Vignette - Radiologi - Prettypuspitasari

3
KEMENTERIAN PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN U N I V E R S I T A S S Y I A H K U A L A F A K U L T A S K E D O K T E R A N BAGIAN RADIOLOGI BANDA ACEH Data Diri Dokter Muda Nama Dokter Muda Pretty Puspitasari NIM/Email/HP 1307101030025/ [email protected]/ 0821 6509 2301 Stase di Bagian Radiologi Tanggal Stase 23 Maret 2015 – 26 April 2015 Identitas Pasien Nama Pasien Tn. MD Jenis Kelamin Laki-laki Umur 8 tahun No.CM 1012529 Alamat Darussalam Pekerjaan Tidak Bekerja Soal CBT Comprehensive Soal No 1 Vignatte Seorang pasien laki-laki, umur 8 tahun, datang bersama orang tuanya ke rumah sakit dengan keluhan nyeri pada kaki kanan atas dekat dengan selangkangan. Nyeri sudah dirasakan sejak 2 minggu yang lalu. Menurut sang ibu, pasien 1 minggu sebelumnya pernah terjatuh, namun tidak ada luka serius. Anak menjadi rewel karena menahan sakit. Pemeriksaan vital sign yaitu nadi 100 x/menit, pernafasan 20 x/menit, suhu 36,6 0 C. Dilakukan pemeriksaan foto polos regio femur AP kanan dan kiri dengan foto terlampir. Pertanyaan Berdasarkan gambar radiologi tersebut, diagnosis kasus di atas adalah? Pilihan jawaban A. Osteosarcoma B. Ewing’s Sarcoma C. Osteomielitis D. Osteocondroma E. Giant cell tumor Kunci/jawaban B Referensi literature Rasad, S. 2011. Radiologi Diagnostik. Edisi Kedua. Jakarta : FKUI

description

contoh vignette

Transcript of Vignette - Radiologi - Prettypuspitasari

KEMENTERIAN PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN

U N I V E R S I T A S S Y I A H K U A L A

F A K U L T A S K E D O K T E R A N

BAGIAN RADIOLOGI

BANDA ACEH

Data Diri Dokter Muda

Nama Dokter MudaPretty Puspitasari

NIM/Email/HP1307101030025/ [email protected]/ 0821 6509 2301

Stase di BagianRadiologi

Tanggal Stase23 Maret 2015 26 April 2015

Identitas Pasien

Nama PasienTn. MD

Jenis KelaminLaki-laki

Umur 8 tahun

No.CM1012529

AlamatDarussalam

Pekerjaan Tidak Bekerja

Soal CBT Comprehensive

Soal No1

VignatteSeorang pasien laki-laki, umur 8 tahun, datang bersama orang tuanya ke rumah sakit dengan keluhan nyeri pada kaki kanan atas dekat dengan selangkangan. Nyeri sudah dirasakan sejak 2 minggu yang lalu. Menurut sang ibu, pasien 1 minggu sebelumnya pernah terjatuh, namun tidak ada luka serius. Anak menjadi rewel karena menahan sakit. Pemeriksaan vital sign yaitu nadi 100 x/menit, pernafasan 20 x/menit, suhu 36,6 0C. Dilakukan pemeriksaan foto polos regio femur AP kanan dan kiri dengan foto terlampir.

PertanyaanBerdasarkan gambar radiologi tersebut, diagnosis kasus di atas adalah?

Pilihan jawabanA. OsteosarcomaB. Ewings SarcomaC. OsteomielitisD. OsteocondromaE. Giant cell tumor

Kunci/jawabanB

Referensi literature Rasad, S. 2011. Radiologi Diagnostik. Edisi Kedua. Jakarta : FKUI

Foto Rontgen Femur AP dextra dan sinistra

Banda Aceh, 17 April 2015Mengetahui,

Kordinator Pendidikan Bagian Radiologi RSUDZAdr. Nurul MachillahSp.Rad

NIP.196510251996072001