Download - Pendidikan Dokter Keluarga (HB)

Transcript
  • 7/25/2019 Pendidikan Dokter Keluarga (HB)

    1/18

    Kompetensi Dokter Keluarga

    Pengetahuan dan keterampilan Medis

    Non-medis

    PENDIDIKAN

    DOKTER KELUARGAHafni Bachtiar

    FK UNBRAH

    MURNI 12-040

  • 7/25/2019 Pendidikan Dokter Keluarga (HB)

    2/18

    Alasan melaksanakan pendidikan

    dokter keluarga

    Makin diakuinya ilmu kedokteran keluarga sebagai

    salah satu sub-disiplin ilmu kedoteran yang mandiri

    Pendidikan dokter sekarang belum memberi bekal

    untuk bekerja optimal di masyarakat

    Pelayanan RS cenderung menggunakan alat canggih

    dan mahal

    Kebijakan pemerintah untuk menggalakkan

    pelayanan primer yang efektif dan efisien

  • 7/25/2019 Pendidikan Dokter Keluarga (HB)

    3/18

    Macam Pendidikan! "ocational #raining in family medicine

    $itujukan kepada dokter yang baru lulusatau yang segera akan lulus dan berminatuntuk memperdalam pengetahuan danketerampilan dalam pelayanan dokterkeluarga

    %ama pendidikan & tahun termasukresidensi di RS dan pendidikan dimasyarakat

  • 7/25/2019 Pendidikan Dokter Keluarga (HB)

    4/18

    Cont...

    '! (d)anced #raining Program in family

    medicine $itujukan pada dokter yang telah

    melaksanakan pelayanan dokter keluarga

    minimal * tahun dan ingin mendapat

    pengakuan sebagai dokter keluarga

    %ama pendidikan ' tahun dan tidak

    mempelajari semua ilmu kedokteran keluarga

  • 7/25/2019 Pendidikan Dokter Keluarga (HB)

    5/18

    Cont..

    +! ,ourse of ad)anced education infamily medicine $itujukan kepada semua dokter yang ingin

    memperdalam ilmu dan keterampilandalam bidang kedokteran keluarga tapitidak berhasrat untuk diakui sebagaidokter keluarga

    %ama pendidikan ' tahun

    aktu dan mata pelajaran disesuaikandengan keadaan dan kebutuhan masing-masing dokter

  • 7/25/2019 Pendidikan Dokter Keluarga (HB)

    6/18

    Cont

    &! ,ontinuing medical education in

    family medicine

    $itujukan kepada semua dokter keluarga

    yang sudah diakui

    .ngin mengikuti perkembangan ilmu dan

    keterampilan dokter keluarga aktu dan materi disesuaikan dengan

    kebutuhan

  • 7/25/2019 Pendidikan Dokter Keluarga (HB)

    7/18

    Program Residensi

    Ditujukan pada dokter yang sedangmengikuti pendidikan dokter keluarga

    ! /irst contact management

    Paling a0al melayani pasien yang datang ke RS

    '! ,ontinuing comprehensi)e care

    Melayani semua pasien dan macam penyakit

    +! ,ommunity medicine Mengenalkan prinsip-prinsip kedokteran

    komunitas dan epidemiologi

  • 7/25/2019 Pendidikan Dokter Keluarga (HB)

    8/18

    &! 1eha)ioral sciences

    Mengenalkan perilaku2 teknik 0a0ancara dan konseling*! ,onsultation and referral

    Mengenalkan teknik konsultasi dan rujukan

    3! Self assessment and self study

    Menilai diri sendiri dan belajar mandiri4! Specific medical kno0ledge and skill

    Memperdalam pengetahuan dan keterampilan

    5! 6lecti)e posting

    Mendalami beberapa disiplin ilmu

  • 7/25/2019 Pendidikan Dokter Keluarga (HB)

    9/18

    1eda dokter keluarga dengan spesialis

    DOKTER KELUARGA

    Spesialis

    A

    Spesialis

    B

    Spesialis

    C

  • 7/25/2019 Pendidikan Dokter Keluarga (HB)

    10/18

    Syarat tempat residensi

    Menyelenggarakan praktek dokter keluarga

    yang representatif

    Memiliki sarana dan prasarana yang

    representatif Mempunyai minat2 kemampuan dan 0aktu

    Mempunyai kompetensi

    Mempunyai hubungan baik dengan profesilain

    Mempunyai pengalaman dan cukup umur

  • 7/25/2019 Pendidikan Dokter Keluarga (HB)

    11/18

    Substansi programPROGRAM A PROGRAM PROGRAM C

    Penyakit dalam 7++89

    Kesehatan anak 7389

    1edah 7389

    :bgin 7389

    Kedokteran

    Komunitas 789

    Penyakit dalam 7*;89

    Kesehatan anak 7389

    Kedokteran ji0a 7389

    KedokteranKomunitas dan pilihan7589

    Penyakit dalam 7++89

    Kesehatan anak 7389

    Kedokteran ji0a 7389

    Kedokteran komunitas2administrasi 7+*89

  • 7/25/2019 Pendidikan Dokter Keluarga (HB)

    12/18

    PENELITIAN

    DALAM

    PRAKTEK DOKTER

    KELUARGA

  • 7/25/2019 Pendidikan Dokter Keluarga (HB)

    13/18

    A!ASA" #"$#K

    M%"%!&$& Penelitian tidak harus di RS tapi juga di

    keluarga

    $okter keluarga berhubungan cukup

    lama dengan keluarga

  • 7/25/2019 Pendidikan Dokter Keluarga (HB)

    14/18

    'enis Penelitian $iskriptif

    .nsiden

    Pre)alen

    Penyebaran

    Karakteristik

    #empat

    aktu

  • 7/25/2019 Pendidikan Dokter Keluarga (HB)

    15/18

    (nalitik Non-inter)ensi

    Kohort 7sesuai pada praktek dokter keluarga9

    Kasus kelola

    ,ross-sectional

    .nter)ensi 7eksperimental9

    ?udul penelitian

    !6pidemiologi dan klinik

    '!Pelayanan kesehatan+!Perilaku

    &!Perkembangan manusia

    *!Pendidikan dokter keluarga

  • 7/25/2019 Pendidikan Dokter Keluarga (HB)

    16/18

    Penun(ang penelitian Rekam medik yang makin baik

    (danya komputer Munculnya minat meneliti

    (danya perpustakaan dan internet

  • 7/25/2019 Pendidikan Dokter Keluarga (HB)

    17/18

    Man)aat penelitian untuk

    dokter keluarga

    Meningkatkan pemahaman dokter

    terhadap pasien

    6fektifitas dan efisiensi pelayanan

    dokter keluarga

    Peningkatan khasanah ilmu

  • 7/25/2019 Pendidikan Dokter Keluarga (HB)

    18/18

    !angka* penelitian Menyiapkan proposal2 protokol dan

    perangkat penelitian

    Pengumpulan data

    Pengolahan data

    Penulisan laporan Publikasi