1.Prinsip Etik Dalam Keperawatan d3

Post on 04-Mar-2016

50 views 0 download

description

prinsip etik dalam keperawatan

Transcript of 1.Prinsip Etik Dalam Keperawatan d3

  • Desember 2014PRINSIP ETIK dan KONSEP MORAL DALAM KEPERAWATAN*)

    Oleh Team Etika

    *)Disampaikan pada Pembelajaran Etik KeperawatanProgram Studi D3 Keperawatan STIKES Muhammadiyah Gombonganis.madkhan@gmail.comronifah@gmail.com

    anis.madkhan@gmail.comronifah@gmail.com

  • YANG MENJADIKAN MATI DAN HIDUP, SUPAYA DIA MENGUJI KAMU, SIAPA DI ANTARA KAMU YANG LEBIH BAIK AMALNYA. DAN DIA MAHA PERKASA LAGI MAHA PENGAMPUN. (AL-MULK : 2) anis.madkhan@gmail.comronifah@gmail.comDesember 2014

    anis.madkhan@gmail.com

  • BARANG SIAPA YANG MEMBUNUH SEORANG MANUSIA, BUKAN KARENA ORANG ITU (MEMBUNUH) ORANG LAIN, ATAU BUKAN KARENA MEMBUAT KERUSAKAN DI MUKA BUMI, MAKA SEAKAN-AKAN DIA TELAH MEMBUNUH MANUSIA SELURUHNYA. DAN BARANG SIAPA YANG MEMELIHARA KEHIDUPAN SEORANG MANUSIA, MAKA SEOLAH-OLAH DIA TELAH MEMELIHARA KEHIDUPAN MANUSIA SEMUANYA. (AL-MAIDAH : 32) anis.madkhan@gmail.comronifah@gmail.comDesember 2014

  • anis.madkhan@gmail.comronifah@gmail.comPendahuluan Kep, bagian integral dari yankes bertujuan meningkatkan derajat kesejahteraan manusia, melalui pemberian askep kpd : individu, kel, masy.

    Karena yankep mrpk bagian integral yankes, maka masalah etika kesehatan adalah masalah etika kep

    Masalah etik telah menjadi masalah utama perlu jawaban siapa yang berhak menyatakan sesuatu baik atau buruk.

    anis.madkhan@gmail.comronifah@gmail.com

  • anis.madkhan@gmail.comKedudukan Prinsip Etik & Konsep Moral Dalam Kerangka Pembuat Keputusan Etik(Priharjo, 2002 dari Fry, 1991)Nilai PersonalPrinsip EtikKonsep Moral KeperawatanKode Etik Keperawatan, dll

    Kerangka Pembuat Keputusan

    Keputusan & Tindakan Etis

    ronifah@gmail.com

    anis.madkhan@gmail.com

  • anis.madkhan@gmail.comKonsep Dasar Moral = prinsip-prinsip yg berkaitan dg perbuatan baik atau buruk (oxford advanced learners dictionary of current english)Etika = sistem dari prinsip-prinsip moral atau aturan-aturan perilaku (oxford advanced learners dictionary of current english) Etiket = aturan yg sopan dlm berhubungan sosial

    ronifah@gmail.com

    anis.madkhan@gmail.com

  • anis.madkhan@gmail.comKonsep Dasar.. lanjutan

    Moral dan Etika merupakan sumber dalam merumuskan standar dan prinsip yang menjadi penuntun dalam berperilaku serta membuat keputusan untuk melindungi hak-hak manusia.

    Etika diperlukan oleh semua profesi, yg mendasari prinsip-prinsip suatu profesi dan tercermin dalam standar praktek profesi. (Doheny, Cook, Stoper, 1991)

    ronifah@gmail.com

    anis.madkhan@gmail.com

  • anis.madkhan@gmail.comKonsep Moral Dalam Praktek Keperawatan AdvokasiAkuntabilitasLoyalitas

    ronifah@gmail.com

    anis.madkhan@gmail.com

  • anis.madkhan@gmail.comAdvokasi Melindungi klien atau masyarakat thd pelayanan kesehatan dan keselamatan praktek tidak sah, yang tidak kompeten dan melanggar etika yang dilakukan oleh siapapun. (ANA, 1985)

    ronifah@gmail.com

    anis.madkhan@gmail.com

  • anis.madkhan@gmail.comAkuntabilitas Akuntabilitas berarti dapat mempertanggung jawabkan suatu tindakan yang dilakukan dan dapat memperoleh konsekuensi dari tindakan tsb. (Kozier, Erb, 1991)

    Fry (1990), akuntabilitas terdiri dari 2 komponen utama, yaitu : tanggung jawab dan tanggung gugat.

    Ini berarti tindakan yg dilakukan perawat dilihat dari praktek keperawatan, kode etik dan undang-undang dapat dibenarkan atau absah.

    ronifah@gmail.com

    anis.madkhan@gmail.com

  • anis.madkhan@gmail.comTingkat AkuntabilitasIndividuProfesiInstitusiSosialronifah@gmail.com

    anis.madkhan@gmail.com

  • anis.madkhan@gmail.comLoyalitas Merupakan suatu konsep multi dimensi, meliputi : simpati, empati, peduli, ada hubungan timbal balik thd pihak yang scr profesional berhub dg perawat.

    Merupakan elemen pembentuk komunikasi manusia dlm memperkuat dan mempertahankan keaggotaan.

    Loyalitas yg dimaksud : thd institusi, teman sejawat maupun profesi (Tabner, 1981)

    ronifah@gmail.com

    anis.madkhan@gmail.com

  • anis.madkhan@gmail.comSikap Perawat Profesional Bertanggung jawab dan bertanggung gugat terhadap semua tindakan.Melaksanakan praktek sesuai kode etik profesi.Menghormati martabat dan hak pasien.Menciptakan perasaan aman & nyaman bagi pasien.Memelihara hubungan harmonisMentaati peraturan.Percaya diri, mengembangkan diri dan mampu mengontrol diri.

    ronifah@gmail.com

    anis.madkhan@gmail.com

  • anis.madkhan@gmail.comCitra Perawat Dinamis Kepala:penuh penget./ kemampuan menganalisa.Mata:mengungkap kesediaan melayaniTelinga :peka mendengarkan keluhanMulut :senyum, ramah, sopan.Jantung hati : memberi kehangatan dan cinta kasihTangan :halus menyentuh menyalurkan rasa amanKaki:Ringan/ cepat menanggapi panggilan.

    ronifah@gmail.com

    anis.madkhan@gmail.com

  • anis.madkhan@gmail.comPendekatan Etik Dalam Pengambilan Keputusan EtikTeleologikDasar keputusan etik pada akibatnya.DeontologikDasar keputusan etik pada prosesnya.ronifah@gmail.com

    anis.madkhan@gmail.com

  • anis.madkhan@gmail.comPrinsip Etik Dalam Pendekatan DeontologikPrinsip Etik :

    Beneficience Maleficience Justice Otonomi Veracity Fidelity

    ronifah@gmail.com

    anis.madkhan@gmail.com

  • anis.madkhan@gmail.comBeneficienceKewajiban untuk melakukan perbuatan yang baik.ronifah@gmail.com

    anis.madkhan@gmail.com

  • anis.madkhan@gmail.comMaleficienceKewajiban untuk tidak melukai atau menimbulkan bahaya bagi orang lain.ronifah@gmail.com

    anis.madkhan@gmail.com

  • anis.madkhan@gmail.comJusticeKewajiban untuk berlaku adil kepada setiap orang tanpa membedakan.ronifah@gmail.com

    anis.madkhan@gmail.com

  • anis.madkhan@gmail.comOtonomiHak seseorang untuk menetapkan yang terbaik bagi dirinya sendiri atau mengatur dirinya sendiri.ronifah@gmail.com

    anis.madkhan@gmail.com

  • anis.madkhan@gmail.comVeracityMenyatakan hal yang sebenarnya dan tidak bohong.ronifah@gmail.com

    anis.madkhan@gmail.com

  • anis.madkhan@gmail.comFidelityKewajiban untuk tetap setia pada suatu kesepakatan.

    ronifah@gmail.com

    anis.madkhan@gmail.com

  • anis.madkhan@gmail.comanis.madkhan@gmail.comronifah@gmail.com

    anis.madkhan@gmail.com

    www.stikesmuhgombong.ac.id*www.stikesmuhgombong.ac.idwww.stikesmuhgombong.ac.id*www.stikesmuhgombong.ac.id