AKUNTANSIfile.upi.edu/Direktori/FPEB/PRODI.AKUNTANSI/132303741... · Web viewBuku Sumber dan Media...

33
AKUNTANSI No. Dok : FPEB-SAP-12-7 SATUAN ACARA PERKULIAHAN Akuntansi Keuangan Dasar 1 Revisi : Tangga l Terbit : 1 Agustus 2014 Halama n : 1 dari 17 Dibuat Oleh : Diperiksa Oleh : Disetujui Oleh : Dr. H. Memen Kustiawan, SE.,M.Si.,Ak.,CA TIM KBK Prodi Indah Fitriani, SE. Ak., M.Ak Dosen Pengampu Dr. H. Nono Supriatna, M.Si Ketua Prodi Format dan Sistematika Satuan Acara Perkuliahan (SAP) : Satuan Acara Perkuliahan dibuat berdasarkan pokok bahasan yang diliput dalam Silabus. SAP dibuat berdasarkan pendekatan gabungan topik dan kompetensi yang dikembangkan dalam bentuk matriks dengan komponen-komponen sebagai berikut (dibuat dalam bentuk landscape) : SATUAN ACARA PERKULIAHAN Topik/Pokok Bahasan : .......................... FPEB UPI

Transcript of AKUNTANSIfile.upi.edu/Direktori/FPEB/PRODI.AKUNTANSI/132303741... · Web viewBuku Sumber dan Media...

Page 1: AKUNTANSIfile.upi.edu/Direktori/FPEB/PRODI.AKUNTANSI/132303741... · Web viewBuku Sumber dan Media 1 2 3 4 5 6 1 Prinsip Akuntansi dan pelaksanaannya. TIU: Mahasiswa dapat menjelaskan

AKUNTANSINo. Dok : FPEB-SAP-12-7

SATUAN ACARA PERKULIAHAN Akuntansi Keuangan Dasar 1

Revisi :Tanggal Terbit

: 1 Agustus 2014

Halaman : 1 dari 17Dibuat Oleh : Diperiksa Oleh : Disetujui Oleh :

Dr. H. Memen Kustiawan, SE.,M.Si.,Ak.,CATIM KBK ProdiIndah Fitriani, SE. Ak., M.Ak

Dosen PengampuDr. H. Nono Supriatna, M.Si

Ketua Prodi

Format dan Sistematika Satuan Acara Perkuliahan (SAP) :

Satuan Acara Perkuliahan dibuat berdasarkan pokok bahasan yang diliput dalam Silabus. SAP dibuat berdasarkan pendekatan gabungan topik dan kompetensi yang dikembangkan dalam bentuk matriks dengan komponen-komponen sebagai berikut (dibuat dalam bentuk landscape) :

SATUAN ACARA PERKULIAHAN

Topik/Pokok Bahasan : ..........................Kompetensi : ..........................

Pertemuan Materi Pokok

Indikator Ketercapaian Kompetensi

Kegiatan Perkuliahan Penilaian Buku Sumber dan Media

1 2 3 4 5 6

1 Prinsip Akuntansi dan pelaksanaannya.

TIU: Mahasiswa dapat

Kegiatan Pendahuluan:1.1 Pengertian Akuntansi Mahasiswa dapat menjelaskan

pengertian akuntansi

Buku Sumber :1, 2, 3, 4, 56, 7, 8, 9, 10, 11, 12

FPEB UPI

Page 2: AKUNTANSIfile.upi.edu/Direktori/FPEB/PRODI.AKUNTANSI/132303741... · Web viewBuku Sumber dan Media 1 2 3 4 5 6 1 Prinsip Akuntansi dan pelaksanaannya. TIU: Mahasiswa dapat menjelaskan

AKUNTANSINo. Dok : FPEB-SAP-12-7

SATUAN ACARA PERKULIAHAN Akuntansi Keuangan Dasar 1

Revisi :Tanggal Terbit

: 1 Agustus 2014

Halaman : 2 dari 17

Pertemuan Materi Pokok

Indikator Ketercapaian Kompetensi

Kegiatan Perkuliahan Penilaian Buku Sumber dan Media

1 2 3 4 5 6

menjelaskan tentang pengertian akuntansi, manfaat informasi akuntansi, bidang khusus akuntansi, dan akuntansi sebagai profesi.

1.2 Manfaat informasi akuntansi Mahasiswa dapat menjelaskan

manfaat laporan akuntansi bagi para pemakai laporan akuntansi tersebut.

1.3 Bidang khusus akuntansi Mahasiswa dapat menyebutkan

pembagian bidang akuntansi dan lapangan khusus akuntansi

1.4 Perbedaan antara tatabuku berpasangan dengan akuntansi

Mahasiswa dapat membedakan antara tatabuku dengan akuntansi

1.5 Akuntansi sebagai profesi Mahasiswa dapat menjelaskan

profesi di bidang akuntansi

Media :Papan tulis. OHP, mike.

2 Transaksi dan persamaan dasar akuntansi

TIU: Mahasiswa dapat menjelaskan tentang

Transaksi perusahaan Mahasiswa dapat menjelaskan

transaksi keuangan perusahan

2.2 Persamaan dasar Akuntansi

Buku Sumber :1, 2, 3, 4, 56, 7, 8, 9, 10, 11, 12

Media :

FPEB UPI

Page 3: AKUNTANSIfile.upi.edu/Direktori/FPEB/PRODI.AKUNTANSI/132303741... · Web viewBuku Sumber dan Media 1 2 3 4 5 6 1 Prinsip Akuntansi dan pelaksanaannya. TIU: Mahasiswa dapat menjelaskan

AKUNTANSINo. Dok : FPEB-SAP-12-7

SATUAN ACARA PERKULIAHAN Akuntansi Keuangan Dasar 1

Revisi :Tanggal Terbit

: 1 Agustus 2014

Halaman : 3 dari 17

Pertemuan Materi Pokok

Indikator Ketercapaian Kompetensi

Kegiatan Perkuliahan Penilaian Buku Sumber dan Media

1 2 3 4 5 6

transaksi perusahaan dan persamaan akuntansinya.

Mahasiswa dapat menjelaskan persamaan dasar akuntansi

Mahasiswa dapat menganalisa transaksi berdasarkan persamaan dasar akuntansi

Papan tulis, OHP, mike.

3 Unit usaha dan Laporan Keuangannya

TIU: Mahasiswa dapat menjelaskan jenis, dan bentuk perusahaan, Laporan Keuangan perusahaan, serta konsep konsep yang mendasarinya.

3.1 Pengertian perusahaan Mahasiswa dapat menjelaskan

pengertian perusahaan3.2 Jenis-jenis perusahaan Mahasiswa dapat menyebutkan

jenis jenis perusahaan dan pengaruhnya terhadap Laporan Keuangannya

3.3 Bentuk Perusahaan Mahasiswa dapat menyebutkan

bentuk-bentuk perusahaan dan pengaruhnya terhadap Laporan Keuangannya.

3.4 Laporan Keuangan Perusahaan Mahasiswa dapat menyebutkan

dan menjelaskan Laporan Keuangan perusahaan

Buku Sumber :1, 2, 3, 7, 9

Media :Papan tulis, OHP, mike.

FPEB UPI

Page 4: AKUNTANSIfile.upi.edu/Direktori/FPEB/PRODI.AKUNTANSI/132303741... · Web viewBuku Sumber dan Media 1 2 3 4 5 6 1 Prinsip Akuntansi dan pelaksanaannya. TIU: Mahasiswa dapat menjelaskan

AKUNTANSINo. Dok : FPEB-SAP-12-7

SATUAN ACARA PERKULIAHAN Akuntansi Keuangan Dasar 1

Revisi :Tanggal Terbit

: 1 Agustus 2014

Halaman : 4 dari 17

Pertemuan Materi Pokok

Indikator Ketercapaian Kompetensi

Kegiatan Perkuliahan Penilaian Buku Sumber dan Media

1 2 3 4 5 6

3.5 Konsep konsep yang Melandasi Bentuk, Isi, dan susunan Laporan keuangan

Mahasiswa dapat menyebutkan dan menjelaskan konsep-konsep yang melandasi bentuk, isi, dan susunan Laporan Keuangan.

4 Laporan Keuangan dan Pencatatan Transaksi

TIU : Mahasiswa dapat menyebutkan dan menjelaskan laporan keuangan perusahaan

4.1 Neraca (Balance sheet) Mahasiswa dapat menjelaskan

pengertian Neraca Mahasiswa dapat menyebutkan

elemen-elemen Neraca4.2 Laporan Rugi Laba (Income Statement) Mahasiswa dapat menjelaskan

pengertian Laporan Rugi Laba. Mahasiswa dapat menyebutkan

elemen-elemen yang terdapat dalam Laporan Rugi Laba

4.3 Laporan perubahan Modal Mahasiswa dapat menjelaskan

Laporan Perubahan Modal

Buku Sumber :1, 2, 3, 7, 8, 9

Media :Papan tulis, OHP, mike.

FPEB UPI

Page 5: AKUNTANSIfile.upi.edu/Direktori/FPEB/PRODI.AKUNTANSI/132303741... · Web viewBuku Sumber dan Media 1 2 3 4 5 6 1 Prinsip Akuntansi dan pelaksanaannya. TIU: Mahasiswa dapat menjelaskan

AKUNTANSINo. Dok : FPEB-SAP-12-7

SATUAN ACARA PERKULIAHAN Akuntansi Keuangan Dasar 1

Revisi :Tanggal Terbit

: 1 Agustus 2014

Halaman : 5 dari 17

Pertemuan Materi Pokok

Indikator Ketercapaian Kompetensi

Kegiatan Perkuliahan Penilaian Buku Sumber dan Media

1 2 3 4 5 6

Mahasiswa dapat menjelaskan elemen elemen yang dilaporkan ke dalam Laporan Perubahan Modal

4.4 Rekening (Account) Mahasiswa dapat menjelaskan

pengertian rekening Mahasiswa dapat menyebutkan

nama nama rekening dalam buku besar

Mahasiswa dapat memahami aturan pencatatan transaksi ke dalam bukubesar (aturan debit kredit)

Mahasiswa dapat mencatat transaksi ke dalam rekening buku besar

Mahasiswa dapat menghitung saldo rekening buku besar.

4.5 Neraca Percobaan (Trial Balance)

FPEB UPI

Page 6: AKUNTANSIfile.upi.edu/Direktori/FPEB/PRODI.AKUNTANSI/132303741... · Web viewBuku Sumber dan Media 1 2 3 4 5 6 1 Prinsip Akuntansi dan pelaksanaannya. TIU: Mahasiswa dapat menjelaskan

AKUNTANSINo. Dok : FPEB-SAP-12-7

SATUAN ACARA PERKULIAHAN Akuntansi Keuangan Dasar 1

Revisi :Tanggal Terbit

: 1 Agustus 2014

Halaman : 6 dari 17

Pertemuan Materi Pokok

Indikator Ketercapaian Kompetensi

Kegiatan Perkuliahan Penilaian Buku Sumber dan Media

1 2 3 4 5 6

Mahasiswa dapat menjelaskan pengertian neraca saldo

Mahasiswa dapat menyusun neraca saldo atau trial balance

5 Jurnal dan Posting

TIU: Mahasiswa dapat menjelaskan jurnal, rekening dan dan jurnal koreksi, serta dapat menggunakannya untuk pencatatan transaksi

5.1 Buku Jurnal Mahasiswa dapat menjelaskan

tahapan tahapan dalam proses akuntansi

Mahasiswa sapat menjelaskan alasan pencatatan transaksi di buku jurnal sebelum dicatat ke buku besar.

Mahasiswa dapat menjelaskan pengertian buku jurnal

Mahasiswa dapat memahami manfaat buku jurnal

Mahasiswa dapat menjelaskan bentuk buku jurnal umum.

Mahasiswa dapat mencatat transaksi ke dalam buku jurnal.

Mahasiswa dapat menentukan rekening-rekening yang

Buku Sumber :1 (bab 3), 7 (bab 4)

Media :Papan tulis, OHP, mike.

FPEB UPI

Page 7: AKUNTANSIfile.upi.edu/Direktori/FPEB/PRODI.AKUNTANSI/132303741... · Web viewBuku Sumber dan Media 1 2 3 4 5 6 1 Prinsip Akuntansi dan pelaksanaannya. TIU: Mahasiswa dapat menjelaskan

AKUNTANSINo. Dok : FPEB-SAP-12-7

SATUAN ACARA PERKULIAHAN Akuntansi Keuangan Dasar 1

Revisi :Tanggal Terbit

: 1 Agustus 2014

Halaman : 7 dari 17

Pertemuan Materi Pokok

Indikator Ketercapaian Kompetensi

Kegiatan Perkuliahan Penilaian Buku Sumber dan Media

1 2 3 4 5 6

mempengaruhi transaksi. Mahasiswa dapat menetukan

rekening yang harus dicatat di debit dan dicatat di kredit

5.2 Bentuk Rekening Mahasiswa dapat menyebutkan

bentuk bentuk rekening Mahasiswa dapat melakukan

posting dari buku jurnal ke rekening buku besar

Mahasiswa dapat membedakan antara rekening riel dan rekening nominal.

5.3 Klasifikasi Rekening Mahasiswa dapat

menggolongkan rekening-rekening buku besar

Mahasiswa dapat merancang nomor rekening buku besar

5.4 Jurnal Koreksi Mahasiswa dapat memperbaiki

kesalahan yang terjadi pada saat penjurnalan ataupun pada saat

FPEB UPI

Page 8: AKUNTANSIfile.upi.edu/Direktori/FPEB/PRODI.AKUNTANSI/132303741... · Web viewBuku Sumber dan Media 1 2 3 4 5 6 1 Prinsip Akuntansi dan pelaksanaannya. TIU: Mahasiswa dapat menjelaskan

AKUNTANSINo. Dok : FPEB-SAP-12-7

SATUAN ACARA PERKULIAHAN Akuntansi Keuangan Dasar 1

Revisi :Tanggal Terbit

: 1 Agustus 2014

Halaman : 8 dari 17

Pertemuan Materi Pokok

Indikator Ketercapaian Kompetensi

Kegiatan Perkuliahan Penilaian Buku Sumber dan Media

1 2 3 4 5 6

posting Mahasiswa dapat membuat

jurnal koreksi untuk memperbaiki kesalahan yang sudah diposting

6 Jurnal Penyesuaian

TIU: Mahasiswa dapat memahami jurnal penyesuaian, rekening yang perlu disesuaikan, tujuan jurnal penyesuaian dan pencatatan jurnal penyesuaian

6.1 Cash basis dan accrual basis Mahassiwa dapat menjelaskan

pengertian cash basis dan akrual basis

Mahasiswa dapat menjelaskan pengaruh penggunaan dasar pencatatan terhadap jurnal penyesuaian.

6.2 Penyesuaian rekening Mahasiswa dapat menjelaskan

pengertian jurnal penyesuaian Mahasiswa dapat menjelaskan

tujuan pembuatan jurnal penyesuaian

Mahasiswa dapat menjelaskan rekening-rekening apa yang harus dibuat jurnal penyesuaian

Buku Sumber :7 (bab 5)1 (bab 4)

Media :Papan tulis, OHP, mike.

FPEB UPI

Page 9: AKUNTANSIfile.upi.edu/Direktori/FPEB/PRODI.AKUNTANSI/132303741... · Web viewBuku Sumber dan Media 1 2 3 4 5 6 1 Prinsip Akuntansi dan pelaksanaannya. TIU: Mahasiswa dapat menjelaskan

AKUNTANSINo. Dok : FPEB-SAP-12-7

SATUAN ACARA PERKULIAHAN Akuntansi Keuangan Dasar 1

Revisi :Tanggal Terbit

: 1 Agustus 2014

Halaman : 9 dari 17

Pertemuan Materi Pokok

Indikator Ketercapaian Kompetensi

Kegiatan Perkuliahan Penilaian Buku Sumber dan Media

1 2 3 4 5 6

Mahasiswa dapat membuat jurnal penyesuaian.

6.3 Neraca Saldo Setelah Penyesuaian Mahasiswa dapat menyusun

neraca saldo setelah penyesuaian

7 Neraca Lajur

TIU: mahasiswa dapat membuat laporan keuangan dengan bantuan neraca lajur.

7.1 Neraca Lajur Mahasiswa dapat menjelaskan

pengertian Neraca Lajur Mahasiswa dapat menjelaskan

data yang diolah di Neraca Lajur Mahasiswa dapat membedakan

antara neraca saldo sebelum penyesuaian dengan neraca saldo setelah penyesuaian dalam neraca lajur

Mahasiswa dapat mengklasifikasi rekening yang harus di masukkan ke dalam kolom rugi laba.

Mahasiswa dapat mengklasifikasi rekening yang

Buku Sumber :1 (bab 5),7 (bab 7)

Media :Papan tulis, OHP, mike.

FPEB UPI

Page 10: AKUNTANSIfile.upi.edu/Direktori/FPEB/PRODI.AKUNTANSI/132303741... · Web viewBuku Sumber dan Media 1 2 3 4 5 6 1 Prinsip Akuntansi dan pelaksanaannya. TIU: Mahasiswa dapat menjelaskan

AKUNTANSINo. Dok : FPEB-SAP-12-7

SATUAN ACARA PERKULIAHAN Akuntansi Keuangan Dasar 1

Revisi :Tanggal Terbit

: 1 Agustus 2014

Halaman : 10 dari 17

Pertemuan Materi Pokok

Indikator Ketercapaian Kompetensi

Kegiatan Perkuliahan Penilaian Buku Sumber dan Media

1 2 3 4 5 6

harus dimasukkan ke dalam kolom neraca

Mahasiswa dapat membedakan posisi antara saldo laba atau saldo rugi di dalam kolom neraca dan kolom rugi laba dalam neraca.

7.2 Penyusunan Laporan Akuntansi Mahasiswa dapat menyusun

laporan akuntansi dengan bantuan data dari neraca lajur

Mahasiswa dapat menjelaskan hubungan antara laporan neraca, laporan rugi laba, dan laporan perubahan modal.

Mahasiswa dapat membedakan penyusunan laporan akuntansi dengan bantuan neraca lajur atau langsung dari neraca saldo tanpa melalui neraca lajur.

8 Penutupan Rekening dan Penyesuaian Kembali

8.1 Penutupan Buku Besar mahasiswa dapat menjelaskan

rekening-rekening yang perlu

Buku Sumber :1 (bab 6) ,7 (bab 6)

FPEB UPI

Page 11: AKUNTANSIfile.upi.edu/Direktori/FPEB/PRODI.AKUNTANSI/132303741... · Web viewBuku Sumber dan Media 1 2 3 4 5 6 1 Prinsip Akuntansi dan pelaksanaannya. TIU: Mahasiswa dapat menjelaskan

AKUNTANSINo. Dok : FPEB-SAP-12-7

SATUAN ACARA PERKULIAHAN Akuntansi Keuangan Dasar 1

Revisi :Tanggal Terbit

: 1 Agustus 2014

Halaman : 11 dari 17

Pertemuan Materi Pokok

Indikator Ketercapaian Kompetensi

Kegiatan Perkuliahan Penilaian Buku Sumber dan Media

1 2 3 4 5 6

TIU: mahasiswa dapat memahami penutupan rekaning buku besar, dan pembuatan jurnal penyesuaian kembali

ditutup pada akhir periode Mahasiswa dapat membuat

jurnal penutup Mahasiswa dapat menyusun

neraca saldo setelap penutupan buku

Mahasiswa dapat membedakan antara saldo sebelum penutupan dengan saldo sesudap penutupan rekening

8.2 Penyesuaian Kembali Mahasiswa dapat

menjelaskanpengertian penyesuaian kembali

Mahasiswa dapat memahami tujuan diselenggarakannya jurnal penyesuaian kembali

Mahasiswa dapat menjelaskan rekening-rekening yang perlu disesuaikan kembali

Mahasiswa dapat membuat jurnal penyesuaian kembali pada awal periode berikutnya.

Media :Papan tulis, OHP, mike.

FPEB UPI

Page 12: AKUNTANSIfile.upi.edu/Direktori/FPEB/PRODI.AKUNTANSI/132303741... · Web viewBuku Sumber dan Media 1 2 3 4 5 6 1 Prinsip Akuntansi dan pelaksanaannya. TIU: Mahasiswa dapat menjelaskan

AKUNTANSINo. Dok : FPEB-SAP-12-7

SATUAN ACARA PERKULIAHAN Akuntansi Keuangan Dasar 1

Revisi :Tanggal Terbit

: 1 Agustus 2014

Halaman : 12 dari 17

Pertemuan Materi Pokok

Indikator Ketercapaian Kompetensi

Kegiatan Perkuliahan Penilaian Buku Sumber dan Media

1 2 3 4 5 6

9,10 Akuntansi perusahaan dagang

TIU: mahasiswa dapat menjelaskan perusahaan dagang, dan pencatatan transaksi perusahaan dagang.

9.1 Pengertian Perusahaan Dagang Mahasiswa dapat menjelaskan

pengertian perusahaan dagang Mahasiswa dapat

menjelaskankarakteristik perusahaan dagang

Mahasiswa dapat membedakan antara perusahaan dagang dengan perusahaan jasa

9.2 Rekening-rekening Perusahaan Dagang Mahasiswa dapat menyebutkan

rekening-rekening yang ada dalam perusahaan dagang

Mahasiswa dapat menjelaskan pengertian rekening perusahaan dagang

Mahasiswa dapat membedakan rekening perusahaan jasa dengan perusahaan dagang

9.3 Proses akuntansi perusahaan Dagang

Buku Sumber :1 (bab 7), 7 (bab 9)

Media :Papan tulis, OHP, mike.

FPEB UPI

Page 13: AKUNTANSIfile.upi.edu/Direktori/FPEB/PRODI.AKUNTANSI/132303741... · Web viewBuku Sumber dan Media 1 2 3 4 5 6 1 Prinsip Akuntansi dan pelaksanaannya. TIU: Mahasiswa dapat menjelaskan

AKUNTANSINo. Dok : FPEB-SAP-12-7

SATUAN ACARA PERKULIAHAN Akuntansi Keuangan Dasar 1

Revisi :Tanggal Terbit

: 1 Agustus 2014

Halaman : 13 dari 17

Pertemuan Materi Pokok

Indikator Ketercapaian Kompetensi

Kegiatan Perkuliahan Penilaian Buku Sumber dan Media

1 2 3 4 5 6

Mahasiswa dapat mencatat transaksi ke buku jurnal umum perusahaan dagang

Mahasiswa dapat menjelaskan saldo normal untuk rekening perusahaan dagang

9.4 Jurnal Penyesuaian Mahasiswa dapat menjelaskan

pengertian jurnal penyesuaian perusahaan dagang

Mahasiswa dapat menyebutkan rekening-rekening yang harus dibuat jurnal penyesuaian

Mahasiswa dapat membedakan jurnal penyesuaian dengan metode HPP dan metode pendekatan jurnal penutup

9.5 Jurnal Penutup Mahasiswa dapat menyusun

jurnal penutup dengan pendekatan HPP

Mahasiswa dapat menyusun jurnal penutup dengan

FPEB UPI

Page 14: AKUNTANSIfile.upi.edu/Direktori/FPEB/PRODI.AKUNTANSI/132303741... · Web viewBuku Sumber dan Media 1 2 3 4 5 6 1 Prinsip Akuntansi dan pelaksanaannya. TIU: Mahasiswa dapat menjelaskan

AKUNTANSINo. Dok : FPEB-SAP-12-7

SATUAN ACARA PERKULIAHAN Akuntansi Keuangan Dasar 1

Revisi :Tanggal Terbit

: 1 Agustus 2014

Halaman : 14 dari 17

Pertemuan Materi Pokok

Indikator Ketercapaian Kompetensi

Kegiatan Perkuliahan Penilaian Buku Sumber dan Media

1 2 3 4 5 6

pendekatan jurnal penutup Mahasiswa dapat membedakan

antara jurnal penutup dengan pendekatan HPP dan pendekatan jurnal penutup

11 Pos Transitoris dan Antisipasi

TIU: mahasiswa dapat menjelaskan pos transitoris dan antisipasi aktif dan pasif serta cara pencatatannya

10.1 Pos Transitoris Aktif Mahasiswa dapat menjelaskan

pengertian pos transitoris aktif Mahasiswa dapat memahami

pencatatan transitoris aktif dengan pendekatan rugi laba dan pendekatan neraca

Mahasiswa dapat membandingkan antara pencatatan dengan pendekatan rugi laba dengan pendekatan neraca

10.2 Pos Transitoris Pasif Mahasiswa dapat menjelaskan

pengertian pos transitoris pasif Mahasiswa dapat memahami

pencatatan transitoris pasif

Buku Sumber :2 (bab 8)7 (bab 12)

Media :Papan tulis, OHP

FPEB UPI

Page 15: AKUNTANSIfile.upi.edu/Direktori/FPEB/PRODI.AKUNTANSI/132303741... · Web viewBuku Sumber dan Media 1 2 3 4 5 6 1 Prinsip Akuntansi dan pelaksanaannya. TIU: Mahasiswa dapat menjelaskan

AKUNTANSINo. Dok : FPEB-SAP-12-7

SATUAN ACARA PERKULIAHAN Akuntansi Keuangan Dasar 1

Revisi :Tanggal Terbit

: 1 Agustus 2014

Halaman : 15 dari 17

Pertemuan Materi Pokok

Indikator Ketercapaian Kompetensi

Kegiatan Perkuliahan Penilaian Buku Sumber dan Media

1 2 3 4 5 6

dengan pendekatan rugi laba dan pendekatan neraca

Mahasiswa dapat membandingkan antara pencatatan dengan pendekatan rugi laba dengan pendekatan neraca

10.3 Pos Antisipasi Aktif Mahasiswa dapat menjelaskan

pos antisipasi aktif Mahasiswa dapat memahami

pencatatan transaksi untuk pos transitoris aktif

10.4 Pos Antisipasi Pasif Mahasiswa dapat menjelaskan

pos antisipasi pasif Mahasiswa dapat memahami

pencatatan transaksi untuk pos transitoris pasif

12 Sistem Akuntansi dengan Komputer dan MIS

11.1Perangkat Pembentuk Sistem Komputer Mahasiswa dapat menyebutkan

Buku Sumber :9 (bab 11) 1 (bab 9)

FPEB UPI

Page 16: AKUNTANSIfile.upi.edu/Direktori/FPEB/PRODI.AKUNTANSI/132303741... · Web viewBuku Sumber dan Media 1 2 3 4 5 6 1 Prinsip Akuntansi dan pelaksanaannya. TIU: Mahasiswa dapat menjelaskan

AKUNTANSINo. Dok : FPEB-SAP-12-7

SATUAN ACARA PERKULIAHAN Akuntansi Keuangan Dasar 1

Revisi :Tanggal Terbit

: 1 Agustus 2014

Halaman : 16 dari 17

Pertemuan Materi Pokok

Indikator Ketercapaian Kompetensi

Kegiatan Perkuliahan Penilaian Buku Sumber dan Media

1 2 3 4 5 6

TIU: mahasiswa dapat memahami komputer akuntansi dan MIS

dan menjelaskan perangkat pembentuk sistem komputer

11.2 Data dan Informasi Mahasiswa dapat menjelaskan

pengertian data dan informasi11.3 Kualitas Informasi Mahasiswa dapat menjelaskan

hal hal yang mempengaruhi kualitas informasi

11.4 Komputer Akuntansi Mahasiswa dapat menjelasakan

pemrosesan data keuangan dengan menggunakan komputer.

Mahasiswa dapat menyebutkan program komputer untuk akuntansi.

Mahasiswa dapat menjelaskan komputerisasi proses akuntansi

11.5 Sistem Informasi Manajemen Mahasiswa dapat menjelaskan

pengertian Sistem Informasi Manajemen

Mahasiswa dapat menjelaskan

Media :Papan tulis, OHP, mike.

FPEB UPI

Page 17: AKUNTANSIfile.upi.edu/Direktori/FPEB/PRODI.AKUNTANSI/132303741... · Web viewBuku Sumber dan Media 1 2 3 4 5 6 1 Prinsip Akuntansi dan pelaksanaannya. TIU: Mahasiswa dapat menjelaskan

AKUNTANSINo. Dok : FPEB-SAP-12-7

SATUAN ACARA PERKULIAHAN Akuntansi Keuangan Dasar 1

Revisi :Tanggal Terbit

: 1 Agustus 2014

Halaman : 17 dari 17

Pertemuan Materi Pokok

Indikator Ketercapaian Kompetensi

Kegiatan Perkuliahan Penilaian Buku Sumber dan Media

1 2 3 4 5 6

keuntungan komputerisasi proses akuntansi dalam mendukung proses pengambilan keputusan.

FPEB UPI