Download - Haluan kepri 05feb16

Transcript
Page 1: Haluan kepri 05feb16

CMYK

CMYK

HARGA ECERAN Rp2.500,

KRITIK & SARAN : 085264088880

INFO BERLANGGANAN : 081261333463

KORAN LOKAL TERBAIK

DI INDONESIA

Harian Umum

Mencerdaskan Kehidupan MasyarakatWebsite: www.haluankepri.com

Jum’at, 5 Februari 2016

26 Rabiul Akhir 1437 HTERBIT 24 HALAMAN,NO 5/2 TAHUN KE 15

Zaskia Sungkar

Editor: R Ghafur, Layouter: Ricoh Polda, Grafis: Richo

Sempurna"TIDAK ada manusia sempurna,

tetapi selama memiliki sikap maubelajar dan berubah, maka ke-

tidaksempurnaan itulah kesem-purnaan sejati." (bc)

BATAM (HK) — Jika kamubertanya siapakah pasanganselebriti yang paling ro-mantis di tanah air, maka Ir-wansyah dan Zaskia Sung-kar adalah salah satunya.Pasangan suami istri yangsatu ini benar-benarmampu membuat oranglain iri saat melihatnya.

Ditemui dalam setiap ke-sempatan, Irwansyah dansang istri memang kerapmemperlihatkan sepertiapa kehangatan dalamrumah tangga mereka.Kali ini , keduanya punmemutuskan untuk me-nikmati liburan serunyake California.

Tak ingin menyim-pan kebahagiaannyaseorang diri, Irwansyah

California,Makin Mesra

SELAMAT JALAN

BRO ROBERT...TANJUNGPINANG (HK) — Sekretaris DaerahProvinsi (Sekdaprov) Kepulauan Riau (Kepri)Robert Iwan Lorioux meninggal dunia, Kamis (4/2) di Rumah Sakit Awal Bros, Batam sekitar pukul10.40 WIB. Almarhum meninggal dunia akibatpenyakit serangan jantung yang dideritanya.

Sebelumnya, almarhumsempat dibawa ke RumahSakit Umum Provinsi (RSUP)Kepri pada Rabu (3/2) sore.

Tapi akhirnya dirujuk ke Ru-mah Sakit Awal Bros Batam.

"Innaillahiwainailaihirojiun, telah berpulang ke rah-matulah Sekda Kepri Pak Ro-bert pada pukul 10.40 WIB diRS Awal Bros Batam," ujar

Kepala Bagian Humas Pro-vinsi Kepri Zulkifli di Tan-jungpinang.

Zulkifli menambahkan,jenazah almarhum diberang-katkan dari Batam ke Tan-jungpinang dengan kapal ce-pat milik Pemerintah Provin-si Kepri. Kedatangan jenazahlangsung didampingi Penja-bat Gubernur Kepri Nuryanto.Selanjutnya disemayamkandi rumah duka, Jalan CikuTanjungpinang.

Jenazah almarhum tiba dirumah duka sekitar pukul 13.00WIB. Ratusan pelayat sudah

menyambut. Mereka datangdari pihak keluarga, tetanggadan mitra kerja di PemprovKepri dan masyarakat.

Almarhum Robert IwanLorioux meninggalkan seor-ang istri, Kartini AmrosiaMaya Alin, 4 orang anakyakni 3 putra dan 1 putri.

Almarhum Robert dis-halatkan di Masjid Al Ba-rokah, Jalan Jambu dandimakamkan di peristi-rahatan terakhirnya diTPU Batu 7 Tanjung-

EvaLiputan Tanjungpinang

Selamat Jalan ... Hal. 7

Berdarah Belanda, Tak Bermimpi Jadi Pejabat

TANJUNGPINANG (HK) — Drs RobertIwan Loriaux, M.Si telah tiada. SosokSekretaris Daerah Provinsi Kepri inibegitu lekat dengan masyarakat.

Ia lahir 19 November 1958, diJalan Diponegoro, Tanjungpinang.Darah Belanda masih mengalir da-lam dirinya.

Semasa kecil, Robert menghabis-

kan waktunya bermain di tepi tauthingga Jalan Merdeka. Ketua BadanPemeriksa Keuangan (BPK) RepublikIndonesia (RI), Harry Azhar Azis ad-alah salah satu teman bermainnya.

Lazimnya anak kecil, Robert ber-sama Harry ketika itu juga melakonipermainan perang-perangan, mandidi pantai, bermain bola dan ketapel.

Robert mengawali bangku seko-lah dengan belajar di SDN 002

Tanjungpinang, persis di belakangMasjid Agung sekarang. Dia kemu-dian SMP dan SMA di Jawa.

Setamat dari SMA, tahun 1979 im-pian Robert belajar di bangkukuliah kandas. Keluarganyatidak mampu membiayai.

Tapi semangat Ro-bert berjuang untuk

Berdarah Belanda... Hal. 7

California, Makin ... Hal. 7

OBITUARI

Seminggu Kepergian Hj. Mukhniarti Basko

KAMI SELALU MENDOAKAN IBU

KARIMUN (HK) — KepalaCabang Bank Rakyat Indo-nesia (BRI) Tanjungbalai Kari-mun Siddi Nugroho memban-tah telah menjual rumah taklayak huni (RTLH) bantuanPemprov Kepri dan Pemkab

Karimun kepada Jhon, wargaRT 04 RW 05 Sepedas Kelu-rahan Pasirpanjang, Kecama-tan Meral Barat.

"BRI tidak pernah menjualRTLH kepada warga di Pa-sirpanjang. Kami tidak pernah

menjual agunan kepada Jhon.Dia tidak pernah datang kekantor. Bahkan, kami tidakkenal dengan yang namanyaJhon ataupun Ali. Kami hanyapunya nasabah disana atasnama Sangeta Rumiyati yang

ternyata istri Ali," kata Siddhidi Kantor Cabang BRI Kari-mun, Kamis (4/2) sore.

Kata Siddhi, Sangeta Ru-miyati memang pernah me-ngajukan kredit ke BRI denganagunan tanah yang diatasnya

berdiri bangunan rumah danbelakangan dibedah oleh pe-merintah. Pinjaman uang ter-sebut dilunasi sendiri olehSangeta jauh sebelum rumah

BRI Bantah Jual RTLH di Karimun

BRI Bantah ... Hal. 7

BATAM (HK) — Tujuh hari kepergian Hj. Mukh-niarti Basko, istri dari CEO Basko Group BapakH. Basrizal Koto menghadap ilahi, keluarga

besar Harian Umum Haluan Kepri menggelartahlilan, Kamis (4/2) di lantai II GedungBatam Press Centre, Bengkong Garama.Semua karyawan hadir.

Seluruh karya-wan membaca yasindan memanjatkandoa agar almarhu-mah, diterimaAllah SWT, ditem-patkan pada posisi

terindah dan diam-puni dosa-dosanya.

Tahlilan berlangsungkhusuk itu dipimpin lang-sung Pelaksana Tugas Pe-mimpin Redaksi Haluan Ke-pri, Andi didampingi Pemim-pin Perusahaan, Ramli, De-wan Redaksi, H. Kasri, Re-daktur Pelaksana I, Syah-dan, Redaktur Pelaksana II,

R Ghafur dan KoordinatorLitbang, Ferry Hariyanto.

Haluan Kepri juga me-ngundang, anak-anak PantiAsuhan As Sakinah Beng-

kong Polisi.Selepas tahlilan, Haluan

Kepri berkenan menyantunianak yatim. Mereka terlihatturut berkabung atas ke-

pergian Hj. Mukhniarti Bas-ko, istri tercinta pemilikHaluan Kepri.

Kami Selalu ... Hal. 7

DESFANDRI-DERMAWAN/HALUAN KEPRI

EKS Walikota Padang, Fauzi Bahar, Basrizal Koto dan Ketua DPD RI, Irman Gusman di acara tahlilan mengenang wafatnyaHj Mukhniarti Basko di Jakarta (kanan) . Karyawan Haluan Kepri juga menggelar tahlilan, Kamis (4/2).

Page 2: Haluan kepri 05feb16

bisnis2 Jum’at, 5 Februari 2016

Editor: Amir Yunus , Layout: Agung R

Naikkan Pajak Impor CPO

RI-Malaysia Tolak PerancisJAKARTA (HK) — Dalam pertemuan antarapemerintah Indonesia yang diwakili olehMenteri Koordinator Kemaritiman dan SumberDaya, Rizal Ramli, dengan pemerintah Malay-sia yang diwakili Menteri Penanaman Industridan Komoditas, HE Dato Sri Douglas,disepakati bahwa kedua negara menentangrencana Prancis menaikkan pajak imporminyak sawit (Crude Palm Oil/CPO).

Rizal menyatakan bahwarencana Perancis tersebutbisa membunuh jutaan pet-ani kecil yang hidup dari CPOdi Indonesia dan Malaysia.

"Kita sudah satu suaradengan Malaysia. Perancisharus memperhatikan bahwa2 juta petani kecil di Indone-sia, dan 400.000 di Perancis,bergantung pada CPO. It isvery very unlogic. It is very un-fair," tandas Rizal dalam kon-ferensi pers di Kantor Kemen-ko Kemaritiman dan SumberDaya, Jakarta, Kamis (4/2).

Dia menambahkan, san-gat tidak adil jika jutaanpetani sawit di Indonesiadibebani pajak untuk me-nanggung jaminan sosial ma-syarakat Perancis.

"Kerugiannya besar buatkita. Kalau tahun kedua pa-jak 500 euro per ton, itu samasaja membunuh petani kita.Masak tega membunuh pet-ani kecil untuk social securi-ty di Perancis?" tanyanya.

Karena itu, Rizal memin-ta pemerintah dan rakyatPerancis membatalkan ren-

cana tersebut. "Kami percayarakyat Perancis akan meno-lak kebijakan yang tidak ra-sional ini," tandasnya.

Pada kesempatan yangsama, Menteri Penanaman In-dustri dan Komoditas Malay-sia, HE Dato Sri Douglas, men-gatakan bahwa pihaknya telahmelayangkan protes resmi ke-pada pemerintah Perancis ter-kait rencana kenaikan pajakimpor CPO tersebut.

Menurut Douglas, alasanPerancis menaikkan pajakimpor karena menilai CPOmerusak lingkungan sungguhtidak masuk akal. Sebaliknya,CPO justru merupakan salahsatu solusi untuk mengurangiemisi karbon, yaitu denganmenggunakan bahan bakarnabati berbahan baku CPO.

"Minyak sawit bukan ma-salah, justru ini solusi untukmengurangi polusi. Kita melay-angkan protes yang sama den-gan Indonesia kepada pemerin-tah Perancis. Kita akan men-indaklanjuti respon dari pemer-intah Perancis, kami harapmereka memperhatikan proteskami," tutupnya.

Sebagai informasi, rencanapenetapan pajak impor CPOoleh Perancis terdapat dalamrancangan amandemen Un-dang-undang No. 367 tentangKeanekaragaman Hayati yangdiputuskan senat Perancispada 21 Januari. Dalam RUUtersebut, ditempelkan pajakprogresif untuk produksi sawityang mulai berlaku pada 2017.

Rinciannya, pajak sebe-sar 300 euro/ton pada 2017,500 euro/ton tahun 2018, dan700 euro/ton untuk 2019 .Pajak itu naik lagi menjadi900 euro/ton pada 2020. Set-elah tahun 2020, pajaknyaakan ditetapkan oleh Kemen-terian Keuangan Perancis.

Khusus untuk minyak kela-pa sawit yang digunakan untukproduk makanan, RUU terse-but menetapkan adanya tam-bahan bea masuk sebesar 3,8%.Sedangkan untuk minyak ker-nel yang digunakan untuk pro-duk makanan akan bea ma-suknya 4,6%. Anehnya, pajak itutidak ditetapkan pada biji rapa,bunga matahari, dan kedelaiatau minyak nabati yang dipro-duksi di Perancis. (dtc)

ANTARA

ROKOK ILEGAL — Petugas menunjukkan barang bukti rokok Sigaret Kretek Mesin (SKM) ilegal di kantor Beadan Cukai Kudus, Jawa Tengah, Kamis (4/2). Petugas BC Kudus berhasil mengamankan1 unit truk yang berisipuluhan karung rokok Sigaret Kretek Mesin (SKM) ilegal saat patroli rutin di wilayah tersebut.

Page 3: Haluan kepri 05feb16

CMYK

CMYK

CMYK

Editor: Amir Yunus, Layout: Mario

bisnis3 Jum’at, 5 Februari 2016

Indra KusumaLiputan Batam

Dibanding Tanjungpinang Selama Januari

Inflasi Batam

Lebih RendahBATAM (HK) — Laju inflasi Kepri pada Ja-nuari 2016 masih mengalami tekanan akibatkenaikan harga kelompok bahan pangan.Inflasi IHK tercatat sebesar 0,55% (mtm) atau5,32% (yoy), masih lebih tinggi dibandinginflasi Nasional sebesar 0,51% (mtm) atau4,14% (yoy).

Kepala Bank In-donesia Kantor per-wakilan Kepri, GustiRaizal Eka, Kamis(4/2) dalam siaranpersnya menyam-paikan, Inflasi Janu-ari 2016 relatif sa-ma dengan pola his-torisnya sesuai rata-rata inflasi Januari 5tahun terakhir sebe-sar 0,57% (mtm).

"Dibandingkan provinsilainnya di Regional Sumat-era, inflasi bulanan Kepri be-rada di urutan keempat sete-lah Sumut (0,88%), Bengkulu(0,67%), dan Babel (0,59%),"ujarnya.

Berdasarkan kota, lanjutdia, Tanjungpinang menca-tatkan inflasi bulanan yanglebih tinggi dibanding Batam.Inflasi Tanjungpinang sebesar0,93% (mtm) atau 3,22% (yoy)lebih tinggi dibanding Batam0,49% (mtm) atau 5,67% (yoy).

Lanjutnya, Kelompok vol-atile food menjadi penyum-bang terbesar inflasi Januari.Komoditas volatile food ma-sih mencatatkan laju inflasiyang relatif tinggi sebesar2,64% (mtm), disumbang olehkomoditas cabai merah, da-ging ayam ras dan bawangmerah. Laju inflasi volatile

food tersebut lebih tinggi di-banding pola historis 5 tahun

yang rata-rata han-ya mencapai 2,28%(mtm) yang dipen-garuhi terbatasnyapasokan bahan pa-ngan dari sentrapenghasil, kenai-kan harga pakanternak serta damp-ak angin musim ut-ara yang mulai me-nghambat aktivi-tas nelayan. Kelom-

pok ikan segar mengalami in-flasi sebesar 3,54% (mtm)setelah 3 bulan sebelumnyamencatatkan deflasi.

Laju inflasi inti relatif sta-bil sejalan dengan menurun-nya permintaan domestik. In-flasi inti 0,16% (mtm) men-ingkat dibanding inflasi bulansebelumnya sebesar 0,15%(mtm), namun lebih rendahdibanding rata-rata inflasiinti 5 (lima) tahun terakhirsebesar 0,30% (mtm). Kenai-kan inflasi inti antara lain di-dorong oleh kenaikan hargakomoditas emas perhiasanyang meningkat sebesar 0,50%(mtm). Sebaliknya, inflasi gulapasir tercatat mulai meredasebesar 0,31% (mtm) melam-bat dibanding bulan lalu sebe-sar 1,73% (mtm). Masih ren-dahnya permintaan domestikdan terbatasnya konsumsi pe-

merintah yang tercermin darimenurunnya tingkat keyaki-nan konsumen serta penuru-nan ekspektasi inflasi ma-syarakat. Berdasarkan SurveiKonsumen, pada Januari 20-15, tingkat keyakinan kon-sumen menurun dari 159,5pada Desember 2015 menjadi95,83 pada Januari 2016.

Kelompok administeredprices mengalami deflasi se-besar 0,38% (mtm) dipengaru-hi oleh penyesuaian hargaBBM. Komoditas utama pe-nyumbang deflasi adalah ben-sin dan solar dengan total andildeflasi sebesar 0,23% (mtm).

Meski demikian, bebera-pa komoditas administeredprices tercatat mengalamikenaikan yaitu: tarif listrikdan angkutan udara. Kenai-kan tarif listrik merupakanpenyesuaian tarif yang di-lakukan oleh PT PLN Perse-ro. Sementara, inflasi angku-tan udara tercatat sebesar2,55%, relatif stabil namunsedikit meningkat dibandingDesember 2015.

"Inflasi Kepri 2016 diper-kirakan masih berada padakisaran target yaitu 4%±1%,"ujarnya.

Namun, terdapat bebera-pa risiko inflasi yang perludiantisipasi, yakni terbatas-nya pasokan bahan pangandari sentra produksi yangdipengaruhi pergeseran mu-sim tanam akibat El Nino,meningkatnya permintaansejalan dengan Hari RayaImlek dan periode long week-end yang akan mendorongkenaikan jumlah wisatawan,serta musim angin utara yangmasih akan berlangsung hing-ga Februari berpotensi meng-gangu aktivitas distribusibarang serta jumlah tangka-pan ikan. ***

BRK Segera Buka Cabang di JakartaPEKANBARU (HK) — PT

Bank Riau Kepri (BRK) ber-

encana mengembangkan pe-

layanan dengan membuka

cabang di Jakarta pada

2016. BRK tetap fokus pada

pembiayaan usaha kecil,

menengah, dan mikro.

"Rencana pembukaan

kantor cabang di Jakarta

sedang dalam tahap proses.

Target Bank Riau Kepri un-

tuk membuka kantor caba-

ng di Jakarta adalah semes-

ter pertama tahun 2016,"

kata Humas BRK Winopri di

Pekanbaru, Kamis (4/2).

Winopri mengatakan, la-

ngkah Bank Riau Kepri di-

tunggu oleh masyarakat

Riau yang berdomisili di

Jakarta.

"Jakarta itu ibu kota,

pusat pemerintahan, pusat

bisnis dan pusat ekonomi.

Jadi artinya banyak nasa-

bah-nasabah kita yang juga

ada di Jakarta dan bagaim-

anapun masyarakat Riau

yang ada di Jakarta mini-

mal terwakili oleh kantor

cabang yang ada di Jakar-

ta," kata Winopri.

Selain itu, lanjut dia, hal

yang membuat Bank Riau

Kepri membuka kantor ca-

bang di Jakarta adalah hasil

survei yang menunjukkan

banyaknya masyarakat dan

beberapa tokoh Riau yang

berdomisili di Jakarta me-

nginginkan agar adanya

pembukaan kantor cabang

Bank Riau Kepri di Jakarta.

Bank Riau Kepri, kata

dia, tetap akan mengutama-

kan sektor usaha mikro kec-

il dan menengah (UMKM)

untuk pembukaan kantor

cabang di Jakarta.

"Jadi untuk di tahun

2016 ini kita ke UMKM, jadi

di Jakarta masih dititikber-

atkan di UMKM yang ada di

Jakarta dan pelaku-pelaku

bisnis lainnya, tetapi tidak

tertutup kemungkinan un-

tuk sektor-sektor yang lain

juga," kata Winopri.

Sampai saat ini, kata

Winopri jumlah anggaran

yang akan digunakan untuk

pembukaan kantor cabang

di Jakarta belum dihitung.

Tetapi dalam prosesnya

Bank Riau Kepri telah me-

nyewa gedung untuk pembu-

kaan kantor cabang di Ja-

karta. (ant)

BUKA CABANG —Bank Riau Kepriberencana membukacabangnya di Jakarta.Bank ini tetap fokuspada pembiayaanusaha mikro.

RRI

Kebijakan Ekonomi X Pekan DepanJAKARTA (HK) — Sekretar-is Kabinet (Seskab) PramonoAnung mengungkapkan pemer-intah akan mengumumkanPaket Kebijakan Ekonomi Xpekan depan sebelum PresidenJoko Widodo (Jokowi) bertolakke Amerika Serikat.

"Sebelum Presiden bera-ngkat ke AS, kita bisa umum-kan kebijakan baru yang kitasebut paket kesepuluh yangditunggu-tunggu masyarakat,"kata Pramono Anung di Ko-mpleks Istana KepresidenanJakarta, Kamis (4/2).

Pramono menyebutkan se-belum diumumkan paket kebi-jakan ekonomi itu akan adarapat kabinet paripurna.

"Minggu depan sebelumPresiden ke AS akan ada rapatparipurna dan di situ akandisampaikan," kata PramonoAnung.

Pada 27 Januari 2016, pe-merintah mengumumkan Pa-ket Kebijakan Ekonomi IX.

Seskab Pramono Anungmenyebutkan Paket KebijakanEkonomi IX terdiri atas tigapoin yaitu berkaitan denganpercepatan pembangunan in-frastruktur tenaga listrik, sta-bilisasi harga daging, dan pen-ingkatan sektor logistik desadan kota.

Sementara, Menteri Koordi-nator bidang PerekonomianDarmin Nasution menuturkanuntuk mempercepat pemban-gunan infrastruktur tenaga lis-trik, maka pemerintah akanmengeluarkan peraturan pres-iden (perpres).

Selain demi memenuhi ke-butuhan listrik untuk rakyat,

pembangunan infrastruktur iniakan mendorong pertumbuhanekonomi sekaligus meningkat-kan rasio elektrifikasi.

"Sampai 2015, kapasitaslistrik terpasang di Indonesiamencapai 53 gigawatt (GW)dengan energi terjual mencapai220 terrawatt hour (TWH). Ra-sio elektrifikasi saat ini 87,5persen.

Untuk mencapai rasio elek-trifikasi hingga 97,2 persenpada 2019, diperlukan pertum-buhan pembangunan infras-truktur ketenagalistrikan 8,8persen per tahun. Ini berdasar-kan proyeksi pertumbuhan eko-nomi enam persen per tahundengan asumsi elastisitasi 1,2persen," kata Menko Perekono-mian.

Dia menjelaskan denganadanya perpres tersebut,makaPT PLN (Persero) akan memil-iki dasar hukum yang kuat un-tuk mempercepat pembangu-nan infrastruktur ketenagalis-trikan.

Energi PrimerDarmin Nasution juga me-

negaskan pemerintah jugaakan mendukung berbagai la-ngkah PLN seperti menjaminpenyediaan energi primer, kebu-tuhan pendanaan dalam ben-tuk PMN, dan lain-lain.

"Juga fasilitas pengemban-gan energi baru terbarukan(EBT), penyederhanaan periz-inan melalui PTSP, penyelesa-ian konflik tata ruang, penyedi-aan tanah serta penyelesaianmasalah hukum, serta pemben-tukan badan usaha tersendiriyang menjadi mitra PLN dalampenyediaan listrik," katanya.

Di sisi lain, PLN juga wajibmengutamakan penggunaaanbarang dan jasa dalam negerimelalui proses pengadaan ino-vatif, misalnya pengadaan se-cara "openbook", pemberianpreferensi harga kepada penye-dia barang dan jasa dengantingkat kandungan dalam ne-geri yang tinggi, serta penera-pan pengadaan yang memung-kinkan pabrikan dalam negeri.

Selain listrik, yang masukdalam paket kebijakan eko-nomi IX adalah kebijakan ten-tang pasokan ternak dan atauproduk hewan dalam hal ter-tentu. Kebijakan ini didasarikebutuhan daging sapi dalamnegeri yang terus meningkatdari tahun ke tahun.

Pada 2016, kebutuhan na-sional mencapai 2,61 kg perkapita, sehingga kebutuhannasional setahun mencapai674,69 ribu ton atau setaradengan 3,9 juta ekor sapi.

"Kebutuhan tersebut belumdapat dipenuhi peternak da-lam negeri, karena produksisapi hanya mencapai 439,53ribu ton per tahun atau setaradengan 2,5 juta ekor sapi. Jadi,terdapat kekurangan pasokanyang mencapai 235,16 ribu tonyang harus dipenuhi melaluiimpor," ungkap dia.

Pemerintah sebenarnya te-lah melakukan langkah-lang-kah untuk meningkatkan paso-kan atau produksi daging sapidalam negeri. Yakni, melaluiupaya peningkatan populasi,pengembangan logistik dandistribusi, perbaikan tata nia-ga sapi dan daging sapi, danpenguatan kelembagaan mela-

lui Sentra Peternakan Rakyat(SPR).

Namun, karena upaya ter-sebut memerlukan waktu perludibarengi pasokan dari luarnegeri untuk menutup kekuran-gan yang ada.

Mengingat terbatasnyajumlah negara pemasok, pe-merintah Indonesia perlu mem-perluas akses dari negara mau-pun zona tertentu yang me-menuhi syarat kesehatan he-wan yang ditetapkan Organisa-si Kesehatan Hewan Interna-sional (OIE), untuk menambahalternatif sumber penyediaanhewan dan produk hewan.

Untuk peningkatan sektorlogistik di desa dan kota, pe-merintah sepakat untuk me-lakukan deregulasi terhadapperaturan yang berkaitan den-gan pembangunan konektivi-tas ekonomi desa dan kota.

Ada pun lima jenis usahayang dideregulasi adalah pe-ngembangan usaha jasa penye-lenggaraan pos komersial, pen-yatuan pembayaran jasa-jasakepelabuhan secara elektronik(single billing), sinergi BUMNmembangun agregator ataukonsolidator ekspor produkUKM, goegraphical indications,dan ekonomi kreatif, sistempelayanan terpadu kepelabu-han secara elektronik, dan peng-gunaan mata uang rupiah un-tuk transaksi kegiatan trans-portasi.

"Sektor logistik perlu di-benahi demi meningkatkanefisiensi dan daya saing ser-ta pembangunan konektivi-tas ekonomi desa-kota," kat-anya. (ant)

Minta Moratorium Izin HotelJAKARTA (HK) — Perhim-punan Hotel & Restoran Indo-nesia (PHRI) Jawa Baratmendesak moratorium periz-inan hotel baru direalisasi-kan yang diikuti dengan pem-buatan kajian perhotelan se-cara komprehensif sebagaimasterplan pengembanganindustri.

Herman Muchtar, KetuaPHRI Jabar menilai, morato-rium perhotelan merupakansalah satu langkah realistisyang bisa diambil untuk me-nyelamatkan para pebisnishotel saat ini.

“Saya rasa sudah saatnyakita duduk bersama, merund-ingkan hal ini,” katanya saatditemui Bisnis.com, Rabu (3/2). Menurutnya, industri per-hotelan di Jabar, khususnyadi Kota Bandung sudah men-garah pada persaingan yangkurang sehat dengan adanyafenomena perang tarif.

Selain itu, pertumbuhanhotel-hotel baru semakinmemperketat persaingan in-dustri, sehingga tingkat hu-nian kamar hotel di Jabarterus turun setiap tahunnya.“Misalnya pada akhir tahun

yang biasanya ramai, justrubanyak yang sepi. Januarisaja paling rata-rata hanya30%,” ungkapnya.

Pihaknya berpendapatjumlah hotel di Jabar saat inisudah terlalu banyak, seper-ti di Kota Bandung saja su-dah mencapai 470 hotel. Pe-ngusaha hotel juga masihmengeluhkan dampak laran-gan bagi PNS menggelar rap-at di luar kantor untuk pema-ngkasan anggaran.

"Padahal, selama ini keg-iatan seperti rapat PNS men-jadi salah satu penyeimbangokupansi hotel Jawa Baratyang semakin sepi." Berda-sarkan data BPS, TingkatPenghunian Kamar (TPK) ho-tel di Jawa Barat pada Des-ember 2015 hanya 47,6% naiktipis dari November 45,59%.Sumbangan terbesar datangdari hotel berbintang menca-pai 55,65%.

Sementara itu, Dosen Ju-rusan Perhotelan di STPBDilla Pratiyudha menilai mo-ratorium izin hotel di Band-ung sebagai langkah tepatyang harus direalisasikansaat ini.

“Kami harus mulai men-gkaji apakah pertumbuhanjumlah hotel ini sesuai den-gan pertumbuhan jumlah wi-satawan yang masuk ke Jawabarat,” katanya, Rabu (3 Feb-ruari 2016).

Di samping itu, dia me-nyarankan agar pengusahadan pengelola hotel untukmengoptimalkan okupansidengan dengan memanfa-atkan jasa online travelagent.

Hal itu, diyakini sangatmembantu para pengusahahotel di Jawa Barat dalammeningkatkan kembali ting-kat hunian kamarnya di ten-gah persaingan yang ketat.

Jawa Barat dinilai memi-liki potensi besar untuk men-ingkatkan tingkat kunjunganwisatawan karena daerah-nya cocok untuk liburan mau-pun kegiatan MICE.

"Apalagi ke depan po-tensinya bisa lebih besar lagidengan adanya kereta cepatJakarta-Bandung, karenawaktu tempuh semakin se-makin singkat dan minatberkunjung ke Bandung bisameningkat."(tmp/bic)

Gusti Raiza

Page 4: Haluan kepri 05feb16

Editor : Arment, Layout : Agung R

Bagi para siswa atau guru yang memiliki prestasi gemilang di sekolah atau ada acara di sekolah mau diterbitkan di Harian Umum Haluan Kepri,silahkan hubungi wartawan Haluan Kepri, Arment, melalui 081277177598.

pendidikan4 Jum’at, 5 Februari 2016

DIBUTUHKAN

SEGERA !Sekolah SALMAN AL FARIZI

BATAM

1. Tamatan Pondok Pesantren

Modern GONTOR

2. LPGTK

3. Tenaga Administrasi

4. Tenaga Pendidik Strata 1

Diutamakan :

1. Mampu berbahasa Inggris

2. Mampu mengoperasikan

komputer

Lamaran ditujukan /

Menghubungi :

Alamat : Kampung Odesa Blok A

16 No. 7 - 8 Batam Centre.

Depan Bandara Hang Nadim)

Contact Person : 0813 7219 7046

- 0812 6627 3743

Arment AdityaLiputan Batam

Merugi Bila Kepsek GaptekDari Rapat K3S Lubuk Baja

BATAM (HK) — Pengawas SD KecamatanLubuk Baja, Disdik Kota Batam, Tarmizi SPdmenegaskan, kepala sekolah (Kepsek) akanmerugi bila masih gagap teknologi (gaptek)pada zaman sekarang ini.

Bila kepsek menguasaiteknologi , maka banyaksekali manfaat didapat. Di-contohkan Tarmizi, saatkepsek melakukan presen-tase akan lebih mudah den-gan menggunakan PowerPoint, Excel ataupun mini-mal microsoft word.

"Kalau kepsek mengusaiteknologi, maka ketika presen-tase materi disampaikan ber-basis IT lebih bagus. Kepsekjuga akan mudah menjabar-kan materi itu lewat programpower point, atau minimalmenguasai program excel, danmicrosoft word minimal untukmembuat laporan," ujar Tar-mizi saat memberikan penga-rahan dalam rapat bulananKelompok Kerja Kepala Se-kolah (K3S) Kecamatan LubukBaja, yang dihadiri seluruhkepsek SD, Kamis (4/2).

Penguasaan IT, kataTarmizi akan memudahkankepsek untuk membuat profilsekolah dan data-data se-

kolah. "Untuk para kepsek,kami minta segera mungkinmenyerahkan profil sekolah,karena Pengawas juga perludata sekolah biar bisa dima-sukan dalam program Dis-dik. Bila punya data, makapelatihan PTK kepsek dibu-tuhkan untuk peningkatanpangkat," jelas Tarmizi lagi.Seraya mengatakan agar pro-fil dan data sekolah itu bisadi kirim kepsek melaluiemailnya untuk memper-mudah membacanya.

Meski Kota Batam meru-pakan kawasan Cyber City,namun berdasarkan pantaunHaluan Kepri dilapangan ban-yak Kepsek yang sudah beru-sia tua dan gaptek. Begitupula kepsek yang masih mudamemiliki laptop hanya untukmengakses facebook bukanmembuat bahan ajar berbasisIT atau laporan berbasis IT.Sama halnya mereka mem-fungsikan handphone fasiltasandroid, hanya untuk berko-munikasi lisan dan SMS-san,foto selfi, serta BBM saja.

Sementara Ketua K3SLubuk Baja, Indra Wadhi

kepsek sesering mungkinmembuka website DikdasDisdik, karena banyak in-formasi yang bisa di dapat."Coba ibu, bapak sesekalilihat website dikdas, karenabanyak informasi yang bisakita dapat. Kita juga bisamengusulkan apa saja ke-butuhan sekolah lewat si-

tus Dis-

dik ini, karena sudah adafom-nya tanpa harus men-gajukan proposal lagi ,"jelasnya.

Pada kesempatan itu jugaIndra mengingatkan agarkepsek memberikan datadapodik yang akurat, karenaasumsi data sekolah bagi Dis-dik akan terekam disana."Intinya jangan main-maindengan data dapodik ini, kare-

na bahaya bila tidak singk-ron dengan kondisi dilapan-gan. Begitu pula dengan sis-wa harus memiliki indentitasNomor Induk Siswa Nasional(NISN), karena data ini se-bagai acuan untuk US, UNdan masuk perguruan tingginanti.

"Sejauh ini sekolah yangsiswanya belum masuk da-podik itu adalah SD Effata.

Kalau tidak segera di uruskasian anak didik ini, nantisusah untuk masuk SMP,karena sekarang PPDB SMPitu online berdasarkan da-podik yang bisa diaksesmelalui kode NISN. Kitaminta segera di urus pen-dataan kelas VI ini, akankita bantu biar nantinyaanak didiknya bisa ikutUN," ucap Indra lagi. ***

Ketua MPR DukungGuru Honorer Jadi PNSJAKARTA (HK) — Ketua MPR,Zulkifli Hasan, mendukung keingi-nan para guru honorer di Indonesiaagar bisa diangkat menjadi pe-gawai negeri sipil (PNS). Menurutdia, guru selalu berada di baristerdepan untuk meningkatkankualitas manusia Indonesia.“Sumber daya alam saja terbuktitak cukup membuat kita se-jahtera. Kita harus meningkatkansumber daya manusia, salah satu-nya melalui dunia pendidikanyang dikuasai para guru”, kata dia,saat menerima kunjungan sejum-lah Pegawai Honorer Indonesia(PHI) di Gedung Parlemen, Senay-

an, Jakarta, Kamis (4/2).Ketua PHI, Hasbi, mengata-

kan, keputusan pengangkatanguru honorer menjadi PNS tinggalmenunggu kebijakan KementerianPAN-RB. Dia berharap MPR bisamenjembatani dan menjadi pen-yambung lidah, baik kepada pres-iden maupun menteri PAN-RB.

Saat menerima mereka,Hasan yang didampingi anggotaKomisi II DPR, Yandri Susanto,berjanji akan membicarakan na-sib PHI kepada pemerintah.Apalagi, rencana menjadikananggota PHI sebagai PNS sudahdisetujui DPR. (ant)

SPd saat memimpin rapatK3S, menjelaskan berbagaiinformasi kepada kepsek,diantaranya terkait pelak-sanaan ujian sekolah, tryout, surat edaran penyalu-ran tunjangan, pemetaansarana dan prasaran, sertalainnya. Indram e n y a r a n -kan agar

Gugus I Sagulung Adakan Kegiatan O2SN dan FLS2NSAGULUNG (HK) — Gugus 1Kecamatan Sagulung menggelarkegiatan tahunan berupa O2SNdan FLS2N. Kegiatan ini dilak-sanakan, Kamis (4/2), bertem-pat di SDN 01 Sagulung. Turuthadir Ketua K3S KecamatanSagulung Ravios, kepala seko-lah SDN 05 Sagulung, GregoriusGawi dari Sekolah Permata Ha-rapan 2, Syarif Pengawas Gugus1 Kecamatan Sagulung, danMahmudi Kepala Sekolah SDN08 Sagulung mendampingi sis-wanya yang ikut berlaga.

Kepala Sekolah SDN 01 Sa-gulung, Mariana yang juga KetuaPanitia Gugus 1 KecamatanSagulung mengatakan, bahwasekolah yang tergabung dalamGugus 1 di Kecamatan Sagulungada 7 sekolah, diantaranya SDN05 Sagulung, SDIT Al Azhar 3, SD

Al Azhar 3, SDN 01 Sagulung,SDN 08 Sagulung, SD PermataHarapan 2, dan MI Darul Gufron.

“Semua sekolah mengirim-kan perwakilannya, untuk yangmenjadi pemenangnya akanmaju ke tingkat Kecamatan, be-gitu pula bagi yang terpilih se-bagai guru, kepala sekolah dansiswa berprestasi. Sedangkankhusus untuk siswa olimpiadeMIPA akan maju ke tingkatkota,”ujar Mariana.

Mariana menyebutkan, un-tuk siswa olimpiade MIPA yangmaju di tingkat kota adalah Aid-ya Berlian Mega Putra dari SDN01 Sagulung dan Kelvin dariSDS Permata Harapan untukmatematika. Sedangkan untukIPA Rizky Andira dari SDN 05Sagulung dan Khana Septianadari SDN 08 Sagulung. “Untuk

siswa berprestasi yang bakalmaju ketingkat kecamatan,Mimtah At Tauhid dari SDS AlAzhar dan Delia Amanda Amirdari SDN 05 Sagulung. Sedang-kan untuk guru berprestasi, Efli-sastrawati dari SDS Al Azhardan Yulizen dari SDN 01 Sa-gulung,”ulasnya.

Hasil dari ajang O2SN danFLS2N yang telah berlangsung,Mahmudi menyebutkan, untukcabang atletik putra dari SDN 01Sagulung, putri dari SDN 05 Sagu-lung. “Untuk catur putra diraihSDN 08 Sagulung, putri SDN 05Sagulung. Tenis meja Putradiraih SDN 05 Sagulung, putri SDAl Azhar 3. Futsal diraih SDN 01Sagulung. Voli Putra SDN 01Sagulung, putri SDN 08 Sagu-lung. Dan untuk takraw diraihSDN 01 Sagulung,”jelasnya.

Sementara untuk ajang FLS-2N, Suhartino selaku koordinatordari SDN 01 Sagulung menyebut-kan untuk tari kreasi yang meraihjuara adalah SDN 08 Sagulung.“Langgam, Pidato bahasa Indone-sia, pantomim, serta seni kriyadiborong SDN 05 Sagulung, danuntuk cerita bergambar diraihSDN 08 Sagulung,” ungkapnya.

Pada kesempatan yang sa-ma, Syarif mengharapkan agardari Gugus 1 Kecamatan Sagu-lung siswanya bisa mewakili danmenjuarai hingga ke tingkatkota, baik dari MIPA, O2SN danFLS2N. “Sekaligus menjadimotivasi bagi siswa yang lainagar giat untuk latihan, sedang-kan untuk guru dan kepalasekolah berprestasi saya harap-kan bisa sampai ke tingkatpropinsi,” tandasnya. (cw54)

Motivasi-motivasinya mem-

buat anak didiknya seman-

gat dalam belajar. Seorang

guru yang berkarakter mam-

pu mengantarkan anak did-

iknya ke gerbang prestasi.

Mereka mampu mencetak

anak-anak Indonesia yang

berkualitas dan berguna bagi

nusa dan bangsa. Dengan cer-

dasnya anak bangsa, Indone-

sia pun akan maju. Generasi

penerus bangsa yang cerdas

akan menjadi jembatan ke-

majuan bangsa Indonesia.

Generasi penerus bangsa

yang cerdas mencerminkan

pribadi bangsa dan menga-

ngkat derajat serta martabat

bangsa di mata dunia.

Seorang guru tak hanya

dituntut untuk mencerdas-

kan intelegensi anak did-

iknya. Kecerdasan intele-

gensi tak akan seimbang

bila tidak diimbangi dengan

kecerdasan spiritual dan

emosional. Untuk itu, seor-

ang guru dituntut untuk da-

pat mengasah kecerdasan

spiritual dan emosional

anak didiknya, tak hanya

kecerdasan intelegensinya

saja. Karakter positif seor-

ang guru dapat menjadi il-

ham bagi anak didiknya un-

tuk dijadikan teladan.

Guru yang berkarakter

tak mudah diciptakan begi-

tu saja. Perlu adanya lang-

kah untuk membentuk guru

yang berkarakter positif.

Pendidikan pembentuk guru

berkarakter sangat di per-

lukan untuk mencetak guru-

guru yang hebat. Pendidi-

kan sangat berpengaruh

terhadap perkembangan

kepribadian seseorang. Se-

orang guru yang dididik den-

gan teladan yang baik, cen-

derung akan menirunya dan

menerapkan pada kehidu-

pannya, terutama dalam

mengajar anak didiknya.

Seorang berkarakter

harus menjadi menjadi pa-

nutan ketika dia berada di

depan (Ing Ngarsa Sung Tu-

ladha), berada di tengah un-

tuk membangun spirit dan

mendinamisasi peserta did-

ik (Ing Madya Mangun Kar-

sa), berada di belakang un-

tuk mengawal dan memoti-

vasi peserta didik, seraya

senantiasa waspada meng-

gunakan kewenangannya

(edukasi)

GURU berkarakter memiliki daya tarik yang dapat memikat anakdidiknya. Seorang guru yang berkarakter mampu memahami

kemampuan setiap anak didiknya dan memotivasi anak didiknyauntuk berprestasi.

HUMAS KOPERASI PGRI

SOSIALISASI KOPERASI — Koperasi PGRI Ki HajarDewantara menggandeng Bank Bukopin sebagai swa mitrasaat sosialisasi koperasi diacara rapat bulanan K3S LubukBaja, Kamis (4/2). Sosialisasi ini terus dilakukan koperasi kemasing-masing sekolah pada setiap kesempatan.

DIAN/HALUAN KEPRI

DEWAN Juri sedang mengawasi peserta yang ikut dalam lomba menggambar pada ajang FLS2Ndi Gugus I Kecamatan Sagulung, Kamis (4/2).

Page 5: Haluan kepri 05feb16

RAPAT Kerja Nasional (Rakernas) I Partai Demokrasi IndonesiaPerjuangan pada 10-12 Januari 2016 memutuskan untuk

menghidupkan kembali Garis-Garis Besar Haluan Negara (GBHN)dengan—atau tanpa—amendemen UUD 1945 secara terbatas.Meskiini bukan hal baru karena sebelumnya telah banyak wacana tentang

perlunya revitalisasi GBHN.

REDAKSI menerima kiriman artikel opini, surat pembaca, essai,dan informasi dengan syarat tidak menghina, memfitnah ataumenghujat seseorang atau kelompok serta tidak berbau SARA.Setiap surat dilengkapi identitas diri dan dikirimkan ke RedaksiHarian Umum HALUAN KEPRI, Bengkong Garama, Telp. (0778)427000 (hunting), Faks. (0778) 427784, E-mail: [email protected] Redaksi berhak mengolah ulang isi

ojok

√√√√√ Oknum Polisi Ditangkap Simpan Sabu- Daripada sabu, bagus simpan ubi bro!

√√√√√ RTLH Bunguran Timur Tak Jalan- Semoga bukan karena kalah pilkada!

P

Editor : Fery Heriyanto, Layout : Restu

Revitalisasi GBHN, Revitalisasi MPR

Gerebek Judi

GELANGGANG ketangkasan(gelper) dan perjudian onlinekembali menjadi topik di KotaBatam. Pasalnya, permainanelektronik yang sudah ditutupbeberapa tahun lalu ternyatakembali dibuka secara ilegal. Pi-hak kepolisian akhirnyamelakukan penggerebekandan penyegelan lokasi gelperkawasan Batuaji, dan perjudi-an online yang ada di Sagu-lung

Penggerebekan dilakukanakibat pemilik gelper men-yalahgunakan izin permainan

anak menjadi ketangkasan de-wasa berbau judi. Operasi inidilakukan ketika petugasmenangkap tangan seorangpemain yang melakukanpenukaran voucher denganuang. Pemilik gelper, wasit, stafdan pemain ditangkap.

Kita mendukung sepenuh-nya kebijakan pemerintah danaparat kepolisian yang inginmemberantas segala bentukperjudian di kota ini. Tetapi per-lu juga dipertimbangkan nasibmasyarakat yang tempat usahamereka ditutup karena mu-

ngkin tidak semua gelper men-garah pada praktek perjudian.

Alasan yang disampaikanKapolda Kepri, Brigjend Pol SamBudigusdian patut menjadi per-hatian kita bersama. Bahwa,gelper lebih banyak membawadampak negatif terutama bagimasyarakat lapisan bawah kare-na selama ini yang lebih bany-ak datang ke tempat permain-an ketangkasan ini adalah tu-kang ojek dan supir taksi. Un-tuk itu, pengawasan terhadappermainan ketangkasan harussangat selektif. Polda Kepri juga

sebelumnya sudah mengingat-kan Badan Penanaman Modal(BPM) Kota Batam untuk men-gawasi izin gelanggang per-mainan yang sudah diterbitkanagar tidak disalahgunakan un-tuk perjudian.

Pada pertengahan 2015lalu, Polda Kepri dan jajaransempat gencar melakukanpenggerebekan gelanggangpermainan terindikasi judi.Sejumlah tersangka sudahdiproses hukum dan divonis.Ratusan mesin diamankan diPolda Kepri dan Polresta Bare-lang. Namun pada awal 2016sejumlah arena serupa kembalimuncul di beberapa kawasan

Harta, Menjadi Berkah atau Fitnah

GURU adalah pahlawan tan-pa tanda jasa . Pribahasa itusering melekat pada guru.Jasa seorang guru sangat be-sar. Tetapi kesejahteraannyaselalu terabaikan oleh pemer-intah, terutama di daerah-daerah terpencil. Menjadi fig-ur sentral dalam dunia pen-didikan itu harus memilikikarakteristik kepribadiankuat. Juga sesuai persyara-tan yang bersifat psikologis-pedagogis. Guru menjadi kun-ci sukses terwujudnya kuali-tas sumber daya manusiayang berkompeten.

Sekalipun ada beberapaoknum guru yang menyim-pang dari kode etiknya. Adaperibahasa lain yang berbun-yi, “guru kencing berdiri, mu-rid kencing berlari”. Yaknibila seorang guru melakukansuatu kesalahan. Maka mu-rid bisa mengikuti kesalahanitu, bahkan bisa lebih parahdari gurunya. Novel berjudulPak Guru ini mengulas sisilain kehidupan seorang guruyang bernama Musa. SosokMusa direpresentasikan se-baga sosok guru yang jujurdan sederhana. Sekalipun se-bagai kepala sekolah, dirinyatetap hidup dalam keseder-hanaan. Dia mendidiksiswanya dengan tindakan(attitude) tidak sebatas uca-pan semata. Karena guru ad-alah sosok pendidik. Pendid-ik itu bermakna selain men-transfer ilmu. Seorang pen-didik juga dituntut memberi-kan nilai (value) berupa taul-adan budi pekerti dan etika.Musa membangun nilai ke-hidupan yang menjadi taul-adan bagi semua muridnya.Sebab itu, guru adalah profe-si yang menanamkan nilai-nilai kebajikan ke dalam jiwasiswa. Membentuk karakter

Judul buku: Pak GuruPenulis: Awang SuryaPenerbit: Ersa, JakartaCetakan: I, Januari 2014Tebal: 194 HalamanISBN: 978-602-1538-01-2

Sisi Lain Seorang Guru

Resensi

Akan tetapi, harus diakuibahwa keputusan partai politikpemenang Pemilu 2014 ini ad-alah yang paling berwibawa:resonansi dan reperkusi poli-tiknya bukan hanya sangatkuat, bahkan tujuh lembaga(tinggi) negara langsungmelakukan rapat konsultasidan setuju menindaklanjutikeputusan PDIP itu. Alhasil,masyarakat pun memandangPDIP bersungguh-sungguh den-gan keputusannya itu.

Sejatinya tidaklah benarjika dikatakan sejak reformasinegara kita berjalan tanpaGBHN. Secara subtansial, ada"GHBN", yaitu apa yangsekarang ini disebut RencanaPembangunan Jangka Menen-gah (RPJM). Meski secara for-mal dalam nomenklatur kene-garaan kita tidak ada kataGBHN (dalam huruf besar),secara substansial apa yangdulu dikandung dalam GBHNsudah ada dalam RPJM.

Dan RPJM 2915-2019 (Per-pres No 2 Tahun 2015) yangberjalan sekarang ini—se-bagaimana beberapa RPJMsebelumnya—juga berpe-doman pada UU No 17 Tahun2007 tentang Rencana Pemban-gunan Jangka Panjang Nasion-al (RPJPN 2005-2025) dan UUNo 25 Tahun 2004 tentangSistem Perencanaan Pemban-gunan Nasional (SPPN).

Persoalannya adalah—danhanyalah—bahwa RPJM di-wadahi hanya dalam peraturanpresiden (perpres). AdapunRPJPN dan SPPN yang—be-nar atau salah—diklaim olehsetiap presiden telah dijadikanpedoman dalam penyusunanRPJM itu juga hanya dalamundang-undang (UU). Sebuahperpres tentu mengikat (bind-ing) juga, tetapi daya ikat hu-kum dan politik (legal and po-litical binding)-nya dalam hier-arki peraturan perundangan diIndonesia hanya menempatiurutan kelima di bawah per-aturan pemerintah (PP).

Bandingkan dengan GBHNdulu: diamanatkan secara ek-splisit dalam UUD 1945 (uru-tan pertama) dan diwadahidalam sebuah ketetapan MPR(urutan kedua). (Lihat UU No12 Tahun 2011).

Dalam konteks dan perspe-ktif seperti inilah, pemikiran dankeputusan untuk menghidup-kan kembali GBHN menemu-kan alurnya. Di sana ada kesim-pulan bahwa negara ini memer-lukan GBHN dengan konsensus

yang lebih kuat sehingga lebihmenjamin konsistensi dan ke-sinambungan dalam rangkamencapai tujuan nasional se-bagaimana yang tercantumdalam Pembukaan UUD 1945.Konsisten artinya dilaksana-kan secara taat asas oleh selu-ruh penyelenggara negara secarahorizontal (eksekutif, legislatif,dan yudikatif).

Sedangkan, vertikal (pe-merintah pusat, provinsi, dankabupaten/kota) mendapatkanpartisipasi rakyat dan secarasinkronis dan diakronis ber-kelanjutan: dari satu rezim kerezim berikutnya yang datangsilih berganti sesuai jadwaldemokrasi.

Kualitas konsistensi dankelumintuan semacam itulahyang dinilai tidak bisa dimilikioleh RPJM yang hanya diwada-hi dalam perpres: siapa yangmenjamin konsistensi arahpembangunan dari pemerintah-an yang satu ke pemerintahanberikutnya, baik secara horizon-tal maupun vertikal tadi? Alih-alih sangat meyakinkan, setiapdatang presiden baru, datangpula "GBHN" (baca: RPJM)baru yang berbeda sama sekalidari GBHN sebelumnya.

Sebagai contoh, RPJM2015-2019 sekarang ini sebe-narnya adalah visi, misi, danagenda (nawacita) yang disam-paikan Presiden Joko Widododan Wakil Presiden M JusufKalla ketika berkampanyedalam Pilpres 2014. Meskidiklaim berpedoman padaRPJPN dan SPPN yang samadengan RPJM yang dibuatPresiden Susilo Bambang Yud-hoyono, nyatanya keduanyasama sekali berbeda.

Karena itu, sulit untuk men-gatakan RPJM sekarang inimerupakan kesinambunganyang konsisten dari RPJM sebe-lumnya. Alhasil, negara dalamkondisi ketiadaan arah yangtetap dan konsisten: ada RPJM,artinya ada GBHN, tetapi

berubah-ubah bergantung padasiapa yang menjadi penguasasesuai dengan hasil pemilu.

Sementara itu, konsistensisecara vertikal juga tidakkurang muskilnya. Sebab, gu-bernur dan bupati/wali kotamasing-masing sebagai kepaladaerah provinsi, kabupaten,dan kota faktanya juga mem-punyai visi, misi, dan programsendiri yang dijajakan dalamkampanye pilkada.

Pertanyaannya adalah apa-kah ada jaminan visi dan misipara calon gubernur, bupati, danwali kota tersebut mengikutivisi, misi, dan agenda presidenyang kemudian menjelma men-jadi RPJM itu? Bukankah se-mua orang juga tahu bahwaantara presiden, gubernur, danbupati/wali kota masing-mas-ing datang dalam tahun yangberbeda dan dari latar belakangparpol yang platform politiknyajuga berbeda satu sama lain?

Relevansi revitalisasi

Alur pikir bahwa Indonesiayang besar dan kompleks inimemerlukan GBHN yang meru-pakan konsensus nasional yangkuat dengan kualitas konsis-tensi dan keberlanjutan seper-ti di atas, memang masuk akal.Hanya saja, persoalan GBHNitu sistemis: terkait erat den-gan sistem politik dan keta-tanegaraan.

Dalam konteks dan perspe-ktif ini, persoalannya bukanhanya sekadar bagaimanamerevitalisasi GBHN semata,melainkan juga bagaimana me-letakkannya dalam kontekssistem politik dan ketatanega-raan secara menyeluruh.

Jika hanya sekadar mem-buat GBHN yang kemudian di-wadahi dalam ketetapan MPR,sekarang ini pun—dengan mod-al kesepahaman yang dihasil-kan dalam rapat konsultasi tu-juh lembaga negara tentangpentingnya menyusun kembaliGBHN (Kompas, 20 Januari2016)—maka saya rasa GBHN

bisa segera diwujudkan.Namun, jika sistem keta-

tanegaraan tidak diubahkembali dan disesuaikan den-gan—meninjam istilah ProfPadmo Wahjono—"SistemMajelis PermusyawaratanRakyat (MPR)" seperti sebe-lum reformasi, pembentukanGBHN itu tidak akan efektifalias muspra.

Dalam "Sistem MPR",MPR adalah lembaga tertingginegara dan pelaksana sepenuh-nya kedaulatan rakyat: memil-ih presiden, membuat GBHN,dan memberikan mandat kepa-da presiden untuk melaksana-kan GBHN tersebut. MPR jugaberwenang meminta kepadapresiden sebagai mandatarisuntuk menyampaikan pertang-gungjawaban mandatnya sete-lah lima tahun pelaksanaannyakepada MPR yang telah memi-lihnya. Bahkan, dalam "SistemMPR" penyimpangan terhadapHaluan Negara—dan GBHNadalah salah satu haluan nega-ra—bisa mengakibatkan jatuh-nya memorandum DPR yangbisa berujung pada pemakzulanpresiden.

Jadi, harus diingat, prob-lemnya bukan hanya sekadarbagaimana menyusun kembaliGBHN, melainkan jauh lebihfundamental dari itu: bisa sam-pai pada problem keberadaan"sistem MPR". Menyusunkembali GBHN tanpa meny-usun kembali sistem MPR nis-caya hanya akan membuat do-kumen kearifan yang ompong.Dus tidak relevan!

Revitalisasi GBHN meng-haruskan revitalisasi MPRyang untuk itu amendemenUUD 1945 memang menjadikeniscayaan. Isu yang tersebutterakhir ini, revitalisasi MPRdan amendemen UUD 1945,niscaya akan menguras energibangsa habis-habisan.

Sebagai partai yang mera-sa berkuasa (the ruling party),dan bukan sekadar partainya

opini5 Jum’at, 5 Februari 2016

dan kepribadian manusia.Pengabdian seorang guru me-mang luar biasa. Dari tanganmereka terlahir tokoh-tokohhebat. Guru adalah sosokyang mulia. Kisah seorangguru yang sederhana. Sosokguru yang memperjuangkankejujuran. Sosok kepalasekolah yang melihat jauh kedepan (visioner) dan tidakgila jabatan. Suatu kebena-ran selalu melewati jalan ter-jal. Tetapi dengan kesabaranjalan terjal itu menjadi manisdan indah. Awang Suryamengajak pembaca untukmemahami bahwa menjadiseorang guru teladan itu tidakmudah. Guru merupakan ja-batan atau profesi yang me-merlukan keahlian khusus.Tidak bisa dilakukan orangyang tidak memiliki keahlianuntuk melakukan kegiatanatau pekerjaan sebagai guru.

Kebanyakan orang meli-hat tugas guru hanya menga-jar. Menyampaikan ilmu danpengetahuan kepada murid-muridnya. Padahal mengajardengan baik saja masih be-lum cukup. Menjadi guru ad-alah amanah bukan profesimencari kekayaan, jabatandan sebagainya. Gelar pahla-wan tanpa tanda jasa sebagaibentuk pengabdian terhadapmasyarakat. Tugas guru men-yangkut pembinaan sifatmental yang menyangkut as-pek-aspek kemanusiaan. Jikaditinjau dari aspek isi, bukuini memberikan inspirasi bagikita semua, khususnya parapendidik. Idealisme dalamdunia pendidikan menjadibarang mahal. Sosok Musadalam novel ini menggambar-kan kondisi itu. Seyogyanyaguru menjadi panutan bagimasyarakat di sekitarnya. Pe-ran dan posisi guru tidak dap-at tergantikan oleh apapun.Dengan perkembangan teko-nologi dan infomasi yang begi-tu pesat. Guru tetap memilikiperan signifikan dalammenyongsong peserta didikyang berkualitas. (bbc)

penguasa (the ruler's party),agenda politik ini jika benarakan dilaksanakan, sungguhterhitung berani dan karena itumenarik dicermati. Pasalnya,mengubah UUD bukan hanyaberisiko secara politik, melain-kan juga memerlukan kalkula-si yang cermat dan terukur.

Dukungan politik dari par-pol lain mungkin bisa denganmudah didapatkan oleh se-buah parpol pemenang pemiluyang juga bertindak sebagaipimpinan koalisi penguasa,seperti PDIP ini. Namun, mo-mentum politik belum tentudatang setiap waktu. Apalagi,jika sudah masuk hitungan fak-tor risiko kegaduhan politikyang mungkin akan ditimbul-kannya nanti.

Lihat saja agenda amende-men UUD 1945 yang diusulkanoleh Dewan Perwakilan Daerah(DPD) pada 2006: kandas diawal jalan karena PartaiDemokrat (PD) sebagai pimpi-nan koalisi parpol pendukungpemerintah waktu itu berke-beratan dilakukan di masakepemimpinannya karena ber-potensi menimbulkan kegadu-han politik.

Biasanya, di negeri ini par-tai politik yang sedang berkua-sa selalu cenderung pro statusquo, antipembaruan, dan men-gutamakan stabilitas denganmenjauhi agenda politik yangberpotensi menimbulkan keg-aduhan.

Dalam konteks dan perspe-ktif ini, langkah PDIP dapatdikatakan sebagai inkonven-sional. Meski akan dilakukansecara terbatas, tidak adayang bisa menjamin agendaamendemen UUD benar-benarakan terbatas. Pengalamanmenunjukkan, amendemenUUD di negeri ini selalu eksesifdan bagaikan kotak pandora:cenderung liar. Belum lagi ke-mungkinan akan munculnyapembonceng yang akan men-curi di tikungan untuk tawar-menawar politik. Tak heranjika biasanya seorang presidenyang sedang berkuasa tidakpernah benar-benar meng-inginkan amendemen UUD di-laksanakan dalam masakepemimpinannya.

Jadi, pertanyaannya be-narkah PDIP bersungguh-sung-guh akan mendorong sidangMPR untuk merevitalisasiGBHN melalui amendemenUUD 1945 dengan implikasiakan mengembalikan sistemMPR? Sungguh, Tuhan Maha-tahu, tapi Dia menunggu. ***

Oleh. Ustd. Munawwir,

S.Hi, MA.

Oleh: Hajriyanto Y ThohariWakil Ketua MPR RI Periode 2009-2014

"KARENA kita tidak bisa

mengubah kenyataan, mari

kita mengubah mata agar

bisa melihat kenyataan"

(Nikos Kazantzakis (1885–1957), Sastrawan)

"HANYA tindakan yang

memberi kekuatan hidup;

hanya sikap tak berlebihan

yang membuat hidup

penuh pesona"

(Jean Paul Richter (1763–

1825), Novelis)

akap ijakBC

SECARA fitrah manusia itumencintai harta, kecintaan ke-pada harta tidak selamanyanegatif, dan juga tidak sela-manya positif. Cinta kepadaharta bisa membawa kebaikandan keburukan. Agar kecintaankepada harta tidak menjadisesuatu yang negatif, maka ke-cintaan kepada harta tidakboleh mengalahkan kecintaankepada Dzat yang memiliki,membagi dan mengatur harta,yaitu Allah swt begitu puladalam hal menafkahkan harta,manusia tidak boleh menyala-hi aturan Dzat yang memberi-kan harta sebagai amanah.

Adapun orang yang tergila-gila terhadap harta benda,mereka menganggap bahwaharta itu adalah segala-galan-ya. Kecintaannya mengalah-kan anak dan isterinya. Bah-

kan demi harta, tak sedikit or-ang mengorbankan akidahnya.Tepatlah jika dikatakan bah-wa harta benda itu sesungguh-nya adalah perhiasan kehidu-pan dunia bagi orang-orangyang tertipu dan bagi yang sukamenjadi budak hartaitu sendiri dan mere-ka yang melupakanperbuatan demiakhirat. Dalam suratAl-Kahfi ayat 46dijelaskan, “Hartadan anak-anak ad-alah perhiasan ke-hidupan dunia.”

Mereka yang tergila-gilaterhadap harta akan lupa dankeluar dari tujuan hidup yangsebenarnya. Mereka terlena,mengira dunia adalah kehidu-

pan yang penuh dengan ke-senangan. Mereka tidak ingatlagi kalau ada kampung yanglebih kekal yaitu akhirat. Mere-ka terlena jika kelak ada surgadan neraka. Surga tempat keba-hagiaan yang kekal dan neraca

tempat siksaan yangtiada berakhir.

Harta yang berkahadalah harta diper-oleh dengan cara yanghalal dan dimanfaat-kan menurut tempat-nya sehingga menga-ndung dan menebarkebaikan, keba-

hagiaan serta keselamatan.Karena itu beruntunglah orang-orang kaya yang mampu men-gendalikan harta kekayaannya.Dimanfaatkan untuk jalan ke-

K olom Publik

baikan, selalu menunaikanzakat, gemar berwakaf, ber-sedekah, infak, menyantuniyatim piatu dan sebagainya.Semakin banyak hartanya se-makin sering ia bersyukur ke-pada Allah. Ibadahnya punmenjadi lebih tekun.

Orang-orang yang demikianitu sadar kalau harta yangdidapatkan semata-mata kare-na kemurahan Allah sehinggadimanfaatkan sebagaimanamestinya. Perlulah disadaribahwa sesungguhnya harta itupada dasarnya merupakan sa-rana dan ladang bagi kehidu-pan akhirat. Barangsiapa yangmendapatkannya dengan carahalal, lalu dimanfaatkan untukkebaikan, maka harta akanmenjadi sangat bermanfaat

Batam.Untuk itu kita berharap pi-

hak kepolisian tetap komit un-tuk memberantas segala ben-tuk perjudian. Dengan tidakmemberikan izin keramaian ter-hadap sejumlah lokasi permain-an ketangkasan yang dicurigaiberbau unsur judi. Sekarang ini,berbagai cara bisa dilakukanorang untuk menggelabui agartidak terkesan sebagai perjudi-an nanum ujung-ujungnya ad-alah permainan judi. Semuayang dipertaruhkan adalahuang, uang dan sekali lagi uang.Nah, apakah gelper bebas darisegala bentuk pertaruhanuang?. Semoga***

dan kelak akan menjadi pe-nolong di akhirat.

Seyogyanya harta yangdiberikan oleh Allah kepadamanusia harus dijadikan sara-na untuk meningkatkan kwali-tas ibadah. Cara mencari danmenggunakan harta harusmenjadi bagian yang tidak ter-pisahkan dari ibadah itu sendi-ri. Karena Ibadah adalah sega-la sesuatu yang dicintai dan di-ridhai oleh Allah maka caramencari dan menggunakanharta terikat kepada aturanAllah swt. Yang utama bukan-lah banyak atau sedikitnyaharta yang kita miliki, tetapihalal dan keberkahan rizkiyang kita dapatkan, biar bany-ak yang penting berkah danhalal. Wallohu A’lam.***

Page 7: Haluan kepri 05feb16

sambungan7 Jum’at, 5 Februari 2016

California, Makin ..... sambungan Hal. 1

BRI Bantah ..... sambungan Hal. 1

Kami Selalu ..... sambungan Hal. 1

Berdarah Belanda..... sambungan Hal. 1

Selamat Jalan ..... sambungan Hal. 1

dan Zaskia pun mengunggah ber-bagai foto seru mereka saat libu-ran. Di sanalah keduanya terlihatmesra layaknya masih pacaran.

Bosan degan pose selfie yangitu-itu saja, Irwansyah pun men-coba gaya lain yang sukses mem-buat para fansnya histeris bukan

main. Seakan ingin mengecup ma-nis kening Zaskia, pemandanganini benar-benar mampu bikin irisiapapun yang melihatnya.

Terlebih lagi, Irwansyah jugamenuliskan caption singkatnyayang berbunyi, "Cintaku kamu."Tak pelak lagi, hal ini langsung

mencuri perhatian para follower-nya di Instagram.

Banyak yang merasa iri me-lihat kemesraan pasangan suamiistri yang satu ini. Namun, taksedikit juga yang memuji betapaserasi dan indahnya rumahtangga. (kpl)

Rahwani, Pengurus Panti Asu-han As Sakinah menyatakan rasaduka mendalam atas kepergian Hj.Mukhniarti Basko. Ia memperolehkabar duka itu seminggu lalu keti-ka membaca koran ini.

"Kami semua mendoakan agaralmarhumah, Hj. Eti Basko ten-ang di alam baka, diterima AllahSWT dan ditempatkan surga nan-tinya. Amiin," ujar Rahwani, usaitahlilan.

Pelaksana Tugas PemimpinRedaksi Haluan Kepri, Andi men-gaku kepergian Hj. Eti Basko meny-impan duka mendalam bagi karya-wan. Andi menilai sosok Hj. Etiyang setia, sabar mendampingisuaminya, H. Basrizal Koto hinggake tangga sukses patut menjaditauladan bagi semua karyawan.

"Selain Pak Bas, kita itu jugamemiliki sosok yang penuh in-spirasi. Yakni Ibu Eti. Kita pantasmemetik hikmah dari kisah per-jalanan hidupnya," kata Andi.

Tausiyah Hafif HamkaTahlilan yang sama juga dise-

lenggarakan di Jakarta. Tahlilandiisi dengan tausiah yang disam-paikan Buya Hafif Hamka, anakBuya Hamka.

Acara tahlilan dihadiri sejum-lah tokoh seperti Ketua DPD Ir-man Gusman, Mantan Presdir CI-MB Niaga, Muslim Kasim,. FauziBahar, Mustofa direksi Bank Mua-malat, dan puluhan anggota Bata-lyon 330 Nagreg Cicalengka.

Dalam tausiahnya Hafif Ham-ka mengajak umat muslim untukterus meningkatkan keimanan danibadah supaya bisa tersenyumsaat meninggal.

"Dulu waktu lahir kita menang-is, tapi orang sekitar kita terse-nyum bahagia. Tapi bagaimanasupaya kita tersenyum ketika me-ninggal, di tengah isak tangis or-ang-orang tercinta," kata. Hafif.

Hafif mengingatkan bahwahidup ini tidak lama, hanya seper-ti orang minum kopi, istirahat se-bentar untuk kemudian melanjut-kan perjalanan.

"Tidak ada yang pernah tahukapan kita meninggal. Di usia bera-pa kita meninggal dan dimana kitameninggal. Karena itu kita harusselalu siap dengan segala amalibadah dan budi baik," kata Hafif.

Menurut Hafif, mari kita jagapenampilan dengan amal saleh,dengan prilaku yang baik sehinggasaat meninggal kita bisa terse-nyum. "Jangan sampai orang se-nang kita meninggal, karena hidupkita banyak merugikan orang lain.

Jadilah orang yang dirundukan,"kata Hafif.

Hafif menyebut kalimat yangbiasa dikatakan bahwa hanya mautyang memisahkan kita, tidak benar,karena setelah kiamat nanti orang-orang yang beramal saleh akan ber-kumpul dengan keluarganya.

Wujud HormatSementara itu, alunan tahlil,

tasbih dan takbir menyelang-nye-lingi bacaan Surat Yasin juga dige-lar di Nan Tongga Ballroom HotelBasko, Padang. Acara tujuh harimengenang wafatnya Hj. Mukh-niarti diisi dengan tausiyah olehBuya Masoed Zein.

Selepas Salat Ashar berjamaahyang dipimpin Buya Masoed, kar-yawan Basko Group dan anak-anakpanti asuhan duduk melingkar danmulai membuka Surat Yasin ditangan masing-masing. Setelah di-awali pembacaan Alfatihah dan is-tigfar, Buya Masoed mulai mem-baca ayat per ayat Surat Yasin.Selang beberapa ayat, diselingi doayang ditujukan khusus kepada Al-marhumah Mukhniarti. Begitu se-terusnya hingga usai.

Berbagai pelajaran hidup dis-ampaikan Buya Masoed Zein kepa-da jamaah tahlil yang di antaran-ya juga terlihat adik kandung Al-marhumah Ibuk Ita dan keluarga,Robby Wiryawan selaku GM BaskoGrand Mall dan Zul Effendi selakuPimpinan Umum (PU) Harian Ha-luan. Salah satu hikmah yang dis-ampaikan adalah mengenai pent-ingnya memeringati hari berpu-lang dengan membacakan SuratYasin dan mengirimkan doa bagiAlmarhumah.

“Jiwa-jiwa orang yang telahterdahulu pasti mendengar doa-doa tersebut, dan mereka bergem-bira atas doa-doa dari orang yangsuatu saat nanti akan menyusulmereka. Oleh karena itu kita ber-harap agar doa kita dapat dil-impahkan seumpama pahalanyakepada Almarhumah Mukhniarti,”ucap Buya Masoed.

Selain itu, Buya juga menyam-paikan bahwa pembacaan Yasinyang diselingi dengan doa-doa ke-pada Allah dilakukan agar Almar-humah mendapat kemudahan dankelapangan, serta mendapat tem-pat yang sebaik-baiknya di sisiAllah. Selain itu, dengan doa terse-but juga diharapkan agar keluargadan karyawan/ti yang ditinggalkanselalu diliputi kesabaran dan ket-awakkalan, sehingga dapat me-neruskan semangat dan perjua-ngan Almarhumah Mukhniarti.

“Menurut saya pribadi, anta-ran Yasin dan doa ini juga wujudhormat dari karyawan/ti BaskoGroup kepada Almarhumah. Yangmana selajur pula dengan apa yangdiajarkan dalam Islam soal pent-ingnya menghormati atasan, sela-ma atasan tidak mengajak kepadakemungkaran. Dan tentu kita me-nyakini bahwa semasa hidupnya,almarhumah selalu mengingatkandan mengajak karyawan/ti padakebaikan,” katanya lagi.

Sementara itu dalam sambu-tannya, Robby Wiryawan selakuGM Basko Grand Mall mengata-kan, tahlilan tujuh hari berpulang-nya Almarhumah Mukhniarti Bas-ko diselenggarakan dengan hara-pan agar Almarhumah mendapattempat terindah di sisi Allah sertadiampuni segala dosa-dosanya.

“Tentu melalui penyelengga-raan tahlilan dan yasinan ini kitaberharap agar almarhumah diteri-ma Iman dan Islamnya. Sehinggamendapat tempat terindah di sisi-Nya. Sebagai keluarga dan kar-yawan/ti yang ditinggalkan, tentu-nya semangat beliau akan teruskita jaga dalam menjalankan ke-hidupan sehari-hari,” kata Robby

PU Harian Haluan Zul Effendimengatakan, peringatan manu-juah hari Almarhumah memangsengaja digelar pada hari Kamis,terhitung tujuh hari setelah Al-marhumah dikebumikan.

“Sengaja digelar serentak diJakarta, Padang dan Pekanbaru.Pak Bas sendiri dengan keluargabesar menggelar tahlilan di Jakar-ta. Sedang di Pekanbaru, karya-wan/ti Basko Group di sana jugamenggelar kegiatan serupa. Kitaberharap agar doa yang dipanjat-kan diterima oleh Allah, dan semi-sal pahalanya mengalir kepadaAlmarhumah,” harapnya.

Pimpinan Umum Haluan jugamengenang betapa besarnya kon-tribusi dan dukungan yang datangdari Almarhumah kepada HarianHaluan. Terbukti saat Haluanmulai diterbitkan di bawah ben-dera Basko Group, Almarhumahmenghadiri langsung acara pener-bitan edisi pertama tersebut.

“Dukungan beliau begitu pent-ing bagi Haluan. Beliau dan PakBas begitu berjasa pada keber-langsungan media ini. Almarhu-mah adalah orang yang sangatmengerti betapa pentingnya ke-beradaan Haluan sebagai salahsatu media besar dan memilikinilai historis yang panjang di Sum-bar,” pungkasnya. (cw55/ds/sam)

tersebut direhabilitasi oleh pe-merintah daerah.

"Jadi, kalau memang terjadi jualbeli rumah antara Ali (suami Sa-ngeta) dengan Jhon, itu sama sekalitidak ada hubungannya dengan BRI.Kami perlu meluruskan ini, agarmasyarakat tidak salah paham.Kami selama ini tidak pernah ber-masalah dengan nasa-bah apalagimenerima agunan rumah bantuanpemerintah," tuturnya.

Siddi mengaku, pihaknya su-dah memerintahkan beberapastafnya untuk mengecek dan ber-temu langsung dengan Jhon diSepedas, Pasirpanjang. "Kamiingin meluruskan masalah ini.Makanya, kami turun langsung kerumah yang diberitakan itu. Biarpersoalan ini jadi terang bende-rang," tuturnya lagi.

Seperti diberitakan sebelum-nya, Bank Rakyat Indonesia (BRI)Cabang Karimun dan salah satuBank Perkreditan Rakyat (BPR)setempat menjual dua unit rumahtak layak huni (RTLH) besertatanahnya di Sepadas, Meral Barat.Rumah itu merupakan hasil reha-bilitasi Pemerintah KabupatenKarimun dan Pemerintah Provinsi

Kepulauan Riau (Kepri) 2012 lalu.BRI menjual RTLH milik Ali,

warga RT 04/RW05 Sepadas dansalah satu BPR di Karimun men-jual RTLH milik Suryanto, wargaRT01/RW05 Sepadas. Lembagaperbankan itu terpaksa menjualkedua unit RTLH itu setelah pemi-liknya menggadaikannya ke bankdan tidak sanggup membayarnya.

Berdasarkan informasi yangdihimpun Haluan Kepri, Suryantomenjual rumah bantuan peme-rintah tersebut karena tak memi-liki uang untuk kebutuhan pulangkampung ke Medan, SumateraUtara. Dia diminta pulang, karenaorang tuanya tersebut tak adayang merawat. Sementara, Aliberdalih, dia sangat membutuh-kan uang karena ditimpa musibahkecelakaan.

Anehnya, setelah menjual ru-mah tersebut, kedua warga itutetap tinggal di Sepedas, Pasir-panjang. Suryanto dikabarkanpindah ke Sepedas Laut tepatnyaRT 02 RW 05. Sementara, Ali ka-rena sudah tak memiliki rumahlagi terpaksa tinggal di rumah mer-tuanya di RT 04 RW 05, Sepedas.

Saat ini kedua rumah itu dibeli

oleh Jhon dari kedua lembaga per-bankan tersebut. Kepada HaluanKepri, Rabu (3/2) kemarin, Jhonmengaku membeli rumah yangpernah ditempati Suryanto denganharga Rp45 juta. Sementara, ru-mah yang dulunya milik Ali di-belinya seharga Rp50 juta.

"Rumah Suryanto saya belilebih murah karena lokasinya agakke belakang. Rumah Ali sedikitmahal karena berada di pinggirjalan," jelas Jhon sambil merehabrumah tersebut.

Jhon mempertanyakan apakahdirinya salah telah membeli ru-mah tersebut. Karena, dia beli daripihak bank. "Sekarang saya mautanya, apakah saya salah kalaumembeli dua rumah ini. Sayamembelinya kan bukan langsungdari pemilik sebelumnya, melain-kan dari bank," tuturnya.

Dijelaskan, status kedua tanahtempat berdirinya bangunan rumahyang awalnya bantuan dari peme-rintah itu sudah diganti atas nama-nya sendiri. "Kedua tanah ini kansudah bersertifikat. Setelah sayabeli, kedua sertifikat itu sudah sayabalik nama kan atas nama saya,"ungkapnya lagi. (ham)

pinang sekitar pukul 17.00 WIB.Pemakanan sempat tertunda kare-na menunggu kedatangan istrinyayang pada saat yang bersamaansedang mengalami pengobatan diRumah Sakit di Jakarta.

Di bawah rintikan hujan, ratu-san warga ikut mengiringi pema-kaman Sekdaprov Kepri di TPU kmbatu 7, Tanjungpinang.

Pekerja KerasSemasa hidupnya, almarhum

dikenal sebagai sosok pekerja ke-ras dan berdisiplin.

"Kami kehilangan sosok ata-san yang sangat baik, disiplin, pe-kerja keras dan penuh tanggungjawab. Kami sangat sedih," kataAsisten I Pemprov Kepri Reni Yus-neli, yang mendampingi Robertsejak sakit keras hingga meninggaldunia

Bagi Reni, almarhum merupa-kan teman bercanda, tukar piki-ran, teman kerja yang solid, salingmembantu dan melengkapi.

Reni yang ikut mendampingidua putri almarhum membawajenazah ke Tanjungpinang menga-takan, terkadang Robert menem-patkan diri bukan sebagai atasan.

Permasalahan diselesaikannyasecara kekeluargaan.

"Bang Robert selalu melindu-ngi bawahannya," ucapnya.

Reni mengatakan almarhumsemasa hidup tidak suka meny-usahkan orang lain. Bahkan men-jelang tutup usia, Robert tidakmenyusahkan orang lain.

"Dia orang baik yang tidakpernah menyusahkan orang lain.Dia orang baik yang sampaiakhir hidupnya pun tidak mausakit lama-lama. Allah sayangdia," katanya.

Ketua Komisi II DPRD KepriIng Iskandarsyah menganggap Ro-bert seperti ayahnya. Robert meru-pakan sosok yang rendah hati danpenuh kekeluargaan.

"Beliau pekerja keras, mem-perhatikan staf dan orang lain.Penuh kekeluargaan dan rendahhati dan bersahaja," ucapnya.

Robert berjasa terhadap wargaMoro, Karimun, Kepri. Semasamenjabat sebagai Camat Moro,Robert membangun SMAN di Moro.

"Bersama ayah saya, almar-hum membangun SMAN di Moro,"katanya.

Belum Ada PenggantiKepergian Robert membuat

posisi Sekretaris Daerah (Sekda)Peoribsi Kepri lowong. PenjabatGubernur Kepri Nuryanto men-gaku saat ini masih belum menen-tukan siapa yang nantinya akanmengantikan Almarhum RobertIwan Lorioux sebagai PenjabatSekretaris Daerah (Sekda) Kepri.

"Belum ada penggantinya, na-mun untuk penyelesaikan tugas-tugasnya secara teknis kan di pe-merintahan, ada Asisten I, II atauIII Pemerintah Provinsi Kepri,"ujar Nuryanto saat melayat diRumah Duka Kediaman Sekretar-is Daerah Kepri almarhum RobertIwan Loriaux.

Sementara itu, berkas peng-evaluasian APBD Kepri 2016 yangharusnya dikirim ke KemendagriKamis (4/2) diserahkan oleh WakilTim Anggaran Pemerintah Daerah(TAPD) ke Jakarta yakni, KepalaBappeda Kepri Naharuddin.

"Ya, seharusnya berkas tersebutdikirim oleh Ketua TAPD yakniSekda Kepri, namun telah diwakil-kan pak Naharuddin yang berang-kat," ungkap Nuryanto. (ant)

kesuksesan tidak pupus. Ia men-jalani peruntungan beberapa wak-tu di Jakarta dengan bekerja sera-butan.

Tidak berapa lama di ibukota,Robert kembali ke Tanjungpinang.Ia melamar seabgai pegawai honordi Kantor Sosial Politik Pemerin-tah Kabupaten Kepulauan Riau.

Diterima, Robert ditugaskansebagai pembantu kantor di in-stansi tersebut. Aktifitasnya men-yapu, mengantarkan surat, bikinamplop, mengetik dan bersih-ber-sih kantor. Atas jasanya, Robertcuma diupah sebesar Rp16.900perbulan.

Beberapa waktu berjalan, Rob-ert mendapat tugas membantupemulangan pengungsi Vietnam diBatam.

Sukses, membantu pemulan-gan pengungsi Vietnam itu lah,Robert kemudian mulai dipercaya.Bulan November 1980, Robertdidapuk menjadi Pegawai NegeriSipil dengan pangkat IIA.

Jadi PNS, hidup Robert belummembaik. Tahun 1982, Robertmencoba peruntungan mengikutites Akademi Pemerintah DalamNegeri (APDN). Alhamdulillah,Robert diterima. Membangga-kan, Robert bahkan bisa meraihpredikat sebagai lulusan terbaikIII.

Atas prestasinya itu, Robertmendapat prioritas dari MenteriDalam Negeri untuk bisa melan-jutkan kuliah di Institute Ilmu Pe-merintahan (IIP) selama dua ta-hun (1986-1988).

Semasa di IIP, Robert harusmemeras otak untuk membagi ga-jinya yang hanya Rp72 ribu. Iamesti menyisihkan gajinya untukmembiayai kehidupan istri dansatu anaknya. Di sisi lain, Robertharus bertahan di Jakarta.

Selepas IIP, pada tahun 1989,Ia ditunjuk sebagai Kepala Per-wakilan Camat Kundur. Ia meng-gantikan posisi Hamid Rizal yangpada waktu itu sedang menjalanipendidian Diklat Pim III.

Mendapatkan pengalaman me-mimpin wilayah, Robert kemudianditunjuk sebagai Kepala Perwak-ilan Kecamatan Kundur di Urungpada tahun 1989 sebagai camatpersiapan. Selama satu tahun ber-jalan, tahun 1990 sampai 1992Robert pertama kali menjadi Ca-mat Moro.

Atas prestasinya, Robert kem-bali melanjutkan sekolah SispemPemdagri. Selesai dari Sespim

tahun 1993, ia dipindah tugaskansebagai Camat Singkep. Tahun1995 pindah lagi sebagai CamatKarimun sampai tahun 1999.

Dari camat ke camat hampir 10tahun. Tapi, ia berkesimpulan pen-didikan memang penting. Jadi, iamerasakan betul perubahan demiperubahan dari zaman orde baruke zaman reformasi.

Akhir 1999, Robert pernah me-rasakan menjadi Camat Lima Pu-luh, Pekanbaru, karena harus me-ngikuti aturan yang ditentukanPemprov Riau pada waktu itu.

Setahun kemudian, Bupati Ke-pulauan Riau, Manan Saiman me-nariknya kembali ke Tanjungpi-nang menjadi Kepala Markas Wi-layah Pertahanan Sipil, sekarangKesbangpolinmas.

Selang beberapa waktu kemu-dian, ia diangkat menjadi KepalaDinas Pariwisata Kabupaten Ke-pualau Riau. Pada tahun 2003 iadiangkat menjadi Kepala Bappe-da Kabupaten Kepualau Riau.

Berselang beberapa tahun ke-mudian terjadi transisi karena ter-bentuknya Provinsi Kepri tahun2004. Begitu provinsi buka, ia pin-dah ke provinsi menjabat sebagaiKepala Dinas Pariwisata. Selamalima tahun, sampai akhir masakepemimpian Gubernur Kepri per-tama Ismeth Abdullah dengan W-akilnya HM Sani.

Di era Gubernur Kepri keduaHM Sani, ia dipercaya sebagai ke-pala Bappedalda sampai tahun2012. Pada awal tahun 2013 Rob-ert diangkat menjadi Assiten II.Setelah itu, ditunjuk sebagai pel-aksana tugas Sekda, 31 Desember2013 dan akhirnya sampai menja-di Sekdaprov Kepri defenitif.

Ia dipromosikan sebagai Sek-daprov menggantikan Suhajar Di-antoro yang dipromosikan sebagaiRektor Institut Pemerintahan Da-lam Negeri (IPDN) Jatinangor,Jawa Barat.

Keturunan BelandaMelihat perawakan, Robert ter-

lihat blasteran. Kenyataannyamemang, Robert merupakan ketu-runan Belanda. Darah Indonesia-Belanda mengalir di tubuhnya.

Soal nama Loriaux di belakangnamanya, Robert ketika masihhidup mengakui dirinya masih adagaris keturunan Belanda. Itu be-rawal dari kehidupan bapaknyayang sewaktu dalam penjajahanBelanda diangkat warga negaraBelanda di Banten.

Sebab, untuk mendapatkan

pendidikan pada saat itu, syarat-nya mempunyai nama Belanda.Kemudian, dipakailah nama Lori-aux di belakang nama bapaknya.

Namun entah bagaimana cerit-anya, bapak saya menikah samaorang Belanda. Walaupun orangbilang saye Belande tersesat, tapiyang jelas saya memang masihpunya garis keturunan Belanda,"tukas Robert beberapa waktu lalu.

Nama Loriaux diambil darinama ayahnya Morich Loriaux.Sebenarnya, nama asli bapaknyaBagus Muhammad Nuh. Sedang-kan ibunya bernama Meteha Klein,seorang putri asli Belanda.

Neneknya (ibu Meteha), jugaasli berdarah Belanda. Kisahnya,kakek Robert membuat nama Lori-aux di belakang namanya agaranaknya Bagus Muhammad Nuhbisa sekolah bersama anak-anakBelanda di zaman itu. Saat itu,kakeknya bekerja di kereta api diSukabumi.

Jika tak punya nama Belandadi belakang atau nama Eropa,anak pribumi tidak bisa sekolah.Karena itu, Loriaux itu diambil.Sebenarnya, kata Robert, Loriauxitu bukan nama Belanda, namunnama Perancis.

“Itu nama Perancis. Kalau ibusaya asli Belanda. Neneknya sayapun asli Belanda. Sampai seka-rang, nama Loriaux itu terbawa,”jelasnya.

Tahun 1942, Belanda menye-rah saat melawan Jepang. Di ma-sa pendudukan Jepang, tentaranegeri matahari terbit itu mengu-sir seluruh Belanda, termasukyang namanya berbaur Belandaseperti Loriaux.

“Sejak saat itu, ayah saya di-buang oleh Jepang ke Singapura.Di sanalah orangtua saya diasing-kan sampai Jepang menyerah se-telah Hirosima dan Nagasaki di-runtuhkan. Jadi, tiga tahun lebihorangtua saya dipenjarakan diSingapura karena nama itu,” ki-sahnya.

Setelah itu, orangtuanya kem-bali ke Tanjungpinang. Saat itu,paman Robert (adik bapaknya)sudah duluan berada di Tanjungpi-nang. Ia pun menumpang di rumahadiknya tersebut. Secara kebetu-lan, ibunya juga menumpang dirumah adiknya yang tak lain ad-alah pamannya Robert. Pertemuanitu membuahkan benih cinta dihati Morich Loriaux dan MetehaKlein. Mereka pun akhirnya meni-kah juga. (reza)

Suarez-Messi Bawa Barca Gilas ValenciaBARCELONA (HK) — Barcelona berhasil menangsuper telak dengan skor 7-0 kala menjamu Valencia dileg pertama semifinal Copa del Rey di Camp Nou,Kamis (4/2) dinihari WIB.

Barca terlihat jelas jauh superi-or ketimbang Valencia di laga ini.Blaugrana mampu menguasai ja-lannya pertandingan dari awal hing-ga akhir. Mereka pun bisa menangdengan mudah berkat quattrick LuisSuarez dan hattrick Lionel Messi.

Seperti biasa, Barcelona den-gan superioritasnya berhasil men-dominasi alur penguasaan bola.Mereka juga langsung mendesakValencia untuk lebih banyak ber-tahan sejak awal laga.

Hasilnya pun langsung terlihatdelapan menit setelah laga ber-jalan. Neymar mencuri bola daripenguasaan pemain Valencia dilini tengah. Ia langsung merangsekmaju dan kemudian mengumpan-kan bola pada Luis Suarez yangberdiri tak terkawal di sisi kirigawang. Tanpa banyak kontrol,Suarez melepas sepakan ke tiangjauh dan gol. 1-0.

Valencia berusahauntuk keluar dari te-kanan, namun usahamereka tetap saja sia-sia karena kelas Barca

jauh di atas mereka. skuat asuhanGary Neville itu pun terpaksa haruspasrah menerima serangan bertubi-tubi dari klub Catalan tersebut.

Di menit ke-12, Barca kembalisukses mencetak gol dengan ker-jasama tim yang apik. Busquetsmengirim umpan lambung ke AleixVidal yang merangsek masuk ko-tak penalti dari sisi kanan. Ia takmenembak namun langsung mem-berikan umpan tarik pada Suarezyang berdiri tak terkawal di dalamkotak penalti. Sekali tendang saja,gawang Ryan kembali jebol. 2-0.

Barca terus menerus mengu-rung pertahanan sang tamu. Danmereka bisa kembali mencetak goldengan kerjasama tim yang baguspada menit ke-29. Umpan Iniesta

dari tengah diteruskanoleh Neymar ke da-lam kotak penalti.Berkat pergerakanSuarez, bek tengah Va-lencia tertarik menge-

jarnya dan Messipun bisa be-

bas tak terkawal. Tanpa kesulitan,ia pun bisa mencetak gol dengansontekan kaki kirinya. 3-0.

Di menit ke-47, Shkodran Mus-tafi terpaksa diusir keluar lapangankarena ia melakukan pelanggarapada Messi di dalam kotak penalti.Padahal ia adalah pemain terakhirsebelum kiper. Barca juga mendap-at penalti. Namun eksekusi penaltiNeymar gagal karena bola mengenaitiang kiri gawang Valencia.

Babak pertama diawali denganmulus oleh Barcelona dengan ke-unggulan tiga gol.

Di babak kedua, Luis Enrique me-minta Barca agar tak mengendurkanserangan mereka pada sang tamu.Valencia pun kembali dipaksa untukbertahan, apalagi mereka hanya ber-main dengan 10 pemain saja.

Barca akhirnya bisa mencetakgol lagi pada menit ke-58. UmpanTuran diteruskan oleh Suarez pa-da Messi di dalam kotak penalti.Setelah mengelabui dua pemainlawan, Messi dengan mudah bisamenjebol gawang Ryan. 4-0.

Valencia tak patah arang dantetap bersemangat menyerang.Mereka sempat mencetak gol padamenit ke-68 melalui Cherysev. Na-mun gol itu dianulir karena ia bera-da dalam posisi offside.

Namun, hal tersebut langsung di-balas oleh Barca. Di me-

nit ke-74, mereka suk-ses mencetak gol lagi.Messi berhasil menc-etak hattrick setelahberhasil mencuri boladari penguasaan Pa-rejo di dalam kotakpenalti.

Barca terus menyerangdengan sabar. Mereka pun

bisa kembali mencetak gol padamenit ke-83. Kali ini, giliran Sua-

rez yang kembali mencatatkan na-manya di papan skor. Ia juga ikutmencatatkan hattrick seperti Messisetelah sukses memanfaatkan um-pan crossing Adriano di tiang jauh.

Luka Valencia semakin men-ganga setelah di menit ke-88,Suarez sekali lagi menjebol ga-wang Ryan setelah mendapatumpan matang dari Turan. Pe-main asal Uruguay itu suksesmencetak quattrick. (bln)

Page 8: Haluan kepri 05feb16

CMYK Editor: Ika, Layout: Novrizal

CMYK

8 Jum’at, 5 Februari 2016

IIIIIndra Bektindra Bektindra Bektindra Bektindra Bekti

Bersyukur Istri Masih SetiaJAKARTA(HK)- Kasus dugaanpelecehan seksual Indra Bektikepada dua artis pendatang barujelas mencoreng nama baiknyasebagai publik figur. Pria yangakrab disapa Inbek ini mendapathujatan haters di sosial media.

Tak sedikit yang menyebut Indrasebagai pecinta sesama jenis aliashomoseksual. Kabar itu jugasempat mengguncang rumah tanggapresenter 38 tahun tersebut.

Saat tengah terpuruk, Indrabersyukur masih memiliki sangistri, Aldilla Jelita. Pasalnya, sejakkabar itu berhembus, Dilla selalumemberikan dukungan.

"Saya merasa rasa bersyukuryang luar biasa. Rasanya tepatsekali memilih Dilla menjadi istrisaya. Dia sangat setia kepadasuaminya. Dia serahkan semuaini pada suaminya," kata IndraBekti ketika mengisi acara di

kawasan Tendean, JakartaSelatan, Rabu (3/2).

"Saya merasa, Dilla selalubersyukur kepada suaminya. Diayang membuat saya hebat," ucap-nya.

Bagi Aldilla, kesetiaan yangditunjukkan kepada Indra me-rupakan hal wajar sebagai istri.Dilla menyebut pengorbanan Indraselama ini jauh lebih besar ketim-bang kesetiaan yang diberikannya

sekarang."Bagi aku dia luar

biasa. Dia yang mengubahaku jadi seperti sekarang.Kita beda delapan tahun. Diamengubah aku dari yang agakemosian jadi seperti sekarang(tenang). Kalau aku marah diayang meredam, kalau ngambekdia yang buat aku senyum," ujarDilla sambil memeluk Indra.

"Pas dia curhat (masalahpelecehan seksual) aku yangkesal. Aku nggak terimasuami aku disakiti samaorang. Tapi dia yangselalu bikin akutenang, wajar kalauaku percaya diasekarang," iamenutur-kan.(-lp6)

Mesra denganSahabat

Siti Badriah

JAKARTA(HK)- Pedangdut Siti Badriah mengetahui kabar mantankekasihnya, Fahmi, sudah kembali menjalin asmara dengan wanita

lain. Tapi kondisi itu tak membuat Siti buru-buru mencari kekasih baru.Justru pelantun lagu Bara Bere itu tengah asyik menikmati masa-masa

kesendiriannya.

Meski tak masalah, Siti seakan tidakmau kalah dari mantan kekasih yang sudahpunya pacar lagi. Buktinya, Siti bersikapmesra dengan sahabatnya agar terkesantelah memiliki pacar.

"Aku biasa saja, enggak apa-apa. Kalausekarang enggak punya pacar, ya biasa saja.Sekarang semua sahabat aku mesra-mesrain biar kayak punya pacar," ungkapSibad, sapaan Siti Badriah, di kawasanGlodok, Jakarta Barat, Rabu (3/2) kemarin .

Manusia memang hanya bisa berencana.Namun Tuhan lah yang menentukannya.Begitu juga dengan jalinan asmara Sibaddan Fahmi yang terbilang serius hingga kepelaminan. Bahkan kedua keluarga sudahsaling mengenal satu sama lain.

Nyatanya takdir tak berpihak pada cintaSibad dan Fahmi. Pertengahan 2015 lalu,keduanya memutuskan untuk mengakhirirajutan kisah asmara. "Mungkin memangbelum jodoh. Siapa tahu nanti menyatu

lagi,"imbuhnya.

MenurutSibad, kecilkemungkinannyauntuk kembalimerajut asmaradengan Fahmi. Apalagikeduanya sudah salingmemiliki teman dekatwalau masih diakuiSibad sebagai sahabat."Kami menghargaipacar barunya danHaedar teleponaku. Tapi belumyang pacaran,masih sahabat,"tandas SitiBadriah.(btg)

Hamish DaudHamish DaudHamish DaudHamish DaudHamish Daud

Rahasia HidupHemat

JAKARTA(HK)- Hamish Daud takmau menghabiskan uangnya untukhal-hal tak berguna dan bermanfaat.Sebisa mungkin, ia mengaturpengeluaran dalam hidupnyadengan cermat. Karena itu, HamishDaud pun mengandalkan polahidup hemat.

Hidup hemat yang dilakukanoleh lawan main Chelsea Islan difilm I Fine Thank You Love Youdimulai dengan membiasakan dirimakan di warung nasi sederhana(warteg).

"Aku punya hobi kuliner danaku suka makan di berbagaitempat. Salah satunya di warteg.Banyak makanan enak yang akutemui di sana. Makanya aku sukamakan di warteg," ucap HamishDaud, saat ditemui di kawasanSenayan, Jakarta Pusat, Rabu (3/2).

Sebagai aktor dan model yangsedang naik daun, pria kelahiranGosford, 8 Maret 1980 ini tak sungkan

untukmenyantapberbagaijenismakanan yangtersaji diwarteg. Apalagi,menurutnya,makan diwarteg juga takmenguraskantongnya.

"Aku sukasambal gorengpetai. Itu jadisalah satumakananfavorit aku

di warteg," tutur aktor 35 tahun ini.Selain berhemat soal makanan,

pria yang dikabarkan tengah memadukasih dengan Nadine Chandrawinataini, juga mengakali keuangannya untuktransportasi. Ketimbang mengeluarkanuang untuk membeli mobil mewah,Hamish Daud justru memilih motorusang, namun punya nilai historis yangtinggi.

"Yang jelas naik motor itu bikin irit.Kebetulan saya orangnya nggak sabarankalau di jalan, penginnya cepat. Dan sayajuga nggak takut hitam sih. Kan sayanguangnya kalau pakai mobil terus. Kita bisakok irit, jangan show off terus," imbuh HamishDaud.(lp6)

Ivan Gunawan

Jadi Brand Ambassador Klinik KecantikanJAKARTA(HK) —

Raut bahagia tersiratdi wajah Ivan Gu-

nawan. Desainer 34tahun ini didapuksebagai brandambassadorDermaster AestheticClinic, sebuah klinikkecantikan asal KoreaSelatan.

Hal ini terbilangunik, mengingatIvan merupakan

seorang cowok tulen. Namun,nama besar dan kepedulian Ivan

terhadap kecantikan membuatDermaster yakin memilihpemain film 'Basahhh...'tersebut.

Lima bulan terakhir, Ivantelah mengikuti beberapaprogram kecantikan. Hasilnya,masalah pipi chubby (gembul)yang dialami Ivan telah hilang.

"Saya punya masalah mukayang chubby. Kalau menurunkanberat badan susah, saya penginkalau selfie nggak terlaluchubby. Aku tertarik untukmenarik muka dengan benang.Dan muka saya berangsur V-

Shape (tirus)," kata IvanGunawan ditemui di kawasanKemang, Jakarta Selatan, Rabu(3/2).

Tak hanya itu, nama IvanGunawan pun dicatut sebagainama treatment andalan untukmengencangkan kulit. Mantankekasih Rossa ini merasabangga bisa mengenalkanprogram kecantikan kepadaseluruh masyarakat.

"Saya diperkenalkan denganIgun Thread. Saya senang sekalidengan metode baru di sini.Hasilnya maksimal cukup

dengan satu benang saja,biasanya kan bisa sampai 50benang," ia menjelaskan.

Istilah beauty is pain (cantikitu menyakitkan) pun dirasakanIvan ketika tusukan jarummenembus kulit wajahnya.

"Aku takut banget samajarum, memang sakit juga tapikarena pakai anastesi jadi tidakterlalu terasa. Bahkan setiaphabis tindakan aku bisalangsung syuting. Perawatan itupenting dan harusberkesenambungan," ujar IvanGunawan.(lp6)

Ivan Gunawan

Jadi BrandAmbassador Klinik

KecantikanJAKARTA(HK) —Raut bahagia tersiratdi wajah IvanGunawan. Desainer34 tahun ini didapuksebagai brandambassadorDermasterAesthetic Clinic,sebuah klinikkecantikan asalKorea Selatan.

Hal initerbilangunik,mengingatIvan

merupakanseorang cowok tulen.

Namun, nama besar dankepedulian Ivan terhadap

kecantikan membuatDermaster yakin memilih

pemain film 'Basahhh...' tersebut.Lima bulan terakhir, Ivan

telah mengikuti beberapaprogram kecantikan. Hasilnya,masalah pipi chubby (gembul)

yang dialami Ivantelah hilang.

"Saya punyamasalah muka yangchubby. Kalaumenurunkan beratbadan susah, sayapengin kalau selfie nggakterlalu chubby. Akutertarik untuk menarikmuka dengan benang. Danmuka saya berangsur V-Shape (tirus)," kata IvanGunawan ditemui di kawasanKemang, Jakarta Selatan, Rabu(3/2).

Tak hanya itu, nama IvanGunawan pun dicatut sebagainama treatment andalan untukmengencangkan kulit. Mantankekasih Rossa ini merasa banggabisa mengenalkan programkecantikan kepada seluruhmasyarakat."Saya diperkenalkandengan Igun Thread. Saya senangsekali dengan metode baru disini. Hasilnya maksimal cukupdengan satu benang saja,

Page 9: Haluan kepri 05feb16

9 Jum’at, 5 Februari 2016

CMYK

Editor: Sofyan, Layouter: RestuCMYK

Pencairan Premi ... Hal. 10

Walikota dan ... Hal. 10

RSUDEF Tangani ... Hal. 10Saksi Kasus ... Hal. 10

CV TJN Jual Air ke Kapal Asing

CV TJN ... Hal. 10

Nov IwandraLiputan Batam

TIBAN (HK) — CV Trijaya Nusantara (TJN)yang bergerak di bidang general supplier,trading dan kontraktor, diduga menjual airbersih (fresh water) dari sumur bor yangdibuat di belakang ruko perusahaan itu,Kamis (4/2) siang.

Kegiatan itu selain me-langgar Perda Kota Batam,juga melanggar perizinanusaha, melanggar tata ling-kungan, dan ada dampaklingkungan yang meng-khawatirkan bagi masya-rakat lain.

Pak Dhe, pemilik usahayang berdekatan dengan CVTJN itu mengatakan, pemil-ik ruko dan warga yang bera-da dilingkungan Ruko GajahMada Square Blok D itusudah sering komplain kepa-

da pemilik usaha penjual airsumur bor tersebut. Namun,tidak pernah ditanggapi olehpemilik sumur bor itu, lanta-ran dia merasa apa yang di-lakukannya sudah benar.

"Kami sudah beberapakali memberitahukan kepadapemilik usaha air bersih yangbernama Toni itu, hinggabertengkar mulut. Tapi, diacuek saja dan tidak menang-gapinya," tetangga si Toni.

Komplin warga selamaini cukup beralasan. Pasal-nya, struktur tanah di bela-kang ruko mereka itu men-jadi rusak, longsor, sehinggasangat berbahaya pada

bangunan mereka." Bukan kami merasa

cemburu dengan usahanyaitu, tapi kami takut konturtanah di lingkungan rukokami menjadi rusak dan run-tuh, sehingga akan merusakpula pada kontruksi ban-gunan ruko.," katanya.

"Kami juga sudah mem-beritahukan kepada per-angkat ketua RT dan RWsetempat, atas hal yangdisangsikan warga RukoGajah Mada Square ini .Nyatanya apa, hinggasekarang tetap saja usahajual air sumur bor itu,masih berjalan lancar.Lihat, mobil tanki penga-ngkut air bersih berderetdidepan ruko, dan merusakjalan," ujar Pak Dhe.

Pantauan dilokasi CVTJN yang berada di Blok DNomor 7, Komplek GajahMada Square, Tiban III terse-

Saksi Kasus Korupsi Alkes RSUD Tolak DiperiksaBARELANG (HK) — Ke-pala Kejaksaan Negeri (Ka-jari) Batam Yusron SH MHmengungkapkan, penyelidi-kan dugaan korupsi proyekpengadaan alat kesehatan(Alkes) di Rumah SakitUmum Daerah (RSUD) Em-bung Fatimah, Batuajitetap berlanjut. Hanyasaja, kata dia, pihaknyaterkendala dengan saksi

yang menolak datang keKejari untuk diperiksa.

" Proses penyelidikanmasih tetap berjalan, han-ya saja saat ini terkendaladengan saksi-saksi yangtidak hadir untuk dimintaiketerangan,"ucap Yusronsaat menyebar kotak pen-gaduan tindak korupsi diJembatan Barelang, Ka-mis (4/2).

Menurut dia, saksi yangtidak hadir adalah saksi yangberasal dari luar Batam, se-mentara pihaknya membutu-hkan keterangan mereka un-tuk memperkuat penetapantersangka nantinya.

Kepala Seksi PidanaKhusus (Kasi Pidsus) Ke-jari Batam, MuhammadIqbal menambahkan sudahbeberapa hari ini pihaknya

menunggu kehadiran saksi.Namun tidak ada yang ber-sedia hadir.

" Kemarin mulai daripagi hingga malam kitatunggu namun tidak adayang hadir. Dan untuk hariini sudah ada satu orangyang hadir memenuhi pang-gilan kami dari 6 orang sak-

Walikota dan Kadis DKPDilaporkan ke Kejari

BATAM CENTRE (HK) —

Ketua Lembaga SwadayaMasyarakat (LSM) Bare-lang, Yusril resmi melapor-kan Walikota Batam Ah-mad Dahlan dan Kepala Di-nas Kebersihan Pertaman-

an (DKP), Batam, Sulaim-an Nababan ke KejaksaanNegeri (Kejari) Batam, Ju-mat (29/1) lalu.

Hal itu terkait atas dug-aan penyalahgunaan we-wenang serta pelanggaran

UU 18/2008, UU 31/1999 UU20/2001, UU 17/2003, Per-pres 54/2010 Perpres 70/2012, atas penunjukan PT.Royal Gensa Asih (RGA)dalam pengangkutan sampahdari tahun 2010 hingga 2016.

Dengan ditunjuknya PTRGA sebagai mitra DKP,dengan nilai kontrakRp89.673.736.532, selamasatu tahun, telah menim-bulkan kerugian bagi nega-ra. Tindakan tersebut di-nilai menguntungkan dirisendiri , atau kelompok,atau orang lain.

Yusril SE mengungkap-kan, saat pelaporan WalikotaBatam Ahmad Dahlan se-bagai terlapor I dan KadisDKP Batam, Sulaiman Naba-ban sebagai terlapor II, pelap-oran lansung diterima pihakKejari Batam.

" Laporan saya sudah di-terima pihak Kejari Batam.Dan lampirannya juga kitatembuskan dan kirim keJaksa Agung RI, ke JaksaAgung Muda Bidang Penga-wasan di Jakarta, dan kepa-da Kepala Kejaksaan TinggiKepri, di Tanjungpinang,"kata Yusril, Rabu (3/2) siangdi Batam Centre.

Berdasarkan informasidari pihak Kejari Batam, un-gkap Yusril, atas laporan-nya itu sudah mendapat re-spon dari Kepala Kejak-saan, dan sudah disposisi-kan ke Jakpidsus, untukditindaklanjuti.

" Dari kami, akan turutmengawal proses yang akandilakukan pihak KejaksaanBatam ini secara intensif,"ujarnya.

Diterangkan Ketua LSMBerelang ini, pelaporan ter-hadap Ahmad Dahlan danSulaiman Nababan itu, ber-dasarkan perannya sebagai

RSUDEF Tangani 83 PasienTanpa Identitas

BATUAJI (HK) — Selamasatu tahun, pihak RumahSakit Umum Daerah (RSUD)Embung Fatimah, Batuajihingga kini telah menangani83 pasien tanpa identitasatau tanpa kartu tanda pen-duduk (KTP) Batam. Terma-suk pasien yang terlantar di-jalanan.

Data pasien tersebutdirekap mulai awal Januari2015 sebanyak 76 pasienhingga ada sebanyak 7 orangpasien di awal Januari 2016.Ironisnya, pasien yang ditan-gani itu kebanyakan dari pu-lau Jawa dan Medan.

Humas RSUD EmbungFatimah, Batam, Nur Aini

menjelaskan pasien yangtidak menggunakan kartuidentitas dan pasien yang ter-lantar itu tetap dilayani den-gan baik.

Dalam menangani pasientak beridentitas dan terlan-tar itu, pihak RSUD berkoor-

Pencairan Premi Asuransi BAJ Masih NgambangBATAM CENTRE (HK) —

Pencairan premi asuransiPNS dan honorer di lingkun-gan Pemko Batam hinggakini masih ngambang. Semen-tara jabatan Ahmad Dahlansebagai Walikota Batam se-bentar lagi berakhir.

Ketua DPRD Kota Batam,Nuryanto menyerahkan cata-tan kecil kepada tim panitiakhusus (Pansus), mengenaihal tersebut.

Selaku Ketua DPRD KotaBatam, Nuryanto menegas-

kan, kenapa sudah sampaimenjelang akhir masa jaba-tan WaliKota Batam, DrsAhmad Dahlan, dana Asur-ansi Bumi Asih Jaya, bagipara pegawai negeri sipil dilingkungan Pemko Batambelum juga cair hingga kini..?

Padahal, katanya PemkoBatam sudah mengurusnyahingga selesai dan tuntas,menjelang awal tahun 2016ini, kemaren.

"Tapi, kenapa hinggasekarang belum juga sele-

sai..?. Makanya, kita mem-bentuk Tim Panitia Khusus(Pansus) BAJ. Tim Pansusn-ya kan sudah ada," kata Nu-ryanto, di gedung DPRD, Ka-mis (4/2) siang.

Sekarang ini, ungkap Nu-ryanto, pihaknya menungguhasil kerja dan laporan akhirdari tim pansus yang telahdibentuk dan bekerja itu.

"Kita berharap, tim pan-sus ini akan bisa bekerja se-cara maksimal dan denganmemanfaatkan waktu yang

ada, supaya lebih efektif. Jan-gan sampai ada yang terting-gal, termasuk soal BAJkhususnya," tuturnya.

Diterangkan Ketua DPRDBatam ini, jika dana BAJ pe-gawai ini tidak terbayarkanpada periode Dahlan-Rudi ini,maka dana asuransi BAJPNS Batam itu secara otoma-tis menjadi tanggungjawabWalikota dan Wakil Waliko-ta Batam terpilih nanti.

Kejari Sebar ... Hal. 10

Kejari Sebar Kotak Pengaduan KorupsiBATAM CENTER (HK) —

Kejaksaan Negeri (Kejari)Batam memasang sejumlahkotak pengaduan tindak pi-dana korupsi di beberapatempat keramaian.

Kotak pengaduan itu, di-harapkan dapat memper-mudah masyarakat men-yampaikan laporan jika men-emukan ada indikasi tindak

pidana korupsi yang merugi-kan negara.

Kajari Batam, Yusron SHmengatakan, dengan adanyakotak pengaduan itu,masyarakat yang menemu-kan atau memiliki informasiadanya tindak pidana korup-si bisa membuat laporan,tanpa harus datang ke Kan-tor Kejaksaan. Kemudian, in-

formasi masyarakat itu akanmempermudah jaksamelakukan penyelidikan.

" Semua informasi ataulaporan dari masyarakatakan kita telaah. Yang be-nar-benar ada indikasi ko-rupsi pasti ditindak lanjuti.Tetapi boleh juga menyam-paikan saran dan masukanbagi Kejaksaan," kata Yus-

ron, Kamis (4/2) siang diNagoya Hill.

Yusron, didampingi KasiPidsus Muhammad Iqbal,menjelaskan tempat yangsudah dipasang kota pen-gaduan, diantaranya Den-dang Melayu Jembatan IBarelang, Nagoya Hill, Nong-

NOV IWANDRA/HALUAN KEPRI

JUAL AIR — Truk tanki air bersih sedang mengatri mendapatkan air bersih dari sumur bor di depan ruko Gajah Mada Square Blok D Nomor 7, Tiban III, Kamis (4/2) siang.

NOV IWANDRA/HALUAN KEPRI

Ketua Lembaga Swadaya Masyarakat (LSM) Barelang, Yusril memperlihatkanbukti laporannya ke Kejari.

Page 10: Haluan kepri 05feb16

Editor: Sofyan, Layouter: Restu

batam10 Jum’at, 5 Februari 2016

Pencairan Premi ..... sambungan Hal. 9

Walikota dan ..... sambungan Hal. 9

Saksi Kasus ..... sambungan Hal. 9

CV TJN ..... sambungan Hal. 9

Kejari Sebar ..... sambungan Hal. 9

RSUDEF Tangani ..... sambungan Hal. 9

PariadiLiputan Batam

si yang dijadwalkan," ucap-nya kembali.

Iqbal menyebutkan untuksaksi yang tidak hadir makaakan dilakukan pemanggilanulang. Jika masih tidak ber-sedia hadir maka akan di-lakukan pemanggilan paksa.

"Kita akan lakukan pe-manggilan ulang terhadapsaksi-saksi tersebut. Danakan kita lakukan pemang-gilan paksa j ika masihtetap t idak bersediahadir,"jelas Iqbal.

Proses penyelidikan Alkes

RSUD diharapkan bisa dise-lesaikan paling cepat bulandepan hingga bisa ditetap-kan para tersangka.

" Awalnya, saya perkira-kan bulan ini sudah bisakita selesaikan,namun sep-erti dikatakan Kajari bah-wa kami terkendala saksi,"ungkapnya.

Untuk saksi ahli, kataIqbal . Ki ta juga sudahmenyurati para saksi ahliyang memahami betul per-kara dunia kesehatan. Di-usahakan akhir Februari

atau awal Maret b isaditetapkan tersangka - ter-sangkanya.

Diketahui berdasarkanhasil perhitungan Badan Pe-meriksa Keuangan (BPK)Kepri, pengadaan alkes RS-UD Embung Fatimah telahmenghabiskan uang negarasebesar Rp5 miliar lebih, te-patnya Rp 5.604.815.696.Dari tangan tersangka Fadil-lah, didapati Rp 194 jutaoleh Bareskrim Mabes Polriyang disebut sebagai alatbukti.(cw51)

penyelenggara pemerintahandaerah Kota Batam, sesuaidengan UU Nomor 18 tahun2008 serta Perda Nomor 5tahun 2001, bertugas men-jamin terselenggaranya danmengawasinya pengelolaansampah yang baik, dan ber-wawasan. Namun, itu semuatidak berjalan benar.

" Hal ini sudah berlan-sung sejak tahun 2010 hingga2016 ini. Dan penunjukan PTRGA itu tidak sesuai denganPepres Nomor 70 tahun 2012.Sehingga perbuatan terlaporbertentangan dengan Pasal38 ayat 4, Pepres Nomor 54Tahun 2010, dan lainnya,"terang Yusril.

Akibatnya, ungkap YusrilSE, negara dirugikan dalamproses pengangkutan sampah

Kota Batam itu, dengan caradimark up. Total kerugiansebesar Rp270.356.500,-

"Demi tegaknya hukumdan keadilan, kami mintaKejaksaan Negeri Batam iniuntuk dapat menindaklanju-tinya, agar Pemko Batambersih dari tindakan korupsiyang merugikan negara danmasyarakat," tukasnya.

Kepala Dinas KebersihanPertamanan (DKP), Batam,Sulaiman Nababan, saatdikonfirmasi Haluan Keprimengatakan, hingga kini diatidak mengetahui akan pel-aporan dugaan korupsi yangdilakukan oleh Ketua LSMBarelang, Yusril SE itu.

" Saya tidak tau, dan be-lum mendapat kabar dan in-formasi dari Pemko Batam,

maupun pihak KejaksaanNegeri Batam, atas pelapo-ran yang dilaporkan oleh Ket-ua LSM Barelang, Yusril SEitu," kata Sulaiman.

Saya tidak kenal dia, danapa pula alasan dia melapor-kan kami, ujar Kadis DKPBatam ini, melalui salurantelepon.

"Kalau si Yusril itu me-laporkan saya melakukanmark up pengelolaan sam-pah dengan PT RGA sejaktahun 2010 silam, itu salah.Karena, saya baru menjadidan menjabat Kadis DKPBatam ini , sejak tahun2013, lalu. Ngarang aja diaitu...., ya udahlah, terserahdia apa yang dia mau per-buat, bikin pusing saja,"tukasnya. (vnr)

dinasi dengan Dinas Sosial(Dinsos) Kota Batam. Itu kare-na mereka tidak punya biaya.

“" Ada sebanyak 83 pasientanpa identitas atau pasienyang sengaja terlantar dijalanan. Bahkan, saat di ru-mah sakit ini kita langsungtangani tanpa pandang bulu.Untuk biayanya para pasienitu, kita langsung koordinasidengan pihak dinas sosialdan pemakaman (Dinsos)Batam," kata Nur Aini yangditemui di ruang kerjanya,Kamis (4/2).

Ia juga menyebutkan, set-elah diobati, kadang pihakDinsos Batam sangat susahuntuk dipanggil guna men-jemput para pasien ini. Un-

tuk jalur cepatnya, pihak ru-mah sakit sendiri yang antar-kan ke Dinsos.

" Memang kita ada kenda-la untuk para pasien ini,kadang pihak Dinsos Batamsendiri agak susah datanguntuk menjemputnya. Olehkarena itu, kita pun antar-kan mereka kesana," ujarNur menambahkan.

Dengan banyaknya keja-dian itu, Nur Aini juga meng-hmbau kepada masyarakatBatam agar secepatnya men-gurus kelengkapan kartubadan penyelenggara jami-nan sosial (BPJS) untuk anti-sipasi bilamana jatuh seper-ti sakit.

" Jangan tunggu sampai

jatuh sakit, dan kelengkapankartu BPJS juga baru diurussegera. Kita juga yang pusingapabila tak ada kartu BPJSnya. Apalagi nantinya pihakrumah sakit dikatakan takmenangani untuk melayani,padahal kartu BPJS nya takada sekali. Jadi berharap ke-pada masyarat Batam,khususnya daerah Batuajidan Sagulung agar secepat-nya mengurus kartu terse-but," pungkasnya.

Dilanjutkan Nur, kartuBPJS tersebut sangat ber-manfaat untuk jaminan kese-hatan masyarakat. Dan kartuitu bisa digunakan kemana-mana, lantaran sudah onlineseluruh Indonesia. (ded)

but, nampak tujuh unit mobiltanki air ukuran besar yangbertulisan menjual air bersihberderet didepan ruko itu,untuk mengantri pengisianair dari dua pipa berukuran 3inchi di atas plafon ruko, yangditutup dengan spanduk,agar tidak terlihat.

Kurang lebih 30 menit,pengisian satu unit tanki airbersih itu selesai, dan lan-sung berangkat ke galangankapal di Tanjunguncang, keSekupang, dan ke kawasanpelabuhan kapal lainnya se-suai order.

Hendra, alias Toni, se-laku Komisaris CV TJN itu,saat dikonfirmasi mengata-

kan, usahanya jual air ber-sih dari dalam tanah itusudah di mulainya sejakenam (6) tahun silam, hing-ga sekarang. Namun, diamengelak kalau dikatakanusahanya itu melanggaraturan, lantaran orang lainjuga berbuat sama.

"Air ini bukan dari sumurbor, tetapi saya tampung se-tiap hari dari air hujan. Sayasudah memulai usaha freshwater ini sejak enam tahunsilam. Tepatnya sejak awalmenempati ruko. Emangnyakenapa, salah ya..?. Oranglain saja bisa menjual airdari sumur bor seperti diBengkong, di Batuaji, di

Sagulung, di Tanjungriaudan dibeberapa tempat lain-nya yang saya tau. Kok tidakada yang larang..? Kalau be-gitu jangan saya disalahkansendiri dong," tantang Toni,mengelak.

Belum lagi mereka yangmengambil air lansung darisumber mata air yang ada dilokasi Mata Kucing, imbuhToni, kok juga tidak ada yanglarang dan menyorot..?. Be-rarti ini tidak adil.

"Saya tau, kalau usahajual air bersih saya ini tidakberizin. Tapi, apa ada orangusaha jual air bersih darisumur bor lainnya, juga ber-izin..? Kalau ada, saya juga

siap untuk mengurus izin-nya," jawabnya.

Sementara, Kepala Bap-edalda Batam, Dendi Purn-omo saat dihubungi menga-takan, sejauh ini pihaknyatidak mengetahui atas usa-ha ilegal yang dilakukanoleh CV Trijaya Nusantara(TJN) di Tiban III tersebut.

"Ohya, terimakasih atasinformasinya. Segera staf pospengaduan kami melakukanpemeriksaan ke lapangan.Saya sedang rapat, lalu tem-patnya dimana..?," jawabDendi, melalui sms. Namun,hingga kini belum ada tinda-kan kongkrit, atas jawaban-nya itu. (vnr)

"Inikan instansi negara.Kalau memang itu darisistem pemerintahan, tentuharus ada tindaklanjutnya.Kitakan bukan bicara indi-vidu. Kalau ada yang harusditeruskan pemerintah baru,artinya harus dilanjutkan.Apalagi yang namanya uru-san wajib pemerintah, tentu-nya tetap harus dilaksana-kan dengan tuntas dan sele-sai dengan baik," ungkapnya.

Lanjut Nuryanto ber-pendapat, Walikota terpilihsekarang inipun tidak terle-pas dari pemerintah yang se-

belumnya. Sehingga, pemer-intahan yang baru nanti, wa-jib ikut bertanggungjawabmengenai hal tersebut.

"Walikota terpilih seka-rang ini jugakan bagian daripemerintah yang sebelumnya.Jadi, mereka tetap harus ikutbertanggungjawab. Apalagi inimenyangkut hak orang bany-ak," ungkapnya lagi.

Diberitakan sebelumnya,Pemko Batam sudah meren-canakan untuk pembagiandana BAJ tersebut menjelangakhir tahun 2015, lalu. Tapi,nyatanya hingga sekarang be-

lum ada titik terang dan ke-jelasannya.

"Kasasi Pemerintah Kota(Pemko) Batam, atas pem-bayaran premi dari AsuransiBumi Asih Jaya (BAJ) se-nilai Rp 118 miliar, ditolakoleh Mahkamah Agung (MA).Atas putusan tersebut, BAJhanya diwajibkan membayarpremi kepada asuransi milikPNS sebesar Rp 70 miliar.Dan akan dibagikan menje-lang akhir tahun 2015. Tapi,hingga kini tak ada juga gam-barannya. Ini ada apa....?,"kata Deni, seorang PNS.

Bahkan, sebelumnya Sek-da Kota Batam, Agussahi-man mengatakan PemkoBatam akan membagikandana BAJ tersebut secepat-nya, dan dengan alasanmasih menunggu hasil putu-san pihak MA, dengan totalpremi sebesar Rp 80 miliar.

"Tapi nyatanya mana..?,Kok hingga sekarang sali-nan putusan MA itu tidakdatang juga. Bagitu puladengan dana BAJ itu, yangtidak juga pula nampak ba-tang hidungnya..?," tukasDeni, bosan berharap. (vnr)

sa, Batam Kota, menyusulTop 100 Tembesi, Seibeduk,Sagulung dan Batuaji.

" Tempat keramaian yangbesar, seperti Mall akan di-pasang minimal dua kotak.Untuk tempat-tempat laincukup satu kota saja," katan-ya.

Usai memasang kotak diDendang Melayu Jembatan IBarelang, Kajari dan Jaksa

Pidana Khusus membuka ko-tak yang sudah terpasang diNagoya Hill. Ditemukan adasembilan kotak pengaduan,tujuh berupa surat beram-plop coklat, dua lembar ker-tas bertuliskan curahan hati.

Dua diantara sembilansurat pengaduan di dalamkotak itu, belum mengarahadanya indikasi tindak pi-dana korupsi. Satu amplop

coklat yang dibuka pengadu-an soal Pemutusan Hubun-gan Kerja (PHK) dan satulagi meminta agar koruptordihukum mati.

" Koruptor itu maunyaditembak mati saja," ujarYusron, membaca pesan pen-gaduan yang ditemukandalam kotak tersebut.

Terpisah, MuhamamdIqbal, berharap agar ma-

syarakat Batam aktif me-laporkan segala bentuk in-dikasi korupsi. Kotak pen-gaduan yang sudah di-pasang itu, kata dia, akandibuka secara berkala.

"Peran masyarakat mem-berantas korupsi dibutuhkan.Kita berharap masyarakat agaraktif, tak perlu takut untuk me-laporkan jika ada temuan ko-rupsi," paparnya.? (cw51)

Yetti Laporkan Penyidik ke PropamNONGSA (HK) —Tidak terima suaminyadianiaya penyidik, Yetti Sulastri melaporkanpenganiayaan itu ke Propam Polda Kepridan Polresta Barelang.

Wido Apri suami Yettiyang ditetapkan tersangkapenjambretan handpone (HP)milik istri salah seorang per-wira polisi.

Yetti Sulahtri mengakuimelaporkan penyiksaan sua-minya yang dilakukan peny-idik Polsek Nongsa ke Pro-pam Polda Kepri dan Polres-ta Barelang, karena ditemu-kan sejumlah luka memar ditubuh Wido Apri.

Bahkan, dari pengakuansuaminya, tubuhnya juga distrum untuk mengakui jikatelah menjambret dan meram-pas HP dan tas korban.

"Suami saya distrum dandisiksa oleh penyidik, agarmengakui telah melakukanjambret. Padahal suamisaya tidak pernah melaku-kan hal keji itu. Bahkan sua-minya tidak akan pernah

mengakui, sampai kapanpun hingga dia mati," kataSulahtri yang didampingiPosbakum (Posbakum) Pera-di, Pengadilan Negeri (PN)Batam, Kamis (4/2).

Yetti Sulahtri mengakutidak terima dengan per-lakuan penyiksaan terhadapsuaminya itu. Dengandidampingi Porsbakum PNBatam, Yetti telah menemuipetugas Propam dan Waka-sat Reskrim Polresta Bare-lang melaporkan masalahtersebut.

Dia pun menujukan fotokondisi suaminya yang disim-pan di dalam HP miliknya,sebagai bukti adanya penyik-saan yang dilakukan penyidik.

"Ini fotonya, lihat saja di-badan suami saya penuh den-gan luka memar dan ada bekasstrum saat dipaksa untuk men-gaku telah melakukan penjam-bretan," kata Yetti sambilmenujukan foto kondisi sua-minya diduga akibat disiksa.

Tidak hanya penyiksaansaja yang dilaporkan Yetti.Tapi dia juga melaporkankenapa wajah suaminya tidakmengenakan sebo atau penut-up saat ekspos yang digelar diPolresta Barelang beberapawaktu lalu. Dia juga melapor-kan, surat pemberitahuan dariPolsek Nongsa atau penahan-an suaminya itu baru diberi-kan sehari setelah ditahan.

"Saya mau besuk sajatidak boleh. Padahal sayamau tahu kondisi suamisaya ditahan atas kasusapa," katanya.

Di tempat yang sama Hu-mas Posbakum Peradi PNBatam, Risman Siregar men-gatakan Yetti mendatangiPosbakum Peradi PN Batamuntuk mendapatkan bantuanhukum atas kasus yang men-impa suaminya.

Dengan membawa buktiberupa foto dugaan penyik-saan yang dilakukan penyid-ik Polsek Nongsa, langsungmelaporkan ke Propam.

" Kita dampingi saat mem-buat laporan atas adanya dug-aaan penyiksaan terhadapWido Apri yang tersandung ka-sus penjambretan," katanya.

Menurut dia, selain dug-

aan penyiksaan yang dilaku-kan penyidik, Yetti juga me-laporkan atas ekspos ke me-dia massa, yang dilakukanSatreskrim Polresta Bare-

lang bersama Polsek Nongsa,karena Wido Apri tidak men-genakan penutup wajah.

"Didalam UU No.40tahun 1999 tentang Pers

sudah diatur, azas pradugatak bersalah," katanya.

Seperti diketahui, WidoApri ditangkap Buser Pol-resta Barelang bersama

Polsek Nongsa di depanPasar Gledek, Batubesar,Senin (25/1) malam. Ia lang-sung digiring ke MapolrestaBarelang.***

Aniaya Suami saat Pemeriksaan

Page 11: Haluan kepri 05feb16

CMYK

Editor: M Syahdan, Layouter : Ricoh PoldaCMYK

karimun11 Jum’at, 5 Februari 2016

Pasutri Pengedar Upal Dibekuk

GhaniLiputan Karimun

KUNDUR (HK) — Pasangan suami istri (pa-sutri) berinisial SM (40) dan RN (32) ditangkapanggota Polsek Kundur Utara/Barat, Rabu (3/2) malam sekitar pukul 19.00 WIB. Keduanyadibekuk di sekitar kilometer 14, Kundurkarena mengedarkan uang palsu (upal).

Dari tangan kedua ter-sangka, polisi menyita yangRp1.100.000 uang palsu peca-han Rp50 ribu. Selain mem-bekuk pasutri tersebut, poli-si kini masih memburu satuorang pelaku yang diduga se-bagai otak dibalik peredaranupal di Kundur tersebut. Pel-aku, diduga masih berkeliar-an di Kundur.

Kapolsek Kundur Utara/Barat, AKP Emsas melaluiKanit Reskrim, Ipda Zulkiflimengatakan kasus ini masihdalam penyelidikan. Polisisaat ini masih mengejar satuorang tersangka lainnya.

"Memang benar, kamimenangkap sepasang suamiistri yang diduga telah menge-darkan uang palsu di Kundur.Satu lagi masih dalam penge-jaran," kata Zulkifli.

Kata Kapolsek, tersangkayang kabur itu datang dariBatam. Tiba di Kundur, ter-sangka langsung menemuiSM dan RN, Rabu (3/2) seki-

tar pukul 12.00 WIB untukmengedarkan upal tersebut.

Kemudian, kata dia, soreharinya ketiga komplotanpengedar upal tersebut be-raksi di sekitaran wilayahKecamatan Kundur Barat.Saat membelanjakan uangitu ternyata ada pemilik tokoyang curiga dengan jenis uangpecahan Rp50.000 yang di-belanjakan pelaku dan tern-yata merupakan uang palsu.

Kemudian, pemilik tokoberkoordinasi dengan intelPolsek Kundur Utara/Baratdan setelah dicek ternyatamemang uang palsu sehinggapolisi bergerak cepat menge-jar ketiga pelaku. Namunsayangnya polisi hanya dap-at menangkap SM dan RNyang merupakan pasangansuami istri. Sementara satulainnya kabur.

"Dua orang pelaku lang-sung kami giring ke kantorpolisi sekitar pukul 21.00WIB. Sampai saat ini, kami

terus melakukan pengem-bangan. Informasinya, uangpalsu tersebut masih banyakdipegang sama pelaku yangsaat ini masih dalam penge-jaran kami. Sementara, daritangan pasangan suami istriini hanya berhasil diaman-kan Rp1.100.000 uang pal-su," terang dia.

Apakah pelaku yang saatini masih buron sudah meren-canakan pengedaran upaltersebut di Kundur? Zulkiflimenduga seperti itu. Sebabantara SM dan pelaku sebel-umnya sudah pernah berkomu-nikasi dan mereka bertemu diKundur pada Rabu siang dankemudian menjalankan aksin-ya pada sore hari.

Sementara SM menurutZulkifli, merupakan residiviskasus pencurian sarang bu-rung walet beberapa tahunlalu di Kundur. Pria yang barusaja menikahi dengan RN se-kitar empat bulan ini men-gaku sebagai warga Kecama-tan Ungar namun dari KartuTanda Penduduk (KTP) yangdimiliki ia, tercatat sebagiwarga Desa Pauh, KecamatanMoro. Sedangkan istrinya ber-nama RN merupakan wargaJambi-Sumatera Selatan.

"Saat ini kami masih ter-us mengejar keberadaanKanda, mohon doanya sajasemoga otak dari pengedaranupal yang merupakan wargaBatam ini segera tertang-kap," harapnya. ***

Perusda Ambil Alih Pasar Moro

Simpan Sabu, Oknum Polisi Ditangkap

KARIMUN (HK)— Pember-antasan peredaran narkobadi Karimun makin serius. Se-orang anggota polisi yang ber-tugas di Karimun denganpangkat Briptu ditangkapsaat membawa dan menyim-pan bubuk putih yang diduganarkoba jenis sabu-sabu diHotel Alishan, Kapling, Ka-mis (4/2) siang.

Informasi yang beredardi Polres Karimun, oknumpolisi angkatan 2009 terse-but ditangkap dan diaman-kan oleh Kapolsek TebingAKP Andi Amir Wahyudi.Dari lokasi kejadian, oknumpolisi tersebut digiring keMapolsek Tebing, kemudiandilimpahkan ke Polres Ka-rimun.

"Kabarnya yang nangkapPak Kapolsek sendiri. Saatditangkap di Hotel Alishan,dia masih berpakaian dinas.Informasinya lagi, barang itudisimpan dalam pakaiannya.Dia langsung digiring ke Pol-sek Tebing. Tapi, sekarangsudah berada di Ruang Satre-snarkoba," jelas sumber diMapolres Karimun.

Kata sumber, oknumpolisi tersebut sedang dalam

pemeriksaan di ruang Satre-snarkoba. Namun, beberapawartawan mencoba untukmelihat langsung oknum poli-si itu di ruang narkoba. Padasaat bersamaan, di PolresKarimun dan wilayah seki-tarnya terjadi pemadamanlistrik. Sehingga, oknum poli-si yang dimaksud tidak keli-hatan.

Kasat Narkoba Polres Ka-rimun AKP Hendriyanto yangkebetulan keluar dari ruangkerjanya langsung diburu parawartawan. Sayangnya, Hen-driyanto enggan memberikanpenjelasan soal penangkapanoknum polisi tersebut. "Kalausoal itu saya tidak tahu," kataHendriyanto sambil berlaluke rumah dinasnya.

Begitu juga, Kapolsek Te-bing AKP Andi Amir Wahyu-di telah berulangkali dihu-bungi media untuk menjelas-kan informasi penangkapantersebut. Namun, Andi takmenjawan panggilan ponsel-nya meski terdengar nadaaktif. Hingga, akhirnya no-mor ponsel miliknya tak bisadihubungi lagi.

Dua hari sebelumnya, ja-jaran Satres Narkoba Polres

Karimun juga menangkapdua orang pemuda yang keda-patan memiliki 4,71 gramnarkoba jenis sabu-sabu.Kedua pelaku tersebut dia-mankan di tempat tinggaln-ya, yang terletak di JalanBaran Kecamatan Meral, Se-lasa (2/2) pagi sekitar pukul09.00 wib.

"Iya tadi pagi ada pen-angkapan, tersangkanya duaorang atas nama RH dan KA.Keduanya ditangkap di ru-mah," kata Made saat dite-mui di ruang kerjanya, Rabu(3/2). Selain itu, dari tangankedua tersangka pihaknyajuga mengamankan beberapabarang bukti seperti, timban-gan, handphone merk Sam-sung dan kaca pirex dari ru-mah tersangka.

Dikatakan, pada saat pe-nangkapan kedua tersangkatidak melakukan perlawan-an. Dan saat ini kasus terse-but masih dalam pengem-bangan. "Kasus ini masihkami kembangkan, jadi un-tuk detailnya saya belum da-pat beritahu, sebab kita pun-ya waktu 3x24 jam untukmengembangkan kasus ini,"pungkasnya. (ham)

ribu per bulan. Menurut Def, sebetuln-

ya masih banyak masyarkatyang berjualan di rumah-ru-mah seperti sayur dan lain-nya. Sehingga pembeli lebihmemilih yang dekat berbe-lanja di rumah-rumah war-ga. Yang mengakibatkan pa-sar menjadi sepi. Kondisi inihendaknya ditangani oleh pi-hak Kecamatan dan mengi-nstruksikan pedagang ruma-han untuk berjualan di pa-sar agar suasana jual beli diPasar Moro semakin hi-dup.(gan)

KARIMUN (HK) — Peru-sahaan Daerah (Peruda)Kabupaten Karimun ten-gah bersiap-siap melaku-kan serah terima pasarrakyat di Pulau Moro untukdikelolanya sebelumnyadikelola oleh PemerintahKecamatan Moro.

Menjelang serah terimatersebut, Direktur UtamaPerusda Kabupaten Kari-mun, Defanan Syam lang-sung meninjau pasar terse-but. Hasilnya, ternyata han-ya ada sekitar 25 pedagangmengisi lapak jualan di

pasar itu. "Sekda memerintahkan

secepatnya pasar di Moro itudiserahterimakan kepadaPerusda, paling lambat duaminggu lagi lah. Makanyakemarin (Rabu) kami men-injau keberadaan pasar itusebelum dikelola oleh Perus-da," ucap Def, Kamis (4/2).

Perusda tidak muluk-muluk kata Def, ketika pasartersebut sudah dikelola olehPerusda maka paling tidakbisa hidup. Bicara pendapa-tan sangat kecil dan dalamsebulan bisa menghasilkan

Rp5 juta itu sudah besar se-kali.

Sehingga Perusda puntidak akan memberatkanpedagang dalam berjualantermasuk memungut retri-busi."Yang terpenting bisauntuk operasional pasaragar hidup dan itu sudah lu-mayan," katanya.

Untuk tahap awal kataDef, Perusda akan mendataulang pedagang yang berjua-lan di Pasar Moro, setelah-nya retriusi akan dipungutsesuai spesifikasi mulai dariRp60 ribu sampai Rp200

UANG PALSU — Pasangan suami istri berinisial SM (40) dan RN (32) ditangkap anggota Polsek Kundur Utara/Barat, Rabu (3/2) malam sekitar pukul 19.00 WIB.Keduanya dibekuk di sekitar kilometer 14, Kundur karena mengedarkan uang palsu (upal).

Page 12: Haluan kepri 05feb16

Editor: Nico, Layouter: Agung R

anambas12 Jum’at, 5 Februari 2016

YudiLiputan Anambas

Perusda Bantah Bekukan 10 KiosANAMBAS (HK) — Direktur Keuangan danAdministrasi Perusahaan Daerah (Perusda)Anambas Sejahtera, M Nasrul Arsyadmembantah telah membekukan operasional10 kios dilantai dua Pasar Baru Tarempa.

Ia mengatakan, Pemkab

meminta kepada Perusda

agar dapat menghentikan

aktivitas pedagang dilantai

dua itu untuk sementara

waktu.

"Berdasarkan surat yang

kita terima dari Pemda An-

ambas tanggal 1 Februari

lalu, bukan dibekukan. Tapi,

meminta kepada kita agar

menyampaikan kepada peda-

gang yang sudah memegang

kunci kios untuk dapat meng-

hentikan aktivitas mereka.

Itu sudah kita lakukan dan

pedagang memahaminya,"

ungkap Nasrul, Kamis (4/2).

Nasrul menjelaskan,

sampai saat ini pihaknya

memang belum memberikan

penjelasan kepada pemerin-

tah daerah terkait mekanis-

me penempatan pedagang

yang berada di lantai dua

pasar. Namun dipastikan,

akan memenuhi permintaan

Pemkab dalam waktu dekat

ini jika Direktur Utama

(Dirut) Perusda sudah bera-

da di tempat.

"Dirut masih di luar.

Tunggu ia kembali baru

kita jelaskan kepada Pemk-

ab terkait mekanisme pen-

empatan pedagang di kios

yang berada di lantai dua

itu. Yang pasti secepatnya.

Kalau tidak ada halangan,

minggu ini beliau kembali

ke Anambas," jelasnya.

Nasrul membenarkan

jika saat ini ada beberapa

pedagang sudah mulai

melakukan aktivitas di

lantai dua. Mulai dari me-

nata kios sampai membuat

dudukan atau rak untuk

meletakkan barang dagan-

gan mereka.

Sebelumnya, Pemkab An-

ambas melalui Dinas Perin-

dustrian Perdagangan Ko-

prasi dan UKM (Disper-

indagkop) Anambas mem-

bekukan 10 kios di lantai

dua Pasar Baru Tarempa

lantaran Perusda Anambas

belum ada memberikan pen-

jelasan kepada Pemkab An-

ambas terkait mekanisme

seperti apa yang digunakan

dalam menentukan siapa

pedagang yang berhak men-

empati kios tersebut.

Hal ini menyebabkan

sejumlah pedagang menemui

dirinya untuk meminta pen-

jelasan terkait hal ini. Tidak

mau berlarut-larut, pihakn-

ya langsung berkoordinasi

dan duduk bersama dengan

perusahaan daerah.

Bandara Letung TungguVerifikasi Kemehub

ANAMBAS (HK) — Ban-

dara Letung dioperasikan

tahun 2016 ini walaupun

pembangunan run way sep-

anjang 1.200 meter telah

siap serta sarana penun-

jang lain. Namun masih

belum diverifikasinya

Bandara itu oleh Direktor-

at Bandar Udara Kement-

erian Perhubungan mem-

buat Bandara Letung be-

lum dapat dioperasikan.

Kepala Dinas Perhu-

bungan Kabupaten Kepu-

lauan Anambas (KKA),

Masykur,ST MM men-

gungkapkan untuk pem-

bangunan landasan sudah

siap dikerjakan.

“Untuk landasan sepa-

njang 1.200 meter sudah

siap, begitu pula dengan

RTT tahap awal sudah

selesai dilaksanakan,”

demikian disampaikan

Masykur, Kamis (4/1).

Agar pesawat sekelas

boeing sebut Mantan Ka-

bag Pembangunan itu,

pada tahun 2016 pihakn-

ya akan ke Kementrian

Transmigrasi untuk ber-

konsultasi pengalihan

lahan transportasi untuk

fasilitas umum. Hal itu

dilakukan karena lahan

yang akan dipergunakan

untuk menambah lan-

dasan pesawat merupa-

kan lahan transmigrasi.

“Direncanakan panjang

landasan Bandara Letung

sekitar 2.400 meter, yang

ada sudah 1.200 meter ja-

di akan ditambah 1.200

lagi,” bebernya.

Untuk pembangunan

sisi darat dan penunjang

bandara sudah selesai

setidanya terdapat 10

gedung dari mulai termi-

nal penumpang, VIP, Ge-

dung Operasi, Poliklinik

dan lainnya sudah sele-

sai. Dan pada tahun 2016

ini dari sisih darat akan

dibangun 7 unit rumah

karyawan dan jalan ak-

ses lingkungan.

“Untuk dananya ber-

sumber dari dana hibah

Provinsi Kepri,” paparnya.

Maskur mengata -

kan, saat ini fas i l i tas

lain seperti X-Ray sudah

ada di lokasi. Pihaknya

sedang berusaha agar

mobil pemadam kebaka-

ran dapat diadakan hal

in i merupakan sa lah

satu syarat mutlak se-

buah bandara.

“Damkar itu harus ada

karena salah satu sarat

sebuah bandara harus me-

miliki mobil tersebut,” te-

gasnya.

Pada kesempatan itu

Masykur mengaku pada

tahun ini juga kapal feri

yang melayari Batam-Le-

tung-Tarempa pulang pergi

(PP) rencananya akan

beroperasi karena untuk

izinnya sudah ditandatan-

gani oleh bupati saat dija-

bat oleh bupati definitif,

Drs Tengku Mukhtaruddin.

“Untuk izin operasin-

ya sudah, karena itu pi-

hak ketiga dan non subsi-

di jadi pengoperasiannya

tergantung dari pihak

tersebut kapal dimulain-

ya,” pungkasnya. (yud)

Pelantikan Dipastikan Februari

"Menurut Perusda, aman-

aman saja dan sudah dipaha-

mi masyarakat. Namun, se-

suai arahan Pak sekda, 10

Kios dilantai atas dibekukan

dulu. Artinya, masih belum

bisa ditempati sebelum pe-

rusda menjelaskan mekanis-

me penempatan pedagang,"

kata Kadisperindagkop An-

ambas, Linda Maryati kepa-

da awak media, Selasa (2/2).

Untuk itu Linda men-

yarankan agar semua pihak

yang bersinggungan untuk da-

pat duduk bersama. Selanjut-

nya Perusda menjelaskan,

kepada pedagang tentang me-

kanismenya peruntukan pa-

sar tersebut sehingga dapat

dipahami oleh masyarakat.

"Undang masyarakat je-

laskan mekanisme yang dapat

atau tidak," pungkasnya. ***

ANAMBAS (HK) — Pelanti-

kan Bupati dan Wakil Bu-

pati terpilih periode 2016-

2021, Abdul Haris,SH-Wan

Zuhendra diperkirakan di-

laksanakan pada pertengah-

an Bulan Februari.

Hal Ini setelah Menteri

Dalam Negeri (Mendagri)

Tjahjo Kumolo, memberikan

pernyataan terkait jadwal

pelantikan kepala daerah

terpilih.

Untuk kepala daerah

dan wakil kepala daerah

yang tidak berperkara di

Makamah Konstitusi (MK)

kata Mendagri, akan dilan-

tik secara serentak Bulan

Februari ini. Untuk Guber-

nur dan Wakil gubernur ter-

pilih, dijadwalkan akan ber-

langsung pada 11-12 Febru-

ari 2015 dan dilantik oleh

Presiden. Sementara Bu-

pati dan Wakil Bupati serta

wali kota dan wakil waliko-

ta terpilih, dijadwalkan

pada 15 Februari.

Seperti diketahui pada

hari ini di aula Kantor Bu-

pati KKA sedang berlang-

sung rapat persiapan Pelan-

tikan Bupati dan Wakil Bu-

pati baik itu pelantikan yang

dilaksanakan di Tanjung Pi-

nang, maupun penyambutan

di KKA.

Penjabat Bupati Anam-

bas, Eko Sumbaryadi men-

gaku telah mendapatkan ka-

bar terkait jadwal pelanti-

kan. Namun, karena belum

ada surat resmi terkait jad-

wal pelantikan ini pihaknya

akan menggelar rapat ter-

lebih dahulu untuk menag-

gapi informasi yang sudah

diperoleh.

“Rilis terkait jadwal pel-

antikan ini sudah kita dapat-

kan dari internet. Meski seba-

tas rilis, tetap akan menjadi

perhatian kita untuk mem-

persiapkan semua keperluan

nantinya sebelum undangan

yang sebesarnya datang,”

kata Eko, Kamis (3/2).

Sampai saat ini Eko ma-

sih belum bisa menjelaskan

dan memutuskan siapa-sia-

pa saja pejabat Anambas

serta pihak terkait yang

akan diajak ke provinis un-

tuk ikut dan menghadiri

jalannya proses pengambi-

lan sumpah pelantikan. Se-

bab pelantikan diagendakan

akan berlangsung di Provin-

si Kepri.

Bupati Anambas terpil-

ih, Abdul Haris yang dim-

intai keterangan mengaku

belum mengetahui jadwal

pelantikan.

“Kalau surat secara res-

mi belum ada saya terima

terkait jadwal pelantikan.

Tapi informasi dari kawan-

kawan dan running teks di

televisi, begitu katanya,”

kata Haris.

Mantan Wakil Bupati

KKA itu menjelaskan, sampai

saat ini belum ada pemberi-

tahuan secara resmi dari Pem-

da Anambas terkait jadwal

pelantikan ini. Oleh karena itu,

baik dirinya maupun pasanga-

nnya yakni Wan Zuhendra be-

lum ada melakukan persiapan

khusus dalam menghadapi

jalannya pelantikan yang kat-

anya akan berlangsung dalam

waktu dekat ini.

“Yang pasti, baik saya dan

pak Wan Zuhendara, siap di-

lantik kapanpun dan di-

manapun sesuai arahan dari

Pemerintah Pusat. Kalau

hasrat daerah, maunya di

kampung halaman. Tapi ka-

lau itu sudah jadi kententuan

pemerintah, kita ngikut aja.

Dimanapun dilantik, baik di

Anambas maupun di provin-

si itu sama saja dan tetap

baik,” pungkasnya. (yud)

YUDI/HALUAN KEPRI

BANGUNAN RSUD — merupakan salah satu proyek multiyear yang berdiri di atas kawasan Water Front City. Beroperasinya RSUD ini maka pelayanan kesehatan kepada warga Anambas semakin optimal.

DOK

MANTAN Gubernur Provinsi Kepri, Muhammad Sani saat melakukan peletakan batu pertama pembangunanBandara Letung beberapa waktu lalu.

Page 13: Haluan kepri 05feb16

Editor : Eddy, Layout : Ricoh Polda

natuna13 Jum’at, 5 Februari 2016

FaturahmanLiputan Ranai

Sarana di PDAM Tapau Dibobol

FATURRAHMAN/HALUAN KEPRI

SOSIALISASI TP4D — Kejaksaan Negeri (Kejari) Ranai melakukan sosialisasi TP4D. Tim ini akan berkoordinasi dengan pemerintah mengenai hukum dalam setiappembangunan di daerah.

Kejaksaan Sosialisasi TP4DRANAI (HK) — Kejaksaan

Negeri (Kejari) Ranai meng-

gelar sosialisasi Tim Pen-

gawal dan Pengamanan Pe-

merintahan dan Pemban-

gunan Daerah (TP4D) kepada

pejabat Pemkab Natuna set-

ingkat Kepala Dinas, Kepala

Badan, Sekretaris Dinas, Ke-

pala Bagian dan Kepala Bi-

dang di ruang rapat kantor

Bupati, Kamis (4/2). Sosial-

isasi tersebut mengarah ke-

pada pendampingan hukum

terhadap program kerja pem-

bangunan daerah.

Sosialisasi TP4D juga ba-

gian dari upaya kejaksaan un-

tuk memaksimalkan penyera-

pan anggaran pemerintah dae-

rah yang selama ini dinilai ku-

rang maksimal. TP4D adalah

untuk mempertegas MoU ant-

ara Kejaksaan dengan Pemkab

Natuna. Dengan adanya TP4D

maka pemerintah daerah me-

miliki peluang dan celah untuk

berkoordinasi lebih aktif.

Pembahasan hukum dari

sisi regulasi dan peraturan per

undang-undangan. Pendapat

hukum dalam setiap tahapan

pelaksanaan pembangunan.

Tujuan TP4 adalah untuk

menghilangkan keragu-ra-

guan aparatur negara dalam

mengambil keputusan.

“Ini merupakan instruksi

presiden yang dilaksanakan

secara nasional di semua

daerah, tujuannya untuk

koordinasi hukum dalam

menjalankan pembangunan

di daerah dan agar pemerin-

tah daerah tidak ada kera-

guan untuk melangkah kare-

na terkendala dasar hukum

yang kurang jelas,” kata Ket-

ua TP4D Natuna, Hendry Si-

payung di kantor Bupati Na-

tuna, Jalan Batu Sisir, Desa

Sungai Ulu, Kecamatan Bun-

guran Timur, Kamis (4/2).

Asisten I Pemkab Natuna

Yacob Ismail menyambut ba-

ik kehadiran TP4D tersebut

karena memang itu yang di-

perlukan daerah.

“Kami terima kasih kepa-

da pak presiden yang telah

mengeluarkan instruksi se-

perti ini, karena kami acapka-

li mengalami kendala di bi-

dang hukum. Bukannya kami

tidak tahu tapi karena kami

sering ragu. Semoga koordi-

nasi ini bisa berjalan lancar,”

pungkasnya. (fat)

NATUNA (HK) — Sejumlah sarana milikpemerintah yang ada di PDAM bendunganTapau, Desa Tapau, Kecamatan BunguranTengah dibobol masyarakat.

Anggota BPD Desa Air

Lengit, Soleh Aryanto men-

gaku heran dengan maraknya

maling di wilayah Pulau Bu-

nguran Natuna. Maling sea-

kan tidak ada takutnya, ka-

rena mereka bukan hanya

mencuri barang milik warga

melainkan juga aset milik

pemerintah.

“Heran saya. Banyak se-

kali maling sekarang. Coba

liat aja PDAM yang ada di

Tapau itu, alatnya banyak

yang hilang sejak sekitar per-

tengahan Desember kemarin

lah,” katanya saat berkun-

jung ke Kantor Haluan Kepri

Perwakilan Natuna, Jalan

Jenderal Sudirman, Ranai,

Kecamatan Bunguran Ti-

mur, Rabu (3/2).

Herannya lagi, katanya,

PDAM yang dibangun den-

gan anggaran provinsi dan

sudah diserahkan ke Pemer-

intah setempat belum berop-

erasi sejak pembangunan-

nya selesai tahun lalu tapi

sejumlah sarana dan fasili-

tasnya sudah hilang.

Ia pun mengaku tidak

mengetahui apakah fasiltas

yang dibangun menggunakan

anggaran negara itu menda-

patkan penjagaan atau pun

pemerilharaan selama ini.

“Lampu PLTS yang ada

di sana sebanyak 6 unit

sudah habis dicolong, begitu

juga dinamo mesin airnya

juga diembat sama maling.

Padahal falitas air itu belum

berfungsi sama sekali meski

sudah lama selesai diban-

gun. Tak tahu saya apakah

dijaga atau tidak,” terang-

nya keheranan.

Menurut dia, idealnya

ada penjagaan di sekitar

tempat itu agar barang-ba-

rang milik negara tidak di-

colong maling, apalagi menu-

rut sepengetahuannya PD-

AM tersebut sudah diserah-

terimakan oleh Pemkab Na-

tuna ke PDAM Tirta Nusa,

Natuna.

“Katanya sudah diserah-

kan ke PDAM oleh Dinas PU,

tapi kok belum dipergunakan

ya. Tapi paling tidak dijaga

lah agar tidak dimaling or-

ang. Tapi tak tahu juga lah

kita,” pungkasnya. ***

RTLH Bunguran TimurTak Jalan

NATUNA (HK) — Camat

Bunguran Timur, Ferizaldi

menyebutkan program RT-

LH di Kecamatan Bunguran

Timur tidak jalan selama

tahun 2015 lalu. Tidak

jalannya program ini den-

gan alasan tidak ada angga-

ran untuk menjalankannya.

“Tahun lalu tidak jalan.

Tidak ada rumah tak layak

huni yang berhasil direhab,”

kata Camat Feri di Kantor

Bupati Natuna, Jalan Batu

Sisir, Desa Sungai Ulu, Ke-

camatan Bunguran Timur,

Kamis (4/2).

Camat Feri menyebut-

kan, tahun lalu Kecamatan

Bunguran Timur mendapat-

kan jatah RTLH sebanyak

70 unit rumah yang tersebar

di 3 kelurahan dan 3 desa.

Semua prioses dan per-

syaratannya baik secara ad-

ministrasi maupun persya-

ratan non administrasi su-

dah terpenehi semua. Ken-

dala satu - satu program ter-

sebut tidak bisa dijalankan

karena semata-mata angga-

ran yang tidak ada.

“Kita sudah mendata

dan menyiapkan 70 rumah

layak rehab kemarin. Cuma

tak ada satupun yang bisa

dijalankan karena terkenda-

la dana,” sebutnya.

Ditanya apakah tahun

ini ada penambahan jumlah

unit rumah yang akan dire-

hab, Camat Feri mengaku

belum mengetahuinya, “un-

tuk tahun ini kita belum ta-

hu apakah ada tambahan

atau tidak, kita tunggu dulu

APBD ini. Tapi yang jelas

kalau yang 70 ini bisa ma-

suk kita sudah syukur,”

ujarnya.

Ia berharap ke depan

program tersebut masih

bisa dijalankan pemerintah

karena masih ada ratusan

rumah warga yang ada di

wilayah kecamatan Bungu-

ran Timur yang masih sa-

ngat layak mendapatkan

sentuhan program ini.

“Oh ya, k i ta sangat

berharap sekali, karena

masih banyak warga yang

sangat memerlukannya.

Semoga aja ke depan bisa

dilaksanakan lagi,” pung-

kasnya. (fat)

Page 14: Haluan kepri 05feb16

CMYK

Editor: Arment Aditya: Mario

lingga14 Jum’at, 5 Februari 2016

CMYK

JefriadiLiputan Lingga

Komisi ll dan PSMTI Kunjungi Bandara Dabo

Makam Direlokasi

untuk Perluas BandaraLINGGA (HK) — Komisi II DPRD dan SejumlahSKPD Kabupaten Lingga bersama PSMTImeninjau lahan makam umum milik MargaTionghua yang rencananya akan direlokasiuntuk perluasan landasan pesawat BandaraDabo. Perluasan bandara ini akan dilak-sanakan pada tahun anggaran 2016 ini.

Menurut anggota Komisi IIDPRD Lingga Agus Norman,peninjauan ini dilakukan da-lam rangka pembicaraan den-gan pihak Bandara Dabos-

ingkep dalam memperluaslandasan pesawat yang dit-empati 209 makam MargaTionghua. Relokasi ke 209makam ini, nantinya di Pema-kaman Umum Bukit Asam.

" Anggarannya sekitar 2miliar, dan pelaksanaanyananti akan dilaksanakanoleh PSMTI Kabupaten Ling-ga ada 209 makam yang akandirelokasi ke lokasi baru,"ujar Agus Norman, dalamkunjungan kerjanya, Kamis(04/02).

Politisi Golkar ini me-nambahkan, bahwa kegiatan

ini sebelumnya sudah diren-canakan sejak dua tahun ya-ng lalu, namun karna defisitanggaran sehingga baru dap-at terlaksana pada tahun ini."Setelah ada verifikasi dariGubernur Kepri mengenaiAPBD Lingga, dan Perbupn-ya di keluarkan, maka akansegera di laksanakan kegia-tannya," ungkapnya.

Sementara itu ketua PS-MTI Kabupaten Lingga ToniKaryadi mengatakan, teknispelaksanaannya nanti akandimulai setelah proses pen-cairan anggaran berjalan.Dirinya menghimbau agar

ahli waris yang memiliki la-han di pemakaman tersebutuntuk menghubungi PSMTI."Administrasinya juga su-dah kita mulai dari seka-rang. Nanti makam tersebutakan dipindahkan ke pema-kaman umum di BukitAsam," kata Toni Karyadi.

Proses pemindahannyaakan dilakukan secara upac-ara keagamaan sesuai prose-si kepercayaan Marga Tiong-hua. Mengenai biaya pemind-ahannya akan dibuat sesed-erhana mungkin, mengingatanggaran yang tersedia cuk-up terbatas/ Namun pihakahli waris boleh membuat se-suai standard maksimal den-gan biaya sendiri. "Kita me-nyiapkan untuk anggaran pe-makaman yang sederhana,karna kalau yang elit satumakam itu bisa mencapai 40juta, tapi kalau ahli warismau membuat yang stan-dard maksimal mereka ting-gal menambahkan anggaranyang telah disediakan," jelas-nya. ***

Desa Mensanak

Endemik MalariaPolindes Ajak Warga Bersihkan LingkunganLINGGA(HK) — wilayah Du-sun II, Desa Mensanak Bu-sung termasuk daerah ter-indikasi rawan endemik ma-laria. Untuk itu pihak Polidesdiminta melakukan pencega-han dengan mengajak ma-syarakat bergotong royongmenjaga kebersihan ling-kungan. Sebagai kawasandaerah tropis, Mensanak di-catat sebagai rawan Malaria.Per Januari 2015 tercatat se-kitar 20 orang yang mender-ita malaria. Namun dari datatersebut belum terjangkitpada anak-anak berusia 5tahun ke bawah.

Petugas kesehatan Po-lindes Dusun II Mensanak,Desa Mensanak, KecamatanSenayang, Nur Apriyanimembenarkan bahwa wi-layah kerja Polindes DusunMensanak Busung terma-suk daerah endemik malar-ia. Per Januari 2015 kemarin,terdapat sekitar 20 orangpenderita malaria. "Penan-ganannya dapat kita atasidengan memberikan pen-gobatan. Namun sekarangsudah mulai gak ada lagi,"ujarnya Kamis (4/2)

Dikatakan, penderita ma-laria ini juga menyerang satukeluarga. Melalui persebarannyamuk Anopheles. Namunpenderita cepat tanggap un-tuk berobat. Sehingga Polin-des dapat segera memberi-kan pengobatan. MenurutYani, wilayah tropis pantaiDusun II Mensanak penderi-ta malaria di daerah ini bersi-fat musiman. Yang mewabahkepada orang tua serta satukeluarga. "Ada satu keluarga

juga, anak dibawah limatahun malah gak kena,"-jelasnya.

Untuk pencegahan ma-laria ini, kata Yani pihakPuskesmas Tajur Biru pernahturun melakukan penanga-nan. Dengan memberikankelambu anti nyamuk. Bah-kan selaku petugas kese-hatan di Dusun II Mensanak,Busung, ia juga melakukangoro bersama warga untukmembersihkan lingkungan.Karena kebersihan lingkun-gan merupakan langkahpencegahan yang baik untukmengurangi bersarangnyanyamuk malaria. "Kita disinimenghimbau warga untuk 3M. (Menutup bak mandi, Me-nguras tempat air dan men-gubur barang bekas). Keber-sihan lingkungan ini men-cegah bersarangnya nya-muk" katanya.

Ditempat terpisah KepalaDinas Kesehatan KabupatenLingga, dr Ignatius Lutti, men-gatakan bahwa pergeseranmusim panas ke musim hu-jan ini merupakan musim en-demik malaria. "Kita himbaumasyarakat di Lingga untukmelakukan pencegahan.Mencegah lebih baik daripa-da mengobati,"ajaknya.

Dikatakan, kepada war-ga yang dibantu sepertikelambu anti nyamuk su-paya digunakan. Serta mem-bersihkan lingkungan su-paya mencegah pernyeba-ran malaria. "Penyebabnyamemang dari nyamuk. Kitahimbau masyarakat jagakebersihan l ingkungan-lah,"tuturnya.(put)

JEFRI/HALUAN KEPRI

TINJAU BANDARA — Komisi II DPRD Kabupaten Lingga bersamaPengurus Marga Tionghua saat meninjau Bandara Dabo untuk perluasan

landasan pesawat. Mereka berencana akan merelokasi 209 makam milikMarga Tionghua ke Pemakaman Umum Bukit Asam.

Page 16: Haluan kepri 05feb16

CMYK

CMYK

Editor: Ika, Layout: Mario

16 Jum’at, 5 Februari 2016

Mengintip Lebih DekatTekstur PermukaanBEIJING(HK) — Badan Antariksa Tiongkok, ChinaNational Space Administration (CNSA) baru sajamerilis beberapa foto yang memperlihatkan per-mukaan Bulan dalam resolusi paling tinggi. Foto-foto ini diabadikan dengan lensa robot roverCNSA, Yutu Lunar, yang ditugaskan untukmenjelajahi Bulan.

Bulan

Seperti dilansir lamanIndependent, Rabu (3/2), robotyang juga sering disebut 'JadeRabbit' tersebut mendarat diBulan pada Desember 2013 laludalam misi Chang'e-3 Moon yangtermasuk ke dalam rangkaian

program CNSA.Foto-foto permukaan Bulan

ini diklaim banyak pihakmenjadi foto paling 'jernih' yangdiperlihatkan oleh CNSA.Diungkap, kumpulan foto ini taksengaja diunduh dan dipub-

likasikan oleh seorang jurnalisThe Planetary Society, EmilyLakdawalla di internet.

Beberapa foto lain yangdidapat juga menampakkantekstur permukaan bebatuanBulan yang begitu indah, jejakrobot rover serta formasi batuBulan yang berwarna putihkeabu-abuan.

Jade Rabbit sendiri dilapor-kan mengalami kesulitan untuk'bergerak' sejak awal 2014disebabkan suhu Bulan yangbegitu dingin pada malam hari.Hal ini terbukti dari lokasipenampakan yang tampaksama.

Tidak seperti NASA danBadan Antariksa Eropa, Europe-an Space Agency (ESA), CNSAdikenal sebagai Badan Antarik-sa yang tertutup. Jika NASAdan ESA selalu meng-updatedengan merilis data kondisi luarangkasa terkini, CNSA malahogah-ogahan membeberkan hasiltemuan yang mereka gali di luarangkasa.

Mungkin juga disebabkanoleh situs CNSA yang sangatsulit dimengerti. Karena meng-gunakan bahasa China, banyakartikel yang tidak dibaca dantidak terlalu mendapatkanbanyak perhatian.(lp6)

Gramofon,Alat Perekam Pertama

yang Bernilai TinggiJAKARTA(HK) — Di

sekitaran Jalan Surabaya,

Menteng, masih dapat kita

lihat koleksi alat pemutar

suara antik, salah satunya

Gramofon. Alat ini masih

banyak diminati oleh kon-

sumen pecinta barang antik,

meskipun harga Gramofon

mencapai jutaan rupiah.

Gramofon adalah mesin

untuk memproduksi suara

yang direkam pada medium

piringan hitam. Dengan alat

ciptaan Thomas Alva Edison

inilah suara manusia dapat

direkam.

Salah satu pedagang di

Jalan Surabaya, Toto (60),

mengungkapkan Gramofon

termasuk salah satu barang

paling cepat terjual. Walau-

pun harganya tidak murah,

biasanya Gramofon hanya

berada di etalase selama

seminggu karena banyak

kolektor yang ingin mem-

belinya.

"Gramofon terakhir yang

saya jual bernilai Rp4,5 juta

mereknya HMV (his master

voice). Gramofon biasanya

laku cepat, karena banyak

peminatnya," kata Toto

HMV merupakan salah

satu merek Gramofon legend-

aris yang sangat terkenal.

Desain klasiknya yang

menjadi incaran para kon-

sumen, biasanya harga HMW

bisa mencapai di atas Rp10

juta. Setelah HMV keluarlah

merek baru seperti Gharard

dan Torrens.

Toto berkisah, konsumen-

nya tidak hanya datang dari

masyarakat biasa. Tamu

mancanegera atau turis asing

biasanya datang ke Jalan

Surabaya mencari barang

antik

"Banyak datang pejabat

tinggi, terakhir ada mantan

menteri mampir. Selain itu,

orang bule juga sering, tapi

sekarang jadi sepi karena

ada bom kemarin,"

lirih.(oke)

Teknologi 2050, Manusia MampuBerkomunikasi dengan Hewan

CALIFORNIA (HK) — Teknologidipercaya sebagaian orangmemiliki peran besar dan bisamengubah kehidupan manusia.Tak hanya benda di sekitar yangbisa terhubung dengan komputer,manusia juga bisa bergabungdengan komputer.

Menurut futurologist, teknologitak hanya memungkinkanmanusia untuk bergabung dengankomputer, tetapi juga akanmenciptakan spesies baru yangdijuluki Homo Optimus. Iamengklaim hal itu akan terjadipaling tidak 2050.

Prediksi dibuat oleh IanPearson sebagai bagian darikeunggulan untuk sampai ke TheBig Bang Fair 2016. Ia percayabahwa dalam kurun 35 tahunmendatang, manusia akan hidup

online, dan hewan peliharaan akanmemiliki kemampuan bicaradengan manusia, sebagaimanadilaporkan, Kamis (4/1).

“Dengan dioptimalkannyagenomes dan peningkatan tubuhdengan link ke teknologi ekster-nal, orang bisa menjadi lebihindah, lebih cerdas, lebihemosional, secara fisik lebihmampu, lebih terhubung secarasosial, umumnya lebih sehat danlebih bahagia,”katanya.

Sebagian manusia menerimakemajuan teknologi dan secarabertahap menjadi android.Selain itu, secara perlahanHomo Sapiens akan mengganti-kan Homo Optimus. “Kami bisaberharap proses evolusi kamiberubahan sebagai responterhadap teknologi,”jelas

Pearson.Pearson percaya dengan full

link antara otak manusia dankomputer, manusia menggerakkanpikiran mereka ke dalam tubuhandroid atau robot. “Ini memu-ngkinkan manusia memilikiberagam eksistensi dan identitasatau melanjutkan hidup lamasetelah kematian biologismereka,”tulisnya dalam ‘FutureHuman Report’.

Sementara teknologi ini akantersedia setidaknya pada 2050,teknologi itu kemungkinanmenjadi cukup murah setidaknyapada 2070. Terlebih, pada akhirabad ini, kemungkinan akan adabeberapa jenis manusia, termasukmanusia mesin hybrid, dan orangyang hidup dalam tubuh android,serta makhluk pintar.(oke)

Ponsel Imut Hello KittyHanya Dijual Rp 1 Jutaan

JAKARTA(HK) — Di saat paravendor berlomba-lomba mengha-dirkan smartphone canggihdengan desain elegan dansegudang fitur menarik, vendorasal Jepang Ola Inc. justrumenghadirkan ponsel sederhananamun mengedepankan desainyang unik.

Ya, ponsel lipat tersebutmemiliki desain karakter kartunpopuler dari Sanrio, Hello Kitty.

Seperti dikutip dari Mash-able, Kamis (4/2), ponsel terse-but diberi nama Figurine KT-01.Memang, ponsel ini tidak bisadisandingkan dengan deretansmartphone canggih yang sudahdipasarkan saat ini.

Pihak Ola Inc. mengungkap,ponsel ini tidak memiliki layarberesolusi tinggi, toko aplikasiatau bahkan kamera sekalipun.Mereka lebih mengutamakan sisikeunikan desain Hello Kitty yangdikemas dalam ponsel lipat.

Figurine KT-01 memilikidesain karakter Hello Kitty yangbegitu lucu dengan konsep flipclampshell. Ketika dibuka,tampilan dalam bodi ponsel inidibalut material plastik denganpadanan merah dan putih.

Ponsel ini memiliki layarberwarna 1,54 inci dan beresolu-si 240x240 piksel. Sekilas,Figurine KT-01 juga mengingat-kan kita dengan ponsel flip yang

marak digandrungi di era1990an.

Ponsel Hello Kitty tersebutjuga dipersenjatai koneksiBluetooth, Wi-Fi, WCDMA(800MHz and 2100MHz), danGSM networks (850/900/800/1900MHz).

Terlepas dari semua keseder-hanaan yang ditawarkan Ola Inc.di ponsel ini, banyak penggemarHello Kitty mengantre untukmembeli ponsel tersebut karenadijual terbatas.

Figurine KT-01 akan di-pasarkan khusus di wilayahJepang, mulai April 2016dengan harga 12.000 Yen atauRp 1,3 jutaan.(lp6)

Ajaib, Bonsai Bisa Melayangdan Berputar Sendiri

TOKYO (HK) — Sebuah

perusahaan Jepang bernama

Hoshinchu memproduksi kit

bagi pelanggan untuk membuat

sendiri tanaman rumah yang

bisa melayang yang disebut Air

Bonsai.

Pohon-pohon kecil berisi

bola-bola spons lumut yang

mengandung magnet ini berada

di atas dasar porselen yang

sama mengandung magnet yang

menolak magnet yang ada di

lumut.

Perusahaan ini telah men-

gumpulkan dana dari 2.000 lebih

pendukung di halaman Kick-

starter, dan telah mengangkat

hampir setengah juta dolar.

Menurut Hoshinchu yang

dikutip Daily Mail baru-baru

ini, kit buatannya terdiri dari

dua bagian - sebuah 'basis

energi' dan 'bintang kecil' yang

mengapung beberapa sentime-

ter di atas dasar ini.

"Bintang kecil" adalah bola

spons dari moss yang beruku-

ran diameter 6 cm.

Bola ini mengandung

magnet yang beratnya sekitar

250 gram, sedangkan basis

porselen berisi magnet dan

mekanisme berputar yang

terhubung ke listrik dengan

adaptor AC.(oke)

Telkomsel Akan Rilis Aplikasi NFCuntuk T-Cash

JAKARTA(HK) — Saat ini T-Cash baru

dilengkapi dengan teknologi Near Field

Communication (NFC). Untuk menikmatin-

ya, pengguna harus memiliki stiker berben-

tuk bulat kecil berwarna merah yang ditem-

pel pada bagian belakang ponsel.

Bagi yang belum memiliki stiker

tersebut, tak usah khawatir. Sebab Telko-

msel berencana menyediakan opsi baru

bagi mereka yang ingin menjajal teknologi

NFC pada layanan T-Cash. Operator

dengan 150 juta pelanggan tersebut akan

merilis aplikasi NFC.

"Jadi kami berencana merilis aplikasi

NFC pada April mendatang. Pelanggan

yang ingin menikmati NFC tanpa stiker,

bisa mengunduh aplikasi tersebut," ucap

Herman Suharto, GM Digital Payment &

Banking Product Development Telkomsel,

saat Media Update T-Cash di Jakarta,

Rabu (3/2).

Kendati demikian, Herman belum dapat

mengungkap apakah aplikasi ini berjalan di

sistem operasi Android atau iOS saja.

Terkait NFC, Herman optimistis bahwa

teknologi tersebut dapat diterima

masyarakat. "Bagi kami, teknologi NFC

masih promising. Lihat saja Apple Pay dan

Samsung Pay. All these giants says NFC,"

katanya.

Menurut Herman, Telkomsel juga

menerapkan standar pada merchant yang

menjadi mitranya, menggunakan mesin

EDC (Electronic Data Capture) yang sama

dengan yang digunakan bank.

"Kami maunya standar. Mc Donald,

misalnya, menggunakan EDC yang sama

dengan yang dipakai oleh bank. Jika

deploy EDC sendiri tentu akan keluarkan

cost." Tutup Herman.(lp6)

Page 17: Haluan kepri 05feb16

Pemko RencanakanBangun Kembali Pasar KUD

CMYK

Editor: Afrizal, Layouter: Agung RCMYK

17 Jum’at, 5 Februari 2016

AsfanelLiputan Tanjungpinang

TANJUNGPINANG (HK) — Pemerintah Kota (Pemko) Tan-jungpinang mewacanakan membangun tempat pelelangan ikanseluas 50 hektar. Sayangnya hingga saat ini, rencana tersebutterbentur persoalan lahan.

Hal tersebut disampaikan Kepala Dinas Kelautan,Perikanan, Pertanian, Kehutanan dan Energi (KP2KE)Kota Tanjungpinang, Adnan, Kamis (4/2).

Ia mengatakan, bahwa pembangunan infrastrukturperikanan tersebut sebagai bentuk komitmen PemkoTanjungpinang untuk meningkatkan usaha di sektorperikanan.

Dilanjutkan Adnan, Detailed Engineering De-sign (DED)-nya sudah dibuat. Dan itu juga sudahmenjadi nomenklatur di Kementerian Kelautan.

“Sebenarnya sudah sejak tahun 2012 diren-

Proyek Jalan Handoyo Putro DisorotPengerjaan Terkesan Asal Jadi

TANJUNGPINANG (HK) — Ketua LSM Na-tional Corruption Watch (NCW) Kepri, Mul-kansyah tengah menyorot melakukanivestigasi atas pengerjaan proyek pen-ingkatan Jalan Handoyo Putro KM 9, Keca-matan Tanjungpinang Timur oleh DinasPekerjaan Umum (PU) Tanjungpinang,APBD 2015 senilai Rp3,82 miliar.

"Saat ini kita tengah me-lakukan investigasi guna pen-gumpulan data terhadap pel-aksanaan proyek peningka-tan jalan Handoyo Putrotersebut. Jika memang dite-mukan adanya dugaan ke-janggalan berupa dugaan ko-rupsi atas pekerjaan proyektersebut, maka segera kitalaporkan ke aparat pengakhukum untuk dapat men-indak lanjutinya," ucap Mul-

kansyah kepada Haluan Ke-pri, Kamis (4/2).

Mukan sapaan KetuaLSM NCW Kepri ini menilai,bahwa dilihat secara kasatmata atas pelaksanaan pro-yek jalan tersebut, jelas ada-nya kejanggalan, baik darivolume pengaspalan maupunpembuatan dreinase yang te-lah menghabiskan uang ne-gara sebesar Rp3,82 miliar.

"Jauh hari sebelumnya,kita juga sudah memantauterhadap pelaksanaan peker-

Proyek Jalan ... Hal. 18

KUALITASJALAN —Inilah kualitasproyek JalanHandoyo Putro,KM 9,KecamatanTanjungpinangyang menelandana APBDPemkoTanjungpinangRp3,82 miliar.Saat ini LSMNCW tengahmelakukaninvestigasiuntuk membuatlaporan ke pihakaparat penegakhukum di Kepri,Kamis (4/2).

TANJUNGPINANG (HK) — Jumlah penderitaHuman Immunodeficiency Virus (HIV)- Ac-

quired Immunodeficiency Syndrome (AIDS)di Kota Tanjungpinang tiap tahunnya ter-

us bertambah.Pada tahun 2015 lalu, tercatat se-

banyak 30 penderita meninggal dun-ia akibat penyakit yang menyerang

kekebalan tubuh itu.Data dari Dinas Kesehatan

(Dinkes) Kota Tanjungpinang,rata-rata penderita HIV/AIDS

di Kota Tanjungpinang terusmerangkak naik. Tidak main-main, angkanya bertambah100 orang setiap tahunnya.

Kepala Dinkes Kota Tan-jungpinang, Rustam men-gakui bahwa angka penderitaHIV/AIDS di Kota Tanjung-

TANJUNGPINANG (HK) — Pasar KUD Tan-jungpinang yang terbakar pada tahun 2015 lalu,akan direvitalisasi oleh Pemerintah Kota (Pem-ko) Tanjungpinang pada tahun 2016 ini.

Hal tersebut disampaikan Walikota Tan-jungpinang, Lis Darmansyah. Ia memastikankalau Pemko Tanjungpinang akan melakukanrevitalisasi Pasar KUD yang hangus terbakarbeberapa waktu lalu.

“Besar anggarannya Rp7 miliar dari APBN.Kita mulai tahun ini dan selesai juga tahun ini,”papar Lis, Kamis (4/2).

Dikatakannya, Detailed Engineering Design(DES)-nya sudah selesai. Dan direncanakanpembangunan pasar tersebut hanya satu lantai.Dperuntukkan kios-kios jual pakaian dan pasarsayuran.

“Pasar itu nantinya dibuat kios-kios jual

ASFANEL/HALUAN KEPRI

Promotor Tinju Lakukan Upaya DamaiPasca Pengeroyokan di Tom Cafe

TANJUNGPINANG (HK)

— Kasus dugaan kekerasandan penganiyaan oleh GerogeSantos, Promotor Tinju Ama-tir Internasional terhadapBoyke, seorang pengunjung

Tom Cafe di Jalan AhmatYani, Tanjungpinang yangterjadi Minggu (20/12) seki-tar pukul 22.30 WIB lalu be-rakhir damai.

Kakak kandung korban

yang melaporkan dugaan ka-sus penganiyaan tersebut keMapolres Tanjungpinang padasaat itu, akhirnya mencabutkembali laporan polisi yangtelah ia buat sebelumnya.

“Laporan Polisi dugaankasus kekerasan yang di-

lakukan Geroge Santos saatitu telah dicabut oleh pihakpelapor, yakni kakak kand-ung korban, Rabu (3/2)malam kemaren,” ucap Ka-sat Reskrim Polres Tan-jungpinang AKP Andri Kur-niawan melalui Kaur Bin

Ops (KBO) Reskrim, IptuEfendi, Kamis (4/2).

Disampaikan, salah satualasan upaya pencabutanlaporan dugaan kasus kek-erasan tersebut, setelah

Promotor Tinju ... Hal. 18

30 Orang MeninggalAkibat HIV/AIDS

Bertambah 100 Orang Tiap Tahunnya

Pemko WacanakanBangun Pelabuhan IkanKP2KE Masih Terkendala Lahan

30 Orang ... Hal. 18

Pemko Wacanakan ... Hal. 18

Pemko Rencanakan ... Hal. 18

99 Personel Polisi Amankan ImlekTANJUNGPINANG (HK)

— Polres Tanjungpinangmenurunkan 99 personel un-tuk mengamankan jalannyaperayaan Tahun Baru Imlek2567, di Kota Tanjungpinang.

Plh Kabag Ops PolresTanjungpinang, AKP WahyuNorman Hidayat mengata-kan seperti perayaan hari

umat lainnya, Tahun BaruImlek tetap menjadi priori-tas. Karena ini juga meru-pakan salah satu tugasutama Polri yakni melayanimasyarakat dan memberi-kan rasa aman.

"Pengamanan untuk per-ayaan Imlek sudah kami mu-lai dengan melakukan patro-

li. Keseluruhan personel yangkami turunkan ada 99 orang,"kata Norman, Kamis (4/2).

Norman menjelaskanpola pengamanan dilakukandengan cara menempatkanpersonel rumah ibadah danjuga di tempat keramaian

99 Personel ... Hal. 18

Terdakwa Kasus Pengoplos Gas Bersubsidi

TANJUNGPINANG (HK) —

Foan Tjoan alias Pendek, ter-dakwa kasus pengpolosangas bersubsidi ukuran 3 Kgke tabung gas 12 Kg di Tan-jungpinang beberapa wak-tu lalu, dijatuhi vonis sela-ma 4 bulan 15 hari oleh ma-jelis hakim Pengdilan Negeri(PN) Tanjungpinang dalamsidang, Rabu (3/2).

Mejelis hakim dipimp-in Jupriadi SH menyatakanterdakwa Foan Tjoan ter-bukti secara sah dan mey-akinkan bersalah melaku-kan tindak pidana melaku-kan pengolahan tanpa izinusaha pengolahan seba-gaimana melanggar pasal53 huruf (a) dan huruf (d)Undang-Undang Nomor22 tahun 2002 tentangMinyak dan Gas Bumi.

Vonis tersebut lebihringan dari tuntutan JaksaPenuntut Umum (JPU) Zal-di Akri SH sebelumnya se-

lama 7 bulan penjara den-gan perintah terdakwatetap ditahan.

Terhadap vonis majelishakim tersebut, terdakwadidampingioleh dua Pena-sehat Hukum (PH), BastariMajid SH dan Sri ErnawatiSH langsung menyatakanmenerima.

"Saya terima vonis ter-sebut Yang Mulia," ucap ter-dakwa sambil menganggu-kan kepalanya menjawabpertanyaan majelis hakim.

Dalam sidang terung-kap, terdakwa Foan Tjoanditangkap Sat Reskrim Pol-res Tanjungpinang, sesuaiinformasi dari masyarakat,sedang melakukan aktifi-tas pengolosan gas ber-subsidi di Jalan Sultan Su-laiman Batu 5 Bawah, KotaTanjungpinang, Kamis(1/10) tahun 2015 lalu.

Foan Tjoan ... Hal. 18

Foan Divonis4 Bulan 15 Hari

Rustam

DOK

SUASANA pasar di Pelantar KUD Tanjungpinang terlihat semrawut sebelum peristiwa kebakaran.Kini Pemko berencana akan membangun kembali pasar tersebut.

DOK

SEJUMLAH personil polisi melakukan pengamanan di sejumlah titik yang dianggap rawan terhadap aksi kejahatansebelum perayaan Imlek di Kota Tanjungpinang.

Page 18: Haluan kepri 05feb16

Editor: Afrizal, Layouter: Agung R

tanjungpinang18 Jum’at, 5 Februari 2016

Proyek Jalan ..... sambungan Hal. 17

Pemko Wacanakan..... sambungan Hal. 17

jaan proyek peningkatan ja-lan tersebut. Hasilnya, sam-pai saat ini kita nilai me-mang masih jauh dari yang di-harapkan," ungkap Mulkan.

Hal senada juga disam-paikan Kuncus, Ketua Lem-baga Swadaya MasyarakatInvestigation Coruuption Or-zanitation (LSM ICTI-Ngo),Provinsi Kepri.

"Kita tidak mau uang nega-ra yang telah dianggarkan ter-hadap proyek jalan tersebutdisalahgunakan untuk men-guntungkan diri pribadi danpihak tertentu," kata Kuncus.

Sementara Kepala DinasPekerjaan Umum (PU) KotaTanjungpinang, Amrialisyang dikonfirmasi terkait pel-aksaan proyek jalan HandoyoPutro tersebut mengaku su-dah tidak ada persoalan.

"Pengerjaan proyek terse-but telah kita bayarkan 100persen, karena memang su-dah selesai dikerjakan olehpihak kontraktornya," kataAmrialis, saat ditemui se-jumlah wartawan di Mapol-res Tanjungpinang kemaren.

Menurutnya, anggaran yangdikucurkan terhadap pelaksan-

aan pekerjaan proyek tersebut,tidak hanya berupa peningka-tan pengaspalan, termasukpengerjaan saluran drainase se-suai yang dibutuhkan saat ini.

"Jika tidak ada halangan,pada tahun 2016 ini akankembali kita anggarkan untukkelanjutan proyek peningkatanjalan yang masih belum sele-sai dikerjakan," katanya.

Disinggung, apakah dirin-ya siap diperiksa oleh aparatpenegak hukum untuk mem-pertanggung jawabkan, jikadalam kenyataannya, proyektersebut tidak sesuai spek,sehingga terindikasi adanyaunsur korupsi.

Menyikapi hal tersebut,Amrialis langsung berkilah,bahwa saat ini pihak BadanPengawasan Keuangan danPembangunan (BPKP) Perwak-ilan Provinsi Kepri, tengahmelakukan pemeriksaaan.

"BPKP saat ini sedangmelakukan pemeriksaan,"ucap Amrialis sambil berlalumenaiki mobil pribadinya.

Sebagaimana diberitakan,proyek peningkatan jalan Han-doyo Putro itu sendiri diketahuidikerjakan oleh PT Serba Jaya

Bestari, sesuai Nomor Kontrak,01/SP/PEN.JLN/PU-BM /APBD/V/2015, selama 180 hari, dengannilai kontrak senilai Rp3.779.-071.300, melalui Konsultan Pen-gawas, PT Dulung Teknik.

Kondisi jalan tersebutsaat ini, terlihat sudah sele-sai dikerjakan oleh pihakkontraktor pelaksana proyek.

Meski demikian, hasilvolume pekerjaan dengananggaran yang tersedia dantelah dikucurkan oleh dinasterkat, masih jauh dari hara-pan masyarakat.

Pantauan di lapangan, ter-lihat pengaspalan jalan, ter-masuk pembuatan parit salu-ran drainase, pencegah banjiryang dikerjakan, hanya beber-apa puluh meter saja dilak-sanakan oleh kontraktor.

Hal lebih mencolok lagi,besaran pelebaran badan ja-lan dalam bentuk semenisa-si samping kiri-kanan jalanjuga terlihat tidak rata, danterdapat bagian jalan yangmenyempit.

Disamping itu, di sisi kan-an jalan, juga terlihat tumpu-kan sampah milik masya-rakat, akibat tidak adanya

bak sampah yang tersedia dikawasan tersebut.

Rahmat, salah seorangmasyarakat yang bermukimtidak jauh di kawasan proyekjalan ini berharap adanyaperhatian dari dinas terkaituntuk melakukan peninjuanlangsung ke lapangan ter-hadap hasil pengerjaan JalanHandoyo Putro itu.

"Saya yakin, jika tidakcepat diatasi, maka proyekpeningkatan jalan ini bakalbisa menjadi temuan dari in-stansi terkait, termasuk apa-ratur penegak hukum di daer-ah ini," ungkapnya

Sebelumnya, Wakil KetuaKomisi III DPRD Kota Tan-jungpinang, Ashady Selayarmengaku telah terjun lang-sung ke lapangan, atas laporanmasyarakat untuk melihatkondisi proyek peningkatanJalan Hanjo Putro yang masihbelum selesai dikerjakan.

"Kita sudah berapa kali ter-jun ke lapangan untuk meman-tau pelaksana pekerjaan pro-yek peningkatan jalan terse-but, termasuk mengingatkanpihak kontraktor dan dinas ter-kait," pungkasnya. ***

adanya perdamian antarakedua belah pihak, yakni pi-hak pelapor dan terlapor, ser-ta disaksikan pihak keluargamasing-masing.

“Pihak terlapor yang me-minta damai, telah menyele-saikan persoalan tersebutdengan cara kekeluargaan,sehingga tidak ada lagi per-soalan antara kedua belahpihak dikemudian hari,”ucap Efendi.

Sebelumnya, dalam ka-sus tersebut, pihak PolresTanjungpinang sempatmenahan Geroge Santos,anak salah seorang pengusa-ha yang cukup dikenal diTanjungpinang ini.

Selain Santos, polisi jugamenahan Rendy, rekan pel-aku yang diduga ikut mela-kukan penganiyaan terhadapkorban saat itu.

Penahanan dilakukan se-telah tim penyidik ReskrimPolres Tanjungpinang me-manggil dan memeriksa ked-ua pelaku, Selasa (29/12) lalu.

“Kedua pelaku tersebutsudah kita tahan usai men-jalani pemeriksaan oleh tim

penyidik sejak pukul 13.00WIB sampai 17.30 WIB ke-maren,” kata Kapolres Tan-jungpinang AKBP Kristian PSiagian, Rabu (30/12).

Kristian menyebutkan,pihaknya tidak pernah main-main dalam menangani set-iap dugaan kasus kriminali-tas di wilayah ini, termasukkasus kekerasan yang dilaku-kan kedua pelaku terhadapkorbannya.

“Kita tidak pernah mem-berikan tolerir bagi pelakukejahatan di wilayah ini,”janji Kristian saat itu kepadasejumlah wartawan.

Dalam penangan kasustersebut, selain dua pelaku,pihak penyidik Polres Tan-jungpinang juga telah me-lakukan pemeriksaan ter-hadap 5 orang saksi yang di-duga mengetahui kejadiantersebut.

Kedua pelaku sempat di-jerat sesuai Pasal 170 KUHPtentang kekerasan terhadaporang secara bersama-sama,dengan ancaman penjara se-lama 5 tahun, sehingga dapatdilakukan penahanan.

Sekedar diketahui, tindakpidana kekerasan yang di-lakukan kedua pelaku terse-but sempat terekam kameraCCTV di Tom Kafe.

Bahkan, kejadian pen-ganiayaan itu telah terse-bar di dunia maya, sertadapat disaksikan melaluisiaran Youtube.

Dari rekaman tersebut,terlihat jelas bagaimana ked-ua pelaku melakukan tindakpidana kekerasan, hingga kor-ban Boyke babak belur sete-lah dipukul dan dibanting diarea parkir Tom Kafe sebe-lum akhirnya terpaksa dira-wat di rumah sakit.

Informasi lainnya, sebe-lum kejadian, korban bersa-ma tiga orang temannya, se-kitar pukul 22.00 WIB sedangduduk ngopi dan memuat tu-gas di Tom Cafe, terletak diperempatan lampu merahkawasan Pamedan, JalanAhmat Yani.

Tidak lama kemudian,Boyke pergi ke Kafe BaseCamp, terletak di sebelahTom Cafe untuk menemuitemannya.

Namun sampai di sana,korban memanggil temannyadengan ucapan carut marut,sehingga pelaku merasa ters-inggung dan langsung bersa-ma temanya melakukan kek-erasan terhadap korban.

Akibat kejadian tersebut,korban mengalami memar dibagian kepala sebelah kiridan bibirnya pecah. Melihatkondisi tersebut, beberapateman korban datang keMapolres Tanjungpinangmeminta bantuan, dan mem-bawanya ke Rumah SakitUmum Provinsi (RSUP) Tan-jungpinang.

Terpisah, Kepala SeksiTindak Pidana Umum (KasiPidum) Kejaksaan Negeri(Kejari) Tanjungpinang,Ricky Setyawan SH MH men-gatakan, hingga saat ini pi-haknya belum menerima Su-rat Pemberitahuan Dimu-lainya Penyelidikan (SPDP)dari penyidik Satreskrim Pol-res Tanjungpinang.

“Pada intinya kita siapmenerima SPDP dari pihakkepolisian terkait kasustersebut,” ucap Ricki. (nel)

Promotor Tinju ..... sambungan Hal. 17

pinang cenderung mengalamipenambahan setiap tahun-nya. Dan dikatakannya, pen-derita yang meninggal rata-rata 30 orang tiap tahunnya.

“Hingga saat ini ada 350orang penderita HIV/AIDS,yang rutin mengambil obat diRumah Sakit Umum Daerah(RSUD) Kota Tanjungpinang,”ungkapnya, baru-baru ini.

Ia menyebutkan, meski be-lum ada obat yang sepenuhnyabisa menyembuhkan, namunobat yang diberitakan pemer-intah secara gratis tersebutcukup efektif menghambatperkembangan penyakit.

“Memang untuk pencegah-an terbaik yakni melakukanhubungan seks secara aman,tidak berbagi jarum atau peral-atan menyuntik serta menjalan-kan pola hidup sehat,” jelasnya.

Dijelaskan Rustam, obatbagi penderita HIV/AIDSmemang harganya mahal.Satu paket bisa mencapai

Rp1 juta. Jika dibebankankepada pemerintah daerah,maka otomatis akan mem-beratkan. Karena pengoba-tan pendukung lainnya saatini telah disediakan pemer-intah daerah.

“Biasanya penderita HIV/AIDS ini juga ada penyakitpenyerta. Seperti TB, sarya-wan, diare dan penyakit lain,”katanya.

Dia menjelaskan, sampaisaat ini sudah tercatat seki-tar 1.000 lebih penderitaHIV/AIDS di Kota Tanjung-pinang. Dari jumlah tersebut,hanya 350-an penderita yangaktif mengambil obat berasaldari berbagai kalangan.

“Ada yang masih berusiabalita, remaja berumur bela-san hingga orang tua. Merekamemang cendrung tertutup.Untuk mengambil obat sajamalu-malu,” pungkasnya.

Sementara itu, Rustamkembali mengatakan penderita

HIV/AIDS di Tanjungpinangsudah merambah pada semuakalangan, seperti para ibu rumahtangga juga telah terinveksi.

Rustam juga menjelas-kan, selama 2015, sebanyak2.470 ibu hamil melakukanpemeriksaan screening HIV/AIDS di Kota Tanjungpinang.Hasilnya, 8 ibu hamil dite-mukan positif.

“Maka dari itu, kami daripemerintah daerah, bagi pen-derita HIV/AIDS khusus darikalangan ibu hamil menjadiperhatian serius. Agar si ibupenderita HIV/AIDS terse-but tidak menularkan penya-kit berbahaya itu kepada bay-inya,” jelas Rustam.

Dilanjutkan Rustam, up-aya pencegahan tersebut ter-us dilakukan dengan pence-gahan penularan terhadapanak sejak dini.

Salah satu langkah pence-gahan yang harus dilaksana-kan yakni dengan cara me-

lakukan screening atau pe-ngecekan HIV/AIDS di Pus-kesmas-puskesmas dan ru-mah sakit yang ada di KotaTanjungpinang.

“Kita harapkan secepat-nya dilakukan pengecekan,agar dapat langsung dilaku-kan terapi. Sehingga keke-balan tubuh dapat dibentuksecepatnya,” terangnya.

Saat ini, kata Rustam, Pem-ko Tanjungpinang melalui DinasKesehatan terus melakukan sos-ialisasi dan pembinaan agar pen-derita HIV/AIDS tetap bisa hiduplayak dan penularan penyakit itutidak semakin menyebar.

“Screening bisa dilakukandi Puskesmas-puskesmasdan rumah sakit yang ada diKota Tanjungpinang. Karenasemakin banyak ibu hamilyang melakukan pemerik-saan, akan semakin cepatdiketahui statusnya dan sece-patnya pencegahan dapat di-lakukan,” harapnya. (cw53)

30 Orang ..... sambungan Hal. 17

canakan pembangunan pela-buhan ikan yang dilengkapitempat pelelangan. Tapi me-mang belum ada titik temupersoalan harga lahan olehsemua pemilik lahan,” kataAdnan kepada wartawan diKedai Kopi Pagi Sore.

Dikatakannya, lokasi yangmenjadi rencana untuk diban-gun tempat pelelangan ikanadalah di sekitar kawasanDompak, Kecamatan BukitBestari. Hanya saja, kata Ad-nan, pihaknya tetap mencarilokasi lain yang sesuai untukdibangun pelabuhan ikan.

Menurutnya, akan bany-ak manfaat dengan terben-tuknya tempat pelelanganikan di Kota Tanjungpinang.Hal tersebut tentunya bisamenghidupkan perekonomi-

an masyarakat Kota Tan-jungpinang, terutama untukmasyarakat setempat yangmemiliki mata pencariansebagai nelayan.

Pihaknya, kata Adnan, ti-dak menargetkan kapan pem-bangunan dapat direalisasi-kan. Asalkan permasalahanlahan kelar, maka pemban-gunan dapat segera dimulai.

“Jika lahan sudah oke,maka pihak kementerian ter-kait akan langsung menggelon-torkan dananya, karena DEDjuga sudah ada,” pungkasnya.

Sebelumnya, WalikotaTanjungpinang Lis Darman-syah juga pernah meyampai-kan mengenai rencana pem-bangunan pelabuhan ikantersebut. Menurut Lis, poten-si pendapatan di sektor peri-

kanan di Kota Tanjungpinangsangat menjanjikan.

“Jika dikelola denganbaik, tentu akan meningkat-kan Pendapatan Asli Daerah(PAD) Kota Tanjungpinang.Sebagian besar mata pencar-ian masyarakat pesisir diKota Tanjungpinang juga darisektor perikanan,” ujar Lis.

Jadi, lanjut Lis, jika sek-tor ini meningkat, secara oto-matis perekonomian rakyatjuga akan mengalami pen-angkatan. Dan hal ini jugasesuai dengan misi pemerin-tahan Jokowi-JK dalam yaitumengembangkan potensi sek-tor Kemaritiman.

“Bantuan pompong ne-layan juga akan kita upaya-kan kedepannya,” tutupLis. (cw53)

Sementara dalam sidang,terdakwa Foan Tjoan men-gaku mampu meraup untungsebesar Rp800 ribu perhari-nya dari bisnis gas ilegal yangia geluti selama kurun waktusetengah tahun saat itu.

Pendek juga menerangkanjika sebenarnya ia melakonibisnis penjualan gas 12 kgsejak tahun 2013. Namunsaat itu ia berhubungan lang-sung dengan agen resmi diTanjung Uban. Saat itu un-tung yang ia dapatkan tidakterlalu banyak.

"Sebelumnya langsungbeli dari agen resmi di Ubanper tabung 12 Kg seharga 144ribu, lalu saya jual 160 ribu,"ucap Pendek.

Pendek melanjutkan,akhirnya pemesanan kepadaagen resmi ia hentikan setelahdirinya mendapatkan alatpenyedot dan pemindah gasdari rekannya dari Singapore

sekitar setengah tahun laludirinya pun akhirnya meme-san gas dari kenalalnnya,Slamet Widodo untuk menye-diagan gas bersubsidi 3 Kg.

"Tiap tabung gas ukuran 3kilo saya beli Rp17 ribu dariSlamet. Perhari saya pesan 50tabung. Kemudian 4 tabung uku-ran 3 Kg saya pindah ke tabung12 Kg. Perhari tabung 12 kiloyang sudah dioplos bisa laku 8hingga 10 tabung. Keuntunganpertabung mencapai Rp83 ribu.Jadi keuntungan sehari berkisarRp800 ribu," terang Pendek.

Untuk melakoni peker-jaan itu, Pendek menerang-kan bahwa ia dibantu olehdua orang pekerja. Satu or-ang bertugas untuk oplos gasdan satu orang lagi bertugassebagai pengantar gas kepa-da pelanggan dengan upahmasing-masing sebesar Rp2juta setiap bulan.

Hakim menilai bahwa ter-

dakwa Pendek telah melaku-kan dua hal kesalahan yangsangat fatal. Kesalahan perta-ma adalah bahwa usaha yangdigeluti pendek sejak tahun2013 itu tidak memiliki SuratIjin Tempat Usaha (SITU).

Kedua, gas yang diolosnyaadalah gas subsidi yang se-harusnya diperuntukkan ke-pada masyarakat kecil seh-ingga harganya lebih murah.

"Gas 3 Kg itu adalah hakrakyat kecil karena gas subsi-di dan kamu oplos ke gas 12Kg untuk masyarakat menen-gah," ucap majelis hakim.

Pendek pun tidak dapatberkilah atas perbuatan yang ialakukan. Ia hanya menyamapi-kan, melakukan bisnis ilegal ituhanya untuk cari makan. "Sayalakukan hanya untuk cari ma-kan. Dan selama ini masya-rakat di sekitar gudang taukalau saya menyediakan gas12 Kg," jawab Pendek. (nel)

Foan Tjoan ..... sambungan Hal. 17

ABG Dihamili Teman Dekatnya

yang melaksanakan kegiatanperayaan Tahun Baru Imlek.

Selain itu, pengamanandalam bentuk patroli denganmenggunakan mobil dan sepe-da motor dinas juga kamilakukan demi memberikanrasa nyaman," kata Norman.

Dilanjutkan Norman, un-tuk di Kota Tanjungpinangada dua titik lokasi rumahibadah berupa kelentengyang cukup besar dan empattitik kelenteng yang akanmelaksanakan sembahyangdan perlu diantisipasi.

"Total keseluruhanya adaenam kelenteng, dua besardan empat kecil. Di kelentengtersebut pengamanan akandilakukan menjelang dan se-sudah perayaan tahun baru.Di sana akan ada anggota poli-si yang melakukan pengaman-

an. Sehingga, pelaksanaanImlek dapat berjalan denganlancar," kata Norman.

Pengamanan dari polisisendiri akan berakhir setelahseluruh rangkaian perayaanImlek selesai atau setelah be-rakhirnya Cap Go Meh.(nel)

99 Personel ..... sambungan Hal. 17

pakaian dan pasar sayursaja,” terangnya.

Selain itu, kata Lis, Pem-ko Tanjungpinang saat initengah fokus melakukan revi-talisasi pasar-pasar di ka-wasan kota lama. Direncana-kan untuk melakukan rehabbangunan pasar di kawasantersebut.

“Rencananya kita permaktotal Pasar Tanjungpinang

ini. Dan kita juga rencanakanuntuk menata pasar ikan.Namun saat ini kita selesai-kan dulu rencana memban-gun pasar yang terbakar itu,”ujarnya.

Masih dikatakan Lis, se-lain melakukan rehab ban-gunan pasar-pasar tersebut,dirinya juga akan meningkat-kan perekonomian di ka-wasan Kota Lama tersebut.

Yang menurutnya, saat inisudah mulai lesu dibanding-kan di kawasan Kilometer 9.

“Kita juga akan membuatpasar malam di Jalan Merde-ka. Tapi kita akan tawarkandan diskusi dahulu kepadapemilik toko di Jalan Merde-ka ini,” jelasnya.

Jadi, sambung Lis, PemkoTanjungpinang akan membuattenda-tenda berupa kios kecil

yang gampang untuk diangkatkembali di sepanjang JalanMedeka di kawaan Kota Tua.

“Jadi akan banyak parapedagang yang mendagangkanjualannya di situ. Selama inipada malam hari pasar terse-but sudah sepi. Yang ramai diKilometer 9 saja. Jadi kita jugaakan menggerakkan perekono-mian di kawasan Kota Tua inijuga,” pungkasnya. (cw53)

Pemko Rencanakan ..... sambungan Hal. 17

PelakuDiringkus Polisi

TANJUNGPINANG (HK) — Kasus pencabulan danpersetubuhan terhadap anak baru gede (ABG) yang masihdi bawah umur, terus saja terjadi di Kota Tanjungpinang. Korbannya yang satu ini,

sebut saja Bunga (17), tengahhamil, dan saat ini telahmelahirkan seorang bayi aki-bat ulah pria yang telah dike-nalnya selama ini.

Informasinya, kejadiantersebut diketahui, setelahSy (56) seorang ibu rumahtangga (IRT) melaporkan FM(18), pria yang telah mengha-mili putrinya itu ke polisi.

Tindakan itu terpaksa di-lakukan oleh orang tua kor-ban, setelah putrinya terse-but dihamili namun enggandinikahi oleh pria remajayang masih ingusan tersebut.

Ironisnya setelah Bungamelahirkan bayi hasil hubun-gan gelapnya itu, FM tidakkunjung menikahi.

Kejadian itu bermula seki-tar Desember 2014 sekitarpukul 21.00 WIB. FM menjem-put WE di rumah orang tuanyadi salah perumahan di Tan-jungpinang. Kemudian keduan-ya berkeliling hingga ke TepiLaut pada pukul 24.00 WIB.

Kedua anak remaja ber-lainan jenis kelamin ini ber-main kembang api di rumahnenek FM.

Namun saat korban mintadiantar pulang, FM malahmenolaknya. Bahkan FM me-ngajak korban menginap dikamar abangnya. Meskipunkeberatan, tapi karena sudahlarut malam, korban akhirn-ya menyetujui.

Di kamar itulah terjadihubungan layaknya suami is-tri dimana Bunga dijanjikanakan dinikahi FM saat itu.

Saat ini bayi yang dikandung

Bunga sudah lahir dan berumur4 bulan, namun tidak ada suratnikah sebagaimana layaknya.

Atas laporan orang tuakorban tersebut, polisi lang-sung bertindak cepat danmenangkap FM, pria yang di-nilai tidak bertanggung ja-wab tersebut. Saat ini FMsudah diamankan di sel Ma-polres Tanjungpinang.

Kasat Reskrim Polres Tan-jungpinang AKP Andri Kur-niawan, melalui Kaur Bin Ops(KBO) Reskrim, Iptu Efendimembenarkan penangkapandan penahanan FM sebagaipelaku kasus persetubuhandengan anak di bawah umursebagaimana yang dilaporkanoleh orang tua korban. “Saatini pelaku masih kita aman-kan di Mapolres Tanjungpi-nang untuk penyelidikan leb-ih lanjut,” ucap Efendi. ***

AsfanelLiputan Tanjungpinang

Page 19: Haluan kepri 05feb16

CMYK Editor : Afrizal, Layout : Restu

CMYK

bintan19 Jum’at, 5 Februari 2016

TNI AU Manfaatkan Bandara BusungUntuk Take Off Pesawat Tempur

BINTAN (HK) — TNI AU berencana akanmenjadikan Bandara Busung lokasi takeoff/landing pesawat tempur milikangkatan tersebut.

Oki AlexanderLiputan Bintan

Alasannya, bila pesawattempur TNI AU tengah patro-li di barisan terdepan NKRIseperti di Kepri, landasanBandara Busung bisa menja-di alternatif untuk take off/landing pesawat tempurtersebut.

Panglima Komando Per-tahanan Udara Nasional TNIAU, Marsekal Muda, AbdulMuis mengatakan kalau ke-beradaan Bandara Busung diBintan akan semakin mem-perkuat pertahanan negara.

Mengingat, bandara yangmemiliki landasan pacu pesa-wat sepanjang 3.600 meteritu bisa menjadi alternatifjika Alutsita seperti pesawattempur ke tiba ke Kepri bisalanding di Bandara Busung.

"Jadi kalau sudah adabandara di sini (Bintan-red)akan semakin memperkuatpertahanan keamanan nega-ra. Karena nantinya pesa-wat-pesawat tempur kitabisa juga landing di sini,"

terang Muis saat menyam-bangi Mako Satrad 213 Tan-jungpinang di Km 53 Bin-tan, kemarin.

Selain itu, bila BandaraBusung beroperasi, kata Jen-deral bintang dua itu, tidakhanya menjadi sebagai ban-dara pesawat komersil, teta-pi akan menjadi pangkalanudara nantinya dengan mem-bangun settel-settel untukpenempatan anggota TNI AU.

"Umumnya dengan kon-struksi beton dengan panjang3.600 meter dan lebar 45-60meter dapat melayani jet se-dang seperti Fokker-100, DC-10, B-747, ataupun Her-cules," sebutnya.

Jika keberadaan bandaradi kawasan industri Lobamitu diyakini dapat memban-tu kekuatan pertahanan TNIAU dalam menjaga kedaula-tan wilayah udara NKRIkhususnya di wilayah ter-depan seperti Kepri.

Keberadaan BandaraBusung ini juga diyakinimampu menjadi alat utamauntuk menjadikan Bintan se-jajar dengan Bali dari segi

kunjungan wisatawan man-canegara.

General Grup Manager(GGM) PT BRC, Abdul Wa-hab mengatakan, bila Ban-dara Busung sudah mulai

melayani penerbangan, kun-jungan wisman ke Indonesiamelalui pintu masuk di Bin-tan bakal setara dengan Pu-lau Bali.

"Orang di luar negeri saat

ini sudah mengenal Bintan.Tinggal bagaimana kita me-nyiapkan fasilitas yang ada,agar wisman semakin banyakmasuk ke Bintan," ujarnya.

Diketahui, pembangunan

Bandara Busung dengannama Bintan Resort Airport(BRA), terus didukung olehberbagai pihak. Meskipun,keberadaan bandara itu ber-dekatan dengan Bandara

Hang Nadim Batam dan Ban-dara Raja Haji Fisabillillah(RHF) Tanjungpinang, nyat-anya persoalan itu takkanmengganggu lalu lintas udaradi Kepri.***

Kelompok Nelayan Terima Bantuan Rp20 JutaPT BRC Bantu dari Dana CSR

BINTAN (HK) — Dua kel-ompok nelayan dari DesaSebong Lagoi dan SebongPereh, Kecamatan TelukSebong, mendapatkan ban-tuan dana sebesar Rp20juta setiap kelompok.

Bantuan yang direal-isasikan dengan meman-faatkan dana CSR PT Bin-tan Resort Cakrawala (B-RC) Lagoi ini, memang se-ngaja diberikan kepadakelompok nelayan.

Manager CSR PT BRCLagoi, Machsun, mengata-kan bantuan yang diberi-kan memang sengaja men-garah kepada kelompok-kelompok nelayan yang be-rada di sekitar kawasanwisata Lagoi.

Dengan harapan, ban-tuan dana bergulir ini bisamenjadikan para kelom-pok nelayan menjadi man-

diri serta bisa mengelolakeuangan kelompoknyademi kemajuan para ne-layan itu sendiri.

“Dana bergulir yangdiberikan ini sebagai ben-tuk kepedulian PT BRC La-goi kepada masyarakat se-kitar. Karena mayoritasmemang di sini banyak ne-layan. Makanya dana CSRkita arahkan ke kelompoknelayan,” ujar Machsun.

Dalam beberapa tahunterakhir, lanjutnya, PTBRC terus memberikanperhatian untuk kema-juan dan pengembanganpara nelayan.

Dengan adanya angga-ran bergulir ini, kata Mach-sun, bisa meningkatkankekompakan antar anggo-ta pada kelompok nelayandan mampu dijadikanmodal yang terus menerus

berkembang demi kema-juan anggota dalam kelom-pok nelayan itu sendiri.

Sementara itu, KepalaDinas Kelautan dan Perikan-an (DKP) Bintan, ElizarJuned menambahkan kepadapara kelompok nelayan yangmendapatkan bantuan danabergulir bisa dimaksimalkandengan baik untuk kemajuankelompok nelayan.

Dengan adanya bantu-an ini, kata Elizar, tentusangat membantu para ne-layan di Bintan, khususn-ya di Teluk Sebong.

Mengingat DKP Bintandengan pagu anggaranyang terbatas lantaran ke-uangan daerah terus me-nurun, menyebabkan ban-tuan untuk nelayan men-jadi berkurang.

Dengan adanya tindaknyata yang ditunjukan olehPT BRC Lagoi kepada ne-layan, Elizar juga berharap

hal serupa bisa dilakukanoleh perusahaan-perusa-haan yang ada di Bintandalam memanfaatkan danaCSR perusahaannya.

“Tentunya kita berteri-ma kasih dengan kepedu-lian dari BRC Lagoi ini.Kita harapankan perusa-haan lain juga bisa demi-kian,” katanya.

Terakhir, Elizar me-nyebut, bantuan dana yangtelah disalurkan ini dikel-ola sebaik mungkin agartidak ada habis dan meng-harapkan bantuan serupadikemudian hari. Denganpengelolaan yang baik, di-rinya yakin setiap bantuanyang diberikan akan terusbermanfaat.

“Kembangkan sepertimembentuk koperasi. Jadidana tersebut akan memberi-kan manfaat lebih luas kepa-da para anggota kelompoknelayan,” tutupnya.(cw95)

Jadi Pengacara Tak MestiLulusan Hukum

BINTAN (HK) — Siapa bi-lang untuk menjadi seorangpengacara, mesti menyan-dang gelar Sarjana Hukum(SH) sampai Magister Hu-kum (MH).

Asal mau, lulusan den-gan gelar Sarjana Syariah(S.Sy) seperti mereka (Ma-hasiswa-red) yang meng-eyam pendidikan di SekolahTinggi Agama Islam (STAI)Sultan Abdurahman Kepri,ternyata juga bisa jadi seor-ang pengacara.

Hal ini terungkap saatseminar profesi akademikbidang hukum dan ekonomisyariah dengan tema hukumadvokasi dan peranan Sarja-na Syariah di bidang hukumyang diselenggarakan HimaProdi Hukum Ekonomi Syari-ah dan Kongres Advokat Indo-nesia (KAI) di Kampus STAISAR Kepri, Jalan Lintas Bar-at Km 19 Kecamatan Toapa-ya, Kamis (4/2).

Ketua panitia penyelengga-ra seminar, M Tedy Rahardimengatakan, lulusan SarjanaSyariah bisa saja menjadi seor-ang pengacara, dengan catatanmesti menjalani pendidikankhusus selama enam bulan.

“Kelulusan dengan titelS.Sy (Sarjana Syariah) bisamenjalani pendidikan khu-sus selama enam bulan dansesudah itu sudah bisamenjalani profesi advokat,notariat dan mediator,” un-gkap Tedy.

Seminar yang diikuti seki-tar 70 mahasiswa/i STAISAR Kepri ini merupakanpemberian nilai tambah keil-muan bidang profesi, khusus-nya hukum Islam dalam

menjawab tantangan danpermasalahan lapangan pe-kerjaan dan permasalahanhukum.

Tedy tak menampik jikabanyak lulusan Sarjana Sya-riah enggan melirik profesisebagai pengacara. Karenakebanyakan dengan melihatyang ada, banyak alumni lu-lusan Sarjana Syariah lebihfokus ke profesi sebagai guru,dosen, ustadz dan kyai.

Sementara itu, narasum-ber dari KAI Kepri, Ibnu Hajardan Sumardi Nata menyam-paikan kalau lulusan dengangelar Sarjana Syariah bisamenjadi seorang pengacarayang bisa menangani per-soalan pidana hukum setaradengan mereka yang dari kelu-lusan Sarjana Hukum.

Tentu saja, hal tersebutmemiliki pijakan hukumyang memperbolehkan Sar-jana Syariah menjadi ad-vokat yang tertuang dalamUndang-undang Nomor 18tahun 2003 tentang ad-vokat, pasal 2 (1).

Peluang untuk menjadipengacara dari sekolah aga-ma memang masih kurangdiminati. Seperti kata Pani-tia Seminar yang juga meru-pakan Ketua Prodi HukumEkonomi Syariah, M TedyRahardi, Sumardi Nata men-gatakan, kebanyakan lulusanSarjana Syariah banyakmengambil profesi menjadiguru, dosen, ustadz dan se-bagainya.

“Boleh jadi realitas ini dis-ebabkan masih kuatnya pe-mikiran dan keyakinan bahwaprofesi yang paling mulia ad-alah guru, dosen, ustadz mau-pun kyai,” ungkapnya.

Sedikit memberikangambaran mengenai advo-kasi, Sumardi memapar-kan, kalau lulusan dari Sar-jana Syariah banyak yangkonsen di bidang advokasi,nantinya bisa mengabdikanilmunya demi kebaikan un-tuk membantu masyarakatyang tidak mampu sepertimembentuk Lembaga Ban-tuan Hukum (LBH).(cw95)

Dua Brigadir Polisi Tambal Lubang JalanBerhentikan Lori Pengangkut Aspal

BINTAN (HK) — Polisi lalu lintas, merupakanprofesi di kepolisian yang selama inimemang selalu mendapat cercaan darimasyarakat. Lantaran tugasnya yang sukanilang para pengendara bermotor yang taktaat aturan lalu lintas.

Karena geram dan kesal,tak sedikit pula masyarakatyang menilai kalau polisi lalulintas bertugas di jalanancuman untuk cari ‘uang kopi’.

Namun istilah (Cari Uang

Kopi) yang sangat familiar ter-dengar di tengah masyarakatitu, terbantahkan dengan aksidari dua Brigadir Polisi LaluLintas Polres Bintan di lin-tasan Km 21 Gesek tepatnya

di sekitar waduk Sei Gesek,Kamis (4/2) pagi sekitar pukul11.00 WIB.

Saat melakukan patrolirutin menggunakan mobil se-dan Polisi, Brigadir Nico Fer-dian dan Brigadir Yodi Ahyari,tiba-tiba menghentikan lajumobil dinasnya saat berada dikawasan Waduk Sei Gesek.

Dari kejauhan, terlihatdua polisi berpakaian leng-kap itu turun dan sempattegak-tegak sejenak di ping-giran jalan raya.

Selang beberapa saat ke-mudian, terlihat ada sebuahtruk muatan aspal melintas.

Satu di antara dua polisi ituterlihat memberhentikanlaju mobil besar itu.

Supir truk sempat kagetkarena diberhentikan olehpolisi, namun polisi itu terli-hat tidak sedang menjalan-kan tugasnya untuk melaku-kan razia jalan raya.

Beberapa pengendaralainnya yang hendak melin-tasi jalan tersebut juga terli-hat menghentikan laju ken-daraannya baik dari arahTanjungpinang-Kawal, mau-pun sebaliknya. Karena kha-watir dua polisi itu sedangmelakukan razia.

“Takut mas lewat, nantikena tilang pula. Motor sayakayak begini mas,” ungkapWandi, seorang pengendaramotor Supra X tanpa mema-kai kaca spion.

Anggapan Wandi ternya-ta salah. Polisi itu tidak se-dang merazia kendaraanyang melintas. Truk warnakuning yang diberhentikanoleh seorang polisi itu, ternya-ta untuk mengambil sedikitbahan aspal dari bak truk.

Dengan meminjam alatskop milik pedagang buah disekitar waduk, polisi itu ter-lihat menurunkan sikit demisedikit bahan aspal yang adadi bak truk tersebut.

Benar, tindakan dua Brig-adir Polisi ini ternyata hanyaingin menambal jalan yangberlubang di lintasan terse-but. Karena diameter lubangyang besar, sehingga dikha-watirkan riskan terjadikecelakaan lalu lintas.

“Kebetulan saja tadi lagipatroli. Pas lihat ada lubangbesar di tengah jalan, kamilihat kebetulan ada lori aspallewat, kami berhentikan dankami minta sikit aspalnyabuat nutupin jalan yang lubangitu,” kata Brigadir Nico.

Tindakan dua BrigadirSatlantas Polres Bintan itusempat dicurigai oleh pen-gendara yang hendak melin-

tasi jalanan tersebut, bahwadua polisi itu sedang razia.

Namun, setelah menge-tahui dua polisi itu hanya ber-niat menutup bagian jalanyang berlubang, satu persatupengendara berani melintas,karena tahu apa yang dilaku-kan para polisi itu.

“Saya kira razia pak poli-si tuh, ternyata hanya mintaaspal buat nambal lubangjalan,” ucap Kiki pengendarasepeda motor yang berhentikarena takut kalau ada razia.

Kiki menambahkan, tinda-kan dua petugas kepolisianyang amat peduli terhadapkeselamatan para pengendaradengan menutup jalan-jalan

yang berlubang ini, perlu men-jadi contoh bagi semua orang.

Karena untuk melakukansuatu kebaikan terutamamenyangkut kepentinganbanyak orang, tidak semesti-nya harus menunggu ada or-ang lain ataupun pimpinan,yang melihat kebaikan yangdilakukan.

“Tindakan dua pak polisiitu memang tak diduga. Sia-pa yang mengira dua polisi itumau nambal jalan yang ber-lubang. Yang ada dikira lagirazia aja. Ini mesti jadi contohbagi yang lain, meskipun bu-kan kerjaannya, tapi merekamau melakukannya,” beberKiki.(cw95)

DOK

LANDASAN PACU — Progres pembangunan landasan pacu pesawat Bandara Busung di kawasan Industri Lobam saat ini sudah berjalan 40 persen. Pihak TNI AU-pun akan memanfaatkan potensi tersebutuntuk take off pesawat tempur.

OKI ALEXANDER/HALUAN KEPRI

SEMINAR profesi akademik bidang hukum dan ekonomi syariah yangdiselenggarakan Hima Prodi Hukum Ekonomi Syariah dan Kongres AdvokatIndonesia (KAI) di Kampus STAI SAR Kepri, Jalan Lintas Barat Km 19 KecamatanToapaya, Kamis (4/2).

OKI ALEXANDER/HALUAN KEPRI

BRIGADIR Nico mengatur lalu lintas disaat Brigadir Yodi menambal bagian jalan yang berlubang dengan aspal yang dimintanyadari truk pengangkut aspal yang melintas saat itu di lintasan Km 21 Gesek dekat Waduk Sei Gesek, Kamis (4/2).

Page 20: Haluan kepri 05feb16

Editor: Eddy, Layouter : Ricoh Polda

hukum & kriminal20 Jum’at, 5 Februari 2016

Nelayan Batam Ditahan PDRMMasuk Lokap Dua HariBATAM (HK)— Lima orang nelayan PulauSelat Nenek, Batam ditahan oleh Polis DirajaMalaysia (PDRM) awal tahun ini karena di-duga masuk wilayah mereka. Kelima nelayantersebut Yusro, Hendro, Alimudin, Ramlandan Ruslan.

Lima nelayan tradisionalasal Pulau Selat Nenek, Ba-tam ditangkap Polis DirajaMalaysia ketika sedang men-cari ikan mempergunakanperahu bermotor kapasitasmesin tempel 40 PK atau leb-ih dikenal kapal pancung.

Selama dua hari ditahan di

Lokap (Penjara) akhirnya mere-ka dibebaskan dengan bantuanKedutaan besar Republik Indo-nesia (KBRI) yang ada di Ma-laysia yang berkoordinasi den-gan Forum Nelayan Batam.

“Alhamdulillah nelayankita sudah keluar, saat di-tangkap perwakilan ForumNelayan Batam langsungpergi ke Malaysia,” ujar Nori-mat Sekretaris Forum Nelay-

an Batam kepada HaluanKepri, Kamis (4/2).Menurut-nya, kelima nelayan ditang-kap karena diduga masukperariaran Malayai, padahalmenurut informasi kebera-daan mereka masih beradapada Laut lepas (high Seas).

Ketua Gerakan PemudaHinterland (GPH), Amos jugamembenarkan adanya pe-nagkapan kelima nelayan.

Meraka ditangkap di Peraia-ran Karimun, Jumat (22/1)sekitar pukul 11.00 WIB.

“Kelima nelayan tersebutYusro, Hendro, Alimudin,Ramlan dan Ruslan, seka-rang sudah dibebaskan bersa-ma pancungnya,” ujarnya.

Informasi di lapangan,kelima nelayan dari Batamini ditangkap karena dinilaimasuk ke wilayah perairan

Malaysia. Kelimanya dibawaPolis Diraja Malaysia beser-ta alat transportasi jenispancung dan alat tangkap di-giring ke Malaysia.

“Informasi yang kita perolehdari lapangan, nelayan kitayang ditangkap itu berada diperairan internasional (OPL).Mereka sedang memasangbubu (allat tangkap ikan) saatditangkap,” ujarnya.***

Indra KusumaLiputan Batam

Mobil Sedan Terjun ke ParitDitabrak Pintu Kiri

BATAM (HK) — Mobil sedanHonda Civic warna Abu-abuMetalic bernopol BP 1245 ZB,terjun ke dalam parit didepan perumahan Genta III,Batuaji, Kamis (4/2) sekitarpukul 14.30 WIB.

Diketahui kecelakaan ituterjadi ketika Irwansyah,pengendara mobil tersebutditabrak lari oleh pengendaralain dari sebelah kirinya. Ak-ibatnya, mobil itu terlihatrusak parah di bagian pintusebelah kiri dan bumber bagi-an depan mobilnya karenabenturan ke sisi parit.

Informasi dilokasi, keja-dian itu bermula saat pen-gendara mobil ini keluar dariperumahan Villa Mukakun-ing, Tembesi hendak menujuke arah Mukakuning.

Saat keluar, tak jauh daritempat tinggalnya, tiba-tibapemilik mobil itu ditabrakpengendara lain dari bela-kang yang mengenai pintusebelah kirinya. Kemudiandia pun langsung banting se-tir kesebelah kiri hingga ma-suk kedalam parit.

Dengan kejadian itu takada korban jiwa. Namun,korban diketahui hanya men-galami luka ringan dan lang-

sung dibawa ke rumah sakitumum daerah (RSUD) Em-bung Fatimah, Batam.

“ Korban itu ditabrak or-ang dari sebelah kirinya,setelah ditabrak langsungmembanting setir kekirin-ya,” katanya Asid dilokasikejadian.

Dilanjutkan dia, pengen-dara yang menabrak korbanitu tak berhenti melainkanterus melaju kencang kearahMukakuning juga. “ Sayajuga tak tahu kenapa penge-mudi mobil civic itu, tiba-tibamembanting setir ke sebelahkiri,” katanya sorenya itu.

Akibat kecelakaan itu,

kemacetan panjang terjadi diruas jalan menuju arah Mu-kakuning dengan justru seba-liknya. Tak lama kemudian,anggota lantas Polresta Bare-lang pun tiba dilokasi untukberusaha mengurangi kemac-etan. Namun karena bany-aknya pengendara dan penge-mudi ingin mengetahui keja-dian tersebut, jalanan menja-di macet parah.

Hingga berita ini ditulis,mobil sedan merek hondaCivic ini langsung diangkatdari dalam parit menggu-nakan derek hingga dibawake Mapolresta Barelang.(ded)

MANURUNG/HALUAN KEPRI

TERJUN KE PARIT — Honda Civic warna Abu-abu Metalic bernopol BP 1245 ZB, yang dikendarai Irwansyah ini terjun ke dalam parit di depan perumahan GentaIII, Batuaji, Kamis (4/2). Tidak ada korban jiwa dalam kejadian ini. DEDI

Terdakwa Ngaku PenuhiKebutuhan Hidup

BATAM (HK) — Sri Wahyu-

ni (20), staf administrasi PT

Aviari Pratama, terdakwa

penggelapan uang sewa kios

sebesar Rp571 juta karena

terdesak kebutuhan hidup

sehari-hari. Hal ini diakui

terdakwa pada persidangan

di Pengadilan Negeri (PN)

Batam, Kamis (4/2).

Pernyataan tersebut juga

di benarkan oleh saksi dari

Bendahara PT Aviari Prata-

ma, dikatakannya bahwa

terdakwa Sri menggelapkan

uang sewa kios karena memi-

liki kewenangan untuk mem-

buat kwitansi penagihan dan

dipercaya oleh Pimpinan Pe-

rusahaan.

“Terdakwa memang ber-

wenang untuk membuat kwi-

tansi penagihan, padahal dia

di percaya oleh pimpinan pe-

rusahaan tapi kok malah di

salah gunakan kepercayaan

Bos, dan usianya pun baru 20

tahun,” ucap saksi.

Usai mendengarkan keter-

angan saksi-saksi yang diha-

dirkan, terdakwa membenar-

kan dan mengakui kesalahan

dari perbuatannya. Dalam

pemeriksaan saksi yang di-

lanjutkan dalam agenda ket-

erangan terdakwa, Sri menga-

takan bahwa awalnya ia ter-

desak biaya hidup sehari-

hari.

Karena desakan hidup

dan tergiur mendapatkan

uang dengan cara yang cepat,

terdakwa malah membuat

kwitansi penagihan atas na-

ma Manager PT Aviari Prata-

ma untuk selanjutnya dijadi-

kan dasar menagih uang se-

wa kios kepada para penye-

wanya.

“Awalnya saya dapat Rp5

juta, tapi karena ketagihan,

ya saya teruskan. Uang yang

saya tagih tidak pernah saya

setorkan,” ucap terdakwa.

Dalam keterangan saksi

sebelumnya, penggelapan

tersebut diketahui dari pen-

gakuan para penyewa kios

yang mengatakan telah mem-

bayar uang kios tahunan ke-

pada terdakwa.

Sebagian besar, dari seki-

tar 80 kios didalam Aviari

Plaza, yang seharusnya mem-

bayarkan uang sewa tahunan

kepada PT Aviari Pratama

mengaku sudah membayar

uang sewa kios kepada ter-

dakwa. Atas dasar itulah,

terdakwa dilaporkan atas

tuduhan penggelapan uang

sewa kios.

Tidak hanya itu saja, audit

internal PT Aviari Pratama

juga mendapatkan pernya-

taan mencengankan, bahwa

terdakwa mengaku mengge-

lapkan uang sewa kios terse-

but. Akan tetapi jumlah yang

diakuinya hanya sekitar Rp-

150 juta, sementara sisanya

tidak diakui bahkan terdak-

wa menyanggah bahwa bukan

ia yang menggelapkannya.

“Terdakwa hanya men-

gakui Rp150 juta setelah au-

dit internal, tapi yang sewa

kios bilang bahwa yang me-

nagih uang sewa adalah ter-

dakwa. Jadi yang gelapkan

semua uang itu jelas terdak-

wa,” ucap saksi.

Mendengar seluruh keter-

angan dalam persidangan,

Ketua Majelis Hakim Sarah

Louis Simanjuntak, didamp-

ingi Jessael dan Endi sempat

heran dengan aksi yang di-

lakukan terdakwa. Selain

nominal yang digelapkan ter-

bilang cukup besar, usia ter-

dakwa juga masih sangat

muda.

Diberitakan sebelumnya,

atas penggelapan tersebut

PT Aviari Pratama mengala-

mi kerugian hingga Rp571

juta. Dan untuk mengelabui

pengelola Aviari Plaza, ter-

dakwa mempergunakan uang

tersebut dengan membeli dua

unit sepeda motor, yakni mo-

tor Honda merek CBR dan

Honda Vario dengan cara kre-

dit.

Selain itu, terdakwa juga

membeli satu unit mobil me-

rek Toyota Agya dengan cara

pembayaran kredit. Tidak

puas dengan seluruh barang

yang telah diperolehnya dari

uang hasil penggelapan terse-

but, terdakwa juga mengam-

bil satu unit rumah tinggal

dan satu unit kios di Aviari

Plaza.

Atas perbuatannya, ter-

dakwa dijerat dengan dak-

waan Kesatu, melanggar Pa-

sal 374 KUH Pidana dan Ke-

dua Pasal 372 KUH Pidana.

Kemudian persidangan akan

di lanjutkan pekan depan

dengan agenda pembacaan

tuntutan.(cw51)

Sri

Page 21: Haluan kepri 05feb16

politik21 Jum’at, 5 Februari 2016

Editor: Amir Yunus, Layouter: Mario

Mukernas PKB Akan DimeriahkanLaskar Cantik

JAKARTA (HK) — PartaiKebangkitan Bangsa (PKB)kini mulai masuk ke parapemilih dari kalangan anakmuda. Partai berlambangbola dunia ini punya senjataberupa kelompok perem-puan-perempuan muda can-tik untuk menarik massa.

Perempuan-perempuancantik nan pandai yang ter-gabung dalam Laskar Can-tik Pembela Rakyat itu ba-kal memeriahkan Musya-warah Kerja Nasional (Mu-kernas) Partai KebangkitanBangsa (PKB) di JCC.

"Saat ini PKB tengahmerambah anak-anak mu-da, dan Laskar Cantik Pem-bela Rakyat ini menjadi kel-ompok penting untuk me-

narik massa," kata Koordi-nator Laskar Cantik Pem-bela Rakat, penyanyi soloReza Herlambang, Kamis(4/2).

Menurut Reza, fokusPKB saat ini adalah tidakhanya ingin dikenal se-bagai partai santri, tapipartai trendi yang tidakmenghilangkan ideologiagamanya.

"Laskar Cantik Pembe-la Rakyat ini diharapkanmemberi warna baru yangdapat menjadi magnet bagimahasiswi, eksekutif muda,dan seluruh perempuanmuda lainnya," kata Reza.

Reza menegaskan pe-rempuan cantik ini menja-di duta bagi PKB untuk

menjawab bahwa PKBmemiliki kepedulian ter-hadap kaum muda.

"Laskar Cantik Pembe-la Rakyat ini bukan hanyacantik secara fisik tapimereka pintar menguasaibeberapa bahasa di dunia,"katanya.

Reza bersyukur ide-nya untuk membentukLaskar Cantik disambuthangat teman-temannya.Dan, kata Reza, merekabegitu antusias memban-tu PKB.

"Waktu pertama kalisaya ngobrol-ngobrol danmelontarkan ide memben-tuk Laskar Cantik Pembe-la Rakyat untuk memban-tu Mukernas PKB mereka

semua tanpa ragu men-jawab mau," katanya.

Reza meyakini semuaitu dapat terjadi karenaPKB sebagai partai sudahterbukti berada di garda ter-depan dalam membelarakyat yang termarginal-kan.

"Partai ini bukan seka-dar ngomong, tapi dibukti-kan dengan aksi konkret,"katanya.

Reza berharap LaskarCantik ini nantinya maudan berkenan menjadi jurupencitraan partai untukmenghadapi pemilu 2019.

"Saya kira mereka berse-dia, hanya saja saya belumberbicara secara langsung,"tandasnya. (dtc)

LASKAR CANTIK— Perempuan-perempuan cantikyang tergabungdalam Laskar CantikPembela RakyatPartai KebangkitanBangsa (PKB)sedang latihan.Laskar Cantik iniakan memeriahkanMusyawarah KerjaNasional (Mukernas)PKB di Jakarta.

IST

Eko Patrio dan Desy Ratnasari DiusungPilkada DKI

JAKARTA (HK) — Wakil Sekretaris JenderalDewan Pengurus Pusat Partai Amanat Na-sional (PAN) Dipo Ilham mengatakan, adasejumlah nama dari kader PAN yang dinilailayak untuk mengikuti pemilihan kepaladaerah untuk wilayah DKI Jakarta men-datang.

W a -s e k j e nDPP PANdalam rilisdi Jakar-ta, Kamis(4/2), me-nyebutkanada se-j u m l a hnama ya-ng diusung

antara lain Walikota BogorBima Arya dan dua artis kaderPAN seperti Eko Patrio danDesy Ratnasari untuk mengi-kuti Pilkada DKI 2017.

Dipo Ilham mengatakanmunculnya nama-nama ter-sebut merupakan dukungandari arus bawah partai yangdidirikan Amien Rais dansejumlah tokoh pada masaawal Reformasi.

"Pengusunganketiga nama kan-didat tersebut me-rupakan permin-taan dari temanteman semua. Me-reka menilai parakandidat ini me-milki potensi yangcukup baik untukmemimpin ibuko-ta 5 tahun ke de-pan," ujar Dipo.

Dipo menyatakan Jakar-ta harus dipimpin oleh pe-mimpin yang berkompetendan bisa memajukan ibukotaIndonesia.

Dia mengingatkan bahwakota Jakarta kerap menjadisorotan utama Indonesia danbahkan di luar Indonesia punbanyak orang tahunya adalahJakarta.

"Jadi sudah selayaknyayang memimpin harus bisamenjadi pemimpin perubah-an. Desy dan Eko bekerja ba-ik di DPR RI yang punya kon-sen terhadap DKI Jakarta,Bima Arya jelas terlihat trackrecord di Bogor," ucap jelasPolitisi Muda PAN itu.

Kendati demikian, Dipomenuturkan bahwa penga-juan nama-nama tersebutmasih bisa berubah.

Selain itu, lanjut-nya, nama-nama yangpasti diperkirakanbaru akan diputuskansecara pasti pada 2-3bulan mendatang ter-gantung survei inter-nal partainya.

"Nama- nama inibelum pasti, masihmungkin dilakukan pe-rubahan. Kita juga se-dang melakukan berb-

agai survei internal untuk ele-ktabilitas kandidat yang akankita dukung," katanya.

Ia juga mengemukakanbahwa nantinya, siapapunGubernur DKI Jakarta selainmengerti tentang permasalah-an yang terjadi di ibukota nega-ra, sosok gubernur juga harusmemilki solusi konkret untukmemecahkan problematikayang ada di ibukota. (ant)

Agung Minta Seluruh MusdaGolkar Dihentikan

JAKARTA (HK) — Wakil

Ketua Umum DPP Partai

Golkar hasil Munas Riau,

Agung Laksono, meminta se-

luruh pengurus Golkar di daer-

ah tidak menyelenggarakan

Musyawarah Daerah (Musda)

hingga Musyawarah Nasion-

al selesai digelar.

"Ada baiknya konsolidasi

dari atas ke bawah, mulai

dari Munas dan berlanjut

Musda. Maka saya mengu-

sulkan agar musda-musda

dihentikan dulu," ujar Agung

Laksono dalam rapat harian

DPP Partai Golkar hasil Mu-

nas Riau di Kantor DPP Gol-

kar, Jakarta, Kamis (4/2).

Agung mengaku telah

mendengar informasi bahwa

pengurus Golkar di daerah

Sumatera dan Nusa Tengga-

ra tengah menggelar Musda.

Menurut dia, sebaiknya

hal itu dihentikan dulu agar

perdamaian terjadi secara

menyeluruh dan utuh.

"Saya tahu di Sumatera,

di Nusa Tenggara melaku-

kan Musda. Saya ingin me-

ngakhiri konflik, perdama-

ian harus permanen," kata

Agung.

Hari ini Dewan Pengurus

Pusat (DPP) Partai Golkar

hasil Munas Riau menggelar

rapat harian perdana sebagai

ajang silahturahim pasca-

kesepakatan kedua kubu atas

penyelenggaraan Musyawa-

rah Nasional bersama-sama.

Rapat itu dipimpin Abur-

izal Bakrie selaku Ketua

Umum Golkar hasil Munas

Riau dan dihadiri sejumlah

pengurus DPP Partai Golkar

hasil Munas Riau. (ant)

Eko Patrio Desy

Page 22: Haluan kepri 05feb16

Editor: Ricoh, Layouter: RestuCMYK

CMYK

22 Jum’at, 5 Februari 2016

Sturridge Kembali Latihan LagiLIVERPOOL (HK) —

Penantian Daniel

Sturridge untuk kembali

bermain bersama

Liverpool bisa berakhir

dalam waktu dekat.

Pasalnya striker

Inggris itu mulai

menunjukkan

indikasi pulih.

Indikasinya

adalah pemain 26

tahun itu

sudah

mengikuti sesi

latihan penuh

bersama

penggawa The

Reds yang tak

bermain melawan

Leicester City

beberapa hari

lalu di Melwood.

Kondisi

Sturridge sampai

saat ini terus

dipantau

perkembangannya

dan belum ada

kepastian dari

pihak klub kapan

dirinya bisa

kembali bermain.

Namun, jika

semuanya

tidak ada

masalah,

Sturridge

kemungkinan

akan bisa

kembali

bermain

d i

ajang

Piala

FA

pada laga

replay

melawan West

Ham United

pekan depan.

Sturridge

sendiri tercatat baru

enam kali bermain di

sepanjang musim ini,

tiga di antaranya

sebagai starter di

ajang Liga Primer

Inggris. (glc)

Atletico Jadikan Morata

Target UtamaMADRID (HK) — Juventusmenghadapi ancamankehilangan bintangnya,Alvaro Morata, jika tidakekstra hati-hati dalammenyikapi masa depansang pemain. Sepertidiketahui, Atletico Madridmulai mengintip peluangmenarik si striker kembalike Madrid.

Dalam kontrak Moratadengan Juventus, terteraopsi membeli kembali diabagi klub terdahulunya,Real Madrid. Meski begitu,kini rival sekota, Atletico,jajal peruntunganmendapatkan tanda tanganMorata.

Setelah penjualanJackson Martinez keGuangzhou Evergrandesenilai •42 juta, Atletico kinimencari penyerang baru.Pencarian mereka puntertuju pada sosokMorata.

Menurut AS,

Morata menjadi agendautama Atletico untukperekrutan pemain baru.Ada pun sang pemainkehilangan posisinya di timutama seiring dengankedatangan Paulo Dybala.

Bomber TottenhamHotspur Harry Kane danattacker Chelsea DiegoCostajugamasukdalamdaftarminatAtletico.(glc)

Casilla Tak Menyesal

ke MadridMADRID (HK) — Kiko

Casilla mengaku ia tidak

menyesal memutuskan

kembali ke Real Madrid.

Sang kiper, yang

sebelumnya bermain di

Espanyol, kini hanya

menjadi pelapis

Keylor Navas.

“Saya tahu

bahwa ini tak

mudah.

Ketika

Anda

berada

d i

sebuah

klub,

yang

m e n u r u t saya

adalah yang terbaik,

Anda tidak akan datang

dan melihat

semuanya

sudah

disiapkan

untuk Anda,”

tutur Casilla pada Marca.

“Saya tahu semuanya

akan sulit. Skuat kami

besar dan manajer yang

akan membuat keputusan.

Namun demikian, saya

juga bisa katakan pada

Anda bahwa di sini saya

bisa banyak belajar

meski tak

mendapat

kesempatan

bermain.”

“Bera-

da di sini,

kami punya karir

yang sama.

Keylor dan saya

sama-sama

datang dari

Divisi Segunda,

kami harus

mencapai

kompetisi kasta

tertinggi dan

mendapat

tempat inti.

Pada akhirnya,

kami

mendapat

ganjaran dengan

bermain di Real

Madrid dan

hubungan kami,

dan juga yang

kami punya dengan Ruben,

amat luar biasa. Selama

Anda terus

mempertahankan itu, Anda

bisa meraih hasil positif

dari sesi latihan.” (bln)

Bermain Kasar Lagi,Costa Dibela Hiddink

WATFORD (HK) — StrikerChelsea, Diego Costa, dituduhkapten Watford, Troy Deeney,berbuat kasar saat kedua timbertemu di Vicarage Road,Kamis (3/2) dinihari WIB.

Sikap kasar Costamembuat duel Watfordversus Chelsea yang berakhir0-0 itu menjadi panas. Iamemicu keributan usaimendorong bek lawan dengankeras. Insiden tersebutterjadi ketika pertandinganbaru berjalan 12 menit.

Menjelang akhir paruhpertama, Costa kembalimemanaskan situasisetelah lengannya mengenaiwajah Juan Paredes.Alhasil, kartu kuning keluardari saku wasit Mike Dean.

Menurut Deeney, Costabakal menjadi bahantertawaan apabila bersikapseperti itu di Sunday League,sebuah liga amatir di Inggris.

“Ini adalah era barusepak bola. Satu sentuhankecil bisa membuat semuajatuh,” tutur Deeneydilansir BBC.

“Saya meminta wasituntuk memberi Costa kartukuning. Dia akan ditertawa-kan apabila bermain diSunday League,” ucapstriker berusia 27 tahun itu.

Akan tetapi, GuusHiddink menilai Costajustru menjadi korban padapertandingan tersebut.Manajer The Blues itu punmembela anak asuhnya.

“Kejadian itu jelas di

hadapan mata kami.Bagian belakang Costadipukul lalu dia bereaksi.Saya hanya mencobamelindungi pemain saya,”ucap Hiddink menyoalinsiden Costa dan Paredes.

“Liga ini menonjolkankekuatan fisik. Kadang adapemain yang mendapatkantekanan secara fisik danbereaksi langsung denganmenunjukkan hal serupakepada lawannya,” tuturpelatih asal Belanda itu.

Costa memang menyan-

dang label provokator dangemar mengundangmasalah. Sebagai contoh, iasempat diganjar larangantampil dalam tiga pertand-ingan akibat berseterudengan bek Arsenal, GabrielPaulista, pada pertengahanSeptember 2015.

Tak hanya itu, Costa jugapernah kedapatan menginjakMartin Skrtel saat Chelseakalah 1-3 dari Liverpool pada31 Oktober 2015. (kcm)

'Selamat Datang Evan Dimas!'BARCELONA (HK) —

Evan Dimas tiba di Spanyoldengan sambutan hangatdari La Liga. Gelandangmuda tanah air itukini akan memulaipelatihannyabersamaEspanyol B.

Sepertidiketahui, Evanmendapatkankesempatanuntuk berlatihbersamaEspanyol Bselamaempatbulan

ke depan. Ini merupakankerja sama antara

promotor NineSports, yangmengajak Evan,dengan La Liga.

Ini menjadikedua kalinya Evan

bertualang ke Spanyol.Sebelumnya dia pernah

mendapatkankesempatan untuk trial

di tim divisiSegunda Liga

Spanyol, UELlagosteraselamasepekan.Namunkala itusangpelatihbatalmengontrakeks timnasionalU-19 itukarenaberbagaialasan.

Evan sendiri saat inisudah tiba di Spanyol. AkunTwitter resmi La Ligamenyambutnya denganmengunggah foto Evan,berlatar belakang salah satusudut stadion Cornell-ElPrat yang merupakanmarkas Espanyol.

"Selamat datang di LaLiga, @Evan_DD!' demikiancuit akun La Liga

berbahasa Inggris.Tak cuma sekali, Evan

kembali mejeng di lamanTwitter operator LigaSpanyol itu tak lamaberselang. Kali ini pemain 20tahun tersebut difoto denganmemegang mikrofon berlogoLa Liga di atas rumputstadion, seperti sedangmelakukan sesi wawancara.

Kalau segalanya

berjalan lancar, bukan takmungkin pemain kelahiranSurabaya itu akandikontrak. Dengan begituEvan akan punya peluangmeneruskan jejak sejumlahpemain Asia lainnya,seperti ShunsukeNakamura dan AkinoriNishizawa dari Jepang,untuk merumput bersamaEspanyol. (dtc)

Morata

Casilla

Sturridge

Costa

Evan

Milan (HK) — InterMilan sukses mengakhiri

periode negatif usai mengan-daskan Chievo 1-0 dalam laga giornata 23Serie A yang digelar di Giuseppe Meazza,Kamis (4/2) dini hari WIB.

Gol tunggal Mauro Icardi

di awal babak kedua sudah

cukup untuk membawa La

Beneamata (julukan Inter

Milan) meraih kemenangan

perdana di Serie A sejak

laga kontra Empoli awal

tahun ini.

Inter mendominasi

jalannya laga sejak menit

pertama. Banyak

peluang didapat tuan

rumah, namun

sayang tak ada yang

berbuah gol.

Kiper tim tamu, Andrea

Seculin menjadi alasan

terbesar mengapa gawang

Chievo belum juga bobol

meski terus menerus

digempur Nerazzurri.

Seculin berkali-kali

melakukan penyelamatan

gemilang yang memaksa

babak pertama harus

berakhir tanpa gol.

Tak sampai tiga menit

usai kembali dari kamar

ganti, Inter sukses memecah

kebuntuan lewat gol Icardi

memanfaatkan kemelut di

depan gawang Seculin.

Setelah gol tersebut,

Inter tak mau

mengendurkan

serangan mereka,. Sayang

peluang bertubi-tubi yang

didapat masih belum

mampu membuahkan

hasil. Skor 1-0 pun menjadi

hasil akhir laga ini.

Kemenangan ini tak

mengubah posisi Inter di

klasemen. Nerazzurri kini

masih tertahan di

peringkat empat dengan

44 poin, sementara

Chievo tetap di

posisi 12 dengan

koleksi 27 poin.

(bln)

Page 24: Haluan kepri 05feb16

CMYK Editor: Fery Heryanto, Layouter: Ricoh Polda

CMYK

hikmah24 Jum’at, 5 Februari 2016

04:37 04:53 12:19 15:44 18:20 19:35

Batam dan Sekitarnya

JADWAL SHALAT

Rabu, 3 Februari 2016

Imsak Subuh Dzuhur Ashar Magrib Isya ’

Terjemahan Alqur’an

KITAB (Al-Qur’an ini) diturunkan oleh Allah YangMaha Perkasa lagi Maha Bijaksana. (QS. 39:1)Sesungguhnya Kami menurunkan kepadamu Kitab(Al-Qur’an) dengan (membawa) kebenaran. Makasembahlah Allah dengan memurnikan keta’atankepada-Nya. (QS. 39:2) Ingatlah, hanya kepunyaanAllah-lah agama yang bersih (dari syirik). Dan orang-orang yang mengambil pelindung selain Allah(berkata): “Kami tidak menyembah mereka me-lainkan supaya mereka mendekatkan kami kepadaAllah dengan sedekat-dekatnya”. SesungguhnyaAllah akan memutuskan di antara mereka tentangapa yang mereka berselisih padanya. SesungguhnyaAllah tidak menunjuki orang-orang yang pendustadan sangat ingkar. (QS. 39:3)

Koridor

Haluan Kepri membuka rubrik Interaktif untukmenyampaikan hal-hal yang berkaitan dengan sosial

agama, masyarakat bisa mengirimkan SMS ke085264088880

Interaktif

"SALAH satu diantara kalian tidak berimansebelum ia mencintai saudaranya (atau beliaubersabda: tetangganya) seperti mencintai dirisendiri." (HR Muslim)

15. Allah berfirman: “Jangan takut (mereka tidakakan membunuhmu),maka pergilah kamu berduadengan membawa ayat-ayat Kami (mu’jizat-mu’jizat);sesungguhnya Kami bersamamu mendengarkan (apa-apa yang mereka katakan), (QS. 26:15)

16. Maka datanglah kamu berdua kepada Fir’aundan katakanlah olehmu: “Sesungguhnya kami adalahRasul Rabb semesta alam, (QS. 26:16)

17. lepaskanlah Bani Israil (pergi) beserta kami”.(QS. 26:17)

18. Fir’aun menjawab: “Bukankah kami telahmengasuhmu di antara (keluarga) kami, waktu kamumasih kanak-kanak dan kamu tinggal bersama kamibeberapa tahun dari umurmu. (QS. 26:18)

19. Dan kamu telah berbuat suatu perbuatan yangtelah kamu lakukan itu dan kamu termasuk golonganorang-orang yang tidak membalas guna”. (QS. 26:19)

20. Berkata Musa: “Aku telah melakukannya, sedangaku di waktu itu termasuk orang-orang yang khilaf. (QS.26:20)

21. Lalu aku lari meninggalkan kamu ketika akutakut kepadamu, kemudian Rabbku memberikankepadaku ilmu serta Dia menjadikanku salah seorang diantara rasul-rasul. (QS. 26:21)

22. Budi yang kamu limpahkan kepadaku itu adalah(disebabkan) kamu telah memperbudak Bani Israil”.(QS. 26:22)

23. Fir’aun bertanya: “Siapa Rabb semesta alamitu?” (QS. 26:23)

24. Musa menjawab: “Rabb Pencipta langit dan bumidan apa saja yang di antara keduanya (Itulah Rabbmu),jika kamu sekalian (orang-orang) mempercayai-Nya”.(QS. 26:24)

25. Berkata Fir’aun kepada orang-orang sekeliling-nya: “Apakah kamu tidak mendengarkan?” (QS. 26:25)

26. Musa berkata (pula): “Rabb kamu dan Rabbnenek-nenek moyang kamu yang dahulu”. (QS. 26:26)

27. Fir’aun berkata: “Sesungguhnya Rasulmu yangdiutus kepada kamu sekalian benar-benar orang gila”.(QS. 26:27)

28. Musa berkata: “Rabb yang menguasai timur danbarat dan apa yang ada di antara keduanya (ItulahRabbmu) jika kamu mempergunakan akal”. (QS. 26:28)

Surah Asy Syu’ara’

Manusia MakhlukBerpasangan

Oleh: Nur FaridahALLAH SWT berfirman, “Dan, segala sesuatuKami ciptakan berpasang-pasangan agarkamu mengingat (kebesaran Allah).” (QS Adz-Dzariyat [51]: 49). Di antara gambaran ke-besaran Allah adalah bahwa Dia menciptakansegala makhluk di alam semesta ini berpa-sangan.

Untuk manusia, mi-salnya, laki-laki berpa-sangan dengan perempuan.Allah SWT menegaskandalam Alquran, “Dan, Allahmenciptakan kamu daritanah kemudian dari airmani, kemudian Dia men-jadikan kamu berpasangan(laki-laki dan perempuan).”(QS Fathir [35]: 11).

Untuk binatang, jantanberpasangan dengan betina.Dalam kisah banjir besarpada zaman Nabi Nuh,beliau diperintah oleh Allah

SWT untuk menaikkanberbagai jenis binatangsepasang-sepasang (jantandan betina).

Alquran menyebutkan,“Lalu Kami wahyukankepadanya (Nuh), Buatlahkapal di bawah pengawasandan petunjuk Kami makaapabila perintah Kamidatang dan tanur (dapur)telah memancarkan air makamasukkanlah ke dalam(kapal) itu sepasang-se-pasang dari setiap jenis(binatang).” (QS al-Muminun

[23]: 27).Demikian, pula dengan

tetumbuhan yang me-nghasilkan biji dan buah.Allah SWT menciptakannyaberpasangan, sepertidisebutkan dalam Alquran,“Dan, Dia yang meng-hamparkan bumi danmenjadikan gunung-gunungdan sungai-sungai di atas-nya. Dan, padanya Diamenjadikan semua buah-buahan berpasang-pa-sangan.” (QS Ar-Rad [13]: 3).

Apa hikmah dari ber-pasang-pasangannyamakhluk ciptaan Allah?Seperti disebutkan padaayat di awal, yaitu untukmenggambarkan kebesaranAllah SWT.

Melalui makhluk yangberpasangan itu, Allah SWTmemperlihatkan bagaimanakebesaran-Nya me-ngembangbiakkanketurunan hingga makhlukhidup pun bertambahbanyak dan bertebaran di

segala penjuru bumi.Melalui keberpasanganitulah sampai sekarangmanusia terutamaberkembang menjadibanyak.

Pada mulanya, AllahSWT menciptakan Adam.Tetapi, naluri Adam yangmenginginkan pasanganhidup membuat Allah SWTkemudian menciptakanHawa yang lalu menjadiistrinya. Selanjutnya, darimereka berdua lahirlahanak-anak, dari anak-anakmereka lahir pula anak-anakyang lainnya. Begituseterusnya.

Jadi, Allah Mahabesardengan menciptakan Hawa,seorang perempuan, sebagaipasangan Adam yang laki-laki. Jadi, Allah SWT tidakmenciptakan Adam keduayang sama-sama laki-laki,tetapi menciptakan Hawa,seorang perempuan.

Allah SWT berfirman,“Wahai manusia! Ber-

takwalah kepada Tuhanmuyang telah menciptakankamu dari diri yang satu(Adam), dan (Allah)menciptakan pasangannya(Hawa) dari (diri)-nya; dandari keduanya Allahmemperkembangbiakkanlaki-laki dan perempuanyang banyak.” (QS an-Nisa[4]: 1).

Karena itu, dalam Islam,ketentuannya sudah sangatjelas, sesuai nalar sehat dannaluri kemanusiaan (fitrah)bahwa pasangan laki-lakiadalah perempuan; bukanlaki-laki dengan laki-laki-laki atau perempuan denganperempuan.

Jika kemudian ada yangdengan alasan apa pun inginmelegalkan sesuatu yang taksesuai nalar sehat dan nalurikemanusiaan (fitrah) tadi,itu semata hanya ilusi yangdibuat-buat manusia danmerupakan sebuahpenyimpangan. Wallahualam. (rpc)

Mengejar KeadilanOleh: Muhammad S

MESKI dari tahun ke tahun

perjuangan melawan

keburukan dan kecurangan

belum membawakan hasil

yang nyata, manusia tetap

yakin kejahatan akan sirna

oleh kebajikan. Kebatilan

akan terkubur apabila

kebenaran datang.

Allah SWT juga

menguatkan, ''Sesungguhnya

hukum atas kebatilan adalah

kehancuran'' (QS 17:81).

Tentu saja istilah itu akan

menjadi sesanti yang

dituturtinularkan dari

generasi ke generasi apabila

dibaca dalam gelar-gelar

puisi dan orasi saja kalau

tidak diaplikasikan pada

mahkamah keadilan. Karena

itu ucapan Rasulullah SAW

bahwasanya ucapan yang

paling baik adalah yang

pendek dan berbobot.

Dalam kaitannya dengan

istilah tersebut Allah

berfirman, ''Wahai kaum

yang beriman, apakah kamu

mengatakan sesuatu yang

tidak kamu lakukan?

Sesungguhnya kehinaan di

sisi Allah jika kamu

mengatakan sesuatu yang

tidak kamu lakukan,'' (QS 61:

1-3).

Margaret Marcus, wanita

Yahudi Amerika yang setelah

masuk Islam berganti nama

Mariam Jamilah menyebut

dalam bukunya, Islam vs the

West sebagai ajaran yang

universal, hukum Alquran

berlaku bagi segenap umat

manusia tanpa membedakan

suku, ras, dan agama yang di

dalamnya terdapat petunjuk

yang adil (hudan), penjelasan

yang rinci (bayyinatin minal

huda) dan pemisah antara

yang hak dan batil.

Itulah oleh Allah

perumpamaan dengan mizan

(timbangan) sebagaimana

Firman Allah, ''Allah tidak

melarang kamu bergaul

dengan kaum kafir selama

mereka tidak memerangi

agamamu dan tidak

mengusir kamu dari rumah-

rumahmu, bahkan kamu

wajib bertindak adil pada

mereka, lantaran Allah

menyukai orang-orang yang

bertindak adil'' (QS

Arrahman: 8).

Maka marilah kita

tegakkan hukum-hukum

keadilan itu dan kita berikan

kesaksian jujur demi Allah

semata meskipun pada diri

kita sendiri atau orang tua

kita dan kaum kerabat kita.

Janganlah kita jadikan

mahkamah keadilan

menyeleweng dari jalan yang

disyariatkan Allah hanya

untuk kemenangan. Ingatlah

bahwasanya kepada Allah

segala hal akan

dipertanggungjawabkan dan

Allah yang maha adil dan

maha bijaksana.

Ali bin Abi Tholib semasa

menjabat kholifah pernah

terlibat sengketa tanah

dengan seorang Yahudi

sampai urusan mereka

dibawa ke pengadilan, Ali

pun hadir sesuai dengan

jadwal pengadilan,

sementara orang Yahudi

belum kelihatan datang

dengan menyesal hakim

berkata: Maaf saya wahai

Amirulmukminin, saya tidak

bisa mempersilakan Anda

masuk sebelum orang Yahudi

itu datang, saya khawatir

orang-orang memandang

saya main mata dengan tuan

sebelum persidangan dibuka,

kemudian Ali berkata: Untuk

menegakkan kejujuran

mengapa tuan mesti

meminta maaf? Dan tolong

singkirkan panggilan

Amirulmukminin di ruang

persidangan yang terlibat

perkara bukan kholifah

melainkan Ali bin Abi Tholib

penduduk Madinah.

Maka dari sinilah mari

kita sadar akan pentingnya

keadilan dan keadilanlah

yang menunjukkan manusia

pada jalan yang ma'ruf dan

dicintai Allah, memang tidak

ada dzat yang paling adil di

muka bumi ini kecuali Allah

yang maha tinggi derajatnya

dan maha adil atas segala

sesuatu. (rpc)

Harta Hingga Surga Cuma

Dapat Diraih dengan IlmuDemikian pentingkah

ilmu dalam hidup? Andai

kita analogikan, ilmu

adalah obor di malam yang

gelap gulita. Dapat kita

bayangkan bagaimana

jadinya bila seseorang

berjalan di malam hari

tanpa adanya penerang.

Begitu pun hidup ini.

Orang akan sengsara, stres,

bahkan putus asa,

menjalaninya andai tidak

disertai dengan ilmu. Maka

pantaslah kalau Rasulullah

SAW bersabda, "Barang

siapa menginginkan dunia

harus dengan ilmu. Barang

siapa menginginkan akhirat

harus dengan ilmu. Barang

siapa menginginkan

keduanya (dunia akhirat),

maka harus dengan ilmu".

Begitulah, hidup ini

adalah surga bagi orang

yang berilmu. Apapun yang

ada, harta, jabatan, bahkan

surga, hanya bisa kita raih

dengan ilmu.

Sebuah kisah menarik

terjadi ketika Nabi

Sulaiman diberi dua

pilihan; memilih ilmu atau

istana berlapis emas

(harta). Beliau pun memilih

yang pertama; ilmu.

Ternyata, dengan ilmu

itulah Nabi Sulaiman

mampu mendapatkan harta

yang melimpah dan istana

yang megah. Bagaimana

jadinya andai ia memilih

harta? Belum tentu ia

mendapatkan ilmu.

Karena itu Imam Ali

karamallahu wajha berkata,

"Ilmu lebih baik daripada

harta, karena Anda akan

sibuk menjaga harta itu,

sedangkan ilmu akan

menjaga Anda. Harta habis

bila diberikan, sedangkan

ilmu akan bertambah kalau

diberikan. Ilmu adalah

kuasa, sedang harta

dikuasai. Penumpuk harta

akan mati, meskipun dalam

hidupnya, sedang ulama

(ilmuwan) tetap hidup

sepanjang jaman. Walau

pada zahirnya mereka

sudah tiada, tetapi

pengaruh mereka tetap

abadi di hati".

Demikian tinggi derajat

orang berilmu dalam

pandangan Allah, hingga

diibaratkan seperti bintang

di langit yang mencahayai

sekitarnya. Bahkan

perbandingan antara ahli

ibadah dengan ahli ilmu,

bagaikan perbandingan

bumi dengan langit.

Demikian tingginya. Maka

tidak mengherankan bila

dalam Alquran perintah

menuntut ilmu (yang

berkaitan dengan

penggunaan akal pikiran)

jauh lebih banyak daripada

perintah sholat. (rpc)

Pesan Berharga RasulullahOleh: Imron Baehaqi

PADA suatu hari,Rasulullah SAW bersamapara sahabat menantimusuh hingga mataharicondong. Kemudian, beliauberdiri, seraya bersabda,"Wahai saudara-saudara,janganlah mengharap-harapbertemu dengan musuh,mohonlah kesejahteraankepada Allah. Tetapi, kalaukalian bertemu denganmusuh, sabarlah (berhatiteguh). Ketahuilah,sesungguhnya surga ituterletak di bawah bayanganpedang." Kemudian beliaubermunajat, "Ya Allah,Tuhan yang menurunkanKitab, yang menjalankanawan dan mencerai-beraikan pasukan musuh,ceraikanlah mereka dantolonglah kami melawanmereka." (HR Bukhari).

Kedamaian,persaudaraan, dan kasihsayang di antara sesamaumat manusia merupakankarakteristik ajaran Islam.Nilai atau prinsipkehidupan yang agung inimenjadi faktor utamadalam mewujudkankesejahteraan hidupmanusia di bumi ini.

Dari hadis di atas,Rasulullah SAW memberipesan berharga kepada kitaagar mengutamakan danmemohon kesejahteraanhidup kepada Allah. Segalabentuk kebencian dan

permusuhan di antaramanusia lazimnyadihindari. Lebih-lebih,permusuhan dan pertikaianyang terjadi di internalumat Islam itu sendiri.

Di sisi lain, hadis di atasjuga menyampaikan taujihsekaligus peringatan bagisetiap Mukmin bahwakejahatan dan penderitaanyang ditimbulkan pihakmusuh sejatinya adalahbentuk ujian (musibah) dariAllah. Oleh sebab itu, kitadiperintahkan untukbersabar dan berteguh hatidalam menghadapi apa puntekanan dan ancaman pihakmusuh.

Tidak lain, maksudmusuh di sini adalah orang-orang yang melakukankezaliman dan kerusakan diatas bumi ini. Wala'udwaana illa 'alazhalimiin(tidak ada musuhmelainkan ke atas orang-orang zalim). Termasuk,orang-orang yangmendukung dan turutmembantu pihak musuhuntuk merealisasikan aksikezaliman dankebatilannya.

Diriwayatkan dari ImamThabrani dalam kitabnyaAl-Kabir, Nabi SAWbersabda, "Barang siapayang berjalan bersamapenzalim untukmembantunya, dan tahubahwa orang itu penzalim,maka sungguh dia telahkeluar dari Islam."

Sifat sabar dalammenghadapi musuh menjadisalah satu parameterkualitas iman dan ke-takwaan seorang hambakepada Allah SWT. "... danorang-orang yang sabardalam kesempitan,penderitaan, danpeperangan melawanmusuh. Mereka itulahorang-orang yang benar(imannya) dan merekaitulah orang-orang yangbertakwa." (QS al-Baqarah[2]:177).

Apalagi, ketika harusberperang menghadapimusuh yang jumlahnya jauhlebih besar, alat perangnyacanggih, senjatanya moderndan lengkap, provokasi danfitnahnya cukup besar makasifat sabar yang merupakanfaktor kunci kemenanganmutlak dimiliki oleh setiapMukmin.

Kisah kemenangantentara Thalut atas tentaraJalut yang diabadikandalam Alquran hendaklahmenjadi spirit dan teladan.Perang di antara duakekuatan tersebut, pasukanThalut memperoleh ke-jayaan gemilang, padahalkekuatan armada pihakmusuh jauh lebih besar.Kunci kegemilangan initidak lain adalah sifatsabar yang Allah anu-gerahkan kepada dirimereka, "Ya Tuhan kami,limpahkanlah kesabarankepada kami, teguhkanlahlangkah-langkah kaki kami,dan tolonglah kami atasorang-orang kafir yangmemerangi kami." (QS al-Baqarah [2]:250).

Bersabar menghadapikezaliman yang dilakukanoleh pihak musuh bukanlahberarti pasrah dan patah

semangat. Akan tetapi,berusaha sedaya upayauntuk keluar dari belenggukesulitan dan penderitaanyang diakibatkan olehkezaliman nafsunya, sertaberusaha untuk mencegahdan menghentikannya.

Rasulullah SAW ber-sabda, "Tolonglah orangzalim dan orang yangdizalimi." Kemudian,seorang sahabat berkata,"Wahai Rasulullah, kamidapat mengerti menolongorang yang dizalimi, namunbagaimana menolong orangyang berbuat zalim?" Maka,Nabi SAW menjawab,"Hendaklah kamumencegah dan melarangnyadari berbuat zalim.Sesungguhnya yangdemikian itu caramenolongnya." (HRBukhari). Wallahu almusta'aan. (rpc)

MASJID KubahEmas Depokmerupakan salahsatu mesjid di duniadengan kubah yangterbuat dari emas.Masjid inimenempati luasarea 8000 meterpersegi.

NET