Download - Cara posting di wordpress

Transcript
Page 1: Cara posting di wordpress

http://BelajarInternetYuk.com Page 1

CARA POSTING DI WORDPRESS Untuk mengisi website profesional Anda, anda harus melakukan posting konten ke website Anda. Caranya adalah pada menu Dashboard di sebelah kiri, klik Posts >> Add New

Page 2: Cara posting di wordpress

http://BelajarInternetYuk.com Page 2

===========================================================================

Setting TinyMCE Advanced

Page 3: Cara posting di wordpress

http://BelajarInternetYuk.com Page 3

Untuk membuat postingan baru : Masukkan judul postingan baru Anda kemudian isi konten-nya Pilih kategori yang sesuai dengan tulisan Anda, pada kolom Categories Save Draft di gunakan bila Anda belum mau mempublikasikan tulisan Anda (tidak akan terlihat oleh pengguna internet lainnya) Preview : untuk melihat hasil tulisan Anda secar live Publish : klik Publish jika tulisan Anda siap untuk di publikasikan (bisa di baca oleh pengguna internet lainnya) Untuk melihat hasil tulisan Anda klik Preview

Cara Menambahkan Image/Foto Jika pada tulisan Anda mau di selipkan foto, caranya adalah sebagai berikut :

Page 4: Cara posting di wordpress

http://BelajarInternetYuk.com Page 4

Klik Insert Into Post

Cara Menambahkan Video dari Youtube Untuk menambahkan video dari youtube ke dalam tulisan Anda, pertama kali Anda harus tau dulu embed script dari video youtube tersebut Cari dulu video yang ingin Anda tampilkan, ketikan di browser Anda : http://youtube.com Kemudian cari video yang ingin Anda tampilkan, misalnya yang akan di tampilkan adalah video Grand Launch Jeunesse. Link-nya adalah : https://www.youtube.com/watch?v=HAKebOC41Nc Note : sebaiknya Anda mengupload video sendiri ke akun youtube Anda (ini adalah salah satu strategi mendatangkan traffic juga) Note 2 : belum tau caranya? Gpp... lakukan dulu seperti instruksi di bawah ini

Page 5: Cara posting di wordpress

http://BelajarInternetYuk.com Page 5

Buka link ini : https://www.youtube.com/watch?v=HAKebOC41Nc Lalu klik Share dan klik Embed seperti gambar di bawah ini :

Copy script yang ada di kotak embed

Page 6: Cara posting di wordpress

http://BelajarInternetYuk.com Page 6

Untuk insert video youtube ke dalam postingan, maka kita harus taruh script tadi di postingan, tapi bukan di bagian visual, melainkan di bagian text (lihat panah no.2). Klik Text

Jangan lupa klik Update

Page 7: Cara posting di wordpress

http://BelajarInternetYuk.com Page 7

Untuk melihat hasilnya, klik View Post

TAMBAHAN Untuk menampilkan image di tiap postingan di halaman HOME website Anda, sebagai contoh lihat gambar berikut :

Page 8: Cara posting di wordpress

http://BelajarInternetYuk.com Page 8

Maka Anda harus set yang namanya : featured image (ada di sebelah kanan di bawah category pada saat anda membuat postingan)

Klik Set featured image

Pilih image yang mau di jadikan featured image (yang mau di tampilkan di homepage) Lalu klik Set featured image Seperti biasam Jangan lupa klik Update

Lalu lihat hasilnya

Page 9: Cara posting di wordpress

http://BelajarInternetYuk.com Page 9

Tutorial lengkap Belajar Internet Yuk bisa di dapatkan di sini : http://BelajarInternetYuk.com Informasi Peluang Bisnis : http://PeluangDahsyat.com E-Commerce Bisnis : http://bit.ly/sispo Belajar Facebook Marketing : http://etraining.SISPODASH2.com senilai Rp. 750rb Anti Aging Product + Bisnis Global http://JualReserveJeunesse.com Gratis toko online canggih senilai Rp. 100 juta dan mentoring Bisnis Online