WAWASAN 23 April 2015

24
AKSI unjuk rasa yang berben- tuk aksi diam tersebut digelar di Alun-alun Kudus mulai pu- kul 09.00 WIB. Para pengunjuk rasa yang berjumlah belasan itu juga mengusung poster bertu- liskan “selamatkan air di Pegu- nungan Muria dan Kendeng”. Menurut koordinator aksi dari Muria Research Center Vi- jai Murdiono di Kudus, Rabu, aksi ini sengaja digelar bersa- maan dengan Hari Bumi untuk mengajak masyarakat di Kabu- paten Kudus untuk memanfa- atkan air secara bijak.Pemanfa- atan air secara berlebihan, kata dia, justru merugikan masyara- kat untuk jangka panjang. Oleh karena itu, lanjut dia, eksploitasi air di kawasan Pe- gunungan Muria dan Kendeng harus ditolak, karena merupa- kan daerah tangkapan air. “Jika dieksploitasi secara besar-be- saran dikhawatirkan masyara- kat setempat nantinya tidak bisa lagi menikmati air bersih,” ujarnya. Apalagi, lanjut dia, air meru- pakan komponen penting da- lam kehidupan karena setiap hari manusia menggunakan air untuk minum, mencuci, mema- sak, mandi dan kebutuhan lain- nya. Bahkan, lanjut dia, sekitar 75 persen jaringan tubuh ma- nusia terdiri atas air. Menurut dia, air boleh dimanfaatkan, na- mun tidak bisa dimiliki. Berdasarkan hasil riset Kha- san pada tahun 2015 di Pegu- nungan Muria, kata dia, air dijual per tangki ukuran 5.000 liter sebesar Rp20.000 dan ukuran 7.000 liter seharga Rp25.000. Setiap harinya, lanjut dia, terjual hingga 16 rit pada mu- sim kemarau, sedangkan mu- sim hujan antara enam hingga delapan rit. Untuk keuntungan BANDUNG - Presiden Joko Widodo dalam pidato pembu- kaan Konferensi Asia Afrika (KAA) mengkiritisi peran Per- serikatan Bangsa Bangsa (PBB) yang kurang sigap dalam me- nyikapi konflik antar negara. Apa maksud Jokowi? “Kita sepakat menolak Plt In- spektorat, Plt AT Raharjo yang juga menjabat Kepala Perpusda. Pimpinan kami masih yang dahulu, Praptomo WR,” tegas Inpektur Pembantu Wilayah (Ir- banwil) Drs Kaliri, Rabu (22/4). Dijelaskan dia, selama peja- bat lama belum menerima Surat Keputusan (SK) nonjob, maka secara tidak langsung Praptomo WR masih menjadi kepala Ins- pektorat yang definitif. Adapun upaya Plt untuk mengantor di Inspektorat ditolak secara tegas oleh seluruh staf. Penolakan tersebut dibuk- tikan dengan membubuhkan tanda tangan yang kemudian akan dilanjutkan dengan aksi mogok kerja. Mereka menilai, upaya pelengseran pejabat la- ma tidak seusai dengan perun- dang-undangan yang ada. “Ka- mi tidak akan gegabah untuk menerima Plt baru. Karena pa- da hakekatnya proses yang ada tidaklah berkiblat dengan per- aturan,” beber Kaliri. Sementara itu, Kepala Dinas Pendapatan Pengelolaan Ke- uangan dan Aset Daerah (DPP 5 Kamis Pahing 23 April 2015 Bersambung ke hal 7 kol 1 Bersambung ke hal 7 kol 1 Harga Eceran Rp 2.000 Harga Langganan Rp 50.000 TAHUN KE-30 NO: 36 TERBIT 24 HALAMAN - ISSN 0215-3203 TEGAL - Berbagai aksi penolakan kebijakan Wali Kota Tegal, Hj Siti Masitha belum berhenti. Rabu (22/4), ratusan PNS kembali menduduki Pendapa Ki Gede Sebayu dan melakukan aksi dengan berbagai orasi secara bergantian. Aksi ini juga mengganggu pelayanan umum kepada masyarakat. MENTERI Pendidikan dan Kebudayaan (Mendikbud) Anies Baswedan kembali mengambil langkah cepat, untuk menanggulangi efek kebocoran 30 buklet naskah soal Ujian Nasional (UN) SMA melalui akun Google Drive. Bersambung ke hal 7 kol 1 EDUKATIKA Mendikbud Cek Efek Kebocoran UN 6 ARTIS cantik Citra Kirana diketahui sudah cukup lama berpacaran dengan aktor Ali Syakieb. Tapi rencana untuk menikah sepertinya masih lama terwujud. Citra yang di- singgung kapan akan menikah malah berseloroh. Ia mengaku punya pacar ba- nyak dan masih dalam tahap memilih yang terbaik. GEBYAR Punya Pacar Banyak TOLAK EKSPLOITASI: Para aktivis dari Muria Research Center Indonesia saat menggelar aksi menolak eksploitasi air pegunungan Muria. Aksi tersebut digelar dalam rangka memperingati Hari Bumi. Foto: Ali Bustomi-yan Aksi Mogok PNS Tegal Berlanjut Eksploitasi Pegunungan Muria Pengusaha Air Disinyalir Tak Kantongi Izin Pembukaan KAA Jokowi Kritik PBB Layanan Masyarakat Terganggu DUDUKI PENDAPA : Ratusan PNS menduduki Pendapa Ki Gede Sebayu Komplek Pemkot Tegal untuk menolak kebijakan Wali Kota terkait SK nonjob. Foto : Haikal-yan Walikota Tegal Bisa di-PTUN SEMARANG - Pakar Komuni- kasi Politik Undip Yulianto me- nilai, kisruh yang terjadi antara Walikota Tegal Siti Masitha dan sejumlah Pegawai Negeri Sipil (PNS) di lingkungan Pemkot Te- gal, seharusnya bisa diselesaikan lewat komunikasi birokrasi. “Jika akhirnya persoalan ter- sebut akhirnya meluas, bisa di- pastikan tidak terjalin komu- nikasi yang baik antara atasan dan bawahan, tidak menunjuk- kan pola pembangunan komu- nikasi yang kondusif sekaligus menunjukkan kelema- han walikota Tegal,” pa- parnya, Rabu (22/4). Reaksi yang ditunjukkan Walikota Tegal, dengan mem- berikan sanksi pelanggaran di- siplin dengan menggeser atau menonjobkan ke-15 PNS yang vokal, justru menunjukkan po- la kepemimpinan yang protek- tif. “Justru malah membuat kondisi semakin tidak kondu- sif. Saya melihat apa yang di- sampaikan para PNS itu me- rupakan sebuah sebab akibat, mereka bereaksi dengan pola kepemimpinan walikota se- hingga kemudian mengadukan persoalan mereka kepada DPRD,” lanjutnya. Keputusan yang dilakukan tersebut, juga dinilai mengin- dahkan saran Gubernur Jateng Ganjar Pranowo yang meminta agar para PNS tersebut untuk tidak diberi sanksi. “Seharus- nya bisa diselesaikan dengan cara kekeluargaan, komunikasi yang baik. Jika para PNS ini ti- dak bisa menerima keputusan rotasi jabatan tersebut, mereka bisa menuntut di Pengadilan Tinggi Tata Usaha (PTUN), ter- lebih sudah ada saran dari Gu- bernur,” tegasnya. Rotasi Selain itu, dirinya juga meni- lai dasar pertimbangan untuk melakukan rotasi tersebut juga perlu dipertanyakan sebab di- lakukan dalam waktu singkat dan terkesan mendadak. Apa- lagi persoalan pengaduan para PNS kepada DPRD tersebut te- ngah disorot. “Kesan yang ada, Walikota semena-mena terha- dap bawahan,” jelasnya lagi. Yulianto menyarankan agar Siti Masitha banyak melihat jejak rekam walikota sebelum- nya, dalam memahami kultur kepemimpinan birokrasi yang ada. “Kejadian yang sama juga pernah terjadi pada masa kepe- PEMBUKAAN: Presiden Joko Widodo (kanan) didampingi President Myanmar Thein Sein (tengah) dan Menteri Luar Negeri Indonesia Retno LP Marsudi (kiri) memukul gong saat pembukaan Konferensi Tingkat Tinggi (KTT) Asia Afrika tahun 2015 di Jakarta Convention Center, Rabu (22/4). Foto: Antara JAKARTA - Komjen Budi Gunawan akhirnya dilantik sebagai Wakil Kapolri (Wakapolri) Rabu (22/4). Namun pe- lantikan Wakapolri kali ini agak sedikit berbeda pasalnya digelar tertutup. Pa- dahal pelatikan-pelantikan yang pernah ada digelar secara terbuka. Hanya Saja Polri membantah pelantikan digelar ter- tutup. “Tidak tertutup, harus (dige- lar) sederhana, kalau tertutup saya tidak akan membe- ri- kan keterangan pers,” kata Kadiv Humas Polri Irjen Anton Charliyan di Mabes Polri, Jakarta, Rabu (22/4). Komisioner Komisi Ke- polisian Nasional M Nas- ser mengkritik prosesi pe- lantikan Wakapolri Komjen Budi Gunawan yang dila- kukan secara tertutup. Me- nurut Nasser sejak awal rencananya pelantikan me- Bersambung ke hal 7 kol 3 Bersambung ke hal 7 kol 3 Pelantikan BG Tak Indahkan Aspirasi Belasan aktivis lingkungan yang tergabung dalam Muria Research Center (MRC) Indonesia, Rabu (22/4) kemarin menggelar aksi unjuk rasa di alun-alun Simpang Tujuh Kudus. Aksi yang dilakukan bertepatan dengan peringatan Hari Bumi tersebut dengan tuntutan menolak eksploitasi air di Pegunungan Muria Kudus. Komjen Budi Gunawan Foto: Ant

description

KORAN WAWASAN

Transcript of WAWASAN 23 April 2015

AKSI unjuk rasa yang berben-tuk aksi diam tersebut digelardi Alun-alun Kudus mulai pu -kul 09.00 WIB. Para pengunjukrasa yang berjumlah belasan itujuga mengusung poster bertu-liskan “selamatkan air di Pegu-nungan Muria dan Kendeng”.

Menurut koordinator aksida ri Muria Research Center Vi -jai Murdiono di Kudus, Rabu,aksi ini sengaja digelar bersa-maan dengan Hari Bumi untukmengajak masyarakat di Kabu-

pa ten Kudus untuk memanfa -atkan air secara bijak.Pemanfa -atan air secara berlebihan, katadia, justru merugikan masyara-kat untuk jangka panjang.

Oleh karena itu, lanjut dia,eksploitasi air di kawasan Pe-gu nungan Muria dan Kendengharus ditolak, karena merupa-kan daerah tangkapan air. “Jikadi eksploitasi secara besar-be-saran dikhawatirkan masyara-kat setempat nantinya tidakbi sa lagi menikmati air bersih,”ujarnya.

Apalagi, lanjut dia, air meru-pa kan komponen penting da -lam kehidupan karena setiapha ri manusia menggunakan airun tuk minum, mencuci, mema-

sak, mandi dan kebutuhan lain-nya. Bahkan, lanjut dia, sekitar75 persen jaringan tubuh ma-nu sia terdiri atas air. Menurutdia, air boleh dimanfaatkan, na -mun tidak bisa dimiliki.

Berdasarkan hasil riset Kha -san pada tahun 2015 di Pegu-nungan Muria, kata dia, airdi jual per tangki ukuran 5.000li ter sebesar Rp20.000 danukur an 7.000 liter sehargaRp25.000.

Setiap harinya, lanjut dia,ter jual hingga 16 rit pada mu -sim kemarau, sedangkan mu -sim hujan antara enam hinggadelapan rit. Untuk keuntungan

BANDUNG - Presiden JokoWi dodo dalam pidato pembu-ka an Konferensi Asia Afrika(KAA) mengkiritisi peran Per -se rikatan Bangsa Bangsa (PBB)

yang kurang sigap dalam me-nyikapi konflik antar negara.Apa maksud Jokowi?

“Kita sepakat menolak Plt In -spektorat, Plt AT Raharjo yangjuga menjabat Kepala Perpusda.Pimpinan kami masih yangdahulu, Praptomo WR,” tegasInpektur Pembantu Wilayah (Ir-banwil) Drs Kaliri, Rabu (22/4).

Dijelaskan dia, selama peja-bat lama belum menerima Su ratKeputusan (SK) nonjob, ma kasecara tidak langsung Prap tomoWR masih menjadi ke pala Ins-pektorat yang definitif. Adapunupaya Plt untuk me ngantor diInspektorat ditolak secara tegasoleh seluruh staf.

Penolakan tersebut dibuk-

tikan dengan membubuhkantanda tangan yang kemudianakan dilanjutkan dengan aksimo gok kerja. Mereka menilai,upaya pelengseran pejabat la -ma tidak seusai dengan perun-dang-undangan yang ada. “Ka -mi tidak akan gegabah untukmenerima Plt baru. Karena pa -da hakekatnya proses yang adatidaklah berkiblat dengan per-aturan,” beber Kaliri.

Sementara itu, Kepala DinasPendapatan Pengelolaan Ke-uangan dan Aset Daerah (DPP

5

■ Kamis Pahing■ 23 April 2015

Bersambung ke hal 7 kol 1

Bersambung ke hal 7 kol 1

Harga Eceran Rp 2.000Harga Langganan Rp 50.000 TAHUN KE-30 NO: 36 TERBIT 24 HALAMAN - ISSN 0215-3203

TEGAL - Berbagai aksi penolakan kebijakanWali Kota Tegal, Hj Siti Masitha belum berhenti.Rabu (22/4), ratusan PNS kembali mendudukiPendapa Ki Gede Sebayu dan melakukan aksidengan berbagai orasi secara bergantian. Aksi ini juga mengganggu pelayanan umum kepada masyarakat.

MENTERI Pendidikan danKebudayaan (Mendikbud)Anies Baswedan kembalimengambil langkah cepat,untuk menanggulangi efekkebocoran 30 buklet naskahsoal Ujian Nasional (UN)SMA melalui akun GoogleDrive.

Bersambung ke hal 7 kol 1

EDUKATIKA

Mendikbud Cek EfekKebocoran UN

6

ARTIS cantik Citra Kirana

diketahui sudah cukup lamaberpacaran dengan aktor AliSyakieb. Tapi rencana untukmenikah sepertinya masihlama terwujud. Citra yang di­singgung kapan akanmenikah malah berseloroh.Ia mengaku punya pacar ba­nyak dan masih dalam tahapmemilih yang terbaik.

GEBYAR

Punya Pacar Banyak

TOLAK EKSPLOITASI: Para aktivis dari Muria Research Center Indonesia saat menggelar aksi menolak eksploitasi air pegununganMuria. Aksi tersebut digelar dalam rangka memperingati Hari Bumi.■ Foto: Ali Bustomi-yan

■ Aksi Mogok PNS Tegal Berlanjut

Eksploitasi Pegunungan Muria

Pengusaha Air Disinyalir Tak Kantongi Izin

■ Pembukaan KAA

Jokowi Kritik PBB

Layanan Masyarakat Terganggu

DUDUKI PENDAPA : Ratusan PNS menduduki Pendapa Ki Gede Sebayu Komplek Pemkot Tegal untuk menolak kebijakan Wali Kota terkaitSK nonjob. ■ Foto : Haikal-yan

Walikota Tegal Bisa di-PTUN SEMARANG - Pakar Komuni-ka si Politik Undip Yulianto me-nil ai, kisruh yang terjadi antaraWalikota Tegal Siti Masitha dansejumlah Pegawai Negeri Sipil(PNS) di lingkungan Pemkot Te-gal, seharusnya bisa dise lesaikanlewat komunikasi bi rokrasi.

“Jika akhirnya persoalan ter-se but akhirnya meluas, bisa di-pas tikan tidak terjalin ko mu-nikasi yang baik antara atasandan bawahan, tidak menunjuk-kan pola pembangunan komu-ni kasi yang kondusif sekaligus

menunjukkan kelema-han waliko ta Tegal,” pa-parnya, Rabu (22/4).

Reaksi yang ditunjukkanWa likota Tegal, dengan mem-be rikan sanksi pelanggaran di -si plin dengan menggeser ataumenonjobkan ke-15 PNS yangvokal, justru menunjukkan po -la kepemimpinan yang protek-tif. “Justru malah membuatkon disi semakin tidak kondu-sif. Saya melihat apa yang di-sampaikan para PNS itu me -rupakan sebuah sebab akibat,mereka bereaksi dengan polakepemimpinan walikota se-hingga kemudian mengadukanpersoalan mereka kepadaDPRD,” lanjutnya.

Keputusan yang dilakukan

tersebut, juga dinilai mengin-dahkan saran Gubernur JatengGanjar Pranowo yang memintaagar para PNS tersebut untukti dak diberi sanksi. “Seharus-nya bisa diselesaikan denganca ra kekeluargaan, komunikasiyang baik. Jika para PNS ini ti -dak bisa menerima keputusanrotasi jabatan tersebut, merekabisa menuntut di PengadilanTinggi Tata Usaha (PTUN), ter-lebih sudah ada saran dari Gu-bernur,” tegasnya.

■ RotasiSelain itu, dirinya juga meni-

lai dasar pertimbangan untuk

me lakukan rotasi tersebut jugaperlu dipertanyakan sebab di-lakukan dalam waktu singkatdan terkesan mendadak. Apa-lagi persoalan pengaduan paraPNS kepada DPRD tersebut te-ngah disorot. “Kesan yang ada,Walikota semena-mena terha-dap bawahan,” jelasnya lagi.

Yulianto menyarankan agarSiti Masitha banyak melihatjejak rekam walikota sebelum-nya, dalam memahami kulturkepemimpinan birokrasi yangada. “Kejadian yang sama jugapernah terjadi pada masa kepe-

PEMBUKAAN: Presiden Joko Widodo (kanan) didampingi PresidentMyanmar Thein Sein (tengah) dan Menteri Luar Negeri IndonesiaRetno LP Marsudi (kiri) memukul gong saat pembukaan KonferensiTingkat Tinggi (KTT) Asia Afrika tahun 2015 di Jakarta ConventionCenter, Rabu (22/4). ■ Foto: Antara

JAKARTA ­ Komjen Budi Gunawanakhirnya dilantik sebagai Wakil Kapolri(Wa kapolri) Rabu (22/4). Namun pe ­lantikan Wakapolri kali ini agak sedikitberbeda pasalnya digelar tertutup. Pa­dahal pelatikan­pelantikan yang pernahada digelar secara terbuka. Hanya SajaPolri membantah pelantikan digelar ter­

tutup.“Tidak tertutup, harus (dige ­

lar) sederhana, kalau tertutupsaya tidak akan mem be­ ri ­kan keterangan pers,” kataKa div Humas Polri Ir jenAnton Charliyan di Ma besPolri, Jakarta, Rabu (22/4).

Komisioner Komisi Ke­polisian Nasional M Nas­ser mengkritik prosesi pe ­lantikan Wakapolri KomjenBudi Gunawan yang dila­kukan secara tertutup. Me­

nurut Nasser sejak awalrencananya pe lantikan me­

Bersambung ke hal 7 kol 3

Bersambung ke hal 7 kol 3

Pelantikan BG Tak Indahkan Aspirasi

Belasan aktivis lingkungan yangtergabung dalam Muria ResearchCenter (MRC) Indonesia, Rabu(22/4) kemarin menggelar aksi

unjuk rasa di alun-alun SimpangTujuh Kudus. Aksi yang

dilakukan bertepatan dengan peringatan Hari Bumi tersebut

dengan tuntutan menolak eksploitasi air di Pegunungan

Muria Kudus.

Komjen Budi Gunawan Foto: Ant

Kamis Pahing, 23 April 2015

HIGHLIGHT

HOTSPOT

KA Jepang Pecahkan Rekor Dunia KecepatanJEPANG-Sebuah kereta cepat berteknologi magnet di Jepangyang disebut Maglev atau “magnetic levitation” telah meme-cahkan rekor dunia yang pernah diciptakan sebelumnyadalam hal kecepatan, dengan melaju 603 kilometer per jam.Jawatan kereta api Jepang atau Central Japan Railways me-ngatakan, kereta yang disebut maglev itu sempat melaju de-ngan kecepatan di atas 600 kilometer per jam selama hampir11 detik dalam uji coba hari Selasa (21/4).

Kereta tersebut dapat mencapai kecepatan setinggi itukarena adanya magnet kuat yang memungkinkannya men-gapung beberapa sentimeter di atas jalur, sehingga menghin-dari terjadinya friksi. Magnet bermuatan listrik itu jugamembantu mendorong pergerakan kereta.

Central Japan Railways berharap teknologi maglev bisa di-gunakan menjelang tahun 2045 untuk memangkas waktutempuh hingga setengahnya antara Tokyo dan Osaka men-jadi hanya sedikit di atas satu jam. Rute yang lebih pendek,antara Tokyo dan Nagoya, diperkirakan akan dibuka padaakhir tahun 2020-an

Para pejabat mengatakan, uji coba hari Selasa dimaksud-kan untuk menetapkan batas kemampuan teknologi itu,namun menegaskan bahwa mereka berharap kecepatan padaoperasi sesungguhnya adalah sekitar 500 kilometer per jam.

PM Jepang Shinzo Abe telah mempromosikan teknologiitu untuk kemungkinan dijual ke negara-negara lain, terma-suk Amerika, dimana Gedung Putih telah menginvestasikanmiliaran dolar dalam menggarap proyek ambisius kereta apicepat yang saat ini masih dalam tahap awal.

Kereta maglev memecahkan rekor dunia yang diciptakannyasendiri pada 2003, yakni 590 kilometer per jam. ■ voa-Ct

MAGLEV: Kereta cepat berteknologi magnet (Maglev) mencatatkecepatan 603 kilometer per jam dalam uji coba dekat GunungFuji, Selasa (21/3). ■ Foto: afp/voa

Ibu Teledor, Bayinya Tewas Dimakan KecoakOKLAHOMA - Peristiwa tragis terjadi di Kota Oklahoma,Amerika Serikat. Bayi berusia tiga bulan, bernama Alice, tewasmengenaskan, dengan jasadnya sudah dirubung kecoak. Ketikabayi itu meregang nyawa, si ibu bernama Brittany Bell (27) justruasyik menonton televisi. The Daily Mail melaporkan, Rabu (22/4),ibu muda yang sudah memiliki tiga anak ini sama sekali tidakmenengok bayinya selama berjam-jam pada hari nahas tersebut.

Jasad Alice baru diketahui Bell pada sore hari. Kecoak sudahmemakan bayi malang itu di bagian kaki dan kepala. Bell panik,lalu memanggil polisi. Melihat ada tanda-tanda keteledoran,sang ibu langsung dicokok petugas.

Kepada petugas, Bell bersumpah si bayi masih baik-baik saja.Dia justru menuding anak pertamanya, yang berusia 18 bulan,sebagai penyebab Alice meninggal. “Bisa saja dia menutup wajahadiknya dengan bantal karena iri,” kata Bell. mdk-Ct

Banyak Siswa Bunuh Diri, Sekolah Pasang TeralisTIONGKOK-Gakao, sebutan untuk tes masuk Universitas diTiongkok menjadi momentum paling mengerikan bagi para pela-jar sekolah menengah atas demi meraih kampus impian. Tidakjarang dari mereka akhirnya stres dan bunuh diri akibat tekananyang mereka alami saat belajar.

Seperti dilansir situs Shanghaiist, Rabu (21/4), maraknyabunuh diri sangat sering terjadi saat mendekati Gaokao. SMAHengshui di Heibei, Tiongkok, membuat sebuah tindakanpengamanan dengan memagari tiap lantai gedung sekolahmemakai teralis besi. Alhasil, sekolah ini lebih mirip sel penjara.

Pengelola sekolah berkukuh teralis besi itu berguna mence-gah para siswanya stres lalu bunuh diri dengan melompat darilantai atas gedung sekolah.

Diketahui, 29 Maret lalu, seorang siswa SMA Hengshui nekatbunuh diri. Kuat dugaan dia stres menjelang proses tes masukuniversitas.

SMA Hengshui memang dikenal dengan siswanya yang cer-das dan metode belajarnya yang keras. Terbukti pada tahun lalu,sebanyak 278 siswa diterima di Universitas Tsinghua dan Uni-versitas Beijing, yang dikenal sebagai dua universitas paling topdi Tiongkok. ■ mdk-Ct

Saudi HentikanSerangan ke Yaman

Iran, pendukung utamaHouthi, menyambut tindakanArab Saudi tersebut.

“Operasi kami berhasilmencapai tujuannya. ArabSaudi dan negara tetanggaterbebas dari ancaman,terutama dalam hal persen-jataan berat,” kata pernyataantertulis, yang disiarkan kan-tor berita SPA.

Akhir operasi militer lamaitu akan diikuti misi barubernama “Operation RestoringHope”, yang akan meng-gabungkan upaya politik, diplo-matik, dan militer dengan pusat

pada “upaya politik mencip-takan ketenangan dan kea-manan bagi Yaman”.

Meski demikian, juru bicaramiliter Arab Saudi Brigadir Jen-deral Ahmad Asseri menga -takan bahwa koalisi in ter -nasional yang dipimpin ne-garanya masih berwenangmelancarkan serangan keHouthi.

“Koalisi akan terus berupayamencegah milisi Houthi untukberpindah tempat atau me -lakukan serangan di Yaman,”kata Asseri kepada sejumlahwartawan di Riyadh.

■ Sambut BaikSementara itu, Gedung Putih

juga menyambut baik langkahArab Saudi.

“Amerika Serikat menyam-but baik pengumuman dari pe-merintah Arab Saudi dannegara-negara koalisi pada hariini terkait penghentian operasimiliter di Yaman,” kata jurubicara Dewan Keamanan Na-sional Gedung Putih, AlistarBaskey.

Pada Senin lalu AmerikaSerikat mengirim sebuah pe-sawat pengangkut dan kapalpenjelajah ke perairan di sekitarYaman untuk bergabung den-gan tujuh kapal lain yang sudahterlebih dahulu berada di areayang sama.

Menurut keterangan Penta-gon, kapal-kapal itu mengem-ban misi memastikan kebebasannavigasi di jalur pelayaran pent-ing menuju Laut Merah danTerusan Suez.

Salah satu tugas lainnya

adalah untuk mengawasi kapalkargo dari Iran yang mendekatiYaman untuk memastikanbahwa kelompok Houthi tidakmendapatkan pasokan senjatadari Tehran.

Pada Selasa, PresidenAmerika Serikat Barack Obamamengingatkan Iran agar tidakmengirim senjata ke Yamankarena berpotensi dapat meng-ganggu pelayaran perdagangandi kawasan sekitar.

Perang di Yaman yang telahberlangsung selama empat pekantelah memakan korban tewas se-banyak 944 orang dan korbanluka 3.487, demikian OrganisasiKesehatan Dunia (WHO) men-gatakan pada Selasa.

Perwakilan WHO, RanaSidani, mengatakan bahwa jum-lah tersebut hanya dihitungberdasarkan laporan darirumah sakit kepada Kementer-ian Kesehatan setempat. Totalkorban yang sebenarnya jauhlebih besar. ■ rtr-Ct

Suami Bawa Kabur Bini Orang, Istri Diminta Bayar Ganti RugiNEW DELHI - Suaminya mem-bawa kabur istri orang, seorangwanita di India malah disuruhmembayar ganti rugi. Tidakhanya itu, wanita India ini jugadiperintahkan untuk tinggaldengan pria yang istrinyadibawa kabur tersebut.

Kepolisian setempat masihmenyelidiki insiden yang ter-jadi di wilayah Rajasthan yangtergolong kawasan miskin ini.Kasus ini berawal ketika wargasetempat, Rajendra Meghwalmeminta bantuan kepadadewan desa untuk membantumencari istri dan keduaanaknya yang menghilangbersama seorang pria bernamaKalula.

Kepada polisi setempat, istriKalula yang bernama Mamtamenuturkan jika dirinya dim-inta oleh dewan desa atau khappanchayat untuk membayarkompensasi kepada Rajendrasebesar 300 ribu rupee atau se-tara Rp 61 juta, karenasuaminya membawa kabur istriRajendra.

Jika tidak mau membayar,Mamta harus mau tinggalbersama Rajendra. Demikianseperti dilansir AFP, Rabu(22/4). “Wanita ini tidak hadirdalam rapat khap, dan dia men-geluhkan kepada kami karenadia diminta membayar sejum-lah uang atau harus tinggaldengan Rajendra,” kata terangpejabat kepolisian setempat,Sanjay Kumar.

Tidak diketahui pasti apakahMamta diminta untuk tinggalbersama Rajendra sebagai istripengganti atau menjadi pekerjadi rumah Rajendra. ■ dtc-Ct

Mundur Akibat Pesta Seks Para AgennyaAMERIKA-Direktur badanpemberantasan narkotikaAS, (Drug EnforcementAdministration -DEA),Michele Leonhart men-gundurkan diri me -nyusul tuduhan bahwasejumlah agen DEAhadir dalam pesta-pestaseks yang didanai olehkartel obat terlarang.

Pengunduran diriLeonhart diumumkanoleh Jaksa Agung EricHolder, yang menye-butkan pula bahwaLeonhart akan me -nanggalkan kedu -dukannya per te ngahan Meimen datang.

Langkah inid i a m b i lmenyusul lapo-ran Departe-men Ke ha kiman bu lanlalu yang menyatakan bahwa sejumlah agenDEA hadir dalam pesta-pesta di negara asingbersama pelacur, yang sebagian di antaranyadidanai oleh kartel narkoba setempat.

DEA mengatakan insiden itu terjadi diKolombia.

Disebutkan, Leonhart yang menjabat sejaktahun 2007, telah berada di bawah tekananuntuk mundursetelah bersaksi kepada komitekongres pekan lalu.

Setelah kesaksian itu, mayoritas anggotakomite mengatakan mereka kehilangan keper-cayaan terhadapnya.

■ Hadiah MahalMenurut laporan departemen kehakiman,

dalam pesta-pesta seks itu diadakan digedung-gedung yang disewa pemerintah itupesawat-pesawat telpon dan laptop para agenitu dibawa.

Dikatakan bahwa penyidik DEA tidaksegera melaporkan peristiwa itu karenamereka “tidak yakin bahwa perilaku paraagen khusus itu beradab di tingkat risiko kea-manan yang membutuhkan rujukan.”

Laporan itu menyebutkan bahwa sejumlahagen juga mendapat uang, hadiah-hadiahmahal dan senjata.

Seorang pejabat DEA mengatakan kepadapara penyelidik: “Pelacuran dianggap bagiandari budaya lokal dan ditoleransi di daerah-daerah tertentu yang disebut ‘zona toleransi’.”

Tujuh agen yang mengaku menghadiri pestaseks diskors mulai dari dua sampai 10 hari. Seo-rang di antaranya dibebaskan dari sangkaan.

Penyelidikan dilakukan oleh Kongres sesu-dah munculnya laporan di tahun 2012, bahwaagen DInas Rahasia —pengaman presidenAS— telah menyewa pelacur ketika bertugasmelindungi presiden saat berlangsungnya se-buah KTT di Kolombia. ■ bbc-Ct

Michele Leonhart. Foto: bbc

PERDANA Menteri (PM) Se-landia Baru, John Key memintamaaf karena mengganggu seo-rang pelayan di kafe yang seringdikunjunginya. PM Key disebutbully, karena gemar menarikrambut panjang si pelayan kafetersebut.

Dilaporkan media setempatdan dilansir Reuters, Rabu (22/4),pelayan yang enggan disebut na-manya ini menulis di blog mi-liknya soal kelakuan jahil PMKey. Menurut pelayan itu, ke-jahilan PM Key ini sudahberlangsung beberapa bulan.

Setiap berkunjung ke kafe diAuckland, menurut pelayanini, PM Key terusmenarik rambutnyayang dikucir kuda.Awalnya, si pela -yan mengira PMKey hanyab e r c a n d a .N a m u nk a r e n aterus

dilakukan maka pelayan inimulai merasa terganggu dengantingkah PM Key.

Menurut pelayan ini, PM Keyselalu menarik rambutnya setiapkali berkunjung ke kafe tempat-nya bekerja selama 6 bulan ter-akhir.

“Dia (PM Key) seperti bully dihalaman sekolah yang terusmenarik rambut anak keciluntuk mengetahui reaksinya,merasakan berkuasa atasnya,”tulis si pelayan dalam blog-nya.

Pelayan ini akhirnyamengkonfrontasi PM Key padaakhir Maret lalu dan mengan-

cam akan memukulnyajika dia tidak meng -hentikan aksi jahilnya.Menurut pelayan ini,PM Key kemudiandatang mengun-junginya ke kafe danmembawa duabotol anggur serta

meminta ma af.■ dtc-Ct

Suka Tarik Rambut Pelayan

DUBAI - Arab Saudi pada Selasa (21/4)berhenti melancarkan serangan udara dengansasaran kelompok gerilyawan Houthi diYaman dan mendukung upaya penyelesaianpolitik untuk mengakhiri perang saudara dinegara tersebut.

JAKARTA-Setelah sukses me-luncurkan smartphone ASUSZenFone 4 dan 5 pada 2014 dibeberapa negara, khususnyaIndonesia, kini ASUS kembalimenghadirkan smartphone de-ngan teknologi terbaru meng-gunakan RAM 4 GB pertama didunia yakni ZenFone 2. DalamKegiatan yang dikemas melaluiEvent Experience 2 Marrow,CEO ASUS Jerry Shen menga-takan, smartphone ZenFone 2ini memiliki desain berdasar-kan respon keberhasilan gen-erasi pertama di Indonesia danseluruh kawasan Asia Teng-gara.Selain desain baru yang

mengagumkan, terinsprirasidari Zen, performa yang tinggidan pengalaman luar luar biasaakan membawa penggunaanyake level baru dari sebuah ke-mewahan. “Kami sangatbergembira membawa Zen-Fone 2 pada pelanggan di AsiaTenggara, khususnya di Indo-nesia, ” Kata Jerry Shen saatlaunching ZenFOne 2 yang di-gelar di Pullman BollroomJakarta, Selasa (21/4).Dirinya yakin bahwa ASUS

dengan teknologi terbaik sudahseharusnya digunakan olehmasyarakat luas. Hal ini ter-bukti, kami telah meluncurkansegala kemampuan untuk men-ciptakan sebuah kemewahanyang biasa dinikmati olehsemua orang. “Saya sangatbangga, sejak meluncurkanZenFone di 2014, ASUS Zen-Fone telah mendapatkan sam -butan luar biasa dari pengguna,dan meraih 238 penghargaandari seluruh dunia,” ujarnya.Sementara Presiden Intel

dan General Manajer, AsiaPasifik dan Jepang, RobbySwinnen menyambut positif

kehadiran ZenFone 2 sekaligusmerayakan jangka panjang an-tara kedua perusahaan. “Intelmenunjukkan kemajuan yangsangat pesat di berbagai bidangmobility, dan dipilih olehASUS untuk memperkuat Zen-fone, ini merupakan bukti kuatkemajuan. Kami juga banggabahwa kerja sama jangka pan-jang dengan ASUS ini kembalimenghadirkan inovasi,” kataSwinnen.Dikatakannya, dengan Zen-

Fone 2 ASUS menawarkan pen-galaman mobile yang luar biasabagi pengguna dalam bentukyang tipis, mengombinasikanprosesor Intel Atom 64-bit de-ngan solusi LTE-AdvancedIntel XMM 7260.Di samping itu, ZenFone 2

juga menggunakan sistem ope-rasi Android 5.0 Lollipop 64-bitserta memiliki desain metalik

premium dengan akses guratandan memiliki cover belakangyang melengkung ergonomis.Sebuah tombol intuitif yangberfungsi sebagai kontrol vol-ume dan shutter untuk memo-tret selfie tersedia di belakangsehingga mudah digunakandengan satu tangan.

n Kamera 13 MegapixelAsus ZenFone 2 yang memi-

liki fitur PixelMaster Kamera2015, merupakan sebuah tekno-logi terbaru dengan banyak per-baikan. Kini baik kamera dengan5 Megapixel ataupun belakang13 Megapixel dan didukung fiturLow Light Mode, memungkin-kan pengguna menangkap fotodan video hingga 400 persenlebih terang dalam kondisi penc-ahayaan kurang. “Jika flashdibutuhkan, ZenFone 2dilengkapi dengan Real Tone

Dua LED flash untuk memas-tikan skin tone dan warna-warnaalami akan didapat,” ujarnya.Semantara itu Jerry Shen me -

ngemukakan dari sisi hiburan,ASUS ZenFone 2 mampu meng-hadirkan hiburan yang sem-purna dalam genggaman layar5,5 inci dengan resolusi full HDIPS dilengkapi dengan teknologiekslusif ASUS yakni TruVividuntuk menghadirkan tampilanyang cerah, warna-warna yangtajam pada resolusi tinggi danjuga dari sudut pandang luas.Untuk mempermudah per-

sonalisasi suara yang diha silkan,AUSU ZenFone 2 juga menye-diakan aplikasi Audio Wizardyang sangat mudah digunakan.Jika Audio Wizard diaktifkan,para pengguna bisa memilihsalah satu dari 6 modus keluaransuara yang berbeda, tergantungkebutuhan. n M13-Ct

Kamis Pahing, 23 April 2015

GALERIA

MEMPERTUNJUKKAN: CEO ASUS Jerry Shen (tengah) didampingi empat orang mempertunjukkanASUS ZenFone 2 kepada para pengunjung saat launching ZenFOne 2 yang digelar di Pullman BollroomJakarta, Selasa (21/4). n Foto: Shodiqin

Perusahaan Go Public di Jateng Masih MinimSEMARANG-Otoritas JasaKeuangan (OJK) terus mendo-rong perusahaan yang sudah

memenuhi syarat agar masuk kepasar modal atau go public. Se-makin perusahaan yang masuk

pasar modal, maka akan sema-kin banyak kesempatan untukmenjaring investor baru terjunke pasar modal.“Saat ini tercatat sebanyak 506

emiten sudah tercatat di BursaEfek Indonesia. Dari angka terse-but, baru dua emiten dari Jatengyang melepas saham ke publikyakni PT Industri Jamu dan Far-masi Sido Muncul Tbk dan PTSri Rejeki Isman Tbk,” kata Ke-pala OJK Wilayah Jateng danDIY, Y Santoso Wibowo, di selapenandatanganan MoU antaraOJK dan Universitas Negeri Se-marang (Unnes) di kampusSekaran, Selasa (21/4).Dirinya mengungkapkan,

sebenarnya sudah cukup banyakperusahaan di wilayah Jatengbisa melantai di pasar modal,atau melakukan penawaranumum. Namun hingga saat inimereka masih pada posisi waitand see. “Perusahaan besar dengan

aset di atas Rp 10 miliar di Jateng

sebenarnya cukup banyak,namun mereka masih melihatperkembangan pasar,” tuturnya.Di satu sisi ada beberapa per-

syaratan calon emiten yangharus dipenuhi sesuai denganregulasi, antara lain izin usaha,sistem akutansi harus sesuai de-ngan standar berlaku, izin kete-nagakerjaan dan pembayaranpajak.Sementara itu Rektor Unnes

Prof Fathur Rokhman menge-mukakan melalui kerja sama an-tara Unnes dan OJK, bisamenjadi jembatan bagi maha-siswa secara praktis dalammengimplentasikan teori ten-tang perekonomian. “Mahasiswa ekonomi perlu

penyeimbangkan hubunganteori di lapangan dengan praktikyang didapat saat kuliah. Hal itutentu harus dilakukan dengankerja sama seperti ini, denganberbagai mitra yang memilikikewenangan dalam bidangkeuangan,” tuturnya.n rix-Ct

n Launching ASUS ZenFone 2

Hadirkan Smartphone RAM 4 GB Pertama di Dunia

KUDUS -Menteri Koperasi dan UKM, AnakAgung Gede Ngurah Puspayoga mengatakan,program Kredit Usaha Produktif (KUP) yangsudah diluncurkan di Kabupaten Kudus akandiberlakukan secara nasional. Menteri berharapprogram ini bisa dicontoh oleh daerah lain diseluruh Indonesia.

PENERIMA KUP: Menkop UKM, AA Gede Ngurah Puspayoga saat berbincang dengan dua orang pengusaha UMKM penerima programKUP dalam acara di pendapa Kabupaten Kudus, kemarin. n Foto: Ali Bustomi/

Distribusi Pupuk Diawasi KetatKARANGANYAR-Pada musim tanam kedua 2015, distribusipupuk dari distributor maupun pengecer ke petani di wilayahKaranganyar akan diawasi secara ketat, agar tidak terjadi manip-ulasi maupun kelangkaan pupuk.Kepala Dinas Pertanian Karanganyar Supramnaryo di-

dampingi Kabid Tanaman Pangan dan Hortikultura Danik SihHandayani mengemukakan, pengawasan akan dilakukan inten-sif dan kini sudah dipersiapkan. “Pengawasan melibatkan aparatpenegak hukum dan masyarakat. Kami juga meminta media ikutmemantau,” ujar Kabid Tanaman Pangan dan Holtikultura Dis-pertabunhut Karanganyar, Dhanik Sih Handayani, kemarin.Pengawasan penyaluran pupuk bersubsidi melibatkan aparat

kepolisian mengingat dimungkinkan ada pengecer tidak resmiyang menjual pupuk bersubsidi. “Jika ada temuan seperti itu,maka perlu ditindaklanjuti oleh aparat penegak hukum,” tu-turnya.Polisi berperan menelusuri asal pupuk bersubsidi tersebut

hingga sampai ke pengecer tidak resmi. Termasuk tindakanhukum, sepenuhnya diserahkan ke aparat kepolisian. n

Sut-Ct

KERJA SAMA: Kepala OJK Wilayah Jateng dan DIY Y Santoso Wibowodan Rektor Unnes Prof Fathur Rokhman bertukar cinderamata di selapenandatanganan MoU antara OJK dan Unnes di kampus Sekaran, Se-lasa (21/4). n Foto: Arixc Ardana

n KUP Akan Diberlakukan Nasional

Semoga Tidak Ada yang Ngemplang

Hal itu dinyatakan dalamper temuan di pendapa Kabu-paten Kudus, Rabu (22/4),yang dihadiri perwakilan BankPembangunan Daerah se-Indo-nesia, Perum Jamkrindo, sertasejumlah pengusaha UMKMpenerima KUP. Sebelum ke Ku -dus Menteri bertemu denganGubernur Jateng Ganjar Pra-nowo serta Dirut Utama BankJateng Supriyatno. Sejak ditetapkan sebagai pi -

lot project nasional satu seten-gah bulan lalu, pihaknya me ra-sa masih prematur untuk meni-lai apakah program KUP ber-jalan baik atau tidak. Meskide mikian, Menteri mengang-gap program KUP merupakanter obosan yang cukup baik da -lam upaya memeratakan kese-jahteraan masyarakat. Dengan bentuk pinjaman

tan pa agunan melalui danaper bankan, serta bunga yangsa ngat ringan yakni 0,9 persenper bulan, menjadikan KUP se-bagai sebuah cara dalam pe-merataan ekonomi kerakyatan.Hanya saja dengan catatan, da -lam pelaksanaannya baik dansesuai skema yang direnca na -kan. ”Mudah-mudahan tidak ada

yang ngemplang. Dan sayamin ta agar NPL (kredit macet,red) jangan sampai di atas duapersen,” kata Menteri.

n Ujung TombakMenteri juga berharap selu-

ruh kabupaten di Indonesiamenjadi ujung tombak pember-

dayaan UMKM. Dengan jum-lah mencapai 60 juta, sangattidak mungkin kalau semuanyadiurus Kementerian. ”Ya memang semestinya ka -

lau usaha mikro diurus olehbu pati, usaha kecil diurus gu-ber nur dan usaha menengahdi urus Kementerian. Sebab, ka -lau semua diurus Kementeriantentu tidak mungkin,” tutur -nya.Sementara itu Bupati Kudus,

H Musthofa menjelaskan pro-gram KUP memang diluncur -kan atas dasar banyaknya pe la-ku UMKM yang sebenarnyamemiliki potensi, tapi tidakmempunyai kemampuan da -lam mengakses perbankan.”Ba nyak pengusaha UMKMyang visible tapi tidak bank-able. Dan inilah sasaran kami,”katanya. Dalam skema penyaluran-

nya, KUP akan melibatkan pe-merintah daerah melalui jen -jang tingkatan dari RT/RWhingga kecamatan dan SKPDun tuk pendataan dan verifi -kasi. Baru setelah dinilai layak,calon debitur akan diajukan kebank pelaksana untuk menda-patkan bantuan.Direktur Utama Bank Jateng

Supriyatno mengatakan, KUPberbeda dengan program kre -dit lainnya karena memberi ba-nyak kemudahan bagi UMKM.Pinjaman KUP dibagi empatkategori, yaitu kelompok pinja-man maksimal Rp 5 juta, Rp 10juta, Rp 15 juta, dan Rp 20 juta.n Tom/M9-Ct

Pelabuhan Pemalang Akan DikembangkanPEMALANG - Selain diwacanakan akan dibangun lapangan terbangperintis, Kabupaten Pemalang juga direncanakan akan menjadi salahsatu lokasi alternatif pembangunan pelabuhan selain di Tegal. Halini terungkap dalam kunjungan DPRD Jawa Tengah khususnyaPanitia Khusus Tata Ruang WIlayah (RTRW) ke Kabupaten Pe-malang, beberapa waktu lalu. Kunjungan terkait dengan RencanaProgram Pembangunan Provinsi Jawa Tengah dalam jangka pan-jang, yang meliputi Brebes, Tegal, Slawi dan Pemalang.“Pansus RTRW juga merencanakan pengembangan fungsi PT

KAI yang telah diakomodir Pemprov Jateng,” kata Ketua PansusRTRW, dr Mezi Widyastuti.Bupati Pemalang H Junaedi SH MM yang diwakili Sekda Drs

Budhi Rahardjo MM, menyatakan rencana pembangunan bandaradan pelabuhan meski sudah siap akan tetapi tetapi disesuai de-ngan peraturan khusus RTRW di Kabupaten Pemalang, akan di-lakukan pertemuan khusus dengan berbagai pihak terkait agarada persamaan pandangan.“Dengan pembangunan bandara ataupun pelabuhan diharapkan

dapat menjadi pengungkit perekonomian di Kabupaten Pemalang,karena tidak dipungkiri letaknya sangat strategis dan tepat beradadi tengah-tengah Pulau Jawa,” tutur Sekda, Senin (20/4).Kepala Kantor Pertanahan Kabupaten Pemalang, Deny, menge-

mukakan wilayah Comal telah dipersiapkan untuk pengem-bangan kota. Jalur lingkar utara yang strategis ke depandirencanakan dibangun sub terminal yang diperuntukkan bagiotomobil elf dan sejenisnya. n Obo-Ct

Perlu Waspada, BanyakOli Palsu Merek TerkenalPARA pengguna kendaraan bermotor diIndonesia, khususnya para pengguna oliharus lebih berhati-hati. Diperkirakan pe -mal suan produk oli masih saja beredar dima na-mana. Hal ini sangat meng kha wa tir -kan, bagi para konsumen maupun para pe -ngu saha otomotif. Sampai saat masih sajadi temukan pemalsuan oli yang dipasarkanke pada masyarakat.

Seperti diberitakan di beberapa mediacetak, terkait dengan penggrebekan yangdilakukan oleh anggota prajurit TNI dirumah seorang produsen oli di daerah Ta -nah Mas Semarang. Dari berita tersebut,ter bukti bahwa pembuatan oli palsu danperedaran di pasaran sudah dalam kondisiyang sangat parah dan tentu saja sangatmerugikan konsumen yang meng gu na kan -nya. Konsumen akan sangat mudah ter ke -coh, karena oli palsu yang beredar tersebutmeng gunakan merek-merek yang cukupter kenal di pasaran.

Peredaran oli palsu tersebut tentu akansangat meresahkan masyarakat. Apalagike rusakan yang ditimbulkan terhadap pe -ma kaian oli palsu memang tidak langsungdapat dirasakan. Nanum, setelah 6 bulanpe makaian, suara mesin akan menjadi le -bih kasar, asap pembuangan yang ditim -bul kan akan menghitam dan ketahananme sin akan sangat berkurang.

Saya mengharapkan masyarakat untuktidak terjebak dalam penggunaan oli/pe -lu mas palsu tersebut. Produk oli yang se -ma kin laku, akan semakin dipalsukan dansemakin terkenal akan semakin dipalsu pu -la. Maka, sebaiknya kita membeli oli di to -ko-toko atau distributor resmi dan me ng- ganti oli pun di bengkel resmi.

Saya mengapresiasi tindakan yang dila -ku kan oleh Kodim 0733-BS/Semarangyang telah mengungkap praktek kotoryang merugikan konsumen dengan me la -ku kan penggrebekan rumah pembuat olipalsu. Semoga tidak ada lagi yang mem bu -

at oli palsu yang dapat merugikan ma sya -ra kat.■

Budi WidayantoDesa Pojok, Kec. Pulokulon,

Kab. Grobogan.

Perpecahan di Tubuh Partai Golkar Sulituntuk Dihindarkan KEPENGURUSAN Partai Golkar versiMu nas Bali kecewa dengan sikap pemerin-tah yang tidak mengakui kepengurusanyang diketuai Aburizal Bakrie. MenteriHu kum dan Hak Asasi Manusia (Men -kum ham) Yasonna Laoly menyampaikansi kap netral pemerintah terhadap dualismeke pengurusan Partai Golkar, baik hasilMu nas Bali maupun Jakarta. Pemerintahti dak memberi pengesahan terhadap duake pengurusan Partai Golkar, baik hasilMu nas Bali yang dipimpin Aburizal Bakriesebagai ketua umum maupun hasil MunasJakarta yang dipimpin Agung Laksono.

Selain menyampaikan sikap pemerintahyang tidak ingin mencampuri konflik inter-nal Partai Golkar, Menkumham YasonnaLaoly juga mempersilakan agar Partai Gol -kar menyelesaikan konflik internalnya ter -se but sesuai dengan mekanisme yang di- atur dalam AD/ART partai beringin. Si kappemerintah yang netral tersebut, di sa tu si -si patut diapresiasi. Sikap itu mencermin -kan independensi pemerintah terhadapuru san rumah tangga partai politik.

Sebab, dengan mengkui keabsahan sa -lah satu kepengurusan, pasti akan memun -culkan tudingan bahwa pemerintah telahmelakukan intervensi tehadap partai poli-tik. Apalagi jika yang diakui pemerintahke pengurusan hasil Munas Jakarta yangdi pimpin Agung Laksono. Berbagai keca-man dan tudingan keberpihakan pastiakan tertuju kepada pemerintah, sepertihal nya ketika Menkumham Yasonna Laolyme ngakui kepengurusan Partai PersatuanPem bangunan (PPP) hasil Muktamar Su ra -ba ya dengan ketua umum terpilih Roma -hurmuzy (Romy) yang akhirnya merapatke Koalisi Indonesia Hebat (KIH).

Rupanya Yasonna Laoly belajar dari pe -nga laman ketika menyikapi dualisme ke -pe ngurusan PPP. Karena itulah dia ber-

sikap netral terhadap dualisme di PartaiGolkar. Namun pada sisi lain, sikap netralpe merintah itu secara tidak langsung men-cip takan “kesulitan” atau masalah tersen -di ri bagi kubu Aburizal Bakrie yang telahber hasil menggelar munas di Nusa Dua,Ba li, dengan segala kemegahan dan keme-wa hannya, namun hasilnya ternyata tidakdi akui oleh pemerintah.

Namun demikian, secara umum PartaiGolkar sangat dirugikan dengan sikap ne-tral pemerintah yang tidak memberi keab-sahan kepada salah satu kepengurusan.Se lain akan memperpanjang konflik inter-nal, sikap pemerintah itu bisa diartikan, sa -at ini di mata pemerintah, negara, danhu kum, Partai Golkar tidak memiliki ke pe -ngu rusan alias vakum.

Maka, menurut hemat saya, tidak adaja lan yang lebih baik dan tepat selainmeng gelar “munas rekonsiliasi islah” de-ngan segera. Untuk itu, dibutuhkan seo-rang mediator yang memiliki pengaruhkuat di Partai Golkar dan bisa diterimaoleh kedua kelompok. Sejauh ini kubuAgung Laksono sudah membuka diri un -tuk islah dengan menggelar munas ber sa -ma sebagai solusi paling fair dan sah secarahu kum.

Namun kubu Aburizal Bakrie tampak -nya masih mencoba mengajukan persya ra -tan tertentu. Sebagaimana dikatakan Bam- bang Soesatyo, kubu Ical setuju islah asal -kan yang menjadi mediator MS Hidayat,Ke tua Harian DPP Golkar hasil Munas Ba -li.

Tampaknya butuh waktu bagi keduakubu untuk menyepakati banyak hal sebe -lum menggelar munas bersama. Tapi sam-pai kapan?

Dialog awal yang sudah dilakukan an-tara perwakilan kubu Aburizal dan kubuAgung Laksono guna mencari solusi ber -sa ma ternyata juga gagal. Alias masing-ma sing tetap bersikukuh dengan kon- sepnya. Dalam beberapa kali konflik inter-nal, biasanya Partai Golkar selalu dapatme ngatasinya. Namun benarkah kali iniGol kar benar-benar akan pecah? Padahalmen jelang Pilkada, soliditas partai sangatdi butuhkan untuk bisa mencapai keme-nangan.■

Achmad Rochadi, SHJumoyo, Salam,Kab. Magelang.

TAK banyak orang yangmengetahui jika tanggal22 April merupakanHari Bumi Interna sio -

nal. Sebuah apresiasi serta alarmun tuk meningkatkan kesadarandan kepedulian terhadap planetyang ditinggali manusia. Anu -ge rah akan kehidupan yang di -per oleh manusia di bumi men- jadi janji suci untuk senantiasadirawat, dijaga dan dilestarikanagar bumi tetap lestari.

Maka, selayaknya setiap ma -nu sia memiliki prinsip bahwabumi merupakan titipan dan se -la yaknya estafet pelestarianalam akan terus bergulir hinggage nerasi selanjutnya. Atas dasaritulah, Hari Bumi ada sebagaipe ngingat akan betapa berhar -ga nya planet bumi.

Perayaan Hari Bumi dilak sa -na kan dengan bermacam-ma -cam. Terkadang ada yangme nggelar sosialisasi melaluipawai, teatrikal, live music ataubahkan diskusi. Tetapi ada jugayang menggelar peringatan de -ngan melakukan penanamanpo hon, membersihkan alamatau bahkan perawatan terha -dap lingkungan. Semua pera -yaan tersebut hakekatnya se ba-gai kode atau sinyal untuk se -nantiasa berbuat kebaikan. Ke-baikan merawat bumi, berartike baikan memelihara kehidu-pan.

■ Data Kerusakan LingkunganPeringatan Hari Bumi tahun

ini menjadi begitu penting me -ngingat laju penggundulan hu -tan (deforestarasi) di Indonesiakini menempati posisi tertinggidi dunia, bahkan mengalahkanangka deforestasi Brasil 460.000hektar. Ini sangat mempriha tin -kan. Karena Indonesia hanyamem punyai seperempat hutanhu jan jika dibandingkan denganBrasil.

Bahkan, Jurnal Nature Clima -te Change (29/06/2014) menye-but kan bahwa Indonesia ke-hi langan 6,02 hektar hutan seti -ap tahunnya. Jika dibiarkan te -rus, bukan tidak mungkinling kungan akan memberikanumpan balik negatif terhadapkehidupan manusia.

Mattew Hansen (peneliti diUniversity of Maryland) punmemberikan data bahwa Indo -ne sia menjadi negara ketigapeng hasil gas emisi tebesar didu nia. Ini menambah catatanagar pelestarian lingkunganmen jadi salah satu faktor pent-ing dalam program pemerintahsaat ini. Tidak hanya sosialisasinamun bertindak lebih agresifdan tegas untuk mencegah tin-dakan yang merusak lingku -ngan.

■ Faktor Kerusakan LingkunganDi sisi lain, penegakan hu -

kum tentang penyalahgunaanla han hutan seakan-akan tum -pul. Dampaknya, penebanganhutan semakin merajalela. Bah -kan, illegal loging pun menjamurdi seluruh pelosok Nusantara.Iro ni, di tengah bangsa yang ka -ya akan sumber daya alam. Na -mun, penjagaan kekayaan punse akan tak berdaya menahan la -ju perusakan dari tangan-tanganpeng khianat alam.

Banyak potensi SDA yangbelum tereksplor dengan opti-mal. Serta, seakan kepedulianmanusia semakin berkurang ter-hadap keberadaan bumi. Hing -ga, konsep-konsep mengatasima salah pun seakan tidak terasadampaknya. Menjadi rangkaianalasan yang menjadi lagu lama.

Contoh konkret yang dapatdilihat adalah kondisi lahan sek-itar pegunungan. Pegununganyang seharusnya merupakanka wasan hijau, penopang kehi -du pan, dan asri, sekarang telahber ubah fungsi. Artinya, pegu-nungan yang berfungsi sebagailahan resapan air, sekarang ber -ubah menjadi perumahan-peru -ma han mewah berderet. Iro- nisnya, vila-vila tersebut banyakdimiliki para pesohor negeri.Dampaknya, menambah daftarkerusakan lingkungan di negaranan kaya ini.

Memang, ketika menilik jum-lah polisi hutan yang seyogya -nya bertugas melindungi keles- tarian hutan sangatlah kurangatau terlalu sedikit. Jika diban-dingkan dengan kawasan wila -yah yang harus dijaga. Oleh se -bab itu, perlu peran masyarakatdan gerakan secara bersama-sa -ma untuk nyengkuyung dalamupa ya pelestarian lingkungan.

■ Pencegahan dan PenindakanAda dua tindakan yang perlu

disiapkan dalam upaya penye-lamatan lingkungan. Yaitu tin-dakan represif dan tindakanpre ventif.

Tindakan represif berkaitandengan penegakan hukum ter-hadap penyalahgunaan atau pe-rusakan lingkungan. Seperti,pe nebangan liar, penjualan ka -yu illegal pembangunan tanpaizin Amdal dsb. Pemerintahperlu memberikan sanksi yangtegas. Mengapa? Karena keja-hatan lingkungan berarti pem-bunuhan terhadap makhlukhi dup secara massal dan perla-han. Kerusakan lingkunganmen jadi masalah bersama yangperlu segera dipecahkan.

Banyak kerugian yang akanditerima masyarakat. Salah sa-tunya, bencana alam yang se -nan tiasa dapat mengancam.

Ben cana alam berakibat padabeberapa faktor, terutama faktorekonomi masyarakat. Jadi, pe-rusak lingkungan seakan-akanhanya berpikir untuk dirinyasen diri. Namun, mengakibatkankerugian pada seluruh masya ra -kat. Ini merupakan peringatanber sama akan pentingnya ke-lestarian lingkungan.

Tindakan preventif dapat di-lakukan dengan berbagai cara.Salah satunya, gerakan mena -nam pohon dan kampanyemen jaga atau melestarikan ling -ku ngan. Sasarannya seluruh la -pi san masyarakat. Terutamapa da masyarakat dalam usia-usia produktif.

Menanam pohon menjadi ke-butuhan masyarakat sekarang.Karena menanam dapat meng-gantikan pohon-pohon yang di -te bang secara liar. Walaupunme nanam tetap kalah denganlaju pembalakan liar. Namun,se yogyanya seluruh lapisan ma -sya rakat mempunyai kepedu-lian untuk menanam pohon.Se ma ngat menanam pohon,ma syarakat juga menjadi panjipe rang melawan pengkhianatling kungan. Upaya penanamanha rus dibarengi dengan upayaperawatan.

■ Sinergitas MasyarakatKerusakan lingkungan meru-

pakan masalah bersama. Se-hingga, perlu sinergitas antarape merintah, swasta, masyara -kat, baik dalam negeri maupunlu ar negeri. Hal itu sangat pen-ting untuk mengembalikan ling -ku ngan sesuai fungsinya. Sebab,alam dan lingkungan bukanlahwa risan dari nenek moyang,me lainkan sebuah titipan. Ma -ka, sudah selayaknya kita harusmen jaga dan melestarikannya.

Yang wajib kita upayakanada lah menjaga dan merawatagar titipan itu dapat kita lanjut -kan menjadi estafet penitipanke pada generasi-generasi selan-jutnya. Karena hakekatnya ling -ku ngan adalah sumber ke hi- dupan.

Semoga peringatan Hari Bu -mi tahun ini bukan hanya men-ja di seremoni belaka. Mela in- kan, menjadi peringatan bagi ki -ta untuk membumikan dan sela -lu melestarikan lingkungan hi- dup.■

Penulis,Mahasiswa Pendidikan Dasar

Program Pascasarjana Universitas Negeri SemarangPenggerak Kader Konservasi

Universitas Negeri Semarang

Tegal Rindu Damai

PENDIRI : Ir H Budi SantosoPEMIMPIN UMUM : Irianto Joko MoelyonoPEMIMPIN REDAKSI/PENANGGUNG JAWAB : Agus Toto WidyatmokoPEMIMPIN PERUSAHAAN : Sarsa Winiarsih SantosoWAKIL PEMIMPIN PERUSAHAAN : Djoko Sutedjo

REDAKTUR SENIOR: Sosiawan. REDAKTUR PELAKSANA: Budi Sutomo,Achmad Ris Ediyanto. KOORDINATOR LIPUTAN: Heri Suyanto.

PERSONALIA REDAKSI: Samsudin Bakrie. REDAKTUR: Eddy Tuhu PW, AdlanHeriyudi, Sosro Margono, Sucito, Kusmiyanto, Didik Saptiyono,

Aman Ari yan to, Yunan Hidayat, Soetjipto, Wis nu Setiaji, Yanuar Dwi Sarjono, Sunarto, Siti Khajarwati, Rita Hidayati.

Reporter: Unggul Su bagyo, Sugeng Ariatmojo, Sapto Sari Jati, Felek Wahyu,Jaka Nuswantara, Nurul Wahid, Rusmanto Budi, Ernawaty,

Agus Umar, Sunardi, Fitria Rahmawati, Arix Ardana. Foto grafer : Weynes Furqon S. Kores ponden Kedu: Tri Budi Hartoyo (Koordi-

nator), Widyas Cahyono, Ali Subechi. Banyumas: Joko Santoso (Koordinator), Hermiana Englaningtyas, Ady Purwadi.

Pekalongan : Janti Artati (Koor dina tor), Eko Saputro, Hadi Waluyo, Probo Wirasto. Pati : Wahono (Koordinator), Budi

Santoso, Ali Bustomi. Surakarta: Tulus Premana (Koordinator), Bagus Atas Adji W, Sutyatmoko W, Suti Hapsoro.

MANA JER IKLAN/PROMOSI: Agung Wahyu Jawoto. MANAJER PEMASARAN: Teguh Slamet Widodo.

MA NA JER TU: Yetti Ismiyati. MANAJER PENGEMBANGAN SDM: Widiyartono R.

KABAG KEUANGAN: Siti Aisyah. KABAG AKUNTANSI: Dwi Suparno.

ALAMAT REDAKSI : Jl. Kawi No 20 Semarang - 50251, Telp (024) 8507070,

Faks (024) 8502727 [email protected]

ALAMAT IKLAN - PEMASARAN :Jl. Kawi No 20 Semarang-50251, Telp. (024) 8507070

Faks (024) - [email protected]

[email protected]

ALAMAT TATA USAHA

Kompleks Pertokoan Simpang Lima Blok A/10 SemarangTelp.: (024) 8314170 Faks. (024) 8317113

REKENING BANK :PT Sarana Pariwara Semarang

BII 2.018.031468 - BANK JATENG 1.034.07578.9CIMB NIAGA 453.0100081.00.0

PENERBIT :PT Sarana Pariwara Semarang/Anggota SPS.

IZIN TERBIT : SK Menpen RI No. 027/ SK/Menpen/SIUPP/A7 Tanggal 23 Januari 1986.TERBIT PERDANA : Tanggal 17 Maret 1986

DICETAK OLEH : PT TEMPRINA MEDIA GRAFIKA SEMARANG

Kang WaswasAlamat pengiriman tulisan opini dan surat pembaca:

[email protected] opini maksimal 5.000 karakter dan disertai foto penulis.

Kamis Pahing, 23 April 2015

Dikenai sanksi, PNS tidak menggubris Walikota Tegal.

Yang pasti diperhatikan ya lesehan teh poci.

* * *

Pelantikan Budi Gunawan sebagai Wakapolri tertutup.

Khawatir rekening gendut ketahuan semakin tambun.

Membumikan Hari Bumi

Kerusakan lingkunganmerupakan masalahbersama. Sehingga,

perlu sinergitas antarapemerintah, swasta,

masyarakat, baik dalamnegeri maupun luar

negeri. Hal itu sangatpenting untuk

mengembalikanlingkungan sesuai

fungsinya. Sebab, alamdan lingkungan

bukanlah warisan darinenek moyang,

melainkan sebuah titipan. Maka, sudah

selayaknya kita harusmenjaga dan

melestarikannya.

Galih Suci Pratama, SPd

(Tak ada teh poci, teh jahe pun jadi)

DISHARMONI hubungan antara Walikota Tegal Siti Ma shi -tha dan Wakil Walikota Tegal Nursholeh merembet ke kala-ngan PNS Pemkot Tegal. Hubungan tersebut membuat po-lari sasi PNS hingga berujung pada aksi demo. Di satu sisimen dukung Walikota, di sisi lain tidak sedikit yang menolakke pemimpinan Siti Mashitah. Mereka yang menolak secarater buka menggelar unjuk rasa. Aksi protes abdi praja yangme nyuarakan penolakan terhadap kepemimpinan Walikotaitu berujung sanksi disiplin, di mana aksi itu dilakukan padasa at hari efektif. Walikota pun mengeluarkan surat pe ri -ngatan lantaran 15 PNS mangkir dari kerja saat jam kerja.Me reka dikenai sanksi yakni digeser dari jabatannya, bahkanada yang dinonjobkan.

Hanya saja, PNS yang dikenai sanksi tersebut tidak ting-gal diam. Mereka menolak sanksi tersebut dengan tidakmeng hadiri pemanggilan atasan. Kehadiran mereka di hada-pan Plt Sekda Pemkot Tegal tak lain untuk menolak sanksiter sebut. Situasi yang tidak sehat itu sudah sepatutnya untukse gera dihentikan. Gubernur Jateng telah berupaya untuk’’men damaikan’’ Walikota dan Wakil Walikota untuk segerawa wuh. Tidak baik konflik internal itu berlangsung berlarut-la rut, apalagi menjadi konsumsi media massa. Publik telahca pek dengan rutinitas sehari-hari menghadapi gejolak har-ga kebutuhan pokok. Mengapa harus disuguhi pula denganper soalan pimpinan mereka?

Pemimpin selayaknya memberi teladan sebagai penga -yom, pemersatu, pelayan, dan abdi masyarakat. Apa hendakdi kata, konflik itu justru menambah derita rakyat pemilih. Ma -syarakat yang semestinya mendapat layanan cepat menjaditer hambat. Komunikasi yang semestinya terjalin dua arahdari atas ke bawah dan dari bawah ke atas menjadi macet.Sa luran komunikasi bukan lagi efektif sebagai jembatan un -tuk melahirkan solusi publik, namun justru mampat lantarankepentingan dan ego pribadi lebih ditonjolkan. Betapa tidak,kon flik pasangan kepala daerah itu disebut-sebut berawalda ri uang kampanye saat pencalonan keduanya. Nursholehdi minta Siti Mashita untuk mengembalikan uang Rp 2 mililaryang telah dikeluarkan untuk memenangkan pasangan itu.Na mun, Nursholeh keberatan karena merasa tidak ada per-janjian apapun.

Kendati Siti Mashita menyanggah kabar tersebut, bahkanmeng gelar jumpa pers untuk meluruskan pemberitaan mi-ring, konflik dengan Wakil Walikota tidak lantas selesai. Kitame nyayangkan konflik tersebut tidak kunjung tuntas. Turun-nya surat peringatan dari Walikota terhadap PNS yang ke-mu dian ditolak oleh PNS makin memperkeruh suasanape merintahan. Bila atasan struktural kepala daerah tidak lagidi indahkan, partai pengusung pasangan itu semestinya turutme megang peran. Diperlukan peran serta partai pengusungun tuk mendinginkan suasana. Publik sudah lelah melihat pe -mim pinan berselisih, terlibat persoalan hukum, dan terseretda lam pusaran konflik tak kunjung usai. Butuh kedewasanpemimpin untuk kembali mencairkan hubungan dan lebihmemikirkan rakyat ketimbang diri sendiri.■

Kamis Pahing, 23 April 2015

Anak Usia Dini Dikenalkan Penanganan BencanaBREBES - Tim Search andRescue (SAR) Kabupaten Bre-bes menggelar sosialisasi pe-nanganan bencana dihadapananak-anak TK Pertiwi, Keca-matan Wanasari, Rabu (22/4).Anak-anak ini mengikuti de-ngan serius sosialisasi tersebutdengan didampingi para orangtuanya masing-masing.

Meskipun tergolong anakusia dini, namun mereka ter-lihat senang saat anggota SARmenyetel video tentang ben-cana alam.

“Kegiatan di TK Pertiwi,Kecamatan Wanasari ini dalamrangka program SAR Go toSchool. Tujuan kegiatan ini da-lam rangka pengenalan keben-canaan sejak usia dini. Pasal-nya, survei di Indonesia mem-buktikan bahwa korban benca-na alam yang terbanyak di ka-langan anak-anak,”tukas KetuaSAR Kabupaten Brebes, AdheDhany Raharjo saat dihubungidi sela-sela kegiatan.

Pria yang akrab disapaDhany ini menambahkan, saatini jarang atau bahkan belumpernah anak-anak usia dini di-kenalkan bagaimana cara me-nyelamatkan diri saat terjadi-nya bencana alam.

Melalui pengenalan ten-tang bahaya gempa bumi danbanjir diharapkan, mereka su-dah bisa mengatasinya. Apa-lagi, potensi gempa bumi danbanjir di Kabupaten Brebessudah ada.

“Kami mengenalkan benca-na alam ke anak-anak TK Per-tiwi ini dengan cara memutarfilm dokumenter tentang ba-gaimana cara menyelamatkandiri pada saat terjadinya musi-bah tersebut.

Kegiatan ini juga melibatkanorang tua masing-masing anak.Harapannya pula, agar orangtua juga cepat tanggap untukmengatasi bencana alam yangbisa saja terjadi sewaktu-wak-tu,”paparnya.

■ Sejak Dini Kepala TK Pertiwi Kecama-

tan Wanasari, Ujianti me-nyampaikan terima kasih danpenghargaan yang setinggi-ting-ginya kepada SAR Kabu-paten Brebes yang rela me-luangkan waktunya untukmemberikan bekal ilmu ten-tang kebencanaan kepadaanak didiknya.

“Tidak ada salahnya penge-nalan kebencanaan diberikan se-jak usia dini. Mereka sangat se-nang dengan kegiatan ini. Disamping sebagai pembelajaranjuga sarana mengenalkan pro-gram baru kepada anak-anak,”katanya.

Dia menambahkan, materiyang disampaikan juga men-didik dan tidak sukar diikutioleh anak didiknya. Pihaknyaberharap kegiatan seperti initidak hanya sekali saja tapi te-rus berkelanjutan di masa-masayang akan datang.■

ero-skh SOSIALISASI KEBENCANAAN: Tim SAR Kabupaten Brebes menggelar sosialisasi penanganan bencanaalam di TK Pertiwi, Kecamatan Wanasari, Rabu (22/4). ■ Foto. Eko Saputro

Mendikbud Cek Efek Kebocoran UN

Langkah yang diambil, lanjutMendikbud adalah mengecek efekkebocoran dengan menganalisispola jawaban siswa di daerah yangdiduga terkena dampak kebocorantersebut, seperti di Provinsi DaerahIstimewa Yogyakarta (DIY).

“Seluruh lembar jawaban ujiannasional (LJUN) Provinsi DIY telahselesai dan dikirim ke Pusat Peni-laian Pendidikan (Puspendik) Ba-dan Penelitian dan Pengembangan(Balitbang) Kemdikbud,” ujar men-dikbud.

Hasil analisis, kata mendikbud,menunjukkan dua fakta penting.Pertama, pola jawaban siswa diYogyakarta, menunjukkan tidakada anomali pada nilai rerata se-

kolah.“Kedua, analisis juga menun-

jukkan bahwa indeks integritaspelaksanaan UN di daerah tersebutjuga tetap tinggi atau baik,” je-lasnya.

■ Jujur Indeks integritas adalah upaya

Kemendikbud untuk mengukurtingkat kejujuran sekolah denganmelihat hasil UN. Penilaian ini jugadiperkuat dengan melihat hasilanalisis tahun 2014 untuk melihatapakah ada anomali.

Beragam fakta hasil analisis ter-sebut membuat Mendikbud yakinbahwa UN di Yogyakarta berjalandengan baik dan jujur. “Hasil ini ju-ga membuat kami bangga dan ter-

kesan dengan para siswa di Yog-yakarta yang secara kolektif me-milih tidak menggunakan dokumenterlarang dalam persiapan UN,”bebernya.

Nilai integritas pelaksanaan UNyang tinggi bukan sebuah kebe-tulan, tapi hasil proses pembela-jaran lintas tahun. “Apresiasi haruskita berikan untuk siswa yang me-milih jujur dan tidak melakukankecurangan. Anak-anak ini sepertiorang puasa di siang hari yangpanas lalu diiming-imingi minumandingin dan secara sadar meno-laknya,” terangnya.

Mendikbud pun memberikanapresiasi pada orang tua siswa danguru yang memilih menjalani UNdengan jujur. “Rasa salut saya sam-paikan untuk para orang tua, guru,pendidik yang telah berhasil mem-bentuk anak-anak berintegritas diYogyakarta. Anak-anak berinte-gritas seperti inilah yang bangsa inibutuhkan,” tambahnya. ■

SMNetwork/nya-skh

JAKARTA-Menteri Pendidikan dan Kebudayaan(Mendikbud) Anies Baswedan kembali mengambillangkah cepat, untuk menanggulangi efek kebocoran 30buklet naskah soal Ujian Nasional (UN) SMA melaluiakun Google Drive.

Siswa SD Kunjungi Ibu Bupati KAJEN- Dalam rangkamemperingati Hari Kartini,ratusan siswa SDN 02 Pe-kiringan Alit, KecamatanKajen, Kabupaten Pekalo-ngan, mengunjungi danberdialog dengan Ibu Bu-pati Pekalongan, Ir AriniAntono di Pendapa Rum-din Bupati Pekalongan,kemarin.

Bertepatan dengan hariulang tahun Arini Antono,ratusan siswa SD ini pununjuk kebolehan denganmenampilkan berbagaikreativitasnya, seperti me-nari, menyanyi, dan mem-bacakan puisi.

Dengan wajah penuhsemangat dan keceriaansebanyak 350 siswa SDN 02Pekiringanalit yang menge-nakan pakaian adat nu-santara, diiringi marchingband melakukan jalan kakidari Gedung Golkar keRumdin Bupati, Rabu(22/4) pagi.

Mereka diterima secaralangsung oleh Ibu Bupatiyang juga Ketua TP PKKKabupaten Pekalongan, IrArini Antono, didampingioleh pengurus TP PKKKabupaten Pekalongandan Dinas Pendidikan Ka-bupaten Pekalongan.

Dengan didampingi 26

guru dan puluhan orangtua/wali murid, anak-anakini penuh semangat danberbaris rapi mengenakanpakaian adat Jawa danpakaian daerah lainnya diseluruh nusantara. Geloranasionalisme tersirat darimereka. Makin terlihat se-mangat mereka denganbentangan spanduk de-ngan untaian kalimat ”De-ngan Semangat Hari Kar-tini Kita Perkuat Rasa Na-sionalisme Sejak Dini”.

Kepala SDN 02 Peki-ringanalit, Bambang Nu-

groho SPd, menyampaikanrasa terima kasihnya, ka-rena di sela-sela kesibu-kannya, Ibu Bupati ber-kenan menerima siswaSDN 02 Pekiringanalituntuk beraudiensi dalamrangka peringatan HariKartini. Melalui kegiatantersebut, Bambang berha-rap siswanya dapat men-contoh keteladan RA Kar-tini, sehingga nantinyasekolah yang dipimpinnyabisa semakin maju dan ber-kualitas.

“Kegiatan ini merupa-

kan kegiatan rutin tahunanyang diselenggarakan olehsekolah kami dan bertu-juan untuk mengenang jasapahlawan serta ikut me-lestarikan budaya bangsa,”terangnya.

■ Masa DepanArini Antono menga-

takan, perjuangan RAKartini mampu menja-dikan perempuan Indo-nesia menempati posisistrategis dalam berbagaihal. Salah satunya dalampemerintahan. “Kartini me-ngajarkan kepada kita be-tapa pentingnya pendi-dikan bagi kita semua.Maka saya berharap ke-pada para siswa yangmerupakan aset bangsasebagai penerus pemba-ngunan untuk terus ber-juang melalui belajarde-ngan giat,” ungkapnya.

Arini juga berpesan, diera penuh kompetisi ini,semua pihak dituntut un-tuk kreatif dan inovatifagar mampu bersaing de-ngan yang lain. “Kreatifitasmerupakan suatu kebutu-han untuk menyongsongmasa depan yang lebihcemerlang,” imbuhnya. ■

haw-skh

MENYALAMI: Ibu Bupati Pekalongan, Arini Antono,menyalami siswa SDN 02 Pekiringanalit, Kajen, yangmelakukan dialog dalam rangka peringatan Hari Kartini diPendapa Rumdin Bupati, kemarin. ■ Foto: Hadi Waluyo.

Fikom Unissula Gelar Pelatihan JurnalistikSEMARANG- FakultasIlmu Komunikasi (Fi-kom) Universitas IslamSultan Agung (Unissula)Semarang bekerjasamadengan Net Citizen Jour-nalism (Net CJ) menga-dakan seminar dan pe-latihan jurnalistik, dipan-du langsung oleh dekanFikom Trimanah MSi, ba-ru-baru ini. Acara inimenghadirkan pembica-ra Brigadir Herlina danBriptu Lery.

Net Media yang meru-pakan stasiun televisiyang belum genap duatahun mengadakan roadshow ke berbagai kampusdi Indonesia. Di sini, para

mahasiswa juga diajarkanbagaimana menjadi jur-nalis yang baik dan benardan mengajak mereka un-tuk menjadi bagian daricitizen journalism, yaknipraktek jurnalisme yangdilakukan oleh non profe-sional jurnalis.

Menurut Trimanah se-iring dengan berkem-bangnya zaman, teknologiyang kita miliki semakinmendukung untuk mela-kukan kegiatan jurnalis-me, sehingga siapapunkini mampu menjadi jur-nalis, melaporkan berita-berita teraktual yang se-dang terjadi. ■

skh-jie PELATIHAN: Fikom Unissula menggelar seminar danpelatihan jurnalistik. ■ Foto: dok

850 Siswa PAUD Meriahkan Kartinian

WONOGIRI - Sedikitnya 850 anak usiadini, menunjukkan kepiawaiannya didepan Bupati Wonogiri Danar Rahmantodan tamu undangan lainnya. Kegiatantersebut tersaji pada Ajang KreativitasPendidikan Anak Usia Dini (PAUD)bertempat di Objek Wisata Waduk GajahMungkur, Rabu(22/4).

Sejak berdirinya PAUD, kegiatan inirutin dilaksanakan secara berjenjang daritingkat kecamatan, kabupaten sampaipriovinsi dan bertujuan mewujudkankreativitas anak-anak usia dini melaluipenampilan festival yang terbagi dalamkategori Taman Kanak-Kanak dan Ke-lompok Bermain.

Dalam kegiatan kali ini diikuti se-kitar 850 anak PAUD dari 25 keca-matan se Kabupaten wonogiri, yangakan mengi-kuti berbagai perlombaanseperti me-nyanyi, gerak dan lagu,mendongeng, menggambar, meronce,serta permainan anak lainnya, demikianlaporan Ketua Panita PenyelenggaraDrs Siswanto MPd.

Dalam sambutannya Bupati WonogiriDanar Rahmanto menyatakan apresiasi-nya terhadap kegiatan ini, karena men-jadi wadah kreativitas anak sebagai pen-didikan berbasis budaya yang dapatmendorong rasa cinta anak kepadakeluarga, agama dan negara. Bupati jugamenegaskan pentingnya peran keluargadan pembina PAUD dalam tumbuhkembang anak.

■ Bermain Bunda PAUD Tabitha Danar Rah-

manto mengajak para orang tua untuktidak ragu memasukkan anak-anaknyake PAUD, supaya mereka dapat bermaindengan anak lain seusianya dengan jenispermainan yang tepat. Tabitha jugamenyoroti perubahan zaman yang se-harusnya diikuti dengan perubahan da-lam cara pendidikan orang tua ke anak.

“Fenomena yang terjadi saat ini ba-nyak orang tua yang tidak siap menjadiorangtua, siap menikah tetapi tidak siapmemiliki anak-anak. Mereka bukan ha-nya menggunakan gaya didikkan wa-risan jaman dahulu yang rentan keke-rasan, tetapi juga kurangnya mencip-takan lingkungan pertumbuhan anakyang sehat dan ceria,” katanya.

Ia berharap ke depan Dinas Pen-didikan melakukan sosialisasi bagiorang tua khususnya keluarga-keluargamuda supaya bisa mendampingi anak-anak sesuai perkembangan zaman yangada, PAUD harus mementingkankualitas daripada kuantitas agar kelaktidak men-jadi bom waktu bagi duniapendidikan.

Festival ini dibuka dengan TarianMasal Jaranan yang diperagakan 250anak dan Senam Sribu (Senam RiaIndonesia Baru)oleh TIM IGTKI Keca-matan wonogiri, dilanjutkan pentas senidan aneka perlombaan. Rencananyajuara dan penampil terbaik festival akandiikutsertakan dalam Gebyar PAUDTingkat Provinsi Jawa Tengah, tangggal28 Mei 2015 di Kabupaten Purworejo.■

Pm-skh

ARTIS cantik Citra Kiranadiketahui sudah cukup lama

berpacaran dengan aktorAli Syakieb. Tapi rencana

untuk menikahsepertinya masih

lama terwujud.Citra yang

dising gungkapan akanmenikahmalah ber-seloroh. Ia

mengakupunya pacar

banyak dan masihdalam tahap memilih

yang terbaik.

“Belum. Masihjauh itu. Pacaraku banyak,masih pilih-pilih manayang cocok,”katanyatertawa diBalaiKartini,Rabu(22/4).

Citrame-nga -

ta-

kan,hingga

saat ini iabelum

membicarakanrencana naik ke

pelaminan dengan Ali.“Belum ada,” tekannya.

Bintang sinetron TukangBubur Naik Haji itusepertinya masih mengejar

mimpi dalam berkarier. Saatini ia juga sedang berbisniskontrakan. “Nggak adarencana untuk berkarier didunia lain kayak menyanyi.Kalau berbisnis mungkiniya. Sekarang saya, sedangkonsen juga di bisnis. Sudahada kontrakan sama kos-kosan,” ujarnya.

Citra hingga kini juga taktertarik untuk menikahmuda. Untuk saat ini, Citralebih memilih menikmatimasa mudanya lebih dulu. Iajuga masih ingin fokus padakariernya.

“Aku masih ingin senang-senang dan mengejar karierdulu,” ujarnya.

Begitu juga denganpendidikan. perempuankelahiran 24 April 1994 itubelum memiliki rencanamelanjutkan pendidikan kejenjang yang lebih tinggi.

“Belum sih ya. Insya Allahkalau sinetron ini berakhiraku mau ambil kursus,”tuturnya. ■ dtc-skh

Kamis Pahing, 23 April 2015

Kembali Horor BEBERAPA waktubelakangan ini, artis cantikShandy Aulia lebih seringmembintangi film horor.Menurut Shandy, banyakalasan yang membuatnyatertantang membintang filmhoror.

Main film horor, kataShandy berbeda denganmembintangi film bergenrelain. Setelah bermain filmberjudul Mall Klender dan308, Shandy kembaliberakting di film Tarot.

“Rasanya itususah-susahgampang ya.Apalagi di filmini sayamemerankandua karakter,jadi senang,fun dan itutanta -ngannya,”ujar Shandy.

Dalam filmyangdisutradarai JosePurnomo,

Shandy berperan sebagaianak kembar. Sofie dan Julie.Karakter mereka berbeda.

“Karakter Sofie itu lebhminderan, dari kecil diacacat, kurang percaya diri.Sementara Julie, karenasecara fisik dia sempurna,dan selayaknya orangnormal,” ungkapnya.

Sebagai Sofie yang telahmeninggal, membuatShandy harus dimake-upberbeda. Ia dirias dengan

wajah seram danmenakutkan.

“Kurang lebihdua sampai dua

setengah jam(make-up). Pasaku lihat dikaca ngeribanget ya,serembanget. Luarbiasa bagus

banget,”ujarnya. ■

vvn-skh

Foto: Kpl

Lagu Patah Hati TIDAK banyak penyanyi yangmemiliki kemampuam untukmenciptakan lagu. Dari yangsedikit tersebut, adalahpenyanyi pendatang baru,Andinia. “Masih belajar,belum sehebat tante MellyGoeslaw,” ujar Andinia.

Lagu yang diciptakannyaterinspirasi gara-gara kelahiranPekanbaru, 15 April 1996 inimengaku patah hati akibatputus dari sang kekasih. ‘’Sayasempat sedih dan menangis.Setelah menangis sendiri didalam kamar selama beberapahari, secara spontan perasaanyang terluka itu saya tuangkandalam bentuk puisi dan nada-nada lagu yang berjudul Kamudan Abu-abu,’‘ jelasnya.

Puisi itulah yang kemudiandijadikan lagu oleh cewekbernama lengkap AndiniyaKomalla Parawita. Kebetulan,Andinia juga bisa bermainmusik. Lantas seiring waktuberjalan, dengan bantuanseorang arranger, yakni ToniBrillianto, lagu hasil ciptaanAndinia itu kemudian diolah.Lagu ini bernuansa pop.

Andinia berharap lagutersebut akan mendapatsambutan dan apresiasi yangcukup layak di tengahmasyarakat. Rencananyasetelah selesai proses rekaman,Andinia akan segeramengedarkannya.

Andinia yang asli lampung

ini pun saat ini tengahmengasah kemampuannyadenga berlatih olah vokal danberlatih musik. ■

Buyil-skh

PunyaPacarBanyak

Foto: kpl

Pengalaman Berharga KERJA profesional dansesuai kebutuhan ceritafilm, itu prinsip yangdipegang teguh bintanganyar yang namanyatengah melambung, AlexaKey. Begitu juga saatmenanggapi kritikannitizen di dunia maya,terkait penampilannya difilm terbarunya yangberjudul Romeo Rinjani.

Ini terkait denganpenampilannya yang seksidi poster film itu. “Akupikir apa yang aku lakukanmasih dalam bataskewajaran dan sesuaikebutuhan cerita. Kalaukemudian orang punyapandangan lain, ya wajar.Karena persepsi orang kanbeda-beda,” ujar Alexa.

Di poster tersebut , Alexahanya mengenakan tanktop dan hot pants. Padahalfoto tersebut berkisahtentang petualangan diGunung Rinjani. Netizenmenilai bahwa pendakigunung seharusnyadigambarkan sebagai orangyang berbekal peralatanlengkap dan mengenakanpakaian serba tertutup atau

tebal.“Aku sih menanggapinya

santai saja, karenasemuanya yang ada dalamgambar untuk kebutuhanposternya saja,” katanyaenteng.

Alexa mengaku senangsyuting di atas gunungRinjani dan menjadikanpengalaman berharga.Gadis cantik yang jugamenekuni dunia tarik suaraini, mengaku bangga bisasampai ke puncak gunung.‘’Tadinya aku sempatberpikir kuat nggak ya,sampai ke puncak, setelahdijalani bisa juga,” jelasnya.

Dalam film terbarunyaini, Alexa Keydisandingkan dengan DevaMahenra. Kedekatan Alexadan Deva membuat gosipcinta lokasi berhembus.

“Kita memang sudahdekat, aku juga sempat satusitkom bareng sama Devadan kita juga ada prosesreading juga, jadi kita lebihbanyak dapetin chemistrypas reading itu,” kataAlexa. ■

Buyil-skh

Foto: kpl Foto: Buyil

Jokowi ..... (Sambungan hlm 1)

Jokowi menjelaskan, konflikantar negara yang terjadi saatini, terutama di negara AsiaAfri ka, adalah realitas. Untukitu perlu penanganan cepat da -ri PBB.

“Kita melihat ini realitas.Yang kita lihat adalah sebuahrea litas. Mestinya konflik-kon-flik antar negara, baik yang adadi sebuah negara, PBB harus ce -pat menengahi. Cepat mencari-kan solusi, dan cepat mem be-rikan mandat,” ujar Jokowi diMedia Center KAA, JCC, Sena-yan, Jakarta Pusat, Rabu (22/4).

“Jangan sampai tanpa adamandat, ada yang melakukansesuatu,” tambah Jokowi.

Sebelumnya, saat pidatopem bukaan KAA 2015, Jokowime nyinggung tentang peruba -han yang perlu dilakukan diPBB. Sejumlah hal memang di-kritisi dari PBB, mulai dari hakveto yang dinilai tak de mo kra -tis sampai disetir negara besar.“Kita bangsa Asia Afrika men-desak reformasi PBB agar ber-fungsi optimal,” ucap Jokowiyang berpidato dalam BahasaIndonesia.

Pidato Presiden Joko Wido -do dalam pembukaan peringat -an KAA menuai pujian banyakpihak. Bahkan bagi PDIP, pi -dato Jokowi berhasil mening-

kat kan martabat bangsa.Sekjen PDIP, Hasto Kristi yan -

to mengatakan, Jokowi suksesmenggelorakan kembali so lida-ritas bangsa-bangsa Asia-Afrika.Pidato Jokowi sangat te pat ka-rena menyentuh per so- alan fun-damental saat ini di bidangekonomi. “Ajakan Indone siauntuk menjawab ke ti dak- adilandan ketidakseimbangan du nia,termasuk bagaimana memelo-pori tatanan dunia baru denganmelakukan reformasi strukturallembaga keuangan global, sa-ngat relevan dan per lu menda-pat dukungan semua pihak,”kata Hasto dalam keterangan-nya, Jakarta, Rabu (22/4).

Hasto menjelaskan posisi In-do nesia yang secara geostrate-gis berada di antara dua benuadan dua samudra, memiliki ba-nyak tugas. Indonesia harusmampu memainkan peran sen-tralnya di dalam tatanan duniaba ru yang lebih berkeadilan.

Secara tegas, PDIP pun men-dukung sepenuhnya apa yangtelah disampaikan Jokowi. DanJokowi mampun mengangkatmartabat bangsa. “60 tahun pe-ringatan KAA membuka kem-bali sejarah kepeloporan In do-nesia di dunia international. Inimenjadi momentum memulih-kan rasa percaya diri dan mar-tabat sebagai bangsa,” tan das-nya. ■ dtc-yan

Layanan .....

(Sambungan hlm 1)

KAD) Kota Tegal, JokoSyu kur menyebutkan ba -kal tetap melakukan akti-vi tas seperti biasa. Di ma -na dia akan bekerja seba-gai Kepala DPPKAD se-lagi SK nonjob belum di terima.

Hal senada juga disam-pai kan Kepala Disper in -dag, Drs Khaerul Huda.Dia mengaku, selama SKnonjob belum berada dita ngannya, maka sudahdi pastikan tidak akanmun dur dari jabatan. Bah-kan, pagi kemarin dirinyatetap bekerja dan memim-pin apel pagi.

Ihwal kebijakan sebagaiKepala SKPD, Khaerulmenjelaskan akan menye-su aikan dengan situasidan kondisi. Termasukpu la fasilitas negara yanghingga saat ini masih di-gu nakan berdasarkan SKlama. “Saya akan tetap be-kerja seperti biasa. Jikaken daraan dinas mau di-am bil, saya tidak akanmencegah. Silahkan sajadiambil. Tetapi, selagi SKnonjob belum turun sayatidak akan berpindah-pin-dah,” katanya.

Dalam aksi tersebut,ha dir perwakilan DPRDKo ta Tegal, Sisdiono Ah -mad. Anggota Fraksi Par-tai Golkar tersebut me -ngutarakan, bahwa pilarpemerintahan berada diaparat birokrasi. Kejadianyang dialami sekarang inibukanlah alasan untukmengkesampingkan hajatorang banyak.

Ditegaskan anggoraKo misi I itu, pelayananter hadap masyarakat ha -rus tetap diberikan. Sebab,pa ra PNS yang menerima

SK nonjob secara de factoma sih menjabat sebagaike pala dinas. “Saya kirate man-teman semua su -dah paham betul dan me-ngerti aturan mainnya.Se cara hukum adminis-trasi, SK nonjob tanpa adakeputusan yang memu-tuskan SK yang lama,maka tidak akan berlaku,”pungkasnya.

■ Pelayanan TergangguTerpisah, pelayanan

umum bagi masyarakat diDinas Kependudukan danPencatatan Sipil Kota Te -gal mengalami sedikitgang guan. Di mana ma-syarakat tidak bisa meng-ajukan pembuatan aktapencatatan sipil. Hal initerjadi, karena munculnyaPlt dan penggantian kepa -da dinas.

Kepala Bidang Pendaf-tar an Penduduk, BudiSap taji menyebutkan, pe-la yanan sedikit tergang-gung karena adanya PltKe pala Disdukcapil. Se-

dangkan pejabat lama,bel um bisa dikatakan di-ganti karena tidak ada SKnonjob.

“Sesuai peraturan, pe-nandatanganan akta pen-ca tatan sipil tidak bolehdilakukan oleh Plt. Se-hingga untuk pelayananitu ada sedikit gangguan.Untuk sementara, kamihanya bisa menerimapembuatan saja. Sedang-kan untuk kepastian ka -pan akta tersebut jadi, ka -mi masih menunggu,” se-butnya.

Sementara itu setelah15 PNS mendapat dugaanSK nonjob dari Wali KotaTe gal, Hj Siti Masitha kinitujuh kepala dinas justrusudah ditunjuk untuk me -rangkap menjadi pelak-sana tugas (Plt). Ironisnya,ketujuh kepala dinas yangmerangkap tersebut men-duduki SKPD yang masihdipimpin oleh pejabat se-belumnya. Sebab, hinggasaat ini SK nonjob untuktujuh pejabat lama juga di-

be rikan Wali Kota.Adapun SK bagi para

Plt yang merangkap itu di-terima pada Selasa (21/4)se kitar pukul 14.30 WIB.Be berapa dari mereka me -ngaku sekarang ini sudahberkantor di dua SKPDdan sebagian belum berte -mu dengan pejabat lama.

Berikut urutan pejabatyang mendapat mandatPlt, Kepala BPMPKB, TitikAndarwati digantikanoleh Plt Johardi yang me-ru pakan Kepala Dishub-ko minfo. Kepala Dis per-indag, Drs Khaerul Hudadiganti oleh Plt Suripto

yang menjabat KepalaKes bangpolinmas.

Kemudian Kepala Dis-dukcapil, Imam Subar-dianto diganti Plt Hartotoyang merupakan KepalaSatpol PP. Berlanjut padajabatan Kepala Inspekto-rat, Praptomo WR yangdi ambil alih Plt AT Ra-harjo Kepala Perpusda.Kepala DPPKAD yang di-jabat Joko Syukur B digan-ti kan Plt Supriyanta Ke pa-la Dinporabudpar.

Sedangkan Asisten ISu bagyo diganti Plt Ir NurEfendi yang merupakanKe pala Diskimtaru dan

Asisten II yang sebelum-nya dijabat Diah Triastutidi ganti Plt Imam Sa ba ru -din yang merupakan Ke-pa la Bappeda. “Saya su -dah menjalankan SK yangditerima sejak kemarin.Hari ini saya mulai ngan-tor sebagai Asisten I danmelakukan pekerjaan ad-ministrasi,” ujar Ir NurEfendi, Rabu (22/4).

Hal senada disampai-kan Plt Disperindag, Su -ripto saat ditemui Wa wa-san di depan press room,Rabu sore. Disebutkan dia,SK Plt diterima Se lasa me-lalui BKD setempat. Akan

tetapi, dia be lum berdinasdi SKPD tersebut.

Suripto mengaku, be -lum bertemu dengan peja-bat lama, Drs Khaerul Hu -da. Sehingga dirinya be -lum bisa melaksanakantu gas sebagai Plt Disper -indag. Ihwal penerimaanSK nonjob oleh pejabatlama, Suripto tidak mauikut campur. “Saya hanyamenjalankan tugas sajamas. Kalau Pak Khaerulbelum menerima SK non-job dari Bu Wali ya sayate tap akan ngantor di Dis-per indag,” tegasnya. ■M12-yan

Pengusaha .....

(Sambungan hlm 1)

bersihnya, kata dia, bisa men-capai Rp5 juta hingga Rp6 juta.

Akibat dari eksploitasi terse-but, debit air di kawasan Pegu-nungan Muria semakin turunda ri tahun ke tahun. Jika masa-lah tersebut dibiarkan, dalambe berapa tahun mendatang Ka-bu paten Kudus akan meng-alami krisis air bersih yang cu -kup parah.

”Selama ini bencana krisis airbersih sudah sering melan daKudus setiap datangnya mu simkemarau. Hal tersebut me rupa-

kan salah satu imbas dari ada-nya eksploitasi air gunung se-cara berlebihan,” tandasnya.

Ditambahkan lagi, selamaini disinyalir banyak pengusa -ha air gunung yang ternyatabe lum mengantongi air bersih.Untuk itu, MRC mendesak pe-me rintah daerah setempat un -tuk tegas dalam menyelesaikanpersoalan ini.

Aksi yang digelar di alun-alun Simpang Tujuh tersebutcu kup menarik perhatian ma-syarakat pengguna jalan. Meskidemikian, aksi berjalan cukupter tib di bawah pengamananpu luhan aparat kepolisian. ■Tom-yan

“Mengadili, menyatakan, ter-dakwa Brigjen Didik Purno moterbukti secara sah dan me ya -kinkan telah melakukan tin -dakpidana korupsi secara bersamasama,” kata hakim ketua IbnuBasuki saat membacakan putus -an dalam sidang di PengadilanTipikor, Jl HR Rasuna Said, Ja-karta Selatan, Rabu (22/4).

“Menjatuhkan pidana terha-dap terdakwa dengan pidanapenjara 5 tahun dan denda Rp250 juta subsider kurungan tigabulan penjara,” lanjutnya.

Vonis ini dua dua tahun le -

bih rendah dari tuntutan jaksa.Sebelumnya jaksa menuntutDidik dengan pidana penjaratujuh tahun dan denda Rp 250juta subsider tiga bulan.

Majelis hakim menganggapDidik tak tahu menahu menge-nai perintah Mantan Kakorlan-tas Djoko Susilo yang untukmemenangkan Budi Susantodalam lelang simulator SIM.Didik juga dianggap tidak per-nah bertemu dengan SukotjoBambang untuk menerimauang suap Rp 50 juta.

“Terdakwa dijatuhkan pi-

dana tambahan untuk memba-yar Rp 50 juta, jika tidak diba-yar dalam waktu satu bulansete lah memperoleh kekuatanhukum tetap, maka harta ben -da akan disita atau dipidanadengan pidana penjara 6bulan,” jelas majelis hakim.

■ Pikir-pikirDidik dianggap telah me-

langgar Pasal 2 ayat 1 jo Pasal18 Undang-Undang Nomor31/1999 sebagaimana diubahmenjadu UU Nomor 20 Tahun2001 tentang PemberantasanTindak Pidana Korupsi Jo Pasal55 ayat (1) ke-1 Jo Pasal 64 ayat(1) KUHP. Terkait putusan ini,Didik mengaku masih pikir-pikir untuk mengajukan ban-ding.”Saya akan pikir-pikirdulu,” ujar Didik.

Kasus ini berawal dari reka-

yasa pemenang lelang untukproyek pengadaan simulatorR2 senilai Rp 55,300 miliar dansimulator R4 sebanyak 556 unitdengan nilai Rp 143,449 miliar.

Lelang direkayasa untukmemuluskan PT CMMA men-jadi pemenang lelang dengancara menyiapkan sejumlah pe-rusahaan untuk menjadi pe-serta pendamping sekaligusdokumen penawarannya.

Di dik kemudian mener-bitkan SK tanggal 25 Februari2011 tentang penunjukkan PTCMMA sebagai pemenang le-lang dan pelaksanaan peng-adaan simulator R2 tahun 2011.Nilai kontrak dalam surat per-janjian yang ditandatanganiyakni Rp 54,453 miliar denganjumlah simulator 700 unit de-ngan harga satuan Rp 77,790juta. ■ dtc—sn

Walikota ..... (Sambungan hlm 1)

mimpinan Walikota Tegal se-belumnya, sekitar 1998. Waktuitu juga ada PNS yang demo.Hal tersebut seharusnya bisamenjadi pembelajaran bagai-mana birokrasi partisipasif,sim patik dan menciptakanling kungan serta hubunganatasan bawahan yang elegan,”pungkasnya.

■ Gubernur MengancamPemvakuman atau nonjob

ke pada para PNS di Kota Tegaldikecam oleh Gubernur JatengGanjar Pranowo. Gubernurakan menurunkan tim investi-ga si dan inspektorat untuk me -ngatasi persoalan itu. Bahkan,

pihaknya akan mengirimkansurat peringatan kepada Peme-rintahan Kota Tegal, yangditembuskan pada KementerianDalam Negeri (Kemendagri).

“Kalau ini tidak selesai, ma -ka akan kami turunkan tim in-vestigasi. Saya akan turunkantim Inspektorat, dan saya akanturunkan surat tidak hanya pe-ringatan kepada pemerintahan-nya tapi juga saya kirimkan keKemendagri. Karena ini tidakboleh berlarut-larut,” ungkapmantan anggota Komisi II DPRitu usai menghadiri Rapat Pari-purna di Gedung Berlian, Rabu(22/4).

Gubernur mengingatkanagar jangan sampai ada peme-rintahan yang terbelah. Hal itudikemukakan lantaran polemik

pemerintahan Kota Tegal di-akibatkan oleh hubungan an-tara Walikota Siti Mashita, danWakilnya Nur Soleh. “Ini akanmerugikan pelayanan di sana(Kota Tegal),” timpal Guber-nur.

Politikus PDIP itu mengakusudah memanggil kedua belahpihak yang bermasalah, baikMashita atau pun Soleh. Bah-kan, Mashita yang sempat me-ngatakan akan melakukanpembinaan kepada para PNSyang menentangnya, rupanyahanya bersandiwara belaka.“Bahkan di foto media masaada foto dia bersalaman (de-ngan PNS), tapi kok ternyatafo tonya foto konotatif (pura-pura). Saya minta ada penyele-saian, makanya saya minta

koordinasi untuk menyelesai-kan. Saya juga menawarkan,jika rekonsiliasi antara Wali-kota dan Wakil tidak bisa ter-jadi, saya siap memfasilitasi,”terang Gubernur.

Menurutnya, memva kum -kan kerja pejabat PNS merupa-kan hal yang bisa merugikanke pentingan pada pelayananmasyarakat. Meski perlakuannonjob pada PNS bisa dilaku-kan, namun harus ada alasanpada PNS yang menyalahiaturan. Hal itu tertata jelas da -lam undang-undang (UU)Aparatur Sipil Negara (ASN).“Tapi kalau selera ya gak boleh.Kalau dengan kondisi birokrasiyang begitu ya akan terganggu(pelayanannya),” tutup Guber-nur. ■ rix/M9-yan

Pelantikan .....

(Sambungan hlm 1)

mang digelar secara tertutup.“Namun justru itu menimbulkankesan tidak terbuka bagi pu­blik,” kata Nasser.

Nasser berpendapat seha­rusnya prosesi tidak dilakukande ngan cara tertutup. Sebabmenurutnya, tak perlu ada yangdisembunyikan dari pelantikanini. “Biasa saja harusnya terbu ­ka,” katanya.

Nasser kemudian men des ­kripsikan kalau ruangan tempatpelantikan Komisaris jenderalBudi Gunawan sangat terbatas.Turut hadir dalam prosesi, kata ­nya, hanya ada beberapa per­wakilan saja. “Ruangan ter ba­tas, yang hadir hanya perwa­kilan. Yang bintang tiga. Ditam­bah bintang dua lima orang danbeberapa pejabat asisten,” ka­tanya.

Para pegiat anti korupsi me­nyatakan sikap terkait pelan­tikan Budi Gunawan sebagaiWa kapolri. Mereka menya­yangkan keputusan Kapolri danWanjakti yang tidak mengin­dahkan aspirasi publik. “Kamime wakili pegiat anti korupsi pri­ha tin dengan perkembangankondisi Budi Gunawan kini se­bagai Wakapolri yang baru sajadilantik,” ujar Kartika Djoemadi,salah satu pegiat yang aktif dimedia sosial ketika ditemui diJakarta, Rabu (22/4).

Sosiolog Universitas Indone­sia, Tamrin Amal Tomagola ber­alasan pengangkatan Budi Gu ­nawan sebagai Wakapolri da ­pat memperkeruh keadaan sis­tem penegakan hukum di In do­nesia.

Menurutnya, tak menutupkemungkinan di masa menda­tang gesekan antar lembagape negak hukum akan semakinkeras lantaran dipimpin oleh

orang yang pernah ditetapkanse bagai tersangka oleh lemba ­ga penegak hukum lain. “Akansemakin keras gesekan antarlembaga penegak hukum, ter­utama Polri dan KPK,” ujarTam rin dalam kesempatanyang sama.

Seperti diketahui, KPK me­ne tapkan Budi Gunawan seba­gai tersangka menjelang uji ke ­layakan dan kepatutan Budi se­bagai calon tunggal Kapolri pi­lih an Presiden Joko Widodo.(Ba ca juga: Anggota Kompol­nas Kritik Prosesi PelantikanBudi Gunawan)

Meski Pengadilan Negeri Ja­karta Selatan melalui lembagapraperadilan telah menetapkanKPK tidak berhak menetapkanBudi sebagai tersangka, namunkasus Budi tidak serta mertaberhenti. “Kasus Budi Guna­wan masih hidup. Status diase cara hukum masih harus di­la kukan gelar perkara di Ba res ­

krim. Ini akan mempersulit lem ­baga kepolisian sendiri,” ujarTamrin.

Sementara itu Kapolri Jen­deral Badrodin Haiti berpesanagar Wakapolri baru dapat be­kerjasama. “Pesannya bisa be­kerja sama dan lebih membuatPolri solid,” kata Kadiv HumasIrjen Anton Charliyan di MabesPolri, Jakarta, Rabu (22/4).

Tugas Wakapolri, kata An ­ton, adalah membantu Kapolri.Tentu segala kebijakan danarahan Kapolri harus dilaksa­na kan oleh Komjen BG. “Wa ka ­polri harus dukung dan lak sa­nakan tugas Kapolri. TugasWakapolri kan lebih bayak uru­san internal,” ujar Anton.

Pelantikan Komjen Budi Gu­nawan digelar tertutup di ruangrapat Kapolri, pada pukul 14.00WIB. Sebuah tradisi baru pe ­lantikan seorang Wakapolri de­ngan digelar tertutup. ■cnn/ dtc/yan

JAKARTA - Sidang putusan kasus dugaan korupsi Simulator SIM dengan tersangka Mantan Wakakorlantas Brigjen Didik Purnomo,digelar hari ini. Didik divonis dengan pidanapenjara 5 tahun dan denda Rp 250 juta.

Kamis Pahing, 23 April 2015

■ Perkara Dugaan Korupsi Simulator SIM

Brigjen Didik Divonis 5 Tahun ■ Korupsi Logistik BPBD Kudus

JPU Tak Siap Baca TuntutanSEMARANG - Jaksa PenuntutUmum (JPU) yang menanganaiperkara dugaan korupsi peng-adaan logistik pada Badan Pe-nanggulangan Bencana Daerah(BPBD) Kabupaten Kudus ta -hun 2012 diketahui tak siapmembacakan tuntutannya. Si-dang pembacaan tuntutan se-dianya digelar atas terdakwaSu diarso, mantan Kepala Pe-laksana Harian (Kalakhar)BPBD Kudus, Rudy Maryanto,pegawai BPBD Kudus danMuslimin, swasta.

JPU pada Kejari Kudus me-nyatakan belum siap.

“Kami belum sidang dan

minta agar ditunda,” kata FaiziSH, JPU pada Kejari Kudus dihadapan majelis hakim AntoniusWidijantono, Sulistyono dan Ro-bert Pasarribu di Pengadilan Ti-pikor Semarang, Rabu (22/4).

Atas permohonan penun-daan itu, majelis hakim memu-tuskan menunda sidang padaSelasa (28/4) mendatang. “Si-dang ditunda Selasa (28/4),”kata Antonius.

Kasus dugaan korupsi ter-jadi atas pengadaan atas pe-nun jukan langsung terhadapti ga rekanan, CV Putra Timur,CV Surya Nirwana, UD BerkahAbadi. ■ rdi—sn

JAKARTA - KementerianDesa, Pembanunan DaerahTertinggal dan Transmigrasiakan memanfaatkanmomentum Konferensi AsiaAfrika tahun ini untukmeningkatkan kerja samaselatan-selatan (South-southcooperation). ‘’Kerja samaantarnegara Asia dan Afrikaperlu ditindaklanjuti ke arahkerja sama yang konkret,khususnyapemberdayaanmasyarakat danpembangunanekonomi desa,’‘kata MenteriDesa PDTT,Marwan Jafar,di Jakarta,Rabu(22/4).

Menurut dia selain ituKemendesa juga akanmenjajaki kerja sama dalampenataan wilayah danpembukaan kawasan barudengan Pemerintah Iran.Negara ini, katanya,pembangunan wilayahpedesaannya sangat baik.Seluruh desanya sudahberhasil dialiri listrik.Menteri Marwanmengemukakan, salah satupoin penting dan strategisyang dikritisi oleh PresidenJokowi saat menyampaikankata sambutan dalampembukaan peringatan 60tahun Konferensi Asia-Afrika adalah terkaitdengan ketidakadilanglobal. “Kondisi saat ini

lebih dari 1,2 miliarpenduduk dunia tidak

menikmati kuepembangunanglobal,” ujarnya.‘’Bisa dipastikanketidakadilanyangdisampaikanPresiden Jokowitersebut adalahpenduduk yangtinggal didaerah pedesaanatau masyarakatyang terpaksabermigrasi kekota karena desa

sudah tidakmemberikan

jaminan kehidupanyang layak bagimasyarakatnya,’‘katanya. ■ vvn—sn

Kamis Pahing, 23 April 2015

LONGSOR: Seorang warga menyaksikan rumah yang ambruk diterjang longsor di kawasan lereng gunung Prau Desa Campurejo, Tretep,Temanggung, Rabu (22/4). Longsor di lereng gunung Prau yang terjadi akibat hujan deras pada Selasa (21/4) sore menyebabkan dua rumahroboh dan enam rusak parah, tidak ada korban jiwa dalam kejadian itu. ■ Foto: Antara

Praperadilan Ditolak, LP3HI Surati Kapolri

Hery Sumanto selaku hakimtunggal yang menangani menya -takan gugatan penggugat, Lem-baga Pengawasan dan Pe-ngawalan Penegakan HukumIndonesia (LP3HI) tidak terbukti.Selaku pihak yang dinilai berke-pentingan, penggugat dianggaphakim tidak dapat membuktikanKapolda Jateng dan Kajati Jatengmenghentikan penyidikan kasusitu.

“Dalam pokok perkara. Meno -lak gugatan penguggat seluruh -nya,” kata Hery Sumanto padasidang terbuka untuk umum diPN Semarang, Rabu (22/4).

Dalam pertimbangan eksepsi-nya, hakim mengakui LP3HIsebagai pihak ketiga yang berke-

pentingan atas penanganan kasustersebut. Hakim menyatakan,adanya legal standing atas statusgugatannya.

Dalam pokok perkara sebagai -mana dalil penggugat yang me-nyatakan penyidik Polda Jatengtelah menghentikan penyidikantersangka Agus Fathurrachmankarena tidak ada perkembanganpenanganan. Sementara KejatiJateng yang dianggap mengeta-hui tidak mendesak atas pena-nganannya atau memberi petun-juk agar di-SP3.

“Dari bukti penggugat ternya-ta tidak ada bukti tergugat telahmenghentikan secara formalyakni tidak adanya SP3,” katahakim.

Mengenai penghentian diam-diam sebagai tudingan penggu -gat, hakim menyatakan daribukti-bukti tergugat yang diaju-kan, penyidik dinilai masih ber-upaya memproses sesuaipetunjuk Kejati Jateng.

Soal lamanya petunjuk agardilengkapi penyidik. Undang-Undang tidak mengatur bataswaktu dan itu kewenanganpenyidik. Pengadilan tidak bisamemaksa.

“Pengadilan berpendapat gu-gatan penggugat tidak beralasan.Atas petitumnya (tuntutannya)maka patut ditolak seluruhnya,”kata Hery.

■ Batas Waktu Menyikapi itu, Ahmad Rizal

Muzaki SH dari LP3HI menyata-kan, penanganan perkara ataspenyidikan diatur batas waktu -nya. “Ada jangka waktunya darikepolisian. Ini sudah 1,3 tahuntapi mangkrak tidak ada tindak -lanjut. Kalau memang tidakterbukti keluarkan SP3. Hakimmenganggap tidak ada bataswaktu sesuai UU. Padahal sesuai

Perkap (nomor 12/ 2009) diaturbatas waktu penyidikan 120 hariuntuk perkara sangat sulit, 90hari sulit, 60 hari sedang dan 30hari mudah. KUHAP juga me -ngatur,” kata Ahmad Rizal.

Atas putusan hukum, LP3HImenyatakan akan mengirim suratke Kapolri, Irwasum termasukpihak terkait lain sebagai bentukpengawasan.

Kasus dugaan penipuan ataugratifikasi terjadi dan dilaporkanMaret 2013 oleh Kepala DinasTenaga Kerja dan Transmigrasi(Disnakertrans) Sukoharjo, AABambang Haryanto ke PoldaJateng selaku korban. Atas lapo-ran itu, Desember 2013, AgusFatchurrahman ditetapkan ter-sangka dan dijerat Pasal 378KUHP.

Berkas penyidikannya dilim-pahkan ke Kejati Jateng namunbelum lengkap dan dikemba-likan.Kejati Jateng dalam petun-juknyamengenakan tindak pi- danagratifikasi terhadap ter sangka.Bahwa atas petunjuk yang dibe -rikan sampai sekarang belumdipenuhi Polda Jateng. ■ rdi—sn

SEMARANG - Majelis hakim Pengadilan Negeri(PN) Semarang menolak gugatan praperadilanpenanganan penyidikan kasus dugaan penipuandan gratifikasi senilai Rp 800 juta pada PilkadaSragen 2011 dengan tersangka Bupati Sragen,Agus Fatchurrahman yang ditangani penyidikPolda Jateng.

Bagong Ditangkap, Rukma Lega SEMARANG - PenangkapanDesi Akhiriyanto alias Bagongmenimbulkan reaksi bagi KetuaDPRD Jateng Rukma Setyabudi.Bagong merupakan mantan sopirRukma yang juga menjadi timsukses anak lelaki Rukma, DionAghasi di DPC PDIP Purworejo.Lantaran dianggap kasus yangmelibatkan Bagong dipolitisasi,Rukma berencana mengevaluasiDPC PDIP Purworejo.

“DPC PDIP Purworejo akankita evaluasi lagi. Kader manalagi yang ingin memunculkankepentingannya sendiri akan kitatata. Karena ini sudah sangatberbau politik, yang dipolitisasisekali,” terang Rukma ditemui diruangannya, kemarin.

Wakil Ketua Bidang Komuni -kasi Politik DPD PDIP Jateng itu

menyayangkan kasus yang me-nim pa Bagong terus dikaitkandengan dirinya. Pasalnya, jikama-salah sudah masuk padatataran hukum, maka semestinyaaparat penegak hukum yangmenanganinya. Rukma jugamenyatakan sikap normatif ter-hadap penahanan Bagong. Ia takmemiliki niatan menjenguk man-tan sopirnya tersebut, lantarantak ingin memunculkan spekula-si baru pada masyarakat.

Terlebih, ia mengaku sejak2006 sudah tak berkomunikasidengan Bagong. Seandainya ber-temu usai 2006, ia hanya sekadar‘say hello’ kepada Bagong yangjuga sudah menjadi kader PDIPdan banyak dikenal orangsekeliling Rukma.

Di sisi lain Rukma merasa mulai

lega sejak Bagong ditang-kap.Namun rasa leganya dibantahsebagai sebuah reaksi memusuhiBagong. Diklaim Rukma, hubu -ngannya dengan Bagong sejakawal hingga berhenti menjadi sopirpribadinya, tetap baik. Saat resign(keluar) juga tidak ada masalah,”tegasnya.

“Kita justru yakin semua akanmenjadi jelas dan terang. Ke -marin yang isinya ha-nya asumsi,anggapan dugaan dan dikem-bangkan, sekarang sudah jelas.

Kemana alirannya (Bansos)pada siapa dan bagaimana, inisudah ranah hukum. Kita sebe -nernya tidak sampai ke situ un -tuk mengintervensi,” terangnya.

Disinggung kedekatan Bagongdengan Dion, Rukma mengang -gap hal itu sebagai bentuk ajakan

Dion dalam mencari dukungan.Dion sendiri saat itu maju sebagaiCaleg dari DPC PDIP Purworejopada 2014. “Terlebih Dion yangtidak tahu apa-apa. Jadi tidak bisadilibatkan. Toh kalau ketemujuga mereka atas dasar urusansesama kader,” tutup Rukma.

Bagong merupakan salah satuorang yang terlibat dalam kasuspemotongan dana Bansos 2008.Saat itu, aliran dana bansosdigunakan untuk pemenanganPilgub pasangan Bibit-Rustri.Saat itu, Rukma menjabat sebagaiKetua Komisi E DPRD Jateng,yang menerima uang Bansos.Ada pun uang bansos yangdieksekusi oleh mantan KadesGunungjati-Sempor KebumenRahmat. ■

M9—sn

Peringati Hari Kartini, Ibu PKK Dilatih Public SpeakingBAWEN – Bagi masyarakat Indo-nesia, bulan April adalah bulan-nya para wanita. Pada bulaninilah tepatnya 21 April 1879, pa-hlawan wanita Indonesia RadenAjeng Kartini lahir di Jepara. IbuKartini menjadi pelopor keban-gkitan wanita-wanita pribumi dimasa Indonesia dalam masa pen-jajahan, tak sedikit karyadan pe-mikiran beliau yang diingat danmenginspirasi perempuansampaisaat ini. Kehebatan Ibu Kartinidalam menyampaikan pemiki-rannya hingga tetap memilikipengaruh bertahun-tahun kemu-dian menginspirasi Coca-ColaAmatil Indonesia (CCAI) CentralJava untuk menggelar sebuah

pelatihan Public Speaking untukIbu-ibu Ketua Penggerak PKK diKabupaten Semarang dan Kar -yawati CCAI, belum lama ini.

Indah Triyanti selaku CorporateAffairs Manager East Indonesia Re-gion dari CCAI mengatakan,Coca-Cola Amatil Indonesia ber-komitmen terus terlibat dalampeningkatan kualitas masyarakatdi sekitar pabrik dan kantor pe-masaran. Melalui pelatihan ini,CCAI berharap dapat membantupeserta memiliki tambahan softskill kecakapan berbicara didepan publik yang dapat mem-bantu mereka untuk menghin-dari kesalahan penyampaianmaksud dalam komunikasi di

suatu forum, baik formal mau-pun informal.

‘’Dengan demikian para Kar-tini masa kini yang menjadi pe-serta pelatihan dapat tetapmen jadi yang terdepan dalampersaingan di era global ini, ” ka-tanya.

Pelatihan yang berlangsung dihall CCAI Central Java tersebutmengundang dosen Ilmu Komu-nikasi Universitas Diponegoro,Agus Naryoso SSos MSi yangjuga seorang praktisi public speak-ing sebagai pembicara. Secara pa-ralalel, CCAI Denpasar Balimenyelenggarakan diskusi men-genai peranan kaum perempuanpada masa kini yang dipimpin

General Manager Sales IndonesiaTimur Indra Cahyani. Ditemuiseusai acara, Indra Cahyani men-gatakan, tidak bisa dipungkiri pe-rempuan memiliki peran yangsangat penting dalam berbagaiaspek kehidupan, termasukdalam CCAI.

Oleh karenanya, perusahaansecara konsisten memberikandukungan yang tepat sasaranuntuk memastikan agar karya -wan perempuan juga menda-patkan kesempatan berkembangyang sama dengan karyawanpria sehingga dapat berjalanberiringan dan berkontribusisecara maksimal.■

rbd—sn

FOTO BERSAMA: Peserta pelatihan public speaking berfoto bersamainstruktur usai pelatihan yang berlangsung di hall CCAI Central Java,kemarin. ■ Foto: dok/Rbd

Manfaatkan KAA

Dua Terdakwa Suap Indomaret Minta BebasSEMARANG - Dua terdakwa perkara dugaan suap ijinpendirian 19 Indomaret di Banyumas tahun 2013, Dwi Pindarto,mantan Kepala Badan Lingkungan Jidup (BLH) dan DjumenoAtmadji, mantan Kepala Bidang Dagang pada DinasPerinsudtrian dan Perdagangan (Diperindag) KabupatenBanyumas meminta diputus bebas. Alasannya, tidak adapenerimaan uang atau gratifikasi yang dilakukan keduanya.Terdakwa mengakui menerima uang dari Rusmiyati, mantanKasatpol PP (terdakwa lain dan berkas terpisah) karena titipan.

Hal itu diungkapkan kedua terdakwa lewat kuasa hukumnyadalam pembelaan yang disampaikan pada sidang lanjutan diPengadilan Tipikor Semarang, Rabu (22/4). Menurutnya, dalamperkaranya kedua terdakwa dijerat Pasal 5 ayat 2 (Undang-Undang nomor 31/ 1999 sebagaimana diubah dan ditambah UUnomor 20/ 2001 tentang pemberantasan tindak pidana korupsi).

“Unsur-unsurnya, setiap PNS, yang menerima pemberianatau janji, dengan maksud berbuat atau tidak, turut serta ataumelakukan,” kata Ahmad Dwi Nuryanto SH MH, salah satukuasa hukum terdakwa dalam pembelaannya, kemarin.

Atas jeratan itu, Dwi Nuryanto mengaku sependapat denganunsur pertama, namun tidak pada unsur lain. Mengenai unsurkedua, bahwa penerimaan dari Rusmiyati adalah titipan danbukan sebuah pemberian. Terlebih terdakwa tidak menjanjikan.

“Terkait unsur berbuat atau tidak. Faktanya tidak jelasterbukti. Nyatanya dana diberikan Rusmiyati ke kepada duaterdakwa dan mengatakan sebagai titipan,” kata Dwi.

Terungkap dalam sidang, tambahnya, bahwa dana itu olehkedua terdakwa tidak digunakan dan disimpan, sesuaipermintaan Rusmiayti. Dana dikembalikan secara utuh, saat iadipanggil sebagai saksi atau berstatus tersangka.

“Terkait unsur turut serta atau melakukan. Tidak ada saksiyang menyatakan keduanya terlibat,” lanjut didampingiBambang Adi M SH, kuasa hukum lain itu.

Atas pembelaannya, kuasa hukum menyatakan, terdakwatidak terbukti menerima suap sesuai dakwaan Jaksa PenuntutUmum (JPU). “Kami meminta majelis membebaskan terdakwadari segala tuntutan hukum,” kata dia.

Atas pembelaan, Fahmi Idrsi, JPU pada Kejari Purwokertomenyatakan, akan menanggapi secara tertulis dan memintawaktu seminggu pada Rabu (29/4) mendatang.

Pembelaan sedianya disampaikan kedua terdakwa dan AsepGunawan (terdakwa lain), selaku Supervisor atau perwakilanPT Indomarco Prismatama Cabang Cirebon. Asep batalmenyampaikan pembelaan karena sakit dan dirawat di rumahsakit.

“Status penahanan Asep dibantarkan sejak Sabtu (18/4) laludini hari karena kondisinya mengkhawatirkan. Dia sakithepatitis B. Dari LP Kedungpane ia dirawat di RS Tugurejo.Pembantarannya dilakukan ia sembuh,” ujar dia.

Dwi Pindarto, Djumeno, Asep Gunawan dan Rusmiyatisebelumnya dituntut pidana penjara selama 1 tahun.Keempatnya juga dituntut pidana denda Rp 50 juta subsidair 3bulan kurungan. ■ rdi—sn

Marwan Jafar Foto: ant

Kamis Pahing, 23 April 2015Foto: rtr

BARCELONA- Meski bertindaksebagai tim tamu, Barcelona suk-ses mengalahkan PSG 1-3 di Parcde Princess, Paris, pada leg I,babak perempat final LigaChampions 2014-2015. Danpada leg II yang digelar diCamp Nou, Rabu (22/4) dinihari WIB, Barcelona yang men-jadi tuan rumah, juga menang2-0. Hasil ini akhirnya melolos-kan mereka ke babak semifinal, dengan agregat 5-1, ataspasukan Laurent Blanc.

Pada laga leg II, Barcelonaunggul segalanya atas PSG. Halitu juga diakui sendiri oleh Blanc,usai laga. “Dalam dua laga, Bar-celona lebih unggul di banyakaspek, bahkan mungkin di se-gala aspek. Sayangnya, kami takbisa memaksimalkan sedikit pe-luang yang kami dapatkan,”kata Blanc, seperti dilansir situs

resmi UEFA, Rabu (22/4).PSG kebobolan dua gol,

hanya dalam satu babak. Duagol Barcelona diborong Ney-mar, pada menit 14 dan 34. Per-jalanan PSG pun berakhir disini. Praktis, musnah juga im-pian mereka meraih treble ber-gengsi musim ini.

Sementara itu pelatih Barce-lona, Luis Enrique, mengingat-kan, kalau babak semi finalLiga Champions cuma targetminimal. Merebut trofi disebut-nya bakal akan sangat sulit ter-wujud.

Keberhasilan maju ke babaksemi final Liga Champions, jugamakin melebarkan jalan merekauntuk merebut treble di akhirmusim. Lionel Messi dkk punyakans jadi juara di La Liga, karenasampai saat ini masih berada dipuncak klasemen, dan berpe-

luang juga memenangi duel difinal Copa del Rey.

■ Lawan BilbaoEuforia keberhasilan melanjut-

kan perjuangan hingga fase akhirberbagai kompetisi, diharapkanLuis Enrique, tidak membuat pe-mainnya terlena. Bagaimana pun,sampai kini Barca belum meme-nangi apa pun. “Semoga sajayang terbaik dari tim ini masihakan datang. Para pemain sudahbekerja sejak pramusim untukmemenangi trofi,” sahut Enrique,dalam konferensi pers usai laga.

“Masih ada pertarunganyang harus dijalani, karena diliga masih ada tiga lawan beratmenanti, dan di Copa del Reykami akan menghadapi Athle-tic Bilbao, tim yang selalumenghadirkan masalah,” lanjutEnrique. .■ jak-Am

W O L F S B U R G -Misi Wolfsburgmembalikkan ke-adaan di babakperempat finalLiga Europa, akanmakin berat. Pa-

salnya, mereka kehilanganKevin De Bruyne dan AndreSchurrle, untuk laga penentuandi kandang Napoli.

Wolfsburg kalah telak 1-4 dikandang sendiri dari Napoli,pada laga leg I babak perempatfinal Liga Europa, pekan lalu.Kekalahan itu membuat pe-luang Die Wolfe untuk lolos kebabak berikutnya, sangat tipis.Wolfsburg harus mengalahkanNapoli dengan skor minimal 4-0, pada pertemuan kedua diSan Paolo, Jumat (24/4) dinihari WIB. Mengalahkan Napolidi kandangnya dengan skor

sebesar itu, tentu bukan meru-pakan pekerjaan mudah.

Sial buat Wolfsburg, merekamalah tak bisa menurunkan ke-kuatan penuh untuk laga pentingini. De Bruyne akan absen, karenamengalami memar di kakinya,sedangkan Schuerrle mengalamicedera bahu. Kedua pemain itutak masuk rombongan tim yangterbang ke Naples.

■ Sebuah CelaDe Bruyne adalah salah satu

pemain terbaik Wolfsburgpada musim ini. Gelandang se-rang asal Belgia itu menyum-bangkan 15 gol dan 25 assistpada 44 laga di semua kompe-tisi. Sementara itu, Schuerrletelah tampil pada 16 laga, sejakdirekrut dari Chelsea pada Ja-nuari lalu.

Wolfsburg sebenarnya tam-

pil oke sepanjang musim ini,dengan hanya kalah tujuh kalidi seluruh kompetisi musimini. Mereka pun bersaing de-ngan Bayern Munich di papanatas klasemen. Tak hanya itu,mereka juga melaju hinggasemi final DFB-Pokal.

Kini misi lolos ke babak semifinal terbilang sulit, mengingatmereka harus menang minimal4-0, dan tak akan diperkuat duapemain bintangnya yang se-dang bersinar, De Bruyne sertaAndre Schuerrle.

“Kami ingin membuktikan di -ri di kompetisi Eropa, bahwahasil di leg pertama hanyalah se-buah cela. Kami justru tampil bu -ruk di sebuah laga yang sangatpenting,” ujar kiper Wolfsburg,Diego Benaglio, seperti dilansirSoccerway, Rabu (22/4). ■

dtc-Am

Wolfsburg Ingin Hapus Cela Barca Unggul Segalanya

Ketika banyak pihakmeyakini Bayern tidakakan mampu lolos kebabak semi final, Tho-mas Muller dkk mem-buktikan, kalau perkira-an itu salah. Nyatanya, Bayernjustru menghajar Porto denganskor 6-1, dan berhak melaju kesemi final berkat keunggulanagregat 7-4.

Sang manajer, Josep Guar-diola sendiri nampak terkejutdengan hasil yang diraih anakasuhnya. Dia menganggap, apa

yang dilakukan Bayernadalah hal gila. “Itu ada-lah kegilaan! saya sangatbahagia bisa melatih pe-main-pemain hebat ditim ini. Saya ingin berter-

ima kasih kepada pemain-pe-main saya. Jelas kami sangatbahagia bisa menembus babaksemi final.” tutur Guardiola,usai laga .

“Kami memiliki masalahdalam hal menciptakan pe-luang dan mencetak gol di be-berapa pertandingan terakhir.

Namun hari ini kami mampumembuktikan kehebatan kami,dengan mencetak enam gol!”sahut dia.

Performa yang ditunjukkanPhilipp Lahm dkk, membuatGuardiola amat senang. Pelatihasal Spanyol itu juga tak pernahkehilangan keyakinan pada ke-mampuan timnya, untuk mem-balikkan keadaan. “Di babakkedua, mereka mengubah sitem-nya, dan kami mengalami masa-lah. Di paruh pertama, merekatidak mendapat peluang, dibabak kedua mereka punya be-berapa. Di Liga Champions,Anda tidak boleh mengendur,”ungkap Guardiola lagi.

“Bahkan setelah pertan-dingan di Porto, saya punya fi-rasat, bahwa kami bisa lolos.Anda selalu menutupi perbe-daan di kepala Anda. Saya se-lalu mencoba menganalisislawan kami. Bagaimana me-

reka bermain di Porto, bukansebuah kejutan besar. Merekapunya tim yang sangat bagus,tapi hari ini mereka tidak bisamencapai levelnya,” lanjutGuardiola.

Meski kalah cukup telak,performa Porto di kompetisimusim ini, tetap bikin puassang pelatih, Julen Lopetegui.“Selamat untuk Bayern. Kamisedih, tapi kami sudah tampilsangat bagus di Liga Cham-pions musim ini. Ini satu-satu-nya kekalahan dari 11 pertan-dingan yang sudah kami lalui,”tutur Lopetegui.

Sementara itu Kapten Porto,Jackson Martinez, sangat me-nyesalkan kekalahan ini, Me-nurut striker asal Kolombia itu,andai tanpa kesalahan-kesa-lahan, kisahnya pasti bakal ber-beda. “Kami tahu ini akanmejadi laga yang sangat berat,dan kami membuat banyak ke-

salahan di babak pertama. Dibabak kedua, kami bermainlebih baik, menciptakan sejum-lah peluang dan mencetak satugol. Tanpa kesalahan-kesa-lahan di babak pertama, kamimungkin masih bisa lolos kesemi final,” sesalnya.

Siapa lawan dari dua tim

yang sudah dipastikan lolos kebabak semi final ini, masih me-nunggu dua laga yang dimain-kan dini hari tadi, antara RealMadrid melawan Atletico Ma-drid dan AS Monaco versus Ju-ventus. Undian babak semifinal, baru akan dilaksanakanJumat (24/4) besok. ■ jak-Am

■ LIGA EUROPADnipro Dnipropetrovsk vs Club BruggeNapoli vs VfL WolfsburgSCTV Live (Jumat 24/4, Pukul 02.05 WIB)Fiorentina vs Dynamo KievZenit St Petersburg vs Sevilla FC

J A D W AL P E R T A N D I N G A N

H A S I L P E R T A N D I N G A N

■ LIGA CHAMPIONSBarcelona 2 (Neymar 14, 34) ­ Paris Saint Germain 0Barcelona agregat 5­1Bayern Munich 6 (Thiago Alcantara 14, Boateng 22, Lewandowski27, 40, Mueller 36, Xabi Alonso 88) ­ Porto 1 (J. Martinez 73)Bayern Munich agregat 7­4

MUNICH- Raksasa Bundesliga, Bayern Munich,melakukan comeback bersejarah di Liga Champions, usai membantai Porto dengan skor6-1, di Allianz Arena, Rabu (22/4) dini hari WIB.Sebelumnya di leg I, klub asal Portugal itu secaramengejutkan, mengalahkan Die Roten denganskor 3-1.

Penyesalan Porto

Bayern Munchen 6 ­ 1 Porto FC

Neymar 1 ­ 0 PSG Neymar 2 ­ 0 PSGFoto­foto: dailymail

Kamis Pahing, 23 April 2015

PEMALANG- Pelaksanaandrag bike, yang sedianya akan di-laksanakan Minggu (26/4) men-datang, di Jalan Pemuda,Pemalang, terancam batal. Pasal-

nya izin dari IMI Jateng tidakturun untuk tang-

gal itu, dan pa-nitia justru

disa ran kanu n t u k

meng -gelar-

nya dua minggu setelah pelaksa-naan kegiatan yang sama di Pe-kalongan, yang akan digelarpada Minggu (3/5), kemudiandilanjutkan ke Pemalang padaMinggu (10/5) mendatang.

Panitia Bidang PengurusanIzin, Muhammad SokhehSupriyono, Rabu (22/4), dalamketerangannya mengatakan,jika lomba drag bike Piala Dan-dim 2015 ini, memang teran-cam batal, karena rekomendasi

dari Pengprov IMI Jateng tidakturun, sesuai permohonanyang telah diajukannya. Tidakturunnya izin ini belum jelas,karena hanya berdasarkanpesan singkat Ketua umumPengprov IMI Jateng, Kadarus-man, yang intinya, drag bike diPemalang tidak mendapat re-komendasi.

Selain itu, pada Minggu(3/5) mendatang, akan adadrag bike tingkat Nasional diKabupaten Pekalongan. IMIhanya memberi kesempatan,agar penyelenggaraan dilaksa-nakan dua minggu setelah evendi Pekalongan itu, yakni pada

Minggu (10/5) mendatang.“Kami kecewa, karena se-

olah-olah drag bike Pemalangbisa mengganggu pelaksanaaneven serupa di Pekalongan. Pa-dahal sebenarnya levelnya ber-beda, karena di Pemalangadalah kejurda,” tandasnya.

■ Alami KerugianDan terkait dengan batalnya

penyelenggaraan drag bike diPemalang, Muhammad Sokhehselaku panitia yang mendapat-kan kepercayaan dari sponsorPutra Jaya Racing Team danGedhuro Sport Club, memohonmaaf kepada seluruh pembalap

dan masyarakat Kabupaten Pe-malang, khususnya warga JalanPemuda, Kelurahan Mulyoharjo,lantaran penyelenggaraan belummendapat rekomendasi. Sebabselama ini, setiap even drag yangdigelarnya selalu lancar, danbaru kali ini mengalami kendalaperizinan, meski sebenarnya re-komendasi dari warga tidak adamasalah.

Sementara itu, akibat reko-mendasi IMI tidak diperoleh,panitia harus mengalami keru-gian materi dan nonmateriyang cukup besar. Karena ituSokheh masih menunggu ke-putusan dari sponsor, apakahakan menempuh tindak lanjutmelalui jalur hukum atau tidak,terhadap kasus ini. ■

Drag Bike Pemalang Batal

■ Musorkot KONI Kota Semarang

Berlakukan Syarat Umum & Khusus

‘’Organizing dan SteeringCommittee telah bekerja sesuaidengan aturan di AD/ARTKONI. Undangan sudah diberi-kan dua minggu sebelum pe-laksanaan, dan materi sudahdikirim sepekan sebelumnya,’’kata Sekum KONI Semarang,Mochtar Hidayat, Rabu (22/4).

Menurutrnya, ada duaagenda utama dalam musorkotnanti, yakni penyampaian per-tanggungjawaban penguruslama, dan pemilihan ketuaumum baru. Ada pun terkaitpenjaringan calon ketua umum,pihaknya akan berkoordinasidengan anggota, guna menje-laskan mekanisme dan persya-ratan yang akan dilakukanpada Kamis (23/4) ini. Hal ituuntuk menghindari kesan,steering committee bersikaptertutup.

Mochtar menegaskan, pani-tia terbuka untuk memberikankesempatan bagi siapa sajayang ingin maju sebagai calonketua umum. Yang penting,imbuh dia, calon memenuhipersyaratan yang ditetapkan.

■ Syarat KhususSeperti diketahui, ada dua

kategori dalam persyaratan,yaitu khusus dan umum. Krite-ria umum di antaranya berdo-misili di Kota Semarang, yangdibuktikan dengan KTP danmempunyai komitmen tinggipada olahraga Ibukota Jateng.

Terkait syarat khusus, harusdidukung minimal 10 pemiliksuara di KONI Kota, pernahmenjadi ketua umum, ketua ca-bang olahraga/pengurusKONI Kota Semarang. Duapersyaratan terakhir, setidak-nya satu periode kepengu-rusan. Dalam koordinasi nanti,tambah Mochtar, cabang olah-raga dipersilakan mengajukancalon ketum.

‘’Untuk pengambilan danpenyerahan berkas persya-ratan, di Sekretariat KONIKota, Kompleks Stadion Cita-rum, pada Jumat dan Sabtu (24-25/4). Untuk Sabtu, penye- rahan sebelum musorkot, agarmudah untuk verifikasi,’’imbuhnya.■

Jie-Am

SEMARANG- Musyawarah OlahragaKota (Musorkot) KONI Semarang, untuk memilih Ketua Umum KONI Kota, akan digelar di Gedung MuhIkhsan, Kompleks Balaikota Semarang,Sabtu (25/4) lusa.

WUHAN- Pasangan gandaputra Indonesia, Hendra Setia-wan/Mohammad Ahsan, me-laju mulus ke babak ketiga,turnamen bulutangkis DongFeng Citroen Badminton AsiaChampionships 2015. Keduanyamengalahkan pasangan asalMaldives, Mohamed AjfanRasheed/Nasheeu Sharafud-deen, 21-12, 21-12 dalam waktu21 menit.

“Hari ini kami lebih banyakbuat coba-coba lapangan aja.Untuk lawan belum ada kesu-litan, karena mereka juga masihdi bawah kami. Untuk lawanbesok juga sepertinya masih bisakami lewati,” kata Hendra, yangditemui usai pertandingan.

Hendra/Ahsan diperkirakanbelum akan menghadapi kesu-litan hingga babak ketiga. Di-mana mereka akan menghadapi

lawan asal Turkmenistan, AzatAnnanazarov/Penaberdy Sopy-yev. Berbicara target, kampiunMalaysia Open Super Series Pre-mier 2015 itu pun, mematok tar-get maksimal dengan merebutgelar juara. “Ini Kejuaraan Asiankami yang pertama kali. Jadi in-ginnya bisa merebut juara disini,” ungkap Hendra.

“Berbicara masalah pe-luang, tentu ada ya. Kita lihatsaja nanti di lapangan. Mung-kin lawan berat baru di babakdelapan besar nanti, dan kamiingin fokus ke sana,” kata

Ahsan menambahkan, sepertidikutip badmintonindonesia.org,Rabu (22/4).

■ Unggulan TeratasSelain Hendra/Ahsan, Indo-

nesia juga meloloskan AdeYusuf/Wahyu Nayaka AryaPankaryanira. Pasangan ini loloske babak ketiga, tanpa harusmengeluarkan keringat. Merekamenang WO atas pasangan Iran,Vatannejad-Soroush Eskan-dari/Hasan Motaghi. Di babakketiga, mereka akan menantangunggulan teratas, Lee YongDae/Yoo Yeon Seong (Korea Se-latan).

Di nomor tunggal putra,Hayom Rumbaka menangmudah atas Niyazov. Dia me-

ngalahkan tunggal putra Ka-zakhstan itu 21-9, 21-6

dalam waktu 22 menit.Sementara Maria FebeKusumastuti, harusbertarung tiga set me-lawan pemain Thai-

land, Nichaon Jindapon.Kalah di set pertama, Febeakhirnya menang di dua setberikutnya, dengan skor 18-21, 21-18, 21-12. Febe selan-jutnya akan berhadapandengan Wang Yihan. ■

jak-Am

SRAGEN- Kesebelasan tuanrumah PSISra Junior (Sragen),harus mengakui keunggulan timPersis Junior (Solo) 1-2, pada lagaPiala Soeratin Zona Jateng, di Sta-dion Taruna, Tamanasri, Sragen,Rabu (22/4). Persis Jr unggul duagol lebih dulu, lewat penyerangRiky Junian Adiputra (43) dan ge-landang Frediyan ‘Ucil’ Wahyu(69). Tuan rumah baru bisa mem-balas melalui striker tuan rumah,Joko Purnomo, jelang babakkedua berakhir.

“Pertandingan berjalan alotdan berat, karena lawan ber-main agresif. Namun yang pen-ting, kami lolos dulu ke babak

selanjutnya,’’ kata Saifudin, pe-latih Persis Jr, yang ditemuiusai laga

Dalam duel kemarin, timtamu lebih menguasai jalannyapertandingan. Sejumlah pe-luang banyak tercipta, di anta-ranya lewat sepakan penyerangArga Permana dan Riky Junian.Namun gol pertama baru ter-cipta pada menit 43. Sementaratuan rumah yang mendapatdukungan dari ribuan suporterpendukungnya, lebih banyakmengandalkan serangan balik.

■ Persiwi MenangPelatih PSISra Jr, Tithan Wu-

lung Suryata, mengakui, kuali-tas lawan di atas timnya. Meskimenelan kekalahan, namunputra mantan pemain TimnasIndonesia, Yudi Suryata itu,tetap optimistis, akan bisa me-rebut satu tiket tersisa.

‘’Kami masih punya pe-luang, setelah menang atas Per-siharjo Junior (KabupatenSukoharjo). Kuncinya, kamiharus meraih poin maksimal,saat melawan Persiwi Junior(Wonogiri),’’ ujarnya. Pada lagalain, Persiwi Jr menang atas 4-2atas tamunya Persiharjo Jr, diStadion Pringgondani, Wono-giri, kemarin sore. ■ K-25-Am

PSISra Jr Kalah Tipis

Persiku Jr Sikat Persikaba Jr

■ Piala Soeratin Zona Jateng

Persijap Jr Buka Peluang

■ Badminton Asia Championships

Hendra/Ahsan Belum Terhadang

IZIN WARGA: Sokheh menunjukansurat izin warga di Jalan Pemuda,

terkait pelaksanaan drag bike.■Foto: Probo Wirasto

BLORA- Tim Persikaba Junior(Blora), harus mengakui ke-unggulan tim tamu, Persiku Ju-nior (Kudus) dengan skor 1-3,pada laga Piala Soeratin ZonaJateng, di Stadion Kridosono,Rabu (22/4).

Kekalahan ini membuat Per-sikaba Jr nangkring diurutan ke-tiga, pada klasemen sementaraGrup B, dengan koleksi tiga poindari dua pertandingan. Hal initentu membuat Persikaba Jrharus tampil all out saat laga ter-akhir melawan Persijap Junior(Jepara), di Stadion, Kridosono,Minggu (26/4) mendatang.

Pelatih Persikaba Jr, AgusPuryanto, mengungkapkan, ke-kalahan ini membuat timnyaharus bekerja lebih keras lagi.‘’Kami harus tampil all out saatpertandingan terakhir melawanPersijap Jr, di Stadion Kridosono,Minggu (26/4). Kami masih adapeluang untuk lolos, meski berat.Ssebab yang dihadapi tim kuatPersijap Jr,” jelasnya.

Agus menambahkan, padapertandingan terakhir merupa-kan laga yang menentukanuntuk menjaga peluang loloske babak berikutnya. “Mautidak mau harus menang,dalam pertandingan terakhirmelawan nanti,” tambahnya

■ Peluang SamaSementara itu pelatih Per-

siku Jr, Subchan, yang diwakiliasisten pelatih, Pangestu,

mengungkapkan, kemenanganini merupakan poin penting,mengingat pada pertandinganpertama, timnya hanya mampumenghasilkan poin satu. “Al-hamdulillah kami bisa menang.Ini poin pengganti, ketika kamiditahan imbang melawan Per-sijap Jr. Kemenangan ini takluput dari kerja keras antarpe-main dan semangat juangmereka,” puji Pangestu.

Menurut dia, ketiga tim(Persijap Jr, Persikaba Jr danPersiku Jr) masih punya peluangyang sama, mengingat Persijap Jrpada pertandingan yang samajuga menang atas Persipa Junior(Pati), dengan Skor 3-0. “Ketigatim masih punya peluang yangsama. Tinggal siapa yang bisa

memaksimalkan peluangsaja,” tandasnya. ■

K-9-Am

JEPARA- Tim Persijap Junior(Jepara), membuka peluangmaju ke babak kedua kompetisiPiala Soeratin Zona Jateng, se-telah berhasil menang 3-0 ataslawannya Persipa Junior (Pati),di Stadion GBK, Jepara, Rabu(22/4).

Kemenangan ini untuk se-mentara, membuat Persijap Jrberada di posisi teratas Klase-men Sementara Grup B, de-ngan nilai empat, dari hasil duapertandingan yang berakhirsatu kali seri dan satu kali me-nang. Sebelumnya Persijap Jrbermain imbang tanpa gol de-ngan tuan rumah Persiku Ju-nior (Kudus).

Di klasemen Grup B, AbrianBhakti dkk unggul selisih golatas Persiku Jr, yang kemarinjuga menang atas tuan rumahPersikaba Junior (Blora) 3-1.Dengan sama-sama mengoleksinilai empat, Persijap Jr dan Per-siku Jr menjadi dua tim yangpaling berpeluang lolos kebabak selanjutnya. PersikabaJr yang memiliki nilai tiga, se-telah sempat menang dari Per-sipa Jr, juga masih berpeluang

lolos ke babak selanjutnya.Mereka harus saling berha-dapan dengan Persijap Jr dipertandingan terakhir, padaMinggu (26/4) mendatang. Se-dangkan Persipa Jr dipastikanmenjadi tim pertama yangmasuk kotak. Pada pertan-dingan terakhir, mereka akanmenjamu Persiku Jr.

Dalam pertandingan kema-rin yang dipimpin wasit Juwari(Semarang), ada peman-dangan berbeda pada laga itu.Untuk pertama kalinya, asis-ten wasitnya adalah seorangwanita. Nurmalia, asistenwasit asal Semarang itu, men-jadi perhatian para penontondi Stadion GBK. Wanita inisukses menjadi bagian pertan-dingan antara Persijap Jr me-lawan Persipa Jr.

Secara keseluruhan, tim Per-sijap Jr memang lebih ungguldibandingkan tamunya PersipaJr. Gol-gol Persijap dilesakkanAhmad Rendi (15, 56) danElgen Fajar (30). Meski tidak se-penuhnya mendominasi, parapemain Persijap Jr memanglebih superior dalam pertan-

dingan kemarin. Mereka sebe-narnya memiliki banyak pe-luang untuk mencetak gol.Setidaknya ada empat peluangyang didapatkan, namun gagalditeruskan menjadi gol.

■ Lebih TerbukaPelatih Persijap Jr, Heri Pra-

yitno, menyatakan, hasil ini se-tidaknya memberi tambahanmotivasi menjelang pertan-dingan terakhir melawan tuanrumah Persikaba Jr. Peluangtimnya dalam hal ini sedikitlebih terbuka, karena denganhasil imbang di Blora, tiket kebabak kedua sudah bisa dida-patkan. Namun demikian, Per-sikaba yang juga masihmemiliki peluang, tentu sajatetap bukan lawan yang mudahditaklukkan. Apalagi merekaakan bermain di kandangnyasendiri.

“Kami tentu bersyukur de-ngan hasil ini. Namun kamikira, kami harus secepatnyabisa kembali fokus meng-hadapi pertandingan terakhirdi Blora. Peluang kami terbuka,tapi tentu tidak akan semudahyang dibayangkan,” ujarnya,usai pertandingan.

Sedangkan Manajer Tim ArifHandoyo, menyatakan, meski-pun menang, penampilan tim-nya tetap harus ditingkatkan.Dari dua pertandingan yangsudah dijalani, bukan beratitimnya sudah sempurna dalambermain. Menurutnya masihada beberapa hal yang harusdibenahi, sambil terus menja-lani pertandingan demi pertan-dingan yang ada. ■

dis-Am

DIKEPUNG:Gelandang Persijap Jr, AndikKristanto, mencoba melepaskansebuah tendangan, di tengah-tengah kepungan pemain-pemainPersipa Jr. Dalam laga ini, Persijap Jr menang 3-0 ataslawanya itu, pada laga yang digelar di Stadion GBK, Jepara,Rabu (22/4) kemarin. ■ Foto: Budi Santoso

Hendra Setiawan/Mohammad Ahsanfoto:bi

Kamis Pahing, 23 April 2015

Tiga Kiper Berebut Satu Tempat

Beri Dukungan

JAKARTA- PSSI akhirnyamembentuk tim pembela, yangberanggotakan kuasa hukuminternal maupun eksternal,untuk menangani perkara gu-gatannya terhadap Kementer-ian Pemuda dan Olahraga,terkait pembekuan organisasiitu.

“PSSI telah membentuk TimPembela PSSI, yang terdiri daribeberapa pengacara eksternaldan internal, yang dianggapmemiliki pengetahuan dibidang hukum dan sepakbola,”kata perwakilan Tim PembelaPSSI, Togar Manahan Nero, dikantor PSSI, Jakarta, Rabu(22/4).

Tim yang sampai saat inisudah beranggotakan 20 orangitu, tambah Togar, akan men-jadi kuasa hukum PSSI diPTUN, dalam gugatannya ter-hadap ke Kemenpora. Selainitu, lanjut Togar, Tim PembelaPSSI juga dibentuk untukmenangani hal-hal yang sifat-nya desktruktif.

“Tim Pembela tugasnyauntuk menghadapi, dan mem-berikan keterangan dalam

membela PSSI di matahukum, terhadap pihak-pihakyang bersikap destruktif padasepakbola atau PSSI,” imbuhTogar.

■ Bisa BekerjaTim ini dibentuk, berda -

sarkan pertimbangan ada per -nyataan-pernyataan yangdianggap tidak bertanggung-jawab, dan belum diketahuikebenarannya. Dengan begitulanjut Togar, Komite EksekutifPSSI dan pengurus lainnya, bisabekerja tanpa diganggumasalah yang tertuju pada or-ganisasi sepakbola Tanah Airini.

Sebelumnya diberitakan,PSSI menggugat Kemenpora kePTUN, terkait keputusan Men-pora mengenai pembekuanPSSI. Tim Pembela PSSI me-nuntut pembatalan dan penun-daan SK, pada saat persidanganberlangsung. Alasan gugatanitu adalah, karena Kemenporadianggap telah menyalahi Un-dang-Undang Nomor 3 Tahun2005, tentang Sistem Keolahra-gaan Nasional.■ Ant-Am

JAKARTA- Kepala Komu-nikasi Publik Kemenpora,Gatot S Dewa Broto, men-gatakan, pembiayaan untukTim Transisi yang akan diben-tuk Kemenpora, berasal dariAnggaran Pendapatan danBelanja Negara (APBN).“Saya nyatakan, dana APBNhanya untuk Tim Transisibukan untuk menggulirkankompetisi,” kata Gatot, saatditemui di kantor Kemenpora,

Jakarta, Rabu (22/4).Menurut dia, untuk

menggulirkan kompetisiIndonesia Super League(ISL/QNB League)2015, kemungkinanada operatornyasendiri, yang akanmembantu melak-sanakan kompetisiitu. “Menggunakandana dari APBD sajatidak boleh, apalagim e n g g u n a k a nAPBN,” katanya.

Dia menyatakan,saat memutuskan untuk

membentuk Tim Transisi,pihaknya tentu saja sudah

mengetahui berbagai risiko dankonsekuensinya. “Kami optimistisini bisa dilakukan, karena sejauh inibanyak dukungan dari berbagaipihak untuk menjalankan danbertahannya Tim Transisi itusendiri. Yang penting, bagi kamiada era baru dari PSSI,“ katanya.

■ Tepis KabarSebelumnya, Gatot juga men-

gatakan, Tim Transisi yang akandibentuk Kemenpora ini, untukmengambil alih hak dan kewenan-gan PSSI yang telah ditetapkanminggu ini. “Tim Transisi sejauh inimasih disusun, inginnya PakMenteri secepatnya. Insya Allahdalam minggu ini sudah diserahkankepada Pak Menteri, tetapi siapa-siapanya kami belum tahu,”katanya.

Menurut Gatot, pihaknya jugaingin menepis kabar, terkait dengannama-nama Tim Transisi yangsudah beredar di media maupunmasyarakat. “Yang jelas, itu jugabukan dari saya. Kami belum per-nah mengumumkan, karena se-andainya ada pasti yangmengucapkan itu Pak Menteri ataumelalui saya,” tuturnya. ■ Ant-Am

PSSI Bentuk Tim Pembela

KONFEDERASI Sepakbola Asia (AFC),berkirim surat kepada PSSI, dan menyela­mati La Nyalla Matalitti sebagai ketua umumyang baru, dan diyakini akan memberi kon­tribusi besar untuk sepakbola Indonesia. Presi­den AFC, Salman bin Ebrahim al Khalifa,menyebutkan La Nyalla akan membuat kon­tribusi­kontribusi berharga untuk pengem­bangan sepakbola di Indonesia. ■ Am

JAKARTA- MenteriPemuda dan OlahragaRI, Imam Nahrawi,akhirnya menunjukKetua KomiteOlimpiade Indone-sia (KOI), Rita Sub-owo, sebagai Ketua

Tim Transisi, untukmengambil alih

semen-t a r a

kepengurusan Persatuan Sepa-kbola Seluruh Indonesia (PSSI).

Tadi membahas Tim Transisi,Ibu (Rita Subowo-red) ditunjukMenpora untuk jadi ketua tim,”kata Sekretaris Jenderal KOI,Hipni Hasan, seusai men-dampingi Rita Subowo bertemuMenpora, di kantor KemenporaJakarta, Rabu (22/4).

Hipni menyatakan, dalampertemuan itu membahas se-

putar pembentukan Tim Transisi,yang sedang dirancang Kemen-pora. Dia juga mengungkapkan,Ketua KOI siap menjalankantugas dari Menpora. “Beliau bi-lang siap menjalankan tugas pe-merintah sebagai Ketua TimTransisi,” ucap Hipni.

Sementara Rita sendirihanya berkomentar sedikit,mengenai kedatangannya kePSSI. “Saya hanya memberikan

informasi mengenai situasikondisi sekarang seperti apa,”kata dia. Rita menyebutkan,KOI menginginkan keputusanyang terbaik, dan tidak meng-ganggu kegiatan olahraga diIndonesia. “Kegiatan olahragadi Indonesia mudah-mudahantidak terganggu. Kita inginyang terbaik, yang penting ke-pentingan Nasional tidak ter-cederai,” ujar Rita.

Selain membahas Tim Tran-sisi, Rita mengatakan, perte-muan dengan Menpora juga

membicarakan perihal kesia-pan atlet untuk SEA Games2015 di Singapura.

Seperti diketahui, setelahMenpora mengeluarkan suratkeputusan untuk membekukanPSSI pada Jumat (17/4) lalu,Kemenpora menyatakan akanmembentuk Tim Transisi, yangakan mengambil alih hak dankewenangan PSSI, sampai ter-bentuknya kepengurusan yangkompeten, sesuai denganmekanisme organisasi danstatuta FIFA. ■ Ant-Am

SEMARANG- Pelatih PSIS (Se-marang), M Dofir, menyatakan,pihaknya akan memberikan ke-sempatan kepada pemain-pe-main muda miliknya, untuktampil bersama tim MahesaJenar, dalam mengarungi kom-petisi Divisi Utama musim ini.Beberapa pemain muda saat inidinilainya, sudah mengalamiperkembangan yang cukupbaik, selama berlatih bersamatim besutannya.

Dofir menyebutkan, hal inimerupakan tradisi sejak lama,bahwa tim PSIS, selalu mem-berikan kesempatan untuk pe-main muda unjuk kemampuandan performanya, dalam suatupertandingan. ‘’Kita punya tra-disi, siapa pun pemain mudayang mempunyai kontribusi

baik kepada tim, akandiberikan kesempatan untukbermain,’’ kata Dofir, Rabu(22/4), di Stadion Jatidiri, Se-marang.

Dijelaskan dia, sampai saatini ada beberapa pemain mudayang sudah mengalami pen-ingkatan cukup bagus. Hal ini

jelas sesuai harapan dan keing-inannya, baik bagi tim pelatihmaupun dan manajemen tim.

■ Siap MentalSelain itu, yang tidak kalah

pentingnya, menjelang lagaperdana PSIS melawan tuanrumah Persis (Solo), pada

Minggu (26/4) mendatang,Dofir berharap, mental semuapemainnya tetap terjaga dankonsisten. ‘’Kita berharap,mental baja para pemain tetapbaik dan terjaga konsis-tensinya. Terlebih dalam per-tandingan awal, tekanan danbeban akan sangat besar dan

berat,’’ tambahnya.Sementara itu dalam lati-

han sore kemarin, FauzanFajri cs diberikan menu kerjasama dan finishing langsungke gawang. Pemain secarabergantian melakukan latihanitu. Selain itu, game-game kecilantarpemain, juga tetapdiberikan untuk mengasahkemampuan dalam koordi-nasi antarpemain. ■

jak-Am

Dibiayai APBN

Pemain Muda Harus Bermental Baja

Rita Subowo Ketua Tim Transisi

KIPER PSIS: Tigakiper PSIS, FajarSetya Jaya (1), EgaRizky (12) dan Syai-ful Amar (91), berfotobersama usai latihandi Stadion Jatidiri, Se-marang, Rabu (22/4).■ Foto: Jaka N

Tiga nama kiper yangberkaos PSIS yaitu, Ega Rizky,Syaiful Amar, dan Fajar Setya

Ja ya, dinilai tidakada masalah,

dan tinggal

menunggu instruksidari tim pelatih, siapananti yang akan ditu-runkan pada laga pent-ing ini. ‘’Tiga kiperPSIS tidak ada masalahdan siap semua. Ting-gal menentukan siapananti yang akan diturunkanmelawan Persis Solo olehpelatih,’’ kata Budi Cipto,Rabu (22/4), usai melatih diStadion Jatidiri Semarang.

Pihaknya menilai, selamapersiapan menjelang kom-

petisi ini, tiga

kiper itu mengalamiperkembangan yangsignifikan. Baik teknik,gerakan, dan penem-patan posisi semuanyacukup baik.

‘ ’ K e t i g a - t i g a n y acukup baik selama persi-

apan latihan ini. Jadi tidakperlu dikhawatirkan lagi.Mereka juga sangat antusias,menyambut pertandingan per-tama. Semuanya cukup se-

mangat danmemiliki moti-vasi tinggi,’’

tambah Budi Cipto.

■ Kiper TerbaikHanya sajam nanti siapa

yang akan diturunkan, pi-haknya belum memutuskanhingga saat ini. Terlebih, diatetap harus berdiskusibersama tim pelatih, untukmenentukan kiper yang akanmenjadi starterpada laga per-dana ini.‘’Siapa nantikiper yangakan ditu-

runkan, masih diihat hinggapersiapan terakhir. Kamiakan memasang yang terbaikuntuk posisi kiper,’’ jelasBudi lagi.

Sementara itu, salah satukiper, Ega Rizky, mengakusiap jika nantinya masukdalam starting eleven tim,ketika melawan Persis. Diaberjanji, akan tampil sebaik

mungkin untuk menjagagawangnya, dari gempu-ran pemain tuan rumah dilaga nanti.■ jak-Am

SEMARANG- Pelatih kiper tim PSIS (Se-marang), Budi Cipto, mengatakan, semua kiperyang dimiliki tim ini, punya peluang samauntuk menjadi starter, pada laga perdananya,melawan tuan rumah Persis (Solo), pada kom-petisi Divisi Utama 2015, di Stadion Manahan,Solo, Minggu (26/4) malam.

Rita SubowoFoto: jn

GNP RENT FRKLFT Bisa Mlyni UnitBaru Crane.7600601/ 081326129130

SMG 23D 22

PRIMA JAYA Interior Kasa Nyamuk,RollerBlind,Vertical Pintu Kassa Nya-muk,Gordyn,Awning FoldingDoor,W.Paper(SpesialDisc) Ki Mangun-sar koro 812B Ph76588098

SMG 23D 22

STAR ALMNFOLDING GATE, CANOPY, Tenda Krey,RollingDoor,Rak SikuMT.Haryono 664 Ph3511181-3586666

SMG 23D 22

PUSAT GIPSUM,MAJAPAHIT 237SMG Ph.(024)- 6718379. GipsumSheet ( Tahan Rayap ) 100.000

SMG 23D 22

BajaRingan ANJASA.Jual: Batangan&Pemasangan.HrgPabrikBerkwalitasHub:(024)70177774 / 081226567899

SMG 23D 22

KUSEN ALUMUNIUM+ ANEKAETALASE CkrawalaTgh2/21-7609431/70312400

SMG 23D 22

R.DOOR Rp.250rb,CANOPY,GALVALUM FGate,TKrey ”Hi-dayah” 081904441108

SMG 23D 22

BINTANG JAYAKACA,KUSEN ALM,PntuEtalase,FGate,RDoor,ACP.70463389

SMG 23D 22

LANTAI MOTIF 40X40 KWI=38rb/mCahaya,Supriyadi 69H Ph6175529.

SMG 23D 22

SAVITRI CANOPY, F GATE,RTANGGA,SS, Pgr Jl.Peres74Ph3541874-3551406

SMG 23D 22

SPECIAL CANOPYBalkon, Pagar,Murah,Cepat.Hub:76740494-70103473

SMG 23D 22

PRIMA ALMR.Door Kusen Canopy PagarStanles Dll.Suyudono93A T70136840

SMG 23D 22

- PENGIRIMAN BARANG -

SRT MOVERSJasa Pindahan,PackingTrucking Indonesia & Int`I.024-7618570/081390247559/08170196266

SMG 23D 22

- SERVIS (PANGGILAN) -

PAK MAN PH.6709281/085103069700Jet Pump,P.Air,M.Cuci,W.Heater,KGas,TV,Klks,KurasSumurBuatSumurBor,AC,P.Instalasi Pipa.24 Jam.

SMG 23D 22

SONY,TOSHIBASHARP,LG,POLYTRON.. ServiceTV LCD+Tbg,LsgJd. 4OOO3358

SMG 23D 22

PURI TEHNIK7625918 (MRH,GRSI) ACKlksDisp,MCuciPAir,W.HeaterPBola

SMG 23D 22

- SIUP/NPWP/TDP/TDR -

NPWP,SIUP,TDP,CV,IMB,HO,PasportVisa,Merk,Akte2.Om Oen:70127150

SMG 23D 22

- SUMUR/WC -

SEDOT WCJGN TGODA HRGMRH CPT Penuh Lg Rugi 2X.Hb:DOREMON Jaya Sjk 1980.T:024-6722939/76729596

SMG 23D 22

CENDANA KRS WC MOBIL BARUdijamin cepat,bersih&memuaskanHub:(024)3542653-3562498

SMG 23D 22

ZEBRA KURAS WCDijmn Bersih & PuasMahal Tidak Jadi Jaminan. HubungiCakrawalaTmr18.Ph7609683/7601651

SMG 23D 22

SEDOT WC Mampet Wastafel.Sal-Got Tnp Bongkar.70119712- 082322503878

SMG 23D 22

SANTOSOJAYAKRS WC&LBH,TANJUNG 8Ph. (024) 3548090-3542438-3542439

SMG 23D 22

ARGA JAYAAhli Atasi,WC,SaluranAir Mampet:7621708, 08883924811

SMG 23D 22

BINTANG SEDOTLIMBAH WC MURAHBersih,085101646596/081901141395

SMG 23D 22

SEDOT LIMBAH WCMobilBaru,JujurMurahTdkBau:7608717/081228770338

SMG 23D 22

BUKA 24JAM PASTI DAPAT TERMURAHTiket Pswt, Kereta, Htl. Cendrawasih17 T:024 3559 678 /081 2287 7758

SMG 23D 22

- HAJI/UMROH -

PASTI BERANGKAT Senin, Rabu, Kamis&Sabtu.Harga mulaiUSD1.850 Hub:Kaisa Lil Hajj,024-3 559 678 /081 228 777 58(Buka 24 Jam)

SMG 23D 22

UMROH AKHIR Th`2015=18,9JtAll in RimaTour.024-7460800/08179558696

SMG 23D 22

- KENDARAAN SEWA -

SEWA BUS PARIWISATA AC/NONAC 27, 31, 35, 39, 55, 65 Seat 2014Sewa Non AC Dapat AC Ekonomi. Hub:024-70112889 /70445558/ 6718303-4

SMG 23D 22

BUS NUGROHOAC/NON AC/EKONOMIS 59/50/38/31/27/13 Seat Th`2013Melayani Tour Jl.Kawi I/13 smgPh(024)8318454-8504071-70286647

SMG 23D 22

HIACE 12-15Seat,Hyundai 9Seat At-modirono Raya 5 T.081391327630

SMG 23D 22

OKA RENTCAR Khusus Innova, MrhIstw: 76638097/77 ; 081226291057

SMG 23D 22

XENIA+SOPIR200Rb T.024 70655911081 222 102 602 / 081 567 41835

SMG 23D 22

DUA TIGA Rent,Inova, All New Avanza,Avanza.Unit Banyak.Hub:024-3512924

SMG 23D 22

ELF 13SEATLUX KARAOKE 2000 LAGUNugroho (024) 8318454-8504071 Smg.

SMG 23D 22

- TOUR/TRAVEL -

Lebaran-Bali Tour`2015:17-22 Juli (5hr18-22 Juli(5hr). Achika. 0816650656

SMG 23D 22

- KATERING -

SARAS CAT Pkt Prkwinn 10 Jt,Prasmn 25Rb Jl Kol Sugiono 4:3546612/70600026

SMG 23D 22

- RUMAH MAKAN -

APAPUN ACR ISTWANDA,Rayakan Hydi Tan Goei,Pkt Mulai35Rb/Nett, Ruang AC,Parkir Ls.Tanjung25/3542521

SMG 23D 22

BTH DANA: di BPR ARTA UTAMAutk Modal Kerja & Investasi sampai3,5M. Hub: Kantor Pusat Tlp (0285).4468326 Cab.Pekalongan, Jl.KHMMansyur No.79 Tlp (0285)4410800

SMG 23D 22

BPR SKARINGAN ANGSURANNYACPT Cairnya,Bunga Mulai 0,75%J/W4Th JaminanSertifikat/BPKB.Hb:MentriSupeno No.1:024-8447988,Jrakah:024-7617091,Tlogosari024-6731451

SMG 23D 22

BPR WM Promo Kredit UMKM BGMulai 0,99%/Bln, Periode 1-30Apr`15 JW s/d 36Bln, Agunan BPKB/Sertifikat Hub: 081567706655

SMG 23D 22

BUTUH DANA CPT?Syrt:Mudah, JmnBPKB/Srtfkt.Hub:BPR Artha Mukti San-tosa,Jl.Jend.Sudirman No.167T.7608811,7603323 (Fanny/Ratna)

SMG 23D 22

BUTUH DANA CPTJaminan BPKB/Sertifikat, Mbl/Mtr MshKrdt Bs Di-jamin kan.Hub:Kop.Karya Mandiri,Kedungmundu,T.6717059 - 088808705 048

SMG 23D 22

BTH DANACPT,5Mnt Cair,Tnp SurveyJam:Sertif &BPKB.KSP.Centra DanaNgesrep Tmr V/32 D SmgT.70692095

SMG 23D 22

BANTU TTP / KTA Lwt Pros Hkm, Byr30%,Lnas,Legal:081281539552, Tinah

SMG 23D 22

GADAI HP,BB,LCD,NBOOK,K.BoardCam,dll.D.Smg-Ung:0857.4000.5670

SMG 23D 22

SpesialisGADAIMbl,Mtr,Laptop,BBEmas,Dll.082117184655/ 2A4B8E44

SMG 23D 22

DANATALANGAN,SERTIFIKT,BPKB MBLTh.90 Up.Proses Cpt.081228447473

SMG 23D 22

1JAMCAIRBPKB,GkRibetPin53FAAFO3O818 O397 O5O8 / O812 2888 89O1

SMG 23D 22

- TAILOR -

ALEX`S TAILOR & TEXTILE IM-PORT Peterongan Plaza B.6,T.8413356 Sm

SMG 23D 22

GLOBAL TEHNIKSewa AC BARU,GENSET FanCool D/L Kota,Jual/Beli/Srvis /Perbaikan AC.T:6700775-70286545

SMG 23D 22

NEW INTI TEHNIK Sewa AC&Genset Fan Cool Trm Srvis PglnAC & Genset,J/B,AC Pandanaran39A.T:8442535-8448172

SMG 23D 22

CCTV Yang Apik Wis Rasah BingungJl.Gajah Mada 180A Smg,T.8414433

SMG 23D 22

BELILED.M CUCI.TV.KULKAS.MEBEL.DLL. 085100129442/70923663

SMG 23D 22

BELITV,LCD,LED,AC,M Cuci,Alt RmhTgga. 087832978529/085100943673

SMG 23D 22

DIBELITV,LED,AC,KULKAS,M CUCI.ph:085100131411/087731626941/sms

SMG 23D 22

SUPRA:SEWA ACBARU+GENSET,F.COOL JL/BL/Srvs/BngkrPsng.024-6724679

SMG 23D 22

MATRIX PARABOLA PsgBr/ Servis CCTVParabola. 70080024/ 081575580008

SMG 23D 22

PANASAT PRBLHDBonusFilmBluray3D Dws,DLL -08122515653 Seroja II/3

SMG 23D 22

BUDI PARABOLA MATV, PARABOLA,CCTV Hotel,Kost:70226391-081575193691

SMG 23D 22

- FOTOKOPI -

Jual beli TT Service foto copyCanon. Hub: 081 5656 2512

SMG 23D 22

- KOMPUTER -

MrhMULTINETSuyudono93/3551850HpP4-2,8/80g+15=700r/Hp15=150rbCore2 DuoE8400/6300/80g/15”=900Rb

SMG 23D 22

SERVICE BISADitunggu/dipanggilCPU/Print/Laptop/Mon/LCD.GaransiSmg 3511176/Salatiga 0298-328707

SMG 23D 22

BELI/SERVISLAPTOP/KOMP/MON/PRIN Sgl Konds, HrgMantap.085100354958

SMG 23D 22

- TELEPON -

Gudang Spare Part Selular Jual SparePart,Servis (Software & Hardware) AccApple,Android & Handphone(LCD, TouchScreen,Baterai,Kabel,Case dll) Jl Pekunden Tmr 1/12,Blkg SD Pekunden CP.088215550159 & BB:329F18D7

SMG 23D 22

SPECIAL PRICE SAMSUNGMURAH Harga Grosir,Harga Di-jamin Paling Murah dari TokoLain.Dtg Lsg Ke: TembalangPhone Mart,Jln.Ngesrep TimurRaya V/26 Smg,(024)7466470

SMG 23D 22

DOKTER BB DIBELI TINGGI BB/TAB/Iphone - 081223374000/08174174000

SMG 23D 22

DIBELI HP BB/TAB/ IPAD/ LAP-TOP Sgl Kond Tp Hr 70598777/081229272777

SMG 23D 22

Hlg:STNK H.1834.LZ An.PT.Sum-berCipta Multiniaga,Jl.Pandean-Lamper IV No.16 Semarang

PLG 23 D3

STNK:H.5471.ZB an.Nurul LaelaWJl Kauman VII/71 Sltg

PLG 23 D2

Hlg:BPKB H.5198.ZE An.RasinoSidorawuh RT.3/2 Sayung Demak

PLG 23 D2

Hlg:STNK H.6532.FH An.DasukiPatiunus VI/2 Semarang

PLG 23 D2

Hlg:STNK H.6 An.Pemerintah PropJateng,Jl.Pahlawan No.9 Smg

PLG 23 D2

Hlg:STNK H.3714.PP An.HannyHJl.Musi II B/3 RT7/4 Semarang

PLG 23 D2

STNK H6438AZ An.Sutoyo KlipangAlam Permai Blk H 363 RT5/23SMG

PLG 23 D2

Hlg:STNK H.3076.GH An.Suryani-Jagalan I/398 RT.7/3 Semarang

PLG 23 D2

Hlg:STNK H.3333.AT an PujiS.Aspol Kepatihan rt 1/1 Sltg

PLG 23 D2

Hlg:STNK AA.3376.FA An.R Dha-ditP.Potrobangsan IV/2 03/05 MGL

PLG 23 D2

Hlg:STNK AA.6687.TA An.AgusBudiS.Canguk RT.04/21 MGL

PLG 23 D2

STNK H.2998.AHG,An.Danan SetiawanJl.Jatingaleh III Gg.III No.98 Semarang

SMG 23D 22

KHUSUS SINGLEPARENT, WlauSndri Bs Sukses.Revolusi Keu DgSPF, Mgg 26/4 D`Cost Dftar Pe-muda 54.024-70070045

SMG 23D 22

Ngekost Bisa Dapat Mobil HanyaAda di D`Paragon Fasilitas LengkapAC Furnished,dll Mulai 1,5jt/Bln,150rb/Hari, 5 Lokasi Strategis. Hub:081229992200 ww.dparagon.com

SMG 23D 22

KOS PUTRI/KELTrengguli 3/24,adaK.Mandi dlm. Hub:024 91015633

SMG 23D 22

Kos Putri, Lemah Gempal 7A/16. Fas:Komplit, 450rb/bln. T:085876298780

SMG 23D 22

KOSTPutri,Tgh Kota AC/Fan,NyamnSatu Kmr Bs Berdua.024-70557888

SMG 23D 22

PAYUNG MERK KAPAL 22RB DgCetak Sedia:Merk Dolphin, Valen,Walet Kaos, Tas, Mug, Tea Set,Pen,DLL Dg Barang & MerkSama,Harga Siap Bersaing.MEGAPROMO 024-6720071

SMG 23D 22

GRATIS !! BANTU Mempercepat,Jualtnh+rmh/pelarisan dgn Doa.H.KuyonoAbd.0821135188240,Buka Jam 10 s/d18.00 (Kaliwungu-Kendal) -Tiap Hari -

SMG 23D 22

Silahkan BUANG BRANGKAL/Bongkaran Rmh ditempat kami di Penggaron& di Kedungmundu,brppun kami terima.Hub: 085100787980

SMG 23D 22

GLOBAL MEDIACUT STIKER RP18/CM2 MMT16rb/m2,1Way,Sandblast Cetak A3 Full Colour, Brosur UndanganKartu Nm I.Bonjol 95/A4. 3521606-70110688

SMG 23D 22

PUSAT PANASONICPABX TELP FAXWirelles Intercom M.Suyudi 29Smg

SMG 23D 22

Jl 7Bh ElektroMotor dr 1/2 s/d3PK(Borongan 2,5Jt)081 129 6223

SMG 23D 22

DIBELI SEMUA BARANG yang sudahtdk terpakai 085100659728 Siong ki

SMG 23D 22

DBELI BRG LAMAKUNO,Jam Hiasn MbelPernik,Dll:082136584946/3172FF02

SMG 23D 22

RENOVASI SOFA K.Tamu,Ukir,K,Mkndll.Budiman.3515411/085100128709

SMG 23D 22

MEBEL SAMPURNA, TER-LUAS, MU-RAH BAIK DAN LENGKAP, BUKTIKAN!

SMG 23D 22

ACCU NS40=300,N50=390 Gratis JamDinding.SmgInd E2/12-08122912629

SMG 23D 22

Bth:P/W U 17-55th Penddk minSMP-S1.Hub: Didin 087832462252

PLG 23 D2

Dibthkan Tk.Spet/Plitur,Tk.Jok,SrbtJomblang Brt 839 T.8455847

PLG 23 D2

Sebuah Radio diSemarang membu-tuh kan Asst.Music Director. Syarat:Pria / Wanita,usia max 25 tahun,suka dan tahuperkembangan musikIndonesia atau asing, dan pernahbekerja di Radio siaran. Lamarankirim ke: PO BOX 1023 SR, max 2minggu setelah pemuatan iklan

SMG 23D 22

DIBTHKN SGR Sopir Pribadi, Priabisa luar kota & Bbrp KaryawatiWanita Untuk Administrasi & Tick-eting,Min SMU Sdrjat,Single Max25Th,Sanggup,Kerja Keras,Disi-plin,Teliti,Jujur & bisa di Luar KotaSmg,Tegal.Lmrn ke PO COYO PTJl.Siliwangi No.496 Smg

SMG 23D 22

Resto di Semarang Membutuhkan: Ac-counting/Finance.Syarat:Pria/Wanita 25-40 tahun,Pendidikan S-1,paham sistemkeuangan dan akuntansi (komputerisasi).Lamaran kirim ke: PO BOX 1023 SR,max 2 minggu setelah pemuatan iklan

SMG 23D 22

Dibutuhkan parttimer guru les privatSyarat: Pria/Wanita,usia max.25 tahun,Pendidikan Keguruan (boleh masih ku-liah), menguasai pelajaran SD Interna-sional (bahasa pengantar Inggris).Lamaran kirim ke: PO BOX 1023 SR,max 2 minggu setelah pemuatan iklan

SMG 23D 22

Dibutuhkan 1.Teknisi Mesin Pendingin2.QC Pabrik Makanan Ekspor (PahamMikrobiologi) Pnglmn,Min SMK/D3,Kirim Lam Ke:PT.NIHON NOVELICAJl.Raya Tugu Industri No.4 KomplekKawasan Industri Wijayakusuma Smgemail:[email protected]

SMG 23D 22

PERUSAHAAHASESORIS HP WELL-COMM Bth:SPG,Sopir,Adm,Karyawan/tiU/Smg, Jogja.MarketingGaji=4,65JtGP,UM,Mess,Komisi dll.Bawa KeJl.Gajah Ruko Mutiara Gama No.9Ph 70702010 (Samping Lottemart)

SMG 23D 22

BTH SGR:SPGStay SupermarketAll Smg,TB=157, Menarik,UmurMax26Th MinSMA.Lam: PT.MekarKarya Sentosa Kanguru IIINo5A.Smg.08156687717

SMG 23D 22

Dibutuhkanpengemudi BLUE BIRDPnghslan s/d 4jt/bln,P/W,23-55th Fas&order banyak,Jaminan hr tua Hub:082892011000/081325259088

SMG 23D 22

CARI SEGERA PRT,Single,AreaSemarang,Untuk di Solo,Mengi-nap, Bisa Naik Mtr/087836841554

SMG 23D 22

BUTUH SGR: Tukang Stel/FitesKonstruksi Baja/Besi,Welder &Helper SMS ke: 085 865 424 766

SMG 23D 22

DIBUTUHKAN ADVOKAT,PUNYA IJINPRAKTEK,Pria/Wanita,Punya Motor,Lam. Jl.Sriwibowo Raya 1A (Krapyak)

SMG 23D 22

DICARI TUKANG JAHIT & Pola, Wanita Garmen,Pnglmn,Krm Lam.Jl.IndustriRaya Barat II/A.268 (LIK Kaligawe)

SMG 23D 22

DIBUTUHKAN:PRT+ SOPIR, Max Umur35Th,TidurDalam.Lam Ke:Jl.Amarta INo.5 Smg. Hub : 081 566 900 78

SMG 23D 22

BTH:APOTEKER Lmrn Krm:Kaw In-dustri Candi Gatot Subroto Blok 11D/9Smg/Via Email:[email protected]

SMG 23D 22

ALJAZAIRKonstruksi Gaji 6-10JtResmi Proses Cepat=082221438175

SMG 23D 22

BTH SGR: Drafter Teknik MesinHub/SMS ke: 085 865 424 766

SMG 23D 22

DICARI TENAGA Serabutan,Laki2diutamakan Tdr Dlm:085799161111

SMG 23D 22

DICARI TENAGA Tukang PolesMobil Lam Jl.Indraprasta 106 Smg

SMG 23D 22

Dcr Sgr U/luar kota,max 35Th,SIM B Jl.Kanguru Raya No.49 Smg

SMG 23D 22

TngWnt,minSMA,NiatKrjJjr,Singlemax25th.TamanSeteranSelatan no.2

SMG 23D 22

DBTHKN:KAPSTER untuk Salon,Berpengalaman.Hub:0817459633

SMG 23D 22

WR BEBEK GORENG Cari 2 TukangMasak,Syarat Pria,Hub:08562672527

SMG 23D 22

Dibutuhkan Tng Wnt u/Kasir di daerahTerboyo Kaligawe.Hub:085867556868

SMG 23D 22

Bth SGR: Tng Laundry Pria/Wnt diut.Dom.Smg Sltn(Tmblg).082134721029

SMG 23D 22

DICARI PERAWAT BISA KOMPUTERHub:Dr.Endang.081233333434

SMG 23D 22

Dicari Sopir Kanvas, Sim B1. Lmrn:Terboyo Megah Gg.12/6 - 6591577

SMG 23D 22

DICARI PENJAHIT MODISTE LulusanSMK.Hub:Senjoyo VI/4,08157700515

SMG 23D 22

PENGURUSAN PASPOR,VISA+INFOJOB USA,Ausi,Jepang.Hub: 3583014

SMG 23D 22

BTHCwek,Llsn SMK Jrsn Multi MedMahir Dsain Jl.NangkaSltn 45 SMG

SMG 23D 22

DBTHKN:10TkgGerinda,5Tkg Bending1Maintenance.DtgLgs Gondomono305

SMG 23D 22

DICARITng SrabutanU/Gudng.Lmrn:Terboyo Megah Gg.12/6,T:6591577

SMG 23D 22

CARI:PRIA SMK OTOMOTIF/SMUUtk Krj di Variasi Mobil- 0811299470

SMG 23D 22

DICR:TNG ANTAR BARANG SerabutanPenjagaToko.Lmr:Smg Indah E.2/12

SMG 23D 22

PRIME POWER RENTAL (RentalGenset) Hemat Solar,Free Delivery &Perawatan, Hemat Total PemakaianHrg Kompetisi Hub:Triana Bintang024.658.1760 / 024.351.9324-26

SMG 23D 22

JUAL:MesinPotong/Tekuk Plat,Bubut, Loder.Bekas.T:08122876985

SMG 23D 22

2 UNIT MESIN KORS Kondisi Jalan60Jt & 70Jt.Hub: 0823 221 97227

SMG 23D 22

KURNIA MUSIK Termrh& TerlengkapA.Musik,S.System&Karaoke.8444002

SMG 23D 22

- DAIHATSU -

CUMA Hari ini Angsuran SuperMurah -XENIA 80.000 / Hari -AYLA50.000 / Hari -TERIOS 100.000 / HariDatang&Buktikan Hanya Di PT.ASTRAInternasional TBK-DAIHATSU Jl.Ma-japahit No.111-117 SemarangHub:Heny.081 2292 4003 Yuni.0816489 3124 Lia.081 326 622 994

SMG 23D 22

TERIOSTX`11/`09;Ayla X `14 At Mobil-Anda Datang Kami Cuci Free HadiahLangsung-Hub:085740091355

SMG 23D 22

TAFT ROCKY`93 4x4 & Taft LongTh`91 4x4 Istw: 081 326 267 606

SMG 23D 22

XENIA 2013 PUTIH, ISTIMEWAHub: CK Motor 70332957

SMG 23D 22

ALL NEW XENIA R DELUXE MerahMaron`2011 Istimewa. 085100363034

SMG 23D 22

D.XENIA XI Plus`10 H,Silver, Is-timewa. Hub:081326600093

SMG 23D 22

ESPASS Fullbox 2005 utuh trawatpjk panjang 33jt.0812 8928 7999

SMG 23D 22

Jl:EspassPutih+box 2007,nopol HDtgLsg:ArteriSukarnoHatta 66 Smg

SMG 23D 22

Pu Dp 3,7jt,Ayla Dp 12,8jtanangs=2,4jtan x48. Hp:085600900681

SMG 23D 22

Terios TX M/T 2011 Putih AntikSriwijaya 16 / 085100139913

SMG 23D 22

XENIA`2012 Type R Sporty,WarnaHitam,Tgn I.Hub:085 102 749 658

SMG 23D 22

ZEBRA BODYTECHKUPU 4 TH`94Kond Bgs,Hrg 19Jt - O851O1632316

SMG 23D 22

- FORD -

FORDRanger 4x4 Dc`10 Putih IstwMesin Fresh Lgs Hub 085740091355

SMG 23D 22

FIESTA 2011 MERAH MARON,ISTW Hub: CK Motor 70332957

SMG 23D 22

FORD RANGER SC `2010 Hitam,Fullvar Velg 8 unit 115jt Nego.081328315995

SMG 23D 22

- HINO -

JUAL HEAD Truk Hino FM320P 2006Kreta3 ex LE . Hub: 0856 9799 3079

SMG 23D 22

- HONDA -

DIAN MOTOR Jl.Gajah 26A, SMG Di BeliMobil Dng HARGA TINGGI All N City`13`12 MT Hitam Mulus Jazz(RS)`11`10AT,Htm,Tgn Pertama 3Jazz`07` 05AT/MT,Silverstone,OrsCat 3 N.City `07`04AT/MT,Htm & Slvrstone Steam `05`04AT,Htm,Ors Cat CRV`02`1 AT,Htm,Full-Var City`97FullV&Ferio`96 Merah No-Cantik 2 Maestro`93 Ors,Antik

SMG 23D 22

HONDA NEWCITY S Mnl`09Hitam,Brg Simpanan,Super Istw,HargaNego Jl.Madukoro 4-5 KomplekPRPP (Dealer Nissan)Tlp:(024)7617560/082 221 985 180 (No SMS)

SMG 23D 22

MOBILIO E`15Prestise (AD) Tgn1, Km:4Rb, Plastikan, BsKrdt. 0816678325

SMG 23D 22

FREED12 H Abu-Abu;Dapatkan CuciGratis&Hadiah-Hub: 085100444753

SMG 23D 22

JAZZ 2013 PUTIH, ISTIMEWAHub: CK Motor 70332957

SMG 23D 22

H.MAESTRO`93 Putih.Terawat LuarDlm.Bisa Krdt. Hub:081393531956

SMG 23D 22

NEW CITY`08 IDSI MT SilverstoneKm 70rb Istimewa.081226889009

SMG 23D 22

PROMO HONDASUPER MURAH,BRIODP 20Jt-an.Mau ? 081 2292 50530

SMG 23D 22

HONDA JAZZ IDSI 2004,Nopol Can-tik, Coklat Muda. Hub:081225670753

SMG 23D 22

GRAND CRV 2.0 AT`14.Putih.H.KM5rb.Seperti baru-082226702737

SMG 23D 22

MOBILIO E MT`14.G.Putih.Pjk 1Th100% seperti baru -081325704810

SMG 23D 22

Stream`02AT.H.silver/City`05AT(H),S.stone.Hub:085 102 1234 68

SMG 23D 22

H.CIELO 95NABRAK KIRI,MERAHMTL Plat AB, 20Jt.Hub: 081 2282 0140

SMG 23D 22

H.CRV`07 SILVER,POL.H ASLI2.4 Matic,Jok Kulit. 081 7057 7077

SMG 23D 22

H.FIT 2003 DEPAN UTUH, BelakangNabrak, 45 Jt.Hub: 081 2282 0140

SMG 23D 22

JUAL CPT:H.FREED 2009 ISTWHub: Dr.Wahidin 119 Smg

SMG 23D 22

ALL NEW CRV 2.4 2007 A/T HITAM,Istimewa. Hub: 081 228 590 686.

SMG 23D 22

JAZZ RS AT`13 . merah,G.pjk pjgSeperti baru -08 229 229 5858

SMG 23D 22

OK Jaz S`14,Mls,Spt Br,Pth Kmplt,AsAll Risk 4th.Angs2Jtan. 082323325889

SMG 23D 22

ACCORDAll New`08 H,VTiL,AT Abu2Met,IstwSkl,OriPmkai081901288909

SMG 23D 22

NEW CRV 2.0Matic03(AD)TV Biru TuaMetOrs95Jt:70112621/087832416047

SMG 23D 22

- HYUNDAI -

HYUNDAI i10 A/T th 12 Silver(H)An.Sdri drBaru Istw.081215499030

SMG 23D 22

- ISUZU -

ISUZU PANTHER PU`08/09,Hrg NE-GO Jl.Madukoro 4-5 Komp.PRPP Smg(Dealer Nissan).Tlp:(024)7617560 /082221 985 180 (No SMS)

SMG 23D 22

Isuzu Elf Short`12,Adiputro,istimewa. 0811262634 / PIN 5490b6a1

SMG 23D 22

ELF DUMP MACAN13 ISTIMEWAHub:Bandi-081 325 052 798

SMG 23D 22

PANTHER LS`06NO POL.H Brg BagusTgn.I, Hrg 124Jt Hub:08170551541

SMG 23D 22

ELFProna Microbus`11 New ArmadaBs Credit/TT Cepat 024-76633188

SMG 23D 22

BU:PANTHER LV`2006 Silver,(H)an Sndiri,107jt.Hub:081904440809

SMG 23D 22

- KIA -

DIAN PERMATA Mjpht 35 T.70056700Minggu Buka.............Bursa Mobil DianMajapahit 35&Supriyadi 60 SemarangPicanto Opt II`07 Hitam Nol SpetCarnival AT`00 Silver IstimewaVisto MT`01 Abu - abu

SMG 23D 22

TRAVELLO`08Htm,BrgIstw.Madu koro 4-5 Komp PRPP(Dealer Nissan) (024) 7617560/082221985180 NoSMS

SMG 23D 22

New Kia Rio MT 14/13 Mrh Spt BrJend Sudirman 114/ 085104801991

SMG 23D 22

KIA TRAVELO 2006 DSL,HITAM50JT Hub: 081 2282 0140

SMG 23D 22

- MAZDA -

INTERPLAY`93 AC,Tape,PWS,Rac-ing, Hitam. Hub:08156544242

SMG 23D 22

- MITSUBISHI -

Colt Dsl`10,4RD,Tgn 1,Bak Besi,Merah,Istmw,Plat G PML,160 Jt.Hub: 0877 1162 1061 (NO SMS)

SMG 23D 22

Outlander Dp50jt,Pajero Dp 65jtMirrage Dp 8jt,Colt T ss Dp4.5jtL300 Dp 7jt.Hub:081 2255 85220

SMG 23D 22

SUPER SPEED`13BAK ISTIMEWAHub:Bandi-081 325 052 798

SMG 23D 22

COLT DIESEL 110 PS`10 Bak Besi,180Jt/Net,Ex-Pipa.Hub:0818241453

SMG 23D 22

MITSUBISHI FIGHTER`93, `95,CK `87Kedungmundu Lama 1B T.08157717068

SMG 23D 22

COLT DIESEL DEREK`83 32JTHub: 081 2282 0140

SMG 23D 22

MITS.MIRAGE 2013 PUTIH,MATIC,Ter-awat.081228052198- 085641499226

SMG 23D 22

PAJERO SPORT EXCEED 2010 HITAM,TgnI DrBaru.Hub: 081 228 590 686

SMG 23D 22

KUDAGrandia2.0Bensin`03 (H) MerahSlvrOrs70Jt70112621/087832416047

SMG 23D 22

- NISSAN -

X-Trail XT`05,SERENA`08/09, Brg Sim-panan,Mulus,KMdikit,Spt Baru, TgnI,HrgNego.Madukoro4-5Komp PRPP (DealerNissan).Tlp:(024)7617560 / 0822 21985180 (No SMS)

SMG 23D 22

G.LIVINADP23Jt,March10Jt,BonusBlokDpnVKool+V.Blnja,AllNwXtrailDisc18Jt.Info Pmsn&TestDrv:0812-29599998/ 081919888857/ 2BCC5C18

SMG 23D 22

NISSAN TERANO KINGSROAD,H,2004Hitam,4x4aktif(asli)ban31,an.sdr TlogoBodas Ry Kav10.T087700156615

SMG 23D 22

NISSAN TRONTONBOX CDA`97Hub: Supri-081 390 294 500

SMG 23D 22

BU LIVINA XV Hitam`07MT,Ter-awat Sekali.Hub:081 325 00 8271

SMG 23D 22

JL MRH:NISSAN GRAND LIVINA2010 Hub; Dr.Wahidin 119 Smg

SMG 23D 22

- SUZUKI -

ESCUDO1.6MT`03`06;APV`05`06`07 FUTURA PU-Extra`08.HargaNego. Jl. Madukoro 4-5 KomplekPRPP (Dealer Nissan)-(024)7617560 /0822 2198 5180 (No SMS)

SMG 23D 22

Ertiga Disc20Jtan/DP16jtan,PUDP7jtan,WagonR Disc 14jtn/DP9jtnInfo Hub:Iqbal 081 326 389 400

SMG 23D 22

S.KICK DRAG I97(AD)SILVERBAGUS58Jt Hub:08122698181-08156504200

SMG 23D 22

KATANAGX`95 Htm/ Carry `86;9,5 JtPuspogiwangDlm I/32-085100114272

SMG 23D 22

CARRY 1.5 DRV`02 H.Pjk Baru.AC/VROri LuarDlm.Istw.085641258687

SMG 23D 22

ERTIGA GX`13,Abu2 Orisinil, AC Dou-ble,Km30rb.Istmw.085100255039

SMG 23D 22

PROMO DP MURAH,PICK UP 3 JTANErtiga.Wagon.085 641 323 632

SMG 23D 22

Katana GX`2003, Tgn1, SuperIstw Skl 100% Spt Baru Gres BU.085212342679

SMG 23D 22

BU:SWIFT ST`08 H Kota,Tgn I,KM33rb Terawat. Hub:082134663223

SMG 23D 22

KARIMUN ESTILO `09,Silver,80Jt/Net (H).Hub:0818241453

SMG 23D 22

JUAL BALENO `2002,Biru (Plat K) 58jt/Nego Sampai Jadi,Hp.087832178551

SMG 23D 22

FUTURA DX `06`07`08 Tangan INomor Pnjg,Istmw-0851 0274 9658

SMG 23D 22

FUTURA PU `05 Biru;PU`12 TgnI,Istw,No Pjg. T.081.325.729.555

SMG 23D 22

HARI INI: APV L`05 Istimewa Pjk BaruAC Dingin 70Jt/DP.10. 081901121901

SMG 23D 22

- TIMOR -

TIMOR SOHC`96 SILVER(AsliHitam) IntOrs Pjk Baru 46Jt Ng.081226238484

SMG 23D 22

- TOYOTA -

Avanza`07/08,Innova G`07/08 Matic,Hrg Nego.Jl.Madukoro4-5KompPRPP (Dealer Nissan)-(024)7617560/0822 2198 5180 (No SMS)

SMG 23D 22

INNOVA DSL G11/10 MATIC HI-TAM 100% Spt Baru,Pol.H,An.Sdri189 Jt Hub: 0816665057

SMG 23D 22

AVANZAVeloz`12;Innova G`11 167JRush S `11 Htm;Rush S `11 At PthAvanza G`11 115J- 085100444753

SMG 23D 22

JUAL: VIOS 1.5G 2004 SilverOrisinil Hub: Defa 0821 383 666 93

SMG 23D 22

Kamis Pahing, 23 April 2015

Kamis Pahing, 23 April 2015

KIJANG SUPER G `96 SHORT, MesinBagus, 54Jt,Nego.081 229 229 244

SMG 23D 22

INNOVA G Solar`09(AD),Tgn1,Sil-ver,Antik,BsKrdt,Hub:081.667.8325

SMG 23D 22

JL CPT GREAT COROLLA`94 IstwTrawat,Kondisi Bagus:024-7603912

SMG 23D 22

YARIS E MT Th`2007 Hitam MetPajak Baru,Istw:085 100 254 758

SMG 23D 22

KJNG SSXDISEL`97 H.Tgn1.Pjk BaruAC Dobel.Istimewa. 081229277488

SMG 23D 22

RUSH S A/T Hitam`2010/2011 Is-timewa. 085103808877

SMG 23D 22

AVANZA 2013 PUTIH, ISTIMEWAHub: CK Motor 70332957

SMG 23D 22

DYNA ENGKEL 110 ST`10,Bak Besi,140Jt/Net,Ex-Pipa. Hub:0818241453

SMG 23D 22

Innova G Bensin MT`06 Silver 117,5jtYani:081325712929 Siapa Cpt,Dia Dpt

SMG 23D 22

FORTUNER G Diesel AT`09 Hitam,No Pol H. Hub:0858 6630 9999

SMG 23D 22

FORTUNER AT`2005,KM 75rb. Hub:081 228 22 000/ 081 666 9 555

SMG 23D 22

GRAND FORTUNER DslMT12.silver.Hpjk baru 1Th.Istmw -085727618589

SMG 23D 22

GRAND FORTUNERTRD VNT Dsl`13.MTPutih.H.Istw Sekali-082129305181

SMG 23D 22

INNOVA E 2011 SILVER,ISTWGg.Warung 35 Smg,T.3544138 J.Krj

SMG 23D 22

KIJANG SUPER G `96 SHORT, MesinBagus, 54Jt,Nego.081 229 229 244

SMG 23D 22

LGX SOLAR 2000 MERAH,Siap PakaiGagah 100Jt.Hub:081 390 514 108

SMG 23D 22

YARIS E 2012 NABRAK KIRI, 75JT Putih. Hub: 081 2282 0140

SMG 23D 22

AVANZA G`2010 SILVER(H)Sgt IstwBp/Ibu YgCariIstwaa.081225784498

SMG 23D 22

HARRIER 3.0 AIRS 2003 (H) HITAMOrisinil, Sangat Istw. 081 5651 2356

SMG 23D 22

VIOS G M/T H/Bukan Taksi/Silver/Ori/Mulus/115Jt/082133000080.

SMG 23D 22

GRAND INNOVA G BSN AT12.Hitam.HTV.Tgn1 drBaru.Istw-081224422591

SMG 23D 22

AVANZA G`07Slvr92JtE09Htm85JtXi08Biru75Jt:70112621/087832416047

SMG 23D 22

BU:NEW AVANZAG VVTi`09Htm OrsIst H,Tgn-1,Ex.Dr 109Jt:082136698000

SMG 23D 22

NEW INNOVAG Manual,Dsl(Putih)100% Baru,Bisa TT.Hub:0811290104

SMG 23D 22

POWER STEERINGServis & Pemasan-gan Rapi,Garansi.T:7612172/40005535

SMG 23D 22

AC MOBIL ANDA Bermasalah ? Bau ?“Bengkel Resmi AC Denso” DiOlimart SB, Jl.Majapahit 160 SMGT.6703009(Samping TOL Gayamsari)Bengkel AC DensoResmi&Terpercaya

SMG 23D 22

KcFilm3M,Audioset1jtAlrm,HID550FajarJy SpgPospolTlgsri.76591188

SMG 23D 22

KF PANGGILANPLG MRH:3M,NEXT,PG SpectrumSolar.02470217836 Grs5Th

SMG 23D 22

- SUZUKI -

SUZUKI THUNDERTH`2OO8 Angs314Rbx3Th. Hub:O85742564839

SMG 23D 22

MODAL 100Jt Hasilkan12Jt sd20Jt/bl. scr Pasti (Resmi, Aman.Terbukti Teruji.Ful Training):081225166436 Dijamin

SMG 23D 22

MAU JADI AGENTelor Ayam? Area Ja-teng Mulai 3,5Jt,DptStok& PerlengkpnUsh:087700601588/BB 798c607b

SMG 23D 22

PROMOTdn5300=3,2Jt,UV=750rb,Oz425rb,FltSS=950rb.Isi Ulang Lkp 15Jt.Hub: Simongan 28 Tlp:7625760

SMG 23D 22

MauINCOME 12jt/hr dg modal Mli1jt?SMS “PETUNJUK” HP.0816889344-082299170833 www.tradeidr.com

SMG 23D 22

DIOPERKAN RESTO,Jl.Abdul RahmanSaleh (Manyaran) Hub:085100796666

SMG 23D 22

DIBUKA Kls Intensif 3Bln.Perhotelan &Kapal Pesiar.Langsung Kerja Dlm &Luar Negri Biaya Hnya 4Jt Dicicil &As-rama Gratis,Pmbljran Bhs Inggris&Gratis Mandarin Tempat Terbatas,Segera Daftar & Hub LPK Sinergi BinaKelola 024-6595365 / 082242685599087832561999 / 081565603041

SMG 23D 22

Anda Blm Mahir Komp & CasCisCusBhs.Inggris.Ayo Kursus di ALFABANKALFABANK Kelud Raya 19. T:8310002

SMG 23D 22

BelajarMenghias Tart UlangTahunJmnBisaStepByStep.Fortune3569676

SMG 23D 22

PLUGIN MAU MAHIR KOMPUTER? 3DMax, Web,DGrafis,VB. 024-3582555

SMG 23D 22

IMPOTENSI&EJAKULASI Dini,Ku-rang Keras/Kenyal,Tdk Bisa Memuaskan Pasangan,Khitan,WntFrigid,KeringPremonoPause,Pengobatan DokterKlinik Harmoni: 8316841/70171799

SMG 23D 22

ANDA CAPEK PEGEL,MASUK ANGINPengen Pijat Lulur,Hub:Ibu Dinda081901075929 Kalibanteng (Tdk SMS)

SMG 23D 22

TELAT BULAN Cpt,Aman,Akrt,Tuntas, (AwsWnt Hml). 085726925934, 087832125700,Pin:28787D4F. Terapi/Herbl

SMG 23D 22

MASSAGE YUANA dengan TenagaCantik+Sabar. Call: 081391145332

SMG 23D 22

OBATTlt Bln(+-)2-3JamTntasAmanU/KshtanGaransi 100%085728299955

SMG 23D 22

PIJAT URUT Alat Vital Loyo, Dll.081 2252 5857

SMG 23D 22

EXISTSpa&Massage,RkJurnatan A17(Bubaan) SmpngCIMB Niaga-3545618

SMG 23D 22

KLINIK Spec.Lelaki, Knceng ThnLama bsrPjg dtmpt.Jeng Peni.081326614119

SMG 23D 22

PANGGIL RILEX ,SABAR,CANTIKCall: ALICE. 0857.1317.0542

SMG 23D 22

ELIS MANADO MASSAGE TERAPIEJK Dini, Ramah : 081.575.840.208

SMG 23D 22

FARA MASSAGE MUDA,RAMAHProfesional,Call:081226009810

SMG 23D 22

CLARA MSSG RAMAH,SABAR,CantikDan Profesional.Hub:081229519666

SMG 23D 22

MYTA MASSAGE EXCLUSIVE Can-tik Ramah Fres Call 081228620602

SMG 23D 22

NEW BODYMASAGE Tnga Cntik. Rmh& Sbr.Call:Aurel- O878 3111 7552

SMG 23D 22

BARU SOFA 321& SUDUT,SOFABED Puri Mebel,Puri Anjasmoro H5/57

SMG 23D 22

DEMPEL BARUDP 15Jt.T36 DlmKota 500m Dari Arteri Sukarno -Hatta Perum Bumi BanjardowoIndah T.36 Dp Mulai 4Jtan, Sedia/Jual Tanah Kavling. Hub:76729318 / 76586905

SMG 23D 22

Dijual Rukobaru 2lt di SegitigaEmas Ngaliyan,parkir luas,bisnissudah ramai,keamanan 24jam, hrg950jt(Nego)T:081 5654 4839/ 08564164 1918/0823 2665 4646

SMG 23D 22

DiJual RumahDiPerumahan Un-garan Sunrice Residence,LokasiTengah Kota Ungaran,Promo FullHadiah Type40,47,58,80.T:085101703205

SMG 23D 22

PROMO DAHSYATRumah DiPedu-rungan Hanya 255Jt,LingkunganElite, Akses Lebar, Free Biaya KPR.Hub:082227758422 Pin.3164cc58

SMG 23D 22

Dijual Murah Ruko di PurwomuktiMajapahit LT/LB:63/88 Hnya 295jt(Nego) T:0857 9968 5333 / 0815654 4839/ 0821 3472 4099

SMG 23D 22

Rmh Mewah,Hrg Murah,Wolter MCashback Sd20jt,Hrg200jtn,Free AJBBN,BPHTB.T:085799685333/08156544839/085725938743/082134724099

SMG 23D 22

PURI MJPHTCLUSTER,Pedurun-gan, Free Semua Biaya s/d 25 AprilBURUAN.Hubungi : 085727538008,8,122,971,992,085,950,000,000

SMG 23D 22

CLUSTER EXCLUSIVE ditengah KotaT.80/150 2Lnt,Tnpa DP Cashback 50jtKitchen Set,LED,AC, Ph:024-6922195085100312552 / 085100192552

SMG 23D 22

DIJUAL CPT TPRMH HM Di WologitoTengah,LT.509m2,LB.200m2,Harga1,7M.Hubungi:081 225 225 173

SMG 23D 22

DJL RMHHM,Lt/Lb:120/100,4KT,2KMJl.Zebra V/12 Pedurungan KidulHrg.335Jt.Hub:08156535226

SMG 23D 22

BU G.PADMALT230m,AdaKlbihn, SHM2 Lt BangBaru,5KT+AC,Tlp,TV,SofaPrbt,Lt.Granit+Gset.087832067226

SMG 23D 22

RUMAH BELAKANG PASAR JANGLIT.50&45 Bebas Pilih Bonus. Bisa KPRHub: 085226086506 / 0817297668

SMG 23D 22

Ruko 2lt dktUSM,LB/LT:72/48, SHMhrg 545jt(Nego)T:0857 9968 5333/081 5654 4839/082134724099

SMG 23D 22

DIJUAL Bangunan Ruko 2 Lantai Sam-pai Rata Tanah(Tidah Berikut Tanah &Pintu Depan) Hub: 0812 2342 3422

SMG 23D 22

JUAL RMH T.21 Renov Jl.GunungJati Sltn II/343,Dekat Bon-Bin &Terminal Prum Mangkang Indah.081215314900

SMG 23D 22

Jual Cpt: Rmh HM Lt/Lb:96m2,Listrik, PAM, 2KT, 2KM, Garasi,Jl.Sido Asih 11 No 10 Tlogosari.Oshien- 085726899426

SMG 23D 22

RMH MEWAH bangunan baru 320/240 Jl.Indragiri Raya 26 Smg, 60 meterdkt Citarum, Hrg 2M, Ph:0819885005

SMG 23D 22

RMH T36, LT120 HM, HrgPromoHny 250j DP Bs Diangs. Ampel-GadingTimur III Dkt RusunawaUnes 70400555/70601347

SMG 23D 22

LJ.HOOKER CANDI 8507555 JualBU! SriRejeki ViewBgus Jln Dpn LebarPosisiBagus-Dian:085640685058

SMG 23D 22

MUTIARAKEDUNGMUNDU TYPE36/84 Hrg.200Jtan, 15 Mnt Ke JavaMall Hub: 081 3933 03341 / 6706469

SMG 23D 22

CITRASUN GARDEN BUKIT SARIRumah 1OO% Baru,LT.336m, LB 35Om2Lantai Rp.4,1M.Hub:O81 129 673O

SMG 23D 22

MAJAPAHITREGENCY RUMAH 1OO%BARU Ls Tnh 12Om,Ls Bng 65m-Rp.61OJt Hub:O81 129 673O

SMG 23D 22

TLOGOSARI(UDAN RIRIS)Ruko Di-jual 1OO% Baru, SHM - 2 Lantai.Rp.75OJt /Nego. Hub: O81 129 673O

SMG 23D 22

JUAL RMH 2 LT Mwh Jl.Mulawarman(Tembalang) Lt.100,Lb.90,Kmr 3, Kmd2,Carpot 2 Mobil.08122913732

SMG 23D 22

JUAL RUMAH 2 LT Mewah Di Perum BPI,Lt.120,Lb.100,Kmr 3,Kmd 2,Carpot 2 Mobil.Hub:08122913732

SMG 23D 22

RMH BARU,Perum Dolog Pdurungan,T 45/100, 340jt T/K : 085740859906

SMG 23D 22

RUKO BR Strtgs,Jl.Fatmawati No.12 DktPsr Pdrungan.082221438175

SMG 23D 22

DJL:RUMAHDi Tlaga Bodas ClusterB-21 :081901923465 / 08170587257

SMG 23D 22

JL:TNH+BANGLS.160m2(Ada Bangu-nan Bagus) HM Hub:087 832 562 777

SMG 23D 22

GRAHAMUKTITlogomulyo Blok G.T36DP 15Jt:76580971/081391331861

SMG 23D 22

PROMORMH TENGAH KOTA,SRININDITO T150/100 Hnya700Jt: 081575363625

SMG 23D 22

BU Rumah GTB BSB,LT350,LB160m2Lt,Nego Hub: 0878 320 67 226

SMG 23D 22

JL RMH BARU Griya Lestari Type70/120,KT3,KM2 Hub:081805847866

SMG 23D 22

JUAL RUMAHPERUM BPD II SingaKM 2, KT 3 Hub: 081 805 84 78 66

SMG 23D 22

RUMAHREADY MURAH TEM-BALANG KOTA T.36/75 Hanya245Jt:085875254874

SMG 23D 22

Jual Cpt rmh HM,Lt.233m,Jl.PanggungBrotojoyo Brt 5 Hp.087832223467

SMG 23D 22

RMH Graha Suhada Blok A/33 PdrganSMG, Hrg Spesial. 081225005505 (TP)

SMG 23D 22

JUAL Rmh T.45.GEDONGSONGO DlmDkt Bukit Wahid Smg.087832695172

SMG 23D 22

JUAL RUMAH HM,Jl.Imam Bonjol 57Smg,Ls.445m2,Hub:087700345999

SMG 23D 22

JUAL Apartment Warholl/W/R Smpng5Pinacle Smg.LokStrtgsT:08112775999

SMG 23D 22

BU.50Jt. Dapat Rumah LT:150mLB:60m. Hub: 085 743 471 593

SMG 23D 22

Ruko, Kos,TownHouse,Tnh dkt Undip,HM,Loks&Hrg Istmwa. 085950306605

SMG 23D 22

Djual Rmh T.36/84 295jtan di Temba -lang. 087832605479 / 085641340339

SMG 23D 22

RMH SHM LT.150FullBang ada TokoBKJ AF01 350Jt Nego.085293699345

SMG 23D 22

DIJUAL RUKO Strategis Majapahit3LT.087770298000/082342211999

SMG 23D 22

JUAL TOKO Mebel II Lantai Bawendkt Tol FasLkp 1,8M. 081328390158

SMG 23D 22

JUAL:RMH BARU,HM diPONDOK INDAHLT500,LB370,Fas.Lkp.088215170434

SMG 23D 22

JUAL:RMH HM LT.235,LB.170 DaerahTumpang.Hub: 081 2284 8741

SMG 23D 22

JUAL:RMH 2LNT Wr.Supratman.LT=±150m2, 12Kt (1,3M)Hp.082135300555

SMG 23D 22

JL CLUSTERDi Banyumanik 200Jtan Hub: 085327147046 /082226549496

SMG 23D 22

JL.TAMAN BIMA MAPAGAN UNGARANLt 84,Lb Full.Hub:08122913732

SMG 23D 22

Kontrak:Rmh di Jln.PanembahanSenopati No.271 Perum SulanjiN-galiyan Smg. Hub: 024 3517614

PLG 23 D3

DIKONTRAKKAN RUMAH Jl.Kau-man Barat IV/2 Pedurungan.Hub:08122532418 / 024-6715406

SMG 23D 22

DISEWAKAN 2 Ruko 3Lt Di Tem-balang Raya Sangat Strategis08883936789

SMG 23D 22

Kontrak Kamar Uk.4x7m2 Jl. Kelud RyNo.15 SMG. Ibu Sudiran-0248312307

SMG 23D 22

Dikntr Rmh ,Lt/Lb:144m2,dpnLap Voly/Taman,Jl.Pc.Sari VI/6-7 Pc.Gading

SMG 23D 22

OPER KONTRAK USAHAKaraoke Resto & Bar,SdhJalan.Hub:087832568485

SMG 23D 22

SEWA:GUDANG GATSU Blok27.Lt1000 /Lb800, Ada Bgn Mess.085100332068

SMG 23D 22

Jual Cpt Tnh SHM di Gunung Pati(Kali Segoro),1KM dr grbng UNNESL=645m2,l=20m,p=30m,pgrbumikellt=3m,grbng bs tempa,sumur,tnmrmbtn, durian,klengkeng,hrg pas700Jt. Hub: 0878 3204 6698,0815 6515 713, 0858 7833 6768

SMG 23D 22

TNH HMUk.Rata2 250m2,JlRyTimohoCckU/Sgl Ush.Lok.Sblh KmpusUNDIPTembalang, Istw,SiapaCpt Dpt,BisaTempo.H.Soleh Akbar:08122661138308122839697 / 085102255596

SMG 23D 22

JL TNH,SiapBangun,HM,Tipe 45,LT.113,Sendangmulyo Indah,10mnit drUndip,295jt,BonusCashBack+AC,lbrJln 5,5m,tggal3unit.T:0852252616

SMG 23D 22

KAVLING Siap Bangun Di Bulu-san Semarang, Dekat UNDIP,Lingk Perum Elite Listrik, PAM:085100961419

SMG 23D 22

Tnh, Jl Raya Wahidin, LT1405m2,SHM hrg 11jt/m2 (Nego) cck u/kntr,resto hotel. 085799685333/08156544839

SMG 23D 22

Djl Cpt BU: Kav.Prmhn Jl.RayaGn. Pati -ungaran,jln 8m paving,HM, IMB, u/rmh /ruko disc 20%Tnp UM. 085640414038

SMG 23D 22

JUAL KAVLINGdi Gergaji,LT.189HM,Strategis,Tengah Kota.SegeraHub:024-50382852 / 024-70702860

SMG 23D 22

JUAL KAVGedawang,HM, Ls:1000m2Bebas Banjir, Harga Spesial. Hub.Segera: 024-50382852/024-70702860

SMG 23D 22

TANAH HM LT.257m Rp.257jt/Nego Jl.Sendangsari Utara XV-Smg Hub: 081329070185

SMG 23D 22

DIJUAL: KAVLING INVESTASI. FullJati, HM, Ls=124m2 Rp.19 Jt, DiToroh- Purwodadi. Hub:085641040499

SMG 23D 22

BUKIT SARITANAH DIJUAL Luas9OOm (2Ox45) Hadap Selatan ViewLaut& Gunung. Hub:O81129673O

SMG 23D 22

MAJAPAHIT REGENCY TANAH DIJUALUk:8m x17m-8m x19m Rp.3,75Jt/m2 BebasBanjir . Hub: O81 129 673O

SMG 23D 22

DIJUAL:TANAH L120m2-an NgaliyanPaving&Gorong2. AdaDisc. MenarikHub:081901235151 / 085329830959

SMG 23D 22

KAV DOLOG Jl. Monginsidi 80 sd200m, Mulai 1.1 jl/m : 081.325.711.866

SMG 23D 22

JL TNH,HM 566m.Tembalang Slt 35Mnt UNDIP:081328357609/7621232

SMG 23D 22

Djual Tanah belakang Unimus Luas441, 2jt/m Nego. 087832605479

SMG 23D 22

T.HM 762m 1500m /m 3,7jt Durian Ry 306m1M Dkt Al Azhr Jl 8 m. 08179503935

SMG 23D 22

MASSAGE + LULUR Tenaga WanitaMuda 0858 7556 7645

SMG 23D 22

RMHD`Perum AYODYA Purwodadi300Jt`an.085327147046/081326692990

SMG 23D 22

DIKONTRKAN Ruko 2 Lt. LokasiStrtgs bebas Banjir dekat alun2.0811298737

SMG 23D 22

DKONTRAKKN Min 5th,bgn rmhkost, Ada Grs,Ls400m2, SHM,Jl.Sinoman Tempel 7 Sltg,dktUKSW,cck u/ush retail/bisnis,nego(TP)085881028883

SMG 23D 22

Dampak dari pemotonganitu, anggaran untuk petugasme dis yang bekerja juga ikutberkurang, dengan perkiraanjumlah potongan ratusan jutarupiah. ‘’Laporan dan data su -

dah masuk. Pekan depan kamipanggil Kepala Dinkes dan ja-jaran terkait,’’ jelas Wakil Ke -tua Komisi D DPRD AchlifNu groho, Rabu (22/4).

Menurutnya, komisi yang

membidangi masalah kesehatandan kesejahteraan ma sya rakatakan memanggil da lam mingguini. Tapi anggota DPRD adakunjungan kerja (kunker) pent-ing ke Bandung, Jawa Barat, se-hingga pertemu an klarifikasi ituditunda.

Achlif Nugroho menam -bah kan, pihaknya sudah ko-mu nikasi dengan dokter Pus kesmas yang mau membukadugaan pemotongan dana ter -sebut, dan dugaan pemoto-ngan cukup kuat. Selain itu,tam bahnya, dia juga meneri -ma informasi dana-dana laindari sejumlah aktivis.

Terkait dugaan pemoto-ngan dana kapitasi itu, lanjut-nya, sudah dibeber oleh dok ter salah satu dokter gigi di

pus kesmas Todanan. MenurutAchlif, dokter Ida juga tinggaldi Cepu, sehingga dia bisa ko-mu nikasi dengan baik.

Dia mengatakan, dokter Idamembeber data bahwa danakapitasi yang mestinya mini-mal 60 persen diberikan untukjasa pelayanan kesehatan dan40 persen.

’’Dugaan kami ini terjadi diseluruh Puskesmas, padahaldi Blora ada 26 pus kesmas,”jelasnya.

■ Setor 2 PersenDiungkapkan, di Puskes

mas Todanan, mestinya mene -rima dana kapitasi Rp 150 jutaper bulan, dengan rincian Rp90 juta untuk jasa pelayanan,dan Rp 60 juta untuk biaya ope

rasional. Namun,dana itu di -be rikan tak sesuai.

“Informasi yang saya da pat,dalam empat bulan Pus kes masitu anggarannya Rp 360 juta,ternyata hanya diberi Rp 100juta,” beber Achlif Nugro ho.

Selain itu, lanjutnya, se-tiap puskesmas juga didugadiminta setor dua persen da -ri se lu ruh dana kapitasi yangdi terima.

“Ini nanti yang ka mi ta nya -kan. Juga dugaan penyimpan-gan da na-dana lain nya.”

Kepala Dinkes Blora dokterHj Henny Indriyanti saat di -konfirmasi membantah poton-gan di puskesmas, dan danayang dipersoalkan adalah ta -hun anggaran (TA) kapitasi2014 lalu.

Penggunaan dana kapitasi,menurut dia, diatur dalam pe -ra turan bupati (Perbup) No -mor nomor 3 tahun 2008 ten-tang penggunaan biaya kapi-tasi rawat jalan tingkat per tama.

“Saya jawab tidak ada po-tongan, karena pengelolaan dana diatur dengan Perbub 3/2008, dan periode Januari-April kembali masuk ke kasdaerah,’’ terangnya.

Untuk periode Mei sampaisekarang, kata dia, sudah di -atur dalam Permenkes Nomor19 tahun 2014 tentang pemba-gian jasa kapitasi jaminan ke-sehatan nasional (JKN) danPer menkas nomor 28 tahun2014 tentang pedoman pelak-sa naan JKN. ■ K-9-ad

PLTU, Solusi Dorong Pertumbuhan Ekonomi BATANG - PembangunanPLTU Batang sudah melaluikajian panjang dan menyelu-ruh, termasuk dalam aspeklingkungan. Pemerintah Ka -bu paten (Pemkab) Batang juga melibatkan Badan Lingkungan Hidup untuk memasti -kan bahwa proyek ini amandan telah sesuai dengan regu-lasi yang ditetapkan.

“Karena itu sebelum proyek ini dibangun hal-hal yangter kait dengan masalah ling -ku ngan harus terpenuhi. Danhal itu yang telah dilakukanoleh pemerintah dan PLN da -lam membangun proyekPLTU Batang,” ujar SekretarisDae rah (Kabupaten Batang

Nasihin, Rabu (22/4), terkaitkelanjutan proyek PLTU Ba -tang yang ditunggu masya -rakat luas.

Dia juga meminta masya ra -kat di sekitar proyek untuk ti -dak mudah terprovokasi ter ka itproses pembebasan lahan yangkini menyisakan sekitar 6 hek-tar. Pemerintah Kabupaten Ba -tang berusaha agar proyek inida pat memberikan manfaatyang besar bagi kemajuan dankesejahteraan ma sya rakat Ba -tang pada umum nya.

“Proyek PLTU Batang me -rupakan proyek nasional yangdibangun untuk menggerak kanekonomi di Batang dan Ja waTengah. Kami percaya bah wa

infrastruktur ini dapat menjadibagian dari solusi untuk men-dorong ekonomi Batang tum-buh berkelanjutan dalamjangka panjang,” tuturnya.

Sementara itu, Ketua LSMLingkungan Kali Sirap BatangParwito meminta agar proyekPLTU Batang segera diban-gun. Penolakan segelintir war -ga tidak usah digubris. Pa salnya oknum-oknum tersebutmemiliki agenda dan kepentingan tersendiri.

Menurut Parwito, proyekPLTU Batang merupakan ba -gi an dari solusi untuk me -ning katkan ketersediaan ener gi di Jawa Tengah. Dengan pa-sokan energi yang baik tentu -

nya akan dapat meng gerak kanekonomi di Batang, sehinggamasyarakat punya lebih banyakpilihan lapangan kerja.

“Masyarakat jangan mudahterprovokasi. Yang palingpen ting bagi masyarakat dangenerasi muda di Batang ada -lah tersedianya lapangan ker -ja. Proyek PLTU akan membe rikan banyak manfaat, khu -sus nya Jawa Tengah,” tegasParwito.

Senada dikatakan KetuaMUI KH Abdul Faqih. Menu-rut dia, rencana pembangu-nan PLTU agar secepatnya bi sa terealisasi. Ia menginginkan pemerintah dan masyara-kat harus bersatu serta dapat

membimbing masyarakat.“Saya selaku Ketua MUI

yang mewakili para umaro danulama sangat antusias dan men-dorong adanya PLTU di Ba tang.Sebab sangat dibutuhkan se -mua umat. Semua membutuh -kan listrik,” kata nya.

Menurutnya, PLTU dinilaimenjadi solusi kelistrikan diJawa, khususnya di Jawa Ten-gah. Karena disamping sangatdibutuhkan masyarakat jugauntuk memajukan wilayahKabupaten Batang. BerdirinyaPLTU diharapkan bisa mem-bawa kemashalahatan bagike pentingan umum dan se -mua aspek bagi masyarakat.

Sementara itu, Kementerian

Kehutanan dan LingkunganHi dup memastikan bahwapembangunan PLTU Batangtelah memperhitungkan Analisis Mengenai Dampak Ling -ku ngan (Amdal).Bahkan seca ra ekologi sosial lokasi proyekPLTU itu jauh lebih baik dariPLTU Tanjung Jati di Jepara.

Kabid Pengkajian dampakdan Pengembangan TeknologiLingkungan Hidup, BadanLin gkungan Hidup (BLH) Ja -teng Otniel Moeda menga ta -kan pembangunan proyek itutelah melalui proses Amdaldan memperhitungkan dam -pak sosio ekonomi.Pihaknyamendukung kelanjutan pem-bangunannnya. ■ Haw-ad

BLORA – Komisi D Dewan PerwakilanRakyat Daerah (DPRD) akan memanggilKepala Dinas Kesehatan (Dinkes) Kabu-paten Blora, Hj Henny Indriyanti, terkaitdugaan pemotongan dana kapitasi yangmenjadi hak Pusat Kesehatan Masyarakat(Puskesmas) yang ada di kecamatan-keca-matan dan desa/kelurahan.

■ Diduga Potong Dana Kapitasi Puskesmas

DPRD Akan Panggil Kadinkes

Kamis Pahing, 23 April 2015

Penambang Galian C Protes Kebijakan Bupati

PKL Melanggar, Gerobak Langsung Diangkut

Ratusan warga yang akanmembuat e-KTP bahkan relauntuk datang sejak subuhuntuk mendapatkan antreanpaling awal. Meski pelayananbelum dibuka, namun merekasudah menyanggong gedungDisdukcapil sejak pagi. Sekretaris Dinas Disdukcapil

Kudus Jumadi mengatakan pi-haknya mengaku tidak bisaberbuat apa-apa mengatasimembludaknya pemohon e-KTP. Pasalnya, selama ini per-alatan pencetakan e-KTP yangada di dinasnya terbatas.”Kalau alat pencetaknya ba -nyak, tapi recorder yang ber -fungsi hanya dua unit,” kataJumadi, Rabu (22/4).

Dikatakan, recorder tersebutmerupakan alat utama dalampencetakan e- KTP. Melalui alattersebut, seluruh data elektronikberupa sidik jari hingga scanretina mata, direkam dalam chipyang tertempel dalam e-KTP. Tanpa ada recorder tersebut,

e-KTP yang sudah dicetakmasih belum bisa digunakan.Sehingga, mau tidak mau pen-ce takan membutuhkan waktu.”Kapasitas mesin recorder ter-sebut hanya 200 sampai 250unit per hari. Jadi, kami tidakbisa berbuat apa-apa,” tambahJumadi.Ironisnya lagi, alat recorder

tersebut merupakan droppingdari Kementerian Dalam

Negeri. Sehingga, pihak Dis-dukcapil tidak bisa seenaknyasendiri membeli alat tersebut. ”Kami memang sudah men-

gajukan ke pemerintah pusatuntuk mendapat tambahan alatrecorder. Tapi hingga saat inibelum ada respon,” tukasnya.Untuk itu, Jumadi meminta

kesadaran masyarakat menge-nai persoalan yang ada. Diha-rapkan, masyarakat bisa tertibantre untuk bisa mendapatkane- KTP. Sementara, sejumlah warga

mengaku kecewa dengan lam-bannya pelayanan e- KTP diDisdukcapil Kudus. Merekaberharap agar pelayanan bisaditingkatkan hingga antreantidak seperti saat ini.”Mending zaman dulu,

meski bayar tapi bikin KTP bisacepat. Nggak seperti sekarang,”kata Ngatemi, salah seorangwarga asal Wergu Wetan. Menurutnya, dia sudah dua

hari antre untuk membuat e-KTP di kantor Disdukcapil.Hanya saja, selalu kehabisanantrean sehingga terpaksa balikkeesokan harinya. n tom-ad

PURBALINGGA-PenambangGalian C yang tergabungdalam Paguyuban SerayuEmas memprotes kebijakan Bu-pati Sukento Rido Marhaen-drianto yang tidakmemperbolehkan usaha galianC di Kabupaten Purbalingga.Mereka menganggap kebijakantersebut mematikan usaha ma-syarakat yang mata pencarian-nya di bidang tersebut. “Rencananya kami akan

menemui bupati, Kamis (23/4)dan meminta agar penamban-gan galian C diperbolehkankembali,” kata KoordinatorPaguyuban Serayu Emas,Imam Maliki, Rabu (22/4).Sebelumnya Pemkab Pur-

balingga Pemkab melarang pe-rusahaan galian C memakaialat berat untuk mengeruk ma-terial sungai. Hal itu disam-paikan Bupati Sukento RidoMarhaendrianto.‘’Untuk itu kami akan mem-

perketat izin usaha galian C.Selain dibatasi tonase truk yangmembawa material, kami jugamelarang penggunaan alatberat,’’ katanya.Penambangan yang akan di-

izinkan adalah penambangansecara tradisional. Selama inipenambangan galian C menim-bulkan permasalahantersendiri.Diduga angkutangalian C berkontribusi besarterhadap kerusakan infrastruk-tur jalan kabupaten. Perbaikaninfrastruktur jalan ini membu-tuhkan anggaran tidak sedi-kit,’’ katanya.Dia menambahkan, Penda-

patan Asli Daerah (PAD) yangdidapat dari retribusi galian Ctidak sebanding dengan keru-sakan yang ditimbulkan, baikkerusakan jalan maupun ling-kungan.

n Tinjau KembaliSementara itu DPRD Purbal-

ingga meminta Pemkab menin-jau kembali kebijakanmenghentikan penambangangalian C akhir 2013 lalu. Pe-nambangan tersebut diper-lukan karena merupakan matapencaharian warga dan men-dukung berbagai proyek diPurbalingga.”Pertimbangan kami, usaha

galian C menjadi ladang yangsubur bagi masyarakat sekitar

sebagai mata pencaharian. Se-lain itu untuk mendukung ke-giatan proyek di Purbalinggayang dikerjakan oleh kontrak-tor. Saat ini kontraktor kesu-litan mendapatkan material,”paparnya.Kepala Kantor Penanaman

Modal dan Perizinan Terpadu(KPMPT) Purbalingga, Muko-dam, mengatakan saat itu sebe-narnya Pemkab sudahmengeluarkan Perda dan Per-bup soal penambangan, tetapisaat sudah selesai diap-likasikan, UU Nomor 4 tahun2009 tentang Minerba diberla-kukan. UU itu menyatakan,jika seluruh perizinan usahapenambangan mineral batuandan tanah dipusatkan di pro-vinsi. Gubernur yang akanmemfasilitasi melalui dinasatau instansi terkait di provinsi.”Karena itu, sampai saat ini

sudah tidak ada yang memilikiizin. Kami juga belum melihatada yang mengurus atau mem-perbaharui perizinan. Kamibersama jajaran terkait jugasudah melakukan penertiban.”Terangnya. n

ST-ad

PURBALINGGA-Sebanyak147 pasangan suami isteri yangtelah mengikuti isbat nikah diBalai Desa Pengalusan, Keca-matan Mrebet, Rabu (22/4).Dengan dilakukannya isbatnikah ini maka secara resmipernikahan ke-147 pasangansah secara hukum negara.Ketua Pengadialan Agama

Purbalingga, Hasanudin me-ngatakan isbat nikah ini meru-pakan salah satu programpemerintah untuk memberikankepastian hukum dan identitashukum bagi warganya. Dengan adanya isbat nikah

maka negara mengakui per -nikahan yang telah dilakukan-

nya, sehingga pasangan suamiisteri bisa memperoleh bukunikah.“Ada 300 pasangan yang

membutuhkan pengesahan ni -kah, namun setelah diveri-fikasi, yang memenuhi syaratsejumlah 147 pasangan,”ujarHasanudin.Hasanudin mengatakan un -

tuk mensukseskan programtersebut, pengadilan agamamengerahkan 24 petugas, KUAempat petugas dan Dinduk-capil empat petugas. Ha sa -nudin optimis pelaksanaanisbat nikah bisa selesai dalamsatu hari.“Kita berkomitmen untuk

terus melanjutkan program ini,selama masyarakat membu-tuhkannya. Sedangkan untukwilayah pelaksanaan bisa ber -gantian,” ujarnya.Dirjen Administrasi Badan

Peradilan Mahkamah Agung,Hasbi Hasan kegiatan ini se-jalan dengan UU Nomor 24Tahun 2013 tentang Adminis-trasi kependudukan. Pemerin-tah punya peran aktif untukmengentaskan warganya daripersoalan administrasi kepen-dudukan.“Di Indonesia terdapat 24

juta pasangan yang tidak pu -nya buku nikah, dan 20 jutaanak yang tidak punya akta ke-

lahiran. Kalo ditotal terdapat 60juta penduduk yang tidakpunya identitas kependu duk -an,” ujar Hasbidiperbolehkan,” ujar HasbiBupati Purbalingga, Sukento

Rido Marhaendrianto, me -nyambut baik dengan programini, karena buku nikah punyamakna yang sangat besar. Ka-rena buku nikah bisa untukmengatasi konflik seperti wa -ris.“Setelah mendapat buku

nikah diharapkan semua pa -sangan bisa menjalankanhidup ini dengan pasti,”im-buhnya. n

ST-ad

BREBES – Para petugas SatpolPP Kabupaten Brebes melaku-kan tindakan tegas denganmerazia para pedagang kakilima (PKL) di beberapa sudutkota yang dilarang untukberdagang, Selasa (21/4).Berdasarkan pantauan, pe-

tugas Satpol PP melakukanrazia di alun-alun Brebes,Jalan Jenderal Sudirman, JalanVeteran, Jalan Prof Muham-mad Yamin, Jalan LetjendSuprapto dan Jalan JenderalAhmad Yani.Para pedagang yang mem-

bandel dengan meletakan ger-obak atau tempat berjualanlainnya di daerah larangan ter-paksa gigit jari. Pasalnya, pe-tugas yang dibantu anggotaLinmas langsung mengangkutbarang-barang tersebut dandibawa ke Kantor Satpol PP.“Kami melakukan tindakan

tegas sesuai dengan aturandan mekanisme yang ada. Se-belumnya, para PKL di selu-

ruh sudut Kota Brebes sudahdiberikan surat resmi terkaitlarangan untuk berdagangatau berjualan pada jam-jamtertentu. Sementara, di bebe-rapa wilayah yang tidakdiperobolehkan mening-galkan gerobak atau tempatberjualan apabila dilanggarterpaksa diambil tindakantegas untuk diangkut petugasSatpol PP yang dibantu Lin-mas,”tukas Kepala Satpol PPKabupaten Brebes, Drs BudhiDarmawan MSi melalui KasiLinmas, Nurochmat SH.

n Diambil KembaliNurochmat menambahkan,

barang-barang milik PKLyang diangkut oleh petugasdipersilahkan untuk diambilkembali di Kantor Satpol PP.Namun, para PKL yang me-langgar tersebut harus menan-datangani surat perjanjianuntuk tidak mengulangi per-buatannya dengan berda-

gang/berjualan di tempat-tempat terlarang.“Kami harapkan kerjasa-

manya yang baik khususnyabagi para PKL. Apalagi, Kabu-paten Brebes sedang meng-hadapi penilaian Piala Adi -pura. Tentunya, keberhasilanmendapatkan piala tersebutmerupakan dambaan juga se-luruh masyarakat KabupatenBrebes. Penertiban PKL jugasebagai upaya untuk mencip-takan lingkungan Kota Brebesyang bersih,”tandas Nuroch -mat.Nurochmat menjelaskan,

khusus di alun-alun Brebes se-lain dilarang untuk berda-gang/berjualan juga steril daripara pengemis, gelandangandan orang tua (PGOT). Petu-gas Satpol PP dan Linmastidak akan segan-segan bertin-dak untuk menertibkan ka-wasan tersebut sehinggamenjadi wilayah yang tertibdan nyaman. n ero-ad

SOLO-Bengawan Solo. Riway-atmu kini. Sedari dulu jadi pusatperhatian insani. Itulah sepeng-gal syair lagu Bengawan Solociptaan komponis Gesang yangkini telah mendunia.Tentang bagaimana kondisi-

nya kini. Hal itulah yang men-gundang keprihatinan banyakpihak, termasuk kalangan Grup -2 Kopassus. Pasukan elite yangbermarkas di Kandang Menjan-gan Kartasura, Sukoharjo meng-gelar kegiatan susur Sungai Be-ngawan Solo dalam rangka mem-peringati hari ulang tahun ke-63. Dengan mengerahkan be-

lasan perahu karet, KomandanGrup – 2 Kopassus Kolonel InfRichard Tampubolon bersamaBupati Sukoharjo Wardoyo Wi-jaya dan Muspida berikut rom-bongan pejabat terkait, me -

nyusuri sungai Bengawan Solodi wilayah Kabupaten Sukoharjosejauh 9 kilometer. Selama perjalanan yang ber-

langsung sekitar 90 menit dila-kukan penanaman tanamanpenghijauan di lima titik banta -ran. Masing-masing di Bulakan,Karangjoro, Jengkangan, Mojodan Gadingan. Tak pelak lagi,kegiatan penghijauan disambutmasyarakat dengan antusias.Komandan Grup 2 Kopassus

Kolonel Inf Richard Tampubolondalam keterangannya usai mela-kukan penanaman tanamanpenghijauan di Desa BulakanKe camatan/Sukoharjo, Rabu(22/4), mengatakan, kegiatanme lakukan susur Sungai Benga -wan Solo dan melakukan pengi-jauan di daerah bantaran se tem -pat, merupakan bentuk kepedu-

lian guna melestarikan ling-kungan.

n KeterpanggilanTindakan yang dilakukan se-

luruh anggota Kopassus meru-pakan bentuk tindaklanjut ke -ter panggilan, mengingat SungaiBengawan Solo meme gang per-anan penting dalam kehidupan.Air Bengawan Solo digunakanuntuk kepentingan, pertanian,PLTU, maupun menjadi sumberair minum. Karena manfaat yangsangat besar bagi masyarakatdan lingkungan, maka keber-adaan Bengawan Solo harus di-jaga oleh semua pihak. Berkait hal inilah Grup 2

Kopassus menyerahkan bantuan5.000 tanaman penghijauan gunamencegah longsornya tebingBengawan Solo di sejumlah tem-pat. Sekaligus mengeliminasi ke-rusakan tebing Bengawan Solo,jelasnya sembari mengatakankonseptor seluruh kegiatan yak -ni Bupati Sukoharjo WardoyoWijaya.Bupati Wardoyo Wijaya ketika

diminta tanggapannya menilaikegiatan Kopassus ini se -bagai hal yang sangat luar biasa.Karena kegiatan yang juga meng-gelar gerakan penghijauan meru-pakan bentuk kepedulian terha-dap lingkungan. Artinya, Kopas-sus melakukan antisipasi dam-pak negatif hal yang yang meng-ancam kelestarian lingkungan. Diakuinya, terjadi sejumlah

tebing longsor di DAS Benga wanSolo. Untuk itu, adanya peng hi-jauan yang dilakukan diharapkandapat meminimalisasi long-sornya tebing sungai. n K.2-ad

n Disdukcapil Beralasan Alat Terbatas

Antrean E-KTP Terus MembludakKUDUS – Antrean pemohon e-KTP di DinasKependudukan dan Catatan Sipil terus memblu-dak. Setiap harinya, ratusan pemohon memadatigedung Disdukcapil untuk melakukan penc-etakan e-KTP. Namun sayangnya, antrean terse-but tidak sebanding dengan jumlah peralatanyang tersedia.

SERAHKAN BUKU NIKAH : Dirjen Administrasi Badan PeradilanMahkamah Agung, Hasbi Hasan menyerahkan buku nikah kepadapasangan suami istri. 147 pasangan mengikuti isbat nikah yang dilak-sanakan di Balai Desa Pengalusan, Kecamatan Mrebet, Purbalingga,Rabu (22/4). n Foto :Joko Santoso-ad

147 Pasangan Suami-Istri Ikuti Isbat Nikah

n Antisipasi Tebing Longsor

Kopassus Hijaukan Bantaran Bengawan Solo

NAIK RAKIT: Dan Grup 2 Kopassus Kolonel Inf Richard Tampub-olon bersama rombongan Muspida Sukoharjo menaiki rakit dan men-gawali kegiatan menyusuri Sungai Bengawan Solo dari Desa Bulakan,Kecamatan Sukoharjo menuju Gadingan Kec amatan Mojolaban, Suko-harjo. n Foto: Bagus Adji W-ad

WONOGIRI-Isu tidak sedapkini tengah berhembus ke Bu-pati Wonogiri Danar Rahman -to. Dia diisukan tidak men -dapat restu dari DPP PDIPberkait dengan pencalonannyakembali dalam Pilkada yangbakal dihelat pada tahun ini.Ketika ditemui di sela-sela

acara di Objek Wisata WadukGajahmungkur Wonogiri, Rabu(22/4) Danar menepis isu terse-but. “Itu tidak benar, itu hanya

isu saja. Yang jelas segala sesu-atunya itu yang menentukanDPP PDIP, termasuk soal reke-mondasi. Saya ingin kembali

mengabdikan diri di partai.Kan saya juga dulu sebagaipendiri PDIP di Wonogiri ini,”jelas Danar.Seperti pernah ditulis bebe-

rapa waktu lalu, Danar men -daftarkan diri menjadi calonbupati lewat DPC PDIP Wono-giri. Yang mendaftar calon bu-pati tak hanya Danar, namunjuga ada nama Joko Sutopo(Ketua DPC PDIP) dan Ir JokoPurnomo (anggota DPRD Ja -teng). Sedangkan yang mendaf-tar wakil bupati adalah IrSu prapto, mantan Sekda danMubarok seorang PNS.Belakangan ini, juga santer

terdengar bahwa Sumaryoto,mantan anggota DPR RI dariPDIP yang juga bos PO Gajah-mungkur, menyatakan siapuntuk memimpin Wonogiribila rakyat menghendakinya.‘’Kalau rakyat menghendaki

kami siap untuk memimpinWonogiri,’’ kata Sumaryotobaru-baru ini.Namun sejauh ini Sumaryoto

belum terbuka, dia akan men -calonkan bupati melalui partaiapa. ‘’Saya menghenda kai partaiyang melahirkan pe mimpinbukan hanya sekadar menjadikendaraan untuk men calonkan,’’katanya. n Pm-ad

Danar Diisukan Tak Direstui DPP PDIP

RAZIA PKL : Petugas Satpol PP Kabupaten Brebes bertindak tegas terhadap PKL yang melanggara aturan. Tampak, salah satu petugas Satpol PP sedang merazia pedagang es di seputar alun-alun. nFoto. Eko Saputro-ad

“Kemampuan daerah(APBD) dana untuk KPU se -be sar Rp 18 miliar, dan Pan-was Rp 2,5 miliar,” jelasSe kretaris Tim Anggaran Pe-me rintah Daerah (TAPD) danDinas Pendapatan, Pengelo-laan, Keuangan dan AsetDae rah (DPPKAD) H Gu-nadi, Rabu (22/4).

Menurutnya, anggaranKPU telah dialokasikan di-ang garkan pendapatan danbe lanja daerah (APBD) Rp 11miliar, dan akan ditambah -kan di APBD Perubahan Rp 7miliar. Panwas juga sudah di-floting di APBD Rp 1,5 miliar,dan akan ditambah di APBDPerubahan Rp 1 miliar dariaju an Rp 7,8 miliar,” jelasnya.

“Kemampuan daerah yasebesar itu, dan angka itu su -dah final kok,” jelas Gunadisa at dimintai konfirmasi soalanggaran untuk penyeleng-gara Pilkada 2015.

Menanggapi alokasi danadari pemkab itu, Ketua KPUKa bupaten Blora Arifin men-jelaskan, pihaknya jauh harisudah mengajukan anggarantotal untuk penyelenggaraanRp 27 miliar. Rinciannya, katadia, kebutuhan untuk penye-lenggara mulai dari KPU,PPK, PPS, dan KPPS saja sek-itar Rp 14 miliar.

Di luar itu, ketentuan baruterkait alat peraga kampanye(APK) yang harus disediakanKPU membutuhkan sekitarRp 4,6 miliar, dana lainnyauntuk pencetakan, operasio -nal, dan berbagai kegiatan.

“Intinya kami siap meng -gelar pilkada, tapi dananyayang ada masih kurang,” je-las nya.

■ Pengawas TPSKetua Komisi A Dewan

Perwakilan Rakyat Daerah(DPRD) Siti Nur Chanifahmenambahkan, pihaknyama sih akan membahas soalajuan dana untuk penyeleng-gara, termasuk akan koordi-nasi dengan beberapa man- tan penyenggara Pemilu un -tuk mendiskusikan kebutu -han anggaran yang men- de kati riil.

Selain itu, Komisi A akansegera melakukan studibanding (stuba) pelaksanaanpilkada di daerah lain, karenadia mendapat informasi yangberbeda-beda.

“Contohnya, di Klaten Pe -ngawas TPS bekerja sebulanhonornya Rp 200.000, tapiaju an di Blora lebih dari duakali lipatnya,” paparnya.

Arifin menambahkan, pil -ka da nanti memang tidak ada

tahap rekapitulasi di tingkatPa nitia Pemungutan Suara(PPS desa/kelurahan), tapiaturannya ada sekretariatPPS. Dia tidak berandai-an -dai soal dana yang disiapkanPemkab, namun dia juga te -tapi siap misalkan anggaran-nya hanya sekitar Rp 21,6miliar.

Di Blora akan berdiri seki-tar 1.620 tempat pemungutansuara untuk Pilkada 9 De-sember 2015, dengan jumlahPPS ada 295, PPK ada 16.Jumlah pemilihnya diperki-rakan lebih dari 750.000orang. ■ K-9-ad

PEMALANG - Hanya dalamtem po kurang lebih 1 jam giatope rasi lalu lintas yang dilan -jut-kan dengan sidang ditempat yang digelar SatlantasPolres, Ke jaksaan Negeri danPengadilan berhasil menjaring39 pelanggar. Dalam raziayang digelar di de pan PosLantas Alun-alun Pema langtersebut pelanggaran dido -minasi SIM dan STNK.

Petugas dalam giat raziatidak hanya memberhentikanpara pe ngen dara sepeda motorsaja, na mun sejumlah

kendaraan lain se perti trukdan angkutan bak terbuka jugaturut diperiksa. Sejumlahpeng guna jalan sempat kagetde ngan razia yang dila ku kanka rena tidak terlihat dari ja uhkarena kondisi jalan yangmenikung. Selain itu kondisijalan di lokasi adalah satuarah.

■ RutinKapolres AKBP Dedi Wirat -

mo SIK melalui KasatlantasAKP Ar fan S Sipayung di dam -pingi Kbo Lantas Iptu Nur -

dinowo, Ra bu (22/4) men j e -laskan jika ope rasi meru pakangiat rutin untuk me ningkatkanketertiban. Kali ini sekaligusdilakukan sidang di tempat,sehingga lebih cepat dan tidakharus menunggu waktu si -dang di pengadilan se perti bia -sa nya.

“Jumlah pelanggar SIM 19sedangkan STNK sebanyak 20pe ngendara, mereka diprosesse suai dengan ketentuan yangber laku,”tegasnya.

Sementara Heru (35), seo -rang pengguna sepeda mo tor

yang ke betulan terjaring razia,me ngaku memilih model ope -rasi sekaligus sidang di tem pat.Sebab sangat mem ban tu ka re -na tidak harus me nung gu jad -wal sidang ber sama yangbia sanya dila ku kan se tiap HariKamis di Pe nga dilan Negeri.

“Kalau sidang di Penga dilanantrinya lama, sehingga kitaha rus me luangkan waktu khu -sus un tuk mengikuti si dang,ka lau bi sa jika ada ope ra si se -ka lian di lan jutkan sidang ditem pat,” harapnya. ■

Obo-ad

Kamis Pahing, 23 April 2015

SIDANG DI TEMPAT : Seorang pelanggar lalu lintas menjalani sidangditempat dalam operasi lalu-lintas.■ Foto : Probo Wirasto-ad

39 Pelanggar Lalu-lintas Disidang di Tempat

CILACAP - Warga kembali ha -rus mewaspadai keberadaanorang tak dikenal yang terlihatdi lingkungannya. Sebab, kasuspencurian sepeda motor bisadi lakukan dengan berbagai mo -dus, di antaranya pelaku yangberpura-pura menjadi penga-men. Seperti kasus yang diung -kap oleh anggota SatreskrimPol sek Jeruklegi, Rabu (22/4).

Polisi menangkap Riki DwiJu lianto, remaja berusia 17 ta -hun yang masih berstatus seba-gai pelajar sebuah SMA didae rah Banyumas. Tersangkater catat sebagai warga Kecama -tan Wangon Kabupaten Banyu-mas.

Kaposek Jeruklegi AKP Su -geng Hartono mengatakan,modus yang digunakan pelaku

adalah dengan berpura-purame ngamen dari rumah ke ru -mah untuk mencari sasaran se -pe da motor yang diparkirtan pa pengawasan dari pemi-lik nya.

“Setelah mendapati sasaran-nya, pelaku kemudian beraksidengan membuka kunci stangsepeda motor tersebut menggu-nakan kunci T yang sudah di -ba wa dari rumah,” jelasnya.

Aksinya ini berjalan cukupmu lus, karena dengan menga-men tidak membuat orang curi -ga, tapi saat itu pelakumenga wasi lingkungan sekitar.Na mun berkat laporan korban,po lisi yang bergerak cepat dansegera menangkap Riki Dwi.

Kini tersangka harus mem-per tanggungjawabkan perbu-

atannya dan mendekam di ru -ang tahanan Polsek Jeruklegi. Iaterancam hukuman 7 tahunpenjara sesuai pasal 363 KUHPten tang pencurian.

Lebih lanjut diungkapkan,korban dalam kasus pencurianini adalah Dimas Baktiar (22),warga Dusun Kalibanjar DesaJe ruklegi Wetan, KecamatanJer uklegi.

Kala itu sepeda motor Hon -da Supra dengan nomor PolisiB-6482-PJB terparkir disampingSD 3 Jeruklegi Wetan dan di -ting galkan korban untuk meli-hat pertunjukan kuda lumping.Ia terkejut lantaran ketika hen-dak pulang, sepeda motornyatelah hilang.■

Ady-ad

Berpura Ngamen, Pelajar Curi Motor

KPU-Panwas Dapat Tambahan Dana

PEMALANG - Anggaran Pe -mi lukada di Kabupaten Pe-malang diperkirakan akanme lonjak drastis. Hal ini dise-babkan tahapan kampanye,termasuk alat peraga yangsemula direncanakan akan di-backup dengan APBD, kinise penuhnya dibebankan padakeuangan daerah melaluiAPBD. Sehingga pengajuananggaran dari KPU Pemalangpun menyesuaikan dari se-mula Rp 26 Miliar menjadi ki -sa ran Rp 35 Miliar.

Sekda Pemalang Drs Budhi

Budhi Rahardjo MM, Rabu(22/4), membenarkan jikatang gung jawab pembiayaanpelaksanaan pemilukada kiniditanggung pemerintah dae -rah. Termasuk alat peragadan kampanye sebesar Rp 50miliar. Namun jumlah terse-but belum final karena tetapdisesuaikan dengan kemam-puan daerah.

Senin depan Tim AnggaranPemerintah Daerah (TAPD),KPU dan Komisi C akanbersama-sama melakukan ve -ri fikasi anggaran yang mung -

kin bisa diefisienkan. Kalau nanti sudah menjadi

keputusan TAPD dan kemu-dian ke Bupati disetujui, makaproses selanjutnya adalahmem beritahukan mendahuluianggaran yang ada 17 dulu.Hal ini harus ditetapkan ka re -na saat ini bentuknya adalahca dangan daerah di rekeningumum daerah. Sehinggapeng gunaan yang 17 miliarse telah kita mengetahuianggaran yang diperlukanapakah 35,40 atau 50 miliar.■

Obo-ad

Anggaran Kampanye Dibebankan Daerah

KOTAK SUARA : Untuk efisiensi, kotak suara eks Pileg dan Pilpres 2009-2014 yang kini tersimpan di gudang KPU Blora, akan digu-nakan Pilkada 2015.■ Foto: Wahono-ad

BLORA – Pemerintah Kabupaten(Pemkab) Blora, tampaknya sudahtidak lagi mampu mememuhi per-mintaan dana pelaksanaan pilihankepala daerah (Pilkada) 2015. BaikKomisi Pemilihan Umum (KPU) danPanitia Pengawas (Panwas) berdasarpermintaan, dua penyelenggara itumencapai Rp 34,8 miliar.

PEKALONGAN- Ribuan war -ga Kota Pekalongan mulaiumur dua tahun hingga ke atas,akan meminum massal obatkaki gajah sebagai tahap akhirtindak lanjut pelaksanaan Pro-gram Pemberian Obat MassalPencegahan Filariasis (POPF)mendatang.

Pemkot pun telah mengang-garkan dana APBD sebesar Rp400 juta guna pelaksanankegiatan itu. Sementara obatyang tidak dijual bebas itu,merupakan bantuan dari pe-merintah pusat.

Kepala Dinas KesehatanKota Pekalongan dokter DwiHeri Wibawa kepada warta -wan, Rabu (22/4), menuturkan,

jika pengobatan massal kakigajah ini merupakan yang ke-lima kalinya. Pihaknya ber ha -rap, pengobatan massal itume rupakan tahun terakhir.

Karena jika diulang kembaliakan membutuhkan dana yangcukup besar. Untuk itu, pi-haknya berharap masyarakatsecara sadar dan sukarelameminum obat filariasis yangdibagikan secara gratis. “Obatmassal akan digelar 22 Meimendatang, kini kami sedangmelakukan validasi data wargayang akan menjadi sasa -ran,”katanya.

Hal itu dilakukan, tambahHeri, lantaran sasaran pengob-atan massal filariasis tahun inibertambah. Sebelumnya, hanya

anak usia kurang dari duatahun, namun sekarang anakberusia dua tahun, sehinggaperlu didata.

Masih menurut Heri, jikaobat pencegahan filariasis tidakdiberikan kepada ibu hamil,ibu menyusui, lanjut usia (lan-sia) berusia lebih dari 70 tahunyang kondisi tubuhnya lemahdan warga yang menderitasakit berat. Tahun lalu, wargayang menjadi sasaran pember-ian obat massal pencegahan fi-lariasis sebanyak 280.000 jiwa.

“Obat kaki gajah itu telahkami terima dan saat ini sedangdikemas untuk didistribusikanke puskesmas,”katanya.■

K-28-ad

PENGAMEN CURI: Dengan berpura-pura menjadi pengamen, pelajar ini mencuri sepeda motor. Ia masihmenjalani pemeriksaan di Mapolsek Jeruklegi.■ Foto: ady purwadi-ad

Ribuan Warga Akan Minum Obat Kaki Gajah

Rapelan Belum Cair, Kesabaran Kades DiujiMUNGKID- Kesabaran kadesdan perangkat desa di Kabu-paten Magelang masih diuji.Harapan mereka untuk bisamenikmati rapelan pencairanpenghasilan tetap (siltap) Janu-ari-April 2015 belum juga direal-isasikan.

Kabag Tata Pemerintahan,Arry Widi Nugroho, menga -takan, perbaikan berkas persya -ratan administrasi pencair an,be lum tuntas. Baik ber kas per-mo honan pencairan mau punperaturan kades yang dilampir -kan.

“Secara umum, sesuai hasilverifikasi DPPKAD, kesalahanyang perlu diperbaiki dalamberkas itu adalah tentang be-saran anggaran yang dimintakarena salah hitung dan tanggalpenetapan,” katanya, SRabu(22/4).

Faktor lain yang menyebab -kan proses pencairan siltap

terasa lamban, menurut dia, reg-ulasi yang terus berubah-ubahpaska diberlakukannya UUDesa. Misal, adanya koreksi ter-hadap ketentuan dalam PP43/2014 yang diharus disertaiterbitnya Peraturan MenteriKeuangan sebagai dasar hu kumpencairan siltap.

Seperti diberitakan, kadesdan perangkat desa di Kabupa -ten Magelang kelimpungan ka -re na sudah empat bulan ter akhirtidak menerima siltap.

Kenyataan demikian mem-buat mereka harus pontang-panting demi bisa mencukupikebutuhan sehari-hari keluar -ga.

Padahal, kata Ketua Pagu yu -ban Kades “Ngesti Projo”,Sungkono, di luar itu, kami ju gadituntut bisa memenuhi kebu-tuhan sosial sepertiteman/ warga yang mempunyaihajad mantu, khitanan, kematian

dan lainnya.

■ Pahami KondisiKarena itu, pihaknya ber ha -

rap, pemerintah bisa memaha mikondisi yang dialami para ka desdan perdes. Artinya, siltap yangmenjadi hak mereka segera di-cairkan. “Dulu, dijanji kan akancair bulan ini,” tukasnya.

Kepala DPPKAD (Dinas Pe n-ge lola Pendapatan dan Ke uang -an dan Asset Daerah), DjokoTjahjono, menjanjikan, ji kaberkas persyaratan administra sisudah lengkap, rapelan sil tapempat bulan terakhir bisa di-cairkan.

Sesuai amanat PP No.60/2014, kata dia, siltap ber sum -ber dari Alokasi Dana Desa(ADD) yang dimasukkan da lamperaturan desa atau APBDes.Sedangkan perhitungan be saransiltap diatur melalui peraturanbupati (perbup).■ TB-ad

Kamis Pahing, 23 April 2015

Jamaah Ratib Al Hadad Akan Gelar Doa KeselamatanSRAGEN – Ribuan warga Nadliyin Sragen,yang tergabung dalam jamaah pengajianRatib Al Hadad, akan menggelar doa kesela-matan bagi Sragen, bertempat di kampusSTIT Madina, Kampung Teguhan, Keca-matan Sragen Kota, Sabtu (25/4). Doa

bersama itu, untuk memohon Pilkada Sragenagar berjalan lancar. Ketua jamaah pengajianRatib Al Hadad Moh Fadlan kepadawartawan Rabu (22/4) mengatakan, penga-jian juga digelar sebagai doa untuk kesela-matan kondusivitas wilayah. ■ K-25-ad

Dana PSKS Rp 429 Juta Tak Terserap

“Banyak yang belum me-ngambil, ada sekitar 715 RTSdari seluruh kecamatan tidaktersalurkan,’’ jelas Kepala Kan-tor Pos Purwo Sudarmanto,Rabu (22/4).

Menurutnya, berdasarkanlaporan dari seluruh kantor pos

kecamatan yang menyalurkandana PSKS, memang masih ada715 RTS yang belum mengam-bil. Alasan warga penerimatidak mengambil dana itu be-ragam alasan, antara lain se-dang berada di luar kota untukbekerja, dan alasan lainnya.

Diakuinya, ada beberapawarga penerima dana PSKSenggan untuk mengambil ka-rena malu. Mungkin penerimaPSKS yang mestinya tidak la-yak mendapatkan program itudan sebaliknya warga yangbenar-benar miskin malahtidak menerima.

Purwo menambahkan, di la-pangan ada PSKS yang tidaktepat sasaran, tetapi stafnyatidak bisa berbuat banyak, ka-rena Kantor Pos (perusahaantempatnya bekerja) hanya ber-tugas menyalurkan saja. Se-dang untuk pendataan dan pe-ngolahan data, pihaknya tidakikut.

“Kami hanya bertugas me-nyalurkan saja, asal RTS pener-ima membawa syarat lengkap,staf kami harus membayarkandana PSKS,” tegasnya.

■ Akhir JuniUntuk RTS yang belum

mengambil jatahnya itu, lanjut-nya, masih diberi kesempatanmengambil sampai akhir Juninanti. Karena itu, dia memintaagar RTS yang berhak mener-ima dan belum mengambiljatahnya untuk menghubungikantor pos terdekat.

“Dana masih akan disimpansampai akhir Juni 2015, setelahJuni dana akan kami kemba-likan ke pusat,” tambah KepalaKantor Pos Blora ini.

Seperti diberitakan sebelum-nya, PSKS dibayarkan pada 11-18 April lalu, caranya dila-kukan di seluruh kecamatan.Pembayaran perkecamatan,dan dijadwal agar penerimatidak me- numpuk. Jumlahpenerima PSKS sebanyak72.462 rumah tangga sasaran(RTS).

Jumlah uang yang diterimajuga naik. Tahun lalu satu kelu-arga penerima hanya menda-pat Rp 400 ribu, tahun inimenjadi Rp 600 ribu. Denganjumlah uang yang diberikan Rp600 ribu per RTS, maka danauntuk PSKS di Blora sebanyak43.477.200.000 untuk RTS di 16kecamatan.

Jumlah penerima PSKS ter-banyak adalah Kecamatan Ran-dublatung dengan jumlah RTS7.700, kemudian KecamatanBanjarejo sebanyak 7.415 RTS.Terbanyak ketiga adalah Keca-matan Todanan dengan 6.692RTS. ■ K-9-ad

BLORA – Dana sebesar Rp 429 juta untuk pro-gram simpanan keluarga sejahtera (PSKS) diKabupaten Blora tidak terserap. Pasalnya, totaldana PSKS Rp 43.477.200.000 untuk 72.462rumah tangga sasaran (RTS), sampai jadwalpenyaluran (pencairan) ditutup, belum diambilwarga penerima program itu.

ANTRI: Pegawai Kantor Pos (kanan) saat melayani antrean warga pengambil dana PSKS di salah satu kantodesa di Blora.■ Foto: Wahono-ad

DPRD Tolak 13 Mobil Dinas BaruPURBALINGGA-DPRD Pur-balingga menyatakan menolakpemberian mobil dinas baruyang diberikan oleh PemkabPurbalingga. Mobil tersebutdiberikan sebagai penggantimobil inventaris lama. Ang-garan pengadaan mobil dinasbagi anggota dewan tersebutdialokasikan di APBD tahun2015.

Ketua DPRD PurbalinggaTongat SH, Rabu (22/4) mem-benarkan hal tersebut. Diung-kapkan pihaknya belum bisamenerima pemberian mobil di-nas baru tersebut. Diungkap-kan pihaknya menerima me-nerima empat buah mobil jenisToyota Inova yang diperun-tukkan bagi pimpinan dewan.

“Selain itu kami juga mener-ima tujuh mobil jenis ToyotaAvanza untuk operasional

fraksi. Mobil tersebut eks ken-daraan dinas Kepala Bagian(Kabag) di Pemkab Purbal-ingga. Selain itu untuk BadanKehormatan (BK) dan BadanLegislasi (Baleg) DPRD jugamenerima dua mobil inventarisjenis Toyota Inova,” ungkap-nya.

Tongat enggan membeber-kan alasan mengapa pihaknyamenolak pemberian mobil di-nas baru tersebut. Dia hanyamengatakan ada yang perludibicarakan dengan eksekutifterkait pemberian mobil inven-taris bagi dewan tersebut. “Mo-bil inventaris baru tersebut su-dah kami kembalikan lagi keeksekutif,” lanjutnya.

Sementara itu Kabag UmumPemkab Purbalingga AkhsanMashuri mengatakan, empatmobil dinas untuk pimpinan

DPRD adalah pengadaan baru. “Empat mobil baru pimp-

inan DPRD tersebut, menggan-tikan empat mobil pimpinanDPRD yang lama,” katanya.

■ Tujuh UnitDia juga membenarkan men-

genai tujuh mobdin merek To-toya Avanza, yang akan digu-nakan sebagai operasionalfraksi di DPRD Purbalingga.Namun, berbeda dengan mob-din untuk pimpinan DPRD,yang merupakan pengadaanbaru. Mobil untuk fraksi meru-pakan mobdin eks Kabag SetdaPurbalingga.

Mobil tersebut diserahkanke DPRD untuk operasionalfraksi karena para kabag di Set-da Purbalingga, sudah menda-patkan mobidin baru merekToyota Avanza seri G keluaran

terbaru. Juga diserahkan duamobil merek Toyota Innova un-tuk operasional badan yangada di DPRD Purbalingga. To-tal ada 13 unit mobdin barudan lama, yang diserahkan ke-pada Sekwan DPRD Purbal-ingga.

“Dengan adanya empat mo-bil baru untuk pimpinan DP-RD, empat mobil lama pim-pinan DPRD bakal digunakansebagai mobil operasional ko-misi di DPRD Purbalingga.Sedangkan mobil merek IsuzuElf yang sebelumnya digu-nakan sebagai mobil operasio-nal komisi, dikembalikan kepa-da Pemkab Purbalingga,” tu-turnya.

Terkait penolakan dewan ter-hadap pemberian mobil dinasbaru tersebut, dia belum mauberkomentar lebih jauh. ■ST-ad

BANYUMAS- Siapa bilanganggota TNI hanya mampumemanggul senjata dan unjukkemampuan dalam kegiatanpameran Alutsista saja. Ny-atanya pasukan berseragamloreng ini juga cekatan dalamhal ‘nukang’ dan ‘macul’. Pe-mandangan ini pun menjaditontonan warga sekitar.

Seperti yang terjadi dalamKarya Bhakti TNI Korem

071/Wijayakusuma di DesaKedondong, Kecamatan Soka-raja. Puluhan pasukan berser-agam loreng ini, sejak pagisudah sibuk mengangkut batukerikil dan pasir dengan ger-obak dorong. Sebagian lainnya,sibuk mengaduk semen sertamengecor irigasi di tepi sawah.Teriknya sinar matahari samasekali tidak mereka hiraukan,sesekali terdengar yel-yel atau-

pun senandung lagu penye-mangat dari para anggota TNI.

Personel gabungan Korem071/Wk dan Koramil Sokarajaini tengah memperbaiki salu-ran air sepanjang 200 meter didesa setempat. Saluran irigasidi sawah ini sudah lama rusak,sehingga air yang mengalirbanyak yang tumpah ke SungaiSolokan di bawah irigasi. Aki-batnya, aliran air banyak yangtidak sampai ke sawah-sawahpetani di bawah.

“Beberapa bagian irigasibocor, sehingga aliran air tidaksampai ke sawah-sawah wargadi ujung selatan, karena itu kitabangun saluran irigasi yangpermanen sepanjang 200 meter,dengan tinggi 0,6 meter danketebalan 15 centimeter,” kataBabinsa Desa Kedondong, AlMaskur, Rabu (22/4).

Para anggota TNI ini mulaibekerja pagi hari pukul 07.00WIB hingga sore pukul 15.00WIB. Mereka bahu-membahubersama warga sekitar mem-bangun saluran irigasi tersebut.Warga dengan sukarela jugamenyediakan makanan sertaminuman sekedarnya bagimereka. Kemanunggalan TNIdengan rakyat benar-benar te-rasa baik saat bekerja maupunsaat istirahat untuk makansiang. Tanpa canggung, merekaberbaur dan bercanda denganwarga sekitar. Bahkan, saat jampulang sekolah, seorang anakkecil yang lewat bersamaibunya sempat memanggil ‘PakTentara’ dan disambut denganteriakan serta lambaian tangan

oleh para anggota TNI.Bantuan tenaga dan maka-

nan tidak hanya datang dariwarga Desa Kedondong tempatsaluran irigasi dibangun, beber-apa warga dari desa sebelah.Muslih (51), warga Desa Soka-raja Wetan yang ikut mem-bantu membangun irigasi me-ngatakan, ia bersama tiga te-mannya sengaja datang untukikut membantu para anggotaTNI dan warga Desa Kedon-dong.

■ Swasembada PanganSebelumnya, kegiatan karya

bhakti ini dibuka oleh Danrem071/Wk, Kolonel Inf Edison SEMM. Menurutnya, programkarya bhakti yang dilakukanTNI selalu bersentuhan lang-sung dengan kebutuhan ma-syarakat. Dan pembangunansaluran irigasi ini merupakansalah satu upaya untuk mem-bantu petani meningkatkanhasil pertaniannya, sementaratujuan besarnya adalah untukmendukung program pemerin-tah dalam mewujudkan swa-sembada pangan.

“TNI juga berpartisipasi se-cara nyata dalam mewujudkanswasembada pangan. Sebab,swasembada pangan tanpa di-imbangi dengan sarana danprasarana yang memadai, di-antaranya sarana irigasi ini,tidak akan dapat berjalan den-gan baik, karena infrastrukturirigasi merupakan hal yangsangat penting dalam pertan-ian,” terangnya. ■

Hermiana E Effendi-ad

Personel TNI Perbaiki Saluran Irigasi

IRIGASI: Anggota TNI Korem 071/Wijayakusuma bahu-membahubersama masyarakat membangun saluran irigasi di Desa Kedondong,Kecamatan Sokaraja.■ Foto: Hermiana E Effendi-ad

5 PSK dan 3 Penjual Miras DiamankanPEMALANG - Lima pekerja seks komersial (PSK) di wilayahDesa Lowa, Kecamatan Comal dan tiga penjual minuman kerastanpa izin di lingkungan pemukiman, diamankan Satuan Sab-hara Polres Pemalang yang tengah melakukan razia rutin dibawah pimpinan AKP Trio Prabowo.

Mereka yang diamankan adalah Ijah (42) warga Pekalongan,Rina (25) penduduk Brebes, Anah (40) dan Ngatuni (34) wargaBatang dan Ella dari Semarang. Sedangkan penjual miras yangdiamankan adalah Dumiyati (39), Wusnandar (52) warga Am-bowetan dan Ambar Asmara (46) tinggal Desa gintung Keca-matan Comal.

Para PSK dijerat pasal 2 Perda Pemalang No 50 Tahun 1957tentang Pelacuran, sedangkan penjual miras dengan Pasal 13, 14,15 jo 29 Perda Pemalang No 11 Tahun 2012 tentang MenjualMinuman Beralkohol Tanpa Ijin. “Mereka telah diajukan kesidang Pengadilan Negeri Pemalang, oleh Hakim di vonis huku-man 1 bulan kurungan masa percobaan 2 bulan, dan BB minu-man beralkohol disita oleh Negara untuk dimusnahkan,”jelasKapolres Pemalang AKBP Dedi Wiratmo SIK melalui Kasat Sab-hara AKP Trio Prabowo, Rabu (22/4). ■ Obo-ad

DATA - Petugas melakukan pendataan data dalam razia yangberlangsung Rabu (22/4). ■ Foto : Probo Wirasto-ad

Jogjatronik Mall Tanam 10.000 MangroveYOGYA - Memperingati hari bumi, sekaligus ujud kepedulianterhadap pelestarian lingkungan, Jogjatronik Mall Yogyakartamenanam 10.000 pohon mangrove di Pasir Mendit, pesisir pantaiCongot, Kabupaten Kulonprogo, Daerah Istimewa Yogyakarta(DIY).

“Penanaman mangrove kami lakukan bertahap sejak 29 April2014, sampai dengan saat ini penanaman mangrove sudah men-capai 7.600 pohon, dan kini genap menjadi 10.000,” kata GM(General Manager) Jogjatronik Mall Yogyakarta, Adi Juniarto,Rabu (22/4).

Penanaman pohon mangrove tersebut tidak dilakukan secarasendirian, tapi melibatkan kelompok tani setempat ‘Wana Tirta’dan mahasiswa pecinta mangrove yang tergabung dalam ‘Man-grove Instiper Club’, terutama untuk pemeliharaan setelahpenanaman bibit.

Kegiatan penanaman mangrove sebagai rangkaian kegiatanyang melibatkan tak kurang dari seratus mahasiswa pecintamangrove, kegiatan dikemas dalam acara yang penuh keakrabandan kekeluargaan serta diselingi hiburan musik akustik dan pan-tomim.

Bukan hanya penanaman mangrove, bagi masyarakat Yo-gyakarta dan sekitarnya itu juga bisa mengikuti bulan promo se-lama April ini. “Kami sediakan hadiah mobil, sepeda motor, danhadiah menarik lainnya bagi yang beruntung,” ujarnya.■ ali-ad

Balap Liar Harus DifasilitasiMAGELANG - Aksi balap liar di jalan raya Magelang - Yo-gyakarta oleh sekelompok pemuda, dikarenakan tidak adanyawadah untuk menyalurkan hobi tersebut. Mestinya, PemerintahKabupaten (Pemkab) Magelang menyediakan fasilitas yang rep-resentatif bagi mereka, agar aksi balapan motor tidak meng-ganggu ketertiban umum.

“Aksi yang dilakukan anak-anak muda dengan balapan liardi jalan raya, memang harus difasilitasi, agar mereka tidak turunke jalan raya yang bisa mengganggu masyarakat, terutama aruslalu lintas jalan yang menghubungkan Provinsi Jateng - DIYtersebut,” kata anggota DPRD dari PKB, Gibatun Wafiroh, Rabu(22/4).

Menurut Wafiroh, Pemkab Magelang harusnya merespontingginya minat anak-anak muda di dunia balap motor. Ini pent-ing agar mereka tidak semakin liar, sehingga sulit untuk di-lakukan pembinaan. “Anak-anak muda yang suka balapanmotor di jalan, perlu mendapatkan perhatian,” katanya menang-gapi ratusan penonton dan pembalap liar yang dirazia PolresMagelang. ■ ali-ad

DITAHAN - Ratusan sepedo motor roda dua milik penontonmaupun pelaku balap liar di jalan Magelang - Yogyakarta, kini dita-han di Polres Magelang, untuk proses sidang tilang di PengadilanNegeri (PN) Kota Mungkid. ■ Foto ali subchi-ad

Jari kedua tangan Rahayu TriWinarsi (43), terlihat mahir

mengayam rotan untuk membuatdudukan maupun sandaran kursi. Ibu yang tinggal di

Kelurahan Kemijen SemarangTimur ini ternyata mampu

membuat berbagai macam bentukdudukan maupun sandaran kursi.

YA, pekerjaan sebagai penga -nyam kursi sudah berlangsungse lama enam tahun, itulah yangdi tekuni ibu dua anak tersebutde mi membantu suami mencu -kupi kebutuhan keluarga. Ber -tempat di Jalan Pengapon Se ma-rang Timur, ibu yang hanya men-gandalkan ketelitian serta kesa ba -

ran.Dengan menggunakan alat-alat

seperti paku, drei dan palu, istridari Matrin (46) tersebut teryatasetiap hari mampu menyelesai -kan satu dudukan maupun san-daran kursi duduk yang dihargaiRp 50.000 sampai Rp 80.000.“Karena kebutuhan keluarga

25°C

33°C

23°C

32°C

25°C

33°C

24°C

33°C

24°C

33°C

23°C

31°C

Sumber : BMKG Jawa Tengah

04.25 11.41 15.00 17.38 18.46Sumber: Kantor Wilayah Kementerian Agama Jawa Tengah.Ks

Bermodal Ketekunan, Menganyam Rotan Demi Keluarga

MENGANYAM: Rahayu TriWinarsi (43), tengah menganyamkursi dengan menggunakan bahan

rotan di halaman rumahnya di JalanPengapon Semarang Timur, Rabu

(22/4). Foto: Shodiqin-Ks.

Bersambung ke hal 21 kol 1

MEMILIKI hobi barumenjadi tantangan ter se -ndiri untuk mengenal le -bih jauh apa yang kinite ngah disukai pada dirisendiri. Hobi baru memu-ngkinkan muncullantaran mening-gal kan beberaparu tinitas lama,atau tengah men-jalankan aktifitaslain di tempat ba -ru. Hal itulahyang kini di-a l a m iRegina

Manna Zoet Viola Nusa-putera.Mahasiswi Sastra Indo-

nesia FIB Undip ini tengahmenekuni hobi barunyayakni menggambar sketsa.

Kegiatan terse-but sudah di-lakukannyasejak sete-

Kamis Pahing, 23 April 2015

n Peninggian Jalan & Pavingisasi Rampung

Warga Genuk Banggakan Hendi

PETERONGAN- Sosialisasi tem-pat penampungan pedagang Pe-terongan yang dilakukan olehDi nas Pasar Kota Semarang ber-langsung seru Rabu (22/4). Parapedagang secara serentak dan se-cara aklamasi menghendaki ber -se dia pindah di tempat pe nam-pungan setelah Lebaran merupa-kan harga mati. Ketua Persatuan Pedagang dan

Jasa Pasar (PPJP) Unit Pasar Pete -rongan Widodo usai acara sosial-isasi kepada Wawasan menyata-kan, bahwa para pedagang siapmendukung program pemerintahdalam pembangunan Pasar Pe-terongan. Tetapi, Dinas Pasar juga perlu

memberikan toleransi bahwamen jelang Lebaran merupakansa atnya pedagang mremo menca -

ri rezeki. Sehingga ini perlu dipa-hami oleh Dinas Pasar agar mem-berikan kesempatan kepada parapedagang dalam mencari rezekimenjelang Lebaran.“Semua pedagang mendukung

pembangunan Pemerintah KotaSemarang. Sebaliknya, pejabatPemkot Semarang juga perlu me -mahami bahwa para pedagangpa da saat menjelang Lebaran jugabutuh mremo untuk memenuhikebutuhan keluarga dalam me -nyambut Hari Raya Idul Fitrinanti,” tegas Widodo.Dikatakan Widodo, sebelum

Dinas Pasar melakukan sosialisasiterhadap undian tempat penam-pungan, para pedagang sudahmelakukan rapat intern dan hasil

Bersambung ke hal 21 kol 3

Kamis, 23 April 2015

Semarang Butuh Pembangunan Infrastruktur Besar

GENUKSARI- Sejumlah pem-bangunan fisik di wilayah Ke-lurahan Genuksari KecamatanGenuk telah rampung dilaksa-nakan pada tahun 2014. Hal itu diungkapkan Hadi

Slamet dari perwakilan LPMKGenuksari pada saat jalan se -hat dan dialog bersama Wali-kota Semarang di KelurahanGenuk, Rabu (22/4). Menurut-nya, sejumlah sarana prasa ra -na yang telah dibangunme lalui musyawarah rencanapembangunan (musrenbang)di kelurahannya di antaranyauntuk peninggian jalan danpavingisasi di belasan RT dikelurahan tersebut.

Foto: Fitria Rahmawati

SPOTLIGHTPedagang Peterongan, Pindah Usai Lebaran Harga Mati

BALAIKOTA- Penyerapan ang-garan dalam urusan wajib peker-jaan umum di lingkungan PemkotSemarang, dinilai masih mempri-hatinkan.Penilaian itu disampaikan Ke -

tua Fraksi Golkar DPRD Kota Se-ma rang Agung Priyambodo ke pa-

da Wawasan di Balaikota, Rabu(22/4). Menurutnya, penyerapananggaran selama tahun 2010hingga 2014 rata-rata hanya bisadirealisasikan sebesar 64,03 per -sen.“Padahal total anggaran di

tahun 2014 sebesar Rp2,16 trilyun

namun yang bisa diserap atau di-realisasikan hanya Rp1,383 tril-iun,” terangnya.Dijelaskan, Kota Semarang se-

benarnya sangat membutuhkanpembangunan infrastruktur yanglebih besar lagi. Dan apabila selu-ruh anggaran urusan wajib terse-

but terealisasi 100 persen, sebe-narnya juga belum cukup karenamasih kurang dari anggaran yangdisediakan.Ditambahkan, kondisi jalan

kota sepanjang 1.078 Km, 130 Km

Sketsa Wajah

POTONG PITA: Walikota Hendrar Prihadi memotong pita sebagaiperesmian Jalan Dongbiru 3 di Kelurahan Genuksari yang rampungdipaving menggunakan dana APBD 2014 sesuai hasil musrenbangdari warga sekitar. Foto: Nurul Wakhid-Ks

Tersangka yang sering dipang-gil dengan nama Pur ini sempatmelakukan perlawanan saat akanditangkap. Petugas yang dipimpinKasatreskrim AKBP Sugiartolangsung memuntahkan timahpanas .

“Tersangka Tri Purnomo sete-lah merampok dan membunuh

BARUSARI-Pencarian pelaku pembunuhan sadis

disertai perampokan terhadap Hj Suparti, istri jura-

gan kayu membuahkan hasil. Pelakunya Tri

Purnomo (40) , buruh pasir terkapar di aspal Termi-

nal Giwangan Yogyakarta diterjang pelor petugas

gabungan Resmob Polrestabes dan Polsek Pedu-

rungan. Bersambung ke hal 21 kol 1

Bersambung ke hal 21 kol 1

TEGALSARI-Mantan Wali-kota Semarang Soemarmo HSmemastikan dirinya akankembali maju dalam laga Pil-wakot 2015 ini. Kepastian itudisampaikannya saat mengun-jungi kantor Redaksi KoranPagi Wawasan di Jalan KawiRaya 20, Rabu (22/4).Dalam kunjungan tersebut

Soemarmo diterima oleh Pim -pinan Umum Koran Pagi Wa -wasan Irianto Joko Moelyono,Pemimpin Redaksi Agus TotoWidyatmoko, Manajer IklanAgung Wahyu Jawoto, Redak-tur Pelaksana Achmad RisEdi yanto dan sejumlah re dak -si.

SOSIALISASI: Para pedagang Pasar Peterongan saat mengikuti sosialisasipengundian tempat penampungan yang bakal diikuti dengan pemindahanpara pedagang. Foto: Unggul Subagyo-Ks

Bersambung ke hal 21 kol 3

n Pembunuh Istri Juragan Kayu Dibekuk

Dor, Pur Terkapar

n Akan Pilih Sendiri Calon Wakil Walikota

Soemarmo Pastikan Maju Pilwalkot

RESTU PILWAKOT: Mantan Walikota Semarang Soemarmo HSsaat mengunjungi kantor redaksi Wawasan sembari meminta restuatas keinginannya maju kembali dalam Pilwakot 2015 ini. Foto:Nurul Wakhid-KsBersambung ke hal 21 kol 3Bersambung ke hal 21 kol 4

DIGELANDANG: Pelaku pembunuhan istri juragan kayu tersangka Pur saat digelan-dang menuju ke ruang tahanan Polrestabes dengan luka tembak di kaki sebelah kanan,Rabu (22/4). Foto: Felek Wahyu-Ks

MIJEN - Komunikasiyang dijalin antara pihakswasta industri denganpemerintah, diharapkandapat menjalin komuni-kasi agar berguna dalammenghadapi persainganpasar bebas Asean.

Hal itu disampaikanWalikota Semarang Hen-drar Prihadi di saat mem-buka Bina Pelaku UsahaIndustri di kawasan in-dustri Kubota Mijen, Ra-bu (22/4). Menurutnya,Pemkot Semarang akanterus mendukung lang-kah pelaku industri da-lam memajukan dan me-masarkan produknya dikota ini.

‘’Pemkot siap membe-rikan dukungan pada ke-

giatan industri dan inves-tasi yang ada di Kota Se-marang,’‘ terangnya.

Diakuinya, sektor in-dustri memberikan sum-bangsih besar baik dari sisipajak pendapatan maupundari sisi penyerapan tena-ga kerja. Di sisi lain, pe-luang investasi masih ter-buka luas di kota ini.

‘’Kami siap memberi-kan dukungan dan kemu-dahan akses misal darisisi infrastruktur jalan. Ja-di, mari bersama-samamemajukan perindustri-an Kota Semarang gunàpembangunan yang lebihbaik dan sejahtera,’‘ lanjutWalikota.

Kepala DisperindagKota Semarang Nurjanah

menyampaikan, bahwaPemkot Semarang danpelaku industri merasaperlu persiapan di bidangindustri khususnya eks-por impor barang jasadan tenaga kerja. Hal inidimaksudkan gunamenghasilkan produkyang berkualitas.

Ditambahkan, sesuaiUU Perindustrian makastrategi yang dilaksana-kan adalah menyiapkanseluruh elemen, yaitu te-naga kerja yang meme-nuhi kualitas daya saingserta upaya menciptakaniklim kondusif. Untuk it-ulah pihaknya akan terusmelakukan pembinaanterhadap pelaku usaha.■

hid-die

Kamis Pahing, 23 April 2015

Dukung Pengembangan Industri

INOVASI PRODUK: Didampingi Kadisperindag Kota Semarang Nurjanah, WalikotaSemarang Hendrar Prihadi melihat dari dekat inovasi produk yang dihasilkan dari indus-tri. ■ Foto: Nurul Wakhid

PKS Ajak Nonton FilmBOJONG SALAMAN -Dalam rangka ulang ta-hun ke-17, PKS Kota Se-marang mengadakan aca-ra nonton bareng film Gu-ru Bangsa; Tjokroaminoto.Menurut Ketua BidangHumas DPD PKS KotaSemarang Nur Kholis, ke-giatan ini digelar bersamapelajar yang baru saja me-nyelesaikan Ujian Nasio-nal (UN), Senin (20/4) la-lu.

Menurutnya, selain se-bagai hiburan, PKS jugaingin mengajak pelajarmendalami sejarah bang-sa. ‘’Acara nonton barengyang digelar di XXI Citra-land Simpang Lima inirupanya sangat diminatipara pelajar dari berbagaisekolah di Kota Sema-rang,’‘ terangnya.

Dijelaskan, pihaknyasebelumnya membukapendaftaran nonton ba-reng film Tjokroaminotogratis, melalui akun twitter@pkssemarang. Sejak pen-daftaran dibuka, akun ter-sebut dibanjiri mention da-ri para pelajar yang inginmengikuti acara nontonini.

Kegiatan ini juga meru-pakan hiburan bagi parapelajar yang terlihat terte-kan karena sulitnya men-jawab soal UN. Perasaantertekan ini harus disalur-kan kepada kegiatan posi-

tif salah satunya dengancara nonton bareng filmyang menggambarkan se-jarah bangsa yaitu Tjokro-aminoto.

‘’Kami lihat para pelajarsangat tertekan denganujian nasional, terbukti ba-nyak pelajar yang melam-piaskan kepada hal hal ne-gatif, untuk itu kami me-ngajar para pelajar untukmencari hiburan yang po-sitif, salah satunya ini,’‘imbuhnya.

Ditambahkan, pihak-nya akan terus melakukanupaya-upaya seperti iniuntuk menjaring minatanak muda terhadap par-tainya. Cara-cara pende-katan dengan langkah se-perti ini diakuinya cukupefektif menangkap minatkawula muda dalam ber-politik.

Diakui, anak muda saatini kurang suka berpolitik.Mereka lebih suka mela-kukan kegiatan yang ber-sifat demonstratif, pamerserta berbau gadget.

‘’Kami menangkap pe-luang tersebut denganmenjaring mereka melaluitwitter. Tapi tidak lupa ka-mi sampaikan nilai-nilaiIslami dalam acara ter-se-but yang tetap kami ke-mas secara elegan namuntidak meninggalkan jiwamuda,’‘ pungkasnya. ■

Hid-die

ALAT BERAT: Dibantu alat berat, puluhan aparat Satpol PP membongkar lapak PKL di Jalan Karanganyar, Brumbungan, kemarin. Lapak tersebutdikeluhkan warga dan melanggar aturan. ■ Foto: SM Network/Adhitia A

■ Di Jalan Karanganyar, Brumbungan

Puluhan PKL Dibongkar

Kepala Satpol PP Endro PMmengungkapkan, ada beberapapelanggaran yang dibuat parapedagang yang berjumlah 25 itu.“Lapak PKL ternyata dibangunpermanen dengan dasar yangdicor, sehingga menutup salu-ran,’‘ katanya.

Hal itu, menurut Endro, jelasmelanggar aturan. ‘’Selain itu,mereka juga membuka usaha

dari pagi hingga malam, bahkanada yang menjadikan lapaknyasebagai hunian. Padahal, sesuaiaturan, jam buka PKL di sanamestinya antara pukul 16.00 sam-pai 23.00,” terangnya.

Lebih lanjut, dia juga men-gungkapkan, pihaknya sudahmelakukan pendekatan kepadapara PKL. Sekitar Maret lalu, diamemberi sosialisasi pada mereka.

Hanya saja, tambahnya, hing-ga batas akhir yang ditentukan,para pedagang ternyata tetap takmemperhatikan ketentuan yangada. Karena itu, pihaknya ter-paksa melakukan penertiban.

“Batas akhir yang ditentukanyakni Rabu (22/4) ini. Karena itu,tak ada alasan untuk menolak,”katanya di tengah-tengah pelak-sanaan pembongkaran.

■ Dukung AparatSalah seorang warga Jalan

Karanganyar, Memet (41), men-gatakan, PKL di wilayah tersebutsudah berdiri lebih dari sepuluhtahun lalu. Sepengetahuannya,lapak tersebut juga sudah beber-apa kali berpindah pemilik ka-rena dijualbelikan. Dia mendu-kung langkah aparat yang mem-

bongkarnya.“Setelah penertiban, saya ber-

harap saluran yang tadinya ter-tutup lapak dinormaliasi. Harusada pengerukan sedimen lumpurdan sampah,” katanya.

Dulu, tindakan itu tak mung-kin dilakukan karena tertutuplapak PKL yang dicor. Normal-isasi saluran, menurutnya, sangatpenting karena daerah sekitar diatinggal sering tergenang.

“Tahun lalu, genangan bisamencapai 50 cm saat hujan deras.Bahkan area genangan sampai diJalan Melati Selatan,” tambahnya.

Pembongkaran lapak PKL ke-marin dilakukan oleh puluhanaparat Satpol PP. Mereka dibantudengan alat berat sehingga me-mudahkan pekerjaan. ■

SM Network/H35,H71-die

BRUMBUNGAN - Puluhan lapak pedagang kakilima (PKL) di Jalan Karanganyar, Brumbungan, di-bongkar Satpol PP, Rabu (22/4). Keberadaanmereka dikeluhkan warga sekitar, apalagi lapak-lapak tersebut juga melanggar Perda 11/2000 ten-tang PKL.

Budaya Gotong-Royong Mulai TerkikisJATINGALEH - Budaya gotongroyong yang lebih mengede-pankan kerja bersama untukmembangun sesuatu, belakanganmulai terkikis dari kehidupanbermasyarakat. Pelemahan buda-ya yang mengedepankan keber-samaan ini, makin terlihat me-nipis khususnya di perkotaan.

“Sikap toleransi dan gotongroyong yang menjadi karakterasli bangsa ini telah luntur,” ung-

kap anggota DPR RI Jamal Mir-dad, dihubungi melalui ponsel-nya, Selasa (21/4).

Kebersamaan, menurut Jamal,sangat diperlukan untuk bisa me-ringankan beban warga yang ke-kurangan. “Dalam kehidupanbermasyarakat sekarang ini, se-akan tidak dikenal lagi adanyasikap bantu membantu antarte-tangga. Semua terkesan cuek de-ngan kesibukan masing-masing,”

ungkapnya.Politisi Partai Gerindra ini me-

nambahkan, karakter lebih me-nonjolkan persaingan dan iri hati,jika tetangga terlihat tampak le-bihmendominasi kehidupan. “Luntur-nya budaya gotong royong ini,salah satunya karena pengaruhbudaya barat yang lebih menge-depankan indivi-dualis dan sistemneoliberal,” imbuhnya.

Jamal berpesan, perlunya ke-

sadaran kolektif sebagai bangsauntuk menempatkan empat pilarsecara utuh, sebagai fundamentaluntuk membangun kerukunan.

“Empat pilar itu yakni keru-kunan, keharmonisan, keadilan,dan kesejahteraan masyarakat,serta tidak boleh ada ruang kom -promi dalam penegakan komit-men terhadap empat pilar kehi-dupan berbangsa,” tambahnya. ■

Lek-die

Kamis Pahing, 23 April 2015

“Kejati Jateng juga terlibatdalam penanganan kasusnya, se-lain Polda Jateng. Kami ber -harap penanganan kasusnyabisa lebih maksimal. Tapi terny-ata apa? Penanganan kasusnyamasih lamban karena belum adaper kembangan,” kata Boyaminke pada Koran Pagi Wawasan,Rabu (22/4).

Kepala Kejati Jateng Hartadimengakui, penanganan dugaankorupsi penjualan gedungOudetrap masih melakukan pul-data (pengumpulan data). Kejatiberalasan masih mencari alatbukti, karena belum lengkap

dan akurat.“Buktinya belum lengkap

dan belum akurat. Prosedurnyayang benar Puldata ada Intelkemudian ke Pidsus,” kata Har-tadi.

Kajati mengakui atas penye-lidikannya, pihaknya telah me -meriksa sejumlah saksi, ter- masuk saksi ahli. “Saksi sudahbanyak yang diperiksa. Lebihdari tujuh saksi. Bahkan kamiminta bantuan saksi ahli, meskisifatnya wawancara. Saksi ter-masuk pejabat,” katanya di-dampingi Kasie Penkum, EkoSuwarni.

Disinggung mengenai penan-ganan kasusnya yang juga dise-lidiki Ditreskrimsus PoldaJa teng, Hartadi mengakui tidakmasalah. “Kemarin dikabarkansoal rebutan Kejati dengan Pol-restabes soal kasus kasda. Kamisaling menghormati, sesuai ke-tentuan jika perkara dilaporkanke beberapa instansi,’’ jelasnya.

■ Bisa BersamaMenurut Hartadi, dalam pe -

nyelidikan bisa bersama-sama.‘’Tapi siapa yang menentukanpenyidikan lebih dulu, dia yangakan menangani. Sehingga siapayang duluan, lainnya harus me -ngalah. Seperti kasus Oudertap,Polda Jateng silakan menye-lidiki,” ujar dia.

Atas penyelidikan pembeliangedung senilai Rp 8,7 miliar itu,Hartadi mengatakan, pihaknyaterus bekerja, melakukan penye-lidikan. “Kami terus berupayamengumpulkan alat bukti,”katanya.

Kejati Jateng diketahui terli-bat penyelidikan atas kasus

dugaan korupsi penjualan ge -dung Oudetrap. Penyelidikandilakukan Kejati, setelah pi-haknya turut menerima laporankasusnya.

Kasus dugaan korupsi terjadiatas pembelian gedung kuna diJalan Taman Srigunting no 3BSemarang itu senilai Rp 8,7 mil-iar oleh Pemkot Semarang. Nilaipembeliannya dianggap terlalumahal dan diindikasikan di-mark-up.

Gedung kuno itu sebelumnyatak kunjung laku, saat dilelangoleh sebuah bank. Kasus dugaankorupsi pembelian gedungOudetrap atau gedung Gambirhingga saat ini, belum ada pen-ingkatan untuk penyelidikanlebih lanjut.

Dalam penyelidikannya, pe -nyidik telah memeriksa BudiPranoto selalu pemilik gedungyang dibeli Pemkot senilai Rp8,7 miliar. Padahal, gedung inioleh Bank BRI pada tahun yangsama pernah dilelang sehargaRp 2,4 miliar, namun tidak per-nah laku.■ rdi-die

Kasus Oudetrap LambanPLEBURAN - Penyelidikan kasus dugaan korupsipembelian gedung kuno Oudetrap di Kota Lamaoleh Pemerintah Kota Semarang oleh Kejati Jatengdinilai lamban. Tudingan itu diungkapkan Koordi-nator Masyarakat Anti Korupsi Indonesia (MAKI),Boyamin Saiman, saat dikonfirmasi perihal penan-ganan kasusnya.

BALAIKOTA - Pemkot Semarangmelalui Dishubkominfo didesaksegera mentertibkan keberadaanparkir liar di Jalan Ronggowar-sito, karena dinilai menganggupengguna jalan lainnya.

Desakan itu disampaikanKetua Komisi B DPRD Kota Se-marang Mualim kepada Wawasandi Balaikota, Rabu (22/4). Menu-rutnya, parkir truk berbadanlebar itu, sangat menganggupengguna jalan lainnya.

‘’Jalannya cuma lebar 8 lebar,lha kalau digunakan parkir truk-truk besar di kanan kirinya, tentusaja para pengguna jalan ter-ganggu,’’ terangnya.

Dijelaskan, parkir truk dikawasan itu tentu saja melanggaraturan. Pasalnya, kata dia lagi,kawasan tersebut tidak diperun-tukkan sebagai lokasi parkir truk.

Selain itu, kendaraan parkir dibadan jalan juga tidak diperke-nankan. Hal itu, belum terkait

dengan kemungkinan negatif,yang mungkin muncul dari ke-beradaan parkir truk.

‘’Bisa saja muncul prostitusiterselubung, karena tidak di -pung kiri, beberapa lokasi lainyang ada truk parkir diman-faatkan oleh Pekerja Seks Komer-sial (PSK) untuk menjajakandiri,’’ tukasnya.

Karenanya, pihaknya Dishubbekerja sama dengan kepolisiandapat menertibkan parkir liar itu.Paling tidak, karena parkir dipelabuhan sudah ditutup, parkirdi Jalan Ronggowarsito itu hanyadi satu sisi badan jalan saja seja-jar.

■ Sediakan TerminalSedangkan pemilik truk dan

trailer harus segera berusahamenyediakan lahan parkir sen -diri. ‘’Sedangkan jangka pan-jangnya, sebagai solusi pemkotharus menyediakan terminal

angkutan barang yang dapatmenampung semua truk dantrailer tersebut. Karena keber-adaan parkir liar itu jelasmerugikan pemkot, karena tidakada PAD yang diperoleh,’’ tegas-nya.

Lurah Tanjung Mas MargoHaryadi menyatakan, pihaknyatidak menarik tarif parkir liar trukdan trailer yang melanggar terse-but. Namun, katamua, tidak tahukalau ada uang keamanan yangdibayarkan.

‘’Itu adalah urusan intern sopirdan jasa keamanan, namun kamitidak memungut apapun,’’ ka -tanya.

Diakuinya, keberadaan parkirliar tersebut sangat meresahkanwarganya. Terutama, tambahnya,warga yang rumahnya di pinggirjalan, karena sering akses jalan kerumahnya terhalang oleh trukatau trailer yang parkir.■

hid-die

SIDAK TRUK: Ketua Komisi B DPRD Kota Semarang Mualim, saat memimpin sidak keberadaan truk parkir di JalanRonggowarsito, Rabu (22/4), yang dinilai menganggu pengguna jalan dan warga sekitar. ■ Foto: Nurul Wakhid

PEKUNDEN - Pohon trembesiyang usianya mencapai hampirsekitar 90 tahun di sudut timur ha-laman Restoran Semarang TempoDulu di Jalan Gajah Mada, adayang menawar untuk membelinyadengan harga Rp 15 juta. Tetapipengelola restoran itu, Jongkie Tio,enggan melepas.

“Orang yang menawar pohontrembesi ini, akan memanfaatkanuntuk bedhug. Mereka menawardengan sungguh-sungguh, de- ngan harapan akan dibuat bed-hug sebagai perlengkapanmasjid,” kata Jongkie Tio kepadaKoran Pagi Wawasan, Rabu (22/4).

Menurut Jongkie Tio, harga pe-nawaran itu bukan soal masalahmurah atau masih kurang pantas,tetapi lantaran pohon trembesiusianya yang sudah mendekatisatu abad itu, merupakan pening-galan orang-orang terdahulu.

“Dulu, rumah ini pernahditempati oleh orang terkaya diKota Semarang Oei Tiong Ham,dan pohon trembesi ini meru-pakan sejarah yang perlu di-uri-uri (dilestarikan),” katanya.

■ PeneduhMenurut cerita Jongkie Tio,

pada zaman Belanda pohon trem-besi banyak ditanam di pinggir-pinggir jalan, yang berfungsisebagai peneduh bila hujan.Kendati daunnya kecil-kecil,tetapi pohon trembesi daunnyasangat rimbun.

“Kalau pada saat turun hujan,orang berteduh di bawah pohontrembesi, tidak akan basah kuyupterkena tetesan air hujan,” kataJongkie, yang dikenal juga sebagaipenulis buku Semarang TempoDulu.

Batang pohon trembesi tuayang kulit batangnya banyakmengelupas itu, dipercaya Jong -kie ada ‘penunggunya’. ‘’Saya jus-tru tahu dari cerita orang-orang,kalau pohon itu ada penung-gunya,’’ jelasnya.

Tetapi apa jenis penunggunya?Jongkie mengaku, tidak tahu.“Kalau itu saya tidak tahu. Sayacuma dikasih tahu orang-orang,”ucapnya. ■ bgy-die

TREMBESI TUA: Jongkie Tioberada di bawah pohon trembesi tua

di restoran yang dikelolanya, pernahditawar Rp 15 juta tidak dilepas.■

Foto: Unggul Subagyo

Trembesi Tua, Ditawar Rp 15 Juta Tak Dilepas

KALIBANTENG - Pe -nyidikan kasus dugaankorupsi Badan Keswa-dayaan Masyarakat(BKM) Tlogomakmur,Tlo gosari Kulon, Pedu-rungan, tahun 2012/2013 dengan tersangkaSri Rahayu dan Normamasih berjalan. Selainmemasuki tahap pem-berkasan, penyidik me-nunggu saksi meri -ngankan yang akan di-hadirkan tersangka.

Namun dari tigasaksi meringankanyang akan dihadirkan,satu saksi diketahuimenolak di periksapenyidik Kejari Se-marang. “Seorang sak simeringankan menolakdiperiksa,” kata KepalaKejari Semarang, AsepNana Mulyana melaluiKasie Pidsus, SutrisnoMargi Utomo kepadawartawan, Rabu (22/4).

Tiga saksi meri ngan -kan sedianya akan dia-jukan tersangka. Duaorang diketahui menya -takan bersedia menjadisaksi meringankan.“Satu suaminya, satulagi pengurus BKM. Ituhaknya tersangka yangmengajukan,” kata dia.

■ Segera SelesaiAtas penyidikan ka -

sus korupsi yang ditak-sir merugikankeuangan negara seki-tar Rp 225 juta itu,Kasie Pidsus meny-atakan segera selesai.Meski penyidikan ter-sangka Norma terhi-tung baru dilakukan,

mengingat kasusnya sa -ma, Kejari menyatakanakan bersamaan dilim -pahkan.

Senin (6/4) lalu pe -nyidik telah menahankedua tersangka. Me -reka kini mendekam disel Lapas Wanita BuluSemarang. Sri Rahayudan Norma ditetapkantersangka karena dinilaibesama-sama mela ku -kan korupsi.

Sri diketahui bertu-gas sebagai bendahara,sedang Norma bertugasdi bagian adminitrasi.Sri Rahayu ditetapkantersangka 2014 lalu, danNorma pada akhir Ma -ret lalu.

Dugaan korupsi ter-jadi atas penyelewe- ngan uang bantuanBKM, di antaranya uangangsuran nasabah yangtidak disetorkan. Paratersangka, diduga jugatelah memalsukan lapo-ran Kelompok SwadayaMasyarakat (KSM).

Dari total bantuandana senilai Rp 500 jutayang seharusnya digu-nakan untuk pemba -ngunan infrastruktur,dana bergulir, dan ban-tuan sosial lewat sejum-lah KSM, diduga disim- pangkannya.

Kedua tersangka di-jerat Pasal 2 ayat 1 Un-dang-Undang nomor31/1999 sebagaimanadiubah UU nomor20/2001 tentang tindakpidana korupsi. Sub-sidair Pasal 3 UU yangsama dan Pasal 8KUHP. ■ rdi-die

■ Dugaan Korupsi BKM Tlogomakmur

Saksi Meringankan Tolak Diperiksa

Sertifikat DepositoDidugaDipalsukanBARUSARI - Pemalsuandokumen perbankan berupasertifikat deposito senilai Rp22,7 miliar di tangan PemkotSemarang, diduga dipal-sukan oleh Dyah Ayu Ku -sumaningrum. Pemalsuanter sebut sebagai modusuntuk mengorupsi dana kasdaerah, yang disimpan diBank Tabungan PensiunanNegara.

Terkait pemalsuan, Dyahjuga dilaporkan pihak BTPNke Direktorat Reserse Krimi-nal Umum Polda Jawa Ten-gah. Laporan tersebut masihdiselidiki, tetapi pokok per -karanya bagian dari kasusyang tengah disidik Sa -treskrim Polrestabes Sema -rang.

Kasat Reskrim Polres -tabes Semarang AKBP Sug-iarto mengatakan, pemal- suan dokumen sebagaimodus DAK (Dyah AyuKusumaningrum). Pihaknyamasih menunggu gelarbersama penyidik Ditreskri-mum Polda Jateng untukmenentukan langkah selan-jutnya.

‘’Kami masih menunggugelar bersama. Tetapi pokok

perkaranya kami selidikijuga. Apakah dihentikan ataudilimpahan laporan pemal-suan sertifikat deposito,masih menunggu. Mudah-mudahan dalam waktu dekatbisa gelar,’’ katanya, Rabu(22/4).

Pemalsuan dokumen terse-but, katanya, sudah diakuioleh pelaku pada saat tahappenyelidikan. Saat ini, pi-haknya belum memeriksaDyah sebagai tersangka.‘’Kami periksa dahulu saksi-saksinya, lalu ke tersangka,’’ungkapnya.■

SM Network/H74,K44-die

Truk di Ronggowarsito Harus Ditertibkan

GUNUNGPATI - Memperingatihari Bumi, yang diperingati setiap22 April, Universitas Islam Negeri(UIN)Walisongo dan UniversitasNegeri Semarang (Unnes) meng -ge lar kegiatan tanam dan pedulipohon. UIN Walisongo mela ku -kan penanaman pohon di kam -pus 3 Ngaliyan yang masihgun dul, sementara Unnes mela -kukan hal yang sama di sekitarKampus Sekaran dan WadukJatibarang.

“Pada hari ini, kami menanam900 tanaman yang terdiri daribibit jati, asem, trembesi danberingin. Kita berharap nantinyapohon yang kami tanam mampu

menjaga kelestarian alam wilayahWaduk Jatibarang, ” ujar DekanFakultas Teknik (FT) Unnes DrsMuhammad Harlanu MPd, diselapenghijauan di wilayah sekitarWaduk Jatibarang, Rabu (22/4).

Dirinya memaparkan kegiatantersebut merupakan salah satuwujud konkret dari konservasi sa -buk hijau tepian Waduk Jati ba -rang. Pihaknya juga bekerja samade ngan warga masayarakat Ke lu -ra han Kandri untuk bersama-sa -ma merawat pohon. Sebelummelakukan penanaman, pesertapenghijauan juga mendapatkanpengarahan teknis penanamanpo hon dari Badan Pengembangan

Konservasi Unnes. “Diharapkanpohon yang ditanam dengan me -tode yang benar akan menambahpo tensi pohon tersebut untuk tet-ap tumbuh,” tambahnya.

Sementara Sekretaris BadanPengembang Konservasi UnnesDrs Kusmuriyanto MSi menga ta -kan, dalam peringatan Hari Bumi,pi haknya mengajak masyarakatun tuk lebih mencintai bumi de -ngan tidak mencemarilingkungan dan merusak pohon.Kemudian membersihkan pohondari paku yang menancap, mem -be nahi banner jika masih berlakudengan cara mengikat denganrafia, sehari peduli sampah (pu -

ngut, kumpulkan, dan buang pa -da tempatnya) serta sehari tanpasam pah plastik.

■ UIN WalisongoSementara, di UIN Walisongo

pe nanaman pohon dimulai dariRektor UIN Walisongo, Prof DrMuhibbin MAg dilanjutkan WakilRektor III Dr Ruswan MA, WakilRektor III Dr Darori Amin, KepalaBiro Priyono MPd didampingikepala Perpustakaan MiswanSAg SIP dan Ketua AmericanCor ner Bahrul Ulum.

“Kegiatan ini bertujuan men -du kung gerakan pelestarian, kon -servasi alam serta meningkatkanpe ngetahuan dan kesadaran ma -sya rakat sekitar untuk secara nya -ta melakukan aksi-aksipe les tarian lingkungan. Melaluiaksi yang kami lakukandiharapkan menjadi inspirasi bagisemua pihak untuk lebih peduliterhadap konservasi alam,” paparRektor UIN Walisongo, Prof DrMuhibbin MAg disela kegiatan.

Tidak hanya itu, menurutnyabudaya menanam pohon jugasangat berguna untukmengurangi polusi, selain itu jugauntuk menjaga kelestarian alamsekitar. Pada kesempatan yangsama, Unit Kegiatan Mahasiswa(UKM)pecinta alam Mawapalajuga melakukan car free day dikampus UIN Walisongo. Dalamkegiatan tersebut seluruh dosen,mahasiswa dan pegawaidiharuskan untuk berjalan kaki diarea kampus.■ rix-Yn

Kamis Pahing, 23 April 2015

SEKAYU - Langkah unikmendukung pembangu-nan Pastoran Sanjaya Mun -tilan (PSM) dilakukan Ro -mo Aloys Budi Pur no moPR. Dengan melun cur kanalbum rohani, Romo yangberkonsentrasi da lam bi -dang komunikasi so sial lin -tas agama ‘men ju al’ se ba nyak tujuh lagu cip taannyauntuk menda pat kan sum -ba ngan dari donatur.“Kita berencana me ngum -pulkan sekitar 100 donaturdalam acara gala dinner,namun ternyata yang da -tang jauh lebih ba nyak yak -ni sekitar 400 orang,”ung kap Aluysius Bu di, da -lam jumpa pers di gedungKomsos, Jalan Imam Bonjol,Rabu (22/4).

Romo dengan kemam -pu an musik khususnya da -am permainan sakso fon ini,

menjelaskan, gala dinnerdimeriahkan live mu sik.“Kegiatan juga di me riahkanpenampilan Stevw Han do -yo, Mgr Jo han nes Puja su-mar ta Us kup AgungSe marang dan Ro mo FXSukendar PR yang jugavikjend Uskup,” im buhnya.

Kegiatan sosial, imbuhdia, dilakukan lantaranpem bangunan Pastoranyang saat ini menampungse kitar 100 umat kon di si nyasudah kurang re pre sen tatif.“Dari kebutuhan da na Rp 6miliar lebih, uang baru ter -sedia sekitar Rp 400 juta,”imbuhnya.

Aloysius Budi menam -bah kan, beberapa lagu yangdiluncurkan yakni al bumberisi 11 lagu di ma na 10lagu merupakan kar ya cip -tanya, 1 lagu karya UskupAgung Semarang.■ Lek-Yn

■ Penjajah Gunakan Strategi Budaya

Perjuangan Kartini Dihentikan

“Waktu itu residen di pantaiutara meminta pemerintahagar sekolah kejuruan Kartinidi tutup, namun pemerintahme nolak karena terlanjur me -ng izinkan, meski sebenarnyame reka juga ingin me nu tup -nya. Untuk itu kemudian dicaricara yang lebih halus, sebabKar tini tidak memberontak de -ngan senjata sehingga tidak bi -sa ditindas dengan kekerasandan senjata,” papar Ketua Ya -yasan Kanthil Jateng Prof DrSoetomo WE, dalam sarasehan

peringatan Hari Kartini, dikam pus Universitas PGRI Se -marang (UPGRIS) Sidodadi,ke marin.

Dirinya memaparkan, kare -na perjuangan Kartini lebihber sifat budaya, maka peme -rin tah Kolonial juga meng ha -da pi dengan strategi budaya.“Teknik ini pernah di pakaiKolonial Belanda, saat inginme nyingkirkan tokoh Ki SaminSurasentika dari Blora, yang ke -mu dian ditangkap dan di bu -ang ke Bangka. Inilah yang

sering tidak disadari oleh sia -pa pun, termasuk Kartini, ke ti -ka strategi budaya digunakanuntuk ‘menumpas’ gerak an -nya,” tambahnya.

Caranya dengan memintaBu pati Rembang saat itu untukmelamar Kartini. Kebetulan sa -at itu sang bupati yang sudahseu muran ayahandanya, istri -nya baru saja meninggal, meskipa da saat itu masih ada tiga se -lir. “Menggunakan budaya Ja -wa, sang ayah lalu bertanyapa da Kartini, dalam dialog ter -se but sebagai anak, Kartiniakan menuruti permintaansang ayah, termasuk menikahiBu pati Rembang. Kartini tidakbi sa membantah permintaansang ayah karena bakti setianyake pada orang tua, terlebih diase bagai putri bangsawan,” ujarSoetomo.

Meski mau dinikahi, namunKar tini mengajukan syarat yak -ni tidak mau ‘basa’ kalau ber bi -ca ra dengan suami, serta dalamupacara pernikahan dan ke se -ha riannya tidak mau me nyem -bah dan membasuh kaki suami.“Akhirnya setelah menikah,

dan diboyong ke Rembang, se -ca ra perlahan ‘roh’ pendidikanke juruan yang didirikannyape rlahan menghilang, meskisaat itu masih dikelola sangadik yakni Kardinah dan Ruk -mi ni. Perjuangannya benar-be -nar berakhir setelah beliaume ninggal sesaat setelah me la-hir kan. Kartini menjadi korbanpo litik budaya bangsa yang te -lah dimanfaatkan oleh pe me -rin tah Kolonial,” pungkasnya.

■ Masih TerbatasSementara, Warek I UPGRIS

Sri Suciati memaparkan saat iniketerlibatan wanita dalam ber -ba gai bidang masih sangat ter -batas, bukan karena tidakmam pu namun karena belumatau tidak diberi kesempatanun tuk itu. “Saat ini banyak di -te mukan bentuk ketidakadilangender, seperti pelabelan citraba ku, beban ganda, tindak ke -kerasan. Contoh mudah, seo -rang ibu rumah tangga harusme ngurusi anak, suami danuru san rumah tangga, disatusi si peran suami ‘relatif’ lebihmu dah,” ujarnya.

Dirinya menilai seharusnyape rempuan dan laki-laki mem -pu nyai peran yang sama, sebabyang membedakan keduanyaha nya organ biologis dan ko -drat. “Sedangkan gender beru -pa perbedaaan peran, fungsidan tanggung jawab laki-lakidan perempuan merupakanha sil konstruksi sosial yang ti -

dak bersifat kodrat, dapat ber -ubah dan dapat ditukar,”.

Turut hadir dalam sarasehanter sebut Pembina LembagaPen didikan Perguruan Tinggi(YPLP PT) PGRI Semarang DrSu dharto MA, Rektor UPGRISDr Muhdi SH MHum, sertatamu undangan lainnya.■

rix-Yn

TUNJUKKAN ALBUM : Alusius Budi saat menunjukkanalbum yang akan diluncurkan dalam rangka aksi amalpembangunan PSM, Muntilan.■ Foto : Felek Wahyu

KALIWIRU - Memperingati HariKartini, Noormans Hotels me nya -ji kan pelatihan tatalaksana makanatau table manner. Dalam tablemanner yang disediakan, Noor -mans mencoba membuat per wa -kilan jurnalis perempuan di KotaSe ma rang menjadi lebih isti-me-wa.

Assistant Food and BeverageManager Dasin Robby menga ta -kan, table manner kini menjaditrend yang harus diketahui olehse luruh kalangan. Mulai dari pe -ngu saha, dunia pendidikan, hing -ga pegiat wisata, kini mulaimem butuhkan skill untuk tablemanner. Sebagai peringatan HariKar tini, Noormans mencobameng istimewakan jurnalis pe -rem puan untuk memiliki tekniktable manner, yang dimulai de -ngan western manner.

Dasin menjelaskan, cara makanorang Indonesia memang berbedadengan cara makan orang di luarne geri. Perbedaan terletak salahsa tunya pada jumlah perabotanyang digunakan. Dengan tablemanner, maka jumlah perabotanyang digunakan akan menjadi le -bih banyak karena memiliki ta ha -pan penyajian menu dalam sekaliwak tu makan.

“Dalam table manner adamakanan pembuka, kemudianappetizer, main course, dandessert. Tahapan dalam tablemanner, perabotan yang palingba nyak digunakan adalah padadinner (makan malam), dan palingsedikit pada breakfast (sarapan),”te rang Dasin beberapa waktu

lalu.

■ Mudah BerinteraksiMenurutnya, keuntungan dari

belajar table manner yakni me mi -liki kemudahan untuk ber in ter -aksi di kelas very important people(VIP). Tak jarang, kolega atau re -

kan bisnis dari luar negeri pun,ha rus dijamu dengan baik. Pa sal -nya, menjamu dengan baik samahal nya dengan memberikanpeng hargaan yang baik pula padare kan bisnis.

Dalam penutupan acara, parajur nalis perempuan diberikan

peng hargaan sertifikat pelatihantable manner. “Semoga, denganada nya kegiatan ini, seluruh la-pi -san masyarakat minat belajar tataca ra jamuan makan ala luarnegeri,” tutupnya.■

M9-Yn

Jurnalis Perempuan Perlu Tahu Etika Makan

PELATIHAN: Dalam memeringati Hari Kartini, para jurnalis perempuan diberikan pelatihan table manner diNoormans Hotel.■ Foto: Fitria Rahmawati.

MEMAPARKAN : Ketua Yayasan Kanthil Jateng Prof Dr SoetomoWE dan Warek I UPGRIS Sri Suciati, dalam sarasehan peringatanHari Kartini, di kampus Universitas PGRI Semarang (UPGRIS)Sidodadi, kemarin.■ Foto : Arixc Ardana

SIDODADI - Melalui sekolah kejuruan yangdidirikannya, RA Kartini berkeinginan untukmembantu pendidikan wanita yang lebih baik,dengan memberikan keahlian agar kelak kemudianhari mampu berdikari. Namun pendidikanlanjutan bagi kaum perempuan, pada masa itudianggap terlalu jauh. Pemerintah Kolonial punberupaya untuk mencegah sekolah tersebut untukberkembang.

CABUT PAKU : Sejumlah mahasiswa Unnes peserta peringatan Hari Bumi, tengah mencabut paku yangmenempel di pohon di sekitar kampus Unnes Sekaran, Rabu (22/4).■ Foto : Arixc Ardana

■ Peringati Hari Bumi

Mahasiswa Gelar Aksi Peduli Pohon■ Bantu Bangun Pastoran Muntilan

Uskup Lelang Lagu Rohani

Kamis Pahing, 23 April 2015

Wiroto Parwo di TBRSTEATER Lingkar Semarang mengadakan pementasan wayangkulit Jumat Kliwonan dengan lakon ‘Wiroto Parwo’. Acara digelardi TBRS Jalan Sriwijaya, Kamis (30/4) pukul 20.30 WIB .■ M9-Ks

Nyonya-Nyonya di UINTEATER ASA Fakultas Syariah IAIN Walisongo mengadakanpentas dengan lakon ‘Nyonya-nyonya’. Karya Wisran Hadi ituakan digelar di Audit I Kampus I UIN Walisongo pada Rabu(29/4) pukul 19.00 WIB. ■ M9-Ks

Reuni Alste 1975ALUMNI SMA 3 Semarang (Alste) lulusan 1975 akan mengada-kan temu kangen atau reuni di rumah Endang Tati Sukmintarti,Jl Karangreja Tengah II No 14, Telagabodas, Semarang, Minggu(26/4). Konfirmasi kehadiran, 081381083011 (Irianti) dan08122800265 Sri Moelyono. ■ M9-Ks

Festival Daqu di Pemprov JatengPPPA Daarul Quran mengadakan Festival Daqu dalam rangkahari Sedekah Nasional, Minggu (26/3), di halaman kantorPemprov Jateng. Acara diisi lomba mewarnai dan menggam-bar, setoran hafalan empat surat Alquran pilihan dan juzamma. Informasi 08157603666, 085715773773. ■ M9-Ks

Workshop Berinteraksi dengan AnjingWORKSHOP membangun hubungan harmonis dengan anjing,dilanjutkan dengan diskusi dan praktik akan digelar Jumat (1/5)pukul 18.00-21.00 di Pondok Serrata Jl Setiabudi 108. Pendaftarandan informasi Philips 083830486388. ■ M9-Ks

Lomba Busana dan Lagu DaerahLOMBA menyanyi lagu daerah digelar Kamis (30/4) danlomba busana daerah pada Jumat (1/5) di foodcourt RobuchonParagon Mall lantai 3. Pendaftaran dan informasi Nieno081391488499. ■ M9-Ks

Kelas Pengembangan PribadiYPI Training Center & Consultancy kembali membuka kelasbaru ‘’Pengembangan Pribadi’’. Kelas yang dimulai pada 12Mei ini mengajarkan peserta menguasai ilmu kepribadian yangmenarik, hangat, dan menyenangkan. Info dan pendaftaran(024) 8440047 dan 085641817080. ■ M9-Ks

Unnes Menari 18 JamMAHASISWA Jurusan Seni Drama Tari dan Musik(Sendratasik) Unnes bakal memperingati Hari Tari Sedunia de-ngan menari selama 18 jam nonstop, Rabu (29/4), mulai jam06.00-24.00 di lingkungan kampus Sekaran, Gunungpati. Dise-diakan piagam penghargaan bagi sanggar, sekolah, atau penariyang berpartisipasi menjadi pengisi acara. Info dan pendaftaran:Indrawan Nur Cahyono (085640635657). ■ M9-Ks

■ SKPD Ziarah ke Makam Sunan Tembayat

Tumbuhkan Semangat Membangun

Hal itu disampaikan KabagHumas Pemkot SemarangAchyani, Rabu (22/3). Menu-rutnya, ziarah dilakukan dalamrangkaian hari jadi Kota Sema-rang ke-468.

“Melalui kegiatan ziarah inidiharapkan akan muncul rasacinta, rasa memiliki dan banggadengan kotanya sendiri se-hingga akan berbuat yang ter-baik untuk Kota Semarang,”terangnya.

Dijelaskan, Sunan Tembayatadalah bagian sejarah dari KotaSemarang yang tidak terpisah-kan. Karenanya, seluruh pihakdiharapkan dapat meneladani

sika-sikap positif pendiri kota ini.

■ WujudKegiatan ziarah ini, sam-

bungnya, merupakan salahsatu wujud penghormatan atasjasa-jasa dan pengorbananSunan Tembayat. Namun de-mikian, ziarah ini tidak hanyasebatas kegiatan seremonial se-mata, melainkan harus benar-benar diresapi maknanyauntuk menumbuhkan sema-ngat dan motivasi dalam mem-bangun Kota Semarang.

“Setiap tahun kami melaku-kan ziarah sekaligus mendoa-kan arwah beliau agar diterima

di sisi Allah karena tanpa jasabeliau, Kota Semarang tidak

akan menjadi seperti sekaranini,” imbuhnya. ■ Hid-Ks

ZIARAH PENDIRI: Walikota Semarang Hendrar Prihadi bersama se-jumlah SKPD saat menabur bunga di sela acara ziarah ke makam SunanTembayat di Klaten yang dilakukan dalam rangka hari jadi Kota Sema-rang tahun 2014 lalu. ■ Foto: Nurul Wakhid-Ks

BALAIKOTA- Seluruh Satuan Kerja PerangkatDaerah (SKPD) Kota Semarang akan melakukanziarah ke makam Sunan Tembayat di Klaten,Kamis (23/4) hari ini.

Pipa Pecah, Distribusi Air PDAM TergangguKELUD- Adanya pekerjaanpipa kolektor PerusahaanDaerah Air Minum (PDAM)Tirta Moedal berdiameter 500milimeter, yang pecah Rabu(22/4) mulai Kamis (23/4)hari ini akan terjadi ganguandistribusi air ke rumah pe-langgan.

Pecahnya pipa distribusiyang tertanam di daerah Gu-nungpati, yang setiap harimelayani ribuan pelanggandi wilayah Kota Semarangsisi barat, terjadi sekitarpukul 13.00 WIB. Karenanya,sejak adanya perbaikan,maka terjadi gangguan distri-

busi air.

■ Tangki“Gangguan aliran terjadi di

wilayah Manyaran, Pasadena,Borobudur, Sri Rejeki, Wolog-ito dan Kembang Arum,”ungka Kepala Humas PDAMJoko Purwanto.

Tersendatnya distribusi air,imbuh dia, mulai terjadi sejakadanya gangguan dan keru-sakan pipa. “Saat ini pekerjaanmasih berlangsung. Info ban-tuan air tangki bisa menghu-bungi call senter di (024)76920999,” imbuhnya.■

lek-Ks

DESTINASI WISATA: Seorang pengayuh becak melintas di depan Gereja Blenduk di Kota Lama dimanakawasan ini semakin banyak dikunjungi wisatawan seiring dengan penataannya sebagai destinasi wisataunggulan Kota Semarang. ■ Foto: Nurul Wakhid-Ks

Bermodal....(Sambungan hlm 17)

sangat banyak, suami saya jugahanya sebagai tukang parkirkalau malam hari, sehingga sayamenekuni pekerjaan ini demimembantu mencari uang,” ujar-nya kepada Wawasan, di sela-selamenganyam kursi, Rabu (22/4).

Dirinya mengaku, bekerjamulai dari pukul 08.00 WIB sam-pai pukul 16.00 WIB mampu me-nyelesaikan dudukan maupunsandaran yang sudah dianyamdengan bahan rotan maupuneceng gondak, kulit pohon pi-sang (debog), pitrit dan lain se-bagainya dengan berbagaibentuk macam sesuai pesanandari pelanggan.

“Saya sehari bisa mengayamberbagai bentuk anyaman sesuaipermintaan pelanggan denganharga bevariasi,” imbuhnya.

Selama seminggu bekerja di-rinya mengaku menyediakanjasa servis atau renovasi kursiantik maupun meja berbahanrotan. “Alhamdulillah, saya sa-ngat bersyukur dengan uang ter-sebut bisa mencukupi kebu-tuhan keluarga serta membiayaikedua anak saya yang masih se-

kolah,” jelasnya.

■ Belajar Rahayu mengatakan, keter-

ampilan yang ditekuni sudah se-lama enam tahun tersebutdiperoleh dari suaminya. “Ka-rena dulu sebelum suami sayabekerja sebagai tukang parkir,pernah juga menekuni pekerjaanini yang diperoleh dari tetangga-nya. Sehingga diajarkan kepadasaya,” ungkapnya.

Dikatakannya, menekuni pe-kerjaan ini teryata sangat menye-nangkan, dirinya mengungkap-kan tidak banyak orang yangbisa menekuni pekerjaan ini.“Saya senang bisa menekuni pe-kerjaan ini, karena tidak semuaorang bisa menganyam,”ungkap Rahayu.

Sementara Mustofa (45), war -ga setempat mengaku senang.Menurutnya dengan adanya jasaservis atau renovasi berbahanrotan ini sangat membantu wargakhususnya orang-orang yangmemilki kursi berbahan rotan.

“Kami benar-benar terbantudengan adanya jasa ini. Kami sa-ngat senang serta terbantu,” ujarMustofa. ■ Shodiqin-Ks.

Pedagang......

(Sambungan hlm 17)

dari rapat intern itu, semua pe-dagang Pasar Peterongan me-nyatakan sepakat bersedia ditempat penampungan setelahLebaran.

“Waktu setelah Lebaranaktivitas para pedagang tidakbegitu padat sehingga para pe-dagang tidak ribet berada dipenampungan sementara PasarPeterongan,” tambahnya.

■ Harus DikosongkanKepala Dinas Pasar Kota Se-

marang Trijoto Sardjoko me-nyatakan bahwa pembangunanPasar Peterongan dilaksanakanrampung tahun 2015 ini. Akhirbulan April ini para pedagangsudah harus pindah di tempatpenampungan.

“Lalu bulan Mei, Pasar Pete-rongan sudah harus diko-songkan dan dilakukan lelangaset Pemkot tersebut. Sedang-kan akhir Mei, bangunan PasarPeterongan sudah harus dila-kukan pembongkaran, sehing -ga diharapkan para pedagangsegera pindah di tempat pe-nampungan,” kata Trijoto.

Pemkot melalui Dinas Pasar,kata Trijoto memegang komit-men bahwa pembangunanPasar Peterongan dua lantainanti harus selesai tahun 2015ini. Pembangunan berlangsungselama tujuh bulan.

“Prediksi kami bahwa pem-bangunan Pasar Peterongansudah harus dimulai padabulan Juni nanti,” ucapnya.

Pejabat Pemegang Komit-men (PPKom) Dinas PasarKota Semarang Nurkholis me-nambahkan, keinginan parapedagang memang seperti itu.Minta setelah Lebaran pindahdi penampungan sementara,lalu bila sudah lewat Lebaran,maka mereka akan mintamundur lagi setelah Sya -walan. ■

bgy-Ks

Sketsa....(Sambungan hlm 17)

ngah tahun lalu. Meski sudahmengenal sketsa secara lang-sung sejak lama, ia baru mulaimempraktikkannya saat menja-lankan skripsi.

“Ya mungkin karena sudah ja-rang aktif di organisasi, karenasebenernya ingin fokus di skripsi.Tapi ternyata, skripsi terlalufokus menimbulkan rasa jenuh.Jadi kalau jenuh, memangmendingan ada kegiatan lain

yang ringan dan bisa bikin pi-kiran kita segar dan stabil,” te-rang dara yang akrab disapa ereini.

Rere menjelaskan, menggam-bar sketsa wajah manusia diin-spirasi dari para rekan-rekannyayang bisa membuat banyakkarikatur. Meski awalnya hanyaiseng, kegiatan barunya mem-buat Rere jauh dari kejenuhan.Maklum, meski tertib menyim-pan data skripsi, kejadian pahitpun pernah dialaminya dalam

proses menuju kelulusan itu.“Jadi memang pernah data hi-

lang semua. Sebisa mungkinharus mengembalikan mooduntuk tetap melanjutkan tugassemester akhir ini. Saat ngebutbuat balikin data, ternyata jenuhjuga. Makanya diisi denganmenggambar foto orang-orangdekat,” terangnya.

Mantan Ketua Teater EmkaFIB Undip ini nyaris putus asasaat skripsinya harus diulang.Namun, berkat menemukan obat

jenuhnya, Rere pun menjadikansemuanya sebagai sebuah pela-jaran. Sesekali waktu, gambar-gambar yang dibuatnya ia garapdengan serius. Walhasil, kiniRere sudah banyak memiliki ko-leksi gambar sketsa.

“Keinginan ikut komunitasmemang ada. Tapi sementaraskripsi dulu yang diselesaikansupaya tidak ada beban. Selan-jutnya, hobi ini semoga bisa ber-manfaat,” tutupnya. ■

M9-Ks

Dor.......(Sambungan hlm 17)

korban terus hidup menggelan-dang hingga dibekuk di terminalGiwangan Yogya,” ungkap Ka-polrestabes Semarang KombesPol Burhanuddin, dalam gelarkasus, di Mapolrestabes Sema-rang Rabu (22/4).

Kapolrestabes menambahkan,antara pelaku dengan korban di-ketahui sudah saling kenal. Bah-kan, perkenalan antara korbandengan tersangka yang diketahuitinggal di Jalan Selomulyo MuktiTimur VII, Tlogomulyo Pedu-rungan, merupakan orang yangbekerja sebagai buruh bongkarmuat pasir .

Sebelum beraksi, tersangkamemperhatikan situasi di sekitartempat usaha korban. Kemudian,

tersangka yang membawa gunt-ing secara diam diam masuk kekios korban.

■ TiduranKetika masuk kios, tersangka

Tri menjumpai korban sedang ti-duran di amben. Korban lang-sung diserang, lalu pada bagianperut ditikam gunting. Korbanterjatuh, laku bagian lehernyadigorok dengan pecahan kacayang ditemukan di sekitar lokasikejadian.

Setelah mengetahui korbanterkulai tidak bernyawa berman-dikan darah, Tri yang masih la-jang mengambil dompet korbanberisi uang Rp 2,2 juta serta pon-sel korban, sementara ponsel ter-sangka tertinggal di tumpukanpapan, depan kios.■ lek-Ks

Semarang....(Sambungan hlm 17)

di antaranya dalam kondisirusak. Dan jika anggaran terse-but di atas terserap sepenuhnya,tentu tidak ada lagi fasilitas in-frastruktur yang rusak.

■ Dimanfaatkan“Genangan rob dan banjir

juga semakin meluas di Sema-rang timur dan tengah, kenapaanggaran yang sudah ada tidakdimanfaatkan sebaik-baiknyabahkan terkesan disia-siakan,”tukasnya.

Diakui, pihaknya setiap kalidalam pembahasan RAPBD se-lalu menginginkan adanya per-

baikan yang signifikan terhadapkondisi jalan dan penangananrob. Namun oleh instansi terkaitselalu dijawab kinerja mereka ter-batasi oleh anggaran yang terba-tas.

Di sisi lain, pihaknya jugamenyanyangkan adanya bebe-rapa kegiatan di tahun 2014yang nilainya miliaran rupiahnamun tidak dapat direalisas-ikan. Di antaranya pengadaanlahan untuk ring road sebesarRp20 miliar, pengadaan lahanTPU Jabungan senilai Rp33 mil-iar ataupun penyediaan lahankolam retensi Kali Semarangsebesar Rp20,8 miliar. ■ Hid-Ks

Soemarmo...(Sambungan hlm 17)

Menurut Soemarmo, kepu-tusan untuk maju tidaknya diri-nya ini bukanlah hal yang mu- dah, bahkan ia harus rela me-nunggu petunjuk di sela ibadahumroh yang dilakukannya ber-sama keluarga beberapa waktulalu.

“Banyak warga sering mena-nyakan apakah saya akan majulagi atau tidak. Satu warga yangmemang ingin melihat saya me-mimpin kota ini lagi, satu lagimereka yang ketakutan jika sayamaju,” ujarnya berseloroh.

Dijelaskan, keinginannyamaju kembali memimpin kota inididorong dengan belum banyak-nya program pembangunanyang berjalan. Pasalnya pada saatitu, ia hanya sempat menjalankan

roda pemerintahan efektif lebihkurang satu tahun.

■ TertuangDi kala itu, berbagai program

kerja yang sudah tertuang dalamRencana Program Kerja JangkaMenengah Daerah (RPJMD)2010-2015, belum banyak yangterealisir. Rencana penataanpusat kota selama dua tahunawal menjabat serta tahun ketigamulai menata kawasan ping-giran, ikut terhenti karenanya di-rinya ditangkap KPK dengantuduhan suap.

“Karena belum optimal itulahsaya akhirnya ingin maju kem-bali didukung dengan beberapapetinggi partai yang melakukansilaturahmi kepada saya,” tukas-nya.

Beberapa partai tersebut di an-

taranya adalah Gerindra, PAN,Golkar dan juga Demokrat. Diri-nya bahkan sudah menjalani pro-ses uji kelayakan untuk kembalidicalonkan.

Meski demikian, Soemarmomengajukan syarat bahwa balonwakil yang akan mendampinginantinya adalah orang yang di-tunjuknya. Namun ia mengisya-ratkan, penunjukan balonwawali ini tentunya juga melaluimekanisme partai yang berlaku.

“Ibarat suami istri, ya penginmencari istri yang tidak saja can-tik tapi cocok dan nyaman. Kalaucantik tapi tidak cocok, buatapa,” ujarnya.

Terkait status hukum, Soe-marmo memastikan bahwa pen-calonannya nanti tidak akantersandung UU Pilkada. Pasal-nya dalam UU no 8 tahun 2015

pasal 7, seseorang dapat menca-lonkan dirinya sebagai balon Ke-pala Daerah jika tidak terancamhukuman maksimal 5 tahun.

Adapun dirinya saat itu hanyadiancam hukuman maksimal 3tahun penjara. “Saya sendirisudah mengumpulkan beberapapakar hukum dari perguruantinggi untuk membahas hal itumeski saat itu belum ada Per-aturan KPU yang membahasnya.Tapi saya yakin, PKPU ini tidakakan menyimpang dari UU,”pungkasnya.

Soemarmo juga menyampai-kan permohonan maafnya ke-pada warga Semarang karenabelum mampu memenuhi ke-inginan warga yang ingin meli-hat Semarang setara dengan kotametropolitan lainnya. ■

Hid-Ks

Warga...(Sambungan hlm 17)

“Total anggaran yang diku-curkan senilai Rp450 juta terma-suk pembenahan saluran dikampung-kampung. Kamibangga memiliki Walikota sepertiHendrar Prihadi,” terangnya.

Dijelaskan, selain pemba-ngunan di atas, masih ada pulabeberapa pembangunan yang di-kerjakan melalui anggaran SKPDterkait. Bahkan nilainya menca-pai Rp 462 juta, di antaranyauntuk pembangunan talud bela-kang kantor kecamatan serta pe-mugaran 16 rumah sehat dimana14 di antaranya dipugar olehDTKP sedangkan sisanya dipu-gar oleh Koramil Genuk.

■ DikucurkanAdapun di awal tahun 2015 ini,

Kelurahan Genuksasri juga telahmenyelesaikan sejumlah pemba-ngunan dengan anggaran sebesarRp 471 juta. Anggaran yang diku-curkan melalui hasil musrenbangini juga difokuskan untuk pe-

ninggian jalan dan pavingisasiserta pembenahan saluran, untukmelengkapi program serupa ditahun sebelumnya.

“SKPD terkait juga membantupembangunan saluran anak KaliSringin di RW 09, kami berteri-makasih banyak kepada PemkotSemarang yang mau mendengarmasukan dan saran dari warga,”tukasnya.

Walikota Semarang HendrarPrihadi mengungkapkan pihak-nya mengapresiasi sejumlahpembangunan yang direncana-kan baik melalui musrenbangmaupun paket SKPD. Terutamajika program kerja tersebut dapatdiselesaikan dengan baik dantuntas.

“Meski masih ada beberapahal yang perlu diperbaiki, tapisaya menilai, kemajuan ini sangatbaik. Artinya jajaran kelurahan,kecamatan dan SKPD benar-benar bekerja untuk meningkat-kan pembangunan wilayah,”tuturnya.

Walikota berharap semogaperbaikan infrastruktur jalanyang ada di Kelurahan Genuk-sari ini semakin memberi man-faat dan semakin mempermudahakses warga dalam melakukanaktivitas.

“Kami telah melaksanakan se-jumlah perbaikan di wilayah ini,kini saya berharap warga masya-rakat dapat ikut merawat se-hingga sarana prasaran tersebutdapat bermanfaat bagi masyara-kat Genuk,” pungkasnya.

Dalam kesempatan tersebutWalikota juga melakukan peres-mian Jalan Dongbiru 3 dan JalanKarangrejo 1 dengan melakukanpemotongan pita. Tak pelak,warga menyambut bahagia de-ngan menampilkan pameran po-tensi lokal seperti industri rumahtangga berupa rak, lemari, dan pe-rabot rumah tangga lain, usahaekonomi keluarga seperti kainperca, souvenir, kerupuk, wingkoba bat, dan telur asin. ■

Hid-Ks

Kamis Pahing, 23 April 2015

KENDAL - Sedikitnya setiaphari 33 orang meninggal aki-bat penyalahgunaan narkobadan 12.000 orang meninggalsetiap tahunnya. ’’Tahun iniIndonesia sudah dinyatakandarurat narkoba, sehingga pe-merintah dan BNN menca -nangkan rehabilitasi 100.000pengguna narkoba,’’ ujar Ke -pala Badan Narkotika Nasio -nal (BNN) Provinsi JatengBrig jen Drs Amrin RemicoMM saat Deklarasi Pencan-gan Rehabilitasi 100.000 Pen-candu Narkoba di Alun-alunKabupaten Kendal, Rabu(22/4).

Kepala BNNP Jateng men-gatakan, dalam upaya mere-habilitasi 100.000 penggunanarkoba di Indonesia pihak -nya berjanji bagi pecanduyang melapor ke Institusi Pe -ne rima Wajib Lapor (IPWL)tak akan diproses hukum te -ta pi akan direhabilitasi hingga sembuh dengan menggu-na kan anggaran negara. Dika -ta kan berdasarkan data tahun2104 sebanyak 4 juta ma sya -rakat sudah menggunakannar koba dengan estimasi usia10-59 tahun. Dari data terse-but, 1,6 juta jiwa sudah mulaicoba-coba, 1,4 juta jiwa peng-guna teratur dan 943.000 jiwakecanduan.

’’Namun sebagian besarma syarakat Indonesia takutmelaporkan diri karena kha -watir akan diproses hukum.Dalam hal ini kami tegaskanbagi pelapor akan direhabili-tasi, sedangkan bagi yang ter-tangkap tangan akan diproseshukum,’’ jelas Brigjen AmrinRemico.

Dikatakan, di Jateng ditar-get kan ada 4.439 pecanduyang direhabilitasi, sedang -kan di Kendal ada 54 pecanduyang akan direhabilitasi. Un -tuk memenuhi target tersebutpihaknya akan terus me la ku -kan sosialisasi dan menggan-

deng seluruh komponen ma -sya rakat terutama lembagapendidikan.

■ Baru Tujuh BBNDalam kesempatan itu Brig

jen Amrin Remico mengata -kan, saat ini dari 35 kabupa -ten/kota di Jateng baru adatu juh BNN Kabupaten sehingga pihaknya akan mengusa-hakan pendirian BNN barunamun terkendala izin Ke-mentrian Aparatur Negara(Ke menpan). ’’Idealnya me-mang setiap kabupaten/kotaada BNN sehingga penanga -nan pecandu narkoba akan le -bih baik,’’ jelasnya.

Sedangkan Bupati dr HjWidya Kandi Susanti MMyang memberikan sambutanpada acara tersebut menga ta -kan, dengan dilaksanakan de -klarasi rehabilitasi di Kendal

akan memotivasi para gen-erasi muda untuk menghin-dari jeratan narkoba. Menurutbupati, penyalahgunaan nar -ko ba hanya membawa kesen-g saraan dan buramnya masasdepan. Untuk itu pihaknya ju -ga mengajak masyarakat un -tuk menjauhi narkoba.

Brigjen Amrin meminta ke -pada aparat sipil negara yangmenggunakan narkoba untukmelapor ke IPWL, selain itudia meminta bagi jajaran apa -ratur negara di KabupatenKen dal yang terbukti menya -lah gunakan narkoba diberisanksi tegas. ’’Mari bersama-sama memerangi narkoabaagar masa depan cerah danlebih baik,’’ ajaknya.

Sedangkan Gubernur HGanjar Pranowo yang diwa-kili Asisten Kesejahteraan Ke-masyarakatan Budi Wibowo

mengatakan sangat mendu -kung gerakan rehabilitas100.000 pencandu narkoba ka -rena selama ini yang direha-bilitasi baru rata-rata 18.000.Dikatakan bukan hal mudahmerehabilitasi pecandu teru -tama saat sakau dan memintanarkoba. Untuk itu gubernurminta petugas sabar. ‘’Untukitu harus ada komitmen ber -sa ma dari semua pihak se-hingga pecandu ada sema ngat sembuh,’‘ tegas Ganjar.

Gubernur menambahkan,pihaknya juga setuju kalaupengedar dihukum seberat-beratnya, termasuk dihukummati kalau memang sudahada keputusan dari pengadi-lan.

’’Kami juga mendukungkalau pengedar dihukum be -rat bahkan dihukum mati,’’ je-lasnya. ■ Mar/SR

Kasi Pidus Zaiful Alim Saidmengatakan, timnya datang keKantor Dinpora sekitar pukul10.30 WIB dan melakukan penggeledahan hingga pukul 12.15WIB. Penggeledahan dilakukanuntuk menyita sejumlah berkasyang diyakini sebagai bukti du -gaan kasus korupsi pengadaankursi Stadion Utama Kendal se-nilai Rp 2 miliar tahun 2013 lalu.Menurutnya, ruang yang dige -ledah yaitu ruang staf Bidang Pe-muda dan Olahhraga .’’Kamime nyita satu koper berkas un -tuk mendukung pembuktian,’’jelasnya.

Dikatakan, penggeledahanber dasarkan surat yang dikelu-arkan Kajari Kendal untuk men-cari alat bukti dan berkas dugaankasus korupsi di Dinpora. Menu-

rutnya, ada enam porsonel yangterlibat dalam penggeledahantersebut.

Dijelaskan, dugaan korupsiini bermula ketika Dinpora Ken -dal melaksanakan kegiatan pen-gadaan kursi tribun Stadio Uta ma Kendal senilai Rp 2 miliar pa -da 2013 lalu untuk 1.000 kursi.Dari pengadaan tersebut didugatelah terjadi tindak pidana ko-rupsi yang dilakukan secara sen-gaja dan direncanakan secarara pi.

Kejari Kendal mengadakangelar perkara dan akhirnya me -ne tapkan dua tersangka, yaituCU seorang PNS yang jugaPPKom kegiatan tersebut danFH (penyedia barang). Modusyang digunakan sudah diaturde ngan rapi sejak terjadi pe-

nawaran melalui layanan penga -daan secara elektronik (LPSE).

Dijelaskan, dari 14 perusaha -an yang mengikuti LPSE ada pe-serta yang melakukan pena waran yaitu CV Cipta Idola Perdanasenilai Rp 1,87 miliar, CV BinaTani Rp 1,972 miliar dan PTAnugrah Mega Gemilang Rp 2,3miliar. ’’Yang aneh ada satu pe-serta lelang menawar di atas pa -gu anggaran, yaitu PT AnugrahMega Gemilang menawar senilaiRp 2,3 miliar, padahal pagu ang -garannya hanya Rp 2 miliar,’’jelas Kasi Pidsus Zaiful Alim.

■ Satu KeluargaDikatakan, setelah dilakukan

seleksi akhirnya dimenangkanCV Cipta Idola Perdana senilaiRp 1,87 miliar. Namun setelah

diselidiki ternyata antara CVCipta Idola Perdana dan CV BinaTani masih keluarga, yaitu Di-rektur CV Cipta Idola Perdanamerupakan ayah dari DirekturCV Bina Tani. ’’Dalam kontraklelang juga tidak ada label Stan-dar Nasional Indonesia (SNI)pada barang yang dilelang,’’ je-las nya.

Menurut Zaiful, saat ini kasustersebut masih pada penyidikandan dimungkinkan tersangkakasus ini bisa bertambah. Ditam-bahkan, sesuai dengan PerpresPasal 96 Ayat 3 Tahun 2012meng haruskan setiap pengadaanbarang berlabel SNI, namun ter-sangka membuat sendiri denganpelat besi yang dicetak. Sesuaide ngan hasil penyidikan perkur si senilai Rp 1,7 juta sehinggadinilai terlalu tinggi dibandingkan dengan pengadaan di provinsi yang hanya senilai Rp 1,095juta per kursi.

Sementara itu sejumlah peja-bat Dinpora Kendal saat dimintaiketerangan terkait penggeleda-han oleh Tim Khusus Kejari Ken -dal, enggan berbicara dan me milih menghindar saat dimintaiketerangan oleh sejumlah war -tawan. ■ Mar/SR

GROBOGAN – Untuk mence-gah serta menekan angka ke-matian ibu melahirkan, DinasKesehatan Kabupaten (DKK)Grobogan mulai mengin-tensifkan pelaksa na -an Program Ex panding Mother andneonatal Survival(Emas), sebuahprogram bantuandari sebuah kon-sorsium perguru -an tinggi di AS danNGO. ‘’Kami te -lah melaksa na -kan program inihampir dua tahun namun hasil-nya belum memuaskan,’‘ ujarKepala DKK Grobogan, dr JohariAngkasa MKes, Rabu (23/4).

Menurut dr Johari, ProgramEmas merupakan upaya penye-lamatan ibu dan bayi yang di-lahirkan secara cepat dan akurat,karena dalam program tersebutselain menerapkan model-modelpenyelamatan ibu serta bayinyajuga model-model penangananpersalinan termasuk kegawat-daruratannya.

‘’Jadi Program Emas ini meru-pakan program pe nanganan per-salinan yang di perluas,’‘ tambahnya.

Berkaitan dengan pelaksa na -

an program ini sejak duatahun lalu, pihaknya telahmembuka call centre un -tuk me mandu masyara -kat dan para bidan ke tika

menghadapi kegawat da -ruratan di bidang per-salinan. ‘’Dalam kondisi

ini petugas call centreakan memandu mu -lai dari perjalananhingga dok ter spe-

sialis siapa yang harusdihu bu ngi ketika me re -ka su dah tiba di rumah-

sakit,” ujar Johari se raya me nye butkan

pro gram Emas selain untuk mem percepat penanganan kega wat -daruratan persalinan juga un tukmemperkecil dampak ke terlam-batannya.

Bahkan, dalam Program Emasini masalah transportasi pende -rita menuju ke rumahakit danbeberapa hal lain yang berkaitandengan kegawatdaruratan per-salinan, seperti donor darah, ha -rus dipersiapkan sebelumnya sia pa yang akan menjadi do nor nya,sehingga saat dibutuhkan se-muanya harus sudah benar-be -nar siap, kendati kegawatda ru ratan persalinan itu terjadi pa daakhir pekan. ■

K-26/SR

Tiap Hari 33 Pengguna Narkoba MeninggalDEMAK - Upaya Pemkab Demakmempercantik kawasan kota den-gan membuat beberapa spot taman,setelah selesai dengan pembangu-nan infrastruktur pedesaan, patutdiapresiasi. Hanya saja minimnyakesadaran masyarakat membuangsampah pada tempatnya maupunkekurangtegasan pemerintah ka -bupaten terhadap pedagang dalammenjaga kebersihan lingkunganmenjadikan taman-taman cantikitu berubah kumuh.

Koordinator Forum KomunikasiRakyat dan Mahasiswa Demak MRifai menuturkan, kebijakan pem -kab membenahi kawasan perko-taan sebagai bagian dari upaya me nata perwajahan kota sekaligus pengembangan wisata religi layak di -du kung. Terlebih Masjid AgungDe mak merupakan aset palingberharga yang dimiliki KabupatenDemak, sehingga tidaklah salahjika pemda pun kemudian beru -saha mempercantik kawasan mas -jid peninggalan Sultan Fatah danWalisanga tersebut berikut lokasi-lokasi sekitarnya.

“Tapi disayangkan taman-ta -man yang dibangun dengan anggaran daerah miliaran rupiah ituhanya bertahan cantik dalam hi-tungan hari dan dalam sekejab ber -ubah kumuh menyusul banyaknyasampah teronggok di area tersebut,seperti di Taman Kali Tuntang de -

pan Kantor Bupati Demak,” ujar -nya, Rabu (22/4).

Belum lagi pemandangan ku-rang nyaman di malam hari, sehu -bungan seringnya terlihat pasangan muda-mudi memanfaatkan sua -sana keremangan di sepanjang Ja -lan Kiai Singkil. Di samping pulaarea hutan kota yang berlokasi diujung Jalan (tembus) Sultan Hadi-wijaya dekat Lapangan Pancasila.

Karenanya pemkab melaluiSKPD terkait didesak lebih tegasagar trade mark Demak sebagai Kota Wali benar-benar terjaga. Jikaperlu, lanjut aktivis LSM asalMranggen itu, mewajibkan paraPKL di sepanjang Jalan Kiai Singkiluntuk menandatangani surat per-janjian bersedia menjaga kebersi-han lingkungan dengan dilampirisanksi, bersedia digusur usahanyadari kawasan itu jika terbukti melanggar klausul yang disya rat kan.

Kepala DPU PPE KabupatenDe mak Ir H Budi Harsono MT me -lalui Kabid Kebersihan Pertamanandan PJU Masruh SH MM menjelas -kan, pihaknya telah menerjunkanpetugas khusus menegur para pedagang yang kurang peduli keber-sihan lingkungan. Namun acap kali mereka mengelak, justru pengun-jung taman yang kurang sadar ke-bersihan. Sehingga kemudian sampah bungkus makanan tersebar dimana-mana. ssi/SR

KENDAL - Nasib naas diala -mi H Nur Alit, Kamituwo De -sa Rowosari, Kecamatan Ro wosari. Selasa (21/4) malamperangkat desa tersebut men-jadi korban pembacokan olehsalah satu warganya, Nga di -yo Purwanto yang tak men-dapatkan bantuan ProgramSimpanan Keluarga Sejahtera(PSKS) senilai Rp 600 ribu pertiga bulan. Akibat pemba-cokan tersebut korban men-galami luka serius di tangankirinya hingga dilarikan kerumah sakit untuk mendapatperawatan.

Salah satu warga Rowo sa -ri, Romdhon mengatakan, pe -ristiwa tersebut bermula keti ka pelaku mengetahui takmendapatkan bantuan PSKS,padahal tahun-tahun sebe -lumnya mendapatkan Ban-tuan Langsung Tunai (BLT).Menurut Romdhon, sebelum-nya pelaku memang sudahmencari korban untuk mela-porkan masalah tersebut. Na -mun karena tidak ada keje lasan dari perangkat desa se-hingga membuat korban ma -

rah dan gelap mata dan me la -kukan pembacokan.

Romdhon menjelaskan, pe -ristiwa pembacokan tersebutterjadi di halaman rumah To -rikin, Sekretaris RT 3 RW III.Beruntung korban berani

menangkis serangan pelakudengan tangan kirinya se-hingga tak mengenai kepala -nya.’’Kalau tidak ditangkismungkin bacokan kena ke pa -la korban,’’ jelas Romdhon.

Kades Rowosari Achadun

saat dikonfirmasi membe-narkan adanya kejadian terse-but. Menurut Achadun,se suai data yang diterimadari Dinas Sosial pelaku me-mang tak masuk penerimabantuan PSKS. Sehinggapelaku beberapa kali men-datangi balai de sa untukmenanyakan ma sa lah terse-but.

’’Karena memang tak ter-masuk penerima PSKS, peme -rintah desa mengajukan na ma pelaku untuk masuk ditahap selanjutnya. Tapi be -lum sampai terealisasi pelaku sudah membacok salahsatu perangkat kami,’’ ujarAcha dun.

Untuk mengantisipasima salah tersebut pihaknyaakan mendata kembali se -mua war ga yang benar-be -nar tak mam pu untuk diu sulkan men dapatkan ban-tuan tersebut. Saat ini pe la -ku diamankan di MapolsekRo wo sari untuk memper-tanggung jawabkan perbu-atanya. ■

Mar/SR

Tak Dapat PSKS, Perangkat Desa Dibacok

KENDAL - Tim Satuan Khusus Pemberantasan Korupsi KejakasaanNegeri (Kejari) Kendal dipimpin Kasi Pidana Khusus (Pidsus), ZaifulAlim Said SH melakukan penggeledahan di Kantor Dinas Pemuda danOlahraga (Dinpora), Rabu (22/4). Selama 2,5 jam lebih di kantor yangterletak di Jalan Pemuda Kendal tersebut tim khusus kejaksaanmemeriksa dan menyita beberapa berkas untuk menunjang pengusutanpengadaan kursi di Stadion Utama Kendal.

■ Dugaan Korupsi Pengadaan Kursi Stadion Utama Kendal

Kejaksaan Geledah Kantor Dinpora

Taman Kali Tuntang Penuh Sampah

SITA BERKAS: Kasi Pidus Kejari Kendal, Zaiful Alim Said membawakoper berisi berkas yang berhasil disita dalam penggeledahan di kantorDinpora, Rabu (22/4). ■ Foto: Agus Umar/SR

DIBACOK: H Nur Alit, Kamituwo Desa Rowosari, KecamatanRowosari, Selasa (21/4) malam menjadi korban pembacokansalahsatu warganya, Ngadiyo Purwanto yang tak mendapatkan ban-tuan Program Simpanan Keluarga Sejahtera (PSKS) senilai Rp600 ribu per tiga bulan. ■ Foto: Agus Umar/SR

BERANTAS NARKOBA: Forkopinda Kendal menandatangani komitmen pemberantasan narkobadisaksikan Kepala BNN Provinsi Jateng Brigjen Amrin Remico, Bupati Kendal Hj Widya Kandi Su-santi serta Asisten Kesejahteraan Kemasyarakatan Pemprov Jateng Budi Wibowo di Alun-alun Kendal,Rabu (22/4). ■ Foto: Agus Umar/SR

dr Johari Angkasa MKes.

TUMPUKAN SAMPAH: Tumpukan sampah tersebar di balik dindingbuk taman Kali Tuntang depan Kantor Bupati Demak menjadikan tamanyang belum lama dibangun pemkab sebagai bagian penataan perwajahankota berubah kumuh. ■ Foto: sari jati/SR

DKK Intensifkan Program ’Emas’

Foto: Dok

Kamis Pahing, 23 April 2015

Kurangi Emisi, Pemkot Gelar ’Car Free Day to Green’SALATIGA - Gangguan ling-kung an hidup tentang ting -ginya emisi dinilai cukupkru sial di tengah masyarakat.Ba ik itu ditimbulkan angkutanumum maupun perusahaan.Bahkan untuk gangguan emisidari sektor transporasi menca-pai 20 persen, sedangkan in-dus tri 36 persen. Puntuk itu,per lu kolaborasi untuk kesa -dar an memperhatikan ling-kung an hidup baik oleh pem -kot dengan perusahaan yang‘mencari’ makan di Salatiga.

Penegasan tersebut disam-paikan Kepala Kantor Ling-kungan Hidup (LH) SalatigaDrs Icthiarto Prasetyo Msi saatjumpa pers di Press RoomPem kot Salatiga, Rabu (22/4).Dia menjelaskan, saat ini terca -tat telah ada empat pelakuusaha di Salatiga ikut berkon-tribusi memperhatikan ling-

kungan hidup.“Kami mengapresiasi empat

perusahaan di Salatiga berse-dia dalam hal penanggulangantingginya emisi tadi. Salah sa-tu nya dengan program pe na -naman pohon di sekitar ling -kungan industri mereka,” pa -par mantan Kabag HumasPem kot Salatiga itu. Penyebabe misi tertinggi di Salatiga, katadia, banyak muncul perumah -an dan industri. Penurunanemisi industri disebutkan me-mang salah satunya denganpenanaman pohon.

Sejalan dengan upaya itu,Pemkot Salatiga melalui SPKDterkait, dalam hal ini LH Sala-tiga segera me-launching ke -giat an car free day to green diLa pangan Pancasila di La-pangan Pancasila, Minggu(26/4). Langkah ini diakui Pra -setyo dapat menekan dan me-

ngu rangi dampak emisi yangse makin tinggi.

“Tak besar (penguranganemi sinya) namun dengan dila-ku kan car free day to green mi-ni mal mengurangi emisi se ba-nyak dua persen. Jika dilaku-kan berkala dapat memaksi-mal kan penurunan emisi,”tan dasnya. Diakui, kegiatan initanpa membebani biaya darianggaran APBD melainkanmelibatkan peran perusahaanswasta yang ada di Salatiga.‘’Kami (Polres Salatiga) siapmelakukan kegiatan ini,’‘ ujarKasubag Humas Polres Sala-tiga AKP Joko Lelono.

Hal senada disampaikan Ke-pala Dishubkombudpar Sala-tiga Ady Suprapto. Drkatakanpersiapan saat ini cukupmatang selain telah berkoordi-nasi dengan pihak SatlantasPolres Salatiga.

“Kami tinggal memasangrambu-rambu aja saat pelaksa-na an car free day to green nanti,”terangnya dalam pertemuan,kemarin.

Lebih jauh Ady Supraptome ngatakan selama 5-6 bulanini merupakan uji coba car freeday di Salatiga. Sedangkan pe -lak sanan sepenuhnya hasil ker -ja sama antara Dishub kom-budpar, KLH dan perusahaanKievit. Semua biaya ditang-gung oleh perusahaan swasta,”jelasnya.

Ditambahkan HRD dan Ge-neral Manager PT Kievit Am -ran mengatakan, pihak pe rusa-haan mendukung penuh ke -gia t an penurunan emisi ini.“Ka mi mendukung sepenuh-nya kegiatan demi kesehatanlingkungan selain mendukungperolehan Adipura,” tandas-nya. ■ rna/SR

Longsor Hantui SejumlahDusun di Desa Wirogomo

Longsor di Dusun KendalNgisor terjadi pada tebing Gu-nung Kelir yang posisinya te patberada di atas SMPN 3 Ba nyu-biru yang saat ini sudah di -kosongkan dan tidak diguna- kan untuk kegiatan belajar me n-gajar (KBM). ‘’Longsor kem baliterjadi saat turun hujan de ras,Selasa (21/4) sekitar pukul 14.00

WIB. Sebenarnya ini bu kanlongsoran baru, tapi materiallongsor sebelumnya yang ma -sih tertinggal di tebing ikut la -rut saat hujan turun,’’ ung kapMargono, warga Kendal Ngi soryang tinggal di depan SMPN 3Banyubiru, Rabu (22/ 4).

Menurut Margono, saat iniwarga merasa waswas menyu-

sul terjadinya longsor susulantersebut. Dikhawatirkan mate-rial longsoran dari tebing Gu-nung Kelir longsor dan me ngu-bur pemukiman warga. ‘’War -ga sudah diminta untuk me -was padai ancaman longsor.Sa lah satunya mencari lokasiyang lebih aman,’’ tuturnya.

■ Karya BaktiKapolsek Banyubiru, AKP Jo -

ko Pramono mengatakan te bingGunung Kelir setinggi le bih ku-rang 300 meter tersebut su dahpernah longsor, 12 Ma ret 2015lalu. Sehingga seluruh KBM diSMPN 3 Banyubiru di pindah-kan ke SDN 02 Wi ro gomo yangberjarak sekitar 1,5 kilometer.

‘’Selasa kemarin sisa materi -al longsoran tebing kembalirun tuh hingga menutup salur -an irigasi dan talud hingga sa -lurannya mampet dan airbercampur lumpur meluber keha laman sekolah. Materiallong soran juga mengubur se-bagian dinding bagian bela -

kang musala SMPN 3 Ba nyu-biru,’’ ungkapnya didampingiKomandan Koramil Banyu-biru, Kapten Inf Sofianto.

Kapolsek mengatakan, Rabu(22/4) pagi, anggota Polres Se-ma rang bersama Polsek Ba nyu -biru dan Koramil Ba nyu- birumelakukan karya bakti mem-bersihkan material longsoranseperti batu, batang po hon, danakar pohon yang ter bawa long-sor. Karya bakti yang meli-batkan ratusan war ga Desa Wi -rogomo ini juga dila kukan diwilayah Dusun Nlum pak danDusun Seba kung.

‘’Karya bakti di DusunNlumpak dan Sebakung untukmembuka kembali akses jalanpenghubung desa yang sebe -lumnya terputus akibat tertim-bun material longsoran tebingsepanjang hampir 15 meter, Se-lasa (22/4) sore. Sekarang ak -ses penghubung desa tersebutsudah normal dan bisa diman-faatkan kembali oleh warga,’’ujar nya. ■ rbd/SR

SALATIGA - Seorang bandarnar koba jenis sabu-sabu, Bed -dy Widi Rianto (37), warga Ja -lan Kenanga RT 04 RW 02,Ke lurahan Salatiga, KecamatanSi dorejo berhasil diringkus SatNarkoba Polres Salatiga. Takha nya menangkap sang ban-dar, polisi juga berhasil meng -ungkap peredaran narkoba ja -ringan Beddy.

Kapolres Salatiga AKBP RHWi bowo melalui Kasubag Hu -mas Polres AKP Djoko Lelonomenjelaskan, Beddy ditangkapdi sebuah rumah kos di JalanPe motongan, Kampung Pung -kursari RT 05 RW 03, Kelurah -an Sidorejo, pekan lalu. “Saatditangkap ditemukan pula se-jumlah barang bukti dari ta-ngan pelaku di antaranya duapaket sabu, dua unit timbang -an digital dan satu buah alatpen ghisap sabu,” kata AKP Jo -ko Lelono, kemarin.

Diungkapkan Joko, peng -ungkapan kasus ini memangbermula dari laporan masyara-

kat. Dimana, kawasan Jalan Pe-motongan sering digunakanuntuk transaksi narkoba.

Dari laporan itu petugas ke-mudian menindaklanjuti de-ngan melakukan penyelidikan.Sampai akhirnya disebutkan Jo -ko, diketahui seseorang yang se-lama ini menjadi bandar. “Da- rialat bukti yang cukup ku at lang -sung dilakukan pencarian. Ak-hir nya anggota Sat Narkoba ber-hasil menangkap tersangka Bed-dy di kosnya di daerah Pung-kursari,” jelasnya, kema rin.

Ditambahkan oleh KasatNarkoba Polres Salatiga AKPSiti Markumah, tersangka Bed -dy Widi Rianto merupakanban dar sabu yang telah lamadi incar. Modus operandi yangdigunakan dalam me nge dar -kan barang haram ini adalahdengan melakukan transaksimelalui telepon seluler. Di-mana antara pelaku denganpembeli tak saling ketemu te-tapi disepakati melalui hand-phone. ■ rna/SR

TUNTANG - Konsultan ahliKesbangpolinmas Jawa Te -ngah, M Yuliyanto memintama syarakat untuk bersikapcer das saat memilih pe mim -pin dalam pemilihan kepaladaerah (pilkada) serentak De-sember 2015. Sebab taruhan-nya kerugian di masa limata hun jika salah memilih pe -mimpin.

‘’Memilih pemimpin dae-rah harus cerdas. Pilih pe -mim pin daerah yang mampuberkomunikasi dan bersiner -gi dengan keanekaragamanpo tensi daerah,’‘ kata Yulian -to dalam acara penyuluhanpolitikk kepada kepala dusun(kadus) yang digelar KantorKesbangpol Kabupaten Se-ma rang di Gedung PIKKTun tang, Rabu (22/4).

Menyinggung soal politikuang, Yulianto meminta ma-sya rakat untuk bersama-sa -ma melawan hal itu. Secaraber tahap masyarakat harusmu lai sadar untuk menghi-langkan kesempatan adanyapolitik uang. ‘’Jangan sampai

masa lima tahun ke depan di-ga daikan dengan uang Rp 50ribu,’‘ tandasnya.

Bupati Semarang dr Mun -dji rin meminta para kadusun tuk memberikan pema-ham an tentang demokrasiyang benar kepada warga -nya. ‘’Demokrasi kita berda-sar kan Pancasila yang me-ngedepankan mu sya wa rahmu fakat, menghindari per-pecahan. Jangan sampai usaiPil kada nanti terjadi konflikan tarwarga,’‘ ujarnya.

Kepala Kantor KesbangpolKabupaten Semarang Purbat-inhadi mengungkapkan men-jelang pelaksanaan PilkadaKabupaten Semarang yangakan digelar Desember 2015pihaknya mengagendakandua kali kegiatan penyuluh -an politik bagi para kadus.‘’Kadus punya peran pentingdan menjadi ujung tombakpenyuluhan politik kepadawarganya sehingga kami me-milih para kadus untukmengikuti penyuluhan poli-tik,’‘ ungkapnya. ■ rbd/SR

Hindari Persoalan Hukum, PTPN IX Gandeng KejatiBAWEN - PT Perkebunan Nu-san tara (PTPN) IX melakukanperjanjian kerja sama bidanghu kum dan tata usaha negarade ngan Kejaksaan Tinggi (Ke-ja ti) Jawa Tengah sebagai lang -kah preventif untuk menghin-dari munculnya persoalan hu -kum. Setidaknya PTPN IX bisamen dapatkan arahan, infor-masi tentang aturan hukumme ngingat persoalan di BadanUsaha Milik Negara (BUMN)bidang perkebunana ini sema-

kin kompleks.‘’Kita menyadari persoalan

PTPN IX semakin komplekska rena dalam bekerja kita se-ring bersinggungan denganma syarakat. Dalam rangka ter -tib segala hal, kita adakan kerjasa ma dengan Kejati. Titik po -innya bagaimana kita menda-patkan suatu arahan serta in -formasi tentang aturan hukum.Ki ta tidak ingin persoalan barumuncul setelah ada masalah,’‘ka ta Direktur Utama IX Adi

Pra songko pada acara penan-datanganan perjanjian kerja -sama bidang hukum dan tatausaha negara di Banaran CafeBawen, Rabu (22/4).

Adi menjelaskan, kerja samadengan Kejati Jateng tersebutle bih pada upaya preventif.Ka rena PTPN IX sudah sepakatle bih menekankan peningkat -an produksi dengan menghin-da ri potensi yang bisa me nim-bulkan konflik, salah satu ca ra -nya harus didasarkan langkahyang benar. ‘’Langkah yang be -nar itu adanya pendapat hu -kum, pendampingan dan so -sialisasi hukum dengan kejati.Jadi belum sampai ada per-soalan. Kita lebih tekankan pre-ventif,’‘ tandasnya.

Adi menyatakan, dalam pe -ngelolaan BUMN harus goodcorporate governance. Oleh ka-rena itu PTPN IX sebagaiBUMN perlu legal opinion(pen-dapat hukum) dan legal assis-tance (bantuan hukum). ‘’Per -soalan kita semakin kompleks,ka lau tidak kami perkuat sis-temnya saya khawatir terjadisua tu hal. Kita tidak inginmuncul kejadian (persoalanhukum) yang tidak dikehenda -

ki. Mudah-mudahan tidak adapermasalahan hukum diPTPN,’‘ ujarnya.

■ Dapat MewakilkanKajati Jateng Hartadi me-

ngatakan, perjanjian kerja samadengan PTPN IX merupakanpayung hukum sekaligus entrypoin dari kegiatan se - lanjutnya.Pihaknya akan mem berikanpendapat hukum dan bantuanhukum kepada PTPN IX.

Menurut Hartadi, PTPN IXdalam mengelola perusahaanha rus siap bersaing dan ber -kompetisi dengan segala resikotermasuk resiko hukum. Ada -nya kerja sama bidang Datunini kejaksaan mengambil peransaat sengketa hukum terjadiatau preventif mencegah tim-bulnya sengketa hukum yangberdampak pada kerugiaan pe-rusahaan. ‘’Dalam pasal 30ayat (2) UU No 16 Tahun 2004tentang Kejaksaan RI dise-butkan kejaksaan sebagai pen-gacara negara dapat mewakilipemerintah, lembaga negara,BUMN maupun BUMD didalam maupun diluar pengadi-lan berdasarkan surat kuasa,’‘katanya. ■ rbd/SR

KARYA BAKTI: Anggota Polres Semarang, Polsek Banyubiru dan Koramil Banyubiru, Rabu (22/4), melakukan karya bakti menyusul bencanalongsor susulan di Desa Wirogomo, Banyubiru, Kabupaten Semarang. ■ Foto: Rusmanto Budhi/SR

Pilih Pemimpin Harus Cerdas

Bandar Narkoba Diringkus

Kinerja Karyawan RSUDDipantau Melalui CCTVSALATIGA - Untuk meman-tau kinerja karyawan di selu-ruh bagian, pihak manajemenRSUD Salatiga memasang ka -mera pengintai atau CCTVyang dipasang hampir semuatitik baik di poli layanan,bang sal maupun staf unit. Di-rek tur RSUD Salatiga drAgus Sunaryo menuturkanse belumnya telah dua kali di-lakukan pemasangan CCTV.

“Untuk pemasangan per-ta ma sebanyak 10 CCTV, ke-mudian kali kedua sebanyak16 buah sehingga total yangada saat ini sebanyak 26CCTV yang terpasang di se -mua titik yang memang di-ang gap perlu,” ujar dr Aguske pada wartawan di sela ke -giatan lomba busana danmenyanyi antarbangsal atauunit dalam rangka mempe -ringati Hari Kartini di lantaiIII Aula Pertemuan RSUD Sa-latiga, Rabu (22/4).

Dijelaskan Agus, pema -sangan CCTV memang selainsebagai upaya pengamanan dilingkungan RSUD juga ber -

manfaat memantau kiner jaseluruh karyawan. KarenaRSUD berpatok pada pela-yanan pada masyarakat se-hingga dengan adanya CCTVakan mempermudah peman-tau an. “Jika ada karyawanyang melanggar akan denganmu dah ketahuan,” tandasnya.

Sementara dalam pe ri -ngat an Hari Kartini yang di-ikuti seluruh staf/karyawanRSUD tak sampai meng-ganggu pelayanan yang ter-libat mewakili masing-ma -sing unit. Dalam kesempatanitu Agus meminta agar ka -um perempuan mengambilhikmah ha kekat Ibu Kartiniagar da pat diterapkan dalamkehidupan sosial di tengahma sya- rakat serta menggen-jawantah kan apa yang men-jadi im pian Kartini di masamodern.

“Satu lagi perlu diingatbuat bapak-bapak juga, he -batnya seorang laki-laki per-nah berada dalam kan dung-an seorang perempuan,” te -rangnya. ■ rna/SR

BANYUBIRU - Ancaman bencana longsorhingga kini masih menghantui warga sejumlahdusun di Desa Wirogomo, Kecamatan Banyubiru, Kabupaten Semarang. Selasa (21/4)siang hingga petang hari, longsor kembali terjadi di tiga titik secara bersamaan ketikaturun hujan deras. Tiga titik longsor berada di wilayah Dusun Kendal Ngisor, Nlumpak dan Dusun Sebakung. Hingga kini belum adawarga yang diungsikan untuk menghindari korban jiwa kendati potensi terjadinya longsor susulan cukup besar.

TANDA TANGAN: Dirut PTPN IX Adi Prasongko dan Kajati Har-tadi, menandatangani perjanjian kerja sama bidang hukum dan TUNdi Banaran Cafe Bawen, Rabu (22/4). ■ Foto: Rusmanto Budhi/SR

FASHION SHOW: Seorang anggota Dharma Wanita RSUD Salatiga memperagakan busana (fashion show) sebagai rangkaianmemperingati Hari Kartini di Aula Pertemuan RSUD Salatiga,Rabu (22/4). ■ Foto: Ernawaty/SR

Kamis Pahing, 23 April 2015

Denok Kenang Dikenalkan Kreasi Batik

Berbagai kreasi yang dihasil -kannya, dipamerkan kepada parafinalis yang merupakan hasilperasan audisi dari yang semula350 orang.

“Kami memberikan penge-tahuan terkait batik sekaligusmemperkenalkan kreasi kainbatik lurik dengan konsep BatikLurikan yang tidak kalah dengankreasi lainnya,” terang desainerNiki Hutomo.

Menurutnya, batik lurik jikadipadukan dengan kain troso Je -para, akan memunculkan pesonaluar biasa. Begitu pula dikom-binasikan dengan kain batik Solodan Pekalongan karena mampumemunculkan hasil yang justrutidak diduga sebelumnya.

Dijelaskan, banyak jenis kainbatik yang tidak dapat dipa-du-kan karena justru akan mengu-rangi nilai keindahan batik itusendiri. Berbeda dengan lurik, iajustru mampu mengangkat per-forma masing-masing produkyang ditampilkan.

“Untuk model ini, saya tam-bahkan aseksoris seperti aplikasibrokat, kristal dan payet untukmempercantik busana yang sayatampilkan,” imbuh Niki.

Ditambahkanya, pihaknya

ingin selalu menampilkan karyatradisional namun dalam kema-san modern yang elegan. Kom-binasi brokat dan dan kristalmenjadi bukti adanya perpaduanini.

“Rancangan ini sangat cocokdikenakan sebagai gaun pestaataupun gaun malam yang ele-gan. Bisa juga dikenakan anak-anak muda untuk santai ataushopping bersama rekan,” te-rangnya.

■ TerkesanMenurut Niki, rancangan ter-

baru ini dipastikannya akanmenjadi tren busana untuk tahun2015. Ide-ide segar desain itu,imbuhnya, diperoleh dari mun-culnya keinginan mencip-takankarya busana yang megah na-mun dengan tidak meninggalkansisi tradisional terutama denganmengetengahkan batik sebagaibahan utama rancangan.

Tak urung ke-50 finalis DenokKenang terkagum-kagum meli-hat koleksi batik ini. Salah seo-rang finalis Miranti Januaristymengakui jika koleksi batik diBatik Jayakarta cukup komplit.

Dirinya juga terkesan karenamendapat banyak pengetahuanmengenai tradisi batik yangsudah ada sejak lama. “Di sinisaya belajar banyak tentang se-jarah dan bagaimana tata caramembatik,” tukasnya.

Diakui, pengetahuan tersebutakan banyak membantu dirinyadalam penilaian grand finalDenok Kenang 25 April besok. ■

Nurul Wakhid-Yn

PESONA batikseolah tidak habisnya.

Semakindikembangkan, maka

semakin cantik sajaseluruh hasil

kreasinya. Dan halitulah yang ingin

disampaikan BatikJayakarta di sela kun-

jungan yang di-lakukan finalis DenokKenang 2015 ke butiktersebut, Rabu (22/4).

LIHAT KOLEKSI : Beberapa finalis Denok Kenang 2015 melihat koleksi Batik Jayakarta setelah sebelumnya mendapat pengetahuan mengenai sejarahdan cara membatik di sela kunjungan mereka ke butik tersebut, Rabu (22/4). ■ Foto: Nurul Wakhid

Udinus Perkenalkan Mading DigitalPINDRIKAN - Majalah dinding(mading) menjadi salah satu jenismedia komunikasi massa tulisyang paling sederhana. Prinsipma jalah tercermin lewat penya-jiannya, baik yang berwujud tu-lisan, gambar, atau kombinasidari keduanya.

Menurut Wakil Rektor II Uni-versitas Dian Nuswantoro (Udi-nus) Dr St Dwiarso Utomo, disatu sisi, seiring dengan perkem-bangan teknologi, mading ma-nual yang ada perlahan tergerusdengan keberadaan madingdigital. Saat ini keberadaan tekno-logi informasi sudah memasukisegala bidang, termasuk salahsatunya mading, jika ini dapatdihidupkan kembali maka ma-ding digital adalah sarana yang

tepat bagi siswa dalam mengem-bangkan kreativitas mereka.“Konten yang ditampilkan punbisa lebih bagus dan beragam,selain itu seni tata letaknya punakan lebih inovatif,” paparnya disela final lomba mading digital“Go Green with Pink Style”tingkat SMA dan SMK se Jatengdi kampus Udinus, Selasa (21/4).

Sebelumnya sudah digelarroadshow mading digital, sejakNovember 2014 hingga Maret2015. Dalam partai final yangdiikuti 40 tim tersebut, penilaiandidasarkan pada desain, kese-suaian tema, isi mading, dankreativitas. “Dalam roadshow di 40sekolah di Jateng tersebut, kitamemberikan materi tentang pem -buatan mading digital sekaligus

lomba tingkat sekolah. Dengankegiatan mading digital ini kitaberharap para siswa bisa mem-buat kemasan baru, dalammempresentasikan mading karyamereka. Selain lebih menarik, ma -ding digital ini juga bisa diakseslangsung dari smartphone sehing -ga lebih mudah diakses, “ tambahketua panitia acara, Andi HallangLewa.

Dalam pengumuman, RisangPratama dan Ricki Hermawandari SMKN 3 Kendal berhasilmeraih juara pertama, sedangkanTasrifin dan Lukman Haryantodari SMKN 2 Temanggung seba-gai juara kedua, sementara juaraketiga diraih Gebyar Ahma-deanerza dan Dede Ayu Andikadari SMAN 1 Slawi. ■ rix-Yn

LOMBA : Para peserta tengah berlomba dalam ajang final lomba mading digital “Go Green with PinkStyle” tingkat SMA dan SMK se-Jateng di kampus Udinus, Selasa (21/4). ■ Foto : Arixc Ardana

Gospart - Jesi Raih Kang Mas dan Mbak Yu KEDUNGMUNDU - Sorak-sorai penonton mewarnai pemi -lihan Kang Mas dan Mbak Yu,dalam helatan Festival KartiniFakultas Ilmu Keperawatan danKesehatan (Fikkes) Berkarya(Feskafiba) 2015 di kampus Uni -versitas Muhammadiyah Sema-rang (Unimus) Kedungmundu ,Selasa (21/2).

Tampil berpasangan, pesertayang terdiri dari mahasiswa Uni -mus tersebut selain berle-ngaklenggok bak peragawan dan pera-gawati, mereka juga mendapatberbagai pertanyaan dari dewanjuri seputar penge-tahuan merekatentang sosok Kartini, juga me-nyampaikan suaranya mengenaiarti emansi-pasi.

“Ada tiga kegiatan yang kitagelar Feskafiba ini, selainpemilihan Kang Mas dan MbakYu juga ada lomba paduan suaraakapela, pameran karya senitentang Kartini baik berupa senilukis, puisi dan lainnya, lombamenghias tumpeng, serta lombayel-yel,” papar Gubernur BadanEksekutif Mahasiswa (BEM)Fikkes Unimus Adhim Prayoga,disela kegiatan.

Dirinya memaparkan, rang-kaian kegiatan tersebut sebagaisalah satu bentuk penghargaanterhadap sosok Kartini yangtelah berjuang, dalam membelahak-hak kaum perempuan. Ti-dak hanya itu, dirinya juga ber-harap ketauladanan dari putri

Bupati Jepara tersebut bisamenjadi inspirasi para peserta.“Semoga kedepan, penghargaanatas hak-hak pada perempuanbisa semakin meningkat, bisamenempatkan perjuangan sosokKartini dalam kehidupan sehari-hari,” pungkasnya.

Sementara setelah melaluipenjurian, dewan juri akhirnyamenetapkan Gospart dari Ad-min PPNI dan Yesi dari S1Keperawatan sebagai Kang Masdan Mbak Yu Fikkes 2015, Juara1 Hias Tumpeng dari AdminNRC, Tim D4 Analis Kesehatan4 menjadi juara 1 seni kartini,dan Tim Dosen D3 Kebidananmenjadi juara pertama lombapaduan suara. ■ rix-yn

MENYAMPAIKAN : Salah seorang peserta pemilihan Kang Mas dan Mbak Yu, tengah memaparkansuaranya mengenai emansipasi wanita dalam Feskafiba 2015 di kampus Unimus Kedungmundu, Selasa(21/2).■ Foto Arixc Ardana