Download - bindo ilkom

Transcript

Tugas Bahasa Indonesia

“FOTO OBJEK SERTA MENDESKRIPSIKAN”

DOSEN : Dr. Yusthina Ndung , S.Pd, M.Si

Oleh :

Yusuf kahfi Negoro

Ilmu Komunikasi

Kondisi Desa Pujon, pasca erupsi

Gunung Kelud

Pujon, Kabupaten Malang. 14/02/2015. Beginilah suasana Desa Pujon setelah pasca erupsi Gunung Kelud. Meletusnya Gunung Kelud membawa dampak di beberapa tempat, Khususnya Daerah Kota Batu, Nantang, Dan lainya . Desa Pujon terkena abu vulkanik erupsi gunung kelud, sehingga warga daerah sekitar terpaksa harus mengungsi di tempat yang di rasa aman untuk kesehatan pernafasan. Kejadian ini tidak memakan korban jiwa, warga hanya mengalami kerugian karena terkena abu vulkanik yang menyebabkan penyakit saluran pernafasan.

Contohnya 1 keluarga yang ada difoto ini. Mereka terpaksa harus meninggalkan rumah atau mengungsi karena tempat tinggal mereka di penuhi oleh abu vulkanik pasca erupsi gunung kelud. Walikota Batu telah menyiapkan tempat pengungsian di beberapa titik didaerah Kota Batu. Tak hanya itu, Tni dan relawan turut membantu korban erupsi gunung kelud dengan memberikan bantuan berupa Makanan dan obat-obatan.