Download - Astrak Gravi

Transcript

ABSTRAK

Tujuan dari percobaan analisis gravietri adalah untuk mengetahui kadar kalsium yang terdapat pada susu boneto.Prosedur dalam percobaan analisis gravimetri yang pertama adalah memasukkan50ml larutanCa2+kedalam beaker glass, lalu diasamkan dengan10ml HCl 3M dan panaskan sampai hampir mendidih. Pada larutan yang panas ini tambahkan20ml asam H2SO42M sambil diaduk-aduk, biarkan mengendap, kemudian memeriksa dengan setetes H2SO4, apakah pengendapan sudah sempurna. Biarkan endapan di atas penangas selama kira-kira 15 menit. Setelah mendidih dinginkan dalam bak berisi sedikit air dan celupkan kedalam beaker glass, tunggu sampai agak dingin. Setelah agak dingin, saring endapan dan cuci dengan aquadest yang mengandung sedikit H2SO4, sampai filtrat bebas Cl-(diperiksa dengan larutan AgNO3). Lipat kertas saring yang basah, sehinga endapanterbungkus, lalu masukkan ke dalam cawan porselin yang sebeumnya telah dipijarkan, didinginkan dalam eksikator dan ditimbang sampai konstan. Lalu letakan dalam eksikator dahulu sebelum di letakan dalam furnace. Lalu masukan kedalam furnace pada suhu 800oC. Sedikit demi sedikit kertas saring membara. Jagalah jangan sampai kertas saring menyala dengan tiba-tiba. Ambil setelah kertas saring sudah habis dipijarkan dan menjadi abu. Dinginkan sebentar dalam udara terbuka lau masukkan ke dalam eksikator, dan timbang, kemudan menghitung kadarCa.