Download - Kata Pengantar Dan Daftar Isi

Transcript

Nyeri Perut Sampai Pinggang | ii

KATA PENGANTAR

Puji syukur kami panjatkan kehadirat Tuhan Yang Maha Esa yang telah memberikan rahmat dan hidayah-Nya sehingga kami dapat menyelesaikan penyusunan makalah Pleno LBM I kami yang berjudul Nyeri Perut Sampai Pinggang dengan sebagaimana mestinya.

Kami mengucapkan terimakasih yang sebesar-besarnya untuk tutor kelompok kami yaitu dr. Rizki Mulianti., karena kami sadar tanpa beliau, makalah dan pembelajaran dengan metode diskusi kelompok akan terasa sulit. Tak lupa pula kami ucapkan terimakasih kepada semua pihak yang telah memberikan dukungan serta bantuan hingga terselesaikannya makalah ini. Kami mohon maaf jika dalam makalah ini terdapat banyak kekurangan dalam semua aspek yang menyangkut segala hal yang berhubungan dengan pembahasan materi yang kami sampaikan.Oleh karena itu kami mengharapkan adanya kritik dan saran yang membangun sehingga dapat membantu kami untuk dapat lebih baik lagi kedepannya.

Mataram, 17 April 2015

Penyusun

DAFTAR ISI

Kata Pengantar iDaftar Isi ii

BAB IPENDAHULUAN 1A. Latar Belakang 1B. Skennario .. 2C. Terminologi .. 2D. Permasalahan .. 3

BAB IIPEMBAHASAN 41. Anatomi Fisiologi dan Histologi Traktus Urinarius 42. Proses Pembentukan Urin dan Refleks Berkemih 173. Pemeriksaan Laboratorium Urin 244. Hubungan Gejala-gejala pada Skenario 275. Diagnosis Banding pada Skenario 286. Diagnosis Skenario 37

KESIMPULAN 52

DAFTAR PUSTAKA ..53