Download - UDIA FERLY RIZQIE-Matriks pengembangan bahan pembelajaran

Transcript
Page 1: UDIA FERLY RIZQIE-Matriks pengembangan bahan pembelajaran

MATRIKS PENGEMBANGAN BAHAN PEMBELAJARAN

IDENTITASMata pelajaran : Ilmu Pengetahuan AlamKelas/semester : IV/1Nama Pengembang : Angell TimmyStandar Kompetensi : 2. Memahami hubungan antara struktur bagian tumbuhan dengan fungsinya

No Kompetensi Dasar Materi/Isi Pokok Kegiatan Pembelajaran Jenis EvaluasiSumber dan Alat

PembelajaranKet

1 2.1 Memahami

hubungan

antara struktur

akar tumbuhan

dengan

fungsinya

Struktur akar dan

fungsinya

1. Mencari informasi dari

buku atau internet tentang

pengertian dari akar.

2. Mencari informasi dari

buku atau internet tentang

sifat akar serta melakukan

pengamatan terhadap akar

tumbuhan.

3. Mencari informasi dari

buku atau internet tentang

fungsi akar.

4. Mengidentifikasi jenis-

a. tes tertulis:

soal-soal uji

kompetensi

dalam bentuk

uraian dan

pilihan

ganda.

b. Portofolio:

Laporan hasil

pengamatan

secara

1. Gurungeblog. 2008. Organ Tumbuhan, (online), (http://gurungeblog.wordpress.com/2008/11/21/organ-tumbuhan, diakses 3 Oktober 2009)

2. Harayanto. 2006. Sains jilid 4. Jakarta: Erlangga, hlm. 35-38.

3. Hendrayana. 2009. Akar, (online), (http://kimiaanalitik.blogspot.com/2009/06/akar.html, diakses 3 Oktober 2009)

4. Kesemat. 2008. Adaptasi Mangrove: Tipe Akar Mangrove, (online),

Page 2: UDIA FERLY RIZQIE-Matriks pengembangan bahan pembelajaran

jenis akar dengan

mengamati berbagai akar

tumbuhan.

5. Mencari informasi dari

buku atau internet tentang

sistem perakaran.

6. Mengamati bagian-bagian

akar dengan mikroskop.

7. Mengidentifikasi berbagai

modifikasi akar tumbuhan

dengan mengamati

berbagai akar tumbuhan.

tertulis. (http://kesemat.blogspot.com/2008/04/adaptasi-mangrove-tipe-akar-mangrove.html, diakses 2 Oktober 2009)

5. Olandvai. 2008. Morfologi   Akar , (online), (http://olandvai.wordpress.com, diakses 2 Oktober 2009)

6. S. Rositawati & Aris Muharam. 2008. Senang Belajar Ilmu Pengetahuan Alam 4. Jakarta: Pusat Perbukuan, hlm. 24-26.

7. Wikipedia.___.Akar, (online), (http://id.wikipedia.org/wiki/Akar, diakses 2 Oktober 2009)