Implementasi Iman Dan Taqwa

download Implementasi Iman Dan Taqwa

of 13

description

Belajar mengenai Implementasi Iman dan Taqwa dalam kehidupan manusia

Transcript of Implementasi Iman Dan Taqwa

PowerPoint Presentation

Implementasi iman dan taqwaDisusun Oleh Kelompok 1 :MegawatiMuhammad FawzulSilvianiFajriMuh. HardiansyahIklan PriyantoKELOMPOK 1Latar BelakangDalam menghadapi kepercayaan kepada kebaradaan Tuhan, setiap manusia atau setiap agama mempunyai konsep yang berlain-lainan tentang apa yang dinamakan Tuhan. Misalnya Plato sering menyebut Tuhan dengan kata (The Good), yaitu Tuhan yang baik, tetapi dia tidak pernah menyebut Tuhan yang hidup (The Live). Bagi Aristoteles, bahwa kepercayaan terhadap adanya Tuhan adalah kepecayaan kepada adanya zat yang memberi arti kepada alam, tetapi Tuhan yang tidak dapat kita hubungi, artinya bukan Tuhan yang dapat kita sembah dan kita mintai.

KELOMPOK 1Pengertian ImanKata iman adalah bahasa Arab, berasal dari kata amana artinya aman. Maksudnya orang yang beriman selalu memiliki perasaan aman karena yakin selalu dilindungi oleh Allah. Dalam kaitan inilah iman terkait dengan aqidah. Aqidah itu berasal dari bahasa Arab, aqad artinya ikatan. Maksudnya ikatan hati dengan Allah.Definisi iman ialah keyakinan penuh dibenarkan oleh hati, diucapkan oleh lidah dan diwujudkan oleh amal perbuatan.

KELOMPOK 1Pengertian TaqwaTaqwa berarti hati-hati, mawas diri dan waspada. Menurut H.A. Salim dalam Dienul Islam yang dikarang oleh Drs. H. Nasruddin Razak, disebutkan bahwa taqwa lebih tepat disalin kata ingat dengan makna; awas, hati-hati, yaitu menjaga diri, memelihara keselamatan diri, yang dapat diusahakan dengan melakukan yang baik dan benar, mematangkan yang jahat dan salah seperti yang dikehendaki oleh taqwa. Jadi pengertian taqwa secara umum ialah sikap mental orang-orang mukmin dari kepatuhannya dalam melaksanakan perintah-perintah Allah swt. serta menjauhi segala larangan-larangan-Nya atas dasar kecintaan semata.

KELOMPOK 1Tanda-Tanda Orang BerimanSenantiasa hatinya bergetar apabila membaca, mendengar ayat-ayat suci al-QuranMendirikan shalat dan menafkahkan sebahagian rezeki yang diberikan oleh Allah STTaat kepada Allah dan Rasul-NyaBeramal dan berdakwah dengan penuh kesabaranKELOMPOK 1Tanda-Tanda orang BertaqwaMemelihara diri dari hal-hal yang menjerumuskan ke nerakaSelalu menuju kepada maghfirah (ampunan Allah SWT)Apabila berbuat keji segera memingat Allah dan memohon ampunan-NyaSegala perilakunya merasa disaksikan oleh Allah

KELOMPOK 1Problem utama modernitas (dampak negatif penemuan tekhnologi)

Terjadinya pencemaran lingkunganRusaknya habitat hewan-tumbuhanMunculnya beragam penyakitPenebangan hutan secara liar dan membabi buta

KELOMPOK 1Dalam bidang ekonomi (Persoalan kapitalisme-Materialisme)

Melahirkan manusia yang konsumtif-materialistik dan eksploitatif.Manusia hanya memandang dirinya sebagai mahkluk economicus (manusia yang hanya mementingkan dirinya sendiri).Manusia melupakan dirinya sebagai makhluk homo religious yang sarat dengan kaidah moralPrinsip ekonomi kapitalis telah melahirkan manusia serakah-egoisKELOMPOK 1Dalam bidang moral (Paham liberalisme kebebasan berekspresi)

Melalui tekhnologi informasi di ekspose secara besar-besaran meski menabrak batas-batas agama.Globalisasi berwajah westernisasi ( Penanaman nilai-nilai Barat dengan melepas nilai-nilai moral agama ).Westernisasi (budaya barat) mempunyai kemampuan melindas local culture budaya lokal buktinya: Bangsa Indonesia dalam banyak hal selalu berkiblat pada dunia Barat dan menjadikannya sebagai simbol kemajuan.

KELOMPOK 1Dalam persoalan sekularisme (Tarik menarik antara dunia agama)

Urusan dunia dipisahkan dari agama.Munculnya split personality ( manusia berkepribadian ganda ), contohnya: pada saat yang sama ia bisa menjadi seorang koruptor, meskipun ia taat beribadah.Peran agama akan semakin kehilangan ruhnya.KELOMPOK 1Dalam persoalan keilmuan (Munculnya pemikiran positivisme)

Sesuatu dikatakan benar jika; menggunkan tolok ukur kebenaran rasional, empiris, eksperimental dan terukur secara metodologis.Bagaimana hubungan antara agama dan ilmu.

KELOMPOK 1Peran Iman dan Taqwa Dalam Menjawab Tantangan Kehidupan ModernIman melenyapkan kepercayaan pada kekuasaan bendaIman menanamkan semangat berani menghadapi mautIman menanamkan sikap self help dalam kehidupanIman menanamkan ketentraman jiwaIman mewujudkan kehidupan yang baik (hayatan tayyibah)Iman melahirkan sikap iklas dan konsekuenIman memberi keberuntunganIman mencegah penyakit

KELOMPOK 1Demikianlah materi yang dapat kami sampaikan, mohon maaf bila ada kesalahan, semoga materi tadi bisa bermanfaat bagi kita semua.PenutupTerima kasih

KELOMPOK 1