Formulasi Krim Pfsdelembab Wajah Yang Mengandung Tabir

Post on 31-Jan-2016

65 views 4 download

description

fsf

Transcript of Formulasi Krim Pfsdelembab Wajah Yang Mengandung Tabir

IKE SURYANI0901021

Secara alamiah kulit telah berusaha untuk melindungi diri dari kemungkinan ini yaitu dengan adanya tabir lemak di atas kulit yang didapat dari kelenjar lemak dan sedikit kelenjar keringat dari kulit serta adanya lapisan kulit luar yang berfungsi sebagai sawar kulit.

Namun dalam kondisi tertentu, faktor perlindungan alamiah tersebut tidak mencukupi dan karena itu dibutuhkan perlindungan tambahan non-alamiah yaitu dengan memberikan kosmetika pelembab kulit.

Di kosmetik contoh aplikasi nanoteknologi adalah penggunaan tabir surya berbasis nanopartikel TiO2 dan ZnO (Merkle, 2007).TiO2 dan ZnO merupakan perlindungan kulit secara fisik yang bekerja dengan cara memantulkan kembali sinar yang mengenai kulit (Tranggono & Latifah, 2007).

Produk nanopartikel untuk kosmetik dan produk anti penuaan memiliki daya absorpsi yang cepat, penetrasi dan distribusi lebih baik, dan memiliki tampilan sediaan yang lebih baik (Merkle, 2007).

Lanjutan

1. Pengumpulan bahan dan perancangan formula2. Formulasi krim pelambab wajah yang

mengandung nanopartikel zink oksida salut silikon.

3. Pengamatan Stabilitas Krim Pelembab Wajah Yang Mengandung Tabir Surya Nanopartikel Zink Oksida Salut Silikon

4. Pengukuran Intensitas Serapan Sinar UV-B Krim Pelembab Wajah Yang Paling Stabil

5. Pengujian Keamanan6. Pengujian Efikasi dan Kesukaan

Karakteristik

FormulaSetelah penyimpanan hari ke-

1 7 14 21 28

Konsistensi

X ++ + - p PY +++ ++ + c cZ +++++ ++++ +++ ++ +

BauX k k k k kY k k k k kZ k k k k k

WarnaX cr cr cr cr crY cr cr cr cr crZ cr cr cr cr cr

Homogenitas

X h h h th thY h h h h hZ h h h h h

1. Hasil Formulasi Krim Pelembab Wajah Yang Mengandung Tabir Surya Nanopartikel Zink Oksida Salut Silikon

FormulaPengamatan Organoleptis

Konsistensi

Warna Bau Homogenitas

X + cr k hY ++ cr k hZ +++ cr k h

2. Hasil Pengamatan Organoleptis Krim Pelembab

3. Hasil Pemeriksaan Stabilitas pH

4. Hasil Pemeriksaan Stabilitas Viskositas

5. Hasil Pemeriksaan Tipe Emulsi

FormulaTipe Emulsi Hari Ke-

1 28

FX m/a m/a

FY m/a m/a

FZ m/a m/a

6. Hasil Pengujian Pemisahan Fase Krim dengan Metode Sentrifugasi

Sentrifugasi pada 3750 rpm dalam radius sentrifugasi 10 cm untuk waktu 5 jam setara dengan efek gravitasi untuk kira-kira satu tahun. Dari percobaan yang dilakukan diketahui bahwa formula Z tetap stabil pada semua kecepatan, sebaliknya pada formula X terjadi pemisahan. Hal ini menunjukkan bahwa komposisi emulgator pada formula X kurang mencukupi dalam membentuk krim yang stabil.

Persamaan garis yang dihasilkan dapat digunakan untuk menentukan konsentrasi sampel yang ingin diketahui. Akan tetapi pada penelitian ini pengukuran dilakukan menggunakan one sampling method artinya tidak digunakan baku karena yang ingin diuji hanya satu formula.

7. Hasil Pengukuran Intensitas Serapan Sinar UV-B pada 280-400 nm

Pengujian keamanan dilakukan secara invivo kepada 10 orang sukarelawan.Jumlah ini dianggap valid untuk melakukan suatu pembuktian dimana semua sukarelawan menunjukkan reaksi negatif terhadap pemakaian formula D selama 3 hari berturut-turutDapat disimpulkan bahwa basis krim maupun zat aktif tidak mengiritasi kulit serta sediaan yang dibuat aman untuk digunakan.

8. Hasil Pengujian Keamanan

Dari hasil pengujian efikasi dan kesukaan yang terdiri dari penilaian terhadap penampilan fisik, kenyamanan pemakaian, dan kemampuan melembabkan diketahui bahwa mayoritas sukarelawan menyatakan bahwa penampilan fisik formula Z baik (sebesar 70 %) sementara untuk kenyamanan pemakaian 80 % sukarelawan menilai baik terhadap krim yang diuji.

9. Hasil Pengujian Kesukaan

Formula Z (cutina MD 5%, setil alkohol 1%, stearil alkohol 1%, viscolam AT 100/P 0,5%) paling stabil dibandingkan formula lainnya selama pengamatan stabilitas ditinjau dari penilaian konsistensi, bau, warna, homogenitas, pH dan viskositas Formula Z efektif dalam melembabkan, berpenampilan baik, dan nyaman digunakan.