Download - Geomechanics Classification RMR SYSTEM.ppt

Transcript
  • Geomechanics Classification(RMR System)

  • Geomechanics Classification(RMR System)Rock Mass Rating (RMR) System telah dikembangkan oleh Bieniawiski pada tahun 1973.RMR System menggunakan enam parameter yang terukur di lapangan antara lain :Uniaxial Compressive Srength of intack rock materialRock Quality Designation (RQD)Spacing Of DiscountinousCondisition Of DiscountinousGround water ConditionOrientation Of discountinous

  • Untuk RQD didapat dari pemboran, cara menghitung RQD :

    Geomechanics Classification(RMR System)

  • Penilaian dengan metode RMR System ditentukan dengan kondisi ke enam parameter yang dengan rating penilaian sebagai berikut :

    Geomechanics Classification(RMR System)Classification Parameters Ratings

  • Rating Adjusment For Discountinuity Orientation

    Geomechanics Classification(RMR System)Rock Mass Classes Determined From Total RatingMeaning Of Rock Classes

  • Geomechanics Classification(RMR System)Guidelines For Classification Of Discountinuity Condition

    Effect Of Discountinuity Strike And Dip Orientation In Tunnelling

  • Tunnel pada batuan granite dengan kemiringan memotong dip 60o. Dari test dengan pengujian Point Load di dapat nilai 8 MPa, dengan rata-rata RQD 70%. Kondisi Joint terlihat slightly rough (agak kasar) dan agak terlapukkan dengan separasi < 1 mm, spasi bidang lemah 300mm dan panjang rata-rata bidang lemah 2 m.

    Geomechanics Classification(RMR System)Contoh:

  • Geomechanics Classification(RMR System)Pada Condition Of Discountinuites, jika data yang didapat hanya separasi < 1mm dan kekasaran agak kasar, bisa langsung didapat rating 25.

    Tetapi informasi lebih detail telah kita dapatkan:Discountinuity length 2 m --- 4Separation 0,1 1 mm---- 4Roughness ( slightly rough)----3Infilling (no infilling)---- 6Weathering ( slightly weathered)---5Total = 22

  • Hasil RMR rating didapat 59, berarti termasuk dalam kelas III (Fair Rock) dengan deskripsi :Average Stand Up Time ------- 1 week for 5 m spanCohesion of the rock mass---------- 200 300 kPaFriction Angel of the rock mass ------- 25 35o

  • Dari nilai RMR Rating yang telah diperoleh, dapat ditentukan :Beban Penyangga Maksimum (Load Support) dengan persamaan :

    2. Tinggi beban Batuan Maksimum

  • Dan juga, dari RMR bisa di rancang estimasi penggalian dan penguatan yang dibutuhkan, dapat dilihat pada Tabel dibawah ini :