TRIBUNKALTIM 18 APRIL 2009

21
Harga Eceran Rp 2.000 Langganan: Rp 55.000/bulan (Luar Samarinda dan Balikpapan ditambah Ongkos Kirim) Berlangganan Hub: 0542-7020151, 0541-202416 INDEPENDEN & KREDIBEL Sabtu 18 April 2009 No.334/Tahun 5 32 Halaman Pintu Kesadaran (2-habis) Bersambung Hal 9 quantum life & education Adi W Gunawan AUTOMATIC pilot berfungsi untuk memudahkan hidup kita. Yang akan dijalankan oleh sistem automatic pilot adalah program/kebiasaan yang paling kuat. Salah satu kebutuhan dasar manusia yang sangat menonjol adalah kebutuhan akan konsistensi. Saat pikiran telah memutuskan untuk menerima sesuatu sebagai ”kebenaran” maka ia akan konsisten SAAT suatu skill telah masuk ke tahap Unconscious Competence maka sejak saat itu, bila tidak dilakukan intervensi secara sadar, skill ini akan bekerja dengan prinsip automatic pilot. Hal yang sama berlaku juga dengan kecakapan berpikir, yang note bene adalah keahlian pikiran itu sendiri. dengan ”kebenaran” itu. ”Kebenaran” ini belum tentu sejalan dengan ”kebenaran” yang kita setujui kebenarannya. ”Kebenaran” menurut pikiran sejalan dengan pemikiran pikiran itu sendiri yang didukung dengan berbagai pengalaman yang pernah kita alami. MIMIKA, TRIBUN - Kecelakaan pesawat terbang kembali terjadi di Papua. Jumat (17/4) kemarin, pesawat milik Mimika Air jatuh dan menewaskan seluruh penumpangnya, 11 orang. Pesawat jenis Pilatus PC-6 tersebut terbang dari Distrik Illabi menuju Distrik Mulia -- kedua distrik berada di wilayah Kabupaten Mimika di wilayah pengunangan Jaya Wijaya -- sekitar pukul 10.15 WIT. Namun beberapa menit setelah pesawat mengudara, kontak dengan lapangan udara tujuan terputus. Hingga empat jam kemudian, pesawat dengan nomor registrasi PK LTJ tersebut baru ditemukan dalam Pesawat Bawa Logistik Pemilu Jatuh SBY Puji Jusuf Kalla 11 Orang Tewas, termasuk Pejabat KPUD Papua Akibat Kelebihan Penumpang Bersambung Hal 9 JAKARTA, TRIBUN- Untuk menjamin ke- rahasian soal Ujian Na- sional (UN) untuk SMA/ SMK/Madra- sah Aliyah/SMA Luar Biasa yang digelar serentak mulai Senin (20/4) hingga Jumat (24/4), para pembuat soal ujian dikarantina selama 4 hingga 7 hari Pembuat Soal UN Dikarantina 7 Hari di sebuah tempat ra- hasia. Selain itu, me- reka juga dikawal ketat petugas Kepolisian. Tim pembuat nas- kah yang terdiri dua dosen dan dua guru untuk tiap mata pela- jaran yang diujikan, ti- dak boleh keluar rua- Bersambung Hal 9 Bersambung Hal 9 KEWENANGAN PTN DALAM UN 2009 1. Membentuk tim kerja UN di tingkat provinsi yang bertugas : a. Menunjuk perguruan tinggi yang bertugas pada kabupaten/kota b. Menetapkan tata kerja pengawasan penyelenggaraan UN c. Menyosialisasikan pengawasan penyelenggaraan UN 2. Menjamin objektivitas dan kredibiltas pelaksanaan UN di wilayahnya SELURUH sekolah di Kota Samarinda telah menggelar try out bahkan hingga empat kali untuk menuiapkan seluruh siswa dalam menghadapi Ujian Nasional (UN) tingkat SMA pada Senin (20/4). Langkah terakhir yang dilakukan menjelang UN adalah doa bersama. Sebanyak 4.619 pelajar SMA di Samarinda yang 4.619 Pelajar Berdoa Bersambung Hal 9 ANTARA-SAPTONO Ketua Umum DPP Partai Golkar Jusuf Kalla (tengah) didampingi pengurus DPP Partai Golkar berjalan sebelum berlangsungnya Rapat Pengurus Pleno di kantor DPP Partai Golkar, Jakarta, Jumat (17/4). Pertemuan tersebut membahas hasil rapat konsultasi nasional yang akan menentukan ke arah mana Partai Golkar berkoalisi pada Pilpres mendatang. Golkar tak Lagi Usung Capres MASIH diselimuti kebahagi- aan luar biasa berkat dikaruniai dua putra kembar dari suami tercintanya, Hidayat Nur- wahid, dr Diana Abbas Thalib menyampaikan harapannya terhadap suami yang baru di- nikahinya pada Mei 2008 lalu itu. Ia menyatakan sepenuhnya mendukung bila Hidayat nan- tinya mendampingi Susilo Bambang Yudhoyono (SBY) maupun Megawati? “Sampai saat ini kami masih fokus kepada anak. Akan teta- Dokter Diana tentang Nurwahid Dukung Duet dengan SBY atau Mega BALIKPAPAN, TRIBUN -Duel Persiba Balikpa- pan menjamu A- rema Malang ha- ri ini di Stadion Persiba diprediksi bakal sengit dan menegangkan. Sebab, ke- dua tim sama-sama bertekad Mushafry Jadi Targetman Persiba Ingin Poin Penuh Lawan Arema untuk meraih poin penuh guna mengangkat posisi mereka di klasemen Indonesia Super Le- ague (ISL) 2008/2009. Saat ini Persiba menempati peringkat ke-12 dengan nilai 27 dari 24 kali bertanding. Sedang- kan Arema di posisi ke-10 de- ngan nilai 33 dari 23 bertanding. Selain lebih secara peringkat, A- rema juga unggul statistik atas tuan rumah Persiba. Dari 23 kali bertanding, A- rema menang 10 kali, tiga kali se- ri dan 11 kali kalah. Sedangkan Persiba, dari 24 kali bertanding, Bersambung Hal 9 DOK-BIA Diana Abbas Thalib pi, kalau amanah itu nanti, datang dari partai maupun dari rakyat, saya pikir baik Bapak (Hidayat Nurwahid) maupun kami dari keluarga, akan men- jalankan kalau sampai amanah (sebagai calon wakil presiden) itu datang,” kata Diana. Nama Hidayat Nurwahid, kini menjadi satu-satunya tokoh Partai Keadilan Sejahtera (PKS) yang disebut-sebut calon kuat pendamping SBY pada Pilpres Bersambung Hal 9 Susilo Bambang Yudhoyono (SBY) Presiden RI Keberhasilan perdamaian di Aceh tak lepas dari negosiasi yang bagus dan perundingan yang bagus. Pak Jusuf Kalla berperan di situ. JAKARTA, TRIBUN - Di te- ngah teka-teki siapa calon pen- dampingnya di Pilpres 2009, Presiden Susilo Bambang Yud- hoyono (SBY) memuji prestasi fenomenal Wapres Jusuf Kalla. Trutama dalam tercapainya perjanjian damai RI-GAM di Helsinski tiga tahun silam. Presiden SBY ingat benar bahwa sepanjang masa tang- gap darurat dan tahap awal re- kontruksi, ada rasa was-was dan cemas terhadap kondisi keamanan di Aceh. “Tapi ke- percayaan terus dibina, perlu negoisasi yang baik. Pak JK pu- nya banyak peran di situ,” ujar SBY. Peran penting JK di Aceh berlanjut pada tahapan re- kontruksi dan rehabilitasi. Ke- Bersambung Hal 8 GERTAKAN untuk keluar membangun koalisi dengan kubu Partai Demokrat kembali dilontarkan Partai Keadilan Sejahtera. Wakil Sekjen DPP PKS Bidang Komunikasi Politik Fachri Hamzah menyatakan, apa yang dikatakannya disetujui oleh partai. Kecenderungan terkuat di internal PKS menolak jika SBY akan kembali berduet dengan Jusuf PKS Menolak Kalla pada Pilpres nanti. Sementara Ketua Fraksi Partai Golkar Priyo Budisantoso menyatakan kecenderungan partainya berkoalisi dengan Partai Demokrat. “Saya ikut berkali-kali pertemuan dengan Ketua Dewan Pembina Partai Demokrat dan ketua majelis Bersambung Hal 8 SIAPA tokoh yang bisa memikat hati Presiden SBY untuk dijadikan pendamping pada Pilpres, Juli mendatang? SBY yang hampir dipastikan maju melalui Partai Demokrat sedang shalat Istikharah meminta petunjuk menentukan calon wakil presiden (Cawapres). Demikian dikemukakan Ketua DPP Partai Demokrat Bidang Politik Anas Urbaningrum di DPR, Jumat (17/4). Anas kembali memastikan, calon pendamping SBY bukan dari kalangan Shalat Istikharah Bersambung Hal 8

description

EDISI CETAK TRIBUNKALTIM 18 APRIL 2009

Transcript of TRIBUNKALTIM 18 APRIL 2009

  • Harga EceranRp 2.000

    Langganan: Rp 55.000/bulan(Luar Samarinda dan Balikpapan

    ditambah Ongkos Kirim)

    Berlangganan Hub: 0542-7020151, 0541-202416INDEPENDEN & KRE DIBE L

    Sabtu18 April 2009No.334/Tahun 532 Halaman

    Pintu Kesadaran (2-habis)

    Bersambung Hal 9

    quantum life & education Adi W Gunawan AUTOMATIC pilot berfungsi untukmemudahkan hidup kita. Yang akandijalankan oleh sistem automatic pilotadalah program/kebiasaan yangpaling kuat. Salah satu kebutuhandasar manusia yang sangat menonjoladalah kebutuhan akan konsistensi.Saat pikiran telah memutuskan untukmenerima sesuatu sebagaikebenaran maka ia akan konsisten

    SAAT suatu skill telah masuk ke tahap Unconscious Competencemaka sejak saat itu, bila tidak dilakukan intervensi secara sadar, skill

    ini akan bekerja dengan prinsip automatic pilot. Hal yang samaberlaku juga dengan kecakapan berpikir, yang note bene adalah

    keahlian pikiran itu sendiri.

    dengan kebenaran itu.Kebenaran ini belum tentu sejalandengan kebenaran yang kitasetujui kebenarannya. Kebenaranmenurut pikiran sejalan denganpemikiran pikiran itu sendiri yangdidukung dengan berbagaipengalaman yang pernah kita alami.

    MIMIKA, TRIBUN - Kecelakaanpesawat terbang kembali terjadi diPapua. Jumat (17/4) kemarin,pesawat milik Mimika Air jatuh danmenewaskan seluruhpenumpangnya, 11 orang.

    Pesawat jenis Pilatus PC-6tersebut terbang dari Distrik Illabimenuju Distrik Mulia -- keduadistrik berada di wilayahKabupaten Mimika di wilayahpengunangan Jaya Wijaya --sekitar pukul 10.15 WIT. Namunbeberapa menit setelah pesawatmengudara, kontak denganlapangan udara tujuan terputus.

    Hingga empat jam kemudian,pesawat dengan nomor registrasi PKLTJ tersebut baru ditemukan dalam

    Pesawat Bawa Logistik Pemilu Jatuh

    SBY Puji Jusuf Kalla

    11 Orang Tewas, termasuk Pejabat KPUD Papua Akibat Kelebihan Penumpang

    Bersambung Hal 9

    JAKARTA, TRIBUN-Untuk menjamin ke-rahasian soal Ujian Na-sional (UN) untukSMA/ SMK/Madra-sah Aliyah/SMA LuarBiasa yang digelarserentak mulai Senin(20/4) hingga Jumat(24/4), para pembuatsoal ujian dikarantinaselama 4 hingga 7 hari

    Pembuat Soal UNDikarantina 7 Hari

    di sebuah tempat ra-hasia. Selain itu, me-reka juga dikawal ketatpetugas Kepolisian.

    Tim pembuat nas-kah yang terdiri duadosen dan dua guruuntuk tiap mata pela-jaran yang diujikan, ti-dak boleh keluar rua-

    Bersambung Hal 9

    Bersambung Hal 9

    KEWENANGAN PTN DALAM UN 20091. Membentuk tim kerja UN di tingkat provinsi yangbertugas :a. Menunjuk perguruan tinggi yang bertugas padakabupaten/kotab. Menetapkan tata kerja pengawasan penyelenggaraanUNc. Menyosialisasikan pengawasan penyelenggaraan UN2. Menjamin objektivitas dan kredibiltas pelaksanaan UNdi wilayahnya

    SELURUH sekolah di KotaSamarinda telahmenggelar try out bahkanhingga empat kali untukmenuiapkan seluruh siswadalam menghadapi UjianNasional (UN) tingkatSMA pada Senin (20/4).Langkah terakhir yangdilakukan menjelang UNadalah doa bersama.

    Sebanyak 4.619 pelajarSMA di Samarinda yang

    4.619PelajarBerdoa

    Bersambung Hal 9

    ANTARA-SAPTONO

    Ketua Umum DPP Partai Golkar Jusuf Kalla (tengah) didampingi pengurus DPP Partai Golkar berjalan sebelum berlangsungnya Rapat PengurusPleno di kantor DPP Partai Golkar, Jakarta, Jumat (17/4). Pertemuan tersebut membahas hasil rapat konsultasi nasional yang akan menentukanke arah mana Partai Golkar berkoalisi pada Pilpres mendatang.

    Golkar tak Lagi Usung Capres

    MASIH diselimuti kebahagi-aan luar biasa berkat dikaruniaidua putra kembar dari suamitercintanya, Hidayat Nur-wahid, dr Diana Abbas Thalibmenyampaikan harapannyaterhadap suami yang baru di-nikahinya pada Mei 2008 laluitu. Ia menyatakan sepenuhnyamendukung bila Hidayat nan-tinya mendampingi SusiloBambang Yudhoyono (SBY)maupun Megawati?

    Sampai saat ini kami masihfokus kepada anak. Akan teta-

    Dokter Diana tentang NurwahidDukung Duet dengan SBY atau Mega

    BALIKPAPAN,TRIBUN-DuelPersiba Balikpa-pan menjamu A-rema Malang ha-ri ini di Stadion

    Persiba diprediksi bakal sengitdan menegangkan. Sebab, ke-dua tim sama-sama bertekad

    Mushafry Jadi Targetman Persiba Ingin Poin Penuh Lawan Arema

    untuk meraih poin penuh gunamengangkat posisi mereka diklasemen Indonesia Super Le-ague (ISL) 2008/2009.

    Saat ini Persiba menempatiperingkat ke-12 dengan nilai 27dari 24 kali bertanding. Sedang-kan Arema di posisi ke-10 de-ngan nilai 33 dari 23 bertanding.

    Selain lebih secara peringkat, A-rema juga unggul statistik atastuan rumah Persiba.

    Dari 23 kali bertanding, A-rema menang 10 kali, tiga kali se-ri dan 11 kali kalah. SedangkanPersiba, dari 24 kali bertanding,

    Bersambung Hal 9

    DOK-BIA

    Diana Abbas Thalib

    pi, kalau amanah itu nanti,datang dari partai maupun darirakyat, saya pikir baik Bapak(Hidayat Nurwahid) maupunkami dari keluarga, akan men-jalankan kalau sampai amanah(sebagai calon wakil presiden)itu datang, kata Diana.

    Nama Hidayat Nurwahid,kini menjadi satu-satunya tokohPartai Keadilan Sejahtera (PKS)yang disebut-sebut calon kuatpendamping SBY pada Pilpres

    Bersambung Hal 9

    SusiloBambangYudhoyono(SBY)Presiden RI Keberhasilan perdamaian diAceh tak lepas dari negosiasiyang bagus danperundingan yang bagus. PakJusuf Kalla berperan di situ. JAKARTA, TRIBUN - Di te-ngah teka-teki siapa calon pen-

    dampingnya di Pilpres 2009,Presiden Susilo Bambang Yud-hoyono (SBY) memuji prestasifenomenal Wapres Jusuf Kalla.Trutama dalam tercapainyaperjanjian damai RI-GAM diHelsinski tiga tahun silam.

    Presiden SBY ingat benarbahwa sepanjang masa tang-gap darurat dan tahap awal re-

    kontruksi, ada rasa was-wasdan cemas terhadap kondisikeamanan di Aceh. Tapi ke-percayaan terus dibina, perlunegoisasi yang baik. Pak JK pu-nya banyak peran di situ, ujarSBY.

    Peran penting JK di Acehberlanjut pada tahapan re-kontruksi dan rehabilitasi. Ke-

    Bersambung Hal 8

    GERTAKAN untuk keluarmembangun koalisi dengankubu Partai Demokratkembali dilontarkan PartaiKeadilan Sejahtera. WakilSekjen DPP PKS BidangKomunikasi Politik FachriHamzah menyatakan, apayang dikatakannya disetujuioleh partai. Kecenderunganterkuat di internal PKSmenolak jika SBY akankembali berduet dengan Jusuf

    PKS MenolakKalla pada Pilpres nanti.

    Sementara Ketua FraksiPartai Golkar PriyoBudisantoso menyatakankecenderungan partainyaberkoalisi dengan PartaiDemokrat.

    Saya ikut berkali-kalipertemuan dengan KetuaDewan Pembina PartaiDemokrat dan ketua majelis

    Bersambung Hal 8

    SIAPA tokoh yang bisamemikat hati PresidenSBY untuk dijadikanpendamping pada Pilpres,Juli mendatang? SBY yanghampir dipastikan majumelalui Partai Demokratsedang shalat Istikharahmeminta petunjukmenentukan calon wakilpresiden (Cawapres).

    Demikiandikemukakan Ketua DPPPartai Demokrat BidangPolitik AnasUrbaningrum di DPR,Jumat (17/4). Anaskembali memastikan,calon pendamping SBYbukan dari kalangan

    ShalatIstikharah

    Bersambung Hal 8

  • 22222 SABTU18 APRIL 2009

  • 3SABTU18 APRIL 2009

    BALIKPAPAN, TRIBUN -Gubernur Kaltim AwangFaroek meminta ForumUsaha Kecil Menengah In-donesia (FUKMI) Kaltimgencar melakukan berbagaipelatihan. Terutama yangberhubungan dengan pe-ningkatan produksi dan pe-masaran.

    Ini diungkapkan Awangusai melantik pengurus FU-KMI yang baru sebulan laludibentuk dengan ketuanyaMaruli Situmorang SH dansekretarisnya Rochmatul-lah ST, Kamis lalu. Selain itu,Awang juga meminta FUK-MI dapat membina hubu-ngan yang baik dengan se-mua lembaga dan instansiterkait termasuk BUMN,perbankan dan perusahaanlainnya mengingat FUKMIadalah mitra pemerintah.

    Pemprov Kaltim telahmengalokasikan dana sebe-sar Rp 20 miliar untuk mem-bantu usaha UKM. Guber-nur mengatakan akan me-lakukan koordinasi padapara kepala daerah yaknibupati dan mengalokasi-kan anggaran dananya ma-sing-masng, baik itu seba-gai biaya pembinaan terha-dap organisasi FUKMI Kal-tim maupun modal untukkerja usaha, kata KetuaKompartmen Humas, Pro-mosi dan Periklanan Ardi-nes Pakpahan.

    Menurut Ketua FUKMIpusat Abdullah Yatim, Un-dang-undang tentang UKMsaat ini tengah gencar dila-kukan pemerintah untukmempercepat ekonomi ke-rakyatan. KepengurusanFUKMI kini sudah ada di 28provinsi. Sekretariat FU-KMI Kaltim sendiri berlo-kasi di Jl P Antasari No 35 Ba-likpapan. (mei)

    FUKMIDiminta

    GelarPelatihan

    KABAR gembira, kabar gembi-ra... Senam sehat yang rutin di-gelar di halaman parkir TribunKaltim di Jl Indrakila No 1 setiapJumat pukul 16.30 kini semakinmeriah. Bukan saja pesertanyayang terus bertambah tapi jugaadanya berbagai hadiah mena-rik yang disponsori Anlene.

    Mulai dari ponsel, magiccom, rice cooker, kipas angindan ratusan hadiah menariklainnya dibagikan bagi setiap

    Senam Sehat Tribun-Anlene BerhadiahMulai Kipas hingga Ponsel

    peserta yang membeli dua packsusu Anlene seharga Rp 10.000.

    Setiap pembelian dua susuAnlene Rp 10.000 akan menda-pat kupon doorprize. Tidakperlu khawatir tak dapat hadi-ah, karena setiap kupon pastiada hadiah menariknya dan ka-lau beruntung akan mendapatponsel, kata Adhi Pratama dariBagian Promosi Tribun, Jumat(17/4).

    Tak cuma banjir hadiah, se-

    nam sehat ini juga selalu dimeri-ahkan dengan game menarik,seperti yang kemarin digelaryakni berupa permainan golfmini.

    Silakan datang dan ikut se-nam sehat yang Tribun dan An-lene gelar. Ini terbuka untuk sia-papun, pria dan wanita atau tua,muda sampai anak-anak sila-kan ikut senam sehat ini. SetiapJumat pukul 16.30 wita di TribunKaltim, ajak Adhi. (mei)

    TRIBUN KALTIM/M WIKAN H

    Senam sehat yang rutin digelar di halaman parkir Tribun Kaltim di Jl Indrakila No 1 setiap Jumat kini semakinmeriah dengan hadirnya Anlene.

    BALIKPAPAN, TRIBUN -Mandala Balikpapan membagi-bagi 1.300 pin bergambarkanpesawat air bus, Juamt (17/4),kepada penumpang yang be-rada di counter check in, board-ing dan di dalam pesawat. Mana-jemen Mandala pun langsungmenyematkan pin tersebut dipakaian para penumpangnya.

    Aksi ini sedikit membuatkaget beberapa penumpang.Eh ada apa neh, ucap salah sa-tu penumpang yang sedikit he-ran. Melihat ini, Kepala Perwa-kilan Mandala Balikpapan, Gan-djar Ch Sunaryo mengatakan,bagi-bagi pin ini dalam rangkamemeriahkan HUT ke-40 Man-dala, yang bertema MandalaCustomer Day.

    Pin ini kami berikan seba-gai bentuk kenang- kenangandan ucapan terimakasih kami

    Ulang Tahun Mandala Bagikan 1.300 Pinkepada para penumpang yangselalu setia menjadi pelangganMandala, ucapnya.

    Selain memberikan pin, Man-dala juga memberikan door-

    BALIKPAPAN, TRIBUN - Wa-kil Ketua Komisi Pengawas Per-saingan Usaha (KPPU) RI DidikAkhmadi, meminta agar pem-

    KPPU Minta Izin KP Lewat Tender

    berian izin Kuasa Pertamba-ngan (KP) memperhatikan prin-sip-prinsip persaingan usahayang sehat.

    Dari 200 perkara yangkami tangani se-Indonesia, ma-salah tender adalah yang ter-tinggi, sedangkan 30 persen si-sanya perkara antitrust sepertikartel, monopoli dan penyalah-gunaan posisi dominan, kataDidik usai serah terima jabatanKetua KPPU Regional Kaliman-tan dari Helli Nur Cahyo kepa-da Anang Triyono di Hotel Bah-tera, Jumat (17/4).

    Disinyalir dalam pemberianizin KP itu tak melalui proses ten-der tapi karena hubungan kede-katan. Saya menduga dulu pem-berian izinnya hanya kongkali-kong penguasa dengan pelakuusaha. Jadi siapa yang dekat

    dengan penguasa, dia yangdapat. Inilah yang sebenarnyatidak sehat. Harusnya lewat ten-der dong, kata Helli yang kinimenjabat Kepala Sub DirektoratPublikasi dan Promosi KPPU RI.

    Di Kalimantan sendiri un-tuk 2009 ini ada tiga perkarayang sedang ditangani yaknitender untuk lapangan gantoledi Kutai Kartanegara sebesar p4 miliar, tender perluasan jalandi Sanggau, Kalimantan Baratsebesar Rp 80 miliar dan per-kara tender di Kalimantan Sela-tan sekitar Rp 1 miliar. Meski be-rada dalam lingkup Kalimantantapi ketiga perkara ini langsungditangani KPPU pusat. (mei)

    prize menarik kepada penum-pang yang beruntung. Sepertidua handphone, delapan vou-cher menginap di hotel, dela-pan pasang sepatu olahraga, 16

    baju kaos bertuliskan Mandala,dan delapan jam dinding.

    Tak hanya itu, selain pe-numpang Mandala juga mem-berikan souvenir menarik, yai-tu berupa jam dinding kepadasejumlah travel agent di Balik-papan. Kami memberikan iniyah bentuk ucapan terimakasihkami yang telah membantu da-lam penjualan tiket pesawatMandala, ujarnya. (jnh)

    IST

    Pramugari Mandala menyematkan pin kepada penumpang.

    TRIBUN KALTIM/MEINAR F SINURAT

    Serah terima jabatan Ketua KPPU Regional Kalimantan dari Helli NurCahyo kepada Anang Triyono di Hotel Bahtera, Jumat (17/4).

    Telekomunikasitak Perlu Stimulus

    JAKARTA, TRIBUN - Pe-ngaruh krisis global di sektortelekomunikasi masih kecil,sehingga tidak membutuh-kan perangsang untuk me-ningkatkan kinerja danmenghindari pemutusan hu-bungan kerja. Hingga saat inioperator-operator telekomu-nikasi masih sehat dan tidakmembutuhkan insentif. Kalau-pun pendapatan berkurang,tetapi mereka tetap menda-patkan laba yang cukup.

    Direktur Korporasi BakrieTelecom (BTEL), Rakhmat Ju-naedi mengatakan, yang di-butuhkan oleh telekomunika-

    si adalah kebijakan-kebijakanpemerintah yang mendu-kung industri halo-halo iniagar bisa berkembang danbersaing secara sehat. Yangdibutuhkan itu adalah adanyaregulasi yang mendukung ope-rator untuk selamat dari kon-disi krisis, ujarnya di Jakarta.

    Dijelaskannya, kebijakanpemerintah masih ada yangtidak up to date, padahal tek-nologi adalah industri berba-sis teknologi yang perkem-bangannya sangat cepat.Ada regulasi yang tidak me-ngikuti perkembangan za-man. Karena itu saran saya

    Fundamental Technical Plan(FTP) 2000 perlu diubah teru-tama kajian tentang penomo-ran, struktur jaringan, danrouting, jelasnya.

    Regulator, jelasnya, harusbisa memisahkan hal yangdiatur secara rigid oleh regu-lasi atau sesuatu yang diatursecara mandiri oleh industri.Menurutnya, tidak semua ha-rus diatur oleh regulator, te-tapi ada juga yang menjadinegosiasi bisnis antarperusa-haan. Kalau regulator ma-suk ke hal teknis nantinyatidak ada kompetisi, ujar dia.(persdanetwork/ewa)

    Tidak Ketat LagiKETUA Badan RegulasiTelekomunikasi Indonesia (BRTI)Basuki Yusuf Iskandarmenyatakan kebijakan liberalisasisektor telekomunikasi asat inisudah tak seketat dulu. Dulu kitamembutuhkan regulasi yangketat karena hanya ada beberapapemain. Jika tidak diatur secaraketat yang terjadi adalahmenguntungkan sebagian pihakdan negara tidak mendapatkanapa-apa, katanya.(persdanetwork/ewa)

  • tribun bola SABTU18 APRIL 2009 55555

    BOLAMANIA KALTIMBOLAMANIA KALTIMPERSIBA

    BONTANG PKT

    PERSISAM

    MITRA KUKAR

    PERSIBA

    BONTANG PKT

    PERSISAM

    MITRA KUKAR

    PulaloWaspadaiMushafry

    Cepat dan Piawai Menggiring BolaB A L I K P A P A N ,TRIBUN-Kapten se-kaligus pemain berta-han Arema MalangAlexander Pulalo me-ngaku tidak menge-nal permainan strikerasing Persiba Balikpa-pan asal ArgentinaGaston Castano. Na-mun, menurutnya Gaston me-miliki postur besar sehinggakuat beradu di udara atau me-ngiring bola. Namun hal itu ti-dak membuatnya gentar mem-bendung serangan skuad Be-ruang Madu.

    Saya tahu Gaston besardan kuat, tapi itu tantanganyang harus saya taklukan, ka-ta pemain asal Papua itu. Pema-in berusia 35 tahun ini mengakuberusaha semaksimal mung-kin menutupi pergerakan Gas-ton. Tetapi ada satu pemain Per-siba yang ia waspadai yaknistriker timnas TA Mushafry. Iamenilai Mushafry mempunyai

    kecepatan menggi-ring si kulit bundar.

    Sementara, stri-ker anyar Arema EduFortune sudah tidaksabar lagai melakonilaga away pertama-nya. Ia pun sangatingin mencetak gol kegawang Persiba.

    Kondisi saya fit dan saya siapmencetak gol, katanya dalambahasa Indonesia.

    Sementara di kubu skuad Be-ruang Madu, Mushafry menga-ku tetap fokus dan akan berma-in tenang sesuai instruksi pela-tih. Pengoleksi 10 gol ini pun ber-sedia diduetkan dengan siapasaja. Siapapun pasangan sayadi depan tetap tim yang harus di-utamakan, katanya.

    Aremania Borong TiketPertandingan lanjutan In-

    donesia Super League (ISL) Per-siba versus Arema, Sabtu (17/4) di Stadion Persiba akan ber-langsung seru. Karena kedua

    klub mempunyai suporter fa-natik. Aremania suporter Are-ma dan Persiba Fans club (PFC)suporter Persiba.

    Warga Malang yang tinggaldi Samarinda maupun di Balik-papan akan memberi duku-ngan kepada Singo Edan selamalaga berlangsung. Kita sudahmemesan 250 tiket, kata Su-geng, Aremania yang tinggal diBalikpapan, Jumat (17/4). Iamenambahkan Aremania dariSamarinda akan menumpanglima truk. Ia berharap keduaklub bertanding secara sportif.

    Sementara Ketua PFC Mau-liddin Noor mnegatakan akanmembirukan stadion untukmemberikan semangat kepadaskuad Beruang Madu.

    Menurutnya pertandinganakan seru karena kedua kese-belasan membutuhkan poin un-tuk bertahan di pentas ISL. In-tinya bersama Aremania kitatetap menjaga perdamaian,katanya. (bay)

    Aji Targetkan Hasil ImbangBONTANG, TRIBUN-Aji San-toso, Pelatih Persik Kediri saatditemui di Hotel Andika Bon-tang, Jumat (17/4) malam me-ngatakan, persiapan timnyamenghadapi tuan rumah PSBontang PKT di ajang Indone-sia Super League (ISL) 2008/2009 sudah cukup.

    Ia juga mengaku semua anakasuhnya dalam kondisi fit dansiap tempur di Stadion Mula-warman, Bontang, Sabtu (18/4).Hanya saja, salah satu pilar PersikSulis Budi dipastikan tidak bisabermain karena akumulasi kartukuning. Aji pun menargetkanminimal bermain seri di kandangLaskar Khatulistiwa.

    Dalam setiap pertandi-ngan kita menargetkan keme-nangan. Tapi ini kan pertandi-ngan tandang. Jadi, target sayaminimal tidak kalah. Syukur-syukur kalau bisa menang, ka-tanya.

    Ia menjelaskan, Persik ke-mungkinan besar akan meng-gunakan pola 4-3-2-1 untukmenghadapi anak asuh FachryHusaini. Saya membawa tigastriker. Ada Sakti, Indriantodan Yongki, katanya.

    Tapi, Aji tersenyum saatditanya soal rivalitasnya de-ngan Pelatih PS Bontang PKTFachry, termasuk pada PONXVII di Kaltim.

    Ia mengatakan, Fachry me-rupakan teman dan pelatihyang memiliki prospek yangbagus. Ia punya karakter dankualitas , ujarnya. (asi)

    Bulutangkis Pegadaian OpenDigelar 22-25 April

    Memperebutkan Hadiah Puluhan Juta RupiahBALIKPAPAN, TRIBUN-Kejuaraan bulutangkisantarinstansi PegadaianOpen 2009 akan digelar 22-25 April. Kejuaraantahunan ini akanmemperebutkan trofi danhadiah puluhan juta rupiah.

    Untuk beregu disedia-kan uang pembinaan Rp 15juta untuk juara I, Rp 10juta untuk juara II dan Rp 5juta untuk juara III.Sementara uangpembinaan peroranganputra dan putri berhakmendapatkan uang tunaiRp 1,5 juta untuk juara I, Rp1 juta untuk juara II, Rp 500ribu untuk juara III danhadia bingkisan dari

    sponsor.Ketua Panitia

    Pegadaian Open 2009 EdyPurwanto menjelaskankejuaraan beregu akanmengundang 40 instansipemerintah dan swasta.Kejuaraan ini bersifatOpen maka tim di-perbolehkan meng-gunakan atau meminjampemain dari luar Kaliman-tan, katanya. Sementarauntuk kejuaraan perora-ngan kami batasi masing-masing 32 peserta denganusia di bawah 18 tahun.

    Tenpat bertanding diGedung Hevindo Jl MTHaryono (depan SPBU).Kejuaraan ini digelar berkat

    Edy Purwanto Djatmiko Nurhayanto BasukiSekretariat Kanwil PerumPegadaian BalikpapanJl Jenderal Sudirman No 38Balikpapan Telp : 0542-762002 Fax : 0542-764248

    Pendaftaran danContact Person

    kerja sama dengan PengurusPersatuan Bulutangkis Indone-sia (PBSI) Balikpapan. Penye-lenggaraan ini merupakanketiga, setelah digelar pada 2007dan 2008. (bay)

    WIKAN

    TA Mushafry

  • smd/17 apri l

    SMD

    Dijual New Accord VTI Th 2003Pmakaian 2004 Awal,Manual WrnaSilver Trawat,KM Rendah Hrga Nego

    77777SABTUSABTUSABTUSABTUSABTU18 APRIL 2009

    0132027/19 april

    BPN

    Djl Daihatsu Cherade Th.91 BodyMulus, Msn Halus, PS, AC, Tape, PR,Harga 30,5 Jt nego Hub :08125871726

    0128648/19 apri

    BPN

    Dijual Suzuki Baleno DX Th2001Warna Hitam. Cat Asli. Sangat Mulus,Terawat, Pajak Baru, Variasi Lengkap,VCD, DVD, MP3, Tape. Harga Rp. 89,5Juta Hub: 0813 4645 1004

    00132023/19 april

    BPN

    Djl Sdn Suzuki Esteem Th.91 AkhirWrn Hijau Met Fas Lngkp KondisiBody Kaleng & Mesin Oke Harga 37 Jtnego Hub : 0811 546788 TP

    0132008/19 apri

    BPN

    DIJUAL TOYOTA TWIM CAMTH.90 FAS : PS, CL, PW,

    AUDIO DVD, VR 15 MESIN OKBRG ISTIMEWA HRG 43,5 JT

    HUB : 0542 - 7025726

    0132017/19 apri

    BPN

    Dijual Kijang LGX Diesel Th03 JrgPakai, Silver Mtlk, Pajak Baru Hub:0853 4700 2070/0813 4717 0650 TP

    0132009/14 mei

    BPN

    Dijual Mersedes Bens E300 Boxxer1990 Hrg 70 Jt nego / Tukar Tambah,Hub : 081233556077 / 0542 8001253, Full Variasi

    0132025/19 apri l

    BPN

    Dijual Kijang LGX Th.2000 Bensin 1.8Mesin EFi Wrn Coklat Metalik, EM,AC Double, Hp. 0811545194

    132034/19 apri

    BPN

    DJL Cepat Peuqout 306 St thn 96Warna Hitama Metalik, Kondisi siappakai AC, PS, TAPE, CD EM harga 47jt nego habis hub: 085247018881

    132034/19 apri

    BPN

    DIJUAL INNOVA G THN 05WARNA HITAM FASILITAS

    LENGKAP KONDISI MULUS &TERAWATT HARGA NEGO HUB

    (0542) 7116555

    132035/19 apri

    BPN

    Dijual Toyota yaris thn 06 warna BiruMetalik fasilitas lengkap kondisimulus & terawatt harga 135 jt nego

    0128604/19 apri

    BPN

    Dijual /Take Over Toyota Yaris type Eth2007 Wrn Merah. DP 75Jt Nego,No.Pol Cantik. Angs Rp.3,8 Jt/Bln.Hub:0542-5679676

    0128604/19 apri

    BPN

    Dijual / Take Over Cherry Tiggo Jeepth2008 DP 60 Jt Nego. Bisa tukartambah Mobil. Hub:081254501117

    0131920/19 apri

    BPN

    Dijual BMW 318i Triptonik th2003Warna Biru Metalik. Harga nego. Hub:0811545404

    0131920/19 apri

    BPN

    Take Over Mitsubishi Triton DoubleCabin th2008 Warna Silver. DP 67Juta Angsuran 9.500.0000,- sisa 28bulan. Hub: 0813478333440131920/19 apri

    BPN

    Dijual Honda CR-V 2.4 A/T th2007Warna Abu-abu Metalik. Take Over GantiDP 195 juta Angsuran 8 Juta pas.Kondisi istimewa. Asuransi All Risk.Serius Hub: 0811541147 No.SMS

    0131919/19 apri

    BPN

    Dijual Kijang LGX th2004 Warna KuningMetalik. Fasilitas lengkap. AC doubleblower,CL. Kondisi siap pakai. Kredit bs3 4 th. Hub: 0542-5613711 No.SMS

    0131923/19 apri

    BPN

    Dijual Taruna FX 1.5 EFI th2004 Silver .Fasilitas: PW,AC DB,PS,VR.Km

  • 9SABTU18 APRIL 2009tribun line KaltimMushafry JadiTargetman Sambungan Hal 1

    PintuKesadaran(2-habis) Sambungan Hal 1

    Kebenaran ini dikenaldengan istilah belief.

    Jadi, setelah pikiran menga-dopsi suatu belief maka selan-jutnya belief ini yang mengend-alikan pikiran. Tanpa intervensiyang dilakukan secara sadarmaka hidup kita sepenuhnyadikendalikan oleh berbagai be-lief yang telah kita adopsi danyakini kebenarannya (Lipton,2006).

    Saat kita percaya/belief a-kan kebenaran sesuatu makakita tidak akan lagi memperta-nyakan keabsahan data ataulandasan pijak berpikir yang di-gunakan sebagai dasar pene-rimaan suatu belief.

    Belief kita selalu benar me-nurut kita. Yang benar menu-rut kita belum tentu benar me-nurut orang lain. Kita dengan

    segala daya upaya akan mem-pertahankan belief kita karenakita yang memutuskan bahwasesuatu itu adalah hal yangbenar. Masa kita meragukankebenaran yang telah kita pu-tuskan kebenarannya ?

    Cara untuk keluar dari pe-rangkap penjara pikiran adalahdengan melalui pintu kesa-daran.

    Hanya melalui pintu kesa-daran kita bisa menyadari bah-wa kita bukanlah pikiran kita,kita bukanlah perasaan kita, ki-ta bukanlah kebiasaan kita,dan yang lebih penting lagi a-dalah bahwa kita bukanlah be-lief kita. Kesadaran membuatkita mampu untuk melakukandisosiasi atau pemisahan yangjelas.

    Dengan kesadaran kitamampu melakukan metakog-nisi atau berpikir mengenai pi-kiran. Dengan berpikir dan me-ngamati pikiran maka kita ak-hirnya mengenal sosok piki-ran kita. Kita akan tahu polaatau kebiasaan yang pikiran la-kukan. Dengan kesadaran kita

    dapat memahami bahwa piki-ran, walaupun merupakan pi-ranti yang sangat luar biasa, te-tap hanyalah sebagian kecil darikesadaran itu sendiri.

    Cara untuk mengamati pi-kiran adalah dengan menjadihening. Kita perlu membiasa-kan diri berjalan di kehe-ningan. Hanya dengan heningkita baru mampu mengamatipikiran kita dengan jelas.

    Pikiran ibarat segelas airyang keruh karena berisi ko-toran atau partikel kecil (baca:buah pikir). Dalam kondisi ke-ruh kita tidak akan bisa melihatmelampaui gelas air itu.

    Kita tidak akan mampu me-lihat dan mengamati berbagaikomponen yang membuat air(baca: pikiran) menjadi keruh.Lalu, bagaimana caranya untukbisa melihat partikel kecil yangmengotori air? Bagaimana carauntuk bisa melihat melampauigelas yang keruh? Sekali lagi,caranya sangat mudah. Letak-kan gelas yang berisi air keruhdan biarkan selama beberapasaat. Jangan digerak atau dia-

    Pesawat BawaLogistikPemilu Jatuh Sambungan Hal 1

    keadaan hancur akibat jatuh diPegunungan Gergaji, tepatnyadi Gunung Sinap. Pesawat barudiketahui jatuh setelah pesawatmisionaris AMA Papua yangmelintasi Mulia mendapatkansinyal Elba dengan koordinat 04derajat, 137 derajat, 4800 east diwilayah Pegunungan Gergaji.

    Kapolres Puncak Jaya Pa-pua AKBP Chris Rihulay men-yatakan, selain membawa 11awak penumpang, pesawattersebut juga mengangkut lo-gistik pemilu yang merupakanhasil yang sudah di rekap. Me-reka membawa surat suarayang sudah di rekap pemilukemarin, kata Chris Rihulay.

    Hal ini dibenarkan oleh Ke-tua Komisi Pemilihan UmumMimika, Michael Mote. Pe-sawat itu membawa logistikhasil pemilu, katanya. Menu-rut Michael, di antara penum-pang terdapat dua orang polisi,Sekretaris Komisi Pemilihan U-mum Provinsi Papua MartenDjatmai, dan Ketua Panitia Pe-milihan Distrik Ilaga.

    Juru bicara Komite Nasio-nal Keselamatan Transportasi(KNKT) JA Barata mengata-kan, saat ini pihaknya sudahmengirimkan tim ke Papua un-tuk bergabung dengan timyang telah ada mencari pesa-wat yang menerbangan sejum-lah pejabat KPUD dan logistikPemilu di Papua.

    Menurut Bambang Supri-yadi Ervan, juru bicara De-partemen Perhubungan, Mi-mika Air adalah maskapai pe-nerbangan milik pemerintahsetempat yang sebelumnyabernama Germania Trisila Air

    (GTR) . Setelah setengahnya di-beli oleh pemerintah Mimika,namanya diganti dengan Mi-mika Air.

    Dari berdasarkan daftar pe-meringkatan keselamatan mas-kapai penerbangan yang di rilisoleh Dephub pada Maret lalu,baik nama GTR dan Mimika Airtidak ada dalam daftar. Namun,meski tidak masuk dalam pe-ngategorian aspek keselamatanyang dirilis oleh DepartemenPerhubungan, Mimika Air te-masuk dalam daftar kategori II.Maskapai tersebut juga telahmemiliki sertifikat izin udara (airoperator certificate/ AOC).

    Direktur Kelaikan Udaradan Pengoperasian Pesawat U-dara Dephub, Yurlis Hasibuanmengatakan, Sebenarnya Mi-mika Air masuk dalam kategoriII, tetapi karena baru mendapatizin, maka tidak masuk dalamdaftar pengategorian yang di-keluarkan Dephub.

    Mimika Air tadinya berna-ma GTR adalah maskapai khu-sus untuk misionaris, setelahAOC-nya dicabut oleh otoritaspenerbangan RI pada Juni 2007kemudian dibeli oleh PemdaMimika dan dinamakan Mimi-ka Air dengan mengoperasi-kan pesawat tidak berjadwal.

    Kelebihan PenumpangSalah satu penyebab jatuh-

    nya pesawat Mimika Air jenisPilatus PC-6 di Papua didugakarena terlalu banyak penum-pang. Dilaporkan pesawat ter-sebut membawa sembilan pe-numpang dan dua orang awak.

    Kejadian ini aneh karenapesawat itu dilaporkan me-ngangkut sembilan orang. Pa-dahal, kapasitas angkut sesuaispesifikasi pabrikan pesawathanya enam orang, kata seo-rang sumber di lingkungan De-partemen Perhubungan satadihubungi Jumat (17/4).

    Pesawat dengan nomor re-gister PK-LTJ itu dioperasikan

    oleh Pemda Mimika bekerja sa-ma dengan eks Germania Tri-silla Air (GT Air). Hanya saja,data Dephub menyebutkan,Mimika Air tidak termasukmaskapai tak berjadwal yangdievaluasi regulator kinerja ke-selamatan penerbangan setiaptiga bulan sekali.

    GT Air sendiri, Air OperatorCertifikat (AOC)-nya sudahdibekukan pemerintah sejakJuni 2007 dan tiga bulan setelahitu, secara otomatis tercabut.Sementara pesawat yang jatuhbuatan tahun 1988 dan terdaftarregistrasinya di Dephub sejak10 Agustus 2008 dan segera be-rakhir validasinya pada 9 A-gustus 2009.

    Pemda Mimika telah me-ngasuransikan pesawat jenisPilatus itu dan secara terbukadinyatakan berkapasitas enampenumpang dan dua awak.

    Sebelumnya, pada 9 Aprl la-lu, pesawat Fokker A 27-30 mi-lik maskapai PT Avia Star jugajatuh di Papua, tepatnya di pun-cak Gunung Pike, Wamena. Pe-sawat hancur dan enam orangtewas mengenaskan.

    Di Jakarta, Presiden SusiloBambang Yudhoyono meny-atakan berbelasungkawa danlangus memerintahkan jajaranterkait untuk segera mengge-lar operasi SAR atas jatuhnyapesawat milik Pemda Mimikadi daerah Sinak-Ilaga, Papuaitu, termasuk berkoordinasidengan aparat TNI/Polri danpemda setempat.

    Kepada Menhub, PresidenSBY mengintruksikan agarsegera koordinasikan langkah-langkah SAR dan evakuasi de-ngan instansi terkait, termasukpemda setempat dan TNI/Pol-ri, kata Jubir KepresidenanAndi Mallarangeng melalui si-aran pers menyusul musibahjatuhnya pesawat Mimika Air,Jumat (17/4). (persda network/ewa/ant)

    tujuh kali menang, enam kaliseri dan 11 kali kalah. Satu dari 11kekalahan tersebut dideritaskuad Beruang Madu ketika ber-tandang ke kandang Arema.Saat itu Persiba kalah 0-2.

    Aspek-aspek tersebutmembuat Penasihat Teknis Per-siba Daniel Roekito mengins-truksikan kepada anak asuh-nya untuk bermain tenang.Apalagi Persiba bermain dikandang dan mendapat duku-ngan dari Persiba Fans Club(PFC). Dukungan dari penon-ton ini bisa menjadi pemain ke-12 untuk meraih poin penuh.

    Karena bermain di kan-dang target kita tentu tigaangka, kata Daniel, Jumat (17/4). Untuk mewujudkan hal itu,Daniel menurunkan pemain bel-akang sarat pengalaman FerlyLaala menggantikan Mijo Dadic,yang dibekap cedera engkel.Ferly akan bahu-membahudengan Jufri Samad untuk me-nahan gempuran striker andalanArema Patricio Morales dan EduFortune atau Buston Browne.

    Sedangkan lapangan koor-dinatornya adalah legiun asingRobby Gaspar atau Elliusange-lo de Jesus Jardim. Tetapi, hing-ga kemarin belum ada kabarkedatangan Eliu dari Brasilsetelah libur panjang. ApabilaEliu belum datang, maka

    posisinya akan digantikan MSobran.

    Selama latihan menjelangdule melawan Arema, Danielmemantapkan serangan darisayap kiri dan kanan. Tujuan-nya untuk menyuplai bola ataskepada Gaston Castano untukmencetak gol. Selain itu, Danieljuga menginstruksikan sera-ngan dari di sektor tengah. Tar-getman yang dipilih Daniel ada-lah striker mungil TA Mu-shafry. Mantan pelatih Persikini berharap umpan-umpan te-robosan dan pendek Robbybisa dimaksimalkan Mushafry.

    Adapun formasi yang akanditerapkan Daniel adalah 3-5-2.Formasi itu tentunya untukmengimbangi Arema yangdiprediksi menerapkan pola 4-4-2. Kita beradu strategi di la-pangan tengah terutama untukmengawasi striker, katanya.

    Sementara Pelatih AremaMalang Gusnul Yakin tidak ter-pengaruh dengan kondisi Per-

    siba yang dikabarkan tidak bisamenurunkan beberapa pemainpilarnya seperti kiper I MadeWirwan dan Rully Soputan danMijo Dadic. Gusnul mengins-truksikan kepada pemainnya a-gar tampil menyerang sehinggatarget meraih poin penuh ter-wujud dalam tur Kaltim.

    Saya tidak terpengaruhdengan kondisi Persiba. Pe-main, saya instruksikan kon-sentrasi selama pertandingan,kata Gusnul di Hotel Bintang,Jumat (17/4) tempat skuadSingo Edan menginap.

    Permainan yang diinstruk-sikan Gusnul, yakni menye-rang cepat dan cepat pula berta-han kala lawan menyerang.Formasi 4-4-2 menurutnya i-deal untuk menyerang seka-ligus bertahan.

    Kalau ada kesempatanmenyerang dan mencuri golterlebih dahulu akan kamimaksimalkan, ujar mantanpelatih Persiba ini.

    Dalam laga away kali ini, A-rema memboyong 20 pemain.Di antara 20 pemain itu terdapattiga legiun asing baru. Merekaadalah dua penyerang FortuneUdo (Nigeria) dan Buston Bro-wne (Liberia) serta gelandangChmelo Roman (Slovakia).

    Pada sesi tes lapangan di Sta-dion Persiba, Jumat (17/4)skuad Singo Edan memantap-kan finishing. Seluruh pemaininti dan cadangan diinstruk-sikan Gusnul melakukan ge-rakan satu-dua. Setelah itu,pemain Arema mendapat porsilatihan melakukan umpan-umpan pendek.

    Sementara striker AremaMalang asal Chili Patricio Mo-rales hanya latihan ringan diruang fitness hotel, karena sakitperut. Pato sapaan akrabPatricio Morales--sakit perutkarena kebanyakan menyan-tap ikan kakap bumbu kuningsaat tiba di Balikpapan.

    Pato sakit perut karena ke-banyakan makan kakap bum-bu kuning kemarin malam,kata tim medis Arema, dr Al-bert. Tim medis memperki-rakan penyakit Pato tidak akanmempengaruhi kondisi tim.

    Pato diminta tim medis un-tuk beristirahat sejenak agarcepat pulih dan bisa bermainmelawan Persiba. Pato meru-pakan andalan Arema di lini de-pan. Mantan pemain klub divisi 2regional Chili Deportes LotaSchwager itu akan diduetkandengan striker baru FortuneUdo atau Buston Browne. (bay)

    Head To Head ISLHead To Head ISLHead To Head ISLHead To Head ISLHead To Head ISL10-9-2008 Arema 2-0 Persiba

    Statist ikStatist ikStatist ikStatist ikStatist ikAremaAremaAremaAremaArema PersibaPersibaPersibaPersibaPersiba

    Bertanding 23 24Peringkat 10 12Menang 10 7Seri 3 6Kalah 10 11Jumlah gol 26 23Kemasukan 29 32Poin 33 27. (bay)(bay)(bay)(bay)(bay)

    Pembuat SoalUN Dikarantina7 Hari

    ngan dan berkomunikasi de-ngan orang lain. Selama iniyang kita jadikan tempat untukmenyusun soal di sebuah hotel.Selama karantina, mereka ha-nya berada di ruangan saja ti-dak boleh keluar sama sekali.Kalau sampai keluar, maka kitaanggap tidak mampu dan lang-sung keluar sebagai tim pe-nyusun naskah ujian, terangKetua Badan Standar NasionalPendidikan (BSNP), MunginEddy Wibowo.

    Dalam ruangan karantinapara pembuat soal tidak bolehmembawa apapun. Baik itu tas,flash drive maupun barang elek-tronik lain. Begitu juga saat me-ninggalkan ruangan tersebut,juga tidak membawa apa-apa.

    Selain itu, sebelum menja-lankan tugasnya untuk menyu-sun soal ujian tersebut, merekajuga menjalani sumpah untukmenjaga kerahasiaan. Terma-

    suk membuat pernyataan un-tuk tidak membocorkan soalyang telah dibuatnya itu. Ka-rena, jika sampai bocor makaorang yang pertama kali harusbertanggung jawab adalah timtersebut.

    Itulah prosedur yang ka-mi lakukan, agar soal itu benar-benar aman. Masuk ke ruangkar antina hanya manusia sajatidak boleh membawa apa-apa.Termasuk lokasi yang kitajadikan tempat juga tidak adayang tahu. Petugas juga tidakbisa komunikasi dengan siapa-siapa, tapi konsentrasi menyu-sun soal, tegasnya.

    Padahal, soal ujian yangdibuat tim tersebut belum se-penuhnya digunakan. Karena,soal hasil kerja tim tersebut akandievaluasi terlebih dahulu olehtim lain yang terdiri dari dosen,guru bidang studi serta petugasdari Pusat Penilaian Pendidikan(Puspen dik).

    Hasil evaluasi tersebutdijadikan soal uji coba atau tryout yang dibagikan ke berbagaisekolah. dari hasil try out itulahyang akan dijadikan landasantim perumus yang terdiri daripetugas BSNP dan Puspendik

    untuk menentukan soal-soalyang akan dijadikan sebagaibahan ujian nasional yang dit-etapkan dalam sidang BSNP.

    Kerja petugas memangbenar-benar rahasia. Itu stan-dar kerja tim penyusun naskahujian. Meski belum sepenuh-nya digunakan, tetap diraha-sikan. Karena yang menentu-kan soal tersebut adalah BSNPdan Puspendik yang telahmembuat rumusan tersebutdalam sidang tertutup, pa-parnya.

    Masih menurut Mungin,setelah soal tersebut ditetapkandalam sidang, maka master copylangsung ditangani tim Pu-spendik dan langsung dise-

    rahkan ke berbagai percetakanpemenang tender soal ujian.

    Petugas dari dinas pen-didikan provinsi hanya me-nyaksikan saja. Karena mastercopy tersebut langsung dise-rahkan petugas percetakanyang sudah disumpah. Terma-suk di lokasi percetakan jugadijaga ketat petugas kepolisian.

    Bukan bermaksud menu-duh dinas pendidikan. dengandiserahkannya master copy kepercetakan, biar tidak ada pe-nilaian negatif mengenai cam-pur tangan dinas terhadap soalujian tersebut. Sehingga, soalitu murni ditangani BSNP danPuspendik, ujarnya. (persdanetwork/coi/yls)

    Sambungan Hal 1

    KEWENANGAN PTN DALAM UN 2009KEWENANGAN PTN DALAM UN 2009KEWENANGAN PTN DALAM UN 2009KEWENANGAN PTN DALAM UN 2009KEWENANGAN PTN DALAM UN 20093. Melaksanakan pengawasan UN dengan berkoordinasi dengan pemerintahdaerah4. Menjaga keamanan dan kerahasiaan penggandaan dan pendistribusiannaskah UN5. Melakukan pemindaian (scanning) lembar jawab ujian nasional (LJUN)dengan menggunakan perangkat lunak yang ditetapkan oleh BSNP6. Menjamin keamanan, kerahasiaan dan kejujuran pemindaian LJUN7. Menyerahkan hasil pemindaian (scanning) LJUN ke penyelenggara UNtingkat pusat8. Memantau, mengevaluasi dan melaporkan pelaksanaan UN di wilayahnyakepada menteri melalui BSNP(persda network/yls/coi)(persda network/yls/coi)(persda network/yls/coi)(persda network/yls/coi)(persda network/yls/coi)

    duk-aduk. Biarkan saja.Selang beberapa saat koto-

    ran-kotoran itu akan mulaimengendap dengan sendiri-nya, tanpa harus kita upaya-kan. Setelah semuanya me-ngendap air di gelas menjadisangat jernih. Kotoran itu a-kan turun ke dasar gelas danmenjadi sangat mudah dia-mati. Kita juga akan dapat me-lihat melampaui gelas.

    Pengamatan terhadap piki-ran akan membawa kita padapengenalan dan pemahamanmendalam yang kita namakankebijaksanaan yang merupa-kan kunci pembuka pintu kebe-basan kita.

    Bill Gould, sahabat karib sa-ya, selalu berpesan,Adi, if youwant to keep growing, you have tochallenge everything. Even yourown thinking and beliefs.(*)

    * Adi W Gunawan adalahkandidat doktor pendidikan,

    penulis 12 buku best seller yangditerbitkan Gramedia dan

    pengajar di Magister PsikologiUniversitas Surabaya.

    4.619 PelajarBerdoa Sambungan Hal 1

    menjadi peserta UNmelakukan doa bersama disekolah mereka masing-masing, Jumat (17/4). KepalaSMAN 8 Samarinda, YosepAngga, mengatakan seluruhwarga sekolah melaksanakandoa bersama sejak pukul 08.00.Kami ingin seluruh pelajarkelas tiga diberikanketenangan sebelum mengha-dapi UN, pada Senin (20/4) be-sok, tutur Yosep.

    Seluruh siswa dikumpulkandi Mushala Al-Amanah SMAN 8.Sebanyak 297 siswa berdoadengan khusyuk sembari mene-ngadahkan tangan. Kendati ge-rimis mengguyur Samarinda,seluruh siswa tampak hadiruntuk mengikuti kegiatan doabersama dipimpin Hernandi,

    Guru Agama. Sejumlah guruikut bergabung dalam acara itu.

    Pekan sebelumnya, rombo-ngan siswa kelas tiga SMAN 8 inimelakukan kunjungan ke PantiJompo dan Anak Yatim Piatu.Mereka membagikan sembakodan uang.

    Kegiatan sosial ini sekaligusmengajak penghuni panti jompodan anak yatim piatumendoakan siswa kelas tiga agarmampu mengerjakan soal-soalUN dengan mudah, kata Yosep.Ia berharap seluruh siswa dilim-pahkan rahmat dan kesehatanselama pelaksanaan UN ber-langsung.

    Pelaksanaan doa bersamajuga dilaksanakan di SMAN 1Samarinda. Sebanyak 347 siswamenyimak tauziyah yang di-sampaikan Mardani, guru aga-ma. Acara yang berlangsungsetengah jam ini dipusatkan diMasjid Ainul Yaqin SMAN 1.

    Kepala SMAN 1, Suardi,mengatakan pelaksanaan doa

    bersama ini melibatkan sejum-lah guru dan siswa. Kegiatandoa bersama ini digelar seren-tak di seluruh sekolah SMA se-Samarinda. Tujuannya agarsiswa diberikan kemudahandan kelancaran saat pelaksa-naan UN, Senin nanti, kataSuardi yang juga Ketua PGRIKota Samarinda.

    Ia berharap pelaksanaanUN berjalan lancar. Pihak se-kolah juga membagikan no-mor peserta UN kepada selu-ruh pelajar kelas tiga. Kamiingin seluruh pelajar lulus UN.Tak sekadar lulus, kami harap-kan mereka lulus dengan nilaimemuaskan, katanya.

    Ayu Mila, pelajar SMAN 1,mengaku siap menghadapiUN, Senin (20/4). Setiap ming-gu, saya ikut belajar kelompokbersama teman-teman. Kamimembahas soal UN bersama.Selain itu, saya juga mempe-lajari ulang soal-soal tryoutkemarin, tambah Ayu. (top)

    Dukung Duetdengan SBYatau Mega

    nanti. Bahkan, nama HidayatNurwahid, juga masuk dalambursa calon yang diunggulkanoleh PDIP untuk dijadikan seba-gai pendamping Megawati, ber-duet menghadapi SBY di Pilpres.

    Lantas ke arah mana du-kungan PKS? Jawabannya, ma-sih menunggu hasil keputusanpertemuan Majelis Syuro PKSyang akan dilaksanakan pekandepan.

    Apakah PKS akhirnya me-ngajukan Hidayat Nurwahidsebagai cawapres, sebagai saratberkoalisi dengan Partai De-mokrat atau justru merestuinyamendampingi Megawati? Atau

    Sambungan Hal 1

    apakah PKS akan bersikap men-jadi oposisi karena Demokratmengajak Partai Golkar, kem-bali menduetkan SBY--JK dalamPilpres nanti?

    Terkait pertanyaan itu, Di-ana menyatakan enggan be-randai-andai. Namun, secaradiplomatis ia mengungkapkan,Sebagai istri, sebagai keluar-ga, kami pasti mendukung.

    Apakah secara pribadi, le-bih mendukung sang suamididuetkan dengan SBY ataulebih senang menjadi pendam-ping Megawati? Diana kemu-dian tertawa agak lepas sebe-lum menjawab pertanyaan ini.

    Hahaha.. itu bukan ka-pasitas saya untuk berbicara.Biarlah, itu yang berbicara par-tai. Siapapun beliau, apapun be-liau, yang jelas dia adalah ayahanak-anak saya. Kami mendu-kung apapun yang akan dila-kukan demi bangsa dan

    negara, kata Diana.Partai Demokrat, akan me-

    mutuskan siapa calon pendam-ping SBY di Pilpres nanti. PKS, saatini mengancam akan keluar daribarisan Demokrat bila SBY ber-duet lagi dengan Jusuf Kalla. Na-mun, PKS hingga kini belum jugamenyatakan secara tegas, apakahtawarannya berkoalisi denganDemokrat adalah mengajukancawapres pendamping SBY.

    Sedangkan kubu PDIP pada23 April nanti menggelar Ra-kernas untuk memutuskan sia-pa yang akan dijadikan cawap-res. Di kubu PDIP, ada be-berapa nama yang kini menjadikandidat terkuat, salah satunyaHidayat Nurwahid. Selain Hi-dayat, ada juga beberapa kan-didat cawapres PDIP lainnya.Sri Sultan HamengkubuwonoX, Prabowo Subianto, Surya Pa-loh dan Akbar Tanjung. (persdanetwork/yat/sis)

    Lemas Menghilang, Gairah pun DatangKendati usianya

    baru 36, sudah sekitar

    satu tahun lamanya

    badan Iwan Setiawan

    sering terasa lemas di

    saat ia bangun dari

    tidur di pagi hari.

    Munculnya memang

    sering pada pagi hari,

    sehingga penginnya

    saya ini santai-santai

    saja, ujarnya. Untuk

    itu, sekitar tiga bulan

    sebelum wawancara

    ini diadakan, ia rutin

    mengkonsumsi Zena-600, sebanyak

    dua kali dalam sehari. Kebetulan, ayah

    dua anak ini mengenal sari bubuk

    kacang hijau dan kedelai itu dari

    seorang dokter kenalannya. Ternyata

    produk keluaran PT Zena Nirmala

    Sentosa, Cianjur, Jawa

    Barat, itu memberikan

    banyak manfaat bagi

    karyawan CHC Clinic,

    sebuah klinik kesehatan

    bergengsi di bilangan

    Kebon Sirih, Jakarta Pusat,

    ini. Sekarang setiap

    bangun pagi badan sudah

    enak, tuturnya saat

    ditemui pada pekan kedua

    bulan Oktober 2008 yang

    lalu. Pernah pada suatu

    malam saya bekerja keras

    sampai larut tengah malam,

    yaitu mengaduk semen untuk mengecor

    jalan di dekat rumah saya. Dan besoknya

    saya tetap harus bekerja. Saya sudah

    khawatir saja, apakah besok paginya

    kondisi fisik saya masih bisa fit.

    Ternyata besok paginya itu badan saya

    memang tetap fit dan tidak lemas sama

    sekali, lanjutnya. Selain itu, yang

    membuat Iwan amat senang adalah: gara-

    gara rutin meminum Zena-600 itu,

    vitalitas dan gairah seksualnya

    meningkat.

    Biasanya, bila kesehatan semakin

    prima, daya tahan tubuh pasti meningkat.

    Tentu saja vitalitas dan gairah seksual

    juga meningkat. Apalagi di dalam biji

    kacang hijau terkandung protein,

    kalsium, fosfor, lemak tak jenuh, vitamin

    B1, vitamin B2, vitamin E, dan beberapa

    lainnya. Dan yang membuat vitalitas

    serta gairah seksual meningkat itu, selain

    kandungan kedelainya, adalah

    kandungan vitamin E-nya. Dari dulu

    vitamin E memang sudah dikenal sebagai

    penambah kesuburan. Dari sejumlah

    literatur dan menurut pakar andrologi,

    dapat disimpulkan bahwa menurunnya

    kemampuan seksual seorang lelaki

    disebabkan oleh terjadinya penurunan

    aliran darah ke organ seksual. Dan

    meningkatnya usia sering membuat hal

    itu terjadi. Namun, hal itu bisa diatasi.

    Syaratnya, metabolisme darah mesti

    lancar. Selain kandungan gizi pada kacang

    hijau tadi, kedelai merupakan sumber

    vitamin B1, vitamin B6, vitamin E,

    magnesium, seng, serta asam amino

    triptofan. Berkaitan dengan ini, di dalam

    buku Susu Kedelai, Susu Nabati yang

    Menyehatkan dikatakan, vitamin-

    vitamin itu mampu mengatasi kesulitan

    orgasme, dan mineral-mineral itu mampu

    meningkatkan kualitas ereksi. Sedangkan

    senyawa triptofan merupakan produk

    awal proses pembentukan hormon

    melatonin. Hormon ini bisa

    meningkatkan libido, sistem pembiakan,

    spermatogenesis atau pembentukan

    sperma, dan oogenesis atau

    pembentukan sel telur. Selain itu,

    hormon tersebut juga berfungsi untuk

    menambah tenaga dan memperbaiki

    kualitas tidur seseorang. Walaupun

    demikian, yang lebih penting untuk

    dilakukan adalah menjaga pola hidup

    yang sehat, seperti berolahraga secara

    teratur, beristirahat dengan cukup,

    meminum air putih dengan cukup, dan

    sebagainya.

    Kendati belum lama beredar, Zena-

    600 sudah laku di seluruh wilayah

    pemasarannya. Hal itu tak lepas dari

    manfaatnya yang nyata dan produknya

    yang diolah higienis serta merupakan

    penyempurnaan dari kedelai bubuk yang

    selama ini banyak beredar di pasaran. Dan

    ini amat ditunjang oleh mulai sadarnya

    masyarakat untuk beralih ke bahan-

    bahan nabati alami dalam memelihara

    kesehatan. Tapi, produk ini bukanlah

    obat melainkan makanan kesehatan

    untuk memelihara kondisi tubuh.

    Konsultasi medis kunjungi

    [email protected] atau telepon /

    sms (021) 70288540. Distributor Kaltim

    (0542) 7027163. Sub distributor:

    Balikpapan (0542) 7207546, 7153198;

    Bontang 081513677775; Samarinda

    08125359192; Melak: 081350726537,

    Toko Devi-Tering 081350194422,

    Toko Obat Sumber Sahat-Bigung

    081346421052, Klinik

    Elanda_Purworejo 085240264026,

    Michail - Damai 08125271756, Toko

    Aneka Raya - Melak 0545-41428 ;

    Sangata 08195434770, Tarakan (0551)

    5528404 Berau: Apotek Berau Farma, T

    Grogot: 08125823785 Produksi ini

    tersedia di apotik dan toko obat. Dicari

    agen untuk wilayah lain di Kaltim. [Adv]

    Iwan Setiawan

  • CMYK

    CMYK

    1010101010 SABTU18 APRIL 2009 tribun pemiluTANGAN Sunaryo, Ketua PPK Bon-tang Utara terasa hangat saat berja-bat tangan. Meskipun matanya tam-pak sayu, dia masih mengumbarsenyum. Sambil istirahat makansiang, Sunaryo mengaku belumpernah tidur sejak dimulainya plenoPPK Bontang Utara di gedung PGS,Minggu (12/4). Saya biasa pulangpukul 03.00 subuh. Sampai di rumahmasih melayani tamu dari PPS danKPPS yang konsultasi masalahpenghitungan suara, katanya saatditemui, Jumat (17/4).

    Lantas bagaimana pria berjeng-got itu bisa tetap berdiri tegak mes-kipun sudah lebih tiga hari tak tidur?Menurut Sunaryo, PPK sebenarnyaberharap mendapat suplemen dariKPU agar bisa tetap sehat menjalan-kan tugas. Beragam cara anggotaPPK agar tetap mempertahankankebugaran, meski kurang tidur.

    Kalau saya setiap pagi makantelur ayam kampung lima butir.Setelah itu saya lari keliling StadionBessai Berinta sampai berkeringat,kata Sunaryo. (asi)

    Tiga Hari Tidak TidurJAKSA Penuntut Umum (JPU) kasuspidana Pemilu bakal menghadirkanProfessor (Guru Besar) Hukum Pi-dana dan Tata Negara dalam persi-dangan kasus pelanggara kampa-nye, Senin (20/4). Hari ini kamisudah memanggil saksi Heriansyah,atasan terdakwa penggunaanmobik PMK untuk kampanye, kataJPU Prayitno SH usai persidangan,Jumat (17/4). Sebelumnya dalampersidangan di PN Bontang, DinasPMK meladeni sejumlah suratpermintaan bantuan untuk

    penyemprotan air ke massa dansimpatisan parpol saat kampanye.

    Seingat saya yang menyuratada PKS, Demokrat, PDI P, PKS,Hanura dan Golkar. Sepanjang adasuratnya dan dapat izin dari atasan,kami akan memberikan bantuan,seperti yang diinginkan parpol,kata Herianysah di depan MajelisHakim Imelda Herawati SH, AkiSobiri SH dan Ben R P S SH. Karenabelum mendapatkan analisis yangtajam, JPU sengaja menghadirkanpakar pidana dan tata negara. (asi)

    INDONESIA Corruption Watch(ICW) mendesak KPU menetapkanKantor Akuntan Publik (KAP) yangbertugas mengaudit dana kampa-nye peserta Pemilu. Hal ini sangat di-butuhkan untuk menghindari kecam-an publik. Kenapa sangat mende-sak, karena kita melihat banyak catat-an buram dari KPU, kata EmersonYuntho, Wakil Koordinator ICWkepada wartawan, Jumat (17/4).

    Menurutnya, catatan buramKPU seperti persoalan DPT yangtidak akurat dan mamasung hak

    konstitusional banyak pemilih didaerah. Selain itu, surat suara yangtertukar dan kisruh tabulasi yangterus mengundang protes dari pi-hak yang merasa dirugikan. Sehing-ga untuk mengantisipasi semua halitu, maka KPU harus segera mene-tapkannya dan mempersiapkanpelaksanaan audit itu dengan lebihmatang. Berdasarkan hitunganwaktu, KPU hanya memiliki limahari kerja lagi sebelum jatuhnyatanggal 24 April 2009 untuk menun-juk KAP. (persda network/cw6)

    JPU Hadirkan Professor ICW Desak KPU Tetapkan KAP

    SANGATTA, TRIBUN- Seba-nyak 24 Partai Politik (Parpol)peserta Pemilu mendesak Ko-misi Pemilihan Umum (KPU)Kabupaten Kutim melakukanpenghitungan ulang surat sua-ra hasil pemungutan Suara, 9April lalu. Desakan penghitu-ngan ulang ini disampaikan per-wakilan puluhan parpol yangmendatangi kantor KPU Kabu-paten Kutim, Jumat (17/4).

    Parpol yang melakukan gu-gatan adalah Partai Kedaulat-an, Partai Indonesia Baru, PartaiBintang Reformasi, Partai Nasio-nal Banteng Kemerdekaan, Par-tai Hanura, Partai Barisan Na-sional, Partai Gerindra, PartaiDemokrasi Pembaruan, PartaiMerdeka, PPRN, Partai Patriot,Partai Merdeka, dan Partai Na-sional Banteng Kemerdekaan.

    Juru bicara koalisi 24 ParpolFirmanus dari Partai Demokra-si Pembaruan mengatakan, tun-

    24 Parpol MintaPenghitungan Ulang

    Ancam Tolak Hasil Pemilu Dapil Bontang Selatan

    tutan penghitungan ulang disua-rakan karena ditemukan buktipelanggaran Pemilu di sejum-lah kecamatan di Kutim. Indi-kasi pelanggaran itu di antara-nya adanya praktik politik uang,Daftar Pemilih Tetap (DPT) gan-da, penghitungan ulang suratsuara di PPK, perbedaan reka-pitulasi hasil penghitungan sua-ra tingkat KPPS dengan PPKtermasuk antara saksi parpol.

    Selain itu, penolakan pemi-lih yang hanya menggunakanKTP kendati terdaftar dalamDPT serta banyaknya pemilihyang ditolak karena terlambartiba di TPS, yakni di atas pukul12.00 Wita. Dari bukti pelang-garan Pemilu yang kami rang-kum, setidaknya ada enam ala-san mengapa gabungan parpolmeminta penghitungan ulangsecara acak, ujar Firmanus ke-tika menemui Ketua KPU Ku-tim Rosmiyati didampingi em-pat anggota KPU lainnya.

    Kendati demikian, Firma-nus menyatakan, gabungan 24Parpol tidak menuntut penghi-tungan secara menyeluruh. Me-

    reka hanya menuntut agar dila-kukan penghitungan secaraacak di sejumlah TPS yang me-mang sudah dicurigai berma-salah. Jika kecurigaan tersebutterbukti, maka KPU harus siapmelakukan penghitungan ulangsecara menyeluruh.

    Hal senada dikemukakanKetua DPD Partai Gerindra Ku-tim Hendra. Menurutnya, tun-tutan penghitungan ulang seca-ra acak dari gabungan parpolsepatutnya didengar KPU.

    Sederet indikasi pelanggar-an Pemilu yang ditemukan ber-ada dalam domain penyeleng-gara Pemilu, seperti DPT gan-da, penggelumbungan suara,maupun simpang siur hasil ha-sil rekapitulasi surat suara dariPPS hingga PPK.

    Hendra juga meminta KPUmenunda jadwal rekapitulasitingkat kabupaten yang renca-nanya digelar Sabtu (18/4) ini.Kami minta jadwal pleno KPUyang dijadwalkan Sabtu iniditunda. Kalau tidak kami akanmenolak hasil Pemilu 2009,ujarnya. (don)

    BONTANG, TRIBUN- PartaiKeadilan Sejahtera (PKS) ung-gul dalam perolehan suara se-mentara hasil pleno PPK DapilBontang Selatan.

    Dari lima kelurahan, yakniTanjung Laut, Berbas Tengah,Berbas Pantai, Satimpo, danBontang Lestari, PKS mendu-lang 2.108 suara. Terpaut 253suara dengan Golkar yang me-raup 1.855 suara. SedangkanPartai Amanat Nasional (PAN)sementara berhasil mengum-pulkan 1.764 suara.

    Informasi penghitungansuara tersebut adalah data ter-akhir yang dikumpulkan Tri-bun berdasarkan formulir C2yang ditempel di ruangan PPK.Menurut Ketua PPK BontangSelatan Darwis, penghitunganyang telah dipindahkan ke for-mulir C2 sudah final dan telahdiplenokan.

    MenolakMENANGGAPI desakandari gabungan 24 parpol,Ketua KPU KabupatenKutim Rosmiyati pun takbergeming. Ia menyatakanmenolak untuk melakukanpenghitungan ulangmeskipun hanya secaraacak. Menurutnya, sesuaiketentuan hal itu hanya bisadilakukan di tingkat TPS.

    Sesuai ketentuan tidakada penghitungan ulangbaik di tingkat PPK maupunKPU Kabupaten, jadi kamiakan tetap melanjutkanpleno yang diagendakanSabtu besok, katanya.Hingga berita ini belumhasil final dari pertemuanKPU dengan gabunganparpol. (don)

    PKS Ungguli Golkar dan PAN Hasil Sementara di Bontang Selatan

    Saat ini PPK Bontang Sela-tan masih melakukan penghi-tungan suara untuk KelurahanTanjung Laut Indah. Dari 108TPS masih tersisa 6 TPS lagi.InsyaAllah kita bisa sesuai de-ngan jadwal Pleno KPU, ujarDarwis, Jumat (17/4).

    Untuk posisi keempat, Par-tai Demokrat mengejar PANdengan perolehan suara 1.684.Nomor urut 5 ada PBB dengan1.430 suara. (Lihat boks). Se-mentara itu, karena perbedaanpenghitungan suara di TPS 02Tanjung Laut Indah BontangSelatan, saksi parpol memintapenghitungan ulang surat sua-ra di PPK Bontang Selatan.

    Selisihnya memang cukupmencolok karena dari hasil re-kapitulasi 204 surat suara terpa-kai. Sementara dari penghitu-ngan ada 308 suara sah. Belumlagi yang tidak sah sekitar 30lebih, ujar Darwis.

    Sambil melakukan rekapanpenghitungan suara KelurahanTanjung Laut Indah, para saksiparpol bersama PPK juga te-ngah menghitung ulang suratsuara TPS 02 Tanjung Laut In-dah. (asi)

    DAPIL BONTANG SELATANParpol Jumlah Suara

    PKS 2.108 Golkar 1.855 PAN 1.764 Demokrat 1.684 PBB 1.430 Patriot 1.412 PPP 1.294 PDI P 1.244 PDK 1.050 Partai Buruh 951 Hanura 824

    Sumber: Hasil SementaraPleno PPK (asi)

    Penghitungansuara ulang di

    TPS 02 TanjungLaut Indah

    BontangSelatan.Menurut

    rencana Sabtu(18/4) ini KPUKota Bontang

    melaksanakanPleno

    Penghitungansuara .

    TRIBUN KALTIM/BASIR DAUD

  • 1111111111tribun pemilu SABTU18 APRIL 2009

    Informasi Lebih Lanjut :

    Jl Jend Sudirman Blok A No 12 Komp Pasar Baru

    Loan Service Kredit Umum Bank BTN BalikpapanTelp. 0542- 420333 Ext 18

    KETENTUAN

    Feasible Not Bankable

    Usaha layak tetapi tidak bankable yang berciri jaminan kurang dan/atau persyaratan administrasi kurang/tidak lengkap

    Usaha yang dapat dibiayai KUR

    Usaha produktif dengan kategori UMKM dengan sektor usahanya : INDRUSTRI,DAGANG dan JASA. Usaha itu harus sudahberjalanminimal 1 ( satu ) tahun dan jugamerupakan usaha dalam kategori feasible not bankable

    KETENTUAN

    Feasible Not Bankable

    Usaha layak tetapi tidak bankable yang berciri jaminan kurang dan/atau persyaratan administrasi kurang/tidak lengkap

    Kredit Modal KerjaKredit Modal Kerjaatauatau

    InvestasiInvestasiuntukuntuk

    Usaha MikroUsaha Mikro

    KecilKecildandan

    MitraAnda

    MenujuSukses

    MitraAnda

    MenujuSukses

    KreditUsaha

    akyatR

    KreditUsaha

    akyatR

    ke BANK

    a. KUR Modal KerjaKredit Jangka pendek untuk pembiayaan modal kerja

    b. KUR InvestasiKredit untuk pembiayaan investasi barang modal

    a. KUR Modal KerjaKredit Jangka pendek untuk pembiayaan modal kerja

    b. KUR InvestasiKredit untuk pembiayaan investasi barang modal

    Jenis KreditJenis Kredit

    Maksimal KreditMaksimal Kredit

    a. Usaha Mikro : Rp 100.000.000,-( Seratus Juta Rupiah )b. Usaha Kecil : Rp 500.000.000,- ( Lima Ratus Juta Rupiah )a. Usaha Mikro : Rp 100.000.000,-( Seratus Juta Rupiah )b. Usaha Kecil : Rp 500.000.000,- ( Lima Ratus Juta Rupiah )

    Suku BungaSuku bunga efektif maksimum 15 % per tahun ( Adjustable Rate )Suku BungaSuku bunga efektif maksimum 15 % per tahun ( Adjustable Rate )

    a. KUR Modal kerja maksimal 3 ( Tiga ) tahunb. KUR investasi maksimal 5 ( Lima ) tahun dan dimungkinkan grace period pokok / bungaa. KUR Modal kerja maksimal 3 ( Tiga ) tahunb. KUR investasi maksimal 5 ( Lima ) tahun dan dimungkinkan grace period pokok / bunga

    Jangka WaktuJangka Waktu

    Share DebiturShare Debitura. Kredit Modal Kerja : Minimal 20 % dari kebutuhan modal kerjab. Kredit Investasi : Minimal 30 % dari kebutuhan investasia. Kredit Modal Kerja : Minimal 20 % dari kebutuhan modal kerjab. Kredit Investasi : Minimal 30 % dari kebutuhan investasi

    PENAJAM, TRIBUN- Calonanggota Legislatif (Caleg) Par-tai Keadilan Sejahtera (PKS)Dapil III Sepaku Sariman ak-hirnya divonis bebas oleh Ha-kim Pengadilan Negeri TanahGrogot dalam kasus dugaanpelanggaran Pemilu. Sarimandilaporkan Panwaslu PenajamPaser Utara, karena masih ter-daftar sebagai anggota BadanPemusyawaratan Desa (BPD) diSepaku.

    Ketua Panwaslu PPU Mas-nur saat ditemui di ruang kerja-nya, Jumat (17/4) mengaku su-dah menerima informasi ten-tang vonis bebas dari PN terha-dap Sariman. Kemarin sayasudah mendapat laporan itu.Yang jelas tugas kami sudah se-lesai, yakni melapor ke kepolisi-an karena ada bukti pelangga-

    Sariman Divonis Bebas Kasus Dugaan Pelanggaran Pemilu

    ran Pemilu. Mengenai vonis be-bas itu keputusan Hakim, ka-tanya.

    Menurut Masnur, KPU me-laporkan yang bersangkutankarena masih terdaftar sebagaianggota BPD di Sepaku. Pada-hal saat mendaftar sebagai ang-gota BPD seharusnya yang ber-sangkutan mengundurkan diri.

    Kami hanya menjalankanaturan. UU 10/2008 jelas me-nyebutkan anggota BPD dila-rang melakukan kampanye.Kami temukan alat peraga se-perti baliho dan spanduk me-ngenai calon tersebut. Ini kansudah masuk kategori pelang-garan. Makanya kami laporkansebagai pelanggaran. Kalaupun divonis bebas itu keputu-san Hakim, jelasnya.

    Pengacara Sariman, Dani

    Mardani belum ingin memberi-kan komentar terkait bebasnyakliennya di PN Tanah Grogot. Iamasih menunggu sikap JaksaPenuntut Umum (JPU). Sari-man memang bebas. Tapi sayabelum ingin memberikan ko-mentar mengenai kasus ini.Yang jelas nanti Selasa pekandepan kami baru mau membe-rikan komentar. Kami masihmenunggu sikap JPU, kata-nya.

    Diberitakan sebelumnya,tiga caleg Dapil III Sepaku ter-ancam hukuman penjara mak-simal enam tahun, karena dini-lai telah memberikan keterang-an palsu saat mendaftarkan dirisebagai caleg di KPU Kabupa-ten PPU. Ketiga caleg itu masihterdaftar sebagai pengurus BPDSepaku. (mir)

    SAMARINDA, TRI-BUN - Proses penghitu-ngan suara hasil PemiluLegislatif diperkirakanakan molor. HinggaKamis (17/4) peng-hitungan di Panitia Pe-milihan Kecamatan (P-PK) di empat kecama-tan di Samarinda belumada yang selesai.

    Komisi Pemilihan Umum(KPU) Kota Samarinda pun me-ngajukan perpanjangan waktuuntuk penghitungan suaratingkat kecamatan se-Samarin-da. Ketua KPU Kota SamarindaAmir Amri mengungkapkan,surat perpanjangan untuk jad-wal penghitungan rekapitulasidari PPK sudah diajukan ke

    Penghitungan Suara MolorKPUD. Sesuai jadwal-nya 19 April, kita sudahajukan surat ke KPUProvinsi dan diterus-kan ke KPU Pusat. Ha-silnya belum tahu, apa-kah perpanjangan di-setujui atau tidak,ungkap Amir, Jumat(17/4).

    Menurutnya, ala-san KPU Kota Samarinda me-minta perpanjangan penghi-tungan suara tingkat PPK, kare-na masih ada empat kecamatanyang belum selesai penghi-tungan suaranya. Yang sudahselesai baru Kecamatan Palaran.

    Penghitungan suara di PPKmasih ada beberapa yang belumselesai, baru di Palaran saja. Tapi

    kita usahakan bisa selesai sesuaijadwalm 19 April, ucap Amir.

    Dikemukakan, perolehansuara yang sudah diselesaikanbaru untuk caleg DPR RI. Se-dangkan caleg DPD, DPRD Pro-vinsi dan Kota hingga kini ma-sih berlangsung. Dengan demi-kian, perolehan suara sementa-ra masih ditingkat PPK.

    Terpisah, anggota KPU Pro-vinsi Kaltim Baequni menyata-kan, ada dua KPU Kabupaten/Kota yang mengajukan perpan-jangan waktu perhitungan per-olehan suara. Yang saya bacasuratnya dari KPU Kota Samarin-da. Yang satu lagi, saya lupa. Sam-pai sekarang, kita belum tahu ha-sil perolehan suara untuk tingkatprovinsi. Karena itu harus berda-

    sarkan hasil rekapan di KPU Ka-bupaten/Kota, aku Baequni.

    Untuk penghitungan suaracaleg DPRD tingkat provinsi,akan dihitung berdasarkan ha-sil rekapaitulasi KPUD Kabupa-ten/Kota. (bud)

    DOKAmir Amri

    PENGHITUNGANSUARA DI SAMARINDA

    Masih dalam proses penghitungan

    Sungai Kunjang Samarinda Ilir Samarinda Ulu Samarinda UtaraSudah selesai

    Samarinda Seberang PalaranSumber: KPU Kota Samarinda.

    (bud)

    SAMARINDA, TRIBUN - Ke-tua DPD I Partai Golkar KaltimMahyudin menilai kemungki-nan Jusuf Kalla (JK) mencalon-kan jadi calon presiden sangatkecil. Alasannya, dari perolehansuara Golkar secara nasional di-perkirakan hanya 14 persen. Me-nurut dia, JK sangat berpeluangmendampingi Presiden SusiloBambang Yudhoyono (SBY), ka-rena dua tokoh ini sudah salingmemahami dan low coast.

    Mahyudin mengatakan,meski keputusan itu masih me-nunggu Rapat Pimpinan Nasio-nal Khusus (Rapimnasus) yangdilaksanakan 23 April, ke-mungkinan besar JK siap kem-bali menjadi cawapres. Dari be-berapa kandidat yang muncul

    Peluang JK Dampingi Gandeng SBY Mahyudin: Ongkos Politik Lebih Murah

    mencalonkan capres,yang sangat berpelu-ang berpasangan de-ngan SBY.

    Ini kalau melihatdari hasil perolehansuara sementara Gol-kar sekitar 14 persen.Peluangnya lebih mu-dah dan murah untukmenjadi cawapres, teta-pi untuk cawapresnya SBY. Ka-rena, kalau jadi berpasangan,tinggal melanjutkan saja pro-gramnya, lebih murah (ongkospolitik), tutur Mahyudin ke-pada Tribun, Jumat (17/4).

    Alasannya lain, Mahyudin,menyandingkan JK sebagaicawapres SBY karena sudahmemerintah selama lima tahun.

    Selama itu, keduanyatelah memiliki kesa-maan visi dan misi. Se-lain itu mereka juga sa-ling mengenal sepertidari bahasa tubuh.

    Untuk menentu-kan sikap DPD GolkarKaltim atas pencalo-nan JK pada Pilpres,Mahyudin telah men-

    jadwalkan akan membahasbersama ketua DPD Kabupa-ten/Kota se-Kaltim. Untuk si-kap provinsi, akan dibahastanggal 21 di Jakarta. Kalau diRapimnas nanti memperboleh-kan suara dari DPD II, kita ting-gal panggil saja, karena masihada di Jakarta, ujarnya.

    Rapimnas penentuan pen-

    calonan dari Partai Golkar un-tuk menentukan nasib JK akandilaksanakan pada 23 Aprilnanti dengan melibatkan ke-tua-ketua DPD Provinsi. Mah-yudin mengaku diajak makanbersama dengan JK.

    Dalam kesempatan itu, ti-dak membahas soal pencalo-nan JK sebagai capres atau ca-wapres. Hanya saja, banyakwacana-wacana yang dibica-rakan pada saat makan ber-sama. Masih wacana-wacanasaja. Kalau kemungkinan JKmaju harus berpasangan de-ngan siapa? Apakah dari par-tai lain, atau dari kader inter-nal sendiri. Orangnya siapa-siapa saja. Hanya itu saja,katanya.(bud)

    TRIBUN/SARMahyudin

    KPU Ajukan Perpanjangan Waktu Empat Kecamatan Belum Selesai

    JAKARTA, TRIBUN - Setelahdatang sejak Jumat (17/4) siangdan melakukan orasi dan tanpatuntutannya belum dipenuhi,Aliansi Kader PPP Menggugatakhirnya secara resmi menyata-kan menduduki kantor DPP Par-tai Persatuan Pembangunan (PP-P) di Jalan Diponegoro Jakartasampai tuntutannya dipenuhi.

    Pengambilalihan dilakukansecara damai dan tidak diwar-nai insiden apapun. Namun se-kitar pukul 18.00 WIB, saatSuryadharma Ali (SDA) me-ninggalkan kantor DPPhujatan dari kader sayap PPPmengema. Mereka berteriakmencecar SDA yang dengan

    Aliansi Kader Duduki Kantor DPP PPPtenangnya meninggalkan me-reka tanpa mau memberikankomentar apapun.

    Surya mana tanggung ja-wabmu, teriak salah seorangkader. Bahkan ada kader sakingemosinya menyebutkan SDAbanci karena tidak mau mene-mui untuk memberikan penje-lasan maupun tanggapan atastuntutan mereka.

    Setelah 30 menit setelah SDAmeninggalkan kantor DPP, ratu-san kander PPP menyatakanmenduduki kantor DPP hinggatuntutan mereka dikabulkan.Lima tuntutan mereka adalahDPP PPP bertanggung jawab ter-hadap penurunan peroleh suara

    yang berarti kegagalan meraihtarget suara yang ditetapkan da-lam Mukernas, permintaantransparansinya keuangan par-tai, pertanggungjawaban DPPterhadap pembekuan DPW,DPC yang berpengaruh terha-dap konsolidasi organisasi dansolidaritas kader, DPP PPP tidakboleh melakukan kontrak politikdengan siapapun dan segera dila-kukan Mukernas.

    Juru Bicara Gerakan SayapM Yunus kepada wartawanmenyatakan mulai tadi malampihaknya akan mengambil alihkantor DPP. Dia yang mewakiliPengurus Pusat Gerakan Pe-muda Kabah (GPK), GerakanMuda Pembangunan Indone-sia (GMPI), PN AMK, PN GMIIjuga meminta kader PPP yangada di daerah untuk menguasaiaset-aset milik PPP.

    Pendudukan ini akan kamisampai apa yang menjadi tuntutan

    MLB atau MLB dipercepat, dan kitaakan memaksakan akan adaMLB, kata Yunus sambil me-ngatakan organisasi sayap mem-bentuk Dewan Penyelamat Partai.

    Dikatakannya, aksi yang di-lakukannya hingga pengambil-alihan kantor DPP untukmengoreksi total PPP. Selamaini PPP telah memberikan kon-tribusi pemerintahan namunsejak kepemimpinan Surya-dharma Ali justru terjadi pe-nyimpang garis perjuangan PP-P sebagai partai Islam. Jugasuara PPP turun drastis ternya-ta diluar harapan umat. Bersa-ma mengoreksi, tandasnya.

    Berkaitan dengan aksi yangdilakukan sayap PPP, SekjenPPP Irgan Chairul Mahfidz me-nyatakan pihaknya bisa mene-rima. Apa yang dilakukan ba-dan otonom, organisasi sayapbisa kita terima, ujarnya. (per-sda nerwork/esy)

    ANTARA/ UJANG ZAELANIDUDUKI PPP - Sejumlah pemuda yang tergabung dalam Aliansi Kader PPP melakukan aksi protes di KantorDPP PPP Jakarta, Jumat( 17/4). Mereka menduduki kantor DPP PPP menuntut kader PPP yang tidakreformis dibersihkan. Berita terkait di bagian lain halaman ini.

  • 1212121212 SABTU18 APRIL 2009 tribun nasional

    BANJARMASIN, TRIBUN -Tujuh penghuni ruang tahananPoltabes Banjarmasin, Kalsesberjalan berbaris memasukiruang Sat Narkoba Poltabes Ban-jarmasin, guna menjalani Peme-riksaan oleh tim penyidik, Jumat(17/4) sekitar pukul 12.00 Wita.

    Tujuh pria tersebut yaitu,Muryanto alias Anto Keriting,32, M Rusli, 32, Fahmi Hidayat,29, Syaiful Bahri, 34, N Ayazid,43, Hasanul Basri, 39, dan Su-pian, 39. Mereka harus diaman-kan lantaran dipergoki akanberpesta sabu di dalam sel ka-mar nomor satu Blok 1, Kamis(16/4) sekitar pukul 18.30 Wita.

    Dalam penggerebekanyang dipimpin Kanit I Sat Nar-koba Poltabes Banjarmasin,Ipda Suyatmin S.Sos, Informasiyang dihimpun petugas me-nemukan barang bukti berupapipet dan alat hisap dan dua pa-ketan kecil sabu di lantai ko-

    Tahanan Kepergok Pesta Sabulong tempat tidur.

    Berdasarkan informasi yangdihimpun, saat petugas melaku-kan interograsi, barang terse-but merupakan milik Anto yangdiduga diperoleh melalui pengi-riman makanan. Masuknya pa-ketan sabu tersebut diduga dise-lipkan melalui makanan yangdikirimkan oleh pengunjung.Namun, hingga saat ini kamimasih melakukan penyelidikanlagi dan mengumpulkan ketera-ngan dari tersangka lainnya,jelas Suyatmin.

    Dijelaskan Kabag Ops Polta-bes Banjarmasin, Kompol PriHartono, pihaknya rutin mela-kukan pemeriksaan terhadapsetiap makanan yang bakal di-berikan pihak keluarga maupunkeluarga para tahanan RutanPoltabes Banjarmasin. Setiapanggota yang bertugas di ling-kungan rutan poltabes Banjar-masin sudah melakukan peme-

    riksaan terhadap makananyang akan di berikan kepada ta-hanan, jelasnya.

    Namun, setelah dipelajaridan dianalisa ditemukan salahsatu kendala dalam melakukanpenggeledahan kepada parapengunjung rutan. Menurut-nya, saat ini, semua anggota pe-tugas jaga di lingkungan rutanPoltabes Banjarmasin yangmasih mengerahkan petugaslaki-laki. Sementara para pe-ngunjung yang membesuk ta-hanan ada yang laki-laki danperempuan.

    Dijelaskannya, karena keja-dian tersebut, hal ini menjadi sa-lah satu celah yang dimanfaat-kan dalam memasukkan nar-koba ke lingkungan Rutan Polta-bes. Melihat kondisi tersebut, pi-haknya bakal mengerahkanPolwan yang turut melakukanpenggeledahan pada setiap pe-ngunjung perempuan. (bpost)

    KETUA Mahkamah Agung(MA) Harifin Tumpu menarikSurat Keputusan (SK) sembi-lan Hakim Tindak PindanaKorupsi (Tipikor). PenarikanSK tersebut terkait banyaknyatanggapan dari publikterhadap kredibilitas kesembi-lan hakim tersebut. Selain itu,masih ada beberapa prosedurdalam proses penyeleksianyang tertinggal. Saya sudahmenarik semua SK-SK itu,karena masih ada beberapaprosedur yang tertinggal, kata Ketua MA Harifin Tumpu

    KOMISI PemberantasanKorupsi (KPK) menahanmantan Bupati Aceh TenggaraArmen Desky, Jumat (17/4).Dia ditahan setelah beberapakali menjalani prosespemeriksaan oleh penyidikdan telah ditetapkan sebagaitersangka dalam kasusdugaan korupsi danaAPBDTahun Anggaran 2004-2006. Dia kita titipkan diLembaga PemasyarakatanCipinang, Jakarta Timur. Tadidia diperiksa oleh penyidiksekitar sembilan jam, daripagi, kata Juru Bicara KPKJohan Budi SP kepadawartawan, di Gedung KPK,

    SK Sembilan Hakim Tipikor Ditarikkepada wartawan, di Jakarta,Jumat (17/4).

    Menurutnya, semuanyaakan dicek lagi dan jika adakekeliruan di dalamnya makaakan diperbaharui. Harifinmembantah jika dalam prosespemilihan majelis hakim tidakmengumumkannya. Diamemastikan bahwa saatproses perekrutannyaberlangsung, MA telahmengumumkannya melaluiwebsite dan hal itu telahdilaksanakan secara trans-paran. (persda network/cw6)

    Mantan BupatiAceh Tenggara Ditahan

    Jakarta Selatan, Jumat (17/4).Tersangka diduga kuat

    telah melanggar Pasal 2 ayat(1) dan Pasal 3 Undang-undang (UU) PemberantasanTindak Pidana Korupsi.Modus yang dilakukan olehtersangka yaitu, telahmenyelewengkan danaanggaran tahun 2004-2006untuk kepentingan sendiri danorang lain dengan alasan akanmenyumbangkan uangtersebut kepada yayasantertentu. Namun,kenyataannya tidak ada satuyayasan pun yang menerimauang tersebut. (persdanetwork/cw6)

    JAKARTA, TRIBUN -Ujian Nasional (UN) untuksiswa SMA, SMK dan Ma-drasah Aliyah dan SMALuar Biasa akan digelar se-rentak pada Senin (20/4).Badan Standar NasionalPendidikan (BNSP) sebagaipelaksana UN tidak maukecurangan dalam pelaksa-naan UN tahun 2008, ter-ulang pada tahun 2009 ini.

    Salah satu terobosanyang dilakukan, BSNP kinimenggandeng PerguruanTinggi Negeri (PTN) di se-tiap provinsi untuk menjadimitra dalam pelaksanaanUN. Peran dosen dalam UN2009 ini menjadi dominan.Yakni menjadi pengawaspenyelenggaraan UN sertabertanggungjawab atasobjektifitas dan kredibilitaspelaksanaan UN.

    Kepala Sekolah dan gu-ru di masing-masing seko-lah, ibaratnya hanya akanmenjadi penonton di ru-mah sendiri. Para dosen da-ri PTN ini, akan terlibat aktifdari pengawasan pendistri-busian naskah UN, hinggamembawa lembar jawabUN ke PTN untuk dilaku-kan scanning.

    Dalam pelaksanaanUN untuk siswa SMA danMA, BSNP menunjuk Per-guruan Tinggi Negeri ber-dasarkan rekomendasi Ma-jelis Rektor Perguruan Ting-gi Negeri Indonesia, seba-gai koordinator perguruantinggi di propinsi tertentuyang bertanggungjawabatas pengawasan penye-lenggaraan UN, tega Ke-

    Dosen Ikut Awasi UN Hindari Kecurangan

    PELAKSANAAN Ujian Nasional (UN)bagi siswa SMA dan sederajat ternyatamembutuhkan biaya besar. MenurutKetua Badan Standart NasionalPendidikan (BSNP), untuk pelaksana-an UN Pemerintahkan menganggar-kan dana Rp 296,9 miliar.

    Dana tersebut untuk membiayaipengawas, Tim Idependen (TI) danbiaya scanning lembar jawaban senilaiRp 83 Miliar. Tim independen yangdibutuhkan untuk mengawasipelaksanaan ujian tersebut sebanyak55 ribu lebih. Termasuk sisanya, untukbiaya keperluan lain untuk mensuk-seskan pelaksanaan hajatan tahunanbagi siswa tersebut.

    Ujian ini kan melibatkan banyakunsur. Maka dana pun banyakdibutuhkan, terangnya. Lebih lanjutdia menjelaskan, dana tersebutbersumber dari pemerintah. Sehingga,tidak ada alasan lagi bagi sekolahanuntuk memungut siswa untuk biayaujian nasional tersebut. Karena semuabiaya sudah ditanggung pemerintah.

    Peserta ujian nasional tersebut,untuk siswa SMA dan sederajatsebanyak 3.567.472 siswa yang berasaldari seluruh sekolah di Indonesia.Semua peserta tersebut, ditanggungbiayanya oleh pemerintah pusat.

    Jika masih ada kekurangan,diharapkan pemerintah daerah turutmemberikan bantuan. Karena, pelak-sanaan ujian tersebut untuk kepentingansemua pihak, termasuk pemerintahdaerah juga wajib memberikandukungan. (persda network/coi)

    HabiskanBiayaRp 296,9 M

    tua BSNP Mungin Eddy Wi-bowo ketika ditemui diruang kerjanya di Jakarta,Jumat (17/4). Penegasansenada disampaikan ang-gota BSNP Djaali. Untukpelaksanaan UN tahun2009, kita gandeng PTN se-bagai mitra, tegas Djaali.

    Diakui Mungin danDjaali, dalam pelaksanaanUN tahun 2008 masih terda-pat kecurangan di beberapadaerah dan sekolah. Kecura-ngan antara lain, guru mau-pun kepala sekolah setempatmenjadi tim sukses atau me-nyediakan kunci jawabanuntuk siswanya. Ada jugaguru yang sengaja meng-ganti jawaban para siswa.

    Kecurangan tersebutmuncul karena kewena-ngan sekolah dalam pelak-sanaan UN masih dominan.Mulai dari mengambil soaldi Polres atau Polsek setem-pat, kemudian membagi-

    kan ke pengawas sampaiakhirnya membawa lem-bar jawaban ujian ke koor-dinatoriat setempat untukdilakukan penilaian.

    Namun untuk tahun2009 ini, pihak sekolah ha-nya akan menjadi penon-ton. Mulai dari pengambilansoal di Polres atau Polsek,wajib dihadiri oleh para do-sen yang ditugaskan untukmemantau tiap-tiap seko-lah. Kemudian setelah soalsampai di sekolah,para do-sen memastikan soal yangmasih dalam amplop berse-gel tersebut dibagikan kepengawas.

    Jadi tidak ada lagi am-plop soal dibuka di ruang pa-nitia. Tahun 2008, ada sisa soalyang kemudian diisi olehguru setempat dan kuncijawabannya dibagikan kesiswa melalui berbagai cara,lanjut Djaali.(persda net-work/yls/coi)

    ANTARA/WIDODO S. JUSUFPEMBUBARAN BRR-Presiden Susilo Bambang Yudhoyono (kiri) menerima buku laporan dari KepalaPelaksana Badan Rehabilitasi dan Rekonstruksi (BRR) Aceh dan Nias, Kuntoro Mangkusubroto pada acaraPembubaran BRR Aceh dan Nias di Istana Negara, Jakarta, Jumat (17/4).

    ANGGOTA Majelis SyuroPartai Keadilan Sejahtera(PKS) Hidayat Nur Wahidmenilai, banyaknyapermasalahan Daftar PemilihTetap (DPT) pada PemiluLegislatif bisa menjadipelajaran serius dalampenyelenggaraan demokrasidi Tanah Air. Masalah DPTjangan sampai berbuntut padapembubaran hasil Pemilu.

    Hasil Pemilu dibubarkanitu inkonstutisional, dan tidakproduktif. Berbagai macam

    Hidayat Enggan Pemilu Ulangmasalah harus diperbaiki bukanberarti kemudian membatal-kan hasil Pemilu karena tidakada produk konstitusional yangdapat membatalkan hasilpemilu, ujar Ketua MPR diIstana Negara, Jakarta, Jumat(17/4). Hidayat menganggap,permasalahan DPT diperbaikiuntuk menyukseskan babakPemilu yang akan datang.Jangan kemudian meman-dulkan pencapaian politikkita, ungkapnya. (persdanetwork/ade)

    ANTARA/PUTRAKetua Mahkamah Agung Harifin A. Tumpa, (kiri), melantik enam jajaranketua muda di Gedung MA, Jakarta, Jumat (17/4)

    Modus Kecurangan UN Guru mengambil naskah soal sisa (cadangan) yang dibuka di ruang panitia

    Guru membuat kunci jawaban Guru menaruh kunci jawaban di WC

    Siswa secara bergantian keluar masuk WC untuk melihat kunci jawaban Guru mengganti jawaban siswa dengan cara mengajak pengawas makan Guru mengganti jawaban siswa dengan dalih membetulkan nama dan

    nomor ujian siswa sebelum lembar jawaban ujian di bawa ke panitia UNUpaya Mencegah Kecurangan Melibatkan dosen PTN dalam pelaksanaan UN

    Dosen dilibatkan dalam pengambilan naskah dan jawaban Panitia atau pengawas UN dilarang membuka amplop soal dan jawaban

    Naskah ujian dibuka di hadapan siswa dalam keadaan tersegel

    Panitia atau pengawas memberi kesempatan dan mengarahkan siswamengisi nama dan nomor ujian sebelum ujian dimulai

    Setelah ujian berakhir, panitia atau pengawas langsung menyerahkanlembar jawaban kepada dosen dari PTN

    Dosen dari PTN langsung membawa lembar jawaban ke PTN yang ditunjukmelaksanakan scanning atau pemindaian. (persda network/yls/coi)

    NILAI rata-rata kelulusan UN tahun2009, dinaikkan menjadi 5,50. Kendatidemikian, Badan Standar Nasional Pen-didikan (BSNP) selaku penyelenggaraUN, optimis angka kelulusan secara na-sional meningkat.

    Meskipun angka rata-rata kelulusandinaikkan 0,25, siswa lebih mudah lulus.

    Nilai Rata-rata Kelulusan Ditinggikan, Siswa Mudah LulusItu terjadi, lantaran pada UN kali ini, BSNPmengambil kebijakan yakni peserta UNdinyatakan lulus apabila dua mata pelaja-ran yang nilainya minimal 4,00 untuk pa-ling banyak dua mata pelajaran dan mini-mal 4,25 untuk mata pelajaran lainnya.

    Syaratnya rata-rata dari enam matapelajaran yang diujikan secara nasional

    mencapai 5,50, tegas Ketua BSNP Mu-ngin Eddy Wibowo di kantornya, Jakar-ta, Jumat (17/4).

    Penegasan senada disampaikan ang-gota BSNP Djaali. Menurut Djaali, padaUN tahun 2008, rata-rata kelulusan hanya5,25 untuk SMA dan 6,75 untuk SMK.Namun tahun 2009 ini, rata-rata kelulusan

    SMA menjadi 5,5 dan SMK menjadi 7,00.Dikemukakan, pada 2008 angka ke-

    tidaklulusan secara nasional mencapai8,35 persen. Hal itu terjadi karena, mes-kipun siswa rata-rata diatas 5,25 namunterdapat dua mata pelajaran yang nilai-nya dibawah 4,00, menjadi tidak lulus.(persda network/yls/coi)

    lintas nasional

  • S A M A R I N D A ,TRIBUN - MantanBupati Kutim AwangFaroek Ishak menga-ku tak pernah mem-beri persetujuan ke-pada Perusda KTEuntuk menanamkanuang hasil penjualansaham milik PemkabKutim di KPC ke se-jumlah perusahaan sekuritas diJakarta. Dia bahkan menyata-kan tidak tahu kalau dana itudiinvestasikan ke sana.

    Saya saja tidak mengeta-hui hal itu, bagaimana mungkinsaya menyetujui, bantahnyasaat dikonfirmasi, Jumat (17/4).

    Anung Nugroho, Dirut Pe-

    Awang Faroek dan Mujiono BantahMenyetujui Sekitar Rp 567 MiliarDiinvestasikan ke Sekuritas

    Sabtu18 April 2009Halaman 13

    Berlangganan Hub:

    Telepon: 0541-202416, 202417SMS: 0541-7080008

    Fax Iklan: 0541-769855

    Tak Ada Tanda Tangan Saya

    rusda KTE, sebelum-nya mengungkap-kan, keputusan un-tuk menanamkanuang di sejumlah pe-rusahaan sekuritasitu atas persetujuanpara pemegang sa-ham dalam RUPSPerusda KTE yangdigelar Agustus 2008.

    Pemegang saham KTE adalahBupati Kutim.

    Investasi dimaksud adalahmenanamkan uang Rp 492,7miliar di PT Samuel Sekuritas,Rp 65,7 miliar di PT CapitalTrade Investment (CTI), daninvestasi saham di PT Velini Rp904 juta. Dua bulan lalu ketika

    desakan muncul dari kelompokwarga, Anung tidak pernahmenyebutkan adanya peman-faatan dana untuk investasi ter-sebut.

    Dalam catatan Tribun, saatitu Bupati Kutim dijabat AwangFaroek yang tengah sibuk mem-persiapkan diri untuk kampanyedan pemilihan putaran keduabulan Oktober 2008. Bahkansaat dilantik menjadi GubernurKaltim 17 Desember 2008 punAwang masih merangkap men-jadi Bupati Kutim.

    Kalau memang saya di-katakan memberi persetujuan,mana buktinya. Harus ada dong

    DESAKAN TimPenyelamat Aset Daerah(TPAD) Kutim agar danatersisa Rp 130 miliardialihkan ke kas daerah,segera disetuji PemkabKutim. Pengalihandimaksudkan untukmengamankan danatersisa itu, setelahsebagian besar danaternyata diinvestasikan kesekuritas dan saham.

    Iya,. tadi kita sudahketemu. Hari ini juga sisa

    AmankanDanaTersisa

    Bersambung hal 21 Bersambung hal 21

    BALIKPAPAN, TRIBUN -Indah Sulistyani (33), salahsatu caleg PDIP untuk DPRDPenajam Paser Utara (PPU),Jumat (17/4) meninggal du-nia. Namun caleg Daerah Pe-milihan (Dapil) II Babulu de-ngan nomor urut 6 itu me-ninggal bukan karena stres ti-dak lolos di kursi dewan, me-lainkan karena melahirkan diRSUD Kanujoso Djatiwibo-wo, pukul 10.20.

    Istri saya meninggal ka-rena sudah nggak kuat lagi,dia kehabisan nafas saat pro-ses melahirkan anak kedua sa-ya, kata Bambang Hermanto(48), suami korban, saat dite-mui di ruang mortuari (kamarmayat) kemarin siang. Ke-

    Caleg PDIP Penajam Meninggal Dunia

    marin sore, Bambang ditema-ni adik dan anak pertamanyayang masih berusia tiga ta-hun, Aulia Ilma Delia Fatima-

    tus Zaroh.Turut hadir Ketua DPC

    Hujan mengguyur kotaSamarinda, Jumat (17/4) dini

    hari. Hujan disertai anginkencang itu membuat sejumlah

    kawasan di Samarindatergenang banjir.Genangan air

    setinggi paha orang dewasabahkan merendam gedung

    SDN 008 Sempaja. Ratusanmuridnya terpaksa diliburkan.

    DUA orang petugas jagasekolah sibukmembersihkan sisa-sisabanjir yang mulai surut diruang guru. Beberapaberkas penting tertumpuk diatas meja. Air lumpurmembekas di lantai. Posisimeja dan kursi berantakan.Hujan turun deras sejakpukul 01.00. Air mulai

    SAMARINDA, TRIBUN-Gu-bernur Kaltim Awang FaroekIshak meminta para bupati/walikota mengevaluasi danmenertibkan seluruh izinlokasiyang diberikan untuk perkebu-nan kelapa sawit di masing-ma-sing daerah. Perintah itu me-nyusul banyaknya lahan per-kebunan di Kaltim yang dibiar-kan terlantar oleh pengusaha.

    Tercatat sekitar 2,7 juta ha

    SekolahTerpaksaLibur

    Bersambung hal 21

    TRIBUN KALTIM/FACHMI RACHMAN

    TRIBUN KALTIM/FACHMI RACHMANTRIBUN KALTIM/FACHMI RACHMANTRIBUN KALTIM/FACHMI RACHMAN

    Bupati Diminta Tertibkan Izin Menghambat Target Pembangunan 1 Juta Ha Sawit

    lahan perkebunan yang telahdiberikan izin lokasi, hinggakini tak ditanami bibit sawit.Data tersebut diperoleh dari Di-nas Perkebunan Kaltim. Pada-hal izin diberikan sudah lama,sejak beberapa tahun lalu. Jikamemang sudah saatnya di-cabut, maka izin itu harus dica-but agar bisa diberikan kepadapengusaha yang serius.

    Dari awal dan saya sudah

    tegaskan lagi pada saat Musya-warah Rencana Pembangunan(Musrenbang) Kaltim 2010 ke-marin, kepada para Bupati danWalikota se-Kaltim yang sela-ma ini telah memberikan ijin lo-kasi perkebunan, untuk meng-evaluasinya kembali untuk ke-mudian ditertibkan, kataAwang, Jumat (17/4).

    Menurutnya, hal itu adalahtermasuk dari salah satu bagian

    program Pemprov Kaltim da-lam memenuhi program sejutahektar lahan kelapa sawit. Dansalah satu upaya untuk meme-nuhi itu, Pemprov bersama Bu-pati dan Walikota telah me-lakukan penandatangan Memo-randum of Understanding (MoU)perkebunan beberapa hari lalu.

    Mudah-mudahan saja de-

    Bersambung hal 21

    PADAHAL di luar persoalanitu, persaingan antar bandlokal sendiri juga masihbanyak. Perlukah sebuahasosiasi untuk menyalurkanbakat-bakat terpendam dariband lokal sekaligus demimembuat persaingan lebihsehat?

    Akhir pekan lalu, Sabtu

    Tribun Music Corner Volume III

    Jadilah Tuan di Rumah Sendiri (6-Habis)Tidak Cukup hanya Bernyanyi BagusMENJADI band entertainment ternyata bukan hanya sekadar

    bernyanyi bagus. Banyak tantangan lain yang perlu dipenuhi. Mulaidari menjaga profesionalisme, disiplin, hingga kreativitas untukmenyajikan hiburan yang sesuai dengan kebutuhan juga sangat

    diperlukan.

    (11/4) Tribun Music Corner(TMC) kembali hadir dengantiga band, B-Think, GiN, danRood Roods. Selain ketigaband tersebut, tigapembicara tamu yangsemakin meramaikan TMCadalah Joko Sihono, Market-

    Bersambung hal 21

    TRIBUN KALTIM/DH SAPTO NUGROHOJenasah Sulistyani, caleg PDIP, siap diberangkatkan ke rumah duka.

    Bersambung hal 21

    SAMARINDA, TRIBUN - Pe-rusahaan tambang batu baraPT Kaltim Prima Coal (KPC)memberi sumbangan Rp 3 mi-liar kepada KONI Kaltim. Sum-bangan dimaksudkan untukpembinaan prestasi olahraga diKaltim.

    Pemberian sumbangan di-tandai dengan penekenan MoUoleh GM External Affairs & Sus-tainable Development KPCHarry Miarsono dan KetuaUmum KONI Kaltim Har-

    KPC Sumbang KONI Kaltim Rp 3 Miliarbiansyah Hanafiah, usai pelanti-kan 112 pengurus KONI Kaltimperiode 2009-2013 oleh KetuaUmum KONI Pusat Rita Subowodi Gedung Serbaguna StadionMadya Sempaja, Samarinda.

    Pelantikan disaksikan Gu-bernur Kaltim Awang FaroekIshak, Ketua DPRD Kaltim Her-lan Agus Salim serta unsur Mus-pida dan undangan. Turut hadiratlet Pelatnas (pelatihan atletnasional) dari lima cabang beladiri yang kebetulan berlatih di

    Kaltim.Usai melantik, Rita Subowo

    menyatakan harapannya agarkepengurusan KONI Kaltimyang baru bisa memperta-hankan torehan prestasi Kaltimdi Pekan Olahraga Nasional(PON) 2008 XII. Minimal bisamempertahankan tiga besarperolehan medali.

    Harapan Ketua UmumKONI pusat ini sesuai dengan

    Bersambung hal 21

    TRIBUN KALTIM/AMIAwang Faroek

    Banjir kembali merendamsebagian besar Kota Sa-marinda Hingga menyebab-kan kemacetan luar biasa,ruang kelas terendam, war-ga terpaksa menjebol tem-bok lahan pertanian milik pe-merintah agar kampungmereka tidak tenggelamserta penutupan jalan me-nuju Stadion Semapaja agarpengendara tidak terjebakbanjir, Jumat (17/4).

    TRIBUN KALTIM/M WIKAN HB-Think Band, Rood Roods, GiN Band, Djeni, dan Joko Sihonoberpose usai diskusi Tribun Music Corner, Sabtu pekan lalu.

  • 1414141414 SABTU18 APRIL 2009 tribun samarinda

    SAMARINDA, TRIBUN-Ma-syarakat Kaltim diimbau untuklebih waspada terhadap berba-gai modus penipuan melaluitelepon yang mengatasnama-kan pejabat atau kelompok ter-tentu. Baru-baru ini kembaliterungkap, oknum itu bahkanberani mencatut nama Guber-nur Kaltim, Awang FaroekIshak, untuk meminta sejumlahuang kepada para korbannya.

    Pengakuan itu langsung di-kemukakan Gubernur AwangFaroek melalui siaran persnyayang disampaikan Kepala BiroHumas Setprov Kaltim ZairinZain, Jumat (17/4). Menurut Zai-rin, terungkapnya ulah oknumtak bertanggungjawab itu, saat se-jumlah korban mengkonfirma-sikannya langsung ke Awang un-tuk menanyakan kebenarannya.

    Jadi para korban itu me-nyebutkan, mereka mendapattelepon dari seseorang yangmengaku Gubernur KaltimAwang Faroek Ishak. Guber-nur palsu itu meminta sejumlahuang kepada korban denganmodus sumbangan ini dan itu.Namun karena sang korban takpercaya, akhirnya mengkonfir-masinya ke Pak Gubernur, ter-nyata permintaan uang itu takada, kata Zairin.

    Tidak hanya nama Gubernur,nama isteri Gubernur KaltimAmelia Awang Faroek, rupanyajuga termasuk yang dicatut ok-num tersebut. Disebutkan Zairin,belum lama ini sudah tiga korbanyang mengkonfirmasikan hal ituke isteri Gubernur.

    Nama Awang Faroek dan Istri Dicatut MengatasnamakanGubernur untuk Minta Uang

    Nomor-nomor mereka ber-dasarkan laporan para korbanadalah 0816713754, 0816948327dan 081513971116. Modus peni-puannya sama, oknum atau pe-laku itu meminta kepada korbanuntuk mentransfer sejumlahuang ke rekening, terangnya.

    Atas penipuan tersebut,atas nama Gubernur Kaltim,Zairin mengatakan, jika Guber-nur ataupun isteri dan keluargaGubernur tak pernah memintasumbangan kepada pihak ma-napun. Karenanya masyarakatdiimbau untuk tidak tertipudaya dengan penipuan itu.

    Menurut Pak Gubernur,dirinya tak akan meminta sese-orang untuk memberikan sum-bangan tertentu yang berten-tangan dengan ketentuan per-undang-undangan yang berla-ku. Apalagi hal itu dilakukanmelalui telepon, ujar Zairin.

    Ditambahkannya, Guber-nur juga meminta kepada selu-ruh lapisan masyarakat untuklebih waspada dan segeramengkonfirmasi kepada yangbersangkutan atau yang di-atasnamakan dari permintaansumbangan tersebut, dan mela-porkan kejadiannya ke pihakyang berwajib.

    Kami juga dari PemerintahProvinsi sudah meminta aparatkepolisian untuk mengusuttuntas modus penipuan ini. Ka-rena memang kami akui, tidakhanya nama Gubernur, banyakmodus pengatasnamaan lain-nya yang dilakukan oleh ok-num itu, tambahnya. (aid)

    MODUS penipuanmengatasnamakansejumlah pejabat melaluitelepon memang sangatberbahaya. Namun yangpaling diwaspadai adalahisteri-isteri para pejabat,karena mentalitas seorangperempuan yang mudahteritipu daya, akan sangatmudah mentransfer uangkepada pelaku.

    Karena itu, GubernurKaltim Awang FaroekIshak mengimbau kepadapara pejabat untukmengingatkan istri-istrimereka, untuk janganmudah tertipu denganmodus operandi penipuantersebut.

    Baru-baru saja adaisteri pejabat yangmengaku tanpa sadar telahmentransferkan sejumlahuangnya ke rekeningpelaku. Mudahnya tertipuitu yang sangatmembahayakan. Kepadapara suami supaya jangansegan-segan untukmengingatkan isterimasing-masing, kataAwang melalui KepalaBiro Humas Zairin Zain.(aid)

    IstriPejabatharusWaspada

    BELUM lama ini, PondokKuliner melaksanakan grandopening dengan menjamubeberapa tamu undanganuntuk menikmati segala anekahidangan yang tersedia secaraprasmanan. Aneka menu ikan,seperti ikan bawal, mas, nila,gurami, kakap, terkulu danbaronang, tersedia dalamhidangan bakar, goreng, rebus,kecap, asam manis dan rica-ricasesuai selera pengunjung.

    Tapi, menu favoritpengunjung di sini adalahbebek goreng dan nila rica-rica, kata seorang pramusajiPondok Kuliner. Nila rica-ricaini memiliki kekhasan