Download - Implementasi Dan Evaluasi Keperawata

Transcript
Page 1: Implementasi Dan Evaluasi Keperawata

A. IMPLEMENTASI DAN EVALUASI KEPERAWATA

Tanggal Dx kep Implementasi keperawatan Evaluasi keperawatan paraf

30 januari

2013

31 januari

2013

1,2

1

Melakukan anamnesa dan

pemeriksaan fisik

Mendorong orang tua untuk

mengungkapkan perasaan

cemas

Mengidentifikasi tingkat

kecemasan

Mendengarkan dengan penuh

perhatian

Memberikan informasi factual

mengenai diagnosis dan

tindakan prognosis

S: ibu mnegatakan siap

mendampingi anaknya operasi

O: ibu tampak lebih tenang

A: masalah teratasi sebagian,

kemungkinan cemas berkurang

jika anaknya telah dioperasi

P: intervensi dihentikan

fitri

31 januari

2013

2 Memonitor kulit akan adanya

kemerahan

Menjaga kebersihan kulit agar

tetap bersih dan kering

dengan pemberian baby oil

dan membersihkan stoma

setiap kali di butuhkan

Menganjurkan ibu untuk

memandikan anaknya

dengan sabun

Memonitor status nutrisi

pasien

Menganjurkan orang tua untuk

mobilisasi pasien

S: ibu klien mengatakan selalu

membersihkan daerah kolostomi

tiap kali BAB

O: kulit masih kemerahan

didaerah sekitar stoma, intake

nutrisi adekuat

A: masalah belum teratasi

P: inetrvensi dilanjutkan

fitri

01

februari

2 Memonitor kulit akan adanya

kemerahan

S: ibu klien mengatakan sudah

memberikan lotion/ babyoil dan

Page 2: Implementasi Dan Evaluasi Keperawata

2013 Menjaga kebersihan kulit agar

tetap kering dengan

menganjurkan ibu

menggantikan yang

digunakan tiap kali BAB

keluar dan memberikan

baby oil di sekitar stoma

Memonitor status nutrisi

selalu menjaga kebersihan OS

O: kulit sudah tidak tampak

kemerahan, kulit bersih dan

tidak begitu lembab pada daerah

sekitar colostomy, intake nutrisi

adekuat

A: masalah teratasi

P; intervensi dipertahankan

fitri