Download - FORMULASI SEDIAAN ANTI-JERAWAT EKSTRAK SECANG BERUKURAN NANO bagian2

Transcript
Page 1: FORMULASI SEDIAAN ANTI-JERAWAT EKSTRAK SECANG BERUKURAN NANO bagian2

TujuanTujuan

• Menentukan sisi aktif senyawa aktif pada senyawa murni secang menggunakan software komputer.

• Membuat ekstrak secang berukuran nano• Menentukan aktivitas ekstrak berukuran nano

dibandingkan dengan cara ekstraksi konvensional• Mengembangkan formulasi sediaan nano-partikel

antijerawat berbasis ekstrak kayu secang.• Menguji aktivitas antijerawat dan uji keamanan sediaan

nano-herbal antijerawat.

18/I3.24.4/SPK/PSN/2010

Pusat Studi Biofarmaka

Page 2: FORMULASI SEDIAAN ANTI-JERAWAT EKSTRAK SECANG BERUKURAN NANO bagian2

Lingkup penelitianLingkup penelitian• Tahun 2010

– Pengambilan dan penetapan kadar bahan aktif simplisia serta pembuatan ekstrak kayu secang,

– Penentuan sisi aktif dan ukuran senyawa aktif anti jerawat dengan menggunakan komputer,

– Pembentukan nano partikel antijerawat,– Uji aktivitas invitro sediaan yang dibuat

• Tahun 2011– Formulasi sediaan nanopartikel antijerawat

ekstrak kayu secang– Uji keamanan dan aktivitas produk nano herbal

18/I3.24.4/SPK/PSN/2010 Pusat Studi Biofarmaka

Page 3: FORMULASI SEDIAAN ANTI-JERAWAT EKSTRAK SECANG BERUKURAN NANO bagian2

Hasil yang telah dicapaiHasil yang telah dicapai

• Tahun 2010– Pengambilan dan penetapan kadar

bahan aktif simplisia serta pembuatan ekstrak kayu secang,

– Penentuan sisi aktif dan ukuran senyawa aktif anti jerawat dengan menggunakan komputer,

– Pembentukan nano partikel antijerawat,– Uji aktivitas invitro sediaan yang dibuat

18/I3.24.4/SPK/PSN/2010 Pusat Studi Biofarmaka

Page 4: FORMULASI SEDIAAN ANTI-JERAWAT EKSTRAK SECANG BERUKURAN NANO bagian2

Pengambilan sampelPengambilan sampel

Asal daerah Provinsi Bobot awal sebelum diserbukkan (Kg)

Bobot akhir setelah diserbukkan (Kg)

Cianjur Jawa Barat 3 3Yogyakarta DIY 4 4Pasar Bringharjo

DIY 1 1

Semarang Jawa Tengah 4 4Pasar Gede Jawa Tengah 1 1Karang Anyar

Jawa Tengah 4 4

Bogor Jawa Barat 1 1

18/I3.24.4/SPK/PSN/2010 Pusat Studi Biofarmaka

Simplisia secang yang dikoleksi

Page 5: FORMULASI SEDIAAN ANTI-JERAWAT EKSTRAK SECANG BERUKURAN NANO bagian2

Kualitas simplisiaKualitas simplisia

No.

Asal Secang Parameter (%)Kadar air

Kadar abu

Kadar abu tak larut asam

1 Cianjur 5.12 1.72 0.092 Yogyakarta 5.58 1.13 0.083 Pasar

Bringharjo5.44 1.07 0.07

4 Semarang 4.96 1.39 0.105 Pasar Gede 5.71 1.44 0.076 Karang Anyar 5.17 1.71 0.047 Bogor 5.67 0.64 0.04

18/I3.24.4/SPK/PSN/2010 Pusat Studi Biofarmaka