yopih2

47
LAPORAN PRAKTIK KERJA INDUSTRI JARINGAN CLIENT SERVER DI GAMEZONE.NET SMK Dwijendra Denpasar Disusun oleh : NAMA : YOPIH HARTONO NIS : 200320/2001020157

Transcript of yopih2

Page 1: yopih2

LAPORAN PRAKTIK KERJA INDUSTRI

JARINGAN CLIENT SERVER

DI GAMEZONE.NET

SMK Dwijendra Denpasar

Disusun oleh :

NAMA : YOPIH HARTONO

NIS : 200320/2001020157

BIDANG KEAHLIAN TEKNOLOGI INFORMASI DAN KOMUNIKASI

PROGRAM KEAHLIAN TEKNIK KOMPUTER DAN JARINGANSEKOLAH MENENGAH KEJURUAN (SMK) DWIJENDRA

DENPASAR2010/2011

Page 2: yopih2

LEMBARAN PERSETUJUAN

LAPORAN PRAKTIK KERJA INDUSTRI

JARINGAN

DI GAMEZONE.NET

Disusun oleh:

Nama :YOPIH HARTONO

NIS : 200320/2001020157

Menyetujui

Pembimbing industri Guru pembimbing

Adi huang Ni Kadek Lih Budarianti S.Kom

Kordinator Praktik kerja industri Kepala Program keahlian Teknik

komputer dan jaringan

I.A Paramita Mahasari S.E Ni Luh Wiwik Sri Rahayu G,S.Kom

Mengetahui

Kepala SMK Dwijendra Denpasar

I Ketut Widia, M.Pd.

Page 3: yopih2

Kata Pengantar

“Om Swastyastu”

Puji syukur penulis ucapkan kehadapan Tuhan Yang Maha Esa. Berkat

rahmat-Nya penulis dapat menyelesaikan tugas dan kewajiban sebagai siswa SMK

Dwijendra Denpasar dalam aktifitas Pakrin selama 4 bulan yang di mulai dari 2

Agustus sampai dengan 2 November 2010.

Berkat rahmat-Nya pula penulis dapat menyusun dan menyelesaikan

laporan pendidikan sistim ganda yang merupakan kewajiban siswa siswi SMK

Dwijendra Denpasar dengan tepat waktu sesuai harapan. Setelah selesai

melaksanakan Prakrin di dunia usaha dan dunia industri sesuai jurusan masing-

masing.

Penyusunan dalam laporan ini penulis mendapatkan bimbingan dari

berbagai pihak,dalam kesempatan ini pula penulis sampaikan ucapan terima kasih

kepada:

1. Bapak I Ketut Widia, M.Pd. Selaku Kepala Sekolah di SMK Dwijendra.

2. Bapak Adi huang, selaku pemilik dari GAMEZONE.NET yang telah

menerima saya praktik kerja lapangan.

3. Ni Luh Wiwik Sri Rahayu G, S.Kom selaku guru pembimbing di sekolah.

4. Temen - teman yang tidak dapat saya sebutkan namanya satu persatu.

Dengan tersusunnya laporan ini, penulis menyadari terhadap kekurangan

dan kesalahan untuk itu penulis mengharapkan kritik dan saran yang membangun

dan berguna untuk penulis.

Semoga laporan ini menambah wawasan dan menuju kesempurnaan,

serta bermanfaat bagi sidang pembaca yang membaca laporan ini.

Denpasar,22 Nov 2010

Penulis

Page 4: yopih2

Motto

Majulah Tanpa Pantang Mundur

Page 5: yopih2

DAFTAR ISI

Judul ……………………………………………………………………… i

Lembar Pengesahan ……………………………………………… ii

Kata Pengantar …………………………………………………………… iii

Moto …………………………………………………………………….... iv

Daftar isi ………………………………………………………………….. v

BAB I GAMBARAN UMUM TEMPAT PRAKERIN

1.1 Bidang/ Tugas keguatan institusi

1.1.1 Sejarah GAMEZONE …………………………. 1.1.2 Visi dan Misi dari GAMEZONE ……………… 1.1.3 Moto dari GAMEZONE ………………………. 1.1.4 Logo GAMEZONE……………………………

1.2 Struktur Organisasi GAMEZONE dan Uraian Tugas ………

BAB II HASIL DAN PEMBAHASAN

2.1 Rencana Kegiatan ………………………………………………. ….2.2 Deskripsi Pekerjaaan Dan Tugas Selama Prakerin …………………. 2.3 Landasan Teori …………………………………………………….

2.3.1 Pengertian Jaringan ……………………………………………2.3.2 Perencanaan Dan Pemasangan Jaringan …………………

2.3.3 Refrensi Buku ………………………………………………...

BAB III PENUTUP

3.1 Kesimpulan …………………………………………………………3.2 Saran ………………………………………………………………..

3.2.1 Saran Kepada GAMEZONE……………………………3.2.2 Saran Kepada Sekolah ………………………………………

DAFTAR PUSTAKA ……………………………………………………..LAMPIRAN ………………………………………………………………

A. Biodata B. AbsensiC. Surat-surat

Page 6: yopih2

BAB I

GAMBARAN UMUM TEMPAT PAKRIN

1.1 bidang tugas / kegiatan

1.1.1Sejarah Singkat GAMEZONE

Perusahaan Berdiri pada tanggal 28 oktober 2005 dengan nama

WITACOM yang bergerak dalam bidang penjualan dan perbaikan komputer

yang berkedudukan di Jl. sesetan raya no 281. Karena beberapa

pertimbangan, maka kantor membuka cabang ke Jl.sesetan raya agung blok

A no 11 pada tanggal 30 november 2009.

Awalnya perusahaan hanya berdiri 2 orang karyawan termasuk

pemilik perusahaan. Dengan seiringnya waktu dan ketekunan kami dalam

bekerja maka WITACOM pun semakin berkembang dan karyawan semakin

bertambah.

Februari 2008 WITACOM menjalin kerja sama dengan Gmedia

untuk penyedia layanan internet sampai saat ini. Pada Februari 2009 atas

kebijakan pimpinan perusahaan, nama perusahaan WITACOM diganti

dengan menjadi GAMEZONE.net .

1.1.2.Visi dan Misi

Adapun visi dan misi dari GAMEZONE adalah sebagai berikut:

1. Visi GAMEZONE adalah menjadi

perusahaan yang maju khususnya tantang game.

2. Misi Gamezone adalah mengelola

perusahaan secara professional,terbuka dan mematuhi peraturan

perundangan yang berlaku untuk menghasilkan kinerja yang baik

memeberikan pelayanan yang memuaskan bagi pelanggan.

Page 7: yopih2

1.1.3.Motto Perusahaan

Berusaha meningkatkan pelayanan bagi konsumen, Artinya

konsumen akan dapat merasa terpuaskan dengan pelayanan yang telah

diberikan oleh perusahaan, sehingga perusahaan tidak semata – mata

mengejar pencapaian produktivitas kerja yang tinggi tetapi lebih pada kinerja

dalam proses pencapaiannya.

1.1.4.Logo Perusahaan

GAMEZONE

Page 8: yopih2

1.2.Struktur Organisasi GAMEZONE

Struktur organisasi yang dipergunakan oleh GAMEZONE adalah

berbentuk garis, dimana wewenang datangnya dari pimpinan yang

dilimpahkan kepada satuan-satuan organisasi dibawahnya dalam semua

bidang pekerjaan dan bawahan bertanggung jawab kepada atasan secara

langsung.

Berikut ini disajikan struktur organisasi pada GAMEZONE sebagai

berikut :

Struktur Organisasi GAMEZONE

Gambar 1

Struktur Organisasi GAMEZONE

1.2.1.Bidang Tugas Institusi

Setelah mengetahui struktur organisasi GAMEZONE, selanjutnya akan

diuraikan tentang tugas-tugas dan tanggung jawab dari masing-masing

bagian:

1. Direktur

a. Melaksanakan aktivitas –aktivitas yang akan dilaksanakan

Direktur

Adi huang

operator

yopih hartono

Page 9: yopih2

b. Mengkoordinir semua kegiatan baik jangka panjang maupun

jangka pendek

c. Memimpin perusahaan sesuai dengan yang telah di tetapkan

d. Menentukan kebijaksanaan yang bersifat umum dalam

mengelola perusahaan

e. Memberi perintah terhadap bawahan serta menerima informasi

bawahan

f. Bertanggung jawab atas keseluruhan kegiatan baik di dalam

maupun di luar perusahaan

2. Operator

a. Menjaga server

b. Mensharing data ke computer client

c. Melayani tamu

Page 10: yopih2

BAB II

Page 11: yopih2

HASIL DAN PEMBAHASAN2.1. Rencana Kegiatan

No Bulan Rencana Kegiatan

1 Agustus Ingin mengenal GAMEZONE seperti

apa dan cara kerja Gamezone

2 September Ingin mempelajari sistem kerja di

Gamezone

Ingin mempelajari mensharing data ke

computer client

3 Oktober Ingin mempelajari memasang IP yang

benar

4 November Ingin mempelajari cara membersihkan

computer yang benar

2.2. Deskripsi Kegiatan

Page 12: yopih2

No Tanggal Uraian Pekerjaan

1 02 Agustus 2010 Perkenalan dengan lingkungan

GAMEZONE

2 03 Agustus 2010 Membersihkan PC

Mengepatch game

3 04 Agustus 2010 Mengantar PC yang sudah di perbaiki

4 05 Agustus 2010 Mengganti VGA card

5 06 Agustus 2010 Menginstal Game

Menginstal microsoft office 2003 dan

2007

Menginstal corel draw

6 09 Agustus 2010 Merakit PC

Menginstal windows XP

7 10 Agustus 2010 Menginstal adobe photoshop 7.0

Menginstal avast anti virus

Menginstal microsoft office 2003 dan

2007

Menginstal ashampo

8 11 Agustus 2010 Menyusun kabel straight

9 12 Agustus 2010 Menginstal Gme baru

Menginstal microsoft office 2003 dan

2007

10 13 Agustus 2010 Menginstal windows XP

Menginstal microsoft office 2003 dan

2007

11

16 Agustus 2010

18 Agustus 2010

Menginstal windows XP

Menginstal Microsoft office 2003 dan

2007

Page 13: yopih2

12

13 19 Agustus 2010 Mengganti VGA

Memback up data

Menginstal windows XP

14 20 Agustus 2010 Mengcopy CD

Mendowload driver acer 4745g

Mendowload cobra driver pack 2010

15 23 Agustus 2010 Menginstal driver

Mengantar printer yang sudah di

perbaiki

Menginstal microsoft office 2003

16 24 Agustus 2010 Membersihkan computer

Memformat harddisk

17 25 Agustus 2010 Memformat Hard Disk

Menginstal Windows 7

Menginstal Driver

18 26 Agustus 2010 Membersihkan slot RAM

19 30 Agustus 2010 Merakit PC

Menginstal Windows 7

Menginstal Driver

20 2 September 2010 Mengecek Mother Board

21 3 September 2010 Mengganti VGA

Membersihkan slot VGA

22 7 September 2010 Meganggti Mother Board

Memasang perangkat PC

23 13 September 2010 Menyusun Kabel jaringan

24 14 September 2010 Menginstal Nero

Menginstal Anti virus

25 20 September 2010 Menginstal Windows 7

Menginstal Driver

26 21 September 2010 Membersihkan Mother board

Mengecek keadaan PC

Page 14: yopih2

Menginstal Anti Virus

27 22 September 2010 Menginstal Microsoft Office 2003 dan

2007

28 23 September 2010 Menyusun kabel straight

29 24 September 2010 Mengantar PC yang sudah di perbaiki

Mengecek keadaan PC

30 30 September 2010 Mengganti VGA

31 1 Oktober 2010 Merakit PC

32 5 Oktober 2010 Mengcopy CD

Memback up data

33 7 Oktober 2010 Mengantar printer yang sudah di

perbaiki

34 13 Oktober 2010 Menginstal Anti virus

Memback up data

35 14 Oktober 2010 Membersihkan slot RAM

Mengganti RAM

36 18 Oktober 2010 Menginstal corel draw

Menginstal winrar

Menginstal microsoft office 2003 dan

2007

37 20 Oktober 2010 Merakit PC

Menginstal Windows7

Menginstal Driver

38 22 Oktober 2010 Mengantar PC yang sudah di perbaiki

39 25 Oktober 2010 Memformat Hard Disk

Menginstal Windows 7

Menginstal Driver

40 26 Oktober 2010 Mengcopy CD

Menginstal corel draw

41 27 Oktober 2010 Menginstal Anti virus

Menginstal winrar

Menginstal corel draw

Page 15: yopih2

42 28 Oktober 2010 Memperbaiki Printer

Mengisi Tinta Printer

43 29 Oktober 2010 Membersihkan Mother board

44 1 November 2010 Mengganti katrid printer

2.3. Landasan Teori

2.3.1Pengertian Jaringan

Jaringan komputer adalah sebuah sistem yang terdiri atas komputer, software

dan perangkat jaringan lainnya yang bekerja bersama-sama untuk mencapai suatu

tujuan yang sama. Tujuan dari jaringan komputer adalah:

Membagi sumber daya: contohnya berbagi pemakaian printer, CPU,

memori, harddisk

Komunikasi: contohnya surat elektronik, instant messaging, chatting

Akses informasi: contohnya web browsing

Agar dapat mencapai tujuan yang sama, setiap bagian dari jaringan komputer

meminta dan memberikan layanan (service). Pihak yang meminta/menerima

layanan disebut klien (client) dan yang memberikan/mengirim layanan disebut

pelayan (server). Arsitektur ini disebut dengan sistem client-server, dan

digunakan pada hampir seluruh aplikasi jaringan komputer.

Berdasarkan skala :

Local Area Network (LAN): suatu jaringan komputer yang

menghubungkan suatu komputer dengan komputer lain dengan jarak yang

terbatas.

Metropolitant Area Network (MAN): prinsip sama dengan LAN, hanya

saja jaraknya lebih luas, yaitu 10-50 km.

Wide Area Network (WAN): jaraknya antar kota, negara, dan benua. ini

sama dengan internet.

Page 16: yopih2

Berdasarkan fungsi : Pada dasarnya setiap jaringan komputer ada yang berfungsi

sebagai client dan juga server. Tetapi ada jaringan yang memiliki komputer yang

khusus didedikasikan sebagai server sedangkan yang lain sebagai client. Ada juga

yang tidak memiliki komputer yang khusus berfungsi sebagai server saja. Karena

itu berdasarkan fungsinya maka ada dua jenis jaringan komputer:

Client-server

Yaitu jaringan komputer dengan komputer yang didedikasikan khusus

sebagai server. Sebuah service/layanan bisa diberikan oleh sebuah

komputer atau lebih. Contohnya adalah sebuah domain seperti

www.detik.com yang dilayani oleh banyak komputer web server. Atau

bisa juga banyak service/layanan yang diberikan oleh satu komputer.

Contohnya adalah server jtk.polban.ac.id yang merupakan satu komputer

dengan multi service yaitu mail server, web server, file server, database

server dan lainnya.

Peer-to-peer

Yaitu jaringan komputer dimana setiap host dapat menjadi server dan juga

menjadi client secara bersamaan. Contohnya dalam file sharing antar

komputer di Jaringan Windows Network Neighbourhood ada 5 komputer

(kita beri nama A,B,C,D dan E) yang memberi hak akses terhadap file

yang dimilikinya. Pada satu saat A mengakses file share dari B bernama

data_nilai.xls dan juga memberi akses file soal_uas.doc kepada C. Saat A

mengakses file dari B maka A berfungsi sebagai client dan saat A

memberi akses file kepada C maka A berfungsi sebagai server. Kedua

fungsi itu dilakukan oleh A secara bersamaan maka jaringan seperti ini

dinamakan peer to peer.

Berdasarkan topologi jaringan, jaringan komputer dapat dibedakan atas:

Topologi bus

Topologi bintang

Topologi cincin

Page 17: yopih2

Topologi mesh

Topologi pohon

Topologi linier

Berdasarkan kriterianya, jaringan komputer dibedakan menjadi 4 yaitu:

1. Berdasarkan distribusi sumber informasi/data

o Jaringan terpusat

Jaringan ini terdiri dari komputer klient dan server yang mana komputer

klient yang berfungsi sebagai perantara untuk mengakses sumber

informasi/data yang berasal dari satu komputer server

o Jaringan terdistribusi

Merupakan perpaduan beberapa jaringan terpusat sehingga terdapat

beberapa komputer server yang saling berhubungan dengan klient

membentuk sistem jaringan tertentu.

2. Berdasarkan jangkauan geografis dibedakan menjadi:

o Jaringan LAN

merupakan jaringan yang menghubungkan 2 komputer atau lebih dalam

cakupan seperti laboratorium, kantor, serta dalam 1 warnet.

o Jaringan MAN

Merupakan jaringan yang mencakup satu kota besar beserta daerah

setempat. Contohnya jaringan telepon lokal, sistem telepon seluler, serta

jaringan relay beberapa ISP internet.

o Jaringan WAN

Merupakan jaringan dengan cakupan seluruh dunia. Contohnya jaringan

PT Telkom, PT. Indosat, serta jaringan GSM Seluler seperti Satelindo,

Telkomsel, dan masih banyak lagi.

3. Berdasarkan peranan dan hubungan tiap komputer dalam memproses data.

o Jaringan Client-Server

Page 18: yopih2

Pada jaringan ini terdapat 1 atau beberapa komputer server dan komputer

client. Komputer yang akan menjadi komputer server maupun menjadi

komputer client dan diubah-ubah melalui software jaringan pada

protokolnya. Komputer client sebagai perantara untuk dapat mengakses

data pada komputer server sedangkan komputer server menyediakan

informasi yang diperlukan oleh komputer client.

o Jaringan Peer-to-peer

Pada jaringan ini tidak ada komputer client maupun komputer server

karena semua komputer dapat melakukan pengiriman maupun penerimaan

informasi sehingga semua komputer berfungsi sebagai client sekaligus

sebagai server.

4. Berdasarkan media transmisi data

o Jaringan Berkabel (Wired Network)

Pada jaringan ini, untuk menghubungkan satu komputer dengan komputer

lain diperlukan penghubung berupa kabel jaringan. Kabel jaringan

berfungsi dalam mengirim informasi dalam bentuk sinyal listrik antar

komputer jaringan.

o Jaringan Nirkabel(WI-FI)

Merupakan jaringan dengan medium berupa gelombang elektromagnetik.

Pada jaringan ini tidak diperlukan kabel untuk menghubungkan antar

komputer karena menggunakan gelombang elektromagnetik yang akan

mengirimkan sinyal informasi antar komputer jaringan.

5. Ukuran jaringan

A. LAN (Local Area Network)

LAN adalah kumpulan komputer yang saling berhubungan dengan

menggunakan prangkat kemonunikasi yg terletak dilokasi terbatas secara

GOGRAFIS, misalnya dalam satu ruangan atau dalam satu rumah

LAN menghubungkan sejumlah komputer yang mengakses ke komputer

dan perangkat seperti printer, hardisk, atau CD room. Masing – masing komputer

tersebut di kenal dengan istilah WORKSTATION

Page 19: yopih2

B. WAN(Wide Area Network)

WAN sebenarnya merupakan banyak LAN yang saling terhubung.

WAN dapar berbeda dalam seluruh negara atau dapat terhubung diseluruh

dunia bahkan benua. WAN terdiri dari mesin – mesin yang bertujuan

untuk menjalakan program – program aplikasi pemakai

C. MAN (Metropolitan Area Network)

MAN pada dasarnya merupakan versi LAN ygberukuran lebih besar dan

biasanya menggunakan teknologi yang sama dengan LAN, MAN dapat

mencangkup kantor – kantor perusahaan da[at dimanfaatkan untuk

keperluan pribadi atau umum.

D. Topologi jaringan

Ada dua model jaringan yg dapat di bandingkan mana yg lebih baik,

karena masing – masing model mempunyai kelebihan dan kekuran nya,

model jaringan tersebut adalah :

1) Client / server

Client servermerupakan suatu kumpulan komputer yg saling

tersambung meminta layanan kepada server, sehingga fungsi server pada

jaringan ini adalah memenuhi permintaan tersebut

Tipe ini sangat baik digunakan jika ingin menerapkan diskless system

yg akan menghemat pengguna harddisk pada komputer client seperti pada

LSTP tetapi tipe jaringan client server ini memerlukan operating sistem

khusus yg fitur dan fungsi – fungsinya memang di khususkan untuk server

2) Peer-to-peer

Merupakan suatu kumpulan kompter yg saling dalam terhubung

dalam jaringan dan beroperasi dengan bobot yg sama. Setiap komputer

disebut degan peer, masing-masing peer berbagi sumber daya, misalnya

printer dan tidak di butuhkan suatu server khusus, sehingga setiap

komputer dapat beraksi sebagai client atau sebagai server atau keduanya.

Beberapa hal dari jaringan peer to peer adalah :

a. Tidak perlu spesifikasi yg setara untuk setiap komputer

b. Biasanya tidak ada komputer pusat yg dijadikan sentral

jaringan

Page 20: yopih2

c. Biasanya juga tidak ada kontrol atau kendali terhadap

pengaturan keamanan jaringan

d. Tidak memerlukan operating system khusus seperti untuk

server

e. Jika ada 1 atau lebih komputer yg rusak atau tidak berkerja,

komputer lain tetap dapat berfungsi dengan baik

3) Topologi BUS

Topologi Bus adalah hubungan antara komputer dan komputer

lainya yg saling terhubung dengan kabel komunikasi sebagai jalur utama

dan harus ditutup dengan End terminator

4) Topologi Takenrening

Metode taken ring adalah cara menghubungkan komputer sehingga

berbentuk ting setiapo simpul mempunyai tingakatan yg sama. Jaringan

akan di sebut sebagai loop data di kirimkan kesetiap simpul dan setiap

informasi yg diterima simpul diperiksa alamtnya apakan data itu

untuknya atau bukan.

5) Topologi Star

Topologi star adalah topologi yg kontrolnya terpusat, semua link harus

melewati pusat yg menyalurkan data tersebut kesemua simpul atau client

yg terpilih. Simpul pusat dinamakan stasiun primer atau server dan lainya

dinamakan stasiun sekunder atau client. Setelah hubungan jaringan

dimulai oleh server maka setiap client sewaktu waktu dapat di gunakan

hubungan jaringan tersebut tanpa menunggu perintah dari server

E. Media komunikasi

Media komunikas dengan kabel adlah alat atau perangkat yang

menggunakan kabel untuk menghubungakan komputer yg satu dengan

yg lain beberapa kabel didalamnya teknologi jarin gan komputer di

antara lain :

a. Coaxcial cable

Kabel coaxcial adalah kabel yg terdiri atas kawat tembaga yg

dikelilingi oleh [enyekat lainya seperti kawat rambut dan jenis kabel

Page 21: yopih2

ini adalah jenis kabel utama yg digunakan di LAN selah satu kabel

coaxcial yg sering dijumpaiuntuk antena TV

b. Twister Pair cable

Enthernet juga dapat menggunakan jenis kabel lain, yaitu UTP dan

STP kabel UTP atau STP yg umum dipakai adalah kabel yg terdiri

dari 4 pasangan kabel terpilih

a. Cara Pemasangan Kabel Model Cross Dan Straight

1. cara pemasangan kabel model straight:

keterangan:

a. oranye putih

b. oranye

c. hijau putih

d. biru

e. biru putih

f. hijau

g. coklat putih

h. coklat

Gambar Model straight

Page 22: yopih2

b. cara pemasangan kabel model cross

keterangan :

a. putih hijau

b. hijau

c. putih orange

d. putih biru

e. biru

f. orange

g. putih coklat

h. coklat

Gambar model cross

2.3.1. Perencanaan dan Pemasangan Jaringan

a. menentukan lokasi,apakah kebutuhan jaringan dalam bangunan satu

ruang atau satu gedung.

b. Menentukan Topologi

Topologi yang kita gunakan adalah topologi peer to peer karena kita

menggunakan dua komputer.

c. Pemilihan Kabel

Page 23: yopih2

Kabel yang kita gunakan disini adalah kabel UTP karena harganya

yang relatif lebih murah dan relatif lebih mudah di installasikan.

A. pemasangan jaringan

a. Persiapan

Sebelum memasang sebuah jarinagn,hal yang diperlukan adalah

perangkat-perangkat sebagai berikut:

1. Dua komputer atau lebih

Gambar komputer

2. Lan card sesuai dengan jumlah komputer

Page 24: yopih2

Gambar lan card

3. Kabel UTP sesuai kebutuhan

Gambar kabel UTP

4. Tang crimping

Page 25: yopih2

Gambar tang crimping

5. Konektor RJ45

Gambar RJ45

6. Swicth/Hub

Page 26: yopih2

Gambar Swicth/Hub

7.Gunting

Page 27: yopih2

Gambar gunting

b. Langkah-Langkah1. Memasang konektor RJ45 ke kabel UTP

a. Kupas kedua ujung kulit kabel Utp menggunakan mata pisau atau gunting dengan panjang kira-kira 1,5cm,seperti gambar dibawah ini.

Gambar kabel setelah di kupas

Page 28: yopih2

c. kemudian urutkan warna-warnanya dengan konfigurasi yang digunakan jika anda menggunakan konfigurasi T568A maka ujung kabel satunya menggunakan T568B,konfigurasi kabelnya seprti gambar di bawah ini:

Konfigurasi kabel T568A dan T568B

d. setelah kedua ujung kabel diurutkan warnyan sesuai konfigurasi diatas,maka ratakan ujung kabelUTP dengan memotong sedikit bagian kabel dengan gunting supaya rata seperti gambar di bawah ini:

Gambar kabel yang sudah diratakan

e. masukkan kabel tersebut kedalam konektor Rj45 secara hati-hati,jangan sampai tertukar urutannya,dan hasil seperti gambar di bawah ini.

Page 29: yopih2

Kabel UTP sudah di pasang konektornya

c. Kemudian crimping atau jepit kabel tersebut menggunakan tang crimping sampai terdengar suara klik ( ingat dalam mengcrimping janagn terlalu keras menekan karena menyebabkan konektor patah).

Gambar kabel UTP dicrimping atau dijepitd. Setelah selesai di crimping,maka hasilnya sebagai berikut:

Gambar kabel UTPsetelah dimasukkan konektornya

2. Cara mensharing printera. Pertama, Anda perlu memastikan bahwa Anda telah

mengaktifkan sharing file dan printer pada kartu jaringan. Silahkan pilih Networking pada properties, pastikan bahwa Anda sudah mengklik File and Printer Sharing for Microsoft Networks.

Page 30: yopih2

b. Setelah itu pergi ke jendela Network and Sharing Center, periksa lokasi jenis jaringan komputer Anda. Lebih baik Anda untuk menggunakan jaringan private sejak Anda melakukan sharing printer dalam home network.

c. Ok! Gulir ke bawah ke Sharing and Discovery section, turn on printer sharing. Klik Apply untuk melakukan perubahan, akhirnya klik OK untuk menutup semua jendela.

d. Sekarang saatnya untuk melakukan sharing printer yang sebenarnya! Lanjutnkan menuju Control Panel -> Hardware and Sound -> Printers, klik kanan printer yang Anda ingin share dan pilih Sharing

e. Printer properties jendela akan muncul, pergi ke tab Sharing dan klik pada Change sharing options.

f. Ketik Share this printer ini untuk berbagi printer. Anda juga dapat mencentang pada pekerjaan cetak Render pada komputer klien jika Anda suka. Klik Apply dan OK pada terakhir.

g. Ok! Akhirnya Anda akan melihat ada gambar 2 orang di gambar printer, itu berarti bahwa sharring printer Anda telah sukses.

3. Sharing FileStelah semua proses selesai dan terkonksi,kemudian kita melakukan sharing file dengan proses sebagai berikut:

a. Pada tampilan awal desktop klik “Start’’ 1 kalib. Setelah itu akan muncul tampilan menuc. Setelah itu pilih my computerd. Setelah itu pilih local disk ce. Klik kanan pada tampilan local disk cf. Pilih dan klik new selanjutnya klik pada pilihan folderg. Selanjutnya pada folder yang telah dipilih klik kanan 1 kali

pilih sharing and securityh. Secara otomatis akan tampil gambar sharing and securty

propertiesi. Centang pada sharing this folder on the network kemudian klik

ok maka beberapa saat kemudian akan ada gambar tangan kecil dibawah folder sebagai tanda bahwa folder sudah dapat di sharing

j. Kemudian untuk check box allow network users to change my files lebih baik tidak di check karena untuk keamanan data kita supaya data yang ada di komputer kita tidak bisa di hapus atau di ubah-ubah oleh user lain lewat komputer yang lain selain itu juga virus tidak mudah masuk ke dalam komputer kita lewat komputer yang lain.Tetapi jika kita menginginkan fasilitas ini di aktifkan juga tidak apa-apa tergantumh dari kebutuhan pemakai jaringan.Kemudian setelah tinggal klik apply atau ok dan selesai sudah proses sharing

4. Cara mensetting jaringan client server :a. Menginstal cyber billing di server b. Setelah server terinstal selanjut nya menginstal clientnya

Page 31: yopih2

c. Setelah menginstal tinggal di setting password nya ,d. Setelah itu client server terinstal semua .

2.3.3. KOMPARASI ANTARA DESKRIPSI PEKERJAAN DENGAN

TEORI

Jaringan komputer adalah sebuah sistem yang terdiri atas komputer,

software dan perangkat jaringan lainnya yang bekerja bersama-sama untuk

mencapai suatu tujuan yang sama. Tujuan dari jaringan komputer adalah:

Membagi sumber daya: contohnya berbagi pemakaian printer, CPU,

memori, harddisk

Komunikasi: contohnya surat elektronik, instant messaging, chatting

Akses informasi: contohnya web browsing

Agar dapat mencapai tujuan yang sama, setiap bagian dari jaringan komputer

meminta dan memberikan layanan (service). Pihak yang meminta/menerima

layanan disebut klien (client) dan yang memberikan/mengirim layanan disebut

pelayan (server). Arsitektur ini disebut dengan sistem client-server, dan

digunakan pada hampir seluruh aplikasi jaringan komputer.

Page 32: yopih2

BAB III

PENUTUP

3.2.1.Kesimpulan

Selama prakrin 4 bulan saya dapat mengambil kesimpulan bahwa

dunia kerja kita dapat mendapatkan pelajaran baru yang lebih dari pada di

sekolah . contohnya di dunia kerja kita di ajarkan memasang jaringan

client server lebih jelas dari pada di sekolah.

3.2.2.Saran

1. Bagi SMK Dwijendra:

Terima kasih sudah memberikan kesempatan untuk saya

prakrin jangka waktunya di kurangi agar siswa pada saat ulangan

umum tidak bingung , selain itu dalam pembelajaran untuk merid

yang melakukan prakrin lebih di tingkatkan

2. Bagi perusahaan

Untuk perusahaan tempat saya prakrin yaitu di

GAMEZONE. Saran saya untuk menambah karyawan lagi . agar

karyawan sebelumnya tidak kecapean mengurus .

Page 33: yopih2

DAFTAR PUSTAKA

http://www.dedenthea.wordpress.com

http://ide.wikipedia.org/wiki/komputer

http://ikc.unimal.ac.id/umum/ibam/ibam-os-html/x8768.htmlhttp://www.google.co.id/

Page 34: yopih2

DATA PRIBADI SISWA

A. IDENTITAS SISWA

1. Nama Siswa : Yopih Hartono

2. NIS : 200320/2001020157

3. Kelas : XI

4. Program Keahlian : TKJ (Tehnik Komputer Jaringan)

5. Tempat, Tgl lahir : Denpasar,25 Juni 1993

6. Alamat Siswa : Denpasar

6.1. Jalan : Jl.sesetan raya nomor 305

6.2. Banjar : -

6.3. Telp/HP : -

B. IDENTITAS ORANG TUA

1. Nama Ayah : Kho wiedarsono

2. Pekerjaan : Wiraswasta

3. Alamat Kantor : -

4. No Telp : -

5. Alamat Rumah : Jl.sesetan raya nomor 305

6. No Telp : -

7. Nama Ibu : Yuniwati wahjudi

8. Pekerjaan : Ibu Rumah Tangga

9. Alamat Kantor :-

10. No Telp :-

11. Alamat Rumah : Jl.sesetan raya nomor 305

12. No Telp :-

Page 35: yopih2

NILAI PRAKTIK KERJA INDUSTRI

JUMLAH RATA-RATA

ASPEK TEKNIS DAN NON TEKNIS

Nilai Praktik Industri

Nama Siswa : Yopih hartono

Nis : 200320/2001020157

Program Keahlian : TKJ (Teknik JaringanKomputer)

Bidang Keahlian : TKJ (Teknik JaringanKomputer)

Tahun Ajaran : 2010/2011

Kelas : XI

Nilai Aspek Teknis

NO Kompetensi / Sub Kompetensi Nilai

Angka Huruf

Sasaran Kerja 80 Delapan puluh

Loyalitas 80 Delapan puluh

Sopan Santun 80 Delapan puluh

Kreatifitas 75 Tujuh puluh lima

Kehadiran 80 Delapan puluh

Jumlah 395 Tiga ratus sembilan puluh

lima

Nilai Rata-Rata 79 Tujuh puluh sembilan

Page 36: yopih2

Nilai Aspek Non Teknis

NO Aspek Yang Di Nilai Nilai

Angka Huruf

Disiplin 80 Delapan Puluh

Kerjasama 80 Delapan Puluh

Inisiatif 80 Delapan Puluh

Tanggung Jawab 80 Delapan Puluh

Kebersihan 80 Delapan Puluh

Jumlah 400 Empat Ratus

Nilai Rata-Rata 80 Delapan Puluh

Jumlah Rata-Rata Aspek Teknis Dan Non Teknis

No Aspek Yang Di Nilai Nilai

Angka Huruf

Aspek Teknis 7,8 Tujuh Koma Delapan

Aspek Non Teknis 7,8 Tujuh Koma Delapan

Jumlah 15,6 Lima Belas koma Enam

Jumlah Rata-Rata 7,8 Tujuh Koma Delapan

Denpasar, 2010

Guru Pembimbing Pembimbing Industri

Ni Kadek Lih Budarianti S.Kom Adi huang

Page 37: yopih2