Waspada, minggu 23 Januari 2011

22
Medan 24-31 0 C R. Prapat 24-33 0 C Berastagi 18-28 0 C P. Sidimpuan 19-29 0 C Penyabungan 19-29 0 C Sibolga 22-32 0 C Prakiraan Cuaca Berawan BMKG Polonia Hujan guntur MINGGU, Legi, 23 Januari 2011/18 Shafar 1432 H z No: 23395 Tahun Ke-64 Terbit 20 Halaman (A1-8, B1-12) z Harga Eceran: Rp 2.500,- Harian Umum Nasional Terbit Sejak 11 Januari 1947 Pendiri : H. Mohd. Said (1905 - 1995) Hj. Ani Idrus (1918 - 1999) ISSN: 0215-3017 W A S P A D A Demi Kebenaran Dan Keadilan http://epaper.waspadamedan.com l B10 ILMUWAN BUAT AYAM TIDAK SEBARKAN FLU Para ilmuwan Inggeris mengem- bangkan ayam yang dimodifikasi secara genetis (GM) sehingga tidak bisa menyebarkan infeksi flu burung – langkah yang diharapkan di masa datang bisa mengurangi resiko penyebaran flu burung yang menyebabkan epidemik mematikan bagi manusia. HANG TUAH, ANTARA MALAKA DAN MAJAPAHIT HANG TUAH, sebuah nama yang tak asing di telinga banyak orang. Nama ini sama halnya dengan nama banyak to- koh yang “dianggap ber- peran” dalam sejarah bangsa ini, nama Hang Tuah pun diabadikan pada ruas-ruas di beberapa jalan yang ada di kota-kota di Indonesia. FLY OVER RETAK, SIAPA BERTANG- GUNGJAWAB Setelah menghadapi masalah kaki empat seperti maraknya ternak babi, kini muncul kaki lima atau pedagang yang berjua- lan di tempat yang bukan semestinya, permasalahan baru di Medan ini menambah panjang daftar agenda yang harus diselesaikan pemerintah kota secepatnya karena segala problem tersebut masih bermuara dari hasil pembiaran selama ini. LIMA MALAM, LIMA HOTEL, LIMA CINTA Salah satu alas an mengapa Jogja diminati wisatawan baik nusan- tara maupun mancane- gara karena tersedia- nya akomodasi yang memadai. Mulai dari penginapan kelas melati sampai hotel berbintang lima. Masing-ma- sing akomodasi memiliki keistimewaan tersendiri hingga membuahkan cinta bagi penginapnya. l A5 l B5 l B11 Fly Over Terancam Ambruk Tanggungjawab Pengelola Pasar Lanjut ke hal A2 kol 2 Lanjut ke hal A2 kol 1 JEMBATAN layang (fly over) Pulo Brayan Jln. Yos Sudarso kini terancam ambruk. Pasalnya, kobaran api yang membakar ratusan kios di bawah fly over beberapa hari lalu, dipastikan berpengaruh terhadap kekokohan beton penyangga jembatan layang tersebut. Sejak masa kepemimpinan Abdillah, pihak Dirjen Bina Marga telah mengeluarkan surat kepada Pemko Medan larangan berjualan di bawah fly over. Selain membahayakan keselamatan para pedagang, Bina Marga telah memperhi- tungkan risiko lainnya seperti kebakaran yang akan mem- pengaruhi kelangsungan operasional fly over tersebut. Namun ada pihak-pihak tertentu yang ngotot mendirikan pasar tepat di bawah fly over tersebut. Dengan bernaung di bawah sebuah lembaga, ratusan pedagang mulai membu- ka usaha tanpa memikirkan keselamatan jiwa mereka. Usaha Pemko Medan untuk melakukan penggusuran terhadap para pedagang informal tersebut selalu dihalang- halangi sejumlah oknum yang berlindung di balik sebuah organisasi. Hingga akhirnya terjadi peristiwa kebakaran yang tidak hanya membuat para pedagang menderita, tapi me- nimbulkan kerugian bagi negara. GM Panggabean Dikebumikan Selasa MEDAN (Waspada): Pendiri SIB GM Panggabean yang meninggal di Singapura Kamis dinihari (19/1), rencananya akan dikebumikan, Selasa (25/1) di Graha GM. Jalan SM Raja Marindal Medan. Keluarga besar GM Panggabean sudah memutuskan kuburannya ditempat itu, kata Manapar Manullang, saat dikonfirmasi wartawan di rumah duka Jalan Iskandar Muda Medan, Sabtu (22/1). Manapar menyatakan duka mendalam atas meninggal- nya tokoh pers asal Sumatera Utara. Jejak-jejak GM Pang- gabean seharusnya menjadi panutan bagi generasi muda mendatang. GM Panggabean menurut dia sebagai guru yang baik, memiliki disiplin tinggi dalam rangka menginginkan perubahan-perubahan pembangunan masa depan. “Dia orangnya pekerja keras tidak mengenal lelah,” ujarnya. Gerhard Mulia (GM) Panggabean meninggalkan seorang isteri delapan anak yaitu lima lelaki dan tiga perempuan dan 13 cucu. Terlihat ratusan pelayat di rumah duka terdiri dari keluarga besar Panggabean, tokoh masyarakat Tapanuli, kalangan mahasiswa, wartawan dan para pejabat di Sumatera Utara. Hadir juga terlihat mantan Sekdaprovsu RE. Nainggolan bersama isteri, Plt. Sekdaprovsu Hasiholan Silaen dan lainnya. Waspada/Abdullah Dadeh GM CHANDRA PANGGABEAN memeluk ibunya saat bertemu di Bandara Polonia Medan setiba dari Singapura bersama jenazah ayahnya GM. Panggabean, Sabtu (22/1). Lanjut ke hal A2 kol 6 Polres Labuhanbatu Ringkus Dua Pembunuh RANTAUPRAPAT (Waspada): Polres Labuhanbatu meringkus dua tersangka pelaku pembunuhan terhadap Kaswan, 40, yang terjadi di areal perkebunan kelapa sawit Desa Tanjungselamat, Kecamatan Kampungrakyat, Kabupaten Labuhanbatu Selatan (Labusel). “Dua tersangka pelakunya sudah ditangkap. Seorang ditangkap Jumat (21/1) malam dan seorang lagi di tempat persembunyiannya kawasan Aekburu,” ujar Kapolres Labuhanbatu AKBP Roberts Kennedy melalui Kasubbag Humas AKP MT Aritonang SH, di Rantauprapat, Sabtu (22/1). Dijelaskan, pelaku Jam, 38, penduduk Dusun I Tan- jungmulia, Desa Kabun Kelapa, Kecamatan Tanjungtiram, Kabupaten Batubara, ditangkap Jumat (21/1) malam saat bersembunyi tidak jauh dari lokasi kejadian pembunuhan terhadap Kaswan. Sadangkan temannya, Jum, 23, penduduk Desa Bandarselamat, Kecamatan Aekkuo, Kabupaten Labuhan- batu Utara (Labura) ditangkap dari Aekburuh pedalaman, Sabtu pagi. “Keduanya diamankan Polsek Kampungrakyat dan keduanya kini dalam pemeriksaan penyidik,” ujar MT Aritonang. Lanjut ke hal A2 kol 1 Antara DEMO HTI. Massa yang tergabung dalam Hizbut Tahrir Indonesia (HTI) Sumut, melakukan unjuk rasa di halaman kantor Gubernur Sumatera Utara, di Medan, Sabtu (22/1). HTI Sumut menilai pemerintah gagal dalam menjalankan roda pemerintahan, terutama di bidang pemberantasan korupsi dan mafia hukum. Kini, pengelola pasar di bawah fly over Pulo Brayan harus bertanggungjawab atas kerusakan jembatan layang pasca terbakarnya ratusan kios. Hal ini sesuai dengan undang- undang No 38 tahun 2004 tentang jalan. “Dalam undang-undang itu jelas dinyatakan, bagi orang yang dengan sengaja menggunakan jalan tidak sesuai dengan peruntukannya, maka akan dikenakan pidana. Sementara, pasar di bawah fly over bukan dikelola PD Pasar, tetapi dikelola seorang oknum secara ilegal. Karena itu, pengelola pasar itu harus bertanggungjawab terhadap kerusakan jembatan yang telah merugikan negara,” tegas Wakil Ketua DPRD Kota Medan Ikrimah Hamidy kepada Waspada melalui telepon- nya, Sabtu (22/1). Dikatakannya, kerusakan jembatan layang Pulo Brayan sudah jelas diakibatkan terbakarnya pedagang yang selama ini berjualan dibawah. Untuk itu, dengan kejadian itu, maka pengelola PKL tersebut harus bertanggungjawab atas kerusakan jembatan. “Kita minta pihak berwajib menindak tegas pengelola pasar di bawah fly over. Sudah jelas hal itu melanggar Polisi Austria Buru ‘Barack Obama’ POLISI Austria mem- buru perampok bersen- jata api yang menggarong sejumlah bank dengan mengenakan topeng karet berwajah Presiden Barack Obama. Orang yang diju- luki sebagai “Perampok Obama” itu beraksi di Kota Handenberg dan telah menyatroni banyak bank sejak tahun 2008. Teknik merampoknya tidak berubah. Yang berbeda hanyalah mobil yang digunakannya untuk melarikan diri. Si perampok muncul mengenakan topeng sesaat sebelum bank ditutup, lengkap dengan pistol, dan sebuah tas punggung. Diberitakan bbc.co.uk, ‘Obama’ telah mencoleng US$130 ribu, sekitar Rp1,2 miliar, di Handenberg. Hasil rampokan terbesarnya sampai saat ini adalah sebesar US$52 ribu pada bulan Juli 2009. sodahead.com Topeng Barack Obama. MEDAN (Waspada): Sepuluh karyawan PTPN II yang sedang melakukan okupasi dan pembersihan lahan kelapa sawit di PTPN II Afdeling VI, Pasar II Desa Bandarklippa, Keca- matan Percut Seituan, diserang kelompok penggarap dengan menggunakan senjata tajam dan soda api, Sabtu (22/1) sekira pk 08:00. Akibatnya enam karyawan menderita Kelompok Penggarap Serang Karyawan PTPN II Enam Disiram Soda Api, Empat Luka Bacok luka parah akibat tersiram soda api dan empat lagi menderita luka bacok di sekujur tubuhnya. Empat pria dari kelompok peng- garap diamankan di Polsekta Percut Sei- tuan. Informasi yang diperoleh di lokasi Lanjut ke hal A2 kol 7 JAKARTA (Antara): Ketua Umum Majelis Ulama Indonesia (MUI) Dr KH MA Sahal Mahfudh meng- ingatkan para ulama agar memperhatikan jatidiri keulamaan dalam menyampaikan kritik dan tidak membuat gaduh. MUI: Jangan Membuat Gaduh Pernyataan itu disampai- kan Sahal Mahfudh ketika memberikan sambutan pada pembukaan Rapat Kerja Na- sional (Rakernas) MUI di As- rama Haji Pondok Gede Jakarta, Jumat (21/1) malam. MUI harus berani menyam- paikan kritik dan masukan jika ada kebijakan yang merugikan umat. Di sisi lain, MUI juga harus bisa bersikap proporsional da- lam menjalankan fungsi ‘tawa- shi bil-haq‘ (mengingatkan dalam kebaikan). Jika baik harus dikatakan baik dan jika tidak baik, maka MUI juga harus menyatakannya, kata- nya. Namun ia mengingatkan bahwa dalam menyampaikan kebenaran, setiap pengurus MUI harus memperhatikan jatidiri keulamaan, yaitu se- nantiasa menggunakan cara yang baik, pilihan kata yang tepat dan tidak menimbulkan pro-kontra di tengah masya- rakat. “Jangan sampai malah membuat gaduh,” ia meng- ingatkan. Para ulama walaupun JAKARTA (Waspada): Pe- ran jaksa Cirus Sinaga dalam pusaran kasus dugaan mafia hukum kembali dipertanya- kan setelah Gayus Tambunan menyebut namanya sebagai pihak yang bisa membongkar dugaan rekayasa kasus mantan Ketua KPK Antasari Azhar. Anggota Komisi III DPR, Martin Hutabarat meyakini pernyataan Gayus bukan tan- pa makna. Ia menilai ketidak- seriusan polisi mengusut Gayus bisa menjadi indikasi ada sesuatu yang dilindungi. “Gayus sudah membuka. Kalau Cirus kena, dia akan membongkar rekayasa kasus Antasari. Polri harus mampu menjawab ini,” kata Martin dalam diskusi polemik “Se- telah Vonis Gayus” di Jakarta, Sabtu (22/1). Transparansi pihak kepo- lisian dalam mengusut jaksa Cirus, menurut dia, akan mengembalikan kepercayaan masyarakat yang luntur atas kredibilitas Polri. Wakil Koordinator Badan Pekerja Indonesia Corruption Watch (ICW) Emerson Yuntho juga menyuarakan hal yang sama. Tindakan “menyela- matkan” Cirus menimbulkan Jangan-jangan Cirus Punya “Raja Besar” Presiden Minta Presiden Minta Presiden Minta Presiden Minta Presiden Minta Satgas Jujur Satgas Jujur Satgas Jujur Satgas Jujur Satgas Jujur PANGKAL PINANG (Waspada): Presiden Susilo Bambang Yudhoyono berpe- san agar Satgas Pemberan- tasan Mafia Hukum meng- ungkapkan kebenaran dan kejujuran yang sesuai dengan fakta dan data. Satgas diharap- kan bekerja secara profesional dan proporsional. Menurut juru bicara Lanjut ke hal A2 kol 1 Lanjut ke hal A2 kol 3 Lanjut ke hal A2 kol 1 Waspada/Hamdani MEDAN SAMBUT IMLEK: Sepasang kekasih melintas dibawah lampion dan patung Naga yang dipasang di halaman sebuah gedung Jalan Balai Kota Medan, Sabtu (22/1). Berbagai ornament imlek ini dipasang guna merayakan hari besar imlek yang jatuh pada tanggal 3 Februari mendatang.

description

waspada daily

Transcript of Waspada, minggu 23 Januari 2011

Page 1: Waspada, minggu 23 Januari 2011

Medan 24-310C

R. Prapat 24-330C

Berastagi 18-280C

P. Sidimpuan 19-290C

Penyabungan 19-290C

Sibolga 22-320C

Prakiraan Cuaca

Berawan BMKGPolonia

Hujan guntur

MINGGU, Legi, 23 Januari 2011/18 Shafar 1432 H No: 23395 Tahun Ke-64 Terbit 20 Halaman (A1-8, B1-12) Harga Eceran: Rp 2.500,-

Harian Umum NasionalTerbit Sejak 11 Januari 1947

Pendiri : H. Mohd. Said (1905 - 1995) Hj. Ani Idrus (1918 - 1999)

ISSN: 0215-3017WASPADADemi Kebenaran Dan Keadilan

http://epaper.waspadamedan.com

l B10

ILMUWAN BUATAYAM TIDAKSEBARKAN FLU

Para ilmuwanInggeris mengem-bangkan ayam yang

dimodifikasi secara genetis (GM) sehingga tidak bisamenyebarkan infeksi flu burung – langkah yangdiharapkan di masa datang bisa mengurangi resikopenyebaran flu burung yang menyebabkan epidemikmematikan bagi manusia.

HANG TUAH,ANTARA MALAKADAN MAJAPAHIT

HANG TUAH, sebuahnama yang tak asing ditelinga banyak orang.Nama ini sama halnyadengan nama banyak to-koh yang “dianggap ber-

peran” dalam sejarah bangsa ini, nama Hang Tuah pundiabadikan pada ruas-ruas di beberapa jalan yangada di kota-kota di Indonesia.

FLY OVER RETAK,SIAPA BERTANG-GUNGJAWAB

Setelah menghadapimasalah kaki empatseperti maraknya ternak

babi, kini muncul kaki lima atau pedagang yang berjua-lan di tempat yang bukan semestinya, permasalahanbaru di Medan ini menambah panjang daftar agendayang harus diselesaikan pemerintah kota secepatnyakarena segala problem tersebut masih bermuara darihasil pembiaran selama ini.

LIMA MALAM,LIMA HOTEL,LIMA CINTA

Salah satu alas anmengapa Jogja diminatiwisatawan baik nusan-tara maupun mancane-gara karena tersedia-

nya akomodasi yang memadai. Mulai dari penginapankelas melati sampai hotel berbintang lima. Masing-ma-sing akomodasi memiliki keistimewaan tersendirihingga membuahkan cinta bagi penginapnya.l A5 l B5 l B11

Fly Over Terancam AmbrukTanggungjawab Pengelola Pasar

Lanjut ke hal A2 kol 2 Lanjut ke hal A2 kol 1

JEMBATAN layang (fly over) Pulo Brayan Jln.Yos Sudarso kini terancam ambruk. Pasalnya,

kobaran api yang membakar ratusan kios di bawahfly over beberapa hari lalu, dipastikan berpengaruh

terhadap kekokohan beton penyangga jembatan layangtersebut.

Sejak masa kepemimpinan Abdillah, pihak Dirjen BinaMarga telah mengeluarkan surat kepada Pemko Medanlarangan berjualan di bawah fly over. Selain membahayakankeselamatan para pedagang, Bina Marga telah memperhi-tungkan risiko lainnya seperti kebakaran yang akan mem-pengaruhi kelangsungan operasional fly over tersebut.

Namun ada pihak-pihak tertentu yang ngotot mendirikanpasar tepat di bawah fly over tersebut. Dengan bernaungdi bawah sebuah lembaga, ratusan pedagang mulai membu-ka usaha tanpa memikirkan keselamatan jiwa mereka.

Usaha Pemko Medan untuk melakukan penggusuranterhadap para pedagang informal tersebut selalu dihalang-halangi sejumlah oknum yang berlindung di balik sebuahorganisasi. Hingga akhirnya terjadi peristiwa kebakaran yangtidak hanya membuat para pedagang menderita, tapi me-nimbulkan kerugian bagi negara.

GM PanggabeanDikebumikan Selasa

MEDAN (Waspada): Pendiri SIB GM Panggabean yangmeninggal di Singapura Kamis dinihari (19/1), rencananyaakan dikebumikan, Selasa (25/1) di Graha GM. Jalan SMRaja Marindal Medan.

Keluarga besar GM Panggabean sudah memutuskankuburannya ditempat itu, kata Manapar Manullang, saatdikonfirmasi wartawan di rumah duka Jalan Iskandar MudaMedan, Sabtu (22/1).

Manapar menyatakan duka mendalam atas meninggal-nya tokoh pers asal Sumatera Utara. Jejak-jejak GM Pang-gabean seharusnya menjadi panutan bagi generasi mudamendatang.

GM Panggabean menurut dia sebagai guru yang baik,memiliki disiplin tinggi dalam rangka menginginkanperubahan-perubahan pembangunan masa depan. “Diaorangnya pekerja keras tidak mengenal lelah,” ujarnya.

Gerhard Mulia (GM) Panggabean meninggalkan seorangisteri delapan anak yaitu lima lelaki dan tiga perempuandan 13 cucu.

Terlihat ratusan pelayat di rumah duka terdiri darikeluarga besar Panggabean, tokoh masyarakat Tapanuli,kalangan mahasiswa, wartawan dan para pejabat di SumateraUtara.

Hadir juga terlihat mantan Sekdaprovsu RE. Nainggolanbersama isteri, Plt. Sekdaprovsu Hasiholan Silaen dan lainnya.Waspada/Abdullah Dadeh

GM CHANDRA PANGGABEAN memeluk ibunya saat bertemu di Bandara Polonia Medan setiba dari Singapura bersamajenazah ayahnya GM. Panggabean, Sabtu (22/1). Lanjut ke hal A2 kol 6

Polres LabuhanbatuRingkus Dua Pembunuh

RANTAUPRAPAT (Waspada): Polres Labuhanbatumeringkus dua tersangka pelaku pembunuhan terhadapKaswan, 40, yang terjadi di areal perkebunan kelapa sawitDesa Tanjungselamat, Kecamatan Kampungrakyat,Kabupaten Labuhanbatu Selatan (Labusel).

“Dua tersangka pelakunya sudah ditangkap. Seorangditangkap Jumat (21/1) malam dan seorang lagi di tempatpersembunyiannya kawasan Aekburu,” ujar KapolresLabuhanbatu AKBP Roberts Kennedy melalui KasubbagHumas AKP MT Aritonang SH, di Rantauprapat, Sabtu(22/1).

Dijelaskan, pelaku Jam, 38, penduduk Dusun I Tan-jungmulia, Desa Kabun Kelapa, Kecamatan Tanjungtiram,Kabupaten Batubara, ditangkap Jumat (21/1) malam saatbersembunyi tidak jauh dari lokasi kejadian pembunuhanterhadap Kaswan.

Sadangkan temannya, Jum, 23, penduduk DesaBandarselamat, Kecamatan Aekkuo, Kabupaten Labuhan-batu Utara (Labura) ditangkap dari Aekburuh pedalaman,Sabtu pagi. “Keduanya diamankan Polsek Kampungrakyatdan keduanya kini dalam pemeriksaan penyidik,” ujarMT Aritonang.

Lanjut ke hal A2 kol 1

Antara

DEMO HTI. Massa yang tergabung dalam Hizbut Tahrir Indonesia (HTI) Sumut, melakukan unjukrasa di halaman kantor Gubernur Sumatera Utara, di Medan, Sabtu (22/1). HTI Sumut menilaipemerintah gagal dalam menjalankan roda pemerintahan, terutama di bidang pemberantasankorupsi dan mafia hukum.

Kini, pengelola pasar di bawah fly over Pulo Brayan harusbertanggungjawab atas kerusakan jembatan layang pascaterbakarnya ratusan kios. Hal ini sesuai dengan undang-undang No 38 tahun 2004 tentang jalan.

“Dalam undang-undang itu jelas dinyatakan, bagi orangyang dengan sengaja menggunakan jalan tidak sesuai denganperuntukannya, maka akan dikenakan pidana. Sementara,pasar di bawah fly over bukan dikelola PD Pasar, tetapi dikelolaseorang oknum secara ilegal. Karena itu, pengelola pasaritu harus bertanggungjawab terhadap kerusakan jembatanyang telah merugikan negara,” tegas Wakil Ketua DPRD KotaMedan Ikrimah Hamidy kepada Waspada melalui telepon-nya, Sabtu (22/1).

Dikatakannya, kerusakan jembatan layang Pulo Brayansudah jelas diakibatkan terbakarnya pedagang yang selamaini berjualan dibawah. Untuk itu, dengan kejadian itu, makapengelola PKL tersebut harus bertanggungjawab ataskerusakan jembatan.

“Kita minta pihak berwajib menindak tegas pengelolapasar di bawah fly over. Sudah jelas hal itu melanggar

Polisi Austria Buru‘Barack Obama’

POLISI Austria mem-buru perampok bersen-jata api yang menggarongsejumlah bank denganmengenakan topeng karetberwajah Presiden BarackObama. Orang yang diju-luki sebagai “PerampokObama” itu beraksi diKota Handenberg dantelah menyatroni banyakbank sejak tahun 2008.

Teknik merampoknya tidak berubah. Yang berbedahanyalah mobil yang digunakannya untuk melarikandiri. Si perampok muncul mengenakan topeng sesaatsebelum bank ditutup, lengkap dengan pistol, dan sebuahtas punggung.

Diberitakan bbc.co.uk, ‘Obama’ telah mencolengUS$130 ribu, sekitar Rp1,2 miliar, di Handenberg. Hasilrampokan terbesarnya sampai saat ini adalah sebesarUS$52 ribu pada bulan Juli 2009.

sodahead.com

Topeng Barack Obama.

MEDAN (Waspada): Sepuluh karyawanPTPN II yang sedang melakukan okupasi danpembersihan lahan kelapa sawit di PTPN IIAfdeling VI, Pasar II Desa Bandarklippa, Keca-matan Percut Seituan, diserang kelompokpenggarap dengan menggunakan senjatatajam dan soda api, Sabtu (22/1) sekira pk08:00. Akibatnya enam karyawan menderita

Kelompok PenggarapSerang Karyawan PTPN IIEnam Disiram Soda Api, Empat Luka Bacok

luka parah akibat tersiram soda api danempat lagi menderita luka bacok di sekujurtubuhnya. Empat pria dari kelompok peng-garap diamankan di Polsekta Percut Sei-tuan.

Informasi yang diperoleh di lokasi

Lanjut ke hal A2 kol 7

JAKARTA (Antara): Ketua Umum Majelis UlamaIndonesia (MUI) Dr KH MA Sahal Mahfudh meng-ingatkan para ulama agar memperhatikan jatidirikeulamaan dalam menyampaikan kritik dan tidakmembuat gaduh.

MUI: Jangan Membuat GaduhPernyataan itu disampai-

kan Sahal Mahfudh ketikamemberikan sambutan padapembukaan Rapat Kerja Na-sional (Rakernas) MUI di As-rama Haji Pondok G ede

Jakarta, Jumat (21/1) malam.MUI harus berani menyam-paikan kritik dan masukan jikaada kebijakan yang merugikanumat.

Di sisi lain, MUI juga harus

bisa bersikap proporsional da-lam menjalankan fungsi ‘tawa-shi bil-haq‘ (mengingatkandalam kebaikan). Jika baikharus dikatakan baik dan jikatidak baik, maka MUI juga

harus menyatakannya, kata-nya.

Namun ia mengingatkanbahwa dalam menyampaikankebenaran, setiap pengurusMUI harus memperhatikan

jatidiri keulamaan, yaitu se-nantiasa menggunakan carayang baik, pilihan kata yangtepat dan tidak menimbulkanpro-kontra di tengah masya-rakat.

“Jangan sampai malahmembuat gaduh,” ia meng-ingatkan.

Para ulama walaupun

JAKARTA (Waspada): Pe-ran jaksa Cirus Sinaga dalampusaran kasus dugaan mafiahukum kembali dipertanya-kan setelah Gayus Tambunanmenyebut namanya sebagaipihak yang bisa membongkard u g a a n re k a y a s a k a s u smantan Ketua KPK AntasariAzhar.

Anggota Komisi III DPR,Martin Hutabarat meyakinipernyataan Gayus bukan tan-pa makna. Ia menilai ketidak-seriusan polisi mengusutGayus bisa menjadi indikasiada sesuatu yang dilindungi.“Gayus sudah membuka.Kalau Cirus kena, dia akanmembongkar rekayasa kasusAntasari. Polri harus mampumenjawab ini,” kata Martindalam diskusi polemik “Se-telah Vonis Gayus” di Jakarta,Sabtu (22/1).

Transparansi pihak kepo-lisian dalam mengusut jaksaCirus, menurut dia, akanmengembalikan kepercayaanmasyarakat yang luntur ataskredibilitas Polri.

Wakil Koordinator BadanPekerja Indonesia CorruptionWatch (ICW) Emerson Yunthojuga menyuarakan hal yangsama. Tindakan “menyela-matkan” Cirus menimbulkan

Jangan-jangan CirusPunya “Raja Besar”

Presiden MintaPresiden MintaPresiden MintaPresiden MintaPresiden MintaSatgas JujurSatgas JujurSatgas JujurSatgas JujurSatgas Jujur

P A N G K A L P I N A N G(Waspada): Presiden SusiloBambang Yudhoyono berpe-san agar Satgas Pemberan-tasan Mafia Hukum meng-ungkapkan kebenaran dankejujuran yang sesuai denganfakta dan data. Satgas diharap-kan bekerja secara profesionaldan proporsional.

Menur u t j u r u bicar a

Lanjut ke hal A2 kol 1 Lanjut ke hal A2 kol 3

Lanjut ke hal A2 kol 1

Waspada/Hamdani

MEDAN SAMBUT IMLEK: Sepasang kekasih melintas dibawah lampion dan patung Naga yang dipasang di halaman sebuah gedung Jalan Balai Kota Medan,Sabtu (22/1). Berbagai ornament imlek ini dipasang guna merayakan hari besar imlek yang jatuh pada tanggal 3 Februari mendatang.

Page 2: Waspada, minggu 23 Januari 2011

Medan 24-310C

R. Prapat 24-330C

Berastagi 18-280C

P. Sidimpuan 19-290C

Penyabungan 19-290C

Sibolga 22-320C

Prakiraan Cuaca

Berawan BMKGPolonia

Hujan guntur

MINGGU, Legi, 23 Januari 2011/18 Shafar 1432 H No: 23395 * Tahun Ke-64 Terbit 20 Halaman (A1-8, B1-12) Harga Eceran: Rp 2.500,-

Harian Umum NasionalTerbit Sejak 11 Januari 1947

Pendiri : H. Mohd. Said (1905 - 1995) Hj. Ani Idrus (1918 - 1999)

ISSN: 0215-3017WASPADADemi Kebenaran Dan Keadilan

http://epaper.waspadamedan.com

l B10

ILMUWAN BUATAYAM TIDAKSEBARKAN FLU

Para ilmuwanInggeris mengem-bangkan ayam yang

dimodifikasi secara genetis (GM) sehingga tidak bisamenyebarkan infeksi flu burung – langkah yangdiharapkan di masa datang bisa mengurangi resikopenyebaran flu burung yang menyebabkan epidemikmematikan bagi manusia.

HANG TUAH,ANTARA MALAKADAN MAJAPAHIT

HANG TUAH, sebuahnama yang tak asing ditelinga banyak orang.Nama ini sama halnyadengan nama banyak to-koh yang “dianggap ber-

peran” dalam sejarah bangsa ini, nama Hang Tuah pundiabadikan pada ruas-ruas di beberapa jalan yangada di kota-kota di Indonesia.

FLY OVER RETAK,SIAPA BERTANG-GUNGJAWAB

Setelah menghadapimasalah kaki empatseperti maraknya ternak

hewan babi, kini muncul kaki lima atau pedagang yangberjualan di tempat yang bukan semestinya, permasa-lahan baru di Medan ini menambah panjang daftaragenda yang harus diselesaikan pemerintah kotasecepatnya karena segala problem tersebut masihbermuara dari hasil pembiaran selama ini.

LIMA MALAM,LIMA HOTEL,LIMA CINTA

Salah satu alas anmengapa Jogja diminatiwisatawan baik nusan-tara maupun mancane-gara karena tersedia-

nya akomodasi yang memadai. Mulai dari penginapankelas melati sampai hotel berbintang lima. Masing-ma-sing akomodasi memiliki keistimewaan tersendirihingga membuahkan cinta bagi penginapnya.l A5 l B5 l B11

Fly Over Terancam AmbrukTanggungjawab Pengelola Pasar

Lanjut ke hal A2 kol 2 Lanjut ke hal A2 kol 1

JEMBATAN layang (fly over) Pulo Brayan Jln.Yos Sudarso kini terancam ambruk. Pasalnya,

kobaran api yang membakar ratusan kios di bawahfly over beberapa hari lalu, dipastikan berpengaruh

terhadap kekokohan beton penyangga jembatan layangtersebut.

Sejak masa kepemimpinan Abdillah, pihak Dirjen BinaMarga telah mengeluarkan surat kepada Pemko Medanlarangan berjualan di bawah fly over. Selain membahayakankeselamatan para pedagang, Bina Marga telah memperhi-tungkan risiko lainnya seperti kebakaran yang akan mem-pengaruhi kelangsungan operasional fly over tersebut.

Namun ada pihak-pihak tertentu yang ngotot mendirikanpasar tepat di bawah fly over tersebut. Dengan bernaungdi bawah sebuah lembaga, ratusan pedagang mulai membu-ka usaha tanpa memikirkan keselamatan jiwa mereka.

Usaha Pemko Medan untuk melakukan penggusuranterhadap para pedagang informal tersebut selalu dihalang-halangi sejumlah oknum yang berlindung di balik sebuahorganisasi. Hingga akhirnya terjadi peristiwa kebakaran yangtidak hanya membuat para pedagang menderita, tapi me-nimbulkan kerugian bagi negara.

GM PanggabeanDikebumikan Selasa

MEDAN (Waspada): Pendiri SIB GM Panggabean yangmeninggal di Singapura Kamis dinihari (19/1), rencananyaakan dikebumikan, Selasa (25/1) di Graha GM. Jalan SMRaja Marindal Medan.

Keluarga besar GM Panggabean sudah memutuskankuburannya ditempat itu, kata Manapar Manullang, saatdikonfirmasi wartawan di rumah duka Jalan Iskandar MudaMedan, Sabtu (22/1).

Manapar menyatakan duka mendalam atas meninggal-nya tokoh pers asal Sumatera Utara. Jejak-jejak GM Pang-gabean seharusnya menjadi panutan bagi generasi mudamendatang.

GM Panggabean menurut dia sebagai guru yang baik,memiliki disiplin tinggi dalam rangka menginginkanperubahan-perubahan pembangunan masa depan. “Diaorangnya pekerja keras tidak mengenal lelah,” ujarnya.

Gerhard Mulia (GM) Panggabean meninggalkan seorangisteri delapan anak yaitu lima lelaki dan tiga perempuandan 13 cucu.

Terlihat ratusan pelayat di rumah duka terdiri darikeluarga besar Panggabean, tokoh masyarakat Tapanuli,kalangan mahasiswa, wartawan dan para pejabat di SumateraUtara.

Hadir juga terlihat mantan Sekdaprovsu RE. Nainggolanbersama isteri, Plt. Sekdaprovsu Hasiholan Silaen dan lainnya.Waspada/Abdullah Dadeh

GM CHANDRA PANGGABEAN memeluk ibunya saat bertemu di Bandara Polonia Medan setiba dari Singapura bersamajenazah ayahnya GM. Panggabean, Sabtu (22/1). Lanjut ke hal A2 kol 6

Polres LabuhanbatuRingkus Dua Pembunuh

RANTAUPRAPAT (Waspada): Polres Labuhanbatumeringkus dua tersangka pelaku pembunuhan terhadapKaswan, 40, yang terjadi di areal perkebunan kelapa sawitDesa Tanjungselamat, Kecamatan Kampungrakyat,Kabupaten Labuhanbatu Selatan (Labusel).

“Dua tersangka pelakunya sudah ditangkap. Seorangditangkap Jumat (21/1) malam dan seorang lagi di tempatpersembunyiannya kawasan Aekburu,” ujar KapolresLabuhanbatu AKBP Roberts Kennedy melalui KasubbagHumas AKP MT Aritonang SH, di Rantauprapat, Sabtu(22/1).

Dijelaskan, pelaku Jam, 38, penduduk Dusun I Tan-jungmulia, Desa Kabun Kelapa, Kecamatan Tanjungtiram,Kabupaten Batubara, ditangkap Jumat (21/1) malam saatbersembunyi tidak jauh dari lokasi kejadian pembunuhanterhadap Kaswan.

Sadangkan temannya, Jum, 23, penduduk DesaBandarselamat, Kecamatan Aekkuo, Kabupaten Labuhan-batu Utara (Labura) ditangkap dari Aekburuh pedalaman,Sabtu pagi. “Keduanya diamankan Polsek Kampungrakyatdan keduanya kini dalam pemeriksaan penyidik,” ujarMT Aritonang.

Lanjut ke hal A2 kol 1

Antara

DEMO HTI. Massa yang tergabung dalam Hizbut Tahrir Indonesia (HTI) Sumut, melakukan unjuk rasa di halaman kantor Gubernur Sumatera Utara, di Medan,Sabtu (22/1). HTI Sumut menilai pemerintah gagal dalam menjalankan roda pemerintahan, terutama di bidang pemberantasan korupsi dan mafia hukum.

Kini, pengelola pasar di bawah fly over Pulo Brayan harusbertanggungjawab atas kerusakan jembatan layang pascaterbakarnya ratusan kios. Hal ini sesuai dengan undang-undang No 38 tahun 2004 tentang jalan.

“Dalam undang-undang itu jelas dinyatakan, bagi orangyang dengan sengaja menggunakan jalan tidak sesuai denganperuntukannya, maka akan dikenakan pidana. Sementara,pasar di bawah fly over bukan dikelola PD Pasar, tetapi dikelolaseorang oknum secara ilegal. Karena itu, pengelola pasaritu harus bertanggungjawab terhadap kerusakan jembatanyang telah merugikan negara,” tegas Wakil Ketua DPRD KotaMedan Ikrimah Hamidy kepada Waspada melalui telepon-nya, Sabtu (22/1).

Dikatakannya, kerusakan jembatan layang Pulo Brayansudah jelas diakibatkan terbakarnya pedagang yang selamaini berjualan dibawah. Untuk itu, dengan kejadian itu, makapengelola PKL tersebut harus bertanggungjawab ataskerusakan jembatan.

“Kita minta pihak berwajib menindak tegas pengelolapasar di bawah fly over. Sudah jelas hal itu melanggar

Polisi Austria Buru‘Barack Obama’

POLISI Austria mem-buru perampok bersen-jata api yang menggarongsejumlah bank denganmengenakan topeng karetberwajah Presiden BarackObama. Orang yang diju-luki sebagai “PerampokObama” itu beraksi diKota Handenberg dantelah menyatroni banyakbank sejak tahun 2008.

Teknik merampoknya tidak berubah. Yang berbedahanyalah mobil yang digunakannya untuk melarikandiri. Si perampok muncul mengenakan topeng sesaatsebelum bank ditutup, lengkap dengan pistol, dan sebuahtas punggung.

Diberitakan bbc.co.uk, ‘Obama’ telah mencolengUS$130 ribu, sekitar Rp1,2 miliar, di Handenberg. Hasilrampokan terbesarnya sampai saat ini adalah sebesarUS$52 ribu pada bulan Juli 2009.

sodahead.com

Topeng Barack Obama.

MEDAN (Waspada): Sepuluh karyawanPTPN II yang sedang melakukan okupasi danpembersihan lahan kelapa sawit di PTPN IIAfdeling VI, Pasar II Desa Bandarklippa, Keca-matan Percut Seituan, diserang kelompokpenggarap dengan menggunakan senjatatajam dan soda api, Sabtu (22/1) sekira pk08:00. Akibatnya enam karyawan menderita

Kelompok PenggarapSerang Karyawan PTPN IIEnam Disiram Soda Api, Empat Luka Bacok

luka parah akibat tersiram soda api danempat lagi menderita luka bacok di sekujurtubuhnya. Empat pria dari kelompok peng-garap diamankan di Polsekta Percut Sei-tuan.

Informasi yang diperoleh di lokasi

Waspada/Andi Aria Tirtayasa

Sekretaris SP Bun PTPN II Toni Nixon Sitompul memberi semangat kepada Syahrial, yangwajahnya tersiram soda api pada mata kirinya dan terancam mengalami kebutaan.Kepalanya juga terkena bacok dan sebagian badannya lembam-lembam dianiaya kelompokpenggarap, Sabtu (22/1) pagi.

Lanjut ke hal A2 kol 6

JAKARTA (Antara): Ketua Umum Majelis UlamaIndonesia (MUI) Dr KH MA Sahal Mahfudh meng-ingatkan para ulama agar memperhatikan jatidirikeulamaan dalam menyampaikan kritik dan tidakmembuat gaduh.

MUI: Jangan Membuat GaduhPernyataan itu disampai-

kan Sahal Mahfudh ketikamemberikan sambutan padapembukaan Rapat Kerja Na-sional (Rakernas) MUI di As-rama Haji Pondok G ede

Jakarta, Jumat (21/1) malam.MUI harus berani menyam-paikan kritik dan masukan jikaada kebijakan yang merugikanumat.

Di sisi lain, MUI juga harus

bisa bersikap proporsional da-lam menjalankan fungsi ‘tawa-shi bil-haq‘ (mengingatkandalam kebaikan). Jika baikharus dikatakan baik dan jikatidak baik, maka MUI juga

harus menyatakannya, kata-nya.

Namun ia mengingatkanbahwa dalam menyampaikankebenaran, setiap pengurusMUI harus memperhatikan

jatidiri keulamaan, yaitu se-nantiasa menggunakan carayang baik, pilihan kata yangtepat dan tidak menimbulkanpro-kontra di tengah masya-rakat.

“Jangan sampai malahmembuat gaduh,” ia meng-ingatkan.

Para ulama walaupun

JAKARTA (Waspada): Pe-ran jaksa Cirus Sinaga dalampusaran kasus dugaan mafiahukum kembali diperta-nyakan setelah Gayus Tam-bunan menyebut namanyasebagai pihak yang bisa mem-bongkar dugaan rekayasakasus mantan Ketua KPKAntasari Azhar.

Anggota Komisi III DPR,Martin Hutabarat meyakinipernyataan Gayus bukantanpa makna. Ia menilai keti-dakseriusan polisi mengusutGayus bisa menjadi indikasiada sesuatu yang dilindungi.“Gayus sudah membuka.Kalau Cirus kena, dia akanmembongkar rekayasa kasusAntasari. Polri harus mampumenjawab ini,” kata Martindalam diskusi polemik “Se-telah Vonis Gayus” di Jakarta,Sabtu (22/1).

Transparansi pihak ke-polisian dalam mengusut jaksaCirus, menurut dia, akanmengembalikan kepercayaanmasyarakat yang luntur ataskredibilitas Polri.

Wakil Koordinator BadanPekerja Indonesia CorruptionWatch (ICW) Emerson Yunthojuga menyuarakan hal yangsama. Tindakan “menyela-matkan” Cirus menimbulkan

Jangan-jangan CirusPunya “Raja Besar”

Satgas BertemuSatgas BertemuSatgas BertemuSatgas BertemuSatgas BertemuPresidenPresidenPresidenPresidenPresiden

BOGOR (Waspada): Presi-den Susilo Bambang Yudho-yono mengundang anggotaSatgas Anti Mafia Hukum kekediaman pribadinya di Ci-keas, Bogor, Jawa Barat, Sabtu(22/1). Pertemuan itu dimulaipukul 16:30 WIB dan berakhirpukul 18:00 WIB.

Anggota Satgas yang hadirdalam pertemuan adalah

Lanjut ke hal A2 kol 1 Lanjut ke hal A2 kol 3

Lanjut ke hal A2 kol 1

Page 3: Waspada, minggu 23 Januari 2011

WASPADAMinggu

23 Januari 2011A2 Berita Utama

Kelompok Penggarap ...kejadian, peristiwa penyerangan tersebut berawalsaat sejumlah karyawan PTPN II sedang melaku-kan okupasi dan pembersihan lahan kelapa sawit.Melihat karyawan kebun tersebut membersihkanlahan, puluhan penggarap mencoba menghalangibahkan melarang karyawan tersebut untukmembersihkan lahan.

Meskipun dilarang, karyawan kebun tetapmelaksanakan pekerjaan hingga membuat kelom-pok penggarap marah. Adu mulut pun tak ter-elakkan dan berakhir dengan serangan fisik.

“Kami tetap melakukan pembersihan di lahankarena lahan HGU ini milik PTPN II,” jawab Syah-rial ,45, karyawan kebun kepada kelompok peng-garap. Mendengar jawaban dari karyawan terse-but, kelompok penggarap berang dan langsungmembacok karyawan kebun dengan senjata tajamjenis clurit. Seorang penggarap bernama Pinggul,40, dan kawan-kawannya memukuli asistenbernama Idham ,54, hingga sang asisten roboh.

Melihat kelompok penggarap menyerang,serangan berikutnya dilakukan oleh kelompokpenggarap terhadap sejumlah karyawan ke-bun secara bertubi-tubi.

Setelah puas melakukan pemukulan terha-dap Idham, Pinggul bersama teman-temanyalangsung mengayunkan kelewang kepada AsistenManajer PTPN II Batang Kuis,Rasyid Dalimunthe,47, warga Bandar Khalifa. Melihat suasana sema-kin mencekam, akhirnya para karyawan PTPNII hilang kesabaran dan membalas serangankelompok pengarap, sehingga beberapa karyawanPTPN II langsung disiram air soda oleh parawarga tanah garapan yang diketuai oleh Pinggul.

Hingga akhirnya karyawan PTPN II AfdelingVI yang berjumlah lebih kurang 500 orang ber-hasil mengamankan empat orang warga peng-garap, yang tediri dari Kariadi Alias Pinggul ,40, Darma alias Nanang ,25, dan Ispan Alias Pan-jang ,30, serta Jojon , 28, yang diduga menjadidalang penyerangan tersebut. Keempat kelom-pok penggarap tersebut kemudian diserahkanke Mapolsekta Percut Seituan.

Selain itu, enam karyawan menderita lukabakar akibat disiram soda api hingga wajah nya-ris hangus dan empat lagi menderita luka bacokdi bagian kepala, kaki dan beberapa jari tangannyaris putus.

Keenam karyawan kebun yang menderitasiraman racun soda api tersebut masing-masingSyahrial ,45, Masa Ginting ,43, Supriadi ,43, Erwin,40, Syafar Hariadi ,35, dan Harianto ,40. Kor-

ban luka bacok yakni Idham , 54, Rasyid Dali-munthe ,47, Jatmiko,52, dan Asnan.

Melihat kesepuluh korban terkapar, sejum-lah karyawan kebun lainnya segera menyela-matkan korban ke Rumah Sakit Tembakau DeliPTPN II.

Petugas Polsekta Percut Seituan yang segeraturun ke lokasi penyerangan menemukan barangbukti berupa botol yang berisi air soda api dansepeda motor RX King milik Pinggul yang dititip-kanya ke warga yang berada disekitar lokasi ke-jadian. Pihak kepolisian juga menemukan be-kas-bekas air soda api yang disiram para pelakudi areal tanah milik PTPN II.

Sementara itu, Ketua Serikat Pekerja Perke-bunan (SP-Bun) PTPN II Ir Idris Nasution menge-cam keras aksi penyerangan terhadap karawankebun tersebut dan meminta agar Kapoldasu,Kapolresta Medan dan kapolsekta Percut Sei-tuan bertindak tegas terhadap kelompok penye-rang tersebut.

“Kami meminta aparat kepolisian menindaktegas pelaku penyerangan karyawan kebun darikelompok kelompok penggarap yang berusahamenguasai lahan milik PTPN II,” jelas Idris .

Nasution yan didampingi Sekretaris SP BunToni Nixon Sitompul SE, MSi dan Wakil Sekreta-ris Taufik Nasution.

Menurut Idris Nasution, lahan yang dikerjakankaryawan kebun merupakan areal HGU nomor104 yang berakhir hingga 2028 sedangkan ka-ryawan kebun diserang saat melakukan pemeliha-raan tanaman. “Lahan tersebut milik negara(BUMN) yang dilindungi Undang Undang, jadiaparat kepolisian harus bertindak tegas terhadapkelompok penggarap yang berusaha merebutaset negara,” timpal Toni Nixon Sitompul.

Kapolsekta Percut Seituan Kompol MaringanSimanjuntak yang turun ke lokasi bentrokan terse-but telah mengamankan 4 orang dari kelompokpenggarap yang melakukan penyerangan ter-hadap karyawan perkebunan tersebut. “Empatpenggarap masih menjalani pemeriksaansedangkan dari pihak perkebunan akan menjalanipemeriksaan susulan,” jelas Kompol MaringanSimanjuntak.

Menurut Kompol Maringan Simanjuntak,motif penyerangan tersebut diduga karena kelom-pok penggarap tak setuju lahan tersebut diokupa-si oleh pihak perkebunan dan pihaknya telahmengamankan beberapa senjata tajam danbendakeras lainnya yang diduga digunakan untukmelakukan penyerangan terhadap karyawanperkebunan tersebut. (h04)

Polres Labuhanbatu ...Dia menuturkan, Jum tak senang dituduh mencuri handpho-

ne teman korban Kaswan. Lantas buruh kebun kelapa sawititu bersama temannnya Jam nekad membacok tubuh Kaswanyang juga masih temannya, hingga tewas bersimbah darah.

Kaswan ditemukan warga sudah tidak bernyawa pada Kamis(20/1) sekira pukul 23:30 di areal kebun kelapa sawit DesaTanjungselamat. Peristiwa pembunuhan itu berawal ketika korbanKaswan bersama tiga temannya mendatangi tersangka Jum dikediamannya. Jum sempat disangka mencuri handphone milikteman korban yang hilang dari rumahnya.

Tersangka langsung berang saat ditanya apa benar mengambilhandphone hingga terjadi pertengkaran antara Jum dan Kaswanserta tiga rekannya. Tersangka lalu mengambil parang babatyang biasa digunakannya memotong rumput di lahan perkebunantempatnya bekerja sebagai buruh kebun dan langsung menye-rang Kaswan secara membabi buta hingga akhirnya korban te-was. (a27)

SIMEULUE (Waspada):Sekretaris Komisi C DewanPerwakilan Rakyat DaerahKabupaten (DPRK) Simeu-

lue Rahmad SH yangmelakukan pemantauan

pelayanan ke RSU Simeu-lue, Jumat (21/1) malammenemukan satu kasus.

Seorang remaja pulau itumenderita sakit gizi buruk.

Neta Ovika, 13, siswi kelasVII SMPN Suak Lamatan, Keca-matan Teupah Selatan kondisitubuhnya kini tinggal tulangdibalut kulit. Ketika disambangipolitisi muda dari Partai

Pemuda Indonesia ini, diadalam kodisi kedinginan, mes-ki suhu rungan dalam keada-an normal.

Ibu kandung Neta yangberstatus janda tua dan bekerjasebagai petani gurem kepadaRahmad mengaku penyakitanaknya semakin kronis sejak

empat bulan yang lalu. Setelahdi rawat beberapa hari, pihakmanajemen RSU Simeuluemenganjurkan kepada keluargapasien untuk dirujuk ke BandaAceh karena obat dan dokteryang ada di sana sangat terbatas.

Akan tetapi pihak RSUmembebani kepada keluargapasien untuk transportasi danbiaya lain-lain dalam prosespengrujukan itu hingga sampaike RSU di Banda Aceh. “Da ahanmenek jami fa, sibako dirujukya mina menek Banda AcehNeta Ovika, ere. Ama, biaya maitanggung sandiri. Samantaroenek jamaia mangan mai ma-ngol,” kata Rahmad menirukankutipan langsung pernyataanIbu Neta malam itu.

Ketidak sanggupan pihakRSU Simeulue menangani pa-sien gizi buruk kronis itu kare-na tidak adanya obatan-obatanyang memadai, disampaikanbeberapa perawat malam itu

kepada Rahmad.Menanggapi temuan serius

di RSU Simeulue ini, Rahmadpada Sabtu (22/1) siang mem-berikan pernyataan pers mela-lui surat kawat yang isinya me-minta pihak manajemen RSUSimeulue dan pihak Dinkes se-tempat untuk segera memper-baiki pelayanan pengobatansegenap lapisan masyarakatSimeulue sesuai dengan mot-to siap memberikan pelaya-nan prima.

Menurutnya, belakangan ini

cukup besar keluhan masyara-kat terhadap rendah dan terba-tasnya pelayanan pengobatandi RSU Simeulue, khususnya pe-nanganan terhadap jenis penya-kit ‘keras’.

Dia berpendapat dalamhal penjaminan kesehatanrakyat, maka pihak RSU Si-meulue/Pemerintah setempattidak boleh beralasan apa punkepada rakyat. Apalagi bahasatidak ada anggaran karenapenjaminan kesehatan sudahada program Askes, Jamkesmas

dan JKA untuk di seluruh Aceh. Kata Rahmad lagi jika me-

mang alasan sejauh ini APBKSimeulue tahun 2011 belum di-bahas oleh eksekutif dan legis-latif setempat, maka untuk hal-hal mendesak seperti halnyapenangan akibat Bencana alamdan hal-hal lain yang bersifatemergency, pihak manajemenRSU dalam hal ini melalui bupatisetempat bisa mendahulukananggaran daerah dengan izinprinsip atas persetujuan DPRKsetempat. (cmr)

Waspada/ist:Anggota DPRK Simeulue, Rahmad melihat kondisi tubuh Neta Ovika, remaja Simeulue

yang terserang penyakit gizi buruk di sebuah ruangan RSU Simeulue. Jumat malam.

Waspada/istAnggota DPRK Simeulue, Rahmad melihat kondisi tubuh Neta Ovika, remaja Simeulue yang

terserang penyakit gizi buruk di sebuah ruangan RSU Simeulue. Jumat malam.

GM Panggabean Dikebumikan ...Sementara itu pesawat Silk Air MI-232 dari

Singapura yang membawa jenazah GM. Pang-gabean tujuan Medan lebih cepat mendarat 20menit dari jadwal pukul 07:45 Sabtu, sehinggapara keluarga penyambut jenazah menjaditerlambat.

Setelah jenazah tiba di Bandara langsungdibawa dengan mobil ambulan ke gedung ser-baguna Bandara Polonia Medan tempat acaraberdoa bersama keluarga dipimpin PendetaMD.Wakary.

Chandra Panggabean yang menggunakankenderaan mercy BK 9 GM datang terburu-buru.Saat bertemu ibunya Ramlah br Hutagalungdan sanak keluarga lainnya di luar gedung serbaguna, suasana tangisan meledak di antara mereka.

Dalam pelukan bundanya Chandra terharu,sementara ibundanya berpesan agar kuat danikhlas menerima cobaan ini, sambil menangistersedu-sedu yang langsung bergerak kearahpeti jenazah di tengah gedung tempat persema-yaman jenazah.

Chandra Panggabean yang selalu berada di-samping jenazah silih berganti menerima uca-pan salam duka para pelayat dari berbagai la-pisan masyarakat Medan dan daerah lainnyadi Sumut.

Ketika ditanya kepada Chandra bagaimanaperasaannya, dia menjawab sangat kehilangan.Sebagai orangtua, beliau (pak GM Panggabean-red), kata Chandra, sangat berarti menanamkansegala sesuatu untuk menjadi pegangan hidupbagi semua keluarga. Namun, selain sebagaiorangtua, GM Panggabean juga sebagai pejuangtetap penuh semanagat dan pantang menyerah.

“Bahkan sampai akhir hayatnya pak GMselalu memberikan semangat dan nasehat-nase-hat kepada keluarga yang ditinggalkannya. Pe-san bapak sebelum meninggal kepada semua-

nya agar tetap bisa menjadi berguna bagi orangbanyak. Apapun yang kita lakukan harus berman-faat bagi orang banyak. Itulah pesan pak GMkepada kami,” kata Chandra.

Dikatakannya, GM Panggabean selalumenanamkan kepada keluarga maupun anak-anaknya supaya berguna bagi masyarakat banyak.Oleh sebab itu, seberat apapun cobaan yang di-hadapi, tapi pak GM Panggabean selalu semangatdemi kepentingan orang banyak.

“Komunikasi yang paling terakhir saya terimadari pak GM Panggabean mengatakan harus tetapsemangat. Ini masih dalam proses untuk menjadipemimpin yang bisa diandalkan untuk kedepan,dan yang penting jangan patah semangat,” ucapChandra.

Chandra pada kesempatan itu minta kepadaseluruh lapisan masyarakat agar dapat memaaf-kan GM Panggabean bila ada kesalahan yangpernah dibuatnya. “Kami sekeluarga memohonkepada semua lapisan masyarakat agar memaaf-kan beliau (GM Panggabean-red) bila ada kesa-lahan yang diperbuatnya selama masa hidupnyauntuk meringankan langkah maupun perjalananmenghadap Tuhan,” kata Chandra.

Saat diwawancara lagi terkait dengan perusa-haan yang ditinggalkan GM Panggabean, Chan-dra menjawab bahwa sebenarnya sejak dari dulusemua anak-anaknya sudah dilibatkan dalamperusahaan tersebut. Mudah-mudahan kedepantidak ada kendala lagi, karena sudah terbiasa.

“Kami akan terus mengembangkan usahayang ditinggalkan pak GM Panggabean. Kira-nya tidak ada kendala maupun masalah kede-pan,” katanya.

GM Panggabean selama dua tahun belaka-ngan ini tinggal di Singapura dalam menjalaniperobatan gangguan pada jantugnya. Kamis dini-hari meninggal dunia setelah selesai operasijantung di Rumah Sakit Mount Elizabeth Singa-pura. (m32/m50)

Polisi Austria Buru ...Polisi menduga dia pertama kali merampok di bulan Novem-

ber 2008 di Weilbach, yang kedua bulan Mei setelah itu di Rei-chersberg. Pada Juli 2009, dia merampok di kota Maria Schmolln.

Tiap kali beraksi, si perampok memakai topeng orangtua.Namun sejak bulan Desember 2009, dia mulai mengenakan to-peng Obama.

Rekaman gambar perampokan di CCTV menunjukkan ‘Mr.Obama’ memasuki bank mengenakan topi baseball, lalu menga-cungkan pistolnya kepada seorang pegawai bank yang berdiridi sebelah mesin kasir, dan merampoknya. (vivanews)

Jawaban Problem Catur,Dari Halaman Sport.

Jawaban Problem Catur:

1. Be6+, Rd7.

2. Ge8+, Rd8 (Jika

2. ...., BxG.

3. MxB+mat).

3. Mf6+, Be7.

4. MxB+mat. (Jika

1. ......, Rd8.

2. Mf6+, Be7 atau Rd7.

3. Me7+mat).

Fly Over Terancam ...peraturan, tapi kenapa oknum tersebut ngotot membuka lapakuntuk para pedagang. Bahkan saya dengar pedagang itu memba-yar Rp5 juta per bulan kepada pengelola pasar tersebut,” ucapnya.

Atas terjadinya peristiwa kebakaran, kata Ikrimah, pengelolapasar di bawah fly over harus bertanggungjawab terhadap segalakerusakannya. Sedangkan pedagang tidak bisa disalahkan kare-na mereka membayar kepada pihak pengelola pasar.

Seperti diketahui pengelola pasar di bawah fly over yaknikoperasi Firman. Selama ini, usaha koperasi Firman yang mengelolapasar secara ilegal tersebut berulangkali menjadi sorotan darikalangan DPRD Medan dan tokoh masyarakat setempat. Namun,pengelola pasar tetap bersikeras dan memberi jaminan kepadapedagang sehingga berujung kebakaran.

Sementara itu, anggota Komisi C DPRD Medan yang jugaKetua Fraksi Partai Demokrat Heri Zulkarnain mengatakan,terjadinya kerusakan fly over Pulo Brayan yang diakibatkan la-pak pedagang yang terbakar karena Pemko Medan tidak te-gas menertibkannya.

“Ini membuktikan Pemko Medan tidak tegas menertibkanPKL. Untuk itu diminta kedepannya agar Pemko bertindak tegasmenertibkan semua PKL yang ada di Kota Medan. Kita mintaketegasan Pemko dalam menata PKL di kota ini,” katanya.

Diungkapkan Heri, seharusnya sebelum terjadi kebakarandi bawah fly over, Pemko Medan sudah terlebihdahulu menertib-kannya dari sejak awal pembangunan kios-kios tersebut. Jangansetelah ramai pedagang berjualan, baru ditertibkan. Ini harusmenjadi pelajaran bagi Pemko Medan.

Kepala Satker Metro Medan Kementerian PU Dirjen BinaMarga Balai Besar Pelaksanaan Jalan Nasional I Simon Gintingmengatakan kebakaran Pasar Pulo Brayan merusak fly over.Sebagian balok atau girder fly over retak akibat panas api yangmelalap ratusan kios Pasar Pulau Brayan pada, Selasa (18/1).

Dikatakan Simon, panjang jembatan layang 700 meter denganbentang/girder 144. Satu bentang balok/girder (jarak dari tiangke tiang) sekitar 25 meter. Sedangkan yang terbakar empat ben-tang, dan yang paling parah bentang satu, dua, dan tiga yangdekat pasar Pulo Brayan. Sedangkan bentang ke empat yangberada tepas di atas Jalan Yos Sudarso tidak terlalu parah. Namunharus diteliti semua untuk memastikan kondisi jembatan tersebut.

Tim Turun“Tadi (kemarin-red) tim dari Dirjen Bina Marga Pusat telah

turun melihat kondisi fly over. Jadi, kita tunggu hasil peneli-

tian tersebut bagaimana kerusakannya. Sebelum keluar hasilpenelitian, diminta kepada Pemko agar mengurangi volumekenderaan yang melintas dari fly over,” katanya.

Ketika ditanya kapan hasil penelitian tim diketahui, Si-mon menjawab belum diketahui. Untuk melihat hal terse-but harus benar-benar kerjanya. Namun, pasti sebelum hasilpenelitian diketahui, kenderaan di atas 20 ton di larang lewatdari jembatan layang.

Diungkapkannya, keretakan girder fly over ini membuatkekuatan jembatan layang melorot, yang diperkirakan hanyamampu menahan beban 20 ton atau 50 persen dari kemampuanawal. Untuk mencegah hal-hal yang tak diinginkan, pihaknyasudah berkoordinasi pada Dinas Perhubungan Kota Medan agarmengurangi beban kendaraan yang melintasi dari fly over.

Sudah MenyuratiSebelumnya, kata Simon, pihaknya telah berulangkali menyu-

rati Pemko Medan agar menertibkan pedagang yang beradadi bawah fly over. Namun, tidak ada tanggapan Pemko sehinggaberujung kebakaran mengakibatkan fly over rusak. Di khawatirkandengan kerusakan jembatan layang tersebut mengakibatkanpihak Bina Marga Pusat tidak bersedia lagi membangun fly overdi Kota Medan.

“Dari mulai tahun 2004 saya sudah menyurati Pemko Medanagar membongkar pedagang di bawah fly over Pulo Brayan.Pada waktu pak Rahudman menjabat sebagai penjabat Waliko-ta Medan juga saya surati.

Dan pada tahun 2010 kembali saya surati agar pedagang dibawah fly over dibersihkan, namun tetap tidak dilaksanakansehingga berakhir kebakaran. Dalam hal ini, kita minta pertang-gungjawaban Pemko Medan,” katanya.

Pantauan Waspada di lapangan, sebuah alat berat dari PemkoMedan masih terus bekerja membersihkan puing-puing maupundrainase yang sudah ditutup pedagang di Pasar Pulo Brayan.Sedangkan yang tadinya kios-kios sudah mulai dibangun peda-gang telah dibongkar kembali. Para pedagang terlihat hanya bisameratapi lapak yang telah dibersihkan.

Sedangkan untuk jembatan layang, menurut warga, padawaktu malam hari truk bermuatan penuh masih melintas darifly over. Karena pada malam hari petugas Dinas Perhubungantidak berada di tempat, sehingga truk-truk bebas melintas.

“Truk tidak bisa melintas pada siang hari saja, kalau malammereka bebas lewat dari atas fly over. Sedangkan petugas Dishubpada malam hari tidak ada jaga sehingga truk-truk bermuatanberat bebas saja melintas,” kata Wahyudi warga setempat. (m50)

MUI: Jangan Membuat ...harus tegas dalam menyampaikan kebenaran, tetapi juga harustetap menebarkan kedamaian dan kesantunan, ia menegaskan.

Pada kesempatan itu KH Sahal juga menyampaikan harapankepada pengurus MUI - dalam situasi kebangsaan yang mempri-hatinkan dan masyarakat merasakan beban kehidupan makinberat - setiap pengurus MUI mampu menemptkan diri dan orga-nisasi MUI sebagai pembela dan pengayom umat.

Hadir dalam pembukaan Rakernas MUI, yang berlangsung21-23 Januari 2011 itu, selain Ketua MUI Dr KH MA Sahal Mahfudhjuga Menteri Kelautan dan Perikanan Fadel Muhammad, Mente-ri Koperasi dan UKM Syarifudin Hasan, Menteri Kehutanan Zul-kifli Hasan dan Ketua UmumBadan Amil Zakat Nasional(Baznas) Prof Dr KH Didin Ha-fidhuddin MSc, dan para ulamadari seluruh Indonesia.

Acara itu sendiri dibukaMenteri Agama SuryadharmaAli. Sebanyak 320 orang pesertadari seluruh Indonesia hadir.

Sebelum Rakernas MUI itudibuka, para menteri yang hadirtersebut menandatangani notakesepahaman (MoU) denganKetua MUI Dr KH MA SahalMahfudh, termasuk juga de-ngan Ketua Umum Baznas ten-tang pemberdayaan ekonomiumat melalui sinergi dan efek-tifitas program kerja.

Ia berharap kesepakatan itudapat ditindaklanjuti dalambentuk program yang konkrit.Sehingga, manfaatnya dapatdirasakan masyarakat.

Satgas Bertemu ...Denny Indrayana, Darmono, Mas Achmad Santosa, Yunus Hu-sein dan Herman Effendi. Sedangkan Ketua Satgas, KuntoroMangkusubroto tidak bisa hadir sebab sedang bertugas ke Ame-rika Serikat.

Dalam pertemuan itu, kata Denny Indrayana, Satgasmenyampaikan laporan perkembangan kasus Gayus Tambunandan pelaksanaan Instruksi Presiden (Inpres). Laporan itu disam-paikan secara lisan setelah sebelumnya menyampaikan lapo-ran secara tertulis.

Presiden mengapresiasi semua pekerjaan yang dilakukanSatgas selama ini. Presiden juga memerintahkan Satgas untukterus bekerja. “I always trust you all (saya selalu percaya kepadakalian semua),” kata Presiden sebagaimana disampaikan DennyIndrayana. “Saya selalu percaya kredibilitas kalian, integritaskalian,” kata Denny menirukan perkataan Presiden.

Sementara Wakil Jaksa Agung yang juga anggota Satgasmengakui pertemuan dengan Presiden soal seputar pengakuanGayus Tambunan. “Pertemuan itu menjelaskan kepada Presidenbahwa bukan Satgas yang menyuruh Gayus ke Singapura. Ya,nggaklah, nggak ada yang dimarahi,” kata Darmono.

Satgas menjadi ramai diperbincangankan setelah GayusTambunan, yang divonis 7 tahun karena terbukti melakukankorupsi, mengaku disetir Satgas, termasuk kepergiannya ke Singa-pura sebelum akhirnya ditemput polisi. Satgas membantah kerassemua tuduhan itu dan membeberkan komunikasi antara Sat-gas dengan Gayus, yang menunjukkan bahwa Gayus memangpergi tanpa sepengetahuan Satgas.(vivanews/kps)

Jangan-jangan Cirus ...tanda tanya besar. Cirus pernahditetapkan polisi sebagai ter-sangka dalam salah satu kasusyang menjerat Gayus. Namun,status tersangka itu kemudiandiralat polisi dan ia hanya seba-gai saksi.

“Jangan-jangan benardugaan bahwa Cirus punya ‘ra-ja besar’. Ini yang harus dibuk-tikan penegak hukum,” ujarEmerson.

Emerson sendiri berpen-dapat, penanganan kasus Gayussebaiknya diserahkan kepadaKomisi Pemberantasan Ko-rupsi. Hampir setahun kasusini berjalan, kepolisian dinilaitak menanganinya denganmaksimal.

“Dari awal kasus ini, penyi-dik tidak profesional, terke-san ada yang ditutup-tutupi,”kata Martin.

M e n a n g k a p “ Te r i ” ,Melepas “Kakap”

Emerson juga mengatakan,pernyataan Gayus Tambunanyang disampaikan pascasidang

vonis di Pengadilan Negeri Ja-karta Selatan harus ditindak-lanjuti oleh penegak hukum.Apa yang diungkap Gayus, terle-pas dari benar atau tidak, dinilaiEmerson mulai menguak tabirdi balik hiruk-pikuk kasusnya.

“Jangan sampai hanya me-nangkap terinya (Gayus) danmelepas kakapnya. Istilah saya,pausnya belum terungkap,” ka-ta Emerson.

Saat diperiksa di penga-dilan, Gayus juga sempat meng-utarakan bahwa ada big fishyang belum tersentuh. “Tabir-tabirnya sudah dicicil Gayus.Begitu pula pernyataan KetuaKomisi III DPR yang mengata-kan bahwa bila kasus ini dibukaakan membuat instabilitas na-sional, hal tersebut menunjuk-kan ada sesuatu di balik kasusini,” ujar Emerson.

Apalagi, dalam testimo-ninya, Gayus juga menudingSatgas Pemberantasan MafiaHukum telah mengalihkan ksusdugaan mafia pajak untuk me-nghindari dugaan keterliba-tan pejabat di atasnya dan jaksa

Cirus Sinaga.“Artinya, banyak kasus yang

belum terungkap dan sudahmulai dibuka Gayus. Fenomenamafia memang seperti ini. Satukasus dibuka akan menjerat ba-nyak orang,” katanya.

Ia juga melihat ada upayasaling melindungi di antarapenegak hukum, mafia hukumdan mafia pajak.

Sementara itu, dosen huk-um pidana Universitas Indo-nesia, Gandjar Laksana Bona-parta mengatakan, tanggungjawab yang ditimpakan kepadaGayus harus dilihat berjenjang.Sebagai petugas penelaah kebe-ratan pajak, ia menilai, Gayustidak mungkin bekerja sendiri.

“Kalau dia tidak bekerjasendiri, artinya di dalam tim,harus ada tanggung jawab ata-sannya juga yang meloloskanhasil telaahannya. Kalau bekerjatim, ada teman-temannya jugayang terlibat,” kata Gandjar.

Selain itu, wajib pajak yangditangani Gayus, dinilai Gan-djar, juga patut diduga masukdalam pusaran kasus ini.(kps)

JENEWA, Swiss (AntaraNews): Lebih dari empat jutawarga Pakistan masih berge-landangan setelah enam bulanlalu banjir memporakporan-dakan negara Asia Selatan itu,kata Palang Merah.

“Enam bulan setelah banjiryang merusak di Pakistan, lebihdari empat juta orang masih da-lam situasi yang sangat menye-dihkan tanpa tempat perlindu-ngan yang layak,” kata FederasiPalang Merah Internasional(IFRC) dan Masyarakat BulanSabit Merah.

Para keluarga yang mulaimeninggalkan kamp pengung-sian telah pulang namun mene-

mukan rumah mereka tidak lagidapat didiami, sehingga menim-bulkan “gelombang keterlan-taran kedua”.

“Kekejaman bencana iniadalah bahwa jutaan orang telahterusir dari rumah mereka aki-bat banjir itu. Mereka bertahanmenghadapi kondisi yang tidakmenyenangkan, tinggal selamabeberapa bulan di bawah kainkampas atau terpal,” ujar GochaGushashvili, koordinator ope-rasi banjir IFRC di Pakistan.

“Sekarang mereka telahpulang ke rumah, hampir tidakada apa-apa di sana. Rumah me-reka, ladang mereka dan matapencaharian mereka telah jadi

puing,” kata Gushashvili. Hujan musim hujan katas-

tropis yang melanda terus nega-ra itu pada Juli dan Agustus telahberdampak pada 21 juta orang,menghancurkan 1,7 juta rumahdan merusak 5,4 juta akre tanahyang baik untuk ditanami.

IFRC telah mendesak paradonor untuk menggali lebih da-lam (kocek mereka). Dari n 130juta frank Swiss (135 juta dolarAmerika Serikat) yang dibutuh-kan, baru 59 persen tertutup. Pen-danaan penuh akan memungkin-kan IFRC untuk membantu 130.000keluarga untuk pemulihan me-reka dalam dua tahun,” organisasiitu mengatakan.

Empat Juta Korban BanjirPakistan Masih Gelandangan

Kasus Gizi Buruk Di RSU Simeulue Memprihatinkan

PANGKAL PINANG (Anta-ra): Wakil Presiden Boedionomengatakan dirinya siap men-jalankan perintah Presidenuntuk membantu koordinasiserta pengawasan penuntasankasus hukum Gayus HP Tam-bunan yang saat ini sedangdilaksanakan penegak hukum.

“Saya akan jalankan tugassesuai dengan amanah dan da-lam Sidang Kabinet lalu memangsaya diminta ikut berkoordinasidalam mengawasi kasus Gayus,”kata Wapres Boediono kepadapers di dalam pesawat Kepresi-denan Foker 100 dalam perja-lanan Palembang-Tanjung Pi-nang, Sabtu (22/1).

Ikut mendampingi dalamketerangan pers tersebut Men-

teri Dalam Negeri GamawanFauzi serta Menteri PendidikanNasional M Nuh.

Penegasan Wapres tersebutjuga untuk menanggapi adanyakeraguan sejumlah pihak me-ngenai kemampuan Boedionodalam melakukan upaya pe-nyelesaian kasus Gayus.

Dikatakana Wapres, penun-jukan dirinya tersebut tidak akanmenjadi masalah jika dirinyadan semua pihak mempunyaipegangan yang sesuai denganamanah tugas Presiden ter-sebut.

“Saya tidak tahu kalaunantinya ada hal-hal yang rumit,tentunya akan saya laporkankembali kepada Presiden. Ka-rena, kita semua ini hanya mem-

bantu Presiden menjalankantugasnya sesuai dengan UUD1945,” kata Boediono.

Dikatakan pula Wapres telahbeberapa kali mendapat penu-gasan dan membantu Presidenmenjalankan tugas utama se-perti dengan pembangunaninfrastruktur, penanggulangankemiskinan, reformasi birokrasidan yang terakhir penanganankasus Gayus.

Untuk menyelesaikan pe-nugasan kenegaraan tersebut,kata Wapres, dirinya telah danakan mendapat bantuan dari parapejabat negara yang sela-ma initerus memberi masukan. “Sayaakan jalankan semua penugasanitu bersama menteri dan pejabatterkait lainnya,” kata Wapres.

Wapres: Saya Siap Tuntaskan Kasus Gayus

JAKARTA (Antara): Duafraksi besar di DPR RI, PDI Per-juangan dan Partai Golkar, me-lalui juru bicaranya masing-ma-sing mengharapkan publik ti-dak mempolemikkan gaji presi-den karena hanya akan menam-bah persoalan yang tidak perlu.

“Itu tidak pantas, karenahanya menambah-nambahpersoalan yang tak perlu,” kataAnggota Fraksi Partai Golkardi Komisi I DPR RI, Paskalis Kos-say di Jakarta, Sabtu (22/1).

Secara terpisah, Wakil KetuaKomisi I DPR RI dari Fraksi PDIPerjuangan Tubagus Hasanud-din mengatakan, ada hal-hal lainyang bernilai lebih luhur untukdibahas dalam membangunkarakter bangsa lebih luar biasadi masa depan.

Meski demikian, kedua po-litisi tersebut senada menya-

takan bahwa sesungguhnyapernyataan Presiden SusiloBambang Yudhoyono di forumRapat Pimpinan (Rapim) Ten-tara Nasional Indonesia (TNI)Jumat (20/1) tentang gajinyatak pernah naik selang tujuhtahun, juga tidak perlu terjadi.

“Kami menilai, tidak pantasseorang presiden mempersoal-kan kenaikan gajinya. Apalagiitu di forum resmi sebuah in-stitusi strategis dengan berbagaimasalah sangat vital bagi negeriini,” kata Paskalis Kossay. Sedang-kan Tubagus Hasanuddin yangjuga jenderal purnawirawan me-nilai, pernyataan Presiden Yu-dhoyono ini sangat disesalkan.

“Seorang presiden adalahjuga seorang ̀ negarawan ̀yangmenjadi tolok ukur bangsanya.Yaitu bagaimana tentang nilai-nilai sebuah pengabdian, dedi-

kasi dan keluruhan dari nilai se-buah perjuangannya,” ujarnya.

Karena itu, lanjutnya, mes-tinya dalam Rapim yang tidaksetiap saat berlangsung ini,disampaikanlah tentang nilai-nilai luhur tersebut.

“Yakni mengenai semangatberkorban, keikhlasan berjoang,bukan malah sebaliknya, me-ngurai dan mempertanyakanupahnya yang diberikan Nega-ra,” tegasnya.

Tubagus Hasanuddin me-ngaku, pihaknya dan banyakpurnawirawan serta kawan-ka-wannya di Komisi I DPR RI (mem-bidangi Hankam, Luar Negeridan Intelijen), banyak yang pri-hatin. “Sebab, ketika bangsa initerpuruk, justru pemimpinnyamalah ikut mengeluhkan upah-nya yang tak kunjung naik. Sub-hanllah....,” tuturnya.

PDIP Dan Golkar: Tak Pantas SeorangPresiden Persoalkan Kenaikan Gajinya

Page 4: Waspada, minggu 23 Januari 2011

WASPADAMinggu

23 Januari 2011A2 Berita Utama

Kelompok Penggarap ...kejadian, peristiwa penyerangan tersebut berawal saat sejumlahkaryawan PTPN II sedang melakukan okupasi dan pembersihanlahan kelapa sawit. Melihat karyawan kebun tersebut member-sihkan lahan, puluhan penggarap mencoba menghalangi bah-kan melarang karyawan tersebut untuk membersihkan lahan.

Meskipun dilarang, karyawan kebun tetap melaksanakanpekerjaan hingga membuat kelompok penggarap marah. Adu mu-lut pun tak terelakkan dan berakhir dengan serangan fisik.

“Kami tetap melakukan pembersihan di lahan karena lahanHGU ini milik PTPN II,” jawab Syahrial ,45, karyawan kebun kepadakelompok penggarap. Mendengar jawaban dari karyawan terse-but, kelompok penggarap berang dan langsung membacok karya-wan kebun dengan senjata tajam jenis clurit. Seorang penggarapbernama Pinggul, 40, dan kawan-kawannya memukuli asistenbernama Idham, 54, hingga sang asisten roboh.

Melihat kelompok penggarap menyerang, serangan beri-kutnya dilakukan oleh kelompok penggarap terhadap sejum-lah karyawan kebun secara bertubi-tubi.

Setelah puas melakukan pemukulan terhadap Idham, Ping-gul bersama teman-temanya langsung mengayunkan kelewangkepada Asisten Manajer PTPN II Batang Kuis,Rasyid Dalimunthe,47, warga Bandar Khalifa. Melihat suasana semakin mencekam,akhirnya para karyawan PTPN II hilang kesabaran dan memba-las serangan kelompok pengarap, sehingga beberapa karyawanPTPN II langsung disiram air soda oleh para warga tanah gara-pan yang diketuai oleh Pinggul.

Hingga akhirnya karyawan PTPN II Afdeling VI yang berjumlahlebih kurang 500 orang berhasil mengamankan empat orangwarga penggarap, yang tediri dari Kariadi Alias Pinggul , 40, Darmaalias Nanang , 25, dan Ispan Alias Panjang, 30, serta Jojon, 28,yang diduga menjadi dalang penyerangan tersebut. Keempatkelompok penggarap tersebut kemudian diserahkan ke Mapol-sekta Percut Seituan.

Selain itu, enam karyawan menderita luka bakar akibat disi-ram soda api hingga wajah nyaris hangus dan empat lagi mende-rita luka bacok di bagian kepala, kaki dan beberapa jari tangannyaris putus.

Keenam karyawan kebun yang menderita siraman racunsoda api tersebut masing-masing Syahrial ,45, Masa Ginting,43, Supriadi, 43, Erwin, 40, Syafar Hariadi, 35, dan Harianto,40. Korban luka bacok yakni Idham, 54, Rasyid Dalimunthe,47, Jatmik, 52, dan Asnan.

Melihat kesepuluh korban terkapar, sejumlah karyawan ke-bun lainnya segera menyelamatkan korban ke Rumah Sakit Tem-bakau Deli PTPN II.

Petugas Polsekta Percut Seituan yang segera turun ke lokasipenyerangan menemukan barang bukti berupa botol yang berisiair soda api dan sepeda motor RX King milik Pinggul yang dititip-kanya ke warga yang berada disekitar lokasi kejadian. Pihakkepolisian juga menemukan bekas-bekas air soda api yang di-siram para pelaku di areal tanah milik PTPN II.

Sementara itu, Ketua Serikat Pekerja Perke-bunan (SP-Bun)PTPN II Ir Idris Nasution mengecam keras aksi penyeranganterhadap karawan kebun tersebut dan meminta agar Kapolda-su, Kapolresta Medan dan kapolsekta Percut Seituan bertindaktegas terhadap kelompok penyerang tersebut.

“Kami meminta aparat kepolisian menindak tegas pelakupenyerangan karyawan kebun dari kelompok kelompok pengga-rap yang berusaha menguasai lahan milik PTPN II,” jelas Idris.

Nasution yan didampingi Sekretaris SP Bun Toni Nixon Si-tompul SE, MSi dan Wakil Sekretaris Taufik Nasution.

Menurut Idris Nasution, lahan yang dikerjakan karyawankebun merupakan areal HGU nomor 104 yang berakhir hingga2028 sedangkan karyawan kebun diserang saat melakukan pe-meliharaan tanaman. “Lahan tersebut milik negara (BUMN)yang dilindungi Undang Undang, jadi aparat kepolisian harusbertindak tegas terhadap kelompok penggarap yang berusahamerebut aset negara,” timpal Toni Nixon Sitompul.

Kapolsekta Percut Seituan Kompol Maringan Simanjuntakyang turun ke lokasi bentrokan tersebut telah mengamankan4 orang dari kelompok penggarap yang melakukan penyeranganterhadap karyawan perkebunan tersebut. “Empat penggarapmasih menjalani pemeriksaan sedangkan dari pihak perkebu-nan akan menjalani pemeriksaan susulan,” jelas Kompol Mari-ngan Simanjuntak.

Menurut Kompol Maringan Simanjuntak, motif penyerangantersebut diduga karena kelompok penggarap tak setuju lahantersebut diokupasi oleh pihak perkebunan dan pihaknya telahmengamankan beberapa senjata tajam danbenda keras lain-nya yang diduga digunakan untuk melakukan penyerangan ter-hadap karyawan perkebunan tersebut. (h04)

Polres Labuhanbatu ...Dia menuturkan, Jum tak senang dituduh mencuri handpho-

ne teman korban Kaswan. Lantas buruh kebun kelapa sawititu bersama temannnya Jam nekad membacok tubuh Kaswanyang juga masih temannya, hingga tewas bersimbah darah.

Kaswan ditemukan warga sudah tidak bernyawa pada Kamis(20/1) sekira pukul 23:30 di areal kebun kelapa sawit DesaTanjungselamat. Peristiwa pembunuhan itu berawal ketika korbanKaswan bersama tiga temannya mendatangi tersangka Jum dikediamannya. Jum sempat disangka mencuri handphone milikteman korban yang hilang dari rumahnya.

Tersangka langsung berang saat ditanya apa benar mengambilhandphone hingga terjadi pertengkaran antara Jum dan Kaswanserta tiga rekannya. Tersangka lalu mengambil parang babatyang biasa digunakannya memotong rumput di lahan perkebunantempatnya bekerja sebagai buruh kebun dan langsung menye-rang Kaswan secara membabi buta hingga akhirnya korban te-was. (a27)

GM Panggabean Dikebumikan ...Sementara itu pesawat Silk Air MI-232 dari

Singapura yang membawa jenazah GM. Pang-gabean tujuan Medan lebih cepat mendarat 20menit dari jadwal pukul 07:45 Sabtu, sehinggapara keluarga penyambut jenazah menjaditerlambat.

Setelah jenazah tiba di Bandara langsungdibawa dengan mobil ambulan ke gedung ser-baguna Bandara Polonia Medan tempat acaraberdoa bersama keluarga dipimpin PendetaMD.Wakary.

Chandra Panggabean yang menggunakankenderaan mercy BK 9 GM datang terburu-buru.Saat bertemu ibunya Ramlah br Hutagalungdan sanak keluarga lainnya di luar gedung serbaguna, suasana tangisan meledak di antara mereka.

Dalam pelukan bundanya Chandra terharu,sementara ibundanya berpesan agar kuat danikhlas menerima cobaan ini, sambil menangistersedu-sedu yang langsung bergerak kearahpeti jenazah di tengah gedung tempat persema-yaman jenazah.

Chandra Panggabean yang selalu berada di-samping jenazah silih berganti menerima uca-pan salam duka para pelayat dari berbagai la-pisan masyarakat Medan dan daerah lainnyadi Sumut.

Ketika ditanya kepada Chandra bagaimanaperasaannya, dia menjawab sangat kehilangan.Sebagai orangtua, beliau (pak GM Panggabean-red), kata Chandra, sangat berarti menanamkansegala sesuatu untuk menjadi pegangan hidupbagi semua keluarga. Namun, selain sebagaiorangtua, GM Panggabean juga sebagai pejuangtetap penuh semanagat dan pantang menyerah.

“Bahkan sampai akhir hayatnya pak GMselalu memberikan semangat dan nasehat-nase-hat kepada keluarga yang ditinggalkannya. Pe-san bapak sebelum meninggal kepada semua-

nya agar tetap bisa menjadi berguna bagi orangbanyak. Apapun yang kita lakukan harus berman-faat bagi orang banyak. Itulah pesan pak GMkepada kami,” kata Chandra.

Dikatakannya, GM Panggabean selalumenanamkan kepada keluarga maupun anak-anaknya supaya berguna bagi masyarakat banyak.Oleh sebab itu, seberat apapun cobaan yang di-hadapi, tapi pak GM Panggabean selalu semangatdemi kepentingan orang banyak.

“Komunikasi yang paling terakhir saya terimadari pak GM Panggabean mengatakan harus tetapsemangat. Ini masih dalam proses untuk menjadipemimpin yang bisa diandalkan untuk kedepan,dan yang penting jangan patah semangat,” ucapChandra.

Chandra pada kesempatan itu minta kepadaseluruh lapisan masyarakat agar dapat memaaf-kan GM Panggabean bila ada kesalahan yangpernah dibuatnya. “Kami sekeluarga memohonkepada semua lapisan masyarakat agar memaaf-kan beliau (GM Panggabean-red) bila ada kesa-lahan yang diperbuatnya selama masa hidupnyauntuk meringankan langkah maupun perjalananmenghadap Tuhan,” kata Chandra.

Saat diwawancara lagi terkait dengan perusa-haan yang ditinggalkan GM Panggabean, Chan-dra menjawab bahwa sebenarnya sejak dari dulusemua anak-anaknya sudah dilibatkan dalamperusahaan tersebut. Mudah-mudahan kedepantidak ada kendala lagi, karena sudah terbiasa.

“Kami akan terus mengembangkan usahayang ditinggalkan pak GM Panggabean. Kira-nya tidak ada kendala maupun masalah kede-pan,” katanya.

GM Panggabean selama dua tahun belaka-ngan ini tinggal di Singapura dalam menjalaniperobatan gangguan pada jantugnya. Kamis dini-hari meninggal dunia setelah selesai operasijantung di Rumah Sakit Mount Elizabeth Singa-pura. (m32/m50)

Polisi Austria Buru ...Polisi menduga dia pertama kali merampok di bulan Novem-

ber 2008 di Weilbach, yang kedua bulan Mei setelah itu di Rei-chersberg. Pada Juli 2009, dia merampok di kota Maria Schmolln.

Tiap kali beraksi, si perampok memakai topeng orangtua.Namun sejak bulan Desember 2009, dia mulai mengenakan to-peng Obama.

Rekaman gambar perampokan di CCTV menunjukkan ‘Mr.Obama’ memasuki bank mengenakan topi baseball, lalu menga-cungkan pistolnya kepada seorang pegawai bank yang berdiridi sebelah mesin kasir, dan merampoknya. (vivanews)

Jawaban Problem Catur,Dari Halaman Sport.

Jawaban Problem Catur:

1. Be6+, Rd7.

2. Ge8+, Rd8 (Jika

2. ...., BxG.

3. MxB+mat).

3. Mf6+, Be7.

4. MxB+mat. (Jika

1. ......, Rd8.

2. Mf6+, Be7 atau Rd7.

3. Me7+mat).

Fly Over Terancam ...peraturan, tapi kenapa oknum tersebut ngotot membuka lapakuntuk para pedagang. Bahkan saya dengar pedagang itu memba-yar Rp5 juta per bulan kepada pengelola pasar tersebut,” ucapnya.

Atas terjadinya peristiwa kebakaran, kata Ikrimah, pengelolapasar di bawah fly over harus bertanggungjawab terhadap segalakerusakannya. Sedangkan pedagang tidak bisa disalahkan kare-na mereka membayar kepada pihak pengelola pasar.

Seperti diketahui pengelola pasar di bawah fly over yaknikoperasi Firman. Selama ini, usaha koperasi Firman yang mengelolapasar secara ilegal tersebut berulangkali menjadi sorotan darikalangan DPRD Medan dan tokoh masyarakat setempat. Namun,pengelola pasar tetap bersikeras dan memberi jaminan kepadapedagang sehingga berujung kebakaran.

Sementara itu, anggota Komisi C DPRD Medan yang jugaKetua Fraksi Partai Demokrat Heri Zulkarnain mengatakan,terjadinya kerusakan fly over Pulo Brayan yang diakibatkan la-pak pedagang yang terbakar karena Pemko Medan tidak te-gas menertibkannya.

“Ini membuktikan Pemko Medan tidak tegas menertibkanPKL. Untuk itu diminta kedepannya agar Pemko bertindak tegasmenertibkan semua PKL yang ada di Kota Medan. Kita mintaketegasan Pemko dalam menata PKL di kota ini,” katanya.

Diungkapkan Heri, seharusnya sebelum terjadi kebakarandi bawah fly over, Pemko Medan sudah terlebihdahulu menertib-kannya dari sejak awal pembangunan kios-kios tersebut. Jangansetelah ramai pedagang berjualan, baru ditertibkan. Ini harusmenjadi pelajaran bagi Pemko Medan.

Kepala Satker Metro Medan Kementerian PU Dirjen BinaMarga Balai Besar Pelaksanaan Jalan Nasional I Simon Gintingmengatakan kebakaran Pasar Pulo Brayan merusak fly over.Sebagian balok atau girder fly over retak akibat panas api yangmelalap ratusan kios Pasar Pulau Brayan pada, Selasa (18/1).

Dikatakan Simon, panjang jembatan layang 700 meter denganbentang/girder 144. Satu bentang balok/girder (jarak dari tiangke tiang) sekitar 25 meter. Sedangkan yang terbakar empat ben-tang, dan yang paling parah bentang satu, dua, dan tiga yangdekat pasar Pulo Brayan. Sedangkan bentang ke empat yangberada tepas di atas Jalan Yos Sudarso tidak terlalu parah. Namunharus diteliti semua untuk memastikan kondisi jembatan tersebut.

Tim Turun“Tadi (kemarin-red) tim dari Dirjen Bina Marga Pusat telah

turun melihat kondisi fly over. Jadi, kita tunggu hasil peneli-

tian tersebut bagaimana kerusakannya. Sebelum keluar hasilpenelitian, diminta kepada Pemko agar mengurangi volumekenderaan yang melintas dari fly over,” katanya.

Ketika ditanya kapan hasil penelitian tim diketahui, Si-mon menjawab belum diketahui. Untuk melihat hal terse-but harus benar-benar kerjanya. Namun, pasti sebelum hasilpenelitian diketahui, kenderaan di atas 20 ton di larang lewatdari jembatan layang.

Diungkapkannya, keretakan girder fly over ini membuatkekuatan jembatan layang melorot, yang diperkirakan hanyamampu menahan beban 20 ton atau 50 persen dari kemampuanawal. Untuk mencegah hal-hal yang tak diinginkan, pihaknyasudah berkoordinasi pada Dinas Perhubungan Kota Medan agarmengurangi beban kendaraan yang melintasi dari fly over.

Sudah MenyuratiSebelumnya, kata Simon, pihaknya telah berulangkali menyu-

rati Pemko Medan agar menertibkan pedagang yang beradadi bawah fly over. Namun, tidak ada tanggapan Pemko sehinggaberujung kebakaran mengakibatkan fly over rusak. Di khawatirkandengan kerusakan jembatan layang tersebut mengakibatkanpihak Bina Marga Pusat tidak bersedia lagi membangun fly overdi Kota Medan.

“Dari mulai tahun 2004 saya sudah menyurati Pemko Medanagar membongkar pedagang di bawah fly over Pulo Brayan.Pada waktu pak Rahudman menjabat sebagai penjabat Waliko-ta Medan juga saya surati.

Dan pada tahun 2010 kembali saya surati agar pedagang dibawah fly over dibersihkan, namun tetap tidak dilaksanakansehingga berakhir kebakaran. Dalam hal ini, kita minta pertang-gungjawaban Pemko Medan,” katanya.

Pantauan Waspada di lapangan, sebuah alat berat dari PemkoMedan masih terus bekerja membersihkan puing-puing maupundrainase yang sudah ditutup pedagang di Pasar Pulo Brayan.Sedangkan yang tadinya kios-kios sudah mulai dibangun peda-gang telah dibongkar kembali. Para pedagang terlihat hanya bisameratapi lapak yang telah dibersihkan.

Sedangkan untuk jembatan layang, menurut warga, padawaktu malam hari truk bermuatan penuh masih melintas darifly over. Karena pada malam hari petugas Dinas Perhubungantidak berada di tempat, sehingga truk-truk bebas melintas.

“Truk tidak bisa melintas pada siang hari saja, kalau malammereka bebas lewat dari atas fly over. Sedangkan petugas Dishubpada malam hari tidak ada jaga sehingga truk-truk bermuatanberat bebas saja melintas,” kata Wahyudi warga setempat. (m50)

MUI: Jangan Membuat ...harus tegas dalam menyampaikan kebenaran, tetapi juga harustetap menebarkan kedamaian dan kesantunan, ia menegaskan.

Pada kesempatan itu KH Sahal juga menyampaikan harapankepada pengurus MUI - dalam situasi kebangsaan yang mempri-hatinkan dan masyarakat merasakan beban kehidupan makinberat - setiap pengurus MUI mampu menemptkan diri dan orga-nisasi MUI sebagai pembela dan pengayom umat.

Hadir dalam pembukaan Rakernas MUI, yang berlangsung21-23 Januari 2011 itu, selain Ketua MUI Dr KH MA Sahal Mahfudhjuga Menteri Kelautan dan Perikanan Fadel Muhammad, Mente-ri Koperasi dan UKM Syarifudin Hasan, Menteri Kehutanan Zul-kifli Hasan dan Ketua UmumBadan Amil Zakat Nasional(Baznas) Prof Dr KH Didin Ha-fidhuddin MSc, dan para ulamadari seluruh Indonesia.

Acara itu sendiri dibukaMenteri Agama SuryadharmaAli. Sebanyak 320 orang pesertadari seluruh Indonesia hadir.

Sebelum Rakernas MUI itudibuka, para menteri yang hadirtersebut menandatangani notakesepahaman (MoU) denganKetua MUI Dr KH MA SahalMahfudh, termasuk juga de-ngan Ketua Umum Baznas ten-tang pemberdayaan ekonomiumat melalui sinergi dan efek-tifitas program kerja.

Ia berharap kesepakatan itudapat ditindaklanjuti dalambentuk program yang konkrit.Sehingga, manfaatnya dapatdirasakan masyarakat.

Presiden Minta ...Presiden Julian Aldrin Pasha, pesan Presiden Yudhoyono itudisampaikan saat Satgas dipanggil ke rumah pribadinya di Puri IndahCikeas, Gunung Putri, Bogor, Jawa Barat, Sabtu (22/1) petang.

“Selain itu, Presiden Yudhoyono juga berpesan agar SatgasPemberantasan Mafia Hukum bekerja sesuai tugas pokok danfungsi (Tupoksi)-nya, mengingat Satgas sendiri sebenarnya hanyamembantu berkoordinasi dengan aparat penegak hukum lainnyaagar pemberantasan korupsi berjalan efektif,” ujar Julian,serayamenegaskan bahwa Presiden tetap mempercayai Satgas.

Adapun Presiden Yudhoyono didampingi Menko Politik,Hukum dan Keamanan Djoko Suyanto, Menko PerekonomianHatta Radjasa, Menteri Hukum dan HAM Patrialis Akbar, MenteriKeuangan Agus Martowardojo, Menteri Sekretaris Negara SudiSilalahi, serta Kepala Kepolisian Negara RI Jenderal (Pol) TimurPradopo dan Jaksa Agung Basrie Arief.

Anggota Satgas yang hadir dalam pertemuan adalah DennyIndrayana, Darmono, Mas Achmad Santosa, Yunus Husein danHerman Effendi. Sedangkan Ketua Satgas, Kuntoro Mangkusubrototidak bisa hadir sebab sedang bertugas ke Amerika Serikat.

Menurut Julian, apa yang disampaikan Satgas kepada Pre-siden Yudhoyono hampir sama dengan apa yang dijelaskan ke-pada pers saat memberikan klarifikasi terhadap tuduhan man-tan pegawai pajak Gayus HP Tambunan yang telah divonis tu-juh tahun penjara.

“Mereka juga melaporkan bahwa mereka sudah memverifika-si tuduhan Gayus yang tidak benar itu,” tambah Julian. (kps)

Jangan-jangan Cirus ...tanda tanya besar. Cirus pernahditetapkan polisi sebagai ter-sangka dalam salah satu kasusyang menjerat Gayus. Namun,status tersangka itu kemudiandiralat polisi dan ia hanya seba-gai saksi.

“Jangan-jangan benardugaan bahwa Cirus punya ‘ra-ja besar’. Ini yang harus dibuk-tikan penegak hukum,” ujarEmerson.

Emerson sendiri berpen-dapat, penanganan kasus Gayussebaiknya diserahkan kepadaKomisi Pemberantasan Ko-rupsi. Hampir setahun kasusini berjalan, kepolisian dinilaitak menanganinya denganmaksimal.

“Dari awal kasus ini, penyi-dik tidak profesional, terke-san ada yang ditutup-tutupi,”kata Martin.

M e n a n g k a p “ Te r i ” ,Melepas “Kakap”

Emerson juga mengatakan,pernyataan Gayus Tambunanyang disampaikan pascasidang

vonis di Pengadilan Negeri Ja-karta Selatan harus ditindak-lanjuti oleh penegak hukum.Apa yang diungkap Gayus, terle-pas dari benar atau tidak, dinilaiEmerson mulai menguak tabirdi balik hiruk-pikuk kasusnya.

“Jangan sampai hanya me-nangkap terinya (Gayus) danmelepas kakapnya. Istilah saya,pausnya belum terungkap,” ka-ta Emerson.

Saat diperiksa di penga-dilan, Gayus juga sempat meng-utarakan bahwa ada big fishyang belum tersentuh. “Tabir-tabirnya sudah dicicil Gayus.Begitu pula pernyataan KetuaKomisi III DPR yang mengata-kan bahwa bila kasus ini dibukaakan membuat instabilitas na-sional, hal tersebut menunjuk-kan ada sesuatu di balik kasusini,” ujar Emerson.

Apalagi, dalam testimo-ninya, Gayus juga menudingSatgas Pemberantasan MafiaHukum telah mengalihkan ksusdugaan mafia pajak untuk me-nghindari dugaan keterliba-tan pejabat di atasnya dan jaksa

Cirus Sinaga.“Artinya, banyak kasus yang

belum terungkap dan sudahmulai dibuka Gayus. Fenomenamafia memang seperti ini. Satukasus dibuka akan menjerat ba-nyak orang,” katanya.

Ia juga melihat ada upayasaling melindungi di antarapenegak hukum, mafia hukumdan mafia pajak.

Sementara itu, dosen huk-um pidana Universitas Indo-nesia, Gandjar Laksana Bona-parta mengatakan, tanggungjawab yang ditimpakan kepadaGayus harus dilihat berjenjang.Sebagai petugas penelaah kebe-ratan pajak, ia menilai, Gayustidak mungkin bekerja sendiri.

“Kalau dia tidak bekerjasendiri, artinya di dalam tim,harus ada tanggung jawab ata-sannya juga yang meloloskanhasil telaahannya. Kalau bekerjatim, ada teman-temannya jugayang terlibat,” kata Gandjar.

Selain itu, wajib pajak yangditangani Gayus, dinilai Gan-djar, juga patut diduga masukdalam pusaran kasus ini.(kps)

PANGKAL PINANG (An-tara): Wakil Presiden Boe-diono mengatakan dirinyasiap menjalankan perintahPresiden untuk membantukoordinasi serta pengawasanpenuntasan kasus hukumGayus HP Tambunan yangsaat ini sedang dilaksana-kan penegak hukum.

“Saya akan jalankan tugassesuai dengan amanah dan da-

lam Sidang Kabinet lalu memangsaya diminta ikut berkoordinasidalam mengawasi kasus Gayus,”kata Wapres Boediono kepadapers di dalam pesawat Kepresi-denan Foker 100 dalam perja-lanan Palembang-Tanjung Pi-nang, Sabtu (22/1).

Ikut mendampingi dalamketerangan pers tersebut Men-teri Dalam Negeri GamawanFauzi serta Menteri Pendidi-

kan Nasional M Nuh.Penegasan Wapres tersebut

juga untuk menanggapi adanyakeraguan sejumlah pihak me-ngenai kemampuan Boedionodalam melakukan upaya pe-nyelesaian kasus Gayus.

Dikatakana Wapres, penun-jukan dirinya tersebut tidakakan menjadi masalah jika di-rinya dan semua pihak mem-punyai pegangan yang sesu-

Wapres: Saya Siap Tuntaskan Kasus Gayus

JAKARTA (Antara): Duafraksi besar di DPR RI, PDI Per-juangan dan Partai Golkar, me-lalui juru bicaranya masing-ma-sing mengharapkan publik ti-dak mempolemikkan gaji presi-den karena hanya akan menam-bah persoalan yang tidak perlu.

“Itu tidak pantas, karenahanya menambah-nambahpersoalan yang tak perlu,” kataAnggota Fraksi Partai Golkardi Komisi I DPR RI, Paskalis Kos-say di Jakarta, Sabtu (22/1).

Secara terpisah, Wakil KetuaKomisi I DPR RI dari Fraksi PDIPerjuangan Tubagus Hasanud-din mengatakan, ada hal-hal lainyang bernilai lebih luhur untukdibahas dalam membangunkarakter bangsa lebih luar biasadi masa depan.

Meski demikian, kedua po-litisi tersebut senada menya-

takan bahwa sesungguhnyapernyataan Presiden SusiloBambang Yudhoyono di forumRapat Pimpinan (Rapim) Ten-tara Nasional Indonesia (TNI)Jumat (20/1) tentang gajinyatak pernah naik selang tujuhtahun, juga tidak perlu terjadi.

“Kami menilai, tidak pantasseorang presiden mempersoal-kan kenaikan gajinya. Apalagiitu di forum resmi sebuah in-stitusi strategis dengan berbagaimasalah sangat vital bagi negeriini,” kata Paskalis Kossay. Sedang-kan Tubagus Hasanuddin yangjuga jenderal purnawirawan me-nilai, pernyataan Presiden Yu-dhoyono ini sangat disesalkan.

“Seorang presiden adalahjuga seorang ̀ negarawan ̀yangmenjadi tolok ukur bangsanya.Yaitu bagaimana tentang nilai-nilai sebuah pengabdian, dedi-

kasi dan keluruhan dari nilai se-buah perjuangannya,” ujarnya.

Karena itu, lanjutnya, mes-tinya dalam Rapim yang tidaksetiap saat berlangsung ini,disampaikanlah tentang nilai-nilai luhur tersebut.

“Yakni mengenai semangatberkorban, keikhlasan berjoang,bukan malah sebaliknya, me-ngurai dan mempertanyakanupahnya yang diberikan Nega-ra,” tegasnya.

Tubagus Hasanuddin me-ngaku, pihaknya dan banyakpurnawirawan serta kawan-ka-wannya di Komisi I DPR RI (mem-bidangi Hankam, Luar Negeridan Intelijen), banyak yang pri-hatin. “Sebab, ketika bangsa initerpuruk, justru pemimpinnyamalah ikut mengeluhkan upah-nya yang tak kunjung naik. Sub-hanllah....,” tuturnya.

PDIP Dan Golkar: Tak Pantas SeorangPresiden Persoalkan Kenaikan Gajinya Waspada/Andi Aria Tirtayasa

Sekretaris SP Bun PTPN II Toni Nixon Sitompul memberi se-mangat kepada Syahrial, yang wajahnya tersiram soda api pa-da mata kirinya dan terancam mengalami kebutaan. Kepa-lanya juga terkena bacok dan sebagian badannya lembam-lembam dianiaya kelompok penggarap, Sabtu (22/1) pagi.

TOKYO, Jepang (AP): Saturoket Jepang yang membawapasokan untuk Stasiun Angka-sa Luar Internasional (ISS) ber-hasil diluncurkan dari satu pu-lau terpencil Sabtu (22/1) dalamsatu misi yang dirancang untukmembantu ‘menutup rongga’yang ditinggalkan karena ‘pen-siunnya’ program pesawat bo-lak-balik NASA.

Roket tanpa awak tersebut— penerbangan kedua Jepangke angkasa luar — mengangkuthampir 6 ton makanan, air, pa-kaian dan peralatan eksperimenuntuk para astronot yang bera-da di orbit di atas proyek inter-nasional yang melibatkan 15 ne-gara. Roket itu juga membawakargo milik NASA.

Setelah bergandeng denganstasiun angkasa luar itu, men-drop kargonya yang bermuatanbahan limbah, roket tersebutmentransfer kendaraan yang

diberi nama Kounotori2 akanterbakar sendiri setelah mema-suki kembali atmosfir bumi.Kounotori artinya bangau pu-tih dalam bahasa Jepang.

JAXA, Badan Angkasa LuarJepang — berharap proyek ter-sebut akan membantu badanitu menempa agar dapat mem-bina keahliannnya untuk misipengangkutan yang sama tetapidengan biaya murah dan lam-bat laun mengirimkan pener-bangan berawaknya sendiri.

Misi kargo untuk ISSI telahmenjadi lebih penting saat inikarena AS telah mengurangi misipeluncuran pasokan. Sejak 2009,stasiun itu akan diawaki olehenam astronot, namun untuktetap menyediakan pasokanmakanan dan pelengkap meru-pakan tantangan lebih besar ka-rena ‘pensiunnya’ pesawat ang-kasa luar bolak-balik AS.

(m10)

JENEWA, Swiss (AntaraNews): Lebih dari empat jutawarga Pakistan masih berge-landangan setelah enam bulanlalu banjir memporakporan-dakan negara Asia Selatan itu,kata Palang Merah.

“Enam bulan setelah banjiryang merusak di Pakistan, lebihdari empat juta orang masih da-lam situasi yang sangat menye-dihkan tanpa tempat perlindu-ngan yang layak,” kata FederasiPalang Merah Internasional(IFRC) dan Masyarakat BulanSabit Merah.

Para keluarga yang mulaimeninggalkan kamp pengung-sian telah pulang namun mene-

mukan rumah mereka tidak lagidapat didiami, sehingga menim-bulkan “gelombang keterlan-taran kedua”.

“Kekejaman bencana iniadalah bahwa jutaan orang telahterusir dari rumah mereka aki-bat banjir itu. Mereka bertahanmenghadapi kondisi yang tidakmenyenangkan, tinggal selamabeberapa bulan di bawah kainkampas atau terpal,” ujar GochaGushashvili, koordinator ope-rasi banjir IFRC di Pakistan.

“Sekarang mereka telahpulang ke rumah, hampir tidakada apa-apa di sana. Rumah me-reka, ladang mereka dan matapencaharian mereka telah jadi

puing,” kata Gushashvili. Hujan musim hujan katas-

tropis yang melanda terus nega-ra itu pada Juli dan Agustus telahberdampak pada 21 juta orang,menghancurkan 1,7 juta rumahdan merusak 5,4 juta akre tanahyang baik untuk ditanami.

IFRC telah mendesak paradonor untuk menggali lebih da-lam (kocek mereka). Dari n 130juta frank Swiss (135 juta dolarAmerika Serikat) yang dibutuh-kan, baru 59 persen tertutup. Pen-danaan penuh akan memungkin-kan IFRC untuk membantu 130.000keluarga untuk pemulihan me-reka dalam dua tahun,” organisasiitu mengatakan.

Empat Juta Korban BanjirPakistan Masih Gelandangan

Jepang Sukses Luncurkan RoketPembawa Pasokan Ke Angkasa Luar

ai dengan amanah tugas Presi-den tersebut.

“Saya tidak tahu kalaunantinya ada hal-hal yang rumit,tentunya akan saya laporkankembali kepada Presiden. Ka-rena, kita semua ini hanya mem-bantu Presiden menjalankantugasnya sesuai dengan UUD1945,” kata Boediono.

Dikatakan pula Wapres telahbeberapa kali mendapat penu-gasan dan membantu Presidenmenjalankan tugas utama se-perti dengan pembangunaninfrastruktur, penanggulangankemiskinan, reformasi birokrasidan yang terakhir penanganankasus Gayus.

Untuk menyelesaikan pe-nugasan kenegaraan tersebut,kata Wapres, dirinya telah danakan mendapat bantuan dari parapejabat negara yang sela-ma initerus memberi masukan. “Sayaakan jalankan semua penugasanitu bersama menteri dan pejabatterkait lainnya,” kata Wapres.

AL MalaysiaTangkap

7 Bajak LautSomalia

KUALA LUMPUR, Malaysia(AP): AL Diraja Malaysia me-nangkap tujuh pembajak So-malia Sabtu (22/1) yang ter-tangkap dalam serangan dra-matik komando kedua dalambeberapa jam terhadap kapal-kapal yang mereka kuasai didekat pantai Afrika, demikianmenurut pihak berwenang.

Operasi itu memberikankeberhasilan yang dramatik ba-ik bagi Malaysia maupun Ko-rea Selatan dalam perjuangan-nya melawan bajak laut tangsejak lama telah mengganggupelayaran di perairan TandukAfrika.

AL Diraja Malaysia menga-takan satuan komandonyamencederai tiga bajak laut dalamtembak menembak dan menye-lamatkan 23 anggota awak kapaldi tanker bahan kimia berben-dera Malaysia MT Bunga Lau-rel Jumat dinihari, tidak lamasetelah para pembajak menyer-bu kapal itu di Teluk Aden. Pa-ra pembajak tersebut dileng-kapi dengan senapan serbudan pistol.

Operasi itu dilakukan padahari yang sama ketika koman-do Korea Selatan yang mem-bebaskan satu kapal barangyang dibajak, yang hari Sabtutelah berlayar kembali menujuOman di bawah pengawalansatu kapal perusak Korea Sela-tan, satu pejabat perusahaanitu mengatakan.

AL Malaysia mengatakanpihaknya telah mengirimkansatu kapal dan satu helikopterke Bunga Laurel yang saat ituberada 22 km jaraknya darimereka, setelah para anggotaawaknya mengurung diri disatu ruang aman dan menghi-dupkan satu panggilan daru-rat Jumat pagi.

Pasukan keamanan elit ber-usaha menaiki kapal tersebutdan menaklukkan para pemba-jak setelah terjadi tembak me-nembak singkat, katanya dalamsatu pernyataan. Tidak seorangpun dalam regu penyelamatatau awak kapal cedera dalamusaha penyelamatan tersebut.

(m10)

Page 5: Waspada, minggu 23 Januari 2011

WASPADAMinggu23 Januari 2011 A3Sumut-Aceh

WASPADAPemimpin Umum

Dr. Hj. Rayati SyafrinPemimpin Redaksi/Penanggung Jawab

H. Prabudi SaidWakil Pemimpin Umum/Wapemred

H. Teruna Jasa SaidWakil Penanggung Jawab

H. Sofyan HarahapRedaktur SeniorH. Azwir Thahir

Hubungi kami

Penerbit: PT Penerbitan Harian Waspada

Komisaris Utama: Tribuana SaidDirektur Utama: dr. Hj. Rayati Syafrin, MBA, MMSIUPP: 065/SK/MENPEN/SIUPP/A.7/198 tanggal 25 Februari 1988Anggota SPS No. 13/1947/02/A/2002

KANTOR PUSATJalan Letjen Suprapto/Brigjen Katamso No. 1 Medan 20151Tel: (061) 4150858, Faks Redaksi: (061) 4510025,Faks Tata Usaha: (061) 4531010.E-mail Redaksi: [email protected]

KANTOR PERWAKILAN DAN BIRO� Perwakilan dan Biro Jakarta: Jalan Siaga II No. 6 C Pejaten Barat, Pasar Minggu Jakarta Selatan. Tel: (021) 79197052, Faks: (021) 79199874.

� Perwakilan dan Biro Banda Aceh: Jalan Ratu Syafiatuddin No. 21 C, Banda Aceh. Tel & Faks: (0651) 22385.

� Perwakilan dan Biro Lhokseumawe: Jalan Iskandar Muda No. 65, Lhokseumawe. Tel: (0645) 42109.

� Biro Asahan: Jalan Sutami No. 30 Kisaran. Tel: (0623) 41412.

Harga iklan per mm kolom: Hitam-putih Rp. 11.000,-, berwarna Rp. 30.000,- Halaman depan: hitam-putih Rp. 33.000,-, berwarna Rp. 90.000,-Ukuran kolom: 40,5 mm.E-mail Iklan: [email protected]

Pencetak: PT Prakarsa Abadi Press, Jalan Sidorukun Medan. Isi di luar tanggung jawab percetakan

Pemimpin Perusahaan: Dr. Hj. Rayati Syafrin. Wakil Pemimpin Perusahaan: H. Bahtiar Tanjung. Iklan: Hj. Hilda Mulina (Kabag), Rumondang Siagian (Medan), Lulu (Jakarta).Redaktur Pelaksana Berita: Armin Rahmansyah Nasution. Redaktur Pelaksana Opini dan Artikel: Dedi Sahputra. Redaktur Edisi Minggu & Akhir Pekan: Hendra DS. Redaktur Berita: H. Akmal AZ, H. Halim Hasan. Redaktur Kota Medan: Muhammad Thariq. Redaktur Sumatera Utara: M. Zeini Zen. Redaktur Aceh: Rizaldi Anwar. Redaktur Luar Negeri: H. Muhammad Joni. Redaktur Nusantara: Edward Thahir. Redaktur Olahraga: Jonny Ramadhan Silalahi. Redaktur Ekonomi: Armin R. Nasution. Redaktur Agama: H. Syarifuddin Elhayat.Kalitbang: Hj. Emma Sujianti Tarigan. Humas: H. Erwan Effendi (Kabag), AidiYursal. Sekretaris Redaksi: Hj. Hartati Zein. Pemasaran: H. Subagio PN (Medan), Zultamser (Sumut), Aji Wahyudi (Aceh). Asisten Redaktur: David Swayana (Kota Medan, Infotainmen); Irwandi Harahap (Kota Medan); Feirizal Purba, Diurna Wantana (Sumatera Utara); H.T. Donny Paridi (Aceh); Armansyah Thahir (Aceh, Otomotif); Austin Antariksa (Olahraga, KMS Kreasi); Syafriwani Harahap (Luar Negeri, Popular, Pariwisata); Rudi Faliskan (Berita); Hj. Hoyriah Siregar (Ekonomi); T. Junaidi (Hiburan); Hj. Erma Sujianti Tarigan (Agama), Hj. Neneng Khairiah Zen (KMS Remaja, Mode); Anum Purba (Keluarga); Hj. Ayu Kesumaningtyas (Kesehatan).Wartawan Kota Medan:Umum: Zulkifli Harahap, Amir Syarifuddin, Ismanto Ismail, Rudi Arman, Zulkifli Darwis, H. Abdullah Dadeh, H. Suyono, Ayu Kesumaningtyas, David Swayana, Gito AP, M. Ferdinan Sembiring, M. Edison Ginting, Anum Purba, Sahrizal, Sulaiman Hamzah, Sugiarto, Hasanul Hidayat, Rustam Effendi, Mursal Alfa Iswara. Olahraga: Austin E. Antariksa, H. Syahputra MS, Setia Budi Siregar, Dedi Riono. Fotografer: Muhammad Faisal, Hang Tuah Jasa Said, Surya Effendi, Hamdani. Otomotif: Armansyah Thahir. Koran Masuk Sekolah/KMS: Dedek Juliadi, Hajrul Azhari, Syahrial Siregar, Khairil Umri Batubara. Wartawan Jakarta: Andi Yanto Aritonang (Koordinator Liputan), Hermanto, H. Ramadhan Usman, Hasriwal AS, Nurhilal, Edi Supardi Emon, Agus Sumariyadi, Dian W, Aji K, Yuslan Kisra.Wartawan Sumatera Utara:Binjai: H. Riswan Rika, Nazelian Tanjung. Deli Serdang: H.M. Husni Siregar, Hotma Darwis Pasaribu, M. Suhandi Nasution. Serdang Bedagai: Eddi Gultom, Edi Sahputra. Stabat: H. Ibnu Kasir, Abdul Hakim. Pangkalan Brandan: Chairil Rusli, Asri Rais. Kabanjahe/ Berastagi: Dickson Pelawi, Basita Bukit, Dedek Mohan Basri Hasibuan, Micky Maliki. Tebing Tinggi: Muhammad Idris, Abdul Khalik. Pematang Siantar: Mulia Siregar, Edoard Sinaga. Simalungun: Ali Bey, Hasuna Damanik, Balas Sirait. Aek Kanopan: Indra Muheri Simatupang, Syahril Ilham. Rantau Prapat: H. Nazran Nazier, Armansyah Abdi, Neirul Nizam, Budi Surya Hasibuan. Kota Pinang: Hasanuddin, Deni Syafrizal Daulay. Pangururan: Edison Samosir. Balige: Jimmy Sitinjak. Sidikalang: Natar Manalu. Pakpak Bharat: Arlius Tumanggor. Tarutung: Parlindungan Hutasoit, Marolop Panggabean. Sibolga/Tapanuli Tengah: Zulfan Nasution, Alam Satriwal Tanjung. Padangsidimpuan: H. Syarifuddin Nasution, Sukri Falah Harahap, Ahmad Cerem Meha. Gunung Tua: Sori Parlah Harahap. Sibuhuan: Idaham Butarbutar, Syarif Ali Usman. Panyabungan: Munir Lubis, Sarmin Harahap, Alpin Lubis. Gunung Sitoli: Bothaniman Jaya Telaumbanua. Asahan: Nurkarim Nehe (Koordinator Liputan Asahan, Batubara & Tanjungbalai), Bustami Chie Pit, Sapriadi. Batubara: Helmy Hasibuan, Agus Diansyah Hasibuan, Sahril, Iwan Hasibuan. Tanjung Balai: Rahmad Fansur Siregar, Rasudin Sihotang. Wartawan Aceh:Banda Aceh: Aldin Nainggolan (Ka Perwakilan), Iskandarsyah (Koordinator Lipu- tan), Muhammad Zairin, Munawardi Ismail, Zafrullah, T. Mansursyah, T. Ardian- syah, Jaka Rasyid, Gito Rollies. Lhokseumawe: Bustami Saleh (Ka Perwakilan/Koor- dinator Liputan), M. Jakfar Ahmad, Zainal Abidin, Zainuddin Abdullah, Maimun. Kuala Simpang: Muhammad Hanafiah. Langsa: H. Syahrul Karim, H. Ibnu Sa’dan, Agusni AH, H. Samsuar. Lhoksukon: Musyawir. Idi: Muhammad H. Ishak. Bireuen: HAR Djuli, Amiruddin. Takengon: Bahtiar Gayo, Irwandi. Sigli: Muhammad Riza, H. Rusli Ismail. Sabang: T. Zakaria Al-Bahri. Subulussalam: Khairul Boang Manalu. Tapak Tuan: Zamzamy Surya. Blang Pidie: Sudarmansyah Putra. Kutacane: Ali Amran. Blangkejeren: Bustanuddin, Wintoni. Bener Meriah: Irham Hakim. Singkil: Mansurdin. Sinabang: Muhammad Rapyan. � Semua wartawan Waspada dilengkapi dengan kartu pers. Tidak dibenarkan menerima uang dalam bentuk apapun. Jangan layani dan segera laporkan ke pihak berwajib atau ke Sekretaris Redaksi bila ada oknum yang mengaku wartawan Waspada tetapi tidak bisa menun-jukkan kartu pers yang sah, ditandatangani Pemimpin Redaksi �

LHOKSEUMAWE (Waspada): Ketua UmumRabthah Silaturrahmi Santri Se Aceh (Rassa)Provinsi Aceh, Tgk H Zulkifli Juned luruskan state-men terkait berita undangan Tarmizi A Karimpada acara Haul IV/2011 Rassa di Meulaboh,Sabtu dan Minggu (29-30/1).

Dalam keterangan pelurusan itu, menurutKetua Umum Rassa Provinsi Aceh ini, telah terjadikerancuan bahasa sehingga terkesan RassaProvinsi Aceh, di acara Haul IV/2011 di Meulaboh,29-30 Januari 2011 kali ini seakan-akan bermaksudingin menonjolkan seseorang.

“Untuk tidak kekeliruan tafsir bagi sebagiankecil publik, Ketua Umum Rassa Aceh, merasaperlu mengklarifikasikannya. Rassa adalah orga-nisasi santri se Aceh, nihil politik,” tulis press rilisorganisasi santri Aceh ini yang disampaikan kepadaWaspada, Sabtu (22/1), seraya melanjutkan.

“Tapi, Rassa adalah milik ulama dayah di Acehyang berasimilasi dengan semua pemuka ma-syarakat/tokoh Aceh, semua elemen, komponendan komunitas masyarakat di Aceh, sehinggapada setiap event dan agenda rutin, tetap mengun-dang serta mengharapkan hadir semua pemukamasyarakat/tokoh Aceh, semua elemen, kom-ponen dan komunitas masyarakat di Aceh tanpakecuali,” tulis Ketua Umum Rassa Provinsi Aceh,pada bagian penutup surat pelurusannya.

Waspada/Jaka Rasyid

Seorang warga Dusun Ujong Rimba, Pintu Rimba, Kec. Trangon, Kab. Gayo Lues mengunakanjembatan kayu untuk melintasi sungai, di kawasan pelosok tersebut belum dibangun jembatanyang memadai, bila banjir datang secara otomatis kawasan tersebut terisolir. Foto direkam Kamis(20/1).

STABAT (Waspada): Seekor ular piton sepan-jang 3,5 meterditangkap warga karena terperang-kap masuk ke kandang ayamdi Lingkungan VI, Kel. Stabat Baru, Langkat, Kamis (20/1) malam.Ular itu sempat memangsa induk ayam milik Abdul Rahmanhingga berhasil ditelannya.

Informnasi dari warga setempat, penemuan ular itu terungkapketika warga mendengar suara mencurigakan. Rahman, pemilikkandang ayam bergegas melihat kandang ayamnya di belakangrumah.

Spontan dia terkejut melihat ular berkulit seperti batik itusedang menyantap ayam hidup-hidup. Dengan memaksakankeberaniannya, Rahman menangkapnya.

Setelah semalaman di dalam karung, ayah enam anak ituberniat melepaskan kembali bina-tang melata tersebut ke sungaikarena jika diper-lihara tidak sanggup memenuhi makanannya.

Akhirnya salah seorang keluarganya Jamalud-din, membantumelepaskan ular piton jantan tersebut ke sungai yang tidakterlalu jauh dari rumah mereka. (a38)

Ketua Umum RassaLuruskan Statemen

Sebagaimana diberitakan harian ini, Waspada,Sabtu (22/1) hari ulang tahun (Haul) Rassa itu,dipadukan dengan muzakarah ulama se Aceh.Ketua Umum Rassa Tgk H Zulkifli Juned aliasAbi Rassa menjelaskan ini kepada Waspada diMasjid Agung Islamic Centre, usai Shalat Jumat(21/1).

Haul IV/2011 dipusatkan pada lokasi dayah/pasantren Darul Hikmah Gampong PeunagaRayeuk, Kec. Meureubo, Aceh Barat. “Seluruhulama terkemuka di Aceh, sudah kami kirimkanundangan resmi yang ditanda tangani ketua panitiaTgk H Hasballah Ali alias Abu di Keutapang,bersama sekretaris panitia Tgk H Hasan Basri,MA,” sebut Tgk H Zulkifli Juned, Sabtu kemarin.

Dijelaskan, pada acara ini akan tampil selakupemakalah dua figur ulama kharismatik ProvinsiAceh, masing-masing Abuya Prof DR Tgk HMuhibbudin Waly (Al-Mursyid dari Banda Aceh)dan Tgk H M Amin Mahmud alias Abu TuminBlang Bladeh, Bireuen.

“Rassa hanya mengundang khusus ulama,santri dayah/pasantren, pemerintah provinsi,kabupaten/kota dan pada acara (agenda tersebut)tidak diberi kesempatan berbicara seorangpun,kecuali sesuai literatur yang tercantum dalamtertib acara,” demikian Ketua Umum RassaProvinsi Aceh.(b10)

Warga Amankan Ular Piton 3,5 Meter

Residivis NarkotikaDitangkap Kembali

P. SIANTAR (Waspada): Baru tiga bulan keluar dari LembagaPemasyarakatan (LP) dalam kasus narkotika, residivis KamaludinMunthe, 52, warga Jalan Kenanga, Kel. Simarito, Kec. Siantar Barat,Kota Pematangsiantar ditangkap kembali dalam kasus sama.

Keterangan dihimpun, Kamaludin Munthe kali ini ditangkappetugas Denpom I/1 Pematangsiantar di persimpangan RambungMerah, Jalan Jend. Ahmad Yani, Kel. Asuhan, Kec. Siantar Timur,Pematangsiantar, Rabu (19/1) malam.

Darinya ditemukan barang bukti 14 paket shabu-shabu (SS),satu timbangan digital, satu bong, satu unit HP merk Nokia warnahitam, empat lembar alumunium foil, potongan pipet, dua sumbukompor, botol obat tetes serta satu unit mobil Toyota Avanza warnahitam BK 1127 TZ, dompet warna merah dan 50 lembar plastikkecil kosong.

Menurut Dandempom I/1 Pematangsiantar Letkol CPM DedyS, SH di Markas Denpom I/1, Jalan Diponegoro, Pematangsiantar,Kamis (20/1) menyebutkan penangkapan Kamaludin Munthemenyusul masuknya laporan dari informan dan selanjutnya dilakukanpenyelidikan.

Dari hasil penyelidikan itu, sebut Dandenpom, ternyatatersangkanya residivis yang baru tiga bulan lalu (Oktober 2010) keluardari LP dan terakhir dari LP Tebingtinggi.

Sebelumnya, Sat Narkoba Polres Pematangsiantar, Rabu (19/1) pagi sekitar pukul 05:30 membekuk seorang pria turunan Tionghoa,Tan, 31, alias Asen, warga Jalan Jasa Baik, Kel Martoba, Kec SiantarUtara, Pematangsiantar, karena diduga sebagai pengedar narkotikajenis SS dari rumahnya, Rabu (19/1) pagi.

Dari tangan Tan, polisi menyita barang bukti berupa empatpaket kecil SS berbentuk kristal, satu botol kecil SS berbentuk cairan,mancis, bong, timbangan digital dan l5 butir pil ermin.

Kapolres Pematangsiantar AKBP Alberd TB Sianipar, SIK, MHsaat dikonfirmasi wartawan melalui Kasubbag Humas AKP AlturPasaribu didampingi Kasat Narkoba AKP Sofyan menyebutkankedua tersangka sudah dimasukkan ke dalam tahanan Mapolresguna menunggu proses selanjutnya. (a14)

BIREUEN (Waspada): Satumobil Toyota Avanza hitammemiliki tiga plat nomorpolisi yang diduga milik tigaperampok remuk dirusakmasaa saat diamankan dilingkungan Masjid Al-Fajar,Krueng Simpoe, Kec. Juli,Kab. Bireuen, Sabtu (22/1)pagi, setelah sempat terjadiaksi kejar-kejaran denganHusaini, 55, pemilik tokokelontong di KM 30 atau diDesa Sukatani, kecamatanyang sama yang sempatdibongkarnya kawasanperampok pemilik mobil itu.Namun, pemiliknya berhasilkabur.

Keterangan yang dihimpunWaspada, Sabtu (22/1) dilokasidari berbagai sumber termasukpihak kepolisian, mobil yangsempat dilihat warga datang dariarah Kota Bireuen usai me-njelang tengah malam, namunsaat itu tidak ada yang curigamembongkar sebuah ruko di KM30, milik Husaini. Namun tiba-tiba pemilik toko curiga dan me-lihat ke toko tersebut, mengetahuiaksi mereka perampok ambillangkah seribu karena melihatpemilk toko itu dengan beraninyamenantang mereka.

Sejurus dengan itu juga, pe-milik toko mengejar mereka yangsebelumnya juga sempat melem-par parang ke arah mereka padasaat hendak lari ke arah mobilyang diparkir di depan rukonyaitu. Setibanya di kawasan Sim-pang tiga Desa Kruueng Simpoe,kawanan perampok itu membe-lokkan mobilnya ke kawasanlingkungan masjid desa setempatbermaksud hendak menghindarisupaya tidak melintasi di depanMapolsek setempat.

Namun, masyarakat desasetempat yang telah diberitahu-kan sebelumnya bahwa merekapenjahat dan sedang mengemu-dikan mobil itu, masyarakat desasetempat seperti menunggu sajakedatangan mereka. Buktinyabegitu mereka memasuki peka-

Sempat Kejar-kejaran Dengan Pemilik Ruko

Mobil Milik PerampokRemuk Dihajar Massa

rangan massa yang kebetulantelah menunggu juga kebetulansaat itu sejumlah pekerja sudahsiap-siap datang ke kebun lang-sung menghampiri mereka.

Melihat situasi dan kondisiyang tidak menguntungkan paraperampok tidak mau ambilresiko, saat itu juga mereka keluardari mobil itu langsung lari ke arahselatan masjid. Warga yang telahtak terkendali emosinya lagimelihat mereka lari langsungmelampiaskan amarahnya ke-pada mobil dengan cara meru-saknya dengan berbagai benda,walaupun sebagaian masyarakatsaat itu juga sempat berusahamengejar tiga pria yang tak dikenalitu.

Tidak cukup dengan itu, wargayang terlihat tak dapat lagi me-ngendalikan emosinya lagi meng-hidupkan korek untuk memba-karnya. Namun usaha merekagagal, karena dikira dekat denganbangunan masjid, lalu mobil itudiseret ke pinggir sungai yang ke-betulan berada di sebelah timurmasjid, lalu mereka bakar lagi,usaha mereka lagi-lagi gagal.

Pada saat mereka hendakmembakar ketiga kalinya saat itutiba anggota Polsek Juli, saat itulahwarga berhenti membakarnyasetelah anggota polisi itu mem-beri pengertian dan menenang-kan masyarakat. Saat itulah me-reka berhenti membakar mobilyang saat itu memasang platdepannya BK 1612 JO dan belaka-ngannya diduga dipasang BL 836N satu plat lagi disimpang dalammobil.

Beberapa saat kemudian,sejumlah anggota Polsek Juli dananggota Polres lainnya juga tibadi lokasi, lalu sebagian merekamencari pelaku karena didugasaat itu belum beranjak jauh daridaerah sekitarnya sedangkansebagian yang lainnya berjaga-jaga mobil.

Husaini pemilik ruko ditemuiWaspada kemarin di rukonyasecara terpisah, menceritakan,rukonya dibuka pelaku menjelangdia tidur setelah nonton bola diTV.

Kapolres Bireuen AKBP HRDadik Junaidi melalui KapolsekJuli AKP Effendi ZA yang didam-pingi para anggotanya di lokasi

mobil di rusak, membenarkanpihaknya setelah ada laporan lang-sung ke lokasi, namun setibanyadi lokasi mobil telah remuk diru-sak massa.

“Anggota kita saat itu meng-amankan mobil dan mencari pe-laku karena diduga saat itu masihberada di wilayah sekitarnya,sedangkan saya langsung mene-mui pemilik toko, lalu kita aman-kan satu obeng besar yang didugamilik pelaku,” kata Kapolsek.

Selain itu, lanjut Effendi, kitajuga menemukan satu foto copySIM dan STNK dalam mobil milikseseorang warga di Medan. “Ba-rang bukti itu akan kita jadikansebagai barang bukti untuk lang-kah awal untuk menelusuri sertamelacak para pelaku, kita masihterus mengembangkan kasus inidan kita tetap mengejar pelaku-nya,” tambah Kapolsek. (amh)

Waspada/Abdul Hakim

P. SIANTAR (Waspada): Dua ibu rumah tangga,Y, 29, dan S, 34, warga Huta 41, Nagori BandarBetsy, Kec Bandar Huluan, Kab Simalungunditangkap keamanan perkebunan PTPN III karenadiduga membawa getah curian.

Y dan S ditangkap keamanan perkebunanketika melintas dengan mengenderai sepedamotor di Simpang Empat Kuburan, Rabu (19/1) pukul 07:20.

Saat itu ditemukan barang bukti 7 kg getahlumb dalam ember plastik. Selain menyita getah,keamanan perkebunan menyita satu unit sepedamotor Honda Astrea warna hitam tanpa nomorplat polisi dan dua ember plastik warna hitam.

Penangkapan saat patroli rutin di AfdelingVI dan menyetop sepeda motor yang dikenderaiY dan S dengan berboncengan, karena gerak-gerik mereka mencurigakan.

Keamanan perkebunan selanjutnya meme-riksa ember yang dibawa, ternyata berisi getahlumb dan diduga dicuri dari Afdeling VI. Y danS petugas harian lepas mengutip getah lumb yangmerupakan sisa deres sehari sebelumnya dandikutip pada pagi hari selanjutnya diamankandan dibawa ke markas keamanan perkebunan.Sesudah diproses, Y dan S diserahkan ke PolresSimalungun bersama barang bukti untuk diprosessecara hukum.

Sementara, kasus pencurian tandan buahsegar kelapa sawit terjadi di kebun sawit swastamilik Sita Bangun Purba, 44, wiraswasta, wargaHuta V Bandar Bayu I, di Lorong Bandar BayuII, Nagori Dolok Parmonangan, Kec Bandar

Bawa Getah Curian, 2 IRT DitangkapHuluan, Simalungun, Selasa (18/1) siang.

Keterangan diperoleh menyebutkan, awalnyaaksi pencurian itu diketahui korban sesudahadanya laporan saksi Erwandi Purba melaluiHP yang menyebutkan di lokasi lahan kelapasawit milik korban sudah terjadi aksi pencurianyang dilakukan 10 tersangka. Dari 10 tersangkapelaku, hanya dua saja di antaranya yang dikenalsaksi yakni A, 35, buruh tani, Bandar Bayu IIdan Nar, 40, wiraswasta, warga Lorong I, NagoriPematang Bandar, Kecamatan Pematang Bandar,Simalungun.

Saat terjadi aksi pencurian itu, saksi melihatperanan masing-masing tersangka pelaku, diantaranya A sebagai pengeggrek buah kelapasawit dari pohonnya, Nar sebagai mandorlapangan dan sebagian kawanan sebagai pelansirdan lainnya memasukkan ke dalam mobil trukColt Diesel BK 9396 XT warna kuning les hijau.

Sesudah mendapat informasi itu, korbanbersama saksi melihat kondisi kebun yang dijarahkawanan tersangka dan memperkirakan buahkeplapa sawit yang sudah dicuri 3 ton dan bernilaiRp 5 juta.

Kapolres Simalungun AKBP Drs. Marzuki,MM saat dikonfirmasi melalui Kasubbag HumasAKP Sulaiman Simanjuntak dan Kasat ReskrimAKP Nasrun Pasaribu, SIK di Mapolres, Kamis(20/1) menyebutkan Yan dan Sur sudah ditetapkansebagai tersangka dan ditahan dan dugaanpencurian buah kelapa sawit itu masih dalampenyelidikan.(a14)

Page 6: Waspada, minggu 23 Januari 2011

Rileks WASPADAMinggu

23 Januari 2011

Banyolan

Jadi di stadion senayan ceritanya lagiada perlombaan adu banyak-banyakkananak, peserta yang sudah sampe final ituIndia, China sama Indonesia (yg ini harusikut secara pertandingannya juga di adaindi senayan...)

Komentator : “Baiklah para penontonsaatnya kita mulai pertandingan ini.. kitapanggil peserta pertama dari India...berapa banyakkah anak yang diapunya..???”

Lalu keluarlah peserta dari Indiadengan membawa masuk truk roda 6 yangdi belakangnya berisi anak2nya....

Komentator : “Marilah kita hitungberapa banyak kah anak2nya... sambildihitung 1..2..3..4..20... yah ternyata ada 20anak... hebat !!! (penonton bertepuktangan..) Baiklah sekarang kita panggilkanpeserta dari China...!!! Peserta dari Chinakeluar dengan membawa bus Damri yangbesar berisikan anak2nya..

Komentator : “Oke kita hitung sama2berapa banyakkah anaknya... 1..2..10..20...30..50.. yah ternyata ada 50 anak... sung-guh hebat !!! (penonton pun semakin ber-gemuruh tepuk tangannya).. Yah sekarangpeserta terakhir dari Indonesia...!!!

Keluarlah Peserta dari Indonesiadengan memakai sarung dan masukmengendarai Vespa dengan ditemani 2orang anaknya yang masih kecil..

Komentator : “Lho apa ini kok cuman 2orang, bagaimana bapak bisa sampai pu-taran final ??? tanya komentator bingung...

Peserta dari Indonesia : “Tenang pak...saya ngga curang kok.. coba bapak dengar

A4

Pemenang SudokuBerhadia Minggu Lalu

Sabam. Jl. Sempurna ujung, No 229Medan

JAWABAN MINGGU LALU

07.15 Musik : Inbox09.00 Hot Shot10.00 FTV Pagi12.00 Liputan 6 Siang12.30 SCTV FTV14.30 Status Selebriti15.00 Hip Hip Hura17.00 Liputan 6 Petang17.30 Uya Emang Kuya18.00 Islam KTP19.30 Bintang Untuk Baim21.00 Arini22.30 Harmoni00.30 Liputan 6 Malam

07.00 Bimbingan Rohani07.30 Disney Club08.00 Animasi Spesial08.30 Upin & Ipin09.00 Animasi

Spesial10.00 Grebek Pasar11.00 Jendela Wisata11.30 Sidik Kasus12.00 Layar KEmilau15.00 Indahnya Sore16.00 Disney Club Sore16.30 Lintas Petang17.00 Cerita Pilihan18.00 Petualangan

Didi Tikus20.00 Sinema Spesial21.30 Cerita Pilihan

07.05 Dunia Kita07.30 Menu & Venue08.05 Agung Sedayu09:05 Talk Indonesia10:30 Metro Xin Wen11:05 Oprah Winfrey Show13:05 12 Pas13:30 e Lifestyle :14:05 Rachael Ray15.05 Archipelago16:05 Kick Andy17.05 Metro Hari Ini18.30 Metro This Week19:05 Mario Teguh - The

Golden Ways20:05 Just Alvin!21:05 Democrazy22:05 Exellentia Kla Project

Concert23:05 Inspire Green23.30 Metro Sports

06.30 Apa Kabar Indonesia08.30 Enterpreneur Sport09.30 Tinju Legendaris10.30 Soccer One11.00 Pertandingan

Pilihan12.00 Kabar Siang13.00 Damai

Indonesiaku15.00 Documentary One16.00 Local Documentary17.00 Surat Untuk

Presiden17.30 Kabar Petang19.00 Bukan Jalan Jalan

Biasa20.00 Apa Kabar Indonesia

Malam21.00 Catatan Seorang

Jurnalis22.00 Documentary One22.50 Liga Spanyol

08.00 The Penguin OfThe Madagascar

09.30 One Piece10.30 Spy Kids12.30 Awas Ada Sule13.00 Global Siang13.30 Teenlicious14.00 Before 3014.30 Petualangan Panji15.00 Bonar

Si Pendongeng15.30 Ugly Betty16.30 Berita Global17.00 Spongebob18.00 Super Hero Kocak19.00 Supercross20.30 Barclays Premier

League23.00 Barclays Premier

League

07.30 U208.00 Tabir Sunnah08.30 Crayon Sinchan09.00 Masked Rider10.00 Samba Dan Sahabat11.00 Asli Enak11.30 Redaksi Siang12.00 Selebrita

On The Week13.30 Galeri Sepak Bola15.00 Highlights

Otomotif16.30 Redaksi Sore17.30 Kaca Mata18.00 Wara Wiri20.00 Mister Tukul21.00 Pas Mantab23.30 Scary Job23.00 The Casting

TRANS 7

07.00 Disney Club House08.00 Doraemon09.00 Tinju Dunia :

Evander Holyfield vsDherman Williams

11.00 Intens12.00 Seputar Indonesia12.30 Penyegaran Rohani13.00 Dahsyat Weekend15.00 Grand Final Aksi Anak

Bangsa17.30 Seputar Indonesia18.00 Lagu Cinta Nirmala19.30 Putri Yang Ditukar22.00 BOM Platinum

Fantastic Four

**m30/G

07.30 Harmoni Alam08.30 Celebrity on Vacation09.00 Ceriwis10.00 Ala Chef10.30 Griya Unik12.00 Bosan Jadi Pegawai12.30 Ngulik13.00 Peppy The Xplorer13.30 Belajar Indonesia15.00 Loe Boleh Gila15.30 Para Pemburu16.00 John Pantau17.00 Reportase Minggu18.15 Termehek-Mehek19.00 IMB 2 Bersama

Supermi21.00 Bioskop TRANS TV23.00 Bioskop TRANS TV01.00 Sinema Dini Hari

07.00 Star Kids08.00 Sinema Pagi10.00 Kabut Cinta11.30 Topik Siang12.00 Klik!13.00 Mantap14.00 Buaya Darat17.00 Topik Petang17.30 Katakan Katamu18.30 Super Family19.30 Super Deal 2 Milyar21.00 World Most

Amazing Video22.00 Mohon Ampun Aku23.00 Telisik23.30 XYS00.00 Topik Petang

07.30 Metal FightBeyblade

08.00 Pokemon D&P09.00 Power

Rangers09.30 Dragon Ball10.00 Arti Sahabat12.00 FTV Siang14.00 KiSS Minggu15.00 Liga Primer

Indonesia17.00 1 Lawan 10018.00 Arti Sahabat19.00 Dia Anakku20.00 Taxi21.00 FTV Utama23.30 Sinema

Utama

baik2 sorak sorai penonton...Penonton “ (semuanya serempak

bersorak) Bapak !!... Bapak !!... Bapak !!!!Komentator : “ yah ternyata satu stadion

semuanya adalah anaknya peserta dariIndonesia...!!!

Cerita Tiga Anak NegroCeritanya ada 3 anak negro yang lagi

menyombongkan bapak siapa yang palingnegro (baca hitam)..

Anak I : “Bapak gue pasti paling negrodiantara bapak-bapak lo... bayangin ajawaktu motong rumput ngga sengaja tangan-nya kena pemotong rumput... terus keluardarah, pas gue liat darahnya warnanyaHitam..!! Negro banget kan bapak gue..”

Anak II: “Ah itu mah ngga ada apa-apanya... Bapak gue kemaren jatuh daritangga waktu benerin genteng... kakinyapatah sampe tulangnya kelihatan... pas gueliat... gila tulang bapak gue warnanya Hitam!!! Bapak gue lebih negro kan di bandingbapak lo.. hehehhe “

Anak III : Ngga mau kalah “Kalaungomongin siapa yang paling negro jelasbapak gue yang menang... Lo pada tau nggawaktu gue pulang sekolah terus masukrumah gue liat bapak gue lagi baca koran...tiba2 rumah gue gelap ngga keliatanapa2an... kayak ketutupan kabut warnahitam pekat... jelas aja gue panik terusteriak2... tiba2 bapak gue ngomong “Janganribut kenapa sih orang bapak cuman Kentutdoang.... ternyata kabut hitam itu dari kentutbapak gue....

MENURUN

1. Pesan (amanat) gaib5. Serat8. Udang yang sudah dijemur9. Panjang/jauh antara dua benda atau tempat10. Bubuk halus arang murni11. Logam campuran emas dan tembaga12. Tunduk dan hormat15. Tersembunyi, terpendam (tetapi mempunyaipotensi untuk muncul)17. Kamu, engkau18. Tim penolong20. Keluarga Berencana21. Gembala (Arab)22. Bijaksana, cerdik dan pandai24. Sangsi, kurang percaya26. Sisa barang yang telah diambil sarinya/patinya29. Keluh/rintih (karena kesakitan)31. Golongan tertinggi dalam masyarakat padasuku Dayak33. Ritme, alunan musik35. Di, pada (Inggris)36. Lebih baik, terbaik39. Polisi rahasia41. Penunjuk tempat yang jauh (atau dianggapjauh) dari pembicara42. Kulit yang tipis43. Ujian Akhir Nasional44. Tidak menepati janji45. Gas yang keluar dari air yang dipanaskan46. Lambang mata uang Libia

MENURUN

1. Harus dilakukan, tidak boleh tidak2. Alam akhirat tempat orang yang banyak dosamengalami siksaan3. Orang yang melihat atau mengetahui sendirisuatu kejadian (peristiwa)4. Terang sekali, terang benderang5. Tahap penyelesaian, tahap akhir6. Arah matahari terbenam7. Penyimpanan, penahanan13. Besar14. Bergerak ke arah bawah16. Penambahan yang dilakukan secara terus-menerus18. (diulang) percuma, tidak adaartinya19. Salah satu jenis musik20. Pembakaran mayat sehingga jadi abu23. Sesuatu yang tidak boleh diketahuiorang lain25. Taring yang panjang pada gajah27. Sungai yang dekat dengan laut28. Sepak bola yang dimainkan di lapangan kecildan satu tim 5 orang30. Garuda Indonesia Airways32. (diulang) Alat pernafasan manusia34. Gunung dalam mitologi Hindu tempatpersemayaman para dewa37. Kata sambung38. Sapaan untuk kakak40. Akhir, bagian akhir (Inggris)

Nama: ..................................................

Alamat: ................................................

No. KTP/SIM/Kartu Pelajar: ..............................

gunting di siniTTS BerhadiahJawab dan gunting TTS Berhadiah di atas kemudian kirimkan ke PT Harian Waspada Jalan

Brigjen Katamso No.1 Medan/Jalan Letjend Suprapto No.1 Medan. Tulis nama dan alamat lengkapserta nomor pengenal. Jawaban paling lambat diterima Jumat 28 Januari 2011, pukul 16:00.

Bagi pengirim yang dapat menjawab semua pertanyaan dengan tepat dan benar akan diberihadiah berupa uang tunai sebesar Rp50.000,-untuk satu orang pemenang. Semua jawaban yangbenar akan diundi.

Pengumuman pemenang akan diumumkan pada Minggu 30 Januari 2011 beserta jawabanyang benar di halaman yang sama.

Hadiah dapat diambil di kantor Harian Waspada bagian Sekretaris Redaksi (jam kerja), setelahtiga hari pengumuman pemenang diterbitkan.

TTS BERHADIAH

Pemenang TTS BerhadiahMinggu Lalu

Zulfan Nasution, Jl Sei Bahbolon 22,Medan

Seorang pedagang ditangkap macan dandigondol binatang buas itu menuju sarangnyadi hutan. Kebetulan, kejadian ini sempat terlihatoleh seorang putranya.

Sang putra segera mengambil kapak, danmengejar raja hutan itu.

Ketika jarak mereka semakin dekat, pedagangyang sedang berada di mulut macan itu berteriakkepada anaknya.

“Hati-hati memainkan kapakmu! Lukailahkakinya, jangan lebih dari itu. Bila kulitnya rusakberat, kita akan sulit menjualnya ke pasar!”

Dasar PedagangKombur Asahan

Siapa Yang Paling Banyak?

5

6

8

9

3

4

1

7

568

9

3

4

2

17

83 17

B 76

8

94

13

5 6893

2

17

5

6

8

9

3

4

2

1 7

56

8

9

3

4

2

17

7

AB

0A

B

0B

0

B

00

0

1

23

45

78 9

1

2

3

4

5 6

7

8

9

1

2

3

4

5

6

7

8

9

1

23

4 567

8

9

1

23

4

56

8

9

2

4

5 6

9

245

6

2

0

A B

0

A

B

0

A

B

0

A

B

0

A

B0

A

B

AB

A

A

A

68 9

34

2

1 7

6 893

42

1

7

6 9

42

69 4

68 9

4

23

5

68 93

4 2

1

76 89 3

42

1

7 A

89 34

2

1

7

7

AB0

AB0

AB0

A B0A

B0

0

e33

S.u.d.o.k.u_P.l.u.s . . . . . . . (Berhadiah) Gunakan angka 0 sampai 9 ditambah dua abjad -- A dan B -- untuk mengisi kotak-kotak yang kosong. Tidak boleh ada pengulangan angka dan huruf pada lajur mendatardan menurun, maupun di dalam kotak 4x3 bergaris tebal. Tidak ada keterlibatan matematika, hanya membutuhkan pertimbangan dan logika.Gunakan pensil dan penghapus pada awal pencarian angka pengisi kotak, sebelummenuliskan angka yang benar dengan pulpen. Tingkat kesulitan: mudah (**). Tersedia hadiah Rp. 50.000,- untuk seorang pemenang. Antar kupon yang sudah terisi angka yang anda yakini benar ke kantor WaspadaJalan Brigjen Katamso 1 Medan paling lambat Jumat. Peserta dari luar kota bisamengirimnya melalui faksimile ke (061) 4510025. Jawaban dan pemenangnya dimuat pada edisi Minggu depan (30/1).------------------------------------------- potong di sini ----------------------------------------------

Nama : . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . .

Alamat : . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . .

. . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . .

Kode Pos . . . . . . . . .

No. KTP/SIM : . . . . . . . . . . . . . . . . . --------------------------------------------- potong di sini --------------------------------------------

Page 7: Waspada, minggu 23 Januari 2011

WASPADAMinggu23 Januari 2011

Populer

K

Di Mana DitemukanKapal Selam Kokain?Di Mana DitemukanKapal Selam Kokain?

San Lorenzo

SamuderaPasifik

Bogota

Cali

Quito 0

M

200

MIL

U

Kapal selam pengangkut kokain

artel narkoba di Amerika Tengah dan Selatan selalu mencoba cara-cara baru untuk mengirim kokain dari Kolombia ke

Amerika Serikat. Pesawat terbang kecil yang digunakan pada 1970-an digantikan oleh speed boat berkecepatan tinggi pada 1980-an.

Pada 1990-an, ketika radar canggih pihak polisi dan militer mampu menangkal penyelundupan narkotika dari Karibia ke Pasifik, alat angkut bawah air mulai digunakan. Baik yang dilengkapi mesin maupun yang ditarik di belakang kapal ikan, alat angkut yang dibuat asal-asalan ini nyaris tak terdeteksi oleh radar atau sonar.

Namun, upaya terbaru dari pelaku telah menempatkan penyelundupan narkotika ke tingkat kecanggihan baru. Tahun lalu polisi Ekuador memergoki sebuah kapal selam, mampu menyelam sampai 20 meter, dekat San Lorenzo,

kota di perbatasan dengan Kolombia.Kapal selam sepanjang 30 meter itu ditangkap

sebelum pelayaran perdananya. Dibuat dari fiberglass, kapal selam itu mampu mengangkut 10 ton kokain. Kapal buatan tangan itu memiliki menara, periskop, ruang tidur untuk enam awaknya dan alat pemurni udara.

Hampir 50 kapal selam yang tak secanggih itu berhasil ditangkap sejak 2006, kebanyakan ditemukan oleh patroli udara. Hutan bakau dan banyaknya muara di sepanjang tepi pantai Kolombia dan Ekuadori memudahkan penyelundup narkotika membuat dan mengoperasikan kapal-kapal selam seperti itu .

Bila kapal selam Ekuador mewakili generasi terakhir wahana penyelundupan kokain, diperlukan upaya pencegatan berteknologi lebih canggih oleh badan-badan pencegah perdagangan narkotika untuk memerangi ancaman baru ini.

AmerikaSelatan

PARA ilmuwan Inggerismengembangkan ayam yang

dimodifikasi secara genetis (GM)sehingga tidak bisa menyebar-

kan infeksi flu burung – langkahyang diharapkan di masa datang

bisa mengurangi resiko penye-baran flu burung yang menye-

babkan epidemik mematikanbagi manusia.

Ilmuwan dari universitas

burung H5N1, namun mereka tidakakan menyebarkan virus itu ke ayamlain yang bersinggungan denganmereka.

“Mencegah penjangkitan viruspada ayam akan mengurangi dam-pak penyakit itu secara ekonomi danmengurangi resiko bagi manusia,”kata Laurence Tiley, dari bagiankedokteran hewan Cambridge.

Flu burung H5N1 telah menye-bar di kawasan Asia dan Timur Te-ngah, dan beberapa kali dilaporkanterjadi di Eropa, sejak tahun 2003

dan telah menewaskan ataumemaksa pemusnahan ratusan jutaekor unggas, kata organisasikesehatan hewan dunia, OIE.

Penyakit ini jarang sekali meng-infeksi manusia namun bila itu terjadimaka akibatnya mematikan : Or-ganisasi Kesehatan Dunia (WHO)telah mendata 516 kasus terjadi padamanusia sejak 2003 dan virus itu telahmenewaskan 306 di antaranya.

Para ahli mengatakan, sangatbahaya jika virus itu berevolusi kebentuk yang bisa menjangkiti manusia

Ilmuwan buat ayam yang tidak sebarkan flu burung, tapi amankah untuk dikonsumsi manusia?

Ilmuwan BuatAyam TidakSebarkan Flu

dengan mudah dan menyebar kemanusia, karena akan menyebabkanrata-rata penyebaran meningkat danmenghasilkan pandemic di manajutaan orang bisa mati.

Ancaman EkonomiDi beberapa negara Asia Tengga-

ra, China dan beberapa bagian nega-ra di Afrika, flu burung telah menjadimasalah besar bagi perekonomiandan keamanan pangan, dan jugamenjadi ancaman tetap menjangkitimanusia.

Korea Selatan, yang tengah ber-juang menangani penyakit kaki danmulut, mengatakan minggu ini pi-haknya meningkatkan kewaspadaanterhadap flu burung setelah mende-teksi flu burung H5N1 di sejumlahpeternakan unggas.

Helen Sang dari Institut Roslindi Universitas Edinburgh, yang be-kerja bersama Tiley, mengatakan da-lam satu pertemuan bersama, ayamGM bisa membuka jalan bagi pening-katan perekonomian dan keamananpangan di sejumlah negara di duniadi mana flu burung menjadi ancamanbesar, namun mengatakan penggu-naan ayam GM akan menambahbiaya peternakan.

“Negara-negara seperti Chinatertarik dalam pengembangan mo-difikasi genetik ini untuk melindungipeternakan unggas dan rakyat mere-ka,” katanya. “Dengan sendirinyabiaya akan tambah mahal karenakita terpaksa menggunakan produkyang dikembangbiakkan pabrik. Na-mun, di saat yang sama, kebutuhanakan vaksinasi dan kerugian akibatunggas yang terinfeksi akan ber-kurang.”

Meski banyak pihak yang meng-hasilkan unggas akan mengaut keun-

ROKET terbesar yang pernahdiluncurkan dari Pantai Barat terbangmenuju ruang angkasa sambilmembawa satelit rahasia ‘keamanannasional’, demikian diumumkanPangkalan Angkatan Udara Van-denberg di California.

Delta IV, nama roket itu, yangterdiri dari 23 lantai diluncurkansesuai jadwal Kamis (20/1) pukul 1:10siang waktu setempat. Roket ini mem-bawa ke orbit satelit untuk LembagaPengintai Nasional (NRO), badanpemerintah AS yang mengawasi sa-telit-satelit negara.

NRO tidak bersedia memberipenjelasan rinci tentang satelit itunamun menekankan ini untuk yangketiga kalinya dalam rangkaian enamsatelit yang diluncurkan hanya dalamperiode tujuh sampai delapan bulanlamanya. Peluncuran berikutnyadijadwalkan 5 Februari mendatang.

“Kami ingin membuat parapengiklan kami penasaran tentangkemampuan dari satelit-satelit ter-sebut,” kata Rick Oborn, jubir lem-baga intelijen itu.

Namun, sejumlah analis menga-takan mereka meyakini satelit ituakan menjadi satelit penggambar

yang mampu melihat gambar sekecilkepalan tangan manusia dari jarakratusan mil.

“Satelit itu akan digunakan untukmemproduksi gambar beresolusitinggi seputar fasilitas militer di se-luruh dunia,” kata Jeffrey Richelson,pakar ruang angkasa di Arsip Kea-manan Nasional.

Menurut para pakar, satelit itu,yang diberinama KH-11, tidak mam-pu membaca nomor polisi ken-deraan atau judul utama dari sebuahsuratkabar, seperti terlihat dalamfilm-film Hollywood. Namun karenaukurannya yang besar dan opticyang lebih besar, satelit itu memilikiresolusi yang lebih canggih yang bisamelihat sesuatu di permukaan bumilebih rinci dibanding satelit yang sa-ma.

“Dengan kemampuan melihatbenda-benda seukuran empat incimerupakan nilai yang luar biasa. JikaAnda mencoba mengetahui ke-mampuan misil baru yang ada dipangkalan Korea Utara – apakahmampu mencapai daratan ASmisalnya – jika Anda bisa melihatrudal itu dengan rinci sehingga men-dapatkan gambaran akurat, maka

Anda sudah bisa memastikan jaraktempuh rudal itu,” kata Ted Molczan,seorang astronom yang spesialisasi-nya menjejak satelit di orbit-orbitrahasia.

Molczan mengatakan sekarangini ada 3 satelit KH-11 di orbit dandia meyakini tujuan peluncuran ter-baru satelit ini untuk menggantikansatelit yang telah mengorbit sejak2001.

Meski ini untuk pertama kalinyaroket Delta IV diluncurkan dari pang-kalan Angkatan Udara Vandenberg,tapi peluncuran ini merupakankelima kalinya dalam sejarah programpengintaian tersebut. Satelit-satelitlain sebelumnya diluncurkan dariCape Canaveral, Florida.

Delta IV lebih tinggi 91 kaki diban-ding roket Titan IV-B – roket lamayang dipensiunkan tahun 2005 – danmemiliki kapasitas muatan hampir2.000 pon lebih besar dibanding roketsebelumnya, kata Angkatan UdaraAS.Peluncuran itu menyusul tiga ta-hun persiapan di Vandenberg danperbaikan infrastruktur senilai 100juta dollar di pangkalan itu agar mam-pu menangani peluncuran roketukuran besar.Syafri/CNN

tungan dari jenis ayam transgenicini, mereka yang memelihara unggasdi halaman belakang terpaksa mestimenunggu sampai para ilmuwanmenciptakan unggas yang bisaditernakkan di lahan kecil. “Ituartinya ayam-ayam di lahan kecilini harus bisa melakukan perkem-bangbiakan sendiri sekaligus menu-runkan trans gen yang melindungi,”kata Tiley.Untuk mengembangbiakkan ayam GM, para penelitimemperkenalkan gen baru kepada

mereka yang memproduksi molekul‘unggas’ kecil yang ‘meniru’ elemenpengendali penting virus flu burung.

Mesin replikasi virus diupayakanmengenal molekul unggas dan bu-kannya gen virus dan hal ini mengolahsiklus replikasi virus itu.

Setelah memproduksi ayam-ayam modifikasi, mereka meng-infeksi 10 di antaranya dan 10 ayambiasa dengan flu burung H5N1.Seperti halnya ayam normal, burungtransgenik jatuh sakit karena virus

itu, namun mereka tidak menye-barkan infeksi itu ke ayam lain yangdikurung di tempat yang sama denganmereka – meski pun ayam-ayam jenisbiasa, bukan ayam transgenik. Pe-nelitian itu disiarkan dalam jurnalScience.Para peneliti mengatakanmereka sekarang berencana men-coba membuat ayam yang secaramenyeluruh resisten terhadap fluburung daripada hanya sekedarmencegah penularan flu dari ayamke ayam.Syafri/reuters

Roket Bertingkat 23 LuncurkanSatelit Mata-Mata AS

Roket Delta IV ketika diluncurkan membawa satelit mata-mata AS./CNN

Cambridge dan Edinburgh mengata-kan, meski ayam transgenik ini tetapbisa sakit dan mati bila terpapar flu

RUSIA mulai menjual tiketberharga multi miliar dolar untukmembawa lagi turis mancanegara ke stasiun ruang angkasainternasional pada tahun 2013setelah menghentikan aktivitasitu selama empat tahun. Itu arti-nya, Rusia akan melakukanperjalanan wisata ruang angkasakembali pada tahun 2013 men-datang, begitu menurut kete-rangan satu perusahaan yangberpangkalan di Amerika Serikat.

Perusahaan Space Adven-tures yang berbasis di Virginiatidak memiliki tiket lagi untukdijual guna melakukan perjala-nan ke lokasi tanpa gaya gravi-tasi itu sejak penerbangan per-jalanan wisata ruang angkasamilioner Cirque du Soleil pendiriGuy Laliberte ke ruang angkasa pada Oktober 2009.

Namun ditahun 2013 mendatang perusahaan itu akan mena-warkan perjalanan turis ke angkasa selama 10 hari dalam setahunke orbit stasiun ruang angkasa Rusia, Soyuz berdasarkan perjanjiandengan agen ruang angkasa Rusia Roskosmos dan Soyuz, begitukata Sergey Kostenko, juru bicara perusahaan itu.

Rusia berusaha menambah kapasitas Soyuz dalam rangkarencana badan ruang angkasa negara beruang merah itumenambah produksi tahunan pesawat ruang angkasa yangdibawa ke orbit oleh roket Rusia yaitu sebanyak empat atau limapesawat tahun 2013.

Meskipun Laliberte tidak pernah mengumumkan berapamilioner itu membayar ongkos perjalanan wisatanya ke ruangangkasa, namun Kostenko me-ngatakan lebih dari nilai 35 miliar

Rusia Perjalanan WisataRuang Angkasa 2013

Siap-siap wisata ke luar angkasa./nsmc

A5

dolar yang dibayar pendahulu-nya Mogul software AS CharlesSimonyi pada tahun 2007. Kos-tenko menambahkan bahwaSpace Adventures telah memilikidaftar pelancong potensial mes-kipun ongkos perjalanan wisatake ruang angkasa sangat mahal.

Sejak kembalinya Lalibertedari perjalanan wisata ruangangkasanya, Roskosmos telahmenyediakan kursi hanya untukpara astronot sebagaimana Ros-kosmos mengambil alih tanggungjawab menerbangkan astronotAS di tengah-tengah rencanaNASA untuk mempensiunkanpesawat ruang angkasanya yangsudah berusia 30 tahun di masa-masa mendatang.

NASA mengatakan rencanabadan antariksa nasional AS itu membooking 12 kursi ekstraSoyuz untuk menerbangkan astro-notnya ke dan dari stasiunruang angkasa internasional pada tahun 2014-2016 dengan rincianharga sekurang-kurangnya 55,8 miliar dolar AS.

Agen ruang angkasa Ame-rika Serikat tahun lalu telah menan-datangani perjanjian senilai 335 miliar dolar dengan Rusia untukmembeli enam kursi perjalanan ruang angkasa pada tahun 2013.Sebagaimana perusahaan itu mempersiapkan program ruangangkasa karena biaya operasionalnya yang sangat mahal danmemfokuskan kembali pada penerbangan manusia melebihiketinggian orbit stasiun ruang angkasa berjarak 220 mil ke asteroiddan Mars.

Nurhayati Baheramsyah/reuters

Page 8: Waspada, minggu 23 Januari 2011

RAJANYA PENGOBATAN ALAT VITALANDA GAGAL DITEMPAT LAIN...???

Kami memberi bukti bukan janji, alat vital besar danpanjangditempat, no suntik, no silikon dan bukanbahan kimia, murni tradisional, ramuan alami dan

Do’a, dijamin paten dan permanen tanpa ada efek sampingbebas pantangan. Untuk semua usia, ras dan agama. UntukPria: Besar dan panjang disesuaikan dengan ukuran yang diinginkan, dijamin joss, menjadikan alat vital keras, kuat, tahanlama, menyembuhkan impotensi, ejakulasi dini, lemah syahwat,lemah karena diabetes dan mengatasi ereksi, loyo dan kuranggairah, kembali perkasa menangani bekas suntik/ silikon, maniencer, plek cur, mati total, spilis, mandul, ingin punya keturunan,dan menangani yang gagal ditempat lain.Untuk Wanita: (Bisa berdarah lagi) menghilangkan keputihanbecek, bau tidak sedap, ingin menceng-kram, wangi.Buktikan disini (Bergaransi) HP. 0812.8481.8889Alamat praktek: Jl. SM. RAJA SAMPING UISUMASUK JL. SEMPURNA 300M NO. 49 MEDAN

KLINIKPUTRA PASUNDAN

Jangan Lewatkan Interaktif langsungdengan PASAK BUMI di DELI TV SetiapSabtu Malam Pkl. 22.30 Wib (Live)Call Center: 0818 090 73481

JL. KLAMBIR V NO. 152KP. LALANG MEDAN

TERAPI KEJANTANAN DENGAN MENGGUNAKAN TOTOK SYARAFDAN DIBERIKAN RAMUAN/ JAMUHASILNYA PERMANEN. TANPA EFEK SAMPING BEBAS USIA, BEBASPANTANGAN DAN AGAMA

REAKSI LANGSUNG DI TEMPATMEMILIH UKURAN YG SUDAH DI SIAPKAN DARI NO (1) S/D (3)MENGOBATI PRIA+ BESAR : 3, 4, 4, 4, 4, 5, 5, 5, 6 CM+ PANJANG : 13-14-15-16-17-18-19-20 CM- IMPOTENSI- LEMAH SYAHWAT- KURANG KERAS/ LOYO- MANI ENCER/ EJAKULASI DINI- DIABETES/ KENCING MANIS- TDK PNYA KETURUNAN- MENANGANI PROBLEM ASMARA, DSBALAMAT: JL. SM. RAJA DEPAN GARUDA PLAZA GG. KELUARGASAMPING KLINIK BUNDA NO. 31A HP. 0812.6057.6444

KLINIK TRADISIONALALAT VITAL

DARI PELABUHAN RATU CISOLOKBANTEN

DITANGANI LANGSUNGA. AMARUDIN

MITSUBISHI BARUSegala merk DP mulai 10%. Bunga0%. Gratis Angsuran I.Hub. YUDI. S. 0821 6079 1889

AC : Air Condition PS : Power StearingBR : Ban Radial PW : Power WindowCL : Central Lock RT : Radio TapeND : Nippon Denso VR : Velg RacingDB : Double Blower EW : Electric Window

Informasi Pembaca

Bursa Automotive

BURSAAUTOMOTIVE

BURSAPELUANG BISNIS

TEMPAT PENITIPANANAK ASSAKINAH

Usia mulai dari 3 bulan, MartubungJl. Pancing 5 Kebun Lada Gg. SBYsamping Mesjid Mukhlisin No. 9

HP. 0821.6055.9840

SUMBER BIBIT UNGGULBibit tanaman perkebunan, kehutanan,buah, ternak Hub. (061) 785.3855 -733.1464 / 0878.6982.6525

BLUE BIRD MEMBUTUHKAN127 Pengemudi. Komisi, Bonus,Insentif, GPS, Mess, Mobil baru, dll.Syrt: 23 - 50 thn, SIM & KTP, Tdkbertato/ bekas tato, Segera dtg/kirim lamaran ke: Jl. Kapt. MuslimNo. 92 Medan Telp. 7637.5840

DICARI GURUYayasan Pend. Darul Hikmah/

Tk. Melati untuk Guru SD, TK/ RAHub. 0813.9796.0600

(061) 836.5626

BURSALOWONGAN

LOWONGAN KERJAWanita (Gadis/ Janda) Menjadi

- Prwt anak (gaji 600 Rb - 1 Jt)- Prwt org tua (Gaji 650 - 1,2 Jt)Ditambah uang kerajinan 50rb/bln Hub. Bpk Ridho (061)453.1124/ 0852.755.23457 Jl. Ayahanda 73C Medan

BURSATRAVEL/ WISATA

Jl. Sisingamangaraja No. 82Medan

Telp. (061) 734.2106

KENANGAKENANGAKENANGAKENANGAKENANGA CITI HOTELMy Residence in Medan

FreeWiFi

TANAH

RUMAH DIJUALJl. Sunggal Gg. Baru No. 16,± 500m dari Jl. RingroadLT. 263m², LB. 144m², KT 3, KM3, R. Tamu, R. Keluarga,Dapur, Buka, Harga negoHub. 0852.7807.1375

TANAH Siap bangun Uk. 15x27m, SHM,Pagar tembok keliling, Lokasi dekat KntrKep. Desa Pematang Johar Lab. Deli,10menit dari Simp. Cemara Asri Sampali,hrg nego (TP) Hub. 0813.9760.8506

BURSAHILANG/TERCECER

BURSABUTUH DANA

UANG CEPATJaminan BPKB mobil, sp. motor, truk (ygmasih kredit juga bisa). SHM. SK. Camat.Hub. 0821 6598 0379 - 061.69484281

KEHILANGAN SURAT TANAHAsli 1 (satu) berkas Surat Tanahterletak di Dusun V DesaPatumbak Kampung Tanggal.SK Gubsu No. 5921 - 35/DS/I/1985. An. Alm. H. Abd.Rahman Perangin Angin.

BURSAKESEHATAN

BAKTERI PROBIOTIKPELANGSING

TURUN 20 KG AMANMUDAH CEPAT

0813.3207.7899 GARANSIMINYAK BULIN

(Bulus + Lintah + Asli)- MUJARAB: 100% Bikin alat vital pria

jadi besar - panjang - kokoh, berotot& memiliki kemampuan tahan lamadalam bersenggama sehingga terciptakenikmatan sepuas-puasnya.Bahkan usia, 70 tahunan tetap macho

Cobalah & buktikan !Hanya Rp. 150.000/ botol

Habis 1 botol jantan seumur hidupDijamin tanpa efek samping & garansi

- Tersedia: Kapsul herbal kuat sex (amanutk jantung) Rp. 20.000/ kapsul

Hub. BAMBANG AL-AZIZKONSULTASI SPRITUALJL. MEDAN - T. MORAWA KM. 12,5

GG. SUKA MULIA NO. 50CAB. TEBING TINGGI

JL. PULAU IRIAN NO. 5 (HENDRA)NB: PESAN JARAK JAUH BISA DI KIRIM

(061) 7737.7370 - 0813.7084.7253

TELAH TERSEDIAColostrum 100% Made in New Zealand, untukjantung, diabetes, rematic, stroke, maag,asma, dll langsung HP. 0852.6134.6604

RUMAH DIJUAL3 KT, 2 KM, Garasi, PAM, AC 1PK, Rumah bertingkat Jl.Sidomulyo Gg. Rambutan No.48 Psr. 9 Tembung Hrg 180 Jt

Hub. 0852.6203.8582

RUMAH DIJUALLT. 15x35m, LB. 11x10m, Lokasi -T. Anom - SK Camat Peminat hub.0811.630.129 - 0813.7639.3546

RUMAH BARU JOHOR !Bisa KPR, LT. 255m, LB. 200m, 4 KT,3 KM, Ada garasi, Carport, SHM,PLN, PAM, Gas, di depan TamanBlok G No. 3, Harga Rp. 650 Jt

(Include AJB)Hub. 0813.7533.4051

Informasi PembacaBursa Property

GR : Garasi LB : Luas BangunanKM : Kamar Mandi LT : Luas TanahKP : Kamar Pembantu RM : Ruang MakanKT : Kamar Tidur RT : Ruang TamuSHM: Sertifikat Hak Milik

BURSAPROPERTY

RUMAH BARU DIJUAL Jl. Denai Gg. GiatH u b H P. 0 8 1 3 . 8 1 2 5 . 4 1 7 0 -0813.6224.2468 - 0813.7566.4136

RUMAH PERMANEN 2 LANTAI DIJUALLT. 200m², LB. 160m, Fas. 3 KT, Garasi mobil bisa2 mobil, Harga nego Jl. Ibrahim Umar Gg. RedaHati No. 8 HP. 0852.9670.9192

BURSASEPEDA MOTOR

BURSAPENDIDIKAN

TOYOTA Great Corolla. SEG Th ‘95Biru Mica. Komplit + Audio. Harga71 jt. Hub. 0811 648 441

TOYOTA Kijang Krista Thn. 2000 Bensin,warna hijau metalic asli Medan, AC,Tape, VR, Mulus. BK Pilihan. Pajak Baru.Siap pakai. Harga 110Jt. Hubungi0811 656411 / 061-77870870

DAIHATSU Rocky IndependenThn. 97. Wrn. Hitam. Hrg. 88Jt Nego.Hub. 0852 6158 2168

HONDA Grand Civic Th. 88.Warna merah, AC, Tape mulus.Harga 33 Jt/Nego. Hub. 77702406

HONDA Accord Thn. 1990. Merahtua metalic. AC, VR, Hrg. 41Jt. Hub.0813 7021 2560 - 0813 9698 6521

SUZUKI APV 2006 Type L. Hitam metalik.Mobil mulus Kaleng2. Original semua, BKPanjang asli Medan cantik. Luar dalam.Jarang pakai. Lihat dulu. Harga 93 Jt/Nego.Hub. 0812 6568 818 / 7730 5875

ISUZU Panther LDX Coklat Metalik. P. Steering,P. Window, 4 Pintu. BK Asli Medan. BK Panjang,Tape, Accesories, Remote Alarm, Cantik luarDalam. Mulus Bang. Harga 45Jt/NegoHub. 0812 6568 818 / 77305875

ISUZU Panther LDX Tahun 92 Dijual.AC Double Blower, Tape, PS, VR, mobilmulus, siap pakai. Harga 40 JutaNego / TP. SMS. Hub. 061.77780896- 081 361 430 619

TERAPY ALAT VITALTERBESAR DAN TERPERCAYAIZIN DINKES NO. 037/DRHP/1973/12JULI/73PERNAH HADIR DI JOHOR MALAYSIAPERNAH HADIR DI LIVE TOP NEWS METRO TVSEBAGAI PENGOBATAN TERBAIKMASTER OF KEJANTANAN DAN KEROHANIANTERAPY NYATA DAN LUAR BIASA, BESAR, PANJANG, LANGSUNGDITEMPAT DAN BERGARANSI UNTUK SELAMANYA 100% ALAMI.METODE PENGURUTAN DISEKITAR ALAT VITAL MELALUI TO-TOK URATURAT KEJANTANAN. KAMI TIDAK MENGGUNAKAN VACUM, SEPERTISUNTIK SILIKON, DLL. JANGAN SALAH INFORMASI, DISINI TEMPATNYA,HANYA DGN WAKTU 25 MENIT KAMI AKAN BUKTIKAN ALAT VITALANDA MENJADI JUMBO DAN TAHAN LAMA:BAGI ANDA YG KECEWA DITEMPAT LAIN, KAMI SIAP MEMBANTUANDA (TIDAK TERBUKTI JANGAN BAYAR). RAHASIA TERJAMIN UNTUKSEMUA AGAMA, MEMBUKA AURA, KARIR DAN JABATAN, JUGAMENGOBATI KENCING MANIS, LEMAH SYAHWAT, DLL

HUB. H. ANDI BERSAMA H. ZAENAL0812.2764.4325 - 0858.6119.7008

JL. SM. RAJA MASUK AMALIUN DEPAN HOTEL MELATIGG. PADUAN TENAGA NO. 11

KUSUK & LULURMBAK ALIN

BERSEDIA DIPANGGILHUB. 0813.7739.9508

LOWONGAN KERJABERGAJI 2 JT

Jl. Serdang Gg. Belimbing No. 2DMedan Kantor (061) 7784.1353Febby: 0878.6717.1941Barus: 0813.6100.8160Sebagai Tenaga Penjual ATKSyaratnya gampangMelamar sekarang besok sudah kerja

PT. INTERTAMA TRIKENCANA BERSINARPerusahaan Swasta Multi Nasional yang bergerak di Bidang Peternakan Ayam

MEMBUTUHKAN“STAFF MARKETING”

Persyaratan:- Pria/ wanita- Jujur dan berdisiplin tinggi- Pendidikan minimal D3 semua jurusan, Fresh Graduate- Berpenampilan rapih, menarik- Akan ditempatkan di kantor yang berada di Medan johor dan Medan Selayang- Berjiwa Marketing- Memiliki bahasa komunikasi yang baik dan lues, bertanggung jawab,

independent dapat bekerja secara mandiri/ secara team- Mampu mengoperasikan Ms. Office (Word, Excel)- Mampu berbahasa Inggris/ Hokkien (minimal pasif) adalah nilai lebihLampiran:- Pas photo berwarna 3x4: 2 bh- Photo copy KTP/ SIM- Photo copy Ijazah dan Transkrip nilai

Kirim lamaran dan CV anda langsung/ jasa pos ke:PT. INTERTAMA TRIKENCANA BERSINAR

Jl. Ternak Ayam No. 2 Dusun III, Desa Tj. SelamatKec. Sunggal - Deli Serdang 20352

Telp. (061) 822.3507/09Atau email ke: [email protected]

SUZUKI Carry Real Van Thn ‘97 GRV,Warna Hijau Siap pakai, Rp. 48 Jt/nego HP. 0812.6075.3638

SUZUKI Sidekick Thn ‘97/98 Hitam, BKMdn asli, Lengkap siap pakai, Originil,Hrg 76 Jt/damai HP. 0812.6545.1974

TANAH DIJUALLuas 10 Hektar, Harga 15 Jt/Ha, Lokasi daerahSilinda (± 75Km dari Amplas), Cocok utktanaman: Sawit, Karet, Coklat, dll

Peminat hub. 0813.9634.0587

DICARITUKANG PANGKASBERPENGALAMAN,

RAPI DAN JUJURBERMINAT HUB HP NO:

0878.6988.0120SUZUKI Carry Thn ‘85/86 Dijual cepat/ B.UW. Biru Metalic, Kondisi sangat mulus, Harga13,5 Jt/nego Hub. 0813.9642.3289

DAIHATSU Espass Thn ‘98 DIjualcepat, W.Merah Hati Metalic, AC, VR, BR, Kondisi sangatmulus, BK 1 tahun lagi, Harga 385, Jt/negoHub. 0852.7786.8029 / 0821.6604.1073

TIMOR Thn ‘97 Merah Metalic MobilMulus Siap pakai, BK panjang,Cat asli HP. 0813.7094.4002 -7760.1080 (B.U)

DICARI1 Spd Motor Smas/ Sogun/ Supra X Thn‘05 Atas, A. 3,0 - 3,5 Jt, TP Hub Mr. Sin,SMA 4 Mdn Hub. 0852.9661.8244- 0852.7699.0657, Pakai sendiri

TOYOTA Great (Sedan) Thn ‘92akhir dijual, W. Biru Met, VR, BR, AC,PS, TP CD, Remote, Spion modellipat, Siap pakai, Hrg 65 Jt/nego

Hub. 0813.7030.1442

InginInginInginInginInginPromosikanPromosikanPromosikanPromosikanPromosikan

ProdukProdukProdukProdukProdukAndaAndaAndaAndaAnda

HarianWASPADA

MediaMediaMediaMediaMediayang Tepatyang Tepatyang Tepatyang Tepatyang Tepat

untukuntukuntukuntukuntukIklan AndaIklan AndaIklan AndaIklan AndaIklan Anda InginInginInginInginIngin

PromosikanPromosikanPromosikanPromosikanPromosikanProdukProdukProdukProdukProduk

AndaAndaAndaAndaAndaHarian

WASPADAMediaMediaMediaMediaMedia

yang Tepatyang Tepatyang Tepatyang Tepatyang Tepatuntukuntukuntukuntukuntuk

Iklan AndaIklan AndaIklan AndaIklan AndaIklan Anda

WASPADAWASPADA FAX.4561347

1 CM Rp. 12.0002 CM Rp. 24.000

9 CM Rp. 126.00010 CM Rp. 140.000

5 CM Rp. 65.0006 CM Rp. 78.000

11 CM Rp. 165.00012 CM Rp. 180.000

Khusus Medan Deli, Marelan, Labuhan, BelawanHub. 0812 6390 660 Iklan Anda Dijemput

3 CM Rp. 36.0004 CM Rp. 48.000

HARGA BELUM TERMASUKPPN 10%

IKLAN KHUSUS6x1,5 kolom Rp. 120.000

7 CM Rp. 91.0008 CM Rp. 104.000

Pelanggan Yang TerhormatHAHAHAHAHATI-HATI-HATI-HATI-HATI-HATI TI TI TI TI terhadap penipuan yangmengatas namakan PT. Harian WASPADA, kamidari PT. Harian WASPADA tidak pernahmengirim sms untuk membeli produk anda,dan HAHAHAHAHATI-HATI-HATI-HATI-HATI-HATI TI TI TI TI apabila anda inginmelakukan transaksi jual beli melalui transfer.Segala akibat yang terjadi diluar

tanggujawabPT. Harian WASPADA.

Apabila anda mencurigai sesuatu,silahkan hubungi kami di061-4576602.

Terimakasih

Harian WASPADA Harian WASPADA

MINI & EFEKTIFIKLANKAN PRODUK ANDAHarian WASPADA

WASPADAMinggu

23 Januari 2011Medan MetropolitanA6

Waspada/Ist

Pengurus BKM seMedan Utara foto bersama senior fasilitator PNPMMP Kota Medan dan pembicara dari Bank Muamalat CabangMedan Muhammad Jaf ’I Daek dan Drs. Hermen, belum lama ini.

PNPM Mandiri PerkotaanAdakan Pelatihan Masyarakat

MEDAN (Waspada): Program Nasional PemberdayaanMasyarakat Mandiri Perkotaan (PNPM MP) adakah pelatihanmasyarakat di Kel. Terjun, Kec. Medan Marelan, belum lama ini.

Menurut Senior Faskel PNPM MP Jangga Siregar, SH kepadawartawan, Kamis (20/1) mengatakan, kegiatan itu rutin diadakansetiap tahunnya dengan tujuan mengasah dan membuka wawasanbagi pengurus PNPM MP seperti Badan Keswadayaan Masyarakat(BKM), perangkat BKM seperti unit pengelola keuangan, pengelolalingkungan, pengelola sosial dan sekretaris ditambah masyarakatyang selalu ikut mendukung program ini.

Siregar menambahkan, kegiatan ini diikuti 300an peserta terdiridari tiga kecamatan, yakni Kel. Rengas Pulau, Terjun, LabuhanDeli, Paya Pasir, Tanah Enama Ratus (Kec. Medan Marelan), TanjungMulia Hilir, Titi Papan (Kec. Medan Deli), Kel. Martubung danTangkahan (Kec. Medan Labuhan).

Penanggungjawab Operasional Kegiatan Medan LabuhanIriyanti Citra Mawarni, SE mengingatkan kepada seluruh pengurusBKM PNMP MP untuk selalu menjalankan tugas dengan benar,

Sementara Dekan Fak. Hukum Universitas MuhammadiyahSumut Farid Wajdi, SH. M. Hum, CD, dalam ceramahnya menyam-paikan, penyalahgunaan dana BLM yang diberikan pemerintahpusat dan daerah murni dari APBN dan APBD, dana itu haramdigunakan untuk kepentingan pribadi dan bisa terindikasi korupsijika penggunaan dana itu menyimpang dari tujuan awalnya. (m43)

Polisi Gelar RekonstruksiPembunuhanMahasiswa

MEDAN (Waspada): Polisi menggelar rekonstruksi kasuspembunuhan Denius Kristian Buulolo, 21, mahasiswa Uni-versitas HKBP Nommensen Medan, di halaman MapolsektaMedan Timur, Jumat (21/1).

Rekontruksi berlangsung dengan 7 adegan, dimanatersangka GPS, 21, warga Jalan Pelita II Medan Perjuangan,dipertemukan oleh beberapa orang saksi. Rekontruksi dimulaidari perjumpaan antara pelaku dan korban.

Dalam rekon itu terungkap, tersangka GPS mengaku diajaktemannya untuk menghabisi korban yang tak lain adalahtetangga kosnya di Jalan Pelita II.

Kronologisnya, mereka bertemu korban Denius KristianBuulolo 23 Agustus 2010 sekira pukul 16.00, saat itu korbansedang bermain gitar bersama teman-temannya di depanrumah kosnya.

Selanjutnya tersangka utama dalam pembunuhan ituberinisial DL menegur Denius agar tidak terlalu berisik dalambermain gitar karena posisi rumah kos tersangka bersebelahandengan korban.

Merasa tidak dihiraukan oleh korban, tersangkaDL memanggil teman-temannya GPS, Darius Pane sertaAntonius Pane (DPO) menghampiri korban yang sedang asyikbermain gitar bersama teman-temannya.

Di lokasi itulah korban dihabisi, tersangka GPS mengakuhanya berperan membantu dan memegangi korban agar tidakmelakukan perlawanan. Sedangkan temanya Antonius Panemenghajar korban dengan kayu, sementara yang menghabisinyawa korban adalah DL dengan menikamkam pisau ke perutDenius.

Saat ditanya petugas, tersangka GPS juga tak dapat mengelakkalau dirinya juga ikut memukul setelah korban terlentangdi tanah bersama dengan Darius Pane.

Setelah korban tak berdaya, GPS dan teman-temannyamelarikan diri, sementar korban yang dibawa warga ke RSUPirngadi tewas dalam perjalanan. (h04)

Polisi Punya Hak Tutup Fly Overbawah jembatan. Sedangkanbeton jembatan terlihat terkelu-pas akibat panasnya api.

Dikhawatirkan, api yangmembakar beton dari bawah flyover hingga empat jam lebih akanrapuh dan akan ambruk bilamenampung beban berat sepertitruk yang sehari-harinya melintasdi kawasan tersebut. Apalagikondisi jembatan kini mengalamikeretakan di be-berapa titik.

Tunggu hasilPoldasu menunggu hasil

pemeriksaan Laboratorium Fo-rensik (Labfor) Polri cabang Me-dan terhadap penyebab keba-karan pasar Pulo Berayan. Pol-resta Medan yang menanganikasus tersebut, sedangkan Pol-dasu yang membackupnya jugaperlu mengetahui hasil Labforyang akan keluar dalam 2 ming-gu kedepan.

“Yang menangani PolrestaMedan, Poldasu juga menung-guhasil Labfor yang akan keluardalam 2 minggu kedepan,” ujarNainggolan.

Dikatakannya, hasil Labforkebakaran pasar Pulo Brayanmerupakan kepentingan penyi-dikan dan hasilnya akan di-umumkan untuk menjadi kon-sumsi publik. “Hasil labfor me-rupakan kepentingan penyidi-kan. Namun, untuk hasilnya akand i u m u m k a n k e p u b l i k , ”jelasnya.(m39)

menutupnya,” jelasnya.Dugaan adanya kerusakan

jembatan layang Brayan ini, se-telah api yang menghanguskan600 kios, 8 ruko dan 1 mushallaitu, tepat dibawah jembatan.

Akibat kebakaran tersebut,secara fisik adanya kerusakanyang ditimbulkan, seperti selu-ruh karet penyambung di jem-batan terbakar dampakt rem-betan api yang membakar kios di

Humas Polda Sumut Kom-bes PolHer y Subiansauri mela-luiKasubid Dokliput AKBP MPNainggolan, Kamis (20/1).

Dijelaskan Nainggolan, hakpolisi untuk menutup jembatanBrayan tersebut, dengan per-timbangan masyarakat banyak.“Laporan dari Pemko Medan ituyang menyatakan jembatanrusak, dengan pertimbangan or-ang banyak maka polisi ber-hak

MEDAN (Waspada): Kalauada kerusakan struktur bangu-nan di jembatan layang (fly over)akibat kebakaran Pasar Brayan,polisi mempunyai hak untukmenutup jembatan layang di PuloBrayan.

“Poldasu dapat menutup-nya. Namun, harus ada bukti daritim ahli dari jembatan terse-butapakah masih layak atau tidakuntuk dilalui,” jelas Pjs Ka-bid

pa harus diangkut atau diantarpada malam hari,” jelas Hery.

Dijelaskannya, awalnya truktanki muatan 12.000 liter ter-sebut diamankan oleh petugaslalulintas.

Namun, karena didugaoplosan, maka penyelidi-kannya dilimpahkan ke Di-rektorat Reskrim Polda Sumut.“Sebenarnya itu tangkapanlalulintas, tapi karena didugamengangkut oplosan sehinggapenanganannya diserahkan keSerse (Reskrim),” jelas Hery.

Pantauan wartawan, hinggakemarin petang truk tanki ter-sebut masih teronggok di la-pangan parkir Mapolda Sumut.(m39)

tahui pemilik dan tempat tujuan12.000 liter bahan bakar ter-sebut.

“Identitasnya belum, karenasopir dan kernet truk tersebutmasih diperiksa. Truk itu di-amankan karena diduga meng-angkut oplosan,” kata Hery, yanghanya menyebutkan truk ter-sebut mengangkut bahan bakaroplosan, namun belum bisadiketahui secara pasti isi tankiapakah minyak solar atau mi-nyak tanah.

Menurut dia, pihaknya akanmendalami pemeriksaan me-ngapa truk tanki PT Wira PerkasaMandiri itu mengangkut 12.000liter di malam hari. “Itukan me-ngundang kecurigaan, menga-

MEDAN (Waspada): Direk-torat Lalulintas Polda Sumutmengamankan satu unit truktanki plat hitam BK 8316 CI yangdiduga mengangkut bahanbakar minyak oplosan sebanyak12.000 liter saat melintas di ger-bang Tol Belmera Amplas, Rabu(19/1) dinihari.

Truk roda enam warna biruputih bertuliskan PT Wira Perka-sa Mandiri (WPM) itu kemudiandiserahkan ke Dir Reskrim Pol-dasu untuk penanganan kasus.

Kabid Humas Polda SumutKombes Pol Drs Hery S menga-takan, sampai saat ini pihak Res-krim Polda Sumut masih meng-ambil keterangan sopir dan ker-net truk tersebut, untuk menge-

Tanki Muatan 12.000 LiterBBM Oplosan Diamankan

Page 9: Waspada, minggu 23 Januari 2011

WASPADAMinggu,23 Januari 2011

Sport A7

Problem CaturPutih melangkah, mematikan lawannya empat langkah.

Jawaban lihat halaman A2.

MEDAN (Waspada):Bin-tang Medan bersinar

setelah suksesmengawali laga perdana-

nya di pentas LigaPrimer Indonesia (LPI)

dengan kemenangan 1-0atas Atjeh United di

Stadion Teladan Medan,Sabtu (22/1).

Waspada/Austin AntariksaAmine Kamoun (kiri) mencetak gol kemenangan Bintang Medan atas Atjeh United dalam lagaperdana mereka pada Liga Primer Indonesia (LPI) di Stadion Teladan Medan, Sabtu (22/1).

Bintang Medan BersinarUngguli Atjeh United 1-0

LHOKSUKON, Aceh Utara (Waspada):Setelah sempat tertunda sekitar setahun, KONIKabupaten Aceh Utara membayar bonus untuksejumlah atlet peraih medali pada Porprov AcehXI yang digelar di Bireuen, Juli 2010 lalu.

Kepastian ini disampaikan Sekretaris UmumKONI Aceh Utara, Drs Amir Hamzah, kepadaWaspada di Lhoksukon, Sabtu (22/1). Dikatakan,uangnya sedang ditransfer ke rekening masing-masing cabang olahraga dan diharapkan tuntasdalam sepuluh hari ke depan.

Amir menjelaskan, total anggaran yang

Bonus Atlet Porprov Aceh Cairdisediakan untuk bonus tersebut adalah Rp900juta. Uang tersebut nantinya akan dibagikan untukatlet berprestasi pada Porprov Aceh lalu denganrincian peraih emas mendapat Rp5 juta, perakRp3 juta dan perunggu Rp2juta.

‘’Jumlah medali kita di Porprov lalu terdapat168 medali yang terdiri dari 81 emas, 49 perakdan 38 perunggu. Kita juga memberikan bo-nus masing-masing Rp15 juta untuk cabor yangmeraih juara umum, yakni angkat besi, panjattebing, anggar, selam, golf, bola basket, caturdan drumband,’ ‘urai Amir. (cmus)

BALI (Waspada): AncamanPSSI untuk mencoret keanggo-taan tim yang mengundurkandiri dari kompetisi resmi danberalih ke kompetisi tandinganyang digulirkan pengusahakondang Arifin Panigoro berta-juk Liga Primer Indonesia ataulebih populer dengan sebutanLPI, tampaknya bukan seke-dar siapan jempol.

Itu setelah Persema Malangdan Persibo Bojonegoro secararesmi dipecat sebagai angggotaPSSI yang diputuskan di harikedua pelaksanaan kongres ta-hunan PSSI di Pan Pacific, BaliNirwana Resort, Tabanan, Sabtu(22/1). Keputusan poncoretan inidisampaikan langsung KetuaUmum PSSI, Nurdin Halid, da-lam konferensi pers seusai kong-res yang berlangsung tertutupbagi media massa.

“Berdasarkan keputusanKongres, kedua klub tersebut

AntaraKetua Persatuan Sepakbola Seluruh Indonesia (PSSI) Nurdin Halid (tengah) didampingi olehKetua Badan Liga Indonesia Nirwan D Bakrie (kiri) dan Sekjen PSSI Nugraha Besoes (kanan)di Hotel Pan Pasific Bali Nirwana Resot, Tabanan, Bali, Sabtu (22/1). Kongres kali ini untuk membahaspenyampaian laporan hasil kerja 2010 dan rencana kerja 2011 yang dilaksanakan 21- 22.

PSSI Coret Persema Dan Persibo(Persema dan Persibo) resmidipecat sebagai anggota PSSI.Sesuai statuta PSSI, setiap klubyang dipecat berhak untuk me-ngajukan pembelaan diri da-lam kongres. Hanya saja, ke-dua klub tersebut ternyata tidakmenggunakan haknya sehinggaharus menerima sanksi peme-catan,” beber Nurdin.

Ditambahkan, karena tid-ak pernah mengirimkan suratpembelaan tadi, sehingga ter-hitung pada Sabtu (22/1), uru-san kedua klub (Persema Ma-lang dan Persibo Bojonegoro)bukan lagi tanggungjawabPSSI. Dalam artian, kedua klubsudah dinyatakan bukan lagianggota yang memiliki haksuara dalam kongres PSSI.

Selain memecat dua klub itu,imbuh Nurdin, pihaknya jugamendegradasi PSM Makassarke divisi I karena mengundur-kan diri dari Indonesia Super

League (ISL). Akan tetapi, timberjuluk ‘Juku Eja’ tersebut di-pastikan menerima nasib yangsama karena secara kebetulanAndi Oddang cs memainkanlaga di LPI melawan Persemadi Stadion Kanjuruhan Malang.

Asmuri, Manajer PersemaMalang, yang ditemui warta-wan di tempat kongres, menya-takan, pihaknya sudah menga-jukan surat pembelaan diri ke-pada PSSI melalui surat elek-tronik. Menurutnya, surat pem-belaan yang ditujukan kepadapeserta Kongres serta KetuaUmum PSSI tersebut sudah di-sampaikan sejak pada 20 Ja-nuari 2011 lalu.

“Dalam surat itu sudah ka-mi jelaskan alasan Persemamundur dari ISL karena kesuli-tan keuangan. Karena itu, apa yangdilakukan Komite Eksekutif PSSImerupakan tindakan sewenang-wenang. Apalagi, Keikutsertaan

Persema dalam LPI adalahsemata-mata untuk memaju-kan kualitas pemain dan ke-mandirian klub,” urai Asmuri.

Bantah Galang DukunganNurdin Halid dengan tegas

membantah isu seputar adanyasurat edaran berisi dukunganterhadap dirinya di tengah pelak-sanaan kongres PSSI di Bali. Isisurat dukungan tersebut agarpengurus daerah mendukungdirinya pada Kongres PSSI men-datang, untuk bisa kembali me-mimpin organisasi sepakbolanasional.

“Itu fitnah. Tapi kalau ada,saya tentu mengucapkan Al-hamdulillah. Artinya saya ma-sih didukung oleh anggota un-tuk kembali menjadi KetuaUmum PSSI,” koar Nurdin, sem-bari menambahkan, dirinyamemang sengaja melakukanpertemuan dengan Pengurus PSSIProvinsi sebelum pembukaan

Kongres untuk melakukan kon-solidasi organisasi dan bukanuntuk menggalang dukungan.

Mengenai pemilihan ketuaumum yang baru, kata Nurdin,pihaknya memastikan akanberlangsung tanpa rekayasa. Se-bab, kalau melenceng dari sta-tuta PSSI, FIFA akan memberi-kan sanksi. Ia pun mengatakanpemilihan dirinya kembalitidak menyalahi aturan, karenasalah satu poin statuta PSSI dise-butkan, ketua umum PSSI dapatdipilih kembali. Artinya, KetuaUmum PSSI tidak memilikipembata-san masa jabatan.

“Kongres PSSI berikutnyaakan diadakan di Pulau Bin-tan pada 19 Maret 2011 menda-tang. Kongres ini salah satu agen-danya adalah memilih ketuaumum PSSI. Siapa yang terpilihnanti akan ditentukan anggotadan bukan pihak lain di luar ang-gota,” tandas Nurdin. (yuslan)

Gol semata wayang BintangMedan tercipta hasil tendanganbebas libero asingnya asal Tuni-sia, Amine Kamoun di menit 31.Sejak awal, pelatih BintangMedan Michael Feichtenbeinermenerapkan komposisi 4-4-2dan lebih fokus menyerang.

Duet Yoseph Ostanika danCosmin Vance di barisan depanBintang Medan diandalkan un-

tuk mengobrak abrik pertaha-nan lawan. Keduanya didukungSyamsul Bahri, Syafari, Fakh-ruddin dan Rahmat Dwi Adi ditengah, sementara Amine me-ngomandoi lini belakang ber-sama Dodi, Rudi Hartono danDodi Rahwana.

Tuan rumah membuka pe-luang lewat kerjasama satu duaYoseph dan Syafari, namunYoseph terjatuh di kotak penaltidan bukan dianggap pelangga-ran oleh wasit. Niko, sapaan ak-rab Yoseph, berulangkali men-ciptakan peluang namun lagi-lagitendangan striker mungil ini mu-dah diantisipasi penjaga gawangAtjeh United, Herman Batak.

Gol yang ditunggu-tunggupendukung Bintang Medanakhirnya terjadi di menit 31. Se-buah tendangan bebas AmineKamoun menjurus ke sudut kirigawang Herman tanpa mampudiantisipasinya. Hingga paruhwaktu, tuan rumah masih ung-gul 1-0.

Atjeh United yang tampil di

hadapan Gubernur Irwandi Yu-suf berusaha bangkit di babakkedua. Lewat duo Korea, YumDong Jin dan Park Dae Sik, AtjehUnited beberapa sempat me-nembus pertahanan tuan ru-mah. Masuknya Zamrony cu-kup meningkatkan daya dobraktim, namun serangan selalukandas di kaki Amine cs.

Peluang terbaik Atjeh Unitedlahir lewat tendangan bebas bekasal Kamerun, Pierre Njanka.Sayangnya, sepakan mantankapten Arema Indonesia itu ma-sih membentur tiang gawang.Sebaliknya, Bintang Medanmenjelang berakhirnya pertandi-ngan yang disaksikan 3000 pe-nonton itu terus mengancam timtamu.

Tandukan Kapten SyamsulBahri masih mampu diaman-kan Herman Batak. Begitu jugadengan Cosmin yang berkali-kali mendapatkan peluang dikotak penalti. Hingga peluit pan-jang, laga yang dipimpin wasitEri Bestari (Padang) tetap berta-

han 1-0 untuk Bintang Medan.Tiga poin ini pun disambut

suka cita oleh Bintang Medan.“Saya sangat puas dengan ke-menangan ini. Meskipun sayaharus menambah beberapa pe-main asing untuk memperkuattim. Lapangan cukup buruk se-hingga menyulitkan kami ber-main dengan satu atau dua sen-tuhan,” ujar pelatih BintangMedan, Michael Feichtenbeiner.

Di lain pihak, Pelatih AtjehUnited Lionel Charbonnier me-ngaku kebersamaannya dengantim yang singkat membuat Pier-re Njanka cs belum memahamiskema yang diinginkan. “Sayabaru seminggu menangani tim.Kerjasama tim belum terlihatdan anak-anak belum benar-benar paham metode latihan.Saya harus benahi semua lini,”tukas pelatih asal Perancis itu.

Bintang Medan akan kem-bali melakoni laga kandang pa-da 6 Februari mendatang denganmenjamu Manado United diStadion Teladan Medan. (m17)

Waspada/Setia Budi SiregarTim futsal Partai Amanat Nasional (PAN) Medan (atas) dan tim Redaktur Waspada FCdiabadikan bersama usai melakoni laga persahabatan di Deli Futsal Plaza Medan,Sabtu (22/1). Pada laga itu PAN Medan yag dikoordinir Ahmad Arif unggul tipis 10-9 atasRedaktur FC yang dimotori Hendra DS cs.

MEDAN (Waspada): Menje-lang putaran kedua kompetisiDivisi Utama Liga Indonesia2010/2011, PSMS Medan beren-cana melakukan penambahanpemain dan mulai melobi pe-main yang diincar.

PSMS Berencana Tambah Pemain“Ini sebagai upaya untuk

memperbaiki kinerja skuadmenghadapi puataran kedua,walau waktu jeda putaran perta-ma masih panjang upaya itutetap dilakukan,” ujar AsistenManajer PSMS Drs Benny To-masoa, Sabtu (22/1) malam.

Ada satu pemain yang saatini tengah didekati. Tapi siapa,Benny Tomasoa belum maumenyebutkannya. “Ada satupemain, tapi siapa namanya tidakusah disebutkan dulu, nanti saja.Kompetisi masih berjalan, tunggusampai jeda nanti,” katanya.

Ditanya apa posisinya, Ben-ny menyebutkan pihaknya barumelakukan pembicaraan de-ngan seorang pemain tengahyang saat ini mengikuti kompe-tisi Liga Super. “Orang Medan,tapi dia sekarang main di luaruntuk tim Liga Super. Pembica-raan sudah dilakukan dan diamenyatakan akan mempertim-bangkannya karena mengakusenang dipercaya membelaPSMS,” sebutnya lagi.

Memang, hasil yang diraihPSMS selama putaran pertamaberlangsung tidak begitu baik.Melakoni sembilan laga, PSMS

hanya mampu meraih 13 poindari hasil empat kali kemena-ngan, empat kali kalah dan satukali imbang.

Namun, hal tersebut tidaklepas dari minimnya kontribusipemain depan seperti GastonCastano yang baru mencetakenam gol dan Kurniawan DwiYulianto dengan dua gol. Se-mentara satu gol masing-ma-sing dicetak Tri Yudha Handoko,Ari Yuganda dan Zulkarnain.

“Menambah pemain tengahbukanlah langkah yang tepatkarena yang diperlukan PSMSsaat ini adalah kurangnya sosokpenambang gol. “Tapi yang jelaspenambahan pemain itu nantidilakukan berdasarkan kebutu-han tim sesuai harapan pelatih.Pemain tengah itu salah satu-nya,” tambah Benny.

Suharto yang dikonfirmasiterkait hal tersebut tidak mem-bantahnya. Tapi menurutnya,hal tersebut masih sebatas wa-cana. Yang terpenting baginyasaat ini adalah mempersiapkantim menjelang menghadapiPSLS Lhokseumawe, Selasa(25/1) mendatang.

(m17)

Pelajar ResponDharmawangsa Cup

MEDAN (Waspada): Rektor Universitas DharmawangsaKusbianto SH MHum membuka Turnamen Voli Dharma-wangsa Cup XVII-2011 di kampus tersebut Jl KL Yos Sudarso,Sabtu (22/1).

Dalam sambutannya, Kusbianto mengharapkan seluruhpeserta menjaga sportivitas dan disiplin. Kusbianto pun ber-harap peserta dapat mencapai target masing-masing mengingatpersiapan yang dilakukan demi turnamen tersebut.

Turnamen ini, selain ajang mengasah prestasi, juga menjadiajang menjalin silaturahmi antar pelajar SLTA se-SumateraUtara. Pihak Dharmawangsa yang terus menggelar turnamensetiap tahun berharap mencapai sasaran yang diharapkanperlu ditumbuhkembangkan budaya berolahraga agar pelajardapat memberikan kontribusi terhadap pres-tasi olahragabola voli di Sumut.

“Olahraga sangat dibutuhkan untuk meningkatkan kebuga-ran tubuh, yang sangat erat kaitannya dengan kemampuanberpikir. Dan untuk meningkatkan kebugaran diperlukansemangat dan disiplin yang tinggi,” ujarnya.

Sementara itu, Ketua Panpel Bambang Hendra SPi MSimelaporkan turnamen diikuti 33 tim yang terdiri dari 19 timputra dan 14 tim putri dari Medan, Deli Serdang, Binjai, Langkatdan Tebingtinggi. Turnamen berlangsung setiap Sabtu danMinggu di lapangan voli Taman Gajah Mada Medan.

“Turnamen yang merupakan agenda tahunan Univer-sitasDharmawangsa itu cukup mendapat respon positif dari kalanganpelajar. Terbukti, jumlah- peserta yang berasal dari daerahlebih meningkat dibandingkan jumlah peserta tahun lalu.

Turnamen Dharmawangsa XVII ini menyediakan hadiahjutaan rupiah plus piala bergilir dan tetap. Hadir saat pembukaandi antaranya pihak Yayasan H Muzakkir SE, Sekretaris PanpelDra Hj Farida Hanum Nasution serta undangan. (m43)

MEDAN (Waspada): Pemerhati/mantan pesepakbola Medan,Antony SSos, mengharapkan sosok Ketua Umum PengprovPSSI Sumut ke depan adalah orang yang benar-benar bisamengangkat prestasi sepakbola Sumut ke tingkat nasional.

Demikian dikatakan Antony kepada Waspada, Sabtu (22/1), menanggapi sosok yang tepat sebagai pimpinan sepakboladi Sumut tersebut. Antony juga menegaskan agar kepengurusantidak seperti sebelumnya di mana banyak orang-orang yangtidak mengerti tentang sepakbola.

“Mari kita bercermin diri untuk mengevaluasi terhadaphasil-hasil yang sudah diperoleh pada event-event lalu danselanjutnya melakukan pembenahan di semua sektor terutamapembinaan. Ke depan jangan lagi masuk ke jurang akibatminimnya prestasi,” ujar Antony.

Didesak sosok yang pantas menduduki posisi tersebut,Antony menyebut nama Zulhifzli Lubis. Alasannya, selamaini Zulhifzi yang akrab disapa ‘Opung’ dikenal sebagai KetuaKONI Medan dan memiliki konsep-konsep pembinaankeolahragaan yang cukup signifikan, akurat dan terprogram.Hal itu sudah dibuktikannya dengan tampilnya kontingenKota Medan sebagai juara umum pada Porwil 2010 lalu. (m24)

Harus Bisa Angkat PrestasiKetum Pengprov PSSI Sumut

Page 10: Waspada, minggu 23 Januari 2011

Sport WASPADAMinggu

23 Januari 2011A8Arsenal Siapkan Rp58 MGaet Woodgate

T O T T E N H A M :Perburuan Arsenal terhadapbek Tottenham Hotspur,Jonathan Woodgate semakinmengerucut. Kabarnya, TheGunners sudah menyiapkanmahar menggiurkan untukmenggaet pemain 30 tahunitu. Arsenal terus berusahamemperbaiki kelemahan dilini belakang timnya. Kondisitidak menguntungkan ini taklepas dari cedera yangmenimpa dua dua centerback andalannya, Thomas

Vermaelen dan Sebastien Squllaci.The Gunners sebelumnya sudah mengantongi kandidat

pengganti Vermaelen dan Squallaci, seperti bek Gary Cahlil(Bolton Wanderers) dan Per Mertesacker (Werder Bremen).Namun sayang, proses negosiasi menemui jalan buntu.Arsenal sebenarnya masih memiliki dua center back, yakniJohan Djourou dan Laurent Koscielny. Namun ManajerArsenal, Arsene Wenger menilai timnya butuh tambahanbek lagi untuk memperkuat barisan pertahanan.

Seperti dilansir SkySports.com, Sabtu (22/1) Wengerpun mencoba menjajaki kemungkinan untuk mendatangkanWoodgate. Pemain ini sebelumnya sempat absen dalamwaktu yang cukup lama akibat mengalami cedera.

Wenger sendiri telah menyiapkan £4 juta atau setaradengan Rp 58 Miliar untuk mendatangkan Woodgate. Namunmanajer Spurs, Harry Redknapp masih ragu melepaspemainnya tersebut walau hanya berstatus pinjaman.

Benzema Dapat KritikanMADRID: Buruknya

penampilan striker KarimBenzema juga menjadiperhatian Ricardo Kaka.Menurut gelandang asalBrasil i tu, seharusnyaBenzema bisa menunjukkankemampuan terbaiknya saatini. Apalagi, setelah strikerGonzalo Higuain cedera,otomatis tumpuan lini depanReal Madrid ada di pundakpenyerang asal Prancistersebut. Untuk itu, Kakaberharap Benzema bisa kembali ke performa terbaiknyaagar bisa menyakinkan pelatih Jose Mourinho.

“Kadang Dia memang bermain tidak bagus dan kamipercaya ia mampu berbuat lebih baik dari itu,” kata Kakaseperti dilansir Goal.com, Sabtu (22/1)

Bahkan, saat bertemu dengan Almeria akhir pekan lalu,Benzema mulai kembali menempati bangku cadangan.“Itu keputusan pelatih. Saya hanya ingin membantu dilapangan,” ujar Kaka. Kaka optimis, Benzema akan segeramenemukan penampilan terbaiknya. Sebab, dia melihatBenzema adalah seorang pemain besar. “Saat latihan, Andabisa lihat dengan jelas kualitasnya. Ia mampu jadi pemainpenting bagi Real Madrid, itu semua tergantung dirinyasendiri,” tandas Kaka.

Di kompetisi La Liga, Benzema musim ini (2010-2011)baru mengoleksi 1 gol dari 16 kali penampilannya. Total, dikompetisi Liga Spanyol sejak bergabung dengan Madrid tahun2009 dari 43 penampilannya telah mengoleksi 9 gol.

(viva/ini/m18)

tampil konsisten dalam pertan-dingan tiga set. “Saya tampildengan start yang bagus,” kataNadal.

Memasuki set kedua, Nadalsempat mendapat perlawanan.Nadal unggul 4-0, namun Tomicbangkit dan akhirnya deucedengan skor 5-5. Nadal berhasilmenyudahi dengan skor 7-5. Setketiga, Nadal menyudahipertandingan, 6-3.

Unggulan kelima AndyMurray juga melangkah ke ba-bak keempat. Murray menekukperlawanan petenis asal Guiller-mo Garcia-Lopez dengammudah 6-1,6-1,6-2, di Rod LaverArena. Di babak selanjutnya,Murray akan menghadapi pe-menang antara Jurgen Melzerdan Marcos Baghdatis.

Tunggal putri, langkah VeraZvonareva belum terhenti. Se-mentara Kim Clijsters juga ber-hasil lolos ke babak keempat.Zvonareva yang jadi unggulankedua menghadapi Lucie

AP

Rafael Nadal melakukan selebrasi seusai memenangkanpertandingan babak ketiga atas petenis tuan rumah BernardTomic pada Australian Terbuka di Melbourne, Sabtu (22/1).

Australia Terbuka

Nadal Terlalu Tangguh Buat Tomic

Hasil Babak Ketiga Tunggal Putra:Robin Soderling (4), Swedia - Jan Hernych, Rep Ceko 6-3, 6-1, 6-4.Milos Raonic (Kanada)-Mikhail Youzhny (10), Russia 6-4, 7-5, 4-6, 6-4.David Ferrer (7), Spanyol-Richard Berankis, Lithuania 6-2, 6-2, 6-1.Alexandr, Ukraina-Jo-Wilfried Tsonga (13), Perancis 3-6, 6-3, 3-6, 6-1, 6-1.Andy Murray (5), Inggris-Guillermo Garcia-Lopez (32), Spanyol 6-1, 6-1, 6-2.Marin Cilic (15), Kroasia-John Isner (20), AS 4-6, 6-2, 6-7 (5), 7-6 (2), 9-7.Jurgen Melzer (11), Austria-Baghdatis (21) Yunani 6-7 (5), 6-2, 6-1, 4-3 (deuce)Rafael Nadal (1), Spanyol-Bernard Tomic, Australia 6-2, 7-5, 6-3.

Tunggal Putri:Vera Zvonareva (2), Russia-Lucie Safarova (31), Rep Ceko 6-3, 7-6 (9)Agnieszka Radwanska (12), Polandia-Simona Halep, Rumania 6-1, 6-2Iveta Benesova, Rep Ceko-Pavlyuchenkova (16), Russia, 6-3, 1-6, 7-5Peng Shuai, China-Ayumi Morita, Jepang, 6-1, 3-6, 6-3Kim Clijsters (3), Belgia-Alize Cornet, France, 7-6 (3), 6-3.Flavia Pennetta (22), Italia-Shahar Peer (10), Israel 3-6, 7-6 (3), 6-4.Ekaterina Makarova, Russia-Nadia Petrova (13), Russia, 6-2, 3-6, 8-6.Petra Kvitova (25), Rep Cekoa-Sam Stosur (5), Australia 7-6 (5), 6-3.

Buka Kurung Unggulan

MELBOURNE, Australia(Waspada): Petenis unggulanpertama Rafael Nadal masihterlalu tangguh buat petenistuan rumah Bernard Tomicpada babak ketiga turnamentenis Australia Terbuka di

lapangan Rod Laver Arena,Sabtu (22/1). Petenis asal Spanyolitu menang 6-2, 7-5 dan 6-3.

Nadal tampak tidak kesu-litan menghadapi petenis beru-sia 18 tahun itu. Petenis yangtidak asing bermain di Australia

Safarova (Ceko) di babak ketiga.Petenis Rusia tersebut butuhwaktu dua jam untuk mengha-bisi Safarova dengan skor 6-3dan 7-6. Di babak keempat,Zvonareva akan ditantangpetenis Ceko lainnya, IvetaBenesova.

Clijsters memastikan loloske babak keempat setelahmengalahkan Alize Cornet(Prancis) 7-6, 6-3. Unggulanketiga asal Belgia itu sudahditunggu Ekaterina Makarova(Rusia) di babak selanjutnya.

Makarova sukses melewatibabak ketiga dengan menum-bangkan rekan senegaranyayang jadi unggulan ke-13, NadiaPetrova, dengan skor 6-2, 3-6,dan 8-6. Petenis unggulan lainyang tersingkir adalah jagoantuan rumah, Samantha Stosur.Unggulan kelima ini dikalahkanPetra Kvitova (Ceko) 6-7 dan3-6. Kvitova akan bertemuFlavia Pennetta (Italia) di babakkeempat. (ap/viva/m18)

BUKAN cuma pria menjadiwasit dan asisten wasitpertandingan sepakbola. Misalnya,Sian Massey (foto) yang“merumput” sebagai asisten wasitdalam pertandingan Wolverhamp-ton Wanderers kontra Liverpool.Sosok perempuan itu menarikperhatian.

Massey berasal dari WestMidlands. Namun ini bukanlahpartai Liga Primer Inggris pertamabuat Massey yang terlihat imut-imut di tengah para pemain.Massey melakoni debutmengasisteni wasit di partai LigaPrimer pada akhir tahun lalu,tepatnya pada 28 Desember 2010.Saat itu, Massey bertugas di lagaSunderland vs Blackpool yangberkesudahan 0-2 buat tim tamu.

Massey, Asisten Wasit Wanita Liga InggrisSebelum menjejakkan kaki di pentas

Liga Utama, Massey sudah cukupberpengalaman bertugas di divisi-divisi dibawahnya, mulai dari League Two sampaike Championship Division.

Performa Massey sendiri dalam partaiWolves vs Liverpool cukup baik. Denganjitu Massey menyatakan gelandangLiverpool, Raul Meirelles, on-sidesebelum pemain Portugal itu memberiassist untuk gol Fernando Torres.

Liga Inggris juga bukan liga elit Eropapertama yang memakai wanita sebagaiwasit maupun asisten wasit. KompetisiSeri A di Italia pernah melakukannya,bahkan Bundesliga sudah pernahmenugasi wasit perempuan memimpinsalah satu pertandingan. Di Indonesiabahkan Sumut sendiri memiliki wasitwanita, namun belakangan mereka jarangmemimpin pertandingan. (dtc/m18)

WOLVERHAMPTON ( Waspada): Liverpoolmemperoleh nilai penuh dan sekaligus sukses balasdendam dalam lawatannya ke Stadion Molineuxmarkasnya Wolverhampton Wandereres (Wolves),Sabtu (22/1) malam.

AP

Fernando Torres (tengah) menguasai bola untuk melewati pemain Wolverhampton Wanderes dalam lanjutan Liga Inggrisdi Stadion Molineux, Wolverhampton, Inggris, Sabtu (22/1) malam.

MALAYSIA ( Waspada):Pebulutangkis Indonesia TaufikHidayat memastikan satu tiketke babak final Malaysia Open2011. Setelah mengandaskansesama wakil Indonesia, SimonSantoso, di babak semifinal 21-15 dan 21-19, di Putra Jaya Sta-dium, Malaysia, Sabtu (22/1).

Taufik menang hanya dalamtempo 49 menit. Di babakpamungkas nanti, Taufik akanmenghadapi pemenang pertan-dingan antara Lee Chong Weidan Chen Long.

Wakil lain Indonesia di babaksemifinal adalah pasanganMohammad Ahsan/BonaSeptano di ganda putra. Saat

Liverpool Balas Dendam

Tuan rumah disikat TheReds 3-0 dalam lanjutan LigaInggris yang turut menjadiperhatian hadirnya asisten wasitwanita, Sian Massey.

Pasukan Kenny Dalglishdatang dengan misi balasdendam setelah dipermalukanWolves 0-1 saat tampil di Anfield,pada 29 Desember lalu. Liver-pool lebih dulu memperolehpeluang di menit ke-21. Fernan-do Torres yang mendapatkanumpan panjang dari lini tengahberhasil mengelabui bek lawandan tinggal berhadapan dengankiper Wolves, Wayne Hennessey.Namun tembakan kaki kirinyamasih bisa ditepis Hennessey.

Tim tuan rumah balas me-nekan empat menit kemudian.Tendangan bebas Nenad Milijasmasih melambung tipis di atasmistar. The Reds kembali meng-ancam lewat Raul Meireles.Tembakan gelandang asalPortugal itu masih melebar disisi kanan gawang Hennessey.

Tim tamu akhirnya mem-buka skor di menit ke-37. Mei-reles yang lolos dari jebakanoffside berhasil melakukanpenetrasi ke kotak penalti Wolvesdan melepaskan umpan silang

mendatar ke mulut gawang.Bola disambut oleh Torresdengan sepakan terukur yangmenjebol gawang Hennessey.

Wolves langsung berusahamembalas. Namun upayaMilijas lewat sepakannya dariluar kotak penalti masih bisaditangkap Pepe Reina.

Empat menit selepas jedah,Dirk Kuyt tinggal berhadapandengan Hennessey setelahmendapat umpan panjang darilini tengah. Sayang sepakannyamasih bisa terbaca. Meirelesmenggandakan keunggulanLiverpool di menit ke-50. Bera-wal dari umpan lambung daritengah, bola disundul oleh Kuyt.Bola yang mengarah ke Meireleslangsung disambut dengantembakan voli dari luar kotakpenalti yang membuat Hennes-sey mati kutu. Memasuki injurytime, Torres menambah ke-unggulan The Reds.

Berkat kemenangan ini,Liverpool naik ke urutan 10klasemen sementara menggu-sur Blackpool dengan koleksi29 poin dari 23 laga. SedangkanWolves berada di urutan ke-19dengan koleksi 21 poin.

(viva/m18)

Taufik Ke Final Malaysia Openberita ini diturunkan pasanganini akan menghadapi Biao Chai/Guo Zhendong. Sebelumnya dibabak perempat final, Ahsan/Bona menekuk pasangan KoreaSelatan Gun Woo Cho/Yi GooKwon dengan 21-17, 21-15.

Sementara Taufik Hidayatmeminta agar Federasi Bulu-tangkis Dunia (BWF) menga-dakan investigasi pada pebu-lutangkis China, Lin Dan. Taufiksebagai lawan bebuyutan,menganggap ada sesuatu yangganjil saat Lin Dan melakukanWO (Walk Over) di babak pe-rempatfinal Malaysia Open,Jumat (21/1).

Saat itu, Lin Dan harusnya

melawan sesama rekan sene-garanya, Chen Long. Namun,atas alasan cedera perut, LinDan mengundurkan diri. Inimembuat Chen Long berhakmelaju ke babak semifinaluntuk melawan wakil Malaysia,Lee Chong Wei. “Saya tidakyakin seserius apa cedera yangdia (Lin Dan) alami. Tapi yangsaya tahu hal yang sangat tidaksportif untuk melakukan WO,”kata Taufik seperti dikutip dariThe Star, Sabtu.

“Sudah saatnya BWF ber-tindak atas masalah ini karenajadi hal yang kurang baik bagiolahraga,” tambahnya. Kera-guan serupa juga dialami oleh

Lee Chong Wei yang secarapeluang harusnya dihadapi olehLin Dan. Bahkan pebulu-tangkisunggulan pertama ini merasakalau mundurnya Lin Danmerupakan ‘mandat’ dari Chinauntuk menghindari laga antarsesama rekan senegara.

“Penggemar badmintonsudah menanti semifinal antarasaya dan Lin Dan, tapi hal itutidak terjadi. Saya yakin para fanskecewa tapi saya tidak bisamelakukan apa-apa,” ujarChong Wei. “Tapi kemudian, apajuga yang bisa dilakukan badandunia kalau si pemain memangtidak mau bermain,” kata ChingWei lagi. (viva/m18)

Minta BWF Investigasi Lin DanMILAN (Waspada): Kapten

Inter Milan Javer Zanetti mene-gaskan dirinya bersumpah setiapada Inter dan berke-inginanmengakhiri karir sepakbolanyabersama Nerazzurri. Pemaingaek 37 tahun itu sudah mem-bela Inter sejak 1995 dan meru-pakan salah satu punggawaNerazurri saat berhasil me-raihtrebble winner musim lalu.

Dalam pertandingan mela-wan Bologna, Minggu (16/1) dinihari WIB, pemain asal Argen-tina itu berhasil memecahkanrekor sebagai pemain yangpaling banyak turun membelaInter dengan 519 kali.

Terkait hal itu, pemiliknomor punggung empat itumengaku sangat bahagiabermain di Inter dan inginmengkahiri karir sepakbolanyabersama Nerazzurri. Zannetijuga mengharapkan bisamemberikan yang terbaik bagiInter sebelum memutuskan diriuntuk gantung sepatu.

“Saya sangat bahagia. Sayatak menyangka bisa mengha-biskan waktu selama ini bersa-ma tim sebesar Inter,” tuturnyapada ESPN, Sabtu (22/1).

“ Saya bangga bia menjadikapten selama bertahun-tahun,”katanya.(vivanews)

Zanetti Setia Bersama Inter

Page 11: Waspada, minggu 23 Januari 2011

WASPADAMinggu23 Januari 2011 Mode & Masakan B1

Liputan Kuliner

Mie Kuah Bakso

Mie Kuah Seafood Ayam

Sate Daging Kambing

Seorang pedagang sibuk menata aneka makanan pilihan

Kuah Kacangpelengkap sate

MENIKMATI suasanamalam di kawasanPuduraya Kuala Lumpurtidak terlepas dari sajiankulinernya. Makananseperti lontong dagingkambing dan sapi berbalutbumbu kacang, anekaseafood serta aneka miekuah dipadu denganracikan ayam dan baksodaging sapi,sampai nasigurih menjadi santapanyang sayang untukdilewatkan. Berbekal uangantara 2 sampai 10 Ringgit,setiap orang yang melintasdi kawasan ini bisamembeli aneka makanandi sana. Jika ingin duduksantai sambil menikmatisuasana kota tentu sajabisa nongkrong sepuasnyadi sana. Jika inginmembawa makanan itu kepenginapan, pilihan yangbaik pula, karenapengunjung warungumumnya sangat ramai,apalagi jelang tengahmalam.

Naskah dan foto :Anum Saskia

Sajian Kuliner Di KawasanPuduraya KL

Page 12: Waspada, minggu 23 Januari 2011

WASPADAMinggu

23 Januari 2011KeluargaB2

DUKUNGAN penuhkeluarga utamanya orangtua dan dua buah hatinyaselalu menjadi pemicuuntuk berkarir. Berkatmengikuti saran orangtuanya pula, perempuanbernama Khairtati S.Psi initelah menjadi seorangpsikolog handal danbanyak diminta jasanyauntuk turut sertamenyelesaikan beragamproblem yang dialamimasyarakat atau lembagapendidikan danperusahaan bahkan dirumah sakit. Berbincangdengannya di PermataPsyco Consultant Jalan

Setia Luhur Komplek

Millenium Blok A Medan,Selasa lalu, ibu dari Indahdan Nanda inimenceritakan bagaimanaia meraih karir yang diabangun bukan denganwaktu singkat.

Khairtati menyebutkan,sebenarnya sejak kecil diasangat ingin menjadiseorang dokter. Namun duaorang tuanya memberikanpandangan agar diamenjadi seorag psikolog saja. Hal ini melihat dariprilaku dankemampuannya dalambelajar, apalagi seorangpsikolog akan dibutuhkanoleh masayarakat sepertikebutuhan terhadap paradokter juga.

“ Saat disarankan kuliahdi psikologi, saya sempatkecewa. Tapi orang tuaterus meyakinkan bayabahwa lulusan psikologipekerjaannya juga sepertidokter bahkan lebih khususmenangani persoalan jiwa.Seiring dengan kemajuanzaman, kebutuhan akanseorang psikolog akansemakin besar, bahkanpekerjaanya bisa sejajardengan para dokter dirumah sakit. Begitu yangdisarankan orang tuakepada saya. Meskiawalnya kurang berkenanuntuk kuliah di psikologi,tapi seiring berjalannyawaktu, akhirnya saya bisameyakinkan diri sendiribahwa jurusan ini cocokuntuk saya,” ujarnya.

Dia menambahkan,karena merasa cocokdengan jurusan ini, setelahlulus dari Malang, diapunkuliah lagi di Yokyakarta. Dikota gudeg itu, ia semakinmantap untuk berkarirsebagai seorang psikolog

dan berharap bisa menjadisosok yang mampumenyelesaikan beragamproblem yang dihadapiseseorang hingga merekamerasakan nikmatnyahidup.

“ Meski merasa cocokdengan karir ini, saya tidakserta merta menjadi sosokyang langsung diandalkanoleh masyarakat sebagaiseorang psikolog. Sayamerintis karir dari sebuahperusahaan perbankan,karena bank itu tutup,maka saya berusaha lagiuntuk memanfaatkankemampuan saya.Akhirnya, berkat jalinankomunikasi dengan rekan-rekan, sayapun dimintasebagai seorang psikologuntuk beragam kegiatantermasuk memberikan tesminat dan bakat kepadapara pelajar serta mengisikegiatan ceramah danseminar. Setelah banyakpermintaan buat saya,serta kesempatan menjadipsikolog di rumah sakitdengan jadwal seminggutiga kali atau haruskerumah sakit jika sayadibutuhkan, semakinmenguatkan hati sayasemua ini berkat dukungandan harapan orang tuakepada saya beberapatahun yang lalu,”ungkapnya.

Dukungan keluargaterhadap karir, sambungperempuan ini sangatbesar. Utamanya orang tuayang selalu memintajasanya sebagai dokter jiwapribadi. Hal ini ia rasakansaat orang tuanyamengalami masalahdengan kesehatannya. Saatdia datang dan berbincang-bincang, sakit yang dialami

orang tuanya berangsursembuh.

“Saya pikirpenyembuhan sakit ituperlu dua sisi, obat dokterdan terapi jiwa, yaknidengan melakukankegiatan bincang-bincang,tukar pikiran sambil jalan-jalan. Makanya sayasemakin yakin denganhadis Rasulullah yangmenyebutkan jika inginpanjang umur, perbanyaksilaturahim danbersedekah. Dengansilaturrahim itu kita bisamembicarakan apa sajakepada orang yang kitatemui. Dengan cara itu kitabisa memberikan semangatbaru pada orang yang kitatemui bahkan membuatmereka sehat jika dalamkeadaan sakit. Orang tuasaya begitu, setelah diajakngobrol,jalan-jalan ehmengaku sudah baikan.Semakin yakinlah sayabahwa dokter jiwa dalamhal ini psikologmemberikan kontribusiyang efektif bagikesembuhan seseorang,”kata perempuan yangmengaku pernahkewalahan dalammenghadapi klien yangperlu pertolongan secarapsikologis. Sebab, kliennyamerasa seorang yang hebatdan kurang pemahamanagamanya. Namun setelahmelakukan pertemuanberkali-kali, akhirnyakliennya sadar bahwasikapnya itu justrumerugikan diri sendiri.

Bagaimana dengan polaasuh terhadap anak?Apakah memberikebebasan pada merekauntuk memilih apa yangdisukai termasuk

pendidikannya?“Kalau pola asuh

terhadap anak, sayaterapkan saja sistempertemanan tetapi merekaharus tau hak dankewajiban sebagaianak,dan hormat kepadaorang tua, sayapun harusbertindak jika merekamelakukan kesalahan. Jikasaya yang salah saya tidaksegan untuk memintamaaf, demikian jugamereka. Hal utama yangpaling penting dilajukanadalah jalinan komunikasidan saling menyayangi.Peluk cium sebelumberpisah saat akanmelakukan aktivitas dansebelum tidur malam,adalah senjata ampuh bagikami untuk salingmemahami bahwa satu

keluarga tidak boleh salingmenyakiti, tetapi harussaling mendukung agar apayang direncanakan dandiharapkan akan terwujud.Mereka boleh saja memilihprogram pendidikan apayang mereka suka, tetapiharus bertanggung jawabatas pilihan itu. Biasanya,saya akan memberikanmasukan atas apa yangmereka inginkan, jikaterbentur atau adamasalah, kami mencarisolusinya bersama-sama.Saya membiasakan anak-anak mandiri tetapi tetapdiberikan arahan”, ucapnyasembari menambahkanharus banyak memberikanpengertian pada anak-anaknya terkaitkesibukannya dalamberkarir. * AnumSaskia

BERKARIR sebagai pa-mong belajar di Sanggar Ke-giatan Belajar Unit KepalaTeknis (SKB- UPT ) Dinas Pen-didikan Kota Medan, jakurpendidikan non formal diJalan Amir Hamzah Medan,memnguatkan tekad kaumperempuan ini untuk bisamencerdaskan masyarakatsesuai dengan tugas dan fungsimereka masing-masing. Parapamong diantaranya MarianaNainggolan, Nursiah, Ros In-tan, Rustina, Ernawati, SoriaSilalahi, Kartini, Enikrina Ma-nik,Yunita dan Yuslinar.

Di tempat ini puluhan war-ga belajar setiap harinya ikutprogram pendidikan terkiatdengan bidang pembelajarankeaksaraan fungsional hususdan pendidikan kecakapanhidup yang dilaksanakan se-lama 3 bulan.

Banyak peserta pendidi-kan yang akhirnya memben-tuk kelompok bersama sete-lah mampu memahami ke-terampilan dan aktif dalampembuatan aneka keteram-pilan yang bisa menjadi sum-ber penghasilan baru untukmereka. Pelatihan pembuatananeka makanan, reprasi tele-pon genggam, komputer sam-pai pembuatan towell sudahdidapatkan peserta didik.

ORANG tua dimana puntentu mencintai buah hatinya.Apalagi saat si kecil bertingkahlucu, tak pelak senantiasamengundang senyum dangelak tawa. Tapi, ketika si kecilmulai berulah, hati siapa yangtidak kesal dibuatnya? Saatsedang kumat, anak mungkinmenunjukkan perilaku ataukata-kata kasar, bersikapmembangkang, atau mere-ngek sebagai upaya memaksaAnda memenuhi keinginan-nya. Sebagai orang tua, sudahmenjadi kewajiban Andauntuk mendidik anak agarmengenal sopan santun.

“Tidak ada toleransi untukperilaku kasar dan memaksa.Sejak dini orang tua harus bisamengendalikan anak-anaknyaagar bisa bersikap sopan,” tulispeneliti anak Ann Douglas,lewat tulisannya bertajuk TheMother of All Parenting Books.

Menurut Ann, ada sejum-lah strategi praktis untukmenghadapi berbagai masa-lah tingkah laku anak yang

Khairtati, SPsi

Karir Sukses Berkat Dukungan Keluarga

Waspada/AnumTERUS BERBUAT : Para Pamong belajar dan Kepala UPT SKB Dinas Pendidikan Kota MedanDra. Nurnilawati, yang berniat akan terus berbuat dan siap membantu masyarakat denganprogram ketrampilan dan pendidikan luar sekolah.

Membiasakan Anak Bersikap Sopankerap dihadapi para orang tua.Ada beberapa sikap negatifanak yang harus diwaspadaiorang tua. Jika terus dibiarkan,bukan tidak mungkin hal ituakan merugikan si kecil saatdia dewasa.

Pertama adalah sikap ka-sar. Sebagai contoh, ketika sikecil diminta tidur siang, iamemutar kedua bola matanyaatau menyilangkan tangan didepan dada sambil meng-hentakkan kaki karena kesal.Sebagai bocah, buah hati ba-rangkali masih belum dapatmembedakan apa yang pantasdan tidak pantas dilakukanatau diucapkan. Tapi, ke-biasaan buruknya juga takboleh dibiarkan begitu saja.

Ada dua masalah yangsekaligus dihadapi orang tua,yakni bahasa tubuh serta ba-hasa verbal. Jelaskan padaanak bahwa kadang bahasatubuh berbicara lebih lantangdibandingkan kata-kata. Ke-tika dia melakukan mela-kukan gerakan di atas, hal itu

menunjukkan perasaan tidaksenangnya.

Sementara itu, jika anakmulai sering melontarkankata-kata kasar, batasi waktumenonton televisi serta ten-tukan acara yang boleh diton-tonnya secara selektif. Jelaskanpada si kecil kata-kata yangtidak pantas untuk diucapkan,yang mungkin didengarnyasaat menyaksikan acara ditelevisi.

Sikap lain yang palingsering dilakukan anak adalahmembangkang. Seringkali,orang tua tidak bisa menyuruhanak melakukan sesuatu tan-pa mendengarnya mengum-pat. Jangan menolerir kebia-saan tidak hormat tersebut,karena sebagai orang tua tentutak ingin melihatnya tumbuhsebagai anak yang kurang ajarterhadap orang dewasa disekelilingnya.

“Agar buah hati meng-hargai dan menghormati or-ang tua, pastikan bahwa Andapun menunjukkan sikap yang

sama terhadapnya,” kata Ann.Selain itu, anak kadang ti-

dak mendengar atau mem-perhatikan apa yang orangtua katakan. Kata-kata ituseolah masuk kuping kanandan keluar lewat kupingkirinya.

Untuk itu, sebelum me-nyampaikan informasi atauinstruksi penting, pastikananak memberikan perhatianpenuh kepada apa yang akandikatakan Anda, sebagai orangtua.

“Itu artinya, Anda mung-kin harus berdiri menghalangipandangan buah hati daritelevisi atau konsol video gameyang sedang dimainkannya.Bahkan, jika bisa matikan sajasekalian perangkat elektroniktersebut sebelum berbicara.Anda mungkin juga inginmeminta anak mengulangikembali instruksi yang barudiberikan, untuk memastikanpesan Anda ditangkap secarajelas dan benar,” imbuh Ann.

Terakhir, anak-anak sering

menggunakan rengekan se-bagai senjata andalan untukmendapatkan keinginanmereka. Para orang tua punsering menyerah dan menga-bulkan apa pun permintaanputra-putri mereka, asalrengekan tersebut berhenti.

“Jangan mudah termakangertakan si kecil. Jika kali lainia merengek untuk memak-sakan kemauannya, janganmenyerah. Meski pun Andasebetulnya berniat membe-likan anak es krim sebelum iamerengek, misalnya, batalkanniat tersebut ketika ia mulaimerengek. Pastikan anakmengetahui akibat dari aksikecilnya, agar lain kali tidakmengulangi perbuatannya,”tegas Ann.

Tentu saja, sikap orang tuayang paling pas adalah tegasdan konsisten, bukan sekedargalak. Sikap sopan santun yangdibiasakan sejak dini, bisamenjadi bekal yang sangatberguna dalam pergaulan sikecil. (dianw)

Belakangan, para pamongini juga memberikan kesem-patan belajar kepada wargayang berada di LP yang ada diTanjung Gusta dan Rutan Me-dan Labuhan.

Keseriusan para pamongini tidak terlepas dari konsepyang digalakkan Kepala DinasPendidikan Kota Medan DrsHasan Basri MM, yang meng-inginkan bahwa pembelajarankecakapan khusus bagi ma-syarakat perlu terus dilanjut-kan tanpa membedakan ba-tasan usia dan tempat ting-galnya.

“Karenanya dengan upayayang terus digalakkan SKBdalam kegiatan pendidikan inidiharapkan memberi kontri-busi bagi masyarakat, utama-nya mereka yang benar-benarperlu pembinaan sepertiwarga yang berada di LP,” kata-nya.

Kepala SKB Kota MedanDra Nurnilawati mengatakan,pembelajaran khusus utama-nya beragam kegiatan ketram-pilan lainnya, diselenggara-kan disesuaikan dengan per-kembangan zaman dan kei-nginan masyarakat saja. Jikaingin kursus kecantikan se-perti tata rias wajah dan ram-but juga ada, ketrampilanlainnya seperti menjahit,

membordir, payet.Sedangkan untuk remaja

putra, SKB juga mengajarkanbagaimana menservis HP,montir dan ketrampilan me-sin lainnya.

Untuk ibu rumah tang-gapun ada seperti membuatkue dan merangkai bunga.

“Salah satu tujuan SKBsejak diotonomikan sejalandengan tujuan pendidikan

luar sekolah yakni pengen-tasan kemiskinan, masalahsosial dan pemberdayaanmasyarakat yang berorientasipada pembangunan masya-rakat dan sesuai dengan kebi-jakan daerah serta pemba-ngunan nasional,” katanyasembari menambahkan Se-panjang perjalanan SKB KotaMedan, yang diperlukan ha-nya sosialisasi dan membuka

diri selebar-lebarnya padamasyarakat.

Agar masyarakat pahamdan mengerti keberadaan SKB.Dengan demikian fungsi dariSKB sendiri dapat lebih di-maksimalkan. Masyarakatterutama warga miskin kotadapat terbantu dengan pro-g ra m k e t ra m p i l a n y a n gdiadakan SKB.

* Anum Saskia

Tekad Pamong Belajar Di SKBCerdaskan Masyarakat

Waspada/AnumBERKUNJUNG KE RUMAH JOMPO : Ketua Dharmawanita Persatuan Kementrian Agama WilayahProvinsi Sumatera Dra Hj Salmah Syariful Mahya Bandar, bersama seluruh pengurus dan anggotasaat melakukan kunjungan ke Panti Jompo Dinas Sosial di Binjai beberapa waktu lalu. Kunjunganini sebagai program bhakti sosial sekaligus pemberian santunan kepada para jompo.

Tips MengajarkanAnak Sopan Santun

MENJADI sebuah kewajiban bagi orangtua untuk mengajari kepada anak tentang sopansantun. Nilai-nilai dari sekolah tidak cukup jika di dalam rumah tidak ada ajaran tersebut.Sikap dan perilaku anak berangkat dan pondasinya yang diciptakan dari rumah. Olehkarenanya, pengajaran nilai tata krama tersebut harus dilakukan dari rumah sedini mungkinketika anak masih belia, oleh bapak dan ibunya. Tips berikut ini bisa menjadi solusi agaranak berlaku sopan.

1. Jadilah TeladanTidak ada cara yang paling ampuh agar anak memiliki sikap yang sopan, kecuali Anda

memberikan teladan baginya. Apakah Anda pernah mendengar teriakan orangtua kepadaanak agar anaknya bersikap baik? Ketahuilah, bahwa teriakan itu sebenarnya tidak bekerja,malah bisa menggambarkan orangtua yang stres.

Sebuah pepatah lama mengatakan bahwa anak-anak akan meniru dan melakukanapa yang orangtua lakukan, bukan seperti yang orangtua katakan, walau kata-kata tersebutberisi kebenaran. Jika ingin anak-anak Anda mempunyai sikap sopan santun, Anda harusbisa menjadi “model”nya.

Bicaralah dengan nada yang baik kepada anak-anak. Jika Anda ingin mengharapkansesuatu, buatlah permintaan, bukan ancaman. Biasakan menggunakan kata tolong, maaf,dan terima kasih kepada anak. Bersikap sabar terhadap anak-anak memang tidak mudah,tetapi sebagai orang dewasa, Anda harus menjadi model tentang perilaku yang sesuai.

2. Sebuah PengakuanKetika Anda melihat anak-anak bersikap sopan kepada seseorang, misalnya berterima

kasih kepada seseorang yang membantunya, atau meminta sesuatu dengan cara yangsopan, Anda harus mengakuinya. Hormati dan pujilah atas apa yang telah dilakukan anak.Anda harus memberikan perhatian untuk hal tersebut. Hal ini akan menambah kesadaranmereka sekaligus mendorong mereka untuk berperilaku serupa (sopan) di masa mendatang.

3. Tetap Ada AturanKita perlu memberitahu kepada anak tentang batas-batas berbuat sopan. Jika anak

telah menyakiti perasaan seseorang, walaupun itu tidak sengaja, doronglah anak untukmeminta maaf. Beri pengertian bahwa setiap orang pernah membuat kesalahan, danitu bisa diperbaiki.

Anak-anak juga perlu batasan-batasan yang konsisten dalam berperilaku. Selain sopan,ia juga harus bijak untuk bisa menentukan keputusannya. Jangan karena Anda ingin anakAnda memiliki sikap sopan, Anda melarang anak untuk meninggalkan temannya yangnakal. Anda malah harus mengajari agar anak meninggalkan temannya yang suka bersikapkurang ajar. Ini akan mengajari anak tentang penjagaan diri.

4. Beri PenjelasanDasar-dasar perilaku sopan bukan hanya dengan mengatakan tolong dan terima kasih

ketika meminta atau menerima sesuatu. Namun nada suara ketika mengucapkan katadan ekspresi tubuh yang menyenangkan juga sangat penting untuk diperhatikan. Ajarianak untuk menghargai orang lain dengan diawali dari kata-kata yang diucapkan, nadasuara ketika mengucapkan, dan ekspresi tubuh.

Berikan pengertian kepada anak tentang belajar sesuatu lebih dini, termasuk belajarbersopan santun. Artinya, semakin awal anak belajar, maka daya serapnya akan lebihkuat. Anak-anak yang belajar menjadi sopan ketika muda akan tumbuh menjadi anakdewasa yang percaya diri dengan sikap sopannya tersebut. (m37/net)

Bersama kedua putra putrinya Waspada/ist

Waspada/Anum

Page 13: Waspada, minggu 23 Januari 2011

WASPADAMinggu23 Januari 2011

Cemerlang

Seindah Mawar

B3

Mawar sedang duduk-duduksendiri di bangku tamansekolah, seorang cowok datangmenghampirinya.

“Sendiri aja War?” Sapacowok itu

“Ah-eh…” Mawar tergagap,jantungnya berdetak keras.

“Berdua sama kamu.” Ma-war mencoba bercanda untukmeredam detak jantungnyayang bergemuruh.

Cowok itu hanya tersenyummendengar penuturan Mawar,lalu ia mengambil tempat disamping Mawar. Jantung Ma-war semakin berdegup kencangmelihat cowok itu duduk disampingnya.

Ya cowok inilah yang sebe-narnya ditaksir oleh Mawar,namanya Toni, namun Mawarmempunyai alasan tersendirimengapa ia tak pernah meng-ungkapkan perasaannya padaToni.

“Eh, Mawar kamu udahpunya pacar belum?” tiba-tibasuasana berubah serius.

Mawar terbelalak mende-ngar pertanyaan itu untuksesaat Mawar hanya terdiam.

“Eh maaf apa pertanyaankutadi lancang?” Toni merasabersalah.

“Tapi aku serius Mawarkalau kamu belum punya pacarapa aku boleh jadi pacar kamu?”

Mawar semakin terbelalak,perasaannya campur aduk disatu sisi ia merasa bahagia bah-wa ternyata cowok yang udahlama ia taksir mempunyai pera-saan yang sama dengannya. Na-mun di sisi lain ia merasa sedangdiuji dalam keteguhannya me-megang prinsip. Tapi bagai-mana? Kesempatan kan gakdatang dua kali.

Mawar merasa dihadapkandalam pilihan yang sulit, hinggaia merasa belum dapat menja-wab pertanyaan Toni saat itujuga. Sebelum Mawar angkatbicara Toni sudah duluanmenengahi.

“Kalau kamu belum bisa

jawab sekarang aku akan tunggusampai kamu punya keputu-san.” Kata Toni sambil beranjakpergi.

“Jangan terlalu difikirkan.”Sambung Toni sambil terse-nyum, senyuman itu merasukke hati Mawar dan memberikanrasa tenang bagi Mawar.

***Di kamarnya Mawar kem-

bali merenung, ia benar-benarbingung, jika saja ia menolakToni tentu ada rasa penyesalandi hati Mawar, lagi pula banyakorang mengatakan kesempatanitu tidak datang dua kali. Namundiam-diam Mawar mempunyaisuatu prinsip dalam hatinyayang mendorongnya untuktidak pacaran.

Hingga terbersit suatu kata-kata bijak yang pernah di-dengarnya

Janganlah menjadi sekun-tum bunga di tepi jalan

Bunga yang indah namunmudah dipetik

Jadikan dirimu bungakarang

Meski tak indahNamun kukuh tak mudah

dipetikMengingat kata-kata itu

maka tekad Mawar sudahbulat….

***Di bangku taman tempat

pertemuan waktu itu, wajahToni tampak tegang bagaimenunggu vonis dari hakim.

“Perasaan cinta kan gakmesti diungkapkan melaluipacaran, jujur dari dulu aku jugatertarik sama kamu. Namun kitatetap dapat saling menyayangitanpa harus pacaran kan?”

Pada intinya Mawar lebihmemilih untuk menolak Toni,namun jelas tanpa terbesitsedikitpun di hati Mawar untukmenyakiti hati Toni.

***Namun berbeda dengan

teman-teman Mawar yang lain,hal itu membuat teman-temanMawar merasa tak suka pada-

Rindu Yang Tersimpan

SISA dingin dari hujan deras tadi malamsedikit masih terasa pagi ini, kurapatkan switeryang disuruh ibu kukenakan, tapi sampai digerbang sekolah oleh guru BK switer yangkukenakan harus dilepas. Sesampai di kelas ada 2orang temanku telah datang duduk berjauhan,kusapa mereka pelan, sengaja aku datang lebihcepat hari ini agar ada sedikit waktu untukmelihat Toni.

Cerpen Nada Sukri Pane

Sudah dua hari aku terlalusibuk tak sempat menatapnyapuas, ada rindu yang tersimpandi dadaku, sambil membukacatatan pelajaran matakumelirik pintu berharap Tonisegera datang.

Sampai bel tanda masukberbunyi namun Toni tak mun-cul juga, dari teman kudapatkabar bahwa Toni tak datang ka-rena neneknya meninggal du-nia. Sebagai sekretaris kelas ku-baca surat izin dari Toni, ada rasaharu turut berduka kurasakanjuga rasa rindu membaca tuli-san Toni.

Kembali bayangan Toni me-lintas berulang menyelinapmasuk singgah dalam hati ber-canda dalam jiwa, badannyayang tinggi kulitnya coklat sususenyumnya yang manis rambutikalnya rapi, kecerdasannyayang selalu ranking satu bergan-tian menari indah dalam jiwaku.

Aku tersenyum tipis akanrindu yang mendera sendiri.Ah… sejak pemilihn jurusan 3bulan lalu aku mengenalnyalebih dekat di kelas XI ini, adabenih cinta bersemi di lubuk ha-tiku, benih itu kubiarkan tum-buh kusiram, kurawat, kupupukagar berkembang semakin ting-gi semakin rindang, cabangnyamekar ke jantungku, dahannyamenjuntai ke hatiku, rantingnyatersangkut ke pembuluhku,akar-akarnya menghujam jiwa-ku, kokoh seakan tak mautumbang. Ada debar kencangketika guru menyebut namanyameng-absen siswa yang datang.

Pohon itu kubiarkan tum-buh berkembang, sengaja ku-tanam di belakang agar tak dili-hat orang. Ya… aku tak mauseorangpun tahu walaupun te-man sebangku, tenang rapikusimpan rasa itu walau debaritu datang bagai angin topansaat dia menghampiriku mena-nyakan jumlah absen-nyamelalui buku absen kelas yangselalu kupegang, tanpa mimikaku tampil menawan bercandaringan seolah tak ada angin takada hujan. Ah… andai hatikudapat bicara tentu dia kabari se-mua teman. Ah… betapa ma-lunya aku akan cinta yang ber-tepuk sebelah tangan.

Kurasa rinduku sepertinyatak sendirian karena sudut ma-tanya selalu mencuri pandangmelihatku saat dia berceritadengan teman dua bangku didepan, ya….aku sangat yakin

cintaku tak bertepuk sebelah ta-ngan, mata itu selalu menghin-dar saat mata kami bertubrukan.

Sepertinya dia juga men-cintaiku, rasa itu kulihat dariisyarat tatap matanya sikapnyaperhatian yang dia berikanmemberiku dua lembar kertasHVS buat tugas gambar mikro-biologi, dari beberapa temanyang lupa bawa kenapa akuyang diberinya kenapa tidak siJelita yang cantik atau si Ayuyang manis, kenapa mesti aku?Kemarin saat guru kimia mena-nyakan PR, segera diberikannyaaku jawaban melalui secarikkertas yang diselipkan melaluibuku absen yang kupegangdengan sedikit isyarat agar takada yang tau walaupun temansebangkuku, ou… dia siapkanjawaban PR itu dari rumah,khusus buatku.

Kenapa perhatian itu lebihbuatku? Kalau dia juga mencin-taiku, kenapa tak dia ungkap-kan? Apa yang dia tunggu? Apayang dia cemaskan? Kenapa kauragu Ton…? Sebagai lelaki kauyang harus memulai. Ungkap-kan saja isi hatimu buatku, kankubalas rindumu dengan cintayang kukembangkan sejemputrindumu kan kujadikan segeng-gam sejuta sayang kan kuja-dikan selaksa, kan kubalas cin-tamu kubawa terbang ke awanberkejaran kelangit biru me-nyelinap ke alam.

***Kemarin ada angin kencang

menerpa pohon yang tumbuhdi hatiku, ada berita berhembusbahwa Toni pacaran denganmurid baru anak kelas sebelah,sedikit pohon itu goyang meliukbagaikan diterpa angin topan,tapi pohon itu tak mau tumbangdia kembali berdiri tenang de-ngan sesekali menggerakkandahannya, berita itu ditampiksi Dara teman sebangkuku tan-pa kutanyakan. Ah… berita darisi Dara membuat darahku kem-bali mengalir tenang mengan-tarkan berbagai makanan buattubuhku kembali berenergi.

“Sudahlah Din…. temuilahdia… cari lah waktun yang tepat,ungkapkan perasaanmu padaToni... katakan terus terang,percuma kau sekretaris kelas takmampu mengatasi masalah…!”Seolah tak kuhiraukan marahKenyataan, tapi tetap kude-ngarkan.

“Di zaman sekarang tak adasalahnya wanita terlebih dahulu

mengungkapkan perasaan, kaukan harus maklum dengan sifat-nya yang pemalu, mungkin diasulit bicara padamu tidak sehe-bat Jojo yang ketua kelas.. Kauharus faham itu.. Kau harusjemput bola ..! Jika kau kalah,jika dia memang tidak mencin-taimu? Jangan cemas… ada akumenemanimu, melindungimu,memegangmu erat, tak kan ku-biarkan jatuh terhempas.” Ke-nyataan bercakap tak berhentipanjang berapi-api.

“Haa….ehh…?!” kutarik na-fas dalam terhenyak dihidungtersekat di tenggorokan terhem-pas di dadaku.

Kutinggalkan Kenyataanbicara sendiri, aku berlari ringanmenemui mimpi dengan be-berapa angan-angan yang se-dang bermain.

Ya… kadang mimpi bisalebih indah dari cinta, tergan-tung di belahan hati mana kitameletakkannya. Kadang lebihdamai teduh berlindung di sa-yap rindu yang luas tanpa batasdibanding cinta yang tersekat.Ahirnya lebih banyak waktu ku-habiskan hanya menanti cintaakan datang dengan segenggamkehangatan yang entah kapanjadi kenyataan.

***Siswa baru pindah mulai

merancang masa depan me-nyiapkan perangkap membawatali pengikat memberikanumpan untuk memancing agarToni masuk dalam perangkapindah yang dia siapkan. Cewekbaru itu begitu berambisi de-ngan berbagai alasan pada jamistirahat dia mengujungi kelaskami hanya mau melihat Toni.Ah…! Aku muak melihatnya,ada kecemburuan datang dihatiku, di jiwaku, ada rasa takutkehilangan.

Ya…. sepulang sekolah, lusaaku akan ungkapkan perasaanyang sudah lama tersimpan kankutemui Toni. Kan kusampai-kan rasa dari hati yang palingdalam. Aku harus siap mene-rima kenyataan jika memangToni tak mencintaiku menolakcintaku. Aku harus sabar tak bo-leh terguncang tak boleh meng-ganggu perestasi belajarku, takkubiarkan rasa ini menyiksakumembunuhku..! Ya… sepulangsekolah hari Sabtu kuminta diabicara sejenak di bawah pohonmangga yang r indang dihalaman sekolah.

***Jumat malam angin dingin

menyelinap dari jalusi kamarbercanda dengan kain gordenmasuk ke balik selimutku, me-ngacauku, menunda tidurkudengan membawa benci bersa-manya, membisikkan hasutanlembut tajam ke telingaku, kedadaku, ke jiwaku. “Kau tundasaja rencanamu besok….! Tera-mat memalukan ..!? Kenapamesti kau yang duluan ungkap-

Cerpen Ulfa Zaini

MAWAR seorang siswiSMU yang cantik jelita, takheran jika banyak cowokyang naksir sama dia. Na-mun hingga saat ini tak adayang tahu bahwa Mawarmasih berstatus jomblo aliasbelum punya pacar.

Ocha teman akrab Ma-war yang kerap gonta-gantipacar menyangka bahwaMawar sudah mempunyaipacar, hingga suatu hariOcha mengajak mawaruntuk double date.

“Mawar kapan-kapankita kencan bareng yuk,double date gitu, o ya kokkamu gak pernah ngenalinpacar kamu ke aku?” Tanya

Ocha antusias“Ha…ha…ha… lagian siapa

yang pacaran Ocha, Ocha.”“Maksud kamu?” Ocha

heran.“Ye… aku tuh belum punya

pacar.”“Hah, jangan becanda la

War, aku serius pengen ngajakinkamu kencan bareng.”

“Dua rius malah Cha akutuh belum pacaran.”

“Kok gitu, rasanya gakmungkin lo War, kamu tuhcantik, dah gitu pinter, sopan,baek, kalem, duh semua cowokudah pada klepek-klepek ngeliatkamu. Kenapa? Memangnyagak ada yang kamu sukai? Atomungkin kamu ditolak ya, Ih…

rugi banget cowok yang nolakkamu.” Ocha berkata denganmenggebu-gebu.

“Ehm… ya pasti ada la Chaorang yang aku sukai, aku udahremaja dan pastinya sudahmulai tertarik sama lawan jenis.”

“Kalau gitu kenapa kamugak jadian, emang kamu naksirsama siapa?”

“Hm..ada deh..” jawabMawar singkat dan tersenyumbijaksana.

Tampaknya Ocha belumpuas akan jawaban Mawar,namun sayang bel masuk ber-bunyi dan percakapan merekaberhenti sampai di situ.

***Keesokan harinya ketika

kan..!? Kenapa bukan dia..!? Un-tuk apa mencintai orang yangpenakut tak pemberani…!Bencong..! Lupakan saja dia..!Cari lelaki yang lain..! Si Boy anakkelas XI IPA sudah berulangkalikirim salam mengharap cinta-mu, kurang apa dia, kaya,tampan lagi..!?”

Dari cahaya lampu kamaryang putih memancar cahayaberpendar temaram mimpidatang terbang rendah hinggapdi kepalaku menghusap ram-butku lembut, menghembusmataku pelan memijit kepalakuperlahan berulang. Ada segarakan sentuhan mimpi yanglembut ada damai yang dita-warkan. “Sudahlah… jangankau dengarkan perkataan sibenci..? Jangan kau turuti perin-tah si Kenyataan..? Teramatbesar resikonya..? Apa jadinyajika cintamu ditolaknya besok..? Kau akan malu selama duatahun lagi bersamanya satu ke-las dengannya..? Apa kau sang-gup dua tahun menderita tebalmuka menanggung bebanpenolakan..? Kecualai kau haruspindah sekolah..!”

Dari langit-langit kamarangan-angan menyapaku me-lambaikan tangan, kubalaslambainya dengan sedikit malu-malu seakan tak mau ada yangtau dia merambat pelan turundari dinding kamar masuk kedarah jalan ke jantung dan sing-gah di hatiku, lalu dia bisikkankalimat mesra satu-satu. “Nga-pain dengarkan mereka….?! Ber-main saja denganku kita pergike pulau yang asri membuatrumah pasir di tepi pantai putihdibawah nyiur melambai. Ou..kuajak kau turut memancingikan mencari kerang di sela anginsepoi lembut menerpa anakrambut yang jatuh di keningmu.”

Sudah pukul 12 malam na-mun mataku belum juga dapatditidurkan berbagai bayanagnhasutan buaian datang ber-lomba bergantian menawarkankeindahan kebencian penyesa-lan saling menyalahkan saling

menghasut saling iri dengki se-akan merasa yang paling benartak maui disalahkan.Kepalakupanas badanku gerah, kumi-num air dari kulkas kembali ku-bawa tidur kupegang lehermenyelidiki panas badanku yagsemakin tinggi tak tahan akuberjalan ke kamar ibu, kulapor-kan panas badanku yang tinggi.

***Perlahan kulihat dokter di

sampingku memegang tangan-ku memeriksa panas tubuhkusambil berucap ringan. “Janganbanyak pikiran….. istirahat yangcukup ya....?!”. Kemudian kulihatdokter bercerita dengan ayahdekat pintu kemudian beranjakkeluar ruangan. Dari keteranganibu, aku tak sadarkan diri kema-rin malam karena panas yangtinggi terpaksa dilarikan kerumah sakit. Aku kembali ingatperistiwa kemarin malam.Ya..aku masih ingat penyebabaku berada di rumah sakit ini.Karena terlalu banyak kebim-bangan yang kutimang-timangseperti akan kutelan tapi ragukumuntahkan.

Rencanaku mengungkap-kan rasa yang tersimpan buatToni terpaksa diundurkan kare-na aku sakit, kemarin surat per-misi sudah disampaikan olehkakakku ke sekolah. Tidak seka-rang Toni…. tapi jika tiba saat-nya nanti rindu ini akan kusam-paikan juga walaupun pahit ja-dinya. Wajahnya tampan masihdatang menemaniku sakit, tatapmatanya yang lembut mene-maniku berbaring menema-niku dalam tidur dengan mimpiyang panjang, mimpi tentangdua hati yang dirangkaikandiikat kuat tak dapat terpisahsampai ahir hayat.

Hari ini hari ketiga aku dirumah sakit siang sedikit panascahaya matahari seolah tepatdi atas gedung Rumah sakitini,tapi dalam ruangan ini terasasegar.Dokter bilang aku sudahbaikan mungkin besok lusa di-bolehkan pulang,tiba-tibamataku terkejut atas siapa yang

n y a k a r e n a m e r e k amengang-gap Mawar gadisyang som-bong, samahalnya dengan Toni yangmulai berubah fikiran danikut menganggap Mawarsebagai gadis yang sombong.Hari itu juga bisik-bisik yangtak enak didengar terngiangdi penjuru sekolah.

Hingga bisik-bisik itusampai ke telinga Mawar.Mawar merasa harus menje-laskan ini semua.

Mawar menghampiriteman-temannya yang ber-gerombol dan tak lain men-ceritakan dirinya, melihatkehadiran mawar merekamulai beranjak pergi denganwajah tidak suka. Mawarburu-buru menahan keper-gian mereka.

“Apa aku salah, jika akuingin benar-benar yangindah namun tak mudahterjamah?”

Teman-teman Mawarmenahan langkah merekauntuk meninggalkan Mawar.

Mawar melanjutkan,“Aku tak pernah bermaksudmenyakiti hati siapapun, tapiaku salah jika aku mempu-nyai prinsip, bahwa cintasejati itu tak hanya didapatdari pacaran, namun ke-mampuan setiap pasanganuntuk meredam nafsunyadan tak pernah menyakitihati kekasihnya.” Mawarmenjelaskan dengan mataberkaca-kaca.

Teman-teman Mawaryang melihat dan mende-ngarkan hal itu merasa ber-salah dan memeluk Mawarseraya meinta maaf pada-nya. Termasuk Toni yang ter-nyata diam-diam mende-ngarkan Mawar, makintumbuhlah rasa kagum Toniterhadap Mawar.

Mereka menyadari bah-wa Mawar adalah sesung-guhnya Mawar yang indahdan berhati suci.

datang,ternyata wali kelas de-ngan 8 orang temanku men-jengukku, tapi tak kutemukanToni diantara mereka padahaldia selalu ikut saat besuk temankami yang sakit ,tapi tak bolehkutanyakan harus tetap kusem-bunyikan tersimpan rapi diruang hati yang paling dalam,tak seorangpun boleh tau.

Kenapa dia tak ikut dalamrombongan temanku tadi? Ke-mana dia? Apakah dia sengajatak datang? Apakah tak ada se-dikit rindu buatku Toni, apakaharti perhatianmu selama ini?Apakah arti PR matematikayang kau kerjakan buatku? Ke-napa kau siksa diri ini Ton? Ke-napa hannya tanda isarat tata-pan cinta tanpa sepatah kata?Bagaimana menikmati rasa inisendiri? Ah… sudahi sajalahrindu yang tersimpan ini, terlalupanjang teramat lama terka-dang menyakitkan. Ya…sudahisajalah.

“Assalamualaikum”“Alaikum salam”Kujawab salam itu kukenal

suara itu kuingat cara berdirinyasangat kurindu wajah tampanitu. Ya… tak salah lagi Toni de-ngan senyumnya berdiri di pin-tu dengan seikat kembang ditangan,kau kah itu Ton? Apakahaku tak salah lihat? Tanya rinduberkejaran dalam hati, terkejut,terhenyak, terhempas dalamjiwa yang penuh harap. Di tatap-nya mataku lekat dalam digeng-gamnya tanganku hangat eratkuat seakan tak mau dia lepas.

“Maafkan aku….. datangterlambat.”

“Eeh….”“ Mafkan aku….. mungkin

terlalu lancang…”“Eeh....”“Tiga hari kamu tak sekolah

aku kesepian...”“Eeh…”“Ni…kubawakan bunga

….tanda rindu…”“Eeh…”“Semoga cepat sembuh,

sayang...”***

Karya: MS Eddy Putra

Waspada 64 Tahun11 Januari 1947 - 11 Januari 2011

W aspada, adalah harian tertuaA mat dikenal sejak dulu kalaS emua orang senang membacanyaP enampilannya sangat sederhanaA tas sajian akan isi beritanyaD alam dan luar negeri semua diliputnyaA kan menambah wawasan diri kita

E ngkau dikenal di mana sajaN amamu harum semenjak terbitnyaA kan kegigihan para penggeraknyaM ohd. Said dan Ani Idrus nama tertera

E ngkau dinantikan setiap harinyaM asyarakat Desa maupun KotaP emberitaannya amat padat isinyaA kan peristiwa terjadi di mana-manaT eguhkan hati setiap hari baca WASPADA

T ahun demi tahun yang berjalanA mat sangat sungguh menyenangkanH arian WASPADA taklah terlupakanU ntuk dibaca tidak membosankanN amanya senantiasa jadi ingatan

Karya: Sartika Sari

Lorong PanjangTiada rentetan kayu sepanjang jalanSebercak cahaya pijar juga tak tampak menerangKosong, sepi, sunyi, seram dan menakutkanHingga denting jam dindingyang berkejaran terdengar sumbang

Penantian ini tak terasa akan bermuaraTundukkan lelah juga hampir mematahTanpa rujukan atau perintahTapak-tapak asa terbenam usiaSemua itu adalah nestapadalam lorong panjang yang meraja

Karya: Sartika Sari

Suara Anak JalananDering-dering kaleng mengalun padu dengan hentakNada-nada sumbang terlontar penuh harap kasihanManuver tajam terlapis kaca-kaca beningHingga jemari letih menggerakkan kerincing

Andai mereka tahuSesungguhnya aku ini lelah menerima selaksa duniaMengapa aku yang berada dalam durja?Mengapa bukan mereka ?Di mana keadilan untukku ?

Ledakan jiwa tak lagi mampu tertahanAir mata ini telah habis menahan nistaAhh..,,Mungkin inilah takdir hidupkuYang kelak akan membawaku ke surgaLukisan bahagia harus tetap terjagaWujud syukur atas rezeki sang Ilahi Yang Maha Kuasa

Karya: Herni Fauziah

Ketika Anak BertanyaIbuMengapa kita miskinTiap bulan harus tunggu beras raskin

IbuMengapa kita miskinKalau sakit harus pake kartu Askin

IbuMengapa kita disebut rakyat jelataApa karena kita sering melata

IbuMengapa kita disebut miskin papaBukan karena aku gak punya papa

IbuMengapa diamBukankah ibu sang malamyang selalu menidurkanku di bawah rembulan

NakIbu juga tidak mengertiMeski ibu tau, tapi......Ah, biarlah nantikau juga mengerti.

Karya: Muslim

Merindukan Damainya NegeriAku, mereka dan semua penduduk bangsa initak kan mautak ingin tertindastak ingin tergilastak ingin lagi meronta, meratap tangisdalam duka yang tiada selaras

Sudah banyak darah dan air mata bercucurantiada terhitung getir yang kian membekamtiada terkira kaparan tubuh tak bernyawamenanggung lara bencana yang tak kunjung-kunjung reda

Dengar jerit tangis kami!Pandanglah lara derita kami!Kembalikan kedamaian di pemula tahun ini!

Karya: Ayu Harahap

Tentang KitaBukan ingin ku berbagi haruTakdir telah ditulis atas kesediaan masing-masingKu ajak kau yang menemaniBukan tuk bermain bersama perihSejenak,kita lapangkan sesak yang sedari tadi tumpat

Terlalu erat kita berpegangAku semakin tak ingin merenggang

Segeralah menjauhSebelum kau kembali meradangTangan ku kian kuat menggenggamSebelum kau menyatu dalam kuPergi dan jangan pernah kembaliAku belum mampu memasti

Karya: Muslim

Seperti Deras Rintik HujanKetika hujan aku tersenyumketika hujan pula aku menangisindah namun mengirismenorah luka tak cukup tawa

Ketika deras hujan yang turunaku coba tuk keluarternyata indah dan sakit yang kurasatiada bedatiada terkiraseperti derasnya rintik hujan itu

Puisi PuisiPuisi Puisi

Page 14: Waspada, minggu 23 Januari 2011

WASPADAMinggu,

23 Januari 2011PelangiB4

Syarat-syarat peserta1. Peserta bebas menggunakan alat pewarna apa saja.2. Peserta terbatas hingga kelas VI SD, menyantumkan nama, alamat yang jelas3. Sudah sampai di meja redaksi selamat-lambatnya tanggal 31 Januari 2011

Nama : ..............................................................................Sekolah : ..............................................................................Alamat : ..............................................................................

Hadiah I : Rp75.000 + sertifikatHadiah II : Rp50.000 + sertifikatHadiah III : Rp25.000 + sertifikatUntuk harapan I s /d I I I akanmendapatkanbingkisan dan sertifikat.

Sayembara Mewarnai Berhadiah

Kup

on S

eri

Tempel DiAmplop

T

Ibu GURU JeliTAWAti Oleh: DENNY ADIL

J . A . M

Si PeWe

Si Pewe berada di kamar tidurnya dik, di kamar tidurnya ini ada 7 angkatersembunyi. Coba cari dik, bila ketemu dilingkari ya.

DIL DIKODIL KODIL Oleh: DENNY ADIL

Buatlah dik di angka berapa jarum panjang dan pendeknya A pukul 11.00,B pukul 08.00, C pukul 12.00, D pukul 17.00, E pukul 07.30

DI tengah padang

rumput yang sangat luas,

terdapat sebuah kolam

yang dihuni oleh berpuluh-

puluh katak. Diantara

katak-katak tersebut ada

satu anak katak yang

bernama Kenthus, dia

adalah anak katak yang

paling besar dan kuat.

Karena kelebihannya itu,Kenthus menjadi sangatsombong. Dia merasa kalautidak ada anak katak lainnyayang dapat mengalahkannya.Sebenarnya kakak Kenthussudah sering menasehati agarKentus tidak bersikap sombongpada teman-temannya yanglain. Tetapi nasehat kakaknyatersebut tidak pernah dihi-raukannya.

Hal ini yang menyebabkanteman-temannya mulai meng-hindarinya, hingga Kenthus tidakmempunyai teman bermainlagi.

Pada suatu pagi, Kenthusberlatih melompat di padangrumput. Ketika itu juga adaseekor anak lembu yang sedangbermain di situ. Sesekali, anaklembu itu mendekati ibunyauntuk menyedot susu. Anaklembu itu gembira sekali, diaberlari-lari sambil sesekali me-nyenggok rumput yang segar.Secara tidak sengaja, lidah anak

sapi yang dijulurkan terkenatubuh si Kenthus.

“Huh, berani makhluk inimengusikku,” kata Kenthusdengan perasaan marah sambilcoba menjauhi anak lembu itu.Sebenarnya anak lembu itu pulat i d a k b e r n i a t u n t u kmengganggunya. Kebetulanpergerakannya sama denganKenthus sehingga menyebab-kan Khentus menjadi cemas danmelompat dengan segera untukmenyelamatkan diri.

Sambil terengah-engah,Kenthus sampai di tepi kolam.Melihat Kenthus yang kelihatansangat capek, kawan-kawannyanampak sangat heran. “HaiKhentus, mengapa kamuterengah-engah, mukamu jugakelihatan sangat pucat sekali,”Tanya teman-temannya.

“Tidak ada apa-apa. Akuhanya cemas saja. Lihatlah ditengah padang rumput itu. Akutidak tahu makhluk apa itu,tetapi makhluk itu sangatsombong. Makhluk itu hendakmenelan aku.” Kata Kenthus..

Kakaknya yang baru tiba disitu menjelaskan. “ Makhluk ituanak lembu. sepengetahuankakak, anak lembu tidak jahat.M e r e k a m e m a n g b i a s adilepaskan di padang rumputini setiap pagi.”

“Tidak jahat? Kenapa kakakbisa bilang seperti itu? Sayahampir-hampir ditelannya tadi,”kata Kenthus. “Ah, tidak mung-kin. Lembu tidak makan katak

atau ikan tetapi hanya rumput.”Jelas kakaknya lagi.

“Saya tidak percaya kakak.Tadi, aku dikejarnnya danhampir ditendang olehnya.”Celah Kenthus. “Wahai kawan-kawan, aku sebenarnya bisamelawannya dengan mengem-bungkan diriku,” Kata Kenthusdengan bangga.

“Lawan saja Kenthus! Kamutentu menang,” teriak anak-anakkatak beramai-ramai.

“Sudahlah Kenthus. Kamu

tidak akan dapat menandingilembu itu. Perbuatan kamu be-rbahaya. Hentikan!” kata KakakKenthus berulang kali tetapiKenthus tidak mempedulikannasehat kakaknya. Kenthusterus mengembungkan dirinya,karena dorongan dari teman-temannya. Sebenarnya, merekasengaja hendak memberipelajaran pada Kenthus yangsombong itu.

“Sedikit lagi Kenthus. Terus-kan!” Begitulah yang diteriakkan

oleh kawan-kawan Kenthus.Setelah perut Kenthus meng-gembung dengan sangat besar,tiba-tiba Kenthus jatuh lemas.Perutnya sangat sakit danperlahan-lahan dikempis-kannya. Melihat keadaanadiknya yang lemas, kakakKenthus lalu membantu.

Mujurlah Kenthus tidak apa-apa. Dia sembuh seperti sediakala tetapi sikapnya telah banyakberubah.

Dia malu dan kesal dengansikapnya yang sombong. (H)

Anak Katak Yang Sombong Dan Seekor Anak Lembu

RASULULLAH(SAW) bersabda :“Tidak akan masuksurga orang yang didalam hatinyamempunyai rasasombong ataubersikap takabur,meski hanya sekecilbiji sawi.”

Maksudnya :SIFAT sombong

adalah suatu sifatyang hina. Orangyang suka menunjuk-nunjukkankekayaannya atauyang selalungomong besar dansuka pula menghinaorang lain, sudah

Adik-adik, Redaksi memuat tuntunan yang merupakanajaran-ajaran Rasulullah, untuk diterapkan dalam

kehidupan kita sehari-hari. Semoga kita menjadi muslimyang lebih baik.

tentu bukan orangIslam yang baik.Islam mengajar kitasupaya selalu

membuat sesuatusecara sederhana.

** m31/DarulNukman

Orang SombongTidak Masuk Surga

Page 15: Waspada, minggu 23 Januari 2011

PotretWASPADAMinggu23 Januari 2011 B5

Waspada/Surya EfendiPONDASI JEMBATAN HITAM TERBAKAR: Lima warga melintasi bagian bawah jembatan layang Pulo Brayan Medan, Sabtu (22/1). Sebelum terbakar, dibawah jembatan ini dipenuhikios pedagang.

Waspada/Surya Efendi

MANGKAL DIATAS JEMBATAN:Walau berbahaya,para pengendarasepedamotorsering berhenti diatas jembatanlayang untukmelihat lokasiPasar PuloBrayan yangterbakar, Sabtu(22/1).

Waspada/Surya EfendiPADAT: Akibat truk gandeng tidak diperbolehkan melintasi jembatan layang yang bagian bawahnya terbakar, jalurdibawah padat kendaraan, Sabtu (22/1).

Waspada/Khairil Umri BatubaraMELIHAT PASAR : Dua orang anak sekolah melihat Pasar Brayan dari atas jembatan layang (Fly Over) Sabtu, (22/1). Pasca kebakaran para pedagang mulai membedahi barang-barang dan membangun kios penampungan sementara.

Waspada/KhairilUmri Batubara

MEMOTONGBESI: Seorangpekerja sedangmemotong besiguna menggantipagarmembatas yangrusak akibatkebakaranPasar Brayan.

Waspada/Khairil UmriBatubara

MENGEROKTANAH: Sebuahalat beratsedang mengeroktumpukan tanahdi Pasar Brayangunamembersihkandan meratakansisa-sisakebakaran.

Waspada/Khairil UmriBatubara

POSKOKEBAKARAN:Para pedagangmengharapkanbantuan darimasyrakat yangdapat disalurkanpada posko-poskodi area bekaskebakaran PasarBrayan.

SETELAH menghadapi masalah kaki empat seperti maraknyaternak hewan babi, kini muncul kaki lima atau pedagang yang berjualandi tempat yang bukan semestinya, permasalahan baru di Medanini menambah panjang daftar agenda yang harus diselesaikanpemerintah kota secepatnya karena segala problem tersebut masihbermuara dari hasil pembiaran selama ini.

Ratusan kios dan lapak berjualan pedagang kaki lima (PKL) yangberada di bawah jembatan fly over Pulo Brayan Jl. Yos Sudarsoterbakar, api yang berkobar hingga menghanguskan pula ratusankios pedagang di seberang jalan, samping jembatan tersebut ternyatatidak berhenti di Selasa (18/1) malam itu saja. Konstruksi jembatanfly over kedua yang dibangun pemerintah pusat untuk mengatasikemacatan lalu lintas di Medan ini retak hingga truk bertonase tinggidilarang melewati jembatan.

Banyak pihak dengan mengatasnamakan rakyat berbuat sesuatutanpa memikirkan dampak yang akan terjadi hanya untuk mencarikeuntungan semata, namun begitu masalah timbul semuanya akanmengembalikan persoalan tersebut kepada pemerintah sebagaipihak yang harus bertanggungjawab.

Kepada media Kepala Satker Metro Medan, Kementerian PUDirjen Bina Marga Balai Besar Pelaksanaan Jl. Nasional I, SimonGinting mengatakan kebakaran Pasar Pulo Brayan merusak JembatanLayang (fly over) Yos Sudarso. Terjadi keretakan di sebagian balokatau girder fly over akibat panas api yang melalap ratusan kios PasarPulau Brayan.

Empat bentang balok girder sepanjang seratus meter terkenajilatan kobaran api pada peristiwa tersebut, bagian konstruksi jembatanlainnya tersebut yang keseluruhannya memiliki panjang 700 metertidak terkena api. Api berasal dari seratus lebih kios dan lapak pedagangyang tepat berada di bawah jembatan

Menurut Simon, keretakan girder fly over membuat kekuatanjembatan layang menurun, diperkirakan hanya mampu menahanbeban 20 ton atau 50 persen dari kemampuan awal.

Balai Besar Pelaksanaan Jalan Nasional I juga sudah menyuratiPemko Medan agar bertanggung jawab atas kerusakan fly over itudan membersihkan pedagang dari kolong fly over sejak 2004.

Informasi diterima, pembangunan fly over Yos Sudarsomenghabiskan anggaran Rp 30 miliar berasal dari ADB, sebagiandana lagi berasal dari APBN dan lainnya.

Pemko Medan sebagai sudah bertindak diantaranya melarangtruk bertonse tinggi melewati ruas jembatan sebagai pencegahanakan timbulnya kemungkinan yang tidak diinginkan.

Sebagian pedagang yang tidak ingin disebutkan namanya kepadawartawan mengatakan, keberadaan mereka dapat berjualan dengantenang tanpa dapat ditindak oleh pemerintah di bawah kolongjembatan fly over tersebut dikelola oleh sekelompok orang-orangyang mengaku dapat mengatasi Lurah, Camat, termasuk WalikotaMedan sehingga tidak berdaya menertibkan. *Sahrizal

Fly Over Retak, Siapa Bertanggungjawab

Page 16: Waspada, minggu 23 Januari 2011

WASPADAMinggu

23 Januari 2011

Konsultasi Teknologi InformasiDiasuh oleh Network And Open System Community

agar suhu laptop anda terjaga.Semoga jawaban yang kamiberikan dapat membantu per-masalahan anda. Terima kasih.

Pengirim : 08132455xxxSelamat siang NOS, saya Andridari kisaran mau tanya tentangbaterai laptop. saya baru saja belilaptop acer. Yang ingin saya ta-nyakan bagaimana cara mera-wat baterai laptop agar tahanuntuk beberapa tahun dan tidakrusak, karena saya sudah lihatlaptop punya teman saya baterailaptopnya gampang sekali rusakdan tidak tahan hidup untukbeberapa jam saja. Untuk penje-lasan dari abang-abang NOSsaya sangat berterimaksih. Sa-lam hangat Andri.

Jawab:Salam hangat juga buat ka-

mu Andri dari kisaran. NOS bisamenjelesakan beberapa tips un-tuk menjaga dan merawat bate-rai laptop seperti dibawah ini:

[1] Jangan membongkar,menghancurkan, menusuk,membuka, menjatuhkan, me-rusak, melakukan hubungansingkat, membuang ke dalamair atau api, atau meletakkanbaterai di tempat yang suhunyadi atas 60C.

[2]Isilah baterai sesuai de-ngan penjelasan yang ada di bu-ku panduan dan hanya di areayang berventilasi.

[3] Jangan pernah menggu-nakan adaptor lain dari Adaptoryang telah disediakan di note-book Anda.

[4] Jangan meninggalkanbaterai di tempat yang panas le-bih dari satu atau dua hari.

[5] Jangan membiarkan ba-terai di notebook Anda lebih dari1 bulan tanpa menghubungkandengan adaptor AC.

[6] Jangan membiarkan ba-terai di dalam penyimpananlebih dari 2 bulan tanpa mengisiulang untuk mencegah overdischarger karena akan merusakBaterai tersebut.

[7] Tempatkan baterai yangtidak terpakai dengan baik un-tuk melindungi lingkungan. Ba-terai mengandung bahan kimiayang berbahaya, sebaiknyajangan membuangnya dengansampah rumah tangga atausampah kantor.

Semoga dengan penjelasandiatas dapat memberikan ma-sukan buat kamu agar dapatmerawat baterai laptop denganbaik. Terima kasih.

Pengirim : 08524412xxxHalo NOS semakin jaya sela-

lu. perkenalkan nama saya FajarRachman dari Banda Aceh. sayaingin meminta pengarahansekaligus penjelasan dari NOS

Pengirim: 085835050xxxSelamat siang NOS, saya

mau tanya nih, saya punya lap-top udah lama, baterainya udahgak bagus lagi sih. Nah, kemarinlaptop saya tiba-tiba mati. Sayapikir baterainya yang memangharus diganti, jadi saya cobaganti dengan baterai yang baru.Tapi sesudah diganti, kadang-kadang masih mau mati sendirijuga, seperti saat baterai sudahhabis, tiba-tiba mati tanpa pe-ringatan. Kalau mau dinyala-kan juga harus nunggu agaklama, dan ketika loading mun-cul peringatan ‘CHECKSUMERROR PRESS F5 TO RESETCMOS PRESS F6 TO CON-TINUE’. Kira-kira itu masalah-nya apa? Apakah baterainyamemang bermasalah atau mot-herboardnya? atau apanya? to-long dibantu ya, terima kasih.

Jawab:Selamat siang juga, terima

kasih atas pertanyaannya. Ke-mungkinan masalah anda ada-lah pada baterai CMOSnya yangsudah habis, karena padaumumnya ketika baterai CMOShabis dan laptop dalam ke-adaan mati, CMOS tidak memi-liki sumber daya lagi untukmenjaga konfigurasi CMOSyang telah disimpan sebelum-nya. Karenanya ketika loadingawal muncul peringatan sepertidi atas untuk memeriksa konfi-gurasi CMOS. Untuk hal inianda dapat mencoba untukmengganti baterai CMOS andadengan yang baru. Dan untukmasalah laptop yang mati, ke-mungkinan laptop anda meng-alami overheat, jadi suhu dalamlaptop itu melebihi batas yangwajar, dan umumnya jika hal initerjadi, maka processor akanmati karena kepanasan, dan ha-rus menunggu beberapa saatagar suhu menjadi normal kem-bali. Untuk mengatasi hal inicoba bersihkan bagian dalamlaptop anda (motherboard danperangkat lain). Kami sarankananda bawa ke tempat yang su-dah ahli dalam membongkarlaptop. Dan anda juga sebaiknyamenggunakan fan untuk laptop

Pengirim: 08526781xxxxHai NOS. Saya punya net-

book Acer Aspire One. Saya inginmenginstal ulang Windows-nyadengan menggunakan recovery.Dari yang saya ketahui, recovery-nya sudah ada di dalam hard-disk, dan untuk menginstalmenggunakan recovery caranyamenekan Alt+F10 pada saatbooting. Namun sudah menco-ba beberapa kali recovery-nyatidak muncul-muncul juga. Mo-hon penjelasan dari NOS. Teri-ma kasih banyak.

Jawab:Untuk memanggil recovery

di Acer Aspire One adalah de-ngan menekan tombol Alt+F10seperti yang sudah Anda laku-kan. Namun apabila recoverytidak juga berhasil dijalankanberarti ada kerusakan di MBRharddisk yang biasanya dise-babkan oleh virus. Kerusakandi MBR inilah yang menyebab-kan recovery tidak dapat di-panggil. Ada beberapa solusiyang dapat dilakukan untukmemperbaiki masalah ini, yaitudengan membuat partisi recov-ery di harddisk menjadi unhid-den, kemudian menginstalkembali MBR yang benar me-nggunakan program di dalampartisi recovery tadi. Solusi lain-nnya adalah dengan menggu-nakan Live CD ataupun LiveUSB Linux untuk mengubahflag partisi recovery menjadipartisi yang akan dibooting. Ka-mi lebih menyarankan carayang kedua karena lebih mudahdan lebih cepat. Live CD Linuxyang digunakan bisa distro apasaja, namun sebagai contoh di-sini saja misalkan saja meng-gunakan Live CD Ubuntu.Langkah-langkahnya adalahsebagai berikut: Jalankan LiveCD/USB Linux. Jalankan Ter-minal dari Menu Applications>Accessories>Terminal. Ketik pe-rintah “sudo -s” untuk login se-bagai root atau administrator.Ketik perintah “fdisk /dev/sda”.Ketik “p” untuk melihat daftarpartisi yang ada. Umumnya par-tisi yang paling atas adalah par-tisi recovery, partisi yang keduaadalah partisi C atau partisi sis-tem operasi Windows. Perhati-kan ada tanda bintang di partisikedua yang menandakan bah-wa partisi ini di-flag untuk men-jadi partisi yang akan dibooting.Yang kita lakukan adalah mem-buang tanda bintang di partisikedua dan memberi tanda bin-tang di partisi paling atas. Cara-nya, ketik “a”, kemudian ketik“2”, kemudian ketik “a” lagi danketik “1”. Ketik “p”, perhatikanapakah tanda bintang sudahada di partisi paling atas. Ketik“w” untuk menulis perubahanyang sudah kita lakukan tadi.Kemudian ketik “reboot” untukrestart, dan keluarkan Live CDUbuntu. Mudah-mudahansetelah restart recovery sudahlangsung dapat dijalankan.

Bagi para pembaca yang ingin menanyakan seputar tentangketenagakerjaan dapat mengirimkan pertanyaan melalui E-mail:[email protected], HP:0811632554

Kupon Konsultasi

Curhat

usaha.Kemudian apabila

bekerja pada hari liburnasional apakah dihitunglembur, jawabannya ya,dihitung lembur sesuaidengan Undang-UndangNo.13 Tahun 2003 tentangKetenagakerjaan Pasal 78juncto Keputusan MenteriTenaga Kerja danTransmigrasi No.102 Tahun2004 tentang Waktu KerjaLembur dan Upah KerjaLembur Pasal 11 ayat b,berbunyi: apabila kerjalembur dilakukan pada hariistirahat mingguan dan/atauhari libur resmi untuk waktukerja 6 hari kerja 40 jamseminggu maka:perhitungan upah kerjalembur untuk jam pertamadibayar dua kali upah sejamdan jam kedelapan dibayartiga kali upah sejam dan jamlembur kesembilan dankesepuluh empat kali upahsejam.

Berhak Dapat BonusSelamat pagi, Pak Thoga.

Saya (tidak menyebut nama)adalah karyawan

perkebunan di RantauPrapat. Bulan Novembertahun 2010 yang lalu, saya dipensiun muda dengan masakerja 10 tahun. Yang inginsaya tanyakan apakah sayaberhak mendapatkan bonustahun 2010 dan sayaucapkan terima kasih.

Jawab:Selamat pagi. Atas

pertanyaan Sdr tentang hakuntuk mendapat bonus,biasanya di perusahaan-perusahaan besar dan majutermasuk perkebunandiberikan bonus kepadakaryawannya sebagai bagiandari hasil usaha yangditerima oleh pekerja/karyawan pada setiap akhirperiode buku/akhir tahun.

Sisa hasil usaha tersebutterjadi karena adanyapeningkatan produktifitas,atau upah yang diberikanpada periode tahunsebelumnya lebih rendahdari tingkat produktifitaskerja dan pembagian bonusini dilakukan atas dasarkesepakatan antara serikatpekerja/pekerja dengan

Contohnya, yangmelamar kerja ke suatuperusahaan misalnya 200orang sedangkan yangdibutuhkan perusahaanhanya 10 orang, makakemungkinan yangdidahulukan adalahfamilinya atau istilahsekarang dikenal denganKKN.

Tetapi bagi perusahaan-perusahaan yang sudahmaju, cara-cara seperti itutidak berlaku. Yangdiutamakan adalah prestasipelamar kerja dimanaperusahaan mengadakanseleksi atau test kemampuancalon pelamar, sehinggaakan diperoleh calon-calontenaga kerja yangberkualitas. Untuk menjaditenaga kerja yangberkualitas maka sebelummelamar kerja para calontenaga kerja seharusnyamengikuti pelatihan kerjalebih dahulu denganmemperoleh sertifikatpelatihan yang berbasiskompetensi atau memilikikemampuan kerja sesuaidengan kebutuhan dunia

Lowongan Kerja danLembur Libur Nasional

Selamat pagi, Pak Thoga.Nama saya Fara, saya maumenanya, kenapa sekarangcari kerja harus ada familiyang ada di perusahaanbaru dapat kerja dan satupertanyaan lagi, apabila kitamasuk kerja di hari liburnasional dihitung lemburatau tidak. Terima kasih.

Jawab:Selamat pagi Sdr Fara.

Pertanyaan Sdr tentangmencari kerja harus adafamili di perusahan, adalahmerupakan fenomena ataugejala pada saat inidikarenakan banyaknyajumlah pengangguran tidakseimbang denganlowongan/kesempatan kerjayang ada, atau denganperkataan lain penawarantenaga kerja lebih besardisbanding denganpermintaan tenaga kerja(supply and demand), makakekuatan tawar tenaga kerjamenjadi sangat lemah.

Kirimkan permasalahan komputer dan jaringan yanganda kelola ke [email protected] atau SMSke nomor 085270288884. SMS dan email yang andakirim akan kami jawab sesuai giliran masuk hanyapada SKH Minggu Waspada.

PEMBERITAHUAN :Website NOS Community sudah dapat diakses dari internetpada alamat http://www.noscommunity.org, saat ini fasilitasyang disediakan hanya forum untuk sharing ilmupengetahuan dan tanya jawab. Website dan repository artikelsegera menyusul. Segera daftarkan diri anda sekarang padawebsite noscommunity dan mari bersama-sama majukanIT Indonesia.

Tanya: Danil- Hp 6287713890xxxAssalamualaikum, . Mbak , . aku Danil mbak, Punya umur

18 tahun, saya harus gimana ya mbak?, saya punya pacar,udah 2 tahun kami bersama. tapi hubungan kami gak direstui,kemudian pacar saya hamil, ini semua kami lakukan agarkami dinikahkan. tapi setelah hamil, bukannya kamidinikahkan , malah saya dijebloskan ke penjara ,. Dan sekarangpacar saya udah ngelahirin anak kami , . sedih banget mbak,Diangelahirin tanpa saya bisa mendampingi, Balaz ya mbak ,hati saya lagi gusar banget…

Jawab: Waalaikumsalam, Helo DanilBisa dipahami kegusaran hatimu, maksud hati ingin

direstui, malah akhirnya kamu mendekam di bui. Rasa cintakadang membutakan fikiran dan norma.. saat perasaan disesakicinta kadang kita tidak dapat berfikir jernih dan bisa berbuatnekat. Namun hal itu sudah terjadi.. itulah sebabnya kenapakita sebagai manusia harus berfikir panjang sebelum berbuatsesuatu. Danil.. mbak tidak mau menghakimi siapa yangsalah… namun dengan kejadian ini kamu bisa memetikhikmahnya.. bahwa pentingnya menjaga hubungan tanpamenodai kesakralan cinta.. yaitu jangan melakukan sesuatuyang belum pantas kita lakukan sebelum menikah.. selaintentu dilarang oleh agama juga bisa merusak impian dan masadepan remaja. Mungkin dengan kejadian ini kamu dan remajayang lain mendapat pembelajaran yang sangat berharga..sehingga menjadi anak yang berfikir lebih dewasa. Denganmenyesali dan bertaubat memohon ampun.. Insya Allahhatimu menjadi lebih tenang. Mengingat usia yang masihsangat muda.. rasanya cukup banyak yang dapat kamu lakukansetelah keluar. Benahi perasaanmu.. kamu harus bisamenerima keadaan. Carilah pekerjaan buat masa depanmu,sebagai seorang pria yang dituntut tanggung jawab mencarinafkah buat dirimu dan keluargamu kelak. Mudah-mudahanpintu maaf masih bisa terbuka dan diterima… jangan larutdalam kesedihan, dengan bertaubat selalu ada jalan untukmemulai lembaran baru untuk hari esok yang lebih baik.

Tanya: Yanti – Hp 6285761085xxxAssalamualaikum... mbak ne aku Yanti mo curat,, yanti

lagi bingung menghadapi masalah , saya pernah pacaransama cowok,, awalnya aku gak suka ama dia,, tapi setelahkami menjalani asmara kami dalam satu minggu aku jadisayang banget ma dia, tapi entah kenapa disaat kumenyayangidia, dia malah mutusin aku, tapi aku sangat mencintai diambak,,tolong bantu ya mbak!!!

Jawab: Waalaikumsalam, Dear YantiDuuh singkat banget pacarannya.. tapi kamu gak jelasin

kenapa dia mutusin sepihak? Yanti.. jangan sedih, namanyapacaran diusiamu, engga usahlah terlalu dipusingin, karenafocus utamamu menjadi seorang remaja yang pintar, buatpersiapanmu untuk masuk di kehidupan dewasa yangmenyenangkan, baru kelak kamu mikirin pacar yang kelakdibawa ke jenjang pernikahan, kalau saat ini cukup latihanuntuk mengenal lawan jenis. Makanya pacaran enggak usahserius banget sampai melupakan tugas utamamu sebagaipelajar.. dan jangan deh sampai melakukan hubungan sex…idiih, enggak boleh banget!. Yanti masa remaja tu indah, kalosaat ini kamu diputusin, patah hatinya gak boleh lama-lama.Benahi perasaanmu, jangan mengurung diri..lakukan kegiatanyang menyenangkan dan positip bareng teman-teman, pastikamu bisa melupakan kesedihanmu.. have a good try!

Tanya: Iinyok – Hp 6287891792xxxNama Iinyok , punya masalah.mantan pacar aku ngajak

merit, tapi dia ngajak kawin lari ,soalnya dua minggu lagidia mau merit sama orang pilihan orangtuanya .jadi apakahaku harus menurutin kemauan nya soalnya aku sangat sayangama dia ,begitu pula dengan dia

Jawab: Linyok yang baikSenangnya bisa menikah dengan orang yang kita sayangi..

BUAT yang punya problem, khusus remaja ataupelajar tapi susah buat dipecahkan, sepertimasalah sekolah, pacar, ortu yang suka ngomel atauteman yang nyebelin, jangan bingung dulu.

Tim Remaja Waspada dan Mbak Fifi yang namalengkapnya Fidia Rizki, S.Psi, psikolog lulusanUniversitas Medan Area akan mencoba membantukamu mencari jalan solusinya. Silahkan kirimpertanyaan melalui SMS ke

Bantuin Aku, Dong?!

No 082165600868, Jawaban akandibalas melalui Harian Waspada, jadi dimohonsabar menunggu.

KonsultasiRemaja

B6

Konsultasi Sumber Daya ManusiaDiasuh oleh Thoga Sitorus

tapi bila harus menikah tanpa restu orang tua.. apakah kamusudah siap?? Masalahmu bukan hal mudah, memilih kawinlari.. okelah untuk kebahagianmu dengan dia bisaterpenuhi..karena kalian saling menyayangi, tapi bagaimanadengan keluarga? Mampukah adik bahagia melihat orangtuamu bersedih akibat perbuatanmu. Linyok.. pernikahansangat sacral dan melibatkan dua keluarga… kalau bisa,pernikahan sekali, jadi pendamping buat seumur hidup. Jadisebelum memutuskan sesuatu hendaknya sudah difikirkandampaknya kedepan. Keputusan ada pada dirimu.. sanggupatau tidaknya kamu menjalani suatu pernikahan tanpa restuorang tua… hendaknya jadi prioritas keputusanmu. salam

Tanya; Midha – Hp 6287892157xxxAssalamualaikum mbak Fifi. Ni aku Midha di Aek kanopan.

Gini lho mbak aku mau curhat aku punya gebetan kenalannyalewat hand phone, kami uda ketemuan berapa kali, malahdia pernah ajak aku undangan. Aku akui kalo suka sama diatapi aku gak tau perasaanya. Tapi sepertinya dia ngasi respon,dia suka nelpon,dan kalo disuruh datang dia mau. Menurutmbak dia suka gak sih sama aku? N menurut mbak pantasgak aku nembak dia duluan. . .?!.

Jawab: Waalaikumsalam, Dear MidhaPada dasarnya sulit menebak isi hati orang lain, apalagi

perasaannya, karena dalamnya siapa yang tahu. Tapi melihatsikap dan perilakunya bisa mewakili isi hatinya. Salah satunyasih membuka dirinya agar orang itu tahu isi hatinya, tapi jikakamu penasaran kenapa tidak coba menanyakannya?Daripada nembak duluan, ntar jawabannya tidak seperti yangkamu harapkan, Midha bisa nanya bagaimana sebenarnyaperasaan dia ke kamu, katakan kamu bingung denganperhatiannya selama ini? Dan satu hal tujuannya agar kamudapat bersikap sepantasnya kepadanya. salam

Tanya: Tika – Hp 6285275994xxxAssalamualaikum.wr.wb...Salam kenal mbak Fifi, ni aku

Tika.. Tika mau nanya ciri-ciri cowok serius gimana ya mbak,tika penasaran banget sama cowok tika yang uda menjalanihubungan 2 tahun

Jawab: Waalaikumsalam WrWb, salam kenal TikaHubungan kalian sudah cukup lama, tentu lebih mengenal

watak dan kepribadiannya. Coba kamu perhatikan sikapnyaselama ini ke kamu n keluargamu apakah sudah mewakilikeseriusannya. Karena dalamnya hati sulit ditebak tapi adabeberapa perilaku yang bisa dijadikan ukuran seberapa besarperasaan seseorang ke kita. Seseorang yang sungguh-sungguhsayang akan berusaha menunjukkan kepeduliannya sebagaiekspresi dia sayang, mempercayaimu karena dia pun ingindipercaya, membuka dirinya dan membiarkan kekasihnyatahu tentang dirinya. Bila ia mampu menunjukkan kepeduliandan penghargaan buat kamu dan orang terdekatmu, miskeluarga dan teman-temanmu juga sebaliknyamengenalkanmu pada orang terdekatnya, artinya dia berusahamenjalani hubungan dengan serius. Terakhir dengarkan katahatimu, apa yang hatimu katakana tentang dirinya biasanyatidak meleset. Mudah-mudahan bisa dipahami dan hubungankalian bisa langgeng.

Tanya: Moeslem – Hp 6281370339xxxAssalamualaikum. . .mbak Fifi.Moeslem mau nanya ne,.

Kenapa selingkuh itu gak indah yea mbak?. . . .

Jawab: Waalaikumsalam, Helo MoeslemKenapa selingkuh enggak indah.. karena dilakukan dengan

diam-diam takut ketahuan. Enaknya mungkin di awal karenapengen ngerasain sesuatu yang beda, tapi setelah menyadari..tentu jadi ngerepotin dan nyusahin diri, bayangkan kita mustiberpura-pura dan menutupi dengan kebohongan,..iiih cappeedeh. Moeslem...mendingan engga usah mencoba, selain bikinjantungan kita jadi engga nyaman menjalani suatu hubungandengan orang yang kita sayang. salam

seputar laptop. kebetulan sayadisuruh oleh tempat kerjaansaya membeli laptop, tetapi sayabingun harus membeli laptoptipe yang bagaimana soal masihnewbie dalam tipe-tipe darikeperluan laptop. untuk itu sayamohon kepada abang2 dan ka-kak2 dari NOS memberikansedikit penjelasan kepada saya,atas bantuannya saya ucapkanterimakasih.

Jawab:Terima kasih juga buat per-

tanyaan-pertanyaan yang kamuajukan kepada NOS, beberapatips untuk memilih laptop se-suai keperluan. Tentukan dulukegunaannya, apakah laptopakan dipakai untuk disain dangaming, developing sistem, ataumobile.

[1] Jika laptop dipakai untuktujuan disain dan gaming, se-baiknya Anda memilih spesi-fikasi laptop dengan meni-tikberatkan pada kartu VGA(Video Graphics Array) dan me-mori yang handal. Jika Andaingin laptop dengan kemam-puan lebih tinggi, memilih tek-nologi multi-core dan arsitektur64-bit sangat disarankan.

[2] Untuk penggunaan di-sain grafis ataupun bermaingame, sebaiknya pilih laptop de-ngan VGA yang tinggi kekua-tannya dan memori yang besaragar disain dan bermain gameterasa lebih ‘ringan’. Kartu VGAsendiri berguna untuk mene-rjemahkan output komputer kemonitor. Sedangkan memorimerupakan sebuat alat penyim-pan data digital sementara yangbiasanya mempunyai kapasitasukuran berdasarkan standardbit digital yaitu 16MB, 32MB,64MB, 128MB, 256MB dan sete-rusnya (kelipatan dua).

[3] Untuk developing, biasa-nya dibutuhkan software de-velop yang membutuhkan re-source tinggi. Anda bisa me-milih laptop dengan memper-timbangkan prosesor dan me-mori dengan spesifikasi tinggiagar bisa mengimbangi per-kembangan piranti lunak dandeveloping tools yang kian harikian ‘rakus’ memori. Teknologimulti-core dan arsitektur 64-bitjuga disarankan.

[4] Untuk mobile, Anda bisamenekankan pilihan padaumur baterai, berat laptop, uku-ran layar, serta beberapa fiturinternal konektifitas seperti wifi,bluetooth, IrDA, NetworkCard,Modem.

Semoga dengan penjelasantersebut dapat memberikan ma-sukan dan pengetahuan akan spe-sifikasi laptop yang anda bu-tuhkan dalam pekerjaan/kegiatansehari-hari. Terima kasih.

pengusaha yang dimuatdalam Perjanjian KerjaBersama (PKB).

Untuk masalah Sdrtentang hak bonus dapat Sdrlihat atau baca dalam PKBperkebunan tempat Sdrbekerja tentang pengaturanpemberian bonus. PKBsesuai dengan Undang-Undang No.13 Tahun 2003tentang KetenagakerjaanPasal 126 berbunyi:

(1) Pengusaha, serikatpekerja/serikat buruh danpekerja/buruh wajibmelaksanakan ketentuan

yang ada dalam perjanjiankerja bersama.

(2) Pengusaha danserikat pekerja/serikatburuh wajibmemberitahukan isiperjanjian kerja bersamaatau perubahannya kepadaseluruh pekerja/buruh.

(3) Pengusaha harusmencetak dan membagikannaskah perjanjian kerja

bersama kepada setiappekerja/buruh atas biayaperusahaan.

Disertai dengan sanksiPasal 190 yaitu Menteri ataupejabat yang ditunjukmengenakan sanksi admin-istratif atas pelanggaranketentuan tersebut di atas.

Kesimpulannya, Sdrberhak mendapat bonusapalagi Sdr sudah

mempunyai masa kerja 10tahun dan tidak adakaitannya dengan pensiunmuda. Dan apabilaperusahaan tidakmemberikan bonus yangmenjadi hak Sdr maka Sdragar mengadukannya keDinas Tenaga Kerja setempatuntuk ditangani sesuaiperaturan perundang-undangan yang berlaku.

Page 17: Waspada, minggu 23 Januari 2011

WASPADAMinggu23 Januari 2011 B7Kesehatan

UMN Al-Washliyah GelarPengobatan GratisDi Kecamatan Beringin

Universitas Muslim Nusantara (UMN) Al-Washliyahmelaksanakan pengamalan Tri Dharma Perguruan Tinggiberupa Pengabdian Pada Masyarakat dengan melakukanaksi pemeriksaan kesehatan gratis yang merupakan programrutin Lembaga Penelitian Pengabdian Masyarakat (LPPM)UMN Al Washliyah.

Pelaksanaan pengobatan gratis dilakukan di kecamatanBeringin Kabupaten Deli Serdang.

Tim kesehatan dipimpin oleh Rektor UMN Al-WashliyahProf Dr. Hj. Sri Sulistyawati SH, M.Si didampingi PR-I, II danIII, Drs Ridwanto Msi, Drs.H. Firmansyah M.si, Drs.H. KondarSiregar MA serta Dekan Fakultas Pertanian Ir. ZulkarnainLubis M.Si, Dekan Fakultas Hukum Nelvitia Purba SH, M.Hum, Dekan Fakultas Ekonomi Drs. Tukimin Lubis, DekanFakultas Sastra Sufatmi SS, M. Hum yang langsung diterimaCamat Beringin, Batara Rival Harahap di Kantor CamatBeringin, Deliserdang.

Kegitan yang di rangkai dengan senam massal itu turutdihadiri Sekdakab Deliserdang H Azwar, unsur Muspika,instansi terkait, para kepala desa, guru dan masayarakat.

Sekdakab Deliserdang H Azwar menyambut baik dengandigelarnya program pengabdian kepada masyarakat yangdilakukan UMN Alwasliyah Medan di Kecamatan Beringin.

Sekdakab berharap kehadiran UMN Alwasliyah Medandapat membawa nilai tambah terutama dalam mengisi ilmupengetahuan yang dibutuhkan masyarakat, serta memberimotivasi bagi generasi muda untuk melanjutkan pendidi-kannya ke jenjang yang lebih tinggi.

“Karenanya kesempatan yang di berikan UMN AlWashliyah Medan ini harus dimanfaatkan dengan baik. Sebab,pendidikan adalah jendela dunia untuk meraih masa depanyang lebih gemilang,” papar Azwar.

Camat Beringin Batara Rival Harahap menjelaskan, ma-syarakat di wilayah kerjanya ke depan diperkirakan akanmenghadapi perubahan suasana yang cukup signifikandengan hadirnya Bandara Kualanamu yang diperkirakanberoperasi akhir tahun 2012.

“Tentu mulai sekarang masyarakat harus mempersiapkandiri baik mental maupun bekal ilmu pengetahun, sehinggakehadiran bandara bertaraf internasional ini membawa dam-pak yang positif bagi kehidupan masyarakat Beringin,” ucapBatara. Sementara itu, Rektor UMN Al-Washliyah, Prof Srimenyatakan, kegiatan pengabdian masyarakat merupakanprogram rutin UMN sebagai bentuk pengabdiannya padamasyarakat. Berbagai kegiatan mulai dari berbau lingkungan,kehidupan social, kesehatan, pendidikan dan lainnya, kerapdilakukan UMN.

Pada kesempatan itu, rombongan UMN bersama Camat,Sekdakab DS mendapat kesempatan mengunjungi BandaraKuala Namun yang masih dalam tahap pembangunan. UMNberharap bandara ini dapat segera beroperasi demi kebang-gaan masyarakat Sumut. *Ayu K Ningtyas

Selama ini, kelompok yangsering dilakukan imunisasiadalah kelompok anak khu-susnya anak balita, akan tetapidengan perkembangan ilmupengetahuan dan teknologitampaknya kelompok lanjutusia (lansia) merupakan ke-lompok yang perlu diimuni-sasi. Lansia merupakan ke-lompok yang mempunyai ri-siko tinggi untuk mengalamipenyakit berat dan kematianakibat infeksi influenza danpneumokok. Lebih dari 50 %pasien yang dirawat inap dirumah sakit dan 80-90 % dariangka kematian yang dise-babkan influenza didapati pa-da kelompok lansia, sedang-an streptokok pneumonia(pneumokok) bertanggungjawab pada 25-35 % penyebabpneumonia (penyakit infeksiparu-paru mendadak) danmerupakan penyebab palingsering dari acquired pneumo-nia. Selain daripada itu, dam-pak yang diakibatkan oleh ke-dua penyakit di atas dapat be-rupa masa rawatan yang lebihlama, biaya rawatan yang lebihbe sar, komplikasi berat yangsering muncul serta menurun-nya kualitas hidup pasien.

Untuk mengurangi angkamorbiditas dan mortalitasyang disebabkan oleh influen-za dan pneumokok, advisorycommittee on immunizationpractices (ACIP) merekomen-dasikan imunisasi terhadapkedua penyakit tersebut.

Manfaat imunisasi se-makin dirasakan oleh masya-rakat, karena keberhasilannyadi dalam mengurangi penu-laran dari berbagai penyakitmenular telah lama diakui. Sa-yangnya, imunisasi padaorang dewasa, khususnya lan-jut usia (lansia) kurang men-dapat perhatian dibandingkanyang dilakukan pada anak-anak Kurangnya perhatianpada imunisasi yang dilakukanpada orang dewasa khususnyalansia terutama disebabkankarena kurangnya penyuluhantentang efektivitas dari imu-nisasi, belum adanya pedo-man imunisasi, harga vaksinyang digunakan untuk imuni-sasi yang relatif mahal sertatidak adanya dukungan biayaimunisasi oleh asuransi kese-hatan.

Adanya Kebijakan Peme-rintah dalam mencapai Indo-nesia Sehat dilakukan denganberbagai upaya pencegahan,termasuk imunisasi untukmengurangi risiko agar lansiatidak mudah untuk mendapatpenyakit infeksi.

Prinsip Imunisasi Imunisasi dapat berupa

imunisasi aktif maupun pasif.Pada imunisasi aktif bia-

sanya dilakukan untuk men-cegah seseorang berkontakdengan suatu penyakit menu-lar, biasanya bahan yang digu-nakan adalah vaksin atau tok-soid. Vaksin dapat terdiri darisel-sel bakteri yang telah matisama sekali, protein atau po-lisakharida dari bakteri yang

TINGGI badan memangmasih merupakan masalahyang cukup sering datang se-bagai pertanyaan di mejapraktek bermacam-macamdokter. Kebanyakan orangmenganggap postur tubuhpendek bukan sesuatu yangideal dan hampir semua men-dambakan tinggi badan yangmaksimal. Beberapa sisi pe-kerjaan juga sangat memen-tingkan ukuran tinggi ini. Ja-dinya, banyak orang yang ter-pengaruh terhadap iklan-iklanproduk yang menyesatkan,terutama orang dewasa yangmasih mencoba menambahtinggi mereka walau sekilassudah pernah tahu ada bata-san umur dimana tinggi badantak bisa bertambah lagi. Bebe-rapa inovasi penatalaksanaanbaru pernah disebutkan me-miliki celah untuk bisa me-nambahnya walau belum jelasbe-nar efektiftas dan hasilnya,sementara beberapa jenis ke-lainan pertumbuhan yang di-sebabkan masalah-masalahhormonal atau metabolismejuga bisa menjadi latarbela-kang yang menyebabkan padaumur melewati batas itu se-seorang masih bisa tumbuhmenjadi lebih tinggi. Terhadaphal-hal seperti inilah sebe-narnya sebagian pengobataninovatif termasuk akupunkturitu bisa berhasil menambahbeberapa milimeter hinggasentimeter tinggi badan sese-orang, namun bila semua

fungsi dan metabolisme tubuhberada dalam keadaan nor-mal, melewati batas umur ter-tentu tadi, terutama di usia de-wasa, tinggi badan tak akanbisa ditambah lagi.

Hormon PertumbuhanDalam siklus pertumbu-

hannya, manusia mengalamifase pertumbuhan yang jauhlebih drastis bila dibandingkanmakhluk hidup lainnya. Bayiyang berukuran hanya sekianpuluh sentimeter saja bisamenjadi ratusan sentimeterdalam masa belasan tahun diumur mereka. Yang paling ber-peran dalam proses ini adalahhormon yang dikenal dengansebutan hormon pertumbu-han. Disamping peranan hor-mon itu memang banyak fak-tor yang dapat menentukantinggi badan seseorang. Yangpertama adalah faktor genetik,dimana riwayat tubuh pendekdalam keluarga kemungkinanakan berpengaruh terhadappertumbuhan si anak. Dari se-gi ras juga dulu termasuk fak-tor yang diyakini cukup ber-peran, namun agaknya seka-rang mulai terjadi pergeserankarena tak jarang juga bangsaAsia saat ini bertubuh lebihtinggi dari generasi-generasisebelumnya. Sebuah peneli-tian yang dilakukan di Jepangmencatat tinggi rata-rata ge-nerasi sekarang pada kenyata-annya bertambah sekitar dela-pan hingga sepuluh persen

dibandingkan dengan tinggirata-rata penduduk Jepang ditahun 1950. Kedua, ada faktorgizi yang harus optimal. Prosespertumbuhan memerlukanzat-zat utama seperti proteindan asam amino esensial da-lam jumlah yang optimal. Fak-tor ketiga adalah penyakit-pe-nyakit kronis. Penyakit yangberlangsung dalam waktu cu-kup lama ini akan membuatsuatu bentuk stress bagi tubuhyang akan merangsang pro-duksi hormon kortisol. Hor-mon ini merupakan hormonanti pertumbuhan yang bisamenghambat. Selain ketigafaktor tersebut, ada pula faktorkeseimbangan hormon. Takhanya mutlak memerlukanhormon pertumbuhan, inte-raksi berlebih atau kurang ter-hadap hormon-hormon lain-nya seperti tiroid atau insulin,juga akan mempengaruhipotensi tinggi seseorang. Kem-bali pada hormon pertumbu-han, kadarnya biasa mening-kat seiring dengan laju per-tumbuhan anak hingga usiapubertas, dan turut dipenga-ruhi berbagai faktor sepertistress, kadar gula darah, waktuistirahat dan olahraga sertakadar asam amino esen-sialseseorang. Selain merang-sang pemanjangan tulang danpembentukan otot sebagaipembangun tinggi yang palingrelevan, hormon pertumbu-han juga berfungsi dalam per-tumbuhan organ.

Tinggi Badan Normaldan Batas Pertumbuhan

TulangTak ada ukuran normal

tinggi badan untuk bisa dipre-diksikan dalam kategori pen-dek atau tinggi. Setiap ras me-miliki ukuran masing-masingdan perkembangan beberapafaktor bisa merubah garis ke-turunan selanjutnya secarabertahap seperti masyarakatJepang yang sekarang bahkanrata-rata lebih tinggi dari se-bagian besar bangsa Asia lain-nya. Rumus yang selama inidigunakan untuk menentukantinggi badan normal seoranganak berkaitan dengan tinggibadan orang tua adalah se-bagai berikut. Untuk anak pe-rempuan, tinggi badan ayahdikurang13 ditambah tinggiibu tambah 8,5 dibagi dua(satuan cm), dan anak laki-lakitinggi badan ibu ditambah 13tambah tinggi ayah dan 8,5dibagi dua (juga dalam satuancm). Hasil yang didapat meru-pakan tinggi badan normalanak dengan variasi mencapai8,5 cm lebih atau kurang. Darisini bisa diketahui bahwa uku-ran pendek menurut orangawam tak selamanya berartitidak normal. Semakin pendektinggi badan orang tua makaanak akan cenderung beruku-ran lebih pendek, dan ini ter-masuk dalam varian normal.Ada pula beberapa kasus di-ana anak pendek kemudianbisa melesat tinggi mengejar

ketinggalan pertumbuhannyadi masa pubertas. Keabnor-malan tinggi badan dalam segimedis lebih dipandang darikelainan dan gangguan per-tumbuhan itu sendiri, yang bi-sa disebabkan oleh gangguandalam kandungan, gangguantulang, kelainan genetik,nutrisi, penyakit kronis hinggakelainan endokrin yang bisamenyebabkan kurangnyakadar hormon serta mening-katnya kadar hormon kortisol.disebabkan pada masa puber-tas, hormon seks akan me-ningkat kadarnya dan akanmenutup lempeng di bagianujung tulang. Dalam lempenginilah terdapat sel-sel tulangyang membelah dipengaruhioleh hormon pertumbuhan.Jika lempeng ini sudah me-nutup sempurna, maka bisadipastikan tidak akan ada lagitempat untuk pertumbuhantulang dan secara potensialgenetik berarti tinggi badanakhirnya tercapai.

Apakah Obat-ObatanBisa Menambah Tinggi

Badan?Berbagai produk yang

mengklaim khasiatnya untukmenambah tinggi badan se-benarnya belum sepenuhnyaterbukti. Obat-obatan ini la-zimnya hanya berisi berbagaimacam nutrisi, dan sebagianberisihormon-hormon per-tumbuhan. Obat-obat yangmengandung hormon per-tumbuhan inilah yang tidak

boleh digunakan sembara-ngan, meskipun sekarang su-dah mendapat persetujuandari FDA (Food And Drug Ad-ministration) di luar negeri sa-na. Cara pemberiannya benar-benar harus berada dalam pe-ngawasan ahli dan tak bisa asaldimakan saja. Selain palingjauh dalam keadaan tertentubisa menambah hitungan mi-limeter tinggi badan, harganyasama sekali tidak murah.Dalam pertumbuhan normaldimana pertumbuhan anaklaki-laki lebih lama dari wanitayang lewat penelitian rata-rataterbukti mengalami pubertaslebih cepat, melewati batasusia tertentu terapi ini juga takakan bisa lagi berfungsi. Ba-tasnya adalah bila lempengtulang tadi telah menutupsecara sempurna. Peningkatantinggi badan yang didapati dibeberapa negara dibandingbeberapa dekade lalu ternyatajuga telah diteliti sebagian ahlimemiliki hubungan denganasupan nutrisi rata-rata yangsudah berkembang pesat dizaman sekarang, dan ini pulayang bisa menjadi jawabanmengapa banyak generasi se-karang memiliki tinggi badanrata-rata lebih tinggi daripadagenerasi sebelumnya, meskibelum seratus persen terbuktisecara ilmiah. Jadi tak perluterpengaruh dengan iklan yangada untuk menambah tinggibadan, tetapi harus melihatdulu faktor-faktor yang adadibaliknya. (dr. Daniel Irawan)

dimurnikan seluruhnya mau-pun sebahagian, virus yangdibuat tidak aktif, atau proteinvirus yang dimurnikan atau-pun virus hidup yang telah di-lemahkan. Toksoid terdiri dariracun/toksin yang dihasilkanoleh bakteri yang telah dimo-difikasi sedemikian rupa se-hingga menjadi tidak beracunlagi/non toksik, sekalipun te-tap memiliki kemampuanuntuk merangsang pemben-tukan antibodi (zat anti infeksi)di dalam tubuh orang yangmenerimanya. Perlindunganyang diperoleh seseorang yangmendapat vaksin tadi tergan-tung pada respons imun (per-tahanan) yang disebabkanoleh vaksin tersebut.

Pada imunisasi pasif, tidakdidapati respons imun padaorang yang mendapatkanimunisasi ini, digunakan jikakontak dengan suatu penyakitbaru saja terjadi. Imunisasi inidilaksanakan dengan membe-rikan globulin imun, yang da-pat melindungi tubuh terha-dap infeksi.

Penggunaan imunisasi ak-tif maupun pasif pada lansiaharus didasarkan pada pertim-bangan adanya risiko danmanfaatnya. Risiko yangdialami dapat berupa alergiterhadap vaksin, Selain daripa-da itu, orang yang daya tahan-nya sedang menurun, baikyang disebabkan karena pe-nyakit maupun akibat pengo-batannya, tidak boleh dibe-rikan vaksin yang mengan-dung kuman yang telah dile-mahkan, mengingat dapattimbul risiko penyakit yang di-sebabkan oleh vaksin tersebut.

Sejumlah vaksin dapat di-berikan secara bersama-samatanpa kehilangan kemampu-an dari vaksin tersebut. Con-toh: vaksin influenza danpneumokok dapat diberikansecara bersama-sama, akan te-tapi pada tempat tubuh yangterpisah.

Jenis Vaksin YangDiberikan

Beberapa jenis vaksin yangdianjurkan pada lansia adalahvaksinasi terhadap penyakit:

Ï% Influenza.Influenza merupakan sa-

lah satu penyakit menularyang banyak menyebabkankematian pada lansia. Di Ame-rika Serikat, angka kesakitanpenyakit ini setiap tahun ber-kisar 150.000-200.000 orangyang dirawat, sedangkan yangmeninggal ada 10.000 orang.Penyakit ini dapat menye-babkan komplikasi berupapneumonia pada lansia. Me-nurut Centers for Disease Con-trol and Prevention (CDC) danACIP menganjurkan bahwapemakaian vaksin influenzaterutama pada lansia, merekayang dengan penyakit mena-hun meskipun belum lan-sia.seperti penderita penyakitjantung dan pembuluh darah,diabetes melitus, penyakit gin-jal, orang yang mendapatobat-obatan dalam waktuyang lama yang dapat me-

nurunkan respons sistempertahanan tubuh (misalnyaobat kortikosteroid), dan lain-lain. Vaksin ini mempunyaiefek melindungi mulai dari 2minggu setelah vaksinasi danperlindungan ini dapat ber-lanjut selama 1 tahun, oleh ka-rena itu diberikan sekali se-tahun.

Pemberiannya pada seseo-rang dengan injeksi pada ototbahu sebanyak 0,5 cc. Dapatdiberikan bersama denganvaksin pneumokok, akan te-tapi dengan semprit injeksi

yang berlainan dan pada bahuyang berlainan.

Di Indonesia, pengalamanmemberikan vaksinasi padalansia masih amat terbatas.

Ï% Pneumokok.Infeksi pneumokok tetap

merupakan penyebab utamadari pneumonia di masya-rakat, yang memerlukan rawatinap. Dengan melakukan vak-sinasi terhadap infeksi ini da-pat efektif untuk mencegahpneumonia karena pneumo-kokus sebesar 56-81% dan ti-dak efektif untuk mencegah

pneumonia yang disebabkankuman lain.

Vaksinasi terhadap penya-kit ini dianjurkan untuk dilaku-kan pada semua lansia dan pa-da orang yang menderita pe-nyakit menahun. Beberapaahli menganjurkan untuk dila-kukan kembali imunisasi ula-ngan setiap 3-5 tahun kemu-dian, karena diperkirakankadar antibodi yang terbentukdi dalam tubuh akan berku-rang setelah penyuntikan 3tahun. Efek samping yangpernah dilaporkan pada ham-

Bisakah Orang DewasaMenambah Tinggi Badan?

Perlukah Lansia Diimunisasi ?pir separuh penderita yangmendapat vaksinasi ini dapatberupa nyeri, warna merahdan pembengkakan ringanpada tempat penyuntikanyang biasanya membaik se-telah 48 jam. Sedangkan efeksamping lainnya berupa de-mam, nyeri otot atau reaksi lo-kal yang lebih berat jarang di-temukan.

(dr.Pirma Siburian Sp PD,K Ger, spesialis penyakit dalamdan penyakit lansia, dokter padaklinik lansia Klinik SpesialisBunda dan RS Permata BundaMedan).

Waspada/ Ayu.K NingtyasRektor UMN Al-Washliyah Prof Dr.Hj. Sri Sulistyawati SH, M. Si saatikut memeriksakan diri pada pemeriksaan kesehatan gratis

JAKARTA- Penderita kan-ker di Indonesia cukup mem-prihatinkan. Bahkan, kema-tian akibat penyakit ini sangattinggi. Secara global 5-20 %menjadi penyebab utama ke-matian setelah stroke dan jan-tung. Bagi penderita kankerjangan khawatir, karena kinidi Indonesia telah ditemukan-nya pengobatan herbal Tradi-tional Chinese Medicine(TCM) untuk berbagai penya-kit yang sangat berbahaya se-hingga membuat penderita-nya putus asa.

Adalah TCM Harapan Baruyang pertama pelopor metodekombinasi pengobatan baratdan timur dalam mengobatiberbagai penyakit kanker/tumor di Indonesia. Untukmengobati pasien kanker/tu-mor TCM Harapan Baru me-miliki 5 langkah anti kanker.Langkah-langkah tersebutterbukti sangat efektif dalampengobatan kanker/tumor.Seperti apakah metodenya?

Menurut Konsultan Dok-ter di TCM Harapan Baru, Du-bin, Langkah pertama yangdilakukan pada pasien kankerdengan memberikan ramuanherbal. Adapun ramuan tradi-sional ini untuk meningkatkandaya tahan tubuh. Juga seba-gai antibodi, melancarkanfungsi getah bening. Dengandiberikannya ramuan ini, pen-

derita kanker mempunyaiantibody sehingga mampumenghambat berkembangnyasel-sel kanker di tubuh,” ujarDubin yang ditemui di KlinikHarapan Baru TCM di Jl.K.HWahid Hasyim No 4A( depanpintu RS Brimob)

Untuk langkah kedua, adalangkah therapi biologi ataudisebut juga K.A Biology Ele-ment Theraphy. MenurutDubin, terapi ini mampumembasmi sel-sel Kanker/Tu-mor. Terapi ini, merupakan te-rapi termaju yang dibawalangsung dari RS YungsengGuangzhou China. Pasienyang mendapatkan terapi ini,kata Dubin, diberikan terapiherbal. Terapi herbal ini lang-sung masuk ke pembuluhdarah dan otomatis akanmenghambat sel kanker. Bah-kan, kata Dubin, dengan men-jalai terapi ini, bisa mencegahterjadinya metatasis (penye-baran) baik stadium dini, sta-dium menengah ataupun lan-jut.

Langkah ketiga, detoxitikasel-sel kanker. Terapi detox da-pat menetralisir racun, meng-hilangkan dahak dan melan-carkan sirkulasi darah, mem-buyarkan bekuan atau ben-jolan, memperbaiki keseimba-ngan tubuh dan meningkat-kan stamina tubuh.

Langkah keempat, dengan

microwave, terapi ini lanjut Dr.Dubin memiliki prinsip mela-lui efek gelombang elektro-magnet dalam tubuh, timbulpanas dalam jaringan mampumembasmi langsung sel tu-mor/kanker, juga menguranginyeri, mempercepat penyem-buhan luka. Dengan tempe-ratur 40 - 44 derajat, memban-tu membunuh sel kanker, tan-pa merusak sel-sel yang ada,”jelas Dubin

Langkah kelima, formulaunggul anti kanker “AL ZHI”,untuk memperkuat imunitastubuh dan mengendalikanpertumbuhan sel kanker.

Perlu diketahui di KlinikTCM Harapan Baru didukungoleh konsultan ahli berpenga-laman yang didatangkan lang-sung dari GuangZhou-Chinayang telah banyak membantupara penderita kanker mene-mukan kembali semangathidupnya dan dapat berak-tifitas seperti sediakala.

Penggunaan alat ataumesin yang modern dan ber-teknologi tinggi di klinik ter-sebut membuat proses terapidapat berjalan lebih cepat danefektif. Selain membantu me-ngatasi penyakit kanker pa-yudara, klinik TCM Harapanjuga mengatasi penyakit kan-ker dan tumor lainnya sepertikanker payudara, paru-paru,hati, nasofaring, serviks, otak,ovarium, usus, lambung, eso-fagus, hidung, tulang, kulit,dan lain-lain.Diharapkan, me-tode ini bisa bersinergi denganpengobatan modern dari baratdan dapat memberikan kon-tribusi yang terbaik untukpenderita kanker/tumor.

Jadi cegahlah penyakitkanker/tumor selagi dini da-pat memudahkan dalam me-ngatasinya dan segeralah ber-konsultasi dengan ahlinya. Diklink Tcm Harapan Baru Jl K.HWahid Hasyim No 4A ( depanmasuk RS Brimob ) tlp (061)451 8 168 .(*** )

Sebagian besar dari kitapasti sudah mengenal istilaharomaterapi. Bahkan tidakjarang yang mengguna-kannya. Nama aromaterapidiberikan pada terapi yangmenggunakan aroma seba-gai medianya. Aromaterapitermasuk dalam terapi her-bal menggunakan bahandari tanaman yang dikenaldengan minyak atsiri (essen-tial oil) yang terkandung da-lam bahan dari tanmanantersebut. Terapinya dikenalsebagai terapi komplemen-ter (terapi tambahan) yangdilakukan disamping terapikonvensional.

Metode aromaterapi se-jak dulu menempati tempatkhusus dalam kehidupanmanusia, sejak masa epikIndia. sebagian besar orangmengira minyak atsiri hanyadigunakan untuk menutupibau badan, akan tetapi de-ngan berjalannya waktu pe-manfaatannya pun meluashingga terapi. Salah satu efekyang diberikan adalah efeksedatif, sehingga dapat digu-nakan untuk terapi susahtidur atau insomnia. Minyakyang digunakan dalam te-rapi komlementer ini meli-puti minyak atsiri bunga la-vender, chamomile danjeruk yang dapat menimbul-kan aromasedatif, minyakylang-ylang (kenanga) yangmemberikan efek tenangserta calming, bisa jugamenggunakan minyak me-lati yang memberikan efekrelaksasi.

Anda dapat menemuiberbagai bentuk minyakatau essential oil tersebutd a n m e n g g u n k a n n y adengan mudah. Bentuk se-diaannya antara lain berupaspray bottle, potpourri yangterdiri dari campuran bunga,daun, herba yang indah war-na maupun bentuknya da-lam suatu tempat kaca ataumangkuk yang tertutup ra-pat yang ke dalamnya dite-tesi dengan minyak atsiridan kemudain digojog da-lam keadaan tertutup rapatdibiarkan beberapa hari,ketika dibuka bau harum

akan memenuhi ruangananda.Incense, pengguna-annya dengan dibakar. Adadua macam bentuk yaitudalam bentuk bata, kerucutatau tongkat yang penggu-naannya dengan menyalakanapi di bagian ujung dan dile-takkan di wadah) dan berben-tuk seperti serbuk yang peng-gunaannya dengan ditabur-kan di atas wadah yang telahterbakar.

Lilin beraroma. Minyak at-siri yang dicampurkan ketikamandi (bathing), penamba-han minyak atsiri tidak bolehberlebihan dikarenakan adabeberapa minyak atsiri yangdapat menyebabkan iritasipada membrane mukosa bia-sanya ditambahkan 5-7 mi-nyak atsiri yang ditambahkandalam 1 ons minyak pembawabaru ditambahkan ke dalamair mandi. Lebih praktisnyaAnda dapat memilih garammandi sesuai dengan aromayang anda inginkan.

Manfaat Berbeda.Jenis aromaterapi lain ada-

lah kayu putih. Minyak daritanaman bernama ilmiahMelaleuca leucadendra ini,menurut Alamsyah, bergunasebagai antibronkhitis, asma,batuk, pilek, demam dan flu.Di samping itu kayu putih jugabisa melegakan pernapasandan meringankan masalahhidung sensitif.

Untuk mengatasi depresidan mengurangi ketegangan,pilih saja aromaterapi berba-han lavender. Minyak dari ta-naman berbunga ungu yangterkenal sebagai pengusir nya-muk ini berkhasiat meredakankegelisahan dan membantumenyenyakkan tidur.

Manfaat yang sama dapatdiperoleh dari tumbuhan putrimalu. Masih menurut Alam-syah, putri malu mengandungmelatonin, mimosin, asampipekolinat, tanin, alkaloid, sa-ponin, triterpenoid, sterol, po-lifenol, dan flavonoid. Senya-wa yang paling berkhasiat ada-lah melatonin yang memberiefek relaksasi pada syaraf otakkecil. Untuk memanfaatkanherbal berjuluk si kejut terse-but, ambil 60 gr daun dan ba-

tang direbus dengan tigagelas air. Satu setengah gelasair sisa rebusan kemudiandiminum pada malam atausore hari. Dalam waktu 10—15 menit setelah diminum,maksimal satu jam, pen-derita akan terlelap.

Selain direbus, putri ma-lu pun biasa dikeringkan dandibungkus kain untuk dija-dikan bantal. Aroma yangkeluar dari tumbuhan keringtersebut juga berefek mele-lapkan. Cara lainnya, tana-man putri malu segar dihi-langkan durinya lalu diha-luskan untuk kemudian di-pilis pada kening.

Lain lagi khasiat aro-materapi berbahan bungamawar. Minyak bunga iniberefek sebagai afrodisiaksensual dan menciptakansuasana romantis. Tak heranbila mawar alias rose kerapdijadikan lambang kasihsayang dan karena keeksoti-kannya dijuluki si Ratu Bu-nga.

Nuansa yang sama dise-barkan aromaterapi berba-han melati alias jasmine.Selain memberi suasana be-da, mawar juga memperbai-ki metabolisme dan sistemperedaran darah, menyeim-bangkan hormon, meri-ngankan kepekaan kulit sen-sitif dan alergi.

Jenis aromaterapi lainadalah ylang-ylang (bungakenanga). Manfaat utama-nya menurunkan tekanandarah tinggi, memberi sua-sana menyegarkan, mem-bangkitkan suasana, mengu-rangi sakit perut dan me-nyembuhkan sakit kepala.Begitu pula dengan bungateratai atau lotus. Aromayang dipancarkan bunga inimeningkatkan vitalitas, kon-sentrasi, mengurangi panasdalam, dan meningkatkanfungsi limpa serta ginjal.

Ada juga aromaterapidari teh hijau. Teh hijau bisamemperbaiki sistem pereda-ran darah, membantu me-ngeluarkan dahak, danmembersihkan paru-parujuga dipercaya memper-lambat proses penuaan.

*dr Linda

Atasi Kanker Tanpa OperasiDengan 5 Langkah Jitu Di KlinikTCM Harapan Baru

Atasi Insomnia DenganMetode Aromaterapi

Page 18: Waspada, minggu 23 Januari 2011

Remaja WASPADAMinggu

23 Januari 2011B8

Zodiak Kamu Minggu Ini

CAPRICORN (22 Des – 20 Jan)CAPRICORN (22 Des – 20 Jan)CAPRICORN (22 Des – 20 Jan)CAPRICORN (22 Des – 20 Jan)CAPRICORN (22 Des – 20 Jan)

EMOSI EMOSI EMOSI EMOSI EMOSI lagi memuncak nih. Ada masalah di masa lalu yang kembaliteringat. Menyebalkan memang apalagi orang it u terus datang dalamkehidupan kita. CINT CINT CINT CINT CINTA A A A A : Ini waktu yang tepat untuk mengajakseseorang yang selama ini kita suka dan ternyata dia bakal menyambutperasaan kita. KESEHAKESEHAKESEHAKESEHAKESEHATTTTTAN :AN :AN :AN :AN : ADa masalah pencernaan, hati-hatidengan makanan yang kita makan. BEST CBEST CBEST CBEST CBEST COLOLOLOLOLOUR :OUR :OUR :OUR :OUR : T-shirt hijau jadikaos favorit. ** m31/ KW** m31/ KW** m31/ KW** m31/ KW** m31/ KW

AQUARIUS (21 Jan – 19 Feb)AQUARIUS (21 Jan – 19 Feb)AQUARIUS (21 Jan – 19 Feb)AQUARIUS (21 Jan – 19 Feb)AQUARIUS (21 Jan – 19 Feb)

KEBEBASANKEBEBASANKEBEBASANKEBEBASANKEBEBASAN paling penting. Apalagi, kita memang terkenal mandiri.Bagaimanapun, kita tetap membutuhkan pertolongan orang lain.

CINTCINTCINTCINTCINTA :A :A :A :A : Kalau kita lagi pengin dekat dengan seseorang, sepertinya doakita terkabul, nih.

KESEHAKESEHAKESEHAKESEHAKESEHATTTTTAN :AN :AN :AN :AN : Naik sepeda keliling kompleks termasuk olahraga, lho.BEST CBEST CBEST CBEST CBEST COLOLOLOLOLOUR :OUR :OUR :OUR :OUR : Kalung gold bikin penampilan tambah keren.

PISCES (20 Feb – 20 Mar)PISCES (20 Feb – 20 Mar)PISCES (20 Feb – 20 Mar)PISCES (20 Feb – 20 Mar)PISCES (20 Feb – 20 Mar)

HMM,HMM,HMM,HMM,HMM, kehidupan lagi kurang oke, nih. Orang-orang di sekeliling jugalagi sangat mengesalkan. Coba cari teman untuk menceritakanperasaan kita. Biar beban terasa lebih plong.CINTA : Ada sedikit kesalahpahaman. Selesaikan baik-baik. KESEHATAN: Jangan jajan sembarangan. BEST CBEST CBEST CBEST CBEST COLOLOLOLOLOUR :OUR :OUR :OUR :OUR : Rok high waisted abu-abu bisa jadi pilihan yang oke.

ARIES (21 Mar – 19 Apr)ARIES (21 Mar – 19 Apr)ARIES (21 Mar – 19 Apr)ARIES (21 Mar – 19 Apr)ARIES (21 Mar – 19 Apr)

SIBUKSIBUKSIBUKSIBUKSIBUK berat sampai lupa istirahat. Jangan, dong, tubuh, kan, juga butuh dicharge. Kalau udah lebih rileks, semua kegiatan pasti lebih enak buatdijalani. CINTCINTCINTCINTCINTA A A A A : Kalau suka, sebaiknya jangan terlalu dipaksakan. Bisa-bisa dia malah kabur. KESEHAKESEHAKESEHAKESEHAKESEHATTTTTAN :AN :AN :AN :AN : Refleksi kaki bisa menghilangkanpegal-pegal. BEST CBEST CBEST CBEST CBEST COLOLOLOLOLOUR :OUR :OUR :OUR :OUR : Celana warna khaki pasti cocok untukhang out bareng teman.

TTTTTAAAAAURUS (20 AURUS (20 AURUS (20 AURUS (20 AURUS (20 Apr – 20 Mpr – 20 Mpr – 20 Mpr – 20 Mpr – 20 Mei)ei)ei)ei)ei)

ASYIIIK,ASYIIIK,ASYIIIK,ASYIIIK,ASYIIIK, semua PR dan ulangan udah selesai. Saatnya bersenang-senang! Ayo ajak teman-teman liburan. Kapan lagi, kan, kita bisa punya

waktu santai.CINTCINTCINTCINTCINTA :A :A :A :A : Orang dari masa lalu datang kembali ke kehidupan kita.

KESEHAKESEHAKESEHAKESEHAKESEHATTTTTAN :AN :AN :AN :AN : Ayo olahraga!BEST CBEST CBEST CBEST CBEST COLOLOLOLOLOUR :OUR :OUR :OUR :OUR : Jaket merah pasti membuat hari lebih ceria.

GEMINI (21 Mei – 21 Jun)GEMINI (21 Mei – 21 Jun)GEMINI (21 Mei – 21 Jun)GEMINI (21 Mei – 21 Jun)GEMINI (21 Mei – 21 Jun)

LAGILAGILAGILAGILAGI sensi beraaat. Jangan sampai mood kita merusak segalanya, ya.CINTCINTCINTCINTCINTA :A :A :A :A : Sudahlah lupakan aja semua kesalahan dia. Ini saatnyamemulai hubungan baru tanpa mengungkit masa lalu.KESEHAKESEHAKESEHAKESEHAKESEHATTTTTAN :AN :AN :AN :AN : Kebanyakan melihat computer membuat kepalapening. BEST CBEST CBEST CBEST CBEST COLOLOLOLOLOUR :OUR :OUR :OUR :OUR : Coba deh pakai jaket denim biru untuk ngedate dengan dia.

CANCER (22 Jun – 23 Jul)CANCER (22 Jun – 23 Jul)CANCER (22 Jun – 23 Jul)CANCER (22 Jun – 23 Jul)CANCER (22 Jun – 23 Jul)

BACA BACA BACA BACA BACA buku favorit bisa jadi cara ampuh untuk mengatasi kebosanan.Tapi kita juga butuh hang out bareng teman-teman.CINTCINTCINTCINTCINTA :A :A :A :A : Hey, jangan coba membohongi dia. Cepat atau lambat, diapasti akan tahu. KESEHAKESEHAKESEHAKESEHAKESEHATTTTTAN :AN :AN :AN :AN : Biasakan jalan pagi setiap hari.BEST CBEST CBEST CBEST CBEST COLOLOLOLOLOUR :OUR :OUR :OUR :OUR : Lebih baik pilih tas cokelat daripada hitam.

LEO (24 Jul – 23 Ags)LEO (24 Jul – 23 Ags)LEO (24 Jul – 23 Ags)LEO (24 Jul – 23 Ags)LEO (24 Jul – 23 Ags)

WWWWWAAAAAWWWWW,,,,, Leo lagi bersinar terang, nih. Manfaatkan kesempatan ini untukmenunjukkan kemampuan kita sebenarnya.

CINTCINTCINTCINTCINTA :A :A :A :A : Kalau memang sayang, jangan terlalu posesif begitu.KESEHAKESEHAKESEHAKESEHAKESEHATTTTTAN :AN :AN :AN :AN : Tidur pulas bisa membuat tubuh kembali segar.

BEST CBEST CBEST CBEST CBEST COLOLOLOLOLOUR :OUR :OUR :OUR :OUR : Dress kuning bikin dia makin jatuh cinta.

VIRGO (24 Ags – 23 Sep)VIRGO (24 Ags – 23 Sep)VIRGO (24 Ags – 23 Sep)VIRGO (24 Ags – 23 Sep)VIRGO (24 Ags – 23 Sep)

PUNYPUNYPUNYPUNYPUNYAAAAA cita-cita banyak enggak apa. Selama cita-cita itu bisa membuatkita jadi jadi termotivasi.CINTCINTCINTCINTCINTA :A :A :A :A : Cemburu itu tanda sayang, lho.KESEHAKESEHAKESEHAKESEHAKESEHATTTTTAN :AN :AN :AN :AN : Jangan lupa mengoleskan sunblock kalau inginberaktivitas di luar ruangan.BEST CBEST CBEST CBEST CBEST COLOLOLOLOLOUR :OUR :OUR :OUR :OUR : Cardigan pink pasti bikin dia jatuh cinta.

LIBRA (24 Sep – 22 Okt)LIBRA (24 Sep – 22 Okt)LIBRA (24 Sep – 22 Okt)LIBRA (24 Sep – 22 Okt)LIBRA (24 Sep – 22 Okt)

BKELUARGABKELUARGABKELUARGABKELUARGABKELUARGA memang kadang mengesalkan. Apalagi kalau orangtuaselalu membanding-bandingkan kita dengan kakak atau adik. Enggakperlu diambil hati. Tunjukkan aja yang bisa kita lakukan.CINTCINTCINTCINTCINTA :A :A :A :A : Coba mulai mendengarkan kata hati, deh.KESEHAKESEHAKESEHAKESEHAKESEHATTTTTAN :AN :AN :AN :AN : Hati-hati sama kebiasaan makan makanan pedas.BEST CBEST CBEST CBEST CBEST COLOLOLOLOLOUR :OUR :OUR :OUR :OUR : Siapa bilang warna putih itu basi?

SCORPIO (23 Okt – 22 Nov)SCORPIO (23 Okt – 22 Nov)SCORPIO (23 Okt – 22 Nov)SCORPIO (23 Okt – 22 Nov)SCORPIO (23 Okt – 22 Nov)

UDAHUDAHUDAHUDAHUDAH lama banget kita enggak main bareng sahabat. Padahal, merekaenggak pernah meninggalkan kita, kok. Yang namanya teman kan pasti

selalu ada saat sedih dan senang.CINTCINTCINTCINTCINTA :A :A :A :A : Wisata kuliner berdua pacar bikin hubungan lebih seru.

KESEHAKESEHAKESEHAKESEHAKESEHATTTTTAN :AN :AN :AN :AN : Istirahat, istirahat, istirahat.BEST CBEST CBEST CBEST CBEST COLOLOLOLOLOUR :OUR :OUR :OUR :OUR : Coba deh sesekali memakai sepatu hijau.

SASASASASAGITGITGITGITGITARIUS (23 NARIUS (23 NARIUS (23 NARIUS (23 NARIUS (23 Nooooov – 21 Dv – 21 Dv – 21 Dv – 21 Dv – 21 Des)es)es)es)es)

JANGAN JANGAN JANGAN JANGAN JANGAN terlalu berharap dengan sesuatu yang belum ada. Yangpenting berpikir positif aja.CINTCINTCINTCINTCINTA :A :A :A :A : Manfaatkan teman-temannya untuk mencari tahu minat dia.KESEHAKESEHAKESEHAKESEHAKESEHATTTTTAN :AN :AN :AN :AN : Renang bisa melepas stress.BEST CBEST CBEST CBEST CBEST COLOLOLOLOLOUR :OUR :OUR :OUR :OUR : Blus ruffles jingga bikin kita tambah cantik.

ISLAM memerintahkan kepadapemeluknya untuk memilihmakanan yang halal sertamenjauhi yang haram,Rasulullah SAW bersabdasesungguhnya Allah baik tidakmenerima kecuali hal-hal yangbaik, dan sesungguhnya Allahmemerintahkan kepada orang-orang mukmin sebagaimanakepada rasul Nya.

Hal inilah mengapa pelajarSMIT Siti Hajar melaksanakanpembelajaran ekstrakulikuler (luarkelas) ke MUI Kota Medan denganmencari tahu tentang sertifikasilabel halal yang saat ini semakinpopuler dan dipercayamasyarakat untuk memastikanbahwa makanan berlebel itu bisadikonsumsi umat Islam.

Program belajar di luar kelasini berlangsung Kamis lalu diGedung MUI Jalan NusantaraMedan. Turut serta dalamkegiatan ini para guru diantaranya Khoirudin, Ratman danRahmatillah. Mereka turut sertamemberikan dukungan kepadasiswa untuk memberikan berbagaipertanyaan kepada pihak MUIterkait label halal dan haram.

Menurut beberapa siswa,antara lain, Ahmad Mufid, Fakhry,Ahsani Takwim, M Husnul danRiqi, kegiatan belajar di luarsekolah ini memberikan berbagaikeuntungan kepada mereka.Utamanya mengetahui letakkantor Majelis Ulama Indonesia(MUI) Kota Medan, kemudianmemahami kalau kantor iniadalah tempat umat Islam bisamenyampaikan berbagaipendapat dan di sini ada jugasebuah laboratorium yang bisamengeluarkan sertifikasi halal.

“Dengan berkunjung ke

BARU saja terjun di dunia modeling,pengidola Tom Cruise ini sudah menyabetdua prestasi di dunia modeling. RahmatWahyu, cowok kelahiran enam belas tahunlalu ini berujar, semua bermula dari hobi

yang ternyata bisa meraihkemenangan.

“Aku baru bergabung dimanagemenku ‘ElmodeManagement’ sekitar satubulan, tapi tak disangka bisameraih prestasi. Baru-baru iniaku meraih juara 1 New StarModel Competition, dan TheBest Perfomance Mr & MissCelebrity 2010,”tutur cowokyang juga hobi menyanyi inibangga.

Penikmat film Twilight Sagaini mengaku ingin meraihprestasi yang lebih tinggi,karena itu akan membuat karirmodellingnya makinberkembang. “Mudah-mudahan bisa mengikuti evenyang lebih besar lagi.”

Siswa Kartika 1-1 iniberharap, karir barunya didunia modeling ini tidakmenganggu kegiatan belajarnya.“Karena aku pasti lebihmengutamakan pendidikan,untuk masa depanku yang lebih

baik, tentunya.” **Neneng K.Zen

Pelajar Cari TahuSertifikasi Halal Di MUI

Rahmat Wahyu

Model BaruBerprestasi

tempat ini, kami bisa tahu, apasebenarnya sertifikasi kehalalansuatu produk dan bagaimanaprosedur yang bisa ditempuhuntuk mendapatkan sertifikasi itu.Saat ini soal sertifikasi ini menjadipembicaraan hangat dan banyaknegara maju mulai membuatsertifikasi halal pada produkmereka. Alhamdulilah dengankegiatan ini, kami sebagai siswapaham bahwa sertifikasi halalbegitu penting,” kata Fakhry.

Sebelumnya Ketua MUI KotaMedan Prof HM Hatta melaluiSekjen Hasan Matsummenyebutkan programpembelajaran seperti inimemberikan dampak positif bagigenerasi muda, karena merekamempunyai rasa ingin tahu danmau mencari tahu tentangsesuatu. Contohnya tentang

sertifikasi halal ini, banyak sekalipertanyaan yang merekasampaikan kepada pihak MUIyang mencerminkan sikap kritisdan ingin tahu tentang sesuatu.

“Kegiatan ini positif, semogaapa yang mereka dapatkan

menjadi sebuah catatan bahwasertifikasi halal sangat diperlukandan perlu terusdisosialisasikan,”kata HasanMatsum.

Anum Saskia

Waspada/ Anum Saskia

Para siswa yang memperlihatkan hasil wawancara mereka kepada pihak MUI tentang manfaat dan pentingnyasertifikasi halal.

MARTIN Luther King, Jr. Ph.D,sosok pemimpin terpenting dalamsejarah Amerika Serikat dandalam sejarah non-kekerasanpada zaman modern dandianggap sebagai pahlawan,pencipta perdamaian dan martiroleh banyak orang di seluruhdunia.

Satu setengah dekade setelahpembunuhan terhadapnya padatahun 1968, Amerika Serikatmenetapkan sebuah hari liburuntuk memperingatinya, HariMartin Luther King.

Untuk mengenang MartinLuther King tersebut, KonsulAmerika Serikat di Medanbekerjasama dengan YP.Shafiyyatul Amaliyyah menggelarlomba pidato bahasa Inggis diZahara Meeting Room YPSA,Kamis siang (20/1).

Hadir dalam acara itu DeputyConsul AS Mr Anthony C Woodsdidampingi Education AdviserEducation USA and YPPIA DonnaPasaribu, American AlumniAssociation Tri Astuti, PembinaYPSA Buya Drs. H. Sofyan Raz,AK. MM, Ketua Umum Hj.Rahmawati Sofyan Raz, parakepala sekolah di lingkunganYPSA.

Menurut Sofyan Raz, Sumutmengimpikan lahirnya pelajar-pelajar yang jago berbahasaInggris sekelas Martin Luther Kingyang pada masanya merupakantokoh HAM fenomenal dalamkebebasan Amerika Serikat.Apalagi dengan kondisi sosial danperpolitikan di Indonesia yanghingga saat ini masuk butuh figurpemimpin benar-benar bisamenyentuh hati masyarakat.

Untuk itu, Sofyan berharapagar perlombaan pidatoberbahasa Inggris jangan hanyauntuk mencapai kemenangan,tetapi sebagai mengenang seorangtokoh pejuang demokrasi AS,yakni Martin Luther King Jr.

Sofyan Raz, sangatberterimakasih atasdiselenggarakannya lomba pidatoberbahasa Inggris ini. Karena itu,diharapkan melalui lomba iniakan lahir orator-orator kawakandan jago dalam berbahasaInggris.Sehingga, dapatmengharumkan nama Sumut jikamengikuti perlombaan yangsama, baik di tingkat regionalmaupun nasional, bahkaninternasional.

Sementara itu, Mr. Anthony C

Peringati Martin Luther King

Konjen Amerika GelarLomba Pidato B. Inggris

Woods dalam paparannyamenjelaskan, Martin Luther KingJr yang lahir 15 Januari 1929 danmeninggal 4 April 1968 yangmembawa AS menjadi negarademokrasi dunia denganmottonya ‘I have a dream’ (sayamempunyai mimpi).

Awal karirnya King memimpindemonstrasi pemboikotan bus diBirmingham. Pemboikotan itudilakukannya tanpa menggunakankekerasan. Ia mengikuti prinsip-prinsip Mahatma Gandhi yangmelakukan perlawanan denganmenghindari kekerasan.

Untuk beberapa tahun, iamembuat kesuksesan besar, tetapisecara berangsur-angsur orang-orang kulit hitam muda untukmenjauhinya karena mereka tidakdapat menerimaantikekerasannya. Sebaliknya,King tidak pernah berhenti danmeluaskan programnya.

Akibat aksinya dalammenentang diskriminasi terhadaporang-orang kulit hitam, King pundipenjarakan di penjara Birming-ham. Di penjara, ia menulis suratyang diberi judul, The Letter fromBirmingham Jail. Dalam suratnya,King menyatakan bahwa iamerasa dipanggil untukmenyuarakan suara kenabianterhadap ketidakadilan yangterjadi pada zamannya. Ia jugamengritik orang-orang yang tidaksetuju terhadap pemboikotan Busdi Birmingham.

Baginya, mereka adalah

orang-orang yang tidak peka dantidak dapat melakukan analisisterhadap penyebab utama daripemboikotan itu. Menurut King,mereka terbuai dalam keadaanyang terjadi dan tidak mampumendobrak dominasi kekuasaanorang-orang kulit putih.

Sementara itu Kepala SMAYPSA Drs. Daulat Siregar, MPdmengatakan, lomba pidatoberbahasa Inggris diikuti 6 pesertadari 6 sekolah di Medan danBinjai, keenam sekolah itu yakniYPSA, SMK Telkom Sandhi PutraMedan, SMAN 7 Medan, SMAN 16Medan, SMA Sultan IskandarMuda Medan, dan SMAN 1 Binjai.

PemenangDalam lomba pidato

berbahasa Inggris itu, setiappeserta diberikan waktu 4 menitmenyampaikan pidato dengantema bebas. Keluar sebagai juaraI, II dan III Mahardiani Putri NauliBatubara dari SMAN 1 Binjai,Amanda Dian Sucia dari SMASultan Iskandar Muda Medan danDedy Kalbuhadi (SMAN 16Medan).

Sedangkan harapan 1ditempati Vriancha Admira Putrisiswi kelas XI YPSA, Mario RinaldiSitorus dari SMKN 7 Medan) danMaria Fransiska Manurung (SMKTelkom Sandhi Putra Medan).Kepada para pemenang diberikanhadiah berupa piagampenghargaan dan buku-bukumengenai sejarah negara AS.(m43)

Waspada/Dede

Deputy Konjen AS Mr Anthony SW (kedua dari kiri) didampingi Buya HSofyan Raza foto bersama dengan para pemenang dan pesera lomba pidatoberbahasa Inggrisdi Zahra Meeting RoomYPSA, Kamis (20/1).

BergayaDenganBoots

GIRLS, bergayadengan sepatuboots kayaknyamemang palingoke. Dipadukandengan busanaapapun boleh,busanaberpotonganmaskulin, dressber-draperry ataupun hot pants,semuanya bikin kitaterlihat cute.

Neneng KZ/AP

SISWA dan guru Tsanawiyah Yaya-san Madrasah Pendidikan Islam SeiTualang Raso Tanjungbalai berkunjungke kantor Bumi Warta Harian Waspa-da Medan, Kamis (20/1).

Rahmad Hidayat sebagai pem-bicara dalam pertemuan itu menje-laskan, rombongan para siswa danguru Tsanawiyah Yayasan MadrasahPendidikan Islam ini dipimpin kepalasekolah Hj Zainibah, Ba.

‘’Kami datang dari jauh sejakdinihari, demi untuk melihat langsungproses keredaksian hingga pencetakanHarian Waspada yang mereka sayangi.’’Jelas guru pengajar bahasa Indonesiamengawali kata pengantarnya saatberada di lantai III Kantor HarianWaspada Medan.

Para siswa Tsanawiyah MTI, jelas-nya, selama ini sangat antusias dalammembaca Harian Waspada yang me-rupakan koran terbesar dibaca didaerah itu, sehingga timbul keinginanuntuk mendapatkan informasi sebagaimenambah wawasan dalam prosesbelajar di dunia publikasi dan sekaligusuntuk lebih dekat mengenal HarianWaspada.

Menurut Rahmad, antara HarianWaspada dan MTI yang merupakanyayasan pendidikan agama tertua diTanjungbalai sudah terjalin hubunganyang sangat erat dilakukan melaluipara wartawan di Tajungbalai yangdinilai sangat familiar dalam men-jalankan tugas jurnalistik ditengah ma-syarakat. Keakaraban itu kian melekatsetelah wartawan Tanjungbalai yakniRahmad Seregar mendapat penilaiansebagai wartawan terbaik, jelasnya.

Keakraban dan antusias para siswaTsanawiyah ini dengan Waspada di-buktikan dengan banyaknya perta-nyaan tentang Waspada, baik dari para

Tsanawiyah YMPI T. BalaiBerkunjung Ke Waspada

guru hingga beberapa siswa, diantara-nya tentang suka duka wartawan dalammelaksanakan tugasnya, hingga proseskeredaksian serta percetakan bahkansiswa ingin tahun kenapa koran inibernama Waspada.

Wakil Humas mewakili PimpinanHarian Waspada Aidi Yursal yang me-nyambut rombongan siswa dan guruMTI ini menjelaskan tentang sejarahHarian Waspada yang baru saja me-rayakan HUT ke 64, sejak kelahirannyatanggal 11 Janurai 1947.

Pemberian nama Waspada olehpendirinya H Mohd Said, jelas Aidi,sesuai dengan masa dan waktu kelahi-rannya yakni sebagai koran perjuangandalam mempertahankan kemerdeka-an RI sehingga seluruh masyarakatdiharapkan tetap Waspada dalammenjalin persatuan dan kesatuanmenghadapi para penjajah yang inginkembali merebut tanah air ini.

Waspada jelas Wakil Humas, me-rupakan koran tertua di daerah ini,hingga saat masih tetap eksis dalammenjalankan misinya demi keadilandan kebenaran untuk kepentinganmasyarakat dan negara sehingga mutupemberitaan tetap harus dijaga yangdilaksanakan sejak dari pencarian beritaoleh wartawan hingga proses editingdi keredaksiannya. Demikian jugadengan mutu percetakannya yang saatini telah dilengkapi mesin cetak meng-gunakan teknologi komputerisasi danon line.

Rombongan siswa MTI yangdisertai para guru diantaranya Hj Ros-midah, Rohaya Sitorus, Sumantri, DraHj Halimah Sitorus, Ilham Manurung,H Faisal, Azhar Sinaga, Ismail dan TitiNursiah pada acara itu diakhiri denganpeninjauan ke ruang redaksi yang me-rupakan dapur dalam mengolah berita.(m35)

Waspada/Aidi Yusral

Siswa dan guru Tsanawiyah Yayasan Madrasah Pendidikan Islam Sei TualangRaso Tanjungbalai saat berkunjung ke redaksi Harian Wasdapa Medan.

Page 19: Waspada, minggu 23 Januari 2011

Remaja B9 WASPADAMinggu23 Januari 2010

SALAH satu jurnal sains

paling bergengsi di dunia,

Science, memuat sebuah

artikel singkat berjudul “Asian

Test-Score Culture Thwarts

Creativity”, yang ditulis oleh

William K. Lim dari Universiti

Malaysia Sarawak.

Dituturkannya meski sejakbertahun-tahun lalu Asia didaulatakan menjadi penghela duniasains berkat sangat besarnyainvestasi di bidang sains danteknologi, kenyataannya Asia tetaptertinggal dibanding negeri-negeribarat (Eropa Barat dan AmerikaUtara).

Menurutnya, akar perma-salahannya adalah budayapendidikan Asia yang berorientasipada skor-tes, yang alhasil tidakmampu mengasah keterampilanberpikir dan kreativitas pelajar.Padahal kedua kemampuan itulahyang menjadi dasar untuk bisamenjadi ilmuwan yang berhasil.

Di Asia, para pelajar dan seko-lah berorientasi mengejar skor-tes setinggi-tingginya. Para pelajaryang memiliki skor-tes lebih tinggiakan lebih baik karir masadepannya karena persyaratanmasuk ke berbagai institusi pendi-dikan yang lebih tinggi dan lebihbaik ditentukan oleh skor-tes.

Semakin tinggi skornya tentusemakin baik pula peluangnya.Beragam pekerjaan bergengsijuga hanya bisa dimasuki olehmereka-mereka yang memilikiskor tinggi. Sekolah yang parasiswanya meraih skor-tes tinggiakan naik reputasinya, dandengan demikian menjaminpendanaan lebih banyak. Gurupun ditekan untuk mengajardengan orientasi agar siswa bisamemperoleh skor-tes yang tinggi.

Tidak heran jika kemudianlatihan-latihan tes mengambilporsi besar dalam pendidikan di

sekolah-sekolah di Asia karenakeberhasilan sebuah sekolahsemata-mata dinilai dari catatanskor-tes yang diperoleh sekolahitu.

Akibat iklim pendidikan ber-orientasi skor-tes, para orangtuadi Asia lazim memasukkan anak-anaknya ke suatu les pelajarantambahan di luar sekolah sejakusia dini. Di Singapura, padatahun 2008, sejumlah 97 dari 100pelajar mengikuti les tambahanpelajaran di berbagai institusipersiapan tes (baca: LembagaBimbingan Belajar). Pada tahun2009, industri persiapan tes diKorea Selatan bernilai 16,3 MiliarUS$ atau setara dengan 146,7triliun rupiah. Jumlah itu kira-kira senilai 36% dari anggaranpemerintah untuk duniapendidikan di negeri ginseng.

Akibat waktu sekolah yangpanjang dan beban PR yang berat,para pelajar Asia hanya terasahkemampuan intelektualnyadalam hal mengingat fakta-faktauntuk kemudian ditumpahkan

kembali saat ujian. Hasil daribudaya pendidikan semacam ituadalah kurangnya keterampilanmenelaah, menginvestigasi danbernalar, yang sangat dibutuhkandalam penemuan-penemuanilmiah.

Dalam artikelnya, William K.Lim menyatakan bahwa paramahasiswa yang ditemuinyalemah dalam melihat hubungan-hubungan dalam berbagai litera-tur, membuat kemungkinan-ke-mungkinan ide-ide, dan menyu-sun berbagai hipotesis. Padahal,mereka adalah para peraih skor-tes tertinggi. Hal itu membuktikankalau sistem pendidikan Asia tidakmelahirkan talenta saintifik.

Benar bahwa dalam berbagaiujian, para pelajar Asia “selalu”memiliki skor-tes lebih baik daripara pelajar Eropa Barat danAmerika Utara berkat pendidik-annya yang berorientasi skor-tes. Akan tetapi ketika bicara soalkreativitas dan kualitas hasilpenelitian, para pelajar Asia jauhtertinggal. Sebagai akibatnya,

sangat sedikit ilmuwan berkelasyang dihasilkan Asia. Mayoritasilmuwan kelas dunia dari negara-negara Asia pun biasanya dididikdalam pendidikan Eropa/Amerika, bukan dalam iklimpendidikan Asia.

Tidak bisa dipungkiri bahwapara pemenang olimpiade sainsdunia (fisika, sains, biologi, danlainnya) mayoritas berasal dariAsia. Indonesia sendiri telahberkali-kali memiliki para juara.Akan tetapi mereka merupakanhasil penggodokan khusus olehtim khusus olimpiade sains.Mereka bukan hasil alami iklimpendidikan seperti biasa. Jadi,fenomena itu sama sekali takmengindikasikan keberhasilansistem pendidikan di Asia.Faktanya, meskipun mendomi-nasi kejuaraan, Asia tak kunjungmelahirkan ilmuwan-ilmuwankelas dunia. Jumlah ilmuwanyang terlahir dari Eropa/Amerikasangat timpang jauhnya diban-dingkan dari Asia.

Bukti kegagalan sistem pen-didikan Asia dalam menelurkantalenta saintifik berlimpah ruah.Benar bahwa Asia, terutama AsiaTimur, digambarkan kuat dalammenyerap pengetahuan yang adadan dalam mengadaptasi tekno-logi yang sudah ada (maklum,mereka canggih dalam meng-ingat). Akan tetapi Asia gagalmembuat kontribusi orisinilterhadap ilmu-ilmu dasar.

Hingga kini tidak ada temuan-temuan ilmiah berarti dari Asia.Kemajuan besar dalam sains danteknologi yang digapai negeri-negeri Asia tidak ada yang meru-pakan karya orisinil Asia: nyarissemuanya merupakan adaptasiteknologi dari negeri-negeri barat.Padahal, negeri-negeri barat sem-pat cemas dengan besarnya inves-tasi negara-negara Asia terhadapdunia pendidikan yang jumlahnyajauh melebihi investasi mereka.

Sepertinya Indonesia tidakbelajar dari kegagalan investasipendidikan di negara-negara Asialain. Pendidikan di Indonesia juga

berorientasi pada skor-tes. Kon-kretnya, skor-tes saat ujian nasio-nal menjadi syarat mutlak kelulus-an. Lantas, di mana-mana di ber-bagai sekolah di seluruh penjurunegeri, orientasi pengajarannyahanya agar para peserta didiknyaberhasil melewati ujian nasional.

Bulan-bulan menjelang ujian,berbagai mata pelajaran yang tidakdiujiankan akan dihapus darijadwal. Latihan tes ditekankan.Berbagai les diselenggarakan.Maklum, sekolah akan dianggapgagal jika tidak berhasil melu-luskan siswa-siswanya dalam ujiannasional. Para politisi pun bera-mai-ramai memanasi suasanadengan ‘memaksa’ para sekolahdi daerahnya untuk bisa melu-luskan siswa-siswanya, apapuncaranya. Sebab, skor-tes ujiannasional di suatu daerah jugamenjadi citra daerah itu. Lantastak mengherankan jika munculberbagai macam kecuranganuntuk mengatrol nilai para siswaagar bisa lulus ujian.

Pendidikan yang berorientasiskor-tes menjadi berkah tersendiribagi industri persiapan tes. Industriitu akan menjadi industri pendidik-an yang paling menjanjikan.Potensinya luar biasa besar.Dengan jumlah pelajar yang hanyakurang dari 20% dari jumlahpelajar di Indonesia, industripersiapan tes di Korea Selatantelah menuai kapitalisasi senilai146,7 triliun rupiah. Bayangkanbesarnya potensi pasar industripersiapan tes di Indonesia,potensinya bisa diduga ratusantriliun rupiah. Anda tertarik?

Buah yang akan dituai daribudaya pendidikan berorientasiskor-tes sangat jelas, sepertiditunjukkan negara-negara Asialain yang telah gagal: ketidak-mampuan menghasilkan ilmu-wan. Maka, selamanya, selamabudaya pendidikan itu tak diubah,Indonesia tak akan pernahmampu menjadi pelopor dibidang sains dan teknologi.

Apakah metode itu akanditeruskan kembali? (** H/It)

SMK Negeri 1 Percut Sei Tuan,Kabupaten Deli Serdang mem-buktikan diri mampu mengem-ban kepercayaan DirektoratPembinaan SMK Kemendiknasdan PT Zirexindo Mandiri Buanasebagai pusat perakitan laptop/netbook SMK Zirex untuk wilayahSumatera Utara.

Betapa tidak, sejumlah 2.836unit laptop telah rampung dirakitoleh 167 siswa sekolah itu. Hasilrakitan tersebut sebagian telahlangsung disalurkan ke 604 SMKnegeri dan swasta di Sumut se-bagai bagian dari program Direk-torat Pembinaan SMK Kemen-diknas dalam mendukung prosespembelajaran sistem informatikateknologi (IT).

Kesuksesan para siswajurusan TKJ (Teknik Komputer& Jaringan) serta RPL (RekayasaPerangkat Lunak) merakit 2.836itu pun ditandai dengan acaralaunching di sekolah tersebut Jl.Kolam Medan Estate, Selasa (18/1) lalu.

Acara launching ditandaidengan demo perakitan netbookyang dilakukan beberapa siswa.Kepiawaian para siswa merakitlaptop mengundang perhatianpara undangan. Untuk merakitsatu unit laptop, mereka hanyamembutuhkan waktu antara 10hingga 15 menit saja.

Tidak heran kalau untukmerakit 2.836 unit laptop, parasiswa hanya membutuhkanwaktu tidak lebih dari 20 hari.Meski tidak diberi imbalan materi,mereka mengaku sangat banggadilibatkan dalam programperakitan tersebut.

“Ya, kami sangat bangga danbersyukur dilibatkan langsungdalam proses perakitan laptopkali ini. Kepercayaan ini sangatberharga buat kami dan tentunyatidak semua pelajar punyakesempatan seperti kami,” ucapAdi Kurniawan, siswa SMKN 1Percut Sei Tuan.

Untuk menjamin mutuperakitan para siswa, pihaksekolah sudah menyiapkanpetugas pengontrolan mutu, AtanPices Barus yang sebelumnyatelah dibekali pendidikan olehpihak Zirexindo. “Muda-mudahan hingga kini belum adaklaim ketidakpuasan konsumenatas hasil rakitan netbook parasiswa,” jelas Atan.

Kepala SMKN 1 Percut DrsJaswar MPd mengaku bersyukursekolahnya kembali dipercayamenjadi pusat perakitan NetbookSMK Zirex.

“Ini kali kedua kita diberikepercayaan, sebelumnya pada2008 kita juga dipercaya menjadipusat perakitan komputer jenis

PC,” jelasnya.Dikatakan, kepercayaan yang

diberikan Direktorat PembinaanSMK Kemendiknas dan PTZirexindo Mandiri Buasanasebagai salah satu perusahaan

produksi komputer dan laptopdi Indonesia tidak terlepas dariperan serta para guru dankesungguhan para siswa.

“Kita berharap kepercayaanini bisa kita pertahankan pada

Kegagalan Sistem PendidikanPengaruhi Masa Depan Pelajar

Rakit 2.836 Netbook SMK Zyrex

SMKN 1 Percut Buktikan Kemampuan

Waspada/Dedi RionoKepala SMKN 1 Percut Drs Jaswar MPd dan sejumlah pengunjung menyaksikan demo perakitanlaptop pada acara Launching Perakitan Laptop/Netbook SMK Zyrex ke 2836 di SMKN 1 PercutSei Tuan, Selasa (18/1).

tahun-tahun mendatang sebagaimedia praktikum perakitankomputer dan laptop bagi siswa,”pungkas Jaswar.

*Dedi Riono

MEMBERI keyakinan pada siswa bahwamereka mempunyai potensi diri dan harusdikelola dengan baik, serta mendorong motivasimereka untuk tidak menyerah dan terus giatbelajar, salah satu cara yang dilakukan DrsSofyan Purba (foto) terhadap para pesertadidik di SMAN 9 Medan.

Ditemui di sekolah itu kemarin, Sofyanmengaku bahwa pemberian motivasi padasiswa setiap harinya, memberikan dampakpositif pada perkembangan pola pikir siswa.Selain memberi motivasi, kata Sofyan, sangatperlu untuk menumbuhkan sikap sebagai orangtua kedua pada siswa.

Dengan cara seperti ini, akan semakinmudah menjalin komunikasi dengan siswa,sehingga guru dapat memahami dan menga-rahkan siswa sesuai dengan potensi dirinya.Komunikasi efektif sekaligus cara untukmemberikan bimbingan atau konseling kepadasiswa, sehingga sekecil apapun masalah yangmereka hadapi, tidak ada keraguan bercerita

pada guru untuk mendapatkan solusi darimasalah tersebut.

“Guru adalah orang tua kedua siswa, karenaitu jalinan komunikasi efektif harus dijalin, agarmereka bisa diarahkan dalam mengikutipendidikan di sekolah dan bisa menjaga marwahdiri dan sekolahnya untuk tidak melakukantindakan buruk. Serta memberikan dukungandan gambaran yang jelas tentang apa yangmereka cita-citakan usai mengikuti pendidikandi SMA,” katanya yang mengaku mulai menjadiguru tahun 1984 di SMPN 24 Medan yangsekarang menjadi SMAN 15.

Dia berharap dengan motivasi dan dukung-an kepada siswa di sekolah, membuat siswalebih percaya diri meraih apa yang mereka cita-citakan. “Sejujurnya, yang diharapkan guruadalah keberhasilan siswa dalam belajar dikelasnya, seandainya siswa belum mampu,mereka perlu dibimbing, bukan dimarahi ataudipojokkan. Mereka datang kesekolah untukbelajar agar pintar.

Semua guru akan berduka jika siswa asalsekolah itu tidak dapat membuat yang terbaik,minimal untuk dirinya sendiri , karena itu harusdiantisipasi dengan memberikan bimbingandan meyakinkan mereka untuk terus belajaragar jadi yang terbaik. Jika lulusannya pintardan bisa menjadi sosok yang berguna bagi nusadan bangsa, guru akan senang,”kata Sofyanyang menjadi Kepsek SMAN 9 sejak tahun 2005sampai sekarang.

Naskah dan foto :Anum Saskia

Drs Sofyan Purba

Beri MotivasiSiswa GiatBelajar

Profil Guru

Waspada/dedeKetua Yayasan Hajjah Rachmah Nasution H. Abdul Manan Muis didampingi Rektor Univer-sitas Al Azhar Sinto, SE. MM usai melantik Pembantu Rektor II Ir Dermawan Hutagaol, MP,Dekan Fakultas Ekonomi Ja’far, MM dan Dekan Fakultas Pertanian Iwan Hafrizart, SP, MPdi kampus tersebut, Senin (17/1).

Universitas Al Azhar HarusMenjadi Kampus Berkarakter

UNIVERSITAS Al Azhar Medan harus bisamenjadi kampus berkarakter dengan membangunsebuah tradisi pendidikan bagi perilaku warganyadengan berpedoman kepada kaidah-kaidah, pro-sedur dan proses aturan yang berlaku di kampus.

Demikian Ketua Yayasan Hajjah RachmahNasution H. Abdul Manan Muis usai melantikPembantu Rektor II Ir Dermawan Hutagaol, MP,Dekan Fakultas Ekonomi Ja’far, MM dan DekanFakultas Pertanian Iwan Hafrizart, SP, MP di kampustersebut, Senin (17/1).

Dijelaskan Abdul Manan, belajar mengajaryang bersifat dialogis sebagaimana dilakukanPlato dalam Taman Academos-nya merupakanawal mula pendidikan tinggi pada masanya. Bah-kan dari itu forum akademik seperti syimposium,kolokium, dirintis untuk memantapkan kehidupanilmiah dalam lingkungan mahasiswa di sampingberdasarkan pada tradisi yang sudah tertanamdi kalangan mahasiswa.

“Tradisi memberikan kemantapan padakehidupan akademik di kampus, sedangkanregulasi dirumuskan demi penyesuaian danpengendalian dari waktu ke waktu, bahwa tertibdi kampus niscaya akan terpelihara bila tradisidan aturan yang berlaku dijadikan pedomanperilaku warga kampus,” katanya.

Maka dari itu, sebut Abdul Manan Muis, setiapmasyarakat akademik dan civitas memiliki tradisidan aturan, sesuai dengan sejarah masyarakat

kampus, semakin kukuh tradisi akademik dalamsuatu almamater, semakin kurang diperlukanaturan-aturan tambahnya.

“Oleh karena itu bila dalam suatu almamatertelah tertahan tradisi yang mantap, maka perilakuwarganya akan cukup berpedoman pada kaidah-kaidah, prosedur dan proses yang baik sebagaipenerapan tradisi yang memiilki cara khas kampusberkarakter,” katanya.

Rektor Universitas Al-Azhar Medan Sinto,SE, MM menjelaskan, kita semua telah mengetahuidan memahami perkembangan dunia pendidikansemakin pesat seiring dengan globalisasi sertaperkembangan ilmu pengetahuan dan teknologi,sehingga terjadinya persaingan yang cukup tajamdalam penyelenggaraan di bidang pendidikan.

“Oleh sebab itu saya mengajak seluruhfungsionaris agar semuanya dapat mendukungdan melaksanakan program Universitas Al Azhardalam meningkatkan mutu, kualitas dan kuantitas,”sebutnya.

Untuk mewujudkan keinginan itu, kata Sinto,Universitas Al Azhar akan melakukan pola peren-canaan yang lebih terarah, menyeluruh, terpadudan berkesinambungan dalam bentuk tahapan-tahapan pembinaan dan pembangunan yangdituangkan dalam suatu rencana jangka pendekmaupun jangka panjang ke depan yang disebutdengan Rencana Strategis (Renstra).

**m43

Jelang Ujian Nasional : Bahas Soal Dan Buka Website PTN Se IndonesiaMESKI Ujian Nasional baru berlangsung

beberapa bulan lagi, namun para pelajar diSMA Swasta Dharma Pancasila Jalan DrMansur Medan sudah melakukan berbagaipersiapan. Mengikuti bimbingan belajar disekolah dan di lembaga lain yang merekaanggap kompeten menjadi rutinitas siswa.

Merekapun mengaku sudah mampumenjawab soal-soal yang diprediksi masukdalam bursa pertanyaan UN. Di sampingitu, mereka juga sudah sibuk berselancardi dunia maya untuk mendapat melihatdengan jelas situs-situs yang menerangkantentang Perguruan Tinggi Negeri (PTN) seIndonesia.

Kepala Sekolah SMA Dharma PancasilaIbrahim Daulay mengakui jika siswa di sekolahitu sedang sibuk mempersiapkan diri untukUN dan target lolos PTN dengan jalur SeleksiNasional Masuk Perguruan Tinggi Negeri(SNMPTN) dan berbagai program tawaranlainnya yang ada di PTN.

Di temui di sekolahnya, kemarin, parapelajar bernama Dian Asmara Dani, HusainiLubis dan Ahmad Sukra Nasution ini berharaplulus UN dan PTN.

Ahmad Sukra Bestari NasutionSiap UN Yakin SNMPTN

Mengikuti berbagai bimbingan belajarbersama guru dan para tutor di luarsekolah sudah dilakukan Ahmad Sukrasejak duduk di kelas 2. Menurutnya, denganmemperbanyak latihan pembahasan soal-soal yang diprediksi masuk dalam bursapertanyaan UN, semakin melancarkankemampuan dirinya.

“Kalau persiapan sudah sejak kelas2. Di sekolah ini, kami selalu diberi tar-get untuk mampu bersaing dengan siswalainnya. Kami juga diingatkan untuk giatberlatih dan mengulang sendiri topik

bahasan UN yang bisa didapatkan dari tempat bimbingan les dan daripara guru. Prediksinya, kalau untuk menjawab soal-soal UN saya sudahsiap. Sekarang tinggal pematangannya saja, sekaligus mempersiapkandiri menghadapi SNMPTN. Sasaran utama saya adalah USU dan UGM,untuk ini saya sudah melihat di internet program yang ditawarkan duauniversitas ini termasuk tata cara ataun prosedur ujiannya.

Sekarang di USU ada Tes Penjajakan Bidang ilmu (TPBI) ujiannya tanggal20 Februari mendatang, di UGM saya juga sudah mencoba programPenyaluran Bakat Swadaya. Makanya saya tidak mau berleha-leha menantikedatangan UN dan SNMPTN,” kata cowok yang ingin menjajal di UI.

Dian Asmara DaniUN Siapa Takut

Bagi cewek berjilbab yang inginmenjadi dokter dan sangat hobiberbahasa Inggeris ini, menanti bulanApril untuk pelaksanaan UN, bukansesuatu yang ditakuti. Meski begitu,dia tidak mau bersikap sombongkarena sudah membuat persiapanjelang UN. Selain aktif di sekolahmengikuti bimbingan belajar dariguru dan para tutor yang sengajadidatangkan pihak sekolah, Dani jugaaktif di bimbingan belajar.

“Ikut Bimbel di luar sekolahsangat positif. Selain memastikan

kemampuan kita dengan teman-teman dari sekolah lainnya, kegiatanitu bisa memacu semangat kita untuk lebih giat dan memunculkanperasaan tidak puas atas nilai yang didapatkan hari ini. Dengan begitu,kita semakin percaya diri dan punya trik khusus untuk bisa menjawabsoal dengan tepat dan benar. Sepertinya untuk UN sudah siap, danuntuk SNMPTN persiapannya terus dilakukan. Sekarang, siswa kelas3 tidak lagi mengikuti kegiatan ekskul, tetapi lebih fokus pada kegiatanbimbingan belajar, khususnya membahas soal-soal,”katanya sembarimenyebutkan akan mengikuti try out di sekolah itu Sabtu siang.

Husain LubisBahas Soal Banyak Doa

Bagi cowok yang mengaku inginmelanjutkan kuliah di IAIN-Sumatera Utaraini, sejak bulan lalu dia dan teman-temannyasudah aktif membahas berbagai soal yangdiprediksi masuk dalam pertanyaan UN sesuaidengan anjuran guru pembimbing.

“Bahasa soal setiap hari, kemudianmalam hari belajar di rumah, pagi hari sebelumberangkat sekolah membuka lembaran soallagi. Kalau ada yang sulit, sampai di sekolahtanya lagi dengan guru pembimbing.Kesibukan jelang UN memang sangat luarbiasa. Tapi sebagai umat beragama, kita harus

tetap ingat bahwa serajin dan sehebat apapun kita, kewajiban untuk berdoajangan diabaikan.

Karenanya, saya selalu tanamkan dalam diri untuk selalu berdoa setelahmenyelesaikan pembahasan soal, apalagi bahasan yang saya selesaikan jawabannyabenar. Tentu saya bahagia dan berdoa kepada Allah agar hal yang sama sayadapatkan saat UN mendatang,”katanya penuh harap.

Ketiga pelajar ini bersama teman mereka yang lain, terus sibuk denganberagam pembahasan soal-soal dan tetap membuka situs internet denganmencari tahu tentang universitas yang akan mereka masuki usai SMA ini.

Naskah dan foto : Anum Saskia

Page 20: Waspada, minggu 23 Januari 2011

Budaya WASPADAMinggu

23 Januari 2011B10

Oleh: Hasan Al Banna

Rumah Puisi Taufiq Ismail (Bagian Pertama)

Matahari Di Negeri Kabut

DUA dari tiga Sastrawan Tamuasal Medan (Sumut) yang diun-dang Taufiq Ismail untuk berkhid-mat di “Rumah Puisi” pada 13-18 Januari 2011 yaitu penulis danA. Rahim Qahhar (sedangkanDamiri Mahmud berhalanganhadir). Kami berkesempatanmengenal lebih jauh dan bahkanterlibat dalam program-program“Rumah Puisi”.

Sebelumnya, sejak diresmi-kan pada 19 Desembar 2008, Sas-trawan Tamu yang telah tampildi Rumah Puisi antara lain WisranHadi (Padang), Gus tf (Payakum-buh), Maman S. Mahayana (Ja-karta), Haris Effendi Tahar (Pa-dang), D. Zawawi Imron (Ma-dura), Ahmad Tohari (Purwo-kerto), Acep Zamzam Noor(Tasikmalaya), Joni Ariadianata(Yogyakarta), Jamal D Rahman(Jakarta), Agus R Sarjono (Jakarta),Aspar Paturusi (Makassar), ImanSoleh (Bandung) dan secaraterprogram Desember 2010 lalumenghadirkan sekaligus tigasastrawati, yakni Rayani Sriwi-dodo (Jakarta), Abidah el-Kha-lieqy (Yogyakarta) dan NendenLilis A (Bandung).

Melafazkan nama TaufiqIsmail tak bisa dilepaskan dari

menderetkan banyak hal yangtelah disumbangkannya (baikkarya maupun gagasan/pemi-kiran) untuk bangsa Indonesia.Sastrawan peraih gelar DoktorHonoris Causa dari UniversitasNegeri Yogyakarta (2003) danUniversitas Indonesia (2009) inipun belum juga kelelahan ‘men-dermakan’ gagasannya. Ya, mes-kipun sudah berusia 75 tahun,Taufiq masih bersemangat belia!

Di atas tanah berbukit seluas3000 meter persegi, Taufiq Ismaildan istrinya Ati Ismail mendirikansebuah bangunan kubus berdin-ding kaca yang kemudian diberinama “Rumah Puisi”. Bertolakdari kekaguman pada kampunghalamannya, “Rumah Puisi”didirikan Taufiq di antara GunungSinggalang dan Gunung Merapi,Nagari Aie Angek, KabupatenTanah Datar, Sumatera Barat Jl.Raya Padang Panjang-Bukit Ting-gi Km 6. Oleh api semangat latarbelakang pendiriannya, “RumahPuisi” begitu hangat meski harusdikelilingi kabut Merapi danSinggalang.

Secara umum, “Rumah Puisi”yang memamerkan 7.000 koleksibuku didaulat sebagai perpusta-kaan. Namun sesungguhnya,

“Rumah Puisi” tidak semata ge-dung perpustakaan pribadi Tau-fiq. Lebih dari itu, bangunan inididirikan untuk mendongkrakmutu budaya baca dan budayamenulis anak bangsa. Demikianpula nama “Rumah Puisi” tidakbermakna bahwa kegiatannyaseolah-olah bersinggungandengan puisi saja. “Rumah Puisi”merangkum seluruh aktivitasyang bersangkutan denganliteratur dan literasi, karya sastra,pembacaan dan latihan penuli-sannya, dengan beragam keinda-han puitik sebagai intinya.

Oleh karena itu, “RumahPuisi” didirikan sebagai pusatpelatihan guru Bahasa dan SastraIndonesia, kegiatan membacadan berlatih menulis siswa Sang-gar Sastra, mengundang Sastra-

SMP dan di SMA.Padahal menurut Taufiq, sis-

wa harus dilatih menulis sebagaicatatan dan analisis fakta, menga-rang sebagai ekspresi diri, men-cipta sebagai kreasi estetika. Siswaharus lahap membaca dan me-miliki kemampuan menulis mes-kipun kelak bekerja atau berkarierdi bidang yang beragam. Di ne-gara-negara maju seperti Inggris,Rusia, Amerika Serikat, Jepang,Jerman, aktivitas membaca kar-ya-karya sastra dan mengarangdi sekolah lebih dominan ketim-bang belajar tata bahasa. Di SMA11 negara, tata bahasa tidak diajar-kan lagi, kecuali di SD atau di SMP.

Apa pentingnya membacakarya sastra dan mengarang?“Tentu penting dan sangat pen-ting,” kata Taufiq. Taufiq menjelas-

Kepada Singgalang bertanya akuWahai gunung masa kanakkuDi lututmu kampung ibukuKenapa indahmu dari dahuluTak habis-habis jadi rinduku?

Kepada Merapi berkata akuWahai gunung masa bayikuDi telapakmu kampung ayahkuKenapa gagahmu dari dahuluTak habis-habis dalam ingatanku(Puisi Taufiq Ismail “Dua Gunung Kepadaku Bicara”)

* * *

wan Tamu untuk berinteraksidengan guru dan siswa. Sederetprogram tersebut lahir dari ke-cemasan Taufiq, juga sastrawan-sastrawan lainnya, atas kondisipembelajaran bahasa dan sastraIndonesia.

Taufiq cemas terhadappengajaran kaidah-kaidah bahasayang persis dengan menjajarkanrumus kimia inorganik dan or-ganik lengkap dengan penjelasanmata rantai hubungan unsur-unsur zatnya yang wajib dihafal-kan. Cara berbahasa dikenda-likan dengan formula mirip ilmualam dan matematika. Rumusdiberikan, formula disodorkan,lalu siswa disuruh membuat tigacontoh kalimat terutama di SD,

spesialis bedah, Kepala Direktorat,pakar agronomi, Komandan Resi-men, wartawan, pilot antar benua,ibu rumah tangga, dan seterus-nya, maka dia adalah profesionalyang rujukan utamanya buku ba-caan dan mampu menulis dalamspesialisnya masing-masing.

Ada hal menarik yang dipa-parkan Taufiq terkait prosespembelajaran bahasa di sebuahsekolah Internasional. Di SD Inter-nasional Jalan Pattimura, Jakarta,sejak kelas 1 hingga kelas 6, setiaphari siswa dibacakan novel anakpada pagi hari di awal pelajarandan sore hari di akhir pelajaran,masing-masing 15 menit.

Para siswa tidak dibebankanmencatat, atau untuk siap-siapdiujikan, tidak! Dalam waktu satutahun, sekitar 50 novel tamatdibacakan. Sampai tamat sekolah,siswa akan mendengar 300 novelyang dibacakan gurunya. Kemu-dian setiap hari ada pelajaranmengarang, satu judul dikerjakandua siswa bersama-sama, selesai2 minggu. Panjang karangan se-kitar 5 halaman digambari de-ngan krayon berwarna. Tataba-hasa dicek guru dalam karangan.Di SD internasional tersebut,mengarang pun merupakanmedia pembelajaran tata bahasa.Hal demikian tidak diajarkanseperti di SD Indonesia.

Fakta ini makin meyakinkanTaufiq untuk terus mendobrakkebiasaan yang berlangsung disekolah-sekolah. Oleh karena itu,sejak 1996 Taufiq dkk terusmelakukan Gerakan MembacaSastra ke Sekolah, juga senantiasamenyeru kepala Kemdiknas,khususnya Pusat Kurikulum,untuk mempertimbangkansumbangsih terkait pendidikanbahasa dan sastra Indonesia dilembaga pendidikan. Intinya,anak-anak bangsa harus digiringgemar membaca dan rajin menu-lis dengan cara yang bagi Taufiqsederhana seperti di bawah ini.

Membaca buku, membacabuku, membaca buku. Menuliskarangan, menulis karangan,menulis karangan. Tata bahasayang mereka pelajari di SD-SMP,diperiksa melalui karanganmereka. Guru bahasa dan sastradi SMA tidak lagi mengajarkantata bahasa dengan cara lama.

Tata bahasa yang diajarkandi SMA sekarang cocok diajarkankepada siswa atau mahasiswaasing saja yang ketika lahir danbesar tak mendengar bahasaIndonesia.

Guru kita persiapkan untukmenguasai seluruh buku sastra,sehingga mampu mendiskusi-kannya di kelas dengan leluasa.Guru kita persiapkan mem-bimbing siswa agar mampumenulis karangan dengan baik.Perpustakaan SMA kita lengkapidengan buku-buku sastra yangdisebut dalam kurikulum sehing-ga orangtua siswa tak perlumembelinya. Bersambung...

Penulis adalah sastrawan, staf BalaiBahasa Medan dan dosen luar biasa diFBS Unimed.

kan bahwa, “Kecintaan membacabuku dalam bidang apapun,secara awal ditumbuhkan melaluikecintaan membaca karya sastra.Demikianlah pembibitan awalkebiasaan membaca dilakukandi seluruh dunia yang beradab.Latihan menulis yang terus-menerus dapat mengantarkansiswa menulis karya sastra, kalaudia berminat, tetapi kalau tidak,dia akan memiliki kemampuanmenulis secara umum.

Dia akan menjadi insan yangcinta sampai adiksi buku, merasaperpustakaan sebagai rumahnyayang kedua, dan mampu menulisdalam bidang profesinya masing-masing. Bila kelak dia menjadiarsitek, pelaku bisnis, guru,

Rumah Puisi didirikan Taufiq Ismailsebagai pusat pelatihan guru Bahasa

dan Sastra Indonesia, kegiatanmembaca serta berlatih menulis siswa.

‘‘’’

Rumah Kata, Rumahnya Para Penyair Oleh: Saripuddin Lubis

AKTIVITAS bersastra di Sumatera Utara padaawal tahun 2011 ini mulai terlihat menggeliat.Paling tidak, itu yang tampak pada Sabtu, 15Januari 2011 lalu di Gedung Tari Taman BudayaSumatera Utara (TBSU). Rumah Kata, sebuahkomunitas sastra yang baru saja terbentukmenggelar sebuah acara penting yang sudahlama tidak dilakukan, yaitu Lomba Baca Puisi.

Setelah era lomba baca puisi yang digelarTeater Patria Medan dengan tajuk Raja dan RatuBaca Puisi era 90-an dan Lomba Baca Puisi diKota Binjai yang menghadirkan WS Rendra tahun2003-an, maka apa yang dilakukan Rumah Katajuga cukup menjanjikan.

Aktivitas bersastra sepanjang 2010 terutamadi TBSU memang sedikit ‘miskin kuantitas’,terutama dalam pelibatan para pelajar danmahasiswa. Bukan mengatakan tidak ada samasekali, namun akan berbanding terbalik jika dilihatdari ‘kelas’ TBSU dengan jumlah penduduk kotaMedan yang tidak sedikit itu.

TBSU harusnya bisa diplot menjadi tempatbergeliat para sastrawan dan seniman yang teren-cana dan berkualitas. Sedangkan bagi pendudukkota, TBSU pada akhirnya akan dijadikan sebagaisarana wisata, paling tidak sarana wisata jiwa. Me-nonton aktivitas sastra dan budaya yang dapat mel-enturkan syaraf-syaraf yang kaku oleh dunia kerja.

Kita memang merindukan TBSU segeraberbenah, merancang program unggulan danmenyediakan aktivitas berkesenian yangmemancing pengunjung ke sana. Apalagi TBSUdikelilingi gedung-gedung perkantoran, hotelberbintang dan lokasi pendidikan. Rasanya belumpernah kita menerima dan membaca agendabudaya rutin yang dapat menjadi acuan kitamenyaksikan kegiatan budaya dari taman budayaini. Agenda ini misalnya dapat dikirim dalambentuk leaflet-leaflet ke kantor-kantor pemerintahdan swasta, mal-mal, hotel berbintang, sekolah,kampus, surat kabar dan di mana saja.

Pada 1980-an, agenda rutin ini sebenarnyapernah dilakukan. Pada waktu itu secara berkalaTBSU mengadakan pentas seni bagi siswa darisekolah-sekolah tingkat SLTA yang ada di kotaMedan dan sekitarnya. Dalam pentas seni itusegala kreativitas seni ditampilkan, mulai daribaca puisi, teater, pantomim, tari dan sebagainya.Pentas seni waktu itu dilakukan di pentas terbuka(open stage) yang saat ini rutin diisi dengankegiatan latihan tari.

Karena itu, apa yang dilakukan Rumah Katacukup menarik. Tidak kurang dari 120 pesertaikut meramaikan lomba baca puisi tersebut. Pe-sertanya mulai dari siswa SMP, SMA, mahasiswa,hingga pemuda. Lomba yang dimulai dari pagiini dapat diselesaikan dengan baik dan ditutupsekira pukul 16.00.

Selain Nasib TS dan kawan-kawan, lomba initurut dihadiri pula oleh beberapa penyair SumateraUtara seperti Teja Purnama, M Raudah Jambak,Afrion, Eddy Siswanto, Rina Mahfuzah Nasution,Syaiful Amri dan beberapa nama lainnya.

Keberadaan Rumah Kata dan komunitas laindapat digandeng oleh TBSU dalam menyajikanprogram-program unggulan yang akan disuguh-kan kepada masyarakat.

Siapa Rumah Kata?Rumah Kata adalah komunitas sastra yang

baru saja lahir. Berawal dari bincang-bincangpara penulis yang berjumpa dalam acara per-temuan penulis se Sumatera Utara Oktober 2010lalu di Hotel Grand Antares Medan. Pertemuanyang digagas oleh Badan Perpustakaan, Arsipdan Dokumentasi Provinsi Sumatera Utarakemudian memancing beberapa penulis untukmembentuk komunitas.

Setelah melalui pemikiran yang mendalamakhirnya pada 29 November 2010 para penyairyang terdiri dari Nasib TS, Idris Siregar, M YumusRangkuti dan S Ratman Suras sepakat membentukRumah Kata. Kegiatan Rumah Kata direncanakanuntuk melakukan segala aktivitas bersastra,terutama yang berkaitan dengan puisi.

Rumah Kata dalam bincang-bincangnyamenyatakan bahwa kehadiran mereka sebenarnyaingin meramaikan kegiatan bersastra di SumateraUtara. Komunitas ini akan merancang programyang diharapkan menjadikan kegiatan sastra danbudaya di Sumatera Utara suatu saat akan kembalibergaung di seantero tanah air.

Menurut Rumah Kata, banyak penyair-penyair bagus di daerah ini yang seharusnya dapatdipromosikan. Rumah Kata akan berusahakonsisten melakukan aktivitas sastra sepertilomba-lomba baca puisi, penulisan puisi, seminardan workshop sastra serta penerbitan buku puisi.Melihat nama-nama penjaga gawang RumahKata, hal itu agaknya tidak sulit dilakukan. Namunkita juga berharap mereka tidak cepat berpuasdiri dan harus tetap istiqomah.

Untuk komunitas sastra lain yang selama inisudah hadir seperti Laboratorium Sasra, Komu-nitas Seni Medan, Omong-omong Sastra, Komu-nitas Home Phoetry dan lainnya juga harus tetapkonsisten. Demikian juga dengan kelompok-ke-lompok teater, musik dan tari, tetaplah mengusungperadaban dan kemanusiaan melalui budaya.

Kepada Taman Budaya Sumatera Utara sudahsecepatnya harus menata keberadaan komunitas-kumunitas ini. Membantu pembinaan terhadapmereka baik materi dan moril, bahkan ikutmempromosikan keberadaan dan kegiatanmereka ke tengah masyarakat. Mudah-mudahangeliat bersastra tahun 2011 di Sumatera Utaraakan semakin memiliki arah dan tujuan yanglebih terarah. Selamat berjuang dan menjalankanamanah Rumah Kata! ***

Hang Tuah, AntaraMalaka Dan Majapahit

Oleh: Wanodya Agi

HANG TUAH, sebuah nama yang tak asingdi telinga banyak orang. Nama ini sama halnyadengan nama banyak tokoh yang “dianggapberperan” dalam sejarah bangsa ini, nama HangTuah pun diabadikan pada ruas-ruas di beberapajalan yang ada di kota-kota di Indonesia.

Tak hanya diabadikan pada nama-namatempat tapi nama Hang Tuah juga diabadikanpada kapal perang pertama milik Indonesia. Tentusaja penabalan nama itu untuk mengenangkejayaan Hang Tuah yang selalu mencapaikemenangan di laut.

Namun sebenarnya tak banyak yang tahusiapa Hang Tuah itu. Apa perannya? Apa pulasumbangsihnya dalam sejarah negeri ini?

Dalam sebuah buku berjudul Hikajat HangTuah tercatat sebagai karya sastra Melayu klasikyang paling panjang. Salah satu versi Hikajat HangTuah adalah setebal 593 halaman. Buku berisikanHang Tuah ini dikenal sejak abad ke-18 dan sejaksaat itu disebutkan sangat menarik perhatianpara peneliti barat. Hikajat Hang Tuah kemudiansangat terkenal, terbit dalam berbagai versi dansekira 20 buku tersimpan di berbagai perpus-takaan di dunia.

Dalam buku Hikajat Hang Tuah terbitanBalai Pustaka, kisah tokoh yang di Malaysiadianggap sebagai salah satu pahlawan nasionalini diuraikan dalam 24 bab panjang. Padapengantar disebutkan, buku tersebut disalin darisalah satu naskah tulis tangan huruf Arab. Padasampul bagian dalam tertulis: “Inilah hikajat HangTuah jang amat setiawan kepada tuannja danterlalu sangat berbuat kebadjikan kepada tuannja”.

Sosok yang melegenda ini diceritakan sebagaianak Hang Mahmud. Dikisahkan, setelah men-dengar kabar gembira tentang negeri Bintansudah mempunyai seorang raja yang tak lainadalah cucu dari Sang Pertala Dewa, Hang Mah-mud pun bergegas mengajak istri dan anaknyapindah ke sana. Di Bintan, Hang Tuah mudabertemu dan bersahabat dengan Hang Jebat,Hang Kesturi, Hang Lekir dan Hang Lekiu. Kelimapemuda itu diceritakan selalu bersama-sama,seperti lima orang bersaudara.

Hang Tuah mengusulkan kepada empatsahabatnya untuk pergi berlayar dan merantaubersama-sama. Empat sahabatnya pun setujudan mereka berangkat berlayar. Di tengahperjalanan, mereka bertemu dan menundukkantiga perahu yang ternyata adalah musuh Bintandari Siantan. Kawanan tersebut tak lain adalahkaki tangan Patih Gajah Mada dari Majapahityang ingin memperluas kekuasaan denganmerompak di Tanah Palembang.

Akhirnya, lima sekawan itu diangkat menjadiabdi salah seorang pemimpin di negeri Bintan

yang dipanggil Bendahara Paduka Raja. Darisinilah kisah perjuangan Hang Tuah yang akhirnyajustru mendapat gelar Laksamana dari RajaMajapahit dimulai.

Dalam buku, terutama melalui tokoh HangTuah dan Patih Gajah Mada, dikisahkan adanyapersaingan kejayaan antara Malaka dan Majapahit.Gajah Mada tidak digambarkan sebagai tokohyang mulia ataupun bijaksana. Ia digambarkan dalamsosok yang begitu berkuasa dan ambisius. Beberapakali ia menyusun rencana untuk menghabisi HangTuah yang dianggap sebagai batu penghalangrencananya untuk menguasai Malaka.

Berbicara soal musuh, dalam menjalankantugas sebagai abdi yang setia dan disegani, HangTuah pun di negerinya sendiri beberapa kali harusdibuang bahkan hendak dibunuh akibat fitnah.Fitnah itu sebegitu rupa sehingga salah seorangsahabatnya Hang Jebat berkhianat.

Itulah sedikit cuplikan kisah tokoh bernamaHang Tuah dari salah satu versi terbitan BalaiPustaka. Tak ada yang tahu, siapa sesungguhnyapengarang Hikayat Hang Tuah. Tahun persiskapan pertama kali kisah ini muncul pun hinggakini tak bisa dipastikan. Tak ubahnya karya-karyasastra kuno umumnya, kisah Hang Tuah didugapertama kali dikenal berupa cerita lisan. Kemudiandalam bentuk naskah tertulis, Hikayat Hang Tuahdiduga pertama kali ditulis pada abad ke-16.

Prof Dr Sulastin Sutrisno (lihat Ketika HangTuah Menjadi Disertasi) yang pernah mengangkatHikayat Hang Tuah menjadi sebuah disertasi,siapa pengarang sesungguhnya memang sulitdipastikan. Namun yang jelas, karya tersebutmengundang kekaguman sendiri. Sebagai sebuahkisah fiktif dan Hikayat Hang Tuah sarat denganmuatan sejarah.

Di khazanah Sejarah Melayu (Malay Annals)disebutkan Hang Tuah meninggal dunia padaabad ke-15. Buku Sejarah Melayu-disusun olehMansur Shah salah seorang penguasa di Malaka.Namun di tengah adanya keraguan tentangkebenaran, peristiwa kejayaan Malaka danMajapahit pernah bertemu.

Namun yang terpenting menurut Sir RichardWinstedt, seorang ahli sastra, Mansur Shah dalamSejarah Melayu mampu meletakkan dan meng-angkat martabat legenda tentang seorang pejuangBangsa Melayu bernama Hang Tuah yang tumbuhsaat terjadi perang antara Jawa dan Tamil. Akantetapi, seperti dikatakan di atas, hampir tidakdapat dibedakan mana sejarah dan mitos.

Ketika dua sisi tadi diletakkan bersamaandan sepanjang zaman hidup, apakah perlu digugatkebenaran sejarahnya? Sedangkan kita tahu,bahwa kejayaan Melayu dan Majapahit pernahbertemu di satu masa? Maka biarkanlah mitosdan sejarah berharmoni sendiri sepanjang iamemberi ruh dan martabat pada manusia.

”Rumah Puisi” Taufiq Ismail di Negeri Aie Angek, di antara Gunung Merapi dan Gunung Singgalang. (Foto: Hasan Al Banna)

Selamat Jalan Pak TLS!Oleh: Erond L Damanik, M.Si

PADA 27 Juli 1933, EncikZahara melahirkan seorang putrakeempat di Istana Kota GaluhPerbaungan. Atas Kelahiran ituditandailah dengan tembakanmeriam empat kali sebagaipengiring istiadat. Bayi itupundibawa ke rumah Tuan PuteriTengku Lailan Syafinah di Medandan diberi nama LukmanulHakim dengan nama timangan,Tengku Cik Laki atau TuankuLuckman Sinar’ (Kronik MahkotaKesultanan Serdang, 2003: 74).

Taufik Abdullah, sejarahwansenior Indonesia dalam bukunya‘Sejarah Lokal Di Indonesia’ (1978),mengemukakan bahwa salahsatu buku sejarah umum lokalyang penulisannya cukup baikdi Indonesia adalah ‘Sari SedjarahSerdang’ yang ditulis oleh TuankuLuckman Sinar (TLS) tahun 1971.Buku itu menjelaskan aspekhistoris dan antropologis wilayahSerdang sejak zaman pra sejarahhingga Indonesia merdeka danhingga kini sering digunakansebagai rujukan dalam penulisansejarah dan kebudayaan, khu-susnya Melayu.

Terkhusus untuk SumatraUtara, di samping dua jilid bukuSari Sejarah Serdang, TLS dikenalaktif menulis, khususnya terkaitsejarah dan kebudayaan. Bebe-rapa buku karya TLS adalah‘Bangun dan Runtuhnya KerajaanMelayu Sumatra Timur’, SejarahMedan Tempoe Doele, MengenalAdat dan Budaya Pesisir TapanuliTengah-Sibolga, Lintasan Adatdan Budaya Simalungun, Keda-tangan Migran-migran China KePantai Timur Sumatera Abad ke-19, Orang India di Sumatra Utara,Kronik Mahkota KesultananSerdang, Adat Budaya Melayu:Jati Diri dan Kepribadian, Jati Diri

Melayu dan lain-lain.Tulisan-tulisan itu banyak

bernafaskan kebudayaan, sejarah,adat khususnya Melayu denganmaksud untuk mengenalkannyakepada khalayak umum. Kiranya,tulisan-tulisan tersebut telahmencerminkan kecintaanyaterhadap aspek-aspek kebuda-yaan dan sejarah Melayu.

Berdasarkan identifikasiPussis-Unimed, sepanjanghidupnya TLS telah menghasilkan42 tulisan dalam bentuk bukumaupun sumbangan tulisan yangdimuat dalam majalah dan jurnal.Selain itu, tercatat sebanyak 225kali berperan sebagai narasumberpada berbagai seminar ataupunwawancara. Jumlah tersebutditambah dengan 305 artikel yangdimuat pada berbagai media diMedan sejak tahun 1971. Seluruhkarya tulis tersebut menyangkutaspek sejarah, budaya dan pe-ngembangan kebudayaan Me-layu dan beberapa etnis lainseperti Karo dan Simalungun diSumatra Timur.

Terhadap riwayat kepenulisanTLS, Wan Syaifuddin padaprakatanya dalam buku: KronikMahkota Kesultanan Serdang(2003:i) mengemukakan bahwa:‘berhadapan dengan teks sejarahyang ditulis oleh pelakunya danmempunyai ikatan kultural de-ngan pembacanya amat menye-nangkan dan membangkitkanemosi untuk mengetahui peris-tiwa-peristiwa yang dipaparkan’.Hal ini dikemukakan menyangkutgaya penulisan TLS yang khas.

Keterlibatan dalam penelitianarkeologi dimulai sejak tahun1972, pada saat mendampingi Ed-mund Edwards McKinnon(arkeolog Inggris) melakukanekskavasi di Kota China yang

hasilnya telah dipubilikasikan diCornell University dengan tema:‘A Note on Aru and Kota Cina’(1978). Penelitian yang samadilakukan ke pulau Kampai padatahun 1974 yang hasilnya telahpula dipublikasikan di CornellUniversity dengan judul: ‘A Noteon Pulau Kampai in Aru Bay,Nothern Sumatra (1981). Tulisan-nya tentang Perang Sunggal di-muat pada majalah Prisma tahun1970-an, yakni sebuah majalahsosial, ekonomi dan budayaterbaik di Indonesia.

Salah satu keunggulannyaadalah kemampuan membacasumber sejarah yang tercerminpada setiap tulisannya yangmenggunakan arsip-arsip berba-hasa Belanda. Atas dasar kemam-puan itu, tidak mengherankanapabila tulisan-tulisan TLS seringdijadikan sebagai rujukan-rujukan dalam penulisan sejarahdi Sumatra Utara.

Dalam beberapa pertemuandengan beliau, TLS sering sekalimengeluhkan keprihatinannyaterhadap sumber sejarah yangsemuanya berada di luar Indo-nesia, khususnya Belanda danJerman, sehingga kurang dapatdiakses oleh pelajar-pelajarIndonesia. Selain itu, keprihatinan

yang sama juga terlontar padasaat menyaksikan warisan sejarahSumatra Utara yang kian tergerus.

Sebagai seorang alumni Sar-jana Hukum, namun pengeta-huannya yang luas terhadapsejarah dan kebudayaan Melayudi Sumatra Utara, telah meng-hantarkannya sebagai ‘Sejarah-wan dan Budayawan MelayuSumatra Utara’. Oleh karena itu,tidak berlebihan apabila riwayatkepenulisaanya itu disebut sebagai‘Sejarahwan Otodidak’.

Dalam buku Kronik MahkotaKesultanan Serdang (3003:75)dikemukakan bahwa: ‘berda-sarkan riwayat suksesi mahkota-nya, kemuliaan Tuanku ditopangoleh kemuliaan riwayat kehi-dupan Tuanku dan kepakaranilmu Sejarah dan Budaya yangdimilikinya. Gaung KepakaranTuanku diperakui oleh paracendekia budaya dari berbedabangsa. Kepakarannya diyatakanmenguak langkah bertaraf antarbangsa’. Penilaian seperti itu, telahmendukung penobatan TLSmenjadi Kepala Adat/SultanSerdang yang dinobatkan pada12 Juni 2002.

Pertemuan TerakhirTerkecuali dalam hal menulis

dan kemampuan membacasumber, salah satu hal yang me-narik dari diri seorang TLS adalahperan sertanya yang aktif dalamberbagai kegiatan seperti mengi-kuti undangan seminar, lokakaryaataupun dialog yang menyangkutsejarah dan budaya di Sumut.

Perannya sebagai narasum-ber maupun peserta, mencer-minkan ketertarikannya terhadapilmu dan pengetahuan sertakebijakan-kebijakan pengem-bangan kebudayaan. Ternyata,usianya yang sudah tergolonglanjut (77 tahun saat wafat), tidakmematahkan semangatnya

untuk membuka cakrawala dankhazanah baru ilmu pengetahuan.Hal ini tentu saja telah mengis-pirasi bahwa pengetahuan tidakpernah berhenti pada satu titik.

Pertemuan terakhir (penulis)dengan Pak TLS adalah pada 30Desember 2010 saat mengikutidiskusi pengembangan PariwisataSejarah dan Budaya Kota Medandi Dinas Kebudayaan dan Pari-wisata Kota Medan. Saat itu, TLSmasih tampak sehat dan berbi-cara panjang lebar di forum itudengan mengurai warisan Sejarahdan Budaya kota Medan.

Kemudian pada 3 Januari2011, TLS menghubungi penulismelalui telepon selular yangmenyatakan dirinya akanberangkat ke Malaysia untukmemeriksa kesehatannya. Tetapidi luar dugaan, pertemuan dankomunikasi tersebut adalah untukterakhir kalinya. Pada malam 13Januari 2011, melalui sekreta-risnya, terdengar kabar bahwaPak TLS menghembuskan nafasterakhirnya di salah satu rumahsakit di Malaysia.

Kepergiannya menghadapSang Khalik, tidak saja menyisakankesedihan pada keluarga, tetapijuga pada masyarakat pecintasejarah dan budaya, maupunperguruan tinggi di SumatraUtara. Kami dari Pussis-Unimed,mengucapkan belasungkawayang sedalam-dalamnya di manaselama ini TLS senantiasa meng-hadiri setiap undangan Pussis-Unimed.

Tiada kata yang dapat diseja-jarkan dengan peran sertanya,kegigihannya dan kesederha-naanya. Selamat Jalan Pak TLS,kami akan tetap mengenangmu!.

* Penulis adalah pengajar padaFakultas Ilmu Sosial Unimed dan Penelitidi Pusat Studi Sejarah dan Ilmu-ilmuSosial Lembaga Penelitian Unimed.

Alm. Tuanku Luckman Sinar

Page 21: Waspada, minggu 23 Januari 2011

WASPADAMinggu23 Januari 2011 Pariwisata B11

SALAH satu alasanmengapa Jogja diminatiwisatawan baiknusantara maupunmancanegara karenatersedianya akomodasiyang memadai. Mulaidari penginapan kelasmelati sampai hotelberbintang lima. Masing-masing akomodasimemiliki keistimewaantersendiri hinggamembuahkan cinta bagipenginapnya.

Bila Anda ingin menginapdi Jogja lima malam, Andabisa memilih penginapansesuai budget. Atau bolehjuga merasakan menginap dipenginapan yang berbedakelas. Pastinya akan mem-beri nuansa yang berbeda.

Kalau Anda inginbermalam di hotel bintanglima, ada banyak pilihanantara lain Hotel Sheraton,Hyatt Regency, dan MeliaPurosani.

Hotel Melia Purosanimenghadirkan nuansa Jawadalam konsepnya. Nuansatradisi Jawa dapat Andatemukan sewaktu memasukilobi di hotel yang memiliki280 kamar ini. Doorman ataupetugas pintunya mengena-kan seragam prajuritKeraton Jogja berwarnamerah dan abu-abu. “Untukmemakai dua jenis seragamitu, kami harus mendapatizin khusus terlebih duludari Keraton. Nuansa inilahyang membedakan kamidengan hotel lain,” jelasDyah Retno Wikan selakuMarketing CommunicationManager Hotel MeliaPurosani yang akrab disapaNuke.

Sementara konsepoasisnya, baru nampak

Lima Malam, Lima Hotel, Lima CintaHotel Ibis Malioboro berlatar Hotel Inna Garuda dan Gunung Merapi.

terasa bila Anda mengun-jungi area kolam renangnyayang dilengkapi air terjundan seluncur air. Kolamrenang berlantai keramikbiru ini berada di kebuntropis yang subur dan ijoroyo-royo oleh pohon kelapadan palem. Bak sebuah oasisdi tengah padang pasir

Masih di seputar kebuntropisnya terdapat spa, pusatkebugaran yangmenawarkan pijat dansauna. Fasilitas lainnyabeberapa konter untukbelanja, klinik di dalamhotel, salon kecantikan,ruang main anak, danpermainan billiard.

Menurut Nuke, selamamasa recovery pariwisataJogja pascaerupsi, hotel inipun memberikan diskon 20-25 % untuk semua kamar.“Dan untuk malam tahunbaru, hotel ini menawarkanpaket tahun baru seharga Rp2 juta untuk kamar deluxe,makan pagi, dan gala dinner,pesta malam tahun baru, danbingkisan malam tahun baruyang ditempatkan di dalamkamar,” jelasnya.

Masih ada paket yangdimiliki hotel ini yang dapatdi-booking via internet. Adapaket 2 hari 3 malam, paketculture & heritage yangdiminati tamu Jepangberkunjung ke Keraton Jogjadengan naik andong setelahkunjungan untuk umumditutup, dan paket desawisata yang disukai tamuEropa dan Jepang.

Mau hotel berbintang 4,juga banyak pilihan. Adahotel Inna Garuda, HotelSantika dan masih banyaklagi. Hotel Santika bisa jadipilihan, lantaran hotel inimenyajikan menutradisional yang beragamdalam sajian makan pagi.Hotel ini begitu dinikmati

wisatawan nusantara danmancanegara.

Mau pilih hotel binatang3, juga banyak. Salah satunyaHotel Ibis Malioboro yangberada di Jalan Malioboro.Keistimewaan hotel ini se-lain strategis juga terhubungdengan Malioboro Mall.“Akses Hotel Ibis YogyakartaMalioboro ke MallMalioboro dibuka sampaipukul 21.00 WIB pada haribiasa dan pukul 21.30 padaweek end,” jelas EunikeMartanti, PR Manager IbisMalioboro yang akrabdisapa Nike.

Fasilitas penunjang tiapkamar hotel ini bolehdibilang sama dengan hotelberbintang pada umumnya.Ada kolam renang, fitnessarea, spa & aromatheraphy,dan sauna yang terletak dilantai lima dari 8 lantaikeseluruhan hotel ini. Disamping itu ada restoran danroom service, safe deposit box,travel agent, bar, drug store,internet café, business centre,meeting room, dan fasilitaspelengkap lainnya.

Kalau ingin merasakanhotel bertarif di bawah 100ribu rupiah per malam iniala backpackers, dan lainnya,juga banyak.

Kendati banyak hoteldengan harga yang murahmeriah (murmer), Anda tetapharus pandai-pandaimemilih dan menyesuaikandengan kebutuhan.

Ada beberapapenginapan murmer yangdifavoritkan wisman karenamemiliki fasilitas yangsangat memadai, bahkanlengkap dengan kolamrenang. Tak sedikit yanghanya menawarkan fasilitasdasar.

Beberapa penginapanmurmer yang berfasilitasmemadai antara lain Wisma

Martha yang lokasinyasangat dekat dari Jogja ExpoCenter ( JEC) dan Kotagede.Tepatnya di JalanRejowinangun Kotagede.Dengan kamar-kamar yangdapat diisi 6 orang, kolamrenang, dan restoran, WismaMartha menjadi penginapanmurah yang ideal bagikeluarga, rombongan, danpeserta pameran di JEC.

Tarif rombongan untuk 1kamar diisi 4 orang, @ Rp35.000. Untuk 1 kamar diisi 5-6 orang, @ Rp 32.500. Hargasudah termasuk sarapan,pajak dan pelayanan. Extracharge Rp 50.000.

Hotel lainnya HotelPuspita di dekat KeratonJogja. Hotel denganbangunan Joglo yang artistikini sangat bersih. Letaknya diJalan Mayjend Sutoyo. Tarifkamar Puspita 1 Rp 75.000untuk 2 orang, Fan, PrivateBathroom. Kamar Puspita 2Rp 85.000 untuk 2 orang, Fan,TV, dan Private Bathroom.Extra bed Rp 35.000.

Penginapan murahlainnya juga tersebar diKampung Sosrokusuman. Dikampung yang menghu-bungkan Jalan Malioborodengan Jalan Mataram inijuga memiliki pesona lainseperti wayang kancil, muraldan pusat oleh-oleh.

Kampung inimembentang ke arah selatandari Malioboro Mall hinggaHotel Mutiara. Ada 2 ganguntuk memasuki kampungini. Gang pertama persisterletak di sebelah

Malioboro Mall sementaragang kedua di bagianSelatan.

Tarif sewa penginapan inicukup terjangkau,kebanyakan kurang dari Rp200.000 per malam. Di ujunggang pertama, banyak kiosoleh-oleh khas Yogyakartaberupa penganan tradisionalmaupun modern sepertibakpia, tape ketan, ting-ting,geplak dan bermacambrownies. Di bagian depangang pertama juga adapenjual aneka kaosbertuliskan Yogyakarta, topi,dan bandana dengan harga

terjangkau.Di gang kedua dapat

ditemui penjual anekakerajinan seperti lilin warna,orang-orangan dari bahankayu dan sebagainya. DiSosrokusuman, Anda bisamampir ke pembuat wayangkancil.

Penginapan murmerlainnya juga banyak disekitar Gang Sosrowijayandan Jalan Pasar Kembangatau yang lebih dikenaldengan sebutan Sarkemyanag hargnya ada di bawahRp 100.000 per malam. DiSarkem antara lain Hotel

Salah satu kamar mewah di Hotel Sheraton, Jogja. Salah satu hotel murah meriah (murmer) di Sosrowijayan.

Konsep oasis ala Hotel Melia Purosani, Jogja.

Ratna, tak jauh dari StasiunTugu. Di Gang Sosrowijayanantara lain ada Hotel Jogjadan Merbabu Hotel. Disepanjang gang dalam inijuga tersedia internet, tokobuku, travel agent, warung,kios penyewaan sepeda, danlainnya.

Nah, sekarang Andatinggal pilih mana hotel yangAnda akan inapi selamaberwisata di Jogja sesuaidana. Pastinya Anda akanmenemukan cinta berupaatmosfir yang berbeda.

Naskah & Foto: Adji K.

Page 22: Waspada, minggu 23 Januari 2011

Infotainmen WASPADAMinggu

23 Januari 2011B12

Kabar tersebut berhembusdari akun Twitter sang promotor,Marygops Studios. “Justin Bieberis CONFIRMED - LIVE @ SICC,April 23rd ’11! Presented by@marygopsstudios,” demikiantertulis di halaman resmi akunTwitter sang promotor.

Pihak promotor meng-umumkan harga tiket festivalyang dijual seharga Rp1 juta,

Bieber TampilDi Indonesia

AKTRIS Hollywood Cameron Diaz, 38, dan rapper Snoop Dogg, 39, ternyata mempunyai pengalamanburuk saat mereka masih berusia remaja. Diaz mengaku pernah membeli ganja dari rapper Snoop Dogg.Saat itu, Snoop Dogg menjual ganja ketika mereka sama-sama menjadi siswa sebuah SMA California,Amerika Serikat.

“Kami bersekolah di SMA yang sama. Dia setahun lebih tua daripada saya. Tubuhnya tinggi, kurus danrambutnya dikuncir. Saya sangat yakin mendapat ganja darinya,” kenang Diaz, yang berperan sebagaiseorang guru pengisap ganja dalam film terbarunya, Bad Teacher.

Diaz mengakui masa sekolahnya penuh dengan kenakalan. Selain, menggunakan narkoba, Diaz jugakerap berkelahi. “Setiap kali anda mendengar loker dibanting, anda akan melihat seorang cewek tidakmengenakan anting-anting. Dia menguncir rambutnya dan mengambil cincin semua temannya,” ceritanyakepada pemandu acara bincang-bincang televisi AS George Lopez.

SETELAH lama berdiam diri, Once akhirnyamembenarkan dirinya keluar dari grup band Dewa 19.Namun Once masih enggan membicarakan secara detailpenyebab dirinya hengkang dari grup band yang telahmembesarkan namanya tersebut.

“Tentang saya keluar dari Dewa, saya akan bicarapanjang lebar. Tapi tidak sekarang, ada waktunya,” kataOnce saat ditemui di Studio RCTI, Kebon Jeruk, JakartaBarat, Kamis (20/1).

Cut Mini MenolakJadi Bupati Di Aceh

BINTANG film, sinetron dan presenter Cut Minimenolak dicalonkan sebagai Bupati/Wakil Bupatidalam Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) di Aceh.

“Ada sejumlah sahabat dan politisi yangmenawarkan kepada saya agar bersedia menjadi calonbupati dan wakil bupati. Tapi saya tidak bersedia dansaya tidak ingin berkecimpung di dunia politik,” kataCut Mini usai mengisi sebuah acara di Banda Aceh,Jumat (21/1).

Selebriti berdarah Aceh itu mengaku tidakmempunyai keahlian di bidang politik danpemerintahan. Dia hanya mau berkonsentrasi didunia hiburan.

“Saya tidak punya guru yang mengajari politik,guru saya banyak di bidang hiburan,” kata putripasangan (alm) T Usman Abdullah dan CutDermawan itu.

Aktris yang mempunyai nama lengkap Cut MiniTheo berharap masyarakat Aceh di masa yang akandatang dapat hidup lebih makmur dan sejahtera.

Aktris Terbaik Festival Film IndependenInternasional di Brussel, Belgia pada 2009 ini, jugaberharap seluruh masyarakat Aceh menyukseskanpesta demokrasi yang akan di mulai tahun depan.

Pada akhir 2011 Komisi Independen Pemilihan(KIP) Provinsi Aceh telah merencanakan pelaksanaanpemilihan gubernur dan wakil gubernur serta bupatidan wakil bupati, walikota dan wakil walikota di 17kabupaten/kota.

Pilkada Aceh berbeda dengan daerah lain. Di Acehdiatur dengan qanun (perda) yang merupakan amanatUU Nomor 11 Tahun 2006 tentang pemerintahan Aceh(UUPA). Sedangkan daerah lain, berdasarkan UUNomor 12 Tahun 2008 tentang perubahan kedua UUNomor 32 Tahun 2004 tentang pemerintahandaerah.(k)

AKTOR tampan NicholasSaputra tidak inginmeninggalkan dunia film.Maklum, aktor yang pernahdikabarkan menjalin cintadengan Maria Renata initerlanjur mencintai duniafilm.

“Yah saya memang sukadunia (film) ini. Sayaberharap terus di sini. Kalaupun tidak bermain film,

Elfonda ‘Once’ Mekel

Berteman Dengan Dhani, Tinggalkan DewaMundur sebagai vokalis Dewa 19 bukan berarti karir

musik Once berakhir. Pria berambut gondrong ini bertekadakan tetap menekuni dunia musik. Dia memutuskanbersolo karir. Kegiatan nyanyi sendiri bukan masalah besarbagi pemilik nama Elfonda Mekel ini.

“Jadi sekarang solo karir. Dari dulu basic gue adalahsolo, jadi nggak ada masalah,” tambahnya.

Pria kelahiran 21 Mei 1970 ini mengaku sedangmempersiapkan album solonya. Tapi, sebelumnya dia ingin

mengeluarkan singlenya terlebih dahulu.Pada kesempatan itu, Once juga mengklarifikasi soal

hubungannya dengan Dhani, yang dikabarkan bersitegang.Once membantah soal tersebut. Dia mengaku sampai saatini hubungannya masih baik dengan Dhani.

“Kabar saya pisah dengan Dhani tidak baik, itu tidakbenar. Komunikasi juga masih baik,” Oncemenegaskan.(vvn)

Kenakalan Cameron Diaz

“Saya lebih sering berkelahi dengan laki-laki daripada denganperempuan. Untuk beberapa alasan, anak laki-laki suka berkelahidengan saya. Tapi, suatu waktu ketika di SMP, seorang cewekmendatangi saya dari belakang di ruang loker dan menarik rambutsaya,” tambahnya.

Sebelumnya, Snoop Dogg pernah dilarang masuk keInggris karena diyakini memiliki narkoba dan melakukanserangan terhadap orang laindengan senjata api.(k)

tribun I Rp750 ribu dan kelastribun II seharga Rp500 ribu. Jikaingin membeli tiket secaralangsung harus membawa sertakartu identitas diri.

Penjualan tiket pre-salesudah dibuka mulai Sabtu (22/1) di pelataran parkir EX Plaza.Pihak promotor juga me-nyediakan penjualan tiketdengan sistem online mulai

Senin (24/1). Pesona Bieber begitu kuat

dirasakan remaja putri di Indo-nesia. Belum datang saja, Biebersudah membuat heboh peng-gemarnya yang rela membolossekolah demi mendapatkantiket konser pelantun Baby itu.

Prili, misalnya. Remaja 14tahun itu mengaku sudah mulaiantri sejak pukul 08:00 pagi atausatu jam sebelum loket dibukadi EX Plaza, Thamrin, JakartaPusat, Sabtu (22/1).

Bersama beberapa sepupu-nya, remaja yang mengakusebagai penyuka berat Bieber

itu rela berdesak-desakkan ditengah pengantri lainnya. “Inibolos sekolah. Demi Justin Bie-ber,” ujar Prili.

Namun, sama dengan re-maja putri lainnya, Prili sempatdiselimuti perasaan takut akibatricuh yang terjadi sekitar pukul12:00 siang. Tapi pengorbananPrili akhirnya terbayar setelahmendapat kupon yang nantinyabisa ditukar dengan tiket asli.

“Enggak ada muka kayakJustin Bieber sih di Indonesia.Mungkin kalau aku tinggal diluar, enggak begini-gini amat,”tuntasnya.(inc/k/m25)

PENYANYI pop sensasional Justin Bieber akantampil di Sentul International Convention Center

(SICC) pada 23 April 2011.

Airmata J-LoACARA pencarian bakat American Idol musim ke 10 mulai

berlangsung. Para juri baru yang terpilih seperti Jennifer Lopez(J-Lo) dan Steven Tyler mulai memberi penilaian kepada parapeserta.

Namun ada pemandangan berbeda pada salah satu tayanganaudisi kali ini. J-Lo terlihat meneteskan airmata.

Istri Marc Anthony ini tidak kuasa menahan haru saat melihatperjuangan dan semangat seorang wanita yang berperan sebagaiorangtua tunggal bagi anaknya.

Artis berdarah Latin ini terlihat begitu emosi dan menitikkanairmatanya saat wanita bernama Paris Tassin itu tampil di panggungAmerican Idol membawakan lagu milik Carrie Underwood,‘Temporary Home’.

Paris sengaja menyanyikan lagu itu khusus untuk buah hatinyaKeira yang mengalami gangguan pendengaran. Mendengarungkapan isi hati dari wanita tersebut, J-Lo tidak kuasa menahanairmatanya.

“Ketika kamu menyanyi, saya dapat merasakannya. Saya sangatmerasakan itu. Itu membuat airmata saya menetes,” kata J-Loseperti dilansir Daily Mail, Sabtu (22/1).

Penampilan Tassin juga membuat dua juri lainnya, StevenTyler dan Randy Jackson terkesan. Mereka memberikan lampuhijau kepada Tassin untuk meneruskan perjuangannya menujuHollywood.

Tassin sangat senang. Dia merayakan kebahagiaannya itubersama putri kecilnya. Dia begitu bersemangat menggendongKeira.(k/m25)

mungkin dibalik layar,” ujarNicholas Saputra saatditemui di di JCC Senayan,Jakarta Pusat, Kamis (20/1).

Kenyataannya, Nicotelah menjadi sutradaravideo klip. “Sebenarnyasudah mulai sih. Ya, barukecil-kecilan video klip.Belum apa-apa,” paparnya.

Sebelum menekunidunia film, Nico mengawali

karirnya dari seorang model.Namun pihak keluarga tidakmemberi dukungankepadanya.

Sukses membintangifilm Ada Apa Dengan Cintabersama Dian Sastro, Nicomengaku sangat mencintaidunia film sejak duduk dibangku SMA.

“Sewaktu SMA, sayasudah tertarik dengan film,sejak saat itu saya jatuh cintadi dunia film,” ujarnya.

Di awal karirnya,Nicholas mendapathambatan yang terasa cukupberat, karena pihak keluargalebih memilih pendidikan

Nico Cintai Dunia Filmketimbang harus berkarir didunia film.

“Hambatan terbesarjustru saya alami pada awal-awal. Terutama keluarga,karena keluargamengutamakan pendidikan.Tapi lambat laun semuaberubah. Dan keluarga punbisa mengerti,” tambahNico.(inc)

wall

celeb

indoheart

ruman

gigli

blog