Download - Ujian proposal

Transcript
Page 1: Ujian proposal

USULAN PENELITIAN

ANALISIS PENGARUH KECERDASAN INTELEKTUAL(IQ), EMOSIONAL(EQ), SPIRITUAL(SQ), DAN ADVERSITY

QUOTIENT (AQ) TERHADAP ORGANIZATIONAL CITIZENSHIP BEHAVIOR (OCB) PADA

DOSEN TETAP UNIVERSITAS PEKALONGAN

DISUSUN OLEH:IDA SAFITRI0110480012

Page 2: Ujian proposal

Latar Belakang

Page 3: Ujian proposal

PENDIDIKAN

TUJUAN

Unikal memiliki 7 fakultas dan 16 prodiMemiliki 5.665 mahasiswa dan didukung 144 dosen tetap

OCB

Page 4: Ujian proposal

OCB Wijayanto & Kismono 2004

dalam Ristania 2009

EQSQ

AQIQ

HAWARI 2003

Efektifitas pencapaian tujuan MAMPU MENGHADAPI PERSAINGAN

Podsakof 2000

Page 5: Ujian proposal

Rumusan Masalah Penelitian

1. Bagaimana pengaruh (IQ), (EQ), (SQ) dan (AQ), terhadap organizational citizhensip behavior (OCB) secara simultan ?

2. Bagaimana pengaruh (IQ) terhadap organizational citizhensip behavior (OCB) secara parsial ?

3. Bagaimana pengaruh (EQ) terhadap organizational citizhensip behavior (OCB) secara parsial ?

4. Bagaimana pengaruh (SQ) terhadap organizational citizhensip behavior (OCB) secara parsial ?

5. Bagaimana pengaruh (AQ) terhadap organizational citizhensip behavior (OCB) secara parsial ?

Page 6: Ujian proposal

Tinjauan Pustaka OCB (Organizational Citizenship Behavior)

Definisi OCBbentuk perilaku kerja yang dilakukan dengan sukarela dan tidak terdapat pada job description tetapi sangat diharapkan karena mendukung peningkatan keefektifan dan kelangsungan hidup organisasi atau perusahaan

Dimensi OCB1. Helping behavior/Altruisme/courtesy, 2. Sportmanship (perilaku sportif), 3. Organizational-compliance, 4. Organizational loyalty, 5. Civic virtue, 6. conscientiousness, 7. Self-development,

Page 7: Ujian proposal

Kecerdasan Intelektual IQ

DEFINISI IQKemampuan memperoleh pengetahuan, memahami dan menguasai kemudian dapat

menerapkannya dalam menyelesaikan masalah dengan lebih optimal.

DIMENSI IQ 1. Menyelesaiakan masalah

2. Intelegensi verbal3. Intelegensi praktis

Kecerdasan Emosional EQ

DEFINISI EQKemampuan untuk menilai emosi dalam diri &orang lain, memahami makna emosi-emosi tersebut Untuk diekspresikan dg tepat.

DIMENSI EQ1. Mengenali emosi diri.2. Mengelola Emosi3. Memotivasi diri sendiri4. Mengenali emosi orang lain5. Membina Hubungan.

Page 8: Ujian proposal

Kecerdasan Spiritual SQDEFINISI SQ

kecerdasan menghadapi persoalan makna, yaitu untuk menempatkanperilaku dan hidup kita dalam konteks makna yang lebih luas dan kaya,

DIMENSI SQ

bersikap fleksibel, Tingkat kesadaran diri yang tinggimenghadapi dan memanfaatkan penderitaanmenghadapi dan melampaui rasa sakit. Kualitas hidup yang diilmahi oleh visi dan nilai-nilai. Keengganan untuk menyebabkan kerugian tdk perlu. Berfikir secara holistikKecenderungan bertanya mengapa dan bagaimana Menjadi pribadi mandiri

Adversity Quotient AQ

DEFINISI AQKemampuan seseorang untuk menghadapi masalah.

DIMENSI AQ1. Control (C) atau kendali2. Origin dan Ownership (O2). 3. Reach (R) atau jangkauan. 4. Endurance (E) atau daya tahan.

Page 9: Ujian proposal

Kerangka PemikiranKerangka Pemikiran

Variabel Independen(X) Variabel Dependen (Y)

H2

H3 H1

H4

H5

Kecerdasan Intelektual X1

Kecerdasan Emosional X2

Kecerdasan Spiritual

X3

Adversity Quotient

X4

OCB

Page 10: Ujian proposal

Hipotesis Penelitian H1 Terdapat pengaruh yang signifikan dari kecerdasan intelektual X1,

kecerdasan emosional X2, kecerdasan spiritual X3, adversity quotient X4,

terhadap organizational citizenship behavior (OCB) Y

H2 Terdapat pengaruh yang signifikan dari kecerdasan intelektual X1,

terhadap organizational citizenship behavior (OCB) Y

H3 Terdapat pengaruh yang signifikan dari kecerdasan emosional X2,

terhadap organizational citizenship behavior (OCB) Y

H4 Terdapat pengaruh yang signifikan dari kecerdasan spiritual X3, terhadap

organizational citizenship behavior (OCB) Y

H5 Terdapat pengaruh yang signifikan dari adversity quotient X4, terhadap

organizational citizenship behavior (OCB) Y

Page 11: Ujian proposal

Populasi & sampel

Populasi semua dosen tetap Universitas Pekalongan yang berjumlah 144 orang

Metode Penarikan Sampelteknik pengambilan sampel: purposive sampling dg Kriteria yaitu dosen tetap yang sudah bekerja minimal 5 tahun.• penentuan ukuran sampel peneliti menggunakan metode

slovin dengan rumus (n = N / 1 + N.e2)n = jumlah sampel minimalN = jumlah anggota sampel (144)E = sampling error (5%) maka jumlah sampel minimal adalah:

n = 144 / 1 + 144 ( 0,05)2n = 144 / 1 + 0,36n = 105,88n = 106 orang

Page 12: Ujian proposal

Teknik Analisis

Analisis Regresi Linier BergandaPersamaan regresinya sebagai berikut : Rumus:Y = α + b1X1+b2X2+…+bnXn

OCB = α + β1IQ + β2EQ + β3SQ + β4AQ + e

OCB = organizational citizenship behaviorα = koefisien konstanta β 1-4 = koefisien regresi IQ = kecerdasan intelektualEQ = kecerdasan emosionalSQ = kecerdasan spiritualAQ = adversity quotient e = eror

Uji Asumsi KlasikUji Normalitas

Uji Multikolenieritas Uji Heteroskedastisitas

Uji kualitas data Uji Validitas

Uji Reliabilitas

Page 13: Ujian proposal

Uji Hipotesisuji F & Uji t

Page 14: Ujian proposal

TERIMAKASIH