Download - Filosofi , Paradigma, Dan Teori Keperawatan

Transcript
Page 1: Filosofi , Paradigma, Dan Teori Keperawatan

1

FILOSOFI DAN PARADIGMA

KEPERAWATAN

Page 2: Filosofi , Paradigma, Dan Teori Keperawatan

2

Pendahuluan

Paradigma merupakan suatu diagram tentang konseptual,

sedangkan konsep adalah rumusan mental yang kompleks atas

sebuah objek, properti atau kejadian yang diperoleh dari

pengalaman individu, atau dalam pengertian lain disampaikan

bahwa konsep adalah suatu ide, gambaran mental, suatu

generalisasi yang dibentuk dan dikembangkan dalam

penelitian. (Marinner, 2004)

Page 3: Filosofi , Paradigma, Dan Teori Keperawatan

3

Lanjutan……………

Paradigma terbentuk dari hubungan beberapa

konsep, dimana satu konsep dengan konsep

yang lainnya saling berhubungan. Dilain pihak,

konsep dan teori juga saling berhubungan

Page 4: Filosofi , Paradigma, Dan Teori Keperawatan

4

TujuanUMUM Mahasiswa mampu

menganalisa filosofi dan paradigma keperawatan

KUALITAS ASUHAN

KHUSUS Menjelaskan filosofi

keperawatan Menjelaskan

paradigma keperawatan

Menganalisa teori yang dikemukakan oleh ahli teori keperawatan

Page 5: Filosofi , Paradigma, Dan Teori Keperawatan

5

FILOSOFI KEPERAWATAN

Page 6: Filosofi , Paradigma, Dan Teori Keperawatan

6

Filosofi adalah ciri-ciri yang esensial dari disiplin ilmu, tak terkecuali keperawatan

Filosofi keperawatan ini meliputi : peran-peran sosial dan kemanusiaan, bentuk kemampuan berfikir, sifat-sifat dasar, lingkup, tujuan, metode, bahasa, perkiraan moral dan tuntutan pengetahuan

PERAWAT BERFIKIR, ASUMSI, ANALISA, ARGUMEN DENGAN HATI-HATI

Page 7: Filosofi , Paradigma, Dan Teori Keperawatan

7

PARADIGMA KEPERAWATAN

Page 8: Filosofi , Paradigma, Dan Teori Keperawatan

8

Paradigma keperawatan adalah suatu diagram tentang konseptual, sedangkan konsep adalah rumusan mental yang kompleks atas sebuah objek, properti atau kejadian yang diperoleh dari pengalaman individu. Ann Mariner (2004).

Page 9: Filosofi , Paradigma, Dan Teori Keperawatan

9

Paradigma keperawatan tersebut menjadi kerangka kerja dari disiplin ilmu keperawatan yang terdiri dari serangkaian fenomena minat, proposisi, prinsip, dan metode yang digunakan dalam disiplin keperawatan, tetapi ini baru pada tingkat yang paling abstrak dari pengetahuan keperawatan dan cermin keyakinan tentang keperawatan

Page 10: Filosofi , Paradigma, Dan Teori Keperawatan

10

KOMPONEN PARADIGMA KEPERAWATAN

MANUSIA

LINGKUNGAN

KEPERAWATAN

KESEHATAN

Page 11: Filosofi , Paradigma, Dan Teori Keperawatan

11

FILOSOFI DAN PARADIGMA

TINJAUAN DARI AHLI KEPERAWATAN

Page 12: Filosofi , Paradigma, Dan Teori Keperawatan

12

Menurut Betty Neuman Model Neuman ( pendekatan manusia

secara total ) dapat digunakan untuk memberikan pendekatan yang terorganisir terhadap berbagai masalah keperawatan dan untuk memahami manusia serta lingkungannya. Model ini berfokus pada sistem reaksi individu terhadap stres dan faktor rekonstitusi atau adaptasi

Page 13: Filosofi , Paradigma, Dan Teori Keperawatan

13

Manusia, Betty Neuman memandang manusia sebagai individu yang utuh dan selalu berinteraksi secara terbuka dengan lingkungannya.

Keperawatan, perawat berperan untuk melakukan intervensi melalui 3 tahapan preventif yaitu : primary, secondary dan tertiary prevention.

Sehat, kondisi sehat yang optimum akan tercapai apabila individu mampu beradaptasi terhadap stressor ekstrapersonal, interpersonal dan intrapersonal.

Lingkungan, adalah segala sesuatu yang melingkupi kehidupan individu mencakup aspek internal dan eksternal

Page 14: Filosofi , Paradigma, Dan Teori Keperawatan

14

Menurut Martha Roger Teori Roger disusun berdasarkan

pengetahuan dari riwayat keberadaan manusia dan alam semesta (antropologi, sosiologi, astronomi, agama, filosofi, riwayat dan mitologi)

Page 15: Filosofi , Paradigma, Dan Teori Keperawatan

15

Manusia merupakan kesatuan dari beberapa bagian Manusia selalu berinteraksi dengan lingkungannya Semua hal yang terjadi dalam kehidupan adalah unik

karena tidak ada dua hal dalam kehidupan yang dapat diulang dengan cara yang sama atau dalam lingkungan yang identik

Manusia mengembangkan pola-pola perilaku dan perilaku mereka menjadi dapat diprediksi

Manusia memiliki kekhususan dalam kapasitas mereka untuk berpikir abstrak, imajinasi dan emosi

Page 16: Filosofi , Paradigma, Dan Teori Keperawatan

16

Aplikasi Teori Martha Roger dalam Kpererawatan Roger menekankan bahwa manusia terdiri dari satu

kesatuan yang utuh yang terdiri dari beberapa bagian. Keperawatan, perawat harus memandang bahwa

kehidupan terdiri dari lingkungan manusia dan alam semesta sehingga dapat mencapai pelayanan yang bermakna kepada manusia.

Sehat, kondisi sehat yang optimum akan tercapai apabila terjalin hubungan yang serasi antara manusia dengan lingkungan.

Lingkungan, adalah Semua hal yang terjadi dalam kehidupan adalah unik karena tidak ada dua hal dalam kehidupan yang dapat diulang dengan cara yang sama atau dalam lingkungan yang identik

Page 17: Filosofi , Paradigma, Dan Teori Keperawatan

17

Menurut Peplau Teori Peplau menekankan pada

penggunaan hubungan terapeutik antara perawat dan klien

Perawat berfokus pada hubungan personal dengan klien yang merasa memerlukan keberadaannya

Page 18: Filosofi , Paradigma, Dan Teori Keperawatan

18

Manusia, Peplau menekankan penggunaan hubungan terapeutik dalam pemenuhan kebutuhan klien.

Keperawatan, perawat berperan sebagai orang asing, guru, narasumber, pemimpin dan konselor.

Sehat, kondisi sehat yang optimum akan tercapai apabila terjalin hubungan interpersonal antara perawat dengan klien yang terapeutik.

Lingkungan, adalah lingkungan yang kondusif dimana perawat selalu siap membantu pemenuhan kebutuhan klien.

Page 19: Filosofi , Paradigma, Dan Teori Keperawatan

19

Menurut Roy Pendapat keilmuan model adaptasi Roy

mengacu pada Von Bertalanffy (1968) teori general sistem dan Helson (1964) teor level adaptasi

Asusmsi filosofi yang didasarkan pada model hubungan humanisme dan “veritivity”

Page 20: Filosofi , Paradigma, Dan Teori Keperawatan

20

Saintifik

Teori sistem Teori level adaptasi

Holisme Kepribadian adaptif

Interdependen Adaptasi sebagai fungsi dari stimuli dan level adaptasi

Proses kontrol

Umpan balik informassi Individual, level adaptasi dinamis

Kompleksitas sistem kehidupan

Proses merespon positif dan aktif

Filosofi

Humanisme Veritivity

Kreatifitas Tujuan eksistensi manusia

Penuh tujuan Kesatuan tujuan

Holisme Aktifitas, kreatifitas

Proses interpersonal Nilai dan arti hidup

Page 21: Filosofi , Paradigma, Dan Teori Keperawatan

21

Humanisme Berbagi kekuatan kreatif Menjadikannya penuh tujuan tidak dalam

sekat sebab akibat Memproses intrinsik holisme Upaya untuk mempertahankan integritas

dan mewujudkan kebutuhan untuk saling terkait.

Page 22: Filosofi , Paradigma, Dan Teori Keperawatan

22

Penuh tujuan atas eksistensi manusia Kesatuan tujuan sebagai manusia Aktifitas dan kreatifitas untuk keutamaan Nilai dan arti hidup.

Page 23: Filosofi , Paradigma, Dan Teori Keperawatan

23

Menurut Orlando Teori Orlando merupakan teori

interaksional Perawat mengobservasi tingkah laku

pasien, menginterpretasikannya kemudian merefleksikannya kembali ke pasien apa yang dilihatnya dan apa yang dia pikir tentang makna perilaku pasien tersebut

Page 24: Filosofi , Paradigma, Dan Teori Keperawatan

24

Pasien sebaliknya, merefleksikan tingkah lakunya, jika ada memperbaiki kesalahan-kesalahan yang ada dalam interpretasi perawat

Sebagai sebuah teori interaksi, penempatan keperawatan dalam komunikasi oleh Orlando – verbal dan behavioral – sama seperti teori-teori interaksi yang lebih tua

Page 25: Filosofi , Paradigma, Dan Teori Keperawatan

25

Aplikasi dalam Paradigma Keperawatan Manusia, Orlando menekankan tingkah laku pasien dan

makna dari tingkah laku. Keperawatan, perawat mengobservasi tingkah laku pasien

dan menginterpretasikannya dan bila interpretasi ini sama dengan yang pasien tunjukkan, baru dilakukan tindakan keperawatan.

Sehat, kondisi sehat tercapai apabila terdapat interaksi yang baik antara perawat dengan pasien.

Lingkungan, menurut Orlando terdiri dari 3 elemen, yaitu tingkah laku pasien, reaksi perawat dan aksi perawat.

Page 26: Filosofi , Paradigma, Dan Teori Keperawatan

26

Kesimpulan Filososfi dalam keperawatan merupakan hal

yang esensial dan mendasari pola befikir sistematik, yang pada akhirnya memunculkan argumen perdasarkan pertimbangan-pertimbangan yang diberikan secara hati-hati.

Paradigma keperawatan terdiri dari konsep – konsep keperawatan yang saling berhubungan. Konsep tersebut adalah manusia, sehat/kesehatan, lingkunga, dan keperawatan.

Page 27: Filosofi , Paradigma, Dan Teori Keperawatan

27

Dari teori yang diperkenalkan oleh 5 ahli didapatkan kesamaan adanya interaksi antara manusia dan kesehatan yang dipengaruhi oleh lingkungan dimana manusia tinggal, yang terbagi dalam lingkup besar intra personal, eksktra personal dan inter personal.

Beberapa ahli lebih spesifik melihat pola hubungan tersebut misalnya pada hubungan interpersonal, hubungan perawat dan pasien.

Page 28: Filosofi , Paradigma, Dan Teori Keperawatan

28

Keadaan sehat/sejahtera didapatkan berdasarkan interaksi yang seimbang didalam diri individu termasuk pandangan individu terhadap tujuan hidup dan arti kehidupan bagi dirinya, sehingga manusia merupakan makhluk yang holistik.

Interaksi manusia dengan lingkungan yang dapat mempertahankan lingkungan yang mendukung kesehatan, termasuk didalamnya adalah perilaku manusia.

Page 29: Filosofi , Paradigma, Dan Teori Keperawatan

29

Perawat didalam memberikan pelayanan keperawatan mengikuti konsep-konsep yang sudah terangkai dalam sebuah paradigma keperawatan

Hubungan antara perawat pasien merupakan hal penting yang mengikuti tahapan-tahapan yang berfokus pada menetapkan masalah pasien dan membantu pasien mengatasi masalahnya.

Pola sehat-sakit yang bisa diamati berdasarkan pola hubungan intra personal, ekstra personal dan interpersonal melahirkan upaya-upaya mempertahankan derajat kesehatan dan kesejahteraan primer, sekunder maupun tersier.

Page 30: Filosofi , Paradigma, Dan Teori Keperawatan

30

Pemahaman paradigma keperawatan yang mengandung beberapa konsep terkait tersebut sudah dipahami oleh perawat tetapi masih ada perawat yang belum menerapkan konsep keperawatan dengan baik dan benar.

Sebagai perawat yang profesional disarankan agar memahami paradigma keperawatan pada setiap tindakan keperawatan yang dilakukannya.

Page 31: Filosofi , Paradigma, Dan Teori Keperawatan

31

KEPERAWATAN Virginia Henderson mengatakan keperawatan

adalah upaya bantuan yang diberikan kepada individu baik sehat maupun sakit, yang dibutuhkan sampai pulih kembali atau menjelang ajal, dimana individu tidak mampu melaksanakan kegiatan kehidupannya akibat ketidakmampuan, ketidakmauan, dan ketidaktahuan. Marinner-Tomey (1994)

Page 32: Filosofi , Paradigma, Dan Teori Keperawatan

32

LINGKUNGAN Lingkungan dalam paradigma keperawatan

dipandang sebagai lingkungan internal (dalam diri) dan lingkungan eksternal (sosial/masyarakat)

Pendapat lainnya tentang lingkungan bahwa lingkungan itui merupakan segala kondisi diluar dan mempengaruhi kehidupan makhluk hidup, sosial, ekonomi, fisik dan lingkungan biologis yang menyediakan reservoir dan bentuk-bentuk penyebaran agent. ( Marcia Stanhope & Jeanette Lancaster, 1997 : 218)

Page 33: Filosofi , Paradigma, Dan Teori Keperawatan

33

MANUSIA Manusia dalam keperawatan dipandang

sebagai suatu sistem yang disebut sistem klien

Sebagai suatu sistem yang mampu berubah maka manusia layak diperlakukan secara terhormat, dihargai keunikannya sebagai individu dalam situasi, kondisi, dan sifat kemanusiannya

Page 34: Filosofi , Paradigma, Dan Teori Keperawatan

34

Memiliki hak – hak yang harus dihargai. Hak – hak tersebut antara lain : hak untuk memperoleh keamanan (to safety), hak untuk mendapatkan informasi (to be informed), hak untuk memilih (to choose), dan hak untuk didengar dan mendengar (to be heard).

Page 35: Filosofi , Paradigma, Dan Teori Keperawatan

35

SEHAT/KESEHATAN UU No 23/1992 tentang kesehatan yaitu

keadaan sejahtera dari badan (jasmani), jiwa (rohani), dan sosial yang memungkinkan setiap orang hidup produktif secara sosial dan ekonomis

Seimbang dalam menjalankan kehidupan sehari – hari melalui proses interaksi positif dalam lingkungan

Page 36: Filosofi , Paradigma, Dan Teori Keperawatan

WASSALAM

TERIMA KASIH