Download - Inovasi dan daya saing sektor maritim sulsel derry p

Transcript
Page 1: Inovasi dan daya saing sektor maritim sulsel derry p

Derry PantjadarmaPusat Pengkajian Kebijakan Inovasi Teknologi

[email protected]

[email protected]

Daya Saing dan Inovasi Sektor Maritim

Sulawesi Selatan :

SISTEM INOVASI dan PUSAT INOVASI

Badan Pendidikan dan Latihan

Provinsi Sulawesi Selatan

Makassar, 17 Oktober 2014

Page 2: Inovasi dan daya saing sektor maritim sulsel derry p

Amanna Gappa

Page 3: Inovasi dan daya saing sektor maritim sulsel derry p

Daya Saing

nasional

daerah

industri

perusahaan

produk

Page 4: Inovasi dan daya saing sektor maritim sulsel derry p

• Daya saing daerah ; ekosistem kondusif, infrastruktur fisik dan infrastruktur inovasi

• Daya saing industri ; produktivitas tinggi, sinergitas pelaku usaha, berbasis unggulan daerah

• Perusahaan ; SDM berkualitas, lingkungan kerja kondusif, manajemen inovatif, budaya belajar

Daya saing ~ Kreatifitas~ Inovasi

Page 5: Inovasi dan daya saing sektor maritim sulsel derry p

• INOVASI ( kata dasar ‘nuevo’) : gagasan atau invensi yang menghasilkan sesuatu yang baru dan sudah dimanfaatkan

• SISTEM INOVASI

– BERSISTEM ( keterkaitan, saling mendukung, tertata, akuntabel )

– KOMPREHENSIF ( utuh, inklusif )

• PENGUATAN SISTEM INOVASI

– Peningkatan kapasitas setiap simpul

– Penguatan keterkaitan (linkage) antar simpul

Page 6: Inovasi dan daya saing sektor maritim sulsel derry p

6

BPPT

Pusat Unggulan yang menghasilkan

inovasi dan layanan teknologi

Kolaborasi

Pengkajian

Pemberi

solusi

Intermediasi

Audit

Clearing

House

Market-driven+Peningkatan kapasitas +

3 Strategi

Peran5

Page 7: Inovasi dan daya saing sektor maritim sulsel derry p

• Teknologi terkait maritim

• Survei dan Kelautan

• Hidrodinamika

• Dinamika Pantai

• Perikanan

• Teknologi Lingkungan

• Desain dan Rekayasa

BPPT

www.bppt.go.id

Page 8: Inovasi dan daya saing sektor maritim sulsel derry p

Research

Design

Engineering

Operational

•R

•D

•E

•O

70-80%

Research and Engineering at BPPT

Page 9: Inovasi dan daya saing sektor maritim sulsel derry p

Ocean Numerical Model

REMOTE SENSING DATA:• Winds• Heat Flux• Fresh water Flux• Tidal• Chlorophyll• Humidity• SST• Visible Image• Visible Composite• Water Vapor

IN-SITU (Survey and Observation) DATA (T, S, SSHA, SST): • Moored Buoy• Drifter• Realtime Automatic Weather

Stations• Wave Rider Buoy• Coastal HF Radar• Equatorial Current Meter Array• XBT• Argo / Glider• Tide gauge data• BPR data• CTD casting• Others

Data Assimilation

Forecast

Nowcast

Hindcast

CurrentsTemperatureSalinitySea LevelWave height and period

• Potential Fishing Ground• Sea State Forecast • Marine Meteorogical

Advisory • Web-based Ocean

Information Services• Decision Support Systems

• Storm Surge Prediction and Disaster Management

• Climate / Monsoon / Weather Forecast

• Monitoring of Pollution / Oil Spill• InaGOOS / IOOS

Validation

Konsep Ocean Forecasting System (OFS)Untuk Tekn. Benua Maritim

Provide

Contribution to

Page 10: Inovasi dan daya saing sektor maritim sulsel derry p

Wave Observation at Baron Beach Jogjakarta

Footer

Observasi Gelombang di Lepas

Pantai Baron, Jogjakarta,

kerjasama dengan Jerman –

SPICE-III

Sejak Mei 2014 hingga sekarang,

data available in real time dan

online di: http://bpptbuoy.info

Sensor: Waverider MK-III

Datawell

Page 11: Inovasi dan daya saing sektor maritim sulsel derry p

Pemodelan Numerik untuk Estimasi Arus Laut dan Pasang Surut

• Performed by BPPT and MoMAF

• Triangular grid

• Num. Model: ADCIRC

Page 12: Inovasi dan daya saing sektor maritim sulsel derry p

Aksi/Realisasi

Beneficiaries

Alih Teknologi/Adopsi

Riset

Laboratorium/Studio

Riset dan Social Change

Boundary

Actors

Page 13: Inovasi dan daya saing sektor maritim sulsel derry p

• Memiliki fungsi –fungsi :

• Intermediasi

• Inkubasi bisnis

• Business Development Services

• Capacity building

• Pendampingan teknis

• Sarana berbagi informasi dan pengetahuan

Boundary Actors ~ Pusat inovasi

Page 14: Inovasi dan daya saing sektor maritim sulsel derry p

Faktor Lokalitas & Konteks Global

DAERAH/NEGARA ~ SISTEM INOVASI ~ Makro

• Himpunan SDM & Entitas Organisasi

• Hubungan - Jaringan - Interaksi

• Kolaborasi - Sinergi

SISTEM INOVASI - KLASTER INDUSTRI ~ Meso

• SDM• Kompetensi• Spesialisasi

Bisnis/Organisasi ~ Mikro

Produk(Barang

dan/atau Jasa)

Pusat

Inovasi

PERAN PUSAT INOVASI DALAM MODERNISASI & MEMBANGUN DAYA

SAING BISNIS DAN INDUSTRI/EKONOMI

Taufik, 2009

Page 15: Inovasi dan daya saing sektor maritim sulsel derry p

Membangun Daya Saing Daerah

Ekosistem kondusif ; kebijakan, infrastruktur, budaya inovasi, pendidikan

Klaster industri unggulan

Jaringan Iptek dan

Inovasi

Teknoprener

usia muda

Page 16: Inovasi dan daya saing sektor maritim sulsel derry p

• Jalur ALKI II

• Sumberdaya Ikan tangkap

• Sumberdaya kawasan pesisir

• Wisata bahari

• Budaya pelaut

• Sumberdaya Iptek dan Inovasi

Keunggulan Maritim Sulawesi Selatan

Page 17: Inovasi dan daya saing sektor maritim sulsel derry p

• Pelabuhan terintegrasi industri pengolahan

• Jasa galangan kapal

• Wisata bahari

• Penyedia tenaga kerja maritim trampil

• Industri jasa

Peluang

Page 18: Inovasi dan daya saing sektor maritim sulsel derry p

• Pemerintahan baru ~ sistem dan inklusif

• Potensi kemaritiman Sulawesi Selatan sangat besar

• Pemanfaatannya perlu pengarusutamaan Iptek dan Inovasi

• Ekosistem kondusif bagi berkembangnya inovasi kemaritiman

• Peran dunia usaha dalam berbagai klaster industri bersinergi positif dengan pemerintah, akademisi dan masyarakat

• Pengembangan diselaraskan dengan dinamika global

• Internalisasi budaya dan tradisi unggul

• Penguatan sistem inovasi dan pengembangan pusat inovasi spesifik untuk mendorong pembangunan berbasis maritim

Catatan Penutup

Page 19: Inovasi dan daya saing sektor maritim sulsel derry p

Terima Kasih

Page 20: Inovasi dan daya saing sektor maritim sulsel derry p

Saat ini Indonesia memiliki 3 ALKI dan 1 SloC (Sea Lane of Communication), yakni :

· ALKI I : Selat Sunda, Selat Karimata, Laut Natuna dan Laut Cina Selatan

· ALKI II : Selat Lombok, Selat Makassar, dan Laut Sulawesi

· ALKI III-A : Laut Sawu, Selat Ombai, Laut Banda (Barat Pulau Buru)-Laut Seram (Timur

Pulau Mongole) - Laut Maluku, Samudera Pasifik

· ALKI III-C : Laut Arafuru, Laut Banda terus ke utara ke utara ke ALKI III-A· SloC : Selat Malaka, yang merupakan jantungnya perdagangan maritim global

Page 21: Inovasi dan daya saing sektor maritim sulsel derry p

•Himpunan berbagai unsur yang saling terkait dan saling memengaruhi, bekerja dalam satu rangkaian secara menyeluruh.

•Jika efektif, luarannya lebih besar dari pada luaran setiap unsur pembentuknya

•Setiap unsur penting dengan fungsinya yang spesifik

ESENSI SISTEM

Page 22: Inovasi dan daya saing sektor maritim sulsel derry p

Terminologi Makna

Riset - Re-search Pencarian berulang-ulang

Ilmu pengetahuan Pemahaman fenomena alam, sosial, seni, budaya

Teknologi Penerapan terintegrasi ilmu, rekayasa, seni, sosio-ekonomi

Inovasi Konversi iptek yang baru ke dalam produk/proses dan sudah memberi kemanfaatan sosio-ekonomi

Difusi Perluasan ke entitas yang lebih banyak

Diseminasi Pendalaman menjangkau seluruh lapisan

Learning - Pembelajaran Proses berbagi melalui interaksi dalam suatu jejaring menghasilkan peningkatan kapasitas