Download - Etika berwirausaha

Transcript
Page 1: Etika berwirausaha

ETIKA BERWIRAUSAHA / BISNIS

KEWIRAUSAHAAN

Page 2: Etika berwirausaha

PENGERTIAN ETIKA

BEBERAPA PENGERTIAN TENTANG ETIKA :1. ETIKA ADALAH PERBUATAN STANDAR YANG

MEMIMPIN INDIVIDU DALAM MEMBUAT KEPUTUSAN

2. ETIKA ADALAH SUATU STUDI MENGENAI YANG BENAR DAN YANG SALAH SERTA PILIHAN MORAL YANG DILAKUKAN SESEORANG

Page 3: Etika berwirausaha

PENGERTIAN ETIKA BISNIS

ETIKA BISNIS (BUSINESS ETHICS) ADALAH KESELURAHAN DARI ATURAN-ATURAN ETIKA, BAIK YANG TERTULIS MAUPUN TIDAK TERTULIS YANG MENGATUR HAK-HAK DAN KEWAJIBAN PRODUSEN DAN KONSUMEN SERTA ETIKA YANG HARUS DIPRAKTIKKAN DALAM BISNIS

Page 4: Etika berwirausaha

PERILAKU ETIS VERSUS PERILAKU TIDAK ETIS

PERILAKU ETIS SANGAT PENTING BAGI WIRAUSAHAWAN (PENGUSAHA) KARENA DAPAT MEMBERIKAN EFEK POSITIF :

1. STAFF AKAN MENIRU PERILAKU PIMPINANNYA

2. STANDAR ETIS AKAN MEMBENTUK KERANGKA KERJA YANG POSITIF

Page 5: Etika berwirausaha

PERILAKU TIDAK ETIS DALAM BERWIRAUSAHA AKAN MENIMBULKAN HAL-HAL SEBAGAI BERIKUT :

1. MENGGANGGU PENGAMBILAN KEPUTUSAN USAHA

2. DAPAT DITUNTUT DENGAN UNDANG-UNDANG MENGENAI PERLINDUNGAN KONSUMEN

3. BISNIS TIDAK AKAN MAMPU UNTUK BERTAHAN DALAM JANGKA PANJANG

Page 6: Etika berwirausaha

KEUNTUNGAN MENJAGA ETIKA

1. TIMBUL KEPERCAYAAN2. PEROLEHAN LABA AKAN MENINGKAT3. TERJADI KESINAMBUNGAN