Download - Buku Panduan MTQ Sulsel 2012

Transcript
Page 1: Buku Panduan MTQ Sulsel 2012

TEKNIS PELAKSANAAN MUSABAQAH TILAWATIL QUR’ANTINGKAT PROP. SULAWESI SELATANDI KABUPATEN SINJAI

24 – 30 MARET 2012

Page 2: Buku Panduan MTQ Sulsel 2012

TABEL KEGIATANMTQ XXVI TAHUN 2012 TINGKAT PROP. SULSEL

DI KABUPATEN SINJAI

No Waktu Kegiatan Keterangan

1. Jumat, 23 Maret 2012Pkl. 08.00-18.00Pkl. 14.00- 17.00

1. Gladi bersih Upacara Pembukaan2. Penyambutan/Penerimaan Kafilah3. Orientasi Dewan Hakim

Lapangan Islamic Centre SinjaiPerbatasan Kota/Tempat PenerimaanAula Kantor Bupati Sinjai

2. Jumat, 23 Maret 2012Pkl. 19.30 – 21.00Pkl. 21.00 – 22.00

Malam Ta’aruf/Pelantikan Dewan HakimPertemuan Teknis

Rujab BUPATIWisma Hawai

3. Sabtu, 24 Maret 2012Pkl. 09.00 – 12.00Pkl. 10.00 – 12.00Pkl. 10.00 – 12.00

Pkl. 20.00 – 23.00

Pawai Ta’arufPembukaan PameranPenyerahan Jadwal Lomba/Maqra (Untuk Kafilah) via Kord. Lomba PropinsiUpacara Pembukaan MTQ

Start Lap. Sinjai BersatuPelataran Islamic centreGedung Pertemuan/SekretariatLapangan Islamic Centre Sinjai

4. Ahad, 25 Maret 2012Pkl 08.00 - Selesai Lomba Babak Penyisihan 8 Tempat Lomba

5. Senin, -Rabu 26-28 Mar 012Kamis, 29 Maret 2012

Lanjutan babak PenyisihanRapat Kerja LPTQ Prop. SulselFinal semua Cabang Lomba

8 Tempat LombaRuang Pola Kantor Bupati Sinjai6 Tempat Lomba

6. Jumat, 30 Maret 2012Pkl. 08.00-11.0020.00 – 23.00

Rekreasi Peserta KafilahUpacara Penutupan/Penyerahan Hadiah Pemenang

Panitia DaerahLapangan Islamic Centre Sinjai

7. Sabtu, 31 Maret 2012Pkl.08.00 – 15.00

Pelepasan Dewan Hakim dan Kafilah MTQ utk Kembali ke daerah masing-masing

Rumah Jabatan Bupati Sinjai

Page 3: Buku Panduan MTQ Sulsel 2012

I. PENERIMAAN KAFILAHHari, Jumat, 23 Maret 2012

Ø PENJEMPUTAN DI PERBATASAN KOTA1. Jembatan Batumimbalo2. Pintu Gerbang SaukangDIANTAR SAMPAI KE SEKRETARIAT (GEDUNG PERTEMUAN SINJAI)

Ø DI SEKRETARIAT- PENYAMBUTAN DENGAN SENI ISLAMI- JAMUAN RINGAN (SNACK)

Ø PENYAMBUTAN PESERTA, sbb

Page 4: Buku Panduan MTQ Sulsel 2012

PENYAMBUTAN PESERTA DI GEDUNG PERTEMUAN SAHID SINJAI

1.MC Membuka Acara2.Sambutan Selamat Datang oleh Kepala Dinas

Penghubung 3.Sambutan Balasan oleh Ketua Kafilah ..........4.Penjelasan Teknis Panitia :5.Akomodasi Memperkenalkan LO6.Pendaftaran Peserta di Gedung Pertemuan Sinjai7.Penyerahan Berkas Buku Petunjuk MTQ dll8. Istirahat, Sajian Makanan dan Minuman9.Menuju ke Akomodasi diantar oleh LO

Page 5: Buku Panduan MTQ Sulsel 2012

PENYAMBUTAN PESERTA

Page 6: Buku Panduan MTQ Sulsel 2012

II. PENERIMAAN DI SEKRETARIAT LOMBA Jumat, 23 -3-2012 Tempat : GEDUNG PERTEMUAN SINJAI

1. Masing-masing Peserta Membawa Tanda Pengenal/Berkas Asli (Menurut Cabang/Nomor yang diikuti)

2. Peserta diterima oleh Panitia untuk Registrasi (orang per orang)3. Meja Panitia 19 buah, 4 kursi (tempat Petugas dan Panitia Penerima)4. Meja/Kursi Koordinator Lomba5. Sound System

Penanggung Jawab : a. Seksi LombaTingkat Propinsib. Seksi Lomba Panitia Lokal

Page 7: Buku Panduan MTQ Sulsel 2012

PENDAFTARAN PESERTA

Page 8: Buku Panduan MTQ Sulsel 2012

III. MENUJU AKOMODASI

o DIANTAR KERUMAH KAFILAH OLEH DINAS PENGHUBUNG

o PETUGAS/PEJABAT YANG DITUNJUK MENDAMPINGI

o ISTIRAHAT

Page 9: Buku Panduan MTQ Sulsel 2012

IV. MALAM TA’ARUF DI RUJAB BUPATI SINJAI HARI JUMAT, 23-3-012 PK.19.30

o Diawali Santap Malam Bersama di Rujab Bupati Sinjaio Tempat Upacara Malam Hari Pk. 20.00.o Pelak, Pelantikan Dewan Hakimo Pertemuan Teknis Di Wisma Hawaio Kapasitas Undangan sekitar + 500 orang, terdiri dari :

- Panitia Propinsi = 50 orang- Dewan Hakim = 76 orang- Perwakilan Peserta 10 x 24 Kab. = 240 orang- Pejabat Lokal = 50 orang- Panitia Lokal = 50 orang

Page 10: Buku Panduan MTQ Sulsel 2012

ACARA POKOK MALAM TA’ARUF

o Pembacaan Ayat Suci Al Qu’ran o Laporan Ketua Panitia Lokalo Penyerahan Bendera MTQ dari Ka Kanwil Kemenag ke

Pantia Lokal (untuk dikibarkan)o Pelantikan Dewan Hakim oleh Ka. Kanwil Kemenago Sambutan : 1. Bupati

2. Ka. Kanwil Kementerian Agamao Pembacaan Do’a oleh Ketua MUI Kab. Sinjaio Penutup, dilanjutan Pertemuan Teknis di Wisma Hawai

Page 11: Buku Panduan MTQ Sulsel 2012

V. PERTEMUAN TEKNIS Tempat Pelaksanaan : Wisma Hawai Sinjai

o Jumlah yang hadir :- Kab./Kota = 3–5 orang x 24- Koordinator Dewan Hakim = 2–5 orang- Sie Lomba = 10 orang- Panitia Loka/Petugas/Kord. Lomba = 10–15 orang

o Perlengkapan :- Meja Pimpinan Rapat- Whiteboard- Snack, 250 orang

Page 12: Buku Panduan MTQ Sulsel 2012

VI. PAWAI TA’ARUF Sabtu, 24 Maret 2012, di Lap. Sinjai Bersatu

1. Panggung Pelepasan/Penerimaan, Tribun Lap. Sinjai Bersatu2. Penampungan Peserta/Kendaraan/Kendaraan Hias

(boleh di lapangan/jalan raya)3. Sound System4. Pejabat penerima / undangan5. Drumband6. Mobil Infokom satu unit7. Rute Perjalanan8. Pengamanan Patwal9. Peserta terdiri dari dua unsur:

* Utusan Kafilah se Sulawesi Selatan* Peserta Partisipan, yang terdiri dari : - Dinas/Badan/Kantor - Instansi/Lembaga - Sekolah, LSM, Kelompok Remaja, dll

Page 13: Buku Panduan MTQ Sulsel 2012

VII. PEMBUKAAN PAMERAN Sabtu, 24 Maret 2012, di Lap. Tempat Pameran

q ARENA UTAMA- Tempat Pameran Lantai dasar Islamic

Sentre- Luas Stand ....- Konstribusi (gratis/bayar)- Fasilitas Ruangan / Listrik- Peserta selain Kab./Kota- Instansi, Sekolah, Badan, dll

q ARENA MASYARAKAT (K5) PASAR RAKYAT - Arena / Tempat- Tidak mengganggu Arena Lomba- Diatur / Koordinir- Konstribusi ke Panitia- Pengamanan

q UPACARA PEMBUKAAN DI LAKSANAKAN SETELAH

PELEPASAN PAWAI TA’ARUF- Acara Singkat - Peninjauan Pameran

Page 14: Buku Panduan MTQ Sulsel 2012

VIII. UPACARA PEMBUKAAN

1. Mimbar Tilawah (Panggung Utama)2. Mimbar Undangan VIP (200-300)3. Mimbar Undangan Umum (700)4. Arena Menampung Masyarakat ( +1000 )5. Tempat Kafilah ( 24 Kab./Kota (50-100)6. Sound System7. Tata Cahaya (Lighting)8. Prosesi Pembukaan (Simbol Lokal)9. Paduan Suara (100-200) Pelajar,, dll10.Drumband Diknas dan MAN.1 Sinjai11.Petugas Pembawa Papan Nama 24 Kab./Kota12.Pembawa Bendera Merah Putih (45)13.Pembawa Bendera Kab./Kota (24)

14. Pengibar Bendera MTQ, Paskibra

7, 15, 2515. Tiang Bendera 2 ( (MP,

MTQ)16. Atraksi Massal

(Konfigurasi Tari)17. MC / Komentator Defile18. Pengamanan19. Dekorasi, dll20. Arena Persiapan Defile,

Atraksi

Page 15: Buku Panduan MTQ Sulsel 2012

Susunan acara pembukaan hari, Sabtu, 24 Maret 2012 Pk.20.00.Diawali dengan Defile Kafilah dari 24 Peserta MTQUrutan barisan : drambend, pembawa bendera merah putih dan bendera Kafilah di susul kafilah berdasarkan urutan abyad dan diakhiri dengan Kafilah Kab. Sinjai.

Page 16: Buku Panduan MTQ Sulsel 2012

Laporan Perwira Upacara Kepada Bapak Gubernur1. Pembukaan oleh MC2. Lagu Indonesia raya dan Mars MTQ 3. Pembacaan ayat suci Al Qur’an4. Peny. Piala Bergilir Gubernur kepada Penyelenggara.5.Laporan Ketua Panitia Pelaksana (Propinsi)6. Sambutan Bapak Bupati Sinjai7. Sambutan wakil Menteri Agama/Kakanwil Kemenag8. Amanat Gubernur9. Pengibaran Bendera MTQ10. Pembacaan Doa11. Istrahat/Tarian massal/Penutup

Page 17: Buku Panduan MTQ Sulsel 2012
Page 18: Buku Panduan MTQ Sulsel 2012

IX. LOMBA (Babak Penyisihan/Final)

A. PERSIAPAN ARENA LOMBA1. PANGGUNG UTAMA

Pembukaan/Penutupan - Qiraat Sab’ah ( Pagi)- Tilawah Remaja (Sore)- Tilawah Dewasa (Malam)

3. MASJID AGUNG SINJAITilawatil Qur’anTilawah gol.Tartil (Pagi)Tilawah Gol. Anak-anak (Sore)Tilawah Gol. Cacat netra (Malam)

5. MASJID NUR BALANGNIPAHifzil Al Qur’anGol. 5 Juz dan tilawah (Pagi)Gol. 1 Juz dan Tilawah (malam)

4. Gedung Pertemuan Wisma Hawai SinjaiFahmil Qur’an (CCQ) (Pagi/Sore)Syarhil Qur’an (MSQ) (Malam)

5. SMK NEGERI NO. 2 SINJAIM2IKQ

6. Masjid Nailul Maram LappaHifdzil Qur’an 10 Juz (Pagi)Hifdzil qur’an 30 Juz (Malam)

7. Aula Diskominfobudpar- Hifdzil Qur’an 20 Juz- Tafsir Bhs. Arab, Inggeris- TAfsir Bhs.Indonesia

8. Gedung Sinjai Bersatu- Kaligrafi Gol. Dekorasi- Kaligrafi Gol. Hiasan - Kaligrafi gol. Naskah

Page 19: Buku Panduan MTQ Sulsel 2012

B. PERLENGKAPAN ARENA

1.Lampu Tilawah ( Merah, Kuning, Hijau )2.Menyiapkan Bell3.Sound System (Mic. 5 buah)4.Kecuali Cerdas Cermat / Syarhil Qur’an

( 6 Mic.)5.Mimbar Tilawah 3 buah selain Panggung

Utama

Page 20: Buku Panduan MTQ Sulsel 2012

C. ARENA LOMBA

1. Tribun Utama di Lapangan Islamic Centre2. Masjid Agung Sinjai3. Masjid Nur Balangnipa4. Masjid Nailul Maran Lappa5. SMK Negeri No. 2 Sinjai6. Gedung Wisma Hawai/Aula Kantor BKD7. Aula Kantor Diskominfobudpar8. Gedung Sinjai Bersatu dan Tribun Lap. Sinjai

Bersatu.Khusus ArenaM2IKQ dilengkapi Meja untuk mengetik setiap peserta, 24 Kab./Kota x 2 (pa/pi) dan Tempat Panitia / Dewan Hakim

Page 21: Buku Panduan MTQ Sulsel 2012

D. ARENA LOMBA

1.MC 2 orang (Pa/Pi)2.Pengumpul Nilai 1 orang (Pi)3.Pembuka Maqra 2 orang (Pa/Pi), (kecuali

CCQ, MSQ, Kaligrafi, cacat Netra)4.Pencatat Peserta 2 orang (Pa/Pi)5.Perlengkapan /Peralatan 1 orang6.Sie Konsumsi 2 orang (Pi)7.Keamanan 2 orang (Pa)8.Pembantu Umum 1 orang (Pa)

Jumlah 13 orang

Page 22: Buku Panduan MTQ Sulsel 2012

E. DEWAN HAKIM

1. Pakai Kursi

2. Pakai Meja

3. Meja dibatasi dengan dinding/pembatas (khusus

di arena utama)

4. Minuman (air putih, kopi, teh, 3 x [pagi, sore,

malam] + susu bagi yang mau)

5. WC Khusus, bukan untuk umum (pria, wanita)

6. Jumlah Dewan Hakim setiap jenis lomba 10 s.d.

12 orang

Page 23: Buku Panduan MTQ Sulsel 2012

X. PENUTUPAN

o Idem dengan Pembukaano Papan Nama menurut Cabang o Tilawah (Tartil, Dewasa, Remaja, Anak-Anak)o Tahfidh 1, 5, 10, 20, 30 juz)o Tafsir Indonesia, Arab, Inggris o Kaligrafi (Naskah, Dekorasi)o M. Fahmil Qur’an (Cerdas Cermat)o M. Syarhil Qur’ano Qiraah Sab’ah o M2IQ

Page 24: Buku Panduan MTQ Sulsel 2012

KESIMPULAN

TANGGUNG JAWAB PROPINSI1. Menyampaikan Formulir Dewan Hakim2. Honor Dewan Hakim3. Honor Panitia Propinsi4. Transsport Hakim/Panitia Prop. (Makassar – Sinjai

PP)5. Hadiah Pemenang (Juara 1-3, Harapan 1 – 3)6. Undangan Pembukaan dan Penutupan (Pej. Propinsi

serta Bupati/Wakil Sulawesi Selatan)7. Toga dan Muzhab Dewan Hakim8. Pendamping Seksi Lomba disetiap Arena Lomba9. Bantuan Partisipasi Pemprop untuk penyelenggara10.Bendera MTQ yang akan dikibarkan

Page 25: Buku Panduan MTQ Sulsel 2012

TANGGUNG JAWAB PANITIA KABUPATEN1. Akomodai dan Konsumsi Dewan Hakim/Panitia Prop. – 2hr, +1hr= 9hr

jumlah 70 + 30 = 100 orang (Kl). (Pelayanan seksi Komsumsi )2. Akomdasi dan konsumsi, Pjbt. Prop, Bupati/Wakil Sulawesi Selatan dan

Panitia Prop., Pers (Pembukaan/Penutupan)3. Akomodasi Kafilah Kab./Kota 100 – 150 orang (Peserta/Official 60

orang/Penggembira)4. Tempat/Arena Pembukaan, Penutupan, dan Lomba serta fasilitas

pendukung5. Konsumsi ditanggung masing-masing kafilah, Panitia Lokal membantu

fasilitas6. Usulan : Cenderamata/Ole-ole untuk DH/Panitia Lomba Propinsi, tambahan

hadiah untuk pemenang7. Pengerahan Massa/Penonton pada setiap acara (Pembuakaan, Penutupan,

Lomba, Pameran, dll)8. Partisipasi Instansi, Lembaga, Orsos, Khusus acara Pawai Ta’aruf/Pameran

MTQ

Page 26: Buku Panduan MTQ Sulsel 2012

TIME SCHEDULE MTQ PROPINSI SULAWESI SELATAN

Page 27: Buku Panduan MTQ Sulsel 2012
Page 28: Buku Panduan MTQ Sulsel 2012

SEKIAN