Tutorial SAP Baja 2

30
SAP 2000 1. Buka program SAP 2000 yang ada pada computer anda. Start >> Program>> SAP 2000 9 >> SAP 2000. 2. Berikut tampilan awal SAP 2000. Terlebih dahulu kita ubah satuan yang akan digunakan pada bagian ujung kanan bawah window, pilih satuan Kgf, m, C. 3. Selanjutnya kita pilih File >> New Model atau dapat langsung menekan Ctrl+N. Maka akan muncul kotak dialog New Model seperti di bawah ini. Kita dapat memilih jenis template sesuai dengan soal yang diberikan. Untuk soal portal ini, kita gunakan Grid Only.

description

SAP

Transcript of Tutorial SAP Baja 2

Page 1: Tutorial SAP Baja 2

SAP 2000

1. Buka program SAP 2000 yang ada pada computer anda. Start >>

Program>> SAP 2000 9 >> SAP 2000.

2. Berikut tampilan awal SAP 2000. Terlebih dahulu kita ubah satuan yang akan

digunakan pada bagian ujung kanan bawah window, pilih satuan Kgf, m, C.

3. Selanjutnya kita pilih File >> New Model atau dapat langsung menekan

Ctrl+N. Maka akan muncul kotak dialog New Model seperti di bawah ini.

Kita dapat memilih jenis template sesuai dengan soal yang diberikan. Untuk

soal portal ini, kita gunakan Grid Only.

Page 2: Tutorial SAP Baja 2

4. selanjutnyamunculkota dialog grid only. Isi sesuai dengan gambar dibawah,

lalu klik OK.

Page 3: Tutorial SAP Baja 2

5. Akan muncultampilanseperti di bawah, Close untuk tampilan 3-D Viewlalu

Maximize untuk tampilan X-Y Plane @ Z = 18.

Lalu pilih XZ seperti gambar di bawah

Page 4: Tutorial SAP Baja 2

6. Klik kanan pada layar dan pilih Edit Grid Data... akan muncul tampilan

berikut:

7. Muncul kotak dialog, pilih Modify/Show System.... sebagai berikut:

8. Isikan data pada X Grid Data dan pada Z Grid Data sesuai dengan panjang

tiap bentangnya pada perhitungan, lalu klik OK >> OK

Page 5: Tutorial SAP Baja 2

Akan muncul tampilan sebagai berikut:

9. Pilih Draw > Draw Frame/Cable/Tendon

Page 6: Tutorial SAP Baja 2

Gambar seperti tampilan di bawah ini:

10. Setelah itu, klik kiri pada ujung untuk memberikan perletakan, seperti pada

gambar

Page 7: Tutorial SAP Baja 2

Pilih menu Asign > Joint > Restraints...

Muncul kotak dialog seperti berikut, pilih perletakan sendi untuk perletakan

sebelah kiri, dan perletakan roll untuk sebelah kanan, lalu klik OK

Tampilan akan seperti ini:

Page 8: Tutorial SAP Baja 2

11. Lalu pilih menu Define > Load Patterns...

Muncul dialog berikut:

Masukkan Beban-beban yang terjadi dengan cara ketik nama beban pada

kolom load pattern name, tentukan jenis beban pada kolom type, lalu klik

pada menu bagian kanan add new load pattern. Setelah semua beban masuk,

klik OK. Akan terlihat seperti gambar di bawah ini:

Page 9: Tutorial SAP Baja 2

12. Masukkan combinasi pembebanan yang terjadi, pilih menu Define > Load

Combinations....

Muncul kotak dialog berikut, pilih add new combo...

Muncul kotak dialog berikut, isi sesuai dengan gambar di bawah ini, lalu klik

Add > OK.

Page 10: Tutorial SAP Baja 2

Lakukan hal tersebut sampai 5 macam kombinasi pembebanan seperti berikut

lalu klik OK.

13. Masukkan beban-beban pada tiap jointnya sesuai dengan nilai yang telah

didapat pada perhitungan. Caranya klik joint yang akan diberikan

beban>assign > joint loads > forces...

Page 11: Tutorial SAP Baja 2

14. Muncul kotak dialog sebagai berikut, lalu isi seperti gambar dibawah (nilai

dilihat pada perhitungan):

Untuk beban MATI

Lakukan pada seluruh joint yang mendapat beban, hasilnya sebagai berikut:

Page 12: Tutorial SAP Baja 2

15. Untuk beban HIDUP

klik seluruh joint yang akan diberikan beban hidup >assign > joint loads >

forces...

Muncul kotak dialog sebagai berikut. Lalu isi sesuai dengan nilai yang ada

pada perhitungan

Page 13: Tutorial SAP Baja 2

Hasilnya sebagai berikut:

16. Untuk beban ANGIN TEKAN

Klik joint yang akan diberikan beban ANGIN TEKAN>joint loads >

forces....

Page 14: Tutorial SAP Baja 2

Akan tampil kotak dialog berikut, lalu isi sesuai dengan nilai pada

perhitungan

- Untuk kedua tepi angin tekan

- Untuk joint angin tekan lainnya

Hasilnya sebagai berikut:

Page 15: Tutorial SAP Baja 2

17. Untuk beban ANGIN HISAP

Klik joint yang akan diberikan beban ANGIN HISAP >joint loads >

forces....

Akan tampil kotak dialog berikut, lalu isi sesuai dengan nilai pada

perhitungan

- Untuk kedua tepi angin hisap

Page 16: Tutorial SAP Baja 2

- Untuk joint angin hisap lainnya

Hasilnya sebagai berikut:

Page 17: Tutorial SAP Baja 2

18. Masukkan Jenis Material yang akan digunakan.

Muncul kotak dialog berikut, lalu pilih add new material....

Page 18: Tutorial SAP Baja 2

Muncul kotak dialog dan isi seperti gambar di bawah. Lalu klik OK

19. Memasukkan jenis profil yang digunakan

Pilih define > section properties > frame sections......

Page 19: Tutorial SAP Baja 2

Muncul kotak dialog seperti dibawah, pilih import new property....

Akan muncul kotak dialog sebagai berikut. Pilih My Computer > Local disk

(C) > computer and structure > AISCLRFD3.pro

Page 20: Tutorial SAP Baja 2

Lalu blok seluruh materialnya, kemudian pada kolom material pilih BJ37

lalu klik OK

Page 21: Tutorial SAP Baja 2

20. Ctrl+A > frame > releases/partial fixity....

Page 22: Tutorial SAP Baja 2

21. Memasukkan jenis profil yang akan digunakan pada struktur.

Ctr+A > frame > frame sections....

Page 23: Tutorial SAP Baja 2

Pilih jenis profil yang akan digunakan, pilih profil C7X9.8, lalu klik OK

lalu pilih analyze > run analysis

Page 24: Tutorial SAP Baja 2

untuk case name “MODAL” buat menjadi “do not run”

Page 25: Tutorial SAP Baja 2

22. Cek keamanan profil yang digunakan pada design struktur

profil yang digunakan AMAN