BAB Iacc.doc

Post on 08-Jul-2018

222 views 0 download

Transcript of BAB Iacc.doc

8/19/2019 BAB Iacc.doc

http://slidepdf.com/reader/full/bab-iaccdoc 1/5

BAB I

PENDAHULUAN

A. Latar belakang

Kasus kecelakaan lalu lintas di Indonesia sangat tinggi dan merupakan

 pembunuh nomor tiga di Indonesia, setelah penyakit jantung dan stroke.

Menurut data kepolisian Republik Indonesia Tahun 2003, jumlah kecelakaan

di jalan mencapai 3.3!! kejadian, dengan kematian mencapai !."#$ orang,

#.%2 orang mengalami luka berat, dan ".#!% mengalami luka ringan. &engan

data itu, rata'rata setiap hari, terjadi %0 kecelakaan lalu lintas yang

menyebabkan 30 orang meninggal dunia.

(dapun di )ula*esi )elatan, jumlah kecelakaan juga cenderung

meningkat di mana pada tahun 200 jumlah korban mencapai ++ orang,

tahun selanjutnya 2.2++ orang, 2003 sebanyak 2.#+2 orang. Tahun 200%,

 jumlah ini meningkat menjadi 3.!++ orang. Tahun 200$ dari anuari sampai

)eptember, jumlah korban mencapai 3.#20 orang dengan korban meninggal!03 orang. -httpgeogle/dinkes sulsel.com

(dapun akibat trauma yang sering terjadi dalam kecelakaan lalu lintas

adalah 1raktur atau patah tulang. raktur atau patah tulang adalah terputusnya

kontuinitas jaringan dan/atau tulang ra*an yang umumnya disebabkan oleh

rudapaksa. Trauma yang menyebabkan patah tulang dapat berupa trauma

langsung, misalnya benturan pada lengan ba*ah yang menyebabkan patah

tulang radius dan ulna, dan dapat berupa trauma tidak langsung, misalnya jatuh tertumpu pada tangan yang menyebabkan tulang klaikula dan radius

distal patah. raktur terbagi atas 1raktur terbuka dan 1raktur tertutup. )elain

diakibatkan oleh kecelakaan peningkatan jumlah 1raktur juga terjadi sejalan

dengan peningkatan usia, dalam hal ini berkaitan dengan dengan terjadinya

 pengeroposan tulang pada usia lanjut.

Tingginya angka kesakitan dan kematian pada kasus 1raktur terjadi juga

menjadi problem utama bagi penderita patah tulang atau 1raktur. Menurut data

1

8/19/2019 BAB Iacc.doc

http://slidepdf.com/reader/full/bab-iaccdoc 2/5

2

International 4steoporosis oundation -I4 bah*a 20 persen pasien patah

tulang meninggal dalam jangka *aktu satu tahun dan risiko terus bertambah

seiring dengan perjalanan *aktu. )epertiga di antaranya harus terus berbaring

di tempat tidur, sepertiga lainnya harus dibantu untuk dapat berdiri dan

 berjalan. 5anya sepertiga yang dapat sembuh dan beraktiitas dengan optimal.

Tingginya biaya pengobatan juaga menjadi beban bagi para penderita 1raktur,

data departemen kesehatan menyebutkan perkiraan biaya yang harus

dikeluarkan untuk operasi patah tulang yaitu -antara Rp 0 juta'Rp $0 juta.

-http***.republika.co.id

(dapun jumlah penderita 1raktur yang pernah dira*at di Rumah )akit

)tella Maris, berdasarkan data dari medical record Rumah )akit )tella Maris

tahun 200+, yaitu jumlah penderita sebanyak $2 kasus atau ,++6 dari

 jumlah penyakit yang ada. &ari jumlah kasus tersebut 0% kasus diantaranya

adalah penderita 1raktur claicula yang dikelompokkan berdasarkan kelompok 

umur penderita yaitu 7 % sebanyak 2 orang, $ 7 % tahun sebanyak %

orang, $ 7 2% tahun sebanyak 22 orang, 2$ 7 %% tahun sebanyak %" orang, %$

 7 #% tahun sebanyak 2 orang, #$ tahun keatas sebanyak # orang. &ari jumlah

kasus tersebut sebanyak " orang laki'laki dan 23 orang perempuan.

Melihat kenyataan tersebut diatas maka penulis tertarik untuk mengambil

kasus dengan 1raktur claicula.

B. Tujuan Penulisan

. Tujuan umum

Memperoleh pengalaman nyata dalam memberikan asuhan kepera*atan

 pada pasien dengan gangguan sistem muskuloskletal 8 raktur Tertutup

9laicula &ekstra: di ruangan dengan pera*atan komprehensi1.

2. Tujuan khusus

;enulis dapat memperoleh pengalaman nyata dalam hal

a. ;engkajian, analisa data dan perumusan diagnosa

kepera*atan yang terjadi pada pasien dengan gangguan sistem

muskuloskletal 8 raktur Tertutup 9laicula &ekstra:

8/19/2019 BAB Iacc.doc

http://slidepdf.com/reader/full/bab-iaccdoc 3/5

3

 b. Menetapkan rencana asuhan kepera*atan yang tepat pada

 pasien dengan gangguan sistem muskuloskletal 8 raktur Tertutup

9laicula &ekstra:

c. Implementasi kepera*atan pada pasien dengan gangguan

sistem muskuloskletal 8 raktur Tertutup 9laicula &ekstra:

d. Melakukan ealuasi kepera*atan pada pasien dengan

gangguan sistem muskuloskletal 8 raktur Tertutup 9laicula &ekstra:

e. Mendokumentasikan asuhan kepera*atan pada pasien

dengan gangguan sistem muskuloskletal 8 raktur Tertutup 9laicula

&ekstra:

1. Melakukan analisa perbedaan yang terjadi antara teori dan

 praktek secara langsung pada pasien dengan gangguan sistem

muskuloskletal 8 raktur Tertutup 9laicula &ekstra:

C. Manfaat penulisan

. <agi institusi/pendidikan

sebagai bahan in1ormasi dan juga sebagai salah satu persyaratan akhir 

dalam mengikuti pendidikan ;rogran &iploma Tiga - &III )ekolah

Tinggi Ilmu Kesehatan )tella Maris )tella Maris Makassar.

2. <agi rumah sakit

;ada bidang pelayanan kesehatan dapat berman1aat sebagai bahan

masukan untuk petugas kesehatan khususnya pera*at dalam rangka

meningkatkan mutu pelayanan kepera*atan pada kasus 8 raktur Tertutup

9laicula &ekstra:

3. <agi pasien

Memberi pengetahuan dan pengalaman dalam mera*at anggota keluarga

yang menderita 1raktur claicula.

%. <agi mahasis*a

Menambah pengetahuan dan keterampilan dalam memberikan asuhan

kepera*atan pada pasien dengan 1raktur claicula serta dalam melakukan

 pendokumentasian

D. Metode penulisan

8/19/2019 BAB Iacc.doc

http://slidepdf.com/reader/full/bab-iaccdoc 4/5

4

(dapun metode penulisan yang digunakan dalam hal penyusunan

karya tulis ini adalah

. )tudi kepustakaan

&alam hal ini penulis mempelajari literatur yang berkaitan dan relean

dengan isi laporan kasus.

2. )tudi kasus

)tudi kasus ini menggunakan pendekatan proses kepera*atan yang

kompherensi1 yang meliputi ;engkajian &ata, (nalisa &ata,

merumuskan dan menetapkan &iagnosa Kepera*atan, penyusunan

Rencana Kepera*atan, ;elaksanaan serta =aluasi Kepera*atan yang

dilakukan. Tehnik yang penulis gunakan dalam pengumpulan data

antara lain

a >a*ancara

Mengadakan *a*ancara langsung dengan pasien, keluarga serta

 pihak lainnya.

 b 4bserasi

Mengadakan pengamatan langsung kepada pasien dengan cara

melakukan pemeriksaan yang berkaitan dengan perkembangan

 pasien.

c ;emeriksaan 1isik 

Melakukan pemeriksaan 1isik terhadap pasien pada tiap pola

melalui inspeksi, palpasi, perkusi, dan auskultasi.

d &okumentasi

Mendokumentasikan (suhan Kepera*atan yang dilakukan pada

 pasien.

3. Internet

Membaca literatur khususnya yang berkaitan dengan gangguan

sistem muskuloskletal 8 raktur Tertutup 9laicula &ekstra:

8/19/2019 BAB Iacc.doc

http://slidepdf.com/reader/full/bab-iaccdoc 5/5

5

E. iste!atika penulisan

)istematika penulisan karya tulis ini terdiri dari <(< I sampai <(< ?

yaitu <(< I terdiri dari pendahuluan yang berisi tentang latar belakang, tujuan

 penulisan, metode penulisan, sistematika penulisan, <(< II terdiri dari

tinjauan teoritis yang berisi tentang de1enisi, anatomi 1isiologi, etiologi,

 pato1isiologi, mani1estasi klinik, pemeriksaan diagnostik, penatalaksanaan

medik, komplikasi dan pato1lo*diagram@ konsep dasar kepera*atan terdiri

dari pengkajian, diagnosa kepera*atan, perencanaan kepera*atan dan

 perencanaan pulang, <(< III terdiri dari tinjauan kasus yang berisi tentang

 pengkajian, analisa data, diagnosa kepera*atan, perencanaan, pelaksaan dan

ealuasi serta da1tar obat pasien, <(< I? terdiri dari pembahasan kasus yang

 berisi tentang kesenjangan teori dan 1akta yang ada, <(< ? terdiri dari

kesimpulan dan saran.