Download - Flow Chart Penulangan

Transcript
Page 1: Flow Chart Penulangan

Menyususun tulangan horizontal bawah tegak lurus tulangan vertikal bawah, mengikat setiap singgungan tulangan dengan kawat pengikat

Menyususun tulangan horizontal atas bergeser 12,5 cm tulangan vertikal bawah, jarak tulangan ± 4 cm dan menekuk tulangan 2,5 cm

kebawah pada daerah asumsi momen plat lantai

Menyususun tulangan vertikal atas bergeser 12,5 cm dari tulangan vertikal bawah, jarak tulangan ± 4 cm dan menekuk tulangan 2,5 cm

kebawah pada daerah asumsi momen plat lantai

Menyiapkan alat,dan bahan :1. Alat 2. Bahana. Pemotong besi a. Tulangan b. Pembengkok besi b. Kawat pengikatc. Meterand. Catut/ tange. Spidol atau sipatanf. Alat/ kunci pembengkok

Menyususun tulangan vertikal bawah, jarak tulangan dengan tripleks bekisting ± 2,5 cm

Gambar 4.2 Diagram alir pemasangan tulangan plat lantai

Mulai

Memeriksa kembali kawat pengikat

Menambahkan besi tulangan ekstra untuk momen (pada bidang horizontal dan vertikal), ikat dengan kawat pengikat

Memasang tahu beton agar tidal menempel langsung dengan bekisting dan merapikan kembali susunan tulangan

Selesai

Page 2: Flow Chart Penulangan