Excercise Fe Mn Removal

Post on 15-Jan-2016

4 views 0 download

description

latihan

Transcript of Excercise Fe Mn Removal

Pada IPA, kualitas air baku diketahui dari hasil analisis laboratorium sebagai berikut:

Fe2+ = 10 mg/L (Ar = 56)Mn2+ = 5 mg/L (Ar = 55)Temperatur air = 25°C, 1 atm, densitas udara 1,22 kg/m3.Debit pengolahan IPA adalah 2 m3/detik

Hitung debit kebutuhan udara yang diinjeksikan oleh kompresor untuk meremoval Fe dan Mn per jam.

Hitung jumlah lumpur yang dihasilkan setiap hari.

Petunjuk: Kadar oksigen di udara 20%.

4Fe2+(aq) + O2(g) + 10H2O(l) 4Fe(OH)3(s) + 8H+

(aq)

2Mn2+(aq) + O2(g) + 2H2O(l) 2MnO2(s) + 4H+

(aq)