Download - Ai Melani dan Zurias Ilyas -DPIBN BAPETEN-

Transcript
Page 1: Ai Melani dan Zurias Ilyas -DPIBN BAPETEN-

KESIAPAN EVALUASI PERIZINAN TAPAK DALAM RANGKA MENYONGSONG ERA PEMBANGKIT LISTRIK TENAGA NUKLIR

(PLTN) DI INDONESIA

Ai Melani dan Zurias Ilyas

-DPIBN BAPETEN-

Page 2: Ai Melani dan Zurias Ilyas -DPIBN BAPETEN-

Content

• Pendahuluan• Persyaratan Izin Tapak• Alur Izin Tapak• Prosedur Penerbitan Izin Tapak• Evaluasi Keselamatan Izin Tapak• Kesimpulan

Page 3: Ai Melani dan Zurias Ilyas -DPIBN BAPETEN-

PendahuluanNuclearNuclearPowerPowerPlantsPlants

!?!?

DPIBNDPIBN

BAPETENBAPETENTENORMTENORM

Tin-Slag from Tin MinesTin-Slag from Tin Mines

Nuclear Research ReactorsNuclear Research Reactors (BATAN)(BATAN) RSG-GAS (30 MW)RSG-GAS (30 MW) TRIGA-2000 (2 MW)TRIGA-2000 (2 MW) KARTINI (100 kW)KARTINI (100 kW)

Nuclear InstallationsNuclear InstallationsBATANBATAN

Nuclear InstallationsNuclear InstallationsNon-BATANNon-BATAN

RR Fuel Element Prod. Inst.RR Fuel Element Prod. Inst. Yellow Cake Prod. Inst.Yellow Cake Prod. Inst.

Page 4: Ai Melani dan Zurias Ilyas -DPIBN BAPETEN-

PENDAHULUAN

INSPEKSI IZIN

BAPETEN

Melayani, Mengawasi, Membina PENGGUNA Melayani, Melindungi KESELAMATAN & KESEHATAN MASYARAKAT Melindungi LINGKUNGAN HIDUP Memelihara KEAMANAN & KEDAMAIAN UMAT MANUSIA dalam pengembangan dan pemanfaatan tenaga nuklir di INDONESIA

PERAN

SANKSISANKSI

BINABINA EVA & BANG-JIAN

ATURAN SELAMAT SEHAT TENTRAM

MASYAKARAT

LINGKUNGAN

Page 5: Ai Melani dan Zurias Ilyas -DPIBN BAPETEN-

Dasar Hukum Izin Tapak

• Undang-undang No. 10 tahun 1997 tentang Ketenaganukliran pasal 17 ayat (1), setiap pemanfaatan tenaga nuklir wajib memiliki izin, kecuali dalam hal-hal tertentu yang diatur lebih lanjut dengan peraturan pemerintah.

• Peraturan Pemerintah No. 43 tahun 2006 tentang Perizinan Reaktor Nuklir, Pasal 6, Setiap pelaksanakan pembangunan, pengoperasian, dan dekomisioning reaktor nuklir wajib memiliki izin dari Kepala BAPETEN.

• Izin tersebut diberikan secara bertahap, meliputi: Izin Tapak; Izin Konstruksi; Izin Komisioning; Izin Operasi; dan Izin Dekomisioning.

Page 6: Ai Melani dan Zurias Ilyas -DPIBN BAPETEN-

Persyaratan Izin Tapak

TAHAPDokumen yang dipersyaratkan

Administrasi dan Teknis

Persetujuan Tapak

Bukti pembentukan lembaga pemohon Izin atau persyaratan lain sesuai peraturan

perundang-undangan PJM Evaluasi Tapak Program Evaluasi Tapak

TAPAK

Bukti pembentukan lembaga pemohon Izin atau persyaratan lain sesuai peraturan

perundang-undangan Laporan Evaluasi Tapak Data utama reaktor nuklir yang akan dibangun Daftar Informasi Desain Pendahuluan Rekaman pelaksanaan Program Jaminan Mutu

Evaluasi Tapak

Page 7: Ai Melani dan Zurias Ilyas -DPIBN BAPETEN-

Alur Izin Tapak

PET PET &&PJM-ETPJM-ET

Pengusaha Pengusaha InstalasiInstalasi

Pelaksanaan Pelaksanaan Evaluasi Evaluasi

TapakTapak

Tindak LanjutTindak Lanjut

BAPETENBAPETEN Instansi LainInstansi Lain

EvaluasiEvaluasi

LETLETDUINDUINDIDPDIDPRPJMRPJM

dll.dll.

Permohonan Izin Permohonan Izin ke Instansi Lainke Instansi Lain

Perizinan dr Instansi LainPerizinan dr Instansi Lain

PersetujuanPersetujuanEvaluasi TapakEvaluasi Tapak

EvaluasiEvaluasi

IzinIzinTapakTapak

Keterangan :PET : Program Evaluasi TapakPJM-ET : Program Jaminan Mutu Evaluasi TapakLET : Laporan Evaluasi TapakDUIN : Data Utama Instalasi NuklirDIDP : Daftar Informasi Desain PendahuluanRPJM : Rekaman Pelaksanaan Jaminan Mutu

Ev.Tapak

Page 8: Ai Melani dan Zurias Ilyas -DPIBN BAPETEN-

Prosedur Penerbitan IzinBAPETENPEMOHON IZIN

Aplikasi izin/revisiRegistrasi

Dokumen Lengkap?

Evaluasi Administrasi

Y

Pemberitahuan kekurangan persyaratan

T

Memenuhi kekurangan persyaratan

Evaluasi Teknis

Memenuhi kriteria

penerimaan?

T

Penyiapan dan pemeriksaan Laporan Hasil Evaluasi (LHE) Y

Pemberitahuan Pembayaran

Izin

Bayar IzinMenyiapkan

Konsep Naskah Izin/revisi

Memeriksa Konsep Naskah Izin/revisi sebelum di tanda

tangani

Tindak lanjut/Tanggapan LHE

Pemberitahuan Izin/revisi telah selesai dibuat

Izin/revisi di tandatangani

Izin/revisi diterima

Bayar Biaya izin?

Y

Menegur Surat yang belum ditanggapi T

Ada tanggapan

?

Y

TMenegur Surat yang

belum ditanggapi

Ada tanggapan

?

Y

Menegur Surat yang belum ditanggapi T

Verifikasi

Page 9: Ai Melani dan Zurias Ilyas -DPIBN BAPETEN-

Evaluasi Keselamatan Izin Tapak

• Menurut draft Peraturan Kepala BAPETEN tentang Ketentuan Keselamatan Evaluasi Tapak Reaktor Nuklir kejadian luar yang harus dievaluasi adalah Gempa Bumi, Patahan Permukaan, bahaya vulkanik, Kejadian Meteorologi (ekstrim dan jarang terjadi), Banjir, Bahaya Geoteknik dan Kejadian Eksternal Ulah Manusia.

Page 10: Ai Melani dan Zurias Ilyas -DPIBN BAPETEN-

Kesimpulan

• BAPETEN telah memiliki infrastruktur yang cukup memadai untuk menghadapi permohonan izin tapak PLTN dengan siapnya peraturan, perizinan dan inspeksi

Page 11: Ai Melani dan Zurias Ilyas -DPIBN BAPETEN-

Entos Kitu wae,Nuhun Pisan!!