Download - Microsoft Excel Formula (Rumus-rumus ms. Excel)

Transcript
Page 1: Microsoft Excel Formula (Rumus-rumus ms. Excel)

RUMUS-RUMUS MS.EXCEL

Page 2: Microsoft Excel Formula (Rumus-rumus ms. Excel)

1. SUM

• Rumus SUM ini paling sering di gunakan, fungsi utamanya adalah untuk penjumlahan /menjumlahkan. Misal :

• =SUM(B12:B25) artinya menjumlahkan data di kolom B12 sampai B25

Page 3: Microsoft Excel Formula (Rumus-rumus ms. Excel)

2. AVERAGE

• Fungsi untuk mengabil nilai rata-rata suatu variable, misal := AVERAGE(D7:E7) artinya menngambil nilai rata-rata dari D7 sampai E7.

Page 4: Microsoft Excel Formula (Rumus-rumus ms. Excel)

3. AND

• Fungsi Menghasilkan nilai TRUE jika semua argument yang di uji bernilai BENAR DAN FALSE jika semua atau salah satu argument bernilai SALAH.Contoh kasus : Peserta ujian dinyatakan lulus jika nilai ujian teori dan praktik masing-masing harus di atas 7, jika kurang dari 7 maka dinyatakan gagal.

Page 5: Microsoft Excel Formula (Rumus-rumus ms. Excel)

4. OR

• Fungsi Menghasilkan TRUE jika beberapa argument bernilai BENAR dan FALSE jika semua argument SALAH.

Page 6: Microsoft Excel Formula (Rumus-rumus ms. Excel)

5. SINGLE IF

• Fungsi Menguji kebenaran suatu kondisi, contoh kasus.

Page 7: Microsoft Excel Formula (Rumus-rumus ms. Excel)

6. MULTI IF

• Fungsi hampir sama dengan fungsi IF akan tetapi di ambil dari dua kondisi. contoh kasus.

Page 8: Microsoft Excel Formula (Rumus-rumus ms. Excel)

7. AREAS

• Fungsi Menampilkan jumlah area (range atau sel) dalam suatu referensi (alamat sel atau range yang di sebutkan). Contoh kasus :

Page 9: Microsoft Excel Formula (Rumus-rumus ms. Excel)

8. HLOOKUP

• Fungsi Menampilkan data dari sebuah tabel yang disusun dalam format mendatar. syarat penyusunan tabel ; data pada baris pertama harus berdasarkan urutan dari kecil ke besar /menaik. misal ; 1,2,3,4…. atau huruf A-Z. Jika anda sebelumnya mengetikkan secara acak silhakan urutkan dengan menu Ascending.

Page 10: Microsoft Excel Formula (Rumus-rumus ms. Excel)

9. VLOOKUP

• Fungsi menampilkan data dari sebuah tabel yang disusun dalam format tegak atau vertikal. syarat penyusunan tabel data pada baris pertama harus berdasarkan urutan dari kecil ke besar /menaik. misal ; 1,2,3,4…. atau huruf A-Z. Jika anda sebelumnya mengetikkan secara acak silhakan urutkan dengan menu Ascending.

Page 11: Microsoft Excel Formula (Rumus-rumus ms. Excel)

10. MATCH

• Fungsi menampilkan posisi suatu alamat sel yang di tetapkan sebelumnya yang terdapat dalam sekelompok data.

Page 12: Microsoft Excel Formula (Rumus-rumus ms. Excel)

11. COUNTIF

• Fungsinya untuk menghitng jumlah cell dalam suatu range dengan kriteria tertentu. adapun rumus yang serng digunakan adalah =COUNTIF(range;kriteria).Misal : menghitung jumlah siswa yang tidak lulus ujian /remidi. =COUNTIF(D1:D45;”remidi”) maka dari contoh tadi keterangan siswa berada di range D1 sampai D45 dimana keterangannya remidi. maka hasilnya adalah total siswa yang remidi.

Page 13: Microsoft Excel Formula (Rumus-rumus ms. Excel)