ARIS

Post on 11-Jan-2016

138 views 1 download

description

ARIS. INGGUNG. INGKARAN. . STANDAR KOMPETENSI.  MENENTUKAN UNSUR, BAGIAN LINGKARAN SERTA UKURANNYA. KOMPETENSI DASAR.  MENGHITUNG PANJANG GARIS SINGGUNG PERSEKUTUAN DUA LINGKRAN. INDIKATOR. Menemukan sifat sudut yang dibentuk oleh garis singgung dan garis yang melalui titik pusat - PowerPoint PPT Presentation

Transcript of ARIS

SK KD INDIKATOR MATERI PENUTUP

ARIS

INGGUNG

INGKARAN

DEPAN

SK

KD

INDIKATOR

MATERI

PENUTUP

Keluar

LatBy: Joni warman

STANDAR KOMPETENSI

MENENTUKAN UNSUR, BAGIAN LINGKARAN SERTA UKURANNYA

DEPAN

SK

KD

INDIKATOR

MATERI

PENUTUP

Keluar

LatBy: Joni warman

KOMPETENSI DASAR

MENGHITUNG PANJANG GARIS SINGGUNG PERSEKUTUAN DUA LINGKRAN

DEPAN

SK

KD

INDIKATOR

MATERI

PENUTUP

Keluar

LatBy: Joni warman

INDIKATOR1.Menemukan sifat sudut yang dibentuk oleh garis singgung dan garis yang melalui titik pusat

2.Mengenali garis singgung persekutuan dalam dan persekutuan luar dua lingkaran

3.Menghitung panjang garis singgung persekutuan luar dua lingkaran

4.Menghitung panjang garis singgung persekutuan dalam dua lingkaran

DEPAN

SK

KD

INDIKATOR

MATERI

PENUTUP

Keluar

LatBy: Joni warman

DEPAN

SK

KD

INDIKATOR

MATERI

PENUTUP

Keluar

LatBy: Joni warman

BAGAIMANA JIKA RANTAI SEPEDA TERSEBUT TIDAK ADA ?

DEPAN

SK

KD

INDIKATOR

MATERI

PENUTUP

Keluar

LatBy: Joni warman

SIFAT GARIS SINGGUNG LINGKARANGARIS MEMOTONG LINGKARAN TEPAT DISATU TITIK, YAITU TITIK B (MENYINGGUNG LINGKARAN DI B)B ADALAH TITIK SINGGUNG LINGKARAN ADALAH GARIS SINGGUNG LINGKARAN

JADI,

GARIS SINGGUNG LINGKARAN ADALAH ?

GARIS SINGGUNG LINGKARAN ADALAHGARIS YANG MEMOTONG LINGKARAN TEPAT DISATUTITIK DAN TEGAK LURUS DENGAN JARI-JARI/ DIAMETER

BO

K

DEPAN

SK

KD

INDIKATOR

MATERI

PENUTUP

Keluar

LatBy: Joni warman

SIFAT GARIS SINGGUNG LINGKARAN1. GAMBARLAH LINGKARAN DARI TUTUP

KALENG/BOTOL, DENGAN PUSAT O KEMUDIAN BUAT TITIK A PADA LINGKARAN YANG TERBENTUK

2. TANPA MELEPAS TUTUP KALENG/BOTOL DARI KERTAS, LETAKKAN LIDI/TALI PADA TITIK A APAKAH LIDI ITU BISA DIKATAKAN SEBAGAI GARIS SINGGUNG ?

3. BERAPA GARIS SINGGUNG YANG TERBENTUK ??

●O

●A

MELALUI SATU TITIK PADA LINGKARANHANYA DAPAT DIBUAT SATU GARIS SINGGUNG

DEPAN

SK

KD

INDIKATOR

MATERI

PENUTUP

Keluar

LatBy: Joni warman

1. GAMBARLAH LINGKARAN DARI TUTUP KALENG/BOTOL, BERPUSAT DI P DAN TITIK Q DI LUAR LINGKARAN

2. LETAKKAN LIDI PADA TITIK Q DAN HUBUNGKAN DENGAN LINGKARAN

3. BERAPA LIDI YANG BISA KAMU HUBUNGKAN KE LINGKARAN MELALUI TITIK Q ??

SIFAT GARIS SINGGUNG LINGKARAN

●P

●Q

S

R

TERNYATA ADA 2 (DUA) GARIS SINGGUNG YANG BISA

DIBENTUK

DEPAN

SK

KD

INDIKATOR

MATERI

PENUTUP

Keluar

LatBy: Joni warman

APA YANG AKAN KITA LAKUKANUNTUK MEMBUKTIKAN QR = QS ?BAGAIMANA CARANYA ??

●P

●Q

S

R

APAKAH PANJANG QR = QS ??

AYO..... COBA BUKTIKAN !!!

?

DEPAN

SK

KD

INDIKATOR

MATERI

PENUTUP

Keluar

LatBy: Joni warman

PR = PS = Jari-jari LingkaranJADI,

QR2 = PQ2 – PR2

QS2 = PQ2 – PS2 PS=PRMAKA QS2 = PQ2 – PR2

QR2 = PQ2 – PR2

●P

●Q

S

R

PERHATIKAN ∆PRQ∆PRQ SIKU-SIKU di RPQ2 = PR2 + QR2

QR2 = PQ2 – PR2 . . . . (1)

PERHATIKAN ∆PSQ∆PSQ SIKU-SIKU di SPQ2 = PS2 + QS2

QS2 = PQ2 – PS2 . . . . (2)

QR = QS

P

RQ

DEPAN

SK

KD

INDIKATOR

MATERI

PENUTUP

Keluar

LatBy: Joni warman

TERNYATA . . . .

MELALUI SEBUAH TITIK PADA LINGKARAN HANYA DAPAT DIBUAT SATU BUAH GARIS SINGGUNGMELALUI SUATU TITIK DI LUAR LINGKARAN DAPAT DIBUAT DUA BUAH GARIS SINGGUNG LINGKARANJIKA SUATU TITIK BERADA DI LUAR LINGKARAN, MISAL TITIK Q, MAKA JARAK Q KE TITIK SINGGUNGNYA ADALAH SAMA . . .

DEPAN

SK

KD

INDIKATOR

MATERI

PENUTUP

Keluar

LatBy: Joni warman

CONTOH

MANAKAH YANG MERUPAKAN GARIS SINGGUNG DAN TITIK SINGGUNG DARI GAMBAR DI BAWAH INI ?

F

A

d

a

DbB

E

D

e

c

C

O

●●

● ●

●●

● Jadi, yang merupakan garis singgung adalah garis a dan e, titik singgungnya adalah A dan D

DEPAN

SK

KD

INDIKATOR

MATERI

PENUTUP

Keluar

LatBy: Joni warman

Melukis Garis Singgung Lingkaran

A. Melalui titik pada LingkaranLangkah-langkahnya:

1. Gambarlah lingkaran dengan pusat O dan titik T pada lingkaran

2. Gambarlah jari-jari OT dan perpanjangan OT3. Lukis busur-busur lingkaran yang berpusat di T sehingga

memotong OT di A dan perpanjangan OT di B4. Lukis busur-busur lingkaran dengan pusat A dan B yang

berjari-jari sama panjang sehingga kedua busur tersebut berpotongan di C dan D

5. Buatlah garis melalui C dan D. Garis melalui C dan D merupakan garis singgung yang melalui T

O●

● T

BC

DA

DEPAN

SK

KD

INDIKATOR

MATERI

PENUTUP

Keluar

LatBy: Joni warman

B. Melalui titik di luar lingkaranLangkah-langkahnya:1. Gambarlah lingkaran dengan pusat A dan titik P

di luar lingkaran2. Gambarlah garis AP dan buat garis sumbu AP.

Garis sumbu ini memotong garis AP di titik T3. Buatlah lingkaran yang berpusat di T dengan jari-

jari AT, lingkaran tersebut memotong lingkaran pusat A di K dan L

4. Gambarlah garis melalui P dan K dan garis melalui P dan L. PK dan PL merupakan garis singgung lingkaran

●A

●P ●T

K

L

DEPAN

SK

KD

INDIKATOR

MATERI

PENUTUP

Keluar

LatBy: Joni warman

Latihan 1

Manakah yang merupakan garis singgung ?

DEPAN

SK

KD

INDIKATOR

MATERI

PENUTUP

Keluar

LatBy: Joni warman

2. Lukislah garis singgung lingkaran melalui titik di luar lingkaran seperti gambar berikut !

DEPAN

SK

KD

INDIKATOR

MATERI

PENUTUP

Keluar

LatBy: Joni warman

3. Perhatikan gambar berikut

Jika jari-jari jam dinding 10 cm dan jarak jam ke foto (tepat di hidung foto) adalah 50 cm. Tentukan panjang garis singgung yang terbentuk !

DEPAN

SK

KD

INDIKATOR

MATERI

PENUTUP

Keluar

LatBy: Joni warman

Thank kyu

TERIMA KASIH TELAH MENGIKUTI PEMBELAJARAN HARI

INI

SEMANGAT

S a l a m : J o n i Wa r m a n

S i l a h k a n d o w n l o a d F i l e i n i d i :h t t p : / / j o n i w a r m a n . w o r d p r e s s . c o m

DEPAN

SK

KD

INDIKATOR

MATERI

PENUTUP

Keluar

LatBy: Joni warman

SILAHKAN KEMBALI KE MENU UTAMASALAM : AUTHOR

X By : JOE