Download - DAFTAR OBAT KOAS

Transcript
Page 1: DAFTAR OBAT KOAS

Setiani Imaningtias | 2011730162 Kepaniteraan Klinik Universitas Muhammadiyah Jakarta

Obat Anti Inflamasi Non Steroid (NSAID)

No. Nama Obat Merk Dagang Sediaan Indikasi Kontraindikasi Efek Samping Petunjuk Pakai Dosis Interaksi Obat

1. Parasetamol Sanmol,

Pamol

Tablet 500 mg, Sirup

120 mg/5 ml, Guttae

60 mg/0.16 ml

Meredakan nyeri

termasuk sakit kepala,

sakit gigi, demam yang

menyertai flu, dan

setelah imunisasi

Disfungsi hati dan

ginjal

Reaksi Hematologi, reaksi

kulit, dan alergi lainnya

a.c. / p.c. Tablet

Dewasa 1-2 tab

Anak ½-1 tab

Sirup

1-2 thn 5 ml,

2-6 thn 5-10 ml

6-9 thn 10-15 ml

9-12 thn 15-20 ml

Guttae

< 1 thn 0.6 ml

1-2 thn 0.6-1.2 ml

Alkohol, vasopressin,

polisorbat,

antihipertensi,

propantelin,

metoklopramid.

2. Ibuprofen Proris Kapl 200 mg, Sirup

100 mg / 5 ml, Supp

125 mg.

Meredakan demam,

mengurangi rasa nyeri,

sakit gigi, sakit kepala,

nyeri otot, nyeri post-

op, nyeri setelah cabut

gigi, dan rheumatoid

disease.

Ulkus peptikum,

penderita dgn riw

alergi thd obat NSAID.

d.c. / p.c. Dewasa

200 mg 3-4 kali

Anak

1-12 thn 5-10 mg/kgbb

3. Ketorolac Ketorolac Ampule 10 mg/ml dan

30 mg/ml

Penanganan jangka

pendek untuk nyeri

hebat

Tukak peptik aktif,

perdarahan atau

perforasi GI, riwayat

tukak peptic atau

perdarahan GI.

Disfungsi ginjal berat

atau ada risiko gagal

ginjal. Gangguan

hemostatik, penyakit

serebrovaskular,

Tukak GI, perdarahan dan

perforasi GI, pendarahan

post op, gagal ginjal akut,

reaksi anafilaktoid, gagal

hati,

p.c. IM

Dosis Awal 30-60 mg

Dosis Lanjut 15-30 mg tiap 6

jam.

Maks 120 mg/hari.

Nyeri Sedang Post Op 30 mg

Nyeri Berat 90 mg

Antikoagulan, digoksin,

asam salisilat,

furosemide, probenesid,

litium, MTX, relaksan

otot non depolarisasi,

ACEI, Antiepilepsi,

Obat Psikoaktif.

Page 2: DAFTAR OBAT KOAS

Setiani Imaningtias | 2011730162 Kepaniteraan Klinik Universitas Muhammadiyah Jakarta

diathesis hemoragik,

Pemberian secara

intratekal atau epidural.

Penggunaan bersama

dengan AINS &

Probenesid. Laktasi

4. Asam Mefenamat Ponstan Tab Salut Selaput 500

mg

Meredakan nyeri ringan

hingga sedang pada

sakit kepala, sakit gigi,

dismenore primer, juga

nyeri traumatic, otot,

dan post op.

Tukak GI atau penyakit

inflamasi pada saluran

cerna atas atau bawah.

Gagal hati atau ginjal.

Bronkospasme, rhinitis

alergi, dan alergi

OAINS. Terapi nyeri

post op pada CABG.

Ggn GI, mengantuk,

hipersensitif, diare,

anafilaktik, gelisah,

agranulositosis, anemia

aplastik, hypoplasia

sumsum tulang,

leukopenia, hipotensi

p.c. Dosis Awal

500 mg

Dosis Lanjutan

250 mg tiap 6 jam

Meningkatkan efek

antikoagulan kumarin

5. Indometasin Dialon Caps 100 mg Menghilangkan gejala

inflamasi & nyeri pada

RA, artritis deformans,

lumbago, periartritis

pada bahu, sindroma

leher-bahu-lengan

Tukak lambung,

diskrasia darah berat,

ggn fungsi hati, ginjal,

dan jantung berat,

hipertensi dan

pankreatitis berat.

Riwayat hipersensitif

OAINS, hamil.

Ggn sal cerna, diskrasia

darah, gejala

hipersensitivitas termasuk

serangan asma, tinnitus,

infeksi okuli, fotofobia,

ggn pengecapan,

peningkatan kadar BUN,

penurunan vol urin,

peningkatan SGPT/OT,

syok.

p.c. 100-200 mg (2x1) Efek berkurang dengan

aspirin, mengurangi

efek beta bloker,

captopril, tiazid,

furosemide,

triamterene. Kombinasi

dengan diflusinal

perdarahan serius pada

sal cerna yg diperkuat

probenesid & Litium.

6. K Diclofenac Cataflam Tab 25 mg, Tab 50

mg,

Tab Dispersibel 50 mg

Terapi akut dan kronik

RA, OA, dan

Spondilitis Ankilosa,

Dismenore Primer

Perdarahan,

ulserasi/perforasi GI.

Ggn GI, mual, muntah,

diare, kejang perut,

dyspepsia, kembung,

anoreksia, sakit kepala,

pusing, vitiligo, erupsi

kulit atau ruam.

a.c. Dosis Awal

100-150 mg dalam 3 dosis

Nyeri dan OA

Max 150 mg

Spondilitis Ankilosa

125 mg

Litium, digoksin,

diuretik, OAINS,

Antikoagulan, ADO,

MTX, siklosporin,

kuinolon.

Page 3: DAFTAR OBAT KOAS

Setiani Imaningtias | 2011730162 Kepaniteraan Klinik Universitas Muhammadiyah Jakarta

Peningkatan enzim

transaminase dalam

serum.

7. Na Diclofenac Voltaren Tab Salut Enterik

25 mg

Tab Salut Lepas

Lambat 75 mg

Tab Retard 100 mg

Ampul 75 mg/3ml

Supp 50 mg

Tab / Inj IM / supp

Inflamasi dan bentuk

degeneratif dr reumatik,

RA, spondylitis

ankilosa, OA &

spondiloartritis. Nyeri

ada kolumna vertebra.

Non articular rematik,

serangan gout.

Inj IV

terapi atau pencegahan

nyeri post op.

Emulgel

Terapi lokal inflamasi

traumatik pd tendon,

ligamen, otot,

persendian, salah urat,

terkilir, memar.

Reumatik jaringan

lunak yang terlokalisir :

tendovaginitis, bursitis.

Periartropati. Peny

Reumatik.

Tukak peptik, proktitis

(supp), Gel (Asma,

urtikaria, alergi akibat

OAINS).

Ggn GI, sakit kepala,

pusing, vertigo, ruam

kulit, peningkatan

SGPT/OT, ulkus

peptikum, perdarahan GI,

fungsi hati abnormal,

hipersensitivitas, hepatitis.

Gangguan sensasi dan

penglihatan.

p.c. Tablet

Dws 50 mg (2-3 x/hari)

>1 thn 0.5-2 mg/kgbb/hari

Tablet SR

Dws 100-150 mg/hari

Ringan 1 tab/hari atau 2 tab

SR 75 mg.

Inj IM/IV

Dws 1-2 amp per hari < 2

hari.

Suppositoria

2 x supp 50 mg atau

1 x sup 100 mg malam

Emulgel

Oles 3-4 x/hari

Litium, MTX, digoksin,

siklosporin, diuretika,

antikoagulan,

antidiabetik oral,

kuinolon.

Page 4: DAFTAR OBAT KOAS

Setiani Imaningtias | 2011730162 Kepaniteraan Klinik Universitas Muhammadiyah Jakarta

8. Piroxicam Topical Counterpain

PXM

Gel 15 gr Nyeri & inflamasi

misalnya pada OA,

pasca trauma, atau

gangguan

musculoskeletal akut,

termasuk tendinitis,

tenosynovitis,

periartritis, keseleo, oto

teregang, dan LBP

Sensitivitas silang

dengan as asetil

salisilat atau obat AINS

lain yang dapat

memicu asma, rhinitis,

angioedema, dan

urtikaria. Hamil &

laktasi.

Iritasi kulit setempat mulai

ringan s.d. sedang, ruam,

eritema, deskuamasi

pitiroid, pruritus.

s.u.e 1 gram pada area yang sakit 3-

4 x / hari.

-

9. Piroxicam Pirocam Caps 10 mg

Caps 20 mg

RA, OA, Spondilitis

Ankilosa, Gangguan

Muskuloskeletal akut,

gout akut.

Ulkus peptikum,

riwayat serangan asma,

angioedema, urtikariam

aspirin, polip nasal.

Ggn GI, sakit kepala,

iritasi & ulkus gaster

( dosis > 20 mg/hari)

p.c. RA/OA/SA

20 mg (1x1)

Ggn Muskulo Akut

40 mg/hari dosis tunggal

atau

terbagi dalam dua hari

Gout Akut Awal

40 mg/hari (1x1)

Gout Akut Lanjutan

40 mg dalam dosis tunggal 4-6

hari.

Tidak untuk terapi gout jangka

panjang.

Antikoagulan

10. Na Metamizole Novalgin Tab 500 mg

Sirup 500 mg / ml

Tetes 500 mg/ml

Ampul 500 mg/ 2 ml

Nyeri hebat yang

berhubungan dengan

sakit kepala, sakit gigi,

post op, nyeri akut &

Alergi pirazolon,

porfiria hepatik,

defisiensi G6PD

kongenital. Hamil dan

Anafilaktik,

bronkospasme, aritmia

jantung, syok sirkulasi,

agranulositosis.

p.c. Tablet

Dws & ≥ 15 thn 1 tab

Menurunkan kadar

siklosporin dalam

darah.

Meningkatkan efek

Page 5: DAFTAR OBAT KOAS

Setiani Imaningtias | 2011730162 Kepaniteraan Klinik Universitas Muhammadiyah Jakarta

kronik krn spasme otot

polos.

laktasi. Ggn sumsum

tulang, defisiensi

hematopoietik. Reaksi

alergi. Pasien dalam

kondisi hemodinamik

tak stabil atau hipotensi

tdk boleh parenteral.

Sirup

Dws & ≥ 15 thn 2-4 cth

Anak 13-14 thn 1 ¾ - 3 ½

CC

Anak 10-12 thn ½ - 3 CC

Anak 7-9 thn 1-2 CC

Anak 4-6 thn ¾ - 1 ½ CC

Anak 1-3 thn ½ - 1 CC

Anak 3-11 bln ¼ - ½ CC

Guttae

Dws & ≥ 15 thn 20-40 tts

Anak 13-14 thn 15-35 tts

Anak 10-12 thn 10-30 tts

Anak 7-9 thn 8-20 tts

Anak 4-6 thn 5-15 tts

Anak1-3 thn 3-10 tts

Anak 3-11 bulan 2-5 tts

Semua dosis diberikan s.d. 4 x

1

Ampule

Dws & ≥ 15 thn 2-5 ml per

IM/IV

Dapat ditingkatkan hingga 10

ml/hari

alcohol.

11. Pct 500 mg + N Sistenol Kapl Salut Selaput Meringankan batuk Reaksi Alergi, Mual. p.c. Dws & Anak > 11 thn Antikoagulan kumarin,

Page 6: DAFTAR OBAT KOAS

Setiani Imaningtias | 2011730162 Kepaniteraan Klinik Universitas Muhammadiyah Jakarta

Acetylcysteine 200

mg

berdahak dan

menurunkan demam

pada flu. Sakit kepala

dan nyeri.

1 kapl (3x1)

Usia 6-11 thn

½ - 1 kapl (3x1)

Usia 1-5 thn

¼ - ½ kapl (3x1)

idanedion

12. Naproksen Xenifar Kapl 500 mg RA, OA, SA, gout,

nyeri post op,

dismenore primer.

Hamil trimester III,

laktasi, riwayat alergi.

Sakit kepala, mengantuk,

pusing, edema, palpitasi,

takikardi, mual, dyspepsia,

muntah, diare, tinnitus,

alopesia, angioedema, SN,

eritema.

p.c. RA/OA/SA

550 mg atau 825 mg dalam dua

dosis terbagi (pagi dan malam).

Max 1100 mg/hari.

Postop / Dismenore

Dosis Awal 550 mg

Selanjutnya 275 mg (3x1)

Asetaminofen,

antikoagulan,

furosemide,

propranolol, beta

bloker, probenesid,

mtx.

Anti Asam Urat

No. Nama Obat Merk Dagang Sediaan Indikasi Kontraindikasi Efek Samping Petunjuk Pakai Dosis Interaksi Obat

1. Allopurinol Alluric Tab 100 mg Hiperurisemia primer &

sekunder

Serangan gout akut Ggn GI, hipersensitivitas,

Anemia hemolitik &

aplastik.

p.c. Dewasa

Dosis Awal

100-300 mg/hari

Pemeliharaan

200-600 mg/hari

Kondisi Akut

2-10 mg/kgbb/hari

Kondisi Sedang

300-600 mg/hari

Kondisi Berat

700-900 mg/hari

Siklofosfamid, obat

sitotoksik lain,

warfarin, azatioprin,

merkaptopurin,

klorpropamid, salisilat,

probenesid.

Page 7: DAFTAR OBAT KOAS

Setiani Imaningtias | 2011730162 Kepaniteraan Klinik Universitas Muhammadiyah Jakarta

Anak

10-20 mg/kgbb/hari

2. Kolkisin Recolfar Tab 0.5 mg Artritis gout akut,

profilaksis jangka

pendek selama awal

terapi dengan

allopurinol & obat

urikosurik.

Ggn GI serius, penyakit

ginjal/jantung, diskrasia

darah, hamil.

Neuritis perifer, kelelahan

otot, mual, muntah, nyeri

abdomen, diare, urtikaria,

anemia aplastik,

agranulositosis,

dermatitis, purpura,

alopesia.

p.c. Artritis Gout Akut

Awal

0.5-1.2 mg diikuti dengan 0.5

mg tiap 2 jam sampai nyeri

hilang atau timbul efek

samping.

Profilaksis Jangka Pendek

0.5 mg 1 x seminggu s.d. 1x1

Dapat mengganggu

absorpsi vit B12.

Kortikosteroid

No. Nama Obat Merk Dagang Sediaan Indikasi Kontraindikasi Efek Samping Petunjuk Pakai Dosis Interaksi Obat

1. Prednison Lexacort Tab 5 mg Keadaan alergi,

peradangan, & penyakit

lain yang perlu

pengobatan

glukokortikoid spt

reumatik, penyakit

kolagen, dan peny kulit

Tukak peptikum, TB

aktif, osteoporosis, ggn

saraf, ggn ginjal, ggn

jantung, infeksi jamur

sistemik, infeksi herpes

simpleks okuler.

Ggn cairan dan elk,

retensi Na dan cairan,

kehilangan kalium,

alkalosis hypokalemia,

hipertensi, CHF, infeksi,

CKD, ggn

musculoskeletal, GI,

kulit, metabolik,

neurologi, dan endokrin.

Anafilaksis.

a.c. / p.c. Dewasa 1-4 tab / hari Metabolisme

dipercepat oleh

rifampisin, fenitoin,

fenobarbital. Vaksin.

Penggunaan dengan

aspirin tidak

dianjurkan pada

penderita kolitis

ulserativa.

2. Deksametason Cortidex Tab 0.5 mg

Ampul 5 mg/ml

Alergi, penyakit

kolagen, reumatik,

leukemia & limfoma,

syok, penyakit

pernapasan, ggn

hematologic,

Tukak peptikum,

osteoporosis, psikosis

atau psikoneurosis

berat, TB aktif atau

stasis, infeksi akut.

Vaksin hidup.

Retensi air & garam,

edema, hipertensi,

amenorea, hyperhidrosis,

ggn mental, pankreatitis

akut, osteonecrosis,

cushing sindrom,

p.c. Tablet

Dws 0.5-9 mg dosis terbagi

6-12 thn 0.25-2 mg

1-5 thn 0.25-1 mg

≤ 1 thn 0.1-0.25 mg

Diberikan dalam 2 x 1.

Fenitoin, fenobarbital,

vit A, rifampisin,

tetrasiklin dan

antibiotik lain dapat

mengurangi efektivitas

obat. Tiazid,

Page 8: DAFTAR OBAT KOAS

Setiani Imaningtias | 2011730162 Kepaniteraan Klinik Universitas Muhammadiyah Jakarta

edematous. peningkatan TIO, nafsu

makan meningkat,

pertumbuhan terhambat.

Terapi intensif atau darurat

2-4 mg 6-8 x 1 (IM/IV)

Syok

1-6 mg/kgbb dosis tunggal

antikoagulan oral,

OHO, dan salisilat.

3. Triamsinolon Amtocort Tab 4 mg

Inj 40 mg/ml

Asma bronkial, rhinitis,

alergika, RA, urtikaria,

dermatitis kontan &

atopi.

Infeksi jamur sistemik,

TB, hipersensitif thd

steroid.

Ggn cairan & elk, miopati

steroid, kelemahan otot,

tukak peptikum,

osteoporosis, purpura,

striae, hiperpigmentasi.

p.c. Dewasa & Anak ≥ 12 thn

4-48 mg/hari

Anak < 12 thn

416 mcg-1.7 mg/kgbb/hari

4. Metil Prednisolon Metil

Prednisolon

Tab 4 mg

Tab 8 mg

Tab 16 mg

Vial 125 mg

Abnormalitas fungsi

adenokortikal, peny

kolagen, keadaan alergi

& peradangan pada

kulit,& sal napas

tertentu, peny

hematologic,

hiperkalsemia yang

berhub dgn kanker,

infamasi kolon, peny

hati, peradangan non

reumatik, terapi

tambahan pd

neoplasma, SN, trauma

mata, perikarditis,

pencegahan &

penolakan penolakan

transplantasi organ.

TB, infeksi jamur

sistemik, ulkus

peptikum, herpes, DM

& varicella.

Ggn cairan & elk,

kelemahan otot,

penurunan resistensi thd

infeksi, ggn penyembuhan

luka, meningkatnya TD,

katarak, ggn pertumbuhan

pd anak, insufisiensi

adrenal, cushing sindrom,

osteoporosis, tukak

lambung.

p.c. Tablet

Dws 4-48 mg/hari

MS 160 mg/hari selama 7 hari

dan 64 minggu tiap 2 hari dlm 1

bulan

Insufisiensi Adenokortikal

(Anak) 0.117 mg/kgbb/hari

Indikasi lain 0.417-0.167

mg/kgbb/hari

Vial

Dws 10-40 mg (IM/IV)

MS e Akut 160 mg/hari

(IM/IV) selama 1 minggu lalu

64 mg/hari selama 64 mg/hari.

Glikosida, diuretik,

barbiturate, fenitoin,

rifampisin,

antikoagulan, OHO.

5. Betametason corsaderm 0.1% 5 gram Inflamasi kulit, Akne roasesea, ulkus Atrofi kulit, striae s.u.e. Oleskan 2x1

Page 9: DAFTAR OBAT KOAS

Setiani Imaningtias | 2011730162 Kepaniteraan Klinik Universitas Muhammadiyah Jakarta

psoriasis irreversibel, peningkatam

pertumbuhan rambut,

dermatitis perioral, akne,

depigmentasi

6. Hidrokortison Hidrokortison Krim 1% 5 gram Dermatitis atopic,

kontak, alergi, pruritus

anogenital,

neurodermatitis.

Peny virus, jamur dan

bakteri pada kulit, akne,

dermatitis perioral,

laktasi.

Atropi kulit setempat,

hilangnya jar kolagen

kulit, gatal, folikulitis,

maserasi kulit.

s.u.e. Oleskan 3-4 x/hari -

Antikolesterol

No. Nama Obat Merk Dagang Sediaan Indikasi Kontraindikasi Efek Samping Petunjuk Pakai Dosis Interaksi Obat

1. Simvastatin Lipinorm Tablet Salut Selaput 5

mg, 10 mg, 20 mg,

40 mg

Tambahan terhadap diet

untuk menurunkan

kadar kolesterol total &

LDL pada px

hiperkolesterolemia

primer bila respon thd

diet dan non farmako

tidak memadai

Peny hati aktif, atau

peningkatan serum

transaminase yang

persisten & tidak dapat

dijelaskan. Hamil &

menyusui.

Nyeri abdomen,

konstipasi & kembung,

asthenia, sakit kepala,

miopati, rhabdomiolysis,

atralgia, ggn neurologik,

pankreatitis, anoreksia &

muntah, disfungsi ereksi,

libido menurun.

a.c./p.c.

kurangi

konsumsi jus

anggur

5-10 mg (1x1) malam hari Siklosporin, asam

fibrat, atau asam

nikotinat, gemfibrozil,

eritromisin,

meningkatkan risiko

miopati. Dapat

meningkatkan efek

warfarin. Digoksin

dapat meningkatkan

kadar dalam plasma.

2. Fenofibrat Trolip Caps 100 mg

Caps 300 mg

Hiperkolesterolemia

(Tipe IIa),

hipertrigliseridemia

endogenous (tipe IV) &

hyperlipidemia

gabungan (tipe IIb &

III).

Ggn hati & ginjal berat.

Peny kantung empedu.

Ggn GI, sakit kepala,

kram otot, peningkatan

sementara enzim

transaminase & kadar

kreatinin, rx alergi,

fatigue.

p.c. Dewasa 300 mg/hari tunggal

Anak > 10 thn 5 mg/kgbb/hari

Meningkatkan efek

antikoagulan dan

meningkatkan risiko

perdarahan.

3. Gemfibrozil Lopid Tab Salut selaput 900 Pencegahan primer Peny kantung empedu, Ggn GI, kemerahan, a.c. 30 menit 600 mg (2x1) Penghambat HMG Co-

Page 10: DAFTAR OBAT KOAS

Setiani Imaningtias | 2011730162 Kepaniteraan Klinik Universitas Muhammadiyah Jakarta

mg penyakit jantung

kongestif pada pasien

dyslipidemia usia 40-55

tahun yang tidak

responsif terhadap diet.

Dislipidemia yang

berhubungan dgn DM

dan Xanthoma.

hati berat, disfungsi

ginjal.

dermatitis, pruritus,

urtikaria, impotensi,

pusing, sakit kepala,

penglihatan kabur, icterus,

kolestatik, dll

A reduktase,

antikoagulan,

cerivastatin.

4. Asam Nikotinat Niaspan Tab lepas lambat 375

mg, 500 mg, 1000 mg

Meningkatkan HDL

pada pasien dgn

hiperkolesterolemia

primer & dyslipidemia

campuran serta sebagai

tambahan diet &

olahraga untuk

menurunkan kadar kol

total, LDL, Apo B, &

TG yang meningkat.

Ggn fs hati yang

signifikan, tukak

peptikum aktif,

pendarahan arteri, anak

dan remaja.

Flushing, kepala, nyeri

kepala, ggn GI,

peningkatan serum

transaminase, ggn KV,

peningkatan kadar GDP.

Sebelum tidur

setelah

mengonsumsi

cemilan

rendah lemak

Minggu-1 375 mg

Minggu-2 500 mg

Minggu-3 750 mg

Minggu-4 2 tab 500 mg

Pemeliharaan 100-2000 mg

Obat penghambat

ganglionic & obat

vasoaktif. Aspirin,

alcohol.

Obat Asthma

No. Nama Obat Merk Dagang Sediaan Indikasi Kontraindikasi Efek Samping Petunjuk Pakai Dosis Interaksi Obat

1. Salbutamol Astharol Tab 4 mg

Sir 2 mg (60 ml)

Bronkospasme pada

semua jenis asma

bronkiale dan brokitis

kronik, dan emfisema

Hipertensi, insufisiensi

miokardial, hipertiroid,

DM dan ggn KV,

hipersensitivitas.

Tremor halus otot rangka,

palpitasi, takikardi, sakit

kepala.

a.c. Tablet (3x1)

Dewasa 2-4 mg

6-12 thn 2 mg

2-6 thn 1-2 mg

Sirup (3x1)

Dewasa 5-10 ml

6-12 thn 5 ml

2-6 thn 2.5-5 ml

MAOI, beta bloker

selektif dan selektif.

Page 11: DAFTAR OBAT KOAS

Setiani Imaningtias | 2011730162 Kepaniteraan Klinik Universitas Muhammadiyah Jakarta

2. Fenoterol Berotec Inhaler 100

mcg/semprot

Episode asma akut,

asma yang dipicu

aktivitas.

Kardiomiopati

obstruksi hipertrofi,

takiaritmia

Tremor halus otot rangka,

palpitasi, takikardi, sakit

kepala, batuk, iritasi lokal,

mual, muntah.

Inhalasi Inhalasi

Episode asma akut 1 x

semprot

Pencegahan asma yang dipicu

aktivitas fisik 1-2 x semprot.

Maks 8x/hari.

Larutan Inhalasi

Dws & > 12 thn 10 tetes

Pencegahan Asma yang

dipicu aktivitas 10 tetes tiap

4x pemberian/hari

Anak 6-12 thn 5-10 tetes

Anak < 6 thn 50

mcg/kgbb/dosis

Diperkuat oleh β-

adrenergik,

antikolinergik, derivate

xanthin.

Penurunan serius jika

diberikan bersama beta

bloker.

Perhatian harus

diberikan jika obat ini

diberikan bersama

MAOI, antidepresan

trisiklik, dan anestesi

hidrokarbon

terhalogenasi dapat

meningkatkan

kerentanan thd KV

oleh agonis beta.

3. Terbutalin

4. Teofilin

5. Aminofilin

6. Budenoside Pulmicort Turbuhaler 200

mcg/dosis

Respules 0.25 mg/ml

Asma Bronkiale Hipersensitivitas Irirasi ringan pada

tenggorokan dan suara

serak. Iritasi lidah dan

mulut, kandidosis oral.

Batuk dan mulut kering.

Inhaler Turbuhaler

200-1200 mcg/hari dalam 2-

4 dosis

Pemeliharaan 200-400 mcg

2x/hari pada pagi dan malam

hari

Respules

Ketokonazole dan

Itrakonazole

Page 12: DAFTAR OBAT KOAS

Setiani Imaningtias | 2011730162 Kepaniteraan Klinik Universitas Muhammadiyah Jakarta

Dws & Anak > 12 tahun 1-2

mg (2x1)

Pemeliharaan 0.5-1 mg

(2x1)

Anak 3 bln-12 thn 0.5-1 mg

(2x1)

Pemeliharaan 0.25-0.5 mg

(2x1)

Antihelmintik

No. Nama Obat Merk Dagang Sediaan Indikasi Kontraindikasi Efek Samping Petunjuk Pakai Dosis Interaksi Obat

1. Pyrantel Pamoat Combantrin Tab scored 250 mg

Susp 125 mg / 5 ml

Mengatasi enterobiasis,

askariasis, nekatoriasis,

ankilostiomiasis.

Hipersensitivitas 10 mg/kgbb dosis tunggal

2. Albendazole Tab 400 mg Terdapatnya parasit

usus tunggal maupun

campuran

Wanita hamil dan

menyusui

Rasa tidak nyaman pada

saluran pencernaan,

pusing, dan sakit kepala.

d.c. Dws & Anak > 2 thn 400 mg

dosis tunggal

-

3. Mebendazole Tab 100 mg

Tab 500 mg

Sir 50 mg/ml

Askariasis, Trichuriasis,

Ancylostomiasis,

Necatoriasis, dan

Enterobiasis

Trimester pertama

kehamilan dan

Menyusui.

Nyeri perut dan Diare a.c./p.c. Semua cacing kecuali

enterobiasis 2x1 tab selama 3

hari.

Enterobiasis 1 tablet sebagai

dosis tunggal

-

4. Prazikuantel Tab 300 mg

Tab 600 mg

Antikonvulsan

Page 13: DAFTAR OBAT KOAS

Setiani Imaningtias | 2011730162 Kepaniteraan Klinik Universitas Muhammadiyah Jakarta

No. Nama Obat Merk Dagang Sediaan Indikasi Kontraindikasi Efek Samping Petunjuk Pakai Dosis Interaksi Obat

1. Diazepam Valium,

Valisanbe

Tab 5 mg

Amp 10 mg

Tekanan mental,

anxietas, eksitasi,

gelisah, hipokondriasis,

neurasthenia, disforia,

ok, depresi disertai

agitasi, fobia,

psikoneurosis, ggn

psikosomatik.

Hiperkapnia kronik

berat, ketergantungan

dengan substansi lain

termasuk alcohol.

Ggn penglihatan, retensio

urine, reaksi paradoksal,

ketergantungan,

withdrawal.

a.c./p.c. Tablet

Berobat jalan 2 mg (3x1)

Usia lanjut 2 mg (2x1)

Gangguan tidur 5-30 mg pada

malam hari.

Efek yang diberikan

diazepam diperkuat

dengan pemberian obat

yang bekerja di ssp.

Hindari alkohol.

Diazepam Stesolid Tuberektal

5 mg/2.5 ml

10 mg/2.5 ml

Kondisi psikoneurotik,

premedikasi, kondisi

psiskosomatik, kejang.

Myasthenia Gravis Mengantuk, lemah otot,

ataksia, reaksi paradoksal.

Supp Anak < 10 kg 5 mg

Anak > 10 kg 10 mg

2. Fenobarbital Fenobarbital Tab 30 mg

Tab 100 mg

Insomnia nervosa,

epilepsi, migraine.

Ggn fungsi ginjal atau

hati, gangguan

metabolisme porfirin.

Hipersensitivitas, Sedasi a.c./p.c. Hipnotik Sedatif (3x1)

Dewasa 15-50 mg

1 tahun 15-20 mg

7-12 bulan 10 mg

3-7 bulan 7.5 mg

0-3 bulan 5 mg

Antikonvulsan

Dewasa 30-150 mg (3x1)

5 tahun 100 mg

1-5 tahun 30-100 mg

6-12 bulan 20 mg

0-6 bulan 5 mg

Alkohol dapat

meningkatkan efek

sedatif. Antiaritmia

dapat menurunkan

kadar plasma. Dapat

mengurangi efek

antibiotika

kloramfenikol, doksi,

dan metro.

Metabolisme warfarin

dipercepat.

Mempercepat

metabolisme

kortikosteroid.

3. Fenitoin Fenitoin Caps 50 mg

Tab 100 mg

4. Asam Valproat Asam Valproat

Tab 250 mg

Tab 500 mg

Page 14: DAFTAR OBAT KOAS

Setiani Imaningtias | 2011730162 Kepaniteraan Klinik Universitas Muhammadiyah Jakarta

Sir 250 mg/5 ml

5. MgSO4 MgSO4 Inj IV 20 %

Inj IV 40 %

6. Karbamazepin Tegretol Tab 200 mg

Tab Kunyah 100 mg

Sir 100 mg/5 ml

Epilepsi, pengobatan

bipolar yang tidak

merespon lithium.

Neuralgia trigeminal.

Neuralgia

Glosofaringeal. Nyeri

pada neuropati

diabetikum.

Blokade AV, riwayat

depresi sumsum tulang

atau porfiria akut

intermitten,

penggunaan bersama

dengan MAOI.

Pusing, ataksia, alergi

kulit, leukopenia,

diplopia, gangguan

akomodasi, gangguan

enzim hati.

p.c. Tab

Epilepsi Awal 100-200 mg

(1x1)

Bipolar 400-1600 mg/hari

dalam 3 dosis

Anak 10-20 mg/kgbb/hari

Neuralgia Trigeminal 200-400

mg/hari

Neuropati Diabetikum 200 mg

(2-4x1)

Karbamazepin,

kontrasepsi oral,

alcohol.

Antidiare

No. Nama Obat Merk Dagang Sediaan Indikasi Kontraindikasi Efek Samping Petunjuk Pakai Dosis Interaksi Obat

1. Attapulgite New Diatabs Tab 600 mg Pengobatan

simptomatik pada diare

non spesifik.

Keadaan dimana

konstipasi harus

dihindari,

hipersensitivitas

terhadap attapulgite.

Konstipasi. a.c./p.c. Dws & Anak > 12 tahun 2 tab

setiap setelah buang air besar.

Anak 6-12 tahun 1 tab setiap

setelah buang air besar.

Menurunkan kerja

ipecacuanha dan

antiemetik lainnya.

Hipoglilemik oral,

antikoagulan, antagonis

vitamin K, PABA,

prokain.

2. Probiotik

3. Loperamide Imodium Tab 2 mg Diare akut dan Kronik Kondisi di mana Mulut kering, mual, a.c./p.c Diare Akut -

Page 15: DAFTAR OBAT KOAS

Setiani Imaningtias | 2011730162 Kepaniteraan Klinik Universitas Muhammadiyah Jakarta

penghambatan

peristaltik harus

dihindari. Ggn fungsi

hati. Anak < 12 tahun.

muntah, nyeri abdomen,

konstipasi, mengantuk,

megakolon toksik.Dosis awal 2 tab dilanjutkan 1

tab setiap setelah BAB.

Diare Kronik

Dosis awal 2 tab dilanjutkan

dengan 1-2 dosis sampai feses

mengeras.

Maks 8 tab per hari.

4. Kaolin dan Pektin Diaform Tab 50 dan Tab 1000 Terapi simptomatik

diare non-spesifik.

Obstruksi intestinal dan

hipersensitivitas.

- a.c./p.c. Dws & > 12 tahun 2.5 tab tiap

diare

Anak 6-12 tahun 1.5 tab tiap

diare

-

Antihistamin

No. Nama Obat Merk Dagang Sediaan Indikasi Kontraindikasi Efek Samping Petunjuk Pakai Dosis Interaksi Obat

1. Chlorpheniramin

Maleat

CTM Tab 4 mg Sedativa, hipersensitivitas

2. Loratadine Alloris Tab 10 mg

Sir 5 mg/ 5 ml

Rinitis alergika,

urtikaria kronik, alergi

kulit

- - a.c./p.c. Dewasa dan Anak > 12 thn

1 tab/hari atau 2 sdt/hari

Anak 2-12 tahun 2 sdt/hari

-

3. Cetirizine Cerini Kapl salut selaput 10

mg

Pengobatan rhinitis

perennial, rhinitis

alergi, urtikaria

idiopatik kronis

- Mengantuk, pusing, sakit

kepala, gelisah, mulut

kering, ggn sal cerna,

hipersensitivitas.

a.c./p.c. Dewasa dan Anak > 6 tahun 1

kapl/hari

Obat sedative dan

alcohol.

Page 16: DAFTAR OBAT KOAS

Setiani Imaningtias | 2011730162 Kepaniteraan Klinik Universitas Muhammadiyah Jakarta

Antiulcer

No. Nama Obat Merk Dagang Sediaan Indikasi Kontraindikasi Efek Samping Petunjuk Pakai Dosis Interaksi Obat

1. Antasida

2. Sucralfat

3. Omeprazole

4. Ranitidine Rantin

Antiemetik

No. Nama Obat Merk Dagang Sediaan Indikasi Kontraindikasi Efek Samping Petunjuk Pakai Dosis Interaksi Obat

1. Metocloperamide Metocloperami

de

Tab 10 mg

Inj 10 mg/ 2ml

Ggn GI, mabuk

kendaraan, mutah pada

kehamilan, mual &

muntah yang diinduksi

oleh obat, anoreksia,

aerofagi, ulkus

peptikum, stenosis

pilorik ringan,

dyspepsia,

epigastrialgia,

gastroduodenitis,

dyspepsia post

gastrektomi,

endoskopi, dan

intubasi.

Obstruksi intestinal,

feokromositoma,

epilepsy.

Reaksi ekstrapiramidal,

pusing, lelah, mengantuk,

sakit kepala, depresi,

gelisah, ggn Gi,

hipertensi.

a.c. 30 menit

sebelum

makan

Tablet

Dws 10 mg (3x1)

Amp

Merangsang peristaltic dan

pengosongan lambung

Dws 10 mg IV lambat

6-14 thn 2.5-5 mg IV

< 6 thn 0.1 mg/kgbb/hari

Antagonis dengan

antikolinergik dan

analgesik narkotik.

Depresan SSP :

meningkatkan sedasi.

Menghambat absorpsi

digoksin, simetidin, dan

meningkatkan absorpsi

pct, tetrasiklin, levodopa

di usus halus.

2. Domperidone Vosedon Tab 10 mg

Susp 5 mg/5 ml

Mengurangi gejala

mual dan muntah pada

keadaan akut,

disebabkan pemberian

obat levodopa atau

bromokriptin,

- Muka merah dan reaksi

alergi lain, reaksi distonik

akut.

a.c. 30 menit

sebelum

makan

Dispepsia Fungsional Dws 10

mg (3x1)

Mual dan Muntah 10-20 mg (3-

4x1)

Pemberian bersama

antikolinergik dapat

mengantagonis efek

antidispepsia. Dengan

antasida dan

antisekretorik dapat

Page 17: DAFTAR OBAT KOAS

Setiani Imaningtias | 2011730162 Kepaniteraan Klinik Universitas Muhammadiyah Jakarta

pengobatan gejala

dyspepsia fungsional,

post

kemoterapi/radioterapi

.

Anak 2.5 mg/kgbb/hari (3x1)

menurunkan

bioavailabilitas.

3. Ondansetron Cedantron Tab 8 mg

Amp 4 mg/4 ml

Mual dan muntah

karena kemoterapi,

radioterapi/post op.

- Konstipasi, sakit kepala,

rasa panas atau

kemerahan pada kepala

dan epigastrium.

a.c/p.c. Tab

Mual dan Muntah Post Op 8

mg satu jam sebelum

pembiusan.

Mual karena radioterapi 8 mg

per oral 1-2 jam sebelum terapi

Inj

Mual dan Muntah Post Op 4

mg IM atau IV perlahan

-

Antitusif

No. Nama Obat Merk Dagang Sediaan Indikasi Kontraindikasi Efek Samping Petunjuk Pakai Dosis Interaksi Obat

1. Codein

2. DMP

3. Noscapin

Mukolitik dan Ekspektoran

No. Nama Obat Merk Dagang Sediaan Indikasi Kontraindikasi Efek Samping Petunjuk Pakai Dosis Interaksi Obat

1. Glyceril Guaiacolat

2. Ambroxol

3. Bromhexin

Page 18: DAFTAR OBAT KOAS

Setiani Imaningtias | 2011730162 Kepaniteraan Klinik Universitas Muhammadiyah Jakarta

4. OBH

5. Erdostein

Dekongestan

No. Nama Obat Merk Dagang Sediaan Indikasi Kontraindikasi Efek Samping Petunjuk Pakai Dosis Interaksi Obat

1. Terfenadin

2. Efedrin

3. Pseudoefedrin

4. Tripolidin

Antihipertensi

No. Nama Obat Merk Dagang Sediaan Indikasi Kontraindikasi Efek Samping Petunjuk Pakai Dosis Interaksi Obat

1. Nifedipin

2. Amlodipin

3. Furosemid Lasix

4. Spironolakton

5. Propranolol

6. Captopril

7. Lisinopril

8. Losartan

9. Valsartan

10. Clopidogrel

Vitamin

No. Nama Obat Merk Dagang Sediaan Indikasi Kontraindikasi Efek Samping Petunjuk Pakai Dosis Interaksi Obat

1. Vitamin A

Page 19: DAFTAR OBAT KOAS

Setiani Imaningtias | 2011730162 Kepaniteraan Klinik Universitas Muhammadiyah Jakarta

2. Vitamin B

3. Vitamin C

4. Vitamin D

5. Vitamin E

6. Vitamin K

Zat Besi

No. Nama Obat Merk Dagang Sediaan Indikasi Kontraindikasi Efek Samping Petunjuk Pakai Dosis Interaksi Obat

1. Fe Feriz

2. Asam Folat

Inotropik

No. Nama Obat Merk Dagang Sediaan Indikasi Kontraindikasi Efek Samping Petunjuk Pakai Dosis Interaksi Obat

1. Dobutamin

2. Dopamin

3. Sulfas Atropin

4. Adrenalin

5. Bicnat

Antibiotik

No. Nama Obat Merk Dagang Sediaan Indikasi Kontraindikasi Efek Samping Petunjuk Pakai Dosis Interaksi Obat

1.

2.

3.

4.

5.

Page 20: DAFTAR OBAT KOAS

Setiani Imaningtias | 2011730162 Kepaniteraan Klinik Universitas Muhammadiyah Jakarta

Anti Diabetik

No. Nama Obat Merk Dagang Sediaan Indikasi Kontraindikasi Efek Samping Petunjuk Pakai Dosis Interaksi Obat

1.

2.

3.

4.

5.

Anti Glaukoma

No. Nama Obat Merk Dagang Sediaan Indikasi Kontraindikasi Efek Samping Petunjuk Pakai Dosis Interaksi Obat

1.

2.

3.

4.

5.

Cairan

No. Nama Obat Merk Dagang Sediaan Indikasi Kontraindikasi Efek Samping Petunjuk Pakai Dosis Interaksi Obat

1.

2.

3.

4.

5.

Makanan Pengganti

No. Nama Obat Merk Dagang Sediaan Indikasi Kontraindikasi Efek Samping Petunjuk Pakai Dosis Interaksi Obat

Page 21: DAFTAR OBAT KOAS

Setiani Imaningtias | 2011730162 Kepaniteraan Klinik Universitas Muhammadiyah Jakarta

1.

2.

3.

4.

5.

Obat Pra Medikasi

No. Nama Obat Merk Dagang Sediaan Indikasi Kontraindikasi Efek Samping Petunjuk Pakai Dosis Interaksi Obat

1.

2.

3.

4.

5.

Obat Anestesi

No. Nama Obat Merk Dagang Sediaan Indikasi Kontraindikasi Efek Samping Petunjuk Pakai Dosis Interaksi Obat

1.

2.

3.

4.

5.