UJIAN NASIONAL SMP/MTs - · PDF fileJumlah soal sebanyak 50 butir, ... 7. Mintalah kertas ......

18
http://jumali264.wordpress.com UJIAN NASIONAL SMP/MTs Tahun Pelajaran 2009/2010 MATA PELAJARAN Mata Pelajaran : Bahasa Indonesia (P14) Jenjang : SMP/MTs WAKTU PELAKSANAAN Hari/Tanggal : Senin, 29 Maret 2010 Jam : 08.00 - 10.00 PETUNJUK UMUM 1. Isikan identitas Anda ke dalam Lembar Jawaban Ujian Nasional (LJUN) yang tersedia dengan menggunakan pensil 2B sesuai petunjuk di LJUN. 2. Hitamkan bulatan di depan nama mata ujian pada LJUN. 3. Tersedia waktu 120 menit untuk mengerjakan paket tes tersebut. 4. Jumlah soal sebanyak 50 butir, pada setiap butir soal terdapat 4 (empat) pilihan jawaban. 5. Periksa dan bacalah soal-soal sebelum Anda menjawabnya. 6. Laporkan kepada pengawas ujian apabila terdapat lembar soal yang kurang jelas, rusak, atau tidak lengkap. 7. Mintalah kertas buram kepada pengawas ujian, bila diperlukan. 8. Tidak diizinkan menggunakan kalkulator, HP, tabel matematika atau alat bantu hitung lainnya. 9. Periksalah pekerjaan Anda sebelum diserahkan kepada pengawas ujian. 10. Lembar soal tidak boleh dicorat-coret. 1. Perhatikan kutipan paragraf berikut! (1) Kegiatan membaca merupakan upaya dalam menyerap informasi. (2) Hal tersebut merupakan langkah awal dalam upaya memperkaya diri dengan ilmu pengetahuan. (3) Langkah selanjutnya adalah melakukan upaya pemahaman yang tepat terhadap isi bacaan. (4) Selain itu, membaca berulang kali, merupakan salah satu cara yang tepat dalam memahami bacaan. Kalimat utama paragraf tersebut terdapat pada kalimat …. A. (1) C. (3) B. (2) D. (4) 2. Perhatikan kutipan paragraf berikut! Kini ada ratusan jenis teh yang bisa dinikmati. Bahan bakunya juga tak hanya dari daun teh tapi juga dari berbagai jenis buah, seperti apel, strawberry, blueberry, atau campuran bermacam buah. Atau dari berbagai bunga, seperti melati dan rosella. Bahkan dari dedaunan lain, seperti pepermint. Tapi secara umum, ada tiga jenis teh yang dikenal, yaitu teh hitam, teh Oolong, dan teh hijau. Pikiran utama paragraf tersebut adalah …. A. Bahan baku teh B. Bahan campuran teh C. Kenikmatan jenis teh D. Jenis-jenis teh 3. Perhatikan kutipan teks berikut! Parman mengeluh dengan mahalnya biaya masuk sekolah anaknya. Ia pun membandingkan kondisi pendidikan kini dengan beberapa tahun silam. ‚Dulu sekolah tidak semahal ini. Saya ini sebenarnya mau protes, tetapi protes kepada siapa,‛ tuturnya.

Transcript of UJIAN NASIONAL SMP/MTs - · PDF fileJumlah soal sebanyak 50 butir, ... 7. Mintalah kertas ......

Page 1: UJIAN NASIONAL SMP/MTs - · PDF fileJumlah soal sebanyak 50 butir, ... 7. Mintalah kertas ... Tidak diizinkan menggunakan kalkulator, HP, tabel matematika atau alat bantu hitung lainnya

http://jumali264.wordpress.com

UJIAN NASIONAL SMP/MTs Tahun Pelajaran 2009/2010

MATA PELAJARAN

Mata Pelajaran : Bahasa Indonesia (P14) Jenjang : SMP/MTs

WAKTU PELAKSANAAN

Hari/Tanggal : Senin, 29 Maret 2010 Jam : 08.00 - 10.00

PETUNJUK UMUM

1. Isikan identitas Anda ke dalam Lembar Jawaban Ujian Nasional (LJUN) yang tersedia dengan

menggunakan pensil 2B sesuai petunjuk di LJUN.

2. Hitamkan bulatan di depan nama mata ujian pada LJUN.

3. Tersedia waktu 120 menit untuk mengerjakan paket tes tersebut. 4. Jumlah soal sebanyak 50 butir, pada setiap butir soal terdapat 4 (empat) pilihan jawaban. 5. Periksa dan bacalah soal-soal sebelum Anda menjawabnya. 6. Laporkan kepada pengawas ujian apabila terdapat lembar soal yang kurang jelas, rusak, atau tidak lengkap. 7. Mintalah kertas buram kepada pengawas ujian, bila diperlukan. 8. Tidak diizinkan menggunakan kalkulator, HP, tabel matematika atau alat bantu hitung lainnya. 9. Periksalah pekerjaan Anda sebelum diserahkan kepada pengawas ujian.

10. Lembar soal tidak boleh dicorat-coret.

1. Perhatikan kutipan paragraf berikut!

(1) Kegiatan membaca merupakan upaya

dalam menyerap informasi. (2) Hal tersebut

merupakan langkah awal dalam upaya

memperkaya diri dengan ilmu pengetahuan.

(3) Langkah selanjutnya adalah melakukan

upaya pemahaman yang tepat terhadap isi

bacaan. (4) Selain itu, membaca berulang

kali, merupakan salah satu cara yang tepat

dalam memahami bacaan.

Kalimat utama paragraf tersebut terdapat

pada kalimat ….

A. (1) C. (3)

B. (2) D. (4)

2. Perhatikan kutipan paragraf berikut!

Kini ada ratusan jenis teh yang bisa

dinikmati. Bahan bakunya juga tak hanya

dari daun teh tapi juga dari berbagai jenis

buah, seperti apel, strawberry, blueberry,

atau campuran bermacam buah. Atau

dari berbagai bunga, seperti melati dan

rosella. Bahkan dari dedaunan lain, seperti

pepermint. Tapi secara umum, ada tiga

jenis teh yang dikenal, yaitu teh hitam, teh

Oolong, dan teh hijau.

Pikiran utama paragraf tersebut adalah ….

A. Bahan baku teh

B. Bahan campuran teh

C. Kenikmatan jenis teh

D. Jenis-jenis teh

3. Perhatikan kutipan teks berikut!

Parman mengeluh dengan mahalnya

biaya masuk sekolah anaknya. Ia pun

membandingkan kondisi pendidikan

kini dengan beberapa tahun silam.

‚Dulu sekolah tidak semahal ini. Saya

ini sebenarnya mau protes, tetapi protes

kepada siapa,‛ tuturnya.

Page 2: UJIAN NASIONAL SMP/MTs - · PDF fileJumlah soal sebanyak 50 butir, ... 7. Mintalah kertas ... Tidak diizinkan menggunakan kalkulator, HP, tabel matematika atau alat bantu hitung lainnya

http://jumali264.wordpress.com

Menjual tahu goreng menjadi

pekerjaan sehari-hari Parman di Jalan

Kusumanegara Yogyakarta. Aktivitas

dagangnya dimulai pukul 17.00 hingga

21.00. dari hasil penjualannya ini ia bisa

mengumpulkan keuntungan bersih sekitar

Rp 30.000,00 per hari. Uang itu selalu habis

untuk kebutuhan hidup sehari-hari.

Kritikan yang tepat atas sikap orang tua

dalam bacaan tersebut adalah ….

A. Mengeluh itu kurang baik, yang penting

meningkatkan penghasilan untuk

keluarga.

B. Orang tua perlu mendampingi anak-

anaknya hingga mereka dewasa.

C. Menjual makanan untuk biaya

pendidikan anak sangat lumrah.

D. Orang tua dapat membandingkan

biaya pendidikan antarsekolah.

Bacalah teks berikut, kemudian kerjakan soal

nomor 4 dan 5!

Teks berita I

Sayang sekali jika tubuh yang bagus dan

bersih ini dikotori dengan barang haram

narkoba. Sesungguhnya anak-anak muda

zaman sekarang bukannya tidak tahu efek

negatif dari narkoba. Hanya saja mereka sudah

terlalu kecanduan dan asyik menggunakan

barang itu dan membuatnya terlena. Jika ia

menyadari efek bahaya sesungguhnya, mereka

pasti tidak akan mau menggunakannya.

Teks berita II

Seorang psikolog di Amerika, David

Greefield menemukan sekitar 6 % dari pengguna

internet mengalami kecanduan. Orang-orang

yang mengalami kecanduan internet, ia akan

lupa waktu dalam berinternet. Kebanyakan

orang yang kecanduan internet ini disebabkan

mereka menemukan kepuasan di internet

yang tidak mereka dapatkan di dunia nyata.

4. Kesamaan informasi kedua teks tersebut

adalah …

A. Sesuatu yang membuat orang

kecanduan.

B. Zaman modern membuat orang

kecanduan.

C. Kecanduan itu hal yang biasa, jangan

takut.

D. Ditemukannya zat yang membuat

kecanduan.

5. Perbedaan penyajian teks berita tersebut

adalah ….

Teks I Teks II

A. apa – mengapa –

bagaimana siapa – bagaimana

– mengapa

B. apa – berapa –

kapan kapan – di mana –

bagaimana

C. berapa – di mana

– kemana kenapa – kapan –

siapa

D. berapa – mengapa

– kapan bagaimana – apa -

kapan

6. Perhatikan kutipan berikut!

Mamut adalah genus gajah purba yang

telah punah. Ukuran tubuhnya lebih besar

daripada gajah normal yang ada di dunia

saat ini. Gadingnya melingkar membentuk

kurva ke arah dalam dan dengan rambut

panjang. Mereka hidup dalam epos

Pleistocene sejak 1,6 juta tahun lalu sampai

sekitar 10.000 tahun lalu. Kata mamut

berasal dari bahasa Rusia MAMOHT.

Informasi pokok yang terdapat pada

kutipan berita tersebut adalah …

A. Mamut adalah genus gajah purba yang

telah punah.

B. Ukuran mamut lebih besar daripada

gajah normal.

C. Gading mamut melingkar membentuk

kurva ke arah dalam.

D. Mamut hidup sejak 1,6 juta tahun

silam.

7. Perhatikan kutipan paragraf berikut!

(1) Kelompok Teater Bekicot menggelar

pementasan teater di Balai Soedjatmoko,

Solo. (2) Sebelumnya, kelompok teater

tersebut sudah mementaskan beberapa

lakon di sejumlah tempat. (3) Pentas kali

ini diharapkan mengasah kemampuan

para pemain karena terbentuknya teater

ini memang belum lama. (4) Kelompok

Teater Bekicot ini baru didirikan pada

bulan Agustus tahun lalu.

Page 3: UJIAN NASIONAL SMP/MTs - · PDF fileJumlah soal sebanyak 50 butir, ... 7. Mintalah kertas ... Tidak diizinkan menggunakan kalkulator, HP, tabel matematika atau alat bantu hitung lainnya

http://jumali264.wordpress.com

Kalimat pendapat pada paragraf tersebut

terdapat pada nomor ….

A. (1) C. (3)

B. (2) D. (4)

8. Perhatikan kutipan teks berikut!

Sungai penting untuk kegiatan

perikanan. Khususnya, di sungai-sungai

besar yang menjadi tempat hidup beragam

ikan dan hewan-hewan lainnya. Sungai-

sungai besar ini menjadi tempat nelayan

mencari mata pencaharian.

Manfaat sungai dalam pertanian,

juga tak kalah penting, yakni sebagai

sumber irigasi. Kawasan-kawasan pertanian

yang subur mendapatkan pengairan dari

sungai. Belakangan, manusia membendung

sungai sebagai sumber irigrasi dan sebagai

pembangkit tenaga listrik. Pembuatan

bendungan-bendungan itu sangat bermanfaat

bagi kehidupan manusia.

Simpulan isi bacaan tersebut adalah …

A. Sungai sangat bermanfaat bagi kehidupan manusia.

B. Sungai sebagai sumber mata pen- caharian nelayan.

C. Sungai sebagai sumber kehidupan bagi sebagian manusia.

D. Bendungan bermanfaat bagi kelang- sungan hidup.

Bacalah teks berikut kemudian kerjakan soal

nomor 9 s.d. 12!

Demokrasi kita masih transisi sehingga

banyak sekali menimbulkan persoalan.

Bermacam persoalan itu merugikan warga.

Namun, semua itu masih bisa dianggap wajar

asal jangan kebablasan sehingga menimbulkan

kesan kacau. Unjuk rasa disertai kekerasan

terjadi minggu kemarin di kota Makasar.

yang berlebihan dapat berdampak terhadap

penyelesaian dan pemecahan persoalan. Pihak

DPR maupun DPRD pun masih meragukan

hal itu.

9. Gagasan utama tajuk tersebut adalah …

A. Pada saat ini, unjuk rasa disertai

kekerasan.

B. Demokrasi masih menimbulkan per-

soalan yang merugikan warga.

C. Unjuk rasa dalam pelaksanakan demo-

krasi dibiarkan berlarut-larut.

D. Unjuk rasa dapat meningkatkan dan

mempercepat penyelesaian masalah.

10. Kalimat fakta pada kutipan tajuk tersebut

adalah ….

A. Kalimat pertama paragraf pertama

B. Kalimat keempat paragraf pertama

C. Kelimat pertama paragraf kedua D. Kalimat ketiga paragraf kedua

11. Pada tajuk tersebut penulis lebih berpihak

kepada ….

A. Rakyat C. DPRD

B. Pemerintah D. DPR

12. Simpulan tajuk tersebut adalah …

A. Pemerintah tidak bisa memutuskan

sendiri persoalan yang ada.

B. Unjuk rasa dipicu oleh persoalan yang

dibiarkan berlarut-larut.

C. Demokrasi Indonesia masih dalam

taraf transisi sehingga banyak persoalan. D. Dalam demokrasi, pembuatan kebijakan

dan pelaksanaannya perlu waktu lama.

13. Perhatikan grafik berikut!

Perbandingan Hasil Villarreal, Valencia,

dan Atletico Madrid

18

16

Unjuk rasa dapat dipicu oleh persoalan 14

yang dibiarkan berlarut-larut, seperti 12

gaji, penghasilan, dan lain-lain. Kenaikan 8 6

harga atau kelangsungan kebutuhan pokok 4 juga memicu terjadinya unjuk rasa. Di sisi lain, 2

unjuk rasa dapat mendorong mempercepat 0

penyelesaian berbagai masalah. Namun, perlu juga dipertanyakan, seberapa jauh unjuk rasa

Menang

Seri

Kalah

Page 4: UJIAN NASIONAL SMP/MTs - · PDF fileJumlah soal sebanyak 50 butir, ... 7. Mintalah kertas ... Tidak diizinkan menggunakan kalkulator, HP, tabel matematika atau alat bantu hitung lainnya

http://jumali264.wordpress.com

Simpulan isi grafik tersebut yang tepat adalah …

A. Ketiga klub telah mendapatkan kemenangan di atas 13 kali. B. Pada hasil tersebut valensia memperoleh nilai seri tertinggi. C. Semua klub belum pernah mendapat hasil seri selama bertanding. D. Villarreal memenangkan pertandingan melawan Valencia.

14. Perhatikan tabel berikut!

POTENSI ANGKA

KLUB KOALISI VENUE SENTRALISASI

Waktu Pertandingan Stadion

18 April 2009 PKT vs Persik Brawijaya, Kediri

Pelita Jaya vs Persela Surajaya, Lamongan

19 April 2009 Persiba vs Arema Kunjuruhan, Malang

22 April 2009 Persiba vs Persik Brawijaya, Kediri

PKT vs Arema Kunjuruhan, Malang

27 April 2009 Persik vs Persela Brawijaya, Kediri

29 April 2009 Deltras vs Arema Kunjuruhan, Malang

Pernyataan yang tepat berdasarkan tabel tersebut adalah …

A. Arema berhadapan dengan Persiba di Stadion Kunjuruhan, Malang pada 22 April 2009. B. Stadion Brawijaya akan digunakan pertandingan antara PKT vs Persik, Persik vs Persiba,

dan Persela vs Arema. C. Persela akan menghadapi tamunya, Pelita Jaya, di Stadion Surajaya Lamongan pada tanggal

18 April 2009. D. Pada tanggal 27 April kan berlangsung pertandingan antara PErsela dan Persik di Stadion

Kunjuruhan, Malang.

15. Perhatikan bagan berikut!

BAGAN STRUKTUR OSIS

Pembina OSIS

Ketua OSIS

MPK

Waka OSIS

Sekretaris Bendahara

Sekbid 5K S.Bela Negara S.Kerohanian S.Olahraga Sekbid Humas

Anggota

Kalimat tanya yang jawabannya terdapat pada bagan tersebut adalah …

A. Mengapa Sekbid Kerohanian berada pada podidi tengah? B. Berapakan Sekbid yang menjadi tanggung jawab OSIS? C. Siapakan yang mengangkat dan memperhatikan anggota OSIS? D. Bagaimana cara MPK memberikan saran kepada Sekbid Olahraga?

Page 5: UJIAN NASIONAL SMP/MTs - · PDF fileJumlah soal sebanyak 50 butir, ... 7. Mintalah kertas ... Tidak diizinkan menggunakan kalkulator, HP, tabel matematika atau alat bantu hitung lainnya

http://jumali264.wordpress.com

16. Perhatikan ilustrsi berikut!

Abidin sangat gembira karena ayahnya

mendapatkan promosi jabatan di

kantornya. Terbayang dalam pikirannya, ia

akan melanjutkan ke SMK Telekomunikasi.

Ia sangat menginginkan memasuki sekolah

tersebut kelak setelah lulus SMP.

Catatan yang tepat ditulis dalam buku

harian Abidin adalah …

A. Wah, besok aku akan melanjutkan ke

SMK Telekomunikasi. Ayahku baru

saja mendapatkan promosi jabatan

di kantornya. Ayahku kini menjabat

sebagai pengawas madya di kantornya.

Aku akan melanjutkan ke SMK

Telekomunikasi.

B. Ayah Abidin baru saja mendapatkan

promosi jabatan di kantornya. Tentunya

ini hal yang baik baginya. Betapa

tidak? Ia akan dapat menggapai segala

cita-citanya. Ia pasti akan melanjutkan

ke SMK Telekomunikasi.

C. Betapa senangnya aku mendengar

ayahku mendapatkan promosi jabatan

di kantornya. Dengan jabatan baru

ayahku, aku berpeluang untuk dapat

mewujudkan cita-citaku masuk SMK

Telekomunikasi.

D. Baru kali ini Ayah Abidin mendapatkan

promosi jabatan di kantornya. Hal

ini membuat keluarganya bangga.

Terutama Abidin yang sebentar lagi

akan melanjutkan sekolah ke SMK

Telekomunikasi seperti impiannya

selama ini.

17. Perhatikan ilustrasi berikut!

Pak Nana selaku Pembina perpustakaan

SMP Hidayah menugasi Bu Sisca,

petugas perpustakaan, agar membuat

pengumuman pengembalian buku paket

siswa kelas 9 tidak dilakukan bersamaan.

Pengumuman ini dimaksudkan agar

pengembalian buku tidak terlalu

tertumpuk pada hari yang sama.

Pesan singkat yang tepat dan efektif untuk

maksud tersebut adalah …

A. Mohon segera dibuat pengumuman

pengemabalian buku paket untuk

siswa kelas 9. Usahakan dibagi tiga

gelombang. Terima kasih.

B. Bu, segera buat pengumuman agar se-

cepatnya siswa mengembalikan buku

paket. Usahakan jangan hanya satu

hari, nanti kita repot. Terima kasih.

C. Pengembalian buku paket kelas 9 tidak

ditawar-tawar lagi. Mohon ibu segera

membuat pengumuman. Terima kasih.

D. Buatlah segera pengumuman agar

siswa kelas 9 secepatnya mengemba-

likan buku paket sekolah. Jangan lupa

dibuat dalam beberapa hari. Terima kasih.

18. Perhatikan ilustrasi berikut!

OSIS SMP Sinar menyelenggarakan

lomba cerdas cermat antarkelas 9, 8,

dan 7. Setiap kelas mengirim 1 tim

untuk mengikuti lomba tersebut, tak

lupa mereka juga mengirim suporter

untuk memberi semangat kepada kawan-

kawannya. Terdengar sorak-sorai penonton

pada saat tim mereka dapat atau salah

dalam menjawab. Akhirnya kelas 9A, 8I,

7I sebagai peringkat I dalam perlombaan

tersebut, mereka mendapat hadiah dari

Bapak Kepala Sekolah.

Isi laporan yang tepat sesuai dengan

ilustrasi tersebut adalah …

A. Senin, 1 Juni 2009, OSIS SMP Sinar

menyelenggarakan lomba cerdas

cermat. Setiap kelas mengirim 1 tim

dan supporter, peringkat I jatuh pada

kelas 9A, 8I, dan 7I. Mereka mendapat

hadiah dari Bapak Kepala Sekolah.

B. OSIS SMP Sinar menyelenggarkan

lomba cerdas cermat. Masing-masing

mengirim supporter untuk memberi

semangat. Mereka mendapat hadiah

dari Bapak Kepala Sekolah.

C. SMP Sinar mengadakan lomba cerdas

cermat antarkelas. Suporter dan tim

yang dikirim oleh mereka untuk

memeriahkannya yang menang menda-

pat hadiah dari Bapak Kepala Sekolah.

D. Senin, 1 Juni 2009 SMP Sinar me-

nyelenggarakan lomba cerdas cermat.

Terdengar sorak sorai penonton dalam

perlombaan itu. Akhirnya kelas 9A, 8I,

dan 7I yang menjadi juara ke 1.

Page 6: UJIAN NASIONAL SMP/MTs - · PDF fileJumlah soal sebanyak 50 butir, ... 7. Mintalah kertas ... Tidak diizinkan menggunakan kalkulator, HP, tabel matematika atau alat bantu hitung lainnya

http://jumali264.wordpress.com

19. Perhatikan kutipan laporan berikut!

Pada bulan April lalu, sekolah kami

disertakan dalam lomba kebersihan

memperebutkan Piala Adipura. Banyak

sekali persiapan yang dilakukan oleh

sekolah dalam rangka lomba tersebut.

Mulai dari pemisahan tong sampah yang

organik dan anorganik hingga penghijauan

di halaman sekolah. Semua warga sekolah,

mulai dari siswa, guru, karyawan, sampai

orang tua siswa ikut mendukung kegiatan

ini. Pada awal bulan Juni lalu, ketika

pengumuman tiba, ternyata kota kami

berhasil meraih Piala Adipura *…+ Dengan

demikian, Piala Adipura diharapkan dapat

kami raih setiap tahun.

Kalimat yang tepat untuk melengkapi

laporan tersebut adalah …

A. Kami merasa sedih dan memang

sudah sepatutnya begitu, karena kota

kami adalah kota terburuk.

B. Kami bersyukur atas kemenangan itu,

dan berniat mempertahankan, serta

akan terus meningkatkannya.

C. Memang hasil itu sudah kami ketahui

sebelumnya karena didukung oleh

fasilitas sekolah dan sarana sekolah.

D. Kami heran, mengapa sekolah

kami berhasil menjadi juara, tong

sampah saja hanya beberapa, apalagi

penghijauannya.

20. Perhatikan kutipan surat berikut!

*….+

Salam persahabatan,

Hai, Dim apa kabar? Baik bukan?

Apakah kamu masih suka bermain di

Taman Kota BSD?

Aku kangen lho, Dim. Kamu juga kan?

Aku percaya kamu pasti tambah pandai.

Dugaanku pasti tidak meleset.

Dimas sahabatku yang baik. Kamu

tentu masih ingat ketika kita berpisah

dulu. Sebenarnya aku ingin sekali tetap

tinggal di Tanggerang, supaya kita selalu

bisa bermain denganmu. Sahabatmu,

Gino

Alamat surat yang tepat untuk kutipan

surat tersebut adalah … A. Sahabatku, Dimas

Serpong B. Bagaimana Sahabatku Dimas,

Serpong C. Unuk Sahabatku Dimas,

Serpong D. Dengan Hormat, Dimas

Serpong

21. Perhatikan kutipan alamat surat berikut!

Kepada

Yth. Bapak Direktur PT Angin Topan Jalan angkasa baru No. 50 Jakarta Timur

Perbaikan penulisan alamat surat tersebut

yang tepat adalah …. A. Yth. Direktur PT Angin Topan

Jln. angkasa baru No. 50 Jakarta Timur

B. Yth. Direktur PT Angin Topan Jalan Angkasa Baru No. 50 Jakarta Timur

C. Yth. Bapak Direktur PT angin topan Jalan angkasa baru No. 50 Jakarta Timur

D. Yth. Bapak Direktur pt. Angin Topan Jl. angkasa baru No. 50 Jakarta Timur

22. Perhatikan kutipan surat berikut!

Kami beritahukan bahwa dalam rangka

memperingati Hari Pendidikan Nasional,

SMP Harapan Bakti akan menyelenggarakan

Lomba Membaca Puisi tingkat SMP se-

provinsi. Kegiatan tersebut akan dilaksana-

kan pada

hari, tanggal : Senin, 26 s.d. 28 April 2009

pukul : 8.00 s.d. 14.00 WIB tempat : Aula SMP Harapan Bakti

Sehubungan dengan hal tersebut, kami

mengajukan permohonan izin untuk

menyelenggarakan kegiatan tersebut. Atas

perhatian Bapak, kami ucapkan terima

kasih.

Page 7: UJIAN NASIONAL SMP/MTs - · PDF fileJumlah soal sebanyak 50 butir, ... 7. Mintalah kertas ... Tidak diizinkan menggunakan kalkulator, HP, tabel matematika atau alat bantu hitung lainnya

http://jumali264.wordpress.com

Isi balasan yang tepat surat dinas tersebut

adalah …

A. Berkaitan dengan permohonan izin

Saudara dalam rangka mempenringati

Hardiknas yang akan dilaksanakan

pada Senin, 26 s.d. 28 Mei 2009,

pada dasarmya kami ssetuju, silakan

dilaksanakan sebaik-baiknya.

B. Silakan saja, laksanakan dengan

sebaik-baiknya. Koordinasikan dengan

petugas-petugas terkait. Jika telah

dilaksanakan segera melapor hasilnya.

C. Jangan ragu-ragu untuk melaksanakan

peringatan Hardiknas. Laksanakan

dengan sebaik-baiknya jika sudah

selesai harap lapor.

D. Saya dukung terus, laksanakan peri-

ngatan Hardiknas, koordinasi dengan

petugas terkait secepatnya laksanakan.

23. Ketua OSIS mengharapkan ketua panitia

HUT RI ke-64 segera membuat laporan

pelaksanaan HUT RI ke -64, untuk dibawa

rapat dengan Pembina OSIS.

Isi surat dri ketua OSIS kepada ketua

panitia yang tepat adalah …

A. Saudara ketua panitia supaya mengikuti

rapat dengan Pembina OSIS. Sekaligus

membawa laporan pelaksanaan.

B. Kami sudah siapkan laporan pelak-

sanaan HUT RI ke-64. Laporan ini sudah

kami sampaiakan kepada Pembina OSIS.

C. Ketua OSIS segera buat laporan

pelaksanaan HUT RI ke-64. Hari Senin

saya akan rapat dengan Pembina OSIS.

D. Saudara ketua panitia segera buatkan

laporan pelaksanaan HUT RI ke-64.

Laporan itu akan kami bawa pada

rapat dengan pembuna OSIS.

24. Perhatikan ilustrasi berikut!

Globalisasi adalah proses mendunia. Di

Indonesia, globalisasi sudah merebak luas.

Budaya lokal pun semakin dikucilkan

dengan adanya budaya yang lebih

modern. Bukan hanya budaya, adat, cara

makan, berpakaian, dan gaya hidup pun

berubah semakin modern. Hal yang paling

merisaukan adalah cara berpakaian yang

identik dengan pakaian terbuka ala barat.

Hal itu sangat memprihatinkan banyak

kalangan.

Slogan yang sesuai dengan ilustrasi

tersebut adalah … A. Ayo jangan ketinggalan globalisasi1 B. Lestarikan budaya kita dengan

globalisasi! C. Globalisasi merupakan cermin budaya

bangsa! D. Globalisasi! Ambil positifnya, buang

negatifnya!

25. Perhatikan kutipan teks berikut!

Dalam kasus bencana misal, seperti

kecelakaan pesawat, ledakan bom,

mengidentifikasi korban bukan perkara

mudah.Ada cara jitu untuk mengidentifikasi

korban, yakni dengan mengidentifikasi

sisa tubuh dengan deoxyribose-nucleic acid

(DNA). DNA ini merupakan informasi

genetik atau cetak biru dari tiap individu

yang diturunkan dari orang tua. DNA

ini ada di semua tubuh, tidak berubah,

dan dapat menentukan karakteristik fisik

sehingga data yang didapat akan lebih

akurat.

DNA manusia kebanyakan ada

di dalam inti sel dan dikemas dalam

kromosom. Namun, DNA yang ada dalam

inti sel dan diturunkan kedua orang tua

ini hanya berjumlah satu. Pada kasus

kebakaran, kemungkinan mendapatkan

DNA inti yang masih utuh, sangat kecil.

Hal ini karena biasanya DNA sudah

terpotong-potong dan tak lengkap jika

mendapat panas yang tinggi. Rangkuman bacaan tersebut adalah …. A. Proses identifikasi dapat dilakukan

melalui deoxyribose-nucleic acid (DNA). Sayang jumlahnya hanya satu sehingga pada kasus kebakaran hebat, sulit mendapatkan DNA inti yang masih utuh.

B. Cara jitu untuk mengidentifikasi korban yakni dengan deoxyribose-nucleic acid (DNA). Sayang DNA manusia terdapat dalam inti sel dan dikemas dalam kromosom.

Page 8: UJIAN NASIONAL SMP/MTs - · PDF fileJumlah soal sebanyak 50 butir, ... 7. Mintalah kertas ... Tidak diizinkan menggunakan kalkulator, HP, tabel matematika atau alat bantu hitung lainnya

http://jumali264.wordpress.com

C. DNA merupakan informasi genetic

atau cetak biru dari tiap individu yang

diturunkan dari orang tua. Sayang

jumlahnya hanya satu.

D. DNA dapat menentukan karakteristik

fisik seorang sehingga data yang

didapat akan lebih akurat. Saying

terdapat dalam inti sel.

26. Perhatikan kutipan petunjuk berikut!

Jika Anda berada dalam bangunan berting-

kat setelah terjadi gempa dan masih sadar:

(1) Janganlah panik berlebihan. (2) *….+ (3) Jauhi bangunan agar terhindar dari

bahaya reruntuhan. (4) Mintalah pertolongan apabila Anda ter-

luka untuk mendapatkan pertolongan.

Bagian petunjuk tersebut dapat dilengkapi

dengan kalimat ….

A. Carilah jalan untuk keluar secepatnya

dan amankan dari bahaya. B. Jangan menggunakan tangga berjalan

atau lift, gunakan tangga biasa. C. Cari pertolongan dengan segera agar

tidak terjebak di dalam gedung. D. Cari pintu keluar, gunakan tangga

untuk mempercepat waktu ke luar ruang.

27. Perhatikan kutipan petunjuk berikut!

Menggali lingkungan tempat bekerja dan

tempat tinggal berkaitan dengan perkiraan

gempa.

(1) Perhatikan letak pintu, tangga darurat

atau pintu sehingga ketika terjadi gem-

pa bumi, sudah mengetahui tempat

yang paling aman untuk berlindung.

(2) Belajarlah melakukan P3K yang cocok

untuk membantu diri dan orang lain.

(3) Belajarlah menggunakan pemadam

kebakaran secara benar, cepat, dan

tepat.

(4) Mencatat nomor telepon penting yang

dapat dihubungi pada saat terjadi

gempa bumi.

Perbaikan yang tepat pada petunjuk

tersebut adalah ….

A. Kalimat (1) menjadi: Perhatikan tem-

pat yang dapat digunakan untuk ber-

lindung atau jalan keluar yang aman

B. Kalimat (2) menjadi: Mempelajari tin- dakan P3K untuk menolong orang dan diri sendiri

C. Kalimat (3) menjadi: Mempelajari penggunaan pemadam kebakaran se- cara efektif

D. Kalimat (4) menjadi: Mencatatlah nomor telepon yang terkait dengan peristiwa/ kejadian yang dapat dihubungi segera saat terjadi gempa.

28. Perhatikan ilustrasi berikut ini!

SMP Kusuma mengadakan pelepasan

siswa kelas IX. Kepala sekolah memberikan

sambutan pada acara pelepasan tersebut.

Tema pidatonya adalah seputar pendidikan

yang bermutu.

Isi teks pidato yang tepat berdasrarkan

ilustrasi tersebut adalah …

A. Pendidikan bermutu adalah pendidikan

yang mengedepankan nilai-nilai

moral dan kemanusiaan di samping

pengembangan intelektual. Oleh karena

itu, janganlah sampai salah memilih

sekolah lanjutan setelah tamat SMP.

Mutu sebuah sekolah ditopang pula oleh

kemampuan SDM, manajemen, sarana,

dan prasarana, serta kemampuan

teknologi informasi.

B. Jangan asal pilih sekolah. Pilihlah

sekolah yang favorit. Dengan demikian

gengsi kita pun akan meningkat. Kita

akan dihormati orang lain karena

kita bersekolah di sekolah favorit.

Sekolah favorit adalah sekolah yang

dibanggakan semua orang.

C. Sekolah bermutu adalah sekolah yang

fasilitasnya lengkap dan mahal. Bagi

kalian yang mampu dapat melanjutkan

ke sekolah tersebut, tetapi bagi yang

kurang mampu cukuplah di sekolah

yang biasa-biasa saja. D. Sekolah asal-asalan jangan dipilih.

Pilihlah sekolah yang mahal. Tidak apa-apa bayarannya mahal yang terpenting para wali murid mampu membayarnya. Maka dari itu pilihlah sekolah yang mahal meskipun fasilitasnya kurang lengkap.

Page 9: UJIAN NASIONAL SMP/MTs - · PDF fileJumlah soal sebanyak 50 butir, ... 7. Mintalah kertas ... Tidak diizinkan menggunakan kalkulator, HP, tabel matematika atau alat bantu hitung lainnya

http://jumali264.wordpress.com

29. Perhatikan kutipan pidato berikut!

Kemenangan yang diraih teman kita,

Jarwo, merupakan kemenangan kita

semua. Kemenangan ini, jangan membuat

kita cepat berpuas diri. Apalagi membuat

kita congkak, angkuh, dan sombong. Ingat

bahwa di atas langit masih ada langit.

*….+ Kami hanya mampu mengucapkan

terima kasih kepada teman kita, Jarwo.

Semoga kemenangan yang diraihnya

dapat disyukuri dengan baik. Hanya itu

yang dapat kami sampaikan mohon maaf

apabila tutur kami kurang berkenan.

Kalimat yang tepat untuk melengkapi

bagian yang rumpang kutipan teks pidato

tersebut adalah …

A. Kami akan menganugerahkan barang

berharga kepadanya.

B. Kami tidak dapat memberikan

penghargaan yang layak.

C. Jarwo, telah berjuang mengharumkan

nama sekolah kita.

D. Perjuangan Jarwo dapat diajdikan

contoh untuk kita.

30. Tema karya ilmiah: Pengaruh lingkungan

keluarga terhadap pola tingkah laku anak di

sekolah.

Rumusan yang tepat dari tema tersebut

adalah …

A. Bagaimana pengaruh pola tingkah laku

anak di sekolah terhadap lingkungan?

B. Bagaimana lingkungan keluarga

mempengaruhi pola tingkah laku anak

di sekolah?

C. Bagaimana pengaruh lingkungan

keluarga terhadap pola tingkah laku

anak di sekolah?

D. Bagaimana pengaruh sekolah terhadap

pola tingkah laku anak di lingkungan

keluarga?

31. Identifikasi masalah:

Internet di kalangan pelajar.

Pemanfaatan internet dalam pembe-

lajaran. Paragraf latar belakang yang tepat adalah … A. Pelajar banyak menggunakan internet.

Internet sebagai media elektronik

untuk mencari informasi/pengetahuan.

Pengetahuan yang diakses dari

internet sangat bermanfaat untuk

belajar di sekolah maupun di rumah.

Pengetahuan harus didapat dari

sekolah saja.

B. Media masa dalam berbagai bentuk

saat ini sudah banyak. Salah satunya

yaitu internet. Internet sangat popular

di kalangan pelajar. Mereka dapat

mengakses lagu, gambar, pengetahuan,

dan lain-lain. Dengan demikian, setiap

sekolah harus punya internet.

C. Sudah banyak pelajar yang mengguna-

kan internet untuk mencari informasi-

informasi terbaru. Jika hal ini tidak

diarahkan, dikhawatirkan mereka

akan mengakses hal-hal yang bersifat

negatif. Untuk itu intenet harus

dimanfaatkan dalam pembelajaran.

Selain memberikan warna baru dalam

pembelajaran juga untuk menambah

wawasan karena guru bukan satu-

satunya tempat memperoleh ilmu.

D. Internet saat ini dapat diakses dengan

mudah dan murah. Mereka yang haus

informasi dapat mencarinya hanya

dengan sekali ‚klik‛ dari telepon

genggamnya. Kemudian sekaligus

sebagai media pembelajaran siswa dan

guru. Engan demikian pengetahuan

siswa akan di dapat dari mana saja.

32. Perhatikan teks berikut!

(1) Pemberantasan korupsi di negeri ini

hanya menjadi slogan. (2) Sementara itu

pada saat yang sama saat ini, era reformasi

berkembang sebagai ‚serba boleh‛. (3)

Penegakan hukum pun tidak sejalan

seperti yang kita kehendaki. (4) Sehingga

koruptor menikmati keadaan kekosongan

sanksi hukum.

Perbaikan kalimat tidak efektif yeng

ditandai dengan nomor (2) adalah ….

A. Sementara saat ini, era reformasi

berkembang menjadi ‚serba boleh‛

B. Sementara ini, era reformasi berkem-

bang sebagai era ‚serba boleh‛

C. Sementara pada saat yang sama ini, era

reformasi bekembang sangat ‚serba

Page 10: UJIAN NASIONAL SMP/MTs - · PDF fileJumlah soal sebanyak 50 butir, ... 7. Mintalah kertas ... Tidak diizinkan menggunakan kalkulator, HP, tabel matematika atau alat bantu hitung lainnya

http://jumali264.wordpress.com

boleh‛

D. Sementara, pada saat yang sama, era reformasi berkembang sebagai keadaan ‚serba boleh‛

33. Perhatikan teks berikut!

Barikade muda arsenal semakin memper-

lihatkan tebalnya kekuatan eropa. Young

Gunners membungkam team-team ber-

peng-laman untuk merengkuh gelar

perdana Liga Champions.

Perbaikan penulisan kata pada bacaan

tersebut adalah yang tepat adalah ….

Tertulis Perbaikan

A. arsenal, eropa,

team-team Arsenal, Eropa,

tim-tim

B. muda, perdana,

Champions Muda, Perdana,

champions

C. team-team, gelar,

Gunners Team-team,

Gelar, gunners

D. Liga, Young,

Barikade liga, young,

Brikade

34. Memberi uraian yang jelas dengan diper-

tunjukkan definisi dalam bidang ilmiah itu

sangat perlu.

Penggunaan kata dipertunjukkan pada kalimat

tersebut tidak tepat, perbaikannya adalah ….

A. Pertunjukkan C. Ditunjukkan B. Penunjujan D. Menunjukkan

Bacalah puisi berikut kemudian kerjakan soal

nomor 35 dan 36!

Kasihanilah

Kebersihan adalah cermin

dari keuletan dan ketabahan

Penghargaan adalah cermin dari kemauan dan keterampilan

Kekhawatiran pun tiba Menghalangi harapan yang telah terbina Langit cerah kembali mendung Tatkala ikan di telaga terapung

Mengapa itu bisa terjadi? Tercemarlah air di kali! Kalau memang itu terjadi Kasihan nasib petani

Wahai para penyebab pencemaran

Jauhkanlah mereka dari beban penderitaan

Bersihkanlah air di telaga agar ikan

bernapas lega

35. maksud puis tersebut adalah ….

A. Perhatian terhadap para petani

B. Harapan untuk tidak mencemari lingkungan

C. Pemeliharaan ikan di kali D. Kehidupan di sekitar sungai

36. Suasana yang tergambar dalam puisi

tersebut adalah ….

A. Sunyi C. Duka

B. Tenang D. Prihatin

Bacalah kutipan cerpen berikut kemudian

kerjakan soal nomor 37 s.d. 39.

Aku pun pura-pura tidak mendengar

teguran Bang Reza dan malah sok konsentrasi

memejamkan mata mengikuti irama musik

lagu keren milik Cristian Batista.

(1) ‚Aduh‛ jeritku saat sebuah benda

mendarat di kepalaku. Bang Reza sialan!

Berani-beraninya dia melemparku dengan

bola basket. ‚Sakit tahu.‛ Kataku keras-keras.

Kubalas lemparan itu dengan melempar bola

itu ke arah pintu PRANG (2) Pintu keburu ditutup. Bukan Bang Reza yang kena, malah gantungan pintu bentuk hati bertuliskan namaku pecah tidak beraturan. Bang Reza sudah kabur. ‚Bang rezaaaaa!!!‛ teriakku mencak-mencak. (3) Tapi … papa malah yang masuk dan dududk di samping tempat tidurku. ‚Garnet, kamu tidak boleh melawan abangmu!‛ ‚Tapi dia yang mulai, pa.‛ Kataku. (4) ‚Aku hanya mengingatkan, jangan kencang- kencang putar kaset,‛ celetuk bang Reza tiba- tiba, ‚Tapi Abang juga minta maaf tadi telah melempar bola ke kepalamu. Habis, Abang kesel, berisik.‛ ‚Iya bang, aku juga minta maaf. Aku tak akan ulangi lagi putar kaset keras-keras. Maafin aku ya Bang.‛ ‚Nah, gitu dong anak Papa yang baik-baik.‛

Page 11: UJIAN NASIONAL SMP/MTs - · PDF fileJumlah soal sebanyak 50 butir, ... 7. Mintalah kertas ... Tidak diizinkan menggunakan kalkulator, HP, tabel matematika atau alat bantu hitung lainnya

http://jumali264.wordpress.com

37. Bukti bahwa peristiwa tersebut terjadi di

dalam kamar Garnet terdapat pada nomor ….

A. (1) dan (2) C. (3) dan (4)

B. (2) dan (3) D. (4) dan (1)

38. Konflik yang terdapat pada kutipan

tersebut adalah …

A. Reza melempar bola ke arah garnet

karena ia tidak mau ditegur abangnya.

B. Papa yang menegur Garnet agar tidak

melawan abangnya.

C. Garnet yang melempar bola sehingga

gantungan pintu pecah. D. Pujian papa terhadap kedua kedua

anaknya yang saling memaafkan.

39. Amanat kutipan cerpen tersebut adalah …

A. Meminta maaflah jika kita berbuat

salah. B. Jangan memutar kaset lagu kesayangan

kita saja. C. Jangan melempar bola basket

sembarangan. D. Sesama kakak-adik harus saling

pengertian.

40. Perhatikan kutipan novel berikut!

Kutipan I

Raja Adil gembira benar-benar mendengar berita hasil pelayaran raja Maulana ketika lebih daripada yag diharapkan. Usaha kompeni, jadi terhalang dan pikiran Sultan jadi kalam-kabut. Oleh karena ia pun makin tabah berani melawan Indrapura yang berserikat dengan kompeni. Dan hasratnya makin keras dan besar hendak mencari perhubungan dengan Pauh. Jiak Pauh dapat digerakkan menyerang padang dari darat, dan Aceh dari sebelah utara, dan dari laut, niscaya tenaga kompeni lemah, dan Indrapura tentu takkan berdaya lagi.

Kutipan II

Aminudin mengetahui, bahwa Mariamin ketakutan yang tiada tentu. Barangkali disebabkan hujan yang amat lebat itu serta melihat kilat dan mendengar guruh yang tiada henti. Lalu ia pun menghibur hati Mariamin, supaya

sahabatnya itu melupakan barang yang

ditakutinya itu.

‚ Riam‛ katanya dengan muka riang,

‚saya ada mempunyai cerita bagus, yang

baru diceritakan guru kami di sekolah.

Sukakah engkau mendengarkannya?‛

Perbedaan karakteristik kedua novel

tersebut yang teapat adalah …. A. Kutipan I bercerita budaya, kutipan II

bercerita sosial politik B. Kutipan I bercerita sosial politik C. Kutipan I bercerita penjajahan, kutipan

II bercerita adat budaya D. Kutipan I bercerita kerajaan, kutipan II

bercerita persahabatan

41. Perhatikan kutipan novel berikut!

Dengan hati yang redan Hanafi pulang

ke kampung halamannya di Sumatera

Barat. Ibunya ingin mengembalikan

Hanafi pada Rafiah. Hanafi menolak

karena tidak mungkin menjilat liur yang

sudah diludahkan. Hanafi menyesal oleh

tindakanya yang tidak mau mengindahkn

nasihat orang tuanya sehingga ia menderita

dalam hidup ini. Tak lama kemudian,

Hanafi mati karena menelan empat butir

sublimat.

Bukti nilai moral yang ditinggalkan Hanafi

adalah …. A. Pulang ke kampung halaman B. Tidak menuruti nasehat orang tua C. Menyesali segala tindakannya D. Menderita selama hidupnya

42. Perhatikan kutipan novel berikut!

Yudho dan Rocki berlari sekencang

mungkin, meloloskan diri dari pintu-pntu

yang menutup. Lolos dari satu pintu. Bag!

Lalu mengejar pintu yang lain … Hingga

akhirnya, nampak pintu terakhir. Pintu itu

sudah mulai menutup. Tinggal satu meter

lagi. ‚Kita tak mungkin berhasil!‛ jerit

Yudho. ‚Harus!‛ pekik Rocki lalu ia maju

ke depan dan mendorong Yudho sekuat tenaga hingga sahabatnya itu terlempar jauh ke depan melewati pintu terakhir.

Page 12: UJIAN NASIONAL SMP/MTs - · PDF fileJumlah soal sebanyak 50 butir, ... 7. Mintalah kertas ... Tidak diizinkan menggunakan kalkulator, HP, tabel matematika atau alat bantu hitung lainnya

http://jumali264.wordpress.com

Ia sendiri masih di belakang. Yudho

tersentak. Ia sadar ia sudah selamat, namun

Rocki belum. Serta merta ia berbalik dan

menatap sedih pada sahabatnya yang

berjuang menyelamatkan hidupnya.

Watak Rocki pada kutipan novel tersebut

adalah …. A. Rela berkorban B. Berputus asa C. Sangat gigih D. Tidak bertanggung jawab

Bacalah teks drama berikut kemudian

kerjakan soal nomor 43 dan 44!

Pak mamat : Begini, Bu! Dadang ini ‘kan

bilang sama saya kalau dia ingin

kerja. Dia butuh uang untuk ikut

karyawisata ke Bali. Bu Mamat : Oh. Tapi, kamu ‘kan harus sekolah

Dang. Dadang : Ya maksud saya … saya bekerja

sepulang sekolah, Bu. Pak Mamat : Begini saja, Dang. Kamu tidak

usah bingung. Mulai besok kamu datang ke bengkel saya. Nanti saya akan mengajarimu. Saya akan bantu kamu biar kamu dapat ikut karyawisata ke Bali.

Dadang : Benarkah, Pak Mamat? Terima kasih, Pak Mamat. Terima kasih, Tuhan. (Mendengarkan perkataan Pak Mamat, dadang merasa senang sekali. Dadang mengucapkan terima kasih sambil mencium tangan Pak Mamat, lalu memeluk Pak mamat).

43. Suasana yang tergambar dalam kutipan

naskah drama tersebut adalah ….

A. Menyedihkan

B. Mengharukan

C. Menegangkan

D. Mengecewakan

44. Bukti bahwa tokoh Pak Mamat adalah

orang yang baik dalam kutipan naskah

drama tersebut adalah …

A. Pak mamat memberi uang kepada

Dadang untuk karyawisata.

B. Pak mamat membolehkan Dadang

untuk bermain di bengkelnya.

C. Pak mamat akan membantu Dadang

ikut karyawisata ke Bali.

D. Pak Mamat menasehati dadang untuk

tidak bingung-bingung.

45. Dalam acara pembukaan Porseni SMP

Bunga Bangsa, Kepala Sekolah berpantun.

Pantun yang tepat diucapkan Kepala

Sekolah adalah ….

A. Buah mangga buah rambutan

Buah lengkeng dari Minahasa

Ayo berlomba cari kemenangan

Kalah menang itu biasa

B. Dari Cina ke Singapura Mencari

batik kain berbodir Siapkan

stamina jangan kendur Sampai bertanding semangat tempur

C. Buang jangkar di tepi pantai Mencari ikan di tengah laut Walau terbakar panas mentari Takkan surut apalagi berlutut

D. Membeli ikan di pasar pagi Pulangnya mampir ke Pekojan Siapa sangka kita berjumpa Di perlombaan kita bertarung

46. Perhatikan kutipan pantun berikut!

Burung Camar terbang tinggi

Hinggapnya di ujung pancuran

*…+ *…+

Larik yang tepat untuk melengkapi isi

pantun tersebut adalah …. A. Barang bajakan banyak dijual

Murah harganya jelek mutunya B. Barang murahan pasti bajakan

Bila dibeli masuk penjara C. Barang bajakan jangan dibeli

Walau murah melanggar aturan D. Barang palsu murah harganya

Dijual orang dengan memaksa

47. Perhatikan kutipan puisi berikut!

Kursi

Hanya sebuah kursi Kursi biasa buatan tangan Bukanlah kursi Hanya tempat duduk semata

Page 13: UJIAN NASIONAL SMP/MTs - · PDF fileJumlah soal sebanyak 50 butir, ... 7. Mintalah kertas ... Tidak diizinkan menggunakan kalkulator, HP, tabel matematika atau alat bantu hitung lainnya

http://jumali264.wordpress.com

Para petinggi, bangsawan, pejabat

Saling berebut kursi

Mempertahankan segalanya * …+ Apa yang diperebutkan dariku?

Kalimat bermajas yang tepat untuk meleng-

kapi larik puisi tersebut adalah …. A. Mengusung sebuah kursi B. Mempertatuhkan nama untuk C. Semua tergila-gila kursi D. Tangkai-tangkai kursi terhenyak

48. Perhatikan kutipan puisi berikut!

Hutan Setelah Hujan

Tumbuhan yang layu telah subur kembali

Sungai yang kering terisi kembali Binatang-binatang yag kebasahan mulai mengeringkan tubuhnya Pohon-pohon mulai menyerap air yang jatuh dari langit dengan ujung akarnya Itulah * …+ setelah hujan Semoga tetap begitu selamanya

Kata yang tepat untuk melengkapi bagian

yang rumpang pada puisi tersebut adalah ….

A. Keadaanmu C. Kondisimu B. Hari-harimu D. riwayatmu

49. Perhatikan ilustrasi berikut!

Lulu memiliki seekor kucing kesayangan.

Namun, kucingnya itu sudah mati seming-

gu yang lalu. Lulu terkenang akan hewan

kesayangannya itu. Hewan itu selalu ber-

ada di dekatnya ketika masih hidup.

Puisi yang sesuai dengan ilustrasi tersebut

adalah …. A. Tak ada lagi senyummu

Kala duka mendera jiwa Tak ada lagi desir nasihatmu Kala gelisah mencekam dada

B. Suaramu Menggugah lamunanku Teringat aku akan manjamu Manakala ekormu menggeliat di pangkuanku

C. Bola mata itu Ya, aku jadi ingat kamu Kamu yang selalu dekat padaku Rambutmu yang selalu dikepang dua Sungguh mempesona

D. Sering kau dijadikan lambing

Kabut dalam hatiku Cepatlah kau pergi Agar keceriaan kembali padaku

50. Perhatikan kutipan drama berikut!

Ifa : (gelisah sekali) ‚Aduh.. bagaimana

ini? Mana tugas harus dikumpul-

kan sekarang. Listrik mati juga.‛

Fani : (memperhatikan Ifa, menggeleng-

geleng) ‚Kamu kenapa, Fa?‛

Ido : ‚Iya, ada apa kamu gelisah sekali?‛

Ifa : *…+ Fani : ‚Oh… begitu. Ya sudah, sabar saja!

Nanti, kalau listrik nyala barulah kamu ngeprint.‛

Ido : ‚Aku kira ada apa. Gelisahnya bukan main.‛

Kalimat yang tepat untuk melengkapi

bagian rumpang teks drama tersebut

adalah …

A. ‚Tidak ada apa-apa, kak. Lagi kesel

aja. Habisnya lampu mati melulu.‛

B. ‚Tidak kenapa-kenapa. Mati lampu

terus, kan jadi kesel gak bisa belajar.‛

C. ‚Ini, kak. Aku mau ngumpulin tugas

besok tapi tidak bisa ngeprint. Mati

lampu.‛

D. ‚Ini, Kak. Aku mau ngetik tugas. Tapi

buku catatanku dipinjem teman.

Pusing!‛

Page 14: UJIAN NASIONAL SMP/MTs - · PDF fileJumlah soal sebanyak 50 butir, ... 7. Mintalah kertas ... Tidak diizinkan menggunakan kalkulator, HP, tabel matematika atau alat bantu hitung lainnya

http://jumali264.wordpress.com

PEMBAHASAN UJIAN NASIONAL

BAHASA INDONESIA SMP Tahun Pelajaran 2009/2010

1. Kalimat utama adalah kalimat yang sudah

terdapat dalam paragraf tersebut, yang

mengungkapkan pokok pikiran utama

dalam satu alenia.

Kalimat utama pada paragraf tersebut

adalah kegiatan membaca merupakan

upaya dalam menyerap informasi. Jawaban: A

2. Pikiran utama adalah gagasan yang dibahas

atau diungkapkan dalam paragraf menjadi

inti dan menjadi asar pengembangan

sebuah paragraf. Pikiran utama pada

paragraf tersebut adalah jenis-jenis teh. Jawaban: D

3. Kritikan merupakan bentuk kecaman atau

penilaian terhadap suatu hal. Kritikan yang

tepat atas sikap orang tua dalam bacaan

tersebut adalah mengeluh itu kurag baik,

yang penting meningkatkan penghasilan

untuk keluarga. Jawaban: A

4. Kesamaan informasi kedua teks tersebut

adalah sama-sama menceritakan sesuatu

yang membuat kecanduan. Jawaban: A

5. Perbedaan penyajian teks berita tersebut

adalah: Teks I : apa – mengapa – bagaimana Teks II : siapa – bagaimana – mengapa

Jawaban: A

6. Informasi pokok merupakan hal yang

menjadi dasar atau pembicaraan dalam

suatu bacaan.

Informasi pokok dalam kutipan berita

tersebut adalah ‚Mamut adalah genus

gajah purba yang telah punah.‛ Jawaban: A

7. Pendapat atau opini merupakan cara

pandang terhadap suatu hal yang

merupakan buah pemikiran terhadap

sesuatu hal/peristiwa. Kalimat pendapat

pada paragraf tersebut adalah ‚Pentas kali

ini diharapkan mengasah kemampuan

para pemain …‛

Jawaban: C

8. Simpulan isi bacaan tersebut yang paling

tepat adalah sungai sangat bermanfaat

bagi kehidupan manusia. Jawaban: A

9. Gagasan utama adalah gagasan yang

dibahas atau diungkapkan dalam

paragraf menjadi inti dan menjadi dasar

pengembangan sebuah paragraf. Gagasan

utama tajuk tersebut adalah unjuk rasa

dapat meningkatkan dan mempercepat

penyelesaian masalah. Jawaban: D

10. Fakta adalah keadaan, peristiwa atau hal

yang nyata tentang sesuatu yang benar-

benar ada atau terjadi. Kalimat fakta pada

kutipan tajuk tersebut adalah unjuk rasa

disertai kekerasan terjadi minggu kemarin

di kota Makasar. Jawaban: B

11. Pada tajuk tersebut, penulis lebih berpihak

kepada rakyat. Jawaban: A

12. Simpulan tajuk tersebut adalah demokrasi

Indonesia masih dalam taraf transisi

sehingga banyak persoalan. Jawaban: C

13. Simpulan tajuk tersebut adalah ketiga klub

telah mendapatkan kemenangan di atas 13

kali. Jawaban: A

14. Pernyataan yang tepat berdasarkan tabel

adalah Persela akan menghadapi tamunya,

Pelita Jaya, di Stadion Surajaya Lamongan

pada tanggal 18 April 2009. Jawaban: C

Page 15: UJIAN NASIONAL SMP/MTs - · PDF fileJumlah soal sebanyak 50 butir, ... 7. Mintalah kertas ... Tidak diizinkan menggunakan kalkulator, HP, tabel matematika atau alat bantu hitung lainnya

http://jumali264.wordpress.com

15. Kalimat tanya yang jawabannya terdapat

pada bagan tersebut adalah ‚Berapakah

Sekbid yang menjadi tanggung jawab

OSIS?’ Jawaban: B

16. Kalimat tanya yang tepat ditulis dalam

buku harian Abidin adalah:

Betapa senangnya aku mendengar ayahku

mendapatkan promosi jabatan di kantornya.

Dengan jabatan baru ayahku, aku berpeluang

untuk dapat mewujudkan cita-citaku masuk

SMK Telekomunikasi. Jawaban: C

17. Pesan singkat yang tepat dan efektif untuk

maksud tersebut adalah:

Mohon segera dibuat pengumuman pengem-

balian buku untuk siswa kelas 9. Usahakan

dibagi tiga gelombang. Terima kasih. Jawaban: A

18. Laporan adalah karya tulis yang dibuat

setelah melakukan atau menyelesaikan

sesuatu hal.

Isi laporan yang sesuai ilustrasi tersebut

adalah

Senin, 1 Juni 2009, OSIS SMP Sinar

menyelengarakan lomba cerdas cermat.

Setiap kelas mengirim 1 tim dan supporter,

peringkat 1 jatuh kepada kelas 9A, 8I, dan 7I. mereka mendapat hadiah dari Bapak Kepala Sekolah.

Jawaban: A

19. Kalimat yang tepat untuk melengkapi

laporan tersebut adalah:

Kami terus bersyukur atas kemenangan

itu dan berniat mempertahankan, serta

akan meningkatkannya. Jawaban: B

20. Surat tersebut tergolong pribadi. Jadi,

alamat yang tepat untuk kutipan surat

pribadi tersebut adalah

Untuk Sahabatku Dimas,

Di Serpong Jawaban: C

21. Penulisan alamat surat yang tepat adalah

Yth. Direktur PT Angin Topan

Jalan Angkasa Baru 50 Jakarta Timur

Jawaban: B

22. Isi yang tepat untuk membalas surat dinas

tersebut adalah

Berkaitan dengan permohonan izin Sauda-

ra dalam rangka memperingati Hardiknas

yang akan dilaksanakan pada Senin, 26 s.d.

28 Mei 2009, pada dasarnya kami setuju, si-

lakan dilaksanakan sebaik-baiknya. Jawaban: A

23. Isi surat dari ketua OSIS kepada ketua

panitia yang tepat adalah

Saudara ketua panitia segera buatkan

laporan pelaksanaan HUT RI ke-64.

Laporan itu akan kami bawa pada rapat

dengan Pembina OSIS. Jawaban: D

24. Slogan adalah kalimat pendek yang

menarik, singkat, dan mudah diiingat

untuk memberitahukan atau menjelaskan

tujuan suaatu kegiatan, golongan,

organisasi, dan lain-lain.

Slogan yang sesuai dengan iustrasi tersebut

adalah

Globalisasi! Ambil positifnya, buang

negatifnya! Jawaban: D

25. Rangkuman adalah penyajian bentuk

singkat suatu karangan asli dengan tetap

mempertahankan isi, sistematika, atau

kalimat-kalimatnya secaara proporsional

(seimbang).

Rangkuman yang tepat dari bacaan

tersebut adalah Proses identifikasi dapat

dilakukan melalui deoxyribose-Nucleic Acid

(DNA). Sayang jumlahnya hanya satu

sehingga pada kasus kebakaran hebat,

sulit mendapatkan DNA inti yang masih

utuh. Jawaban: D

26. Untuk melengkapi petunjuk tersebut yang

benar adalah

Carilah pintu keluar, gunakan tangga

untuk mempercepat waktu keluar ruang. Jawaban: D

27. Perbaikan yang tepat pada petunjuk

tersebut adalah kalimat (1) diubah menjadi:

Perhatikan tempat yang dapat digunakan

untuk belindung atau jalan keluar yang

aman.

Jawaban: A

Page 16: UJIAN NASIONAL SMP/MTs - · PDF fileJumlah soal sebanyak 50 butir, ... 7. Mintalah kertas ... Tidak diizinkan menggunakan kalkulator, HP, tabel matematika atau alat bantu hitung lainnya

http://jumali264.wordpress.com

28. Isi teks pidato yang tepat berdasarkan

ilustrasi tersebut adalah:

Pendidikan bermutu adalah pendidikan

yang mengedepankan nilai-nilai moral dan

kemanusiaan di samping pengembangan

intelektual. Oleh karena itu, janganlah

sampai salah memilih sekolah lanjutan

setelah tamat SMP. Mutu sebuah sekolah

ditopang pula oleh kemampuan SDM,

manajemen, sarana, dan prasarana, serta

kemampuan teknologi informasi. Jawaban: A

29. Bagian rumpang kutipan teks pidato

tersebut dapat dilengkapi dengan kalimat,

‚Jarwo, telah berjuang mengharumkan

nama sekolah kita.‛ Jawaban: C

30. Rumusan masalah dinyatakan dalam

kalimat tanya yang isinya tentang sesuatu

atau hal yang dibicarakan dalam tema

tersebut.

Rumusan masalah yang tepat adalah:

Bagaimana pengaruh lingkungan keluarga

terhadap pola tingkah laku anak di

sekolah? Jawaban: C

31. Latar belakang merupakan bagian penda-

huluan dalam suatu karya ilmiah yang

memuat tentang isu, fakta, dan pentingnya

sebuah permasalahan diangkat. Paragraf latar belakang yang tepat sesuai identifikasi masalah adalah: Sudah banyak pelajar yang menggunakan internet untuk mencari informasi-infor- masi terbaru. Jika hal ini tidak diarahkan, dikhawatirkan mereka akan mengakses hal-hal yang bersifat negatif. Untuk itu intenet harus dimanfaatkan dalam pem- belajaran. Selain memberikan warna baru dalam pembelajaran juga untuk menam- bah wawasan karena guru bukan satu-sa- tunya tempat memperoleh ilmu.

Jawaban: C

32. Perbaikan kalimat no. (2) yang tepat

adalah sementara pada saat yang sama, era

reformasi berkembang sebagai keadaan

‚serba boleh‛. Jawaban: D

33. Perbaikan penulisan kata yang tepat adalah

arsenal → Arsenal eropa → Eropa team-team → tim-tim

Jawaban: A

34. Kata dipertunjukkan seharusnya diganti

dengan kata menunjukkan. Jawaban: D

35. Maksud puisi tersebut adalah harapan

untuk tidak mencemari lingkungan. Jawaban: B

36. Pada puisi tersebut suasana yang

tergambar adalah keprihatinan. Jawaban: D

37. Bukti bahwa peristiwa terjadi di kamar

Garnet terdapat pada kalimat no. (2) dan (3). Jawaban: B

38. Konflik yang terdapat pada kutipan

tersebut adalah: Reza melempar bola ke

arah Garnet karana ia tidak mau ditegur

abangnya. Jawaban: A

39. Amanat adalah pesan yang disampaikan

pengarang melalui bacaan atau karangan-

nya. Amanat kutipan cerpen tersebut adalah meminta maaflah jika kita berbuat salah.

Jawaban: A

40. Perbedaan karakteristik kedua novel

tersebut: Kutipan I: kerajaan Kutipan II: persahabatan

Jawaban: D

41. Nilai moral adalah akhlak, budi pekerti

yang berhubungan dengan sikap,

perbuatan (baik/buruk), serta kesusilaan.

Bukti nilai moral yang ditinggalkan hanafi

adalah tidak menuruti nasihat orang tua. Jawaban: B

42. Watak Rocki pada kutipan novel tersebut

adalah rela berkorban. Hal ini ditunjukkan

pada paragraf terakhir, ‚ Harus!‛ pekak

Rocki lalu dia maju ke depan mendorong

Yudho sekuat tenaga hingga sahabatnya

itu terlempar jauh ke depan dan melewati

pintu terakhir. Jawaban: A

Page 17: UJIAN NASIONAL SMP/MTs - · PDF fileJumlah soal sebanyak 50 butir, ... 7. Mintalah kertas ... Tidak diizinkan menggunakan kalkulator, HP, tabel matematika atau alat bantu hitung lainnya

http://jumali264.wordpress.com

43. Suasana yang tergambar dalam kutipan

naskah drama tersebut adalah mengharukan.

Jawaban: B

44. Bukti bahwa Pak Mamat adalah orang yang

baik dalam naskah drama tersebut adalah

Pak Mamat akan membantu Dadang ikut

karyawisata ke Bali.

Jawaban: C

45. Pantun yang tepat diucapkan oleh kepala

sekolah dalam acara pembukaan Porseni

SMP Bunga Bangsa adalah:

Buah mangga buah rambutan

Buah lengkeng dari Minahasa

Ayo berlomba cari kemenangan

Kalah menang itu biasa Jawaban: A

46. Ciri-ciri pantun dapat dilihat dari isi pada

tiap bait:

Bait pertama dan kedua adalah

sampiran.

Bait ketiga dan keempat adalah isi

pantun. Memilki rima a-b-a-b. Larik yang tepat untuk melengkapi isi pantun tersebut adalah: … … Barang bajakan jangan dibeli

Walau murah melanggar aturan

47. Kalimat bermajas yang tepat untuk

melengkapi larik puisi tersebut adalah:

Tangkai-tangkai kursi terhenyak.

Jawaban: D

48. Kata yang tepat untuk melengkapi bagian

yang rumpang pada puisi tersebut adalah

kondisimu.

Jawaban: C

49. Puisi yang sesuai dengan ilustrasi tersebut

adalah:

Suaramu

Menggugah lamunanku Teringat aku akan manjamu Manakala ekormu menggeliat di pangkuanku

Jawaban: B

50. Kalimat yang tepat untuk melengkapi

bagian yang rumpang dalam teks drama

tersebut adalah: ‚Ini, kak. Aku mau ngumpulin

tugas besok tapi tidak bisa ngeprint. Mati

lampu.‛

Jawaban: C

Jawaban: C

Page 18: UJIAN NASIONAL SMP/MTs - · PDF fileJumlah soal sebanyak 50 butir, ... 7. Mintalah kertas ... Tidak diizinkan menggunakan kalkulator, HP, tabel matematika atau alat bantu hitung lainnya