tugas neuroplastisitas

2
1. Jelaskan apa yang dimaksud dengan neuroplastisitas saraf! Jawab: Neuroplastisitas saraf adalah konsep neurosains yang merujuk kepada kemampuan otak dan sistem syaraf semua spesies untuk berubah secara struktural dan fungsional sebagai akibat dari input lingkungan maupun kebutuhanyang bisa berlangsung terus sesuai kebutuhanataustimulasi.Mekanisme ini merupakan mekanisme kompleks yang melibatkan : perubahan kimia saraf, kelistrikan saraf, penerimaan saraf, perubahan struktur neuron, danreorganisasi otak. 2. Jelaskan apa pentingnya neuroplastisitas saraf bagi fisioterapi! Jawab: Neuroplastisitas saraf sangat penting bagi fisioterapi. Karena dengan neuroplastistas, fisioterapi dapat menyembuhkan kerusakan jaringan pada tubuh sesuai dengan peran neuroplastisitas yaitu kemampuan untuk berubah secara struktural dan fungsional sebagai akibat dari input lingkungan maupun kebutuhan yang bisa berlangsung terus sesuai kebutuhan atau stimulasi. 3. Jelaskan mengapa neuroplastisitas saraf dapat digunakan fisioterapi untuk pengobatan! Jawab: Sesuai dengan prinsip kerja fisioterapi yang memberikan stimulus-stimulus berupa panas, dingin, tekanan, dan sebagainya maka akan membantu neuroplastisitas melakukan reorganisasi saraf sehingga membentuk interkoneksi antara neuron satu dengan neuron lainnya. Dengan stimulus-stimulus yang diberikan oleh fisioterapi akan membantu neuroplastisitas untuk ms 4. Jelaskan apa perbedaan antara neuroplastisitas dengan plastisitas! Jawab: Neuroplastisis merupakan kemampuan otak untuk memodifikasi dan mereorganisasi fungsinya dan fungsi yang mengalami cedera/kerusakan disebut neuroplasticity.Sedangkan plastisitas merupakan kemampuan otak melakukan reorganisasi dalam bentuk adanya interkoneksi baru pada saraf.Serta neuroplastisis adalah kemampuan otak melakukan reorganisasi dalam bentuk adanya interkoneksi baru pada saraf. Plastisitas merupakan sifat yang menunjukkan kapasitas otak untuk berubah dan beradabtasi terhadap kebutuhan fungsional.

Transcript of tugas neuroplastisitas

Page 1: tugas neuroplastisitas

1. Jelaskan apa yang dimaksud dengan neuroplastisitas saraf!

Jawab:

Neuroplastisitas saraf adalah konsep neurosains yang merujuk kepada kemampuan otak dan sistem syaraf

semua spesies untuk berubah secara struktural dan fungsional sebagai akibat dari input lingkungan maupun

kebutuhanyang bisa berlangsung terus sesuai kebutuhanataustimulasi.Mekanisme ini merupakan mekanisme

kompleks yang melibatkan : perubahan kimia saraf, kelistrikan saraf, penerimaan saraf, perubahan struktur

neuron, danreorganisasi otak.

2. Jelaskan apa pentingnya neuroplastisitas saraf bagi fisioterapi!

Jawab:

Neuroplastisitas saraf sangat penting bagi fisioterapi. Karena dengan neuroplastistas, fisioterapi dapat

menyembuhkan kerusakan jaringan pada tubuh sesuai dengan peran neuroplastisitas yaitu kemampuan

untuk berubah secara struktural dan fungsional sebagai akibat dari input lingkungan maupun kebutuhan yang

bisa berlangsung terus sesuai kebutuhan atau stimulasi.

3. Jelaskan mengapa neuroplastisitas saraf dapat digunakan fisioterapi untuk pengobatan!

Jawab:

Sesuai dengan prinsip kerja fisioterapi yang memberikan stimulus-stimulus berupa panas, dingin, tekanan,

dan sebagainya maka akan membantu neuroplastisitas melakukan reorganisasi saraf sehingga membentuk

interkoneksi antara neuron satu dengan neuron lainnya. Dengan stimulus-stimulus yang diberikan oleh

fisioterapi akan membantu neuroplastisitas untuk ms

4. Jelaskan apa perbedaan antara neuroplastisitas dengan plastisitas!

Jawab:

Neuroplastisis merupakan kemampuan otak untuk memodifikasi dan mereorganisasi fungsinya dan fungsi

yang mengalami cedera/kerusakan disebut neuroplasticity.Sedangkan plastisitas merupakan kemampuan

otak melakukan reorganisasi dalam bentuk adanya interkoneksi baru pada saraf.Serta neuroplastisis adalah

kemampuan otak melakukan reorganisasi dalam bentuk adanya interkoneksi baru pada saraf. Plastisitas

merupakan sifat yang menunjukkan kapasitas otak untuk berubah dan beradabtasi terhadap kebutuhan

fungsional.

5. Jelaskan perbedaan antara Sprouting,Unmasking,Diachisia!

Jawab:

Srpoutingadalah respon neuron daerah yang tidak mengalami cedera dari sel-sel yang utuh ke daerah

yang denervasi setelah cedera.

Unmasking adalah suatu keadaan dimana dalam keadaan normal, banyak akson dan sinaps yang

belum aktif. Sehingga apabila jalur utama mengalami kerusakan, maka fungsinya akan diambil oleh

akson dan sinaps yang belum aktif tadi.

Diachisia adalah Suatu keadaan dimana terdapat kehilangan keseimbangan fungsi atau adanya

hambatan fungsi dari traktus-traktus central di encephalon

Page 2: tugas neuroplastisitas

6. Jelaskan penerapan Sprouting,Unmasking,Diachisia pada gangguan fungsi saraf!

Jawab:

Gangguan saraf terjadi karena adanya berbagai hal, diantaranya myelin tertekan. Karena myelin tertekan

maka perjalanan impuls akan terganggu. Agar impuls dapat berjalan dengan normal maka proses sprouting

akan berproses sehingga daerah atau bagian sel tidak mengalami cedera akan tumbuh dan mengalami

perbaikan. Kemudian proses unmasking dimana jalur sinapsis mempunyai threshold yang sangat tinggi,

karena mempunyai mekanisme homoestasis dimana penurunan difusi ion akan menyebabkan kenaikan

eksitabilitas sinapnya, sehingga yang mengalami kerusakan akan cepat diambi alih ooleh akson dan sinap

yang lain.

7. Jelaskan modalitas fisioterapi yang spesifik untuk membangun the new motor fatway akibat ganggguuan

saraf!

Jawab:

The new motor pathway merupakan jalannya perjalaran saraf baru. Akibat adanya masalah pada salah satu

dari sel saraf sehingga proses sprouting, unmasking dan diachisa berjalan. Modalitas fisioterapi membantu

proses- proses tersebut seperti interverensi dimana modalitas tersebut menggunakan gelombang hasil

superposisi yang akan berinteraksi dengan jaringan eksitabel.