URAIAN JABATAN dirut

2
URAIAN JABATAN DIREKTUR RUMAH SAKIT SYAFIRA PEKANBARU 1. Nama Jabatan: Direktur Utama 2. Tugas pokok : Memimpin Rumah Sakit dalam penyelenggaraan upaya penyembuhan dan pemulihan yang dilaksanakan secara serasi, terpadu, dan berkesinambungan dengan upaya peningkatan kesehatan dan pencegahan serta melaksanakan upaya rujukan, pendidikan, dan upaya lainnya sesuai kebutuhan. 3. Fungsi : Dalam memimpin penyelenggaraan kegiatan Rumah Sakit mempunyai fungsi: a. Pelayanan medik dan penunjang medik b. Pelayanan keperawatan dan asuhan keperawatan c. Pelayanan rujukan d. Pelayanan umum dan operasional penunjang non medik e. Pengelolaan dan sumber daya manusia Rumah Sakit f. Pelayanan administrasi dan keuangan g. Pendidikan dan pelatihan di bidang kesehatan serta pengembangan sumber daya manusia 4. Hasil Kerja a. Visi dan Misi Rumah Sakit b. Rencana strategi Rumah Sakit c. Rencana Bisnis dan Anggaran Rumah Sakit d. Kebijakan umum, keuangan, dan pelayanan Rumah Sakit e. Standar Prosedur Operasional (SOP) Pelayanan Kesehatan f. Usulan dan Penetapan tarif pelayanan Rumah Sakit g. Usulan anggaran Rumah Sakit h. Laporan akuntabilitas kinerja Rumah Sakit i. Laporan Keuangan Rumah Sakit j. Laporan pelaksanaan selruh kegiatan rumah sakit secara berkala dan insidentil k. Laporan pelaksanaan tugas kedinasan lainnya 5. Uraian Tugas

description

s

Transcript of URAIAN JABATAN dirut

URAIAN JABATAN DIREKTURRUMAH SAKIT SYAFIRA PEKANBARU

1. Nama Jabatan: Direktur Utama

2. Tugas pokok:

Memimpin Rumah Sakit dalam penyelenggaraan upaya penyembuhan dan pemulihan yang dilaksanakan secara serasi, terpadu, dan berkesinambungan dengan upaya peningkatan kesehatan dan pencegahan serta melaksanakan upaya rujukan, pendidikan, dan upaya lainnya sesuai kebutuhan.

3. Fungsi:

Dalam memimpin penyelenggaraan kegiatan Rumah Sakit mempunyai fungsi:

a. Pelayanan medik dan penunjang medik

b. Pelayanan keperawatan dan asuhan keperawatan

c. Pelayanan rujukan

d. Pelayanan umum dan operasional penunjang non medik

e. Pengelolaan dan sumber daya manusia Rumah Sakit

f. Pelayanan administrasi dan keuangan

g. Pendidikan dan pelatihan di bidang kesehatan serta pengembangan sumber daya manusia4. Hasil Kerja

a. Visi dan Misi Rumah Sakit

b. Rencana strategi Rumah Sakit

c. Rencana Bisnis dan Anggaran Rumah Sakit

d. Kebijakan umum, keuangan, dan pelayanan Rumah Sakit

e. Standar Prosedur Operasional (SOP) Pelayanan Kesehatan

f. Usulan dan Penetapan tarif pelayanan Rumah Sakitg. Usulan anggaran Rumah Sakit

h. Laporan akuntabilitas kinerja Rumah Sakit

i. Laporan Keuangan Rumah Sakit

j. Laporan pelaksanaan selruh kegiatan rumah sakit secara berkala dan insidentil

k. Laporan pelaksanaan tugas kedinasan lainnya

5. Uraian Tugas

a. Menetapkan visi dan misi rumah sakit berdasarkan acuan dari Visi dan Misi Departemen Kesehatan dan Kebijakan Direktorat Jenderal Bina Pelayanan Medik

b. Menetapkan Rencana strategis Rumah Sakit

c. Menetapkan Rencana bisnis dan anggaran Rumah Sakit

d. Menetapkan kebijakan umum, keuangan, dan pelayanan Rumah Sakit sebagai pedoman pelaksanaan tugas para pegawai, dengan cara menganalisis rancangan usulan yang telah dirumuskan oleh Direktur di lingkungan RS Syafira Pekanbaru

e. Menetapkan Standar Prosedur Operasional (SOP) pelayanan kesehatan

f. Menetapkan usulan dan penetapan tarif pelayanan RS

g. Menetapkan usulan anggaran rumah sakit

h. Menetapkan laporan akuntabilitas Kinerja rumah sakit sesuai dengan peraturan perundang-undangan yang berlaku

i. Menetapkan laporan keuangan rumah sakit sesuai dengan peraturan perundang-undangan yang berlaku

j. Menetapkan laporan pelaksanaan seluruh kegiatan rumah sakit secara berkala dan insidentil dengan cara menganalisis rancangan laporan yang disusun oleh Direktur di lingkungan RS Syafira Pekanbaru

k. Melaksanakan tugas lain dalam rangka kelancaran pelaksanaan tugas dan pengembangan RS Syfira