budaya kalimantan timur

Post on 27-Jul-2015

975 views 17 download

Transcript of budaya kalimantan timur

KALIMANTAN TIMUR

Wilayah Kalimantan Timur dahulu mayoritas adalah hutan hujan tropis. Penduduk aslinya adalah Suku Dayak. Terdapat beberapa kerajaan yang berada di Kalimantan Timur, diantaranya adalah Kerajaan Kutai (beragama Hindu), Kesultanan Kutai Kartanegara ing Martadipura, Kesultanan Pasir  dan Kesultanan Bulungan.

Bahasa Daerah Bahasa-bahasa daerah di Kalimantan Timur

merupakan bahasa Austronesia dari rumpun Malayo-Polynesia, diantaranya adalah bahasa tidung,banjar,berah,dankutai

LAGU DAERAHBurung Enggang (bahasa Kutai)Meharit (Bahasa Kutai)Sabar'ai-sabar'ai (Bahasa Banjar)Anjat Manik (Bahasa Berau Benua)Bebilin (Bahasa Tidung)Andang Sigurandang (Bahasa Tidung)Bedone (Bahasa Dayak Benuaq)Ayen Sae (Bahasa Dayak)Sorangan (Bahasa Banjar)

Tarian DaerahTari gong Tari Kancet

Makanan KhasGagodoh Bubur Pedas Tahu

Gunting

Senjata TradisionalMandau Lonjo/Tombak

Pakaian adatYang dipakai wanita bernama TA’ AYang dipakai pria bernama Sapei Safaq

Alat Musik

Upacara AdatUpacara Pengobatan

Menyajikan tari Belian.Merupakan upacara yang diselenggarakan untuk menyembuhkan orang sakit, baik itu sakit secara jasmani maupun rohani. Namun metode pengobatannya tetap sama, yaitu dengan menggunakan sesajen-sesajen yang dipersembahkan kepada roh nenek moyang melalui pembacaan mantra-mantra tertentu oleh seorang dukun.