VISI - Teknik Sipil Universitas...

76

Transcript of VISI - Teknik Sipil Universitas...

VISI

“Menjadi lembaga pendidikan tinggi teknik sipil yang berwawasan global dan berdaya

saing tinggi pada tahun 2020.”

MISI

1. Menyelenggarakan pendidikan Teknik Sipil yang berkualitas untuk menghasilkan

lulusan yang mampu bersaing dalam kompetisi global.

2. Melaksanakan kegiatan pengembangan ilmu Teknik Sipil melalui kegiatan penelitian

yang berorientasi kepada pemenuhan kebutuhan masyarakat

3. Menerapkan keahlian Teknik Sipil secara aktif melalui kegiatan pengabdian pada

masyarakat yang berorientasi pada pembangunan daerah dan kesejahteraan

masyarakat.

Laporan Tinjauan Manajemen Jurusan Teknik Sipil 2016

Jurusan Teknik Sipil Universitas Brawijaya i

LEMBAR PENGESAHAN

1. Jenis Berkas : Laporan Tinjauan Manajemen

2. Nama Unit : Jurusan Teknik Sipil

3. Nama Institusi : Universitas Brawijaya

4. Penanggungjawab : Sugeng P. Budio, Ir., MS. (Ketua Jurusan)

5. Koordinator Penyusun : Siti Nurlina, Ir., MT. (Sekretaris Jurusan)

6. Anggota Penyusun : 1) Indradi Wijatmiko, Dr. Eng. (Kaprodi S1)

2) Alwafi Pujiraharjo, Dr. Eng. (Kaprodi S2)

3) Ari Wibowo, PhD. (Kaprodi S3)

4) Lilya Susanti, Dr. Eng. (Anggota UJM)

5) Rahayu Kusumaningrum, M.Sc. (Anggota UJM)

7. Periode : Agustus 2015 s.d Agustus 2016

Malang, 29 Agustus 2016

Ketua Jurusan Teknik Sipil,

Sugeng P. Budio, Ir., MS.

NIP. 19610125 198601 1 001

Laporan Tinjauan Manajemen Jurusan Teknik Sipil 2016

ii Jurusan Teknik Sipil Universitas Brawijaya

DAFTAR ISI

LEMBAR PENGESAHAN ........................................................................................... i

I. PENDAHULUAN .............................................................................................. 1

II. LINGKUP BAHASAN ........................................................................................ 1

III. PELAKSANAAN ............................................................................................... 2

IV. HASIL ........................................................................................................... 3

1. Hasil Audit Internal .................................................................................. 3

2. Hasil Audit Eksternal ............................................................................... 13

3. Umpan Balik Pelanggan .......................................................................... 16

4. Kinerja dan Evaluasi Proses ..................................................................... 22

5. Tindakan Koreksi dan Tindakan Pencegahan ............................................. 37

6. Tindak Lanjut Tinjauan Manajemen Sebelumnya ....................................... 42

7. Perubahan yang Mempengaruhi SMM ....................................................... 44

8. Saran dan Masukan untuk Perbaikan SMM ................................................ 45

V. PENUTUP .................................................................................................... 46

LAMPIRAN ......................................................................................................... 47

Laporan Tinjauan Manajemen Jurusan Teknik Sipil 2016

Jurusan Teknik Sipil Universitas Brawijaya 1

I. PENDAHULUAN

Agar tujuan suatu organisasi dapat tercapai dengan baik diperlukan adanya

kegiatan evaluasi dan tanggap terhadap dinamika lingkungan. Karena dengan adanya

evaluasi yang dilakukan secara rutin dan berkala, serta dihasilkan suatu rumusan

tindak lanjut, maka suatu organisasi dapat mengetahui kekuatan dan kelemahan, serta

ancaman dan peluang untuk mewujudkan tata kelola yang efektif dan efisien.

Jurusan Teknik Sipil berkomitmen untuk terus memperbaiki diri demi tercapainya

visi dan misi Jurusan. Oleh karena itu secara rutin setiap tahun disusun tinjauan

manajemen untuk mengetahui, mengevaluasi dan merencanakan program kerja serta

segala hal yang terkait, baik terhadap proses pelaksanaan pengelolaan maupun

tindakan pencegahannya yang berdampak pada efisiensi dan efektifitas sistem

manajemen. Oleh karena itu hasil dari tinjauan manajemen merupakan rekomendasi

kegiatan yang harus dilakukan untuk tahap selanjutnya.

II. LINGKUP BAHASAN

Mengacu sistem manajemen mutu (SMM) SNI ISO 9001:2008, maka Jurusan

Teknik Sipil melaksanakan tinjauan manajemen dengan ruang lingkup seperti yang

dipersyaratkan, yaitu:

1. Hasil audit, yang berupa temuan-temuan audit internal mutu (AIM) siklus 14 tahun

2015, serta temuan audit eksternal oleh Badan Akreditasi Nasional Perguruan

Tinggi (BAN-PT). Selain itu juga dilengkapi dengan adanya temuan dari cross audit

– cross audit internal.

2. Umpan balik pelanggan, meliputi umpan balik terhadap kegiatan – kegiatan yang

dikelola oleh Jurusan Teknik Sipil, yaitu pada program studi sarjana, magister dan

doktor serta kegiatan laboratorium sebagai berikut:

- Diskusi interaktif bersama dosen dan KBMS 2016

- Umpan balik mahasiswa kepada dosen melalui SIMPEL

- Umpan balik mahasiswa kepada tenaga administrasi melalui kuesioner

- Umpan balik mahasiswa terkait pelayanan laboratorium melalui kuesioner

- Umpan balik mahasiswa kepada pimpinan jurusan

- Umpan balik dosen kepada pimpinan jurusan

Laporan Tinjauan Manajemen Jurusan Teknik Sipil 2016

2 Jurusan Teknik Sipil Universitas Brawijaya

3. Kinerja proses bisnis, meliputi capaian sasaran mutu dan capaian program kerja.

4. Tindakan pencegahan dan tindakan koreksi (hambatan program masing-masing

bidang dan tindak-lanjut untuk mengatasi hambatan tersebut)

5. Tindak lanjut tinjauan manajemen sebelumnya pada tahun 2015, yang meliputi

strategi – strategi yang dapat dilaksanakan untuk efektifitas dan efisiensi tata

kelola dan sistem manajemen mutu.

6. Perubahan yang mempengaruhi SMM, baik yang diakibatkan oleh sistem internal

Jurusan, Fakultas dan Universitas, maupun oleh eksternal dari tingkat nasional.

7. Saran dan perbaikan untuk program kerja selanjutnya, yang juga terbahas dalam

tinjauan manajemen tahun 2015.

III. PELAKSANAAN

Tinjauan manajemen ini dilakukan melalui beberapa tahapan sesuai dengan

Manual Prosedur Tinjauan Manajemen yang dimiliki oleh Jurusan Teknik Sipil. Tahapan

paling awal adalah pengumpulan data – data, yang diperoleh baik dari internal maupun

eksternal seperti data cross audit, data umpan balik pelanggan, data akademik

mahasiswa serta data – data lain. Pengumpulan data ini dilaksanakan melalui berbagai

sumber dan dilakukan pengecekan validitas data, sehingga data yang ada diharapkan

merupakan data yang akurat untuk pengambilan keputusan. Data ini selanjutnya

dianalisis dan diolah untuk mendapatkan gambaran yang lebih jelas serta

memudahkan dalam pengambilan keputusan.

Gambar III-1. Bagan Alur Penyusunan Tinjauan Manajemen

Pengumpulan Data : - SIMPEL - Kuesioner - Wawancara - Laporan

Pengelola Jurusan (Kajur, Sekjur, KPS dan Anggota

tim penyusun Tinjauan Manajemen)

KKDK KaLab UJM Tendik

Tahapan Penyusunan TM:

- Pengolahan data

- Evaluasi temuan dan kinerja

- Perumusan strategi pengembangan /

peningkatan kinerja

Laporan Tinjauan Manajemen Jurusan Teknik Sipil 2016

Jurusan Teknik Sipil Universitas Brawijaya 3

Selain data, beberapa gambaran pelaksanaan – pelaksanaan program direkam

dalam bentuk laporan akhir, laporan pertanggung jawaban, foto dan video, baik

berupa keberhasilan maupun hambatan yang terjadi untuk dapat dievaluasi lebih jauh.

Hasil dari analisis dan evaluasi yang dilakukan oleh tim penyusun tinjauan

manajemen selanjutnya disampaikan secara resmi dalam rapat pimpinan Jurusan

Teknik Sipil yang melibatkan Ketua Kelompok Dosen Keahlian (KKDK), Kepala

Laboratorium serta Unit Jaminan Mutu. Pembahasan dalam rapat ini menghasilkan

saran dan masukkan terkait dengan program kerja yang telah dilaksanakan serta

program kerja yang harus dilaksanakan selanjutnya untuk efektifitas dan efisiensi

sistem manajemen mutu.

Penyusunan tinjauan manajemen dilaksanakan setelah akhir semester genap

yang berkisar pada bulan Juli-Agustus. Hal ini dikarenakan data yang diperlukan adalah

pada tahun akademik semester ganjil dan genap.

IV. HASIL

Hasil evaluasi manajemen Jurusan Teknik Sipil Tahun 2016 berikut ini disajikan

sesuai urutan lingkup bahasan tinjauan manajemen.

1. Hasil Audit Internal

Audit Internal Mutu (AIM) dan Internal Cross Audit yang dilaksanakan pada

tahun 2015 meliputi AIM unit kerja Program Studi Sarjana, Program Studi Magister dan

Program Studi Doktor. AIM laboratorium meliputi Laboratorium Struktur dan Bahan

Konstruksi, Laboratorium Transportasi dan Penginderaan Jauh, Laboratorium

Manajemen Konstruksi, Laboratorium Mekanika Tanah dan Geologi, serta Studio

Komputasi. Selain itu sebagai rangkaian audit internal, Jurusan Teknik Sipil juga

melaksanakan cross audit antar Kaprodi, KKDK, dan KaLab.

A. Audit Internal Mutu (AIM) UB Unit Kerja Siklus ke-14

Hasil temuan AIM UB Unit Kerja Siklus ke-14 yang dilaksanakan pada tanggal 9

Nopember 2016 telah ditindak lanjuti baik pada Program Studi Sarjana, Program

Studi Magister maupun Program Studi Doktor. Adapun lingkup audit pada AIM Unit

Kerja Siklus ke-14 adalah:

Tindak lanjut atas hasil AIM UKPA siklus ke-13

Laporan Tinjauan Manajemen Jurusan Teknik Sipil 2016

4 Jurusan Teknik Sipil Universitas Brawijaya

Standar Mutu UB (Pendidikan, Penelitian, Pengabdian kepada Masyarakat,

dan Kerjasama) yang merupakan gabungan antara Standar Nasional

Perguruan Tinggi (SNPT), ISO dan Pelayanan Prima.

1. Program Studi Sarjana

Auditor untuk Audit Internal Mutu (AIM) Siklus ke-14 Program Studi Sarjana

adalah sebagai berikut:

Rini Wahyu Sayekti, Ir., M.S. (Ketua)

Rahmadwati, S.T., M.T., Ph.D. (Anggota)

Pitojo Tri Juwono, Dr. Ir., M.T.(Observer)

Seperti terlihat pada lampiran 1, setelah dilaksanakan AIM siklus ke-14

terdapat 24 temuan pada Program Studi Sarjana yang bersifat Ketidaksesuaian

(KTS) maupun saran perbaikan (observasi). 24 temuan tersebut terdiri dari 12

temuan AIM siklus ke-14 yang baru serta 12 temuan AIM siklus ke-13 yang

sebenarnya sudah diverifikasikan oleh auditor pada AIM siklus ke-13 namun

belum dikonfirmasikan closed oleh auditor. Keseluruhan 24 temuan telah

ditindak lanjuti dengan adanya beberapa bukti pelaksanaan / verifikasi yang

menuju kepada penyelesaian temuan (closed) seperti terlihat pada lampiran 1.

Secara garis besar temuan tersebut adalah sebagai berikut:

a. Terkait kurikulum dan metode pembelajaran, belum ada evaluasi internal

dan pengawasan implementasinya oleh tim UJM. Terkait metode

pembelajaran, PS belum membuat metode pembelajaran lifelong learning.

b. Terkait kegiatan penelitian dan publikasi, belum semua Doktor memenuhi

kualifikasi sebagai peneliti utama maupun peneliti pemula. Persentase

publikasi artikel ilmiah dan pertemuan ilmiah internasional dosen masih

rendah. Hasil penelitian dan pengabdian yang dipublikasikan melalui jurnal

ilmiah juga masih rendah.

c. Terkait kegiatan PKM, masih belum ada Doktor dengan kualifikasi peneliti

utama maupun pemula yang memimpin kegiatan PKM. Selain itu hasil PKM

juga belum terpublikasi melalui jurnal atau buku dan belum melalui

pemindaian anti plagiasi untuk menunjukkan orisinalitasnya.

d. Terkait dengan kegiatan belajar mengajar, belum ada deskripsi proses

peran UJM dalam evaluasi mengenai rasio keketatan, ata diri mahasiswa,

Laporan Tinjauan Manajemen Jurusan Teknik Sipil 2016

Jurusan Teknik Sipil Universitas Brawijaya 5

pemantauan IP dan SKS. Selain itu perlu dokumen yang menunjukkan

proses pembelajaran dan dokumen yang mendukung RPS. Dokumen RPS

yang ada juga belum semua yang dilengkapi sistem evaluasi. Temuan lain

diantaranya penyusunan SKPI yang masih dalam perencanaan dan beban

pembimbingan dosen yang belum merata.

e. Temuan lain-lain yaitu Dokumen umpan balik terhadap pelayanan dan

tindak lanjutnya dan dokumen program kerja yang belum menunjukkan

konten secara eksplisit.

2. Program Studi Magister

Auditor untuk Audit Internal Mutu (AIM) Siklus ke-14 Program Studi Magister

adalah sebagai berikut:

Lisa Dwi Wulandari, Dr., ST., MT. (Ketua)

Riyanto Haribowo, Dr.Eng., S.T., M.T. (Anggota)

Sholeh Hadi Pramono, Dr. Ir., M.Sc. (Observer)

Dalam AIM ini terdapat 9 temuan (lampiran 2). Temuan-temuan tersebut telah

ditindak-lanjuti sebagai langkah penyelesaian dan perbaikan, sebagai contoh

untuk temuan-temuan tersebut adalah:

a. Terkait kegiatan pembelajaran, belum semua mata kuliah memiliki RPS,

peran UJM yang hanya sebatas tahapan output,substansi RPS masih

belum sesuai standar ideal dan proses penilaian Capaian Pembelajaran

yang belum menggunakan metode yang terukur dan sistematis.

b. Temuan lainnya seperti belum ada pelaporan kinerja KPS kepada Dekan

secara intensif, Doktor sebagai ketua penelitian belum memenuhi

kualifikasi standar, publikasi buku dosen dan hasil PKM yang belum

terpublikasikan secara internasional.

3. Program Studi Doktor

Auditor untuk Audit Internal Mutu (AIM) Siklus ke-14 Program Studi Doktor

adalah sebagai berikut:

Surjono, Ir., MTP. (Ketua)

Herry Santosa, Dr.Eng., S.T., M.T. (Anggota)

Teguh Dwi Widodo, S.T., M.Eng., Ph.D. (Observer)

Laporan Tinjauan Manajemen Jurusan Teknik Sipil 2016

6 Jurusan Teknik Sipil Universitas Brawijaya

Dalam AIM UKPA Siklus ke-14 ini terdapat 14 temuan (lampiran 3). Secara

garis besar, beberapa temuan tersebut adalah sebagai berikut:

a. Terkait kegiatan pembelajaran diantaranya adalah mekanisme evaluasi RPS

yang masih dalam proses penyesuaian karena melibatkan 3 jurusan,

penilaian validasi capaian pembelajaran, perbaikan sistem dokumentasi,

penyusunan rubrik evaluasi RPS, evaluasi rekap materi oleh KKDK yang

belum menyeluruh dan website unit kerja belum semua tersajikan dalam

bahasa Inggris.

b. Terkait penelitian dan publikasi diantaranya adalah rendahnya persentase

dosen yang menulis dan menerbitkan buku, track record peneliti utama dan

monitoring laporan PKM oleh BPP Fakultas.

c. Temuan lain yaitu belum ada tinjauan manajemen.

Temuan-temuan tersebut telah dicari akar permasalahan dan ditindaklanjuti

seperti terlihat pada lampiran 3.

B. Audit Internal Mutu (AIM) UB Laboratorium Siklus ke-4

AIM UB Laboratorium dilaksanakan pada tanggal 9 Nopember 2015 terhadap 5

laboratorium. Temuan – temuan yang terdapat pada 5 laboratorium tersebut telah

didiskusikan bersama, dirancang penyelesaian dari setiap temuan dan

diverifikasikan dengan dukungan dokumen fisik maupun softcopy sebagai

cadangan.

1. Laboratorium Struktur dan Bahan Konstruksi

Auditor untuk Audit Internal Mutu (AIM) Siklus ke-4 Laboratorium Struktur dan

Bahan Konstruksi adalah sebagai berikut:

Very Dermawan, Dr., S.T., M.T. (Ketua)

Purnami, S.T., M.T. (Observer)

Terdapat 15 temuan (lampiran 4) pada Lab Struktur dan Bahan Konstruksi

diantaranya adalah tentang struktur organisasi, MP K3, Gap Analysis,

kurangnya peralatan, lingkungan kerja, regulasi, pengadaan barang, limbah

lab, website bilingual, struktur organisasi, tupoksi asisten dosen dan layanan

Laporan Tinjauan Manajemen Jurusan Teknik Sipil 2016

Jurusan Teknik Sipil Universitas Brawijaya 7

informasi. Adapun tindakan terhadap temuan telah dijabarkan dan diselesaikan

sebagaimana dapat dilihat pada lampiran 4.

2. Laboratorium Mekanika Tanah dan Geologi

Auditor untuk Audit Internal Mutu (AIM) Siklus ke-4 Laboratorium Mekanika

Tanah dan Geologi adalah sebagai berikut:

Sigit Kusmaryanto, Ir., M.Eng. (Ketua)

Chairul Maulidi, S.T., M.T. (Observer)

Terdapat 6 temuan pada Lab Mekanika Tanah dan Geologi (lampiran 5) yaitu

terkait dengan MP IK surat puas dan bagan alir MP, Analisis Gap kompetensi,

peraturan K3 dan layanan ekstern. Seluruh tindak lanjut atas temuan, serta

akar temuan telah dijabarkan secara lengkap pada lampiran 5.

3. Laboratorium Transportasi dan Penginderaan Jauh

Auditor untuk Audit Internal Mutu (AIM) Siklus ke-4 Laboratorium Transportasi

dan Penginderaan Jauh adalah sebagai berikut:

Dwi Fadila Kurniawan, S.T., M.T. (Ketua)

Wasiska Iyati, S.T., M.T. (Observer)

Pada Laboratorium Transportasi dan Penginderaan Jauh, terdapat 28 temuan

(lampiran 6) yang diantaranya adalah struktur organisasi dan mandate tupoksi,

produk organisasi unit kerja, ketersediaan MP, kecukupan Sumber Daya

Manusia, proses/layanan/kegiatan (PDCA), komunikasi internal, penyediaan

sesuai kompetensi, evaluasi kinerja SDM, daftar dan kecukupan sarana

prasarana, lingkungan kerja, hasil evaluasi produk, pengembangan

produk/jasa, verifikasi hasil pengadaan barang dan jasa, rekaman layanan

barang/jasa, rekaman pelanggan, pengukuran kepuasan pelanggan, limbah

laboratorium dan rencana pengolahannya termasuk limbah B3 dan tindakan-

tindakan perbaikan temuan AIM sebelumnya yang belum ditindaklanjuti (6

temuan).

4. Laboratorium Manajemen Konstruksi

Auditor untuk Audit Internal Mutu (AIM) Siklus ke-4 Laboratorium Manajemen

Konstruksi adalah sebagai berikut:

Laporan Tinjauan Manajemen Jurusan Teknik Sipil 2016

8 Jurusan Teknik Sipil Universitas Brawijaya

Hadi Suyono, S.T., M.T., Ph.D. (Ketua)

Arif Rahman, S.T., M.T. (Observer)

Untuk Lab Manajemen Konstruksi, terdapat 11 temuan (lampiran 7) meliputi

organisasi dan tupoksi, MP layanan internal, PLP dan laboran, dokumentasi

PDCA, daftar kompetensi dosen, evaluasi kinerja SDM dan ketersediaan

software pendukung.

Tindak lanjut dari temuan telah dijabarkan pada lampiran 7 yang disertai

dengan tindakan atas akar temuan dan juga target waktu pencapaian.

5. Studio Komputasi

Auditor untuk Audit Internal Mutu (AIM) Siklus ke-4 Studio Komputasi adalah

sebagai berikut:

Ceria Farela M.T., ST., MT. (Ketua)

Dian Chandrasasi, S.T., M.T. (Observer)

Pada Lab Komputasi terdapat 11 temuan (lampiran 8) diantaranya dokumen

khusus mengenai tupoksi organisasi, flowchart MP, rekaman dokumen

evaluasi, tindak lanjut hasil cross audit, analisis hasil kuisioner, prosedur

pemeliharaan data, analisa hasil IKM dan temuan-temuan audit tahun

sebelumnya yang belum ditindaklanjuti (2 temuan). Adapun tindak-lanjut atas

temuan pada siklus ke-4 telah dirancang secara komprehensif seperti terlihat

pada lampiran 8.

C. Internal Cross Audit

Internal cross audit dilaksanakan pada akhir tahun akademik 2015 / 2016 kepada

seluruh Ketua Kelompok Dosen Keahlian (KKDK) dan Kepala Laboratorium (KaLab)

terkait kegiatan Perencanaan (Plan), Pelaksanaan (Do), Evaluasi (Check) dan

Tindak Lanjut (Action) di kelompok atau laboratorium masing – masing.

Hasil dari internal cross audit dapat dilihat pada Tabel IV-1 dan Tabel IV-2 berikut:

Tabel IV-1. Hasil Internal Cross Audit KKDK

No. KKDK Unsur Temuan

1 Dasar Perencanaan (plan) KKDK belum menyusun dan mengusulkan jadwal kuliah untuk ditetapkan oleh

Laporan Tinjauan Manajemen Jurusan Teknik Sipil 2016

Jurusan Teknik Sipil Universitas Brawijaya 9

No. KKDK Unsur Temuan

Jurusan

KKDK belum menyusun agenda penelitian

dan pengabdian kepada masyarakat

KKDK belum menyusun dan meratakan beban pembimbingan skripsi pada anggota KDK

Pelaksanaan (do) KKDK belum sepenuhnya melakukan monitoring pelaksanaan penelitian,

pengabdian kepada masyarakat, dan pelaksanaan skripsi

KKDK belum melakukan rapat untuk menyampaikan hasil monitoring

KKDK belum sepenuhnya membahas

topik-topik baru dalam rapat KKDK

Evaluasi (check) KKDK tidak secara rutin melakukan

evaluasi kurikulum (termasuk RPKPS)

KKDK belum mengevaluasi soal tugas, kuis dan UAS

KKDK belum secara rutin mengevaluasi pelaksanaan penelitian, pengabdian

kepada masyarakat yang dilakukan oleh dosen anggota KDK

KKDK belum secara rutin mengevaluasi judul-judul skripsi untuk keperluan peningkatan kualitas skripsi

Tindak lanjut (act) Tidak ada temuan

2 Struktur Perencanaan (plan) Tidak ada temuan

Pelaksanaan (do)

Evaluasi (check)

Tindak lanjut (act)

3 Transportasi Perencanaan (plan) Tidak ada temuan

Pelaksanaan (do)

Evaluasi (check)

Tindak lanjut (act)

4 Keairan Perencanaan (plan) KKDK belum menyusun agenda penelitian

Laporan Tinjauan Manajemen Jurusan Teknik Sipil 2016

10 Jurusan Teknik Sipil Universitas Brawijaya

No. KKDK Unsur Temuan

dan pengabdian kepada masyarakat

Pelaksanaan (do) KKDK belum sepenuhnya melakukan monitoring pelaksanaan penelitian,

pengabdian kepada masyarakat, dan pelaksanaan skripsi

Evaluasi (check) KKDK belum secara rutin mengevaluasi pelaksanaan penelitian, pengabdian

kepada masyarakat yang dilakukan oleh dosen anggota KDK

Tindak lanjut (act) Tidak ada temuan

5 Geoteknik Perencanaan (plan) KKDK belum menyusun agenda penelitian dan pengabdian kepada masyarakat

Pelaksanaan (do) KKDK belum sepenuhnya melakukan monitoring pelaksanaan penelitian,

pengabdian kepada masyarakat, dan pelaksanaan skripsi

KKDK belum sepenuhnya melakukan rapat untuk menyampaikan hasil monitoring

Evaluasi (check) KKDK belum secara rutin mengevaluasi

pelaksanaan penelitian, pengabdian kepada masyarakat yang dilakukan oleh dosen anggota KDK

Tindak lanjut (act) Tidak ada temuan

6 Manajemen Konstruksi

Perencanaan (plan) KKDK belum menyusun agenda penelitian dan pengabdian kepada masyarakat

Pelaksanaan (do) KKDK belum sepenuhnya melakukan

monitoring pelaksanaan penelitian, pengabdian kepada masyarakat, dan pelaksanaan skripsi

KKDK belum sepenuhnya melakukan rapat untuk menyampaikan hasil

monitoring

Evaluasi (check) KKDK belum secara rutin mengevaluasi pelaksanaan penelitian, pengabdian kepada masyarakat yang dilakukan oleh

dosen anggota KDK

Tindak lanjut (act) Tidak ada temuan

Laporan Tinjauan Manajemen Jurusan Teknik Sipil 2016

Jurusan Teknik Sipil Universitas Brawijaya 11

Sesuai dengan hasil internal cross audit, terlihat bahwa pada KDK Struktur dan

KDK Transportasi proses PDCA telah berjalan dengan baik, sedangkan pada

beberapa KDK lain seperti KDK Dasar, KDK Keairan, KDK Geoteknik dan KDK

Manajemen Konstruksi masih memerlukan adanya perbaikan – perbaikan untuk

menjaga berlangsungnya proses PDCA.

Sedangkan untuk hasil internal cross audit laboratorium sebagaimana dapat dilihat

pada Tabel IV.2, terlihat bahwa pada Laboratorium Transportasi & Penginderaan

Jauh proses PDCA telah berjalan dengan baik, sedangkan pada laboratorium –

laboratorium yang lain masih diperlukan adanya perbaikan – perbaikan untuk

menjaga berlangsungnya proses PDCA.

Tabel IV-2. Hasil Internal Cross Audit KaLab

No.

Kepala

Laboratorium /

Studio

Unsur Temuan

1 Struktur dan Bahan

Konstruksi

Perencanaan (plan) Tidak ada temuan

Pelaksanaan (do)

Kepala Laboratorium belum menjaga

kebersihan, melaksanakan kesehatan

dan keselamatan kerja

Evaluasi (check)

Kepala Laboratorium tidak secara rutin

mengevaluasi perlengkapan kebersihan,

kesehatan dan keselamatan kerja

laboratorium

Tindak lanjut (act) Tidak ada temuan

2 Transportasi dan

Penginderaan Jauh

Perencanaan (plan)

Tidak ada temuan

Pelaksanaan (do)

Evaluasi (check)

Tindak lanjut (act)

3 Mekanika Tanah

dan Geologi

Perencanaan (plan) Tidak ada temuan

Pelaksanaan (do) Tidak ada temuan

Evaluasi (check)

Kepala laboratorium tidak secara rutin

mengevaluasi pelaksanaan penelitian,

pengabdian kepada masyarakat yang

dilakukan oleh dosen dan mahasiswa

Laporan Tinjauan Manajemen Jurusan Teknik Sipil 2016

12 Jurusan Teknik Sipil Universitas Brawijaya

No.

Kepala

Laboratorium /

Studio

Unsur Temuan

Kepala laboratorium tidak secara rutin

mengevaluasi kuantitas dan kualitas

SDM/laboran

Tindak lanjut (act) Tidak ada temuan

4 Manajemen

Konstruksi

Perencanaan (plan) Belum dilaksanakan perencanaan

pengembangan SDM

Pelaksanaan (do)

Tidak ada temuan Evaluasi (check)

Tindak lanjut (act)

5 Studio Komputasi

Perencanaan (plan)

Belum ada agenda penelitian dan

pengabdian kepada masyarakat di

laboratorium

Belum dilaksanakan perencanaan

pengembangan SDM

Pelaksanaan (do)

Belum dilaksanakan penelitian untuk

kepentingan pengabdian kepada

masyaratkat

Evaluasi (check)

Kepala Laboratorium tidak secara rutin

mengevaluasi kualitas hasil praktikum

mahasiswa

Kepala laboratorium tidak secara rutin mengevaluasi pelaksanaan penelitian,

pengabdian kepada masyarakat yang dilakukan oleh dosen dan mahasiswa

Tindak lanjut (act) Tidak ada temuan

Laporan Tinjauan Manajemen Jurusan Teknik Sipil 2016

Jurusan Teknik Sipil Universitas Brawijaya 13

2. Hasil Audit Eksternal

Audit eksternal oleh Badan Akreditasi Nasional – Perguruan Tinggi (BAN-PT)

kepada Program Studi Sarjana dilaksanakan dalam rangkaian desk evaluation dan site

visit yang dihadiri oleh Prof. Dr. Ir. Muh. Saleh Pallu, M.Eng dan Prof. Dr. Ir. Nur

Yuwono, Dipl. HE selaku asesor pada tanggal 2 s.d 5 September 2013. Hasil penilaian

dari audit eksternal ini adalah akreditasi A dengan nilai 373 dengan sertifikat akreditasi

yang dikeluarkan pada tanggal 19 Oktober 2013 seperti terlihat pada Gambar IV-1

bawah ini. Akreditasi program studi sarjana berlaku hingga 19 Oktober 2018.

Gambar IV-1. Sertifikat Akreditasi Program Studi Sarjana

Audit eksternal Program Studi Magister dilaksanakan pada tahun yang sama

dengan kegiatan reakreditasi Program Studi Sarjana. Rangkaian kegiatan audit ini

terdiri dari desk evaluation dan site visit oleh BAN-PT yang dihadiri oleh Prof. Ir. Ofyar

Z. Tamin, M.Sc. Ph.D dan Prof. Dr. Ir. Nur Yuwono, Dipl. HE selaku asesor yang telah

dilaksanakan pada tanggal 1 s.d 3 Oktober 2013. Hasil dari penilaian audit eksternal ini

adalah sertifikat akreditasi dengan nilai A yang ditetapkan pada tanggal 22 November

2013 seperti terlihat pada Gambar IV-2. Akreditasi Program Studi Magister berlaku

hingga 22 November 2018.

Laporan Tinjauan Manajemen Jurusan Teknik Sipil 2016

14 Jurusan Teknik Sipil Universitas Brawijaya

Gambar IV-2. Sertifikat Akreditasi Program Studi Magister

Sedangkan audit eksternal terbaru adalah re-akreditasi Program Studi Doktor

oleh BAN-PT yang telah dilaksanakan pada tanggal 8 s.d 9 Agustus 2016 dengan hasil

penilaian berupa akreditasi B. Rangkaian kegiatan audit ini terdiri dari desk evaluation

dan site visit yang dihadiri oleh Prof. Dr. Ir. Indratmo Sukarno, M.Sc dari Institut

Teknologi Bandung dan Tri Tjahjono, M.Sc., Ph.D dari Universitas Indonesia selaku

asesor.

Berdasarkan hasil asessmen lapangan, rekomendasi yang diberikan oleh asesor

terkait pembinaan Program Studi Doktor dapat dilihat pada Tabel IV-3.

Tabel IV-3. Rekomendasi Asesor Pembinaan Program Studi Doktor

Standar Deskripsi Uraian Rekomendasi

Standar 1 Visi, Misi, Tujuan dan

Sasaran serta Strategi

Pencapaian

- Visi dan Misi kurang menunjukkan

ambisi untuk berkontribusi di dunia

internasional seperti kata kunci jurnal

dan konferensi internasional

- Visi kurang berorientasi pada output

lulusan dan outcome perkembangan

ilmu

- Strategi tidak menyebut peningkatan

kualitas lab, perpustakaan dan

kerjasama internasional.

- Peningkatan iklim akademis

mahasiswa

Laporan Tinjauan Manajemen Jurusan Teknik Sipil 2016

Jurusan Teknik Sipil Universitas Brawijaya 15

Standar Deskripsi Uraian Rekomendasi

- Kegiatan dengan orientasi akreditasi

internasional

Standar 2 Tata Pamong,

Kemepimpinan, Sistem

Pengelolaan dan

Penjaminan Mutu

- Pengaktifan penjaminan mutu di unit

jurusan atau prodi

- Tim pengelola manajemen S3

seharusnya bukan hanya Ketua Prodi

saja

Standar 3 Mahasiswa dan Lulusan - Lulusan S3 seharusnya dihimpun

sebagai kekuatan sumber daya untuk

proses penelitian mahasiswa S3

maupun dosen

Standar 4 Sumber Daya Manusia - Rekam jejak yang runtun untuk dosen

Prodi S3 sebagai kejelasan research

interest untuk menjadi promotor/ko

promotor

- Perlu ketrampilan khusus berbasis lab

untuk laboran

Standar 5 Kurikulum, Pembelajaran

dan Suasana Akademik

- Beberapa mata kuliah tidak

mencerminkan jenjang S3 (perlu

penekanan kepada problem analysis

dan complex analysis)

- Peningkatan nilai TOEFL

- Kegiatan ilmiah harus terjadwal dan

perlu dirumuskan kualitasnya

Standar 6 Pembiayaan, Sarana dan

Prasarana serta Sistem

Informasi

- Penambahan ruang kerja mahasiswa

Standar 7 Penelitian,

Pelayanan/Pengabdian

kepada Masyarakat dan

Kerjasama

- Peningkatan kerjasama penelitian

dengan institusi terpandang luar

negeri untuk menghasilkan jurnal

terindeks dan impact factor tertinggi

Laporan Tinjauan Manajemen Jurusan Teknik Sipil 2016

16 Jurusan Teknik Sipil Universitas Brawijaya

3. Umpan Balik Pelanggan

Umpan balik pelanggan dilaksanakan oleh mahasiswa terhadap pelaksanaan dan

pengelolaan Jurusan Teknik Sipil. Selain itu juga dilakukan umpan balik dari dosen –

dosen terhadap kepemimpinan dan kinerja pimpinan jurusan, dalam hal ini adalah

Ketua Jurusan dan Ketua Program Studi.

A. Kegiatan Diskusi Interaktif Bersama Dosen dan KBMS 2016

Kegiatan Diskusi Interaktif Bersama Dosen dan KBMS dilaksanakan pada tanggal

16 September 2016 pukul 15.00 – 17.00 WIB yang dihadiri oleh jajaran pimpinan

Jurusan Teknik Sipil, segenap dosen dan tenaga kependidikan serta mahasiswa.

Rangkaian acara yang bertema “Evaluasi Bersama Demi Teknik Sipil Universitas

Brawijaya” ini diisi dengan sesi interaktif antara dosen dan mahasiswa.

Gambar IV-4. Kegiatan Cangkruan / Diskusi Interaktif Pengelola Jurusan – Dosen - Mahasiswa

Pada sesi interaktif ini dilakukan pengenalan tentang program Pendidikan

Profesi Insinyur di FT UB dan juga kegiatan pengabdian berupa forensik kepada

mahasiswa yang hadir. Selain itu disampaikan pula saran-saran perbaikan dari

mahasiswa tentang waktu kegiatan belajar mengajar, pelaksanaan tugas besar,

studi ekskursi, pelaksanaan KKN-P dan update website jurusan Teknik Sipil.

Beberapa keluhan yang muncul dari mahasiswa adalah terkait dengan website

yang belum terupdate serta keinginan mahasiswa untuk berwirausaha namun

terkendala dalam usaha memulai dalam segi rencana dan modal. Keluhan ini telah

Laporan Tinjauan Manajemen Jurusan Teknik Sipil 2016

Jurusan Teknik Sipil Universitas Brawijaya 17

ditindak lanjuti dengan mengupdate website dan melakukan pemeriksaan website

secara rutin, serta menunjuk pelaksana (PIC). Sedangkan dari segi kewirausaha,

pengelola jurusan telah membantu mahasiswa dalam merencanakan program

kewirausahaan mahasiswa.

B. Umpan balik mahasiswa kepada dosen melalui SIMPEL

Berdasarkan data yang diperoleh, rata-rata penilaian mahasiswa terhadap

kompetensi dosen di dalam mengampu mata kuliah adalah berkisar 78.24% -

81.92% dengan nilai rata-rata 80.62%. Penilaian terendah berada pada kategori

Pelibatan mahasiswa dalam penelitian/kajian dan atau pengembangan/ rekayasa/

desain yang dilakukan dosen, sedangkan yang tertinggi berada pada katergori

kewibawaan sebagai pribadi dosen.

Hasil umpan balik ini telah disosialisasikan kepada dosen, dengan penerapan

reward dan punishment kepada dosen dengan umpan balik tertinggi dan terendah.

Dikarenakan hasil umpan balik tersebut masih berada dibawah standar kepuasan

yang diterapkan oleh Kementerian Pendayagunaan Aparatur Negara (Men-PAN),

maka perlu dilaksanakan evaluasi lebih mendalam terkait akar permasalahan yang

ada.

Laporan Tinjauan Manajemen Jurusan Teknik Sipil 2016

18 Jurusan Teknik Sipil Universitas Brawijaya

Gambar IV-5. Hasil Kuisoner Mahasiswa terhadap Dosen

C. Umpan balik mahasiswa kepada tenaga administrasi melalui kuesioner

Hasil dari umpan balik mahasiswa kepada tenaga administrasi memperlihatkan

bahwa pada umumnya mahasiswa mengeluhkan ketersediaan formulir dan

kenyamanan ruangan pelayanan. Secara keseluruhan hasil kuisoner

memperlihatkan bahwa kepuasan mahasiswa terhadap tenaga administrasi atau

tenaga kependidikan adalah 60-69% dengan kepuasan rata-rata 64.86%. Nilai

kepuasan ini masih jauh dari standar kepuasan yang diterapkan oleh Kementerian

Pendayagunaan Aparatur Negara (Men-PAN). Untuk itu masih diperlukan

perubahan di hampir semua kategori pelayanan agar nilai kepuasan pengguna

meningkat di kemudian hari.

404550556065707580859095

100

Ad

il d

alam

mem

per

laku

kan

mah

asis

wa

Kea

nek

arag

aman

car

a p

engu

kura

n h

asil

bel

ajar

Kea

rifa

n d

alam

men

gam

bil

kep

utu

san

Kej

elas

an p

enya

mp

aian

mat

eri d

an ja

wab

an t

erh

adap

Kem

amp

uan

mem

ber

i co

nto

h r

elev

an d

ari k

on

sep

Kem

amp

uan

men

erim

a kr

itik

, sar

an, d

an p

en

dap

at…

Kem

amp

uan

men

gen

dal

ikan

dir

i dal

am b

erb

agai

Kem

amp

uan

men

ggu

nak

an b

erag

am t

ekn

olo

gi…

Kem

amp

uan

men

ghid

up

kan

su

asan

a ke

las

Kem

amp

uan

men

jela

skan

ket

erka

itan

bid

ang/

top

ik…

Kem

amp

uan

men

jela

skan

ket

erka

itan

bid

ang/

top

ik…

Kem

amp

uan

men

jela

skan

po

kok

bah

asan

/to

pik

Kem

amp

uan

men

yam

pai

kan

pen

dap

at

Kes

esu

aian

mat

eri u

jian

dan

/ata

u t

uga

s d

enga

n…

Kes

esu

aian

nila

i yan

g d

iber

ikan

den

gan

has

il b

elaj

ar

Kes

iap

an m

emb

erik

an k

ulia

h d

an/a

tau

Ket

erat

ura

n d

an k

eter

tib

an p

enye

len

ggar

aan

Kew

ibaw

aan

seb

agai

pri

bad

i do

sen

Men

gen

al d

enga

n b

aik

mah

asis

wa

yan

g m

engi

kuti

Men

jad

i co

nto

h d

alam

ber

sika

p d

an b

erp

erila

ku

Mu

dah

ber

gau

l di k

alan

gan

sej

awat

, kar

yaw

an, d

an…

Pel

ibat

an m

ahas

isw

a d

alam

pen

elit

ian

/kaj

ian

dan

Pem

anfa

atan

med

ia d

an t

ekn

olo

gi p

emb

elaj

aran

Pem

ber

ian

um

pan

bal

ik t

erh

adap

tu

gas

Pen

ggu

naa

n h

asil-

has

il p

enel

itia

n u

ntu

k…

Pen

guas

aan

aka

n is

u-i

su m

uta

khir

dal

am b

idan

g ya

ng…

Satu

nya

kat

a d

an t

ind

akan

Tole

ran

si t

erh

adap

keb

erag

aman

mah

asis

wa

Tin

gkat

Ke

pu

asan

(%

)

HASIL KUISIONER MAHASISWA TAHUN AJARAN 2015/2016

82.7% (A)

Laporan Tinjauan Manajemen Jurusan Teknik Sipil 2016

Jurusan Teknik Sipil Universitas Brawijaya 19

Gambar III-3. Evaluasi kepuasan pelayanan publik (tenaga kependidikan)

D. Umpan balik mahasiswa terkait pelayanan laboratorium melalui

kuesioner

Kepuasan mahasiswa terkait dengan kinerja laboratorium berkisar 60-75%. Hasil

ini menunjukkan bahwa untuk studio komputasi menghasilkan persentase

kepuasan pengguna paling rendah yaitu 60.42%, hal ini dikarenakan beberapa

sarana penunjang (seperti komputer dan printer) dalam kondisi rusak dan tidak

dapat dimanfaatkan. Semua lab memiliki nilai kepuasan di bawah standar

sehingga diharapkan semua lab melaksanakan perbaikan dan peningkatan layanan

dengan memperbaiki sarana / prasarana dan sumber daya manusianya sesuai

standar pelayanan prima.

Gambar IV-6. Evaluasi kepuasan laboratorium oleh pengguna

Laporan Tinjauan Manajemen Jurusan Teknik Sipil 2016

20 Jurusan Teknik Sipil Universitas Brawijaya

E. Umpan balik mahasiswa kepada pimpinan jurusan

Hasil dari umpan balik ini memperlihatkan bahwa masih banyak butir penilaian

kinerja pimpinan jurusan yang berada di bawah batas standar kepuasan yang

ditetapkan oleh Kementerian Pendayagunaan Aparatur Negara (Men-PAN) yaitu

dengan nilai rata-rata kepuasan pengguna sebesar 79.12%. Untuk itu diperlukan

perbaikan pelayanan terutama untuk butir penilaian dengan persentase di bawah

standar kepuasan Men-PAN.

Gambar IV-7. Hasil audit Pimpinan Jurusan oleh Mahasiswa

F. Umpan balik dosen kepada pimpinan Jurusan (Ketua Jurusan dan

Ketua Program Studi)

Hasil dari umpan balik ini memperlihatkan bahwa kinerja pimpinan jurusan dan

program studi telah berlangsung dengan baik dimana skor yang ada berkisar

85-95% untuk Ketua Jurusan dan 75-90% untuk Ketua Program Studi. Pada

hampir semua kategori yang menjadi butir penilaian, nilai kepuasan telah

melebihi standar kepuasan yang ditetapkan oleh Kementerian Pendayagunaan

Aparatur Negara (Men-PAN).

Laporan Tinjauan Manajemen Jurusan Teknik Sipil 2016

Jurusan Teknik Sipil Universitas Brawijaya 21

Gambar IV-7. Hasil audit Ketua Jurusan oleh Dosen

Gambar IV-8. Hasil audit KaProdi oleh Dosen

Selama periode tahun akademik 2015/2016 tidak diperoleh adanya keluhan, baik yang

diberikan melalui:

1. Kotak saran / keluhan

2. Website Universitas (e-complaint)

3. Website Fakultas (e-complaint)

4. Website Jurusan (e-complaint)

Laporan Tinjauan Manajemen Jurusan Teknik Sipil 2016

22 Jurusan Teknik Sipil Universitas Brawijaya

Meski demikian, adanya kekurangan-kekurangan (kurang dari 65%) pada hasil umpan

balik secara tidak langsung adalah keluhan-keluhan yang secara garis besar dapat

dilihat pada tabel

Tabel IV-4. Rekapitulasi evaluasi keluhan pengguna (skor <65%)

No.

Jenis/Aspek/ Bidang/

Layanan yang

dikeluhkan

Uraian Keluhan Tindak lanjut (atau

rencana)

Status Akhir

1. Pelayanan publik Ketersediaan formulir untuk proses pelayanan

Memperbanyak dan menyediakan form di web agar dapat diunduh

Closed

2. Pelayanan publik Kenyamanan ruangan Menambah AC dan kipas untuk meningkatkan kenyamanan ruangan

Closed

3. Laboratorium Sarana dan prasarana kurang memadai (kondisi rusak)

Mengajukan proposal alat, sarana dan prasarana laboratorium

Closed

4. Kinerja dan Evaluasi Proses

Secara umum, kinerja proses unit kerja dapat diukur dari capaian program kerja

dan capaian sasaran mutu atau indikator kinerjanya. Adapun capaian target/sasaran

kinerja Jurusan Teknik Sipil terangkum dalam tabel IV-5 berikut:

Laporan Tinjauan Manajemen Jurusan Teknik Sipil 2016

Jurusan Teknik Sipil Universitas Brawijaya 23

Tabel IV-5. Capaian target/sasaran kinerja Jurusan Teknik Sipil tahun 2016

Bidan

g

Program Uraian

Program / Permasalahan

Indikator Unit Baseline

Target

2016

Capaian Hambatan dan Rencana tindakan

Studi S1 S2 S3 Uraian

Ketidaksesuaian atas akar penyebab

Pe

nd

idik

an

Input

S1

Jumlah

mahasiswa yang besar

Rasio dosen

aktif dan mahasiswa S1

dosen:mahasiswa (S1)

dosen:mahasiswa (S2)

promotor:bimbingan (S3)

1:21 1:18 1:15.76 1:3.45 1:1.57

Membatasi jumlah

mahasiswa sehingga memenuhi rasio dosen-

mahasiswa

S1

Rasio

pengambilan seleksi mandiri

yang besar

Prosentase

penerimaan seleksi mandiri terhadap total penerimaan

% penerimaan 24.50

Jumlah penerimaan

seleksi mandiri merupakan wewenang

pihak universitas

Menyampaikan kepada

pihak universitas untuk membatasi jumlah penerimaan seleksi

mandiri

S1

Prosentase jumlah

mahasiswa

baru yang tidak daftar

ulang terhadap

seluruh mahasiswa

% mahasiswa 5 4 13.91

Banyak calon mahasiswa yang mendaftar di lebih

dari satu perguruan tinggi

pada saat bersamaan dimana perguruan tinggi

di luar UB tersebut

menawarkan adanya ikatan dinas (misal:STAN)

Pro

ses

S1 Peningkatan soft skill mahasiswa

Pelatihan

softskill mahasiswa

jumlah pelatihan / tahun

1 2 2

Memberikan sosialisasi

serta pelatihan terkait peningkatan softskill

S1, S2 dan S3

Peningkatan efektfitas metode

pembelajaran

Pelatihan / workshop metode

pembelajaran

pelaksanaan workshop

- 1 -

Diperlukan waktu yang

cukup untuk mempersiapkan materi

dan administrasi workshop

Mengikuti pelatihan metode pembelajaran

dan mengadakan workshop/sosialisasi

Laporan Tinjauan Manajemen Jurusan Teknik Sipil 2016

24 Jurusan Teknik Sipil Universitas Brawijaya

Bidan

g

Program Uraian

Program / Permasalahan

Indikator Unit Baseline

Target

2016

Capaian Hambatan dan Rencana tindakan

Studi S1 S2 S3 Uraian

Ketidaksesuaian atas akar penyebab

Pelaksanaan kuliah tamu

dalam 1 semester

jumlah kuliah tamu / semester

4 5 17

S1

Pengurangan masa studi

mahasiswa

Jumlah mata

kuliah paralel pada semester

ganjil dan genap

jumlah mata kuliah 12 14 15

Memberikan kesempatan KKNP dimasa liburan

serta memperketat masa

pengerjaan Skripsi, thesis dan disertasi serta SP dan KKNP. Selain itu memberi kesempatan

dibuka mata kuliah paralel

S1 Lama masa penyelesaian

KKN-P bulan 4.5 3 5.45

Kurang ketatnya

monitoring dosen pembimbing terhadap proses penyellesaian

KKN-P

S1 Lama masa penyelesaian

Skripsi bulan 6 5 6.1

Kurang ketatnya

monitoring dosen pembimbing terhadap proses penyellesaian

skripsi

S2

Lama masa

penyelesaian Thesis

bulan 7.32

S3 Lama masa penyelesaian

Disertasi

bulan 25.2

S1 Peningkatan IPK

mahasiswa

Jumlah kelas

kecil (< 25 mahasiswa per kelas) dalam 1

semester

kelas / tahun 48 50 50 Keterbatasan jumlah ruangan kelas yang

tersedia

Membentuk kelas-kelas kecil untuk mata kuliah

dasar

Laporan Tinjauan Manajemen Jurusan Teknik Sipil 2016

Jurusan Teknik Sipil Universitas Brawijaya 25

Bidang

Program Uraian Program /

Permasalahan Indikator Unit

Baseline

Target 2016

Capaian Hambatan dan Rencana tindakan

Studi S1 S2 S3 Uraian

Ketidaksesuaian atas akar penyebab

S1,S2 dan

S3

Jumlah Buku

Ajar/tahun buku/tahun 2 2 1

Kurangnya minat dosen untuk memperbarui buku

ajar yang telah ada sebelumnya

Penulisan Buku Ajar oleh

Dosen

S3 Pembentukan komisi doktor

% pelaksanaan 0 100 40

Perlu koordinasi yang melibatkan berbagai jurusan dalam Prodi

Doktor

Pemantauan terhadap kualitas Disertasi

S1,S2 dan S3

Keselarasan kurikulum

%

Penyelarasan rekonstruksi KKNI Selaras

S1, S2 dan S3

% pelaksanaan 80 100 40

Prodi Doktor melibatkan berbagai jurusan dan

pelaksanaan rekonstruksi KKNI penyelarasan baru

dimulai pada pertengahan

semester ganjil 2016/2017

Rekonstruksi KKNI Selaras S1, S2 dan S3

S1, S2 dan

S3

Pengurangan

jumlah mahasiswa DO

Pelaksanaan monitoring

dan evaluasi

masa studi mahasiswa

dalam 1 semester

kegiatan monev /

semester 1 1 1

Pemantauan secara

berkala disertai tindak lanjut

S1 dan S2 Meningkatkan

daya saing

internasional

Keikutsertaan mahasiswa

dalam

kompetisi internasional

jumlah keikutsertaan

1 2 1 Keterbatasan informasi

dan dana

Memasukkan unsur internasionalisasi dalam

pembelajaran serta mengikutkan mahasiswa

dalam kompetisi internasional

S1, S2 dan

S3

Pertukaran Dosen / Visiting

Professor (Inbound)

Jumlah pertukaran

dosen/tahun 1 1 -

Keterbatasan jumlah kerjasama MoU dan

informasi program visiting professor

S1, S2 dan S3

Pertukaran

Dosen / Visiting

Professor

(Outbound)

Jumlah pertukaran dosen/tahun

1 1 -

Keterbatasan jumlah kerjasama MoU dan

informasi program visiting professor

Laporan Tinjauan Manajemen Jurusan Teknik Sipil 2016

26 Jurusan Teknik Sipil Universitas Brawijaya

Bidan

g

Program Uraian

Program / Permasalahan

Indikator Unit Baseline

Target

2016

Capaian Hambatan dan Rencana tindakan

Studi S1 S2 S3 Uraian

Ketidaksesuaian atas akar penyebab

S2 dan S3

Publikasi

mahasiswa pada jurnal

internasional

Jumlah karya ilmiah 2 4 6

S1 dan S2 Meningkatkan

daya saing nasional

Rasio penghargaan

terhadap kompetisi

yang diikuti

tingkat nasional

penghargaan : kompetisi

1:5 1:3 3:3

Meningkatkan kualitas mahasiswa dalam

berkompetisi melalui penelitian dan

perencanaan matang

kompetisi pada seluruh bidang keminatan

Out

put

S1,S2 dan S3

Tracer studi alumni

Penyusunan tracer study

online

penyusunan tracer study

- Ada Ada

Mengaktifkan organisasi alumni serta menyusun database yang handal

dan mudah digunakan

S1,S2 dan S3

Database alumni

% alumni yang terdata

66 80 90

S1,S2 dan S3

Pertemuan

alumni dengan civitas

akademika

terstruktur

jumlah pertemuan / tahun

1 2 1

Alumni tersebar di

berbagai daerah dan harus menyesuaikan dengan jadwal waktu luang alumni-alumni

tersebut

S1 dan S2 Informasi

lowongan

Penyusunan MP

pengelolaan

informasi lowongan

Penyusunan MP - Ada tidak ada

Informasi lowongan yang

ada belum terorganisir dengan baik serta belum

adanya tenaga kependidikan yang

memiliki tupoksi untuk mengelola informasi

lowongan yang masuk ke

jurusan

Membentuk MP untuk pengorganisasian

lowongan yang ada serta pendistribusian

Laporan Tinjauan Manajemen Jurusan Teknik Sipil 2016

Jurusan Teknik Sipil Universitas Brawijaya 27

Bidang

Program Uraian Program /

Permasalahan Indikator Unit

Baseline

Target 2016

Capaian Hambatan dan Rencana tindakan

Studi S1 S2 S3 Uraian

Ketidaksesuaian atas akar penyebab

S1,S2 dan S3

Pertemuan

stakeholder /assosiasi dengan

pengelola terstruktur

jumlah pertemuan / tahun

1 2 3

Pe

ne

liti

an

Payung /

Agenda

S1,S2 dan

S3

Masih kurangnya peninjauan dan dokumentasi

tertulis rencana pengembangan

Intensitas pertemuan terstruktur

KDK atau anggota lab

dalam 1 tahun

jumlah pertemuan /

tahun 2 4 4

Peningkatan keaktifan komunikasi atau

pertemuan pada tingkat KDK atau laboratorium

S1,S2 dan

S3

Peningkatan daya saing

kompetisi

Prosentase

penelitian untuk

kompetisi (penelitian /

keilmuan) terhadap seluruh

penelitian

% jumlah penelitian 10 30 27.27 Pembaharuan serta

penambahan sarana dan

prasarana penelitian

S1,S2 dan

S3

Kerjasama penelitian

dengan luar negeri

Jumlah kerjasama

penelitian internasional

jumlah kerjasama /

tahun 1 2 -

Kurangnya informasi

tentang kerjasama penelitian internasional

Peningkatan jumlah

publikasi internasional

Sara

na /

pra

sara

na

S1,S2 dan S3

Pemisahan penggunaan alat

laboratorium

Pemisahan penggunaan

alat

laboratorium untuk

penelitian dan

praktikum

% jumlah alat 10 20 -

Belum terealisasinya

peremajaan/penambahan alat-alat pada laboratorium

Pembaharuan serta

penambahan sarana dan prasarana penelitian

S1 dan S2

Bahan habis

pakai praktikum

Rutinitas Rutinitas Rutinitas

S1,S2 dan S3

Revitalisasi Laboratorium

- - -

Laporan Tinjauan Manajemen Jurusan Teknik Sipil 2016

28 Jurusan Teknik Sipil Universitas Brawijaya

Bidan

g

Program Uraian

Program / Permasalahan

Indikator Unit Baseline

Target

2016

Capaian Hambatan dan Rencana tindakan

Studi S1 S2 S3 Uraian

Ketidaksesuaian atas akar penyebab

S1,S2 dan S3

Peremajaan / Revitalisasi alat laboratorium

Peremajaan /

penggantian alat

laboratorium

usia alat >45 40 -

Peremajaan/revitalisasi

alat laboratorium merupakan wewenang

dari fakultas dan universitas

Pembaharuan serta penambahan sarana dan

prasarana penelitian

S1,S2 dan

S3

Penambahan

jumlah PLP

Penambahan

jumlah PLP jumlah PLP 4 5 -

Penambahan jumlah PLP

merupakan wewenang dari fakultas

Mengusulkan

penambahan jumlah PLP

S1,S2 dan S3

Pelatihan keahlian PLP

Pelatihan keahlian PLP

per tahun

jumlah pelatihan / tahun

1 2 - Keterbatasan informasi

tentang kegiatan pelatihan

Mengikut-sertakan PLP dalam pelatihan keahlian

Publik

asi

S1,S2 dan

S3

Jurnal ilmiah

Jumlah publikasi

jurnal internasional

jumlah publikasi /

tahun 4 8 4

Sulitnya proses administrasi untuk

memperoleh dukungan dana publikasi jurnal

Menginformasikan dan

membantu pengajuan publikasi jurnal

S1,S2 dan S3

Jumlah publikasi

jurnal nasional

jumlah publikasi / tahun

8 12 20

S1,S2 dan S3

Conference /

Seminar

Jumlah

pembicara pada konfrensi internasional

jumlah konfrensi / tahun

4 8 4

Kurangnya jumlah publikasi internasional

dan sulitnya proses administrasi untuk

memperoleh dukungan

dana

Menginformasikan dan membantu pengajuan

conference

S1,S2 dan S3

Jumlah

pembicara pada konfrensi

nasional

jumlah konfrensi / tahun

6 10 -

Sulitnya proses

administrasi untuk memperoleh dukungan

dana

S1,S2 dan

S3 Hak Paten

Jumlah pengajuan

Hak Paten

jumlah pengajuan /

tahun - 2 1

Sulitnya proses administrasi pengajuan

paten

Menginformasikan dan membantu pengajuan

hak paten

Pe

ng

ab

dia

n

Inte

gra

si k

eahlia

n

S1,S2 dan S3

Peningkatan pengabdian

terpadu

Jumlah

pelaksanaan pengabdian

terpadu

jumlah pelaksanaan / tahun

- 3 2

Membutuhkan koordinasi

lebih lanjut antar dosen anggota pengabdian

tersebut

Mengusulkan kepada

fakultas untuk pelaksanaan pengabdian

terpadu

Laporan Tinjauan Manajemen Jurusan Teknik Sipil 2016

Jurusan Teknik Sipil Universitas Brawijaya 29

Bidang

Program Uraian Program /

Permasalahan Indikator Unit

Baseline

Target 2016

Capaian Hambatan dan Rencana tindakan

Studi S1 S2 S3 Uraian

Ketidaksesuaian atas akar penyebab

Mahasi

swa

S1,S2 dan S3

Pelibatan mahasiswa

dalam kegiatan

pengabdian

Rasio pengabdian dan jumlah

mahasiswa yang terlibat

rasio pengabdian : mahasiswa

1:1 1:3 -

Kurangnya informasi kepada mahasiswa terkait

dengan adanya

pelaksanaan pengabdian

Melibatkan mahasiswa S1, S2 dan S3 pada

kegiatan pengabdian

Ma

na

jem

en

UJM

S1,S2 dan S3

Monitoring perkuliahan

Prosentase kesesuaian RPS dan

Rekap Materi

% kesesuaian 80 82.5 80

Dosen harus

menyesuaikan dengan kemampuan mahasiswa

sehingga urutan

penyampaian materi masih belum bisa sesuai

dengan RPS

Melakukan monitoring dan evaluasi terhadap

RPS serta penilaian

terhadap perkuliahan

S1,S2 dan

S3

Rerata penilaian

mahasiswa

terhadap dosen

skor 78 82.5 80.62 Kurangnya sosialisasi kebijakan yang dibuat

dosen kepada mahasiswa

S1,S2 dan S3

Monitoring Penelitian

Pelaksanaan cross audit Ka Lab dan KKDK

per tahun

jumlah cross audit 2 4 2

Pelaksanaan cross audit selama ini hanya

dilaksanakan sekali dalam

satu semester

Melakukan monitoring dan evaluasi terhadap

rencana penelitian

laboratorium

S1,S2 dan S3

Prosentase

kesesuaian rencana dan

realisasi

skor - 82.5 100 -

S1,S2 dan S3

Monitoring Pengabdian

Rerata

penilaian pengguna terhadap proses

pengabdian

skor 80 82.5 95.45 -

Melakukan monitoring

dan evaluasi terhadap kegiatan pengabdian

dari pengguna /

masyarakat

S1,S2 dan S3

Monitoring Pengelolaan

Rerata penilaian

civitas akademika terhadap pimpinan

skor 85 87.5 85.44

Kurangnya sosialisasi

kebijakan pimpinan kepada civitas akademika

Melakukan monitoring

dan evaluasi terhadap pengelolaan jurusan

Laporan Tinjauan Manajemen Jurusan Teknik Sipil 2016

30 Jurusan Teknik Sipil Universitas Brawijaya

Bidan

g

Program Uraian

Program / Permasalahan

Indikator Unit Baseline

Target

2016

Capaian Hambatan dan Rencana tindakan

Studi S1 S2 S3 Uraian

Ketidaksesuaian atas akar penyebab

S1,S2 dan

S3

Prosentase kesesuaian

Renstra/Proker

dengan realisasi

% kesesuaian 70 82.5 80

Terdapat berbagai akar masalah yang

menyebabkan belum tercapainya kesesuaian renstra/proker dengan

realisasi. Sebagai contoh, belum terealisasinya

penambahan PLP pada beberapa laboratorium

pada Jurusan Teknik Sipil

S3

Sertifikasi / Akreditasi

Nasional dan

Internasional

Prosentase

persiapan re-akreditasi S3

% persiapan 80 100 100 -

Mempersiapkan re-

akreditasi nasional dan sertifikasi internasional

S1

Prosentase

persiapan sertifikasi

internasional

AUN QA S1

% persiapan 20 80 40

Banyaknya hal yang harus

dipersiapkan untuk mendapatkan hasil yang terbaik pada sertifikasi

internasional AUN QA S1

S1,S2 dan

S3

Pengelolaan keluhan

Jumlah MP/IK yang

mengalami pembaharuan

Jumlah MK/IK 8 12 24 Dokumen pendukung

akreditasi

S1,S2 dan S3

Monitoring dan evaluasi

pelaksanaan MP Keluhan

Jumlah monev / tahun

2 4 1

Belum ada tenaga kependidikan yang secara khusus ditugaskan untuk

mengelola keluhan

Monitoring dan evaluasi terhadap keluhan

SD

M

S1,S2 dan S3

Pemerataan EWMP

Rerata EWMP Dosen

sks 8-15 11-13 11.89 3.08 1.7

Memetakan mata kuliah

dengan dosen dan keahliannya

S1,S2 dan

S3

Peningkatan jenjang

pendidikan dosen

Prosentase Dosen

berjenjang doktor

% jumlah dosen 60 65 60.98 100 100

Beberapa dosen sedang dalam proses

menyelesaikan studi

Doktor sehingga belum dihitung dalam

persentase tersebut

Meningkatkan jumlah

dosen bergelar guru besar dan doktor

Laporan Tinjauan Manajemen Jurusan Teknik Sipil 2016

Jurusan Teknik Sipil Universitas Brawijaya 31

Bidang

Program Uraian Program /

Permasalahan Indikator Unit

Baseline

Target 2016

Capaian Hambatan dan Rencana tindakan

Studi S1 S2 S3 Uraian

Ketidaksesuaian atas akar penyebab

S1,S2 dan

S3

Prosentase dosen bergelar

guru besar

% jumlah dosen 7% 7% 7.32 19.35 26.09

S1,S2 dan S3

Keikutsertaan Organisasi

Ilmiah

Prosentase

jumlah dosen yang

mengikuti organisasi

ilmiah nasional

% jumlah dosen 14 30 29.27

Kurangnya minat dosen untuk memperbarui buku

ajar yang telah ada sebelumnya

Mendorong dosen untuk ikut serta dalam organisasi ilmiah

S1,S2 dan S3

Prosentase jumlah dosen

yang mengikuti organisasi

ilmiah

internasional

% jumlah dosen 4 8 7.32 9.68 26.09 Kurangnya dukungan dana dari Universitas

Sis

tim

Info

rmasi

S1,S2 dan S3

Kecepatan dan stabilitas internet

Kecepatan

internet (rata-rata pada hari

kerja)

MBps 1.25 MBps >2.5MBPs 1.44 penambahan kecepatan

internet merupakan wewenang dari UPPTI

Mengusulkan peningkatan bandwith

internet

S1,S2 dan

S3

Pustaka tulis internasional dan nasional yang update

Prosentase penambahan

pustaka

nasional di ruang baca

% penambahan

pustaka 0 5 1

Kurangnya update informasi pustaka

nasional terbaru

Mengajukan penambahan pustaka

nasional dan internasional terbaru

S1,S2 dan S3

Prosentase penambahan

pustaka internasional di ruang baca

% penambahan pustaka

0 2 1

Kurangnya update

informasi pustaka nasional terbaru

S1,S2 dan S3

Langganan jurnal

terakreditasi

Prosentase penambahan langganan

jurnal

terakreditasi

% penambahan jurnal

0 1 - kurangnya update informasi jurnal

terakreditasi terbaru

Mengajukan langganan jurnal terakreditasi

Laporan Tinjauan Manajemen Jurusan Teknik Sipil 2016

32 Jurusan Teknik Sipil Universitas Brawijaya

Bidan

g

Program Uraian

Program / Permasalahan

Indikator Unit Baseline

Target

2016

Capaian Hambatan dan Rencana tindakan

Studi S1 S2 S3 Uraian

Ketidaksesuaian atas akar penyebab

S1,S2 dan S3

Pengelolaan website

Jumlah

pengelola sistem

informasi

Tenaga kependidikan

- 1 1

Meninjau dan melakukan

perawatan atau penambahan berita lebih

intensif

S1,S2 dan

S3

Interval pembaharuan

berita

per hari 7 5 1

kekurangan jumlah tenaga kependidikan

untuk mengoperasikan website

S1 Pengenalan

kepada publik / SMA-SMK

Jumlah SMA/SMK

yang menerima

sosialisasi/bros

ur

SMA-SMK/tahun 9 15 15

Memberikan pengenalan

kepada masyarakat melalui sosialisasi /

pengiriman brosur atau melalui media massa

S1 Pengelolaan

Jurnal

Memperoleh elektronik

ISBN

perolehan - Ada Ada Meningkatkan kualitas

pengelolaan jurnal

Teknik Sipil

S3

Sarana Prasarana

Ruang kerja mahasiswa S3

Jumlah ruang yang terdiri dari beberapa

bilik 1 4 3

Pengadaan ruang merupakan wewenang

dari fakultas

Meningkatkan fasilitas untuk mendukung kegiatan tridharma perguruan tinggi

S1,S2 dan

S3

pengadaan kursi, lemari

dan lain-lain

Pengadaan kursi dll - Terlaksana Terlaksana

S1,S2 dan S3

Renovasi Ruang Dosen

Bersama Perbaikan ruang - Terlaksana Terlaksana

S1,S2 dan

S3 Meubeler

Pengadaan

meubeler - Terlaksana Terlaksana

S1,S2 dan S3

Ruang belajar outdoor

peningkatan fasilitas belajar outdoor

- Terlaksana Terlaksana

S1,S2 dan S3

Ruang baca yang lengkap, nyaman dan

tenang

% pelaksanaan perbaikan / renovasi

0 100 100

Laporan Tinjauan Manajemen Jurusan Teknik Sipil 2016

Jurusan Teknik Sipil Universitas Brawijaya 33

Bidang

Program Uraian Program /

Permasalahan Indikator Unit

Baseline

Target 2016

Capaian Hambatan dan Rencana tindakan

Studi S1 S2 S3 Uraian

Ketidaksesuaian atas akar penyebab

S1,S2 dan S3

Pengadaan papan

informasi

berbahasa inggris

% terlaksana dari keseluruhan papan

informasi

- 100 60

Diperlukan waktu untuk menyelesaikan translate dan proses pembuatan

papan informasi

Laporan Tinjauan Manajemen Jurusan Teknik Sipil 2016

34 Jurusan Teknik Sipil Universitas Brawijaya

Berdasarkan tabel IV-5 dapat dilihat bahwa terdapat beberapa capaian di akhir

tahun 2016 ini yang telah memenuhi target ataupun melebihi indikator yang

dicanangkan, antara lain:

1. Jumlah pelaksanaan kuliah tamu dalam 1 semester,

2. Pelaksanaan monitoring dan evaluasi masa studi mahasiswa dalam 1 semester,

3. Peningkatan sarana dan prasarana belajar mengajar,

4. Jumlah pertemuan stakeholder /assosiasi dengan pengelola terstruktur, dan

5. Penyusunan tracer study online.

Meskipun demikian, masih terdapat beberapa capaian yang masih di bawah

indikator yang ditargetkan di tahun 2016, antara lain:

1. Jumlah pengajuan Hak Paten per tahun,

2. Penambahan jumlah PLP,

3. Penyelarasan rekonstruksi KKNI S1, S2 dan S3,

4. Kecepatan dan stabilitas internet,

5. Langganan jurnal terakreditasi,

6. Penambahan pustaka internasional di ruang baca, dan

7. Interval pembaharuan berita per hari pada website.

Belum tercapainya beberapa indikator tersebut dikarenakan berbagai akar

permasalahan yang berbeda. Sebagai contoh pada kecepatan internet, dimana Jurusan

Teknik Sipil hanya dapat untuk mengajukan permohonan penambahan kecepatan

internet, namun dalam pelaksanaannya membutuhkan kerjasama dengan pihak ketiga,

dalam hal ini adalah UPPTI UB.

Dengan adanya sistem baru yang dianut oleh Universitas Brawijaya, yaitu evaluasi

kinerja melalui kontrak kinerja antara Universitas Brawijaya dengan Kemenristek Dikti

dan juga Badan Layanan Umum (BLU). Dimana selanjutnya kontrak kinerja tersebut

dibagi ke Fakultas dan Jurusan. Pada tahun 2016, Jurusan Teknik Sipil memperoleh

target dari kontrak kinerja sebagaimana terlihat pada tabel IV-6 dan tabel IV-7, yang

disertai dengan hasil capaian pada tahun 2015/2016.

Tabel IV-6. Kontrak kerja UB dengan Kemenristek Dikti

No. Sasaran Mutu atau

Indikator Kinerja

Satuan Target

Th.2015

Capaian

Th.2015

%

Capaian

Keterangan

1. Jumlah mahasiswa

yang berwirausaha pada tahun 2016 per jurusan

Mahasiswa 4 0 0 Telah

mengajukan proposal, namun belum dapat

Laporan Tinjauan Manajemen Jurusan Teknik Sipil 2016

Jurusan Teknik Sipil Universitas Brawijaya 35

No. Sasaran Mutu atau

Indikator Kinerja

Satuan Target

Th.2015

Capaian

Th.2015

%

Capaian

Keterangan

dipenuhi.

2. Prosentase jumlah lulusan bersertifikat kompetensi per

jurusan

Persentase lulusan

90 100 111

3. Jumlah mahasiswa peraih Juara I

kompetisi tingkat internasional per jurusan

Mahasiswa 1 4 (1 grup)

400

4. Presentase Lulusan yang langsung bekerja

Persentase 10 42 420

5. Jumlah dosen

bergelar S3

Dosen 25 25 100

6. Jumlah dosen bergelar Guru Besar

Guru Besar

3 3 100

7. Jumlah dosen yang bersertifikat profesi dosen (SerDos)

Dosen 40 33 82.5 Tidak dapat terpenuhi karena pengajuan

sertifikasi dosen merupakan wewenang

Universitas

8. Jumlah kelas dengan fasilitas teknologi

pembelajaran maju

Kelas 1 - - Diajukkan usulan alat

teleconference

9. Jumlah dosen dan tenaga pendidikan

yang memiliki sertifikat kompetensi

Dosen dan tenaga

pendidikan

34 13 38.2

10. Jumlah prodi terakreditasi

internasional

Prodi 0 - - Pada tahun 2016 belum

direncanakan akreditasi internasional

11. Jumlah MoU (kerjasama nasional, internasional,

pemerintah/swasta, dunia usaha/ pendidikan) per

jurusan

MoU 2 1 50

12. Jumlah publikasi jurnal internasional

per jurusan

Publikasi 3 4 133

13. Jumlah HKI yang didaftarkan

HKI 1 1 100

14. Jumlah dan nama grup riset yang melibatkan dosen jurusan

Grup Riset 1 - - Proposal pengajuan grup dan nama dosen terlibat

15. Jumlah komersialisasi produk inovasi, penelitian dan PATEN

Judul 1 - -

Laporan Tinjauan Manajemen Jurusan Teknik Sipil 2016

36 Jurusan Teknik Sipil Universitas Brawijaya

Tabel IV-7. Kontrak kerja UB dengan BLU

No. Sasaran Mutu atau

Indikator Kinerja

Satuan Target

Th.2015

Capaian

Th.2015

% Capaian Keterangan

1. Jumlah nominal realisasi PNBP BLU

tahun 2016 (dalam ribuan)

0 - - Jumlah realisasi

merupakan kewenangan Universitas

2. Persentase jumlah mahasiswa yang diberi afirmasi tahun

2016

Persentase 10 - - Jumlah mahasiswa penerima

ditentukan oleh Universitas

3. Jumlah juara

pertama kompetisi (nasional dan/atau internasional) yang

diraih oleh mahasiswa tahun 2016

Mahasiswa 2 5 250

4. Lama waktu tunggu rata-rata lulusan memperoleh

pekerjaan tahun 2016

Bulan 4 2.9 138

5. Jumlah publikasi

nasional per Dosen Tetap tahun 2016

Judul 37 25 67.56

6. Jumlah publikasi

terindeks Scopus per jurusan

Publikasi 9 3 33.33

7. Jumlah penelitian yang dimanfaatkan

masyarakat/industri

Penelitian 2 - - Pada tahun ini masih

dilaksanakan beberapa penelitian.

8. Jumlah sitasi dosen yang dijadikan referensi oleh

peneliti lain tahun 2016 per jurusan

Sitasi 269 66 24.54

9. Jumlah HKI yang

didaftarkan pada Direktorat Jenderal Hak Kekayaan

Intelektual tahun 2016 per jurusan

HKI 1 1 100

Hambatan dari belum tercapainya indikator kinerja telah dicermati dan dirumuskan

beberapa strategi seperti halnya proposal pembentukan grup riset, wirausaha

mahasiswa dan lain sebagainya yang tercantum dalam laporan triwulan kontrak kinerja

ke Dekan Fakultas Teknik.

Laporan Tinjauan Manajemen Jurusan Teknik Sipil 2016

Jurusan Teknik Sipil Universitas Brawijaya 37

5. Tindakan Koreksi dan Tindakan Pencegahan

Berdasarkan hasil audit internal, audit eksternal dan umpan balik pelanggan yang

telah dilakukan sebagaimana dijelaskan pada sub bab sebelumnya, berikut ini adalah

beberapa upaya (tindakan koreksi dan pencegahan) yang dilakukan Jurusan untuk

mengatasi keluhan, evaluasi kepuasan, dan temuan atas audit yang telah dilakukan.

Tabel V-1. Tindakan koreksi dan tindakan pencegahan

No. Masukan Tindakan Perbaikan

Status (Open/ Closed)

Tindakan Pencegahan

A. Keluhan

1. Mahasiswa ingin berwirausaha namun

kesulitan dalam memulai

Membantu mahasiswa untuk

mengajukan proposal kewirausahaan

Open -

2. Website yang tidak

terupdate

Melakukan update website dengan menunjuk PIC /

pelaksana

Close Melakukan pengawasan terhadap website

jurusan oleh pengelola PS ataupun

laboratorium

B. Evaluasi Kepuasan

1. Tidak tersedia formulir untuk proses pelayanan

Memperbanyak formulir pelayanan

Closed Mengungah formulir di website

2. Kenyamanan ruangan pelayanan publik

Menambahkan AC dan kipas

Closed Melakukan pengawasan dan perawatan

barang-barang Jurusan melalui MP

C. Temuan Audit (termasuk yang eksternal)

1. Temuan AIM Internal

audit laboratorium dan

Program Studi

Tindak lanjut telah dirumuskan dalam lampiran 1-9

-

2. Temuan AIM Eksternal pada khususnya adalah bunga rampai pada program studi doktor

Mengusulkan

kepada Fakultas untuk membentuk program studi

tersendiri agar program studi fokus dan sesuai

Open

Laporan Tinjauan Manajemen Jurusan Teknik Sipil 2016

38 Jurusan Teknik Sipil Universitas Brawijaya

No. Masukan Tindakan Perbaikan

Status (Open/ Closed)

Tindakan Pencegahan

dengan nomenklatur

D. Evaluasi Program Kerja

1. Pengurangan masa studi mahasiswa

Dengan membentuk kelas-

kelas kecil serta melaksanakan pembukaan kelas-

kelas paralel

Closed

2. Jumlah publikasi internasional masih kurang

Mendorong dosen untuk

meningkatkan publikasi

internasional dan menjadi co-organiser kegiatan

seminar internasional

Open Berusaha memperoleh

hibah penelitian sebagai

pendukung pembiayaan penelitian dan

publikasi

E. Evaluasi Sasaran Mutu

1. Belum terbentuknya grup riset

Menyusun proposal pembentukan grup

riset kebencanaan yang lebih dikhususkan

kepada infrastruktur bangunan

Open

2. Kurangnya fasilitas sarana dan prasarana laboratorium

Menyusun dan mengajukan proposal

penambahan alat dan prasarana

laboratorium

Open

3. Dibutuhkannya penambahan fisik bangunan (prasarana) dan juga belum adanya kelas dengan fasilitas teknologi pembelajaran maju

Menyusun proposal

pengajuan fasilitas teknologi pembelajaran

maju

Open

Detail dari tindakan koreksi adalah sebagai berikut:

Upaya jurusan pada semester ganjil dan genap 2015/2016 untuk

memperpendek masa studi mahasiswa dan meningkatkan IPK bagi Program

Studi Sarjana, Magister dan Doktor, antara lain :

Laporan Tinjauan Manajemen Jurusan Teknik Sipil 2016

Jurusan Teknik Sipil Universitas Brawijaya 39

a) KKDK, tim kurikulum dan tim Unit Jaminan Mutu saat ini sedang

melakukan evaluasi dan penyusunan RPS tiap mata kuliah pada Program

Studi Sarjana, Magister maupun Doktor yang dibuat mengikuti SNPT

(Standar Nasional Perguruan Tinggi) yaitu berpatokan pada capaian

pembelajaran KKNI.

b) Beberapa mata kuliah dibuka secara paralel di semester ganjil dan

semester genap untuk memberikan kesempatan bagi mahasiswa Program

Studi Sarjana untuk menempuh lebih awal ataupun untuk mengulangi

nilai yang gagal sehingga waktu tempuh studi menjadi lebih pendek. Mata

kuliah pada program studi sarjana yang dibuka paralel diantaranya

adalah:

1. Studio Perancangan I

2. Studio Perancangan II

3. Analisis Struktur I

4. Matematika II

5. Manajemen Proyek

6. Pemrograman Komputer

7. Perbaikan Tanah

8. Menggambar Teknik

9. Beton Prategang

10. Teknik Pelaksanaan Alat Berat

11. Etika Profesi

12. Aspek Lingkungan dalam Pembangunan

13. Teknik Jalan Rel

14. Kewirausahaan

15. Ekonomi Teknik

c) Telah disusun rancangan terkait dengan program percepatan masa studi

pada Program Studi Sarjana, yaitu dengan cara sebagai berikut:

1. Mahasiswa yang berpotensi diperbolehkan dan didorong untuk

mengerjakan skripsi lebih awal walaupun mata kuliah skripsi

belum diprogram pada semester tersebut sehingga diharapkan

pada saat skripsi sudah diprogram, mahasiswa akan dapat

menyelesaikan tepat waktu.

2. Melakukan pendampingan secara intensif dan melakukan monitor

tiap semester kepada mahasiswa yang berpotensi.

Laporan Tinjauan Manajemen Jurusan Teknik Sipil 2016

40 Jurusan Teknik Sipil Universitas Brawijaya

d) Mengumpulkan mahasiswa kritis baik dari segi masa studi maupun dari

segi indeks prestasi untuk mendengarkan permasalahan yang terjadi

serta memberi motivasi guna peningkatan kinerja, sehingga mahasiswa

dapat berusaha untuk menghindari evaluasi.

Gambar V-1. Distribusi jumlah mahasiswa berdasarkan angkatan

Kepala Laboratorium mengevaluasi fasilitas, kebersihan dan peralatan yang

ada di laboratorium yang dipimpinnya, khususnya disesuaikan dengan

peraturan Dikti tentang standar minimum laboratorium.

Apabila ditinjau dari rata-rata EWMP dosen, diperoleh bahwa jumlah sks telah

memenuhi target program kerja jurusan. Namun bila ditinjau per masing-

masing dosen masih terdapat beberapa dosen yang belum memenuhi EWMP.

Agar setiap dosen dapat memenuhi EWMP/EKD, maka upaya yang dilakukan

jurusan adalah:

1. Menyusun dan meratakan beban pembimbingan skripsi pada

dosen dimana diharapkan peran aktif KKDK lebih ditingkatkan

dalam pembagian beban pembimbingan skripsi tersebut.

2. Menyusun dan meratakan beban pembimbingan KKN-P serta

pembimbingan penasehat akademik oleh Kaprodi.

3. Menyusun dan meratakan beban mengajar oleh kaprodi serta

melakukan sinkronisasi antara kaprodi sarjana, magister dan

doktor agar beban mengajar dosen tidak timpang.

0

4

5

18

7

19

16

70

23

0

3

1

14

28

36

23

105

31

1

23

70

174

134

114

130

646

41

2010

2011

2012

2013

2014

2015

2016

Total Mahasiswa

Dosen Aktif

Sarjana Magister Doktor

Laporan Tinjauan Manajemen Jurusan Teknik Sipil 2016

Jurusan Teknik Sipil Universitas Brawijaya 41

4. Disamping itu sudah ada buku ajar untuk beberapa mata kuliah,

dan diusahakan jumlahnya terus bertambah pada semester yang

akan datang.

Terus dilakukan penyempurnaan dokumen UJM dan disosialisasikan ke seluruh

dosen, mahasiswa, stakeholder, dan civitas akademika yang lain. Upaya

tersebut dilakukan agar dapat menjadi pedoman bagi dosen dan mahasiswa

dalam menjalankan tugasnya masing-masing, sehingga pelayanan prima dan

kepuasan pelanggan dapat terwujud.

Dilakukan evaluasi terhadap dosen, mahasiswa, pimpinan jurusan, dan tenaga

kependidikan yang berkesinambungan sehingga diharapkan dapat

meningkatkan kinerja jurusan.

Mendorong dosen untuk terus meningkatkan publikasi (jurnal, buku maupun

prosiding) baik nasional maupun internasional dengan menerapkan reward

and punishment.

Laboratorium dan Studio di Jurusan Teknik Sipil juga telah mengevaluasi

agenda penelitian dari tiap – tiap laboratorium hingga tahun 2020 serta

merancang program kerja masing – masing.

Untuk meningkatkan jumlah penelitian, direncanakan akan dibentuk grup riset

terkait dengan kebencanaan yang mengarah kepada infrastruktur. Grup riset

ini diharapkan dapat berlaku tahun depan dimana fokus tahun pertama adalah

terkait penyediaan struktur/infrastruktur untuk pengungsi korban bencana

alam.

Untuk terus memperbaiki rasio dosen dan mahasiswa, dilakukan rekruitment

dosen tetap non-PNS dimana untuk tahun ini telah direkrut tiga orang dosen

non-PNS dengan keahlian struktur yaitu: Ananda Insan Firdausy, ST., MT.,

M.Sc., Bhondana Bayu B. K. ST., MT., dan Indra Waluyohadi ST., MT., M.Sc.

Untuk meningkatkan jumlah dosen bergelar S3, tahun ini Jurusan Teknik Sipil

kembali mengirimkan satu orang dosen untuk studi lanjut yaitu Kartika Puspa

Negara ST., MT.

Sebagai salah satu sarana untuk meningkatkan suasana akademik, telah

dilakukan pembangunan – pembangunan fisik serta prasarana penunjang

lainnya, antara lain:

i. Penambahan gedung baru yang difungsikan sebagai ruang kerja

mahasiswa program studi doktor dan ruang kaprodi doktor.

Laporan Tinjauan Manajemen Jurusan Teknik Sipil 2016

42 Jurusan Teknik Sipil Universitas Brawijaya

ii. Direncanakan untuk membangun kelas dengan fasilitas teknologi

pembelajaran maju yang akan dilengkapi dengan adanya fasilitas-

fasilitas yang memenuhi syarat teleconference.

Sebagai salah satu upaya penguatan sistem informasi, website, pelayanan

mahasiswa khususnya mahasiswa magister dan doktor, serta pelayanan

administrasi pendidikan Jurusan Teknik Sipil maka dilakukan penambahan 3

tenaga kependidikan yaitu: Febriana Fresiska, S.S, Dilah Ovy Safitri, S.S, dan

Rifatul Lailiyah

6. Tindak Lanjut Tinjauan Manajemen Sebelumnya

Pada laporan tinjauan manajemen 2015, diperoleh rekomendasi untuk

pelaksanaan kegiatan seperti yang tertera pada tabel IV-5 berikut:

Tabel VI-1. Tindak Lanjut Tinjauan Manajemen 2015

No.

Rekomendasi

Tinjauan Manajemen Sebelumnya

Aspek

Tindak

Lanjut yang SUDAH

dilakukan

Kendala yang

dihadapi

Rencana selanjutnya

1. Internasionalisasi jurusan Teknik

Sipil sebagai langkah

persiapan menuju akreditasi

internasional

Internasionalisasi Menyusun booklet Jurusan Teknik Sipil dan menyebarkan kepada instansi / universitas luar negeri

Perlu adanya media yang lebih menarik, seperti video atau interaktif e-book

Menyusun video profil Jurusan berbahasa inggris

2. Re-akreditasi Program Studi

Doktor Jurusan Teknik Sipil

Tata Kelola Mengajukan re-akreditasi program studi doktor

Beberapa kelemahan terkait tata kelola sulit untuk diperbaiki

Mengajukan permohonan kepada Fakultas untuk pendirian progam studi diluar Jurusan

3. Meningkatkan jumlah publikasi internasional

Internasionalisasi Mendorong dosen untuk publikasi serta menjadi co-organiser kegiatan

Kurang mendapat dukungan dari universitas terutama

Berusaha memperoleh hibah-hibah penelitian agar dapat pembiayaan

Laporan Tinjauan Manajemen Jurusan Teknik Sipil 2016

Jurusan Teknik Sipil Universitas Brawijaya 43

No.

Rekomendasi

Tinjauan Manajemen Sebelumnya

Aspek

Tindak

Lanjut yang SUDAH

dilakukan

Kendala yang

dihadapi

Rencana selanjutnya

seminar internasional

terkait dana

dari hibah tersebut

4. Pengaturan dan perbaikan input mahasiswa

Pendidikan dan pembelajaran

Mengusulkan jumlah penerimaan mahasiswa yang tidak terlalu besar

-

5. Koordinasi tata kelola Prodi Doktor yang

melibatkan jurusan lain

Tata Kelola Mengajukan permohonan kepada Fakultas untuk pendirian progam studi diluar Jurusan

-

6. Penambahan alat-alat

laboratorium

Sarana – Prasarana

Mengajukan proposal penambahan alat-alat laboratorium

-

7. Rekruitmen PLP Tata Kelola Mengajukan PLP untuk laboratorium transportasi dan penginderaan jauh

-

8. Penambahan sarana dan

prasarana di Jurusan Teknik Sipil

Sarana - Prasarana

Mengajukan tambahan ruang untuk program studi S3

-

Laporan tinjauan manajemen tahun 2015 telah ditindak-lanjuti dengan berbagai

penyelesaian:

1. Telah dilakukan pembuatan booklet Jurusan Teknik Sipil dalam rangka

mendukung proses internasionalisasi Jurusan dan persiapan untuk pengajuan

akreditasi internasional untuk Program Studi Sarjana Jurusan Teknik Sipil.

Laporan Tinjauan Manajemen Jurusan Teknik Sipil 2016

44 Jurusan Teknik Sipil Universitas Brawijaya

Booklet tersebut telah disebarluaskan dalam beberapa acara, diantaranya pada

saat penandatanganan MoU antara Jurusan Teknik Arsitektur FT UB dengan TU

Wien di Austria, pada saat kedatangan National Central University (NCU) dan

NCKU (National Cheng Kung University) dari Taiwan ke Fakultas Teknik

Universitas Brawijaya.

2. Telah dilaksanakan kegiatan visitasi dalam rangka re-akreditasi Program Studi

Doktor oleh BAN-PT yang dilaksanakan pada tanggal 8-9 Agustus 2016 dengan

hasil nilai akreditasi B.

3. Dalam rangka meningkatkan jumlah publikasi internasional, beberapa dosen

dari Jurusan Teknik Sipil telah mengikuti kegiatan seminar internasional dan

menulis jurnal internasional, selain itu Jurusan Teknik Sipil memperoleh

kesempatan menjadi co-organiser kegiatan seminar internasional yang

dilaksanakan oleh Universiti Tun Hussein On Malaysia (UTHM)

4. Akan diusulkan kepada Dekan FT-UB untuk melakukan pemecahan pada

Program Studi Doktor Jurusan Teknik Sipil karena jurusan yang terlibat dalam

program studi ini terlalu banyak sehingga menyulitkan koordinasi antar civitas

akademika.

5. Akan dilakukan pengajuan untuk pengadaan alat-alat laboratorium kepada

Dekan untuk mengatasi masalah kekurangan alat laboratorium.

6. Akan diusulkan kepada Dekan untuk melakukan rekruitmen PLP untuk

mengatasi permasalahan kekurangan tenaga PLP.

7. Telah dilakukan penambahan gedung pada Jurusan Teknik Sipil yang

difungsikan sebagai ruang kerja mahasiswa dan ruang Kaprodi Doktor.

8. Input mahasiswa Program Studi Sarjana angkatan 2016 meningkat tajam dalam

hal keketatan seleksi dimana perbandingan rasionya adalah 1:39. Hal ini

diharapkan dapat memperbaiki kualitas input mahasiswa di Jurusan Teknik

Sipil.

7. Perubahan yang Mempengaruhi SMM

Terdapat beberapa hal yang mempengaruhi sistem manajemen mutu Jurusan

Teknik Sipil FT-UB sebagai berikut:

a. Belum adanya research group di Jurusan Teknik Sipil. Pada tahun ini dosen

Jurusan Teknik Sipil belum membentuk Research group, namun direncanakan

akan dibentuk research group terkait dengan kebencanaan yang mengarah

kepada infrastruktur. Untuk itu telah disusun proposal research group dengan

Laporan Tinjauan Manajemen Jurusan Teknik Sipil 2016

Jurusan Teknik Sipil Universitas Brawijaya 45

fokus tahun pertama adalah terkait penyediaan struktur / infrastruktur untuk

pengungsi korban bencana alam.

b. Pada tahun ini Jurusan Teknik Sipil memperoleh tambahan gedung baru yang

difungsikan sebagai ruang kerja mahasiswa dan ruang Kaprodi Doktor.

Penambahan ini memperluas ruang kerja mahasiswa Program Studi Doktor,

sehingga diharapkan dapat meningkatkan suasana akademis yang ada.

c. Adanya kebijakan baru tentang remunerasi yang mendorong pemerataan

kegiatan pendidikan dan pengajaran, penelitian, pengabdian kepada

masyarakat dan kegiatan penunjang lainnya bagi setiap dosen.

d. Adanya kebijakan kontrak kinerja dengan Fakultas dan Universitas yang

mendorong perumusan beberapa strategi-strategi agar dapat memenuhi

indikator yang dicanangkan.

8. Saran dan Masukan untuk Perbaikan SMM

Rekomendasi untuk peningkatan dan perbaikan SMM di Jurusan Teknik Sipil

dapat dijabarkan sebagai berikut:

a. Beberapa sarana/alat laboratorium perlu mendapatkan pemuktahiran dan

penambahan alat sebagai salah satu dukungan untuk memperoleh akreditasi

internasional.

b. Diperlukan adanya pengadaan PLP/laboran pada beberapa laboratorium yang

ada di Jurusan Teknik Sipil.

c. Diperlukan adanya penyelarasan materi mata kuliah dan batasan yang jelas

pada lingkup topik yang dibahas dalam skripsi, tesis dan disertasi sesuai

dengan level KKNI antara Program Studi Sarjana, Magister dan Doktor.

d. Terdapat rekomendasi pada tahun 2015 yang masih belum dapat terlaksana,

oleh karena itu perlu adanya perbaikan khususnya pada peningkatan peran

dosen pembimbing akademik agar mahasiswa dapat lebih efektif dan efisien

dalam mengikuti perkuliahan dan pengambilan mata kuliah.

e. Untuk meningkatkan kegiatan akademik di tingkat internasional maka perlu

adanya peran serta aktif dan pengembangan beberapa program serta adanya

dukungan/komitmen dari pimpinan. Sehingga program kerja Jurusan Teknik

Sipil untuk memperoleh akreditasi internasional pada tahun 2017 dapat

dicapai.

Laporan Tinjauan Manajemen Jurusan Teknik Sipil 2016

46 Jurusan Teknik Sipil Universitas Brawijaya

V. PENUTUP

Demikian laporan tinjauan manajemen ini disusun dengan memperhatikan aturan

yang berlaku, umpan balik serta rencana strategis yang ada agar perbaikan dan

pengembangan kualitas dapat terus meningkat dengan tetap menjaga mutu dan

kualitas yang ada saat ini.

Tinjauan manajemen diharapkan dapat menjadi pertimbangan dalam

penyusunan program kerja setiap unit kerja di Jurusan Teknik Sipil Fakultas Teknik

Universitas Brawijaya.

Laporan Tinjauan Manajemen Jurusan Teknik Sipil 2016

Jurusan Teknik Sipil Universitas Brawijaya 47

LAMPIRAN

Lampiran 1. Evaluasi Tindak Lanjut Hasil AIM Sebelumnya Program Studi Sarjana

Kategori Temuan, Status

Temuan,

Tanggal Audit

Bidang yang diaudit

Uraian Ketidaksesuaian

dan Saran

Rencana Tindakan

Perbaikan atas

Temuan

Akar Penyebab Terjadinya

Temuan

Rencana Tindakan untuk

Menghilangkan Akar Penyebab

Temuan

Target Waktu Selesai

KTS / New / 09 Nov 2015

(SM-PS-B11) B. Standar Isi Pembelajaran

(Kurikulum) [11]

Unit Jaminan Mutu (UJM) belum melakukan

evaluasi internal kurikulum sebagai bagian dari kegiatan

penjaminan mutu yang mencakup evaluasi terhadap

input, proses dan output.

Evaluasi internal UJM dilaksanakan dalam 3 tahapan:

input (evaluasi terkait keketatan seleksi mahasiswa),

proses (evaluasi dari rekap materi dan juga quisoner

mahasiswa ke dosen), output (evaluasi terhadap masa tunggu kerja

dan jenis kerja)

Kegiatan terlaksana namun belum

terdokumentasikan dengan baik

Mendokumentasikan evaluasi internal yang selanjutnya

didokumentasikan bersama dengan tinjauan manajemen Jurusan Teknik Sipil

KTS / New / 09

Nov 2015

(SM-PS-J01) J.

Standar Kompetensi Peneliti untuk

Penelitian [01]

Tidak semua

Doktor memenuhi kualifikasi sbg Peneliti Utama

yaitu Doktor sbg Ketua dan peniliti mandiri sejumlah 15 penelitian.

Dokumen/data terkait dengan kualifikasi Peneliti

Utama belum ada.

Mendorong doktor

untuk melaksanakan penelitian dengan

mengupayakan terbentuknya grup riset

Beberapa doktor

aktif dalam melakukan penelitian

sedangkan beberapa yang lain belum

Dibentuk riset grup

untuk mendorong dan mengajak dosen - dosen yang masih

pasif untuk ikut melakukan penelitian.

KTS / New / RWS, RHW / 09

Nov 2015

(SM-PS-J04) J. Standar

Kompetensi Peneliti untuk Penelitian [04]

Dokumen yg berkaitan dengan

kualifikasi Peneliti Pemula tidak ada.

Menyusun dokumentasi

terkait kualifikasi Peneliti Pemula sebagai salah satu dokumen UJM

Belum diperoleh informasi atau

acuan kualifikasi peneliti pemula

Mempelajari mengenai sistem peneliti pemula

KTS / New/ 09 Nov 2015

(SM-PS-N02) N. Standar Capaian Penelitian [02]

Persentase publikasi artikel ilmiah dosen pada

jurnal internasional bereputasi adalah <25% per tahun.

Menginfromasikan dan membantu dosen dalam

pengajuan jurnal internasional

Beberapa dosen kesulitan dalam mencari dana

publikasi jurnal internasional bereputasi

Menyampaikan keluhan ke PPKID terkait sulitnya dana

publikasi serta mendorong dosen untuk ikut hibah penelitian agar dapat

menggunakan dana hibah untuk publikasi internasional

KTS / New / 09 Nov 2015

(SM-PS-N08) N. Standar Capaian

Penelitian [08]

Persentase dosen yang berperan

sebagai peserta pada pertemuan ilmiah internasional

adalah <50% per tahun

Menginformasikan dan membantu

mendaftarkan dosen pada keanggotan ilmiah

Kesulitan dosen dalam mencari

informasi terkait keanggotaan dan cara pendaftaran

Menginformasikan dan menjalin kerjasama

dengan asosiasi atau perkumpulan ilmiah yang sesuai dengan keilmuan

Laporan Tinjauan Manajemen Jurusan Teknik Sipil 2016

48 Jurusan Teknik Sipil Universitas Brawijaya

Kategori

Temuan, Status

Temuan,

Tanggal Audit

Bidang yang diaudit

Uraian Ketidaksesuaian

dan Saran

Rencana Tindakan

Perbaikan atas Temuan

Akar Penyebab Terjadinya

Temuan

Rencana Tindakan

untuk Menghilangkan Akar Penyebab

Temuan

Target Waktu Selesai

KTS / New / 09

Nov 2015

(SM-PS-N11) N.

Standar Capaian Penelitian [11]

Hasil penelitian

dan pengabdian kepada masyarakat

selama 5 tahun terakhir <35% per tahun dipublikasikan

dalam jurnal ilmiah nasional terakreditasi dan

prosiding.

Menginformasikan

seminar dan publikasi jurnal ilmiah agar hasil

penelitian dan pengabdian dapat dipublikasikan

jurnal ilmiah

nasional terakreditasi dibidang teknik

sipil sangat minim dan sulit apabila tidak terdapat

kebaharuan terutama pada PKM

Mengadakan pelatihan

atau workshop sehingga penelitian memiliki kualitas

menembus jurnal internasional terakreditasi. Namun untuk PKM dapat

difasilitasi dengan publikasi melalui website atau

pemasangan pada papan pengumuman/ informasi

KTS / New / 09

Nov 2015

(SM-PS-O01) O.

Standar Kompetensi Pelaksana

Pengabdian kepada Masyarakat [01]

Tidak ada Doktor

yg memenuhi kualifikasi sbg Peneliti Utama

yaitu Doktor yang telah memimpin PkM/sebagai Ketua Peneliti

dan/atau PkM mandiri dalam 15 (lima belas)

kegiatan PkM.

Mendorong doktor

untuk memenuhi kualifikasi peneliti utama dengan

memberikan kesempatan sebagai ketua PKM

Doktor yang

berkualifikasi sebagai peneliti utama kesulitan

dalam mencari obyek PKM

Membantu

memfasilitasi agar doktor yang berkualifikasi peneliti

utama dapat mendapatkan obyek PKM

KTS / New/ 09

Nov 2015

(SM-PS-O04) O.

Standar Kompetensi Pelaksana Pengabdian

kepada Masyarakat [04]

Tidak ada data

dosen yg memenuhi kualifikasi sbg Peneliti Pemula

yaitu Doktor yang telah memimpin PkM/sebagai Ketua Pelaksana

PkM dan/atau penelitian PkM mandiri dalam 1

(satu) penelitian atau Doktor/Magister yang telah

berpartisipasi sebagai Pembantu Pelaksana PkM

dalam 3 (tiga) penelitian.

Mendorong dosen

untuk mencapai kualifikasi peneliti pemula secara bertahap dengan

melakukan pembimbingan dan pelatihan.

Masih kurang

terbiasanya dosen muda untuk melakukan

penelitian, yang juga dikarenakan kurangnya

informasi mengenai peneliti pemula

Memberikan pelatihan

dan pementukan grup riset agar peneliti pemula dapat ikut, dan diharapkan

peneliti pemula akan mengetahui informasi dan cara melakukan penelitian. Selain itu

juga direncanakan untuk mengadakan workshop atau

pelatihan

KTS / New / 09 Nov 2015

(SM-PS-P01) P. Standar Proses Pengabdian kepada

Masyarakat [01]

Draf laporan PkM yang telah melalui perbaikan dari hasil seminar

belum melalui proses pemindaian anti plagiasi dan

menunjukkan orisinalitas ?70% disebut Laporan PkM.

Melakukan pemindaian melalui PPAP terhadap hasil PKM

Tidak adanya informasi mengenai hasil PKM yang perlu

dilaksanakan PPAP.

Mencari informasi dan MP/SOP terkait dengan pelaporan atau publikasi PKM

KTS / New / 09 Nov 2015

(SM-PS-P02) P. Standar Proses Pengabdian

kepada Masyarakat [02]

Publikasi hasil PkM belum dilakukan melalui jurnal dan

buku dan dapat ditambahkan

Kegiatan Pengabdian sulit untuk dilakukan

publikasi ilmiah karena tingkat

Adanya aturan yang mengharuskan

publikasi dalam seminar/poster,

Publikasi dilaksanakan setidaknya melalui poster / artikel yang

ditempel di Jurusan dan juga melalui

Laporan Tinjauan Manajemen Jurusan Teknik Sipil 2016

Jurusan Teknik Sipil Universitas Brawijaya 49

Kategori Temuan, Status

Temuan, Tanggal Audit

Bidang yang

diaudit

Uraian Ketidaksesuaian

dan Saran

Rencana Tindakan

Perbaikan atas Temuan

Akar Penyebab

Terjadinya Temuan

Rencana Tindakan untuk

Menghilangkan

Akar Penyebab Temuan

Target Waktu

Selesai

dalam bentuk (1) makalah seminar, baik dalam bentuk

oral atau poster, (2) pengajuan paten, (3) karya

tulis ilmiah populer, (4) HAKI, (5) produk/ prototipe/formula,

desain.

kebaharuan / novelties tidak menjadi kewajiban

dalam PKM, sedangkan untuk publikasi hal

tersebut menjadi suatu keharusan

paten, karya tulis, HAKI dll. Namun hal ini

memerlukan kebaharuan / novelties.

website.

KTS / New / 09

Nov 2015

(SM-PS-P03) P.

Standar Proses Pengabdian kepada

Masyarakat [03]

Publikasi hasil PkM

belum dipindai melalui Proses Pemindaian Anti

Plagiasi (PPAP) dan menunjukkan tingkat orisinalitas masing-masing

?95%.

Melakukan

pemindaian melalui PPAP terhadap hasil PKM

Tidak adanya

informasi mengenai hasil PKM yang perlu

dilaksanakan PPAP.

Mencari informasi dan

MP/SOP terkait dengan pelaporan atau publikasi PKM

KTS / New/ 09

Nov 2015

(SM-PS-R03) R.

Standar Capaian Pengabdian kepada

Masyarakat [03]

Belum ada hasil

PkM yang dipublikasikan di artikel ilmiah pada

jurnal internasional per tahun.

Publikasi

dilaksanakan melalui website jurusan atau

pemasangan pada papan pengumuman

Publikasi pada

jurnal internasional pada umumnya

mengacu kepada kebaharuan atau novelties

Publikasi dilaksanakan

melalui website jurusan atau pemasangan pada

papan pengumuman

Laporan Tinjauan Manajemen Jurusan Teknik Sipil 2016

50 Jurusan Teknik Sipil Universitas Brawijaya

Kategori

Temuan, Status

Temuan,

Tanggal Audit

Bidang yang diaudit

Uraian Ketidaksesuaian

dan Saran

Rencana Tindakan

Perbaikan atas Temuan

Akar Penyebab Terjadinya

Temuan

Rencana Tindakan

untuk Menghilangkan Akar Penyebab

Temuan

Target Waktu Selesai

KTS / Old / 20

Nov 2014

(SM-PS-B03) B.

Standar Isi Pembelajaran (Kurikulum) [03]

Tim kurikulum

telah disusun yang merupakan dosen perwakilan PS S1,

S2, S3 dan UJM. Representasi mahasiswa dan stakeholder

berupa masukkan / saran pada waktu redesign

kurikulum pada tahapan tracer studi / market value. Perlu

ditunjukkan dokumen-dokumen

penunjukkan tim kurikulum tersebut dan juga dokumen yang menyatakan

bahwa UJM/GJM mengawasi implementasi

kurikulum

Untuk

menyelesaikan temuan ini, maka telah disiapkan

beberapa dokumen kurikulum, termasuk surat

tugas tim kurikulum, dimana yang terbaru

adalah melalui surat keputusan dari Dekan dengan nomor 222 tahun

2015 per tanggal 19 Maret 2015. Selain itu perlu

disediakan juga dokumen - dokumen pengawasan

implementasi, salah satunya adalah dokumen

evaluasi terhadap rekap materi serta notulensi saat rapat ujm ataupun

kurikulum untuk menunjukkan bahwa tim ujm telah terlibat

dalam pengawasan implementasi kurikulum. Meski

demikian perlu adanya kerjasama / komunikasi dengan tim GJM

untuk dapat juga berperan dalam pengawasan

implementasi kurikulum.

Laporan Tinjauan Manajemen Jurusan Teknik Sipil 2016

Jurusan Teknik Sipil Universitas Brawijaya 51

Kategori Temuan, Status

Temuan, Tanggal Audit

Bidang yang

diaudit

Uraian Ketidaksesuaian

dan Saran

Rencana Tindakan

Perbaikan atas Temuan

Akar Penyebab

Terjadinya Temuan

Rencana Tindakan untuk

Menghilangkan

Akar Penyebab Temuan

Target Waktu

Selesai

KTS / Old / 20 Nov 2014

(SM-PS-B06) B. Standar Isi Pembelajaran

(Kurikulum) [06]

Metode pembelajaran mengacu kepada

capaian pembelajaran, dimana dalam

penyusunan capaian pembelajaran telah mengacu

kepada pengembangan keterampilan, self-

directed dan lifelong learning. Perlu ditunjukkan bukti dokumen

tersebut termasuk bagaimana PS menfasilitasi/

membuat metode pembelajaran lifelong learning

Pada dokumen kurikulum perlu ditambahkan

mengenai dokumen terkait dengan notulensi

maupun kronologis penyusunan capaian pembelajaran yang

mengacu pada keterampilan, self-directed dan

lifelong learning

KTS / Old / 20 Nov 2014

(SM-PS-B11) B. Standar Isi Pembelajaran

(Kurikulum) [11]

Belum ada deskripsi proses peran UJM dalam

Evaluasi terkait dengan input telah dilaksanakan

dengan memperhatikan rasio keketatan, data diri

mahasiswa, pemantauan SKS dan IP. Sedangkan

pelaksanaan proses dipantau melalui evaluasi RPKPS dan soal.

Evaluasi terhadap output dilihat melalui kuisoner pembelajaran

dosen oleh mahasiswa

Perlu adanya tambahan dokumentasi

dengan memberikan deskripsi terkait

peran UJM dalam melakukan evaluasi input, proses dan output

yang disertai dengan notulensi dari kegiatan UJM.

Dokumentasi ini akan dijadikan suatu laporan tertulis kegiatan

per semester atau per tahun yang dilaporkan kepada Ketua Jurusan.

KTS / Old / 20 Nov 2014

(SM-PS-C02) C. Standar Proses [02]

Mata kuliah telah menggunakan metode

pembelajaran dalam RPS yang memperlihat

pencapaian karakteristik tersebut. Perlu dibuktikan dengan

dokumen-dokumen bahwa proses

pembelajaran telah memnuhi sifat (a) sd (i)

Perlu adanya dokumentasi terkait dengan

proses pembelajaran yang telah dilaksanakan,

yaitu dengan rekap materi, rekap absen, dokumentasi

pembentukan RPS serta hasil dan proses evaluasi

yang berupa soal dan jawaban tugas, quis dan ujian.

Laporan Tinjauan Manajemen Jurusan Teknik Sipil 2016

52 Jurusan Teknik Sipil Universitas Brawijaya

Kategori

Temuan, Status

Temuan,

Tanggal Audit

Bidang yang diaudit

Uraian Ketidaksesuaian

dan Saran

Rencana Tindakan

Perbaikan atas Temuan

Akar Penyebab Terjadinya

Temuan

Rencana Tindakan

untuk Menghilangkan Akar Penyebab

Temuan

Target Waktu Selesai

KTS / Old / 20

Nov 2014

(SM-PS-C03) C.

Standar Proses [03]

RPS mata kuliah

telah disusun sesuai dengan Kepmendikbud no

49 tahun 2014. Dokumen-dokumen pendung RPS semua MK

kuliah perlu dilengkapi

Melengkapi

dokumen pendukung RPS semua mata

kuliah.

TS / Old/ 20 Nov 2014

(SM-PS-D02) D. Standar

Penilaian Pendidikan [02]

Beberapa mata kuliah telah

memiliki RPS yang memiliki sistem evaluasi yang mengacu kepada

tes-tes tersebut. Semua matakuliah hendaknya

memiliki RPS yang memuat sistem evaluasi

Melengkapi dokumen evaluasi

RPS semua mata kuliah.

KTS / Old / 20

Nov 2014

(SM-PS-D06) D.

Standar Penilaian Pendidikan [06]

Masih

direncanakan untuk disusun SKPI

Menyusun draft

SKPI yang sesuai dengan Capaian Pembelajaran (LO)

dari Program Studi S1, yang kemudian diserahkan kepada fakultas/universita

s sebagai bahan pertimbangan SKPI PS S1 Teknik Sipil.

KTS / Old / 20

Nov 2014

(SM-PS-E03) E.

Standar Pendidik dan Tenaga Kependidikan

[03]

Beban

pembimbingan dosen masih belum merata. PS

sebaiknya mempunyai data beban setiap dosen. Dan

menyelesaikan masalah bagaimana supaya

beban dosen merata dan sesuai dengan standar mutu.

Perlu adanya

pendataan dan perencanaan terkait dengan

jumlah SKS / beban dosen setiap semester sebagai salah satu

bahan penunjang EKD maupun SKP setiap dosen.

Dengan pendataan ini, maka pihak pengelola dapat memetakan dan

membagi beban secara merata.

KTS / Old / 20

Nov 2014

(SM-PS-F07) F.

Standar Pengelolaan [07]

Terdapat MP - IK

dan terevaluasi secara berkala

Melakukan

evaluasi dan pemuktahiran MP dan IK secara berkala.

Laporan Tinjauan Manajemen Jurusan Teknik Sipil 2016

Jurusan Teknik Sipil Universitas Brawijaya 53

Kategori Temuan, Status

Temuan, Tanggal Audit

Bidang yang

diaudit

Uraian Ketidaksesuaian

dan Saran

Rencana Tindakan

Perbaikan atas Temuan

Akar Penyebab

Terjadinya Temuan

Rencana Tindakan untuk

Menghilangkan

Akar Penyebab Temuan

Target Waktu

Selesai

KTS / Old / 20 Nov 2014

(SM-PS-F08) F. Standar Pengelolaan [08]

Terdapat Tinjauan Management yang merupakan salah

satu langkap penjaminan mutu dengan berbagai

umpan balik dan tindak lanjut. PS sebaiknya melengkapi

dokumen umpan balik terhadap pelayanan dan

dokumen tidak lanjut yang telah dilakukan sebagai respon atas

umpan balik

Langkah tindak lanjut telah dirumuskan oleh

pengelola jurusan, namun masih perlu didokumentasikan

dengan baik sebagai salah satu bukti adanya tindak lanjut /

respon dari umpan balik yang diterima.

KTS / Old / 20 Nov 2014

(WS-PS-24) 2. Profil [24]

Program kerja ada tapi konten belum ditunjukkan secara

eksplisit

Perbaikan pada penyusunan / penulisan

dokumen program kerja, sehingga konten yang ada

terjabarkan secara eksplisit dan komprehensif.

Lampiran 2. Evaluasi Tindak Lanjut Hasil AIM Sebelumnya Program Studi Magister

Kategori Temuan,

Status Temuan,

Tanggal Audit

Bidang yang

diaudit

Uraian

Ketidaksesuaian dan Saran

Rencana Tindakan

Perbaikan atas Temuan

Akar Penyebab

Terjadinya Temuan

Rencana Tindakan untuk

Menghilangkan Akar Penyebab

Temuan

Target

Waktu Selesai

KTS/New/09 Nov 2015

(SM-PS-B08) B. Standar Isi

Pembelajaran (Kurikulum) [08]

Belum semua mata kuliah

memiliki RPS

Membuat RPS seluruh mata kuliah

Belum ada dokumen RPS

Membuat RPS seluruh mata kuliah

Desember 2016

KTS/New/09 Nov 2015

(SM-PS-B11) B. Standar Isi Pembelajaran

(Kurikulum) [11]

Peran UJM hanya di tahapan output,

sedangkan tahapan input dan proses

dihandle oleh KDK

Menyusun program untuk kurikulum yang merupakan

kerjasama sinergi antara UJM, tim Kurikulum dan KDK

Belum adanya program terinci untuk kurikulum

Membuat program terinci untuk kurikulum, dimana

saat ini berada pada tahapan pembuatan RPS. Tahap

selanjutnya adalah pembuatan rubrik tugas oleh tim kurikulum, review RPS

oleh KDK dan evaluasi perkuliahan/tugas oleh UJM

Maret 2017

KTS/New/09 Nov 2015

(SM-PS-C03) C. Standar

Proses [03]

Substansi dari RPS masih belum

sesuai standar ideal

Membuat RPS sesuai standar

RPS belum memenuhi

standar

Membuat RPS sesuai standar

Desember 2016

Laporan Tinjauan Manajemen Jurusan Teknik Sipil 2016

54 Jurusan Teknik Sipil Universitas Brawijaya

Kategori

Temuan, Status

Temuan, Tanggal Audit

Bidang yang diaudit

Uraian Ketidaksesuaia

n dan Saran

Rencana Tindakan Perbaikan atas

Temuan

Akar

Penyebab Terjadinya

Temuan

Rencana Tindakan

untuk Menghilangkan Akar Penyebab

Temuan

Target Waktu Selesai

KTS/New/09 Nov

2015

(SM-PS-D01)

D. Standar Penilaian Pendidikan [01]

Proses penilaian

CP belum menggunakan metode yang secara terukur

secara sistematis

Membuat rubrik

tugas/kuis/UAS

Belum adanya

rubrik tugas/kuis/UAS

Membuat rubrik

tugas/kuis/UAS

Maret 2017

KTS/New/09 Nov

2015

(SM-PS-F06)

F. Standar Pengelolaan [06]

Belum pernah

dilakukan pelaporan kinerja KPS kepada

Dekan secara intensif

Melaporkan kinerja

KPS kepada Dekan FTUB

Belum adanya

sistem pelaporan kinerja KPS kepada Dekan

Sudah melaporkan

kinerja KPS kepada Dekan FTUB melalui Ketua Jurusan pada

bulan November 2016

Desember

2016

KTS/New/09 Nov

2015

(SM-PS-J01)

Standar Kompetensi Peneliti untuk

Penelitian [01]

Doktor sebagai

ketua penelitian belum memenuhi kualifikasi yang

sesuai standar

Ketua Penelitian

ditetapkan yang bergelar doktor

Belum semua

dosen bergelar doktor

Ketua Penelitian BPP

2016 yang bergelar doktor adalah 6 orang dari 11 penelitian,

sehingga prosentase 6/11 = 55%. Ketua Penelitian BOPTN 2016 yang

bergelar doktor adalah 2 orang dari 2 penelitian 2/2 = 100%

Desember

2016

KTS/New/09 Nov 2015

(SM-PS-N3) N. Standar Capaian

Penelitian [03]

Publikasi buku dosen belum mencapai 25%

Dosen mempublikasi buku

Dalam kurun waktu 2 tahun ini belum ada

penambahan publikasi buku oleh dosen

Himbauan untuk dosen mempublikasi buku

Desember 2017

KTS/New/09 Nov 2015

(SM-PS-N14) N. Standar Capaian

Penelitian [14]

Dosen yang menulis buku belum mencapai

20%

Dosen menulis buku Dalam kurun waktu 2 tahun ini belum ada

penambahan penulisan buku oleh dosen

Himbauan untuk dosen menulis buku

Desember 2017

KTS/New/09 Nov

2015

(SM-PS-R03)

R. Standar Capaian Pengabdian

kepada Masyarakat [03]

Belum ada hasil

PKM yang dipublikasikan dalam jurnal

internasional

Hasil PKM berupa

hasil survei lapangan dan perencanaan serta pembangunan

fisik yang diserahkan langsung kepada masyarakat.

Tidak ada

kewajiban hasil PKM untuk dipublikasikan,

saat ini hanya berupa laporan tertulis saja.

Himbauan untuk

menulis hasil PKM yang merupakan temuan baru ke jurnal

internasional

Laporan Tinjauan Manajemen Jurusan Teknik Sipil 2016

Jurusan Teknik Sipil Universitas Brawijaya 55

Lampiran 3. Evaluasi Tindak Lanjut Hasil AIM Sebelumnya Program Studi Doktor

Kategori Temuan, Status

Temuan, Tanggal Audit

Bidang yang diaudit

Uraian Ketidaksesuaian

dan Saran

Rencana Tindakan

Perbaikan atas

Temuan

Akar Penyebab Terjadinya

Temuan

Rencana Tindakan untuk

Menghilangkan

Akar Penyebab Temuan

Target Waktu

Selesai

KTS/New/09 Nov 2015

(SM-PS-B08) B. Standar Isi

Pembelajaran (Kurikulum) [08]

Mekanisme evaluasi masih

dalam proses penyesuaian. RPS beberapa mata

kuliah bersifat riset dimana mekanisme evaluasi masih

dirumuskan. Koordinasi antar peminatan dalam

PS S3 TS yang melibatkan 3 jurusan cukup menyulitkan

Sudah membuat RPS yang perlu

dilengkapi dengan rubrik penilaian tugas/kuis/UAS

Belum ada RPS standar berikut

rubrik

RPS akan dilengkapi dengan rubrik

penilaian tugas/kuis/UAS

Maret 2017

KTS/New/09 Nov 2015

(SM-PS-D01) B. Standar Penilaian

Pendidikan [01]

Kesulitan menilai validasi capaian pembelajaran

ketika soal tidak mudah dilakukan penilaian,

khususnya bila berupa studi kasus atau berupa presentasi

Membuat rubrik penilaian untuk tugas/kuis/UAS

Belum adanya rubrik penilaian untuk

tugas/kuis/UAS

Membuat rubrik penilaian tugas/kuis/UAS

Maret 2017

KTS/New/09 Nov

2015

(SM-PS-N14)

N. Standar Capaian Penelitian

[14]

Belum mencapai

25% dosen menulis dan menerbitkan buku.

Badan Penerbit FTUB bisa diberdayakan untuk

mendukung/menambah UB Press

Dosen menulis

dan menerbitkan buku

Dalam kurun

waktu 1 tahun ini belum ada penambahan

penulisan dan penerbitan buku oleh dosen

Himbauan untuk

dosen menulis dan menerbitkan buku

Desember

2017

KTS/New/09 Nov 2015

(SM-PS-O01) O. Standar Kompetensi

Pelaksana Pengabdian Kepada Masyarakat

[01]

Belum semua Ketua (penelitian utama) memiliki

track record 15 kali pengabdian

Sulit dipenuhi, karena bila dihitung 1 tahun 1

kali pengabdian, maka hanya dosen yang sudah mengabdi lebih

dari 15 tahun yang layak menjadi ketua.

Ketua Penelitian masa kerjanya ada yang masih

di bawah 15 tahun

Disarankan agar ketua pengabdian yang mempunyai masa

kerja lebih dari 15 tahun

Desember 2016

KTS/New/09 Nov 2015

(SM-PS-O01) O. Standar

Kompetensi Pelaksana Pengabdian Kepada

Masyarakat [01]

PPAP belum dilaksanakan

untuk PKM internal fakultas. Diusulkan BPP Fakultas saat melakukan

monitoring laporan juga melakukan pemindaian (untuk

kegiatan 2016)

Belum dilaksanakan PPAP

PKM

PPAP proposal dan laporan

adalah tugas BPP

Mengusulkan pada BPP untuk melakukan

PPAP proposal dan laporan

Desember 2016

Laporan Tinjauan Manajemen Jurusan Teknik Sipil 2016

56 Jurusan Teknik Sipil Universitas Brawijaya

Kategori Temuan, Status

Temuan, Tanggal Audit

Bidang yang diaudit

Uraian Ketidaksesuaian

dan Saran

Rencana Tindakan

Perbaikan atas

Temuan

Akar Penyebab Terjadinya

Temuan

Rencana Tindakan untuk

Menghilangkan

Akar Penyebab Temuan

Target Waktu

Selesai

KTS/New/09 Nov 2015

(SM-PS-P02) P. Standar Proses

Pengabdian Kepada Masyarakat [02]

Kegiatan sebagaimana dalam butir mutu

tersebut masih terbatas pada kegiatan penelitian.

Diusulkan kepada BPP FT agar output dari PKM

juga menetapkan standar mutu P02

Belum dilaksanakan PPAP PKM

PPAP proposal dan laporan adalah tugas

BPP

Mengusulkan pada BPP untuk melakukan PPAP proposal dan

laporan

Desember 2016

KTS/New/09 Nov

2015

(SM-PS-P03)

P. Standar Proses Pengabdian

Kepada Masyarakat [02]

PPAP belum

dilaksanakan oleh jurusan maupun BPP FT. Masih

terbatas pada skripsi, tesis, dan disertasi. Diusulkan pada

jurusan/BPP (karena seleksi di level jurusan)

melakukan PPAP untuk proposal dan laporan adalah tugas BPP

Belum

dilaksanakan PPAP PKM

PPAP proposal

dan laporan adalah tugas BPP

Mengusulkan pada

BPP untuk melakukan PPAP proposal dan laporan

Desember

2016

KTS/New/09 Nov 2015

(SM-PS-R03) R. Standar Capaian

Pengabdian Kepada Masyarakat [03]

Hasil PKM belum banyak dipublikasikan

dalam jurnal ilmiah. Penulis/Tim PKM (terutama PKM terpadu)

diwajibkan menulis artikel ilmiah

Hasil PKM berupa hasil survei lapangan dan

perencanaan serta pembangunan fisik yang diserahkan langsung kepada

masyarakat perlu ditindak lanjuti untuk ditulis di

artikel ilmiah

Hasil PKM belum dipublikasikan,

saat ini hanya berupa laporan tertulis saja.

Himbauan untuk mepublikasikan hasil PKM

Desember 2017

KTS/Old/20 Nov 2014

(SM-PS-B01) B. Standar Isi

Pembelajaran (Kurikulum) [01]

Terdapat matriks antara bahan

kajian/mata kuliah dengan capaian pembelajaran yang merupakan

salah satu evaluasi kurikulum dengan capaian

pembelajaran (sistem dokumentasi belum diperbaiki)

Membuat matriks mata kuliah

dengan capaian pembelajaran

Belum ada matrik mata

kuliah dengan capaian pembelajaran

Sudah ada matriks mata kuliah dengan

capaian pembelajaran yang tercantum dalam dokumen kurikulum

Desember 2016

KTS/Old/20 Nov

2014

(SM-PS-B05)

B. Standar Isi Pembelajaran (Kurikulum) [05]

CP yang disusun

telah digunakan sebagai acuan pada penyusunan RPS dengan

berbagai atributnya, serta pada penyusunan rubrik-rubrik

evaluasi

Capaian

pembelajaran sudah digunakan untuk menyusun RPS

RPS belum

disusun

RPS sudah disusun

dan telah memasukkan capaian pembelajarannya

Desember

2016

Laporan Tinjauan Manajemen Jurusan Teknik Sipil 2016

Jurusan Teknik Sipil Universitas Brawijaya 57

Kategori Temuan,

Status Temuan,

Tanggal Audit

Bidang yang diaudit

Uraian

Ketidaksesuaian dan Saran

Rencana

Tindakan Perbaikan atas

Temuan

Akar

Penyebab Terjadinya

Temuan

Rencana Tindakan untuk

Menghilangkan Akar Penyebab

Temuan

Target

Waktu Selesai

KTS/Old/20 Nov 2014

(SM-PS-B08) B. Standar Isi

Pembelajaran (Kurikulum) [08]

UJM telah melaksanakan

evaluasi terkait dengan RPKPS dan validasi soal,

namun masih direncanakan suatu sistem untuk dapat

mengevaluasi metode pembelajaran

berdasar atas indikator dari RPS (baru direncanakan)

Membuat rubrik penilaian untuk

tugas/kuis/UAS

Belum adanya rubrik penilaian

untuk tugas/kuis/UAS

Membuat rubrik penilaian

tugas/kuis/UAS

Maret 2017

KTS/Old/20 Nov 2014

(SM-PS-D04) D. Standar Penilaian Pendidikan

[04]

Terdapat evaluasi rekap materi oleh KKDK

Melakukan evaluasi rekap materi oleh UJM dan KDK

Belum adanya evaluasi, dikarenakan RPS belum tersusun

pada saat audit

RPS sudah dibuat dan akan dievaluasi rekap materi untuk semester Ganjil 2016/2017

Desember 2016

KTS/Old/20 Nov 2014

(WS-PS-13) 1. Keberadaan website unit kerja [13]

Belum semua tersajikan dalam bahasa inggris

Mengupdate website PS S3 Ilmu Teknik Sipil dalam bahasa

Inggris

Belum ada website PS S3 Ilmu Teknik Sipil yang berbahasa

Inggris

Sudah ada website PS S3 Ilmu Teknik Sipil yang berbahasa Inggris

Desember 2016

KTS/Old/20 Nov 2014

(WS-PS-64) 6. Sistem Penjaminan

Mutu [64]

Belum ada tinjauan manajemen

Membuat Tinjauan Manajemen

Belum ada Tinjauan Manajemen

Sudah ada Tinjauan Manajemen

Desember 2016

Laporan Tinjauan Manajemen Jurusan Teknik Sipil 2016

58 Jurusan Teknik Sipil Universitas Brawijaya

Lampiran 4. Evaluasi Tindak Lanjut Hasil AIM Sebelumnya Laboratorium Struktur

dan Bahan Konstruksi

Kategori

Temuan, Status

Temuan, Tanggal Audit

Bidang yang diaudit

Uraian Ketidaksesuaian

dan Saran

Rencana

Tindakan Perbaikan atas

Temuan

Akar

Penyebab Terjadinya

Temuan

Rencana Tindakan

untuk Menghilangkan Akar Penyebab

Temuan

Target Waktu Selesai

KTS / New / 09 Nov 2015

(IS-L-41a) B. Persyaratan

SMM ISO 9001:2008 [41a]

Struktur organisasi dan tupoksi telah

ada namun belum lengkap dan belum diupload.

Sudah dilengkapi namun belum

diupload

KTS / New / 09 Nov 2015

(IS-L-41f) B. Persyaratan

SMM ISO 9001:2008 [41f]

Belum ada MP K3 Sudah dibuat namun belum

diupload

KTS / New / 09 Nov 2015

(IS-L-41g) B. Persyaratan

SMM ISO 9001:2008 [41g]

Daftar Sarpras sudah ada, namun

ketersediaannya masih kurang. Data yang diupload masih

ada beberapa yang belum lengkap.

Sudah dilengkapi namun belum

diupload

KTS / New / 09 Nov 2015

(IS-L-553) B. Persyaratan SMM ISO

9001:2008 [553]

Komunikasi internal sudah ada, namun belum

terjadual teratur dan terdokumentasi dengan baik.

Dibuatkan absensi untuk tiap kegiatan

komunikasi internal

KTS / New / 09 Nov 2015

(IS-L-622) B. Persyaratan

SMM ISO 9001:2008 [622]

Gap analysis SDM belum ada

Gap analysis sudah dibuat

namun belum diupload

KTS / New / 09 Nov 2015

(IS-L-63) B. Persyaratan

SMM ISO 9001:2008 [63]

Daftar alat dan penggunaan

sudah ada. Alat masih kurang ketersediaannya.

Kadang masih terjadi antrian benda uji baik dari penelitian,

maupun dari kerjasama luar saat di lab sedang

berlangsung praktikum mahasiswa.

Masih harus menyesuaikan

dengan jadwal mahasiswa karena ketersediaan alat

yang terbatas

KTS / New / 09 Nov 2015

(IS-L-64) B. Persyaratan

SMM ISO 9001:2008 [64]

Lingkungan kerja masih belum

bersih, belum nyaman, dan belum aman.

Masih banyak benda uji dan perlatan yang berserakan kurang

teratur.

Dilakukan proses pembersihan

setiap selesai melakukan kegiatan

Laporan Tinjauan Manajemen Jurusan Teknik Sipil 2016

Jurusan Teknik Sipil Universitas Brawijaya 59

Kategori Temuan, Status

Temuan,

Tanggal Audit

Bidang yang diaudit

Uraian Ketidaksesuaian

dan Saran

Rencana Tindakan

Perbaikan atas

Temuan

Akar Penyebab Terjadinya

Temuan

Rencana Tindakan untuk

Menghilangkan Akar Penyebab

Temuan

Target Waktu Selesai

KTS / New / 09 Nov 2015

(IS-L-732) B. Persyaratan SMM ISO 9001:2008 [732]

Regulasi sudah ada, sudah dilaksanakan namun belum

terdokumentasi dengan baik.

Dalam proses pendokumentasian regulasi

KTS / New / 09

Nov 2015

(IS-L-743) B.

Persyaratan SMM ISO 9001:2008 [743]

Pengadaan barang

ditangani oleh Fakultas berdasarkan usulan dari lab

dan jurusan. Verifikasi dilakukan Fakultas

dengan pelibatan jurusan dan lab. Perlu dikontrol terkait dengan

proses pengusulan barang yang di Fakultas.

KTS / New / 09 Nov 2015

(IS-L-91) Pengelolaan

Limbah B3 [91]

Limbah masih diletakkan di luar

lab tanpa pengelolaan yang teratur dan terstruktur.

Banyak digunakan untuk timbunan baik oleh lab dan

sekitarnya maupun untuk pihak luar yang berminat dengan

ijin dari lab.

Limbah dibuang secara periodik

KTS / Old / 13

Nov 2014

(IS-L-64) B.

Persyaratan SMM ISO 9001:2008 [64]

Belum ada K3, MP

suasana akademis ada

K3 sudah tersedia

yaitu helm, jas, sarung tangan dan fasilitas pemadam

kebakaran

KTS / Old / 13

Nov 2014

(WS-L-13) 1.

Keberadaan Website Unit Kerja [13]

Belum secara

keseluruhan konten website disajikan bilingual

Dalam proses

untuk membuat website bilingual

KTS / Old / 13 Nov 2014

(WS-L-23) 2. Profil [23]

Struktur organisasi belum

memasukkan unsur asisten dosen yang

terlibat dalam layanan laboratorium

Unsur asisten sudah dimasukkan

ke dalam struktur organisasi namun belum diupload

KTS / Old / 13

Nov 2014

(WS-L-25) 2.

Profil [25]

Tupoksi bagi

asisten dosen belum ada

Tupoksi asisten

telah dibuat namun belum diupload

KTS / Old / 13 Nov 2014

(WS-L-31) 3. Sistem Dokumen

[31]

Dokumen MP sudah ada dalam

bentuk draf (belum terlegalisir) dan perlu membuat IK dan

borang

Sudah dibuat namun belum

diupload

Laporan Tinjauan Manajemen Jurusan Teknik Sipil 2016

60 Jurusan Teknik Sipil Universitas Brawijaya

Kategori

Temuan, Status

Temuan, Tanggal Audit

Bidang yang diaudit

Uraian Ketidaksesuaian

dan Saran

Rencana

Tindakan Perbaikan atas

Temuan

Akar

Penyebab Terjadinya

Temuan

Rencana Tindakan

untuk Menghilangkan Akar Penyebab

Temuan

Target Waktu Selesai

KTS / Old / 13 Nov 2014

(WS-L-41) 4. Layanan [41]

Belum memberikan

informasi layanan yang informatif dan mendetail

Informasi layanan telah dibuat

namun belum diupload

Laporan Tinjauan Manajemen Jurusan Teknik Sipil 2016

Jurusan Teknik Sipil Universitas Brawijaya 61

Lampiran 5. Evaluasi Tindak Lanjut Hasil AIM Sebelumnya mekanika Tanah dan

Geologi

Kategori Temuan, Status

Temuan, Tanggal Audit

Bidang yang

diaudit

Uraian Ketidaksesuaian

dan Saran

Rencana Tindakan

Perbaikan atas Temuan

Akar Penyebab

Terjadinya Temuan

Rencana Tindakan untuk

Menghilangkan

Akar Penyebab Temuan

Target Waktu

Selesai

KTS / New / 09 Nov 2015

(IS-L-41d) B. Persyaratan

SMM ISO 9001:2008 [41d]

Persyaratan produk berupa

buku laporan praktikum dan surat puas telah ditetapkan, namun

perlu dibuat MP dan IK pengambilan surat puas

- MP dan IK pengambilan surat

puas dimasukkan di MP dan IK Pelaksanaan Praktikum Lab.

Mekanika Tanah dan Geologi

Pada manual prosedur Lab.

Mekanika Tanah dan Geologi yang lama dijelaskan

bahwa tanda bukti telah melakukan praktikum

adalah laporan praktikum, tidak ada surat puas

Di dalam MP dan IK pelaksanaan

praktikum Mekanika Tanah dan Geologi ditambahkan MP dan IK pengambilan surat

puas

November 2016

KTS / New / 09 Nov 2015

(IS-L-41f) B. Persyaratan

SMM ISO 9001:2008 [41f]

MP telah dibuat, namun perlu

penyempurnaan format bagan alir MP (terdapat

komponen PIC/Pelaksana, Aktifitas, Dokumen, Waktu)

- Dibuatkan bagan alir MP yang sudah

dilengkapi dengan PIC

Belum ada PIC pada bagan alir

MP

Dibuatkan bagan alir MP yang dilengkapi

dengan PIC

November 2016

KTS / New / 09 Nov 2015

(IS-L-41g) B. Persyaratan

SMM ISO 9001:2008 [41g]

untuk memenuhi kecukupan sarpras

alat laboratorium telah diajukan ke jurusan namun

belum ada tindak lanjut

- Dibuatkan surat pengajuan alat

laboratorium kepada Ketua Jurusan Teknik

Sipil (nomor: 27/MKT/FT/VI/2016)

Belum ada tindak lanjut dari

pengajuan alat laboratorium kepada jurusan

Dibuatkan surat pengajuan alat

laboratorium kepada Ketua Jurusan teknik Sipil

November 2016

KTS / New / 09 Nov 2015

(IS-L-622) B. Persyaratan

SMM ISO 9001:2008 [622]

Terdapat daftar kompetensi SDM

yang tersedia dan daftar kompetensi yang dibutuhkan, namun perlu

dibuat gap analisis kompetensi

- Dibuatkan peta kebutuhan dosen

geotek, pranata laboratorium, dan staff administrasi laboratorium

disertai PIC

daftar kompetensi SDM

belum dibuatkan GAP analisis kopetensi

Dibuatkan peta kebutuhan dosen

geotek, pranata laboratorium, dan staff administrasi laboratorium disertai

PIC

November 2016

KTS / Old / 13 Nov 2014

(IS-L-64) B. Persyaratan

SMM ISO 9001:2008 [64]

dibuat peraturan K3, IK tentang

ketertiban kebersihan dan keamanan, dipisahkan zona

bersih dan zona kotor dengan memisahkan ruangan yg bersih

dan kotor

- Dibuatkan peraturan K3 dan

untuk IK tentang ketertiban kebersihan dan keamanan

laboratorium sudah dijelaskan di MP dan IK Pelaksanaan

Praktikum Lab. Mekanika Tanah dan Geologi

Belum ada peraturan K3

dan IK tentang ketertiban kebersihan dan keamanan

laboratorium

Dibuatkan peraturan tentang K3 dan IK

tentang ketertiban dan kebersihan dan keamanan laboratorium

dijelaskan di MP dan IK pelaksanaan praktikum Mekanika Tanah dan Geologi

November 2016

Laporan Tinjauan Manajemen Jurusan Teknik Sipil 2016

62 Jurusan Teknik Sipil Universitas Brawijaya

Kategori

Temuan, Status

Temuan,

Tanggal Audit

Bidang yang diaudit

Uraian Ketidaksesuaian

dan Saran

Rencana Tindakan

Perbaikan atas Temuan

Akar Penyebab Terjadinya

Temuan

Rencana Tindakan

untuk Menghilangkan Akar Penyebab

Temuan

Target Waktu Selesai

- untuk pemisahan

zona bersih dan zona kotor tidak ada peraturan

tersendiri, namun sudah dijelaskan di MP dan IK pelaksanaan

praktikum tentang pembuangan sampel yang

sudah tidak digunakan lagi ke bak pembuangan sampel

Belum ada

peraturan khusus yang menjelaskan

pemisahan zona kotor dan zona bersih

Ditambahkan MP dan

IK pembuangan sisa sampel pada bak pembuangan sisa

sampel pada MP dan IK pelaksanaan praktikum Mekanika Tanah dan Geologi

November

2016

KTS / Old / MAF, SAR / 13 Nov

2014

(WS-L-41) 4. Layanan [41]

ada dan layanan intern saja, untuk

layanan ekstern belum ada termasuk tarif

Dibuatkan surat perihal Standar

Tarif Layanan Jasa penggunaan Fasilitas

Laboratorium yang ditujukan kepada Pembantu Dekan Bid. Adm dan

Keuangan FT UB (Nomor : 255/UN10.6.1/KU/

2016)

Standar tarif layanan jasa

penggunaan fasilitas laboratorium

untuk layanan ekstern belum ada

Dibuatkan surat perihal Standar Tarif

Layanan Jasa penggunaan Fasilitas Laboratorium yang

ditujukan kepada Pembantu Dekan Bid. Adm dan Keuangan FT UB

November 2016

Laporan Tinjauan Manajemen Jurusan Teknik Sipil 2016

Jurusan Teknik Sipil Universitas Brawijaya 63

Lampiran 6. Evaluasi Tindak Lanjut Hasil AIM Sebelumnya Laboratorium

Transportasi dan penginderaan Jauh

Kategori Temuan, Status

Temuan, Tanggal Audit

Bidang yang

diaudit

Uraian Ketidaksesuaian dan

Saran

Rencana Tindakan Perbaikan

atas Temuan

Akar Penyebab

Terjadinya Temuan

Rencana Tindakan untuk

Menghilangkan

Akar Penyebab Temuan

Target Waktu

Selesai

KTS / New / DFK, WSI / 09

Nov 2015

(IS-L-41a) B. Persyaratan

SMM ISO 9001:2008 [41a]

Struktur organisasi dan mandate tupoksi sudah

ada, namun belum bisa ditunjukkan dengan jelas

KTS / New /

DFK, WSI / 09

Nov 2015

(IS-L-41b) B.

Persyaratan

SMM ISO

9001:2008 [41b]

Tupoksi masing-masing personil sudah ada, namun belum bisa

ditunjukkan dengan jelas

KTS / New /

DFK, WSI / 09

Nov 2015

(IS-L-41d) B.

Persyaratan

SMM ISO

9001:2008 [41d]

Produk (barang/jasa) organisasi/unit kerja sudah ada, namun

belum bisa ditunjukkan dengan jelas

KTS / New /

DFK, WSI / 09

Nov 2015

(IS-L-41f) B.

Persyaratan

SMM ISO

9001:2008 [41f]

Ketersediaan MP sesuai dengan proses bisnis

organisasi/unit kerja sudah ada, namun belum bisa ditunjukkan

dengan jelas

KTS / New /

DFK, WSI / 09

Nov 2015

(IS-L-41g) B.

Persyaratan

SMM ISO

9001:2008 [41g]

Kecukupan sumber daya (SDM dan sarpras) untuk mendukung

proses bisnis organisasi untuk unit kerja sudah ada, namun belum bisa

ditunjukkan dengan jelas

KTS / New /

DFK, WSI / 09

Nov 2015

(IS-L-41h) B.

Persyaratan

SMM ISO

9001:2008 [41h]

Setiap proses/layanan/kegiatan mengikuti tahap PDCA

sudah ada, namun belum bisa ditunjukkan dengan jelas

KTS / New /

DFK, WSI / 09

Nov 2015

(IS-L-424) B.

Persyaratan

SMM ISO

9001:2008 [424]

Rekaman setiap proses/layanan/kegiatan

meliputi tahap PDCA sudah ada, namun belum bisa ditunjukkan

dengan jelas

KTS / New /

DFK, WSI / 09

Nov 2015

(IS-L-553) B.

Persyaratan

SMM ISO

9001:2008 [553]

Adanya komunikasi internal (metode, periode, catatan hasil, daftar hadir, dsb) sudah

ada, namun belum bisa ditunjukkan dengan jelas

KTS / New /

DFK, WSI / 09

Nov 2015

(IS-L-622) B.

Persyaratan

SMM ISO

9001:2008 [622]

Penyediaan SDM sesuai kompetensi (daftar

kompetensi, job analysis, gap analysis, kebijakan dan perencanaan

pengembangan SDM) sudah ada, namun belum bisa ditunjukkan

Laporan Tinjauan Manajemen Jurusan Teknik Sipil 2016

64 Jurusan Teknik Sipil Universitas Brawijaya

Kategori

Temuan, Status

Temuan,

Tanggal Audit

Bidang yang diaudit

Uraian Ketidaksesuaian dan

Saran

Rencana

Tindakan Perbaikan

atas

Temuan

Akar Penyebab Terjadinya

Temuan

Rencana Tindakan

untuk Menghilangkan Akar Penyebab

Temuan

Target Waktu Selesai

dengan jelas

KTS / New /

DFK, WSI / 09

Nov 2015

(IS-L-622a) B.

Persyaratan

SMM ISO

9001:2008

[622a]

Dilakukan evaluasi kinerja SDM (metode

dan hasilnya) sudah ada, namun belum bisa ditunjukkan dengan jelas

KTS / New /

DFK, WSI / 09

Nov 2015

(IS-L-63) B.

Persyaratan

SMM ISO

9001:2008 [63]

Daftar dan kecukupan sarpras termasuk

metode pemeliharaan sudah ada, namun belum bisa ditunjukkan

dengan jelas

KTS / New /

DFK, WSI / 09

Nov 2015

(IS-L-64) B.

Persyaratan

SMM ISO

9001:2008 [64]

Lingkungan kerja (aman, nyaman, bersih, rapi, kondusif) sudah ada, namun belum bisa

ditunjukkan dengan jelas

KTS / New /

DFK, WSI / 09

Nov 2015

(IS-L-722) B.

Persyaratan

SMM ISO

9001:2008 [722]

Hasil evaluasi produk (jasa) yang diberikan

kepada pelanggan (kesesuaian dengan persyaratan) sudah ada,

namun belum bisa ditunjukkan dengan jelas

KTS / New /

DFK, WSI / 09

Nov 2015

(IS-L-732) B.

Persyaratan

SMM ISO

9001:2008 [732]

Bahan bagi desain dan pengembangan produk/jasa.

Keberadaan fungsi/unit/wewenang, regulasi yang berlaku,

informasi dari desain sebelumnya sudah ada, namun belum bisa ditunjukkan dengan

jelas

KTS / New /

DFK, WSI / 09

Nov 2015

(IS-L-743) B.

Persyaratan

SMM ISO

9001:2008 [743]

Verikasi hasil pengadaan

barang dan jasa oleh unit kerja (mekanisme dan hasilnya) sudah

ada, namun belum bisa ditunjukkan dengan jelas

KTS / New /

DFK, WSI / 09

Nov 2015

(IS-L-751) B.

Persyaratan

SMM ISO

9001:2008 [751]

Rekaman untuk bukti terkendalinya pelayanan produksi atau layanan

jasa

KTS / New /

DFK, WSI / 09

Nov 2015

(IS-L-754) B.

Persyaratan

SMM ISO

9001:2008 [754]

Rekaman milik pelanggan

Laporan Tinjauan Manajemen Jurusan Teknik Sipil 2016

Jurusan Teknik Sipil Universitas Brawijaya 65

Kategori Temuan, Status

Temuan, Tanggal Audit

Bidang yang

diaudit

Uraian Ketidaksesuaian dan

Saran

Rencana Tindakan Perbaikan

atas Temuan

Akar Penyebab

Terjadinya Temuan

Rencana Tindakan untuk

Menghilangkan

Akar Penyebab Temuan

Target Waktu

Selesai

KTS / New /

DFK, WSI / 09

Nov 2015

(IS-L-821) B.

Persyaratan

SMM ISO

9001:2008 [821]

Pengukuran kepuasan pelanggan pada setiap proses kegiatan,

termasuk adanya analisis dan tindak lanjutnya

KTS / New /

DFK, WSI / 09

Nov 2015

(IS-L-91)

Pengelolaan

Limbah B3 [91]

Keberadaan limbah

laboratorium

KTS / New /

DFK, WSI / 09

Nov 2015

(IS-L-92)

Pengelolaan

Limbah B3 [92]

Rencana pengolahan

limbah

KTS / New /

DFK, WSI / 09

Nov 2015

(IS-L-93)

Pengelolaan

Limbah B3 [93]

Implementasi

pengelolaan limbah B3

KTS / Old / NFN,

UYA / 13 Nov

2014

(PTK-02) A.

Permintaan

Tindakan

Korektif (PTK) [0

Tindakan perbaikan atas

temuan AIM sebelumnya

(2014). Sebagian

temuan sudah

ditindaklanjuti. Log book

untuk setiap alat belum

ada

KTS / Old / NFN,

UYA / 13 Nov

2014

(IS-L-41f) B.

Persyaratan

SMM ISO

9001:2008 [41f]

Ketersediaan MP sesuai

proses bisnis

organisasi/unit kerja.

Lab sudah membuat

beberapa MP sesuai

dengan proses bisnis,

tetapi MP Pemeliharaan

Alat dan MP Verifikasi

Penerimaan Alat belum

ada (2014)

KTS / Old / NFN,

UYA / 13 Nov

2014

(IS-L-41g) B.

Persyaratan

SMM ISO

9001:2008 [41g]

Kecukupan sumber daya

(SDM dan sarpras)

untuk mendukung

proses bisnis organisasi

untuk unit kerja.

Sumberdaya

laboratorium terbatas,

sudah mengajukan

pengadaan laboran,

namun belum terealisasi

(2014)

KTS / Old / NFN,

UYA / 13 Nov

2014

(IS-L-622) B.

Persyaratan

SMM ISO

9001:2008 [622]

Penyediaan SDM sesuai

kompetensi (daftar

kompetensi, job

analysis, gap analysis,

kebijakan dan

perencanaan

pengembangan SDM).

PLP sudah tersertifikasi

di ITB. Perlu ditambah

Laporan Tinjauan Manajemen Jurusan Teknik Sipil 2016

66 Jurusan Teknik Sipil Universitas Brawijaya

Kategori

Temuan, Status

Temuan,

Tanggal Audit

Bidang yang diaudit

Uraian Ketidaksesuaian dan

Saran

Rencana

Tindakan Perbaikan

atas

Temuan

Akar Penyebab Terjadinya

Temuan

Rencana Tindakan

untuk Menghilangkan Akar Penyebab

Temuan

Target Waktu Selesai

Laboran untuk

Penginderaan Jauh. Gap

analisis belum dilakukan

secara komprehensif

(2014)

KTS / Old / NFN,

UYA / 13 Nov

2014

(IS-L-63) B.

Persyaratan

SMM ISO

9001:2008 [63]

Daftar dan kecukupan

sarpras termasuk

metode pemeliharaan.

Alat cukup, tetapi sudah

old-fashioned. Ada MP

penggunaan alat.

Metode pemeliharaan

alat belum ada (2014)

KTS / Old / NFN,

UYA / 13 Nov

2014

(IS-L-732) B.

Persyaratan

SMM ISO

9001:2008 [732]

Bahan bagi desain dan

pengembangan

produk/jasa.

Keberadaan

fungsi/unit/wewenang,

regulasi yang berlaku,

informasi dari desain

sebelumnya. Sudah ada

rencana pengembangan

jasa (khususnya

melayani penelitian

mahasiswa

pascasarjana), tetapi

karena sudah sekian

lama tidak

direalisasikan, maka

rencana ini belum

dilaksanakan (2014)

KTS / Old / NFN,

UYA / 13 Nov

2014

(IS-L-743) B.

Persyaratan

SMM ISO

9001:2008 [743]

Verikasi hasil pengadaan

barang dan jasa oleh

unit kerja (mekanisme

dan hasilnya). Verifikasi

hasil pengadaan barang

dan jasa (mekanisme

dan hasil). Pengadaan

alat dan bahan di Lab ini

dilakukan terakhir kali

tahun 1990an, alat dan

bahan sangat kurang

mendukung untuk

mendukung kegiatan

akademik. Mahasiswa S2

dan S3 meminjam

barang ke Puskim

Bandung, sementara

Lab ini adalah Lab yang

paling produktif.

Pengelola Lab sempat

melakukan studi

banding ke Malaysia

untuk mengetahui

kelengkapan Lab di

Laporan Tinjauan Manajemen Jurusan Teknik Sipil 2016

Jurusan Teknik Sipil Universitas Brawijaya 67

Kategori Temuan, Status

Temuan, Tanggal Audit

Bidang yang

diaudit

Uraian Ketidaksesuaian dan

Saran

Rencana Tindakan Perbaikan

atas Temuan

Akar Penyebab

Terjadinya Temuan

Rencana Tindakan untuk

Menghilangkan

Akar Penyebab Temuan

Target Waktu

Selesai

universitas lain (2014)

Laporan Tinjauan Manajemen Jurusan Teknik Sipil 2016

68 Jurusan Teknik Sipil Universitas Brawijaya

Lampiran 7. Evaluasi Tindak Lanjut Hasil AIM Sebelumnya Laboratorium Manajemen

Konstruksi

Kategori Temuan,

Status Temuan,

Tanggal Audit

Bidang yang diaudit

Uraian

Ketidaksesuaian dan Saran

Rencana

Tindakan Perbaikan atas

Temuan

Akar

Penyebab Terjadinya

Temuan

Rencana Tindakan untuk

Menghilangkan Akar Penyebab

Temuan

Target

Waktu Selesai

KTS / New / 09 Nov 2015

(IS-L-41a) B. Persyaratan

SMM ISO 9001:2008 [41a]

Organisasi sudah ada tetapi belum

didokumentasikan

Organisasi sudah

didokumentasikan

Organisasi

sudah ada

namum belum di

upload di

website

Organisasi sudah

didokumentasikan

Desember

2016

KTS / New / 09 Nov 2015

(IS-L-41b) B. Persyaratan

SMM ISO 9001:2008 [41b]

Tupoksi sudah ada namun belum

didokumentasikan

Tupoksi sudah

didokumentasikan

Tupoksi sudah

ada namum

belum di upload

di website

Tupoksi sudah

didokumentasikan

Desember

2016

KTS / New / 09 Nov 2015

(IS-L-41f) B. Persyaratan SMM ISO

9001:2008 [41f]

MP untuk layanan eksternal sudah ada, layanan

internal yang masih perlu dibuat

MP layanan

internal (kelas SP I

dan SP II) sudah

dibuat

Belum dibuat MP

untuk layanan

intermal

MP layanan internal

(kelas SP I dan SP II)

sudah dibuat

Desember

2016

KTS / New / 09

Nov 2015

(IS-L-41g) B.

Persyaratan SMM ISO 9001:2008 [41g]

PLP sangat

diperlukan namun masih belum tersedia, sementara

menggunakan SDM laboran dari lab lain

Sudah ada surat

permintaan

penyediaan tenaga

PLP kepada Kajur

Belum adanya

petugas PLP

yang berfungsi

untuk

membantu

kegiatan

eksternal

maupun internal

laboratorium

Sudah ada surat

permintaan

penyediaan tenaga

PLP kepada Kajur

Desember

2016

KTS / New / 09 Nov 2015

(IS-L-41h) B. Persyaratan SMM ISO 9001:2008 [41h]

Setiap proses/layanan/ kegiatan mengikuti tahap PDCA sudah

dilakukan tetapi masih belum didokumentasikan

dengan baik

PDCA sudah

didokumentasikan

(notulen PDCA,

Producteev)

Dokumen yang

menyatakan

telah

diselenggarakan

nya kegiatan

PDCA sudah

ada, tetapi

belum bisa

ditunjukkan

dokumen

tertulisnya

PDCA sudah

didokumentasikan

(notulen PDCA,

Producteev)

Desember

2016

KTS / New / 09 Nov 2015

(IS-L-424) B. Persyaratan SMM ISO

9001:2008 [424]

Rekaman setiap proses/layanan/kegiatan meliputi

tahap PDCA sudah ada, namun belum bisa ditunjukkan

dengan jelas

Rekaman PDCA

sudah

didokumentasikan

(daftar hadir)

Dokumen

rekaman PDCA

sudah ada,

tetapi belum

bisa ditunjukkan

dokumen

tertulisnya

Rekaman PDCA sudah

didokumentasikan

(daftar hadir)

Desember

2016

Laporan Tinjauan Manajemen Jurusan Teknik Sipil 2016

Jurusan Teknik Sipil Universitas Brawijaya 69

Kategori Temuan, Status

Temuan,

Tanggal Audit

Bidang yang diaudit

Uraian Ketidaksesuaian

dan Saran

Rencana Tindakan

Perbaikan atas

Temuan

Akar Penyebab Terjadinya

Temuan

Rencana Tindakan untuk

Menghilangkan Akar Penyebab

Temuan

Target Waktu Selesai

KTS / New / 09

Nov 2015

(IS-L-622) B.

Persyaratan SMM ISO 9001:2008 [622]

Perlu dimasukkan

daftar kompetensi dosen yang berkaitan dengan

layanan eksternal

Sudah

didokumentasikan

Daftar

kompetensi

dosen yang

berkaitan

dengan layanan

eksternal belum

dapat

ditunjukkan

dokumennya

Sudah

didokumentasikan

Desember

2016

KTS / New / 09 Nov 2015

(IS-L-622a) B. Persyaratan SMM ISO 9001:2008

[622a]

Dilakukan evaluasi kinerja SDM (metode dan hasilnya), dimana

sudah dilakukan namun belum didokumentasi

dengan baik

Sudah

dilaksanakan,

melalui borang

kepuasan

pelanggan dan

BKD

Evaluasi kinerja

SDM sudah

dilaksanakan

melalui borang

kepuasan

pelanggan dan

BKD, tetapi

belum

ditunjukkan

dokumen

tertulisnya

Sudah dilaksanakan,

melalui borang

kepuasan pelanggan

dan BKD

Desember

2016

KTS / Old / 13 Nov 2014

(IS-L-41g) B. Persyaratan SMM ISO

9001:2008 [41g]

Sarpras yang ada meliputi fasilitas komputer dan

software untuk mendukung mata kuliah studio

perancangan, serta alat-alat forensik untuk mendukung

kegiatan tenaga ahli telah memadai, meski

demikian diperlukan SDM yang secara tetap / permanen

membantu di laboratorium (laboran)

Sudah ada surat

permintaan

penyediaan tenaga

PLP kepada Kajur

Belum adanya

petugas PLP

Sudah ada surat

permintaan

penyediaan tenaga

PLP kepada Kajur

Desember

2016

KTS / Old / 13 Nov 2014

(IS-L-622) B. Persyaratan

SMM ISO 9001:2008 [622]

Telah dilaksanakan gap

analysis, namun penyediaan terkait dengan SDM masih terkendala

Sudah ada surat

permintaan

penyediaan tenaga

PLP kepada Kajur

Belum adanya

petugas PLP

Sudah ada surat

permintaan

penyediaan tenaga

PLP kepada Kajur

Desember

2016

KTS / Old / 13

Nov 2014

(IS-L-63) B.

Persyaratan SMM ISO 9001:2008 [63]

Ada software yang

diperlukan lab yang belum tersedia, misalnya VISIM/Geoslope/A

nsis

Software tersebut

tidak diperlukan

untuk lab. MK

karena dipakai

oleh lab lain, yaitu

lab geoteknik

untuk Geoslope.

Auditor salah

menempatkan

catatan temuan

Lab Geoteknik

ke Lab MK pada

AIM sebelumnya

Temuan ini dihapus

dari AIM Lab MK

Desember

2016

Laporan Tinjauan Manajemen Jurusan Teknik Sipil 2016

70 Jurusan Teknik Sipil Universitas Brawijaya

Lampiran 8. Evaluasi Tindak Lanjut Hasil AIM Sebelumnya Studio Komputasi

Kategori Temuan, Status Temuan,

Tanggal Audit

Bidang yang diaudit

Uraian Ketidaksesuaian dan Saran

Tindak Lanjut Target Waktu

Selesai

KTS / New / 09 Nov 2015

(IS-L-41a) B. Persyaratan SMM ISO 9001:2008 [41a]

Ada secara tersirat di misi lab no 1. Namun Tidak ada dokumen khusus mengenai tupoksi organisasi

Membuat MP Peran, Struktur Organisasi, dan Tupoksi

Observasi / New / 09 Nov 2015

(IS-L-41b) B. Persyaratan SMM

ISO 9001:2008 [41b]

Sudah ada tupoksi untuk kalab dan asisten. Namun

belum ada dokumen yang menggambarkan tupoksi dosen yang bernaung di lab.

Membuat MP Peran, Struktur

Organisasi, dan Tupoksi

Observasi / New / 09

Nov 2015

(IS-L-41f) B. Persyaratan SMM

ISO 9001:2008 [41f]

MP belum dilengkapi dengan flowchart

Melengkapi MP dengan Flow chart

KTS / New / 09 Nov 2015

(IS-L-424) B. Persyaratan SMM ISO 9001:2008

[424]

Dokumen evaluasi masih terbatas rekapitulasi hasil kuesioner. Tidak ada

rekaman untuk tindak lanjut.

Dibuat rekaman tindak lanjut terhadap borang

IKM

KTS / New / 09 Nov 2015

(IS-L-622a) B.

Persyaratan SMM ISO 9001:2008 [622a]

Evaluasi kalab dengan cross

audit antar lab. Evaluasi asisten dg kuesioner yg diisi kalab, dosen pengampu matkul, praktikan/mahasiswa

dan dijadikan dasar penentuan grade dlm sertifikat. Namun belum ada

evaluasi kesesuaian kinerja dengan tupoksi. Belum ada tindak lanjut terhadap hasil.

Dibuat rekamaat

evaluasi kesesuaian kinerja dengan tupoksi

KTS / New / 09 Nov 2015

(IS-L-722) B. Persyaratan SMM ISO 9001:2008

[722]

Hasil kuesioner hanya direkap, Belum dilakukan analisis kesesuaian

dengan persyaratan

Dibuat analisis kesesuaian dengan

persyaratan

KTS / New / 09 Nov

2015

(IS-L-754) B. Persyaratan SMM ISO 9001:2008 [754]

Penyimpanan data pengguna sudah ada di MP pengoperasian alat. Namun belum ada MP/IK yg memuat

prosedur pemeliharaan data (termasuk kebijakan berapa lama data disimpan)

Membuat MP Pemeliharaan Alat

KTS / New / 09 Nov

2015

(IS-L-821) B. Persyaratan SMM

ISO 9001:2008 [821]

Hasil IKM belum dianalisa. Hanya direkap dan

disampaikan di rapat pleno jurusan. Belum ada rekaman tindak lanjut.

Dibuat rekaman tindak lanjut

terhadap borang IKM

KTS / Old / 13 Nov 2014

(PTK-02) A. Permintaan Tindakan Korektif

(PTK) [02]

Belum semua temuan ditindaklanjuti (Temuan Audit tidak terdokumentasi dengan

baik. Tidak dapat melakukan verifikasi karena tidak ada data PTK AIM siklus 2. Ada

pergantian kalab tapi tidak ada serah terima dokumen terkait PTK AIM siklus 2.)

Belum ditindaklanjuti

KTS / Old / 13 Nov 2014

(WS-L-13) 1. Keberadaan Website Unit

Kerja [13]

Belum semua konten berbahasa Inggris

translation secara manual akan dilakukan secara

bertahap di lingkup Jurusan

Laporan Tinjauan Manajemen Jurusan Teknik Sipil 2016

Jurusan Teknik Sipil Universitas Brawijaya 71

Kategori Temuan, Status Temuan, Tanggal Audit

Bidang yang diaudit

Uraian Ketidaksesuaian dan Saran

Tindak Lanjut Target Waktu Selesai

KTS / Old / 13 Nov 2014

(WS-L-42) 4.

Layanan [42]

Form IKM belum mengacu

sepenuhnya dengan standar layanan prima.

unggah form

kosong di website

Laporan Tinjauan Manajemen Jurusan Teknik Sipil 2016

72 Jurusan Teknik Sipil Universitas Brawijaya