Web viewSKENARIO SELEKSI AKADEMIK. Hari ke 1Hari ke 1Hari ke 0. PERSIAPANPEMBUKAANSELEKSI AKADEMIK....

download Web viewSKENARIO SELEKSI AKADEMIK. Hari ke 1Hari ke 1Hari ke 0. PERSIAPANPEMBUKAANSELEKSI AKADEMIK. Menyiapkan ruang seleksiMenyiapkan instrumen PPK dan

If you can't read please download the document

Transcript of Web viewSKENARIO SELEKSI AKADEMIK. Hari ke 1Hari ke 1Hari ke 0. PERSIAPANPEMBUKAANSELEKSI AKADEMIK....

SKENARIO SELEKSI AKADEMIK

(Hari ke 1) (Hari ke 1) (Hari ke 0)

(PERSIAPAN) (PEMBUKAAN) (SELEKSI AKADEMIK)

(Menyiapkan ruang seleksiMenyiapkan instrumen PPK dan MK) (Pembukaan KegiatanOverview Kegiatan Seleksi Akademik) (Penilaian Potensi Kepemimpinan )

(Hari ke 4) (Hari ke 3) (Hari ke 2)

(SELEKSI AKADEMIK) (SELEKSI AKADEMIK) (SIDANG KELULUSAN)

(Wawancara) (Penulisan Makalah Kepemimpinan) (Sidang AsesorSidang Akhir)

PERSIAPAN

1. Menyiapkan Ruang Seleksi (Kelas)

a. Atur meja-kursi; jangan terlalu rapat, agak renggang; kelompokkan menurut kabupaten/kota. Pasang/tempel nomor ujian 1-40 dengan aturan sebagai berikut untuk memudahkan dalam mengendalikan berkas/dokumen:

Kab./Kota A

Kab./Kota B

Kab./Kota C

1

2

3

4

1

2

3

4

1

2

3

4

8

7

6

5

8

7

6

5

8

7

6

5

9

10

11

12

9

10

11

12

9

10

11

12

16

15

14

13

16

15

14

13

16

15

14

13

17

18

19

20

17

18

19

20

17

18

19

20

24

23

22

21

24

23

22

21

24

23

22

21

25

26

27

28

25

26

27

28

25

26

27

28

32

31

30

29

32

31

30

29

32

31

30

29

33

34

35

36

33

34

35

36

33

34

35

36

40

39

38

37

40

39

38

37

40

39

38

37

b. Siapkan Laptop+LCD dengan lagu Indonesia Raya.

c. Spanduk di ruangan dan di luar.

d. Tempel daftar nama peserta pada tempat yang strategis baik di luar kelas maupun di dalam kelas, supaya peserta dapat dengan mudah menemukan tempat duduk masing-masing.

e. Siapkan meja dan kursi untuk para asesor bekerja memeriksa portofolio peserta.

2. Menyiapkan soal PPK:

a. Instrumen 1a : siapkan sesuai jumlah peserta ditambah cadangan, menurut jenjang pendidikan.

b. Instrumen 1b : siapkan sesuai jumlah peserta ditambah cadangan, menurut jenjang pendidikan.

c. Instrumen 2 : siapkan sesuai jumlah peserta ditambah cadangan, menurut jenjang pendidikan.

d. Instrumen 3 : siapkan sesuai jumlah peserta ditambah cadangan, menurut jenjang pendidikan.

3. Menyiapkan Umpan Balik untuk PPK diserahkan kepada asesor:

a. Umpan Balik Instrumen 1a : siapkan sesuai jumlah peserta ditambah cadangan (semua jenjang sama).

b. Umpan Balik Instrumen 1b : siapkan sesuai jumlah peserta ditambah cadangan (semua jenjang sama).

c. Umpan Balik Instrumen 2 : siapkan sesuai jumlah peserta ditambah cadangan (semua jenjang sama).

d. Umpan Balik Instrumen 3 : siapkan sesuai jumlah peserta ditambah cadangan (semua jenjang sama).

4. Menyiapkan Rubrik untuk PPK (sesuai jenjang, ada SD, SMP, SMA, SMK) dan MK (hanya satu untuk semua jenjang) diserahkan kepada setiap asesor.

5. Menyiapkan Petunjuk Penulisan Makalah Kepemimpinan sejumlah peserta dan asesor ditambah cadangan.

6. Menyiapkan Rubrik MK untuk diserahkan kepada asesor.

7. Menyiapkan lampiran 10 sejumlah peserta.

8. Menyiapkan portofolio peserta.

9. Menyiapkan instrument AKPK CKS yang sudah diisi oleh peserta seleksi akademik.

10. Menyiapkan kertas double folio yang sudah distempel LPPKS dan ballpoint warna biru untuk penulisan Makalah Kepemimpinan.

11. Menyiapkan Evaluasi Penyelenggaraan dan Evaluasi Narasumber.

12. Menyiapkan keperluan administrasi yang lain, seperti:

a. Daftar Hadir;

b. Biodata;

c. Panduan Kegiatan;

d. dll.

HARI PERTAMA

1. Registrasi:

Peserta:

a. Peserta menandatangani daftar hadir, mereka diminta untuk mengoreksi nama/gelar/NIP/instansi.

b. Peserta menyerahkan surat tugas, tiket+boarding pass/bukti perjalanan darat.

c. Setiap peserta diberi:

1) Panduan kegiatan

2) Biodata

3) Petunjuk penulisan Makalah Kepemimpinan

d. Peserta check in kamar.

e. Daftar hadir yang sudah dikoreksi oleh peserta, segera diperbaiki dengan mencocokkan data pada daftar hadir dengan biodata peserta. Daftar hadir yang terbaru dan benar dicetak untuk ditempelkan pada tempat yang strategis baik di luar kelas maupun di dalam kelas, supaya peserta dapat dengan mudah menemukan tempat duduk masing-masing.

Narasumber:

a. Menyerahkan surat tugas, tiket+boarding pass/bukti perjalanan darat.

b. Setiap narasumber diberi:

1) Panduan kegiatan

2) Biodata

c. Narasumber check in kamar.

2. Pembukaan:

a. MC

b. Memutar lagu Indonesia Raya

c. Sambutan sekaligus membuka kegiatan

d. Berdoa

e. Selesai

f. Overview kegiatan seleksi akademik

g. Istirahat

3. Seleksi Akademik : Penilaian Potensi Kepemimpinan

a. Soal PPK diserahkan ke asesor

1) Instrumen 1a : siapkan sesuai jumlah peserta ditambah cadangan, menurut jenjang pendidikan.

2) Instrumen 1b : siapkan sesuai jumlah peserta ditambah cadangan, menurut jenjang pendidikan.

3) Instrumen 2 : siapkan sesuai jumlah peserta ditambah cadangan, menurut jenjang pendidikan.

4) Instrumen 3 : siapkan sesuai jumlah peserta ditambah cadangan, menurut jenjang pendidikan.

b. Umpan Balik untuk PPK diserahkan kepada asesor:

1) Umpan Balik Instrumen 1a : siapkan sesuai jumlah peserta ditambah cadangan (semua jenjang sama).

2) Umpan Balik Instrumen 1b : siapkan sesuai jumlah peserta ditambah cadangan (semua jenjang sama).

3) Umpan Balik Instrumen 2 : siapkan sesuai jumlah peserta ditambah cadangan (semua jenjang sama).

4) Umpan Balik Instrumen 3 : siapkan sesuai jumlah peserta ditambah cadangan (semua jenjang sama).

c. Rubrik untuk PPK (sesuai jenjang, ada SD, SMP, SMA, SMK) dan MK (hanya satu untuk semua jenjang) diserahkan kepada setiap asesor.

d. Ada administrator membantu asesor untuk membagi dan menarik soal.

e. Ada 1 administrator yang membantu menyiapkan rekap PPK dan MK. Setiap asesor diberi rekap PPK dan MK sesuai dengan kab/kota masing-masing.

4. Sementara PPK berlangsung, sebagian asesor dan administrator memeriksa portofolio peserta:

a. Administrator membantu para asesor untuk memeriksa portofolio CKS ( rekomendasi KS, rekomendasi PS, penilaian kinerja guru/DP3 dua tahun terakhir). Siapkan format 10 sesuai jumlah peserta + cadangan.

b. Kumpulkan lampiran 10 yang sudah diisi oleh asesor, sesuai dengan kab/kota.

c. Input data lampiran 10 ke rekapitulasi persyaratan seleksi akademik (lampiran 11). Kalau ada persyaratan yang belum lengkap, peserta diminta untuk melengkapi. Koordinasikan dengan asesor dan penanggungjawab kegiatan.

d. Instrumen AKPK peserta yang sudah diisi dikumpulkan sesuai dengan kab/kota.

5. Administrator menginput data AKPK CKS ke software yang sudah disediakan.

HARI KEDUA

1. Administrator menyiapkan kertas double folio yang sudah distempel LPPKS dan ballpoint warna biru untuk penulisan Makalah Kepemimpinan.

2. Rubrik MK diserahkan kepada asesor.

3. Penulisan Makalah Kepemimpinan.

4. Evaluasi penyelenggaraan dan narasumber dibagikan setelah penulisan MK.

5. Ruangan selanjutnya ditata untuk keperluan wawancara.

HARI KETIGA

1. Wawancara. Koordinator asesor membagi peserta menjadi beberapa kelompok. Setiap peserta akan diwawancarai oleh 2 (dua) orang asesor.

2. Daftar nama peserta pada setiap kelompok ditempel di tempat yang strategis agar mudah diakses peserta.

3. Administrator membantu asesor untuk memanggil peserta satu per satu untuk wawancara.

4. Selesai wawancara, peserta istirahat atau dipulangkan.

5. Setelah lampiran 11 di-entry data-data dari lampiran 10, kemudian dicetak dan diberikan kepada koordinator asesor masing-masing kab/kota untuk diisi dengan data MK dan PPK.

HARI KEEMPAT

1. Para asesor melakukan sidang.

2. Sidang akhir. Sidang melibatkan perwakilan dari dinas pendidikan dan lembaga penyelenggara program penyiapan calon kepala sekolah.

3. Setelah ada keputusan kelulusan, administrator mempersiapkan:

a. Surat berisi laporan hasil seleksi akademik kepada kepala dinas;

b. Berita Acara Seleksi Akademik untuk lampiran surat;

c. Lampiran 11 untuk lampiran surat.

Masing-masing dibuat rangkap 2 (dua), satu berkas diserahkan kepada dinas pendidikan dan yang satu untuk arsip lembaga penyelenggara program penyiapan calon kepala sekolah.