Download - Kasus Semu Penting......

Transcript

KASUS SEMU

Tn.A berusia 60 tahun datang ke rumah sakit bersama istrinya dengan keluhan demam tiba-tiba disertai menggigil, nyeri punggung bagian bawah, mual, muntah dan makan pun terasa tidak enak. Keluhan dirasakan sejak 1 minggu yang lalu dan pasien mengatakan 1 tahun yang lalu pernah sakit batu kemih, Pasien nampak pucat,lemas dan cemas. Dan hasil pemeriksaan TTV : TD : 140/80 mmHg , nadi :80x/menit ,RR: 20x/menit , S : 38 c. Pada pemeriksaan urin didapati urin berwarna keruh atau hematuria dengan bau yang tajam.

ASUHAN KEPERAWATANPADA PASIEN DENGAN KASUS PIELONEFRITIS

Pengkajian diambil tanggal: 06 03 2015 Tanggal masuk: 06 03 2015 Ruang / kelas: DahliaDiagnosa medis: PielonefritisWaktu : 06 : 00 WIBNo. Registrasi: 151712

I. IDENTITAS1. Nama: Tn. A2. Umur: 60 tahun3. Jenis Kelamin: laki laki4. Agama: Islam5. Suku bangsa: Jawa6. Bahasa: Jawa7. Pendidikan: SMP8. Pekerjaan: Wiraswasta9. Alamat: Ngantru, Tulungagung10. Ditanggung Oleh: Umum

II. RIWAYAT KESEHATAN KLIENa. Alasan MRSPx mengatakan keluhan demam tiba-tiba disertai menggigil, nyeri punggung bagian bawah, mual, dan muntah .b. Keluhan Utama nyeri punggung bagian bawahc. Riwayat Penyakit Sekarangpielonefritisd. Riwayat Kesehatan yang LaluSakit batu kemihe. Riwayat Kesehatan KeluargaTidak ada