Download - presentasi proposal

Transcript
Page 1: presentasi proposal

FAKTOR YANG BERKONTRIBUSI TERHADAP PENYAKIT STRUMA DI RUMAH SAKIT SYEKH YUSUF TAHUN 2014

MUHAMMAD ZIAURRAHMAN 10542040212FAKULTAS KEDOKTERAN UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH MAKASSAR

Page 2: presentasi proposal

KELENJAR TIROID

ANATOMI FISIOLOGI HISTOLOGI

Page 3: presentasi proposal

ANATOMI

Page 4: presentasi proposal

FISIOLOGI

HIPOFISIS LOBUS ANTERIOR

TSH

TIROID

TIROIDOTIROKSIN ( T3 )

TIROKSIN ( T4 )

MENINGKATKAN METABOLISME

TUBUH

KALSITONIN (SEL PARAFOLIKULER)

MEMACU PENGENDAPAN KALSIUM DALAM TULANG

DALAM CAIRAN EKSTRASELULER

Page 5: presentasi proposal

Secara Histologi kelenjar tiroid dibagi kedalam lobulus – lobulus.

Masing – masing lobulus terdiri dari 20 – 40 folikel.

Masing – masing folikel dilapisi oleh sel epitel kuboid.

Di bagian tengah, ditemukan koloid yang dihasilkan sel epitelial sebagai respon terhadap kalsitonin.

Sel parafolikuler ( Sel C ) ditemukan dalam stroma interfolikuler.

HISTOLOGI

Page 6: presentasi proposal
Page 7: presentasi proposal