Download - Doa

Transcript
Page 1: Doa

ASSALAMMU’ALAIKUM Wr. Wb

AUDZUBILLAH HIMINAS SYAITON NIROJIMBISMILLAH HIROH MANIROHIM.

ALLOHUMMA SHOLI ALA MUHAMMADWA ALA ALI MUHAMMADWAL HAMDULILLAH HIROBBIL ALAMIN.

ROBBANAA TAQOBBAL MINNAA INNAKA ATASSAMII’UL ‘ALIIMU WA TUB ALAINAA INNAKA ANTATTAWWAABURROHIM. (HAL 18)

YA ALLOH, YANG MAHA MENGETAHUI DAN MAHA BIJAKSANA

SETELAH SEKITAR 30 TAHUN ENGKAU PISAHKAN, DIHARI YANG BAHAGIA INI HAMBAMU TELAH ENGKAU PERTEMUKAN KEMBALI DI DALAM KEADAAN SEHAT WALAFIAT , DALAM IKATAN PERSAHABATAN DAN PERSAUDARAAN SEBAGAIMANA YANG ENGKAU KEHENDAKI. SEMOGA PERTEMUAN INI MEMBAWA BAROKAH.

YA ALLOH YA TUHAN KAMI.

DALAM KEHIDUPAN KAMI TELAH ENGKAU AMANAHKAN PENGABDIAN BAIK DIDALAM KELUWARGA, MASYARAKAT MAUPUN BANGSA DAN NEGARA SERTA AGAMA SESUAI DENGAN BIDANG PENGETAHUAN DAN KEMAMPUAN MASING-MASING.OLEH KARENA ITU YA ALLOH KAMI MENENGADAHKA TANGAN DIHADAPANMU SERAYA MEMOHON.TUNJUKKANLAH KEPADA HAMBAMU INI YANG BENAR ADALAH BENAR, DAN BERIKANLAH KEKUATAN KEPADA KAMI UNTUK MENJALANKAN SESUATU PERBUATAN YANG BENAR TERSEBUT.

Page 2: Doa

DAN TUNJUKKANLAH KEPADA HAMBAMU INI BAHWA YANG SALAH ADALAH SALAH SERTA BERIKANLAH KEKUATAN KEPADA HAMBAMU INI UNTUK TIDAK MELAKUKAN PERBUATAN YANG SALAH ITU.

YA ALLOH, YANG MAHA PENGASIH LAGI MAHA PENYAYANG

HANYA KEPADAMU LAH KAMI BERSERAH DIRI DAN MEMOHON AMPUNAN, AMPUNILAH DOSA –DOSA KAMI, DOSA KEDUA ORANG TUA KAMI DAN KEDUA SAHABAT KAMI YANG TELAH LEBIH DAHULU ANGKAU PANGGIL MENGHADAPMU, YAITU SAUDARAKU RUSMADI DAN SDRI HANDAYANI. SMOGA ANGKAU BERKENAN MEMAAFKAN SEGALA DOSA-DOSANYA DAN ENGKAU BERKENAN MENERIMA JAZATNYA DISISIMU SESUAI DENGAN AMAL KEBAJIKANNYA.DAN KEPADA SAUDARAKU WARSITO YANG HINGGA KINI SEDANG ENGKAU BERI COBAAN SAKIT, SMOGA LEKAS ENGKAU BERI KESEHATAN SEPERTI SEDIA KALA DAN DAPAT MELANJUTKAN PENGABDIANNYA SEPERTI SEMULA.

YA ALLOH, YA ROCHMAN YA ROCHIM

SEMOGA TUJUAN BAIK SILAHTURAHCHIM INI DAPAT RIDLO DARI ALLOH, SEHINGGA DAPAT TERBINA SELALU KEKOMPAKAN, KERUKUNAN DAN MEMPER ERAT PERSAUDARAAN DIANTARA KAMI.

YAA MUQALIBAL QULUB SABBIT QOLBI ALA DINIK. (HAL 5)

Page 3: Doa

ROBBANAA LAA TUZIGHQULUUBANAA BA’DA IDZ-HADAITANAA WA HABLANAA MIL-LADUNKA ROHMAH, INNAKA ANTAL WAHHAAB. (HAL 11)

ROBBANAA AATINAA FIDDUN-YAA HASANAAH, WA FIL AAKHIROTI HASANAH WA QINAA ‘ADDZAABANNAAR. (HAL 13)

ALLOHUMMA SHOLLI ALA MUHAMMADWA ALA ALI MUHAMMADWAL HAMDULILLAH HIROBBIL ALAMIN

WASSALAM MU’ALAIKUM Wr. Wb