UJIAN KOMPREHENSIF (UK) -...

2
PENGUMUMAN TENTANG UJIAN KOMPREHENSIF (UK) PERIODE AGUSTUS 2017 I. UMUM 1. Mahasiswa S1 DTETI diwajibkan LULUS Ujian Komprehensif (UK) sebagai salah satu syarat mendaftar ujian pendadaran. 2. UK dilaksanakan 12 kali dalam setahun (diawal bulan). 3. Jika ada mahasiswa yang tidak lulus UK, mahasiswa tersebut harus mengulang UK pada periode (bulan) berikutnya. 4. Nilai hasil mengulang diumumkan satu hari kerja berikutnya. II. KISI-KISI 1. Materi: seluruh mata kuliah WAJIB yang langsung menopang kecakapan engineering. Jadi, tidak memuat materi dari mata kuliah pendukung maupun mata kuliah pilihan (Bahasa, Pancasila, Kewarganegaraan, Perencanaan Rekayasa, Kewarganegaraan, Kewirausahaan, Manajemen Industri, Agama, Studium Generale, Kerja Praktek, Pilihan, KKN, Skripsi, Pendadaran). = MK Wajib (bukan pilihan) berkode TEI/TEE/TIF selain Bahasa Inggris (TEI 100), Kerja Praktek (TEI 402), Skripsi (TEI 411), dan Pendadaran (TEI 412). 2. Komposisi soal: a. Wajib Departemen TETI : 20 % b. Wajib Program Studi : 40 % c. Wajib Konsentrasi dan Subkonsentrasi : 40 % (bagi Prodi TI, porsi ini ditambahkan ke Wajib Program Studi, karena pemilahan Konsentrasi di TI hanya dilaksanakan di Mata Kuliah Pilihan) III. SOAL DAN PENILAIAN 1. Ragam soal: pilihan ganda dengan 5 (lima) opsi (A, B, C, D, E). Untuk tiap soal: jawaban benar mendapat nilai + 4 (positif empat) jawaban salah mendapat nilai – 1 (negatif satu) tidak menjawab mendapat nilai 0 (nol) 2. Setiap mahasiswa mengerjakan soal sesuai dengan konsentrasi/subkonsentrasi masing- masing. Jawaban soal diluar konsentrasi/subkonsentrasi yg sesuai dinyatakan tidak syah dan tidak diperhitungkan dalam penilian kelulusan UK . IV. SIFAT UJIAN 1. Buku Tertutup. 2. Tidak boleh menggunakan kalkulator atau alat bantu hitung elektronis lainnya 3. Tidak boleh menggunakan alat komunikasi dalam bentuk apapun. 4. Kertas untuk corat-coret sudah disediakan.

Transcript of UJIAN KOMPREHENSIF (UK) -...

Page 1: UJIAN KOMPREHENSIF (UK) - sarjana.jteti.ugm.ac.idsarjana.jteti.ugm.ac.id/media/1680/pengumuman-ujian-kompre.pdf · Jawaban soal diluar konsentrasi/subkonsentrasi yg sesuai dinyatakan

PENGUMUMAN TENTANG

UJIAN KOMPREHENSIF (UK) PERIODE AGUSTUS 2017

I. UMUM

1. Mahasiswa S1 DTETI diwajibkan LULUS Ujian Komprehensif (UK) sebagai salah satu syarat mendaftar ujian pendadaran.

2. UK dilaksanakan 12 kali dalam setahun (diawal bulan). 3. Jika ada mahasiswa yang tidak lulus UK, mahasiswa tersebut harus mengulang UK pada

periode (bulan) berikutnya. 4. Nilai hasil mengulang diumumkan satu hari kerja berikutnya.

II. KISI-KISI 1. Materi: seluruh mata kuliah WAJIB yang langsung menopang kecakapan engineering.

Jadi, tidak memuat materi dari mata kuliah pendukung maupun mata kuliah pilihan (Bahasa, Pancasila, Kewarganegaraan, Perencanaan Rekayasa, Kewarganegaraan, Kewirausahaan, Manajemen Industri, Agama, Studium Generale, Kerja Praktek, Pilihan, KKN, Skripsi, Pendadaran). = MK Wajib (bukan pilihan) berkode TEI/TEE/TIF selain Bahasa Inggris (TEI 100), Kerja Praktek (TEI 402), Skripsi (TEI 411), dan Pendadaran (TEI 412).

2. Komposisi soal: a. Wajib Departemen TETI : 20 % b. Wajib Program Studi : 40 % c. Wajib Konsentrasi dan Subkonsentrasi : 40 %

(bagi Prodi TI, porsi ini ditambahkan ke Wajib Program Studi, karena pemilahan Konsentrasi di TI hanya dilaksanakan di Mata Kuliah Pilihan)

III. SOAL DAN PENILAIAN 1. Ragam soal: pilihan ganda dengan 5 (lima) opsi (A, B, C, D, E). Untuk tiap soal:

jawaban benar mendapat nilai + 4 (positif empat) jawaban salah mendapat nilai – 1 (negatif satu) tidak menjawab mendapat nilai 0 (nol)

2. Setiap mahasiswa mengerjakan soal sesuai dengan konsentrasi/subkonsentrasi masing-masing. Jawaban soal diluar konsentrasi/subkonsentrasi yg sesuai dinyatakan tidak syah dan tidak diperhitungkan dalam penilian kelulusan UK

.

IV. SIFAT UJIAN 1. Buku Tertutup. 2. Tidak boleh menggunakan kalkulator atau alat bantu hitung elektronis lainnya 3. Tidak boleh menggunakan alat komunikasi dalam bentuk apapun. 4. Kertas untuk corat-coret sudah disediakan.

Page 2: UJIAN KOMPREHENSIF (UK) - sarjana.jteti.ugm.ac.idsarjana.jteti.ugm.ac.id/media/1680/pengumuman-ujian-kompre.pdf · Jawaban soal diluar konsentrasi/subkonsentrasi yg sesuai dinyatakan

V. PELAKSANAAN

JADWAL UJIAN KOMPREHENSIF S1 DTETI PERIODE AGUSTUS 2017

NO. NIM NAMA SESI

1 10/297776/TK/36357 Yulius Radian Galih Hastanto 3 2 13/346004/TK/40496 Verly Fazlurrahman 3 3 13/345765/TK/40401 Luqman Harun Arrosyid 3 4 13/348171/TK/40809 Fannisa Lieadhya Effendi 3 5 13/347018/TK/40715 Riries Denia Gupita 3 6 10/305389/TK/37494 Afif Widiyanto M. 3 7 - - - 8 - - - 9 - - -

10 - - - Pelaksanaan Ujian:

Selasa, 22 Agustus 2017 di Lab. Jaringan Komputer (lt.3)

Sesi 1 : 07.30 – 09.10 WIB

Sesi 2 : 09.30 – 11.10 WIB

Sesi 3 : 13.00 – 14.40 WIB

Wajib membawa identitas diri (SIM/KTP) Tata tertib ujian, sama dengan tata tertib UTS dan UAS

Apabila ada perubahan-perubahan mengenai pelaksanaan UK periode ini akan dipublikasikan di portal akademik S1 DTETI (http://s1.jteti.ugm.ac.id/). Para mahasiswa harap mencermati pengumuman-pengumuman yang disampaikan.

Sekretaris Departemen,

ttd

Hanung Adi Nugroho, S.T., M.E., Ph.D.