Download - Peran Dan Fungsi Perawat

Transcript
Page 1: Peran Dan Fungsi Perawat

Peran, Fungsi,dan Tugas Perawat

Perawat atau Nurse berasal dari bahasa latin yaitu dari kata Nutrix yang berarti merawat atau memelihara. Tylor C Lillis C Lemone (1989) Pengertian dasar seorang perawat yaitu seseorang yang berperan dalam merawat atau memelihara, membantu dan melindungi seseorang karena sakit, luka dan proses penuaan (Depkes RI, 2002).

Page 2: Peran Dan Fungsi Perawat

Lanjutan.....• ICN (International Council of Nurses

1965),Perawat adalah seseorang yang telah menyelesaikan pendidikan keperawatan, berwenang dinegara bersangkutan untuk memberi pelayanan dan bertanggung jawab dalam peningkatan kesehatan, pencegahan penyakit serta pelayanan terhadap pasien.

• Menurut UU RI No 23 tahun 1992 tentang kesehatan, perawat yaitu mereka yang memiliki kemampuan dan kewenangan melakukan tindakan keperawatan berdasarkan ilmu yang dimilikinya yang diperoleh melalui pendidikan perawatan.

Page 3: Peran Dan Fungsi Perawat

Lanjutan......

• Keputusan Menteri Kesehatan Nomor 1239/MenKes/SK/XI/2001 tentang Registrasi dan Praktik Perawat, pada pasal 1 ayat 1 yang berbunyi :

• “Perawat adalah seseorang yang telah lulus pendidikan perawat baik di dalam maupun di luar negeri sesuai dengan ketentuan peraturan perundang-undangan yang berlaku”.

Page 4: Peran Dan Fungsi Perawat

Lanjutan.....

• Perawat Profesional adalah Perawat yang bertanggung jawab dan berwewenang memberikan pelayanan keperawatan secara mandiri dan atau berkolaborasi dengan tenaga kesehatan lain sesuai dengan kewenangannya. (Depkes RI, 2002).

• Peran perawat adalah cara untuk menyatakan aktifitas perawat dalam praktik, dimana telah menyelesaikan pendidikan formalnya yang diakui dan diberi kewenangan oleh pemerintah untuk menjalankan tugas .

Page 5: Peran Dan Fungsi Perawat

Lanjutan.....

• Peran Perawat Merupakan tingkah laku yang diharapkan oleh orang lain terhadap seseorang sesuai dengan kedudukan dalam system, di mana dapat dipengaruhi oleh keadaan sosial baik dari profesi perawat maupun dari luar profesi keperawatan yang bersipat konstan.

Page 6: Peran Dan Fungsi Perawat

Lanjutan....

• Sedangkan peran perawat meliputi : pemberi Asuhan Keperawatan, praktik Keperawatan atau pelaksana, pendidikan klien, pengelola serta kegiatan penelitian dibidang Keperawatan

a. Peran sebagai pemberi asuhan keperawatan. Peran ini di kenal dengan Care Giver, peran Perawat dlm memberikan AsKep scr lsg atau tdk lsg kpd klien sbg Individu, Kelg dan Masy, dg metode pendekatan pemecahan masalah yg disbt proses keperawatan. Dlm melaksanakan peran ini prwt bertindak sbg comforter, protector, advocate, communicator serta rehabilitator.

Page 7: Peran Dan Fungsi Perawat

Lanjutan....

b. Peran sebagai pendidik.• Perawat berperan dalam medidik individu,

keluarga, kelompok dan masyarakat serta tenaga kesehatan yang berada dibawah tanggung jawabnya.

• Peran ini berupa penyuluhan kepada klien, maupun bentuk desimilasi ilmu kepada peserta didik keperawatan.

Page 8: Peran Dan Fungsi Perawat

Lanjutan.....

• c. Sebagai Pengelola:• Perawat mempunyai peran dan tg. jawab dlm

mengelola pelayanan maupun pendidikan Keperawatan sesuai dg Manajemen Keperawatan dalam kerangka paradigma Keperawatan.

• Sebagai pengelola Perawat dlm memantau dan

menjamin kualitas asuhan atau pelayanan Keperawatan serta mengorganisasikan dan mengendalikan sistem pelayanan Keperawatan, krn pengetahuan pemahaman Perawat yg kurang sehg pelaksana Perawat pengelola belum maksimal, mayoritas posisi, lingkup kewenangan dan tanggung jawab Perawat hampir tidak berpengaruh dalam perencanaan dan pengambilan keputusan.

Page 9: Peran Dan Fungsi Perawat

Lanjutan.....

• d. Sebagai peneliti dibidang Keperawatan. Perawat diharapkan mampu mengidentifikasi masalah penelitian, menerapkan prinsip dan metode penelitian serta memanfaatkan hasil penelitian utk meningkatkan mutu asuhan atau pelayanan dan pendidikan Keperawatan.• Penelitian di bdg Keperawatan berperan dlm mengurangi kesenjangan penguasaan tehnologi di bdg kesehatan, krn temuan penelitian lebih memungkinkan terjadinya transformasi ilmu pengetahuan dan Tehnologi, selain itu penting dalam memperkokoh upaya menetapkan dan memajukan profesi Keperawatan.

Page 10: Peran Dan Fungsi Perawat

LANJUTAN......

• A. Peran PerawatMenurut konsorsium ilmu kesehatan tahun 1989 peran perawat terdiri dari :1. Sebagai pemberi asuhan keperawatanPeran ini dapat dilakukan perawat dengan memperhatikan keadaan kebutuhan dasar manusia yang dibutuhkan melalui pemberian pelayanan keperawatan. Pemberian asuhan keperawatan ini dilakukan dari yang sederhana sampai dengan kompleks.

Page 11: Peran Dan Fungsi Perawat

Lanjutan.....

• 2. Sebagai advokat klien:* Membantu klien & kelg dalam

menginterpretasikan berbagai informasi dari pemberi pelayanan khususnya dalam pengambilan persetujuan atas tindakan keperawatan. * Mempertahankan & melindungi hak-hak pasien meliputi : - Hak atas pelayanan sebaik-baiknya - Hak atas informasi tentang penyakitnya - Hak atas privacy - Hak untuk menentukan nasibnya sendiri - Hak menerima ganti rugi akibat kelalaian.

Page 12: Peran Dan Fungsi Perawat

Lanjutan....

• 3. Sebagai educator: Membantu dalam meningkatkan pengetahuan klien tentang kesehatan, gejala penyakit bahkan tindakan yang diberikan sehingga terjadi perubahan perilaku dari klien setelah dilakukan pendidikan kesehatan.4. Sebagai koordinator:Mengarahkan, merencanakan serta mengorganisasi pelayanan kesehatan dari tim kesehatan sehingga pemberi pelayanan kesehatan dapat terarah serta sesuai dengan kebutuhan klien.

Page 13: Peran Dan Fungsi Perawat

Lanjutan.....• 5. Sebagai kolaborator:

Perawat bekerja melalui tim kesehatan yang terdiri dari dokter, fisioterapi, ahli gizi dll dengan berupaya mengidentifikasi pelayanan keperawatan yang diperlukan.6. Sebagai konsultan:Peran sbg tempat konsultasi thdp masalah atau tindakan kep. yg tepat utk diberikan. Peran ini dilakukan atas permintaan klien terhadap informasi ttg tujuan pelayanan kep.yg diberikan.

Page 14: Peran Dan Fungsi Perawat

Lanjutan.....

• 7. Sebagai pembaharu:Perawat mengadakan perencanaan, kerjasama, perubahan yang sistematis & terarah sesuai dengan metode pemberian pelayanan keperawatan.

Page 15: Peran Dan Fungsi Perawat

B. Fungsi Perawat

• Dlm melakukan pengkajian pd Individu sehat maupun sakit dimana segala aktifitas yg di lakukan berguna utk pemulihan kes. berdasarkan penget. yg di miliki, aktifitas ini di lakukan dg berbagai cara utk mengembalikan kemandirian ps secepat mungkin dlm btk Proses Kep. yg terdiri dari tahap Pengkajian, Identifikasi masalah (DiagnosaKeperawatan),Perencanaan, Implementasi dan Evaluasi.

Page 16: Peran Dan Fungsi Perawat

1. Fungsi Independen:

Merupakan fungsi mandiri dan tdk tergantung pd orang lain, dimana perawat dalam melaksanakan tugasnya dilakukan secara sendiri dg keputusan sendiri dlm melakukan tindakan dlm rangka memenuhi kebutuhan dasar manusia spt:Pemenuhan kebutuhan fisiologis (pemenuhan kebutuhan oksigenasi,cairan dan elektrolit, nutrisi,aktifitas dan lain-lain), pemenuhan kebutuhan keamanan dan kenyamanan,cinta mencintai, harga diri dan aktualisasi diri.

Page 17: Peran Dan Fungsi Perawat

2. Fungsi Dependen:

Fungsi perawat dalam melaksanakan kegiatannya atas pesan atau instruksi dari perawat lain sebagai tindakan pelimpahan tugas yang diberikan. Biasanya dilakukan oleh perawat spesialis kepada perawat umum, atau dari perawat primer ke perawat pelaksana.

Page 18: Peran Dan Fungsi Perawat

3. Fungsi Interdependen

• Dilakukan dalam kelompok tim yang bersifat saling ketergantungan diantara tim satu dengan yang lainnya.

• Dapat terjadi apabila bentuk pelayanan membutuhkan kerjasama tim dalam pemebrian pelayanan.

• Keadaan ini tidak dapat diatasi dengan tim perawat saja melainkan juga dari dokter ataupun lainnya.

Page 19: Peran Dan Fungsi Perawat

Lanjutan.....• Keperawatan adalah bentuk pelayanan

profesional yang merupakan bagian integral dari pelayanan kesehatan didasarkan pada ilmu dan kiat keperawatan, berbentuk pelayanan bio-psiko – sosial dan spiritual yang komprehensif, ditujukan kepada individu, kelompok dan masyarakat baik sehat maupun sakit yang mencakup seluruh daur kehidupan manusia.

Page 20: Peran Dan Fungsi Perawat

Lanjutan......• Keperawatan merupakan ilmu

terapan yang menggunakan keterampilan intelektual, keterampilan teknikal dan keterampilan interpersonal serta menggunakan proses keperawatan dalam membantu klien untuk mencapai tingkat kesehatan optimal.

Page 21: Peran Dan Fungsi Perawat

Lanjutan.......

• Kiat keperawatan (nursing arts) lebih difokuskan pada kemampuan perawat untuk memberikan asuhan keperawatan secara komprehensif dengan sentuhan seni dalam arti menggunakan kiat – kiat tertentu dalam upaya memberikan kenyaman dan kepuasan pada klien.

Page 22: Peran Dan Fungsi Perawat

Kiat – kiat itu adalah :• 1. Caring • Menurut Watson (1979) ada 10 faktor dalam unsur – unsur karatif

yaitu : 1). Nilai – nilai humanistic – altruistik.2). Menanamkan semangat dan harapan.3). Menumbuhkan kepekaan terhadap diri dan orang lain.4). Mengembangkan sikap saling tolong menolong.5). Mendorong dan menerima pengalaman ataupun perasaan baik atau buruk.6). Mampu memecahkan masalah dan mandiri dalam pengambilan keputusan.7). Prinsip belajar – mengajar.8). Mendorong melindungi dan memperbaiki kondisi baik fisik, mental , sosiokultural dan spiritual.9). Memenuhi kebutuhan dasar manusia.10). Tanggap dlm menghadapi setiap perubahan yg terjd.

Page 23: Peran Dan Fungsi Perawat

Lanjutan....

2. Sharing artinya perawat senantiasa berbagi pengalaman & ilmu atau berdiskusi dg kliennya.

3. Laughing, artinya senyum mjd modal utama bagi seorg perawt utk meningkatkan rasa nyaman klien

4. Crying artinya perawat dapat menerima respon emosional diri dan kliennya.

5. Touching artinya sentuhan yang bersifat fisik maupun psikologis merupakan komunikasi simpatis yang memiliki makna (Barbara, 1994).

Page 24: Peran Dan Fungsi Perawat

Lanjutan.......6. Helping artinya perawat siap membantu dengan asuhan keperawatannya.

7. Believing in others artinya perawat meyakini bahwa orang lain memiliki hasrat dan kemampuan untuk selalu meningkatkan derajat kesehatannya.

8. Learning artinya perawat selalu belajar dan mengembangkan diri dan keterampilannya.

Page 25: Peran Dan Fungsi Perawat

Lanjutan.....9. Respecting artinya memperlihatkan rasa hormat dan penghargaan terhadap orang lain dengan menjaga kerahasiaan klien kepada yang tidak berhak mengetahuinya.10. Listening artinya mau mendegr keluhan kliennya.11. Feeling artinya perawat dapat menerima, merasakan, dan memahami perasaan duka , senang, frustasi dan rasa puas klien.13. Accepting artinya perawat harus dapat menerima dirinya sendiri sebelum menerima orang lain.

Page 26: Peran Dan Fungsi Perawat

.Tugas Perawat

• Tugas perawat dalam menjalankan peran nya sebagai pemberi asuhan keperawatan ini dapat dilaksanakan sesuai dengan tahapan dalam proses keperawatan.

• Tugas perawat ini disepakati dalam lokakarya tahun 1983 yang berdasarkan fungsi perawat dalam memberikan asuhan keperawatan adalah:

• a. Mengumpulkan Data • b. Menganalisis dan mengintrepetasi data • c. Mengembangkan rencana tindakan keperawatan• d. Menggunakan dan menerapkan konsep-konsep dan prinsip-prinsip ilmu perilaku, sosial budaya, ilmu biomedik dalam melaksanakan asuhan keperawatan dalam rangka memenuhi KDM.

Page 27: Peran Dan Fungsi Perawat

Lanjutan.......

• e. Menentukan kriteria yang dapat diukur dalam menilai rencana keperawatan• f. Menilai tingkat pencapaian tujuan.• g. Mengidentifikasi perubahan-perubahan yang diperlukan • h. Mengevaluasi data permasalahan keperawatan.• i. Mencatat data dalam proses keperawatan • j. Menggunakan catatan klien untuk memonitor kualitas asuhan keperawatan. • k. mengidentifikasi masalah-masalah penelitian dalam bidang keperawatan • l. membuat usulan rencana penelitian keperawatan • m. menerapkan hasil penelitian dalam praktik keperawatan• n. Mengidentifikasi kebutuhan pendidikan kesehatan.

Page 28: Peran Dan Fungsi Perawat

Lanjutan....

• o. Membuat rencana penyuluhan kesehtn • p. Melaksanakan penyuluhan kesehatan • q. Mengevaluasi penyuluhan kesehatan• r. Berperan serta dalam pelayanan kesehatan kepada individu, keluarga, kelompok dan masyarakat.• s. Menciptakan komunikasi yang efektif baik dengan tim keperawatan maupun tim kesehatan lain.

Page 29: Peran Dan Fungsi Perawat

Faktor-faktor Penyebab Rendahnya

Peran dan Fungsi Perawat • 1. Keterlambatan pengakuan body of knowledge profesi keperawatan. Tahun 1985 pendidikan S1 keperawatan pertama kali dibuka di UI, sedangkan di negara barat pada tahun 1869.

2. Keterlambatan pengembangan pendidikan perawat professional.

3. Keterlambatan system pelayanan keperawatan (standart, bentuk praktik keperawatan, lisensi).

Page 30: Peran Dan Fungsi Perawat

Solusi Rendahnya Peran dan Fungsi Perawat

• 1. Pengembangan pendidikan keperawatan Sistem pendidikan tinggi sangat penting

dalam pengembangan perawatan professional, pengembangan teknologi keperawatan, pembinaan profesi dan pendidikan keperawatan berkelanjutan.

SI Keperawatan + Ners merupakan pendidikan keperawatan yang menghasilkan tenaga perawatan professional dibidang keperawatan.

Page 31: Peran Dan Fungsi Perawat

2. Memantapkan system pelayanan

perawatan professional• Kementrian Kesehatan RI sampai saat ini

sedang menyusun registrasi, lisensi dan sertifikasi praktik keperawatan.

• Selain itu semua penerapan model praktik keperawatan professional dalam memberikan asuhan keperawatan harus segera di lakukan untuk menjamin kepuasan konsumen/klien.

Page 32: Peran Dan Fungsi Perawat

3. Penyempurnaan organisasi keperawatan

• Organisasi profesi keperawatan memerlukan suatu perubahan cepat dan dinamis serta kemampuan mengakomodasi setiap kepentingan individu menjadi kepentingan organisasi dan mengintegrasikannya menjadi serangkaian kegiatan yang dapat dirasakan manfaatnya. Restrukturisasi organisasi keperawatan merupakan pilihan tepat guna menciptakan suatu organisasi profesi yang mandiri dan mampu menghidupi anggotanya melalui upaya jaminan kualitas kinerja dan harapan akan masa depan yang lebih baik serta meningkat.

Page 33: Peran Dan Fungsi Perawat

Lanjutan.......

• Komitmen perawat guna memberikan pelayanan keperawatan yang bermutu baik secara mandiri ataupun melalui jalan kolaborasi dengan tenaga kesehatan lain sangat penting dalam terwujudnya pelayanan keperawatan professional.

Page 34: Peran Dan Fungsi Perawat

Nilai professional yang melandasi praktik keperawatan dapat di kelompokkan dlm :• 1. Nilai intelektual

Nilai intelektual dlm prtaktik keperawatan terdiri dari : a. Body of Knowledge b. Pendidikan spesialisasi (berkelanjutan) c. Menggunakan pengetahuan dalam berpikir secara kritis dan kreatif. 2. Nilai komitmen moral Pelayanan keperawatan diberikan dengan konsep altruistic, dan memperhatikan kode etik keperawatan.

Page 35: Peran Dan Fungsi Perawat

Lanjutan .......

• Menurut Beauchamp & Walters (1989) pelayanan professional terhadap masyarakat memerlukan integritas, komitmen moral dan tanggung jawab etik.

Aspek moral yang harus menjadi landasan perilaku perawat adalah :

a. Beneficience selalu mengupayakan keputusan dibuat berdasarkan keinginan melakukan yg terbaik dan tidak merugikan klien. (Johnstone, 1994)

Page 36: Peran Dan Fungsi Perawat

Lanjutan .........

b. Fair Tidak mendeskriminasikan klien berdasarkan agama, ras, social budaya, keadaan ekonomi dan sebagainya, ttp memperlakukan klien sebagai individu yang memerlukan bantuan dengan keunikan yang dimiliki.

Page 37: Peran Dan Fungsi Perawat

Lanjutan .......

• c. FidelityBerperilaku caring (peduli, kasih sayang, perasaan ingin membantu), selalu berusaha menepati janji, memberikan harapan yang memadai, komitmen moral serta memperhatikan kebutuhan spiritual klien.

Page 38: Peran Dan Fungsi Perawat

Lanjutan .......

• 3. Otonomi, Kendali dan Tanggung GugatOtonomi merupakan kebebasan dan kewenangan untuk melakukan tindakan secara mandiri. Hak otonomi merujuk kepada pengendalian kehidupan diri sendiri yang berarti bahwa perawat memiliki kendali terhadap fungsi mereka. Otonomi melibatkan kemandirian, kesedian mengambil resiko dan tanggung jawab serta tanggung gugat terhadap tindakannya sendiri begitu pula sebagai pengatur dan penentu diri sendiri.

• Kendali mempunyai implikasi pengaturan atau pengarahan terhadap sesuatu atau seseorang. Bagi profesi keperawatan, harus ada kewenangan untuk mengendalikan praktik, menetapkan peran, fungsi dan tanggung jawab anggota profesi.

• Tanggung gugat berarti perawat bertanggung jawab terhadap setiap tindakan yang dilakukannya terhadap klien.