TOWER issued 3

16
“Fight as a knight, die as a king ” Photography by NOISE FREE 2012 T R E W O ISSUED 03 www.towerindonesia.com Perfect Getaway Surabaya Shopping Festival 1 - 31 Mei 2012

description

TOWER Issued 3

Transcript of TOWER issued 3

Page 1: TOWER issued 3

“Fight as a knight, die as a king ”

Phot

ogra

phy

by

NO

ISE

F R E E 2012

T REWO

ISSUED 03 www.towerindonesia.com

Perfect Getaway

SurabayaShoppingFestival1 - 31 Mei 2012

Page 2: TOWER issued 3

TOWER2 ISSUED 03

www.towerindonesia.comdari redaksi

Masalah datang dan pergi, seringkali orang mengatakan masalah adalah bumbu kehidupan,

sama halnya dalam setiap usaha kita selalu dihadapkan pada masalah,

baik jenis usaha retail sampai dengan capital gain.

Apakah masalah-masalah yang ada terlalu sulit untuk diatasi atau bahkan menghambat laju pertumbuhan usaha Anda?..

sebenarnya tergantung dari bagaimana Anda memandang masalah itu sendiri,

ada masalah ada jalan keluar, mungkin sulit tetapi selalu bisa diatasi, dan menurut saya

seringkali yang menjadi hambatan adalah diri Anda sendiri.

Bagi saya yang terpenting bukanlah ‘apa’ dan ‘kenapa’ ?..tetapi ‘bagaimana’ mengatasinya?..

karena saya tahu mengeluh bukanlah jawaban.

Anda harus percaya dengan apa yang Anda lakukan maka

saya yakin nantinya semua usaha yang Anda lakukan akan terbayar.

So..are you with me?Salam,

Haryadi Kusuma Ariodiningrat

Chief EditorHaryadi Kusuma Ariodiningrat

Editorial BoardOni Haryono

MarketingAniz Emil Said

DesignerOtna Irus

DistributionRahmad Khairul Huda

KontributorLidya Christanti

Reinylda Joan Supraptosenior konsultan Phyxius Pharmacy

PhotographySupport by Noise

CartoonMario Ariel Indrawan (Rn’A Messenger)

PublishingCV Phyxius

SIUP: 503/894.A/436.6.11/2011Jl.Arif Rahman Hakim no.38 Surabaya

Telp. 031.888736, 031.5963096. Fax. 031.5995860

Web site: www.towerindonesia.comEmail: [email protected]

[email protected]

Jl.Arif Rahman Hakim no.38Surabaya

Printed byPT. Antar Surya Jaya

Surabaya

Informasi pemasangan iklan:031 - 81 8887 36

2 - 3 dari redaksi

4 artikel utama

5 industri

6 travel

7 CAFE

8 - 9 info

10 arsitek interior

11 otomotif

12 - 13 peta

14 gadget

15 ragam

“Melihat potensi jagung yang cukup melimpah di daerah tempat tinggalnya, Kartini nekat untuk merintis usaha jual beli jagung yang menjanjikan untung besar setiap bu-lannya.”

Melalui situs online atau website yang dibuat oleh pe--ngusaha UKM dibidang hasil perke-bunan jagung, Kartini menda-patkan banyak klien dari Pulau Jawa maupun luar Jawa. Sebut saja seperti Daerah Blora dan Pemalang Jawa Tengah, Tuban, Malang, Madiun, dan Ponorogo Jawa Timur, Tasikmalaya, Jakarta, serta be-berapa daerah di Pulau Sumatera dan Kalimantan.

Di bawah UD. Putra Megatawang, semakin hari semakin banyak pula calon konsumen yang mengetahui keberadaan bisnis jual beli jagung yang dijalankan. Melalui strategi promosi online yang Ia jalankan, setiap harinya Putra Megatawang bisa me-ngirimkan hasil panen jagung sekitar 200 ton ke beberapa pembeli yang tersebar di berbagai pelosok negeri. Dengan harga jual jagung basah berkisar Rp 1.500 per kilogramnya, bisnis Kartini diperkirakan mendatang-kan omset per hari hingga Rp 300 juta atau sekitar Rp 9 milyar setiap bulannya.

Dibantu oleh 30 orang tenaga kerja srabutan dan 10 orang tenaga admin, sekarang ini bisnis Kartini tidak hanya menjadi suplier ja-gung saja namun juga mulai memasarkan hasil bumi lainnya, se--perti gabah, beras, kacang hijau, kedelai, dan lain se-bagainya.

Dengan menjunjung tinggi kejujuran dalam menjalankan usa-hanya serta menawarkan harga bersaing kepada para pembelinya, sekarang ini omset milyaran rupiah setiap bulannya bisa masuk ke kantong Kartini dari transaksi jual beli jagung yang telah Ia tekuni.

Semoga informasi mengenai kisah pengusaha UKM yang sukses menekuni bisnis jagung dapat menginspirasi seluruh lapisan masyarakat di berbagai pelosok daerah untuk terus berkarya menciptakan peluang usaha baru. Maju terus UKM Indonesia dan sukses. (sumber, http://putramegatawang.com)

BISNIS JAGUNG Prefazione

031 - 81 8887 36

ontents

www.towerindonesia.com

[email protected] TOWERPerfectGetaway

TowerPerfectGetaway

Page 3: TOWER issued 3

TOWER 3ISSUED 03

www.towerindonesia.com dari redaksi

Surabaya Shopping Festival1 - 31 Mei 2012

Official Store Betty Boop Galaxy MallPeriode: 1-31 Mei 2012Diskon item tertentu hingga 70% Diskon all item 50% Kaus Khas Betty Boop Rp 90 ribuSette Parole Diskon hingga 70% Diskon 20% untuk new collectionSumber: www.towerindonesia.com

Tablet Samsung Galaxy Tab 2 Hi-Tech Mall Periode: 1-31 Mei 2012Seri 7 Rp 3.899 jutaRealPad RL-P700S Rp 1.65 juta + Bonus Leather CaseSumber: www.towerindonesia.com

Adidas Periode: 1-31 Mei 2012Diskon hingga 50% untuk item tertentu. Persediaan terbatas.Jaket Rp 389 ribu (harga normal Rp 649 ribu)Sumber: www.towerindonesia.com

Aldo Shoes Tunjungan Plaza IV Lantai 2Periode: 1-31 Mei 2012Diskon hingga 50% untuk item tertentuPembelanjaan di atas Rp 1,2 juta bisa mendapatkan tas laptop eksklusif dari AldoHanya 1-3 Mei 2012 Diskon khusus 20% untuk semua item Setelah itu, diskon 20% berlaku untuk pembelian item kedua pada Jumat, Sabtu, dan MingguSumber: www.towerindonesia.com

5th Surabaya Fashion Parade Tunjungan Plaza Atrium Plaza Central Indonesian CulturemixPeriode: 2-6 Mei 2012

2 Mei 2012 Colorful Indonesia Surabaya Model Search 2012 Usia 14-25 tahun,Tinggi: wanita min 168 cm; Pria min 172 cm Menyerahkan foto 2 lembar ukuran 4R: Close Up & Seluruh Badan Biaya pendaftaran Rp 100.000

3 Mei 2012 Surabaya Model Search 2012 Fashion Show by Lasalle College

1 - 31 Mei Surabaya Shopping Festival: Seluruh pusat perbelanjaan Surabaya Pasar Malam Tjap Toenjoengan: Parkir Motor Tunjungan Plaza

Tur Tematik “Tour de Museum”: House of Sampoerna

Pemilihan duta wisata Cak dan Ning

4 - 5 Mei Universal Wedding: Tunjungan Plaza III Lt. 6

4 - 5 Mei Late night shopping: Tunjungan Plaza4 Mei Pagelaran Ludruk: Halaman Balai Pemuda

Surabaya5 Mei Pagelaran Wayang Kulit Ki Mus Mujiono:

Taman Budaya Genteng

6 Mei Parade budaya dan pawai bunga: Dari

Tugu Pahlawan sampai Taman Surya9 - 13 Mei Batik Bordir dan Assesoris Fair: Gramedia

Expo11 - 13 Mei Gelar seni dan budaya daerah: Taman Budaya Genteng16 - 20 Mei Majapahit Travel Fair: Gramedia Expo Surabaya Great Expo: Gramedia Expo19 Mei Festival Musik: Gedung Balai Pemuda20 Mei Lomba tari remaja: Gedung Balai Pemuda Festival rujak uleg: Kembang Jepun

23 - 27 Mei Surabaya Fashion Parade: Tunjungan Plaza25 Mei Lomba makan nasi goreng Jancuk: Plaza Surabaya26 Mei Pagelaran periodik seni budaya ludruk

Putra Wijaya ‘Paku Waja Tanding’: Taman Budaya Genteng

ACARA

International Men’s Wear Fashion Design Compe-tion 2012 | Biaya pendaftaran Rp 100.000 untuk 1 formulir

4 Mei 2012 Men’s Wear Fashion Design Competi-tion 2012 Designers’ Etalage Colorful Bohemian by Moorooah Spring/Summer ‘12 Collections by MAP Fashion

5 Mei 2012 Branded Show by Guess, Banana Republic, GAP, Lea Jeans, Roteli & Braun Buffel Bali Mamounia by Emmu Spring/Summer ‘12 Collection by MAP Fashion Surabaya Fashion Designer Award 2012 Kategori Umum: Usia minimal 19 tahun Biaya pendaftaran Rp 100.000 untuk 1 formulirKategori Young: Usia maksimal 18 tahun

6 Mei 2012 Bridal Parade Winners Announcement The Fifth Element by Oka Diputra IF by IAn Adrian Surabaya Fashion Illustration Award 2012 Usia min 14 tahun Biaya pendaftaran Rp 50.000Ketentuan Umum Penutupan pendaftaran dan penyera-han desain untuk semua lomba design tanggal 26 Maret 2012Informasi lengkap Dept Promosi Tunjungan Plaza Man-agement Office TP TP 2 Lt 5 Tel (031) 5311088 ext 814/460Sumber: www.towerindonesia.com

Branded Sale PromoFunction Rooms,Mezzanine FL. Sheraton Hotel Surabaya 2-6 Mei 2012 | 10:00 – 21:00 |Denim Destination | Dorothy Perkins | Kipling | Lacoste | Marks & Spencer | Miss Selfridge | New Look | Next | Oa-sis | Swatch | Topshop | Travelogue | WarehouseAdditional up to 10% off

Exclusively for BCA Credit Cardhold-ersSyarat dan Ketentuan BerlakuSumber: www.towerindonesia.com

Modena Smart Living PromoPeriode: Hingga 30 Mei 2012Free Microwave Oven DOMO DM 2001 untuk pembelian: RF 2565 | RF 2561Free Blender DOMO DB 1701 untuk pembelian SC 1260, MD30, MD20A, MD15Free Galon Aqua untuk pembelian DD 16, DD 21Free Toaster Oven DOMO DV 3190 untuk pembelian WP 6001-3 Years Warranty Cooking | 1-10 Years Warranty Cleaning | 1-3 Years Warranty CoolingProgram hanya berlaku selama peri-ode promo di dealer-dealer tertentuwww.modena.co.id Nationwide Call Center: 0807 1 MODENA (663362)Sumber: www.towerindonesia.com

Lee CooperTunjungan Plaza 3 Lt 2 | Supermal Pakuwon Indah Lt 1 |Periode: 1-31 Mei 2012Diskon 50% Item TertentuJins mulai Rp 200 ribu (harga normal

Rp 519 ribu)Polo Shirt Rp 80 ribuSyarat dan Ketentuan BerlakuBerlaku di Lee Cooper Boutique Tunjungan Plaza 3 Lt 2Lee Cooper Boutiques Sumber: www.towerindonesia.com

Crocs Promo Great Sale Up to 70% Convention Hall | Tunjungan Plaza 3 Periode: 2-6 Mei 2012Additional 10% discount for Metrox Membercard Holder Minimum purchase Rp 1.500.000Exclusively for BCA Credit Cardhold-ers Preview Sale: 2 May 2012 | 10am – 12pm Additional Discount 10% Free Crocs Shoes (Crocs Kids) for first 100 customers Free Jibbitz Package/Belt (minimum purchase Rp 1.500.000. Starting from customer No 101)Terms and Conditions ApplyOutlets Crocs Surabaya Crocs Galaxy: Galaxy Mall 2nd Floor #281 Tel (031) 591 5948 Crocs Lenmarc: Lenmarc Mall 1st Floor Unit 18 Tel (031) 5116 3118 Crocs Supermall: Supermall Pakuwon Indah H.GF 071 Tel (031) 7390 215

Crocs TP 4: Tunjungan Plaza 3 3rd Floor #20 Tel (031) 5327059 Crocs Grand City: Grand City Mall Lt 1 No 24B Tel (031) 52405893Sumber: www.towerindonesia.com

Mega OptikPakuwon Trade CentrePeriode: - Mei 2012Diskon 50% Paket Frame dan Lensa Item TertentuSunglasses Item Tertentu Rp 275 ribu (harga sebelumnya Rp 800 ribu)Kacamata Sport mulai harga Rp 950 ribuKacamat Betsey Johnson Rp 950 ribuSoftlense mulai Rp 60 ribuSumber: www.towerindonesia.com

Cool KidsSuper Mall Pakuwon IndahPeriode: - Mei 2012Beli satu dapat satu untuk produk all itemDiskon 50-70% Item TertentuSumber: www.towerindonesia.com

Shop and DineSupermal Pakuwon Indah Periode: 1-31 Mei 2012Belanja Rp 300 ribu Dapat Voucher Makan Rp 50 ribuSumber: www.towerindonesia.com

Bersambung ke hal. 5

Page 4: TOWER issued 3

TOWER4 ISSUED 03

www.towerindonesia.comartikel utama

LebahUntuk menghasilkan madu lebah harus menghisap nektar yang terdapat pada sari bu-nga. Setelah dihisap lebah akan memprosesnya menjadi madu. Jadi bila tidak ada lebah maka tidak mungkin ada madu walaupun bunga ter-dapat dimana-mana. Cara bekerja lebah mung-kin mirip dengan hewan luwak saat menghasil-kan kopi luwak.

Contoh jenis lebah yang menghasilkan madu dalam jumlah besar adalah jenis lebah betina dari jenis Apis mellifera. Madu-madu ini dikum-pulkan sebagai sumber makanan untuk lebah itu sendiri.

Bee PolenPolen adalah serbuk bunga yang berbentuk halus berwarna kuning keemasan. Lebah ini mengambil pollen saat menghisap nektar. Pol-len bagi manusia berkhasiat untuk mencegah darah tinggi, anemia, asma dan juga mencegah kanker.

Royal JellyAtau disebut juga susu lebah cairan kental putih yang dikeluarkan lebah muda setelah memakan bee polen dan madu. Fungsi Royal Jelly bagi tu-buh manusia sangat bermanfaat diantaranya berfungsi sebagai pencegah parkinson, kerusa-kan memori, anemia, infeksi kandung kemih, anti aging, hingga menekan kolesterol.

PropolisUntuk mempertahankan dan memperkuat sa-rang lebah dari bakteri, virus, dan jamur, lebah mengumpulkan zat yang dinamakan propolis. Propolis di dapat dari pucuk daun yang baru tumbuh atau didapat dari kulit pohon pinus.

Zat ini propolis berfungsi sebagai pelindung luar dari sarang lebah, menempel diantara celah sarang.

Manfaat propolis bagi manusia adalah sebagai antibiotik alami untuk meningkatkan keke-balan tubuh.

Mead-Honey wineMead adalah minuman madu berfermen-tasi. Mead atau disebut juga honey wine ada-lah salah satu minuman tertua yang pernah ada,diperkirakan umur penemuan minuman ini lebih tua dari bir atau wine. Minuman de--ngan bahan dasar madu ini punya proses pan-jang untuk menciptakannya.

Diperam selama 6 tahun dalam ruangan gelap dengan suhu antara 10° - 15°. Rasa dan aroma mead tergantung dari apa yang dicampurkan saat proses fermentasi. Mead punya rasa manis seperti madu dan ada beberapa mead memiliki rasa seperti dessert wine. Kandungan Alkohol pada mead akibat fermentasi berkisar 8% hing-ga 18%. Untuk menikmati minuman mead bisa dingin maupun hangat.

HONEY Tips memil ih madu murni

1. Belilah langsung pada peternak lebah agar lebih mengetahui kemurnian dan proses produksi madu tersebut.

2. Campur 1 Sendok Madu Dengan Air Cara ini merupakan cara yang paling mudah un-

tuk mengetahui kemurnian madu. Bila madu ter-campur dengan air, dapat dipastikan bahwa mutu madu tersebut rendah. Madu yang memiliki kuali-tas baik tidak akan tercampur dengan air, hanya akan membentuk tekstur atau corak seperti sa-rang lebah.

3. Tidak Berbuih Banyak kalangan menilai, bahwa madu yang

memiliki buih, serta dapat membuat tutup botol-nya terlepas/meletup karena tekanan gas di da-lamnya, dianggap bahwa madu tersebut berkuali-tas baik.

Namun, adanya gas dalam botol madu tersebut sebenarnya menunjukkan bahwa kandungan air dalam madu terlalu banyak, sehingga membuat madu terfermentasi.

Madu yang memiliki kualitas baik tidak akan ber-buih.

4. Tidak Ada Rasa Asam Rasa asam pada madu menunjukkan bahwa madu

telah mengalami proses fermentasi. Hal ini dapat disebabkan karena kandungan air

yang terlalu tinggi. Kandungan air dalam madu juga dapat muncul karena madu tidak ditutup dengan rapat, sehingga menyerap air yang berada di sekitarnya.

5. Kandungan Sukrosa Rendah Berdasarkan standar nasional, kualitas madu yang

baik adalah kandungan sukrosa di dalamnya tidak lebih dari 10 persen.

Bila kita perhatikan pada label kemasan madu terdapat nama jenis madu seperti, madu kelengkeng, madu kem-bang kurma, madu mahoni, madu kaliandra, madu karet, atau madu kapuk randu. Ini merupakan penjelasan dari asal tanaman mana lebah tersebut mengambil nektar di-jadikan madu. Masing-masing tanaman memilki khasiat yang berbeda. Begitu yang dilakukan oleh para petani se-bagai budi daya lebah pada pekarangannya.

Madu kelengkeng, berwarna kuning keemasan dengan aroma khas buah kelengkeng. Khasiatnya untuk me-nyembuhkan batuk, flu, sakit lambung dan meningkat-kan sistem imun.

Madu kembang kurma, berwarna hitam pekat dan sedikit berasa asam. Khasiat mengatasi anemia, tekanan darah rendah, kurang nafsu makan dan untuk penyembuhan luka bakar.

Madu mahoni, warna kuning hingga coklat terang, rasa

agak pahit. Khasiat untuk asam urat, tekanan darah tinggi dan rematik.

Madu kaliandra, warna cokelat pucat dan cenderung gelap. Khasiat untuk mengobati insomnia, darah tinggi, sistem pencernaan, meningkatkan produksi hormon, dan penyakit kanker.

Madu karet, warna mirip dengan madu kelengkeng. Kha-siat, mengatasi gatal-gatal, alergi, keputihan, dan hepatitis.

Madu kapuk randu, warna cokelat keemasan,rasa manis dan gurih. Khasiat memperlancar sirkulasi darah di otak, meningkatkan sistem imun, dan dapat menyembuhkan luka bakar.

Madu lebih sangat mudah dicerna oleh usus halus, karena jenis fruktosa dan glukosa termasuk jenis gula sederhana. Madu juga mengandung vitamin B6, vitamin C, dan anti-oksida walaupun tidak banyak.

JENIS MADU

Bee Polen

Royal Jelly

Propolis Mead-Honey wine

Page 5: TOWER issued 3

TOWER 5ISSUED 03

www.towerindonesia.com industri

Ames Indah International, PT.DKI JakartaTelp.(021) 5723753Garment; Steel and iron prod-uct; Alumina hydrate

AdiCentra Arometal, PT.DKI JakartaTelp.(021) 6507860Steel product

Ames Indah International [Surabaya Branch], PT.Jawa TimurTelp.(031) 3526826, Telp.(031) 3529467Garment; Steel and iron product

Baja Mas Inti, PT.Jawa TimurTelp.(031) 3531862, Telp.(031) 3532893Steel product for construction

Banyu Mas, UD.Jawa TimurTelp.(031) 8415822Steel product; Building material, construction

Bhinneka Bajanas, PT.DKI JakartaTelp.(021) 6909308, Telp.(021) 6922122, Telp.(021) 6912201Steel product

Bhinneka Bajanas [Semarang Branch], PT.Jawa TengahTelp.(024) 3512519Steel product

Bhinneka Bajanas [Surabaya Branch], PT.Jawa TimurTelp.(031) 8714266, Telp.(031) 8714300Steel product

Bridon, PT.DKI JakartaTelp.(021) 7190026Production of steel wire ropes

Bukit Terang Paksi Galvaniz-ing, PT.Jawa BaratTelp.(021) 8901580Galvanising of steel products

Butraco Pratamas, PT.DKI JakartaTelp.(021) 6240577, Telp.(021) 6392951, Telp.(021) 6490578Iron and steel product; Pipe and tube fitting

Cemerlang Putra, CV.Jawa TengahTelp.(024) 8412182, Telp.(024) 8453765Iron and steel product

Citra Daya Panca Perkasa, PT.DKI JakartaTelp.(021) 42887848, Telp.(021) 4241741, Telp.(021) 42803283Glass; Steel and aluminium product

Citra Karya Utama, PT.DKI JakartaTelp.(021) 8309808Steel and iron product

Dutacipta pakarperkasa,PT.Jawa timurTelp.(031) 8433880,(031) 8418288Steel Industry

Eka Yasa, CV.Jawa TimurTelp.(031) 3532712Steel product and construction

Elangbaja Perkasasakti,PTDKI JakartaTelp.(021) 6614953, Telp.(021) 6678304, Telp.(021) 6614952Pipe; Steel product

Sapta Sumber Lancar, PT.DKI JakartaTelp.(021) 6007563, Telp.(021) 6260488

Steel productGunung Garuda, PT.Jawa BaratTelp.(021) 8900111, Telp.(021) 8900222, Telp.(021) 8900666Steel product

JFE Steel Corporation [Repre-sentative]DKI JakartaTelp.(021) 5226405, Telp.(021) 5226406, Telp.(021) 5226407General contractor; Steel product

Krakatau Steel,PT.DKI JakartaTelp.(021)5221255Steel product

Kinco, PT.DKI JakartaTelp.(021) 6343282, Telp.(021) 6348564, Telp.(021) 6348563Cement; Steel product

Intisumber Bajasakti, PT.DKI JakartaTelp.(021) 6618408Steel product

Krupindo Lestari, PT.DKI JakartaTelp.(021) 6393933, Telp.(021) 6016888, Telp.(021) 6496166Iron and steel product

Mulcindo,PT.Jawa TimurTelp.(031)8485858, (031)3978989Steel Industry

Manunggal Bajatama Se-jahtera, PT.DKI JakartaTelp.(021) 6284530, Telp.(021) 6284531, Telp.(021) 6398280Steel bar; Concrete product

Metalindo Pancagraha, PT.DKI JakartaFax.(021) 6292841

Telp.(021) 6394996, Telp.(021) 6285325, Telp.(021) 6285326Roofing material; Iron and steel product : wire, pipe, stainless steel and metal product

Mitsui & Co Ltd. [Representa-tive Office]DKI JakartaTelp.(021) 31925980, Telp.(021) 31937674, Telp.(021) 3160059Machinery and industrial equip-ment; Fertilizer; Agricultural product; Iron, steel and metal product

Multi Carvena Utama, PT.DKI JakartaTelp.(021) 6604433Iron and steel product; Stone for building; General contractor

Multi Prima Sakti, PT.DKI JakartaTelp.(021) 4612166, Telp.(021) 4612167Iron and steel product

Master Steel Mfg,PTDKI JakartaTelp.(021)6393608,(021)6292716.Steel product

Nusa Multilaksana, PT.DKI JakartaTelp.(021) 6195229, Telp.(021) 6195573Iron and steel product; Office chair; Motor vehicle body part

Pabrik Baja Wuhan, PT.DKI JakartaTelp.(021) 6904261, Telp.(021) 6905914Steel product

Sapta Sumber Lancar,PTJawa TimurTelp.(031)3718078Steel product

Besi ditemukan setelah melewati peradaban jaman perunggu,yaitu 2000 SM. Dalam cata-tan sejarah besi ditemukan pertama kali di pe-- gunungan Kaukasus, yaitu perbatasan Eropa dan Asia. Dimulai dikenalnya pande besi yang menghasilkan peralatan logam, yang dalam proses pengerjaanya menggunakan metode tempa/ dipukul-pukul untuk memadatkan kandungan besi. Kemudian pada perkemba-ngannya digantikan dengan metode besi cor dengan proses pemanasan tinggi (titik lebur besi 1811°K). Proses pembuatan besi baja pada prinsipnya adalah mengatur kandungan karbon yang terdapat dalam besi.

Pada era industri kereta api, rel kereta api pada masa itu harus mengalami penggantian 6 hing-ga 8 kali per minggu,karena menggunakan ba-han besi tempa yang mudah rapuh. Metalurgi Inggris Sir Henry Bessemer (1813-1898) adalah seseorang yang pertama mengenalkan metode pembuatan baja yang kemudian dengan me--tode Bessemer. Secara sederhana proses Basse-- mer adalah pemanasan biji besi dalam kon-verter berputar dan mencampurnya dengan bahan-bahan pendukung (seperti dolomite, gas oksigen, silikon, fosfor, belerang, magnesium, dan kalsium). Pada prinsipnya yaitu mengatur

kandungan karbon dalam besi untuk men-jadi baja. Metode ke 2 dikenal dengan proses perapian terbuka (open hearth furnace) seba-gai proses penyempurnaan Bessemer karena ada bahan pendukung yang sulit didapat dan proses pengerjaan sistem Bessemer yang ma-hal. Metode kedua ini hanya merekayasa pro-ses pengaturan senyawa-senyawa pendukung dan lama prosesnya bila Besemer memerlukan 15 menit, proses perapian terbuka memerlu-kan waktu 8-10 jam untuk mendapatkan hasil yang baik. Muncul metode ke 3 yaitu, proses BOP (Basic oxigen process). BOP proses men-campur besi cair dengan besi rongsokan yang disuntikan oksigen murni yang akan mem-bangkar bahan pengotor yang selanjutnya mengerak dengan campuran batu kapur yang akan di buang. Proses ini jauh lebih baik, selain dapat di campurkan bahan logam lain untuk membuat baja aliasi,waktu yang diperlukan cu-kup cepat untuk menghasilkan baja bermutu perlu waktu 20-30 menit.

- Besi tempa mengandung 0,02-0,08 % karbon.- Besi Baja mengandung 0,2-1,5 % karbon (sa-ngat kuat dan tidak rapuh)

- Besi cor mengandung 3-4,5 % karbon (sifat kuat tetapi rapuh)

BESI BAJA

ALASAN MENGGUNAKAN BAHAN BAJA KON-STRUKSI.- Ringan untuk kemudahan penanganan, pengiriman

ekonomis.- Unggul dalam kekuatan dan daya tahan.- Presisi pengukuran, sudut yang sempurna.- Tahan terhadap rayap dan hama.- Kuat dalam perlindungan terhadap kondisi cuaca

terburuk.- Komponen baja dapat di daur ulang.- Instalasi cepat dan sederhana.- Biaya tenaga kerja yang minimal.

Beberapa Perusahaan pabrik Besi Baja di Indonesia.

Contoh konstruksi BajaPada Gedung tertinggi di Dubai - Burj Bubai

East Coast Center Periode: 1-27 Mei 2012Belanja Berhadiah: Belanja 100 ribu dapat Voucher Jutaan Ru-piahSumber: www.towerindonesia.com

My Kopi-O Sutos Plaza Level Unit P 87-88, Surabaya Periode: 1-31 Mei 2012Kopi Paket Espresso Rp 18 ribu + Diskon 25%Syarat dan Ketentuan BerlakuBerlaku di: Ciputra World Sura-baya Lt 3 Unit 8Outlet Kopi-O lainnya”: Tel (031) 56250888Sumber: www.towerindonesia.com

Guess Galaxy Mall 2 | Tunjungan Pla-za 4 | Grand City 1st FloorPeriode: 1-31 Mei 2012Program Bundling Dua Produk: Rp 1,5 juta untuk dua Tas se-lected item (Harga normal Rp 1,2 juta – Rp 1,3 juta) Rp 600 ribu untuk dua dompet (harga normal Rp 549 ribu – Rp 599 ribu)Diskon 50% untuk perhiasanBerlaku di Guess Galaxy MallOutlet Guess, Guess Accesso-ries & Guess Kids Store in Sumber: www.towerindonesia.com

Gaudi Galaxy Mall Lt 1 | Tunjungan Plaza 3 UG #54 – 56 Periode: 1-31 Mei 2012Diskon 15% selama Surabaya Shopping Festival Dengan Kartu Kredit MandiriSyarat dan Ketentuan Berlaku

Tel (031) 535-5106Sumber: www.towerindonesia.com

Tunjungan Plaza Late Night ShoppingPeriode: 4-5 Mei 2012 | Be-lanja Pk 22:00 – 24:00 Discount up to 80%Dapatkan: Matahari BCA Cash Back Sogo Cash Back & Lucky Dip Highest Spender Gift for BCA Cardholder Free Parking Free Valet Parking Grand Prize ElectronicDouble Kupon Shop Til U DriveSyarat dan Ketentuan BerlakuSumber: www.towerindonesia.com

Air Asia PromoTerbang dari Surabaya ke Bali mulai Rp 149 ribu sekali jalan Promo hanya tersedia untuk penerbangan QZ 8431Jadwal Beli Kursi: Sekarang – 8 Mei 2012 Jadwal Terbang: 8 Juni – 31 Januari 2013www.airasia.com Sales Office: Tunjungan Plaza 3, Jl Basuki Rahmat 8-12 Tel (031) 5311247 Call Center Penjualan: (021) 29270999 Travel Agent yang terdaftarPersediaan kursi terbatas dan tidak tersedia di seluruh pen-erbangan, libur umum, libur sekolah dan akhir minggu. Convenience Fee berlaku un-tuk pembayaran melalui kartu kredit, debit, dan charge card.Syarat dan Ketentuan BerlakuAir Asia Booking: (021) 2927 0999

Operating Hours: 6am – 10pm (Monday to Sunday)Sumber: www.towerindonesia.com

SOGO Greatest offer promo Summer Fun Sogo Galaxy Mall | Sogo Tun-jungan Plaza 4Periode: 1-31 Mei 2012Ladies Wear Beli 1 20% Off | Beli 2 atau lebih 30% off Hadiah Langsung pembelian minimum Rp 750.000Cosmetic & Fragrances Hadiah langsung pembelian minimum Rp 1.500.000 (merek tertentu)Men’s Wear | Home Hingga 30% (Merek Tertentu)Kids Hingga 20% Off Hadiah Payung Cantik pembe-lian minimum Rp 800.000Ekslusif untuk Kartu Citibank Dapatkan Ekstra Hadiah atau pembelian minimum lebih ren-dah untuk mendapatkan Had-iah Langsung (Cosmetic & Fragrances, Ladies Wear dan Kids) Ekstra hingga 20% off (Mens Wear dan Home) Periode: 1-17 Mei 2012Dapatkan hadiah langsung un-tuk Anda diakhir Minggu Periode: 12&13 Mei | 19&20 Mei | 26&27 MeiTerms and Conditions ApplySee In store for detailsSumber: www.towerindonesia.com

Surabaya Shopping Festival1 - 31 Mei 2012

031 - 81 8887 36

Sambungan dari hal. 3

Page 6: TOWER issued 3

TOWER6 ISSUED 03

www.towerindonesia.comtravel

Candi Kidal adalah salah satu candi warisan dari kerajaan Singasari. Candi ini dibangun sebagai ben-tuk penghormatan atas jasa besar Anusapati , Raja kedua dari Singhasari, yang memerintah selama 20 tahun (1227 - 1248). Kematian Anusapati dibunuh oleh Panji Tohjaya sebagai bagian dari perebutan kekuasaan Singhasari, juga diyakini sebagai bagian dari kutukan Mpu Gandring .

Candi Kidal secara arsitektur, kental dengan budaya Jawa Timuran, telah mengalami pemugaran pada tahun 1990. Candi kidal juga memuat cerita Ga-rudeya , cerita mitologi Hindu , yang berisi pesan moral pembebasan dari perbudakan.

LokasiTerletak di desa Rejokidal, kecamatan Tumpang, sekitar 20 km sebelah timur kota Malang - Jawa Timur (S8.025884 - E112.709026, Altitude 521 m).

SejarahCandi Kidal adalah salah satu candi warisan dari kerajaan Singasari . Candi ini dibangun sebagai bentuk penghormatan atas jasa besar Anusapati, Raja kedua dari Singhasari, yang meme-rintah se-- lama 20 tahun (1227 - 1248).

Daya tarikPada bagian kaki candi terdapat 3 buah relief indah yang menggambarkan legenda Garudeya (Garuda).

Cerita ini sangat popular dikalangan masyarakat Jawa saat itu sebagai cerita moral tentang pem-bebasan atau ruwatan, mengisahkan tentang per-jalanan Garuda dalam membebaskan ibunya dari perbudakan dengan penebusan air suci amerta.

Cerita ini juga ada pada candi Jawa Timur yang lain yakni di candi Sukuh (lereng utara G. Lawu). Cerita Garuda sangat dikenal masyarakat pada waktu berkembang pesat agama Hindu aliran Waisnawa (Wisnu) terutama pada periode kerajaan Kahuripan dan Kediri. Sampai-sampai Airlangga, raja Kahu-ripan, setelah meninggal diujudkan sebagai dewa Wisnu pada candi Belahan dan Jolotundo, dan pa-tung Wisnu diatas Garuda paling indah sekarang masih tersiumpan di museum Trowulan.

Narasi cerita Garudeya pada candi Kidal dipahat-kan dalam 3 relief dan masing-masing terletak pada bagian tengah sisi-sisi kaki candi kecuali pin-tu masuk. Pembacaannya dengan cara prasawiya (berjalan berlawanan arah jarum jam) dimulai dari sisi sebelah selatan atau sisi sebelah kanan tangga masuk candi. Relief pertama menggambarkan Gar-uda dibawah 3 ekor ular, relief kedua melukiskan Garuda dengan kendi diatas kepalanya, dan relief ketiga Garuda menggendong seorang wanita. Dian-tara ketiga relief tersebut, relief kedua adalah yang paling indah dan masih utuh.

CANDI KIDAL

Warung Ipang

MEMPERINGATI HUT KOTA SURABAYAPhyxius Pharmacy bersama Lab Parahita menyelenggarakan Paket Hemat Medical Check Up

CATAT & JANGAN LEWATKAN KESEMPATAN LANGKA INI

Minggu, 10 Juni 2012Pukul 07:30 s/d 12:00 Phyxius PharmacyJl. Arif Rahman Hakim 38 Surabaya

Info & Pendaftaran: 031-596 3096 / 0817 527 2294

Acara ini dipersembahkan oleh:FREE Extra Bonus:* Membership Phyxius Pharmacy yang berlaku seumur hidup.* Konsultasi Kesehatan dengan Apoteker Phyxius Pharmacy.* Konsultasi Kesehatan Gigi & Mulut dengan Dokter Gigi Phyxius Pharmacy.* Bingkisan produk-produk terlaris dari Phyxius Pharmacy.

PAKET C- Kolesterol- Trigliserid- LDL Direct- HDL Direct- Asam Urat- Glukosa Puasa- Glukosa 2 JPP

Rp.251.000,-Rp.180.000,-

PAKET B- Darah Lengkap- Urine Lengkap- Kolesterol- Trigliserid- LDL Direct- HDL Direct- Asam Urat- Glukosa Puasa- Glukosa 2 JPP

Rp.353.000,-Rp.243.000,-

PAKET A- Darah Lengkap- Urine Lengkap- Kolesterol- Trigliserid- LDL Direct- HDL Direct- SGOT- SGPT- BUN- Creatinin- Asam Urat- Glukosa Puasa- Glukosa 2 JPP

Rp.483.000,-Rp.325.000,-

DISCOUNT

35%

Page 7: TOWER issued 3

TOWER 7ISSUED 03

www.towerindonesia.com CAFE

Sejarah Irish Coffee.Ada yang menulis Irish Coffee dikenalkan oleh koki Joseph Sheridan, cheaf cook di pelabuhan Foynes County Limerick, yang masa berkembangan daerahnya menjadi airport Interna-tional Shannon, bagian barat Irlandia.

Seperti ceritanya, nama dan resep Irish coffee atau kopi Irlandia diciptakan ketika sebagian orang Amerika turun dari pesawat Pan Am (pesawat air) di Foynes pada tahun 1940-an. Malam itu dingin dan suram dan Sheridan menaruh wiski di kopi untuk memberikan kehangatan ekstra pada penumpang, dan mereka kemudian bertanya apakah ini kopi Brasil? Sheridan menjawab bahwa itu adalah “kopi Irlandia.”

Resep asli menganjurkan Anda untuk menecap minuman kopi ini melalui krim tebal. Dalam bahasa Irlandia kopi Irish dikenal dengan Caife Gaelach.

Bahan dan alatKopi bubuk berkualitas, Irish whiskey, brown sugar (disarankan) atau white sugar (gula pasir), dan whipped cream (cream cair). 2 buah cangkir, satu untuk cangkir kaca saji dengan pegangan, dan satu lagi untuk cangkir proses. Dan sendok teh untuk me- ngaduk.

Cara Membuat.Panaskan cangkir atau mug dengan air hangat, lalu diamkan kurang lebih 10 detik, fungsinya untuk memanaskan cangkir atau mug hingga kepermukaan mug (ini bisa dilakukan de--ngan mudah bila Anda memilki coffee maker) untuk menahan suhu panas di dalam, lalu buat kopi pada cangkir proses, buat kopi dengan air yang cukup panas. Masukan brown/white

sugar pada cangkir yang dipanaskan, lalu tuangkan whiskey 1/4 gelas aduk hingga gula larut dengan whiskey, setelah itu tuangkan kopinya, ingat jangan tuangkan kopi hing-ga bibir cangkir karena ada toping whipped cream, aduk perlahan. Sebagai penutup tuangkan cream cair dengan cara tuangkan cream cair melalui punggung sendok (posisikan sendok terbalik diatas permukaan kopi), sehingga cream akan masuk perlahan dan mengapung dengan ang-gun. Tuangkan cream cair kurang lebih 1 - 2 cm diatas permukaan kopi.

Cangkir kaca (Irish coffee glass) ada yang berukuran 6 dan 8 ons, tapi biasanya lebih di sarankan yang 8 ons dengan pega-ngan klasik Irish coffee mug.Untuk menghangatkan cangkir kaca jangan menuangkan air yang sangat panas, prinsipnya cukup membuat cangkir men-jadi hangat. Ini adalah salah satu hal paling penting tentang ba-gaimana membuat kopi Irlandia karena ini memungkinkan pa-nas kopi tidak diserap oleh permukaan cangkir maka itu cangkir harus dihangatkan terlebih dahulu.

Jangan lupa untuk menggunakan gula bahkan jika Anda tidak biasa menambahkan gula pada kopi Anda. Dalam hal ini perlu, karena gula menjadikan cream memiliki daya apung di atas kopi, ini adalah pakemnya kopi Irlandia.

Krim - Layer Esensial dari kopi Irlandia.Cara membuat kopi Irlandia dirumuskan ada krim di atas minu-man, dan Anda meminum kopi dari sela-sela whipped cream.Seperti yang Anda tuangkan krim di punggung sendok dihenti-kan tepat di atas permukaan minuman, biarkan cream lembut

meluncur di atas kopi sampai mem-bentuk lapisan sekitar 2,5cm.

Cara benar minum kopi Irlan-dia.Sekarang setelah Anda meng-

konsumsi kopi Irlandia, jika Anda melakukannya dengan benar, Anda sebe--

narnya akan minum kopi melalui lapisan krim yang akan tetap utuh di atas.

Apa yang tidak boleh dilakukan ketika membuat resep kopi Irlandia Anda.Jangan gunakan krim kocok dan jangan menggunakan krim yang manis. Jika Anda lakukan ini maka ini bukan kopi Irlandia sesungguhnya.

Apa yang tepat minum dengan kopi Irlandia,Ini juga sangat bagus dengan makanan penutup, atau hanya dengan beberapa kue buatan sendiri atau roti yang baru dipang-gang. Anda dapat menghias bagian atas minuman jika Anda in-ginkan, dengan beberapa coklat, kayu manis atau pala, meski-pun ini bukan bagian dari resep kopi tradisional Irlandia.

PeringatanSetiap kali mencampur stimulan kopi beralkohol yang me-- mabukkan, jangan terlalu banyak, karena kopi sendiri memiliki sifat mempercepat stimulan metabolisme tubuh, memacung jantung, memacu sirkulasi darah lebih cepat ditambah kopi yang mengandung alkohol, saya rasa Anda paham akibatnya.(Wahyu Saputro - Barista)

IRISH COFFEE

Lets dance with Us

031 - 81 8887 36

TRAVEL ARMINAREKA PERDANA, penye-lenggara UMROH dan HAJI PLUS sejak thn.1990, discount besar daftar 9 orang gratis 1 UMROH. Hub. Agen perwakilan ‘ibu Lupi’. Hp.085645602898

Mengungkap rahasia sukses usaha biro perjalanan UMROH dan HAJI PLUS seka-lian beribadah. Konsultasi gratis hubungi: Agen TRAVEL ARMINAREKA PERDANA, ibu Lupi. Hp. 085645602898

Ichigo premium Ice Cream dari buah asli strawberry, durian. gratis antar hub: 031 721 07 100

Voucher Hotel murah. kunjungi www.rajaka-mar.com, reservasi 24 jam call center 031 729 51 000

Arsitek, terima gambar kerja dan pelaksan-aan Rumah Mewah/ Hotel/ Kantor, berpen-galaman. Hub: 081 285 322 978

Les Prifat Bhs inggris SD, SMP, SMA, Maha-siswa, Umum, Profesional. Hub: 031 7047 2411

Jasa Pembuatan website, Company Profile dll. Jl.karang menjangan no 72. Hub: 031 8180 3339

Catering Natalia. Untuk Rumah tangga, Pabrik, Kantor, nasi kotak, tumpeng bonus puding. Hub: 031 7027 2190 - 870 4033

Toshiba Service Resmi. Jl. Klampis harapan 119, telp. 031 59 22 116, 59 21 995. Jl. Raya Banyu Urip W 24. Telp. 031 561 4770 - 561 2310

Deterjen laundry kualitas Eksport Harga Ekonomis. Bisa Kirim. Hub: 031 347 63 972 / 081 231 334 18

Design Interior & Furniture, bangun rumah, renovasi rumah, ruko, resto, apartemen. Hub: 031 7070 1115, 081 6500 298

Terima Perencanaan & Pengerjaan bangu-nan, rumah, salon, dokter, ruko, interior dll. Hub: 7057 9914

PT Roto Rooter Sby. Hub: 031 548 3333, Hanya kami merk dan teknologi dari USA, ada kamera, Profesional atasi mampet pada

WC, Kitchen sink, dll. Pekerjaan cepat dan garansi, tidak bongkar dan tidak pakai ba-han kimia

Sugiku Bordir Computer. Terima segala macam bordir Hub: 031 599 3071, 0821 39 1000 66

Mengerjakan Renovasi dan bangun baru rumah tinggal. Tidak kena biaya disain. Hub. 085231862840

Menerima pekerjaan perbaikan listrik rumah, kantor, toko,dll. Hub. 031.70094980

ALOHA Jual ticket pesawat dan voucher hotel. Melayani antar ticket hub. 5475566 – 78305566

DUNIA AC. Service AC,cuci,isi freaon, ber-garansi. Wilayah Rungkut hub. 8721864. Wilayah Darmo hub. 70410820. Wilayah Sidoarjo hub. 81733919

Kursus PIANO, mulai usia 2 thn. Pengajar berpengalaman hub. 7325295 / 71428705 / 5991791

Jual atau sewa scafolding hub. 031 3122 5858, 031 786 0874, 031 7204 7561

Disewakan apartemen Cito unit 2102, uk. 45m2 fasilitas lengkap hub. 0813 3022 3784

Gema Putra OffsetMenerima segala macam cetakan, full color. Jasa copier plat seng, print laser, sablon, disain grafis.Jl.Wadung Asri I/3 Waru – Sidoarjo. Telp. 031 8662220, 70087559

Dicari kontrakan Toko Murah..di mall sby. Please info ya. 08123 5858 138

Sedia detergen untuk baju, celana, piring dan bahan2 pembersih. hubungi Prawi-janto S pada nomer 08155180821 dan 03172483134

kami melayani servis printer: canon, ep-son, laser jet, modif, isi tuner. minat silakan hubungi: rukhin: 085645531971alamat kendangsari Gg: IX no 29surabaya, siap ambil dan antar ke rumah anda

PASANG IKLAN HUBUNGI : 031 - 81 8887 36

Page 8: TOWER issued 3

TOWER8 ISSUED 03

www.towerindonesia.cominfo

THE COLOSSEUM ROME

Colosseum (kolosium) adalah bangunan monumen termegah yang menjadi salah satu icon kunjungan wisata Roma, Italy. Di-rikan pada tahun 70-82 M dirancang oleh Rabirio dan Gaudenzio dan mulai dibangun pada masa ke kaisaran kaisar Vespasian dari keluarga Flavia. Dari sini Coloseum juga punya nama lain disebut Flavian Amphitheatre.

Di Koloseum pada saat itu adalah tempat penyelenggaraan sebuah pertunjukan yang spektakuler, yaitu sebuah pertaru-ngan antara binatang (venetaiones), pertarungan antara ta-hanan dan binatang, eksekusi tahanan (noxii), pertarungan air (naumachiae) dengan cara membanjiri arena, dan pertarungan antara gladiator (munera). Selama ratusan tahun itu, diperkira-kan ribuan orang maupun binatang mati di pertunjukkan Ko-loseum. Pada masa Titus membuka Flavian Amphitheatre di th 80 M festival perdana berlangsung selama 100 hari, di mana banyak gladiator dan 5000 binatang liar tewas. Ini merupakan perayaan termegah yang pernah diselenggarakan masa itu.

Suasana malam Angels Bridge dan Saint Peter Basilica.

PEMANDANGAN MALAM YANG MEMPESONA.

Page 9: TOWER issued 3

TOWER 9ISSUED 03

www.towerindonesia.com info

TREVI FOUNTAINROME

Wilayah Forum pada mulanya merupakan lahan basah berumput. Itu yang dikeringkan di abad ke--7 SM dengan membangun Maxima Kloaka, sebuah sistem saluran pembuangan tertutup besar yang mengalir ke Sungai Tiber, karena lebih banyak orang mulai untuk menyelesaikan antara dua bukit.

Forum Romawi, juga dikenal dengan sebutan Latin yang aslinya (Latin: Forum Romanum, Ita-lia: Foro Romano), terletak antara Bukit Palatine dan Bukit Capitoline kota Roma, Italia. Warga kota kuno disebut sebagai lokasi “Forum Mag-num” atau hanya “Forum”. Ini adalah bagian dari daerah yang terpusat di sekitar peradaban Ro-mawi kuno dikembangkan.

Pada abad ke-5 di bangunan-bangunan tua dalam Forum mulai berubah menjadi gereja-gereja Kris-ten. Pada abad ke-8 seluruh ruang dikelilingi oleh gereja-gereja Kristen mengambil tempat yang

ditinggalkan dan kuil rusak. Struktur tertua ini paling penting dari kota kuno yang terletak di atau dekat Forum. Ini termasuk residensi kera-jaan kuno, baik yang telah dibangun kembali se--telah munculnya kekaisaran Roma. kuil Kerajaan itu awal dan kuil-kuil itu terletak di tepi barat forum.

Kuil ini dikembangkan menjadi Republik Comi-tium formal, di mana Senat, serta pemerintah Republik dimulai. Gedung Senat, kantor-kantor pemerintah, Pengadilan, monumen keagamaan, kenangan dan patung-patung berantakan daer-ah. Forum akan berfungsi sebagai alun-alun kota baru di mana orang-orang Roma bisa berkum-pul untuk politik, hukum dan ritual keagamaan dalam jumlah yang lebih besar.

Forum menjadi pusat ekonomi kota, serta seba-gai pusat Kerajaan, Republik dan Kekaisaran.

TRAJAN FORUMROME

Ini detail dari sudut kiri bawah prasasti, menunjukkan relief perjuangan pasukan Romawi.

SISI LAIN KOTA ROMA

Trevi fountain adalah water fountain yang ber-fungsi sebagai akhir penghentian akuaduct/jalur air Roma kuno, yang dulunya berfungsi sebagai tempat permandian para prajurit. Tinggi 26.30 m dengan lebar 20 m beronamen patung-patung dari bahan batu Travertin dan batu marmer Car-rara.

Trevi Fountain ini selesai dibangun pada tahun 1762 oleh Giuseppe Pannini.

Di tengah Trevi fountain berdiri patung dewa laut setinggi 5,8 meter diukir oleh Pietro Bracci. Dengan bentuk tubuh yang condong dan me-- nampakan otot yang kuat, memiliki jenggot yang panjang dengan wajah yang keras. Dita-ngan kanannya memegang tongkat komando seakan memerintah 2 Tritons/pelaut untuk menenangkan kuda (setengah kuda setengah mahluk laut) bersayap disisi kanan sedangkan disisi kiri nampak kuda yang lain yang sudah

tenang digemgam oleh triton sambil meniup-kan peluit kerang tanda keberhasilanya me-nenangkan menjinakan kuda tersebut.

Di bagian kiri relung bangunan ada patung dewi kemakmuran memegang simbol hasil buah-buahan. Di kakinya ada terdapat vas terguling sebagai sumber mata air. Di atasnya terdapat relief menampilkan Agripa memerintahkan para jenderalnya untuk membangun acque-duct tersebut.

Di bagian kanan terdapat patung dewi Keseha-tan, dinobatkan oleh Wreth dari laurel dan me-- megang cangkir minum dari ular. Di atasnya terdapat relief bertuliskan seorang wanita virgin menunjukkan kepada prajurit Roma sumber air.

Trevi Fountain adalah salah satu dari 4000 water fountain yang termegah sepanjang masa yang dipilih sebagai ikon wisata kota Roma.

Page 10: TOWER issued 3

TOWER10 ISSUED 03

www.towerindonesia.comarsitek interior

Kolam renang pada saat ini banyak memi-liki berbagai macam disain, ukuran dan tentunya tema. Berikut beberapa kategori kolam renang yang biasa diterapkan:

Geometric or Traditional PoolsKolam dengan bentuk geometrik yang banyak dipilih karena sangat sesuai un-tuk memanfaatkan ruang belakang atau samping rumah. Bentuk geometric ini tetap memliki daya tarik dengan aplikasi pengunanan bahan/material yang har-monis.

Geometric poolSetelah Bali menjadi distinasi holiday para wisatawan mancanegara banyak hal dari aspek arsitektur memberikan inspirasi menarik untuk ditiru. Seperti tema kolam renang Bali style-geometric, dengan meng-kombinasikan bahan-bahan natural/alam menjadikan kolam renang mencermin-kan nuansa kesejukan alam tropis.

Lap PoolsLap pools Jenis kolam renang yang da-pat digunakan untuk berolahraga renang sepeeti sesungguhnya. Panjang lap pools

rata-rata diatas 10 mtr, maksudnya un-tuk memberi jarak yang cukup untuk melakukan renang beberapa putaran/lap.

Over flow PoolKolom dengan sirkulasi air yang terus meluap (over flow) di salah satu sisinya membuat efek ilusi kolam tanpa tepi atau lebih dikenal infinity pool. Jenis ini sangat mempesona bila hunian Anda memilki view pantai atau offshore.

Freeform PoolBentuk kolam yang bebas lawan dari bentuk geometri ini sangat cocok dengan paduan dengan bentuk artifisial seperti telaga.

Plunge PoolKolam hanya untuk aktifitas berendam dan melakukan water massage dari sirkulasi air atau dengan mesin whir-pool. Jenis plunge pool banyak diminati bagi mereka yang memerlukan aktifi-tas relasasi,ukuran yang relatif kecil dan tidak terlalu dalam.

POOL at HOME

Geometric pool

Geometric pool

Bali Style – geometric pool

Infinity EdgeInfinity EdgeLap Pools Lap Pools

Freeform

Freeform

Plunge Pool

Sales Office:Jl. Pucang Anom Timur 25,

Surabaya 60282Tel. 031. 504 7272 (Hunting),

Fax. 031. 504 [email protected]

Service Center:Jl. Manyar Kartika VIII / 50,

Surabaya 60118Tel / Fax. 031. 593 [email protected]

Pool Shop:Plaza Graha Famili D-6,

SurabayaTel. 031. 734 2525Fax. 031. 734 0342

[email protected] - 81 8887 36

Page 11: TOWER issued 3

TOWER 11ISSUED 03

www.towerindonesia.com otomotif

Hasil analisa detail dapat dilihat pada www.italianlegendaryprotection.com

“Saya mempertimbangkan helm PistaGP menjadi penghormatan kepada Gino Amisano, seorang pengusaha yang saya kagumi karena kemampuannya untuk

berinovasi, untuk standar dia yang mengatur dan un-tuk semangat kompetitif ia miliki ketika ia menghadapi tantangan. Helm baru ini didasarkan pada Standar AGV , proyek yang mengikuti nilai-nilai inti Amisano dan merevolusi pengembangan helm, menetapkan standar baru untuk perlindungan dan ergonomi yang dapat ditunjukkan. Generasi baru dari helm dikem-bangkan melalui proyek ini memiliki tugas membawa AGV untuk memimpin lagi di kedua pasar dan teknis lapangan. “

Lino Dainese,AGV Helmet

Project 46 AGV Helmet (helm) yang dirancang khusus untuk The Doc-tor - Valentino Rossi untuk keper-luan motoGP. Project ini gabungan dari project menyeluruh ken-daraan Ducati Desmosedici GP12. Helm dengan warna hitam pekat bernuasa karbon kevlar sangat mirip dengan helm keperluan para

crosser namun perancangan ini membuat banyak kelebihan dalam disain bagi pembalap motor GP.

Project 46 AGV ini berbeda tipe dengan yang digunakan Marco Simoncelli yang tewas dalam balapan motoGP Sepang Malaysia yaitu menggunakan tipe AGV GP-

Tech. Project 46 AGV diharapkan bisa menutup segala kekurangan sehingga nama dari produser helm tersohor asal Itali ini tetap menda-pat kepercayaan dari FIM. Harga taksiran 7.000.000. IDR

Inilah beberapa proses yang me--reka lewati.

AGV HELMETPROJECT 46

SCANNINGSCANNING 3 DIMENSI AGV STAN-DAR adalah bagian dari percontohan pe-ngukuran kepala yang kemudian diterjemakan ke format digital, dengan cara laser scanning. Teknologi pemin-dahan tiga dimensi adalah sangat te--pat (1/10 mm) yang memungkinkan transformasi bentuk antropometrik data digital lalu dipelajari lebih dalam kepada faktor fisiogonomi manusia yang menjadi panduan disain terhadap seluruh kepala hingga wajah penggu-nanya.

Kenyamanan adalah keselamatan, Helm berventilasi baik, tenang, seimbang dan tidak melelahkan pengendara, dan lebih difokuskan pada sudut dan jarak pandang terbaik.

Hasil uji lorong angin (aerodinamika) sbb:

SAFETYHelm memiliki perhitungan kuat dengan ilmu matematika, memungkinkan kinerja dari FIM (finite element analysis – analisa elemen angka) melakukan serangkain simulasi tes kecelakaan sebagaimana sesungguhnya, hal ini un-tuk menunjukan bahwa AGV Helmet memilki stadart yang tinggi mengenai keselamatan, bukan hanya untuk mencapai standart tinggi tetapi juga untuk mendapat pengakuan dari federasi motor sport dunia,dengan prosedur ini (FIM) di harapkan helm AGV project 46 mendapatkan angka uji keselamatan tertinggi.

Untuk identifikasi helm standar baru ini harus mencapai angka ‘persyaratan pelindung’, indeks yang digunakan adalah: - Percepatan m/s2. - HIC = indeks risiko trauma pada otak yang terkait dengan percepatan. - Rad/det2 = indeks percepatan rotasi, mengukur risiko trauma dampak karena

tangensial pada dampak benturan permukaan.

Dalam tahap ini AGV bekerja sama dengan MIPS AB STOCKHOLM dan Teknik mesin Pandova Universiti.

ERGONOMICPenelitian rinci tentang bentuk WAJAH 3D me--mungkinkan Anda untuk merancang bagian da-lam yang belum pernah dilakukan sebelumnya dan mendapatkan untuk bantalan kenyamanan dioptimalkan untuk pengguna yang berbeda (ke--rapatan yang berbeda dari spons untuk menjaga aerodinamis helm, breathable fabrics, geometri anatomi). Studi ergonomis dan pentingnya pos-tur memungkinkan merancang dimensi pengen-dara untuk membuka helm dan kaca pelindung mendapatkan luas pandang yang maksimal.

DRAG KOEFISIEN CDKoefisian gaya yang diterima oleh helm diteruskan perhitungannya kepada pengaruh otot-otot leher sesuai dengan nilai kemampuan otot leher untuk menahanya.

1

DB DECIBEL Pengaruh kebisingan yang di-hasilkan oleh udara yang me--ngalir di luar dan di dalam helm.

2

SIRKULASI UDARA PANAS Mengukur kapasitas sistem ven-tilasi helm, menghilangkan panas dan kelembaban.

3

VERIFIKASI HENTAKANVerifikasi beragam hentakan akibat dari turbulensi (frekuensi hentakan dalam MHz)

4

VERIFIKASI DARI TEKANAN VERTIKAL (Downforce) yang diberikan oleh helm di leher pilot. (Newton).

5

UJI LORONG AERODINAMIKA

Page 12: TOWER issued 3

TOWER12 ISSUED 03

www.towerindonesia.competa

1Noise Photography

Floraya A - 906031 - 848 1425

2Phyxius Pharmacy

Arif Rahman Hakim 38031 - 596 3096

3Fresh Binatu

Manyar 64031 - 502 4070

4Shop and Drive A. Yani

Jl. A. Yani No. 24031 - 827 3736

5Sjamsu Surgery

Arif Rahman Hakim 40 - 42031 - 594 7530

6Siantar Tour & Travel

Jl. Krukah Utara 16031 - 503 4496 / 031 - 71 235 252

7Pohon Kopi

Jl. Nginden Semolo No. 62

8Warung Ipang

Jl. Mayjen Sungkono 168 - 170031 - 56 22 401

9Rumah Safa

Gayungsari Barat XI GC - 1031 - 829 5412

10Dealer Yamaha Bahagia Putra Motor

Jl. Kali Rungkut No. 40031 - 849 53 04 / 031 - 849 53 00

11Shop & Drive Gunung Sari

Jl. Gunung Sari III No. 5 A031 - 561 85 93

12Banyubiru pool Specialist

Jl. Pucang Anom Timur 25031 - 504 7272

VA R I E TA

11

8

9

4

I

P

P

P PICK UP POINTTempat pengambilan tabloid TOWER

Page 13: TOWER issued 3

TOWER 13ISSUED 03

www.towerindonesia.com peta

AMelati (Persewaan Buku)

Ngagel Timur IV / 15031 - 813 398 44

BKencana Medika Klinik

Kendangsari 78031 - 849 8880

CUbaya Apotik

Universitas Surabaya031 - 298 1390

DShop & Drive Ubaya

Jl. Tenggilis Mejoyo kav. KK 05031 - 848 3674

ESentra Berkat Apotik

Nginden Semolo 101 No. 2031 - 599 6254

FMentari Ekspedisi

Ngagel Madya No. 58 - 60031 - 5029165

GDr. Indra Kusuma, Sp.R

Manyar Jaya III / B - 2

HShop & Drive klampis

Jl. Klampis Jaya no 29 C031 - 599 69 62

IEsther House of Beauty

Jl. WR. Supratman No. 22031 - 56 11 217 / 031 - 562 04 40

JPraktek Dokter Gigi

Sukaedi, Drg. Sp Pros (K)Jl. Baruk Utara IV No. 1 Surabaya

031 - 870 1038

KMichael Flower Design

Ruko 21 Klampis Blok B - 5031 - 592 3838 / 031 - 7116 8848

1

2 53

10

7

6

12

FA

H

G

K

E

J

DC

B

VA R I E TA

P

P

P

P

Page 14: TOWER issued 3

TOWER14 ISSUED 03

www.towerindonesia.comgadget

Future WatchKonsep

Seluruh ide awal dari konsep jam tangan ini adalah bagaimana menghadirkan langsung segala macam fitur gadget pada pergelangan tangan. Jam tangan ini kaya akan segala macam fitur seperti data kon-tak, SMS, up date Facebook, GPS, Media music dan movie, dll. Ikon layar keliling ini bisa disesuaikan dengan kenyamanan Anda sendiri. Tentunya jam tangan ini tidak meninggalkan kodrat jam tangan sesenguhnya, fungsi dasarnya masih dibawa seperti otomatis pengaturan up date waktu.(Con.01/.TWR)

LIMBIK OTAKMungkin masih teringat pada saat-saat Anda tertawa ber-sama didalam kelas yang membuat guru Anda berang, atau saat berkumpul bersama teman kantor menden-garkan cerita-cerita lucu yang membuat Anda terpikal-pingkal sambil memegang perut menahan sakit?. Atau sebaliknya bila kita larut dalam kesediah yang dalam saat kita berada ditengah-tengah kelompok yang berduka.

Beberapa teori mengatakan kalau perasaan senang, sedih ataupun marah itu bersifat menular, mengapa bisa seperti itu?

Hal ini dikarenakan oleh adanya sistem Limbik pada otak kita. Sistem limbik ini salah satu kelebihan dari berjuta-juta kelebihan kemampuan otak manusia. Sistem limbik ini bertugas menyerap situasi di lingkungan sekitar kita dan meresponnya pada perasaan kita. Saat berada dite--ngah-tengah kelompok mendengar cerita lucu, kita akan mudah terbawa suasana tertawa bersama, tapi bukan be-rarti bobot tertawa Anda terasa kecil bila hanya tertawa sendirian, bukan itu maksudnya, maksudnya adalah bila Anda tertawa bersama-sama maka akan menjadi lebih terasa lucu dan segar karena saat tertawa kita menghirup dan menghembuskan napas lebih dalam dari biasanya. Bi-asanya perut kita akan terasa sakit menahan tawa.

Konstraksi pada otot-otot kita secara alami merangsang hormon yang membuat kita merasa nyaman. Dan ini sangat bermanfaat sekali untuk kesehatan tubuh dan juga untuk diet. Maka itu tertawalah bersama-sama itu lebih baik.

IKLAN BARIS COMPLIMENT / FREETULISKAN SECARA JELAS MAKSIMUM 35 KATA

UNTUK ISSUE EDISI BERIKUTNYA

Kirim melalui :- Fax ke 031 - 599 58 60- Bawa langsung ke Jl. AR. Hakim No. 38 Surabaya- Email ke [email protected] TERBATAS, DEADLINE SEBELUM TANGGAL 20

PlayBook 3.0Konsep Blackberry

Ini merupakan konsep relatif baru, BlackBerry Play-Book 3.0 dan dibuat oleh pengguna Crackberry um-mie4. Disini BlackBerry sedang mengadakan ker-jasama dengan original slate, kulit kerang, yang juga digunakan untuk Keyboard. Para Kvertifonah yang terkenal lebih mudah mengetik disini dari pada meng-gunakan tablet PC. Untuk mengatasi kontradiksi ini adalah konsep baru yang disebut BlackBerry Play-book 3.0.

Berbeda pada konsep awal,konsep ini dibuat dalam faktor bentuk laptop. Panel atas ditempatkan layar berukuran 5,7 inci, dan bagian bawah ditempatkan layar lebih kecil dan dua bagian yang dipisahkan oleh sebuah tata letak mekanik benar-benar berguna un-tuk mengetik. Di atas bagian keyboard terdapat track-pads kecil, dan touchpad melakukan fungsi layar sentuh. Hal ini juga menyediakan akses ke fitur-fitur canggih multi-tasking. (Con.01/.TWR)

IPhone 5Ril is Juni 2012 (4G)

Berita IT Korea melaporkan bahwa iPhone 5 kemungkinan akan ditempatkan di “Liquidmetal”. Logam cair adalah nama industri untuk paduan nikel, logam titanium, zirkonium, tembaga dan lainnya. iPhone baru 5 akan memiliki beberapa perangkat keras baru yang menakjub-kan dan fitur seperti 3D video dan gambar, keyboard baru dirancang dan kecepatan 4G untuk beberapa nama! Hal ini dimungkinkan oleh prosesor A6 baru yang juga akan ditampilkan dalam 3 iPad.

Beberapa fitur dari iPhone baru 5:- 4 inci layar, Semua Logam desain baru cair/liquid - halus seperti

cairan- Disain ramping, built in GPS standar, sekuriti Face Recognition, face

Time pada 3G dan 4G.- Kustom Email pemberitahuan dengan kemampuan untuk menetap-

kan nada yang berbeda untuk setiap alamat email, shatter resistant Gorilla glass, 8 MEGAPIXEL Kamera belakang dan 5 di depan,

- Memori 64G standart up to 120G memori.- Baterai yang lebih tahan lama 20 jam waktu bicara pada 3G dan 10

jam pada 4G,siaga 1000 jam.- Full HD 1080p Recording DAN Display Video 3D!,pesan lampu in-

dikator.- HTML5 (safari) or apps untuk membuat Flash Player capable untuk

apps.

Page 15: TOWER issued 3

TOWER 15ISSUED 03

www.towerindonesia.com ragam

Trend dunia fashion terus bergulir. Beberapa sebenarnya hanya merupakan pengulangan dari trend terdahulu, dengan beberapa perom-bakan di sana sini.

Kunci untuk terciptanya sebuah trend ter-letak pada kekuatan rumor akan apa yang sedang in atau sedang booming. Karena pada

dasarnya munculnya trend, hanya bergantung pada banyak tidaknya orang yang percaya kemudian menjadi pengguna item fashion yang di-trending-kan tersebut. So, daripada percaya pada “kabar burung” dan menebak-nebak sesuatu yang abstrak sifatnya, men-gapa tidak kita ciptakan saja “Our very own version for Fashion Forward Trend”?.

This month’s Fashion Trend is all about Bold Prints and Neon Yellow. Selalu pastikan item yang kamu kenakan mengandung unsur print yang unik, dan daring, serta satu item lain lagi dengan warna kuning menyala. Jan-gan takut terlihat seperti badut, dengan be-berapa sentuhan warna natural lainnya se-bagai penyeimbang tampilan, you’ll instantly

become the center of attention – in a good way of course.

But then again, since this is “Our very own version for Fashion Forward Trend”, don’t for-get to add your special little something on your outfit, that represent YOU the best.Have Fun! (liDve)

BEHOLD THE KEY TO CREATE A FASHION TREND

Sangat penting bagi Anda untuk mengetahui termasuk jenis manakah sebenarnya kulit Anda agar dapat memilih produk perawatan kulit yang tepat. Karena dengan produk per-awatan yang tepat, efek yang didapat tentu akan maksimal.

Secara umum, kulit dapat dibedakan menjadi 5 tipe yaitu kulit normal, berminyak, kering, kombinasi dan yang terakhir kulit sensitif.

1. Kulit Normal Kulit normal umumnya merupakan tipe ku-

lit paling sehat karena kandungan minyak dan kelembabannya yang seimbang. Ciri-ciri kulit tipe ini antara lain bertekstur lembut dan kenyal, kulit terhidrasi dengan baik serta memiliki kilau sehat. Selain itu pori-porinya halus, cenderung tidak terlihat.

Kulit normal ini membutuhkan perawatan yang minimal tetapi tetap harus rutin dilaku-kan untuk mempertahankan kesehatan dan keindahannya.

2. Kulit Berminyak Kulit berminyak disebabkan oleh produksi

minyak yang berlebihan. Sebenarnya min-yak diperlukan sebagai pelindung terhadap faktor lingkungan sehingga kulit tidak ter-pengaruh saat terjadi perubahan pada ling-

kungan sekitarnya. Oleh karena itulah kulit tipe ini cenderung tahan terhadap timbulnya kerutan dan penuaan dini. Tetapi karena jumlah minyak tersebut berlebihan maka menimbulkan beberapa problem kulit se--perti penyumbatan pori-pori kulit, jerawat, munculnya noda serta mudah menyerap debu dan kotoran dari lingkungan. Untuk menjaga kesehatannya, pemilk kulit ber-minyak ini harus rajin membersihkan wajah menggunakan pembersih yang tepat dan penyegar, untuk membantu memperkecil pori-pori. Beberapa ciri-ciri kulit berminyak yaitu mengkilat, pori-pori tampak melebar dan mudah berjerawat.

3. Kulit Kering Ciri-ciri kulit kering yaitu tidak mudah ber-

jerawat, memiliki tampilan halus tetapi saat diraba cenderung kasar, kusam, terasa kencang (terutama setelah dicuci) dan cend-erung berkerut. Hal tersebut disebabkan oleh produksi minyak minim dan kurangnya kadar air pada kulit. Pada beberapa bagian seperti pada daerah sudut bibir, kulit tipe ini mudah sobek, se-hingga perlu perawatan yang intensif supaya tidak semakin rapuh seiring dengan pertambahan usia. Gunakan-lah pelembab sesering mungkin untuk men-jaga kelembaban kulit. Selain itu perlu juga

diperhatikan asupan gula, kafein dan alkohol karena dapat meningkatkan level hidrasi tu-buh serta jumlah air yang kita minum tiap harinya.

4. Kulit Kombinasi Kulit kombinasi ini merupakan gabungan

antara kulit berminyak dan kulit kering. Bi-asanya daerah T, yaitu dahi, hidung dan dagu lebih berminyak daripada daerah U yaitu pipi, sekitar mata dan bibir yang cenderung kering. Karena masing-masing bagian ber-beda kondisi kulit maka perawatan kulit di masing-masing daerah juga berbeda.

5. Kulit Sensitif Kulit tipe ini mirip dengan kulit kering dan

memerlukan perawatan ekstra dibanding dengan tipe yang lain karena reaksinya ter-hadap produk perawatan kulit, kondisi ling-kungan seperti cuaca yang ekstrem, paparan sinar matahari, dan sebagainya. Kulit ini cenderung mudah teriritasi dan cenderung memilki ruam oleh karena itu disarankan untuk menggunakan produk-produk hy-poallergenic dan produk yang tidak meng-gunakan parfum atau pewarna.

Bagaimana caranya mengenali jenis kulit kita ini? Lakukan tes sebagai berikut: Ambil selembar tissu atau kertas minyak kemudian

sapukan pada kulit wajah saat baru bangun pagi. Dan amati hasilnya.

Kulit normal : Tidak ada bekas minyak dan sisa kulit kering yang menempel pada tissu atau kertas minyak.

Kulit berminyak : Terdapat bekas minyak yang menempel pada tissu atau kertas min-yak.

Kulit kering : Tidak ada bekas minyak yang menempel pada tissu atau kertas minyak, tetapi terdapat kulit yang mengelupas, terasa kencang dan kering.

Kulit kombinasi : Terdapat bekas minyak yang menempel pada tissu atau kertas min-yak terutama saat disapukan pada daerah T, namun terdapat pula sisa kulit mengelupas atau kering pada daerah U.

Kulit sensitif : Tidak ada bekas minyak dan sisa kulit kering yang menempel pada tissu atau kertas minyak, tetapi cenderung kering dan kencang serta kemerahan bila terkena iri-tan (kosmetik, lingkungan ekstrem, dsb)

Selamat mencoba!(kontributor Reinylda)

SKIN CHARACTERISTICS

Page 16: TOWER issued 3