Tutorial membuat cop surat

5
TUTORIAL PEMBUATAN COP SURAT MS OFFICE 2010, 2013 DAN 2016 Pertama-tama Silahkan Klik MS Word yang ada pada Desktop atau Pilih Windows Klik All Program Pilih MS Office 2010/2013/2016 lalu Klik MS Word. Tampilan awal MS Word : Sebelum kita memulai pembuatan COP Surat terlebih dahulu kita Seting dahulu layout yang akan kita buat. caranya : 1. Pilih Page Layout 2. kemudian Pilih Page Setup seperti gambar dibawah 3. Maka akan tampil seperti Gambar dibawah : lakukan perubahan Margins Pilih TOP rubah angkanya menjadi 5,4 cm lalu Klik OK

Transcript of Tutorial membuat cop surat

Page 1: Tutorial membuat cop surat

TUTORIAL PEMBUATAN COP SURAT

MS OFFICE 2010, 2013 DAN 2016

Pertama-tama Silahkan Klik MS Word yang ada pada Desktop atau Pilih Windows Klik All Program Pilih

MS Office 2010/2013/2016 lalu Klik MS Word.

Tampilan awal MS Word :

Sebelum kita memulai pembuatan COP Surat terlebih dahulu kita Seting dahulu layout yang akan kita

buat. caranya :

1. Pilih Page Layout

2. kemudian Pilih Page Setup seperti gambar dibawah

3. Maka akan tampil seperti Gambar dibawah : lakukan perubahan Margins Pilih TOP rubah

angkanya menjadi 5,4 cm lalu Klik OK

Page 2: Tutorial membuat cop surat

4. Kemudian Lakukan Perubahan pada Paragraph Pilih Spacing Sort After Rubah Menjadi 0 pt

5. Lalu Pilih Menu INSERT kemudian Pilih Header

6. Maka akan tampil seperti Gambar dibawah. kemudian Pilih EDIT HEADER

7. Tampilan Header seperti gambar di bawah, jika tampilan sudah seperti gambar dibawah maka

kita siap untuk membuat COP Surat.

Page 3: Tutorial membuat cop surat

8. Langkah Selanjutnya Pilih Menu INSERT lalu Klik SHAPES Pilih Persegi Panjang

9. Setelah Persegi Panjang dibuat lakukan Klik Kanan Pada Persegi Panjang yang tadi kita buat

kemudian Pilih Add Text. Silahkan Buat COP Surat sesuai dengan Instasi/Tempat Kerja Kalian

10. Lakukan Penyetingan Paragraph seperti Point 4 Berguna agar Setiap Paragraph yang kita buat

Spasi nya tidak terlalu lebar

11. Untuk Menghilangkan Garis sisi Persegi Panjang Lakukan Pilih Format kemudian cari Shape

Outline lalu Pilih No Outline

Page 4: Tutorial membuat cop surat

12. Untuk Menambahkan LOGO silahkan Pilih INSERT lalu Klik Pictures

akan tampil seperti Gambar di bawah silahkan pilih tempat LOGO yang ain di sisipkan kemudian

Klik Insert

13. Kemudian sesuaikan Lebar LOGO tersebut sesuai COP Surat dengan cara Klik LOGO yang sudah

kita Insert Pilih FORMAT lalu Klik Wrap Text Pilih In Front Of Text

Page 5: Tutorial membuat cop surat

14. Untuk Membuat Garis Silahkan Pilih Menu INSERT lalu Klik Shapes Pilih Garis, silahkan Lihat

Gambar.

15. Setelah Selesai Pembuatan COP Surat silahkan pilih DESIGN lalu Klik Close Header And Footer

16. Tampilan setelah Selesai, dan Kalian tak perlu membuat cup surat berkali-kali jika dokumen yang

akan kita buat menggunakan COP Surat semua kara dengan otomatis COP Surat setiap

Halamannya.

SEKIAN TUTORIAL PEMBUATAN COP SURAT

UNTUK MEMPEROLEH TUTORIAL YANG LAIN MENGENAI WORD

Silahkan Email ke : [email protected] atau [email protected]