Toponimi Gunung Lawu

download Toponimi Gunung Lawu

of 2

description

Merupakan tugas mata kuliah toponimi

Transcript of Toponimi Gunung Lawu

NRP/ Nama Nama Gunung Arti Nama / Sejarah Letusan Batas Administratif / Letak Geografis Jenis Gunung Iklim / Jenis tanah Kondisi GeologiDemografi Potensi / BiodiversitiPermasalahan Rekomendasi

3512100013/ Luqman HakimGunung LawuArti NamaGunung LawuGunung Lawu dahulu bernama wukir mahendra. Wukir artinya yang pertamaMahendra artinya gunungMenurut legenda, Gunung Lawu merupakan kerajaan pertama di pulau Jawa yang dipimpin oleh raja yang dikirim dari Khayangan karena terpana melihat keindahan alam diseputar Gunung Lawu.Legenda berikutnya ketika akhir kerajaan Majapahit (1400 M) Pada masa pemerintahan Sinuwun Bumi Nata Bhrawijaya Ingkang Jumeneng kaping 5 (Pamungkas). pada suatu malam, dia pun akhirnya bermeditasi memohon petunjuk Sang Maha Kuasa. Dalam semedinya didapatkannya wangsit yang menyatakan bahwa sudah saatnya cahaya Majapahit memudar dan wahyu kedaton akan berpindah ke kerajaan Demak. sini.Singkat cerita Sang Prabu Brawijaya pun muksa di Harga Dalem, dan Sabdopalon moksa di Harga Dumiling. Tinggalah Sunan Lawu Sang Penguasa gunung dan Kyai Jalak yang karena kesaktian dan kesempurnaan ilmunya kemudian menjadi mahluk gaib yang hingga kini masih setia melaksanakan tugas sesuai amanat Sang Prabu Brawijaya.

Gunung Lawu berada di perbatasan Provinsi Jawa Tengah dan Jawa Timur.Secara administratif Gunung Lawu sebagian besar termasuk ke dalam Kecamatan Metasih, Karangpandan, Jenawi, Tawangmangu, Ngargoyoso, Kabupaten Karanganyar, Provinsi Jawa Tengah dan sebagian kecil termasuk Kecamatan Plaosan dan Kecamatan Poncol, Kabupaten Magetan, Provinsi Jawa Timur.Gunung Lawu mempunyai ketinggian 3.265 mmemiliki 3 puncak yaitu Hargo dalem, Hargo Duling, dan Hargo Dumilah. Gunung lawu terletak pada koordinat 11111'39" LS 0737'37" BT. Status gung lawu merupakan gunug api istirahat.

Gunung Berapi, tipe Stratovolcano

Nilai pH tanah menunjukkan nilai terendah 2,95 sampai tertinggi 7,21Konsentrasi Hg tanah setelah dikoreksi oleh nilai konsentrasi H2O bervariasi 12-748 ppbAnomali relatif tinggi 200>ppb terletak di sekitar fumarol dan air panas Kawah Candradimuka dengan nilai Hg 748 ppb.Batuan di daerah Gunung Lawu dapat dikelompokkan ke dalam 21 satuan batuan.satuan Batulempung (Tbl), Intrusi Tawangmangu (TTi), Batugamping (Tgm), Lava Gunung Jobolarangan-1 (QJl-1), Lava Gunung Jobolarangan-2 (QJl-2), Aliran Piroklastik Gunung Jobolarangan (QJap), Lava Gunung Jobolarangan-3 (QJl-3), Lahar Gunung Jobolarangan (QJlh), Lava Gunung Lawu-1 (QLl-1), Lava Ceto (QCl), Lava Gunung Lawu-2 (QLl-2), Lava Gunung Lawu-3 (QLl-3), Lava Gunung Lawu-4 (QLl-4), Lava Gunung Lawu-5 (QLl-5), Lava Gunung Lawu-6 (QLl-6), Aliran Piroklastik Gunung Lawu (QLap), Lava Gunung Purung (QPl), Lava Gunung Anak (QAl), Lava Gunung Lawu-7 (QLl-7), Lahar Gunung Lawu (QLlh), dan Alluvium (Qal).

Secara umum batuan di daerah Gunung Lawu terdiri dari batuan sedimen, batuan terobosan, dan batuan vulkanik yang berumur mulai dari Tersier sampai KuarterStruktur geologi di daerah penyelidikan didominasi oleh struktur sesar normalsecara umum geomorfologi daerah Gunung lawa dapat dikelompokkan menjadi empat satuan, yaitu: satuan kubah intrusiSatuan Vulkanik Gunung JobolaranganSatuan Vulkanik Gunung LawuSatuan Geomorfologi Pedataran. Batuan di daerah Gunung Lawu dapat dikelompokkan ke dalam 21 satuan batuan.Gas yang terdeteksi antara lain CO2, H2S, SO2,O2, Ar, dan N2.Hasil analisis gasnya memperlihatkan dominasi kandungan gas CO2, H2, S, dan SO2 dibandingkan gas lainnya yang relatif sangat kecil. Temperatur tanah sangat bervariasi mulai nilai terendah 14,40C sampai tertinggi 37,30C.Kondisi Masyarakat di Kaki gunung lawu dapat dikatakan telah tercukupi dengan fasilitas yang ada.Jumlah desa yang ada di kaki gunung lawu adalaha sebanyak 71 desa.Sebagian besar mata pencaharian masyarakat di kaki gunung lawu adalah petani. Hal ini ditunjukkan dengan luasnya lahan pertanian yaitu sebesar 5957.52 Ha.Akses untuk ke daerah ini juga telah ada jalan yang bagus, dan merupakan jalan Nasional yang menghubungkan Jawa Timur dengan Jawa Tengah.Fasilitas pendidikan terdapat 188 tk, 199 sd, 36 SMP, 11 SMA.

Potensi Sektor PariwisataDiwilayah Kaki gunung lawu terdapat berbagai obyek wisata yang terkenal seperti Telaga sarangan, Air terjun Tawang mangu, dll.Potensi PertanianKaki gunung Lawu dikenal sebagai penghasil berbagai jenis sayur mayur dan buah buahanPotensi Cagar AlamHal ini karena kompleknya hutan di Kaki Gunung LawuPotensi Panas BumiDaerah Gunung Lawu memiliki potensi panas bumi yang banyak sesuai dengan survey kementrian ESDM yaitu sumur LWU-1 dan sumur LWU 2

Seringnya terjadi kebakaran hutan di daerah kaki Gunung Lawu Banyaknya Lahan Kritis Masih Kurangnya pemngembangan sektor pariwisata Masih seringnya hilangya pendaki Gunung Lawu. Pembangunan terpusat hanya di daerah wisata saja.

Mengurangi pembukaan lahan dengan cara membakar dan melakukan penanaman kembali. Melakukan Reboisasi. Melakukan Pengembangan Pariwisata Meratakan Pembangunan Meningkatkan koordinasi antar pihak

TOPONIMI GUNUNG DI INDONESIA