Tutorial Aktivasi Mail @guru.pppkpetra.ortutorial.pppkpetra.or.id/etutor/email/email.pdf · 2014....

10
1 | Page Tutorial Aktivasi Mail @guru.pppkpetra.or.id 1. Dengan menggunakan iPad/PC yang telah terhubung dengan internet, bukalah browser (Safari,Google Chrome, Mozilla). 2. Ketikkan alamat : http://mail.pppkpetra.or.id atau mail.pppkpetra.or.id (dengan http atau tidak menggunakan http akan menampilkan keluaran yang sama). 3. Jika menampilkan keluaran seperti ini, artinya browser anda pernah digunakan untuk akun yang lain, maka arahkan ke bagian Add account, kemudian klik/tap. 4. Berikutnya akan menampilan keluaran sebagai berikut 5. Isikan email dan password yang telah Anda miliki. Tuliskan secara lengkap untuk bagian domain yaitu @guru.pppkpetra.or.id. Sebagai contoh : User : [email protected] Pass : gurupetra2014 Klik/tap tombol Sign-in.

Transcript of Tutorial Aktivasi Mail @guru.pppkpetra.ortutorial.pppkpetra.or.id/etutor/email/email.pdf · 2014....

Page 1: Tutorial Aktivasi Mail @guru.pppkpetra.ortutorial.pppkpetra.or.id/etutor/email/email.pdf · 2014. 10. 22. · Pilih Autentifikasi melalui email 4. Tampil konfirmasi bahwa Apple telah

1 | P a g e

Tutorial Aktivasi Mail @guru.pppkpetra.or.id 1. Dengan menggunakan iPad/PC yang telah terhubung dengan internet, bukalah browser

(Safari,Google Chrome, Mozilla).

2. Ketikkan alamat : http://mail.pppkpetra.or.id atau mail.pppkpetra.or.id (dengan http atau tidak

menggunakan http akan menampilkan keluaran yang sama).

3. Jika menampilkan keluaran seperti ini, artinya browser anda pernah digunakan untuk akun yang lain,

maka arahkan ke bagian Add account, kemudian klik/tap.

4. Berikutnya akan menampilan keluaran sebagai berikut

5. Isikan email dan password yang telah Anda miliki. Tuliskan secara lengkap untuk bagian domain

yaitu @guru.pppkpetra.or.id. Sebagai contoh :

User : [email protected]

Pass : gurupetra2014

Klik/tap tombol Sign-in.

Page 2: Tutorial Aktivasi Mail @guru.pppkpetra.ortutorial.pppkpetra.or.id/etutor/email/email.pdf · 2014. 10. 22. · Pilih Autentifikasi melalui email 4. Tampil konfirmasi bahwa Apple telah

2 | P a g e

6. Pada halaman Welcome to my your new account, tekan tombol I accept. Continue to my account.

7. Arahkan ke bagian New Password, isi dengan password baru dan ulangi pada kotak isian dibagian

bawahnya. Perhatian : Catat dan ingat baik-baik untuk password email yang telah Anda ganti.

Lanjutkan dengan menekan tombol Change password.

8. Sebagai salah satu bentuk keamanan/security pada email, Anda diminta memasukkan nomor

handphone misalnya : 081123456. Google akan mengirimkan kode verifikasi ke piranti handphone.

Atau Anda dapat menekan tombol skip (lewati).

9. Email siap digunakan.

Page 3: Tutorial Aktivasi Mail @guru.pppkpetra.ortutorial.pppkpetra.or.id/etutor/email/email.pdf · 2014. 10. 22. · Pilih Autentifikasi melalui email 4. Tampil konfirmasi bahwa Apple telah

3 | P a g e

Tutorial Membuat Apple ID Tanpa Menggunakan Kartu Kredit Melalui

iPad

Sebagai contoh untuk email yang digunakan adalah

User : [email protected]

Password : Petra2014

1. Pastikan iPad Anda tidak terhubung dengan Apple ID yang lain, dengan cara :

Tap Settings iTunes & App Store, Tap dibagian Apple ID :

Sehingga kotak dibagian Apple ID dan Password menjadi kosong

2. Berikutnya, tekan tombol home, arahkan ke bagian Appstore. Carilah aplikasi yang free / gratis,

sehingga Anda akan mendapatkan informasi pembuatan Apple ID dengan tidak menggunakan kartu

kredit. Ketikkan dibagian pojok kanan atas, misalnya aplikasi Gmail, bila aplikasi ini telah terinstall di

iPad Anda, cari aplikasi lain yang free/gratis.

Bila telah tampak hasil pencarian, tap pada bagian Free di aplikasi tersebut, kemudian tap Install.

Page 4: Tutorial Aktivasi Mail @guru.pppkpetra.ortutorial.pppkpetra.or.id/etutor/email/email.pdf · 2014. 10. 22. · Pilih Autentifikasi melalui email 4. Tampil konfirmasi bahwa Apple telah

4 | P a g e

3. Selanjutnya akan tampak kotak window untuk membuat Apple ID baru, tap Create New Apple ID.

4. Berikutnya Anda diminta memilih Negara. Tekan Next.

5. Akan tampak Terms and Conditions, scroll ke bawah, tap bagian Agree.

6. Kemudian akan tampak window untuk persetujuan (Agree)

7. Selanjutnya Anda diminta untuk mengisi form isian. Isikan email dengan email Anda dengan domain

@guru.pppkpetra.or.id yang telah diaktivasi. Isikan password dengan ketentuan :

- Terdiri atas 8 karakter

- Didalamnya terkandung angka, huruf besar dan huruf kecil.

- Tidak mengandung spasi, 3 karakter yang bersamaan dalam satu baris, tidak sama dengan apple

ID, atau password yang telah digunakan setahun sebelumnya.

Page 5: Tutorial Aktivasi Mail @guru.pppkpetra.ortutorial.pppkpetra.or.id/etutor/email/email.pdf · 2014. 10. 22. · Pilih Autentifikasi melalui email 4. Tampil konfirmasi bahwa Apple telah

5 | P a g e

Isikan 2 kali dengan password yang sama pada bagian Password dan Verify.

8. Isikan pertanyaan dan jawaban jika suatu saat Anda lupa dengan password Anda. Jika password

Anda mudah ditebak, maka isikan dengan hal yang tidak terlalu berdekatan hubungannya dengan

password. Misalnya password : Perhimpunan2014, maka answernya PPPK Petra. Lanjutkan untuk

pengisian tanggal, bulan, dan tahun lahir.

9. Selanjutkan untuk bagian Subscribe, Apple akan mengirimkan hal-hal baru yang ada di iTunes Store

dan berita/tawaran khusus dari Apple ke alamat email. Jika dirasa bagian ini tidak terlalu penting

dan akan memenuhi email Anda, lakukan proses mematikan/turn off dengan cara menggeser ke kiri

pada bagian yang berwarna hijau. Lanjutkan tap Next.

Page 6: Tutorial Aktivasi Mail @guru.pppkpetra.ortutorial.pppkpetra.or.id/etutor/email/email.pdf · 2014. 10. 22. · Pilih Autentifikasi melalui email 4. Tampil konfirmasi bahwa Apple telah

6 | P a g e

10. Pada bagian New Account, lakukan langkah berikut. Pilih None (tanpa menggunakan kartu credit).

Isikan data detail Anda.

11. Tap tombol Next.

12. Konfirmasi bahwa proses pembuatan Apple ID telah selesai, kemudian dilanjutkan tahap verifikasi,

dimana Apple mengirimkan alamat verifikasi ke email Anda. Tap tombol Done.

13. Lakukan tahapan verifikasi Apple ID melalui perangkat computer/PC, Laptop, atau iPad, dengan

syarat terhubung dengan internet. Berikut ini adalah contoh di piranti iPad. Tap aplikasi Safari.

Page 7: Tutorial Aktivasi Mail @guru.pppkpetra.ortutorial.pppkpetra.or.id/etutor/email/email.pdf · 2014. 10. 22. · Pilih Autentifikasi melalui email 4. Tampil konfirmasi bahwa Apple telah

7 | P a g e

14. Ketikkan : mail.pppkpetra.or.id pada bagian Address URL.

15. Bila tampak halaman seperti ini, pilih Add Account, jika tidak lanjutkan untuk mengisi user dan

password email.

16. Isikan User dan Password email. Tap tombol Sign In.

17. Lihat pada email inbox, terlihat ada satu email baru dari Apple yang berhubungan dengan Apple ID

untuk diverifikasi. Tap Verify Now.

Page 8: Tutorial Aktivasi Mail @guru.pppkpetra.ortutorial.pppkpetra.or.id/etutor/email/email.pdf · 2014. 10. 22. · Pilih Autentifikasi melalui email 4. Tampil konfirmasi bahwa Apple telah

8 | P a g e

18. Isikan mail dan user password untuk Apple ID yang telah Anda isi pada tahap sebelumnya.

19. Jika ditampilkan Your Session is time out. Lakukan proses reset password yang akan di tampilkan

pada tutorial berikutnya.

20. Tampilan bila proses verifikasi berhasil.

Page 9: Tutorial Aktivasi Mail @guru.pppkpetra.ortutorial.pppkpetra.or.id/etutor/email/email.pdf · 2014. 10. 22. · Pilih Autentifikasi melalui email 4. Tampil konfirmasi bahwa Apple telah

9 | P a g e

Tutorial Reset Password Apple ID 1. Pastikan Anda terhubung internet, kemudian buka browser Anda. Sebagai contoh dilakukan di iPad.

Kemudian akan tampak halaman berikut, tap pada bagian Reset your password.

2. Isikan email Anda.

3. Pilih Autentifikasi melalui email

4. Tampil konfirmasi bahwa Apple telah mengirimkan email. Tahap berikutnya cek email Anda.

Page 10: Tutorial Aktivasi Mail @guru.pppkpetra.ortutorial.pppkpetra.or.id/etutor/email/email.pdf · 2014. 10. 22. · Pilih Autentifikasi melalui email 4. Tampil konfirmasi bahwa Apple telah

10 | P a g e

5. Pada email inbox akan tampak email dari Apple. Tap Reset Now.

6. Isikan dengan password yang baru sebanyak dua kali pada kotak isian yang atas dan yang bawah.

Tap tombol Reset Password.

7. Bila berhasil akan tampak seperti tampilan dibawah ini.