Magelang ekspres edisi selasa 26 agustus 2014

6
CMYK CMYK E-mail: [email protected], [email protected] Redaksi, Iklan dan Pemasaran: Jl. A. Yani No 348 Magelang Telp. (0293) 310846 Web: magelangekspres.com, SELASA 26 AGUSTUS 2014 JOKOWI-JK BEDA PENDAPAT SOAL KABINET bedo ra popo sing penting sih kompak? SOLAR MULAI LANGKA keno nggo alesan ngundake rego Mendengar nama Raja Ampat, siapa yang akan menjawab tidak tahu. Nama ini beberapa tahun terakhir makin santer terdengar sebagai surga wisata bahari baik di Indonesia maupun di mancanegara. Sederhana, tapi mendunia, itulah yang terlihat ketika JPNN menapakkan kaki di ibukota Kabupaten Raja Ampat, Waisai, pekan ini. NATALIA LAURENS, Raja Ampat Mengunjungi Raja Ampat, Destinasi Wisata Andalan di Papua Terus Bersolek Demi Kehidupan foto: jpnn ANDALAN. Seorang wisatawan sedang berpose dengan latar belakang keindahan alam di Raja Ampat, Papau. KOTA kecil ini mengurai banyak cerita tentang perubahan. Berso- lek menjadi cantik demi perhatian semua mata dan perubahan kehi- dupan. Ini dilakukan ketika peme- rintah memilih kabupaten deng- an ratusan gugusan pulau itu se- bagai tempat melaksanakan ke- giatan Sail Raja Ampat. Mendadak Raja Ampat seperti terbangun dari tidur panjang. Rombak sana-sini pun dilakukan demi kegiatan itu. Saat JPNN da- tang bersama rombongan Ke- menterian Pemuda dan Olahraga ke kota ini untuk mempersiapkan beberapa rangkaian kegiatan sail, ke hal 3 foto : ist 6 Truk Tertimbun Longsoran grafis: zan foto:solikhah ambar p/magelang ekspres EVAKUASI. Tim SAR dan sejumlah relawan sedang mengevakuasi truk yang tertimbun longsoran di alur sungai Pabelang kemarin (25/8). Seorang Sopir Tewas dan Lainnya Luka-luka MAGELANG - Seorang sopir truk pasir bernama Sugiyono (45), warga Bergas, Karangjati, Ungaran tewas tertimpa longsor saat tengah mengantre muatan pasir di alur sungai Pabelan, Senin (25/8) pagi. Korban diduga mengalami luka parah akibat tertimpa material longsoran yang terdiri dari tanah, bebatuan dan pepohonan. Berdasarkan keterangan yang dihimpun koran ini, kendaraan korban dan sekitar 9 kendaraan lain tengah mengantre hendak memuat material pasir sekitar pukul 07.00 WIB. Lokasi penambangan sendiri masuk di wilayah Desa Sengi, Kecamatan Dukun. Truk- truk tersebut terparkir di alur sungai yang masuk wilayah Dusun Wonogiri, Desa Kapuhan, Kecamatan Sawangan. Tiba- tiba tebing setinggi sekitar 70 meter dan lebar 50 meter yang berada di bantaran sungai sisi kiri mengalami longsor dan menimbun enam truk, termasuk truk korban. Sedang- kan truk lainnya bisa menyelamatkan diri. "Kami tidak lihat apa- apa, hanya men- dengar suara bergemuruh kemudian langsung longsor. Sebisa mungkin kami menyelamatkan diri," kata Kasdi, salah satu sopir truk yang selamat. Dikatakannya, dia berhasil selamat lan- taran truk miliknya berada di urutan an- trean terdepan sehingga bisa langsung ber- ke hal 3 Permak Penampilan ARTIS cantik Bunga Citra Lestari mungkin tak menyangka jika karirnya di dunia musik bisa sampai sejauh ini. Berprofesi sebagai pemain sinetron dan film, wanita yang kerap disapa BCL ini nyatanya juga bisa konsisten mendalami dunia tarik suara. Sebagai bukti eksistensinya di industri musik, BCL kini cukup sibuk menyiapkan peluncuran album terbarunya yang dijadwalkan rilis Oktober mendatang. Bunga menitikberatkan tentang berbagai perubahan yang ia suguhkan dalam album barunya. Istri dari Ashraf Sinclair ini rupanya cukup concern dengan perubahan musik dan penam- pilannya. Pembatasan Pembelian BBM di SPBU MAGELANG - Pembatasan BBM bersubsidi ternyata tidak hanya berlaku untuk jenis solar saja, tetapi juga jenis premium. Khususnya untuk masyarakat se- bagai konsumen, pembelian BBM pun dibatasi. Auditor Pengawas SPBU 44 561 15, Haniv, mengatakan, pem- batasan tersebut adalah akibat dari pembatasan jatah kiriman dari Pertamina ke SPBU. Oleh karenanya SPBU harus membuat kebijakan sendiri agar distribusi BBM merata kepada pelang- gan.“Kami mendapat surat edaran dari Pertamina, pada mulai tanggal 18 Agustus jatah pasokan dikurangi sekitar 30%-50%. Agar dalam satu hari atau 24 jam, stok yang ada bisa melayani semua pelanggan secara merata, maka harus ada pembatasan pembelian BBM, dan kebijakan pembatasan tergantung oleh masing-masing SPBU,” ucap Haniv. ke hal 3 BAHAN BAKAR Motor Rp20 Ribu, Mobil Pribadi Rp100 Ribu foto: chandra yoga k/magelang ekspres PEMBATASAN. Kendaraan pribadi, umum dan sepeda motor terkena pembatasan pembelian BBM, akibat pengurangan jatah kiriman dari Pertamina ke SPBU. Namun tidak semua SPBU terdapat kebijakan pembatasan pembelian. ke hal 3 foto: al hanif/magelang ekspres ANTRE. Terjadi antrean kendaraan cukup panjang di SPBU 4456104 Mertoyudan kemarin. Sudah dua hari SPBU yang berada di jalan raya Magelang-Jogjakarta itu tak mendapatkan pasokan solar. Sudah 2 Hari SPBU Japunan Tak Dapat Pasokan MAGELANG - Menyusul di- berlakukannya pembatasan ba- han bakar minyak (BBM) ber- subsidi, bahan bakar minyak je- nis solar mulai menghilang di sejumlah stasiun pengisian ba- han bakar umum (SPBU) di ja- lan raya Magelang - Jogja. Aki- batnya sebagian kendaraan ter- paksa harus membeli solar non subsidi dengan harga yang jauh lebih mahal yaitu mencapai Rp14.000 per liter. Petugas SPBU 4456113 Japu- nan, Iwan mengatakan, bahwa Solar Mulai Langka ke hal 3 Jero Wacik Pastikan Kuota BBM Tidak Ditambah JAKARTA - Menteri Energi dan Sumber Daya Mineral (ESDM) Jero Wacik, memastikan tidak ada penambahan kuota Bahan Bakar Minyak (BBM) subsidi untuk tahun 2014. "Saya rasa tidak perlu ada pe- nambahan kuota lagi, kita su- dah sepakat subsidi BBM (energi) ini sudah sangat tinggi, harus dikurangi jangan tambah lagi, habis uang kita nanti," kata Jero Wacok di Gedung DPR RI Jakarta, Senin (25/8). Dijelaskan bahwa kuota BBM bersubsidi tahun 2014 dan 2014 masing-masing 48 juta kiloliter. Pada 2014 dari kuota itu hanya terpakai 46,2 juta KL. Pada 2014 pemerintah kembali mengusul- kan kuota 48 juta KL karena adanya penambahan 1,2 mobil dan 9 juta unit sepeda motor. ke hal 3 JAKARTA - Presiden terpilih Joko Widodo masih akan mem- pertimbangkan sejumlah hal se- belum membuat keputusan ber- kaitan kebijakan subsidi BBM. Selain pertimbangan fiskal, kal- kulasi politik dan sosial juga ter- masuk yang ikut dihitung. "Harus banyak kalkulasi, belum bisa diputuskan," ujar Joko Wido- do di sela menghadiri acara akad nikah relawan Jokowi-JK di Mas- jid Sunda Kelapa, Jakarta, kemarin. Meski demikian, dia mengung- kapkan, kalau skenario utama yang sedang dalam penghitung- an adalah mengalihkan subsidi BBM ke sektor produktif. Upaya tersebut dilakukan karena per- timbangan kondisi keuangan negara yang ada saat ini. "Kondisi ruang fiskal kita tidak memungkinkan untuk semua sub- sidi BBM itu. Kami akan coba ge- ser ke sektor produktif," bebernya. Dia mencontohkan, subsidi BBM nantinya bisa dialihkan pada subsidi untuk pupuk peta- ni, solar, kapal nelayan, UMKM, dan sektor produktif lainnya. Mantan Walikota Surakarta itu menjelaskan, fokus menekan ketergantungan pada subsidi BBM itu disedang dikaji serius. Hal itu mengingat, lanjut dia, sebesar 70 persen subsidi BBM masih dinikmati oleh masyara- kat pemilik mobil. Jokowi Siap Geser Subsidi BBM ke Sektor Produktif ke hal 3 Pertamina Kendalikan Konsumsi BBM SEMARANG - Pertamina mengendalikan konsumsi bahan bakar minyak (BBM) ber- subsidi agar kuota untuk tahun ini dapat me- menuhi kebutuhan masyarakat hingga akhir tahun. "Sebagai contoh untuk wilayah Market- ing Operation Region IV Jawa Tengah & DIY hingga 23 Agustus 2014 data sementara rea- lisasi konsumsi BBM bersubsidi mencapai 65 persen dari kuota tahun 2014," ujar Vice Presi- dent Corporate Communication Pertamina Ali Mundakir melalui rilisnya, Senin. ke hal 3 KABINET Jokowi-JK Beda Pendapat Soal Pembentukan Kabinet ? JAKARTA - Wakil Bendahara Umum Partai Golkar, Bambang Soesatyo menduga, belum adanya gambaran postur kabinet pemerintah baru disebabkan perbedaan tajam cara pandang antara presiden terpilih Joko Widodo dengan wakil presiden terpilih Jusuf Kalla. Jokowi menurutnya, cenderung progresif, sementara JK memilih proses perubahan bertahap. Menurut pria yang akrab disapa Bamsoet ini, dugaan hadir didasari beberapa fakta yang mengemuka. Antara lain, tak lama setelah KPU ke hal 3 Bunga Citra Lestari xx xx xx 11

description

 

Transcript of Magelang ekspres edisi selasa 26 agustus 2014

Page 1: Magelang ekspres edisi selasa 26 agustus 2014

CMYK

CMYK

E-mail: [email protected], [email protected], Iklan dan Pemasaran: Jl. A. Yani No 348 Magelang Telp. (0293) 310846 Web: magelangekspres.com,

SELASA 26 AGUSTUS 2014

JOKOWI-JK BEDAPENDAPAT SOALKABINET

bedo ra popo singpenting sihkompak?

SOLAR MULAILANGKA

keno nggo alesanngundake rego

Mendengar nama Raja Ampat, siapa yang akan menjawabtidak tahu. Nama ini beberapa tahun terakhir makin santer

terdengar sebagai surga wisata bahari baik di Indonesiamaupun di mancanegara. Sederhana, tapi mendunia,

itulah yang terlihat ketika JPNN menapakkan kaki diibukota Kabupaten Raja Ampat, Waisai, pekan ini.

NATALIA LAURENS, Raja Ampat

Mengunjungi Raja Ampat, Destinasi Wisata Andalan di Papua

Terus Bersolek Demi Kehidupan

foto: jpnn

ANDALAN. Seorang wisatawan sedang berpose dengan latar belakangkeindahan alam di Raja Ampat, Papau.

KOTA kecil ini mengurai banyakcerita tentang perubahan. Berso-lek menjadi cantik demi perhatiansemua mata dan perubahan kehi-dupan. Ini dilakukan ketika peme-rintah memilih kabupaten deng-an ratusan gugusan pulau itu se-bagai tempat melaksanakan ke-giatan Sail Raja Ampat.

Mendadak Raja Ampat sepertiterbangun dari tidur panjang.Rombak sana-sini pun dilakukandemi kegiatan itu. Saat JPNN da-tang bersama rombongan Ke-menterian Pemuda dan Olahragake kota ini untuk mempersiapkanbeberapa rangkaian kegiatan sail,

ke hal 3foto : ist

6 Truk Tertimbun Longsorangrafis: zan

foto:solikhah ambar p/magelang ekspres

EVAKUASI. Tim SAR dan sejumlah relawan sedangmengevakuasi truk yang tertimbun longsoran di alursungai Pabelang kemarin (25/8).

Seorang Sopir Tewasdan Lainnya Luka-luka

MAGELANG - Seorang sopir truk pasirbernama Sugiyono (45), warga Bergas,Karangjati, Ungaran tewas tertimpa longsor

saat tengah mengantre muatan pasir di alursungai Pabelan, Senin (25/8) pagi. Korbandiduga mengalami luka parah akibattertimpa material longsoran yang terdiridari tanah, bebatuan dan pepohonan.

Berdasarkan keterangan yang dihimpunkoran ini, kendaraan korban dan sekitar 9

kendaraan lain tengah mengantre hendakmemuat material pasir sekitar pukul 07.00WIB. Lokasi penambangan sendiri masukdi wilayah Desa Sengi, Kecamatan Dukun.Truk- truk tersebut terparkir di alur sungaiyang masuk wilayah Dusun Wonogiri, DesaKapuhan, Kecamatan Sawangan. Tiba- tiba

tebing setinggi sekitar 70 meter dan lebar50 meter yang berada di bantaran sungaisisi kiri mengalami longsor dan menimbunenam truk, termasuk truk korban. Sedang-kan truk lainnya bisa menyelamatkan diri."Kami tidak lihat apa- apa, hanya men-dengar suara bergemuruh kemudian

langsung longsor. Sebisa mungkin kamimenyelamatkan diri," kata Kasdi, salah satusopir truk yang selamat.

Dikatakannya, dia berhasil selamat lan-taran truk miliknya berada di urutan an-trean terdepan sehingga bisa langsung ber-

ke hal 3

Permak PenampilanARTIS cantik Bunga Citra

Lestari mungkin tak menyangkajika karirnya di dunia musik bisasampai sejauh ini. Berprofesisebagai pemain sinetron dan film,wanita yang kerap disapa BCL ininyatanya juga bisa konsistenmendalami dunia tarik suara.

Sebagai bukti eksistensinyadi industri musik, BCL kinicukup sibuk menyiapkanpeluncuran albumterbarunya yang dijadwalkanrilis Oktober mendatang.Bunga menitikberatkantentang berbagaiperubahan yang iasuguhkan dalamalbum barunya.

Istri dari AshrafSinclair inirupanya cukupconcern denganperubahanmusik danpenam-pilannya.

PembatasanPembelianBBM di SPBU

MAGELANG - PembatasanBBM bersubsidi ternyata tidakhanya berlaku untuk jenis solarsaja, tetapi juga jenis premium.Khususnya untuk masyarakat se-

bagai konsumen, pembelianBBM pun dibatasi.

Auditor Pengawas SPBU 44 56115, Haniv, mengatakan, pem-batasan tersebut adalah akibatdari pembatasan jatah kirimandari Pertamina ke SPBU. Olehkarenanya SPBU harus membuatkebijakan sendiri agar distribusiBBM merata kepada pelang-gan.“Kami mendapat surat edaran

dari Pertamina, pada mulaitanggal 18 Agustus jatah pasokandikurangi sekitar 30%-50%. Agardalam satu hari atau 24 jam, stokyang ada bisa melayani semuapelanggan secara merata, makaharus ada pembatasan pembelianBBM, dan kebijakan pembatasantergantung oleh masing-masingSPBU,” ucap Haniv.

ke hal 3

BAHAN BAKAR

Motor Rp20 Ribu, Mobil Pribadi Rp100 Ribu

foto: chandra yoga k/magelang ekspres

PEMBATASAN. Kendaraan pribadi, umum dan sepeda motor terkena pembatasan pembelian BBM,akibat pengurangan jatah kiriman dari Pertamina ke SPBU. Namun tidak semua SPBU terdapat kebijakanpembatasan pembelian.

ke hal 3

foto: al hanif/magelang ekspres

ANTRE. Terjadi antrean kendaraan cukup panjang di SPBU 4456104Mertoyudan kemarin. Sudah dua hari SPBU yang berada di jalan rayaMagelang-Jogjakarta itu tak mendapatkan pasokan solar.

Sudah 2 HariSPBU Japunan TakDapat Pasokan

MAGELANG - Menyusul di-berlakukannya pembatasan ba-han bakar minyak (BBM) ber-subsidi, bahan bakar minyak je-nis solar mulai menghilang di

sejumlah stasiun pengisian ba-han bakar umum (SPBU) di ja-lan raya Magelang - Jogja. Aki-batnya sebagian kendaraan ter-paksa harus membeli solar nonsubsidi dengan harga yang jauhlebih mahal yaitu mencapaiRp14.000 per liter.

Petugas SPBU 4456113 Japu-nan, Iwan mengatakan, bahwa

Solar Mulai Langka

ke hal 3

Jero Wacik Pastikan KuotaBBM Tidak Ditambah

JAKARTA - Menteri Energidan Sumber Daya Mineral(ESDM) Jero Wacik, memastikantidak ada penambahan kuotaBahan Bakar Minyak (BBM)subsidi untuk tahun 2014.

"Saya rasa tidak perlu ada pe-nambahan kuota lagi, kita su-dah sepakat subsidi BBM(energi) ini sudah sangat tinggi,harus dikurangi jangan tambahlagi, habis uang kita nanti," kata

Jero Wacok di Gedung DPR RIJakarta, Senin (25/8).

Dijelaskan bahwa kuota BBMbersubsidi tahun 2014 dan 2014masing-masing 48 juta kiloliter.Pada 2014 dari kuota itu hanyaterpakai 46,2 juta KL. Pada 2014pemerintah kembali mengusul-kan kuota 48 juta KL karenaadanya penambahan 1,2 mobildan 9 juta unit sepeda motor.

ke hal 3

JAKARTA - Presiden terpilihJoko Widodo masih akan mem-pertimbangkan sejumlah hal se-belum membuat keputusan ber-kaitan kebijakan subsidi BBM.Selain pertimbangan fiskal, kal-kulasi politik dan sosial juga ter-masuk yang ikut dihitung.

"Harus banyak kalkulasi, belumbisa diputuskan," ujar Joko Wido-do di sela menghadiri acara akadnikah relawan Jokowi-JK di Mas-jid Sunda Kelapa, Jakarta, kemarin.

Meski demikian, dia mengung-kapkan, kalau skenario utamayang sedang dalam penghitung-an adalah mengalihkan subsidiBBM ke sektor produktif. Upayatersebut dilakukan karena per-timbangan kondisi keuangannegara yang ada saat ini.

"Kondisi ruang fiskal kita tidakmemungkinkan untuk semua sub-sidi BBM itu. Kami akan coba ge-ser ke sektor produktif," bebernya.

Dia mencontohkan, subsidi

BBM nantinya bisa dialihkanpada subsidi untuk pupuk peta-ni, solar, kapal nelayan, UMKM,dan sektor produktif lainnya.

Mantan Walikota Surakarta itumenjelaskan, fokus menekanketergantungan pada subsidiBBM itu disedang dikaji serius.Hal itu mengingat, lanjut dia,sebesar 70 persen subsidi BBMmasih dinikmati oleh masyara-kat pemilik mobil.

Jokowi Siap Geser Subsidi BBM ke Sektor Produktif

ke hal 3

Pertamina KendalikanKonsumsi BBM

SEMARANG - Pertamina mengendalikankonsumsi bahan bakar minyak (BBM) ber-subsidi agar kuota untuk tahun ini dapat me-menuhi kebutuhan masyarakat hingga akhirtahun. "Sebagai contoh untuk wilayah Market-ing Operation Region IV Jawa Tengah & DIYhingga 23 Agustus 2014 data sementara rea-lisasi konsumsi BBM bersubsidi mencapai 65persen dari kuota tahun 2014," ujar Vice Presi-dent Corporate Communication PertaminaAli Mundakir melalui rilisnya, Senin.

ke hal 3

KABINETJokowi-JK Beda PendapatSoal Pembentukan Kabinet ?

JAKARTA - Wakil Bendahara Umum PartaiGolkar, Bambang Soesatyo menduga, belumadanya gambaran postur kabinet pemerintahbaru disebabkan perbedaan tajam cara pandangantara presiden terpilih Joko Widodo denganwakil presiden terpilih Jusuf Kalla. Jokowimenurutnya, cenderung progresif, sementara JKmemilih proses perubahan bertahap.

Menurut pria yang akrab disapa Bamsoet ini,dugaan hadir didasari beberapa fakta yangmengemuka. Antara lain, tak lama setelah KPU

ke hal 3

Bunga Citra Lestarixx

xx

xx

11

Page 2: Magelang ekspres edisi selasa 26 agustus 2014

CMYK CMYK

CMYKMAGELANG EKSPRESSELASA 26 AGUSTUS 2014 4

CMYK

Page 3: Magelang ekspres edisi selasa 26 agustus 2014

CMYKCMYK

CMYK CMYK

SELASA 26 AGUSTUS 2014

K O T A K I T AGejolak BBM Naik

Pembatasan BBM mulai diperlakukan.Akibatnya BBM subsidi mulai menipis.Akankah harga BBM kembali naik?

M a s y a r a k a tharus siap, ka-rena akan adainflasi kenai-kan harga ba-rang lain, aki-bat kenaikanBBM, (cha)

BONNY, SWASTA, MAGELANG.

FENDI, SWASTA, MAGELANG.

Kalau naik yanaik saja, asalkan BBM tetapmudah dicariatau tetap adabarangnya,

LINGKAR TIDAR

WARGA KELUHKAN TROTOARJALAN SIGALUH �NGILANG�

foto : wiwid arif/magelang ekspres

BAHAYA. Pejalan kaki terpaksa melewati bahu Jalan Sigaluh lantaran dua sisi trotoar tidak bisa dilewati.

ke hal 11

MAGELANG TENGAH - Wargayang menggunakan Jalan Sigaluh,Kota Magelang mengeluhkanpembongkaran fasilitas trotoar se-kitar 30 meter di kawasan terse-but. Akibatnya, pejalan kaki ter-paksa menggunakan bahu JalanSigaluh, meskipun kendaraan lalulalang cukup padat.

Pantuan koran ini, di jalan yangmenghubungkan Jalan Pemudadan Jalan Majapahit itu memangmenyempit. Di sisi selatan trotoarJalan Sigaluh saat ini tengah dila-kukan proses pembangunan. Se-mentara, untuk trotoar sisi utaradijadikan lapak bagi para peda-gang kaki lima (PKL). Alhasil, tro-toar dua sisi yang semula dituju-kan kepada para pejalan kaki punkini berkurang kapasitasnya.

Sejumlah pekerja juga terlihat

disibukkan membongkar keramiktrotoar sisi selatan. Di setiap blokdisertakan tiang besi setinggi se-kitar 2,5 meter. Saat wartawanmendatangi konslutan pemba-ngunan trotoar tersebut, merekamenolak memberi jawaban.

”Silakan tanyakan saja ke DPP(Dinas Pengelola Pasar). Kami ti-dak berwenang memberi komen-tar,” ucap salah satu pria yang me-ngaku konsultan tersebut, Senin(25/8). Salah satu warga yang ti-nggal di Kampung Bogeman, Ke-lurahan Panjang, Magelang Te-ngah, Sukma (35) merasa tidakadanya fasilitas trotoar di Jalan Si-galuh sangat membahayakan pe-jalan kaki. Lebih lagi, bagi wargasekitar yang banyak beraktivitas dijalan itu.

”Tentu bahaya ya. Apalagi kalau

menggandeng anak. Makan bahujalan, padahal banyak kendaraansliwar-sliwer (lalu-lalang),” ucapibu dua anak yang mengaku ber-jalan dari Kantor POS Magelangitu. Senada juga diutarakan Is-mail (77). Warga asal Jurangom-bo Selatan, Magelang Selatan inimengaku cukup sering melewatijalan itu dengan berjalan kaki un-tuk menengok cucunya yang ke-betulan dekat dari Jalan Sigaluh.

”Ini cukup bahaya, pejalan kakitidak diberi tempat buat jalan.Trotoar yang satunya digunakanPKL, yang satunya sedang diba-ngun. Terpaksa lewat pinggirjalan,” akunya. Ironisnya, proyekyang telah berjalan selama kuranglebih dua pekan itu juga tidakdisertakan papan nama proyek.

MAGELANG - Hingga saat ini,website pendaftaran calon pega-wai negeri sipil (CPNS) di KotaMagelang belum dapat diakses.Pasalnya, hasil verifikasi dari pe-merintah pusat terkait rincianformasi penerimaan CPNS, hi-ngga kini juga belum diterimaPemkot Magelang.

Seperti diketahui, Kota Mage-lang mendapat kuota CPNS se-banyak 56 kursi dari pemerintahpusat pada tahun 2014. Padahal,jumlah usulan dari Pemkot Ma-gelang untuk kuris CPNS tahunini cukup banyak mencapai, 567orang. Jumlah tersebut meliputi150 tenaga pendidik dan 417 te-naga teknis.

Kabag Humas Santel Setda Ko-ta Magelang, Sutomo Hariyantomengatakan, pihaknya sejauhini belum megetahui formasiapa saja yang telah disetujui Ke-menterian Pendayagunaan Ap-aratur Negara dan Reformasi Bi-rokrasi (Kemen PAN-RB). Dia

WebsiteCPNS BelumBisa Diakses

juga mengaku sejauh ini pen-daftaran via online di KotaMagelang pun belum dibuka.

”Ini karena Kota Magelangbelum mendapat hasil veri-fikasi dari Kemen-PAN-RB.Termasuk daerah-daerah lainjuga saya kira sama. Verifikasiitu berupa ketetapan formasidi instansi Pemkot Magelang,”katanya saat ditemui di ruangkerjanya, Senin (25/8).

Sutomo juga belum dapatmemperkirakan kapan hasilverifikasi bisa didapat di Pem-kot Magelang. Namun, pihak-nya berjanji akan langsungmempublikasikan kepada ma-syarakat bila hasil ketetapanformasi sudah diketahui.

”Memang saya buka tadi ma-lam website panselnas masihdalam proses. Baru ada dari Kementerian saja. Untuk peme-rintah daerah, termasuk KotaMagelang belum ada,” jelasnya.

ke hal 11

Ospek di UntidarHindari Kekerasan

foto : chandra yoga kusuma/magelang ekspres

MASIMARU. Untidar laksanakan Masimaru kali pertama dalamstatus negeri. Masimaru dilaksanakan dalam dua gelombang.

MAGELANG UTARA- Seba-nyak 500 mahasiswa baru me-ngikuti Masa Orientasi Mahasis-wa Baru (Masimaru) UniversitasTidar (Untidar), yang diselenga-rakan pada 25-27 Agustus.

Kegiatan tersebut merupakankegiatan Masimaru gelombangpertama, mengingat kegiatan itudiadakan dalam dua gelombangkarena daya tampung yang ku-rang memadai.

“1158 mahasiswa mengikutiMasimaru, atau yang lebih po-pular dengan istilah Ospek, ka-rena daya tampung ruangan ya-ng kurang. Maka, kegiatan inidilaksanakan dalam dua gelom-bang, untuk gelombang kedua dilakukan pada minggu depan.

Dan bisa dikatakan kegiatanini merupakan kegiatan Ma-simaru pertama kali denganstatus Untidar sudah menjadinegeri,” ucap Presiden BEMUntidar, Masna Abdulloh.

Adapun tema dalam kegiatantersebut adalah Transforna-tion yang memiliki arti suatugerakan transformasi dari faseputih abu-abu (SMA) ke faseselanjutnya yaitu perguruantinggi atau mahasiswa.

Transfornation sendiri jugadapat diartikan perubahanuntuk negeri. Karena maha-siswa sebagai calon-calon pe-mimpin bangsa yang termasukkaum intelektual, yang men-

ke hal 11

MAGELANG SELATAN - Masihdalam rangka memeriahkan HUTKemerdekaan Republik Indonesiake-69, Akademi Militer (Akmil)Magelang mengadakan Golf OpenTournament. Turnamen tersebutdigelar di Lapangan BorobudurInternational Golf Akmil, 23-24Agustus 2014.

Gubernur Akmil, Mayor JenderalTNI Sumardi secara resmi mem-buka turnamen tersebut, kemarin.Sebanyak 286 peserta golf mengi-kuti kejuaraan turnamen tersebutyang berasal dari Medan, Palem-bang, Jakarta, Bandung, Jogjakartadan Jawa Tengah. Hadiah menarikpun disiapkan oleh panitia untukmenggenjot semangat para peser-ta. Di antaranya, untuk juara HoleIn One yaitu berupa mobil Alphard,Fortuner, Inova dan Avanza.

Ternyata, pada turnamen ini ke-beruntungan jatuh kepada pesertadari Solo, Kasdan yang menda-patkan super grand prize MobilDaihatsu Ayla. Hadiah tersebut di-serahkan oleh Wakil Gubernur Ak-mil Brigjen TNI Sumedy mewakiliGubernur Akmil.

Pegolf Solo Bawa Pulang Mobil Ayla

foto : wiwid arif/magelang ekspres

MENANG. Pemenang Golf Open Tournament mendapatkan hadiah mobil yang diserahkan secara simbolis.

Pada Flight A, Best Gross danBest Nett masing-masing diraiholeh Natsir dengan 76 skor danBudiono dengan 69 skor serta RUNett, Sipayung dengan 69 skor.Untuk Flight B, predikat BestGross dan Best Nett diraih JokoCahyono dengan skor 82 dan Yu-di Susanto dengan skor 70. Di

Flight C, Arif Gun meraih BestGross dengan skor 84, lalu Luma-naw meraih Best Nett denganskor 71.

Sementara di Ladies Flight,Utami meraih Best Gross denganperolehan skor 81 dan Morianne

ke hal 11

foto : wiwid arif/magelang ekspres

PUKUL. Salah satu peserta turnamen golf tengah memukul bola golf.

Panitia DipalakOknum Polisi

MAGELANG UTARA- Parade Layar Rakyatyang digelar hampir satu pekan ini,mendapat sambutan bervariasi darimasyarakat. Kegiatan tersebut mengambillokasi d delapan titik lokasi se-MagelangRaya. Kegiatan dibuka pada 17 Agustur diKampus Untidar dan dilaksanakan di 7 titiklainnya selama satu minggu.

Kegiatan tersebut digarap oleh unitkegiatan mahasiswa (UKM) Bengkel SeniUntidar, yang merupakan bagian darirangkaian kegiatan Magelang Film Festivalyang merupakan perhelatan lingkupnasional di bidang perfilman independenIndonesia.

foto : chandra yoga kusuma/magelang ekspres

INDIE. Unit Kegiatan Mahasiswa Bengkel SeniUntidar saat menggelar Parade Seni Rakyat.

ke hal 11

foto : bayu harimmagelang eks

11

Page 4: Magelang ekspres edisi selasa 26 agustus 2014

Iklan dan Pemasaran : Jl. Gerilya Lingkungan Bebengan RT 4 RW 5, Kertosari, Temanggung Telp: (0293) 5526271

CMYKCMYK

SELASA 26 AGUSTUS 2014

OLAHRAGA

Belum Disetujui TapiMuncul di Website Menpan

TEMANGGUNG – Belum disetu-juinya usulan susunan formasi pe-nerimaan Calon Pegawai Negri Si-pil (CPNS) oleh Menteri NegaraPendayagunaan Aparatur Negara(Menpan), membuat PemerintahKabupaten Temanggung tidak be-rani berspekulasi mengumumkanpenerimaan CPNS 2014 ini.

“Belum disetujui. Kemarin sayabersama Pak Sekda Bambang Aroc-hman sudah ke Jakarta, tapi ternyatausulan draft yang kita ajukan belumdisetujui,”kata Kepala Bidang Pe-ngembangan Pegawai Badan Kepe-gawaian Daerah (BKD) Temanggu-

ng, Sri Hariyanto, saat ditemui dikantornya kemarin.

Namun katanya, meskipun belumada pemeberitahuan secara resmidari Menpan, usulan susunan for-masi untuk CPNS Temanggung su-dah muncul di website resmi yangdikeluarkan oleh Menpan. Jadi ke-mungkinan besar usulan susunanformasi yang diajukan disetujui.

“Memang belum ada surat resmi-nya, tapi herannya di website Men-pan sudah muncul susunan forma-sinya,”terangnya.

Ia menyebutkan, susunan formasiyang diajukan oleh pemerintah Ka-bupaten Temanggung untuk pene-rimaan CPNS tahun 2014 ini yaknisejumlah 50 lowongan, yang terdiri19 guru SD, 6 untuk guru Agama ti-

ngkat SD, SMA dan SMK.“Untuk guru agama SD satu lowo-

ngan, SMK dua lowongan dan SMPtiga lowongan, sedangkan 19 guruSD dari berbagai mata pelajaran,-”jelasnya.

Selain itu, lanjutnya, formasi te-naga pendidik lainnya yang diajuk-kan yakni untuk guru olahraga SD,untuk guru seni budaya, guru fisika,guru matematika. Sedangkan untukdokter umumnya 4 CPNS dan dok-ter gigi 2 CPNS.

Sedangkan untuk tenaga teknisdan administrasi yang diusulkanada 12 lowongan yakni untuk Pra-nata laborat pendidikan dua lowo-ngan, analisis data informasi dua lo-wongan, analisis kerja sama permo-dalan dua lowongan,

arsitektur dua lowongan, analis ki-nerja satu, auditor satu dan adminis-trasi umum dua.

“Itu formasi yang kami ajukan, ya-ng di setujui belum bisa dipastikan.Tapi yang muncul di website tidakjauh dari formasi yang kami ajukan.Untuk lebih jelasnya bagi masyara-kat Temanggung yang akan mendaf-tar CPNS untuk membuka WebsitePanselnas sendiri,”pesannya.

Namun demikian katanya, untukpendaftaran sendiri belum bisa di-lakukan. Sebab hingga saat ini dalamwebsite Menpan sendiri, untuk for-masi penerimaan CPNS di Teman-ggung masih tertulis dalam proses.

“Kalau yang muncul di website su-dah komplit. Itu susdah disetujui

Formasi CPNS Belum Klop

TEMANGGUNG – Kebijakanpengurangan pasokan bahan ba-kar minyak (BBM) bersubsidioleh PT Pertamina, berimbas pa-da kekosongan dan antrean pem-belian BBM bersubsidi di seluruhwilayah di Indonesia.

“Tidak hanya di Kabupaten Te-

manggung saja, di wilayah lain-nya juga terjadi hal yang sama,”kata Anggota Tim MonitoringTata Niaga Minyak dan Gas Ba-gian Perekonomian SekretariatDaerah Kabupaten Temanggung,Arief Mujiono Senin kemarin.

Ia mengatakan, berdasarkan

informasi dari Pemerintah Pro-vinsi Jawa Tengah, penguranganpasokan yang dilakukan oleh PTPertamina sebanyak dua juta kiloliter. Sebelumnya pasokan yangdilakukan oleh PT Pertamina se-banyak 48 juta kilo liter menjadi46 kilo liter.

foto: rizal ifan/temanggung ekspres

MENGULAR. Antrean mobil dan sepeda motor mengular di beberapa SPBU di Temanggung. Kondisi ini sangat dikeluhkan warga yang memb utuhkan BBM jenis premium.

Pemkab Berupaya Cegah Kekosongan Premium

BBM LangkaBikin Sopir

Angkot RugiAKIBAT keterlambatan pasokan

bahan bakar minyak (BBM) ber-subsidi jenis premium, sejumlahStation Pengisian Bahan BakarUmum (SPBU) di Kabupaten Te-manggung kehabisan stok.

Kondisi ini dikeluhkan penge-mudi angkutan umum (angkot)dan pengendara sepeda motor.

Amien (39) pengemudi angkotjurusan Temanggung – Krangganmengaku, sudah mendatangiempat SPBU di wilayah Kota Te-

foto:setyo wuwuh/temanggung ekspres

WEBSITE. PNS di Badan Kepegawaian Daerah (BKD) Kabupaten Temanggungsedang menunjukkan cara pendaftaran melalui website, kemarin (25/8).

KEBAKARAN

26 Tim Ikut KompetisiSepak Bola Amatir

TEMANGGUNG – Pengcab (Pengurus Ca-bang) PSSI Kabupaten Temanggung meng-gelar acara temu teknis dan juga pengam-bilan undian grup sebelum menggelar kom-petisi sepak bola amatir Kabupaten Tema-nggung 2014.

Kegiatan yang digelar di Kantor SekretariatPersitema, Jalan Ahmad Yani ini menge-tengahkan pengambilan undian untuk ma-sing-masing klub sepak bola di Temanggungyang turut ambil bagian dalam kompetisi ligadomestik ini.

Sebanyak 26 perwakilan dari masing-masing klub tersebut mengambil undianuntuk menentukan posisinya di grup yangterbagi menjadi enam kelompok, dari Ahingga F.

Berbagai aturan teknis untuk mengikutikompetisi juga dibacakan oleh panitia pelak-sana dengan tujuan supaya tiap-tiap klub

foto:setyo wuwuh/temanggung ekspres

HABIS. Konsumen terpaksa mengunakan pertamak untuk bahanbakar sepeda motor. Karena BBM Premium bersubsidi kosong.

manggung, namun tidak ada sa-tupun di antara ke empat SPBUtersebut yang stok BBM pre-

mium bersubsidinya masih ada.“Sudah empat SPBU saya da-

Harga EceranCapai Rp8 Ribu/Liter

ke hal 11

ke hal 11

ke hal 11

PEMBATASAN kuota bahanbakar jenis Premium tak hanyaterjadi dari Pertamina ke SPBU-SPBU, namun juga dialami olehpara pengecer bensin pinggir ja-lan. Padapengecerini, pem-belian ba-han bakarhanya di-batasi se-banyak sa-tu jerigen,yakni se-banyak 30liter saja.

S e l a i nitu, mereka juga mengaku menga-ntre selama 2 jam saat pembeliandalam jumlah tersebut.

“Saya tetap menjual denganharga Rp7.000, gimana lagi dari-pada tidak ada pemasukan, pa-dahal saya antre selama dua

jam,” kata Harsono (62), salah sa-tu pengecer, kemarin.

Sementara itu, kalangan masya-rakat menilai bahwa kekosonganbahan bakar di sejumlah SPBU ter-

s e b u tmerupa-kan akal-a k a l a np e m e -r i n t a hmenjela-ng ber-gulirnyakebijakanmenaik-kan ting-kat harga

bahan bakar.Bahkan ia mengatakan, harga

bensin di tingkat pengecer men-capai tingkat harga Rp8.000 disalah satu pengecer di wilayahperkotaan Temanggung.

ke hal 11

ke hal 11

ke hal 11

Dua Sapi dan PuluhanAyam Dilalap Api

KALORAN – Kebakaran kembali terjadi diKabupaten Temanggung, namun si jago me-rah kali ini melalap kadang sapi dan ayammilik Waldiyono (68) warga RT 05 RW 05Dusun Malangsari, Desa Gandulan, Keca-matan Kaloran Temanggung, Senin (25/8)dini hari.

Tidak ada korban jiwa dalam kebakarantersebut, hanya saja dua hewan ternak sapihangus terbakar dan puluhan ayam ter-panggang.

Selain itu bangunan kandang yang terbuatdari kayu dan bambu rata dengan tanah,

foto:setyo wuwuh/temanggung ekspres

RATA DENGAN TANAH. Kandang sapi milikWaldiyono warga RT 05 RW 05 Susun Malang-sari Desa Gandulan Kecamatan Kaloran ratadengan tanah dilalap si jago merah.

Perlombaan HUT Kemerdekaan RI ke-69 Masih Berlangsung

‘Rasa Nasionalisme Tak Hanya Ditunjukan saat 17 Agustus’Satu minggu sudah bangsa Indonesia

memperingati HUT Kemerdekaan RI ke- 69.Namun, gegap gempita kemeriahan masih saja

terlihat di berbagai penjuru desa di wilayahTemanggung, bagaimanakah jalannya perayaan

ini?

RIZAL IFAN, Temanggung

BERBAGAI desa dan kampung masih terus mengadakanberbagai perlombaan demi menjaga hangatnya yuforiakemerdekaan.

Yang pertama adalah yang dihelat di RW 01 Maliyan,Kelurahan Sidorejo, Kecamatan Temanggung. Berbagaikegiatan lomba dan juga jalan santai diikuti oleh mayoritasanak-anak dan juga kaum ibu-ibu.

Di antaranya lomba makan kerupuk yang digantung de-ngan seutas tali, memasukkan pensil ke dalam botol, adu

ke hal 11

foto: rizal ifan/temanggung ekspres

MERIAH. Ibu-ibu tengah mengikuti lomba makan kerupuk. Kondisiini mengundang tawa warga, karena mereka sambol joget.

Page 5: Magelang ekspres edisi selasa 26 agustus 2014

ke hal 15

BANTUAN

CMYK

CMYKCMYK

CMYK

Iklan dan Pemasaran: Jl. S Parman No 53 Prajuritan Bawah,Wonosobo. Telp. 0286 323632

SELASA 26 AGUSTUS 2014

PERJUDIAN

ke hal 15

WONOSOBO - Sejumlah per-wakilan masyarakat Desa Sige-dang, Kejajar mengirimkan su-rat ke Gubernur Jateng GanjarPranowo terkait aktivitas pe-nambangan liar galian C di blokSigorok desa setempat yang telahberlangsung selama hampirempat bulan.

Surat tersebut berisi laporan

penambangan tanpa izin galianC yang telah berjalan sejak bebe-rapa bulan yang lalu di desa Si-gedang, Kecamatan Kejajar. Se-bab dilakukan tanpa izin dan se-makin meresahkan, lantaran pe-lakunya oknum aparat peme-rintahan desa Sigedang, tentusaja hal tersebut secara nyata te-

foto: agus supriyadi/wonosobo ekspres

MENGADU. Sejumlah perwakilan masyarakat Desa Sigedang Kejajarmengirimkan surat ke Gubernur Jateng Ganjar Pranawo terkaitaktivitas penambangan liar galian C melalui Kantor Pos Wonosobokemarin (25/8).

Warga Mengadu Gubernur

200 ANGGOTAKarang TarunaBersihkan Dieng

WONOSOBO - Puncak peringatanBulan Bakti Karang Taruna (BBKT) ta-hun 2014 tingkat Kabupaten Wono-sobo, dipusatkan di kawasan datarantinggi Dieng. Untuk mendukung kegiat-an tersebut sebanyak 200 anggotakarang taruna menggelar bersih-bersihdi kawasan Dieng.

Kepala Dinas Sosial Wonosobo AgusPurnomo SH SSos MSi kemarin (25/8) menjelaskan, dipilihnya dataran ti-nggi Dieng sebagai pusat kegiatan bu-lan bakti bertujuan untuk lebih mem-

BERSIH BERSIH. 200 anggota karangtaruna membersihkan Dieng yang akandigunakan untuk kegiatan puncakperingatan Bulan Bakti Karang Taruna(BBKT) tahun 2014 tingkat KabupatenWonosobo.

foto: agus supriyadi/wonosobo ekspres

ke hal 15

KIRIM SURAT KELUHKANPENAMBANGAN LIAR

ke hal 15

WONOSOBO - Rumah milikNuryanto (56), Sutikno (35),dan Susanto (30), warga RT 1RW 6, Kampung Kauman, Ke-lurahan Kejajar, Senin dinihari(25/8), ludes terbakar. Diduga,api yang menghanguskan selu-

ruh perabot rumah tangga danatap kedua rumah tersebut ber-asal dari hubungan arus pen-dek (korsleting) listrik di ru-mah Nuryanto, sekitar pukul01.15 WIB.

Berkat kesigapan warga se-

tempat, dan bantuan dari mo-bil pemadam kebakaran daripemkab, api yang berkobar didini hari tersebut dapat dipa-damkan pada pukul 02.30 WIB.Kekompakan warga pula yang

foto: agus supriyadi/wonosobo ekspres

BANTUAN. Kadinsos Wonosobo Agus Purnomo didampingi anggota DPRD dari Partai NasdemHandayani menyerahkan bantuan kepada korban kebakaran di RT 1 RW 6, Kampung Kauman,Kelurahan Kejajar. Mereka berharap warga tetap berhati-hati terhadap penggunaan listrik.

Dilalap Si Jago Merah,Dua Rumah Ludes

ke hal 15

DanramilSelomertodan KejajarTukar Tempat

WONOSOBO - Kodim 0707 Wonosobomelakukan pertukaran jabatanDanramil Selomerto dengan DanramilKejajar. Serah terima jabatan dipimpinlangsung Komandan Kodim WonosoboLetkol Inf Agus Muchlis Latif SIP di Ma-kodim Wonosobo kemarin ( 25/8).

foto: agus supriyadi/wonosobo ekspres

SERAH TERIMA. Dandim 0707 Wonosobo Letkol Inf AgusMuchlis Latif SIP memimpin serah terima jabatan KomadanKoramil Kejajar Kapten Arm Agus Suparno, dan Lettu ArmTriyo Mardiyato menjabat Danramil Kejajar di halamanMakodim setempat kemarin (25/8).ke hal 15

foto: agus supriyadi/wonosobo ekspres

PERJUDIAN. Lima warga yang diduga kuatsebagai bandar dan petaruh judi daduditangkap Jajaran Unit Opsnal Sat ReskrimPolres Wonosobo.

5 Penjudi DaduDiamankan Polisi

WONOSOBO - Jajaran Unit Opsnal Sat Res-krim Polres Wonosobo kembali berhasil me-nangkap pelaku perjudian. Lima warga yang

diduga kuat seba-gai bandar danpetaruh judi daduditangkap tanpaperlawanan saatasik bermain judidi perayaan Agustusan di lapanganDesa Balekam-bang, Kecamatan

Selomerto beberapa waktu lalu. Kelima pelakudi antaranya GY (65) dan MS (43), keduanyawarga Kalikajar, sedangkan tiga lainnya HY(52) warga Kertek, TW (44) warga Selomertodan MT (24) warga Selomerto.

foto: agus supriyadi/wonosobo ekspres

SOSIALISASI. Sejumlah peserta mengikutisosialisasi Program Pembangunan Infras-truktur Perdesaan (PPIP) di Resto Ongklok,Senin (25/8) di hadiri Wabup Maya Rosida danKepala DPU Supriyanto.

36 Desa DigelontorDana Rp9 Miliar

WONOSOBO - Sebanyak 36 desa dari 12kecamatan di Kabupaten Wonosobo menda-patkan alokasi bantuan langsung masyarakat(BLM) sebesar Rp9 miliar melalui programPPIP, masing-masing desa mendapatkananggaran Rp250 juta, yang akan dicairkandalam 3 tahap.“PPIP tahun 2014 merupakanprogram penguatan dari Program NasionalPemberdayaan Masyarakat Mandiri (PNPMMandiri). Program ini dilaksanakan untuk

PETERNAKANHarga Telur AyamMutiara Fantastis

WONOSOBO – Ayam mutiara adalah salahsatu pendatang baru yang berhasil menarikperhatian pedagang unggas di pasar Sapen,

terminal lama Wonosobo ka-rena har-ga telur-nya yangfantastis,b a h k a nmencapaiRp100 ri-bu per bu-tir. Salahsatu peda-

gang ayam mutiara adalahH Muchtar Effendi yangsudah berdagang di pasaritu sejak tahun 1998 si-lam. Muchtar tidak seganmembagi pengalaman-nya berdagang burungdan unggas, bahkan pe-ngalaman pahitnya padaWonosobo Ekspres Se-nin (25/8).“Saya pernahdisidang untuk menjadisaksi dalam kasus peni-puan seorang pejabat diJawa Barat yang melibat-kan burung dagangansaya pada tahun 2000silam. Tetapi karena saya

CapaiRp100RibuPerButir

ke hal 15

Page 6: Magelang ekspres edisi selasa 26 agustus 2014

foto: eko sutopo/harian purworejo

TARI. Dua anak tengah berpentas menari dalam menyambut Tim Penilai Desa Wisata Nasional 2014 di Desa Kaligono, kemarin (25/8).

c m y k Iklan dan Pemasaran: Jl. Kolonel Sugiyono No.94 Purworejo Telp: (0275) 322594

HARIAN PURWOREJOEceran Rp 2.000

Korane Wong PurworejoKorane Wong PurworejoSELASA 26 AGUSTUS 2014

Penyair Muda Ikut Berkarya

PURWOREJO - Ancaman keru-sakan infrastruktur jalan akibat pengalihan jalur Pantura ke jalur Selatan segera disikapi oleh Pemer-intah Kabupaten Purworejo. Men-gantisipasi kerusakan yang semakin parah, Bupati akan segera menerbit-

kan Surat Keputusan (SK) larangan melintas bagi kendaraan bertonase berat.

Kepala Dinas Perhubungan Ko-munikasi dan Informasi (Dishub-kominfo) Kabupaten Purworejo, Agus Budi Supriyanto, saat dimintai

konfi rmasi Harian Purworejo, Senin (25/8) menerangkan, keadaan jalan raya yang mengalami kerusakan akibat pengalihan arus dari Pantura ke jalur Selatan telah dilaporkan ke-pada Bupati.

“Beliau langsung memberikan respon sebagai langkah antisipasi terjadinya hal-hal yang diinginkan utamanya jalur antara Purworejo - Magelang. Pasalnya di sepanjang

jalur tersebut ada beberapa jem-batan yang kondisinya cukup meng-khawatirkan,” terangnya.

Agus menambahkan, dalam waktu dekat, Bupati akan menerbitkan SK larangan melintas sepanjang jalur Purworejo- Magelang bagi kenda-raan yang tonasenya melebihi be-ban maksimal.

“Keberadaan SK tersebut sangat penting sebagai payung hukum

dalam penegakan aturan oleh para petugas di lapangan. SK itu nantinya akan jadi dasar petugas melarang kendaraan tonase besar melintas,” katanya.

Lebih lanjut Agus mengatakan, pihaknya sudah berkoordinasi den-gan Dishubkominfo Provinsi Jawa Tengah terkait kebijakan tersebut. Dia berharap Kabupaten Magelang dan Kota Magelang bisa ikut men-

dukung kebijakan itu sehingga jalur Purworejo-Magelang aman.

“Solusi larangan itu jelas, yaitu men-galihkan kendaraan tonase besar me-lewati jalur Jogyakarta, baik yang dari arah Semarang maupun dari arah Purwokerto. Namun sangat disay-angkan karena sampai saat ini masih banyak kendaraan tonase besar me-lewati jalur itu yang berasal dari arah Magelang,” tandasnya. (luk)

Bupati Segera Gulirkan SKLarangan Kendaraan Bertonase Berat Melintas di Jalur Selatan Purworejo

RUSAK. Warga Kelurahan Kledung Kradenan Purworejo menanam pohon pisang di badan jalan lingkar Barat Kabupaten Purworejo karena men-galami kerusakan sangat parah.

BANYUURIP - Parahnya keru-sakan jalan di lingkar Barat Ka-bupaten Purworejo tepatnya sebelah utara kampus STAINU Kelurahan Keldung Kradenan, Kecamatan Banyuurip, Kabu-paten Temanggung membuat warga setempat berinisiatif un-tuk menanam pohon pisang di tengah jalan. Langkah ini diam-bil guna menghindari terjadinya kecelakaan.

Pantauan koran ini di lokasi tersebut terlihat warga setem-pat menanam tiga buah batang pohon pisang. Sementara keru-sakan yang juga parah terlihat di jalur yang sama yakni di Kelura-han Sucen Jurutengah.

Glempo (40) warga setempat mengatakan, kerusakan badan jalan yang sangat parah ini ter-jadi setelah dihajar oleh kenda-raan berat yang dialihkan dari Pantura menuju jalur selatan. Ia bersama warga setempat lain-nya berinisiatif untuk mananam batang pohon pisang serta me-mandu pengguna jalan.

“Ini merupakan aksi kepedu-lian dari warga setempat. Karena jalan yang menurun itu mem-buat pengguna jalan bisa ter-perosok jika tidak berhati-hati.

Untuk mengantisipasi itu, kami memberi tanda berupa pohon dan menjaga jalan sambil mem-beri aba-aba untuk berhati-ha-

ti,” terang Glempo, Senin (25/8).Glemo menambahkan, warga

memasang pohon pisang ini Minggu (24/8) malam sekitar pukul sepuluh. Warga kasihan melihat ada truk besar yang mogok di tengah jalan karena asnya tersangkut aspal yang menggunung.

“Sebelum dilakukan penana-man pohon pisang seringkali kendaraan yang terjebak di lo-kasi itu, terutama pada malam hari. Sebelum meratakan kon-disi aspal dulu yang menggu-nung. Jika hanya dibiarkan akan kembali berlubang,” tambahnya.

Dikatakannya, lokasi yang di-tanami itu tidak terlihat baik dari

perempatan monumen Ahmad Yani maupun Magelang karena berada di cekungan. Sebagian jalan sebelum memasuki lokasi relatif halus sehingga pengguna jalan akan melajukan kendaraan dengan kencang.

“Kalau tidak dikasih aba-aba pasti semua akan ngebut dan kaget sampai di lokasi ini. Tentu akan berakibat kecelakaan ka-lau hanya dibiarkan,” imbuh Glempo.

Terpisah, Kepala Dinas Peker-jaan Umum (DPU) Purworejo, Ir Fathori mengatakan pihaknya berupaya secepat mungkin un-tuk menangani jalan tersebut. “Kami akan berusaha secepat

mungkin jalan itu itu diperbaiki agar bisa digunakan lancar,” kata Fathori.

Dikatakannya, pihaknya saat ini tidak memiliki anggaran untuk melakukan perawatan terhadap jalan yang rusak. Meski demikian pihaknya akan berusaha agar hal itu segera tertangani.

“Walaupun tidak ada anggaran tapi kami tetap berusaha. Dulu di jalan yang sama sebelum leb-aran kami juga sudah menan-gani, itu kami meminta bantu-an dari bina marga pusat. Kalau sekarang sudah ada yang rusak lagi, kan tahu sendiri bagaiaman kendaraannya saat ini,” tambah Fathori. (luk)

foto: lukman hakim/harian purworejo

Jalan Lingkar Barat Ditanami Pohon Pisang

KALIGESING- Masuk dalam Nominasi Desa Wisata Award Nasional 2014 dari Ke-menterian Pariwisata dan Ekonomi Kreatif (Kemenparekraf), Desa Wisata Kaligono Ke-camatan Kaligesing Purworejo didatangi tim penilai, Senin (25/8).

Kedatangan Tim Penilai Desa Wisata Nasi-onal 2014 tersebut untuk melihat dari dekat pengelolaan desa wisata, baik dari manaje-men maupun penanganan objek yang di-tonjolkan.

Tim penilai langsung disambut oleh peja-bat dari Bidang Pariwisata Diskoperindag-par Purworejo Fajar Dewanto, Camat Ka-ligesing Budi Wibowo, Kapolsek AKP Pan-pandi serta Kades Kaligono Suroto.

Empat kesenian lokal yakni dolalak, kuda

kepang, kemprongan dan soyar maole turut menyambut kedatangan tim penilai yang ber-jumlah 8 orang. Mereka terdiri dari 3 orang juri, 4 orang dari Kemenparekraf serta seorang event organizer yang dipimpin oleh Bakri.

Menurut Bakri, Kaligono merupakan salah satu dari 148 desa penerima dana PNPM Pariwisata dari Kemenparekrat. Kesemua desa itu tersebar di 29 provinsi dan 99 kabu-paten/kota di seluruh Indonesia.

“Desa Wisata Kaligono ini masuk ke dalam tiga puluh besar nominasi peraih Desa Wi-sata Award 2014 yang rencananya akan di-berikan nanti pada tanggal 27 Desember di Karangasem, Bali,” ucap Bakri.

Dijelaskan, kedatangan tim penilai itu un-tuk melihat dari dekat proses manajemen

desa wisata setelah sebelumnya pihaknya melakukan pengecekan terhadap kuisioner yang diberikan olehnya.

Dalam penilaian pihaknya juga melibat-kan juri yang berasal dari Bali yakni Nyoman Bakri (praktisi pemandu wisata) serta Doto Yogantoro (pengelola desa wisata terbaik dari Jogyakarta).

Sementara itu, Kepala Desa Kaligono Suro-to mengatakan bahwa keberhasilan Kaligo-no masuk ke dalam nominasi Desa Wisata Award 2014 karena tingginya peran serta masyarakat untuk mengelola Kaligono se-bagai salah satu tujuan wisata di Purworejo.

“Semua berkat dukungan dari masyarakat. Kami mengawalinya di tahun 2011 dan Al-hamdulillah di tahun 2014 ini pengunjung di Silklotok makin meningkat,” ujar Suroto. (eko)

Kaligono ‘Calon’ Peraih Desa Wisata AwardHarus Singkirkan Ratusan Desa se-Indonesia

foto:eko sutopo/harian purworejo

xxxx

PURWOREJO - Anggota DPRD Kabupaten Pur-worejo yang baru dilantik beberapa waktu lalu me-nerima paparan dari Bagian Organisasi Pemerintah Ka-bupaten Purworejo, Senin (25/8) di ruang Paripurna Gedung DPRD Kabupaten Purworejo.

Ketua DPRD sementara Kabupaten Pur worejo, Luhur Pambudi Mulyono mengatakan, paparan ini sangatlah penting bagi ang-gota DPRD yang baru agar lebih mengenali tugas dan fungsinya. Hal ini sesuai dengan juknis PP No. 16 ta-hun 2010.

“Paparan yang disampai-kan oleh bagian organisasi Pemerintah Kabupaten Purworejo ini dimaksud-kan agar anggota DPRD utamanya non incumbent paham struktur organisasi di setda dan masing-masing SKPD yang ada di Purwore-

jo,” terang Luhur saat dite-mui usai paparan tersebut.

Luhur menambahkan, dari paparan ini ia berharap anggota memahami betul siapa partner kerja dan tanggung jawabnya selama menjadi wakil rakyat. Se-hingga tugas-tugas dewan betul-betul bisa dijalankan secara maksimal.

“Hari ini paparan yang dis-ampaikan cuma garis besar struktur organisasi serta tugasnya. Paparan selanjut-nya akan disampaikan oleh masing-masing satuan kerja (Satker),” terangnya.

Lebih lanjut Luhur men-gatakan, paparan dari Sat-ker tersebut direncanakan akan dilangsungkan selama dua minggu kedepan. Se-tiap hari dijadwal satu Sat-ker memberikan presentasi terkait tugas fungsi serta rencan strategis dari Satker tersebut.

“Dengan mengetahui

bagaimana target dan ren-cana strategis dari masing Satker tersebut, kami men-jadi memiliki gambaran dan bekal untuk melaku-kan sparing dengan ekse-kutif. Sehingga fungsi pen-gawasan akan betul-betul terlaksana dengan baik,” tandasnya.

Kegiatan ini, sambung Luhur, merupakan keg-a i t a n p a r a l e l s a m b i l menunggu hasil tim pe-rumus tatib yang sudah disahkan dalam rapat paripurna beberapa waktu yang lalu. Tim perumus tatib tersebut berjumlah 11 orang dan ketuai oleh Hendricus Karel dari PDIP.

“Sementara Wakil ketua adalah Muh Dahlan dari PKB dan Sekretaris Kons Gudoyo dari Golkar. Semoga proses ini berjalan dengan lancar sehingga DPRD dapat segera bekerja untuk rakyat Purworejo,”tandasnya. (luk)

foto: lukman hakim/harian purworejo

PAPARAN. Bagian Organisasi Pemkab bersama Sekretaris DPRD saat memberikan paparan dihadapan anggota DPRD di ruang sidang DPRD setempat, kemarin (25/8).

Dewan Non Incumbent Ditekan Paham Organisasi Pemkab

SASTRAKopisisa Luncurkan Kembali

Antologi PuisiPURWOREJO- Kelompok Peminat Seni Sas-

tra (Kopisisa) Purworejo meluncurkan antolo-gi puisi untuk ke-12 kali, ber-judul Tengara Getar Lengka-ra. Launching diselenggara-

kan bersamaan dengan acara Temu Sastra di Aula Komisi Pemilihan Umum (KPU) Pur-worejo, Minggu (24/8).

Hadir dalam acara itu puluhan anggota Ko-pisisa, baik senior maupun Junior, sastrawan Purworejo, Dewan Kesenian Purworejo, dan sastrawan dari Kulon Progo.

Dalam buku antologi puisi setebal 146 hala-man itu termuat 132 buah puisi dari 22 pe-nyair. Muncul sederetan nama penyair muda, di antaranya Gita Fitri Larasati, RKA Rozaq Wi-jaya, dan Anteng Surani yang masih berstatus sebagai pelajar.

Tema puisi yang diangkat beragam mulai dari religi, sosial budaya, nasionalisme, ungkapan cinta dan kerinduan, kesedihan dan keharu-an, impian dan harapan, serta kenangan akan kampung halaman. Beberapa karya puisi juga mengangkat tema sejarah  Purworejo.

Peluncuran antalogi puisi itu secara simbo-lis dilakukan oleh Ketua Kopisisa, Sukoso DM dengan memberikan buku kepada perwakilan tiga golongan yakni, masyarakat, pelajar, dan anggota muda Kopisisa.

Dalam kesempatan itu beberapa penulis puisi secara bergantian membacakan karya puisi mereka yang termuat dalam antalogi puisi tersebut.

“Tengara berarti tanda, Getar bisa diartikan sebagai getaran atau kreativitas, sedangkan Lengkara berarti bedug atau gendang besar. Dengan penerbitan antologi ini diharapkan akan bermunculan penyair-penyair muda di kabupaten Purworejo,” ucap Sukoso DM.

Sementara itu, tokoh senior sekaligus pendiri Kopisisa, Maskun Artha mengatakan, sebagai bentuk eksistensi di dunia sastra setiap tahun Kopisisa mengadakan lomba kesastraan. Di antaranya lomba cipta cerpen dan puisi serta baca pusisi. Peserta lomba melibatkan pelajar, mahasiswa, dan masyarakat umum. (eko)

(1,1) -1- PURWOREJO.indd 25/08/2014 22:33:19(1,1) -1- PURWOREJO.indd 25/08/2014 22:33:19