an Teknologi Komunikasi,Informasi,Dan Transportasi

Post on 30-Jun-2015

642 views 9 download

Transcript of an Teknologi Komunikasi,Informasi,Dan Transportasi

Perkembangan Teknologi Komunikasi,Informasi,dan

Transportasi

Group 4XII Science 3

28 Senior High School Jakarta

KENAPA BISA TERJADI PERKEMBANGAN TEKNOLOGI KOMUNIKASI,INFORMASI,DAN TRANSPORTASI ?

Ini beberapa faktornya

• Inovasi Ilmu Pengetahuan di Dunia• Kondisi Geografis Indonesia• Kebutuhan Ekonomi Masyarakat • Keinginan Masyarakat Untuk Bersosialisasi

Inovasi Ilmu Pengetahuan

Kondisi Geografis

Perkembangan Teknologi Komunikasi

Momen-Momen Penting

• Pembangunan Jaringan Gelombang Mikro di Nusantara

• Pendirian Indosat• Pembangunan Pusat Pengendalian Satelit• SKSD Palapa• Perkembangan Internet

Telegraf Belanda (1855)

Jaringan Telepon Pertama (1882)

Pembangunan Jaringan Mikro

Nusantara (1967)

Peluncuran Satelit Palapa A-1

(1976)

Duopoli Penyelenggaraan

Komunikasi Nasional Dimulai (2002)

PENDIRIAN PT.INDOSAT

Didirikan pada tahun 1967 dan beroperasi sejak 1969

Menjadi BUMN pada tahun 1980

Perusahaan pertama yang menerapkan sistem obligasi syariah

pada 2002

Pada 2009 65% sahamnya telah diambil alih oleh Qatar Telecom

Kepemilikan Saham PT.Indosat saat ini

Qatar Telecom (65%)

Publik (20,1%)

Pemerintah Republik Indonesia (14,9%)

SKSD Palapa

• Latar Belakang :• Sistem komunikasi di Indonesia belum

maksimal karena perkembangan jaringan telekomunikasi yang lambat, padahal Indonesia merupakan negara maritim yang terdiri atas beribu-ribu pulau yang menimbulkan kesulitan dalam berkomunikasi dan penyebaran informasi.

• Akhirnya, para pakar teknologi komunikasi Indonesia dibantu tenaga ahli luar negeri, bekerja sama mengoperasikan teknologi komunikasi yang lebih modern, yang dikenal dengan Sistem Komunikasi Satelit Domestik (SKSD) Palapa. Pada tanggal 18 Juni 1976, satelit Palapa pertama diluncurkan dari Cape Caneveral Florida, Amerika Serikat. Satelit Palapa mulai berfungsi sebagai media komunikasi yang menjangkau sebagian besar wilayah Indonesia pada tanggal 16 Agustus 1976,

• Pengaruh SKSD Palapa terhadap komunikasi di Indonesia :

• - memungkinkan Indonesia membangun lebih banyak jaringan nasional dan internasional secara otomatis.

• -jumlah sambungan jaringan telepon semakin bertambah pesat.

• -mulai berkembangnya provider jaringan telepon seluler pada tahun 1990-an.

• Perkembangan Internet di Indonesia

• Internet pertama kali diciptakan Amerika pada tahun 1969 yang dikenal dengan Arpanet, dan baru dikenal di Indonesia pada akhir tahun 1990. Kelompok radio amatir ITB mengubah sistem gelombang radio menjadi jaringan berbasis IP (Internet Protocol). Penggunanya mulai meluas dari BPPT, ITB, UI dan Pusat Data Departemen Perindustria.

• Karena belum adanya Internet Service Provider (ISP), pengguna masih menggunakan ISP dari luar negeri. Pada tahun 1994, ISP komersial pertama digagas Sanjaya dengan nama Indonet. Sampai tahun 2001, ada sekitar 60 ISP di Indonesia dan internet sudah menjadi kebutuhan publik hingga saat ini.