TRANSPORT PASIEN.ppt

15
Departemen Anestesiologi dan Reanimasi Fakultas Kedokteran Universitas Sumatera Utara

description

tex uplod

Transcript of TRANSPORT PASIEN.ppt

Departemen Anestesiologi dan ReanimasiFakultas Kedokteran Universitas Sumatera Utara

PENDAHULUAN

Tujuan dilakukan transfer pasien :

Pelayanan yang lebih baikTindakan diagnostik yang dibutuhkan

Selama transport resiko tinggiStandard SDM dan Alat

Tanggung jawab Dokter pengirim

TRANSPORT PASIEN

DALAM RUMAH SAKIT

ANTAR RUMAH SAKIT

TRANSPORT DALAM R SHarus mempunyai S O P

Komunikasi antar pengirim dan penerimaKomunikasi sebelum transport

Semua obat dan peralatan disertakanSelama transport tetap dimonitor

PERSONILDokter harus mendampingi pasien yang

tidak stabilMinimal 2 petugas paramedis

Salah satu perawat intensif yang kompeten

Personil tambahan

OBAT dan ALATMonitor EKG, Tekanan darah dan DefibrilatorPulse OxymetriTemperaturAlat bantu nafas ukuran yang tepatObat resusitasi dan terapiCadangan Oksigen minimal 30 menit

kedepanSuplai cairan I V dan drip obat berkelanjutanCapnography dan pengukuran CVP

TRANSPORT ANTAR RUMAH SAKIT

Dilakukan bila keuntungan pasien lebih besar dari resiko yang dialami selama transport

Tanggung jawab dokter yang merujukResusitasi dan Stabilisasi dimulai di R S yang

merujukAda Informed Consent tentang resiko dan

keuntungan pasien

STANDART TRANSPORTKoordinasi dan komunikasi sebelum

transportSarana kendaraan yang dipakai dalam

transportCatatan rekam medik dan kondisi terakhir

(resume) harus disertakanSemua hasil penunjang diagnostik harus

disertakanJasa transportasi harus dihubungi

PERSONILSebaiknya seorang dokter

Minimal 2 personil paramedisPersonil penunjang harus mampu membantu

dalam situasi pasien mendadak kritis

OBAT DAN ALATMonitor EKG, Tekanan darah dan defibrilatorPulse OxymetriTemperaturAlat bantu nafas yang sesuaiObat resusitasi dan terapiCadangan oksigen disesuaikan dengan

kebutuhanSuplai cairan IV dan obat berkelanjutanCapnography dan pengukuran CVPAlat komunikasi

PERTOLONGAN DARURAT DENGAN HELI

Perhatian Utama :

Sewaktu mendarat,Jangan mendekati heli, crew heli yang datang

TEMPAT PENDARATAN HELIPanjang landasan 50 m ( 2 X lapangan tenis )Tanah datarTidak ada gangguanTidak ada bahan yang lepasDijalan raya lalu lintas harus bebas

MENDEKATI HELITunggu perintah dari crew heliBaling baling mati ini paling amanHeli masih beroperasi :

Tunggu crew datangPakai rompi pengamanHarus dari sampingH P harus dimatikanTandu harus mendatarHindari dekat dengan baling baling belakang

KENDARAAN TRANSPORT